SlideShare a Scribd company logo
1 of 20
TAKSONOMI Disajikan Oleh : EMIR HARAHAP,SPd,M.M
TAKSONOMI BLOOM ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
PERUBAHAN DLM HAL: ,[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
REMEMBERING Membuat daftar peristiwa dalam st. cerita. Membuat urutan waktu peristiwa. Membuat alur fakta. Menulis daftar informasi yg dpt diingat. Membuat alur yang menunjukkan .. Menghafalkan puisi Apa yang terjadi setelah .........? Ada berapa banyak .....? Apa saja yang ........? Siapakah yang .......? Sebutkan ...! Temukan arti dari .........! Gambarkan apa yang terjadi jika .....! Siapa berkata kepada ........? Mana yang benar atau salah? Tentukan siapa .........! Sebutkan semua ......... dari ........! Recognising:   menempatkan pengetahuan dlm ingatan yg konsisten dg bahan yg disajikan Sinonim:  identifying Recalling:  memanggil kembali pengetahuan yg relevan dari LTM Sinonim:  retrieving/naming KEGIATAN DAN PRODUK CONTOH PERTANYAAN KATEGORI
UNDERSTANDING Menggambar gambar-gambar untuk menunjukkan suatu peristiwa. Menceritakan kembali suatu cerita dengan kata-kata sendiri. Membuat gambar kartun untuk menunjukkan urutan peristiwa. Tuliskan dengan kat a- katamu sendiri ......... Bagaimana kamu dapat menjelaskan tentang .. Ilustrasikan ...........! Interpreting : mengubah suatu bentuk representasi menjadi bentuk yang lain Sinonim:   paraphrasing, translating,represent I ng, clarifying. Exemplifying: menemukan st conto h Spesifik  / ilustrasi st konsep atau prinsip Sinonim:  instantiating, illustrating KEGIATAN & PRODUK CONTOH PERTANYAAN KATEGORI
UNDERSTANDING Kategorisasi benda Menulis dan mementaskan suatu peran berdasarkan suatu cerita. Menulis suatu laporan ringkas dari suatu peristiwa. Mengilustrasikan gagasan utama. Siapakah yang akan ..........? Apakah gagasan utamanya? Classifying:  menentukan bahwa sesuatu termasuk dalam suatu kategori (mis:konsep atau prinsip) Sinonim: categorising, subsuming Summarising:  menggambarkan suatu simpulan logis dari informasi yang disajikan. Sinonim: abstracting, generalising PRODUK CONTOH PERTANYAAN KATEGORI
UNDERSTANDING Membuat resume filem Mempersiapkan suatu  flow chart   untuk mengilustrasikan urutan peristiwa. Membuat  peta konsep Membuat skema suatu teori Tuliskan secara garis besar tentang ...... Apakah semua orang bertindak dengan cara yang ................? Gambarkan sebuah peta cerita Apa yang akan terjadi kemudian? Jelaskan mengapa seorang tokoh melakukan sesuatu!   Inferring:  abstraksi suatu tema umum atau poin utama. Sinonim: extrapolating, interpolating, predicting, concluding. Comparing:   mendeteksi hubungan antara dua ide, objek, dll. Sinonim: contrasting, matching, mapping Explaining:  membangun suatu model sebab akibat dari suatu sistem Sinonim: constructing models.   PRODUK CONTOH PERTANYAAN KATEGORI
APPLYING Membuat model untuk mendemonstrasikan bekerjanya sst. Membuat diorama utk mengilustrasikan st. Peristiwa Membuat buku ringkasan tentang berbagai bidang studi Membuat peta atau model dari gipsum untuk mencakup informasi yg relevan ttg st peristiwa Mengumpulkan foto untuk menunjukkan hal yang penting Membuat permainan teka-teki Menulis textbook tentang suatu topik   Cari contoh lain yang .......... Faktor apa yg harus diubah jika ........? Pertanyaan apa yang harus dibuat tentang .....? Berdasarkan rumus …  hitung…! Dari informasi yg ada, dapatkah kamu kembangkan serangkaian instruksi tentang .....?   Menggunakan info utk menyelesaikan msl Executing :  menerapkan pengetahuan (seringkali pengetahuan prosedural) pada st tugas rutin Sinonim:  carrying out Implementing : menerapkan pengetahuan (seringkali pengetahuan prosedural) pada tugas non rutin Sinonim:  using   KEGIATAN & PRODUK CONTOH PERTANYAAN KATEGORI
