SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
TANGAN DAN JARIKU
Dengan garis tegak
Kubuat segi empat
Dengan garis miring
Kubuat persegi panjang
Lingkaran kubuat
Dari garis lengkung
Garis miring kutulis
Jadilah segi tiga
Dengan garis tegak
Kubuat angka satu hingga sepuluh
Dengan garis miring
Kubuat tanda kali
Dengan jari-jariku
Aku bisa menghitung
Telunjuk kuangkat jadilah satu
Telunjuk dan jari tengah kuangkat jadilah dua
Betapa bergunanya ciptaanNya
Dengan tangan dan jari
Dibuka dan ditutup
Semuanya bisa berhitung dengan sempurna
SOFYAN RIZAL
TK DAN SD ISLAM AL-FALAH
ANALISIS PUISI
A. Diksi (Pemilihan Kata)
Secara keseluruhan, pemilihan kata pada puisi ini sudah tepat sehingga sebagai
pembaca saya dapat merasakan dan dapat mebayangkan setiap kata dari kutipan yang
terkandung dalam puisi tersebut, sehingga dapat mempengaruhi pembaca untuk
belajar melukis dan menghitung dengan tangan dan jari. Kutipan yang terkandung
dalam puisi tersebut juga indah dan mudah dimengerti. Namun ada beberapa kata
yang mungkin kurang tepat sehingga sulit untuk di mengerti , yaitu :
Baris ketiga dan keempat
Dengan garis miring
Kubuat persegi panjag
Sehingga kata-kata ini dapat membingungkan pembaca karena menimbulkan suatu
pengertian bahwa bentuk persegi panjang adalah suatu bidang datar dengan garis yang
miring. Sehingga dapat membuat pengertian bahwa setiap bangun yang memiliki 4
sisi dan mempunyai sisi miring adalah persegi panjang padahal kenyataanya tidak dan
dapat membuat kesalah pahaman.
B. Sajak
Puisi ini memiliki sajak yang tidak beraturan sehigga ada rasa ketidakpuasan bagi
pembaca karena sajak yang satu dengan yang lainnya tidak berhubungan namun puisi
tersebut teteap indah. Sebagaimana dijelaskan seperti yang berikut ini berikut ini:
Dengan garis tegak (a)
Kubuat segi empat (b)
Dengan garis miring (c)
Kubuat persegi panjang (c)
Sehingga sajak/rima bait pertama adalah : abcc
Lingkaran kubuat(a)
Dari garis lengkung(b)
Garis miring kutulis(c)
Jadilah segi tiga(d)
Sehingga sajak/rima bait pertama adalah : abcd
Dengan garis tegak (a)
Kubuat angka satu hingga sepuluhI(b)
Dengan garis miring(c)
Kubuat tanda kali(d)
Sehingga sajak/rima bait pertama adalah : abcd
Dengan jari-jariku (a)
Aku bisa menghitung (b)
Telunjuk kuangkat jadilah satu(c)
Telunjuk dan jari tengah kuangkat jadilah dua (d)
Sehingga sajak/rima bait pertama adalah : abcd
Betapa bergunanya ciptaanNya (a)
Dengan tangan dan jari(b)
Dibuka dan ditutup(c)
Semuanya bisa berhitung dengan sempurna (a)
Sehingga sajak/rima bait pertama adalah : abca
C. Ketepatan Rima
Ketepatan rima yang terkandung dalam puisi tersebut sangat teratur dan tepat
sehingga fungsi rima sebagai pemanis dalam puisi dapat dirasakan oleh pembaca.
Contoh :
1. Kubuat angka satu hingga sepuluh.
2. Telunjuk kuangkat jadilah satu.
3. Telunjuk dan jari tengah kuangkat jadilah dua.
4. Semuanya bisa berhitung dengan sempurna.
D. Konten Matematika
Konten yang terkandung dalam puisi tersebut dengan hubungannya terhadap
matematika sudah sesuai karena setiap kutipan yang tekandung dalam puisi tersebut
memberikan konten yang sangat berhubungan dengan matematika didalamnya. Hal
ini dapat terlihat dari kutipan secara tersurat yang dibahas pada bait pertama, kedua,
dan ketiga yang lebih menekankan kegunaan garis tegak dan garis miring sehingga
sangat behubungan dengan geometri atau melukis bangun datar. Pada bait keempat
membahas mengenai kegunaan jari-jarinya dimana dengan jari kita dapat belajar
berhitung dan dengan menggunakan jari kita dapat menyimbolakan angka-angka
seperti angka 1 atau 2 dengan mengangkat jari telujuk untuk angka 1 dan mengangkat
jari telunjuk dan jari tengah untuk angka 2. Sehingga dapat dikatakan bahwa puisi
tersebut banyak mengandung konten matematika didalamnya.
E. Level
Pada puisi “tangan dan jariku” level yang sesuai jika dikaikan dengan level usia atau
tingkatan sudah sesuai dengan usia atau tingkatan anak TK/SD karena dilihat dari
konten dan tema yang terkandung didalam puisi tersebut. Karena terlihat jelas dengan
pemilihan kata-kata yang masih basic dan cocok untuk anak dengan tingkan TK/SD.
Sehingga jika digunakan untuk tingkatn lebih lanjut mislanya pada anak SMA atau
mahasiswa/i sangat tidak sesuai karena konten yang ada dalam puisi tersebut
sangatlah ke kanak-kanakan dan terlalu mudah untuk dipahami. Sebagaimana yang
diketahui juga bahwa penulis puisi tersebut adalah anak yang duduk dibangku TK/SD
sehingga masih kategori anak-anak.
Sehingga level yang cocok untuk puisi ini adalah untuk anak-anak yang berusia 6
sampai 12 tahun atau anak-anak yang duduk di bangku TK/SD.
Nama : Sahala Martua Ambarita
Nim : 06081181419009
Prodi : Pendidikan Matematika 2014
Universitas Sriwijaya Kampus Inderalaya

