SlideShare a Scribd company logo
1 of 19
BERANDA

PENDAHULUAN

PUSTAKA

PEMBAHASAN

KESIMPULAN

Landasan Historis Rasional
Perkembangan Kurikulum
2013
Latar belakang :
Indonesia merupakan negara yang sering
melakukan perubahan kurikulum pendidikan
nasional.
Dalam perjalanan sejarah sejak tahun 1945,
kurikulum telah mengalami perubahan yaitu :
tahun 1947,1952, 1964, 1968, 1975,1984,1994,
2004 dan 2006 . Perbedaan pendapat mengenai
pelaksanaan Kurikulum 2013 dikarenakan
kurang sosialisasi dan pemahaman alasan
perkembangan perubahan kurikulum
BERANDA

Landasan Historis Rasional
Kurikulum 2013

PENDAHULUAN

PUSTAKA

PEMBAHASAN

KESIMPULAN

Masalah
Pengertian Landasan Historis
Pengertian Kurikulum
Tujuan Kurikulum
Rasional Kurikulum 2013
Historis menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia diartikan sebagai hal yang berkaitan dengan sejarah, bertalian atau ada hubungannnya deng

BERANDA

PENDAHULUAN

PUSTAKA

PEMBAHASAN

KESIMPULAN

Landasan Historis Rasional
Kurikulum 2013
Landasan Historis
Kamus Besar Bahasa Indonesia (1995:
260) , landasan diartikan sebagai alas,
dasar, atau tumpuan ,
sedangkan historis adalah segala hal
yang berkaitan dengan sejarahatau ada
hubungannya dengan masa lampau..
Landasan Historis adalah dasar
pandangan atau pemikiran yang
berhubungan dengan sejarah.
BERANDA

Landasan Historis Rasional
Kurikulum 2013

PENDAHULUAN

PUSTAKA

PEMBAHASAN

KESIMPULAN

Kurikulum menurut Kamus Bahasa
Indonesia (n) berarti:
1. Perangkat mata pelajaran yang
diajarkan pada lembaga pendidikan
2. Perangkat mata kuliah mengenai
keahlian khusus
BERANDA

Landasan Historis Rasional
Kurikulum 2013

PENDAHULUAN

PUSTAKA

PEMBAHASAN

KESIMPULAN

Kurikulum menurut Undang Undang
No.20 Tahun 2003:
Perangkat rencana dan pengaturan
mengenai tujuan,isi, dan bahan pelajaran
serta cara yang digunakan sebagai
pedoman penyelenggaraan kegiatan
pembelajaran untuk mencapai tujuan.
BERANDA

PENDAHULUAN

PUSTAKA

PEMBAHASAN

KESIMPULAN

Landasan Historis Rasional
Kurikulum 2013
Menurut UU No No 2003
Tujuan Pendidikan Nasional adalah
untuk berkembangnya potensi peserta
didik agar menjadi manusia yang
berakhlak
mulia,sehat,berilmu,cakap,kreatif,
mandiri,dan menjadi warganegara yang
demokratis serta bertanggung jawab.
BERANDA

PENDAHULUAN

PUSTAKA

PEMBAHASAN

KESIMPULAN

Landasan Historis Rasional
Kurikulum 2013
Pengembangan Kurikulum 2013 dilaksanakan atas dasar
beberapa prinsip utama. Pertama, standar kompetensi lulusan
diturunkan dari kebutuhan. Kedua, standar isi diturunkan dari
standar kompetensi lulusan melalui kompetensi inti yang bebas
mata pelajaran. Ketiga, semua mata pelajaran harus
berkontribusi terhadap pembentukan sikap, keterampilan, dan
pengetahuan peserta didik. Keempat, mata pelajaran diturunkan
dari kompetensi yang ingin dicapai. Kelima, semua mata
pelajaran diikat oleh kompetensi inti. Keenam, keselarasan
tuntutan kompetensi lulusan, isi, proses pembelajaran, dan
penilaian. Aplikasi yang taat asas dari prinsip-prinsip ini menjadi
sangat esensial dalam mewujudkan keberhasilan implementasi
Kurikulum 2013
BERANDA

Landasan Historis Rasional
Kurikulum 2013

PENDAHULUAN

PUSTAKA

PEMBAHASAN

KESIMPULAN

Rasional Pengembangan Kurikulum perlu
dilakuan karena berbagai masalah
internal dan eksternal.
BERANDA

PENDAHULUAN

PUSTAKA

PEMBAHASAN

KESIMPULAN

Landasan Historis Rasional
Kurikulum 2013
Masalah Internal adalah pendidikan mengacu
pada 8 standar sarana pendidikan dan
perkembangan jumlah penduduk yang usia
produktif dimasa mendatang.
BERANDA

