SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
SURAT KUASA 
Yang Bertandatangan di Bawah ini : 
Nama : Hasan Hariri 
Pekerjaan : Wiraswasta 
Alamat : Batununggal No.14 Blok A , Bandung 
------------------------ Dengan ini memberikan kuasa kepada : 
1. Pirman Purnama S.H., Pekerjaan Advokat, Alamat Jl.Wayang No.12, Burangrang, 
Bandung. 
2. Angga Ardiansyah S.H., Pekerjaan Advokat, Alamat Jl. Jati No. 30, Buahbatu, Bandung 
Kesemuanya selaku anggota biro bantuan hukum dan konsultasi hukum (BBKH) Fakultas 
Hukum Universitas Pasundan Bandung, Yang berkantor di jalan lengkong dalam No. 17 
Bandung, baik bersama-sama maupun Masing-Masing atau Sendiri-Sendiri 
----------------------------------------------------- K H U S U S ----------------------------------------------- 
Untuk dan atas nama pemberi kuasa mengajukan gugatan terhadap : 
1. Sofi Larasati, Pekerjaan Wiraswasta, Alamat Kp. Lembang sari Kec. Lembang Kab. 
Bandung, selaku istri dan ahli waris dari ahmad mulyanto, Sebagai Tergugat satu. 
2. Hikmat Riadi, Pekerjaan Pelajar/Mahasiswa, Alamat Kp. Lembang sari Kec. Lembang Kab. 
Bandung, selaku anak tunggal dan ahli waris dari ahmad mulyanto, Sebagai Tergugat dua. 
3. Badan Pertanahan Kabupaten Bandung, Alamat Jl. Sunda No. 16 Bandung Barat, Sebagai 
turut tergugat satu. 
4. Yanto Gaharianto S.H, pekerjaan Notaris, Alamat Padalarang No. 12 Bandung Barat, 
Sebagai turut tergugat dua. 
Perihal : Mengajukan gugatan ke pengadilan negri bandung, atas wanprestasi jual-beli tanak hak 
milik yang beratas nama Ahmad Mulyanto di Jl. Lembang sari Kec. Lembang Kab. 
Bandun, dalam perjanjuan yang di setujui oleh para pihak pada tanggal 23 januari 2014, 
berserta akibat hukumnya. 
Untuk di dalam persoalan tersebut mewakili pemberi kuasa, mengajukan dan menandatangani 
gugatan ke hadapan pengadilan negri, replik dan kesimpulan, menghadap persidangan,
mengajukan surat-surat Bukti, menghadapkan saksi-saksi dan atau menolak mereka, mengajuka n 
dan menandatangani permohonan sita jaminan ( redivicatoir atau conservatoir beslag ), memohon 
salinan putusan, mengadakan perdamaian baik di hadapan maupun di luar pengadilan., untuk itu 
penerima kuasa di beri wewenang menetapkan syarat-syaratnya. Menerima/Melakuka n 
pembayaran dan menandatangani bukti pembayaran/penerimaan ( kwitansi ), mengajukan segala 
bentuk permohonan yang menyangkut penyelesaian tentang perkara tersebut, singkatnya 
melakukan segala sesuatu tindakan atau perbuatan yang di anggap baik dan berguna bagi 
kepentingan si pemberi kuasa dalam kaitannya dengan penyelesaian persoalan tersebut di atas dan 
pula di perkenankan oleh aturan yang berlaku., surat kuasa ini di berikan hak subtitusi. 
Bandung, 1 maret 2014 
Penerima Kuasa Pemberi Kuasa 
Pirman Purnama S.H. Hasan Hariri

More Related Content

What's hot

surat kuasa tergugat
surat kuasa tergugatsurat kuasa tergugat
surat kuasa tergugatNakano
 
Contoh duplik tergugat (peradilan semu)
Contoh duplik tergugat (peradilan semu)Contoh duplik tergugat (peradilan semu)
Contoh duplik tergugat (peradilan semu)Taufik Budi Permana
 
237390455 contoh-laporan-pengaduan-ke-pihak-berwjib
237390455 contoh-laporan-pengaduan-ke-pihak-berwjib237390455 contoh-laporan-pengaduan-ke-pihak-berwjib
237390455 contoh-laporan-pengaduan-ke-pihak-berwjibSatria Satria
 
duplik
duplikduplik
duplikNakano
 
Contoh Penawaran Jasa Hukum Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Contoh Penawaran Jasa Hukum Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))Contoh Penawaran Jasa Hukum Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Contoh Penawaran Jasa Hukum Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))GLC
 
