SlideShare a Scribd company logo
2/23/2014
1
Market Survey
&
Presentasi Rek. 2 in 1
PERSIAPAN
1. Peralatan Tulis (Pena, Buku, Dll)
2. Lembar Pertanyaan Yang Akan Diajukan
Kepada Prospek
3. Papan alas ujian
2/23/2014
2
TUJUAN MARKET SURVEY
1. Membuka Pola Pikir Prospek
2. Mengetahui Kebutuhan Prospek
3. Mengetahui Kemampuan Keuangan Prospek
4. Memberikan Konsultasi Kesehatan
SIAPA PROSPEK KITA?
Contoh Orang Kenal (Keluarga dan Teman) :
1. Orang Tua
2. Saudara Kandung
3. Om dan Tante
4. Sepupu, Keponakan
5. Teman SD, SMP, SMA, Kuliah, Kerja, seHobi,
seOlahraga, seIbadah dan Keluarganya, dan
sebagainya
2/23/2014
3
SIAPA PROSPEK KITA?
Contoh Orang Tidak Kenal :
1. Dari Referensi
2. Dokter
3. Pengacara
4. Broker
5. Pedagang
6. Akuntan
7. Pejabat, dsb
MARKET SURVEY
1. Menurut Anda, apa penyakit paling
berbahaya di Indonesia saat ini?
A. Jantung
B. Kanker
C. Tumor
D. Stroke
(Menurut survey: diatas 80% orang Indonesia sebelum
meninggal kena penyakit seperti JKTS ini)
2/23/2014
4
1. Mengapa serangan jantung dianggap
berbahaya?
2. Siapa yang menderita jantung? Keluarga atau
teman?
3. Siapa ? tinggal dimana pak? Kapan kejadiannya?
4. Bagaimana kondisinya saat ini?
1. Menurut Anda, apa penyakit paling berbahaya di Indonesia saat ini?
A. Jantung B. Kanker C. Tumor D. Stroke
2. Menurut Anda, setiap tahunnya semakin
banyak atau semakin sedikit orang yang
terkena sakit kritis seperti JKTS?
A. Ya Semakin Banyak
B. Semakin Dikit
(Penyebabnya bisa dari pola hidup yang kurang sehat, polusi
udara, stress, kurang olahraga)
2/23/2014
5
3. Menurut Anda, untuk berobat kritis seperti
JKTS Berapa besar dana yang dibutuhkan?
A. Dibawah Rp. 100 jt
B. Rp. 100 jt s/d Rp. 200 jt
C. Diatas Rp. 200 jt
(Kumpulin uang sedikit2, pas sakit keluar sebanyak ini)
4. Kalau ada teman atau saudara yang terkena
sakit kritis seperti JKTS, menurut Anda
keluarganya mengalami masalah keuangan
atau tidak?
A. Ya(Karena harus keluar uang ratusan juta)
B. Tidak
2/23/2014
6
5. Jika Tabungannya tidak mencukupi untuk
biaya pengobatan, menurut Anda
bagaimanakah cara terbaik untuk mengatasi
masalah keuangan tersebut ?
A. Menjual Harta
B. Meminjam
C. Minta Sumbangan
(Jual harta biasanya harga ditekan jika lagi butuh, pinjam &
minta sumbangan kalau ada yang mau kasih karena untuk
berobat, itupun belum tentu cukup)
Menjual Harta
Misalnya pak? (Rumah, Tanah/Kebun)
Artinya, Semua jeripayah bapak untuk
mengumpulkan dana dan membeli tanah/rumah
tersebut harus dijual hanya untuk memberikan
biaya pengobatan yang diminta oleh dokter. Karena
bapak ingin keluarga yang sakit Jantung bisa lekas
sembuh.
5. Jika Tabungannya tidak mencukupi untuk biaya pengobatan, menurut Anda bagaimanakah
cara terbaik untuk mengatasi masalah keuangan tersebut ?
A. Menjual Harta B. Meminjam C. Minta Sumbangan
2/23/2014
7
Meminjam
▪ Meminjam dengan siapa? (Keluarga)
▪ Berapa jumlah Keluarga? (5)
▪ Sudah berkeluarga semua? (Sudah)
▪ Artinya Biaya pengobatan 200jt akan dibebankan
kepada 5 keluarga = masing-masing keluarga
40jt.
5. Jika Tabungannya tidak mencukupi untuk biaya pengobatan, menurut Anda bagaimanakah
cara terbaik untuk mengatasi masalah keuangan tersebut ?
A. Menjual Harta B. Meminjam C. Minta Sumbangan
Minta Sumbangan
▪ Minta sumbangan dengan siapa?
▪ Sampai kapan mau minta Sumbangan?
5. Jika Tabungannya tidak mencukupi untuk biaya pengobatan, menurut Anda bagaimanakah
cara terbaik untuk mengatasi masalah keuangan tersebut ?
A. Menjual Harta B. Meminjam C. Minta Sumbangan
2/23/2014
8
6. Setujukah Anda bahwa pada umumnya orang
mencari uang untuk:
Biaya hidup,
Pendidikan anak,
Dana hari tua,
Dana darurat keluarga?
A. Setuju (tujuannya baik)
B. Tidak Setuju
7. Menurut pendapat Anda bagaimanakah cara
terbaik dalam merencanakan keuangan
keluarga anda ?
A. Menabung di Bank
B. Melakukan Investasi
C. Beli Asuransi
D. Lain2
2/23/2014
9
Menabung di Bank
1. Mengapa Menabung di Bank?
2. Biasanya setiap bulan menyisihkan dana berapa
untuk ditabung?
3. Dibank mana saja pak tabungannya?
7. Menurut pendapat Anda bagaimanakah cara terbaik dalam merencanakan keuangan
keluarga anda ?
A. Menabung di Bank B. Melakukan Investasi C. Beli Asuransi D. Lain2
Melakukan Investasi
1. Investasi dimana pak? (tanah/emas)
2. Sudah berapa bidang pak? Terus ditanamin apa?
Beli Asuransi
1. Asuransi Apa?
2. Manfaat yang diambil apa saja?
7. Menurut pendapat Anda bagaimanakah cara terbaik dalam merencanakan keuangan
keluarga anda ?
A. Menabung di Bank B. Melakukan Investasi C. Beli Asuransi D. Lain2
2/23/2014
10
8. Jika ada satu perencanaan keuangan, yang
dapat:
1) Memberikan Dana Pendidikan Anak
2) Dana untuk Hari Tua
3) Biaya rumah sakit
menurut Anda perencanaan keuangan tersebut
Baik atau Tidak?
A. Baik
B. Tidak
MARKET SURVEY
Minta Kepada Prospek Untuk Melengkapi Data
Market Survey, Berupa:
a) Nama Lengkap
b) Tanggal Lahir
c) Pekerjaan
d) No. Telp
2/23/2014
11
Market Survey
&
Presentasi Rek. 2 in 1
Adalah ilmu dasar
Semua Leader Hebat sudah melaluinya,
Setelah mahir, ANDA dapat mengimprovisasi sendiri,
Sebab suatu hari nanti ANDA juga akan menjadi BESAR
Nasabah Berusia 35 Tahun
Pria/Tidak Merokok
Pekerjaan Staf Administrator
Menabung Rp. 1.000.000/bln
CONTOH
2/23/2014
12
1 Jt /bln
1 Jt /bln
1 Jt /bln
s/d. Usia 65 th.
+ Biaya Hidup
Jual Harta
Pinjam
Sumbangan
Rawat Inap
ICU
Operasi
Sakit Kritis
Cacat Total
* Meninggal
**
***
Uang Biaya Hidup Tabung/Investasi
Sisa
IMPIAN :
1. Dana Pendidikan Anak
2. Dana Hari Tua
3. Dana Darurat
PILIHAN
TERBAIK
10 – 20 TAHUN
Kerja/Usaha
ROLE PLAY
BANK BANK + ASURANSI REK 2 in 1
1 Jt /bln
1 Jt /bln
1 Jt /bln
1 Jt /bln
1 Jt /bln
1 Jt /bln
200 jt
Rp
Tabung
200 jt
Kerja
Tabung
Income + 1 Jt /bln
+ 1 Jt /bln
200 jt
Rp 500.000/hr
Rp 1.000.000/hr
Rp 14 jt – 69.5 jt
Rp 100.000.000
Rp 100.000.000
Rp 250.000.000
Rp 350.000.000
Rp 450.000.000
- Tabungan
CLOSING INTERVIEW
1. Menurut Bapak/Ibu dari rekening 1,2 atau 3
mana yang bisa bantu si Pak Ali?
2. Kalau rekening 2 in 1 ini bisa bantu si Pak Ali,
tentunya khan bisa bantu orang banyak
diluaran sana, sehingga tentunya bisa bantu
keluarga kita juga khan?
3. Nah, tujuan saya bertemu Bp/Ibu hari ini
adalah untuk memperlihatkan rekening yang
luarbiasa ini. Kalau ada rekening yang
luarbiasa seperti ini, Bp/Ibu mau sisihkan
berapa perbulan untuk keluarga Bp/Ibu
sendiri, yang jangan sampai mengganggu
cashflow bulanan.
2/23/2014
13
CLOSING INTERVIEW
4. Bp/Ibu tidak usah khawatir, Saya akan
buatkan proposal untuk Bp/Ibu yang tidak
mengikat, kalau Bp/Ibu lihat bagus, saya bisa
bantu untuk itu, kalau tidak tidak bagus, yah
lupakan saja, setidaknya khan kita msih bisa
menjadi teman.
5. Ok, besok di jam yang sama kita ketemu lagi
yah, kalau bisa beserta dengan Bp/Ibu
(pasangannya).
6. Ok. Terima Kasih Bp/Ibu, Selamat …. Sampai
Jumpa.
SEMANGAT
&
TERUS BERJUANG
Setelah Mengikuti Pelatihan
Market Survey & Presentasi Rek. 2 in 1 ini,
anda sudah sangat siap dan diperbolehkan
praktek langsung di lapangan.