PENDAHULUAN

PUSTAKA

PEMBAHASAN

KESIMPULAN

Landasan Historis Rasional
Kurikulum 2013
Tantangan Eksternal
Tantangan eksternal yang dihadapi dunia
pendidikan antara lain berkaitan dengan
tantangan masa depan, kompetensi yang
diperlukan di masa depan, persepsi
masyarakat, perkembangan pengetahuan
dan pedagogi, serta berbagai fenomena
negatif yang mengemuka.
BERANDA

PENDAHULUAN

PUSTAKA

PEMBAHASAN

KESIMPULAN

Landasan Historis Rasional
Kurikulum 2013
BERANDA

PENDAHULUAN

PUSTAKA

PEMBAHASAN

KESIMPULAN

Landasan Historis Rasional
Kurikulum 2013
Masalah yang ingin diketahui dalam makalah ini adalah pengertian kurikulum, landasan historis rasional kurikulum 2013 dan pola pikir

BERANDA

PENDAHULUAN

PUSTAKA

PEMBAHASAN

KESIMPULAN

Landasan Historis Rasional
Kurikulum 2013
4.Pendalaman dan Perluasan Materi
Berdasarkan analisis hasil PISA
2009, ditemukan bahwa dari 6
(enam) level kemampuan yang
dirumuskan di dalam studi PISA,
hampir semua peserta didik
Indonesia hanya mampu menguasai
pelajaran sampai level 3 (tiga) saja,4
BERANDA

PENDAHULUAN

PUSTAKA

PEMBAHASAN

KESIMPULAN

Landasan Historis Rasional
Kurikulum 2013
sementara negara lain yang terlibat di
dalam studi ini banyak yang mencapai
level 4 (empat), 5 (lima), dan 6
(enam). Dengan keyakinan bahwa
semua manusia diciptakan sama,
interpretasi yang dapat disimpulkan
dari hasil studi ini, hanya satu, yaitu
yang kita ajarkan berbeda dengan
tuntutan zaman
BERANDA

Landasan Historis Rasional
Kurikulum 2013

PENDAHULUAN

PUSTAKA

PEMBAHASAN

KESIMPULAN

Analisis hasil TIMSS tahun 2007 dan
2011 di bidang matematika dan IPA
untuk peserta didik kelas 2 SMP
juga menunjukkan hasil yang tidak
jauh berbeda.
BERANDA

PENDAHULUAN

PUSTAKA

PEMBAHASAN

KESIMPULAN

Landasan Historis Rasional
Kurikulum 2013
Untuk bidang didik Indonesia hanya
mampu mencapai level menengah,
sementara misalnya di Taiwan hampir
50% peserta didiknya mampu mencapai
level tinggi dan advance. Dari hasil ini
dapat disimpulkan bahwa yang diajarkan
di Indonesia berbeda dengan apa yang
diujikan atau yang distandarkan di tingkat

internasional
BERANDA

Landasan Historis Rasional
Kurikulum 2013

PENDAHULUAN

Kesimpulan :
PUSTAKA

PEMBAHASAN

KESIMPULAN

Rasional pengembangan kurikulum
2013 perlu dilakukan karena adanya
berbagai tantangan yang dihadapi,
baik tantangan internal maupun
tantangan eksternal.
Penyempurnaan Pola Pikir dan
Pendalaman Materi
BERANDA

Landasan Historis Rasional
Kurikulum 2013

PENDAHULUAN

PUSTAKA

PEMBAHASAN

KESIMPULAN

Saran :
Berusaha meningkatkan motivasi,kritis,kreasi dan
sinergi serta berangsur angsur mengubah pola pikir
dan menjalankan proses pembelajaran dengan lima
pengalaman belajar pokok yaitu
mengamati, menaya, mengumpulkan
informasi,mengasosiasi dan mengkomunikasikan
(5M) sesuai dengan yang diharapkan dan tuntut
dalam kurikulum 2013 guna meningkatkan
motivasi,kritis, kreasi dan sinergi guna dapat
memperbaiki dan meningkatkan hasil pendidikan.
BERANDA

Landasan Historis Rasional
Kurikulum 2013

PENDAHULUAN

PUSTAKA

PEMBAHASAN

KESIMPULAN

Saran :
Berusaha meningkatkan motivasi,kritis,kreasi dan
sinergi serta berangsur angsur mengubah pola pikir
dan menjalankan proses pembelajaran dengan lima
pengalaman belajar pokok yaitu mengamati,
menaya, mengumpulkan informasi,mengasosiasi dan
mengkomunikasikan (5M) sesuai dengan yang
diharapkan dan tuntut dalam kurikulum 2013 guna
meningkatkan motivasi,kritis, kreasi dan sinergi guna
dapat memperbaiki dan meningkatkan hasil
pendidikan.

