SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
TEKNOLOGI
INFORMASI DAN
KOMUNIKASI
MUTIARA ZAHRA
2E PGSD
Kenneth C Loudon
Teknologi Informasi merupakan sebuah sarana
yang digunakan oleh para manajer untuk
menanggulangi suatu perubahan. Dalam hal ini,
Loudon menegaskan bahwa perubahan yang
dimaksud merupakan suatu proses perubahan
pada informasi yang sudah disimpan di
dalam komputer sebelumnya.
WILLIAM AND SAWYER
• Teknologi Komunikasi merupakan sebuah struktur
dari teknologi, yang memadukan perangkat keras
seperti komputer dengan
jaringan komunikasi berkekuatan tinggi untuk
membawa file, data, video maupun suara. Jaringan
ini bisa disebut sebagai internet.
Susanto
Teknologi Informasi dan Komunikasi merupakan
sarana atau media yang dipakai untuk kebutuhan
transfer file, baik berupa informasi maupun data.
Selain itu, juga menjadi sebuah alat komunikasi
secara searah atau dua arah.
FUNGSI TIK DALAM PENDIDIKAN
1
•Teknologi memiliki peran fungsi sebagai media atau alat. Dalam dunia pembelajaran, akan digunakan sebagai
sebuah sarana bantu bagi siswa dalam memahami pelajaran yang disampaikan oleh guru. Contoh ringannya
adalah untuk mengolah angka, kata, membuat unsur desain grafis, program administratif, database, membuat
data keuangan dan sebagainya.
2
•Teknologi memiliki fungsi sebagai ilmu pengetahuan. Pada bagian ini, teknologi diposisikan sebagai salah satu
disiplin ilmu yang wajib dikuasai oleh para siswa. Contohnya adalah beberapa jurusan di perguruan tinggi
yang khusus mempelajari teknologi informasi dan komunikasi seperti jurusan informatika dan masih banyak
lagi lainnya. Bahkan di dalam kurikulum belajar terbaru, para siswa dari semua tingkatan maupun jurusan
dituntut untuk menguasai bidang ini.
3
•Teknologi juga memiliki fungsi dan peran sebagai bahan materi. Yang mana teknologi memainkan peranan
sebagai sebuah teori belajar yang harus dipelajari dan juga digunakan untuk menguasai materi tertentu
(dengan bantuan teknologi seperti komputer). Umumnya, komputer yang akan digunakan siswa akan diatur
sedemikian rupa dan para siswa akan dipandu langkah demi langkah hingga bisa memahami sebuah materi.
Dalam konteks ini, peranan teknologi adalah sebagai mentor bagi siswa.
Membantu mempercepat
pekerjaan manusia
Mempermudah komunikasi
jarak jauh.
Mempermudah proses
transaksi keuangan
Teknologi informasi sebagai
hiburan
 Tidak adanya
komunikasi atau
interaksi sosial secara
langsung
 Penyalahgunaan untuk
pencurian keuangan
 Munculnya sikap
individualisme
 Manusia menjadi malas
beraktivitas
MANFAAT TIK
UNTUK GURU
Membantu pengerjaan
administrasi
Membuat bahan ajar
yang lebih menarik
Mempermudah guru
mencari bahan ajar
Membantu proses
manajemen pembelajaran
MANFAAT TIK UNTUK SISWA
Siswa dapat dengan mudah
menggunakan komputer untuk
mengerjakan tugas yang
berhubungan dengan
pengolahan angka, pengolahan
kata, presentasi, dll.
Siswa mempunyai pengetahuan
yang luas tentang dunia luar
serta informasi dari berbagai
belahan dunia secara cepat
mudah dan murah melalui internet.
Siswa menjadi lebih senang
dalam proses pembelajaran
dan tidak mudah bosan
karena penyajiannya
didukung dengan teknologi
yang membuat pembelajaran
menjadi menarik.
Teknologi informasi dan komunikasi

More Related Content

What's hot

Presentation intan 3 d
Presentation intan 3 dPresentation intan 3 d
Presentation intan 3 dintanwidiasari
 
Teknologi informasi dan komunikasi (fidia 3 d)
Teknologi informasi dan komunikasi (fidia 3 d)Teknologi informasi dan komunikasi (fidia 3 d)
Teknologi informasi dan komunikasi (fidia 3 d)fidia_fauziah
 
