Permutasi dan Kombinasi
ATURAN PENGISIAN
TEMPAT

HARAPAN SETELAH MEMPELAJARI
TAYANGAN INI ANDA DAPAT :

FACTORIAL

menghitung pengisisan tempat,
PERMUTASI DAN
KOMBINASI DAN DAPAT MENERAPKAN

PERMUTASI

DALAM PEMECAHAN MASALAH DI
KEHIDUPAN SEHARI-HARI

COMBINASI

Ida Purnama
ATURAN Perkalian dan
PENGISISAN TEMPAT

Aturan Perkalian
Untuk menentukan banyaknya cara berbeda yang
mungkin dari suatu percobaan
dapat digunakan aturan perkalian. Jika peristiwa
pertama dapat dilakukan
dengan p cara yang berbeda dan dilanjutkan dengan
kejadian kedua dengan q cara,
Maka kedua peristiwa tersebut dapat dilakukan
bersama-sama dengan rumusan :
W = p x q cara.
ATURAN Perkalian
Contoh 1

Dicky memiliki 2 buah celana masing-masing berwarna biru dan hitam,
Andi memiliki 3 buah kemeja kemeja masing masing berwarna kuning,
merah dan putih. Banyak pasangan celana dan baju yang dapat Dicky
pakai adalah .....
Penyelesaian :
Kuning(K)

Biru Merah (BM)

Biru Putih(BP)

Kuning (K)

Hitam Kuning (HK)

Merah (M)

Hitam Merah (HM)

Putih (P)

Hitam (H)

Merah (M)

Putih (P)

Biru (B)

Biru Kuning (BK)

Hitam Putih (HP)

Banyaknya cara pasangan celana dan kemeja juga dapat diselesaikan
dengan : p x q = 2 x 3 = 6 cara
Ida Purnama
ATURAN PERKALIAN
PENGISIAN TEMPAT

Contoh 2 :
Dicky akan menyusun huruf-huruf dari kata “LOMBA” hingga susunan huruf
tidak
terdapat huruf yang sama. Berapa banyak cara untuk menyusun huruf-huruf itu
jika;
a. Huruf pertama adlah huruf mati
b. Huruf terakhir adalah huruf hidup
Penelesaian :
a. Huruf pertama adalah huruf mati
L,M,B
=3

OMB
A=4

MBA
=3

BA =
2

A=1

b. Huruf terakhir adalah huruf hidup
L,M,B
A= 4

M,B,A
=3

B,A

A=1

O,A =
2

Ida Purnama
Aturan perkalian
Soal-soal latihan :
Dicky membentuk penyusunan pengurus organisasi yang terdiri dari
ketua,bendahara dan humas. Terdapat dua calon ketua yaitu A dan B, dua calon
sekretaris K dan L, dan 2 calon Humas yaitu X dan Y, Tentukan :
a. Semua calon pengurus yang mungkin
b. Dengan aturan perkalian, hitung banyaknya hasil yang mungkin dari
pemilihan pengurus tersebut.
Berapa banyak susunan huruf yang dapat dibentuk dari kata “ LOGIKA” tanpa
ada pengulangan jika
a. Huruf pertama huruf hidup
b. Huruf terakhir huruf mati
c. Huruf pertama huruf mati dan huruf keempat huruf hidup
Berapa banyak nomor telepon yang terdiri dari 6 angka jika posisi pertama
ditempati angka ganjil dan dan posisi terakhir ditempati angka genap dan
tiap tiap angka tidak boleh diulang dalam satu nomor telepon.
PERMUTASI
1. Permutasi n unsur dari n unsur yang

berbeda

Permutasi n unsur dari n unsur yang
tersedia (ditulis Pnn atau nPn)
adalah banyak cara menyusun
n unsur yang berbeda diambil dari
sekumpulan n unsur yang tersedia.
Rumus:

nPn

= n!

