SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
Makalah
MoBilitas penduduk dan tenaga
kerja
A. Pengertian
Mobilitas penduduk atau gerakan
penduduk ialah perpindahan penduduk
dari suatu daerah ke daerah lain.
B. Jenis-jenis Mobilitas Penduduk
Ada dua macam mobilitas penduduk, yaitu sebagai berikut.
1) Migrasi, yaitu mobilitas penduduk yang bertujuan untuk menetap di
daerah baru.
2) Mobilitas sirkuler (mobilitas sementara), yaitu mobilitas penduduk
untuk sementara waktu, tidak untuk menetap. Contohnya, setelah panen
dan tidak ada kegiatan, para petani pergi ke kota untuk mencari nafkah
(migrasi musiman); atau para pekerja yang pada waktu pagi pergi ke kota,
sorenya kembali ke tempat tinggalnya di pinggiran kota.
c. Migrasi
Migrasi adalah perpindahan penduduk
dari suatu tempat ke tempat lain di
dalam negeri maupun dari suatu
negara ke negara lain untuk menetap,
baik secara perorangan, keluarga
maupun berkelompok. Pengertian
menetap menurut Sensus Penduduk
Indonesia adalah orang yang tinggal di
daerah baru selama enam bulan atau
lebih.
1) Sebab-Sebab Terjadinya Migrasi
Ada beberapa sebab terjadinya migrasi, yaitu sebagai berikut.
a) Alasan ekonomi, karena kesukaran hidup di suatu daerah mendorong keinginan
untuk mencari kehidupan yang lebih baik ke daerah lain.
b) Alasan politis, yaitu adanya pergolakan politik dalam suatu Negara sehingga kaum
politisi pindah ke negara lain untuk mencari perlindungan dan keamanan dirinya.
c) Alasan agama, karena kurang terjamin atau terkekang dalam kehidupan beragama
penduduk pindah ke daerah lain yang sesuai dengan kehidupan agamanya.
d) Alasan lain, misalnya bencana alam, kekeringan yang panjang, peperangan,
kelaparan, dan wabah penyakit.
2) Jenis-Jenis Migrasi
Ada 2 jenis migrasi, yaitu sebagai berikut.
a) Migrasi antarnegara (internasional), yaitu perpindahan penduduk dari suatu negara ke
negara lain. Yang termasuk migrasi antarnegara adalah sebagai berikut.
1) Imigrasi, yaitu masuknya penduduk negara lain ke satu negara. Misalnya,
masuknya orang Malaysia ke Indonesia. Orang Malaysia tersebut disebut
sebagai imigran. Perpindahannya itu disebut imigrasi. Imigrasi dapat bersifat
permanen, artinya tinggal menetap untuk selamanya. Sebaliknya, dapat pula bersifat
sementara, misalnya TKI ke Arab Saudi berdasarkan kontrak selama dua tahun.
2) Emigrasi, yaitu keluarnya penduduk dari suatu negara ke Negara lain. Misalnya,
orang-orang Indonesia yang pindah ke New Caledonia dan Suriname. Mereka
disebut emigran. Perpindahannya disebut emigrasi.
3) Remigrasi, yaitu kembalinya para emigran ke negara
asalnya. Misalnya, orang-orang Ambon yang tadinya pindah ke
Belanda sebagai emigran, kemudian kembali lagi pindah ke
Indonesia.
b) Migrasi dalam negeri (nasional), yaitu perpindahan penduduk dari suatu daerah ke daerah lain di
wilayah negara itu. Misalnya, perpindahan penduduk antarprovinsi. Yang termasuk imigrasi dalam
negeri adalah sebagai berikut
1) Transmigrasi (migrasi intern),
gambar foto udara kawasan transmigrasi
Transmigrasi yaitu perpindahan penduduk dari suatu pulau
atau provinsi yang berpenduduk padat ke suatu pulau atau
provinsi lain yang berpenduduk jarang di negara sendiri.
Macam-macam transmigrasi adalah sebagai berikut.
a) Transmigrasi umum, yaitu transmigrasi yang semua
biayanya ditanggung pemerintah
b) Transmigrasi swakarsa, yaitu transmigrasi yang
pembiayaannya sebagian ditanggung sendiri dan
sebagian ditanggung pemerintah.
c) Transmigrasi spontan, yaitu transmigrasi yang seluruh biaya ditanggung oleh transmigran itu sendiri.
d) Transmigrasi bedol desa, yaitu transmigrasi yang
dilakukan oleh seluruh penduduk desa beserta pejabat
pemerintah desa.