PENGERTIAN, FUNGSI, PERALATAN, KELEBIHAN DAN KELEMAHAN Teknologi informasi da...
PENGERTIAN, FUNGSI, PERALATAN, KELEBIHAN DAN KELEMAHAN Teknologi informasi da...PENGERTIAN, FUNGSI, PERALATAN, KELEBIHAN DAN KELEMAHAN Teknologi informasi da...
PENGERTIAN, FUNGSI, PERALATAN, KELEBIHAN DAN KELEMAHAN Teknologi informasi da...Mutiaraaw
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi Ellen
Teknologi Informasi dan Komunikasi EllenTeknologi Informasi dan Komunikasi Ellen
Teknologi Informasi dan Komunikasi EllenAhlaNisaurrahman
 
Ppt ujian tik fira
Ppt ujian tik firaPpt ujian tik fira
Ppt ujian tik firafirayuu
 
Teknologi informasi dan komunikasi widiya
Teknologi informasi dan komunikasi widiyaTeknologi informasi dan komunikasi widiya
Teknologi informasi dan komunikasi widiyawidiyawahyu
 
Materi TIK silviyanti
Materi TIK silviyantiMateri TIK silviyanti
Materi TIK silviyantiSilviyanti30
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasihasyamatin00
 
ULFIANI UMI KHAYATI 2/A
ULFIANI UMI KHAYATI 2/AULFIANI UMI KHAYATI 2/A
ULFIANI UMI KHAYATI 2/Aulfianiuk
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasifefisyahriromadhona
 
TEKNOLOGI INFOMASI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI INFOMASI DAN KOMUNIKASITEKNOLOGI INFOMASI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI INFOMASI DAN KOMUNIKASInalawauliaas
 

What's hot (18)

Uts tik madu mita
Uts tik madu mitaUts tik madu mita
Uts tik madu mita
 
Hadadadad
HadadadadHadadadad
Hadadadad
 
Presentation intan 3 d
Presentation intan 3 dPresentation intan 3 d
Presentation intan 3 d
 
Teknologi informasi dan komunikasi (fidia 3 d)
Teknologi informasi dan komunikasi (fidia 3 d)Teknologi informasi dan komunikasi (fidia 3 d)
Teknologi informasi dan komunikasi (fidia 3 d)
 
Novia maharani26
Novia maharani26Novia maharani26
Novia maharani26
 
PENGERTIAN, FUNGSI, PERALATAN, KELEBIHAN DAN KELEMAHAN Teknologi informasi da...
PENGERTIAN, FUNGSI, PERALATAN, KELEBIHAN DAN KELEMAHAN Teknologi informasi da...PENGERTIAN, FUNGSI, PERALATAN, KELEBIHAN DAN KELEMAHAN Teknologi informasi da...
PENGERTIAN, FUNGSI, PERALATAN, KELEBIHAN DAN KELEMAHAN Teknologi informasi da...
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi Ellen
Teknologi Informasi dan Komunikasi EllenTeknologi Informasi dan Komunikasi Ellen
Teknologi Informasi dan Komunikasi Ellen
 
Ppt ujian tik fira
Ppt ujian tik firaPpt ujian tik fira
Ppt ujian tik fira
 
Melani dwy punjani
Melani dwy punjaniMelani dwy punjani
Melani dwy punjani
 
Teknologi informasi dan komunikasi widiya
Teknologi informasi dan komunikasi widiyaTeknologi informasi dan komunikasi widiya
Teknologi informasi dan komunikasi widiya
 
Materi TIK silviyanti
Materi TIK silviyantiMateri TIK silviyanti
Materi TIK silviyanti
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
 
ULFIANI UMI KHAYATI 2/A
ULFIANI UMI KHAYATI 2/AULFIANI UMI KHAYATI 2/A
ULFIANI UMI KHAYATI 2/A
 
Uts tik
Uts tikUts tik
Uts tik
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
 
TEKNOLOGI INFOMASI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI INFOMASI DAN KOMUNIKASITEKNOLOGI INFOMASI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI INFOMASI DAN KOMUNIKASI
 
power point keren
power point kerenpower point keren
power point keren
 
Ppt TIK alsena
Ppt TIK alsenaPpt TIK alsena
Ppt TIK alsena
 

Similar to Teknologi informasi dan komunikasi

Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiisnaeninuraprilia
 
Tugas tik ppt dilla aura dwiputri
Tugas tik ppt dilla aura dwiputriTugas tik ppt dilla aura dwiputri
Tugas tik ppt dilla aura dwiputriDillaauradwiputri
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasihasyamatin00
 
