SlideShare a Scribd company logo
SOAL POSYANDU
* = BENAR
urutan pelaksanaan posyandu dengan system lima kegiatan (meja posyandu) yang benar adalah ..
a. pendaftaran-penimbangan-pencatatan-penyuluhan-penkes *
b. pendaftaran-penyuluhan -penimbangan-pencatatan-penkes
c. pendaftaran-penimbangan-pencatatan-penkes-penyuluhan
d. pendaftaran-pencatatan-penimbangan-penkes-penyuluhan
e. pendaftaran-penyuluhan -pencatatan-penkes-penimbangan
(Ahmad jalaludin mujahid)
Di bawah ini adalah sasaran utama posyandu, kecuali :
a. Bayi
b. Balita
c. Ibu hamil, ibu nifas dan ibu menyusui
d. Pasangan usia subur (PUS)
e. Lansia *
(dewi intan nurhasanah)
berikut ini adalah manfaat posyandu, kecuali ..
a. kesehatan ibu dan anak
b. peningkatan gizi
c. penanggulangan diare
d. merupakan tempat ibu bersalin *
e. pelayanan KB
(Agin ginanjar)
berikut ini adalah kegiatan pokok posyandu. kecuali
a. kesehatan ibu dan anak
b. imunisasi
c. pemeriksaan TBC *
d. gizi
e. penanggulangan diare
(Kiki aprilianti)
pada tahun berapakah posyandu dikembangkan atas prakarsa presiden soeharto ?
a. 1983
b. 1984 *
c. 1985
d. 1986
e. 1987
(gustina cahya pratiwi)
seorang tenaga kesehatan yang direkrut dari oleh dan untuk masyarakat dalam membantu
kelancaran pelayana kesehatan disebut ….
a. kader *
b. bidan
c. asisten bidan
d. pelayanan kesehatan
e. perawat komunitas
(gusri rostika)
Berikut ini merupakan factor yang mempengaruhi kedatangan ibu di posyandu adalah …
a. penetahuan ibu tentang manfaaat posyandu
b. sarana dan prasaran posyandu
c. pekerjaan ibu
d. dukungan dan motivasi dari kader posyandu
e. betul semua *
(Maulida miftahul karimah)
ada berapa jumlah meja dikegiatan posyandu ?
a. 2
b. 3
c. 4
d. 5 *
e. 6
(dicky iskandar hadiana)
Kegiatan Posyandu terdiri dari kegiatan utama dan kegiatan pengembangan atau pilihan yang
termasuk dalam kegiatan utama dalam Posyandu adalah :
A. KIA (Kesehatan Ibu dan Anak), Perbaikan kesehatan Lingkungan, Imunisasi
B. KIA (Kesehatan Ibu dan Anak), Perbaikan kesehatan lingkungan, Pemberantasan
penyakit menular
C. KIA (Kesehatan Ibu dan Anak), Keluarga Berencana (KB), Imunisasi *
D. Perbaikan kesehatan lingkungan, Keluarga Berencana (KB), Imunisasi
E. Perbaikan kesehatan lingkungan, Pemberantasan prnyakit menular, Imunisasi
(Guntur megantara)
Berikut adalah kegiatan integrasi pelayanan Social Dasar di posyandu, kecuali:
a. PAUD
b. IMD (Inisiasi Menyusui Dini) *
c. Peningkatan ekonomi keluarga
d. Pembinaan gizi dan kesehatan ibu dan anak
e. Layanan KB dan PHBS
(asih septianingsih)
Pusat pelayanan kesehatan yang mengkhususkan untuk kesehatan ibu dan anak adalah..
a. Posyandu *
b. Puskesmas
c. Rumah sakit
d. Balai pengobatan
e. PKMD
f. Masyarakat
(Muhammad Guntur)
Macam-macam imunisasi yang diberikan padaposyandu antara lain, kecuali .....
a. BCG untuk mencegah penyakit TBC.
b. DPT untuk mencegah penyakit difteri, pertusis, dan tetanus.
c. Hepatitis B untuk mencegah penyakit hepatitis B.
d. Polio untuk mencegah penyakit kelumpuhan.
e. DPT untuk mencegah penyakit hepatitis A.*
(Ina hayati)
Strata posyandu dikelompokkan menjadi 4, yaitu posyandu pratama, posyandu madya, posyandu
purnama, dan posyandu mandiri. Di bawah ini merupakan ciri-ciri posyandu purnama, kecuali….
a. Kegiatan sudah teratur
b. Cakupan program/kegiatannya baik
c. Jumlah kader 5 orang
d. Memiliki dana sehat dan JPKM yang mantap *
e. Mempunyai program tambahan
(Irna Karlina)
didalam posyandu meja ke tiga adalah meja untuk ?
a. pendaftaran
b. penimbangan
c. pencatatan *
d. pelaksanaan
e. penyuluhan
(aep sukandar)
kegiatan posyandu yang perlu dilaporkan adalah kegiatan pemantauan kesehatan keluarga,
kecuali…
a. siapa yang terkena
b. data keterangan rumah sakit *
c. penyakit atau masalah apa yg terjadi
d. penyebab kejadian penyakit akut atau masalah
e. c dan d
(Muhammad agung waskito)
apa saja kegiatan program gizi di posyandu ?
a. menimbang BB balita
b. pembagian vitamin A
c. pemeriksaan HB dan BB bumil
d. a dan c benar
e. benar semua *
(anzar rusalam)
Pelayanan kesehatan diposyandu dilakukan oleh ..
a. petugas kesehatan
b. petugas puskesmas
c. kader
d. a dan b benar *
e. benar semua
(arus nugraha)
Mana diantara berikut yang merupakan tugas-tugas kader pada hari buka posyandu ?
a. Melaksanakan pembagian tugas
b. Mengundang dan menggerakan masyarakat
c. Pemberian tablet tambah darah ( tablet besi ), vitamin A dan obat-obatan lainnya *
d. Memindahkan catatan-catatan pada Kartu Menuju Sehat (KMS ) kedalam buku
register
e. Kegiatan kunjungan rumah ( penyuluhan perorangan ).
(ade susanti)
imunisasi apa yang diberikan kepada ibu hamil ?
a. BCG
b. Tetanus Toxoid *
c. DPT
d. Polio
e. benar semua
(deni zaelani)
Wadah memberdayaan manyarakat dibidang kesehatan yang secara klinis medis dibina oleh
puskesmas” ini pengertian dari kedudukan posyandu terhadap …
a. puskesmas *
b. kelurahan
c. pojka posyandu
d. berbagai UKM
e. tonsil kesehatan kecamatan
(acep zulfiana jauhar)
Sebutkan peran dan fungsi perawat kesehatan
a. Pelayanan kontrasepsi
b. Memberikan penyuluhan dan merujuk pasien ke puskesmas
c. Memberikan pelayanan imunisasi dan pengobatan sederhana
d. Membantu menyuluh, menyediakan media penyuluhan
e. Benar semua *
(gagas agasta)
apa yang dimaksud dengan menu 3B di posyandu ?
a. bergizi, beragam, berlebihan
b. bergizi, berimbang, berserat
c. beragam, bewarna, bersekera
d. beragam, bergizi, berimbang*
e. bergizi, berkalori, bermanfaat
(heri herdeiana)

