SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
JAMINAN
HAK KONSTITUSIONAL
WARGA NEGARA DALAM
UUD NRI 1945
JUDHARIKSAWAN
Konstitusi Negara
Social Contract
Cita Negara
Sistem Penyelenggaraan Negara
Jaminan Hak (Constitutional Rights)
Sumber Hukum Tertinggi
Constitutional Rights
Seperangkat
hak yang
dijamin dan
diatur dalam
konstitusi
negara.
Citizen's Rights
Human Rights
State’s Obligation
State’s Obligation
• melindungi segenap bangsa, memajukan kesejahteraan
umum, mencerdaskan kehidupan bangsa, ikut
melaksanakan ketertiban dunia, serta mewjudukan
keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
(Pembukaan UUD 1945, alinea IV)
• menyelenggarakan negara berdasarkan kedaulatan
hukum (Pasal 1 ayat 3)
• mengakui dan menghormati satuan pemerintah daerah
yang bersifat khusus dan kesatuan masyarakat hukum
adat beserta hak-hak tradisionalnya (Pasal 18B)
• melindungi, memajukan, menegakkan, dan memenuhi
hak asasi manusia (Pasal 28I, ayat 4).
• menjamin kemerdekaan tiap-tiap penduduk untuk
memeluk agamanya masing-masing dan untuk beribadat
menurut agamnya dan kepercayaannya itu (Pasal 29,
ayat 2)
• mempertahankan, melindungi, dan memelihara
keutuhan dan kedaulatan negara melalui tentara
nasional (Pasal 30, ayat 3).
• menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat bertugas
melindungi, mengayomi, melayani masyarakat, serta
menegakkan hukum melalui kepolisian negara (Pasal
30, ayat 4).
• membiayai pendidikan dasar (Pasal 31, ayat 2)
State’s Obligation
State’s Obligation
• mengusahakan dan menyelenggarakan satu sistem
pendidikan nasional, yang meningkatkan keimanan dan
ketakwaan serta akhlak mulia dalam rangka
mencerdaskan kehidupan bangsa (Pasal 31, ayat 3)
• memprioritaskan anggaran pendidikan sekurang-
kurangnya dua puluh persen dari anggaran pendapatan
dan belanja negara serta dari anggaran pendapatan dan
belanja daerah untuk memenuhi kebutuhan
penyelenggaraan pendidikan nasional (Pasal 31, ayat 4).
• memajukan ilmu pengetahuan dan teknologi dengan
menjunjung tinggi nilai-nilai agama dan persatuan
bangsa untuk kemajuan peradaban serta kesejahteraan
umat manusia (Pasal 31, ayat 5)
State’s Obligation
• memajukan kebudayaan nasional Indonesia di
tengah peradaban dunia dengan menjamin
kebebasan masyarakat dalam memelihara dan
mengembangkan nilai-nilai budayanya (Pasal 32,
ayat 1).
• menghormati dan memelihara bahasa daerah
sebagai kekayaan budaya nasional (Pasal 32, ayat
2).
• mempergunakan bumi dan air dan kekayaan alam
untuk sebesar-besarnya kemakmuran rakyat (Pasal
33, ayat 3).
State’s Obligation
• memelihara fakir miskin dan anak-anak yang
terlantar (Pasal 34, ayat 1)
• mengembangkan sistem jaminan sosial bagi
seluruh rakyat dan memberdayakan masyarakat
yang lemah dan tidak mampu sesuai dengan
martabat kemanusiaan (Pasal 34, ayat 2)
• menyediakan fasilitas pelayanan kesehatan dan
fasilitas pelayanan umum yang layak (Pasal 34,
