SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
MANFAAT JEJARING SOSIAL
 TERHADAP PENINGKATAN SOSIALISASI
 SISWA/I SIB

Rayhan Aridh Naufal
XII IPS
Sekolah Indonesia Bangkok
TAHUN AJARAN 2011 - 2012
Latar belakang
     Peringkat Jejaring Sosial yang Sering
                  Digunakan




                                          Jejaring Sosial




                              Sumber: hukum.Kompasiana.com
Manfaat Jejaring Sosial Terhadap Peningkatan
Sosialisasi Siswa/I Sekolah Indonesia Bangkok

                                      keluarga
                                                  Asing


                                   Teman Teman
Jejaring Sosial      Sosialisasi     (umum)
                                                  Biasa

           Fungsi:                  Teman Teman
                                      (sekolah)
           - Komunikasi
           - Berita
           - Game
           - pretise
Rumusan Masalah

      Apakah siswa siswi Sekolah
      Indonesia Bangkok sudah
      mengetahui manfaat manfaat jejaring
      sosial?


      Apakah siswa di sekolah Indonesia
      Bangkok dapat memanfaatkan
      jejaring sosial sebagai alat sosialiasi
      dengan maksimal dan benar?
Hipotesis
            Jika fungsi jejaring sosial meningkat
            maka sosialisai akan meningkat

            Jika jejaring sosial digunakan dengan baik
            dan sesuai peraturannya maka sikap atau
            perilaku siswa siswi SIB akan baik
            Siswa siswi yang sering menggunakan jejaring
            sosial dengan frekuensi waktu yang benar maka
            akan lebih baik dalam bersosialisasi dibandingkan
            dengan siswa siswi yang jarang sekali
            menggunakan jejaring sosial
Metode Penelitian



Metode wawancara                                          Metode Observasi
Metode wawancara jadi      Metode angket                  Metode observasi jadi
bentuk komunikasi verbal   Metode angket merupakan        metode ini dengan
semacam percakapan         cara mengumpulkan              menggunakan hal yang
yang bertujuan             informasi melalui              melihat langsung ke
memperoleh informasi       pertanyaan tertulis oleh pra   para responden yang
                           responden.                     ada di lingkungan yang
                                                          telah ada.
          Metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif
Pengolahan Data

                                                Angket dikolektif
                     Responden mengisi          berdasarkan poin jawaban
Membagikan           kemudian                   yang diberikan
angket kepada        dikembalikan kepada        responden, dan
responden            penliti                    dijumlahkan



 Menafsirkan tabel        Hasil prosentasi di        Hasil penjumlahan
 dengan                   tafsirkan kedalam          responden
 obeservasi angket        beberapa tabel             diprosentasikan
Hasil Penelitian
Pembahasan Masalah
   Apakah siswa siswi Sekolah Indonesia Bangkok
  sudah mengetahui manfaat - manfaat jejaring
  sosial?
• Siswa siswi sudah mengetahui manfaat jejaring
  sosial untuk berkomunikasi.
• Sesuai dengan fungsinya sebagai komunikasi
  baik personal maupun antar personal kepada
  kelompok.
Apakah siswa di sekolah Indonesia Bangkok
 dapat memanfaatkan jejaring sosial sebagai
 alat sosialiasi dengan maksimal dan benar?

• Memanfaatkan jejaring sosial setiap hari kurang
  dari 1 jam.
Simpulan
• Mereka menggunakan jejaring sosial sudah sesuai dengan yang
  sudah ditentukan dan tertib sesuai peraturan, seperti sesuai dengan
  data yang sudah didapat mereka juga memanfaatkan jejaring sosial
  untuk berkomunikasi dengan lingkungan sekitar dari yang dekat
  hingga yang jauh diluar.

• Jejaring sosial yang digunakan siswa/i Sekolah Indonesia Bangkok
  digunakan sebagai alat sosialisasi yang baik dan maksimal karena
  mereka sudah bisa menggunakannya secara benar dan tepat.

• Mereka melakukan sosialisasi dengan banyak cara atau fasilitas
  yang sudah digunakan didalam jejaring sosial tersebut.

