SlideShare a Scribd company logo
1 of 23
OVERVIEW ASPAK
Dinkes provinsi Sumatera Utara
ASPAK adalah suatu sistem elektronik berbasis web yang menghimpun data dan
menyajikan informasi mengenai sarana, prasarana, dan alat kesehatan pada fasilitas
pelayanan kesehatan. ASPAK dapat memaparkan atau menyajikan informasi
ketersediaan dan pemenuhan terhadap sarana, prasarana dan alat Kesehatan di
Fasilitas Pelayanan Kesehatan sesuai standar yang berlaku
Prinsip penyelenggaraan ASPAK
Akuntabilitas
Akuntabilitas pada penyelenggaraanASPAK mengandung pengertian bahwa semua
data sarana, prasarana dan alat kesehatan yang diisi harus benar, valid dan dapat
dipertanggungjawabkan. Data harus sesuai dengan kondisi yang ada, dan dapat
dibuktikan ketersediaannya.
Kontinuitas.
Kontinuitas pada penyelenggaraanASPAK mengandung pengertian bahwa data sarana,
prasarana dan alat kesehatan yang diisi harus dievaluasi dan di update secara
berkesinambungan. Evaluasi dan update dilakukan apabila terjadi perubahan berupa
penambahan data baru, penghapusan, pemindahan, perubahan kondisi dari baik
menjadi rusak atau sebaliknya.
Tujuan
ASPAK bertujuan untuk menyelenggarakan sistem
informasi mengenai sarana, prasarana dan peralatan
kesehatan di Fasilitas Pelayanan Kesehatan guna:
 Inventarisasi dan pemetaan Sarana, Prasarana dan
Alat Kesehatan pada Fasilitas Pelayanan Kesehatan;
 panduan dalam melakukan pembinaan dan
pengawasan terhadap pemenuhan Sarana, Prasarana,
dan Alat Kesehatan oleh Pemerintah Pusat,
Pemerintah daerah Provinsi, dan Pemerintah daerah
Kab/Kota; dan
 mendukung akreditasi Fasilitas Pelayanan Kesehatan
Manfaat
PERENCANAAN
PERIJINAN
• OPERASIONAL RS,
PKM, KLINIK
• JKN
AKREDI
TASI
• RUMAH SAKIT
• PUSKESMAS
• LAINNYA
PENGAWAS
AN • MONITOIRNG PENGUJIAN & KALIBRASI
• PENGAWASAN ALKES, DITJEN BINFAR ALKES
ASPAK
• E-PLANNING
• SIPERMON
• ANALISA KEBUTUHAN
Karakterisitik ASPAK
Berbasis Pelayanan, bukan Aset
Open, interoperability dengan aplikasi
yang lain
Realtime, setiap saat data bisa di update
ASPAK
Manfaat
 penilaian pemenuhan standar serta
memberikan perizinan fasilitas pelayanan
kesehatan;
 Pelaporan KejadianTidak Diharapkan (KTD)
 pelaksanaan akreditasi fasilitas pelayanan
kesehatan;
 pembinaan dan pengawasan fasilitas
pelayanan kesehatan;dan
 penyusunan perencanaan kebutuhan
• Membuat dasar perencanaan untuk
pengembangan fasilitas pelayanan
kesehatan;
• Pelaksanaan;
• Pertanggungjawaban
Fasilitas Pelayanan Kesehatan
Pemangku Kepentingan
User ASPAK
ASPAK
Aspak.yankes.depkes.go.id
Admin ASPAK
Kemenkes User
Dinkes User
Fasyankes
Interoperability User
Hanya baca/melihat
Entri dan Update
PENYELENGGARAAN
 Penyiapan hardware dan
jaringan internet
 Penyiapan Petugas Pengelola
ASPAK
 Pelaksanaan input/update data
mengenai Sarana, Prasarana