More Related Content

What's hot

24 standar pelayanan kebidanan
24 standar pelayanan kebidanan24 standar pelayanan kebidanan
24 standar pelayanan kebidanan
shona2493
 
Standar operasional prosedur ttlksana balita gizi buruk
Standar operasional prosedur ttlksana balita gizi burukStandar operasional prosedur ttlksana balita gizi buruk
Standar operasional prosedur ttlksana balita gizi buruk
yusup firmawan
 
Penyuluhan Ibu Hamil Resiko Tinggi
Penyuluhan Ibu Hamil Resiko TinggiPenyuluhan Ibu Hamil Resiko Tinggi
Penyuluhan Ibu Hamil Resiko Tinggi
dpalupiw
 
Penyuluhan di posyandu 1
Penyuluhan di posyandu 1Penyuluhan di posyandu 1
Penyuluhan di posyandu 1
Lia M Noor
 

What's hot (20)

Kuesioner kelas ibu hamil tj.pati
Kuesioner kelas ibu hamil tj.patiKuesioner kelas ibu hamil tj.pati
Kuesioner kelas ibu hamil tj.pati
 
24 standar pelayanan kebidanan
24 standar pelayanan kebidanan24 standar pelayanan kebidanan
24 standar pelayanan kebidanan
 
Standar operasional prosedur ttlksana balita gizi buruk
Standar operasional prosedur ttlksana balita gizi burukStandar operasional prosedur ttlksana balita gizi buruk
Standar operasional prosedur ttlksana balita gizi buruk
 