ayat 3)
The Citizen’s Rights
Hak-hak sebagai Warga Negara
Hak Asasi Manusia (Human Rights)
"seperangkat hak yang melekat pada hakikat dan
keberadaan manusia sebagai makhluk Tuhan Yang
Maha Esa dan merupakan anugerah-Nya yang wajib
dihormati, dijunjung tinggi dan dilindungi oleh negara,
hukum, Pemerintah, dan setiap orang demi kehormatan
serta perlindungan harkat dan martabat manusia.”
UUD NRI 1945
Pasal 27: kedudukan dalam hukum, pemerintahan
dan pekerjaan yang layak
Pasal 28 : Kemerdekaan berserikat
Pasal 28 A - 28 J: hak asasi manusia dan kewajiban
Pasal 29 Ayat (2): kebebasan beragama
Pasal 30 Ayat (1): pertahanan dan keamanan
Pasal 31 Ayat (1): Pendidikan dasar
Pasal 32 Ayat (1): mengembangkan nilai budaya
Pasal 34 Ayat (1), (2) dan (3): fakir miskin dan anak
terlantar serta jaminan sosial
Hak
Warga
Negara
Hak Asasi Manusia
“Seperangkat hak yang melekat pada
hakikat dan keberadaan manusia sebagai
makhluk Tuhan Yang Maha Esa dan
merupakan anugerah-Nya yang wajib
dihormati, dijunjung tinggi dan dilindungi
oleh negara, hukum, pemerintah, dan
setiap orang demi kehormatan serta
perlindungan harkat dan martabat
manusia.”
Human Rights
Soekarno’s:
• Buat apa kita membikin grondwet, apa guna grondwet
itu kalau ia tidak dapat mengisi perut orang yang
hendak mati kelaparan. Grondwet yang berisi droit de
l’homme et du citoyen itu, tidak bisa menghilangkan
kelaparannya orang yang miskin yang hendak mati
kelaparan. Maka oleh karena itu, jikalau kita betul-
betul hendak mendasarkan Negara kita kepada
paham kekeluargaan, paham tolong menolong, paham
gotong royong dan keadilan sosial, enyahkanlah tiap-
tiap pikiran, tiap-tiap paham individualisme dan
liberalisme daripadanya.
Human Rights
Moh. Hatta:
• “Ada baiknya dalam salah satu pasal, misalnya
pasal yang mengenai warga negara, disebutkan
juga di sebelah hak-hak yang sudah diberikan
kepadanya misalnya tiap-tiap warga negara
jangan takut mengeluarkan suaranya. Yang
perlu disebutkan di sini hak berkumpul dan
bersidang atau menyurat dan lain-lain ...
tanggungan ini perlu untuk menjaga supaya
negara tidak menjadi negara kekuasaan
Universalitas vs Partikularistik
• Manusia adalah sama dan sederajat.
• Kesamaan dan kesederajatan memposisikan setiap
manusia memiliki kesempatan, hak, dan kewajiban
yang sama.
• Pemenuhan hak-hak manusia harus dilakukan secara
bersama tanpa diskriminasi dan setiap manusia tidak
memiliki hak untuk merampas hak orang lain.
• Hak asasi manusia seseorang dibatasi oleh hak asasi
orang lain
• Hak-hak sebagai manusia adalah hak-hak yang
secara kodrati melekat pada pribadi manusia.
Human Rights
Hak untuk hidup
Hak berkeluarga dan melanjutkan keturunan
Hak mengembangkan diri
Hak memperoleh keadilan
Hak atas kebebasan pribadi
Hak atas rasa aman
Hak atas kesejahteraan
Hak turut serta dalam pemerintahan
Hak wanita
Hak anak
BAB
XA
UUD
NRI
1945
Non Derogable Rights
• Hak untuk hidup