More Related Content

What's hot

PPT Bahasa Indonesia.pdf
PPT Bahasa Indonesia.pdfPPT Bahasa Indonesia.pdf
PPT Bahasa Indonesia.pdfSHINTASUN
 
ppt Model pembelajaran
ppt Model pembelajaranppt Model pembelajaran
ppt Model pembelajaranrizka_pratiwi
 
Peta konsep modul 1
Peta konsep modul 1Peta konsep modul 1
Peta konsep modul 1Budi Riswana
 
Pertanyaan-pertanyaan seputar Media Pembelajaran
Pertanyaan-pertanyaan seputar Media PembelajaranPertanyaan-pertanyaan seputar Media Pembelajaran
Pertanyaan-pertanyaan seputar Media Pembelajarandhea_nattasha
 
Bagaimana menciptakan ekosistem sekolah yang berpihak pada murid.pptx
Bagaimana menciptakan ekosistem sekolah yang berpihak pada murid.pptxBagaimana menciptakan ekosistem sekolah yang berpihak pada murid.pptx
Bagaimana menciptakan ekosistem sekolah yang berpihak pada murid.pptxShintaFitri3
 
Mengenal framework UbD - Understanding by Design
Mengenal framework UbD - Understanding by DesignMengenal framework UbD - Understanding by Design
Mengenal framework UbD - Understanding by DesignUwes Chaeruman
 
Instrumen Wawancara dan Observasi KKL di Sekolah Dasar
Instrumen Wawancara dan Observasi KKL di Sekolah DasarInstrumen Wawancara dan Observasi KKL di Sekolah Dasar
Instrumen Wawancara dan Observasi KKL di Sekolah DasarRoHim MohaMad
 
RPP SMP Bahasa Indonesia Kelas VIII
RPP SMP Bahasa Indonesia Kelas VIIIRPP SMP Bahasa Indonesia Kelas VIII
RPP SMP Bahasa Indonesia Kelas VIIIDiva Pendidikan
 
Laporan PPL PPG Pasca SM-3T MUHAMAD YOGI SMAN 7 BANDUNG
Laporan PPL PPG Pasca SM-3T MUHAMAD YOGI SMAN 7 BANDUNGLaporan PPL PPG Pasca SM-3T MUHAMAD YOGI SMAN 7 BANDUNG
Laporan PPL PPG Pasca SM-3T MUHAMAD YOGI SMAN 7 BANDUNGMuhamad Yogi
 
Soal ujian ut pgsd pdgk4106 pendidikan ips di sd
Soal ujian ut pgsd pdgk4106 pendidikan ips di sdSoal ujian ut pgsd pdgk4106 pendidikan ips di sd
Soal ujian ut pgsd pdgk4106 pendidikan ips di sdSDN 1 JUGLANGAN
 
Pengertian Kurikulum
Pengertian KurikulumPengertian Kurikulum
Pengertian Kurikulumtbpck
 
Pengertian Antropologi pendidikan
Pengertian Antropologi pendidikanPengertian Antropologi pendidikan
Pengertian Antropologi pendidikanAprilia putri
 
PRESENTASI TEORI BELAJAR BEHAVIORISTIK, HUMANISTIK DAN KOGNITIF
PRESENTASI TEORI BELAJAR BEHAVIORISTIK, HUMANISTIK DAN KOGNITIF PRESENTASI TEORI BELAJAR BEHAVIORISTIK, HUMANISTIK DAN KOGNITIF
PRESENTASI TEORI BELAJAR BEHAVIORISTIK, HUMANISTIK DAN KOGNITIF khairunnisa mulyana
 
MERANCANG PEMBELAJARAN.pptx
MERANCANG PEMBELAJARAN.pptxMERANCANG PEMBELAJARAN.pptx
MERANCANG PEMBELAJARAN.pptxsayyidAbdHalid
 
Laporan Observasi Sekolah Dasar
Laporan Observasi Sekolah DasarLaporan Observasi Sekolah Dasar
Laporan Observasi Sekolah Dasaraudiasls
 
Hakikat ipa, ipa sebagai produk, proses, serta ipa untuk SD
Hakikat ipa, ipa sebagai produk, proses, serta ipa untuk SDHakikat ipa, ipa sebagai produk, proses, serta ipa untuk SD
Hakikat ipa, ipa sebagai produk, proses, serta ipa untuk SDdodikdomek
 
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 3 (1).docx
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 3 (1).docxKONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 3 (1).docx
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 3 (1).docxMedysaRahmah
 
Pengertian,landasan,ciri ktsp
Pengertian,landasan,ciri ktspPengertian,landasan,ciri ktsp
Pengertian,landasan,ciri ktspChi'onk Pemimpin
 