• Siswa/i yang menggunakan permainan/games dalam jejaring sosial
  memiliki kecendrungan mendapatkan teman asing. Jadi sosialisasi
  sudah dilaksanakan dengan maksimal dan benar.
Saran
• Untuk siswa siswi agar selalu menggunakan jejaring sosial dengan
  baik dan sesuai dengan ketentuan yang ada, lalu agar siswa siswi
  dapat mengetahui untuk frekuensi pemakaian jejaring sosial jangan
  terlalu berlebihan agar tidak mengganggu kegiatan sehari hari.

• Untuk guru sekolah Indonesia Bangkok juga bisa mengetahui
  bahwa dengan pemakain jejaring sosial maka siswa siswi dapat
  mengetahui informasi dan berita lebih mudah. Siswa/i diharapkan
  dapat memanfaatkan jejaring sosial untuk kegiatan belajar
  mengajar. Masih jarang guru yang menggunakan jejaring sosial
  untuk meningkatkan pendidikan khususnya di Indonesia

• Orang tua mereka bisa mengawasi anak anak nya di jejaring sosial
  dan dapat membantu hubungan komunikasi agar selalui tepantau
  dengan baik sangat bermanfaat untuk membantu hubungan
  komunikasi. Orang tua hendaknya memiliki pengetahuan lebih
  tentang jejaring sosial agar putra-putrinya dapat terpantau dengan
  menggunakan internet dan komunikasi yang sehat.
SOSIOLOGI
  Rayhan Aridh Naufal

         12 - IPS
Sekolah Indonesia Bangkok

More Related Content

More from omcivics

Kebudayaan bali
Kebudayaan baliKebudayaan bali
Kebudayaan baliomcivics
 
Kelompok sosial
Kelompok sosialKelompok sosial
Kelompok sosialomcivics
 
Manajemen konflik
Manajemen konflikManajemen konflik
Manajemen konflikomcivics
 
Diferensi sosial
Diferensi sosialDiferensi sosial
Diferensi sosialomcivics
 
Persepsi Siswa/i SIB Tentang Asean Community 2015
Persepsi Siswa/i SIB Tentang Asean Community 2015Persepsi Siswa/i SIB Tentang Asean Community 2015
Persepsi Siswa/i SIB Tentang Asean Community 2015omcivics
 
Stratifikasi Sosial
Stratifikasi SosialStratifikasi Sosial
Stratifikasi Sosialomcivics
 
Karen Azizah
Karen AzizahKaren Azizah
Karen Azizahomcivics
 
Nindyashinta Maharani
Nindyashinta MaharaniNindyashinta Maharani
Nindyashinta Maharaniomcivics
 
Ranadi Putra
Ranadi PutraRanadi Putra
Ranadi Putraomcivics
 
Antalya Avia Ramadhina
Antalya Avia RamadhinaAntalya Avia Ramadhina
Antalya Avia Ramadhinaomcivics
 
Konstitusi RIS
Konstitusi RISKonstitusi RIS
Konstitusi RISomcivics
 
Undang undang dasar 1945 hasil amandemen
Undang undang dasar 1945 hasil amandemenUndang undang dasar 1945 hasil amandemen
Undang undang dasar 1945 hasil amandemenomcivics
 
Undang undang dasar sementara (uuds)
Undang undang dasar sementara (uuds)Undang undang dasar sementara (uuds)
Undang undang dasar sementara (uuds)omcivics
 
Konstitusi
KonstitusiKonstitusi
Konstitusiomcivics
 
Konstitusi RIS
Konstitusi RISKonstitusi RIS
Konstitusi RISomcivics
 
Kedaulatan Rakyat
Kedaulatan RakyatKedaulatan Rakyat
Kedaulatan Rakyatomcivics
 
Demokrasi dalam berbagai aspek kehidupan
Demokrasi dalam berbagai aspek kehidupanDemokrasi dalam berbagai aspek kehidupan
Demokrasi dalam berbagai aspek kehidupanomcivics
 
Perserikatan Bangsa Bangsa
Perserikatan Bangsa BangsaPerserikatan Bangsa Bangsa
Perserikatan Bangsa Bangsaomcivics
 
Konferensi Tingkat Tinggi Asia Afrika
Konferensi Tingkat Tinggi Asia AfrikaKonferensi Tingkat Tinggi Asia Afrika
Konferensi Tingkat Tinggi Asia Afrikaomcivics
 

More from omcivics (20)