danAlat Kesehatan
 Pengelolaan data
• Penyiapan hardware dan
jaringan internet
• Penyiapan Petugas
PengelolaASPAK
• Pelaksanaan validasi data
dari Fasyankes
• Pengelolaan data
• Penyajian Informasi
Dinkes (Prov, Kab/Kota)
Fasyankes
• Penyiapan hardware dan
jaringan internet
• Penyiapan Petugas
PengelolaASPAK
• Pelaksanaan validasi data
dari Fasyankes
• Pengelolaan data
• Penyajian Informasi
Kemenkes
MUATAN DATA
ASPAK
DATA SARANA
DATA
PRASARANA
DATAALKES
DATA SDM
1. Data peralatan (jumlah, merK, kalibrasi, kondisi, dll)
2. Data Sarana (gedung Ruangan, dll)
3. Data Prasarana( limbah, sumber listrik, air, dll.)
4. SDM serta informasi manajemen pengelolaan SPA
INTEROPERABILITAS
Sipermon
E-planning
SIRS
Online
SIM-BPFK
ASPAK
BANK DATA
PUSDATIN
Aplikasi
Lain
Aplikasi
Lain
Aplikasi
Lain
 Pengawasan Alat Kesehatan –
Ditken Farmalkes
 Akreditasi Fasyankes
 Aplikasi Monitoring BPFK
 Balis - BAPETEN
 SIMAK – BMN
 Katalog Elektronik
 Aplikasi lain di Fasyankes/Dinkes
On Progress
Next
ASPAK - SIPERMON
UPLOAD E-PLANNIG
PERALATAN
50 %
SARANA
50 %
PRASARANA
50 %
UPLOAD E-PLANNIG
PERALATAN
100 %
SARANA
100 %
PRASARANA
100 %
2016
2015
KELENGKAPAN UPDATE
UPLOAD E-PLANNIG
VALIDASI DATA
SPA 100 %
KELENGKAPAN
SPA YG DIMILIKI
> 60%
UPDATE SPA 100
%
2017/2018
ASPAK - SIPERMON
ASPAK - SIPERMON
UPDATE
KELENGKAPAN
KEBUTUHAN
KELENGKAPAN
100% data SPA harus sudah dinyatakan
oleh RS apak memiliki atau tidak
memiliki
Minimal rerata/kumulas prosentase SPA
60%
VALIDASI
Semua data (alat) yang diisi oleh RS
harus divalidasi oleh Dinkes/Kemenkes
ROADMAP
2015
• Update Standar
Acuan
Puskesmas
sesuai PMK 75
2014
• Modul Informasi
dataVendor
Alkes
2016
• PMKTentang
ASPAK
• Interoperabilit
y dengan SIM-
BPFK, modul
kalibrasi,
Bapeten,
Pengawasan
Alkes
2017
• Interoperability
denganAplikasi
Lain dg Unit
Utama Lain
• Penyusunan
Master
Plan/Bussines
Prosses
Enterprise
ASPAK
2018
• Pengembangan
Enterprise
ASPAK, Menjadi
Aplikasi Bidang
SPA di
Kementerian
Kesehatan
• Upgrading
Infrastruktur
• penyempurnaan
Nomenklatur
SPA
2019
• ERP, ASPAK
terkoneksi
kesemua data
dibidang
kesehatan,
menyimpan,
mengelola,
memberikan
informasi yang
diperlukan
untuk
perencanaan,
kebijakan di
bidang SPA
Today…
ENTERPRISE
ASPAK
SCREEN SHOOT FITUR ASPAK
GRAFIK PROSENTASE
KELENGKAPANALKES
RUMAH SAKIT
GRAFIK PROSENTASE
KELENGKAPANALKES
PUSKESMAS
DATA SPATIAL
SEBARANALKES
DI RUMAH SAKIT
KONDISITERAKHIR PROGRES PENGISIANASPAK
PROV KALTIM
(7/02/2018)
PROSENTASE KELENGKAPAN SPA RS
65.66
35.16
62.14
75.1
64.92
59.84
50.53
88.38
84.8283.57
39.38
71.56
59.8960.0560.81
35.73
41.94
70.75
66.78
70.7
77.72
46
27.54
70.87
28.28
52.1651.61
61.51
84.68
61.33
67.2
42
44.31
63.6264.56
59.88
48.22
22.74
0
10
20
30
40
50
60
70
80
90
100
terima kasih
www.aspak.yankes.kemkes.go.id
adminaspak
aspakcenter@gmail.com

