SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
DAN PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN
RAMBU-RAMBU
PENYUSUNAN RPP
PPT – 3.1-1
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
1. RPP dijabarkan dari silabus untuk mengarahkan kegiatan
belajar peserta didik dalam upaya mencapai KD.
2. Setiap guru pada satuan pendidikan berkewajiban
menyusun RPP secara lengkap dan sistematis.
3. RPP disusun untuk setiap KD yang dapat dilaksanakan
dalam satu kali pertemuan atau lebih.
4. Guru merancang penggalan RPP untuk setiap pertemuan
yang disesuaikan dengan penjadwalan di satuan
pendidikan.
2
Komponen RPP ( Standar Proses No 65 Th 2013)
1. Identitas Sekolah
2. Tema/Subtema
3. Kelas/ semester
4. Materi Pokok
5. Alokasi Waktu
6. Tujuan pembelajaran
7. Kompetensi dasar dan
Indikator Pencapaian Kompetensi
8. Materi Pembelajaran
9. Alokasi waktu
10. Metode pembelajaran
11. Media Pembelajaran
12. Sumber belajar
13. Langkah-langkah Pembelajaran
14. Penilaian hasil Pembelajaran
3
KD - KI 1
KD – KI 2
KD – KI 3
Indikator .....
Indikator ....
KD – KI 4
Indikator...
Indikator ...
Komponen RPP
 Pada kurikulum 2013, istilah standar kompetensi tidak
dikenal lagi. Namun muncul istilah kompetensi inti.
 Kompetensi inti
o Gambaran mengenai kompetensi utama yang dikelompokkan ke
dalam aspek sikap, pengetahuan, dan keterampilan (afektif, kognitif,
dan psikomotor) yang harus dipelajari peserta didik untuk suatu
jenjang sekolah, kelas dan tema
o Kemampuan yang harus dimiliki seorang peserta didik untuk setiap
kelas melalui pembelajaran
4
Prinsip Penyusunan RPP
1. Memperhatikan perbedaan individu peserta didik.
2. Mendorong partisipasi aktif peserta didik.
3. Mengembangkan budaya membaca dan menulis.
4. Memberikan umpan balik dan tindak lanjut.
5. Keterkaitan dan keterpaduan.
6. Menerapkan teknologi informasi dan komunikasi.
5
Langkah Penyusunan RPP
Pelaksanaan Proses Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
2. Kegiatan Inti
a. Eksplorasi
b. Elaborasi
c. Konfirmasi
(ditambah pendekatan scientific)
3. Kegiatan Penutup
6
(Lanj)Langkah Penyusunan RPP
1. Kegiatan Pendahuluan
o Orientasi
• Memusatkan perhatian peserta didik pada materi yang akan
dibelajarkan, dengan cara menunjukkan benda yang menarik,
memberikan illustrasi, menampilkan slide animasi (jika
memungkinkan), fenomena alam, fenomena sosial, atau lainnya.
o Apersepsi
• Memberikan apersepsi awal kepada peserta didik tentang tema
yang akan diajarkan.
7
(Lanj)Langkah Penyusunan RPP
1. Kegiatan Pendahuluan
o Motivasi
• Guru memberikan gambaran manfaat mempelajari tema yang
akan diajarkan.
o Pemberian Acuan
• Berkaitan dengan tema yang akan dipelajari.
• Acuan dapat berupa penjelasan tema dan materi dari beberapa
mata pelajaran.
• Pembagian kelompok belajar.
• Penjelasan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar (sesuai
dengan rencana langkah-langkah pembelajaran).
8
(Lanj)Langkah Penyusunan RPP
2. Kegiatan Inti
o Proses pembelajaran untuk mencapai Kompetensi Inti
dan Kompetensi Dasar.
o Dilakukan secara interaktif, inspiratif, menyenangkan,
menantang, memotivasi peserta didik.
o Menggunakan metode yang disesuaikan dengan
karakteristik peserta didik dan tema, yang dapat meliputi
proses
• Eksplorasi;
• Elaborasi;
• Konfirmasi; dan
• Pendekatan Scientific
9
(Lanj)Langkah Penyusunan RPP
3. Kegiatan Penutup
o Kegiatan guru membimbing dan mengarahkan peserta
didik untuk membuat rangkuman/simpulan.
o Pemberian tes atau tugas, dan memberikan arahan tindak
lanjut pembelajaran, dapat berupa kegiatan di luar kelas,
di rumah atau tugas sebagai bagian remidi/pengayaan.
10
Pada langkah pembelajaran dalam RPP pengembangan
sikap, keterampilan dan pengetahuan harus tampak.
Kurikulum 2013 menekankan penerapan pendekatan
ilmiah atau scientific approach pada proses pembelajaran.
Contoh Format RPP
11
Satuan Pendidikan : ……………………………………..
Kelas/Semester : ……………………………………..
Tema : ……………………………………..
Sub Tema : ……………………………………..
Pertemuan Ke- : ……………………………………..
Alokasi Waktu : ……………………………………..
A. Kompetensi Inti
B. Kompetensi Dasar
C. Indikator Pencapaian Kompetensi
D. Tujuan pembelajaran
E. Materi ajar
F. Metode pembelajaran
Lanjutan…………
12
G Kegiatan Pembelajaran
H Alat dan Sumber Belajar
- Alat dan Bahan
- Sumber Belajar
I Penilaian Proses dan Hasil Belajar
- Teknik
- Bentuk
- Instrumen (Tes dan Nontes)
- Kunci dan Pedoman penskoran
- Tugas
Kegiatan Deskripsi Alokasi Waktu
Pendahuluan …………………………………………………… ……………………
Inti
Penutup
Terima Kasih