More Related Content

What's hot

Contoh program kerja yayasan
Contoh program kerja yayasanContoh program kerja yayasan
Contoh program kerja yayasanKaptenUssop
 
Sand cone test (Tes Kepadatan Tanah di Lapangan)
Sand cone test (Tes Kepadatan Tanah di Lapangan)Sand cone test (Tes Kepadatan Tanah di Lapangan)
Sand cone test (Tes Kepadatan Tanah di Lapangan)Angga Nugraha
 
Contoh surat-perjanjian-kerjasama
Contoh surat-perjanjian-kerjasamaContoh surat-perjanjian-kerjasama
Contoh surat-perjanjian-kerjasamaAzka Aldrich
 
Jenis jenis kayu ( Kelas Kekuatan & Keawetan & Berat Jenis Kayu Indonesia )
Jenis jenis kayu ( Kelas Kekuatan & Keawetan & Berat Jenis Kayu Indonesia ) Jenis jenis kayu ( Kelas Kekuatan & Keawetan & Berat Jenis Kayu Indonesia )
Jenis jenis kayu ( Kelas Kekuatan & Keawetan & Berat Jenis Kayu Indonesia ) Athif Muhammad
 
Doc contos surat undangan kegiatan karang taruna
Doc contos surat undangan kegiatan karang tarunaDoc contos surat undangan kegiatan karang taruna
Doc contos surat undangan kegiatan karang tarunaKhoirul Habib
 
PIDATO PRESIDEN SOEKARNO 9
PIDATO PRESIDEN SOEKARNO 9PIDATO PRESIDEN SOEKARNO 9
PIDATO PRESIDEN SOEKARNO 9Rajabul Gufron
 
Surat pernyataan tempat tinggal
Surat pernyataan tempat tinggalSurat pernyataan tempat tinggal
Surat pernyataan tempat tinggalRaFuzi Diqi
 
Contoh proposal tablig akbar
Contoh proposal tablig akbarContoh proposal tablig akbar
Contoh proposal tablig akbariwan kurniawan
 
Jadwal kegiatan ldks
Jadwal kegiatan ldksJadwal kegiatan ldks
Jadwal kegiatan ldksirmansudian21
 