Ida Purnama
PERMUTASI
Contoh 1.
Tentukan banyak cara penyusunan
kata dari huruf D,I,A,N
Penyelesain
n = 4, maka
Rumus: nPn = n! : 4P4 = 4 X3 X2 X1 = 24
Penyusunan yang mungkin ada :

DIAN

INDA

NADI

ANDI

DINA

INAD

NAID

ANID...

DANI

IAND

...

...

= 4 X3 XIADN 1 = 24
2X
DAIN
...

...

DNAI

...

...

...

DNIA

...

...

...

Ida Purnama
PERMUTASI
Contoh 2.
Tentukan banyaknya bilangan yang dapat dibentuk dari angka 5, 7,
dan 9, jika tidak boleh ada angka yang sama !
Penyelesaian
n = 3 maka
nPn

= n! = 3P3
=3x2x1=6
Susuan angka yang mungkin adalah :
579

795

957

597

759

975

Ida Purnama
PERMUTASI
Permutasi r unsur dari n unsur yang beda

Ida Purnama
PERMUTASI
2. Permutasi r unsur dari n unsur yang beda

Contoh 1:
Banyaknya cara penyusunan pengurus yang terdiri
dari Ketua, Sekretaris dan Bendahara yand diambil
dari 5 orang calon adalah .....

Ida Purnama
Penyelesaian
Banyak calon pengurus 5 orang, n = 5
Banyak pengurus yang akan dipilih 3, r
=3
Maka nPr =
n!
(n-r)! . r!
=
5!
=
5.4 .3!
(5-3)!.3!
2!. 3!
= 10 cara

Ida Purnama
3.PERMUTASI memuat unsur yang sama

Ida Purnama
PERMUTASI
Contoh
Berapa kata bisa disusun dengan semua huruf pada
kata matematika.
Penyelesaian :
Matematika : semua huruf 10 buah, huruf yang sama
adalah m = 2 huruf, huruf a ada 3, dan huruf t ada 2
Maka Permutasi dengan beberapa unsur yang sama =
nPk1,k2,k3 =

n
=
10!
=
k1! . k2! . k3!
2! . 3! . 2!
= 10.9.8.7.6.5.4.3! = 10.9.8.7.6.5 = 151.200
(2x1). 3! (2x1)
4. Permutasi siklis

Permutasi siklis dari n unsur yang berbeda
mempertimbangkan tempat kedudukan
unsur di lingkaran terhadap unsur lainnya
sebab n unsur tersebut ditempatkan
secara melingkar. Banyak permutasi siklis
dari n unsur adalah sebagai berikut :
Rumus:

nP(siklis)

= (n – 1)!

Ida Purnama
PERMUTASI siklis
Contoh 1.

Suatu rapat dihadiri oleh 5 orang peserta yang duduk
melingkar. Dengan berapa cara mereka dapat duduk
dengan urutan yang berbeda ….
Penyelesaian
5P(siklis)

= (5 – 1) !

5P(siklis)

= 4 ! = 4. 3. 2 = 24 cara

Ida Purnama
PERMUTASI siklis
Contoh 2.
Tujuh orang termasuk si A, B, dan C duduk mengelilingi meja bundar. Ada
berapa formasi duduk berbeda jika A, B, dan C selalu duduk berdampingan
….
Penyelesaian
Ada 7 orang tapi 3 orang selalu berdampingan n = 5
1
Banyaknya cara mereka duduk adalah
5P(siklis) = (5 – 1) !
5P(siklis)

= 4 ! = 4. 3. 2 = 24 cara

A
B

2

C
3

Oleh karena A,B,C selalu duduk berdampingan maka mereka
mempunyai cara bersusun 3 ! = 3 x 2 x 1 = 6 cara.
Maka Banyaknya cara bersusun 7 orang dimana 3 orang selalu
berdampingan adalah
5P(siklis)

= (5 – 1) ! . 3 !
= 24 x 6 = 144 cara

4
kombinasi

Suatu kombinasi dari anggota suatu
himpunan adalah sembarang
pemilihan dari satu atau lebih
anggota himpunan itu tanpa
memperhatikan urutannya.