ANALYSING Merancang kuesioner untuk mengumpulkan informasi. Menuliskan brosur untuk menjual suatu produk baru. Membuat suatu  flow chart  untuk menunjukkan tahap-tahap kritis. Membuat suatu grafik utk menggambarkan informasi pilihan. Membuat pohon keluarga  Menulis biografi tokoh yang dipelajari. Membuat laporan tentang bidang studi yang dipelajari.   Peristiwa apa yang tidak dapat terjadi?  Jika terjadi, kira-kira bagaimana akhirnya? Bagaimana ......... serupa dengan ...? Apa yang kamu lihat sebagai akibat lain yang mungkin terjadi? Mengapa  perubahan ............. terjadi? Jelaskan apa yang seharusnya terjadi jika .....! Apa masalah yang timbul dari ........? Apa perbedaan dari ......... dan .........? Apa alasan di balik ........? Apa yang menjadi titik baliknya? Apakah masalahnya dengan ........? Differentiating:  memilah bagian yang relevan/penting dari yang tidak relevan/penting  Sinonim: discriminating, selecting, focusing, distinguishing Organising:  menentukan bagaimana suatu elemen  cocok atau berfungsi dalam suatu struktur Sinonim: outlining, structuring, integrating, finding Attributing:   menentukan sudut pandang, bias, nilai-nilai, atau niatan yang mendasari materi yang disajikan. Sinonim: deconstructing   PRODUK CONTOH PERTANYAAN KATEGORI
EVALUATING Menyelenggarakan debat tentang st issue dalam bidang tertentu Membuat buku pedoman tentang 5 aturan yang dipandang perlu dan yakinkan orang lain. Membentuk suatu panel untuk mendiskusikan berbagai pandangan. Menulis surat kepada sso utk menyarankan perubahan yang perlu. Menuliskan laporan semesteran Mempersiapkan kasus untuk menyajikan pandangan ttg ... Adakah pemecahan yang lebih baik utk....? Berikan penilaian terhadap ... Apa pandanganmu tentang ......? Pertahankan pendapatmu tentang .........? Apakah ...... baik atau buruk? Bagaimana kamu akan mengatasi ..........? Perubahan apa yang perlu untuk ......... yang dapat kamu sarankan? Apakah kamu yakin akan ......  Bagaimana Perasaanmu? Seberapa efektif ...........? Checking: mendeteksi inkonsistensi atau  kekeliruan dalam suatu proses atau produk, menentukan apakah suatu proses atau produk memiliki konsistensi internal Sinonim:  testing, detecting, monitoring Critiquing: mendeteksi kesesuaian st prosedur untuk suatu tugas atau masalah. Sinonim: menilai   PRODUK CONTOH PERTANYAAN KATEGORI
CREATING Menciptakan mesin untuk tugas yang spesifik. Merancang suatu bangunan untuk mewadahi penelitian Menciptakan karya baru. Memberinya nama dan melakukan kampanye pemasaran. Menulis tentang perasaan terkait dengan ..... Buat skenario ........ tentang ........ Rancang suatu sampul buku atau majalah untuk ....Menjual ide   Buatlah rancangan ........ untuk ....? Adakah pemecahan yang mungkin untuk ......? Jika kamu telah mengakses semua sumber, bagaimana kamu akan menangani ........? Gunakan caramu sendiri untuk .............? Berapa cara dapat kamu lakukan untuk ....? Ciptakan penggunaan baru atau penggunaan yang tidak lazim untuk ..........? Buatlah proposal yang akan ..........?   Generating: menghasilkan alternatif atau hipotesis berdasarkan kriteria. Sinonim:  hypothesising Planning: membuat suatu prosedur untuk menyelesaikan st tugas. Sinonim:  designing, producing Producing: menciptakan/menemu - kan  suatu produk Sinonim:  constructing PRODUK CONTOH PERTANYAAN KATEGORI
LATIHAN ,[object Object],[object Object],[object Object]
LATIHAN ,[object Object],[object Object],[object Object]
LATIHAN ,[object Object],[object Object],[object Object]
LATIHAN ,[object Object],[object Object],[object Object]
LATIHAN ,[object Object],[object Object],[object Object]
LATIHAN ,[object Object],[object Object]
TAKSONOMI AFEKTIF KRATHWOL Stl ikut seminar berhenti merokok 1 bulan Menunjukkan keterlibatan VALUING Tadinya tidak tertarik  bertanya karena ingin tahu Menunjukkan PL baru Sbg hasil pengalaman RESPONDING Saya akan mendengarkan ceramah, ga janji bisa menerima Memperhatikan sst (belum tentu mengubah sikap) RECEIVING CONTOH TUJUAN KATEGORI
TAKSONOMI AFEKTIF KRATHWOL Bisa menolak jika ditawari merokok Berperilaku konsisten dg nilai-2 yang baru CHARACTER- IZATION BY  VALUE Punya komitmen jangka panjang utk tidak merokok Integrasi nilai-2 baru pada nilai-2 yg dimiliki ORGANIZATION CONTOH TUJUAN KATEGORI
TAKSONOMI PSIKOMOTOR CANGELOSI ,[object Object],[object Object]