Buku Panduan Kader Posyandu
Buku Panduan Kader PosyanduBuku Panduan Kader Posyandu
Buku Panduan Kader Posyandu
 
P4 k
P4 kP4 k
P4 k
 
Contoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukmContoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukm
 
Penyuluhan Ibu Hamil Resiko Tinggi
Penyuluhan Ibu Hamil Resiko TinggiPenyuluhan Ibu Hamil Resiko Tinggi
Penyuluhan Ibu Hamil Resiko Tinggi
 
Buku KIA 2015
Buku KIA 2015Buku KIA 2015
Buku KIA 2015
 
Orientasi kader kesehatan
Orientasi kader kesehatanOrientasi kader kesehatan
Orientasi kader kesehatan
 
Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...
Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...
Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...
 
UPAYA PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KES. IBU BERSALIN DAN NIFAS
UPAYA PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KES. IBU BERSALIN DAN NIFASUPAYA PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KES. IBU BERSALIN DAN NIFAS
UPAYA PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KES. IBU BERSALIN DAN NIFAS
 
Lembar balik kesehatan reproduksi dan seksial bagi calon pengantin
Lembar balik kesehatan reproduksi dan seksial bagi calon pengantinLembar balik kesehatan reproduksi dan seksial bagi calon pengantin
Lembar balik kesehatan reproduksi dan seksial bagi calon pengantin
 
PMK No. 21 Th 2021 ttg Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Kehamilan, Persali...
PMK No. 21 Th 2021 ttg Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Kehamilan, Persali...PMK No. 21 Th 2021 ttg Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Kehamilan, Persali...
PMK No. 21 Th 2021 ttg Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Kehamilan, Persali...
 
3. kak penyuluhan
3. kak penyuluhan3. kak penyuluhan
3. kak penyuluhan
 
Penyuluhan di posyandu 1
Penyuluhan di posyandu 1Penyuluhan di posyandu 1
Penyuluhan di posyandu 1
 
Analisa masalah promkes ptp(1)
Analisa masalah promkes ptp(1)Analisa masalah promkes ptp(1)
Analisa masalah promkes ptp(1)
 
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang KesehatanPermenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
 
Kuesioner pengetahuan kader posyandu
Kuesioner pengetahuan kader posyanduKuesioner pengetahuan kader posyandu
Kuesioner pengetahuan kader posyandu
 
Upaya Penurunan AKI dan AKB di Provinsi Sulawesi Barat
Upaya Penurunan AKI dan AKB di Provinsi Sulawesi BaratUpaya Penurunan AKI dan AKB di Provinsi Sulawesi Barat
Upaya Penurunan AKI dan AKB di Provinsi Sulawesi Barat
 
PPT Gizi Balita
PPT Gizi Balita PPT Gizi Balita
PPT Gizi Balita
 

Similar to Soal posyandu

Kesehatan dasar basic six atau 6 program pokok puskesmas yaitu
Kesehatan dasar basic six atau 6 program pokok puskesmas yaituKesehatan dasar basic six atau 6 program pokok puskesmas yaitu
Kesehatan dasar basic six atau 6 program pokok puskesmas yaitu
heri damanik
 
penyuluhan penyegaran posyandu puskesmas sp v khemon jaya kab waropen.pptx
penyuluhan penyegaran posyandu  puskesmas sp v khemon jaya kab waropen.pptxpenyuluhan penyegaran posyandu  puskesmas sp v khemon jaya kab waropen.pptx
penyuluhan penyegaran posyandu puskesmas sp v khemon jaya kab waropen.pptx
BLESKADITFRENGKY
 
Pengertian, fungsi & program puskesmas
Pengertian, fungsi & program puskesmasPengertian, fungsi & program puskesmas
Pengertian, fungsi & program puskesmas
puskesmasmekarmukti
 
Asuhan Kesehatan Bayi dan Balita dalam Komunitas
Asuhan Kesehatan Bayi dan Balita dalam KomunitasAsuhan Kesehatan Bayi dan Balita dalam Komunitas
Asuhan Kesehatan Bayi dan Balita dalam Komunitas
Lilis c'Ben
 
Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptx
Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptxProgram Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptx
Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptx
ssuser4a05cf
 