Contoh akta pengalihan hak (cessie)
Contoh akta pengalihan hak (cessie)Contoh akta pengalihan hak (cessie)
Contoh akta pengalihan hak (cessie)Manunggal Amethyst
 
Tata cara penyampaian dokumen penawaran
Tata cara penyampaian dokumen penawaranTata cara penyampaian dokumen penawaran
Tata cara penyampaian dokumen penawaranM Agphin Ramadhan
 
surat permohonan peminjaman barang kepada perusahaan
surat permohonan peminjaman barang kepada perusahaansurat permohonan peminjaman barang kepada perusahaan
surat permohonan peminjaman barang kepada perusahaanLegal Akses
 
Tanda bukti pembayaran
Tanda bukti pembayaranTanda bukti pembayaran
Tanda bukti pembayaranjuliansfast
 
Sejarah Baja dan Penggunaanya di Konstruksi Bangunan
Sejarah Baja dan Penggunaanya di Konstruksi BangunanSejarah Baja dan Penggunaanya di Konstruksi Bangunan
Sejarah Baja dan Penggunaanya di Konstruksi BangunanJemiran Sanbakri
 
Berita acara serah terima barang
Berita acara serah terima barangBerita acara serah terima barang
Berita acara serah terima barangBenny Benny
 
Analisis stabilitas bendung
Analisis stabilitas bendungAnalisis stabilitas bendung
Analisis stabilitas bendungRizky Fitri
 

What's hot (20)

Contoh program kerja yayasan
Contoh program kerja yayasanContoh program kerja yayasan
Contoh program kerja yayasan
 
Sand cone test (Tes Kepadatan Tanah di Lapangan)
Sand cone test (Tes Kepadatan Tanah di Lapangan)Sand cone test (Tes Kepadatan Tanah di Lapangan)
Sand cone test (Tes Kepadatan Tanah di Lapangan)
 
Contoh surat-perjanjian-kerjasama
Contoh surat-perjanjian-kerjasamaContoh surat-perjanjian-kerjasama
Contoh surat-perjanjian-kerjasama
 
Surat pernyataan jual beli tanah
Surat pernyataan jual beli tanahSurat pernyataan jual beli tanah
Surat pernyataan jual beli tanah
 
Memori pk iii edit
Memori  pk iii editMemori  pk iii edit
Memori pk iii edit
 
Jenis jenis kayu ( Kelas Kekuatan & Keawetan & Berat Jenis Kayu Indonesia )
Jenis jenis kayu ( Kelas Kekuatan & Keawetan & Berat Jenis Kayu Indonesia ) Jenis jenis kayu ( Kelas Kekuatan & Keawetan & Berat Jenis Kayu Indonesia )
Jenis jenis kayu ( Kelas Kekuatan & Keawetan & Berat Jenis Kayu Indonesia )
 
Doc contos surat undangan kegiatan karang taruna
Doc contos surat undangan kegiatan karang tarunaDoc contos surat undangan kegiatan karang taruna
Doc contos surat undangan kegiatan karang taruna
 
PIDATO PRESIDEN SOEKARNO 9
PIDATO PRESIDEN SOEKARNO 9PIDATO PRESIDEN SOEKARNO 9
PIDATO PRESIDEN SOEKARNO 9
 
Surat pernyataan tempat tinggal
Surat pernyataan tempat tinggalSurat pernyataan tempat tinggal
Surat pernyataan tempat tinggal
 
Contoh proposal tablig akbar
Contoh proposal tablig akbarContoh proposal tablig akbar
Contoh proposal tablig akbar
 
Jadwal kegiatan ldks
Jadwal kegiatan ldksJadwal kegiatan ldks
Jadwal kegiatan ldks
 
Pengaruh kadar air terhadap beton
Pengaruh kadar air terhadap betonPengaruh kadar air terhadap beton
Pengaruh kadar air terhadap beton
 
Contoh akta pengalihan hak (cessie)
Contoh akta pengalihan hak (cessie)Contoh akta pengalihan hak (cessie)
Contoh akta pengalihan hak (cessie)
 
Tata cara penyampaian dokumen penawaran
Tata cara penyampaian dokumen penawaranTata cara penyampaian dokumen penawaran
Tata cara penyampaian dokumen penawaran
 