More Related Content

Viewers also liked

Gallery of images II
Gallery of images IIGallery of images II
Gallery of images IIdknill
 
Velcro Validations
Velcro ValidationsVelcro Validations
Velcro ValidationsMelissa
 
Alat ungkap-masalah-siswa-sma
Alat ungkap-masalah-siswa-smaAlat ungkap-masalah-siswa-sma
Alat ungkap-masalah-siswa-smaEmir Harahap
 
Arti sebuah kejujuran
Arti sebuah kejujuranArti sebuah kejujuran
Arti sebuah kejujuranEmir Harahap
 
Arti sebuah kejujuran
Arti sebuah kejujuranArti sebuah kejujuran
Arti sebuah kejujuranEmir Harahap
 
Sertifikasi versus guru berkualitas
Sertifikasi versus guru berkualitasSertifikasi versus guru berkualitas
Sertifikasi versus guru berkualitasEmir Harahap
 
10 reasons why we must follow the French
10 reasons why we must follow the French10 reasons why we must follow the French
10 reasons why we must follow the FrenchChristine Gupta
 
Redaccion liliana otero
Redaccion liliana oteroRedaccion liliana otero
Redaccion liliana oteroLiliana Otero
 
DigitaSaluzzo - Formazione del 14 novembre
DigitaSaluzzo - Formazione del 14 novembreDigitaSaluzzo - Formazione del 14 novembre
DigitaSaluzzo - Formazione del 14 novembreComune di Saluzzo
 
Research for year 1 2013 com
Research for year 1 2013 comResearch for year 1 2013 com
Research for year 1 2013 comLes Bicknell
 
001 09 11 12 - professional practice - fri
001    09 11 12 - professional practice - fri001    09 11 12 - professional practice - fri
001 09 11 12 - professional practice - friLes Bicknell
 
HP Polska dla Biznesu nr 4/2013
HP Polska dla Biznesu nr 4/2013HP Polska dla Biznesu nr 4/2013
HP Polska dla Biznesu nr 4/2013HPPolskadlaBiznesu
 
3 Management Tips When Driving With My 5 y.o (part 2)
3 Management Tips When Driving With My 5 y.o (part 2)3 Management Tips When Driving With My 5 y.o (part 2)
3 Management Tips When Driving With My 5 y.o (part 2)Mark McKenzie, RHB
 

Viewers also liked (20)

Gallery of images II
Gallery of images IIGallery of images II
Gallery of images II
 
Velcro Validations
Velcro ValidationsVelcro Validations
Velcro Validations
 
Risk Of Help
Risk Of HelpRisk Of Help
Risk Of Help
 
Alat ungkap-masalah-siswa-sma
Alat ungkap-masalah-siswa-smaAlat ungkap-masalah-siswa-sma
Alat ungkap-masalah-siswa-sma
 
Arti sebuah kejujuran
Arti sebuah kejujuranArti sebuah kejujuran
Arti sebuah kejujuran
 
Arti sebuah kejujuran
Arti sebuah kejujuranArti sebuah kejujuran
Arti sebuah kejujuran
 
Sertifikasi versus guru berkualitas
Sertifikasi versus guru berkualitasSertifikasi versus guru berkualitas
Sertifikasi versus guru berkualitas
 
Anda
AndaAnda
Anda
 
10 reasons why we must follow the French
10 reasons why we must follow the French10 reasons why we must follow the French
10 reasons why we must follow the French
 
Redaccion liliana otero
Redaccion liliana oteroRedaccion liliana otero
Redaccion liliana otero
 
Test
TestTest
Test
 
устройства хранения
устройства хранения устройства хранения
устройства хранения
 
La ballena azul
La ballena azulLa ballena azul
La ballena azul
 
DigitaSaluzzo - Formazione del 14 novembre
DigitaSaluzzo - Formazione del 14 novembreDigitaSaluzzo - Formazione del 14 novembre
DigitaSaluzzo - Formazione del 14 novembre
 
Ponencia Tomas Manzanares sobre Mossegalapoma al Curs Community Manager de la...
Ponencia Tomas Manzanares sobre Mossegalapoma al Curs Community Manager de la...Ponencia Tomas Manzanares sobre Mossegalapoma al Curs Community Manager de la...
Ponencia Tomas Manzanares sobre Mossegalapoma al Curs Community Manager de la...
 