More Related Content

Similar to OVERVIEW ASPAK-2023.pptx

4. dr diyurman gea materi ws sirsak - des 2018
4. dr  diyurman gea   materi ws sirsak - des 20184. dr  diyurman gea   materi ws sirsak - des 2018
4. dr diyurman gea materi ws sirsak - des 2018
Dokter Tekno
 
7. 20230307 Materi SISDMK pada Workshop Implementasi SINAF.pdf
7. 20230307 Materi SISDMK pada Workshop Implementasi SINAF.pdf7. 20230307 Materi SISDMK pada Workshop Implementasi SINAF.pdf
7. 20230307 Materi SISDMK pada Workshop Implementasi SINAF.pdf
AgusUbaidillah1
 
Kebijakan pusdatin 2012
Kebijakan pusdatin 2012Kebijakan pusdatin 2012
Kebijakan pusdatin 2012
Anne Chasny
 
Manajemen SDM 2023 Universitas Mks .pptx
Manajemen SDM 2023 Universitas Mks .pptxManajemen SDM 2023 Universitas Mks .pptx
Manajemen SDM 2023 Universitas Mks .pptx
Arly41
 
Kebijakan Implementasi Sisrute 09 Maret 2023.pptx
Kebijakan Implementasi Sisrute 09 Maret 2023.pptxKebijakan Implementasi Sisrute 09 Maret 2023.pptx
Kebijakan Implementasi Sisrute 09 Maret 2023.pptx
CindyKesty2
 
sosialisasi aplikasi sarana dan prasarana kesehatan
sosialisasi aplikasi sarana dan prasarana kesehatansosialisasi aplikasi sarana dan prasarana kesehatan
sosialisasi aplikasi sarana dan prasarana kesehatan
yuniati24
 
Implementasi SISRUTE - SHI 2022_RSUD ULIN BJM.pptx
Implementasi SISRUTE - SHI 2022_RSUD ULIN BJM.pptxImplementasi SISRUTE - SHI 2022_RSUD ULIN BJM.pptx
Implementasi SISRUTE - SHI 2022_RSUD ULIN BJM.pptx
Igd24Rsusyifamedika
 
#2 TATA LAKSANA PENYELENGGARAAN AKREDITASI PUSKESMAS, KLINIK,LAB,UTD,TPMDDAN ...
#2 TATA LAKSANA PENYELENGGARAAN AKREDITASI PUSKESMAS, KLINIK,LAB,UTD,TPMDDAN ...#2 TATA LAKSANA PENYELENGGARAAN AKREDITASI PUSKESMAS, KLINIK,LAB,UTD,TPMDDAN ...
#2 TATA LAKSANA PENYELENGGARAAN AKREDITASI PUSKESMAS, KLINIK,LAB,UTD,TPMDDAN ...
ssuserc5d1e9
 

Similar to OVERVIEW ASPAK-2023.pptx (20)

4. dr diyurman gea materi ws sirsak - des 2018
4. dr  diyurman gea   materi ws sirsak - des 20184. dr  diyurman gea   materi ws sirsak - des 2018
4. dr diyurman gea materi ws sirsak - des 2018
 
PC COACHING QZM - Copy.docx
PC COACHING QZM - Copy.docxPC COACHING QZM - Copy.docx
PC COACHING QZM - Copy.docx
 
Selayang pandang bidang sdk
Selayang pandang bidang sdkSelayang pandang bidang sdk
Selayang pandang bidang sdk
 
7. 20230307 Materi SISDMK pada Workshop Implementasi SINAF.pdf
7. 20230307 Materi SISDMK pada Workshop Implementasi SINAF.pdf7. 20230307 Materi SISDMK pada Workshop Implementasi SINAF.pdf
7. 20230307 Materi SISDMK pada Workshop Implementasi SINAF.pdf
 