More Related Content

What's hot

Bagian tumbuhan dan fungsinya
Bagian tumbuhan dan fungsinyaBagian tumbuhan dan fungsinya
Bagian tumbuhan dan fungsinyabettytp
 
Power point teks deskripsi
Power point teks deskripsiPower point teks deskripsi
Power point teks deskripsi
suhartonotono9
 
4.2. MODUL AJAR AGRIBISNIS TANAMAN.docx
4.2.  MODUL AJAR AGRIBISNIS TANAMAN.docx4.2.  MODUL AJAR AGRIBISNIS TANAMAN.docx
4.2. MODUL AJAR AGRIBISNIS TANAMAN.docx
BsIsmail1
 
Langkah-Langkah menyusun Karya Tulis Ilmiah
Langkah-Langkah menyusun Karya Tulis IlmiahLangkah-Langkah menyusun Karya Tulis Ilmiah
Langkah-Langkah menyusun Karya Tulis Ilmiah
widiaaputrii
 
(Kti)pemanfaatan limbah plastik sebagai pengganti agregat untuk bahan dasar p...
(Kti)pemanfaatan limbah plastik sebagai pengganti agregat untuk bahan dasar p...(Kti)pemanfaatan limbah plastik sebagai pengganti agregat untuk bahan dasar p...
(Kti)pemanfaatan limbah plastik sebagai pengganti agregat untuk bahan dasar p...
Muhammadyusuf565
 