Permasalahan yang berkaitan dengan urbanisasi adalah sebagai
berikut.
2) Urbanisasi, ialah perpindahan penduduk dari desa ke kota atau
kotakota besar.
a) Keadaan di desa, Banyak penduduk tidak memiliki tanah,
pendapatan penduduk rendah, dan sulit mencari pekerjaan di luar
bidang pertanian.
b) Keadaan di kota, Banyak daya tarik di kota, misalnya hiburan, rekreasi, adanya
gedung-gedung, fasilitas pendidikan lengkap, dan luasnya kesempatan kerja di desa.
c) Akibat urbanisasi, Kekurangan tenaga kerja di desa. Akibatnya, sulit mencari tenaga yang
berpendidikan di desa dan sulit mencari tenaga penggerak pembangunan di desa.
d) Akibat urbanisasi di kota, Timbul pengangguran karena tidak semua yang
urbanisasi dapat bekerja; timbul tuna wisma, dan daerah slum (kumuh);
meningkatnya kejahatan; dan angkutan umum tidak dapat mencukupi
kebutuhan penumpang yang terus meningkat.
gambar slum area (daerah kumuh)
e) Usaha pemerintah mengurangi urbanisasi, Pemerintah
membatasi penduduk desa pindah ke kota; melaksanakan
pembangunan sampai ke daerah-daerah;
B. Tenaga kerja
Mobilitas tenaga kerja merupakan pergerakan atau peralihan geografis
serta pekerjaan tenaga kerja. Istilah ini yang paling baik diukur berdasarkan
kurangnya hambatan yang timbul dalam proses peralihan.
Kemudahan peralihan kerja menjadi salah satu faktor penting dalam studi ekonomi. Alasannya
karena melihat bagaimana tenaga kerja, menjadi salah satu faktor utama dalam produksi, bisa
mempengaruhi pertumbuhan serta produksi.
2. Jenis-jenis mobilitas tenaga kerja
Terdapat 2 jenis mobilitas atau peralihan tenaga kerja, yaitu geografis dan pekerjaan.
Mobilitas geografis mengacu kepada kemampuan pekerja dalam bekerja di lokasi
tertentu. Sedangkan mobilitas pekerjaan mengacu kepada kemampuan pekerja
dalam mengubah jenis pekerjaan. Berikut penjelasannya:
•Mobilitas geografis
Jenis mobilitas ini merujuk pada kemudahan seorang pekerja saat ia beralih ke lokasi maupun wilayah
yang berbeda. Wilayah tersebut ketika merujuk area yang masih berada dalam satu kabupaten, provinsi,
negara, bahkan negara.
Mobilitas geografis memungkinkan keterlibatan pergerakan faktor lintas industri di daerah yang berbeda. Misalnya,
seorang pekerja meninggalkan pekerjaan di sebuah perusahaan tekstil di Semarang, Jawa Tengah. Lalu ia mulai
bekerja di pabrik mobil yang berlokasi di Bekasi.
•Mobilitas pekerjaan
Pada jenis ini umumnya dibagi lagi menjadi dua, yaitu mobilitas vertikal dan horizontal. Mobilitas vertikal terjadi ketika
pekerja berpindah dari satu tingkatan menuju tingkatan lainnya. Misalnya ada seorang asisten manajer bank hendak
berpindah ke pekerjaan menjadi manajer bank.
Mobilitas horizontal merupakan perpindahan pekerja yang sebelumnya dari satu pekerjaan menuju pekerjaan
lain yang masih dalam tingkatan yang setara. Contohnya officer bank pindah ke account officer bank lain.
3. Dampak mobilitas tenaga kerja
Setiap kebijakan ekonomi memiliki efek langsung dan tidak langsung terhadap tingkat pertumbuhan penghasilan, baik
pertumbuhan penghasilan di pedesaan maupun perkotaan. Inilah yang membuat kehadirannya bisa memengaruhi
keadaan serta besarnya arus terhadap peralihan tenaga kerja.
Terkait hal tersebut, pemahaman tentang permasalahan, determinan serta konsekuensi dari peralihan
tenaga kerja akan jadi titik sentral. Terutama untuk mencapai pengertian yang lebih baik tentang sifat
serta karakter tahap pembangunan.
Di samping itu, mengamati dan mempelajari permasalahan seputar kemudahan peralihan kerja
bermanfaat untuk merumuskan kebijakan-kebijakan. Tujuannya agar sesuai untuk memengaruhi
sifat dan watak tahap pembangunan dengan metode yang dibutuhkan oleh masyarakat.

