SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
THAHARAH
DEFINISI THAHARAH
PEMBAGIAN THAHARAH
DEFINISI HADATS DAN NAJIS
WUDHU’
TAYAMMUM
MANDI WAJIB
SUMBER
DEFINISI THAHARAH
 Menurut bahasa artinya bersih, bersuci.
 Menurut istilah melenyapkan sesuatu yang ada di tubuh,
pakaian, dan tempat yang menjadi hambatan bagi
pelaksanaan shalat dan ibadah lainnya menurut tuntunan
syariat Islam.
Dalil tentang Thaharah
 Q.S. Al- Baqarah : 222
ِ‫ه‬َ‫ط‬َ‫ت‬ُ‫م‬ْ‫ل‬‫ا‬ ُّ‫ب‬ ِ‫ح‬ُ‫ي‬َ‫و‬ َ‫ن‬ْ‫ي‬ِ‫ب‬‫ا‬َّ‫و‬َّ‫ت‬‫ال‬ ُّ‫ب‬ ِ‫ح‬ُ‫ي‬ َ‫هللا‬ َّ‫ن‬ِ‫إ‬
َ‫ن‬ْ‫ي‬ ِ
‫ِر‬
Artinya : “Sesungguhnya Allah mencintai orang-orang yang
bertaubat dan orang-orang yang menyucikan diri”.
 Hadits Nabi
‫ا‬ً‫ر‬ ْ‫و‬ُ‫ه‬َ‫ط‬ ِ
‫ِر‬ْ‫ي‬َ‫غ‬ِ‫ب‬ً ‫ة‬َ‫ال‬َ‫ص‬ُ ‫هللا‬ ُ‫ل‬َ‫ب‬ْ‫ق‬َ‫ي‬ َ‫ال‬
.
(
‫المسلم‬ ‫رواه‬
)
Artinya: “ Allah tidak menerima shalat seseorang yang
tidak dalam keadaan suci”. (H.R. Muslim)
PEMBAGIAN THAHARAH
 Thaharah Batin adalah membersihkan diri
dari berbagai macam kemusyrikan dan
kemaksiatan
>> menguatkan tauhid dan beramal
shalih
 Thaharah Lahir adalah bersuci dari
kotoran, hadats dan najis-najis.
>> berwudhu’, mandi atau tayamum
(ketika sedang tidak ada air), serta
membersihkan najis dari pakaian,
badan, dan tempat shalat
TATA CARA THAHARAH LAHIR
1. Menggunakan Air: asal hukum air adalah suci
dan menyucikan dari segala hadats dan
kotoran meskipun sudah berubah rasa, warna
atau baunya oleh sebab sesuatu yang bersih.
Akan tetapi apabila perubahan air itu
disebabkan oleh benda najis, maka hukumnya
menjadi najis (tidak bisa lagi digunakan
bersuci)
Contoh: mata air, air sumur, air sungai, air
hujan, salju, embun, dan air laut.
2. Menggunakan Debu yang Suci: sebagai ganti
dari thaharah dengan menggunakan air,
dikarenakan sebab – sebab tertentu yang
dibenarkan oleh syari’at
DEFINISI HADATS dan NAJIS
 Hadats adalah sesuatu yang
menyebabkan seseorang tidak sah
melakukan ibadah tertentu seperti
shalat
 Najis adalah sesuatu yang datang
dari dalam diri (tubuh) manusia
ataupun dari luar manusia; yang
dapat menyebabkan tidak sahnya
badan, pakaian, atau tempat untuk
dipakai beribadah.
MACAM-MACAM HADATS
1. Hadats Kecil: Segala sesuatu
yang membatalkan Wudhu.
Contoh: Kentut, Kencing, buang air
besar, dll.
2. Hadats Besar: sesuatu yang
menyebabkan mandi besar.
Contoh: Mimpi basah, bersetubuh,
dll.
 Hadas artinya keadaan tidak suci.
 Hadas dapat membatalkan salat
dan wudu. Hal ini berbeda
dengan najis karena najis hanya
dapat membatalkan salat, tetapi
tidak membatalkan wudu.
 Contoh, kentut adalah hadas
kecil.
2
Macam-Macam Hadas dan Cara
Mencucinya
Bersuci dari hadas ada 2 macam, yaitu:
1. bersuci dari hadas kecil
2. bersuci dari hadas besar.
Cara menghilangkan hadas kecil adalah berwudu jika
ada air dan tayamum jika tidak ada air.
Cara untuk menghilangkan hadas besar adalah mandi
wajib.
PENYEBAB HADAS
6
Penyebab Hadas Hadas besar:
1. Bersetubuh,
2. Keluar mani,
3. Melahirkan,
4. Haid,
5. Nifas, dan
6. Meninggal dunia.
MACAM-MACAM NAJIS
1. Najis Mukhoffafah (najis ringan)
Contoh: Air kecing bayi yang belum
berumur 2 tahun dan belum makan selain
air susu ibu.
2. Najis Mutawasithah (najis sedang)
a. Hukmiyah: benda suci yang terkena
benda najis, dan masih bisa disucikan.
b. Ainiyah: benda yang pada asalnya
memang najis dan tidak bisa disucikan.
3. Najis Mugholladhoh (najis berat)
Contoh: Air liur/air kencingnya Anjing atau
Babi dan atau keturunanya.
Pengertian Najis
 Najis adalah sesuatu yang
dipandang kotor atau
menjijikan yang harus
segera dibersihkan
Macam-Macam Najis dan Cara Menyucikannya
1. Najis Mukhaffafah ‫مخففة‬
Najis mukhaffafah adalah najis ringan. Misalnya, air kencing
anak laki-laki yang berumur kurang dari dua tahun dan
belum makan apa-apa kecuali air susu ibunya. Cara
membersihkan najis mukhaffafah ialah memercikkan air
atau mengusapkannya pada benda yang terkena najis.
Macam-Macam Najis dan Cara Menyucikannya
3
2. Najis Mutawassithoh.‫متوسطة‬
Najis mutawasitah adalah najis sedang. Misalnya, air kencing, tinja, nanah, darah,
dan kotoran hewan. Najis ini terbagi menjadi dua, yaitu najis hukmiyah dan najis
‘ainiyah.
a. Najis hukmiyah adalah najis yang ditimbulkan oleh zat, bau,
warna, dan rasa yang tidak terlihat, tapi diyakini adanya.
Contohnya, air kencing yang telah lama kering. Cara
membersihkannya adalah dengan mengalirkan air di atas benda
yang terkena najis tersebut.
b. Najis ‘ainiyah adalah najis yang ditimbulkan oleh zat, warna,
rasa, dan bau yang nyata. Cara menyucikannya adalah dengan
menghilangkan sifat najis tersebut.
3. Najis Mughollazhoh ‫مغلظة‬
Najis mugalazah adalah najis yang berat. Misalnya, terkena
jilatan anjing atau babi. Cara menyucikannya ialah membasuh
bagian yang terkena najis dengan air sebanyak tujuh kali, salah
satunya dicampur dengan tanah.
TUGAS RUMAH (TR)
 1. Sebutkan macam-macam najis
dan cara mensucikannya?
 (kerjakan pada buku tugas rumah)
10
SEKIAN