Sd1bhsind bahasa indonesia diansukmawati
Sd1bhsind bahasa indonesia diansukmawatiSd1bhsind bahasa indonesia diansukmawati
Sd1bhsind bahasa indonesia diansukmawatiheri junior
 
Jaringan tematik Kelas2
Jaringan tematik Kelas2Jaringan tematik Kelas2
Jaringan tematik Kelas2
EKOSUPRIYADI10
 
Makalah Lidah buaya
Makalah Lidah buaya Makalah Lidah buaya
Makalah Lidah buaya
Andrew Hutabarat
 
Lembar Kerja Siswa (LKS), Sistem Pernapasan
Lembar Kerja Siswa (LKS), Sistem PernapasanLembar Kerja Siswa (LKS), Sistem Pernapasan
Lembar Kerja Siswa (LKS), Sistem PernapasanHarsidi Side
 
Indonesian B - Focus on Paper 1 (Writing)
Indonesian B - Focus on Paper 1 (Writing)Indonesian B - Focus on Paper 1 (Writing)
Indonesian B - Focus on Paper 1 (Writing)
Dwi Firli Ashari
 
Jenis jenis-frasa-dlm-bhs-indonesia
Jenis jenis-frasa-dlm-bhs-indonesiaJenis jenis-frasa-dlm-bhs-indonesia
Jenis jenis-frasa-dlm-bhs-indonesia
stikesby kebidanan
 
Tanaman apotik hidup
Tanaman apotik hidupTanaman apotik hidup
Tanaman apotik hidupachmadhandoko
 
IPA Kelas 4 SD "Tumbuhan"
IPA Kelas 4 SD "Tumbuhan"IPA Kelas 4 SD "Tumbuhan"
IPA Kelas 4 SD "Tumbuhan"
Zulfah Alfina
 
Perubahan lingkungan
Perubahan lingkunganPerubahan lingkungan
Perubahan lingkungan
WandaApri
 
Perkembangbiakan vegetatif tumbuhan.ppt
Perkembangbiakan vegetatif tumbuhan.pptPerkembangbiakan vegetatif tumbuhan.ppt
Perkembangbiakan vegetatif tumbuhan.ppt
EVI PAULINA SIMAREMARE
 
Bunga matahari
Bunga matahariBunga matahari
Bunga matahari
Vennylendia Tasya
 
Pg bahasa indonesia 9 smt 2 (1) wrd
Pg bahasa indonesia 9 smt 2 (1) wrdPg bahasa indonesia 9 smt 2 (1) wrd
Pg bahasa indonesia 9 smt 2 (1) wrd
julytrianitawidyarah
 
Gagasan utama 4
Gagasan utama 4Gagasan utama 4
Gagasan utama 4
ningrumintan
 
Makalah reproduksi tumbuhan Angiospermae pdf
Makalah reproduksi tumbuhan Angiospermae pdfMakalah reproduksi tumbuhan Angiospermae pdf
Makalah reproduksi tumbuhan Angiospermae pdfDody Perdana
 

What's hot (20)

Bagian tumbuhan dan fungsinya
Bagian tumbuhan dan fungsinyaBagian tumbuhan dan fungsinya
Bagian tumbuhan dan fungsinya
 
Power point teks deskripsi
Power point teks deskripsiPower point teks deskripsi
Power point teks deskripsi
 
4.2. MODUL AJAR AGRIBISNIS TANAMAN.docx
4.2.  MODUL AJAR AGRIBISNIS TANAMAN.docx4.2.  MODUL AJAR AGRIBISNIS TANAMAN.docx
4.2. MODUL AJAR AGRIBISNIS TANAMAN.docx
 
Langkah-Langkah menyusun Karya Tulis Ilmiah
Langkah-Langkah menyusun Karya Tulis IlmiahLangkah-Langkah menyusun Karya Tulis Ilmiah
Langkah-Langkah menyusun Karya Tulis Ilmiah
 
(Kti)pemanfaatan limbah plastik sebagai pengganti agregat untuk bahan dasar p...
(Kti)pemanfaatan limbah plastik sebagai pengganti agregat untuk bahan dasar p...(Kti)pemanfaatan limbah plastik sebagai pengganti agregat untuk bahan dasar p...
(Kti)pemanfaatan limbah plastik sebagai pengganti agregat untuk bahan dasar p...
 
Sd1bhsind bahasa indonesia diansukmawati
Sd1bhsind bahasa indonesia diansukmawatiSd1bhsind bahasa indonesia diansukmawati
Sd1bhsind bahasa indonesia diansukmawati
 
Jaringan tematik Kelas2
Jaringan tematik Kelas2Jaringan tematik Kelas2
Jaringan tematik Kelas2
 
Makalah Lidah buaya
Makalah Lidah buaya Makalah Lidah buaya
Makalah Lidah buaya
 
Lembar Kerja Siswa (LKS), Sistem Pernapasan
Lembar Kerja Siswa (LKS), Sistem PernapasanLembar Kerja Siswa (LKS), Sistem Pernapasan
Lembar Kerja Siswa (LKS), Sistem Pernapasan
 
Indonesian B - Focus on Paper 1 (Writing)
Indonesian B - Focus on Paper 1 (Writing)Indonesian B - Focus on Paper 1 (Writing)
Indonesian B - Focus on Paper 1 (Writing)
 
Jenis jenis-frasa-dlm-bhs-indonesia
Jenis jenis-frasa-dlm-bhs-indonesiaJenis jenis-frasa-dlm-bhs-indonesia
Jenis jenis-frasa-dlm-bhs-indonesia
 
Tanaman apotik hidup
Tanaman apotik hidupTanaman apotik hidup
Tanaman apotik hidup
 
IPA Kelas 4 SD "Tumbuhan"
IPA Kelas 4 SD "Tumbuhan"IPA Kelas 4 SD "Tumbuhan"
IPA Kelas 4 SD "Tumbuhan"
 