Ranah Kognitif, Afektif, dan Psikomotor
Ranah Kognitif, Afektif, dan PsikomotorRanah Kognitif, Afektif, dan Psikomotor
Ranah Kognitif, Afektif, dan PsikomotorSyaifOer
 
Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013
Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013
Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013Hafiza .h
 

What's hot (20)

PPT Bahasa Indonesia.pdf
PPT Bahasa Indonesia.pdfPPT Bahasa Indonesia.pdf
PPT Bahasa Indonesia.pdf
 
ppt Model pembelajaran
ppt Model pembelajaranppt Model pembelajaran
ppt Model pembelajaran
 
Peta konsep modul 1
Peta konsep modul 1Peta konsep modul 1
Peta konsep modul 1
 
Pertanyaan-pertanyaan seputar Media Pembelajaran
Pertanyaan-pertanyaan seputar Media PembelajaranPertanyaan-pertanyaan seputar Media Pembelajaran
Pertanyaan-pertanyaan seputar Media Pembelajaran
 
Bagaimana menciptakan ekosistem sekolah yang berpihak pada murid.pptx
Bagaimana menciptakan ekosistem sekolah yang berpihak pada murid.pptxBagaimana menciptakan ekosistem sekolah yang berpihak pada murid.pptx
Bagaimana menciptakan ekosistem sekolah yang berpihak pada murid.pptx
 
Mengenal framework UbD - Understanding by Design
Mengenal framework UbD - Understanding by DesignMengenal framework UbD - Understanding by Design
Mengenal framework UbD - Understanding by Design
 
Instrumen Wawancara dan Observasi KKL di Sekolah Dasar
Instrumen Wawancara dan Observasi KKL di Sekolah DasarInstrumen Wawancara dan Observasi KKL di Sekolah Dasar
Instrumen Wawancara dan Observasi KKL di Sekolah Dasar
 
RPP SMP Bahasa Indonesia Kelas VIII
RPP SMP Bahasa Indonesia Kelas VIIIRPP SMP Bahasa Indonesia Kelas VIII
RPP SMP Bahasa Indonesia Kelas VIII
 
Laporan PPL PPG Pasca SM-3T MUHAMAD YOGI SMAN 7 BANDUNG
Laporan PPL PPG Pasca SM-3T MUHAMAD YOGI SMAN 7 BANDUNGLaporan PPL PPG Pasca SM-3T MUHAMAD YOGI SMAN 7 BANDUNG
Laporan PPL PPG Pasca SM-3T MUHAMAD YOGI SMAN 7 BANDUNG
 
Soal ujian ut pgsd pdgk4106 pendidikan ips di sd
Soal ujian ut pgsd pdgk4106 pendidikan ips di sdSoal ujian ut pgsd pdgk4106 pendidikan ips di sd
Soal ujian ut pgsd pdgk4106 pendidikan ips di sd
 
Pengertian Kurikulum
Pengertian KurikulumPengertian Kurikulum
Pengertian Kurikulum
 
Pengertian Antropologi pendidikan
Pengertian Antropologi pendidikanPengertian Antropologi pendidikan
Pengertian Antropologi pendidikan
 
PRESENTASI TEORI BELAJAR BEHAVIORISTIK, HUMANISTIK DAN KOGNITIF
PRESENTASI TEORI BELAJAR BEHAVIORISTIK, HUMANISTIK DAN KOGNITIF PRESENTASI TEORI BELAJAR BEHAVIORISTIK, HUMANISTIK DAN KOGNITIF
PRESENTASI TEORI BELAJAR BEHAVIORISTIK, HUMANISTIK DAN KOGNITIF
 
MERANCANG PEMBELAJARAN.pptx
MERANCANG PEMBELAJARAN.pptxMERANCANG PEMBELAJARAN.pptx
MERANCANG PEMBELAJARAN.pptx
 
Laporan Observasi Sekolah Dasar
Laporan Observasi Sekolah DasarLaporan Observasi Sekolah Dasar
Laporan Observasi Sekolah Dasar
 
Hakikat ipa, ipa sebagai produk, proses, serta ipa untuk SD
Hakikat ipa, ipa sebagai produk, proses, serta ipa untuk SDHakikat ipa, ipa sebagai produk, proses, serta ipa untuk SD
Hakikat ipa, ipa sebagai produk, proses, serta ipa untuk SD
 
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 3 (1).docx
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 3 (1).docxKONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 3 (1).docx
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 3 (1).docx
 
Pengertian,landasan,ciri ktsp
Pengertian,landasan,ciri ktspPengertian,landasan,ciri ktsp
Pengertian,landasan,ciri ktsp
 
Ranah Kognitif, Afektif, dan Psikomotor
Ranah Kognitif, Afektif, dan PsikomotorRanah Kognitif, Afektif, dan Psikomotor
Ranah Kognitif, Afektif, dan Psikomotor
 
Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013
Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013
Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013
 

Similar to Landasan historis rasional kurikulum 2013,ida

Implementasi Kurikulum 2013
Implementasi Kurikulum 2013Implementasi Kurikulum 2013
Implementasi Kurikulum 2013Kaharuddin Adam
 
64 hesty, s.si implementasi model pembelajaran tematik
64 hesty, s.si  implementasi model pembelajaran tematik64 hesty, s.si  implementasi model pembelajaran tematik
64 hesty, s.si implementasi model pembelajaran tematikUNIMED
 
Observasi implementasi pembelajaran ips di kurikulum 2013
Observasi implementasi pembelajaran ips di kurikulum 2013Observasi implementasi pembelajaran ips di kurikulum 2013
Observasi implementasi pembelajaran ips di kurikulum 2013eka noviana
 
Ktsp 2013 tkr smk al falah
Ktsp 2013 tkr smk al falahKtsp 2013 tkr smk al falah
Ktsp 2013 tkr smk al falahSmkn1yembun
 
Permen tahun2013 nomor67_lampiran
 Permen tahun2013 nomor67_lampiran Permen tahun2013 nomor67_lampiran
Permen tahun2013 nomor67_lampiransujiman ae
 
Konsep dan rasional kurikulum 2013
Konsep dan rasional kurikulum 2013Konsep dan rasional kurikulum 2013
Konsep dan rasional kurikulum 2013sarinahcahpinang
 
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sdIrma Muthiara Sari
 
07. b.-salinan-lampiran-permendikbud-no.-69-th-2013-ttg-kurikulum-sma-ma
07. b.-salinan-lampiran-permendikbud-no.-69-th-2013-ttg-kurikulum-sma-ma07. b.-salinan-lampiran-permendikbud-no.-69-th-2013-ttg-kurikulum-sma-ma
07. b.-salinan-lampiran-permendikbud-no.-69-th-2013-ttg-kurikulum-sma-madimas hartono
 
04. b. salinan lampiran permendikbud no. 69 th 2013 ttg kurikulum sma ma
04. b. salinan lampiran permendikbud no. 69 th 2013 ttg kurikulum sma ma04. b. salinan lampiran permendikbud no. 69 th 2013 ttg kurikulum sma ma
04. b. salinan lampiran permendikbud no. 69 th 2013 ttg kurikulum sma maMadrasah Aliyah Citra Cendekia
 
05. B. Salinan Lampiran Permendikbud No. 67 th 2013 ttg Kurikulum SD.pdf
05. B. Salinan Lampiran Permendikbud No. 67 th 2013 ttg Kurikulum SD.pdf05. B. Salinan Lampiran Permendikbud No. 67 th 2013 ttg Kurikulum SD.pdf
05. B. Salinan Lampiran Permendikbud No. 67 th 2013 ttg Kurikulum SD.pdfmarufahsyafii
 
1.3. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
1.3. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd1.3. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
1.3. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sdAmrizal Ahmad
 
05 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-67-th-2013-ttg-kurikulum-sd
05 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-67-th-2013-ttg-kurikulum-sd05 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-67-th-2013-ttg-kurikulum-sd
05 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-67-th-2013-ttg-kurikulum-sdHendrijanto Mazhend
 
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sdSofyan Nardi Saputra
 
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sdNia Piliang
 
Lampiran Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...
Lampiran Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...Lampiran Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...
Lampiran Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...alvinnoor
 
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sdArfa Mantoeng
 
Mengembangkan isi kurikulum Pendidikan Kejuruan
Mengembangkan isi kurikulum Pendidikan Kejuruan Mengembangkan isi kurikulum Pendidikan Kejuruan
Mengembangkan isi kurikulum Pendidikan Kejuruan M Agung Prabowo
 

Similar to Landasan historis rasional kurikulum 2013,ida (20)

Implementasi Kurikulum 2013
Implementasi Kurikulum 2013Implementasi Kurikulum 2013
Implementasi Kurikulum 2013
 
wajah kurikulum kita
wajah kurikulum kitawajah kurikulum kita
wajah kurikulum kita
 
Bab 1 3
Bab 1 3Bab 1 3
Bab 1 3
 
64 hesty, s.si implementasi model pembelajaran tematik
64 hesty, s.si  implementasi model pembelajaran tematik64 hesty, s.si  implementasi model pembelajaran tematik
64 hesty, s.si implementasi model pembelajaran tematik
 
Observasi implementasi pembelajaran ips di kurikulum 2013
Observasi implementasi pembelajaran ips di kurikulum 2013Observasi implementasi pembelajaran ips di kurikulum 2013
Observasi implementasi pembelajaran ips di kurikulum 2013
 