Kemendesa_Buku-Saku-KPM.pdf
Kemendesa_Buku-Saku-KPM.pdfKemendesa_Buku-Saku-KPM.pdf
Kemendesa_Buku-Saku-KPM.pdf
Yulia Ananda
 

Similar to Soal posyandu (20)

Posyandu Balita Puskes.pptx
Posyandu Balita Puskes.pptxPosyandu Balita Puskes.pptx
Posyandu Balita Puskes.pptx
 
Skb kesehatan
Skb kesehatanSkb kesehatan
Skb kesehatan
 
pengertian posyandu dan langkah-langkah posyandu
pengertian posyandu dan langkah-langkah posyandupengertian posyandu dan langkah-langkah posyandu
pengertian posyandu dan langkah-langkah posyandu
 
Kesehatan dasar basic six atau 6 program pokok puskesmas yaitu
Kesehatan dasar basic six atau 6 program pokok puskesmas yaituKesehatan dasar basic six atau 6 program pokok puskesmas yaitu
Kesehatan dasar basic six atau 6 program pokok puskesmas yaitu
 
Makalah kebidanan komunitas pengembangan wahana forum pms
Makalah kebidanan komunitas pengembangan wahana  forum pmsMakalah kebidanan komunitas pengembangan wahana  forum pms
Makalah kebidanan komunitas pengembangan wahana forum pms
 
penyuluhan penyegaran posyandu puskesmas sp v khemon jaya kab waropen.pptx
penyuluhan penyegaran posyandu  puskesmas sp v khemon jaya kab waropen.pptxpenyuluhan penyegaran posyandu  puskesmas sp v khemon jaya kab waropen.pptx
penyuluhan penyegaran posyandu puskesmas sp v khemon jaya kab waropen.pptx
 
Dasar-Dasar Administrasi dan Kebijakan Kesehatan
Dasar-Dasar Administrasi dan Kebijakan KesehatanDasar-Dasar Administrasi dan Kebijakan Kesehatan
Dasar-Dasar Administrasi dan Kebijakan Kesehatan
 
Pengertian, fungsi & program puskesmas
Pengertian, fungsi & program puskesmasPengertian, fungsi & program puskesmas
Pengertian, fungsi & program puskesmas
 
Materi stunting kelurahan pakistaji.pptx
Materi stunting kelurahan pakistaji.pptxMateri stunting kelurahan pakistaji.pptx
Materi stunting kelurahan pakistaji.pptx
 
Asuhan Kesehatan Bayi dan Balita dalam Komunitas
Asuhan Kesehatan Bayi dan Balita dalam KomunitasAsuhan Kesehatan Bayi dan Balita dalam Komunitas
Asuhan Kesehatan Bayi dan Balita dalam Komunitas
 
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.pptP4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
 
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.pptP4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
 
Usaha usaha kesehatan_masyarakat
Usaha usaha kesehatan_masyarakatUsaha usaha kesehatan_masyarakat
Usaha usaha kesehatan_masyarakat
 
PENYEGARAN KADER POSYANDU-1.pptx
PENYEGARAN KADER POSYANDU-1.pptxPENYEGARAN KADER POSYANDU-1.pptx
PENYEGARAN KADER POSYANDU-1.pptx
 
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.pptP4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
P4K_PROGRAM_PERENCANAAN_PERSALINAN_DAN_P.ppt
 
PP (PERATURAN PEMERINTAH) tentang KIA DALAM MENINGKATKAN MUTU LAYANAN KEBIDANAN
PP (PERATURAN PEMERINTAH) tentang KIA  DALAM MENINGKATKAN MUTU LAYANAN KEBIDANANPP (PERATURAN PEMERINTAH) tentang KIA  DALAM MENINGKATKAN MUTU LAYANAN KEBIDANAN
PP (PERATURAN PEMERINTAH) tentang KIA DALAM MENINGKATKAN MUTU LAYANAN KEBIDANAN
 
Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptx
Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptxProgram Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptx
Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K).pptx
 
Kemendesa_Buku-Saku-KPM.pdf
Kemendesa_Buku-Saku-KPM.pdfKemendesa_Buku-Saku-KPM.pdf
Kemendesa_Buku-Saku-KPM.pdf
 
Kemendesa_Buku-Saku-KPM.pdf
Kemendesa_Buku-Saku-KPM.pdfKemendesa_Buku-Saku-KPM.pdf
Kemendesa_Buku-Saku-KPM.pdf
 