Perubahan lingkungan
Perubahan lingkunganPerubahan lingkungan
Perubahan lingkungan
 
Perkembangbiakan vegetatif tumbuhan.ppt
Perkembangbiakan vegetatif tumbuhan.pptPerkembangbiakan vegetatif tumbuhan.ppt
Perkembangbiakan vegetatif tumbuhan.ppt
 
Bunga matahari
Bunga matahariBunga matahari
Bunga matahari
 
Pg bahasa indonesia 9 smt 2 (1) wrd
Pg bahasa indonesia 9 smt 2 (1) wrdPg bahasa indonesia 9 smt 2 (1) wrd
Pg bahasa indonesia 9 smt 2 (1) wrd
 
Fakta dan opini
Fakta dan opiniFakta dan opini
Fakta dan opini
 
Gagasan utama 4
Gagasan utama 4Gagasan utama 4
Gagasan utama 4
 
Makalah reproduksi tumbuhan Angiospermae pdf
Makalah reproduksi tumbuhan Angiospermae pdfMakalah reproduksi tumbuhan Angiospermae pdf
Makalah reproduksi tumbuhan Angiospermae pdf
 

Viewers also liked

Respon market survey
Respon market surveyRespon market survey
Respon market survey
Totok Ah
 
Survey perencanaan keuangan masa depan
Survey perencanaan keuangan masa depanSurvey perencanaan keuangan masa depan
Survey perencanaan keuangan masa depan
Ismail Haromain
 
Bagaimana Menwarkan Sesuatu Tanpa Penolakan
Bagaimana Menwarkan Sesuatu Tanpa PenolakanBagaimana Menwarkan Sesuatu Tanpa Penolakan
Bagaimana Menwarkan Sesuatu Tanpa Penolakan
blanktrop
 
Presentasi untuk agent
Presentasi untuk agentPresentasi untuk agent
Presentasi untuk agent
Muhammad Iwan
 
Materi fast start training
Materi fast start trainingMateri fast start training
Materi fast start training
asuransipaninlife
 
7 teknik sales skill untuk agen asuransi
7 teknik sales skill untuk agen asuransi7 teknik sales skill untuk agen asuransi
7 teknik sales skill untuk agen asuransi
hanomanise
 
0601099 market survey & agency development
0601099 market survey & agency development0601099 market survey & agency development
0601099 market survey & agency development
Supa Buoy
 
Kalimat pembuka presentasi yang memukau
Kalimat pembuka presentasi yang memukauKalimat pembuka presentasi yang memukau
Kalimat pembuka presentasi yang memukau
Virja Gita
 
Cmc materi panduan komunikasi dan penggunaan merek
Cmc   materi panduan komunikasi dan penggunaan merek Cmc   materi panduan komunikasi dan penggunaan merek
Cmc materi panduan komunikasi dan penggunaan merek Eko Kaslan
 
Jalan menuju hidup sukses
Jalan menuju hidup suksesJalan menuju hidup sukses
Jalan menuju hidup sukses
Nurcholid Syawaldi
 
61 kunci untuk sukses dalam kehidupan
61 kunci untuk sukses dalam kehidupan61 kunci untuk sukses dalam kehidupan
61 kunci untuk sukses dalam kehidupanNovi Kartika A
 
Analisis market place toko buah fresh fruit
Analisis market place toko buah fresh fruitAnalisis market place toko buah fresh fruit
Analisis market place toko buah fresh fruit
Universitas Negeri Jakarta
 
Contoh Borang kaji selidik - Survey
Contoh Borang kaji selidik - Survey Contoh Borang kaji selidik - Survey
Contoh Borang kaji selidik - Survey
Mohd Nizam Mohd Zan
 
7 kesalahan terbesar dalam marketing
7 kesalahan terbesar dalam marketing7 kesalahan terbesar dalam marketing
7 kesalahan terbesar dalam marketingIrsan Widyawan
 
Membuat Kuesioner dan Riset Pemasaran
Membuat Kuesioner dan Riset PemasaranMembuat Kuesioner dan Riset Pemasaran
Membuat Kuesioner dan Riset Pemasaran
Robiyatul Adawiyah
 
Asuransi di Indonesia
Asuransi di IndonesiaAsuransi di Indonesia
Asuransi di Indonesia
Muhammad Ghazi
 
Icici prudential life insurance ppt
Icici prudential life insurance pptIcici prudential life insurance ppt
Icici prudential life insurance ppt
deepshome
 
Konsep & Kaedah Penyelidikan
Konsep & Kaedah PenyelidikanKonsep & Kaedah Penyelidikan
Konsep & Kaedah Penyelidikan
Universiti Sains Malaysia
 

Viewers also liked (20)

Respon market survey
Respon market surveyRespon market survey
Respon market survey
 
Survey perencanaan keuangan masa depan
Survey perencanaan keuangan masa depanSurvey perencanaan keuangan masa depan
Survey perencanaan keuangan masa depan
 
Bagaimana Menwarkan Sesuatu Tanpa Penolakan
Bagaimana Menwarkan Sesuatu Tanpa PenolakanBagaimana Menwarkan Sesuatu Tanpa Penolakan
Bagaimana Menwarkan Sesuatu Tanpa Penolakan
 
Presentasi untuk agent
Presentasi untuk agentPresentasi untuk agent
Presentasi untuk agent
 
Materi fast start training
Materi fast start trainingMateri fast start training
Materi fast start training
 
7 teknik sales skill untuk agen asuransi
7 teknik sales skill untuk agen asuransi7 teknik sales skill untuk agen asuransi
7 teknik sales skill untuk agen asuransi
 
0601099 market survey & agency development
0601099 market survey & agency development0601099 market survey & agency development
0601099 market survey & agency development
 
Kalimat pembuka presentasi yang memukau
Kalimat pembuka presentasi yang memukauKalimat pembuka presentasi yang memukau
Kalimat pembuka presentasi yang memukau
 