Research for year 1 2013 com
Research for year 1 2013 comResearch for year 1 2013 com
Research for year 1 2013 com
 
001 09 11 12 - professional practice - fri
001    09 11 12 - professional practice - fri001    09 11 12 - professional practice - fri
001 09 11 12 - professional practice - fri
 
Ue
UeUe
Ue
 
HP Polska dla Biznesu nr 4/2013
HP Polska dla Biznesu nr 4/2013HP Polska dla Biznesu nr 4/2013
HP Polska dla Biznesu nr 4/2013
 
3 Management Tips When Driving With My 5 y.o (part 2)
3 Management Tips When Driving With My 5 y.o (part 2)3 Management Tips When Driving With My 5 y.o (part 2)
3 Management Tips When Driving With My 5 y.o (part 2)
 

Similar to 09) taxonomi

TEKNIK PENYOALAN UNTUK MENGGALAKKAN PEMIKIRAN.pptx
TEKNIK PENYOALAN UNTUK MENGGALAKKAN PEMIKIRAN.pptxTEKNIK PENYOALAN UNTUK MENGGALAKKAN PEMIKIRAN.pptx
TEKNIK PENYOALAN UNTUK MENGGALAKKAN PEMIKIRAN.pptxMOHDASHADIBINMOHDNOO
 
Slot 2 teknik penyoalan
Slot 2 teknik penyoalanSlot 2 teknik penyoalan
Slot 2 teknik penyoalanCikgu Bibi
 
Nota kbat slide
Nota kbat slideNota kbat slide
Nota kbat slidejessytyp
 
fida hots ppt.pptx
fida hots ppt.pptxfida hots ppt.pptx
fida hots ppt.pptxssuser4f0d4e
 
Membuat soal keterampilan berpikir tingkat tinggi ( hots )
Membuat soal keterampilan berpikir tingkat tinggi ( hots )Membuat soal keterampilan berpikir tingkat tinggi ( hots )
Membuat soal keterampilan berpikir tingkat tinggi ( hots )Narto Wastyowadi
 
Taksonomi objektif pendidikan dan contoh kata soal
Taksonomi objektif pendidikan dan contoh kata soalTaksonomi objektif pendidikan dan contoh kata soal
Taksonomi objektif pendidikan dan contoh kata soalElaine Tnay
 
Powerpoint edathinking skills (1)
Powerpoint edathinking skills (1)Powerpoint edathinking skills (1)
Powerpoint edathinking skills (1)Hazli Mustaffa
 
Bloom's taxonomy
Bloom's taxonomyBloom's taxonomy
Bloom's taxonomyadiyatul
 
Kuliah literasi kimia uin_01-11-12
Kuliah literasi kimia uin_01-11-12Kuliah literasi kimia uin_01-11-12
Kuliah literasi kimia uin_01-11-12ZhefSena Al-Djamil
 
Penyusunan Indikator Soal HOTS.pptx
Penyusunan Indikator Soal HOTS.pptxPenyusunan Indikator Soal HOTS.pptx
Penyusunan Indikator Soal HOTS.pptxummurofiah
 
8. Kaidah Penulisan Soal HOTS.pptx
8. Kaidah Penulisan Soal HOTS.pptx8. Kaidah Penulisan Soal HOTS.pptx
8. Kaidah Penulisan Soal HOTS.pptxMITanwirulAfkarMedal
 
TAKSONOMI TUJUAN PENDIDIKAN-Rev20012024.pptx
TAKSONOMI TUJUAN PENDIDIKAN-Rev20012024.pptxTAKSONOMI TUJUAN PENDIDIKAN-Rev20012024.pptx
TAKSONOMI TUJUAN PENDIDIKAN-Rev20012024.pptxhonestytrila
 
Berlatih Menyusun Proposal Ptk
Berlatih Menyusun Proposal PtkBerlatih Menyusun Proposal Ptk
Berlatih Menyusun Proposal PtkWARGA SALAPAN
 
Berlatih menyusun-proposal-ptk
Berlatih menyusun-proposal-ptkBerlatih menyusun-proposal-ptk
Berlatih menyusun-proposal-ptksriyandi djoeweri
 
Penyusunan soal higher order thinking skill.ppt
Penyusunan soal higher order thinking skill.pptPenyusunan soal higher order thinking skill.ppt
Penyusunan soal higher order thinking skill.pptNeniWahyuningtyas
 
Berlatih menyusun-proposal-ptk
Berlatih menyusun-proposal-ptkBerlatih menyusun-proposal-ptk
Berlatih menyusun-proposal-ptkrizkinandita
 
Matapelajaran Sains: Taksonomi Objektif Pendidikan dan contoh kata soal
Matapelajaran Sains: Taksonomi Objektif Pendidikan dan contoh kata soalMatapelajaran Sains: Taksonomi Objektif Pendidikan dan contoh kata soal
Matapelajaran Sains: Taksonomi Objektif Pendidikan dan contoh kata soalMokhzani Fadir
 
Kata kerja proses dalam sains
Kata kerja proses dalam sainsKata kerja proses dalam sains
Kata kerja proses dalam sainsRavin Ravi
 

Similar to 09) taxonomi (20)

TEKNIK PENYOALAN UNTUK MENGGALAKKAN PEMIKIRAN.pptx
TEKNIK PENYOALAN UNTUK MENGGALAKKAN PEMIKIRAN.pptxTEKNIK PENYOALAN UNTUK MENGGALAKKAN PEMIKIRAN.pptx
TEKNIK PENYOALAN UNTUK MENGGALAKKAN PEMIKIRAN.pptx
 