Siskohatkes 2020 (kompetensi ppih) a. operasional siskohatkes
Siskohatkes 2020 (kompetensi ppih)   a. operasional siskohatkesSiskohatkes 2020 (kompetensi ppih)   a. operasional siskohatkes
Siskohatkes 2020 (kompetensi ppih) a. operasional siskohatkes
 
Siskohatkes 2020 (kompetensi ppih) a. operasional siskohatkes
Siskohatkes 2020 (kompetensi ppih)   a. operasional siskohatkesSiskohatkes 2020 (kompetensi ppih)   a. operasional siskohatkes
Siskohatkes 2020 (kompetensi ppih) a. operasional siskohatkes
 
Kebijakan pusdatin 2012
Kebijakan pusdatin 2012Kebijakan pusdatin 2012
Kebijakan pusdatin 2012
 
SISTEM INFORMASI KESEHATAN_.pptx
SISTEM INFORMASI KESEHATAN_.pptxSISTEM INFORMASI KESEHATAN_.pptx
SISTEM INFORMASI KESEHATAN_.pptx
 
Manajemen SDM 2023 Universitas Mks .pptx
Manajemen SDM 2023 Universitas Mks .pptxManajemen SDM 2023 Universitas Mks .pptx
Manajemen SDM 2023 Universitas Mks .pptx
 
9 Panduan SIMASTER bagi ASN P3k Baru Pemprov Jatim 2023.pdf
 9 Panduan SIMASTER bagi ASN P3k Baru Pemprov Jatim 2023.pdf 9 Panduan SIMASTER bagi ASN P3k Baru Pemprov Jatim 2023.pdf
9 Panduan SIMASTER bagi ASN P3k Baru Pemprov Jatim 2023.pdf
 
Kebijakan Implementasi Sisrute 09 Maret 2023.pptx
Kebijakan Implementasi Sisrute 09 Maret 2023.pptxKebijakan Implementasi Sisrute 09 Maret 2023.pptx
Kebijakan Implementasi Sisrute 09 Maret 2023.pptx
 
ALUR_DAN_BISNIS_PROSES_APLIKASI_RENBUT_UNTUK_PENGHITUNGAN_KEBUTUHAN_TENAGA_KE...
ALUR_DAN_BISNIS_PROSES_APLIKASI_RENBUT_UNTUK_PENGHITUNGAN_KEBUTUHAN_TENAGA_KE...ALUR_DAN_BISNIS_PROSES_APLIKASI_RENBUT_UNTUK_PENGHITUNGAN_KEBUTUHAN_TENAGA_KE...
ALUR_DAN_BISNIS_PROSES_APLIKASI_RENBUT_UNTUK_PENGHITUNGAN_KEBUTUHAN_TENAGA_KE...
 
Kebijakan Satu Data Kesehatan
Kebijakan Satu Data KesehatanKebijakan Satu Data Kesehatan
Kebijakan Satu Data Kesehatan
 
pedoman_pengelolaan_data_dan_informasi_2019.pdf
pedoman_pengelolaan_data_dan_informasi_2019.pdfpedoman_pengelolaan_data_dan_informasi_2019.pdf
pedoman_pengelolaan_data_dan_informasi_2019.pdf
 
sosialisasi aplikasi sarana dan prasarana kesehatan
sosialisasi aplikasi sarana dan prasarana kesehatansosialisasi aplikasi sarana dan prasarana kesehatan
sosialisasi aplikasi sarana dan prasarana kesehatan
 
Implementasi SISRUTE - SHI 2022_RSUD ULIN BJM.pptx
Implementasi SISRUTE - SHI 2022_RSUD ULIN BJM.pptxImplementasi SISRUTE - SHI 2022_RSUD ULIN BJM.pptx
Implementasi SISRUTE - SHI 2022_RSUD ULIN BJM.pptx
 
#2 TATA LAKSANA PENYELENGGARAAN AKREDITASI PUSKESMAS, KLINIK,LAB,UTD,TPMDDAN ...
#2 TATA LAKSANA PENYELENGGARAAN AKREDITASI PUSKESMAS, KLINIK,LAB,UTD,TPMDDAN ...#2 TATA LAKSANA PENYELENGGARAAN AKREDITASI PUSKESMAS, KLINIK,LAB,UTD,TPMDDAN ...
#2 TATA LAKSANA PENYELENGGARAAN AKREDITASI PUSKESMAS, KLINIK,LAB,UTD,TPMDDAN ...
 