Kebudayaan bali
Kebudayaan baliKebudayaan bali
Kebudayaan bali
 
Kelompok sosial
Kelompok sosialKelompok sosial
Kelompok sosial
 
Manajemen konflik
Manajemen konflikManajemen konflik
Manajemen konflik
 
Diferensi sosial
Diferensi sosialDiferensi sosial
Diferensi sosial
 
Persepsi Siswa/i SIB Tentang Asean Community 2015
Persepsi Siswa/i SIB Tentang Asean Community 2015Persepsi Siswa/i SIB Tentang Asean Community 2015
Persepsi Siswa/i SIB Tentang Asean Community 2015
 
Stratifikasi Sosial
Stratifikasi SosialStratifikasi Sosial
Stratifikasi Sosial
 
Karen Azizah
Karen AzizahKaren Azizah
Karen Azizah
 
Nindyashinta Maharani
Nindyashinta MaharaniNindyashinta Maharani
Nindyashinta Maharani
 
Ranadi Putra
Ranadi PutraRanadi Putra
Ranadi Putra
 
Antalya Avia Ramadhina
Antalya Avia RamadhinaAntalya Avia Ramadhina
Antalya Avia Ramadhina
 
Konstitusi RIS
Konstitusi RISKonstitusi RIS
Konstitusi RIS
 
UUD 1945
UUD 1945UUD 1945
UUD 1945
 
Undang undang dasar 1945 hasil amandemen
Undang undang dasar 1945 hasil amandemenUndang undang dasar 1945 hasil amandemen
Undang undang dasar 1945 hasil amandemen
 
Undang undang dasar sementara (uuds)
Undang undang dasar sementara (uuds)Undang undang dasar sementara (uuds)
Undang undang dasar sementara (uuds)
 
Konstitusi
KonstitusiKonstitusi
Konstitusi
 
Konstitusi RIS
Konstitusi RISKonstitusi RIS
Konstitusi RIS
 
Kedaulatan Rakyat
Kedaulatan RakyatKedaulatan Rakyat
Kedaulatan Rakyat
 
Demokrasi dalam berbagai aspek kehidupan
Demokrasi dalam berbagai aspek kehidupanDemokrasi dalam berbagai aspek kehidupan
Demokrasi dalam berbagai aspek kehidupan
 
Perserikatan Bangsa Bangsa
Perserikatan Bangsa BangsaPerserikatan Bangsa Bangsa
Perserikatan Bangsa Bangsa
 
Konferensi Tingkat Tinggi Asia Afrika
Konferensi Tingkat Tinggi Asia AfrikaKonferensi Tingkat Tinggi Asia Afrika
Konferensi Tingkat Tinggi Asia Afrika
 

Recently uploaded

Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 

Recently uploaded (20)

Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 

Manfaat Jejaring Sosial dalam Meningkatkan Sosialisasi Siswa/i SIB

  • 1. MANFAAT JEJARING SOSIAL TERHADAP PENINGKATAN SOSIALISASI SISWA/I SIB Rayhan Aridh Naufal XII IPS Sekolah Indonesia Bangkok TAHUN AJARAN 2011 - 2012
  • 2. Latar belakang Peringkat Jejaring Sosial yang Sering Digunakan Jejaring Sosial Sumber: hukum.Kompasiana.com
  • 3. Manfaat Jejaring Sosial Terhadap Peningkatan Sosialisasi Siswa/I Sekolah Indonesia Bangkok keluarga Asing Teman Teman Jejaring Sosial Sosialisasi (umum) Biasa Fungsi: Teman Teman (sekolah) - Komunikasi - Berita - Game - pretise
  • 4. Rumusan Masalah Apakah siswa siswi Sekolah Indonesia Bangkok sudah mengetahui manfaat manfaat jejaring sosial? Apakah siswa di sekolah Indonesia Bangkok dapat memanfaatkan jejaring sosial sebagai alat sosialiasi dengan maksimal dan benar?
  • 5. Hipotesis Jika fungsi jejaring sosial meningkat maka sosialisai akan meningkat Jika jejaring sosial digunakan dengan baik dan sesuai peraturannya maka sikap atau perilaku siswa siswi SIB akan baik Siswa siswi yang sering menggunakan jejaring sosial dengan frekuensi waktu yang benar maka akan lebih baik dalam bersosialisasi dibandingkan dengan siswa siswi yang jarang sekali menggunakan jejaring sosial
  • 6. Metode Penelitian Metode wawancara Metode Observasi Metode wawancara jadi Metode angket Metode observasi jadi bentuk komunikasi verbal Metode angket merupakan metode ini dengan semacam percakapan cara mengumpulkan menggunakan hal yang yang bertujuan informasi melalui melihat langsung ke memperoleh informasi pertanyaan tertulis oleh pra para responden yang responden. ada di lingkungan yang telah ada. Metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif
  • 7. Pengolahan Data Angket dikolektif Responden mengisi berdasarkan poin jawaban Membagikan kemudian yang diberikan angket kepada dikembalikan kepada responden, dan responden penliti dijumlahkan Menafsirkan tabel Hasil prosentasi di Hasil penjumlahan dengan tafsirkan kedalam responden obeservasi angket beberapa tabel diprosentasikan
  • 9.
  • 10. Pembahasan Masalah Apakah siswa siswi Sekolah Indonesia Bangkok sudah mengetahui manfaat - manfaat jejaring sosial? • Siswa siswi sudah mengetahui manfaat jejaring sosial untuk berkomunikasi. • Sesuai dengan fungsinya sebagai komunikasi baik personal maupun antar personal kepada kelompok.
  • 11. Apakah siswa di sekolah Indonesia Bangkok dapat memanfaatkan jejaring sosial sebagai alat sosialiasi dengan maksimal dan benar? • Memanfaatkan jejaring sosial setiap hari kurang dari 1 jam.
  • 12. Simpulan • Mereka menggunakan jejaring sosial sudah sesuai dengan yang sudah ditentukan dan tertib sesuai peraturan, seperti sesuai dengan data yang sudah didapat mereka juga memanfaatkan jejaring sosial untuk berkomunikasi dengan lingkungan sekitar dari yang dekat hingga yang jauh diluar. • Jejaring sosial yang digunakan siswa/i Sekolah Indonesia Bangkok digunakan sebagai alat sosialisasi yang baik dan maksimal karena mereka sudah bisa menggunakannya secara benar dan tepat. • Mereka melakukan sosialisasi dengan banyak cara atau fasilitas yang sudah digunakan didalam jejaring sosial tersebut. • Siswa/i yang menggunakan permainan/games dalam jejaring sosial memiliki kecendrungan mendapatkan teman asing. Jadi sosialisasi sudah dilaksanakan dengan maksimal dan benar.
  • 13. Saran • Untuk siswa siswi agar selalu menggunakan jejaring sosial dengan baik dan sesuai dengan ketentuan yang ada, lalu agar siswa siswi dapat mengetahui untuk frekuensi pemakaian jejaring sosial jangan terlalu berlebihan agar tidak mengganggu kegiatan sehari hari. • Untuk guru sekolah Indonesia Bangkok juga bisa mengetahui bahwa dengan pemakain jejaring sosial maka siswa siswi dapat mengetahui informasi dan berita lebih mudah. Siswa/i diharapkan dapat memanfaatkan jejaring sosial untuk kegiatan belajar mengajar. Masih jarang guru yang menggunakan jejaring sosial untuk meningkatkan pendidikan khususnya di Indonesia • Orang tua mereka bisa mengawasi anak anak nya di jejaring sosial dan dapat membantu hubungan komunikasi agar selalui tepantau dengan baik sangat bermanfaat untuk membantu hubungan komunikasi. Orang tua hendaknya memiliki pengetahuan lebih tentang jejaring sosial agar putra-putrinya dapat terpantau dengan menggunakan internet dan komunikasi yang sehat.
  • 14. SOSIOLOGI Rayhan Aridh Naufal 12 - IPS Sekolah Indonesia Bangkok