Slot 2 teknik penyoalan
Slot 2 teknik penyoalanSlot 2 teknik penyoalan
Slot 2 teknik penyoalan
 
Nota kbat slide
Nota kbat slideNota kbat slide
Nota kbat slide
 
fida hots ppt.pptx
fida hots ppt.pptxfida hots ppt.pptx
fida hots ppt.pptx
 
Hots templates 2019
Hots templates  2019Hots templates  2019
Hots templates 2019
 
Membuat soal keterampilan berpikir tingkat tinggi ( hots )
Membuat soal keterampilan berpikir tingkat tinggi ( hots )Membuat soal keterampilan berpikir tingkat tinggi ( hots )
Membuat soal keterampilan berpikir tingkat tinggi ( hots )
 
Taksonomi objektif pendidikan dan contoh kata soal
Taksonomi objektif pendidikan dan contoh kata soalTaksonomi objektif pendidikan dan contoh kata soal
Taksonomi objektif pendidikan dan contoh kata soal
 
Powerpoint edathinking skills (1)
Powerpoint edathinking skills (1)Powerpoint edathinking skills (1)
Powerpoint edathinking skills (1)
 
Bloom's taxonomy
Bloom's taxonomyBloom's taxonomy
Bloom's taxonomy
 
Kuliah literasi kimia uin_01-11-12
Kuliah literasi kimia uin_01-11-12Kuliah literasi kimia uin_01-11-12
Kuliah literasi kimia uin_01-11-12
 
Penyusunan Indikator Soal HOTS.pptx
Penyusunan Indikator Soal HOTS.pptxPenyusunan Indikator Soal HOTS.pptx
Penyusunan Indikator Soal HOTS.pptx
 
8. Kaidah Penulisan Soal HOTS.pptx
8. Kaidah Penulisan Soal HOTS.pptx8. Kaidah Penulisan Soal HOTS.pptx
8. Kaidah Penulisan Soal HOTS.pptx
 
TAKSONOMI TUJUAN PENDIDIKAN-Rev20012024.pptx
TAKSONOMI TUJUAN PENDIDIKAN-Rev20012024.pptxTAKSONOMI TUJUAN PENDIDIKAN-Rev20012024.pptx
TAKSONOMI TUJUAN PENDIDIKAN-Rev20012024.pptx
 
Bloom baru
Bloom baruBloom baru
Bloom baru
 
Berlatih Menyusun Proposal Ptk
Berlatih Menyusun Proposal PtkBerlatih Menyusun Proposal Ptk
Berlatih Menyusun Proposal Ptk
 
Berlatih menyusun-proposal-ptk
Berlatih menyusun-proposal-ptkBerlatih menyusun-proposal-ptk
Berlatih menyusun-proposal-ptk
 
Penyusunan soal higher order thinking skill.ppt
Penyusunan soal higher order thinking skill.pptPenyusunan soal higher order thinking skill.ppt
Penyusunan soal higher order thinking skill.ppt
 
Berlatih menyusun-proposal-ptk
Berlatih menyusun-proposal-ptkBerlatih menyusun-proposal-ptk
Berlatih menyusun-proposal-ptk
 
Matapelajaran Sains: Taksonomi Objektif Pendidikan dan contoh kata soal
Matapelajaran Sains: Taksonomi Objektif Pendidikan dan contoh kata soalMatapelajaran Sains: Taksonomi Objektif Pendidikan dan contoh kata soal
Matapelajaran Sains: Taksonomi Objektif Pendidikan dan contoh kata soal
 
Kata kerja proses dalam sains
Kata kerja proses dalam sainsKata kerja proses dalam sains
Kata kerja proses dalam sains
 

More from Emir Harahap

BPUPKI_dan_PPKI bagi lahirnya kemerdekaan NKRI
BPUPKI_dan_PPKI bagi lahirnya kemerdekaan NKRIBPUPKI_dan_PPKI bagi lahirnya kemerdekaan NKRI
BPUPKI_dan_PPKI bagi lahirnya kemerdekaan NKRIEmir Harahap
 
HAKIKAT_PANCASILA_SEBAGAI_IDEOLOGI_TERBU.pptx
HAKIKAT_PANCASILA_SEBAGAI_IDEOLOGI_TERBU.pptxHAKIKAT_PANCASILA_SEBAGAI_IDEOLOGI_TERBU.pptx
HAKIKAT_PANCASILA_SEBAGAI_IDEOLOGI_TERBU.pptxEmir Harahap
 
Bentuk,macam,dan prinsip Demokrasi (BAB 2) Kelas XI.doc
Bentuk,macam,dan prinsip Demokrasi (BAB 2) Kelas XI.docBentuk,macam,dan prinsip Demokrasi (BAB 2) Kelas XI.doc
Bentuk,macam,dan prinsip Demokrasi (BAB 2) Kelas XI.docEmir Harahap
 