• Hak untuk tidak disiksa
• Hak kemerdekaan pikiran dan hati nurani
• Hak beragama
• Hak untuk tidak diperbudak
• Hak untuk diakui sebagai pribadi di hadapan hukum
• Hak untuk tidak dituntut atas dasar hukum yang
berlaku surut
Tidak dapat dikurangi dalam keadaan apa pun
(Pasal 28I Ayat 1 UUD NRI 1945)
Derogable Rights
Pasal 28J UUD NRI 1945:
(2) Dalam menjalankan hak dan kewajibannya,
setiap orang wajib tunduk kepada pembatasan
yang ditetapkan dengan undang-undang
semata-mata untuk menjamin pengakuan serta
penghormatan atas hak dan kebebasan orang
lain dan untuk memenuhi tuntutan yang adil
sesuai dengan pertimbangan moral, nilai-nilai
agama, keamanan dan ketertiban umum dalam
suatu masyarakat yang demokratis.
The Siracusa Principles on the Limitation and
Derogation Provisions of ICCPR
• diatur berdasarkan hukum (prescribed by law/conformity with the
law),
• dalam masyarakat yang demokratis (in a democratic society),
• ketertiban umum (public order/ordre public),
• kesehatan publik (public health),
• moral publik (public moral),
• keamanan nasional (national security) dan keamanan publik (public
safety),
• hak dan kebebasan orang lain (rights and freedom of others) dan
hak atau reputasi orang lain (rights and reputations of others),
• kepentingan kehidupan pribadi pihak lain (the interest of private
lives of parties)
• pembatasan terhadap pers dan publik pada pengadilan (restrictions
on public trial).
Penegakan Hak Konstitusional
Mahkamah Konstitusi RI
Constitutional Review
Constitutional Complaint?
Penegakan Hak Asasi Manusia
Pasal 7 Ayat (1) UU HAM:
Setiap orang berhak untuk menggunakan semua
upaya hukum nasional dan forum internasional
atas semua pelanggaran hak asasi manusia yang
dijamin oleh hukum Indonesia dan hukum
internasional mengenai hak asasi manusia yang
telah diterima negara Republik Indonesia.
Pelanggaran HAM
“setiap perbuatan seseorang atau kelompok orang
termasuk aparat Negara baik disengaja maupun
tidak disengaja atau kelalaian yang secara
melawan hukum, mengurangi, menghalangi,
membatasi dan mencabut HAM seseorang atau
kelompok orang yang dijamin oleh undang-undang
dan tidak mendapat atau dikhawatirkan tidak akan
memperoleh penyelesaian hukum yang adil dan
benar berdasarkan mekanisme hukum yang
berlaku.”
Pelanggaran HAM Yang Berat
• Genosida
• Kejahatan Terhadap Kemanusiaan
Mekanisme:
• Komnas HAM
• Kejaksaan Agung
• Pengadilan HAM
– Medan, Jakarta, Surabaya dan Makassar
Pengadilan HAM Internasional
• Tribunal Ad Hoc oleh Dewan Keamanan
PBB
• International Criminal Court (ICC) untuk
Serious Crimes: Genocide, Crimes Against
Humanity, War Crimes and Agression.
State’s Sovereignty
• Exhaustion of Local Remedies
• Unable or Unwilling
Terima Kasih
Prof. Dr. Judhariksawan, SH, MH
Fakultas Hukum Universitas Hasanuddin
Riksawan Institute
Website: https//:riksawan.com
email: judhariksawan@gmail.com
WA: 081511113777