Cmc materi panduan komunikasi dan penggunaan merek
Cmc   materi panduan komunikasi dan penggunaan merek Cmc   materi panduan komunikasi dan penggunaan merek
Cmc materi panduan komunikasi dan penggunaan merek
 
Jalan menuju hidup sukses
Jalan menuju hidup suksesJalan menuju hidup sukses
Jalan menuju hidup sukses
 
61 kunci untuk sukses dalam kehidupan
61 kunci untuk sukses dalam kehidupan61 kunci untuk sukses dalam kehidupan
61 kunci untuk sukses dalam kehidupan
 
Analisis market place toko buah fresh fruit
Analisis market place toko buah fresh fruitAnalisis market place toko buah fresh fruit
Analisis market place toko buah fresh fruit
 
Contoh Borang kaji selidik - Survey
Contoh Borang kaji selidik - Survey Contoh Borang kaji selidik - Survey
Contoh Borang kaji selidik - Survey
 
Teller bank
Teller bankTeller bank
Teller bank
 
7 kesalahan terbesar dalam marketing
7 kesalahan terbesar dalam marketing7 kesalahan terbesar dalam marketing
7 kesalahan terbesar dalam marketing
 
Membuat Kuesioner dan Riset Pemasaran
Membuat Kuesioner dan Riset PemasaranMembuat Kuesioner dan Riset Pemasaran
Membuat Kuesioner dan Riset Pemasaran
 
Asuransi di Indonesia
Asuransi di IndonesiaAsuransi di Indonesia
Asuransi di Indonesia
 
Icici prudential life insurance ppt
Icici prudential life insurance pptIcici prudential life insurance ppt
Icici prudential life insurance ppt
 
Konsep & Kaedah Penyelidikan
Konsep & Kaedah PenyelidikanKonsep & Kaedah Penyelidikan
Konsep & Kaedah Penyelidikan
 
Raih mimpi
Raih mimpiRaih mimpi
Raih mimpi
 

Similar to 01. market survey & presentasi rek 2 in 1

Survey perencanaan keuangan
Survey perencanaan keuanganSurvey perencanaan keuangan
Survey perencanaan keuangan
ASEP MAHPUDIN
 
Simple selling panin
Simple selling paninSimple selling panin
Simple selling panin
asuransipaninlife
 
Financial first aid bank indonesia
Financial first aid bank indonesiaFinancial first aid bank indonesia
Financial first aid bank indonesia
Pandji Harsanto
 
Ayo Menabung
Ayo MenabungAyo Menabung
Ayo Menabung
muchyi
 
Bacalah karena berguna untuk masa depan anda dan keluarga anda
Bacalah karena berguna untuk masa depan anda dan keluarga andaBacalah karena berguna untuk masa depan anda dan keluarga anda
Bacalah karena berguna untuk masa depan anda dan keluarga anda
Ismail Haromain
 
Perencanaan keuangan masa depan keluarga
Perencanaan keuangan masa depan keluargaPerencanaan keuangan masa depan keluarga
Perencanaan keuangan masa depan keluarga
Muhammad Firdaus
 
Sap new dikonversi
Sap new dikonversiSap new dikonversi
Sap new dikonversi
indah298543
 
Sap new dikonversi
Sap new dikonversiSap new dikonversi
Sap new dikonversi
indah298543
 
Presentasi melamar dapat uang saku
Presentasi melamar dapat uang sakuPresentasi melamar dapat uang saku
Presentasi melamar dapat uang saku
Aman Mahdi
 
Pentingnya Asuransi
Pentingnya AsuransiPentingnya Asuransi
Pentingnya Asuransi
Redy Septyanto
 
Planning well living well
Planning well living wellPlanning well living well
Planning well living well
2K Production by Kal Khautsar Company
 
membangun mindset kewirausahaan dalam membangun bisnis.pptx
membangun mindset kewirausahaan dalam membangun bisnis.pptxmembangun mindset kewirausahaan dalam membangun bisnis.pptx
membangun mindset kewirausahaan dalam membangun bisnis.pptx
eddysantoso336
 
Pedoman wawancara pi PENYEBAB SCHIZOPHRENIA PADA ANAK DILIHAT DARI POLA ASUH...
Pedoman wawancara pi PENYEBAB SCHIZOPHRENIA PADA ANAK DILIHAT  DARI POLA ASUH...Pedoman wawancara pi PENYEBAB SCHIZOPHRENIA PADA ANAK DILIHAT  DARI POLA ASUH...
Pedoman wawancara pi PENYEBAB SCHIZOPHRENIA PADA ANAK DILIHAT DARI POLA ASUH...
Tyaseta Sardjono
 
Apa itu Sukses.ppt
Apa itu Sukses.pptApa itu Sukses.ppt
Apa itu Sukses.ppt
MiftahulMunir14
 
Tips Mengamankan Asset Anda | Tips Pensiun Kaya Raya
Tips Mengamankan Asset Anda | Tips Pensiun Kaya RayaTips Mengamankan Asset Anda | Tips Pensiun Kaya Raya
Tips Mengamankan Asset Anda | Tips Pensiun Kaya Raya
Ferly FR
 
Motivasi
MotivasiMotivasi
Motivasi
Felix Serano
 
soal pmr wira smK KES BIM JUWANA.pptx
soal pmr wira smK KES BIM JUWANA.pptxsoal pmr wira smK KES BIM JUWANA.pptx
soal pmr wira smK KES BIM JUWANA.pptx
ssuser77132c
 

Similar to 01. market survey & presentasi rek 2 in 1 (20)

Survey perencanaan keuangan
Survey perencanaan keuanganSurvey perencanaan keuangan
Survey perencanaan keuangan
 
Simple selling panin
Simple selling paninSimple selling panin
Simple selling panin
 