More Related Content

What's hot

GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)
GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)
GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)Zulfira Farah Nubua
 
BAB 3 Keunggulan dan Keterbatasan Antarruang dan Pengaruhnya Dalam Kegiatan E...
BAB 3 Keunggulan dan Keterbatasan Antarruang dan Pengaruhnya Dalam Kegiatan E...BAB 3 Keunggulan dan Keterbatasan Antarruang dan Pengaruhnya Dalam Kegiatan E...
BAB 3 Keunggulan dan Keterbatasan Antarruang dan Pengaruhnya Dalam Kegiatan E...Risdiana Hidayat
 
Menghitung migrasi pemduduk nol
Menghitung migrasi pemduduk nolMenghitung migrasi pemduduk nol
Menghitung migrasi pemduduk nolSera Septya
 
Surat keterangan penghasilan orang tua
Surat keterangan penghasilan orang tuaSurat keterangan penghasilan orang tua
Surat keterangan penghasilan orang tuaMeizan Herbian
 
Ppt ips-kls-9-k13-bab-2-perubahan-sosial-budaya
Ppt ips-kls-9-k13-bab-2-perubahan-sosial-budayaPpt ips-kls-9-k13-bab-2-perubahan-sosial-budaya
Ppt ips-kls-9-k13-bab-2-perubahan-sosial-budayavanmook2
 
Ppt dinamika kependudukan
Ppt dinamika kependudukanPpt dinamika kependudukan
Ppt dinamika kependudukanNabilaGeografi
 
Mobilitas dan migrasi penduduk
Mobilitas dan migrasi pendudukMobilitas dan migrasi penduduk
Mobilitas dan migrasi pendudukOpissen Yudisyus
 
Makalah industri kreatif solusi mengatasi pengangguran terdidik di kalimantan...
Makalah industri kreatif solusi mengatasi pengangguran terdidik di kalimantan...Makalah industri kreatif solusi mengatasi pengangguran terdidik di kalimantan...
Makalah industri kreatif solusi mengatasi pengangguran terdidik di kalimantan...Bambang Deswantoro
 
Mobilitas Penduduk
Mobilitas PendudukMobilitas Penduduk
Mobilitas PendudukSiti Sahati
 
Modul Pusat Informasi Konseling Remaja (PIK R) BKKBN Program Prioritas Nasion...
Modul Pusat Informasi Konseling Remaja (PIK R) BKKBN Program Prioritas Nasion...Modul Pusat Informasi Konseling Remaja (PIK R) BKKBN Program Prioritas Nasion...
Modul Pusat Informasi Konseling Remaja (PIK R) BKKBN Program Prioritas Nasion...Anindita Dyah Sekarpuri
 
Globalisasi kelas 3 SMP
Globalisasi kelas 3 SMPGlobalisasi kelas 3 SMP
Globalisasi kelas 3 SMPAhmad Naufal
 