More Related Content

What's hot

3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp revEldja Vadoor
 
Rambu rambu penyusunan rpp 2013
Rambu rambu penyusunan  rpp 2013Rambu rambu penyusunan  rpp 2013
Rambu rambu penyusunan rpp 2013Ahmad Zainuddin
 
Rpp smp kurikulum 2013
Rpp smp kurikulum 2013Rpp smp kurikulum 2013
Rpp smp kurikulum 2013elangperkasa
 
rambu- rambu penyusunan RPP
rambu- rambu penyusunan RPP rambu- rambu penyusunan RPP
rambu- rambu penyusunan RPP suci ramayani
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp revNurul Al Fakhran II
 
Pengembangan bahan ajar 3 "modul"
Pengembangan bahan ajar 3 "modul"Pengembangan bahan ajar 3 "modul"
Pengembangan bahan ajar 3 "modul"Drs. HM. Yunus
 
Power point pengembangan bahan ajar oleh depdikbud
Power point pengembangan bahan ajar oleh depdikbudPower point pengembangan bahan ajar oleh depdikbud
Power point pengembangan bahan ajar oleh depdikbudFatikhatun Najikhah
 
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARANRENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARANMeita Purnamasari
 
Pengembangan rpp 2
Pengembangan rpp 2Pengembangan rpp 2
Pengembangan rpp 2Agus Marhadi
 

What's hot (13)

3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
 
Rambu rambu penyusunan rpp 2013
Rambu rambu penyusunan  rpp 2013Rambu rambu penyusunan  rpp 2013
Rambu rambu penyusunan rpp 2013
 
Rpp smp kurikulum 2013
Rpp smp kurikulum 2013Rpp smp kurikulum 2013
Rpp smp kurikulum 2013
 
rambu- rambu penyusunan RPP
rambu- rambu penyusunan RPP rambu- rambu penyusunan RPP
rambu- rambu penyusunan RPP
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
 
Model pembelajaran berbasis proyek
Model pembelajaran berbasis proyekModel pembelajaran berbasis proyek
Model pembelajaran berbasis proyek
 
Pengembangan bahan ajar 3 "modul"
Pengembangan bahan ajar 3 "modul"Pengembangan bahan ajar 3 "modul"
Pengembangan bahan ajar 3 "modul"
 
Power point pengembangan bahan ajar oleh depdikbud
Power point pengembangan bahan ajar oleh depdikbudPower point pengembangan bahan ajar oleh depdikbud
Power point pengembangan bahan ajar oleh depdikbud
 
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARANRENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
 
9 tematik integratif ok
9 tematik integratif   ok9 tematik integratif   ok
9 tematik integratif ok
 
Pengembangan rpp 2
Pengembangan rpp 2Pengembangan rpp 2
Pengembangan rpp 2
 
Ppt model webbed
Ppt model webbedPpt model webbed
Ppt model webbed
 
Esensi Bahan Ajar
Esensi Bahan AjarEsensi Bahan Ajar
Esensi Bahan Ajar
 

Viewers also liked

CodeForAfrica - Active Citizenry in Africa
CodeForAfrica - Active Citizenry in AfricaCodeForAfrica - Active Citizenry in Africa
CodeForAfrica - Active Citizenry in AfricaCode4Kenya
 
Pptteoriconditioning 130104213922-phpapp02
Pptteoriconditioning 130104213922-phpapp02Pptteoriconditioning 130104213922-phpapp02
Pptteoriconditioning 130104213922-phpapp02Chintya M
 