Ktsp 2013 tkr smk al falah
Ktsp 2013 tkr smk al falahKtsp 2013 tkr smk al falah
Ktsp 2013 tkr smk al falah
 
Permen tahun2013 nomor67_lampiran
 Permen tahun2013 nomor67_lampiran Permen tahun2013 nomor67_lampiran
Permen tahun2013 nomor67_lampiran
 
Konsep dan rasional kurikulum 2013
Konsep dan rasional kurikulum 2013Konsep dan rasional kurikulum 2013
Konsep dan rasional kurikulum 2013
 
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
 
Proposal ptk
Proposal ptkProposal ptk
Proposal ptk
 
07. b.-salinan-lampiran-permendikbud-no.-69-th-2013-ttg-kurikulum-sma-ma
07. b.-salinan-lampiran-permendikbud-no.-69-th-2013-ttg-kurikulum-sma-ma07. b.-salinan-lampiran-permendikbud-no.-69-th-2013-ttg-kurikulum-sma-ma
07. b.-salinan-lampiran-permendikbud-no.-69-th-2013-ttg-kurikulum-sma-ma
 
04. b. salinan lampiran permendikbud no. 69 th 2013 ttg kurikulum sma ma
04. b. salinan lampiran permendikbud no. 69 th 2013 ttg kurikulum sma ma04. b. salinan lampiran permendikbud no. 69 th 2013 ttg kurikulum sma ma
04. b. salinan lampiran permendikbud no. 69 th 2013 ttg kurikulum sma ma
 
05. B. Salinan Lampiran Permendikbud No. 67 th 2013 ttg Kurikulum SD.pdf
05. B. Salinan Lampiran Permendikbud No. 67 th 2013 ttg Kurikulum SD.pdf05. B. Salinan Lampiran Permendikbud No. 67 th 2013 ttg Kurikulum SD.pdf
05. B. Salinan Lampiran Permendikbud No. 67 th 2013 ttg Kurikulum SD.pdf
 
1.3. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
1.3. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd1.3. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
1.3. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
 
05 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-67-th-2013-ttg-kurikulum-sd
05 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-67-th-2013-ttg-kurikulum-sd05 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-67-th-2013-ttg-kurikulum-sd
05 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-67-th-2013-ttg-kurikulum-sd
 
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
 
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
 
Lampiran Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...
Lampiran Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...Lampiran Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...
Lampiran Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...
 
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 67 th 2013 ttg kurikulum sd
 
Mengembangkan isi kurikulum Pendidikan Kejuruan
Mengembangkan isi kurikulum Pendidikan Kejuruan Mengembangkan isi kurikulum Pendidikan Kejuruan
Mengembangkan isi kurikulum Pendidikan Kejuruan
 

More from idapurnama7475

Bahan ajar permutasi n kombinasi, ida purnama
Bahan ajar permutasi n kombinasi, ida purnamaBahan ajar permutasi n kombinasi, ida purnama
Bahan ajar permutasi n kombinasi, ida purnamaidapurnama7475
 
RPP Kurikulum 2013,LATIHAN SCIENTIFIC, Statistika
RPP Kurikulum 2013,LATIHAN SCIENTIFIC, StatistikaRPP Kurikulum 2013,LATIHAN SCIENTIFIC, Statistika
RPP Kurikulum 2013,LATIHAN SCIENTIFIC, Statistikaidapurnama7475
 
Pasal 31 dasar landasan ekonomi
Pasal 31 dasar landasan ekonomiPasal 31 dasar landasan ekonomi
Pasal 31 dasar landasan ekonomiidapurnama7475
 
Soal soal un barisan,deret dan sigma
Soal soal un barisan,deret dan sigmaSoal soal un barisan,deret dan sigma
Soal soal un barisan,deret dan sigmaidapurnama7475
 
8 standart nasional pendidikan
8 standart nasional pendidikan8 standart nasional pendidikan
8 standart nasional pendidikanidapurnama7475
 
Bahasa sebagai alat berpikir,filsafat,representatif
Bahasa sebagai alat berpikir,filsafat,representatifBahasa sebagai alat berpikir,filsafat,representatif
Bahasa sebagai alat berpikir,filsafat,representatifidapurnama7475
 

More from idapurnama7475 (6)

Bahan ajar permutasi n kombinasi, ida purnama
Bahan ajar permutasi n kombinasi, ida purnamaBahan ajar permutasi n kombinasi, ida purnama
Bahan ajar permutasi n kombinasi, ida purnama
 
RPP Kurikulum 2013,LATIHAN SCIENTIFIC, Statistika
RPP Kurikulum 2013,LATIHAN SCIENTIFIC, StatistikaRPP Kurikulum 2013,LATIHAN SCIENTIFIC, Statistika
RPP Kurikulum 2013,LATIHAN SCIENTIFIC, Statistika
 