Ida Purnama
Kombinasi r unsur dari n unsur yang beda

Ida Purnama
kombinasi
Contoh

Seorang siswa diharuskan mengerjakan 7 dari 10 soal,
tetapi nomor 1 sampai 5 wajib dikerjakan .
Banyak pilihan yang dapat diambil oleh siswa adalah….
Penyelesaian :
Dari 10 soal harus dikerjakan No 1 sampai dengan 5 berarti yang
.
tersisa untuk dipilih no 6 sampai 10, beraarti 5 dipilih 3
Maka :
nCr =

n
(n-r)! . r !

= 5C2 =

5!
(5-2)!. 2!

= 5 x4 x 3!

= 10

(5-2)! . 2!

Jadi ada 10 combinasi dapat dikerjakan untuk memilh soal yang akan dikerjakan

Ida Purnama
Soal-soal
1.

2.
3.

4.

5.

Pada pemilihan siswa teladan akan dipilih siswa teladan I da II.
Jika ada 15 peserta, maka banyaknya cara pemilihan siswa teladan
tersebut adalah :
a. 70
b. 107 c. 140 d. 210 e. 240
Jika (n+3)P3 = 210, maka nilai n adala ....
a. 3
b. 4
c. 5
d.6
e.7
Sinta mempunyai 3 buku sejarah dan 4 buku ekonomi, Buku-buku
tersebut akan disusun berderet pada ssebuah rak buku. Banyaknya
penyusunan buku tersebut jika buku yang sejenis harus sekelompok
adalah....
a.48
b.96
c. 144 d. 192 e. 288
Banyaknya susunan huruf berbeda yang dapat disusun dai kata
“SUSUNAN” adalah ....
a. 5.040
b. 2.520 c. 1.260 d. 630 e. 288
Terdapat 7 siswa mengelilingi meja bundar. Empat diantaranya
adalah siswa dengan kelas yang sama. Jika siswa yang sekelas selalu
duduk berdampingan , maka banyaknya susunan mereka duduk
adalah ....
a. 2.880
b. 576 c. 144 d. 24
e. 12 Ida Purnama