Analisa harga satuan jasa
Analisa harga satuan jasaAnalisa harga satuan jasa
Analisa harga satuan jasa
 
surat permohonan peminjaman barang kepada perusahaan
surat permohonan peminjaman barang kepada perusahaansurat permohonan peminjaman barang kepada perusahaan
surat permohonan peminjaman barang kepada perusahaan
 
Tanda bukti pembayaran
Tanda bukti pembayaranTanda bukti pembayaran
Tanda bukti pembayaran
 
Sejarah Baja dan Penggunaanya di Konstruksi Bangunan
Sejarah Baja dan Penggunaanya di Konstruksi BangunanSejarah Baja dan Penggunaanya di Konstruksi Bangunan
Sejarah Baja dan Penggunaanya di Konstruksi Bangunan
 
Berita acara serah terima barang
Berita acara serah terima barangBerita acara serah terima barang
Berita acara serah terima barang
 
Analisis stabilitas bendung
Analisis stabilitas bendungAnalisis stabilitas bendung
Analisis stabilitas bendung
 

Viewers also liked

MATEMATIKA DAN CINTA
MATEMATIKA DAN CINTAMATEMATIKA DAN CINTA
MATEMATIKA DAN CINTAYunus Efendi
 
سعر عملية الليزك, سعر عمليات تصحيح النظر
سعر عملية الليزك, سعر عمليات تصحيح النظرسعر عملية الليزك, سعر عمليات تصحيح النظر
سعر عملية الليزك, سعر عمليات تصحيح النظرNael Qtati
 
Fotos caminhada Rogério e Dalva, Andaia ao centro, S.a.Jesus, 21.09.16
Fotos caminhada Rogério e Dalva, Andaia ao centro, S.a.Jesus, 21.09.16Fotos caminhada Rogério e Dalva, Andaia ao centro, S.a.Jesus, 21.09.16
Fotos caminhada Rogério e Dalva, Andaia ao centro, S.a.Jesus, 21.09.16TvSaj
 
Untitled Powtoon 168
Untitled Powtoon 168Untitled Powtoon 168
Untitled Powtoon 168olenaterekha
 
Untitled Powtoon 1
Untitled Powtoon 1Untitled Powtoon 1
Untitled Powtoon 1olenaterekha
 
Lois Lowry "Darul lui Jonas"
Lois Lowry "Darul lui Jonas"Lois Lowry "Darul lui Jonas"
Lois Lowry "Darul lui Jonas"Alexandra Steti
 
Role of Stress and Intonation in Class Stratification in a Society
Role of Stress and Intonation in Class Stratification in a SocietyRole of Stress and Intonation in Class Stratification in a Society
Role of Stress and Intonation in Class Stratification in a SocietyMaqsood Ahmad
 
M TECH GEOMATICS COURSE BROCHURE
M TECH GEOMATICS COURSE BROCHUREM TECH GEOMATICS COURSE BROCHURE
M TECH GEOMATICS COURSE BROCHURESiddharth Chaudhary
 
Coating-Deepwater-Coral-with-Sweets
Coating-Deepwater-Coral-with-SweetsCoating-Deepwater-Coral-with-Sweets
Coating-Deepwater-Coral-with-SweetsBrandon Coleman, CES
 
Visita alunos edição de vídeos e fotos de S.A.jesus, à Festa da Boa Morte 2...
Visita alunos edição de vídeos e fotos  de S.A.jesus,  à Festa da Boa Morte 2...Visita alunos edição de vídeos e fotos  de S.A.jesus,  à Festa da Boa Morte 2...
Visita alunos edição de vídeos e fotos de S.A.jesus, à Festa da Boa Morte 2...TvSaj
 
Fotos movimentação política grupo 55, nesse domingo, 02.10, em S.A.Jesus
Fotos movimentação política grupo 55, nesse domingo, 02.10, em S.A.JesusFotos movimentação política grupo 55, nesse domingo, 02.10, em S.A.Jesus
Fotos movimentação política grupo 55, nesse domingo, 02.10, em S.A.JesusTvSaj
 