Poa puskemas wongsorejo
Poa puskemas wongsorejoPoa puskemas wongsorejo
Poa puskemas wongsorejo
 

More from Abi Muhlies (10)

Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Mixed methods
Mixed methodsMixed methods
Mixed methods
 
Haki 09
Haki 09Haki 09
Haki 09
 
Pentingnya kepemimpinan
Pentingnya kepemimpinanPentingnya kepemimpinan
Pentingnya kepemimpinan
 
54098757 asuhan-keperawatan-lansia
54098757 asuhan-keperawatan-lansia54098757 asuhan-keperawatan-lansia
54098757 asuhan-keperawatan-lansia
 
Manual iba sipena
Manual iba sipenaManual iba sipena
Manual iba sipena
 
Posyandu-lansia
Posyandu-lansiaPosyandu-lansia
Posyandu-lansia
 
Renpra komunitas
Renpra komunitasRenpra komunitas
Renpra komunitas
 
Rpjpk pembahasan diy
Rpjpk pembahasan diyRpjpk pembahasan diy
Rpjpk pembahasan diy
 
kebijakan dikti ttg kkni dan kurikulum
kebijakan dikti ttg kkni dan kurikulumkebijakan dikti ttg kkni dan kurikulum
kebijakan dikti ttg kkni dan kurikulum
 

Recently uploaded

Chest Meeting Presentasi divisi pulmo Ny.K
Chest Meeting  Presentasi divisi pulmo Ny.KChest Meeting  Presentasi divisi pulmo Ny.K
Chest Meeting Presentasi divisi pulmo Ny.K
danangandi
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
YernimaDaeli1
 
Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Jogja 08561234742
Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Jogja 08561234742Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Jogja 08561234742
Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Jogja 08561234742
Jual obat penggugur 08561234742 Cara menggugurkan kandungan 08561234742
 
materi tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdah
materi tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdahmateri tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdah
materi tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdah
tien148950
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
jualobat34
 
JUKNIS INISIASI PENGOBATAN TBC RO DI PUSKESMAS(komplit).pdf
JUKNIS INISIASI PENGOBATAN TBC RO DI PUSKESMAS(komplit).pdfJUKNIS INISIASI PENGOBATAN TBC RO DI PUSKESMAS(komplit).pdf
JUKNIS INISIASI PENGOBATAN TBC RO DI PUSKESMAS(komplit).pdf
graceduma3
 
Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Bandung 08561234742
Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Bandung 08561234742Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Bandung 08561234742
Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Bandung 08561234742
Jual obat penggugur 08561234742 Cara menggugurkan kandungan 08561234742
 
Jual Kondom Sambung Jumbo Di Jogja - Alat Bantu Sex Pria Sleman - Bantul
Jual Kondom Sambung Jumbo Di Jogja - Alat Bantu Sex Pria Sleman -  BantulJual Kondom Sambung Jumbo Di Jogja - Alat Bantu Sex Pria Sleman -  Bantul
Jual Kondom Sambung Jumbo Di Jogja - Alat Bantu Sex Pria Sleman - Bantul
viagrajogja
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Surabaya 08561234742
Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Surabaya 08561234742Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Surabaya 08561234742
Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Surabaya 08561234742
Jual obat penggugur 08561234742 Cara menggugurkan kandungan 08561234742
 

Recently uploaded (17)

Chest Meeting Presentasi divisi pulmo Ny.K
Chest Meeting  Presentasi divisi pulmo Ny.KChest Meeting  Presentasi divisi pulmo Ny.K
Chest Meeting Presentasi divisi pulmo Ny.K
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
 
Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Jogja 08561234742
Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Jogja 08561234742Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Jogja 08561234742
Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Jogja 08561234742
 
Peritonitis dan Optek Perforasi Gaster.pptx
Peritonitis  dan Optek Perforasi Gaster.pptxPeritonitis  dan Optek Perforasi Gaster.pptx
Peritonitis dan Optek Perforasi Gaster.pptx
 
materi tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdah
materi tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdahmateri tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdah
materi tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdah
 
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEKKOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
 
Peran orang tua dalam mendidik anak.pptx
Peran orang tua dalam mendidik anak.pptxPeran orang tua dalam mendidik anak.pptx
Peran orang tua dalam mendidik anak.pptx
 