Bahan ajar permutasi n kombinasi, ida purnama

  • 1.
    Permutasi dan Kombinasi ATURANPENGISIAN TEMPAT HARAPAN SETELAH MEMPELAJARI TAYANGAN INI ANDA DAPAT : FACTORIAL menghitung pengisisan tempat, PERMUTASI DAN KOMBINASI DAN DAPAT MENERAPKAN PERMUTASI DALAM PEMECAHAN MASALAH DI KEHIDUPAN SEHARI-HARI COMBINASI Ida Purnama
  • 2.
    ATURAN Perkalian dan PENGISISANTEMPAT Aturan Perkalian Untuk menentukan banyaknya cara berbeda yang mungkin dari suatu percobaan dapat digunakan aturan perkalian. Jika peristiwa pertama dapat dilakukan dengan p cara yang berbeda dan dilanjutkan dengan kejadian kedua dengan q cara, Maka kedua peristiwa tersebut dapat dilakukan bersama-sama dengan rumusan : W = p x q cara.
  • 3.
    ATURAN Perkalian Contoh 1 Dickymemiliki 2 buah celana masing-masing berwarna biru dan hitam, Andi memiliki 3 buah kemeja kemeja masing masing berwarna kuning, merah dan putih. Banyak pasangan celana dan baju yang dapat Dicky pakai adalah ..... Penyelesaian : Kuning(K) Biru Merah (BM) Biru Putih(BP) Kuning (K) Hitam Kuning (HK) Merah (M) Hitam Merah (HM) Putih (P) Hitam (H) Merah (M) Putih (P) Biru (B) Biru Kuning (BK) Hitam Putih (HP) Banyaknya cara pasangan celana dan kemeja juga dapat diselesaikan dengan : p x q = 2 x 3 = 6 cara Ida Purnama
  • 4.
    ATURAN PERKALIAN PENGISIAN TEMPAT Contoh2 : Dicky akan menyusun huruf-huruf dari kata “LOMBA” hingga susunan huruf tidak terdapat huruf yang sama. Berapa banyak cara untuk menyusun huruf-huruf itu jika; a. Huruf pertama adlah huruf mati b. Huruf terakhir adalah huruf hidup Penelesaian : a. Huruf pertama adalah huruf mati L,M,B =3 OMB A=4 MBA =3 BA = 2 A=1 b. Huruf terakhir adalah huruf hidup L,M,B A= 4 M,B,A =3 B,A A=1 O,A = 2 Ida Purnama
  • 5.
    Aturan perkalian Soal-soal latihan: Dicky membentuk penyusunan pengurus organisasi yang terdiri dari ketua,bendahara dan humas. Terdapat dua calon ketua yaitu A dan B, dua calon sekretaris K dan L, dan 2 calon Humas yaitu X dan Y, Tentukan : a. Semua calon pengurus yang mungkin b. Dengan aturan perkalian, hitung banyaknya hasil yang mungkin dari pemilihan pengurus tersebut. Berapa banyak susunan huruf yang dapat dibentuk dari kata “ LOGIKA” tanpa ada pengulangan jika a. Huruf pertama huruf hidup b. Huruf terakhir huruf mati c. Huruf pertama huruf mati dan huruf keempat huruf hidup Berapa banyak nomor telepon yang terdiri dari 6 angka jika posisi pertama ditempati angka ganjil dan dan posisi terakhir ditempati angka genap dan tiap tiap angka tidak boleh diulang dalam satu nomor telepon.
  • 6.
    PERMUTASI 1. Permutasi nunsur dari n unsur yang berbeda Permutasi n unsur dari n unsur yang tersedia (ditulis Pnn atau nPn) adalah banyak cara menyusun n unsur yang berbeda diambil dari sekumpulan n unsur yang tersedia. Rumus: nPn = n! Ida Purnama
  • 7.
    PERMUTASI Contoh 1. Tentukan banyakcara penyusunan kata dari huruf D,I,A,N Penyelesain n = 4, maka Rumus: nPn = n! : 4P4 = 4 X3 X2 X1 = 24 Penyusunan yang mungkin ada : DIAN INDA NADI ANDI DINA INAD NAID ANID... DANI IAND ... ... = 4 X3 XIADN 1 = 24 2X DAIN ... ... DNAI ... ... ... DNIA ... ... ... Ida Purnama
  • 8.
    PERMUTASI Contoh 2. Tentukan banyaknyabilangan yang dapat dibentuk dari angka 5, 7, dan 9, jika tidak boleh ada angka yang sama ! Penyelesaian n = 3 maka nPn = n! = 3P3 =3x2x1=6 Susuan angka yang mungkin adalah : 579 795 957 597 759 975 Ida Purnama
  • 9.
    PERMUTASI Permutasi r unsurdari n unsur yang beda Ida Purnama
  • 10.