Moderating comments for French news websites: a socio-economic approach
Moderating comments for French news websites: a socio-economic approach Moderating comments for French news websites: a socio-economic approach
Moderating comments for French news websites: a socio-economic approach smyrnaios
 
Kumpulan Puisi Sekolahku
Kumpulan Puisi SekolahkuKumpulan Puisi Sekolahku
Kumpulan Puisi SekolahkuFirdika Arini
 
Kumpulan puisi dan unsur intrinsiknya
Kumpulan puisi dan unsur intrinsiknyaKumpulan puisi dan unsur intrinsiknya
Kumpulan puisi dan unsur intrinsiknyaUtami Trianti
 

Viewers also liked (19)

MATEMATIKA DAN CINTA
MATEMATIKA DAN CINTAMATEMATIKA DAN CINTA
MATEMATIKA DAN CINTA
 
سعر عملية الليزك, سعر عمليات تصحيح النظر
سعر عملية الليزك, سعر عمليات تصحيح النظرسعر عملية الليزك, سعر عمليات تصحيح النظر
سعر عملية الليزك, سعر عمليات تصحيح النظر
 
Using real-time data in the energy sector
Using real-time data in the energy sectorUsing real-time data in the energy sector
Using real-time data in the energy sector
 
Fotos caminhada Rogério e Dalva, Andaia ao centro, S.a.Jesus, 21.09.16
Fotos caminhada Rogério e Dalva, Andaia ao centro, S.a.Jesus, 21.09.16Fotos caminhada Rogério e Dalva, Andaia ao centro, S.a.Jesus, 21.09.16
Fotos caminhada Rogério e Dalva, Andaia ao centro, S.a.Jesus, 21.09.16
 
Igra release jun 2016
Igra release jun 2016Igra release jun 2016
Igra release jun 2016
 
Untitled Powtoon 168
Untitled Powtoon 168Untitled Powtoon 168
Untitled Powtoon 168
 
Merge puisi final
Merge puisi finalMerge puisi final
Merge puisi final
 
Ajuste ppv harold
Ajuste ppv haroldAjuste ppv harold
Ajuste ppv harold
 
Untitled Powtoon 1
Untitled Powtoon 1Untitled Powtoon 1
Untitled Powtoon 1
 
Lois Lowry "Darul lui Jonas"
Lois Lowry "Darul lui Jonas"Lois Lowry "Darul lui Jonas"
Lois Lowry "Darul lui Jonas"
 
Role of Stress and Intonation in Class Stratification in a Society
Role of Stress and Intonation in Class Stratification in a SocietyRole of Stress and Intonation in Class Stratification in a Society
Role of Stress and Intonation in Class Stratification in a Society
 
M TECH GEOMATICS COURSE BROCHURE
M TECH GEOMATICS COURSE BROCHUREM TECH GEOMATICS COURSE BROCHURE
M TECH GEOMATICS COURSE BROCHURE
 
Coating-Deepwater-Coral-with-Sweets
Coating-Deepwater-Coral-with-SweetsCoating-Deepwater-Coral-with-Sweets
Coating-Deepwater-Coral-with-Sweets
 
Visita alunos edição de vídeos e fotos de S.A.jesus, à Festa da Boa Morte 2...
Visita alunos edição de vídeos e fotos  de S.A.jesus,  à Festa da Boa Morte 2...Visita alunos edição de vídeos e fotos  de S.A.jesus,  à Festa da Boa Morte 2...
Visita alunos edição de vídeos e fotos de S.A.jesus, à Festa da Boa Morte 2...
 
Fotos movimentação política grupo 55, nesse domingo, 02.10, em S.A.Jesus
Fotos movimentação política grupo 55, nesse domingo, 02.10, em S.A.JesusFotos movimentação política grupo 55, nesse domingo, 02.10, em S.A.Jesus
Fotos movimentação política grupo 55, nesse domingo, 02.10, em S.A.Jesus
 
東京新聞注目!起立性調節障害不登校からでも都立高校進学起立性調節障害不登校の相談会講演会
東京新聞注目!起立性調節障害不登校からでも都立高校進学起立性調節障害不登校の相談会講演会東京新聞注目!起立性調節障害不登校からでも都立高校進学起立性調節障害不登校の相談会講演会
東京新聞注目!起立性調節障害不登校からでも都立高校進学起立性調節障害不登校の相談会講演会
 