Financial first aid bank indonesia
Financial first aid bank indonesiaFinancial first aid bank indonesia
Financial first aid bank indonesia
 
Ayo Menabung
Ayo MenabungAyo Menabung
Ayo Menabung
 
Closing panin
Closing paninClosing panin
Closing panin
 
Bacalah karena berguna untuk masa depan anda dan keluarga anda
Bacalah karena berguna untuk masa depan anda dan keluarga andaBacalah karena berguna untuk masa depan anda dan keluarga anda
Bacalah karena berguna untuk masa depan anda dan keluarga anda
 
Faststart paninlife 3 hrs
Faststart paninlife 3 hrsFaststart paninlife 3 hrs
Faststart paninlife 3 hrs
 
Perencanaan keuangan masa depan keluarga
Perencanaan keuangan masa depan keluargaPerencanaan keuangan masa depan keluarga
Perencanaan keuangan masa depan keluarga
 
Sap new dikonversi
Sap new dikonversiSap new dikonversi
Sap new dikonversi
 
Sap new dikonversi
Sap new dikonversiSap new dikonversi
Sap new dikonversi
 
Presentasi melamar dapat uang saku
Presentasi melamar dapat uang sakuPresentasi melamar dapat uang saku
Presentasi melamar dapat uang saku
 
Pentingnya Asuransi
Pentingnya AsuransiPentingnya Asuransi
Pentingnya Asuransi
 
Planning well living well
Planning well living wellPlanning well living well
Planning well living well
 
membangun mindset kewirausahaan dalam membangun bisnis.pptx
membangun mindset kewirausahaan dalam membangun bisnis.pptxmembangun mindset kewirausahaan dalam membangun bisnis.pptx
membangun mindset kewirausahaan dalam membangun bisnis.pptx
 
Pedoman wawancara pi PENYEBAB SCHIZOPHRENIA PADA ANAK DILIHAT DARI POLA ASUH...
Pedoman wawancara pi PENYEBAB SCHIZOPHRENIA PADA ANAK DILIHAT  DARI POLA ASUH...Pedoman wawancara pi PENYEBAB SCHIZOPHRENIA PADA ANAK DILIHAT  DARI POLA ASUH...
Pedoman wawancara pi PENYEBAB SCHIZOPHRENIA PADA ANAK DILIHAT DARI POLA ASUH...
 
Apa itu Sukses.ppt
Apa itu Sukses.pptApa itu Sukses.ppt
Apa itu Sukses.ppt
 
Tips Mengamankan Asset Anda | Tips Pensiun Kaya Raya
Tips Mengamankan Asset Anda | Tips Pensiun Kaya RayaTips Mengamankan Asset Anda | Tips Pensiun Kaya Raya
Tips Mengamankan Asset Anda | Tips Pensiun Kaya Raya
 
Personal
PersonalPersonal
Personal
 
Motivasi
MotivasiMotivasi
Motivasi
 
soal pmr wira smK KES BIM JUWANA.pptx
soal pmr wira smK KES BIM JUWANA.pptxsoal pmr wira smK KES BIM JUWANA.pptx
soal pmr wira smK KES BIM JUWANA.pptx
 

Recently uploaded

juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kedirijuknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
DaraAOi
 
UNIT 4 PB 3 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 4 PB 3 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 4 PB 3 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 4 PB 3 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
nengenok23
 
Modul Ajar Informatika Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Informatika Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Informatika Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Informatika Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Fathan Emran
 
REVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptx
REVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptxREVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptx
REVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptx
adityanoor64
 
Free Handout 200 Soal UKMPPAI Ed. Giveaway XV.pdf
Free Handout 200 Soal UKMPPAI Ed. Giveaway XV.pdfFree Handout 200 Soal UKMPPAI Ed. Giveaway XV.pdf
Free Handout 200 Soal UKMPPAI Ed. Giveaway XV.pdf
Roni Setiawan
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Kanaidi ken
 
Panduan SKP PPPK GTK 2024 edit 31 Mei 2024 .pptx
Panduan SKP PPPK GTK 2024 edit 31 Mei 2024 .pptxPanduan SKP PPPK GTK 2024 edit 31 Mei 2024 .pptx
Panduan SKP PPPK GTK 2024 edit 31 Mei 2024 .pptx
Mughits Rifai
 
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA KELAS 4 FASE B.docx
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA  KELAS 4 FASE B.docxMODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA  KELAS 4 FASE B.docx
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA KELAS 4 FASE B.docx
AtikIstikhomatin
 
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdfTugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
SafaAgrita1
 
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.pptEpidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
yuanitaclara1
 
KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdf
KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdfKONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdf
KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdf
SriWahyuni58535
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
Kanaidi ken
 
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
denny404455
 
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdfLAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
kompdua2
 
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
nengenok23
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Fathan Emran
 
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptxpdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
vivi211570
 
Rubrik Observasi Kelas sebagai pedoman mengerjakan PMM PMM.docx
Rubrik Observasi Kelas sebagai pedoman mengerjakan PMM PMM.docxRubrik Observasi Kelas sebagai pedoman mengerjakan PMM PMM.docx
Rubrik Observasi Kelas sebagai pedoman mengerjakan PMM PMM.docx
EndangSetyorini6
 
Materi MATSAMA Pengenalan Kurikulum.pptx
Materi MATSAMA  Pengenalan Kurikulum.pptxMateri MATSAMA  Pengenalan Kurikulum.pptx
Materi MATSAMA Pengenalan Kurikulum.pptx
ssuseraf5f2e
 

Recently uploaded (20)

juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kedirijuknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
 
UNIT 4 PB 3 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 4 PB 3 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 4 PB 3 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 4 PB 3 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
 
Modul Ajar Informatika Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Informatika Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Informatika Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Informatika Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
REVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptx
REVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptxREVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptx
REVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptx
 