Capor tgc 2020
Capor tgc 2020Capor tgc 2020
Capor tgc 2020
 
KESIAPAN FASKES TERHADAP PELAKSANAAN RUJUKAN_2019.pptx
KESIAPAN FASKES TERHADAP PELAKSANAAN RUJUKAN_2019.pptxKESIAPAN FASKES TERHADAP PELAKSANAAN RUJUKAN_2019.pptx
KESIAPAN FASKES TERHADAP PELAKSANAAN RUJUKAN_2019.pptx
 
RA_8_38_Areta Reza Pradana.pptx
RA_8_38_Areta Reza Pradana.pptxRA_8_38_Areta Reza Pradana.pptx
RA_8_38_Areta Reza Pradana.pptx
 

More from budiikhsan4 (6)

Standar Klinik Bab 1 TKK Suprapto.pptx
Standar Klinik Bab 1 TKK  Suprapto.pptxStandar Klinik Bab 1 TKK  Suprapto.pptx
Standar Klinik Bab 1 TKK Suprapto.pptx
 
Paparan Manajemen Puskesmas.ppt
Paparan Manajemen Puskesmas.pptPaparan Manajemen Puskesmas.ppt
Paparan Manajemen Puskesmas.ppt
 
MANAJEMEN OBAT DAN BAHAN HABIS PAKAI.pptx
MANAJEMEN  OBAT DAN BAHAN HABIS PAKAI.pptxMANAJEMEN  OBAT DAN BAHAN HABIS PAKAI.pptx
MANAJEMEN OBAT DAN BAHAN HABIS PAKAI.pptx
 
BLC MP 1 KOTA MEDAN 3 JULI 2023 [Autosaved].ppt
BLC MP 1 KOTA MEDAN 3 JULI 2023 [Autosaved].pptBLC MP 1 KOTA MEDAN 3 JULI 2023 [Autosaved].ppt
BLC MP 1 KOTA MEDAN 3 JULI 2023 [Autosaved].ppt
 
MD2 Kebijakan Penyelenggaraan Puskesmas.pdf
MD2 Kebijakan Penyelenggaraan Puskesmas.pdfMD2 Kebijakan Penyelenggaraan Puskesmas.pdf
MD2 Kebijakan Penyelenggaraan Puskesmas.pdf
 
MD1. Kebijakan Program Indonesia Sehat Dengan Pendekatan Keluarga.pdf
MD1. Kebijakan Program Indonesia Sehat Dengan Pendekatan Keluarga.pdfMD1. Kebijakan Program Indonesia Sehat Dengan Pendekatan Keluarga.pdf
MD1. Kebijakan Program Indonesia Sehat Dengan Pendekatan Keluarga.pdf
 

Recently uploaded

obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasiobat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
ariniastuti020
 
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
 
Materi Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptx
Materi Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptxMateri Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptx
Materi Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptx
DocApizz
 
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngccccccccccccccccaskep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
anangkuniawan
 
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank MaybankUNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
csooyoung073
 
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandungobat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
ariniastuti020
 
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksiTM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
haslinahaslina3
 
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIStandar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
germanaaprianineno
 
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptxKONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
rosintauli1
 

Recently uploaded (15)

obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasiobat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
 
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
Materi Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptx
Materi Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptxMateri Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptx
Materi Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptx
 
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngccccccccccccccccaskep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
 
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank MaybankUNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
 
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt
 
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.ppt
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.pptPPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.ppt
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.ppt
 