Moderating comments for French news websites: a socio-economic approach
Moderating comments for French news websites: a socio-economic approach Moderating comments for French news websites: a socio-economic approach
Moderating comments for French news websites: a socio-economic approach
 
Kumpulan Puisi Sekolahku
Kumpulan Puisi SekolahkuKumpulan Puisi Sekolahku
Kumpulan Puisi Sekolahku
 
Kumpulan puisi dan unsur intrinsiknya
Kumpulan puisi dan unsur intrinsiknyaKumpulan puisi dan unsur intrinsiknya
Kumpulan puisi dan unsur intrinsiknya
 

More from sahala_ambarita7

Sejarah geometri non euclides
Sejarah geometri non euclidesSejarah geometri non euclides
Sejarah geometri non euclidessahala_ambarita7
 
Aplikom_UNSRI_5. Excel (jadwal kuliah, daftar nilai, grafik, statistik deskri...
Aplikom_UNSRI_5. Excel (jadwal kuliah, daftar nilai, grafik, statistik deskri...Aplikom_UNSRI_5. Excel (jadwal kuliah, daftar nilai, grafik, statistik deskri...
Aplikom_UNSRI_5. Excel (jadwal kuliah, daftar nilai, grafik, statistik deskri...sahala_ambarita7
 
Aplikom_UNSRI_4. Mind Map_Sahala Martua Ambarita
Aplikom_UNSRI_4. Mind Map_Sahala Martua AmbaritaAplikom_UNSRI_4. Mind Map_Sahala Martua Ambarita
Aplikom_UNSRI_4. Mind Map_Sahala Martua Ambaritasahala_ambarita7
 
Aplikom_UNSRI_3. 8 Unsur dalam skripsi_Sahala Martua Ambarita
Aplikom_UNSRI_3. 8 Unsur dalam skripsi_Sahala Martua AmbaritaAplikom_UNSRI_3. 8 Unsur dalam skripsi_Sahala Martua Ambarita
Aplikom_UNSRI_3. 8 Unsur dalam skripsi_Sahala Martua Ambaritasahala_ambarita7
 
Aplikom_UNSRI_2.Skripsi dengan Bulkona_Sahala Martua Ambarita
Aplikom_UNSRI_2.Skripsi dengan Bulkona_Sahala Martua AmbaritaAplikom_UNSRI_2.Skripsi dengan Bulkona_Sahala Martua Ambarita
Aplikom_UNSRI_2.Skripsi dengan Bulkona_Sahala Martua Ambaritasahala_ambarita7
 
Aplikom_UNSRI_1.Biodata diri dan Keunikan Matematika_Sahala Martua Ambarita
Aplikom_UNSRI_1.Biodata diri dan Keunikan Matematika_Sahala Martua AmbaritaAplikom_UNSRI_1.Biodata diri dan Keunikan Matematika_Sahala Martua Ambarita
Aplikom_UNSRI_1.Biodata diri dan Keunikan Matematika_Sahala Martua Ambaritasahala_ambarita7
 

More from sahala_ambarita7 (15)

My Profil
My ProfilMy Profil
My Profil
 
PPT MULTIMEDIA
PPT MULTIMEDIAPPT MULTIMEDIA
PPT MULTIMEDIA
 
Soal Olimpiade Matematika
Soal Olimpiade MatematikaSoal Olimpiade Matematika
Soal Olimpiade Matematika
 
Sejarah teori bilangan
Sejarah teori bilanganSejarah teori bilangan
Sejarah teori bilangan
 
Sejarah statistik
Sejarah statistikSejarah statistik
Sejarah statistik
 
Sejarah kalkulus
Sejarah kalkulusSejarah kalkulus
Sejarah kalkulus
 
Sejarah geometri non euclides
Sejarah geometri non euclidesSejarah geometri non euclides
Sejarah geometri non euclides
 
Sejarah Geometri Euclid
Sejarah Geometri EuclidSejarah Geometri Euclid
Sejarah Geometri Euclid
 
Aplikom_UNSRI_5. Excel (jadwal kuliah, daftar nilai, grafik, statistik deskri...
Aplikom_UNSRI_5. Excel (jadwal kuliah, daftar nilai, grafik, statistik deskri...Aplikom_UNSRI_5. Excel (jadwal kuliah, daftar nilai, grafik, statistik deskri...
Aplikom_UNSRI_5. Excel (jadwal kuliah, daftar nilai, grafik, statistik deskri...
 