Free Handout 200 Soal UKMPPAI Ed. Giveaway XV.pdf
Free Handout 200 Soal UKMPPAI Ed. Giveaway XV.pdfFree Handout 200 Soal UKMPPAI Ed. Giveaway XV.pdf
Free Handout 200 Soal UKMPPAI Ed. Giveaway XV.pdf
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
 
Panduan SKP PPPK GTK 2024 edit 31 Mei 2024 .pptx
Panduan SKP PPPK GTK 2024 edit 31 Mei 2024 .pptxPanduan SKP PPPK GTK 2024 edit 31 Mei 2024 .pptx
Panduan SKP PPPK GTK 2024 edit 31 Mei 2024 .pptx
 
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA KELAS 4 FASE B.docx
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA  KELAS 4 FASE B.docxMODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA  KELAS 4 FASE B.docx
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA KELAS 4 FASE B.docx
 
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdfTugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
 
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.pptEpidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
 
KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdf
KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdfKONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdf
KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1 SRI WAHYUNI.pdf
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
 
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
 
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdfLAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
 
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptxpdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
 
Rubrik Observasi Kelas sebagai pedoman mengerjakan PMM PMM.docx
Rubrik Observasi Kelas sebagai pedoman mengerjakan PMM PMM.docxRubrik Observasi Kelas sebagai pedoman mengerjakan PMM PMM.docx
Rubrik Observasi Kelas sebagai pedoman mengerjakan PMM PMM.docx
 
Materi MATSAMA Pengenalan Kurikulum.pptx
Materi MATSAMA  Pengenalan Kurikulum.pptxMateri MATSAMA  Pengenalan Kurikulum.pptx
Materi MATSAMA Pengenalan Kurikulum.pptx
 