Pasal 31 dasar landasan ekonomi
Pasal 31 dasar landasan ekonomiPasal 31 dasar landasan ekonomi
Pasal 31 dasar landasan ekonomi
 
Soal soal un barisan,deret dan sigma
Soal soal un barisan,deret dan sigmaSoal soal un barisan,deret dan sigma
Soal soal un barisan,deret dan sigma
 
8 standart nasional pendidikan
8 standart nasional pendidikan8 standart nasional pendidikan
8 standart nasional pendidikan
 
Bahasa sebagai alat berpikir,filsafat,representatif
Bahasa sebagai alat berpikir,filsafat,representatifBahasa sebagai alat berpikir,filsafat,representatif
Bahasa sebagai alat berpikir,filsafat,representatif
 

Landasan historis rasional kurikulum 2013,ida

  • 1. BERANDA PENDAHULUAN PUSTAKA PEMBAHASAN KESIMPULAN Landasan Historis Rasional Perkembangan Kurikulum 2013 Latar belakang : Indonesia merupakan negara yang sering melakukan perubahan kurikulum pendidikan nasional. Dalam perjalanan sejarah sejak tahun 1945, kurikulum telah mengalami perubahan yaitu : tahun 1947,1952, 1964, 1968, 1975,1984,1994, 2004 dan 2006 . Perbedaan pendapat mengenai pelaksanaan Kurikulum 2013 dikarenakan kurang sosialisasi dan pemahaman alasan perkembangan perubahan kurikulum
  • 2. BERANDA Landasan Historis Rasional Kurikulum 2013 PENDAHULUAN PUSTAKA PEMBAHASAN KESIMPULAN Masalah Pengertian Landasan Historis Pengertian Kurikulum Tujuan Kurikulum Rasional Kurikulum 2013
  • 3. Historis menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia diartikan sebagai hal yang berkaitan dengan sejarah, bertalian atau ada hubungannnya deng BERANDA PENDAHULUAN PUSTAKA PEMBAHASAN KESIMPULAN Landasan Historis Rasional Kurikulum 2013 Landasan Historis Kamus Besar Bahasa Indonesia (1995: 260) , landasan diartikan sebagai alas, dasar, atau tumpuan , sedangkan historis adalah segala hal yang berkaitan dengan sejarahatau ada hubungannya dengan masa lampau.. Landasan Historis adalah dasar pandangan atau pemikiran yang berhubungan dengan sejarah.
  • 4. BERANDA Landasan Historis Rasional Kurikulum 2013 PENDAHULUAN PUSTAKA PEMBAHASAN KESIMPULAN Kurikulum menurut Kamus Bahasa Indonesia (n) berarti: 1. Perangkat mata pelajaran yang diajarkan pada lembaga pendidikan 2. Perangkat mata kuliah mengenai keahlian khusus
  • 5. BERANDA Landasan Historis Rasional Kurikulum 2013 PENDAHULUAN PUSTAKA PEMBAHASAN KESIMPULAN Kurikulum menurut Undang Undang No.20 Tahun 2003: Perangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan,isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan.
  • 6. BERANDA PENDAHULUAN PUSTAKA PEMBAHASAN KESIMPULAN Landasan Historis Rasional Kurikulum 2013 Menurut UU No No 2003 Tujuan Pendidikan Nasional adalah untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang berakhlak mulia,sehat,berilmu,cakap,kreatif, mandiri,dan menjadi warganegara yang demokratis serta bertanggung jawab.
  • 7. BERANDA PENDAHULUAN PUSTAKA PEMBAHASAN KESIMPULAN Landasan Historis Rasional Kurikulum 2013 Pengembangan Kurikulum 2013 dilaksanakan atas dasar beberapa prinsip utama. Pertama, standar kompetensi lulusan diturunkan dari kebutuhan. Kedua, standar isi diturunkan dari standar kompetensi lulusan melalui kompetensi inti yang bebas mata pelajaran. Ketiga, semua mata pelajaran harus berkontribusi terhadap pembentukan sikap, keterampilan, dan pengetahuan peserta didik. Keempat, mata pelajaran diturunkan dari kompetensi yang ingin dicapai. Kelima, semua mata pelajaran diikat oleh kompetensi inti. Keenam, keselarasan tuntutan kompetensi lulusan, isi, proses pembelajaran, dan penilaian. Aplikasi yang taat asas dari prinsip-prinsip ini menjadi sangat esensial dalam mewujudkan keberhasilan implementasi Kurikulum 2013