Presentation1 amel
Presentation1 amelPresentation1 amel
Presentation1 amelAmeyliaNS
 
Presentation intan 3 d
Presentation intan 3 dPresentation intan 3 d
Presentation intan 3 dintanwidiasari
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiwandanurdianti
 
pengertian Teknologi komunikasi dan informasi
pengertian Teknologi komunikasi dan informasi pengertian Teknologi komunikasi dan informasi
pengertian Teknologi komunikasi dan informasi novitacahyaw
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan KomunikasiTeknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan KomunikasiErsafany19
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasimiamirna
 
Teknologi dan media pembelajaran
Teknologi dan media pembelajaranTeknologi dan media pembelajaran
Teknologi dan media pembelajarannurasiyahnabil
 
Teknologi dan media pembelajaran
Teknologi dan media pembelajaranTeknologi dan media pembelajaran
Teknologi dan media pembelajarannurasiyahnabil
 

Similar to Teknologi informasi dan komunikasi (17)

Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
 
UTS TIK MADU MITHA
UTS TIK MADU MITHAUTS TIK MADU MITHA
UTS TIK MADU MITHA
 
Tugas tik ppt dilla aura dwiputri
Tugas tik ppt dilla aura dwiputriTugas tik ppt dilla aura dwiputri
Tugas tik ppt dilla aura dwiputri
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
 
Presentation1 amel
Presentation1 amelPresentation1 amel
Presentation1 amel
 
Presentation intan 3 d
Presentation intan 3 dPresentation intan 3 d
Presentation intan 3 d
 
pengertian TIK
 pengertian TIK pengertian TIK
pengertian TIK
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
 
Tik uts[1]
Tik uts[1]Tik uts[1]
Tik uts[1]
 
Phototalk rosmawani
Phototalk rosmawaniPhototalk rosmawani
Phototalk rosmawani
 
pengertian Teknologi komunikasi dan informasi
pengertian Teknologi komunikasi dan informasi pengertian Teknologi komunikasi dan informasi
pengertian Teknologi komunikasi dan informasi
 
UTS TIK
UTS TIKUTS TIK
UTS TIK
 
Muhamad jayadi afrizal
Muhamad jayadi afrizalMuhamad jayadi afrizal
Muhamad jayadi afrizal
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan KomunikasiTeknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan Komunikasi
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
 
Teknologi dan media pembelajaran
Teknologi dan media pembelajaranTeknologi dan media pembelajaran
Teknologi dan media pembelajaran
 
Teknologi dan media pembelajaran
Teknologi dan media pembelajaranTeknologi dan media pembelajaran
Teknologi dan media pembelajaran
 

More from mutii_zhr

Bahan ajar bahasa indonesia
Bahan ajar bahasa indonesiaBahan ajar bahasa indonesia
Bahan ajar bahasa indonesiamutii_zhr
 
Bahan ajar bangun ruang discovery learning-
Bahan ajar bangun ruang  discovery learning-Bahan ajar bangun ruang  discovery learning-
Bahan ajar bangun ruang discovery learning-mutii_zhr
 
Volume Bangun Ruang -Kooperative STAD-
Volume Bangun Ruang -Kooperative STAD-Volume Bangun Ruang -Kooperative STAD-
Volume Bangun Ruang -Kooperative STAD-mutii_zhr
 
Klasifikasi tumbuhan
Klasifikasi tumbuhanKlasifikasi tumbuhan
Klasifikasi tumbuhanmutii_zhr
 
Klasifikasi tumbuhan
Klasifikasi tumbuhanKlasifikasi tumbuhan
Klasifikasi tumbuhanmutii_zhr
 

More from mutii_zhr (7)

Bahan ajar bahasa indonesia
Bahan ajar bahasa indonesiaBahan ajar bahasa indonesia
Bahan ajar bahasa indonesia
 
Bahan ajar bangun ruang discovery learning-
Bahan ajar bangun ruang  discovery learning-Bahan ajar bangun ruang  discovery learning-
Bahan ajar bangun ruang discovery learning-
 
Volume Bangun Ruang -Kooperative STAD-
Volume Bangun Ruang -Kooperative STAD-Volume Bangun Ruang -Kooperative STAD-
Volume Bangun Ruang -Kooperative STAD-
 