The incredible barley
The incredible barleyThe incredible barley
The incredible barleyjansen21
 
英語 プレゼンテーション
英語 プレゼンテーション英語 プレゼンテーション
英語 プレゼンテーションberzebubu
 
влияние комнатных растений на здоровье человека
влияние комнатных растений на здоровье человекавлияние комнатных растений на здоровье человека
влияние комнатных растений на здоровье человекаGLiliya
 
TBP - Metode A R C S
TBP - Metode A R C S TBP - Metode A R C S
TBP - Metode A R C S Chintya M
 
PKLH - Kependudukan Aceh
PKLH - Kependudukan Aceh PKLH - Kependudukan Aceh
PKLH - Kependudukan Aceh Chintya M
 
Een vis vraagt zich toch ook niet af wat de kwaliteit van het water is?
Een vis vraagt zich toch ook niet af wat de kwaliteit van het water is?Een vis vraagt zich toch ook niet af wat de kwaliteit van het water is?
Een vis vraagt zich toch ook niet af wat de kwaliteit van het water is?Petra Aartsen
 
Geografi Regional Asia Tenggara - Timor Leste
Geografi Regional Asia Tenggara - Timor LesteGeografi Regional Asia Tenggara - Timor Leste
Geografi Regional Asia Tenggara - Timor LesteChintya M
 
Pengantar sosiologi
Pengantar sosiologi Pengantar sosiologi
Pengantar sosiologi Chintya M
 

Viewers also liked (16)

DataStory
DataStoryDataStory
DataStory
 
CodeForAfrica - Active Citizenry in Africa
CodeForAfrica - Active Citizenry in AfricaCodeForAfrica - Active Citizenry in Africa
CodeForAfrica - Active Citizenry in Africa
 
Pptteoriconditioning 130104213922-phpapp02
Pptteoriconditioning 130104213922-phpapp02Pptteoriconditioning 130104213922-phpapp02
Pptteoriconditioning 130104213922-phpapp02
 
StarHealth
StarHealthStarHealth
StarHealth
 
FindMySchool
FindMySchoolFindMySchool
FindMySchool
 
The incredible barley
The incredible barleyThe incredible barley
The incredible barley
 
英語 プレゼンテーション
英語 プレゼンテーション英語 プレゼンテーション
英語 プレゼンテーション
 
Geo Politik
Geo PolitikGeo Politik
Geo Politik
 
влияние комнатных растений на здоровье человека
влияние комнатных растений на здоровье человекавлияние комнатных растений на здоровье человека
влияние комнатных растений на здоровье человека
 
TBP - Metode A R C S
TBP - Metode A R C S TBP - Metode A R C S
TBP - Metode A R C S
 
PKLH - Kependudukan Aceh
PKLH - Kependudukan Aceh PKLH - Kependudukan Aceh
PKLH - Kependudukan Aceh
 
CountySafety
CountySafetyCountySafety
CountySafety
 
Een vis vraagt zich toch ook niet af wat de kwaliteit van het water is?
Een vis vraagt zich toch ook niet af wat de kwaliteit van het water is?Een vis vraagt zich toch ook niet af wat de kwaliteit van het water is?
Een vis vraagt zich toch ook niet af wat de kwaliteit van het water is?
 
Pacemaker presentation
Pacemaker presentationPacemaker presentation
Pacemaker presentation
 
Geografi Regional Asia Tenggara - Timor Leste
Geografi Regional Asia Tenggara - Timor LesteGeografi Regional Asia Tenggara - Timor Leste
Geografi Regional Asia Tenggara - Timor Leste
 
Pengantar sosiologi
Pengantar sosiologi Pengantar sosiologi
Pengantar sosiologi
 

Similar to RPP-OPTIMASI

Rambu-rambu PenyusunanRPP Tematik
Rambu-rambu PenyusunanRPP TematikRambu-rambu PenyusunanRPP Tematik
Rambu-rambu PenyusunanRPP TematikAmin Herwansyah
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematikOmay Widyana
 
10.2. Rambu-Rambu Penyusunan RPP Rev.pptx
10.2. Rambu-Rambu Penyusunan  RPP Rev.pptx10.2. Rambu-Rambu Penyusunan  RPP Rev.pptx
10.2. Rambu-Rambu Penyusunan RPP Rev.pptxSayyidIzzudin
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev al kepret
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev al kepret3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev al kepret
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev al kepretFahmi Fathurrohman M. Ec
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp revIa Hidarya
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp revZo Ri
 