More Related Content

Similar to Hak KonstitusionalWarga

Pkn Kelas 12 Bab 1
Pkn Kelas 12 Bab 1Pkn Kelas 12 Bab 1
Pkn Kelas 12 Bab 1RezaWahyuni5
 
Ham dalam konstitusi
Ham dalam konstitusiHam dalam konstitusi
Ham dalam konstitusixiaoyuantha
 
Tugas kelompok 4 pkn (Zakarya)
Tugas kelompok 4 pkn (Zakarya)Tugas kelompok 4 pkn (Zakarya)
Tugas kelompok 4 pkn (Zakarya)Zakarya Iskandar
 
Hak Asasi Manusia (Human Rights)
Hak Asasi Manusia (Human Rights)Hak Asasi Manusia (Human Rights)
Hak Asasi Manusia (Human Rights)dionteguhpratomo
 
PPT-6-Konsep-HAM-dalam-UUD-1945.ppt
PPT-6-Konsep-HAM-dalam-UUD-1945.pptPPT-6-Konsep-HAM-dalam-UUD-1945.ppt
PPT-6-Konsep-HAM-dalam-UUD-1945.pptdeanramadhan8
 
A. KONSEP HAK DAN KEWAJIAN MANUSIA FIX.pptx
A. KONSEP HAK DAN KEWAJIAN MANUSIA FIX.pptxA. KONSEP HAK DAN KEWAJIAN MANUSIA FIX.pptx
A. KONSEP HAK DAN KEWAJIAN MANUSIA FIX.pptxguruppkn11
 
Hak dan Kewajiban Warga Negara
Hak dan Kewajiban Warga NegaraHak dan Kewajiban Warga Negara
Hak dan Kewajiban Warga Negara'Oke Aflatun'
 
Pengertian dan macam macam ham
Pengertian dan macam macam hamPengertian dan macam macam ham
Pengertian dan macam macam hamYon Narendra Arie
 
Hak asasi manusia dalam prespektif pancasila
Hak asasi manusia dalam prespektif pancasilaHak asasi manusia dalam prespektif pancasila
Hak asasi manusia dalam prespektif pancasilayantowiyulyanto
 
Hak Azazi Manuzia, UNDANG_UNDANG dalam kesehatan terhadap pelayanan kepada p...
Hak Azazi Manuzia, UNDANG_UNDANG dalam kesehatan terhadap pelayanan  kepada p...Hak Azazi Manuzia, UNDANG_UNDANG dalam kesehatan terhadap pelayanan  kepada p...
Hak Azazi Manuzia, UNDANG_UNDANG dalam kesehatan terhadap pelayanan kepada p...tesislisnawati435
 
Hak asasi manusia ppt debby erlin elvia - Tugas pkn kelas 10
Hak asasi manusia ppt debby erlin elvia - Tugas pkn kelas 10 Hak asasi manusia ppt debby erlin elvia - Tugas pkn kelas 10
Hak asasi manusia ppt debby erlin elvia - Tugas pkn kelas 10 Debby Zalina
 
Rumah pancasila, UUD 1945, NKRI, Bhinneka Tunggal Ika
Rumah pancasila, UUD 1945, NKRI, Bhinneka Tunggal IkaRumah pancasila, UUD 1945, NKRI, Bhinneka Tunggal Ika
Rumah pancasila, UUD 1945, NKRI, Bhinneka Tunggal IkaR . Adhi Indra Kurnia
 
Hak Asasi Manusia
Hak Asasi ManusiaHak Asasi Manusia
Hak Asasi Manusia555
 
Hak Asasi Mmanusia dalam Undang-Undang Dasar 1945.pptx
Hak Asasi Mmanusia dalam Undang-Undang Dasar 1945.pptxHak Asasi Mmanusia dalam Undang-Undang Dasar 1945.pptx
Hak Asasi Mmanusia dalam Undang-Undang Dasar 1945.pptxAinaNurdiyanti
 
pasal-pasal yang mengatur tentang pengaturan HAM
pasal-pasal yang mengatur tentang pengaturan HAMpasal-pasal yang mengatur tentang pengaturan HAM
pasal-pasal yang mengatur tentang pengaturan HAMPretty Menur
 

Similar to Hak KonstitusionalWarga (20)

Pkn Kelas 12 Bab 1
Pkn Kelas 12 Bab 1Pkn Kelas 12 Bab 1
Pkn Kelas 12 Bab 1
 
Ham dalam konstitusi
Ham dalam konstitusiHam dalam konstitusi
Ham dalam konstitusi
 