JUKNIS INISIASI PENGOBATAN TBC RO DI PUSKESMAS(komplit).pdf
JUKNIS INISIASI PENGOBATAN TBC RO DI PUSKESMAS(komplit).pdfJUKNIS INISIASI PENGOBATAN TBC RO DI PUSKESMAS(komplit).pdf
JUKNIS INISIASI PENGOBATAN TBC RO DI PUSKESMAS(komplit).pdf
 
Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Bandung 08561234742
Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Bandung 08561234742Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Bandung 08561234742
Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Bandung 08561234742
 
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasiNURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
 
Jual Kondom Sambung Jumbo Di Jogja - Alat Bantu Sex Pria Sleman - Bantul
Jual Kondom Sambung Jumbo Di Jogja - Alat Bantu Sex Pria Sleman -  BantulJual Kondom Sambung Jumbo Di Jogja - Alat Bantu Sex Pria Sleman -  Bantul
Jual Kondom Sambung Jumbo Di Jogja - Alat Bantu Sex Pria Sleman - Bantul
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
 
Posyandu Center Of Excellence Sebagai Upaya peningkatan Kualitas.pptx
Posyandu Center Of Excellence Sebagai Upaya peningkatan Kualitas.pptxPosyandu Center Of Excellence Sebagai Upaya peningkatan Kualitas.pptx
Posyandu Center Of Excellence Sebagai Upaya peningkatan Kualitas.pptx
 
Penyuluhan Stroke bagi peserta prolanis.ppt
Penyuluhan Stroke bagi peserta prolanis.pptPenyuluhan Stroke bagi peserta prolanis.ppt
Penyuluhan Stroke bagi peserta prolanis.ppt
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
 
Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Surabaya 08561234742
Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Surabaya 08561234742Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Surabaya 08561234742
Cara Menggugurkan Kandungan Jual Obat Penggugur Surabaya 08561234742
 