More Related Content

Similar to NAJIS

Similar to NAJIS (20)

PPT MATERI THAHARAH.pptx
PPT MATERI THAHARAH.pptxPPT MATERI THAHARAH.pptx
PPT MATERI THAHARAH.pptx
 
Ppt bab 5 (thaharah)
Ppt bab 5 (thaharah)Ppt bab 5 (thaharah)
Ppt bab 5 (thaharah)
 
ATH-THAHARAH.pptx
ATH-THAHARAH.pptxATH-THAHARAH.pptx
ATH-THAHARAH.pptx
 
Presentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptxPresentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptx
 
Thaharah
ThaharahThaharah
Thaharah
 
Thaharah
ThaharahThaharah
Thaharah
 
THAHARAH (pengertian) untuk SMP.pptx
THAHARAH (pengertian) untuk SMP.pptxTHAHARAH (pengertian) untuk SMP.pptx
THAHARAH (pengertian) untuk SMP.pptx
 
materi pesantren kilat fiqih THAHARAH.ppt
materi pesantren kilat fiqih THAHARAH.pptmateri pesantren kilat fiqih THAHARAH.ppt
materi pesantren kilat fiqih THAHARAH.ppt
 
THAHARAH.ppt
THAHARAH.pptTHAHARAH.ppt
THAHARAH.ppt
 
THAHARAH dalam pandangan ajaranIslam.ppt
THAHARAH dalam pandangan ajaranIslam.pptTHAHARAH dalam pandangan ajaranIslam.ppt
THAHARAH dalam pandangan ajaranIslam.ppt
 