    PERMUTASI 2. Permutasi runsur dari n unsur yang beda Contoh 1: Banyaknya cara penyusunan pengurus yang terdiri dari Ketua, Sekretaris dan Bendahara yand diambil dari 5 orang calon adalah ..... Ida Purnama
  • 11.
    Penyelesaian Banyak calon pengurus5 orang, n = 5 Banyak pengurus yang akan dipilih 3, r =3 Maka nPr = n! (n-r)! . r! = 5! = 5.4 .3! (5-3)!.3! 2!. 3! = 10 cara Ida Purnama
  • 12.
    3.PERMUTASI memuat unsuryang sama Ida Purnama
  • 13.
    PERMUTASI Contoh Berapa kata bisadisusun dengan semua huruf pada kata matematika. Penyelesaian : Matematika : semua huruf 10 buah, huruf yang sama adalah m = 2 huruf, huruf a ada 3, dan huruf t ada 2 Maka Permutasi dengan beberapa unsur yang sama = nPk1,k2,k3 = n = 10! = k1! . k2! . k3! 2! . 3! . 2! = 10.9.8.7.6.5.4.3! = 10.9.8.7.6.5 = 151.200 (2x1). 3! (2x1)
  • 14.
    4. Permutasi siklis Permutasisiklis dari n unsur yang berbeda mempertimbangkan tempat kedudukan unsur di lingkaran terhadap unsur lainnya sebab n unsur tersebut ditempatkan secara melingkar. Banyak permutasi siklis dari n unsur adalah sebagai berikut : Rumus: nP(siklis) = (n – 1)! Ida Purnama
  • 15.
    PERMUTASI siklis Contoh 1. Suaturapat dihadiri oleh 5 orang peserta yang duduk melingkar. Dengan berapa cara mereka dapat duduk dengan urutan yang berbeda …. Penyelesaian 5P(siklis) = (5 – 1) ! 5P(siklis) = 4 ! = 4. 3. 2 = 24 cara Ida Purnama
  • 16.
    PERMUTASI siklis Contoh 2. Tujuhorang termasuk si A, B, dan C duduk mengelilingi meja bundar. Ada berapa formasi duduk berbeda jika A, B, dan C selalu duduk berdampingan …. Penyelesaian Ada 7 orang tapi 3 orang selalu berdampingan n = 5 1 Banyaknya cara mereka duduk adalah 5P(siklis) = (5 – 1) ! 5P(siklis) = 4 ! = 4. 3. 2 = 24 cara A B 2 C 3 Oleh karena A,B,C selalu duduk berdampingan maka mereka mempunyai cara bersusun 3 ! = 3 x 2 x 1 = 6 cara. Maka Banyaknya cara bersusun 7 orang dimana 3 orang selalu berdampingan adalah 5P(siklis) = (5 – 1) ! . 3 ! = 24 x 6 = 144 cara 4
  • 17.
    kombinasi Suatu kombinasi darianggota suatu himpunan adalah sembarang pemilihan dari satu atau lebih anggota himpunan itu tanpa memperhatikan urutannya. Ida Purnama
  • 18.
    Kombinasi r unsurdari n unsur yang beda Ida Purnama
  • 19.
    kombinasi Contoh Seorang siswa diharuskanmengerjakan 7 dari 10 soal, tetapi nomor 1 sampai 5 wajib dikerjakan . Banyak pilihan yang dapat diambil oleh siswa adalah…. Penyelesaian : Dari 10 soal harus dikerjakan No 1 sampai dengan 5 berarti yang . tersisa untuk dipilih no 6 sampai 10, beraarti 5 dipilih 3 Maka : nCr = n (n-r)! . r ! = 5C2 = 5! (5-2)!. 2! = 5 x4 x 3! = 10 (5-2)! . 2! Jadi ada 10 combinasi dapat dikerjakan untuk memilh soal yang akan dikerjakan Ida Purnama
  • 20.
    Soal-soal 1. 2. 3. 4. 5. Pada pemilihan siswateladan akan dipilih siswa teladan I da II. Jika ada 15 peserta, maka banyaknya cara pemilihan siswa teladan tersebut adalah : a. 70 b. 107 c. 140 d. 210 e. 240 Jika (n+3)P3 = 210, maka nilai n adala .... a. 3 b. 4 c. 5 d.6 e.7 Sinta mempunyai 3 buku sejarah dan 4 buku ekonomi, Buku-buku tersebut akan disusun berderet pada ssebuah rak buku. Banyaknya penyusunan buku tersebut jika buku yang sejenis harus sekelompok adalah.... a.48 b.96 c. 144 d. 192 e. 288 Banyaknya susunan huruf berbeda yang dapat disusun dai kata “SUSUNAN” adalah .... a. 5.040 b. 2.520 c. 1.260 d. 630 e. 288 Terdapat 7 siswa mengelilingi meja bundar. Empat diantaranya adalah siswa dengan kelas yang sama. Jika siswa yang sekelas selalu duduk berdampingan , maka banyaknya susunan mereka duduk adalah .... a. 2.880 b. 576 c. 144 d. 24 e. 12 Ida Purnama