Tugas kelompok 4 pkn (Zakarya)
Tugas kelompok 4 pkn (Zakarya)Tugas kelompok 4 pkn (Zakarya)
Tugas kelompok 4 pkn (Zakarya)
 
Hak Asasi Manusia (Human Rights)
Hak Asasi Manusia (Human Rights)Hak Asasi Manusia (Human Rights)
Hak Asasi Manusia (Human Rights)
 
PPT-6-Konsep-HAM-dalam-UUD-1945.ppt
PPT-6-Konsep-HAM-dalam-UUD-1945.pptPPT-6-Konsep-HAM-dalam-UUD-1945.ppt
PPT-6-Konsep-HAM-dalam-UUD-1945.ppt
 
A. KONSEP HAK DAN KEWAJIAN MANUSIA FIX.pptx
A. KONSEP HAK DAN KEWAJIAN MANUSIA FIX.pptxA. KONSEP HAK DAN KEWAJIAN MANUSIA FIX.pptx
A. KONSEP HAK DAN KEWAJIAN MANUSIA FIX.pptx
 
Hak Asasi Manusia
Hak Asasi ManusiaHak Asasi Manusia
Hak Asasi Manusia
 
Hak azasi manusia
Hak azasi manusiaHak azasi manusia
Hak azasi manusia
 
HAK ASASI MANUSIA.pptx
HAK ASASI MANUSIA.pptxHAK ASASI MANUSIA.pptx
HAK ASASI MANUSIA.pptx
 
Hak dan Kewajiban Warga Negara
Hak dan Kewajiban Warga NegaraHak dan Kewajiban Warga Negara
Hak dan Kewajiban Warga Negara
 
Pengertian dan macam macam ham
Pengertian dan macam macam hamPengertian dan macam macam ham
Pengertian dan macam macam ham
 
Hak asasi manusia dalam prespektif pancasila
Hak asasi manusia dalam prespektif pancasilaHak asasi manusia dalam prespektif pancasila
Hak asasi manusia dalam prespektif pancasila
 
Ppt pkn
Ppt pknPpt pkn
Ppt pkn
 
Hak Azazi Manuzia, UNDANG_UNDANG dalam kesehatan terhadap pelayanan kepada p...
Hak Azazi Manuzia, UNDANG_UNDANG dalam kesehatan terhadap pelayanan  kepada p...Hak Azazi Manuzia, UNDANG_UNDANG dalam kesehatan terhadap pelayanan  kepada p...
Hak Azazi Manuzia, UNDANG_UNDANG dalam kesehatan terhadap pelayanan kepada p...
 
Pkn
PknPkn
Pkn
 
Hak asasi manusia ppt debby erlin elvia - Tugas pkn kelas 10
Hak asasi manusia ppt debby erlin elvia - Tugas pkn kelas 10 Hak asasi manusia ppt debby erlin elvia - Tugas pkn kelas 10
Hak asasi manusia ppt debby erlin elvia - Tugas pkn kelas 10
 
Rumah pancasila, UUD 1945, NKRI, Bhinneka Tunggal Ika
Rumah pancasila, UUD 1945, NKRI, Bhinneka Tunggal IkaRumah pancasila, UUD 1945, NKRI, Bhinneka Tunggal Ika
Rumah pancasila, UUD 1945, NKRI, Bhinneka Tunggal Ika
 
Hak Asasi Manusia
Hak Asasi ManusiaHak Asasi Manusia
Hak Asasi Manusia
 
Hak Asasi Mmanusia dalam Undang-Undang Dasar 1945.pptx
Hak Asasi Mmanusia dalam Undang-Undang Dasar 1945.pptxHak Asasi Mmanusia dalam Undang-Undang Dasar 1945.pptx
Hak Asasi Mmanusia dalam Undang-Undang Dasar 1945.pptx
 
pasal-pasal yang mengatur tentang pengaturan HAM
pasal-pasal yang mengatur tentang pengaturan HAMpasal-pasal yang mengatur tentang pengaturan HAM
pasal-pasal yang mengatur tentang pengaturan HAM
 