BULAN RAMADHAN DAN PEMBENTUKAN KARAKTER BANGSA.docx
BULAN RAMADHAN DAN PEMBENTUKAN KARAKTER  BANGSA.docxBULAN RAMADHAN DAN PEMBENTUKAN KARAKTER  BANGSA.docx
BULAN RAMADHAN DAN PEMBENTUKAN KARAKTER BANGSA.docxEmir Harahap
 
inspirasi sukses pelajar.pptx
inspirasi sukses pelajar.pptxinspirasi sukses pelajar.pptx
inspirasi sukses pelajar.pptxEmir Harahap
 
Kebijakan pjj daring yang kering membuat para emak
Kebijakan pjj daring yang kering membuat para emakKebijakan pjj daring yang kering membuat para emak
Kebijakan pjj daring yang kering membuat para emakEmir Harahap
 
Masa orientasi siswa bukan ajang memarginalkan siswa
Masa orientasi  siswa   bukan ajang  memarginalkan  siswaMasa orientasi  siswa   bukan ajang  memarginalkan  siswa
Masa orientasi siswa bukan ajang memarginalkan siswaEmir Harahap
 
Doa untuk kedudukan
Doa untuk kedudukanDoa untuk kedudukan
Doa untuk kedudukanEmir Harahap
 
Ciri ciri pembelajaran aktif
Ciri ciri pembelajaran aktifCiri ciri pembelajaran aktif
Ciri ciri pembelajaran aktifEmir Harahap
 
Jangan jadikan kekayaan menjadi tujuan
Jangan jadikan kekayaan menjadi tujuanJangan jadikan kekayaan menjadi tujuan
Jangan jadikan kekayaan menjadi tujuanEmir Harahap
 
Doa untuk kedudukan
Doa untuk kedudukanDoa untuk kedudukan
Doa untuk kedudukanEmir Harahap
 
Delapan puluh siswa sman 3 medan lulus snmptn
Delapan puluh siswa sman 3 medan lulus snmptnDelapan puluh siswa sman 3 medan lulus snmptn
Delapan puluh siswa sman 3 medan lulus snmptnEmir Harahap
 

More from Emir Harahap (13)

BPUPKI_dan_PPKI bagi lahirnya kemerdekaan NKRI
BPUPKI_dan_PPKI bagi lahirnya kemerdekaan NKRIBPUPKI_dan_PPKI bagi lahirnya kemerdekaan NKRI
BPUPKI_dan_PPKI bagi lahirnya kemerdekaan NKRI
 
HAKIKAT_PANCASILA_SEBAGAI_IDEOLOGI_TERBU.pptx
HAKIKAT_PANCASILA_SEBAGAI_IDEOLOGI_TERBU.pptxHAKIKAT_PANCASILA_SEBAGAI_IDEOLOGI_TERBU.pptx
HAKIKAT_PANCASILA_SEBAGAI_IDEOLOGI_TERBU.pptx
 
Bentuk,macam,dan prinsip Demokrasi (BAB 2) Kelas XI.doc
Bentuk,macam,dan prinsip Demokrasi (BAB 2) Kelas XI.docBentuk,macam,dan prinsip Demokrasi (BAB 2) Kelas XI.doc
Bentuk,macam,dan prinsip Demokrasi (BAB 2) Kelas XI.doc
 
BULAN RAMADHAN DAN PEMBENTUKAN KARAKTER BANGSA.docx
BULAN RAMADHAN DAN PEMBENTUKAN KARAKTER  BANGSA.docxBULAN RAMADHAN DAN PEMBENTUKAN KARAKTER  BANGSA.docx
BULAN RAMADHAN DAN PEMBENTUKAN KARAKTER BANGSA.docx
 
Rule of law.ppt
Rule of law.pptRule of law.ppt
Rule of law.ppt
 
inspirasi sukses pelajar.pptx
inspirasi sukses pelajar.pptxinspirasi sukses pelajar.pptx
inspirasi sukses pelajar.pptx
 
Kebijakan pjj daring yang kering membuat para emak
Kebijakan pjj daring yang kering membuat para emakKebijakan pjj daring yang kering membuat para emak
Kebijakan pjj daring yang kering membuat para emak
 
Masa orientasi siswa bukan ajang memarginalkan siswa
Masa orientasi  siswa   bukan ajang  memarginalkan  siswaMasa orientasi  siswa   bukan ajang  memarginalkan  siswa
Masa orientasi siswa bukan ajang memarginalkan siswa
 
Doa untuk kedudukan
Doa untuk kedudukanDoa untuk kedudukan
Doa untuk kedudukan
 
Ciri ciri pembelajaran aktif
Ciri ciri pembelajaran aktifCiri ciri pembelajaran aktif
Ciri ciri pembelajaran aktif
 