Makalah perubahan sosial_budaya
Makalah perubahan sosial_budayaMakalah perubahan sosial_budaya
Makalah perubahan sosial_budayaippangnakmambi
 
DINAMIKA KEPENDUDUKAN.pptx
DINAMIKA KEPENDUDUKAN.pptxDINAMIKA KEPENDUDUKAN.pptx
DINAMIKA KEPENDUDUKAN.pptxYugoEkaAdytama
 

What's hot (20)

PPT KEMISKINAN
PPT KEMISKINANPPT KEMISKINAN
PPT KEMISKINAN
 
GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)
GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)
GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)
 
BAB 3 Keunggulan dan Keterbatasan Antarruang dan Pengaruhnya Dalam Kegiatan E...
BAB 3 Keunggulan dan Keterbatasan Antarruang dan Pengaruhnya Dalam Kegiatan E...BAB 3 Keunggulan dan Keterbatasan Antarruang dan Pengaruhnya Dalam Kegiatan E...
BAB 3 Keunggulan dan Keterbatasan Antarruang dan Pengaruhnya Dalam Kegiatan E...
 
Menghitung migrasi pemduduk nol
Menghitung migrasi pemduduk nolMenghitung migrasi pemduduk nol
Menghitung migrasi pemduduk nol
 
Surat keterangan penghasilan orang tua
Surat keterangan penghasilan orang tuaSurat keterangan penghasilan orang tua
Surat keterangan penghasilan orang tua
 
Ppt ips-kls-9-k13-bab-2-perubahan-sosial-budaya
Ppt ips-kls-9-k13-bab-2-perubahan-sosial-budayaPpt ips-kls-9-k13-bab-2-perubahan-sosial-budaya
Ppt ips-kls-9-k13-bab-2-perubahan-sosial-budaya
 
Ppt dinamika kependudukan
Ppt dinamika kependudukanPpt dinamika kependudukan
Ppt dinamika kependudukan
 
Mobilitas dan migrasi penduduk
Mobilitas dan migrasi pendudukMobilitas dan migrasi penduduk
Mobilitas dan migrasi penduduk
 
Makalah industri kreatif solusi mengatasi pengangguran terdidik di kalimantan...
Makalah industri kreatif solusi mengatasi pengangguran terdidik di kalimantan...Makalah industri kreatif solusi mengatasi pengangguran terdidik di kalimantan...
Makalah industri kreatif solusi mengatasi pengangguran terdidik di kalimantan...
 
Mobilitas Penduduk
Mobilitas PendudukMobilitas Penduduk
Mobilitas Penduduk
 
Modul Pusat Informasi Konseling Remaja (PIK R) BKKBN Program Prioritas Nasion...
Modul Pusat Informasi Konseling Remaja (PIK R) BKKBN Program Prioritas Nasion...Modul Pusat Informasi Konseling Remaja (PIK R) BKKBN Program Prioritas Nasion...
Modul Pusat Informasi Konseling Remaja (PIK R) BKKBN Program Prioritas Nasion...
 
Dampak perubahan sosial
Dampak perubahan sosialDampak perubahan sosial
Dampak perubahan sosial
 
Migrasi
MigrasiMigrasi
Migrasi
 
Transisi Demografi
Transisi DemografiTransisi Demografi
Transisi Demografi
 
Makalah urbanisasi
Makalah urbanisasiMakalah urbanisasi
Makalah urbanisasi
 
Globalisasi kelas 3 SMP
Globalisasi kelas 3 SMPGlobalisasi kelas 3 SMP
Globalisasi kelas 3 SMP
 
Makalah Geografi
Makalah GeografiMakalah Geografi
Makalah Geografi
 
Kependudukan dan lingkungan hidup
Kependudukan dan lingkungan hidupKependudukan dan lingkungan hidup
Kependudukan dan lingkungan hidup
 