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkbregulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
 
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandungobat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
 
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksiTM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
 
partograf. pencatatan proses kelahiran.ppt
partograf. pencatatan proses kelahiran.pptpartograf. pencatatan proses kelahiran.ppt
partograf. pencatatan proses kelahiran.ppt
 
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIStandar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
 
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptxKONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
 
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docxMAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
 
Mekanisme Persalinan Presentasi Oksiput Posteroir (1).pptx
Mekanisme Persalinan Presentasi Oksiput Posteroir (1).pptxMekanisme Persalinan Presentasi Oksiput Posteroir (1).pptx
Mekanisme Persalinan Presentasi Oksiput Posteroir (1).pptx
 

OVERVIEW ASPAK-2023.pptx

  • 2. ASPAK adalah suatu sistem elektronik berbasis web yang menghimpun data dan menyajikan informasi mengenai sarana, prasarana, dan alat kesehatan pada fasilitas pelayanan kesehatan. ASPAK dapat memaparkan atau menyajikan informasi ketersediaan dan pemenuhan terhadap sarana, prasarana dan alat Kesehatan di Fasilitas Pelayanan Kesehatan sesuai standar yang berlaku
  • 3. Prinsip penyelenggaraan ASPAK Akuntabilitas Akuntabilitas pada penyelenggaraanASPAK mengandung pengertian bahwa semua data sarana, prasarana dan alat kesehatan yang diisi harus benar, valid dan dapat dipertanggungjawabkan. Data harus sesuai dengan kondisi yang ada, dan dapat dibuktikan ketersediaannya. Kontinuitas. Kontinuitas pada penyelenggaraanASPAK mengandung pengertian bahwa data sarana, prasarana dan alat kesehatan yang diisi harus dievaluasi dan di update secara berkesinambungan. Evaluasi dan update dilakukan apabila terjadi perubahan berupa penambahan data baru, penghapusan, pemindahan, perubahan kondisi dari baik menjadi rusak atau sebaliknya.
  • 4. Tujuan ASPAK bertujuan untuk menyelenggarakan sistem informasi mengenai sarana, prasarana dan peralatan kesehatan di Fasilitas Pelayanan Kesehatan guna:  Inventarisasi dan pemetaan Sarana, Prasarana dan Alat Kesehatan pada Fasilitas Pelayanan Kesehatan;  panduan dalam melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pemenuhan Sarana, Prasarana, dan Alat Kesehatan oleh Pemerintah Pusat, Pemerintah daerah Provinsi, dan Pemerintah daerah Kab/Kota; dan  mendukung akreditasi Fasilitas Pelayanan Kesehatan
  • 5. Manfaat PERENCANAAN PERIJINAN • OPERASIONAL RS, PKM, KLINIK • JKN AKREDI TASI • RUMAH SAKIT • PUSKESMAS • LAINNYA PENGAWAS AN • MONITOIRNG PENGUJIAN & KALIBRASI • PENGAWASAN ALKES, DITJEN BINFAR ALKES ASPAK • E-PLANNING • SIPERMON • ANALISA KEBUTUHAN
  • 6. Karakterisitik ASPAK Berbasis Pelayanan, bukan Aset Open, interoperability dengan aplikasi yang lain Realtime, setiap saat data bisa di update ASPAK