  • 8. BERANDA Landasan Historis Rasional Kurikulum 2013 PENDAHULUAN PUSTAKA PEMBAHASAN KESIMPULAN Rasional Pengembangan Kurikulum perlu dilakuan karena berbagai masalah internal dan eksternal.
  • 9. BERANDA PENDAHULUAN PUSTAKA PEMBAHASAN KESIMPULAN Landasan Historis Rasional Kurikulum 2013 Masalah Internal adalah pendidikan mengacu pada 8 standar sarana pendidikan dan perkembangan jumlah penduduk yang usia produktif dimasa mendatang.
  • 10. BERANDA PENDAHULUAN PUSTAKA PEMBAHASAN KESIMPULAN Landasan Historis Rasional Kurikulum 2013 Tantangan Eksternal Tantangan eksternal yang dihadapi dunia pendidikan antara lain berkaitan dengan tantangan masa depan, kompetensi yang diperlukan di masa depan, persepsi masyarakat, perkembangan pengetahuan dan pedagogi, serta berbagai fenomena negatif yang mengemuka.
  • 13. Masalah yang ingin diketahui dalam makalah ini adalah pengertian kurikulum, landasan historis rasional kurikulum 2013 dan pola pikir BERANDA PENDAHULUAN PUSTAKA PEMBAHASAN KESIMPULAN Landasan Historis Rasional Kurikulum 2013 4.Pendalaman dan Perluasan Materi Berdasarkan analisis hasil PISA 2009, ditemukan bahwa dari 6 (enam) level kemampuan yang dirumuskan di dalam studi PISA, hampir semua peserta didik Indonesia hanya mampu menguasai pelajaran sampai level 3 (tiga) saja,4
  • 14. BERANDA PENDAHULUAN PUSTAKA PEMBAHASAN KESIMPULAN Landasan Historis Rasional Kurikulum 2013 sementara negara lain yang terlibat di dalam studi ini banyak yang mencapai level 4 (empat), 5 (lima), dan 6 (enam). Dengan keyakinan bahwa semua manusia diciptakan sama, interpretasi yang dapat disimpulkan dari hasil studi ini, hanya satu, yaitu yang kita ajarkan berbeda dengan tuntutan zaman
  • 15. BERANDA Landasan Historis Rasional Kurikulum 2013 PENDAHULUAN PUSTAKA PEMBAHASAN KESIMPULAN Analisis hasil TIMSS tahun 2007 dan 2011 di bidang matematika dan IPA untuk peserta didik kelas 2 SMP juga menunjukkan hasil yang tidak jauh berbeda.
  • 16. BERANDA PENDAHULUAN PUSTAKA PEMBAHASAN KESIMPULAN Landasan Historis Rasional Kurikulum 2013 Untuk bidang didik Indonesia hanya mampu mencapai level menengah, sementara misalnya di Taiwan hampir 50% peserta didiknya mampu mencapai level tinggi dan advance. Dari hasil ini dapat disimpulkan bahwa yang diajarkan di Indonesia berbeda dengan apa yang diujikan atau yang distandarkan di tingkat internasional
  • 17. BERANDA Landasan Historis Rasional Kurikulum 2013 PENDAHULUAN Kesimpulan : PUSTAKA PEMBAHASAN KESIMPULAN Rasional pengembangan kurikulum 2013 perlu dilakukan karena adanya berbagai tantangan yang dihadapi, baik tantangan internal maupun tantangan eksternal. Penyempurnaan Pola Pikir dan Pendalaman Materi
  • 18. BERANDA Landasan Historis Rasional Kurikulum 2013 PENDAHULUAN PUSTAKA PEMBAHASAN KESIMPULAN Saran : Berusaha meningkatkan motivasi,kritis,kreasi dan sinergi serta berangsur angsur mengubah pola pikir dan menjalankan proses pembelajaran dengan lima pengalaman belajar pokok yaitu mengamati, menaya, mengumpulkan informasi,mengasosiasi dan mengkomunikasikan (5M) sesuai dengan yang diharapkan dan tuntut dalam kurikulum 2013 guna meningkatkan motivasi,kritis, kreasi dan sinergi guna dapat memperbaiki dan meningkatkan hasil pendidikan.
  • 19. BERANDA Landasan Historis Rasional Kurikulum 2013 PENDAHULUAN PUSTAKA PEMBAHASAN KESIMPULAN Saran : Berusaha meningkatkan motivasi,kritis,kreasi dan sinergi serta berangsur angsur mengubah pola pikir dan menjalankan proses pembelajaran dengan lima pengalaman belajar pokok yaitu mengamati, menaya, mengumpulkan informasi,mengasosiasi dan mengkomunikasikan (5M) sesuai dengan yang diharapkan dan tuntut dalam kurikulum 2013 guna meningkatkan motivasi,kritis, kreasi dan sinergi guna dapat memperbaiki dan meningkatkan hasil pendidikan.