Aplikom_UNSRI_4. Mind Map_Sahala Martua Ambarita
Aplikom_UNSRI_4. Mind Map_Sahala Martua AmbaritaAplikom_UNSRI_4. Mind Map_Sahala Martua Ambarita
Aplikom_UNSRI_4. Mind Map_Sahala Martua Ambarita
 
Aplikom_UNSRI_3. 8 Unsur dalam skripsi_Sahala Martua Ambarita
Aplikom_UNSRI_3. 8 Unsur dalam skripsi_Sahala Martua AmbaritaAplikom_UNSRI_3. 8 Unsur dalam skripsi_Sahala Martua Ambarita
Aplikom_UNSRI_3. 8 Unsur dalam skripsi_Sahala Martua Ambarita
 
Aplikom_UNSRI_2.Skripsi dengan Bulkona_Sahala Martua Ambarita
Aplikom_UNSRI_2.Skripsi dengan Bulkona_Sahala Martua AmbaritaAplikom_UNSRI_2.Skripsi dengan Bulkona_Sahala Martua Ambarita
Aplikom_UNSRI_2.Skripsi dengan Bulkona_Sahala Martua Ambarita
 
Aplikom_UNSRI_1.Biodata diri dan Keunikan Matematika_Sahala Martua Ambarita
Aplikom_UNSRI_1.Biodata diri dan Keunikan Matematika_Sahala Martua AmbaritaAplikom_UNSRI_1.Biodata diri dan Keunikan Matematika_Sahala Martua Ambarita
Aplikom_UNSRI_1.Biodata diri dan Keunikan Matematika_Sahala Martua Ambarita
 
Materi pecahan Matematika
Materi pecahan MatematikaMateri pecahan Matematika
Materi pecahan Matematika
 
Penentu Operasi Bilangan
Penentu Operasi BilanganPenentu Operasi Bilangan
Penentu Operasi Bilangan
 

Recently uploaded

Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 

Recently uploaded (20)

Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 

Analisi puisi (tangan dan jariku)