THAHARAH.ppt
THAHARAH.pptTHAHARAH.ppt
THAHARAH.ppt
 
Ppt bab v ( thaharoh )
Ppt bab v ( thaharoh )Ppt bab v ( thaharoh )
Ppt bab v ( thaharoh )
 
Tugas Haidah.pptx
Tugas Haidah.pptxTugas Haidah.pptx
Tugas Haidah.pptx
 
Pelajaran 1 Fiqih MTS.pptx
Pelajaran 1  Fiqih MTS.pptxPelajaran 1  Fiqih MTS.pptx
Pelajaran 1 Fiqih MTS.pptx
 
THAHARAH.ppt.pptx
THAHARAH.ppt.pptxTHAHARAH.ppt.pptx
THAHARAH.ppt.pptx
 
Wudhu
Wudhu Wudhu
Wudhu
 
thaharah.ppt
thaharah.pptthaharah.ppt
thaharah.ppt
 
HADAS KECIL DAN PERMASALAHANNYA, HADAS KECIL
HADAS KECIL DAN PERMASALAHANNYA, HADAS KECILHADAS KECIL DAN PERMASALAHANNYA, HADAS KECIL
HADAS KECIL DAN PERMASALAHANNYA, HADAS KECIL
 
Bab v (ketentuan thaharah)
Bab v (ketentuan thaharah)Bab v (ketentuan thaharah)
Bab v (ketentuan thaharah)
 
Materi Thaharah.ppt
Materi Thaharah.pptMateri Thaharah.ppt
Materi Thaharah.ppt
 

Recently uploaded

Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 

Recently uploaded (20)

Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 

NAJIS

  • 1. THAHARAH DEFINISI THAHARAH PEMBAGIAN THAHARAH DEFINISI HADATS DAN NAJIS WUDHU’ TAYAMMUM MANDI WAJIB SUMBER
  • 2. DEFINISI THAHARAH  Menurut bahasa artinya bersih, bersuci.  Menurut istilah melenyapkan sesuatu yang ada di tubuh, pakaian, dan tempat yang menjadi hambatan bagi pelaksanaan shalat dan ibadah lainnya menurut tuntunan syariat Islam. Dalil tentang Thaharah  Q.S. Al- Baqarah : 222 ِ‫ه‬َ‫ط‬َ‫ت‬ُ‫م‬ْ‫ل‬‫ا‬ ُّ‫ب‬ ِ‫ح‬ُ‫ي‬َ‫و‬ َ‫ن‬ْ‫ي‬ِ‫ب‬‫ا‬َّ‫و‬َّ‫ت‬‫ال‬ ُّ‫ب‬ ِ‫ح‬ُ‫ي‬ َ‫هللا‬ َّ‫ن‬ِ‫إ‬ َ‫ن‬ْ‫ي‬ ِ ‫ِر‬ Artinya : “Sesungguhnya Allah mencintai orang-orang yang bertaubat dan orang-orang yang menyucikan diri”.  Hadits Nabi ‫ا‬ً‫ر‬ ْ‫و‬ُ‫ه‬َ‫ط‬ ِ ‫ِر‬ْ‫ي‬َ‫غ‬ِ‫ب‬ً ‫ة‬َ‫ال‬َ‫ص‬ُ ‫هللا‬ ُ‫ل‬َ‫ب‬ْ‫ق‬َ‫ي‬ َ‫ال‬ . ( ‫المسلم‬ ‫رواه‬ ) Artinya: “ Allah tidak menerima shalat seseorang yang tidak dalam keadaan suci”. (H.R. Muslim)
  • 3. PEMBAGIAN THAHARAH  Thaharah Batin adalah membersihkan diri dari berbagai macam kemusyrikan dan kemaksiatan >> menguatkan tauhid dan beramal shalih  Thaharah Lahir adalah bersuci dari kotoran, hadats dan najis-najis. >> berwudhu’, mandi atau tayamum (ketika sedang tidak ada air), serta membersihkan najis dari pakaian, badan, dan tempat shalat
  • 4. TATA CARA THAHARAH LAHIR 1. Menggunakan Air: asal hukum air adalah suci dan menyucikan dari segala hadats dan kotoran meskipun sudah berubah rasa, warna atau baunya oleh sebab sesuatu yang bersih. Akan tetapi apabila perubahan air itu disebabkan oleh benda najis, maka hukumnya menjadi najis (tidak bisa lagi digunakan bersuci) Contoh: mata air, air sumur, air sungai, air hujan, salju, embun, dan air laut. 2. Menggunakan Debu yang Suci: sebagai ganti dari thaharah dengan menggunakan air, dikarenakan sebab – sebab tertentu yang dibenarkan oleh syari’at
  • 5. DEFINISI HADATS dan NAJIS  Hadats adalah sesuatu yang menyebabkan seseorang tidak sah melakukan ibadah tertentu seperti shalat  Najis adalah sesuatu yang datang dari dalam diri (tubuh) manusia ataupun dari luar manusia; yang dapat menyebabkan tidak sahnya badan, pakaian, atau tempat untuk dipakai beribadah.
  • 6. MACAM-MACAM HADATS 1. Hadats Kecil: Segala sesuatu yang membatalkan Wudhu. Contoh: Kentut, Kencing, buang air besar, dll. 2. Hadats Besar: sesuatu yang menyebabkan mandi besar. Contoh: Mimpi basah, bersetubuh, dll.
  • 7.  Hadas artinya keadaan tidak suci.  Hadas dapat membatalkan salat dan wudu. Hal ini berbeda dengan najis karena najis hanya dapat membatalkan salat, tetapi tidak membatalkan wudu.  Contoh, kentut adalah hadas kecil.
  • 8. 2 Macam-Macam Hadas dan Cara Mencucinya Bersuci dari hadas ada 2 macam, yaitu: 1. bersuci dari hadas kecil 2. bersuci dari hadas besar. Cara menghilangkan hadas kecil adalah berwudu jika ada air dan tayamum jika tidak ada air. Cara untuk menghilangkan hadas besar adalah mandi wajib.
  • 9. PENYEBAB HADAS 6 Penyebab Hadas Hadas besar: 1. Bersetubuh, 2. Keluar mani, 3. Melahirkan, 4. Haid, 5. Nifas, dan 6. Meninggal dunia.
  • 10. MACAM-MACAM NAJIS 1. Najis Mukhoffafah (najis ringan) Contoh: Air kecing bayi yang belum berumur 2 tahun dan belum makan selain air susu ibu. 2. Najis Mutawasithah (najis sedang) a. Hukmiyah: benda suci yang terkena benda najis, dan masih bisa disucikan. b. Ainiyah: benda yang pada asalnya memang najis dan tidak bisa disucikan. 3. Najis Mugholladhoh (najis berat) Contoh: Air liur/air kencingnya Anjing atau Babi dan atau keturunanya.
  • 11. Pengertian Najis  Najis adalah sesuatu yang dipandang kotor atau menjijikan yang harus segera dibersihkan
  • 12. Macam-Macam Najis dan Cara Menyucikannya 1. Najis Mukhaffafah ‫مخففة‬ Najis mukhaffafah adalah najis ringan. Misalnya, air kencing anak laki-laki yang berumur kurang dari dua tahun dan belum makan apa-apa kecuali air susu ibunya. Cara membersihkan najis mukhaffafah ialah memercikkan air atau mengusapkannya pada benda yang terkena najis.
  • 13. Macam-Macam Najis dan Cara Menyucikannya 3 2. Najis Mutawassithoh.‫متوسطة‬ Najis mutawasitah adalah najis sedang. Misalnya, air kencing, tinja, nanah, darah, dan kotoran hewan. Najis ini terbagi menjadi dua, yaitu najis hukmiyah dan najis ‘ainiyah. a. Najis hukmiyah adalah najis yang ditimbulkan oleh zat, bau, warna, dan rasa yang tidak terlihat, tapi diyakini adanya. Contohnya, air kencing yang telah lama kering. Cara membersihkannya adalah dengan mengalirkan air di atas benda yang terkena najis tersebut. b. Najis ‘ainiyah adalah najis yang ditimbulkan oleh zat, warna, rasa, dan bau yang nyata. Cara menyucikannya adalah dengan menghilangkan sifat najis tersebut. 3. Najis Mughollazhoh ‫مغلظة‬ Najis mugalazah adalah najis yang berat. Misalnya, terkena jilatan anjing atau babi. Cara menyucikannya ialah membasuh bagian yang terkena najis dengan air sebanyak tujuh kali, salah satunya dicampur dengan tanah.
  • 14. TUGAS RUMAH (TR)  1. Sebutkan macam-macam najis dan cara mensucikannya?  (kerjakan pada buku tugas rumah)