Makalah perubahan sosial_budaya
Makalah perubahan sosial_budayaMakalah perubahan sosial_budaya
Makalah perubahan sosial_budaya
 
DINAMIKA KEPENDUDUKAN.pptx
DINAMIKA KEPENDUDUKAN.pptxDINAMIKA KEPENDUDUKAN.pptx
DINAMIKA KEPENDUDUKAN.pptx
 

Similar to MAKALAH mobilitas penduduk dan tenaga kerja.pptx

Emigrasi,transmigrasi,kel7,agb a
Emigrasi,transmigrasi,kel7,agb aEmigrasi,transmigrasi,kel7,agb a
Emigrasi,transmigrasi,kel7,agb ahelenapakpahan
 
Mobilitas dan Migrasi Penduduk
Mobilitas dan Migrasi PendudukMobilitas dan Migrasi Penduduk
Mobilitas dan Migrasi Pendudukdinarmelani
 
mobilitas sosial perspektif sosiologi universitas sriwjaya
mobilitas sosial perspektif sosiologi universitas sriwjayamobilitas sosial perspektif sosiologi universitas sriwjaya
mobilitas sosial perspektif sosiologi universitas sriwjayaIvan simamora
 
Transmigrasi dan urbanisasi, kelompok 4 agbc
Transmigrasi dan urbanisasi, kelompok 4 agbcTransmigrasi dan urbanisasi, kelompok 4 agbc
Transmigrasi dan urbanisasi, kelompok 4 agbchelenapakpahan
 
DINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA.pptx
DINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA.pptxDINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA.pptx
DINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA.pptxELMAWATISITUMORANG
 
DINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA Perhitungan.pptx
DINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA Perhitungan.pptxDINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA Perhitungan.pptx
DINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA Perhitungan.pptxmudrikmustafid2
 
New problem urbanisasi dan migrasi desa kota
New problem urbanisasi dan migrasi desa   kotaNew problem urbanisasi dan migrasi desa   kota
New problem urbanisasi dan migrasi desa kotadiamond49
 
DINAMIKA KEPENDUDUKANNNNNNNNNNNNNNNNNNNN
DINAMIKA KEPENDUDUKANNNNNNNNNNNNNNNNNNNNDINAMIKA KEPENDUDUKANNNNNNNNNNNNNNNNNNNN
DINAMIKA KEPENDUDUKANNNNNNNNNNNNNNNNNNNNhandrianihernawan
 
4. migrasi e learning
4. migrasi e learning4. migrasi e learning
4. migrasi e learningPusdiklatKKB
 
4. migrasi e learning
4. migrasi e learning4. migrasi e learning
4. migrasi e learningPusdiklat KKB
 
Factor-factor migrasi
Factor-factor migrasiFactor-factor migrasi
Factor-factor migrasiDissa MeLina
 
Migrasi
MigrasiMigrasi
MigrasiOki16
 
Bentuk Piramida penduduk.pptx
Bentuk Piramida penduduk.pptxBentuk Piramida penduduk.pptx
Bentuk Piramida penduduk.pptxMuammarGhadafi5
 
Bahan tayang modul 4 - migrasi
Bahan tayang modul 4 - migrasiBahan tayang modul 4 - migrasi
Bahan tayang modul 4 - migrasiPusdiklatKKB
 
Pertemuan 10_Dinamika Kependudukan.pptx
Pertemuan 10_Dinamika Kependudukan.pptxPertemuan 10_Dinamika Kependudukan.pptx
Pertemuan 10_Dinamika Kependudukan.pptxssuser9018ff
 

Similar to MAKALAH mobilitas penduduk dan tenaga kerja.pptx (20)

Emigrasi,transmigrasi,kel7,agb a
Emigrasi,transmigrasi,kel7,agb aEmigrasi,transmigrasi,kel7,agb a
Emigrasi,transmigrasi,kel7,agb a
 