Contoh akta pengalihan hak (cessie)
Contoh akta pengalihan hak (cessie)Contoh akta pengalihan hak (cessie)
Contoh akta pengalihan hak (cessie)Manunggal Amethyst
 
Surat kuasa pengambilan
Surat kuasa pengambilanSurat kuasa pengambilan
Surat kuasa pengambilanbagusalamri
 
Gugatan linkungan (class action)
Gugatan linkungan (class action)Gugatan linkungan (class action)
Gugatan linkungan (class action)Nakano
 
eksepsi jawaban
eksepsi jawabaneksepsi jawaban
eksepsi jawabanNakano
 
Surat perjanjian jual beli tanah
Surat perjanjian jual beli tanahSurat perjanjian jual beli tanah
Surat perjanjian jual beli tanahHafidz Gress
 
Surat perjanjian tanggung renteng utang
Surat  perjanjian tanggung renteng utangSurat  perjanjian tanggung renteng utang
Surat perjanjian tanggung renteng utangrahmirafiq
 
Jawaban tergugat
Jawaban tergugatJawaban tergugat
Jawaban tergugatNasria Ika
 
Surat gugatan perdata suhendri
Surat gugatan perdata suhendriSurat gugatan perdata suhendri
Surat gugatan perdata suhendriSuhendri desaign
 
Surat kuasa-khusus
Surat kuasa-khususSurat kuasa-khusus
Surat kuasa-khususravelptik
 
Surat persetujuan dewan komisaris
Surat persetujuan dewan komisarisSurat persetujuan dewan komisaris
Surat persetujuan dewan komisarisendrah80
 

What's hot (20)

surat kuasa tergugat
surat kuasa tergugatsurat kuasa tergugat
surat kuasa tergugat
 
Contoh duplik tergugat (peradilan semu)
Contoh duplik tergugat (peradilan semu)Contoh duplik tergugat (peradilan semu)
Contoh duplik tergugat (peradilan semu)
 
237390455 contoh-laporan-pengaduan-ke-pihak-berwjib
237390455 contoh-laporan-pengaduan-ke-pihak-berwjib237390455 contoh-laporan-pengaduan-ke-pihak-berwjib
237390455 contoh-laporan-pengaduan-ke-pihak-berwjib
 
duplik
duplikduplik
duplik
 
Contoh Penawaran Jasa Hukum Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Contoh Penawaran Jasa Hukum Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))Contoh Penawaran Jasa Hukum Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Contoh Penawaran Jasa Hukum Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
 
Surat kuasa khusus
Surat kuasa khususSurat kuasa khusus
Surat kuasa khusus
 
Surat gugatan
Surat gugatanSurat gugatan
Surat gugatan
 
Contoh akta pengalihan hak (cessie)
Contoh akta pengalihan hak (cessie)Contoh akta pengalihan hak (cessie)
Contoh akta pengalihan hak (cessie)
 
Contoh Surat Somasi
Contoh Surat SomasiContoh Surat Somasi
Contoh Surat Somasi
 
Surat kuasa pengambilan
Surat kuasa pengambilanSurat kuasa pengambilan
Surat kuasa pengambilan
 
Surat pernyataan jual beli tanah
Surat pernyataan jual beli tanahSurat pernyataan jual beli tanah
Surat pernyataan jual beli tanah
 
Gugatan linkungan (class action)
Gugatan linkungan (class action)Gugatan linkungan (class action)
Gugatan linkungan (class action)
 
eksepsi jawaban
eksepsi jawabaneksepsi jawaban
eksepsi jawaban
 
Surat perjanjian jual beli tanah
Surat perjanjian jual beli tanahSurat perjanjian jual beli tanah
Surat perjanjian jual beli tanah
 
Surat perjanjian tanggung renteng utang
Surat  perjanjian tanggung renteng utangSurat  perjanjian tanggung renteng utang
Surat perjanjian tanggung renteng utang
 
Jawaban tergugat
Jawaban tergugatJawaban tergugat
Jawaban tergugat
 
Surat gugatan perdata suhendri
Surat gugatan perdata suhendriSurat gugatan perdata suhendri
Surat gugatan perdata suhendri
 