Lkpd
LkpdLkpd
Lkpd
 
Puisi
PuisiPuisi
Puisi
 
Klasifikasi tumbuhan
Klasifikasi tumbuhanKlasifikasi tumbuhan
Klasifikasi tumbuhan
 
Klasifikasi tumbuhan
Klasifikasi tumbuhanKlasifikasi tumbuhan
Klasifikasi tumbuhan
 

Recently uploaded

MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptxSusanSanti20
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxDEAAYUANGGREANI
 
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10maulitaYuliaS
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.pptLingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.pptimamshadiqin2
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdfmengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdfsaptari3
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxJuliBriana2
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptnabilafarahdiba95
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfKartiniIndasari
 

Recently uploaded (20)

MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.pptLingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdfmengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 

Teknologi informasi dan komunikasi

  • 2. Kenneth C Loudon Teknologi Informasi merupakan sebuah sarana yang digunakan oleh para manajer untuk menanggulangi suatu perubahan. Dalam hal ini, Loudon menegaskan bahwa perubahan yang dimaksud merupakan suatu proses perubahan pada informasi yang sudah disimpan di dalam komputer sebelumnya.
  • 3. WILLIAM AND SAWYER • Teknologi Komunikasi merupakan sebuah struktur dari teknologi, yang memadukan perangkat keras seperti komputer dengan jaringan komunikasi berkekuatan tinggi untuk membawa file, data, video maupun suara. Jaringan ini bisa disebut sebagai internet.
  • 4. Susanto Teknologi Informasi dan Komunikasi merupakan sarana atau media yang dipakai untuk kebutuhan transfer file, baik berupa informasi maupun data. Selain itu, juga menjadi sebuah alat komunikasi secara searah atau dua arah.
  • 5. FUNGSI TIK DALAM PENDIDIKAN 1 •Teknologi memiliki peran fungsi sebagai media atau alat. Dalam dunia pembelajaran, akan digunakan sebagai sebuah sarana bantu bagi siswa dalam memahami pelajaran yang disampaikan oleh guru. Contoh ringannya adalah untuk mengolah angka, kata, membuat unsur desain grafis, program administratif, database, membuat data keuangan dan sebagainya. 2 •Teknologi memiliki fungsi sebagai ilmu pengetahuan. Pada bagian ini, teknologi diposisikan sebagai salah satu disiplin ilmu yang wajib dikuasai oleh para siswa. Contohnya adalah beberapa jurusan di perguruan tinggi yang khusus mempelajari teknologi informasi dan komunikasi seperti jurusan informatika dan masih banyak lagi lainnya. Bahkan di dalam kurikulum belajar terbaru, para siswa dari semua tingkatan maupun jurusan dituntut untuk menguasai bidang ini. 3 •Teknologi juga memiliki fungsi dan peran sebagai bahan materi. Yang mana teknologi memainkan peranan sebagai sebuah teori belajar yang harus dipelajari dan juga digunakan untuk menguasai materi tertentu (dengan bantuan teknologi seperti komputer). Umumnya, komputer yang akan digunakan siswa akan diatur sedemikian rupa dan para siswa akan dipandu langkah demi langkah hingga bisa memahami sebuah materi. Dalam konteks ini, peranan teknologi adalah sebagai mentor bagi siswa.
  • 6. Membantu mempercepat pekerjaan manusia Mempermudah komunikasi jarak jauh. Mempermudah proses transaksi keuangan Teknologi informasi sebagai hiburan  Tidak adanya komunikasi atau interaksi sosial secara langsung  Penyalahgunaan untuk pencurian keuangan  Munculnya sikap individualisme  Manusia menjadi malas beraktivitas
  • 7. MANFAAT TIK UNTUK GURU Membantu pengerjaan administrasi Membuat bahan ajar yang lebih menarik Mempermudah guru mencari bahan ajar Membantu proses manajemen pembelajaran
  • 8. MANFAAT TIK UNTUK SISWA Siswa dapat dengan mudah menggunakan komputer untuk mengerjakan tugas yang berhubungan dengan pengolahan angka, pengolahan kata, presentasi, dll. Siswa mempunyai pengetahuan yang luas tentang dunia luar serta informasi dari berbagai belahan dunia secara cepat mudah dan murah melalui internet. Siswa menjadi lebih senang dalam proses pembelajaran dan tidak mudah bosan karena penyajiannya didukung dengan teknologi yang membuat pembelajaran menjadi menarik.