Recently uploaded

Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
PPT PENELITIAN TINDAKAN KELAS MODUL 5.pptx
PPT PENELITIAN TINDAKAN KELAS MODUL 5.pptxPPT PENELITIAN TINDAKAN KELAS MODUL 5.pptx
PPT PENELITIAN TINDAKAN KELAS MODUL 5.pptxSaefAhmad
 
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxMateri IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxmuhammadkausar1201
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 

Recently uploaded (20)

Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
PPT PENELITIAN TINDAKAN KELAS MODUL 5.pptx
PPT PENELITIAN TINDAKAN KELAS MODUL 5.pptxPPT PENELITIAN TINDAKAN KELAS MODUL 5.pptx
PPT PENELITIAN TINDAKAN KELAS MODUL 5.pptx
 
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxMateri IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 

Hak KonstitusionalWarga

  • 1. JAMINAN HAK KONSTITUSIONAL WARGA NEGARA DALAM UUD NRI 1945 JUDHARIKSAWAN
  • 2. Konstitusi Negara Social Contract Cita Negara Sistem Penyelenggaraan Negara Jaminan Hak (Constitutional Rights) Sumber Hukum Tertinggi
  • 3. Constitutional Rights Seperangkat hak yang dijamin dan diatur dalam konstitusi negara. Citizen's Rights Human Rights State’s Obligation
  • 4. State’s Obligation • melindungi segenap bangsa, memajukan kesejahteraan umum, mencerdaskan kehidupan bangsa, ikut melaksanakan ketertiban dunia, serta mewjudukan keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia (Pembukaan UUD 1945, alinea IV) • menyelenggarakan negara berdasarkan kedaulatan hukum (Pasal 1 ayat 3) • mengakui dan menghormati satuan pemerintah daerah yang bersifat khusus dan kesatuan masyarakat hukum adat beserta hak-hak tradisionalnya (Pasal 18B) • melindungi, memajukan, menegakkan, dan memenuhi hak asasi manusia (Pasal 28I, ayat 4).
  • 5. • menjamin kemerdekaan tiap-tiap penduduk untuk memeluk agamanya masing-masing dan untuk beribadat menurut agamnya dan kepercayaannya itu (Pasal 29, ayat 2) • mempertahankan, melindungi, dan memelihara keutuhan dan kedaulatan negara melalui tentara nasional (Pasal 30, ayat 3). • menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat bertugas melindungi, mengayomi, melayani masyarakat, serta menegakkan hukum melalui kepolisian negara (Pasal 30, ayat 4). • membiayai pendidikan dasar (Pasal 31, ayat 2) State’s Obligation
  • 6. State’s Obligation • mengusahakan dan menyelenggarakan satu sistem pendidikan nasional, yang meningkatkan keimanan dan ketakwaan serta akhlak mulia dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa (Pasal 31, ayat 3) • memprioritaskan anggaran pendidikan sekurang- kurangnya dua puluh persen dari anggaran pendapatan dan belanja negara serta dari anggaran pendapatan dan belanja daerah untuk memenuhi kebutuhan penyelenggaraan pendidikan nasional (Pasal 31, ayat 4). • memajukan ilmu pengetahuan dan teknologi dengan menjunjung tinggi nilai-nilai agama dan persatuan bangsa untuk kemajuan peradaban serta kesejahteraan umat manusia (Pasal 31, ayat 5)
  • 7. State’s Obligation • memajukan kebudayaan nasional Indonesia di tengah peradaban dunia dengan menjamin kebebasan masyarakat dalam memelihara dan mengembangkan nilai-nilai budayanya (Pasal 32, ayat 1). • menghormati dan memelihara bahasa daerah sebagai kekayaan budaya nasional (Pasal 32, ayat 2). • mempergunakan bumi dan air dan kekayaan alam untuk sebesar-besarnya kemakmuran rakyat (Pasal 33, ayat 3).