Surat peryataan pencabutan laporan kepolisian
Surat peryataan pencabutan laporan kepolisianSurat peryataan pencabutan laporan kepolisian
Surat peryataan pencabutan laporan kepolisian
 
Surat kuasa-khusus
Surat kuasa-khususSurat kuasa-khusus
Surat kuasa-khusus
 
Surat persetujuan dewan komisaris
Surat persetujuan dewan komisarisSurat persetujuan dewan komisaris
Surat persetujuan dewan komisaris
 

Viewers also liked

Viewers also liked (20)

surat gugatan
surat gugatansurat gugatan
surat gugatan
 
Surat kuasa 1
Surat kuasa 1Surat kuasa 1
Surat kuasa 1
 
Surat kuasa
Surat kuasaSurat kuasa
Surat kuasa
 
Achmad h. a. gani, sh dkk
Achmad h. a. gani, sh dkkAchmad h. a. gani, sh dkk
Achmad h. a. gani, sh dkk
 
Surat kuasa khusus
Surat kuasa khususSurat kuasa khusus
Surat kuasa khusus
 
Surat kuasa khusus
Surat kuasa khususSurat kuasa khusus
Surat kuasa khusus
 
surat kuasa advokat
surat kuasa advokatsurat kuasa advokat
surat kuasa advokat
 
Blanko surat pernyataan dan keterangan ahli waris
Blanko surat pernyataan dan keterangan ahli warisBlanko surat pernyataan dan keterangan ahli waris
Blanko surat pernyataan dan keterangan ahli waris
 
Surat kuasa pengambilan uang makan
Surat kuasa pengambilan uang makanSurat kuasa pengambilan uang makan
Surat kuasa pengambilan uang makan
 
Tugas permohonan pengangkatan anak
Tugas permohonan pengangkatan anakTugas permohonan pengangkatan anak
Tugas permohonan pengangkatan anak
 
Surat kuasa khusus
Surat kuasa khususSurat kuasa khusus
Surat kuasa khusus
 
Bab ii perihal
Bab ii perihalBab ii perihal
Bab ii perihal
 
Surat keterangan waris
Surat keterangan warisSurat keterangan waris
Surat keterangan waris
 
Contoh Surat Ahli waris
Contoh Surat Ahli warisContoh Surat Ahli waris
Contoh Surat Ahli waris
 
Kop surat
Kop suratKop surat
Kop surat
 
Surat Pelepasan kuliah
Surat Pelepasan kuliahSurat Pelepasan kuliah
Surat Pelepasan kuliah
 
Surat peryataan penyerahan tanah oleh ahli waris
Surat peryataan penyerahan tanah oleh ahli warisSurat peryataan penyerahan tanah oleh ahli waris
Surat peryataan penyerahan tanah oleh ahli waris
 
Surat keterangan ahli waris
Surat keterangan ahli warisSurat keterangan ahli waris
Surat keterangan ahli waris
 
Tindakan penyidikan pidana keimigrasian
Tindakan penyidikan pidana keimigrasianTindakan penyidikan pidana keimigrasian
Tindakan penyidikan pidana keimigrasian
 
Surat kebenaran bawa kenderaan
Surat kebenaran bawa kenderaanSurat kebenaran bawa kenderaan
Surat kebenaran bawa kenderaan
 

More from Nakano

Makalah hak asasi manusia
Makalah hak asasi manusiaMakalah hak asasi manusia
Makalah hak asasi manusiaNakano
 
bukti surat
bukti suratbukti surat
bukti suratNakano
 
Sumber hukum administrasi negara
Sumber hukum administrasi negaraSumber hukum administrasi negara
Sumber hukum administrasi negaraNakano
 
penciptaan alam semesta menurut alkitab
penciptaan alam semesta menurut alkitabpenciptaan alam semesta menurut alkitab
penciptaan alam semesta menurut alkitabNakano
 
Jenis-jenis perkawinan
Jenis-jenis perkawinanJenis-jenis perkawinan
Jenis-jenis perkawinanNakano
 
Hukum lingkungan PPT
Hukum lingkungan PPTHukum lingkungan PPT
Hukum lingkungan PPTNakano
 
Hukum pidana dalam yurisprudensi
Hukum pidana dalam yurisprudensiHukum pidana dalam yurisprudensi
Hukum pidana dalam yurisprudensiNakano
 