01. market survey & presentasi rek 2 in 1

  • 1. 2/23/2014 1 Market Survey & Presentasi Rek. 2 in 1 PERSIAPAN 1. Peralatan Tulis (Pena, Buku, Dll) 2. Lembar Pertanyaan Yang Akan Diajukan Kepada Prospek 3. Papan alas ujian
  • 2. 2/23/2014 2 TUJUAN MARKET SURVEY 1. Membuka Pola Pikir Prospek 2. Mengetahui Kebutuhan Prospek 3. Mengetahui Kemampuan Keuangan Prospek 4. Memberikan Konsultasi Kesehatan SIAPA PROSPEK KITA? Contoh Orang Kenal (Keluarga dan Teman) : 1. Orang Tua 2. Saudara Kandung 3. Om dan Tante 4. Sepupu, Keponakan 5. Teman SD, SMP, SMA, Kuliah, Kerja, seHobi, seOlahraga, seIbadah dan Keluarganya, dan sebagainya
  • 3. 2/23/2014 3 SIAPA PROSPEK KITA? Contoh Orang Tidak Kenal : 1. Dari Referensi 2. Dokter 3. Pengacara 4. Broker 5. Pedagang 6. Akuntan 7. Pejabat, dsb MARKET SURVEY 1. Menurut Anda, apa penyakit paling berbahaya di Indonesia saat ini? A. Jantung B. Kanker C. Tumor D. Stroke (Menurut survey: diatas 80% orang Indonesia sebelum meninggal kena penyakit seperti JKTS ini)
  • 4. 2/23/2014 4 1. Mengapa serangan jantung dianggap berbahaya? 2. Siapa yang menderita jantung? Keluarga atau teman? 3. Siapa ? tinggal dimana pak? Kapan kejadiannya? 4. Bagaimana kondisinya saat ini? 1. Menurut Anda, apa penyakit paling berbahaya di Indonesia saat ini? A. Jantung B. Kanker C. Tumor D. Stroke 2. Menurut Anda, setiap tahunnya semakin banyak atau semakin sedikit orang yang terkena sakit kritis seperti JKTS? A. Ya Semakin Banyak B. Semakin Dikit (Penyebabnya bisa dari pola hidup yang kurang sehat, polusi udara, stress, kurang olahraga)
  • 5. 2/23/2014 5 3. Menurut Anda, untuk berobat kritis seperti JKTS Berapa besar dana yang dibutuhkan? A. Dibawah Rp. 100 jt B. Rp. 100 jt s/d Rp. 200 jt C. Diatas Rp. 200 jt (Kumpulin uang sedikit2, pas sakit keluar sebanyak ini) 4. Kalau ada teman atau saudara yang terkena sakit kritis seperti JKTS, menurut Anda keluarganya mengalami masalah keuangan atau tidak? A. Ya(Karena harus keluar uang ratusan juta) B. Tidak
  • 6. 2/23/2014 6 5. Jika Tabungannya tidak mencukupi untuk biaya pengobatan, menurut Anda bagaimanakah cara terbaik untuk mengatasi masalah keuangan tersebut ? A. Menjual Harta B. Meminjam C. Minta Sumbangan (Jual harta biasanya harga ditekan jika lagi butuh, pinjam & minta sumbangan kalau ada yang mau kasih karena untuk berobat, itupun belum tentu cukup) Menjual Harta Misalnya pak? (Rumah, Tanah/Kebun) Artinya, Semua jeripayah bapak untuk mengumpulkan dana dan membeli tanah/rumah tersebut harus dijual hanya untuk memberikan biaya pengobatan yang diminta oleh dokter. Karena bapak ingin keluarga yang sakit Jantung bisa lekas sembuh. 5. Jika Tabungannya tidak mencukupi untuk biaya pengobatan, menurut Anda bagaimanakah cara terbaik untuk mengatasi masalah keuangan tersebut ? A. Menjual Harta B. Meminjam C. Minta Sumbangan
  • 7. 2/23/2014 7 Meminjam ▪ Meminjam dengan siapa? (Keluarga) ▪ Berapa jumlah Keluarga? (5) ▪ Sudah berkeluarga semua? (Sudah) ▪ Artinya Biaya pengobatan 200jt akan dibebankan kepada 5 keluarga = masing-masing keluarga 40jt. 5. Jika Tabungannya tidak mencukupi untuk biaya pengobatan, menurut Anda bagaimanakah cara terbaik untuk mengatasi masalah keuangan tersebut ? A. Menjual Harta B. Meminjam C. Minta Sumbangan Minta Sumbangan ▪ Minta sumbangan dengan siapa? ▪ Sampai kapan mau minta Sumbangan? 5. Jika Tabungannya tidak mencukupi untuk biaya pengobatan, menurut Anda bagaimanakah cara terbaik untuk mengatasi masalah keuangan tersebut ? A. Menjual Harta B. Meminjam C. Minta Sumbangan
  • 8. 2/23/2014 8 6. Setujukah Anda bahwa pada umumnya orang mencari uang untuk: Biaya hidup, Pendidikan anak, Dana hari tua, Dana darurat keluarga? A. Setuju (tujuannya baik) B. Tidak Setuju 7. Menurut pendapat Anda bagaimanakah cara terbaik dalam merencanakan keuangan keluarga anda ? A. Menabung di Bank B. Melakukan Investasi C. Beli Asuransi D. Lain2
  • 9. 2/23/2014 9 Menabung di Bank 1. Mengapa Menabung di Bank? 2. Biasanya setiap bulan menyisihkan dana berapa untuk ditabung? 3. Dibank mana saja pak tabungannya? 7. Menurut pendapat Anda bagaimanakah cara terbaik dalam merencanakan keuangan keluarga anda ? A. Menabung di Bank B. Melakukan Investasi C. Beli Asuransi D. Lain2 Melakukan Investasi 1. Investasi dimana pak? (tanah/emas) 2. Sudah berapa bidang pak? Terus ditanamin apa? Beli Asuransi 1. Asuransi Apa? 2. Manfaat yang diambil apa saja? 7. Menurut pendapat Anda bagaimanakah cara terbaik dalam merencanakan keuangan keluarga anda ? A. Menabung di Bank B. Melakukan Investasi C. Beli Asuransi D. Lain2
  • 10. 2/23/2014 10 8. Jika ada satu perencanaan keuangan, yang dapat: 1) Memberikan Dana Pendidikan Anak 2) Dana untuk Hari Tua 3) Biaya rumah sakit menurut Anda perencanaan keuangan tersebut Baik atau Tidak? A. Baik B. Tidak MARKET SURVEY Minta Kepada Prospek Untuk Melengkapi Data Market Survey, Berupa: a) Nama Lengkap b) Tanggal Lahir c) Pekerjaan d) No. Telp
  • 11. 2/23/2014 11 Market Survey & Presentasi Rek. 2 in 1 Adalah ilmu dasar Semua Leader Hebat sudah melaluinya, Setelah mahir, ANDA dapat mengimprovisasi sendiri, Sebab suatu hari nanti ANDA juga akan menjadi BESAR Nasabah Berusia 35 Tahun Pria/Tidak Merokok Pekerjaan Staf Administrator Menabung Rp. 1.000.000/bln CONTOH
  • 12. 2/23/2014 12 1 Jt /bln 1 Jt /bln 1 Jt /bln s/d. Usia 65 th. + Biaya Hidup Jual Harta Pinjam Sumbangan Rawat Inap ICU Operasi Sakit Kritis Cacat Total * Meninggal ** *** Uang Biaya Hidup Tabung/Investasi Sisa IMPIAN : 1. Dana Pendidikan Anak 2. Dana Hari Tua 3. Dana Darurat PILIHAN TERBAIK 10 – 20 TAHUN Kerja/Usaha ROLE PLAY BANK BANK + ASURANSI REK 2 in 1 1 Jt /bln 1 Jt /bln 1 Jt /bln 1 Jt /bln 1 Jt /bln 1 Jt /bln 200 jt Rp Tabung 200 jt Kerja Tabung Income + 1 Jt /bln + 1 Jt /bln 200 jt Rp 500.000/hr Rp 1.000.000/hr Rp 14 jt – 69.5 jt Rp 100.000.000 Rp 100.000.000 Rp 250.000.000 Rp 350.000.000 Rp 450.000.000 - Tabungan CLOSING INTERVIEW 1. Menurut Bapak/Ibu dari rekening 1,2 atau 3 mana yang bisa bantu si Pak Ali? 2. Kalau rekening 2 in 1 ini bisa bantu si Pak Ali, tentunya khan bisa bantu orang banyak diluaran sana, sehingga tentunya bisa bantu keluarga kita juga khan? 3. Nah, tujuan saya bertemu Bp/Ibu hari ini adalah untuk memperlihatkan rekening yang luarbiasa ini. Kalau ada rekening yang luarbiasa seperti ini, Bp/Ibu mau sisihkan berapa perbulan untuk keluarga Bp/Ibu sendiri, yang jangan sampai mengganggu cashflow bulanan.
  • 13. 2/23/2014 13 CLOSING INTERVIEW 4. Bp/Ibu tidak usah khawatir, Saya akan buatkan proposal untuk Bp/Ibu yang tidak mengikat, kalau Bp/Ibu lihat bagus, saya bisa bantu untuk itu, kalau tidak tidak bagus, yah lupakan saja, setidaknya khan kita msih bisa menjadi teman. 5. Ok, besok di jam yang sama kita ketemu lagi yah, kalau bisa beserta dengan Bp/Ibu (pasangannya). 6. Ok. Terima Kasih Bp/Ibu, Selamat …. Sampai Jumpa. SEMANGAT & TERUS BERJUANG Setelah Mengikuti Pelatihan Market Survey & Presentasi Rek. 2 in 1 ini, anda sudah sangat siap dan diperbolehkan praktek langsung di lapangan.