  • 8. State’s Obligation • memelihara fakir miskin dan anak-anak yang terlantar (Pasal 34, ayat 1) • mengembangkan sistem jaminan sosial bagi seluruh rakyat dan memberdayakan masyarakat yang lemah dan tidak mampu sesuai dengan martabat kemanusiaan (Pasal 34, ayat 2) • menyediakan fasilitas pelayanan kesehatan dan fasilitas pelayanan umum yang layak (Pasal 34, ayat 3)
  • 9. The Citizen’s Rights Hak-hak sebagai Warga Negara Hak Asasi Manusia (Human Rights) "seperangkat hak yang melekat pada hakikat dan keberadaan manusia sebagai makhluk Tuhan Yang Maha Esa dan merupakan anugerah-Nya yang wajib dihormati, dijunjung tinggi dan dilindungi oleh negara, hukum, Pemerintah, dan setiap orang demi kehormatan serta perlindungan harkat dan martabat manusia.”
  • 10. UUD NRI 1945 Pasal 27: kedudukan dalam hukum, pemerintahan dan pekerjaan yang layak Pasal 28 : Kemerdekaan berserikat Pasal 28 A - 28 J: hak asasi manusia dan kewajiban Pasal 29 Ayat (2): kebebasan beragama Pasal 30 Ayat (1): pertahanan dan keamanan Pasal 31 Ayat (1): Pendidikan dasar Pasal 32 Ayat (1): mengembangkan nilai budaya Pasal 34 Ayat (1), (2) dan (3): fakir miskin dan anak terlantar serta jaminan sosial Hak Warga Negara
  • 11. Hak Asasi Manusia “Seperangkat hak yang melekat pada hakikat dan keberadaan manusia sebagai makhluk Tuhan Yang Maha Esa dan merupakan anugerah-Nya yang wajib dihormati, dijunjung tinggi dan dilindungi oleh negara, hukum, pemerintah, dan setiap orang demi kehormatan serta perlindungan harkat dan martabat manusia.”
  • 12. Human Rights Soekarno’s: • Buat apa kita membikin grondwet, apa guna grondwet itu kalau ia tidak dapat mengisi perut orang yang hendak mati kelaparan. Grondwet yang berisi droit de l’homme et du citoyen itu, tidak bisa menghilangkan kelaparannya orang yang miskin yang hendak mati kelaparan. Maka oleh karena itu, jikalau kita betul- betul hendak mendasarkan Negara kita kepada paham kekeluargaan, paham tolong menolong, paham gotong royong dan keadilan sosial, enyahkanlah tiap- tiap pikiran, tiap-tiap paham individualisme dan liberalisme daripadanya.
  • 13. Human Rights Moh. Hatta: • “Ada baiknya dalam salah satu pasal, misalnya pasal yang mengenai warga negara, disebutkan juga di sebelah hak-hak yang sudah diberikan kepadanya misalnya tiap-tiap warga negara jangan takut mengeluarkan suaranya. Yang perlu disebutkan di sini hak berkumpul dan bersidang atau menyurat dan lain-lain ... tanggungan ini perlu untuk menjaga supaya negara tidak menjadi negara kekuasaan
  • 14. Universalitas vs Partikularistik • Manusia adalah sama dan sederajat. • Kesamaan dan kesederajatan memposisikan setiap manusia memiliki kesempatan, hak, dan kewajiban yang sama. • Pemenuhan hak-hak manusia harus dilakukan secara bersama tanpa diskriminasi dan setiap manusia tidak memiliki hak untuk merampas hak orang lain. • Hak asasi manusia seseorang dibatasi oleh hak asasi orang lain • Hak-hak sebagai manusia adalah hak-hak yang secara kodrati melekat pada pribadi manusia.