  • 7. Manfaat  penilaian pemenuhan standar serta memberikan perizinan fasilitas pelayanan kesehatan;  Pelaporan KejadianTidak Diharapkan (KTD)  pelaksanaan akreditasi fasilitas pelayanan kesehatan;  pembinaan dan pengawasan fasilitas pelayanan kesehatan;dan  penyusunan perencanaan kebutuhan • Membuat dasar perencanaan untuk pengembangan fasilitas pelayanan kesehatan; • Pelaksanaan; • Pertanggungjawaban Fasilitas Pelayanan Kesehatan Pemangku Kepentingan
  • 8. User ASPAK ASPAK Aspak.yankes.depkes.go.id Admin ASPAK Kemenkes User Dinkes User Fasyankes Interoperability User Hanya baca/melihat Entri dan Update
  • 9. PENYELENGGARAAN  Penyiapan hardware dan jaringan internet  Penyiapan Petugas Pengelola ASPAK  Pelaksanaan input/update data mengenai Sarana, Prasarana danAlat Kesehatan  Pengelolaan data • Penyiapan hardware dan jaringan internet • Penyiapan Petugas PengelolaASPAK • Pelaksanaan validasi data dari Fasyankes • Pengelolaan data • Penyajian Informasi Dinkes (Prov, Kab/Kota) Fasyankes • Penyiapan hardware dan jaringan internet • Penyiapan Petugas PengelolaASPAK • Pelaksanaan validasi data dari Fasyankes • Pengelolaan data • Penyajian Informasi Kemenkes
  • 10. MUATAN DATA ASPAK DATA SARANA DATA PRASARANA DATAALKES DATA SDM 1. Data peralatan (jumlah, merK, kalibrasi, kondisi, dll) 2. Data Sarana (gedung Ruangan, dll) 3. Data Prasarana( limbah, sumber listrik, air, dll.) 4. SDM serta informasi manajemen pengelolaan SPA
  • 11. INTEROPERABILITAS Sipermon E-planning SIRS Online SIM-BPFK ASPAK BANK DATA PUSDATIN Aplikasi Lain Aplikasi Lain Aplikasi Lain  Pengawasan Alat Kesehatan – Ditken Farmalkes  Akreditasi Fasyankes  Aplikasi Monitoring BPFK  Balis - BAPETEN  SIMAK – BMN  Katalog Elektronik  Aplikasi lain di Fasyankes/Dinkes On Progress Next
  • 12. ASPAK - SIPERMON UPLOAD E-PLANNIG PERALATAN 50 % SARANA 50 % PRASARANA 50 % UPLOAD E-PLANNIG PERALATAN 100 % SARANA 100 % PRASARANA 100 % 2016 2015 KELENGKAPAN UPDATE UPLOAD E-PLANNIG VALIDASI DATA SPA 100 % KELENGKAPAN SPA YG DIMILIKI > 60% UPDATE SPA 100 % 2017/2018
  • 14. ASPAK - SIPERMON UPDATE KELENGKAPAN KEBUTUHAN KELENGKAPAN 100% data SPA harus sudah dinyatakan oleh RS apak memiliki atau tidak memiliki Minimal rerata/kumulas prosentase SPA 60% VALIDASI Semua data (alat) yang diisi oleh RS harus divalidasi oleh Dinkes/Kemenkes
  • 15. ROADMAP 2015 • Update Standar Acuan Puskesmas sesuai PMK 75 2014 • Modul Informasi dataVendor Alkes 2016 • PMKTentang ASPAK • Interoperabilit y dengan SIM- BPFK, modul kalibrasi, Bapeten, Pengawasan Alkes 2017 • Interoperability denganAplikasi Lain dg Unit Utama Lain • Penyusunan Master Plan/Bussines Prosses Enterprise ASPAK 2018 • Pengembangan Enterprise ASPAK, Menjadi Aplikasi Bidang SPA di Kementerian Kesehatan • Upgrading Infrastruktur • penyempurnaan Nomenklatur SPA 2019 • ERP, ASPAK terkoneksi kesemua data dibidang kesehatan, menyimpan, mengelola, memberikan informasi yang diperlukan untuk perencanaan, kebijakan di bidang SPA Today… ENTERPRISE ASPAK
  • 20.
  • 22. PROSENTASE KELENGKAPAN SPA RS 65.66 35.16 62.14 75.1 64.92 59.84 50.53 88.38 84.8283.57 39.38 71.56 59.8960.0560.81 35.73 41.94 70.75 66.78 70.7 77.72 46 27.54 70.87 28.28 52.1651.61 61.51 84.68 61.33 67.2 42 44.31 63.6264.56 59.88 48.22 22.74 0 10 20 30 40 50 60 70 80 90 100