Hukum pidana anak
Hukum pidana anakHukum pidana anak
Hukum pidana anakNakano
 
Hukum hak tanggungan
Hukum hak tanggunganHukum hak tanggungan
Hukum hak tanggunganNakano
 
Hukum hak tanggungan
Hukum hak tanggunganHukum hak tanggungan
Hukum hak tanggunganNakano
 
Asas dan sistem hukum
Asas dan sistem hukumAsas dan sistem hukum
Asas dan sistem hukumNakano
 
Asas Hukum Pidana
Asas Hukum PidanaAsas Hukum Pidana
Asas Hukum PidanaNakano
 

More from Nakano (12)

Makalah hak asasi manusia
Makalah hak asasi manusiaMakalah hak asasi manusia
Makalah hak asasi manusia
 
bukti surat
bukti suratbukti surat
bukti surat
 
Sumber hukum administrasi negara
Sumber hukum administrasi negaraSumber hukum administrasi negara
Sumber hukum administrasi negara
 
penciptaan alam semesta menurut alkitab
penciptaan alam semesta menurut alkitabpenciptaan alam semesta menurut alkitab
penciptaan alam semesta menurut alkitab
 
Jenis-jenis perkawinan
Jenis-jenis perkawinanJenis-jenis perkawinan
Jenis-jenis perkawinan
 
Hukum lingkungan PPT
Hukum lingkungan PPTHukum lingkungan PPT
Hukum lingkungan PPT
 
Hukum pidana dalam yurisprudensi
Hukum pidana dalam yurisprudensiHukum pidana dalam yurisprudensi
Hukum pidana dalam yurisprudensi
 
Hukum pidana anak
Hukum pidana anakHukum pidana anak
Hukum pidana anak
 
Hukum hak tanggungan
Hukum hak tanggunganHukum hak tanggungan
Hukum hak tanggungan
 
Hukum hak tanggungan
Hukum hak tanggunganHukum hak tanggungan
Hukum hak tanggungan
 
Asas dan sistem hukum
Asas dan sistem hukumAsas dan sistem hukum
Asas dan sistem hukum
 
Asas Hukum Pidana
Asas Hukum PidanaAsas Hukum Pidana
Asas Hukum Pidana
 

Recently uploaded

pembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan ppt
pembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan pptpembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan ppt
pembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan pptJhonatanMuram
 
20230812 - DSLA - Perbandingan KUHP Lama dan Baru.pptx
20230812 - DSLA - Perbandingan KUHP Lama dan Baru.pptx20230812 - DSLA - Perbandingan KUHP Lama dan Baru.pptx
20230812 - DSLA - Perbandingan KUHP Lama dan Baru.pptxahmadrievzqy
 
Sistem norma hukum Bab IV dan Bab V.pptx
Sistem norma hukum Bab IV dan Bab V.pptxSistem norma hukum Bab IV dan Bab V.pptx
Sistem norma hukum Bab IV dan Bab V.pptxFucekBoy5
 
Kelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptx
Kelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptxKelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptx
Kelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptxbinsar17
 
Slaid Transkrip Temuramah 2 (Falsafah Dalam Kehidupan) (1).pptx
Slaid Transkrip Temuramah 2 (Falsafah Dalam Kehidupan) (1).pptxSlaid Transkrip Temuramah 2 (Falsafah Dalam Kehidupan) (1).pptx
Slaid Transkrip Temuramah 2 (Falsafah Dalam Kehidupan) (1).pptxkhairunnizamRahman1
 
Kel.5 PPT Hukum Administrasi Negara.pptx
Kel.5 PPT Hukum Administrasi Negara.pptxKel.5 PPT Hukum Administrasi Negara.pptx
Kel.5 PPT Hukum Administrasi Negara.pptxFeniannisa
 

Recently uploaded (6)

pembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan ppt
pembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan pptpembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan ppt
pembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan ppt
 
20230812 - DSLA - Perbandingan KUHP Lama dan Baru.pptx
20230812 - DSLA - Perbandingan KUHP Lama dan Baru.pptx20230812 - DSLA - Perbandingan KUHP Lama dan Baru.pptx
20230812 - DSLA - Perbandingan KUHP Lama dan Baru.pptx
 
Sistem norma hukum Bab IV dan Bab V.pptx
Sistem norma hukum Bab IV dan Bab V.pptxSistem norma hukum Bab IV dan Bab V.pptx
Sistem norma hukum Bab IV dan Bab V.pptx
 
Kelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptx
Kelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptxKelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptx
Kelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptx
 
Slaid Transkrip Temuramah 2 (Falsafah Dalam Kehidupan) (1).pptx
Slaid Transkrip Temuramah 2 (Falsafah Dalam Kehidupan) (1).pptxSlaid Transkrip Temuramah 2 (Falsafah Dalam Kehidupan) (1).pptx
Slaid Transkrip Temuramah 2 (Falsafah Dalam Kehidupan) (1).pptx
 
Kel.5 PPT Hukum Administrasi Negara.pptx
Kel.5 PPT Hukum Administrasi Negara.pptxKel.5 PPT Hukum Administrasi Negara.pptx
Kel.5 PPT Hukum Administrasi Negara.pptx
 

Surat Kuasa

  • 1. SURAT KUASA Yang Bertandatangan di Bawah ini : Nama : Hasan Hariri Pekerjaan : Wiraswasta Alamat : Batununggal No.14 Blok A , Bandung ------------------------ Dengan ini memberikan kuasa kepada : 1. Pirman Purnama S.H., Pekerjaan Advokat, Alamat Jl.Wayang No.12, Burangrang, Bandung. 2. Angga Ardiansyah S.H., Pekerjaan Advokat, Alamat Jl. Jati No. 30, Buahbatu, Bandung Kesemuanya selaku anggota biro bantuan hukum dan konsultasi hukum (BBKH) Fakultas Hukum Universitas Pasundan Bandung, Yang berkantor di jalan lengkong dalam No. 17 Bandung, baik bersama-sama maupun Masing-Masing atau Sendiri-Sendiri ----------------------------------------------------- K H U S U S ----------------------------------------------- Untuk dan atas nama pemberi kuasa mengajukan gugatan terhadap : 1. Sofi Larasati, Pekerjaan Wiraswasta, Alamat Kp. Lembang sari Kec. Lembang Kab. Bandung, selaku istri dan ahli waris dari ahmad mulyanto, Sebagai Tergugat satu. 2. Hikmat Riadi, Pekerjaan Pelajar/Mahasiswa, Alamat Kp. Lembang sari Kec. Lembang Kab. Bandung, selaku anak tunggal dan ahli waris dari ahmad mulyanto, Sebagai Tergugat dua. 3. Badan Pertanahan Kabupaten Bandung, Alamat Jl. Sunda No. 16 Bandung Barat, Sebagai turut tergugat satu. 4. Yanto Gaharianto S.H, pekerjaan Notaris, Alamat Padalarang No. 12 Bandung Barat, Sebagai turut tergugat dua. Perihal : Mengajukan gugatan ke pengadilan negri bandung, atas wanprestasi jual-beli tanak hak milik yang beratas nama Ahmad Mulyanto di Jl. Lembang sari Kec. Lembang Kab. Bandun, dalam perjanjuan yang di setujui oleh para pihak pada tanggal 23 januari 2014, berserta akibat hukumnya. Untuk di dalam persoalan tersebut mewakili pemberi kuasa, mengajukan dan menandatangani gugatan ke hadapan pengadilan negri, replik dan kesimpulan, menghadap persidangan,
  • 2. mengajukan surat-surat Bukti, menghadapkan saksi-saksi dan atau menolak mereka, mengajuka n dan menandatangani permohonan sita jaminan ( redivicatoir atau conservatoir beslag ), memohon salinan putusan, mengadakan perdamaian baik di hadapan maupun di luar pengadilan., untuk itu penerima kuasa di beri wewenang menetapkan syarat-syaratnya. Menerima/Melakuka n pembayaran dan menandatangani bukti pembayaran/penerimaan ( kwitansi ), mengajukan segala bentuk permohonan yang menyangkut penyelesaian tentang perkara tersebut, singkatnya melakukan segala sesuatu tindakan atau perbuatan yang di anggap baik dan berguna bagi kepentingan si pemberi kuasa dalam kaitannya dengan penyelesaian persoalan tersebut di atas dan pula di perkenankan oleh aturan yang berlaku., surat kuasa ini di berikan hak subtitusi. Bandung, 1 maret 2014 Penerima Kuasa Pemberi Kuasa Pirman Purnama S.H. Hasan Hariri