  • 15. Human Rights Hak untuk hidup Hak berkeluarga dan melanjutkan keturunan Hak mengembangkan diri Hak memperoleh keadilan Hak atas kebebasan pribadi Hak atas rasa aman Hak atas kesejahteraan Hak turut serta dalam pemerintahan Hak wanita Hak anak BAB XA UUD NRI 1945
  • 16. Non Derogable Rights • Hak untuk hidup • Hak untuk tidak disiksa • Hak kemerdekaan pikiran dan hati nurani • Hak beragama • Hak untuk tidak diperbudak • Hak untuk diakui sebagai pribadi di hadapan hukum • Hak untuk tidak dituntut atas dasar hukum yang berlaku surut Tidak dapat dikurangi dalam keadaan apa pun (Pasal 28I Ayat 1 UUD NRI 1945)
  • 17. Derogable Rights Pasal 28J UUD NRI 1945: (2) Dalam menjalankan hak dan kewajibannya, setiap orang wajib tunduk kepada pembatasan yang ditetapkan dengan undang-undang semata-mata untuk menjamin pengakuan serta penghormatan atas hak dan kebebasan orang lain dan untuk memenuhi tuntutan yang adil sesuai dengan pertimbangan moral, nilai-nilai agama, keamanan dan ketertiban umum dalam suatu masyarakat yang demokratis.
  • 18. The Siracusa Principles on the Limitation and Derogation Provisions of ICCPR • diatur berdasarkan hukum (prescribed by law/conformity with the law), • dalam masyarakat yang demokratis (in a democratic society), • ketertiban umum (public order/ordre public), • kesehatan publik (public health), • moral publik (public moral), • keamanan nasional (national security) dan keamanan publik (public safety), • hak dan kebebasan orang lain (rights and freedom of others) dan hak atau reputasi orang lain (rights and reputations of others), • kepentingan kehidupan pribadi pihak lain (the interest of private lives of parties) • pembatasan terhadap pers dan publik pada pengadilan (restrictions on public trial).
  • 19. Penegakan Hak Konstitusional Mahkamah Konstitusi RI Constitutional Review Constitutional Complaint?
  • 20. Penegakan Hak Asasi Manusia Pasal 7 Ayat (1) UU HAM: Setiap orang berhak untuk menggunakan semua upaya hukum nasional dan forum internasional atas semua pelanggaran hak asasi manusia yang dijamin oleh hukum Indonesia dan hukum internasional mengenai hak asasi manusia yang telah diterima negara Republik Indonesia.
  • 21. Pelanggaran HAM “setiap perbuatan seseorang atau kelompok orang termasuk aparat Negara baik disengaja maupun tidak disengaja atau kelalaian yang secara melawan hukum, mengurangi, menghalangi, membatasi dan mencabut HAM seseorang atau kelompok orang yang dijamin oleh undang-undang dan tidak mendapat atau dikhawatirkan tidak akan memperoleh penyelesaian hukum yang adil dan benar berdasarkan mekanisme hukum yang berlaku.”
  • 22. Pelanggaran HAM Yang Berat • Genosida • Kejahatan Terhadap Kemanusiaan Mekanisme: • Komnas HAM • Kejaksaan Agung • Pengadilan HAM – Medan, Jakarta, Surabaya dan Makassar
  • 23. Pengadilan HAM Internasional • Tribunal Ad Hoc oleh Dewan Keamanan PBB • International Criminal Court (ICC) untuk Serious Crimes: Genocide, Crimes Against Humanity, War Crimes and Agression. State’s Sovereignty • Exhaustion of Local Remedies • Unable or Unwilling
  • 24. Terima Kasih Prof. Dr. Judhariksawan, SH, MH Fakultas Hukum Universitas Hasanuddin Riksawan Institute Website: https//:riksawan.com email: judhariksawan@gmail.com WA: 081511113777