  • 1. TANGAN DAN JARIKU Dengan garis tegak Kubuat segi empat Dengan garis miring Kubuat persegi panjang Lingkaran kubuat Dari garis lengkung Garis miring kutulis Jadilah segi tiga Dengan garis tegak Kubuat angka satu hingga sepuluh Dengan garis miring Kubuat tanda kali Dengan jari-jariku Aku bisa menghitung Telunjuk kuangkat jadilah satu Telunjuk dan jari tengah kuangkat jadilah dua Betapa bergunanya ciptaanNya Dengan tangan dan jari Dibuka dan ditutup Semuanya bisa berhitung dengan sempurna SOFYAN RIZAL TK DAN SD ISLAM AL-FALAH
  • 2. ANALISIS PUISI A. Diksi (Pemilihan Kata) Secara keseluruhan, pemilihan kata pada puisi ini sudah tepat sehingga sebagai pembaca saya dapat merasakan dan dapat mebayangkan setiap kata dari kutipan yang terkandung dalam puisi tersebut, sehingga dapat mempengaruhi pembaca untuk belajar melukis dan menghitung dengan tangan dan jari. Kutipan yang terkandung dalam puisi tersebut juga indah dan mudah dimengerti. Namun ada beberapa kata yang mungkin kurang tepat sehingga sulit untuk di mengerti , yaitu : Baris ketiga dan keempat Dengan garis miring Kubuat persegi panjag Sehingga kata-kata ini dapat membingungkan pembaca karena menimbulkan suatu pengertian bahwa bentuk persegi panjang adalah suatu bidang datar dengan garis yang miring. Sehingga dapat membuat pengertian bahwa setiap bangun yang memiliki 4 sisi dan mempunyai sisi miring adalah persegi panjang padahal kenyataanya tidak dan dapat membuat kesalah pahaman. B. Sajak Puisi ini memiliki sajak yang tidak beraturan sehigga ada rasa ketidakpuasan bagi pembaca karena sajak yang satu dengan yang lainnya tidak berhubungan namun puisi tersebut teteap indah. Sebagaimana dijelaskan seperti yang berikut ini berikut ini: Dengan garis tegak (a) Kubuat segi empat (b) Dengan garis miring (c) Kubuat persegi panjang (c) Sehingga sajak/rima bait pertama adalah : abcc Lingkaran kubuat(a) Dari garis lengkung(b) Garis miring kutulis(c) Jadilah segi tiga(d) Sehingga sajak/rima bait pertama adalah : abcd Dengan garis tegak (a) Kubuat angka satu hingga sepuluhI(b) Dengan garis miring(c) Kubuat tanda kali(d) Sehingga sajak/rima bait pertama adalah : abcd
  • 3. Dengan jari-jariku (a) Aku bisa menghitung (b) Telunjuk kuangkat jadilah satu(c) Telunjuk dan jari tengah kuangkat jadilah dua (d) Sehingga sajak/rima bait pertama adalah : abcd Betapa bergunanya ciptaanNya (a) Dengan tangan dan jari(b) Dibuka dan ditutup(c) Semuanya bisa berhitung dengan sempurna (a) Sehingga sajak/rima bait pertama adalah : abca C. Ketepatan Rima Ketepatan rima yang terkandung dalam puisi tersebut sangat teratur dan tepat sehingga fungsi rima sebagai pemanis dalam puisi dapat dirasakan oleh pembaca. Contoh : 1. Kubuat angka satu hingga sepuluh. 2. Telunjuk kuangkat jadilah satu. 3. Telunjuk dan jari tengah kuangkat jadilah dua. 4. Semuanya bisa berhitung dengan sempurna. D. Konten Matematika Konten yang terkandung dalam puisi tersebut dengan hubungannya terhadap matematika sudah sesuai karena setiap kutipan yang tekandung dalam puisi tersebut memberikan konten yang sangat berhubungan dengan matematika didalamnya. Hal ini dapat terlihat dari kutipan secara tersurat yang dibahas pada bait pertama, kedua, dan ketiga yang lebih menekankan kegunaan garis tegak dan garis miring sehingga sangat behubungan dengan geometri atau melukis bangun datar. Pada bait keempat membahas mengenai kegunaan jari-jarinya dimana dengan jari kita dapat belajar berhitung dan dengan menggunakan jari kita dapat menyimbolakan angka-angka seperti angka 1 atau 2 dengan mengangkat jari telujuk untuk angka 1 dan mengangkat jari telunjuk dan jari tengah untuk angka 2. Sehingga dapat dikatakan bahwa puisi tersebut banyak mengandung konten matematika didalamnya. E. Level Pada puisi “tangan dan jariku” level yang sesuai jika dikaikan dengan level usia atau tingkatan sudah sesuai dengan usia atau tingkatan anak TK/SD karena dilihat dari konten dan tema yang terkandung didalam puisi tersebut. Karena terlihat jelas dengan pemilihan kata-kata yang masih basic dan cocok untuk anak dengan tingkan TK/SD. Sehingga jika digunakan untuk tingkatn lebih lanjut mislanya pada anak SMA atau mahasiswa/i sangat tidak sesuai karena konten yang ada dalam puisi tersebut sangatlah ke kanak-kanakan dan terlalu mudah untuk dipahami. Sebagaimana yang
  • 4. diketahui juga bahwa penulis puisi tersebut adalah anak yang duduk dibangku TK/SD sehingga masih kategori anak-anak. Sehingga level yang cocok untuk puisi ini adalah untuk anak-anak yang berusia 6 sampai 12 tahun atau anak-anak yang duduk di bangku TK/SD. Nama : Sahala Martua Ambarita Nim : 06081181419009 Prodi : Pendidikan Matematika 2014 Universitas Sriwijaya Kampus Inderalaya