Jangan jadikan kekayaan menjadi tujuan
Jangan jadikan kekayaan menjadi tujuanJangan jadikan kekayaan menjadi tujuan
Jangan jadikan kekayaan menjadi tujuan
 
Doa untuk kedudukan
Doa untuk kedudukanDoa untuk kedudukan
Doa untuk kedudukan
 
Delapan puluh siswa sman 3 medan lulus snmptn
Delapan puluh siswa sman 3 medan lulus snmptnDelapan puluh siswa sman 3 medan lulus snmptn
Delapan puluh siswa sman 3 medan lulus snmptn
 

09) taxonomi

  • 1. TAKSONOMI Disajikan Oleh : EMIR HARAHAP,SPd,M.M
  • 2.
  • 3.
  • 4. REMEMBERING Membuat daftar peristiwa dalam st. cerita. Membuat urutan waktu peristiwa. Membuat alur fakta. Menulis daftar informasi yg dpt diingat. Membuat alur yang menunjukkan .. Menghafalkan puisi Apa yang terjadi setelah .........? Ada berapa banyak .....? Apa saja yang ........? Siapakah yang .......? Sebutkan ...! Temukan arti dari .........! Gambarkan apa yang terjadi jika .....! Siapa berkata kepada ........? Mana yang benar atau salah? Tentukan siapa .........! Sebutkan semua ......... dari ........! Recognising: menempatkan pengetahuan dlm ingatan yg konsisten dg bahan yg disajikan Sinonim: identifying Recalling: memanggil kembali pengetahuan yg relevan dari LTM Sinonim: retrieving/naming KEGIATAN DAN PRODUK CONTOH PERTANYAAN KATEGORI
  • 5. UNDERSTANDING Menggambar gambar-gambar untuk menunjukkan suatu peristiwa. Menceritakan kembali suatu cerita dengan kata-kata sendiri. Membuat gambar kartun untuk menunjukkan urutan peristiwa. Tuliskan dengan kat a- katamu sendiri ......... Bagaimana kamu dapat menjelaskan tentang .. Ilustrasikan ...........! Interpreting : mengubah suatu bentuk representasi menjadi bentuk yang lain Sinonim: paraphrasing, translating,represent I ng, clarifying. Exemplifying: menemukan st conto h Spesifik / ilustrasi st konsep atau prinsip Sinonim: instantiating, illustrating KEGIATAN & PRODUK CONTOH PERTANYAAN KATEGORI
  • 6. UNDERSTANDING Kategorisasi benda Menulis dan mementaskan suatu peran berdasarkan suatu cerita. Menulis suatu laporan ringkas dari suatu peristiwa. Mengilustrasikan gagasan utama. Siapakah yang akan ..........? Apakah gagasan utamanya? Classifying: menentukan bahwa sesuatu termasuk dalam suatu kategori (mis:konsep atau prinsip) Sinonim: categorising, subsuming Summarising: menggambarkan suatu simpulan logis dari informasi yang disajikan. Sinonim: abstracting, generalising PRODUK CONTOH PERTANYAAN KATEGORI
  • 7. UNDERSTANDING Membuat resume filem Mempersiapkan suatu flow chart untuk mengilustrasikan urutan peristiwa. Membuat peta konsep Membuat skema suatu teori Tuliskan secara garis besar tentang ...... Apakah semua orang bertindak dengan cara yang ................? Gambarkan sebuah peta cerita Apa yang akan terjadi kemudian? Jelaskan mengapa seorang tokoh melakukan sesuatu! Inferring: abstraksi suatu tema umum atau poin utama. Sinonim: extrapolating, interpolating, predicting, concluding. Comparing: mendeteksi hubungan antara dua ide, objek, dll. Sinonim: contrasting, matching, mapping Explaining: membangun suatu model sebab akibat dari suatu sistem Sinonim: constructing models. PRODUK CONTOH PERTANYAAN KATEGORI
  • 8. APPLYING Membuat model untuk mendemonstrasikan bekerjanya sst. Membuat diorama utk mengilustrasikan st. Peristiwa Membuat buku ringkasan tentang berbagai bidang studi Membuat peta atau model dari gipsum untuk mencakup informasi yg relevan ttg st peristiwa Mengumpulkan foto untuk menunjukkan hal yang penting Membuat permainan teka-teki Menulis textbook tentang suatu topik Cari contoh lain yang .......... Faktor apa yg harus diubah jika ........? Pertanyaan apa yang harus dibuat tentang .....? Berdasarkan rumus … hitung…! Dari informasi yg ada, dapatkah kamu kembangkan serangkaian instruksi tentang .....? Menggunakan info utk menyelesaikan msl Executing : menerapkan pengetahuan (seringkali pengetahuan prosedural) pada st tugas rutin Sinonim: carrying out Implementing : menerapkan pengetahuan (seringkali pengetahuan prosedural) pada tugas non rutin Sinonim: using KEGIATAN & PRODUK CONTOH PERTANYAAN KATEGORI