3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan RPP Rev.pptx
3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan  RPP Rev.pptx3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan  RPP Rev.pptx
3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan RPP Rev.pptxMadrasahAliyah32
 
3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan RPP Rev.pptx
3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan  RPP Rev.pptx3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan  RPP Rev.pptx
3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan RPP Rev.pptxMochammadIzzuddin1
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematikadulgali
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematikadulgali
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp revRijalul Wal Jalali
 
Perencanaan Pembelajaran dan Penilaian.pptx
Perencanaan Pembelajaran dan Penilaian.pptxPerencanaan Pembelajaran dan Penilaian.pptx
Perencanaan Pembelajaran dan Penilaian.pptxzanuartosuryono31
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematiksitirahmah21blogspot
 
IPA KELOMPOK 2_MODU 9.ppt
IPA KELOMPOK 2_MODU 9.pptIPA KELOMPOK 2_MODU 9.ppt
IPA KELOMPOK 2_MODU 9.pptWinarniNatsir
 
Langkah penyusunan rpp
Langkah penyusunan rppLangkah penyusunan rpp
Langkah penyusunan rppRizma Riss
 
300923 Materi RPP.pptx
300923 Materi RPP.pptx300923 Materi RPP.pptx
300923 Materi RPP.pptxAdityaWarman65
 

Similar to RPP-OPTIMASI (20)

Rambu-rambu PenyusunanRPP Tematik
Rambu-rambu PenyusunanRPP TematikRambu-rambu PenyusunanRPP Tematik
Rambu-rambu PenyusunanRPP Tematik
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
 
10.2. Rambu-Rambu Penyusunan RPP Rev.pptx
10.2. Rambu-Rambu Penyusunan  RPP Rev.pptx10.2. Rambu-Rambu Penyusunan  RPP Rev.pptx
10.2. Rambu-Rambu Penyusunan RPP Rev.pptx
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev al kepret
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev al kepret3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev al kepret
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev al kepret
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
 
3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan RPP Rev.pptx
3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan  RPP Rev.pptx3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan  RPP Rev.pptx
3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan RPP Rev.pptx
 
3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan RPP Rev.pptx
3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan  RPP Rev.pptx3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan  RPP Rev.pptx
3.1.1 Rambu-Rambu Penyusunan RPP Rev.pptx
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
 
6. rpp
6. rpp6. rpp
6. rpp
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
 
Rpp
RppRpp
Rpp
 
Perencanaan Pembelajaran dan Penilaian.pptx
Perencanaan Pembelajaran dan Penilaian.pptxPerencanaan Pembelajaran dan Penilaian.pptx
Perencanaan Pembelajaran dan Penilaian.pptx
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
 
Presentasi k13 sekolah sma
Presentasi k13 sekolah smaPresentasi k13 sekolah sma
Presentasi k13 sekolah sma
 
Materi workshop.docx
Materi workshop.docxMateri workshop.docx
Materi workshop.docx
 
IPA KELOMPOK 2_MODU 9.ppt
IPA KELOMPOK 2_MODU 9.pptIPA KELOMPOK 2_MODU 9.ppt
IPA KELOMPOK 2_MODU 9.ppt
 
Langkah penyusunan rpp
Langkah penyusunan rppLangkah penyusunan rpp
Langkah penyusunan rpp
 
300923 Materi RPP.pptx
300923 Materi RPP.pptx300923 Materi RPP.pptx
300923 Materi RPP.pptx
 

Recently uploaded

Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptGirl38
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptModul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptYanseBetnaArte
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024budimoko2
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 

Recently uploaded (20)

Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptModul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 