Editor's Notes

  1. Apakah siswa siswi Sekolah indonesia bangkok sudah mengetahui manfaat manfaat jejaring sosial?Apakahsiswadisekolah Indonesia Bangkok dapatmemanfaatkanjejaringsosialsebagaialatsosialiasidenganmaksimaldanbenar?
  2. JikafungsijejaringsosialmeningkatmakasosialisaiakanmeningkatJika jejaring sosial digunakan dengan baik dan sesuai peraturannya maka sikap atau perilaku siswa siswi SIB akan baikSiswa siswi yang sering menggunakan jejaring sosial dengan frekuensi waktu yang benar maka akan lebih baik dalam bersosialisasi dibandingkan dengan siswa siswi yang jarang sekali menggunakan jejaring sosial.
  3. Penelitianinimerupakanpenelitiankuantitatif. Metodepenelitiandalampenelitianadalah:Metode angketMetodeangketmerupakancaramengumpulkaninformasimelaluipertanyaantertulisolehpraresponden. sayaakanmenggunakanangkettertutupuntukpenelitianinikarenapertanyaandan alternative jawabannyatelahditentukansehinggapararespondenlangsungmemilihjawaban yang sudahdisediakan.Metode wawancaraMetode wawancara jadi bentuk komunikasi verbal semacam percakapan yang bertujuan memperoleh informasi. dan yang digunakan dengan metode wawancara struktur karena dapat lebih terarah kepada masalah, tujuan, dan hipotesis penelitian. Metode ObservasiMetodeobservasijadimetodeinidenganmenggunakanhal yang melihatlangsungkepararesponden yang adadilingkungan yang telahada.
  4. MembagikanangketkepadarespondenRespondenmengisikemudiandikembalikankepadapenelitiAngketdikolektifberdasarkanpoinjawaban yang diberikanresponden, dandijumlahkanHasilpenjumlahanrespondendiprosentasikanHasilprosentasiditafsirkankedalambeberapatabel.Menafsirkantabeldenganobservasidanangket
  5. Berdasarkanangketobservasidandiperkuatolehwawancarabahwasiswasiswisudahmengetahuimanfaatjejaringsosialuntukberkomunikasikarenajejaringsosialtersebutdigunakansesuaidenganfungsinyasebagaikomunikasibaik personal maupunantar personal kepadakelompok.
  6. Berdasarkanangketobservasidandiperkuatolehwawancarabahwasiswasiswi SIB sudahdapatmemanfaatkanjejaringsosialsebagaialatsosialisasidenganmaksimaldanbenar. Hal inidapatdibuktikanbahwasiswa/I SIB telahmemanfaatkanjejaringsosialsetiapharikurangdari 1 jam. Sehinggatidakmengganggupenjadwalankeseharian.
  7. Sesuai data yang sudah didapat dari angket dan diperkuat dengan wawancara menjelaskan bahwa tentang manfaat jejaring sosial sudah dapat dipahami dengan baik oleh para siswa siswi karena mereka menggunakan jejaring sosial sudah sesuai dengan yang sudah ditentukan dan tertib sesuai peraturan, seperti sesuai dengan data yang sudah didapat mereka juga memanfaatkan jejaring sosial untuk berkomunikasi dengan lingkungan sekitar dari yang dekat hingga yang jauh diluar.Berdasarkan data yang didapat menerangkan bahwa jejaring sosial yang digunakan siswa/i Sekolah Indonesia Bangkok digunakan sebagai alat sosialisasi yang baik dan maksimal karena mereka sudah bisa menggunakannya secara benar dan tepat, kemudian mereka melakukan sosialisasi dengan banyak cara atau fasilitas yang sudah digunakan didalam jejaring sosial tersebut. Siswa/i yang menggunakanpermainan/games dalamjejaringsosialmemilikikecendrunganmendapatkan teman asing. Jadi sosialisasi sudah dilaksanakan dengan maksimal dan benar.
  8. Untuksiswasiswi agar selalumenggunakanjejaringsosialdenganbaikdansesuaidenganketentuan yang ada, lalu agar siswasiswidapatmengetahuiuntukfrekuensipemakaianjejaringsosialjanganterlaluberlebihan agar tidakmengganggukegiatanseharihari. Untuk guru sekolah Indonesia Bangkok jugabisamengetahuibahwadenganpemakainjejaringsosialmakasiswasiswidapatmengetahuiinformasidanberitalebihmudah. Siswa/idiharapkandapatmemanfaatkanjejaringsosialuntukkegiatanbelajarmengajar. Masihjarang guru yang menggunakanjejaringsosialuntukmeningkatkanpendidikankhususnyadi IndonesiaOrangtuamerekabisamengawasianakanaknyadijejaringsosialdandapatmembantuhubungankomunikasi agar selaluitepantaudenganbaiksangatbermanfaatuntukmembantuhubungankomunikasi. Orangtuahendaknyamemilikipengetahuanlebihtentangjejaringsosial agar putra-putrinyadapatterpantaudenganmenggunakan internet dankomunikasi yang sehat.