  • 9. ANALYSING Merancang kuesioner untuk mengumpulkan informasi. Menuliskan brosur untuk menjual suatu produk baru. Membuat suatu flow chart untuk menunjukkan tahap-tahap kritis. Membuat suatu grafik utk menggambarkan informasi pilihan. Membuat pohon keluarga Menulis biografi tokoh yang dipelajari. Membuat laporan tentang bidang studi yang dipelajari. Peristiwa apa yang tidak dapat terjadi? Jika terjadi, kira-kira bagaimana akhirnya? Bagaimana ......... serupa dengan ...? Apa yang kamu lihat sebagai akibat lain yang mungkin terjadi? Mengapa perubahan ............. terjadi? Jelaskan apa yang seharusnya terjadi jika .....! Apa masalah yang timbul dari ........? Apa perbedaan dari ......... dan .........? Apa alasan di balik ........? Apa yang menjadi titik baliknya? Apakah masalahnya dengan ........? Differentiating: memilah bagian yang relevan/penting dari yang tidak relevan/penting Sinonim: discriminating, selecting, focusing, distinguishing Organising: menentukan bagaimana suatu elemen cocok atau berfungsi dalam suatu struktur Sinonim: outlining, structuring, integrating, finding Attributing: menentukan sudut pandang, bias, nilai-nilai, atau niatan yang mendasari materi yang disajikan. Sinonim: deconstructing PRODUK CONTOH PERTANYAAN KATEGORI
  • 10. EVALUATING Menyelenggarakan debat tentang st issue dalam bidang tertentu Membuat buku pedoman tentang 5 aturan yang dipandang perlu dan yakinkan orang lain. Membentuk suatu panel untuk mendiskusikan berbagai pandangan. Menulis surat kepada sso utk menyarankan perubahan yang perlu. Menuliskan laporan semesteran Mempersiapkan kasus untuk menyajikan pandangan ttg ... Adakah pemecahan yang lebih baik utk....? Berikan penilaian terhadap ... Apa pandanganmu tentang ......? Pertahankan pendapatmu tentang .........? Apakah ...... baik atau buruk? Bagaimana kamu akan mengatasi ..........? Perubahan apa yang perlu untuk ......... yang dapat kamu sarankan? Apakah kamu yakin akan ...... Bagaimana Perasaanmu? Seberapa efektif ...........? Checking: mendeteksi inkonsistensi atau kekeliruan dalam suatu proses atau produk, menentukan apakah suatu proses atau produk memiliki konsistensi internal Sinonim: testing, detecting, monitoring Critiquing: mendeteksi kesesuaian st prosedur untuk suatu tugas atau masalah. Sinonim: menilai PRODUK CONTOH PERTANYAAN KATEGORI
  • 11. CREATING Menciptakan mesin untuk tugas yang spesifik. Merancang suatu bangunan untuk mewadahi penelitian Menciptakan karya baru. Memberinya nama dan melakukan kampanye pemasaran. Menulis tentang perasaan terkait dengan ..... Buat skenario ........ tentang ........ Rancang suatu sampul buku atau majalah untuk ....Menjual ide Buatlah rancangan ........ untuk ....? Adakah pemecahan yang mungkin untuk ......? Jika kamu telah mengakses semua sumber, bagaimana kamu akan menangani ........? Gunakan caramu sendiri untuk .............? Berapa cara dapat kamu lakukan untuk ....? Ciptakan penggunaan baru atau penggunaan yang tidak lazim untuk ..........? Buatlah proposal yang akan ..........? Generating: menghasilkan alternatif atau hipotesis berdasarkan kriteria. Sinonim: hypothesising Planning: membuat suatu prosedur untuk menyelesaikan st tugas. Sinonim: designing, producing Producing: menciptakan/menemu - kan suatu produk Sinonim: constructing PRODUK CONTOH PERTANYAAN KATEGORI
  • 12.
  • 13.
  • 14.
  • 15.
  • 16.
  • 17.
  • 18. TAKSONOMI AFEKTIF KRATHWOL Stl ikut seminar berhenti merokok 1 bulan Menunjukkan keterlibatan VALUING Tadinya tidak tertarik  bertanya karena ingin tahu Menunjukkan PL baru Sbg hasil pengalaman RESPONDING Saya akan mendengarkan ceramah, ga janji bisa menerima Memperhatikan sst (belum tentu mengubah sikap) RECEIVING CONTOH TUJUAN KATEGORI
  • 19. TAKSONOMI AFEKTIF KRATHWOL Bisa menolak jika ditawari merokok Berperilaku konsisten dg nilai-2 yang baru CHARACTER- IZATION BY VALUE Punya komitmen jangka panjang utk tidak merokok Integrasi nilai-2 baru pada nilai-2 yg dimiliki ORGANIZATION CONTOH TUJUAN KATEGORI
  • 20.