RPP-OPTIMASI

  • 1. KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN DAN PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN RAMBU-RAMBU PENYUSUNAN RPP PPT – 3.1-1
  • 2. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) 1. RPP dijabarkan dari silabus untuk mengarahkan kegiatan belajar peserta didik dalam upaya mencapai KD. 2. Setiap guru pada satuan pendidikan berkewajiban menyusun RPP secara lengkap dan sistematis. 3. RPP disusun untuk setiap KD yang dapat dilaksanakan dalam satu kali pertemuan atau lebih. 4. Guru merancang penggalan RPP untuk setiap pertemuan yang disesuaikan dengan penjadwalan di satuan pendidikan. 2
  • 3. Komponen RPP ( Standar Proses No 65 Th 2013) 1. Identitas Sekolah 2. Tema/Subtema 3. Kelas/ semester 4. Materi Pokok 5. Alokasi Waktu 6. Tujuan pembelajaran 7. Kompetensi dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi 8. Materi Pembelajaran 9. Alokasi waktu 10. Metode pembelajaran 11. Media Pembelajaran 12. Sumber belajar 13. Langkah-langkah Pembelajaran 14. Penilaian hasil Pembelajaran 3 KD - KI 1 KD – KI 2 KD – KI 3 Indikator ..... Indikator .... KD – KI 4 Indikator... Indikator ...
  • 4. Komponen RPP  Pada kurikulum 2013, istilah standar kompetensi tidak dikenal lagi. Namun muncul istilah kompetensi inti.  Kompetensi inti o Gambaran mengenai kompetensi utama yang dikelompokkan ke dalam aspek sikap, pengetahuan, dan keterampilan (afektif, kognitif, dan psikomotor) yang harus dipelajari peserta didik untuk suatu jenjang sekolah, kelas dan tema o Kemampuan yang harus dimiliki seorang peserta didik untuk setiap kelas melalui pembelajaran 4
  • 5. Prinsip Penyusunan RPP 1. Memperhatikan perbedaan individu peserta didik. 2. Mendorong partisipasi aktif peserta didik. 3. Mengembangkan budaya membaca dan menulis. 4. Memberikan umpan balik dan tindak lanjut. 5. Keterkaitan dan keterpaduan. 6. Menerapkan teknologi informasi dan komunikasi. 5
  • 6. Langkah Penyusunan RPP Pelaksanaan Proses Pembelajaran 1. Kegiatan Pendahuluan 2. Kegiatan Inti a. Eksplorasi b. Elaborasi c. Konfirmasi (ditambah pendekatan scientific) 3. Kegiatan Penutup 6
  • 7. (Lanj)Langkah Penyusunan RPP 1. Kegiatan Pendahuluan o Orientasi • Memusatkan perhatian peserta didik pada materi yang akan dibelajarkan, dengan cara menunjukkan benda yang menarik, memberikan illustrasi, menampilkan slide animasi (jika memungkinkan), fenomena alam, fenomena sosial, atau lainnya. o Apersepsi • Memberikan apersepsi awal kepada peserta didik tentang tema yang akan diajarkan. 7
  • 8. (Lanj)Langkah Penyusunan RPP 1. Kegiatan Pendahuluan o Motivasi • Guru memberikan gambaran manfaat mempelajari tema yang akan diajarkan. o Pemberian Acuan • Berkaitan dengan tema yang akan dipelajari. • Acuan dapat berupa penjelasan tema dan materi dari beberapa mata pelajaran. • Pembagian kelompok belajar. • Penjelasan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar (sesuai dengan rencana langkah-langkah pembelajaran). 8
  • 9. (Lanj)Langkah Penyusunan RPP 2. Kegiatan Inti o Proses pembelajaran untuk mencapai Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar. o Dilakukan secara interaktif, inspiratif, menyenangkan, menantang, memotivasi peserta didik. o Menggunakan metode yang disesuaikan dengan karakteristik peserta didik dan tema, yang dapat meliputi proses • Eksplorasi; • Elaborasi; • Konfirmasi; dan • Pendekatan Scientific 9
  • 10. (Lanj)Langkah Penyusunan RPP 3. Kegiatan Penutup o Kegiatan guru membimbing dan mengarahkan peserta didik untuk membuat rangkuman/simpulan. o Pemberian tes atau tugas, dan memberikan arahan tindak lanjut pembelajaran, dapat berupa kegiatan di luar kelas, di rumah atau tugas sebagai bagian remidi/pengayaan. 10 Pada langkah pembelajaran dalam RPP pengembangan sikap, keterampilan dan pengetahuan harus tampak. Kurikulum 2013 menekankan penerapan pendekatan ilmiah atau scientific approach pada proses pembelajaran.
  • 11. Contoh Format RPP 11 Satuan Pendidikan : …………………………………….. Kelas/Semester : …………………………………….. Tema : …………………………………….. Sub Tema : …………………………………….. Pertemuan Ke- : …………………………………….. Alokasi Waktu : …………………………………….. A. Kompetensi Inti B. Kompetensi Dasar C. Indikator Pencapaian Kompetensi D. Tujuan pembelajaran E. Materi ajar F. Metode pembelajaran
  • 12. Lanjutan………… 12 G Kegiatan Pembelajaran H Alat dan Sumber Belajar - Alat dan Bahan - Sumber Belajar I Penilaian Proses dan Hasil Belajar - Teknik - Bentuk - Instrumen (Tes dan Nontes) - Kunci dan Pedoman penskoran - Tugas Kegiatan Deskripsi Alokasi Waktu Pendahuluan …………………………………………………… …………………… Inti Penutup Terima Kasih