Soal posyandu

  • 1. SOAL POSYANDU * = BENAR urutan pelaksanaan posyandu dengan system lima kegiatan (meja posyandu) yang benar adalah .. a. pendaftaran-penimbangan-pencatatan-penyuluhan-penkes * b. pendaftaran-penyuluhan -penimbangan-pencatatan-penkes c. pendaftaran-penimbangan-pencatatan-penkes-penyuluhan d. pendaftaran-pencatatan-penimbangan-penkes-penyuluhan e. pendaftaran-penyuluhan -pencatatan-penkes-penimbangan (Ahmad jalaludin mujahid) Di bawah ini adalah sasaran utama posyandu, kecuali : a. Bayi b. Balita c. Ibu hamil, ibu nifas dan ibu menyusui d. Pasangan usia subur (PUS) e. Lansia * (dewi intan nurhasanah) berikut ini adalah manfaat posyandu, kecuali .. a. kesehatan ibu dan anak b. peningkatan gizi c. penanggulangan diare d. merupakan tempat ibu bersalin * e. pelayanan KB (Agin ginanjar) berikut ini adalah kegiatan pokok posyandu. kecuali a. kesehatan ibu dan anak b. imunisasi c. pemeriksaan TBC * d. gizi e. penanggulangan diare (Kiki aprilianti) pada tahun berapakah posyandu dikembangkan atas prakarsa presiden soeharto ? a. 1983 b. 1984 * c. 1985 d. 1986 e. 1987 (gustina cahya pratiwi)
  • 2. seorang tenaga kesehatan yang direkrut dari oleh dan untuk masyarakat dalam membantu kelancaran pelayana kesehatan disebut …. a. kader * b. bidan c. asisten bidan d. pelayanan kesehatan e. perawat komunitas (gusri rostika) Berikut ini merupakan factor yang mempengaruhi kedatangan ibu di posyandu adalah … a. penetahuan ibu tentang manfaaat posyandu b. sarana dan prasaran posyandu c. pekerjaan ibu d. dukungan dan motivasi dari kader posyandu e. betul semua * (Maulida miftahul karimah) ada berapa jumlah meja dikegiatan posyandu ? a. 2 b. 3 c. 4 d. 5 * e. 6 (dicky iskandar hadiana) Kegiatan Posyandu terdiri dari kegiatan utama dan kegiatan pengembangan atau pilihan yang termasuk dalam kegiatan utama dalam Posyandu adalah : A. KIA (Kesehatan Ibu dan Anak), Perbaikan kesehatan Lingkungan, Imunisasi B. KIA (Kesehatan Ibu dan Anak), Perbaikan kesehatan lingkungan, Pemberantasan penyakit menular C. KIA (Kesehatan Ibu dan Anak), Keluarga Berencana (KB), Imunisasi * D. Perbaikan kesehatan lingkungan, Keluarga Berencana (KB), Imunisasi E. Perbaikan kesehatan lingkungan, Pemberantasan prnyakit menular, Imunisasi (Guntur megantara)
  • 3. Berikut adalah kegiatan integrasi pelayanan Social Dasar di posyandu, kecuali: a. PAUD b. IMD (Inisiasi Menyusui Dini) * c. Peningkatan ekonomi keluarga d. Pembinaan gizi dan kesehatan ibu dan anak e. Layanan KB dan PHBS (asih septianingsih) Pusat pelayanan kesehatan yang mengkhususkan untuk kesehatan ibu dan anak adalah.. a. Posyandu * b. Puskesmas c. Rumah sakit d. Balai pengobatan e. PKMD f. Masyarakat (Muhammad Guntur) Macam-macam imunisasi yang diberikan padaposyandu antara lain, kecuali ..... a. BCG untuk mencegah penyakit TBC. b. DPT untuk mencegah penyakit difteri, pertusis, dan tetanus. c. Hepatitis B untuk mencegah penyakit hepatitis B. d. Polio untuk mencegah penyakit kelumpuhan. e. DPT untuk mencegah penyakit hepatitis A.* (Ina hayati) Strata posyandu dikelompokkan menjadi 4, yaitu posyandu pratama, posyandu madya, posyandu purnama, dan posyandu mandiri. Di bawah ini merupakan ciri-ciri posyandu purnama, kecuali…. a. Kegiatan sudah teratur b. Cakupan program/kegiatannya baik c. Jumlah kader 5 orang d. Memiliki dana sehat dan JPKM yang mantap * e. Mempunyai program tambahan (Irna Karlina) didalam posyandu meja ke tiga adalah meja untuk ? a. pendaftaran b. penimbangan c. pencatatan * d. pelaksanaan e. penyuluhan (aep sukandar)
  • 4. kegiatan posyandu yang perlu dilaporkan adalah kegiatan pemantauan kesehatan keluarga, kecuali… a. siapa yang terkena b. data keterangan rumah sakit * c. penyakit atau masalah apa yg terjadi d. penyebab kejadian penyakit akut atau masalah e. c dan d (Muhammad agung waskito) apa saja kegiatan program gizi di posyandu ? a. menimbang BB balita b. pembagian vitamin A c. pemeriksaan HB dan BB bumil d. a dan c benar e. benar semua * (anzar rusalam) Pelayanan kesehatan diposyandu dilakukan oleh .. a. petugas kesehatan b. petugas puskesmas c. kader d. a dan b benar * e. benar semua (arus nugraha) Mana diantara berikut yang merupakan tugas-tugas kader pada hari buka posyandu ? a. Melaksanakan pembagian tugas b. Mengundang dan menggerakan masyarakat c. Pemberian tablet tambah darah ( tablet besi ), vitamin A dan obat-obatan lainnya * d. Memindahkan catatan-catatan pada Kartu Menuju Sehat (KMS ) kedalam buku register e. Kegiatan kunjungan rumah ( penyuluhan perorangan ). (ade susanti) imunisasi apa yang diberikan kepada ibu hamil ? a. BCG b. Tetanus Toxoid * c. DPT d. Polio e. benar semua (deni zaelani)
  • 5. Wadah memberdayaan manyarakat dibidang kesehatan yang secara klinis medis dibina oleh puskesmas” ini pengertian dari kedudukan posyandu terhadap … a. puskesmas * b. kelurahan c. pojka posyandu d. berbagai UKM e. tonsil kesehatan kecamatan (acep zulfiana jauhar) Sebutkan peran dan fungsi perawat kesehatan a. Pelayanan kontrasepsi b. Memberikan penyuluhan dan merujuk pasien ke puskesmas c. Memberikan pelayanan imunisasi dan pengobatan sederhana d. Membantu menyuluh, menyediakan media penyuluhan e. Benar semua * (gagas agasta) apa yang dimaksud dengan menu 3B di posyandu ? a. bergizi, beragam, berlebihan b. bergizi, berimbang, berserat c. beragam, bewarna, bersekera d. beragam, bergizi, berimbang* e. bergizi, berkalori, bermanfaat (heri herdeiana)