Ppt pklh
Ppt pklhPpt pklh
Ppt pklh
 
Tugas kelomok 5
Tugas kelomok 5Tugas kelomok 5
Tugas kelomok 5
 
Mobilitas penduduk
Mobilitas pendudukMobilitas penduduk
Mobilitas penduduk
 
Mobilitas dan Migrasi Penduduk
Mobilitas dan Migrasi PendudukMobilitas dan Migrasi Penduduk
Mobilitas dan Migrasi Penduduk
 
mobilitas sosial perspektif sosiologi universitas sriwjaya
mobilitas sosial perspektif sosiologi universitas sriwjayamobilitas sosial perspektif sosiologi universitas sriwjaya
mobilitas sosial perspektif sosiologi universitas sriwjaya
 
Transmigrasi dan urbanisasi, kelompok 4 agbc
Transmigrasi dan urbanisasi, kelompok 4 agbcTransmigrasi dan urbanisasi, kelompok 4 agbc
Transmigrasi dan urbanisasi, kelompok 4 agbc
 
DINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA.pptx
DINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA.pptxDINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA.pptx
DINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA.pptx
 
DINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA Perhitungan.pptx
DINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA Perhitungan.pptxDINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA Perhitungan.pptx
DINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA Perhitungan.pptx
 
New problem urbanisasi dan migrasi desa kota
New problem urbanisasi dan migrasi desa   kotaNew problem urbanisasi dan migrasi desa   kota
New problem urbanisasi dan migrasi desa kota
 
DINAMIKA KEPENDUDUKANNNNNNNNNNNNNNNNNNNN
DINAMIKA KEPENDUDUKANNNNNNNNNNNNNNNNNNNNDINAMIKA KEPENDUDUKANNNNNNNNNNNNNNNNNNNN
DINAMIKA KEPENDUDUKANNNNNNNNNNNNNNNNNNNN
 
4. migrasi e learning
4. migrasi e learning4. migrasi e learning
4. migrasi e learning
 
4. migrasi e learning
4. migrasi e learning4. migrasi e learning
4. migrasi e learning
 
Factor-factor migrasi
Factor-factor migrasiFactor-factor migrasi
Factor-factor migrasi
 
Migrasi
MigrasiMigrasi
Migrasi
 
Migrasi
Migrasi Migrasi
Migrasi
 
Bentuk Piramida penduduk.pptx
Bentuk Piramida penduduk.pptxBentuk Piramida penduduk.pptx
Bentuk Piramida penduduk.pptx
 
Bahan tayang modul 4 - migrasi
Bahan tayang modul 4 - migrasiBahan tayang modul 4 - migrasi
Bahan tayang modul 4 - migrasi
 
Pertemuan 10_Dinamika Kependudukan.pptx
Pertemuan 10_Dinamika Kependudukan.pptxPertemuan 10_Dinamika Kependudukan.pptx
Pertemuan 10_Dinamika Kependudukan.pptx
 
Makalah pelatihan ilmu lingkungan
Makalah pelatihan ilmu lingkunganMakalah pelatihan ilmu lingkungan
Makalah pelatihan ilmu lingkungan
 

Recently uploaded

MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdfMATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdfIndahPuspitaMaharani1
 
Kemenkop LAPORAN KEUANGAN KOPERASI- SAK EP (25042024).pdf
Kemenkop LAPORAN KEUANGAN KOPERASI- SAK EP (25042024).pdfKemenkop LAPORAN KEUANGAN KOPERASI- SAK EP (25042024).pdf
Kemenkop LAPORAN KEUANGAN KOPERASI- SAK EP (25042024).pdfsoftraxindo
 
5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...
5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...
5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...BagaimanaCaraMenggug
 
Sistem Akuntansi Aktiva Tetap (Asset Tetap).pptx
Sistem Akuntansi Aktiva Tetap (Asset Tetap).pptxSistem Akuntansi Aktiva Tetap (Asset Tetap).pptx
Sistem Akuntansi Aktiva Tetap (Asset Tetap).pptxmonikabudiman19
 
Deret berkala dan peramalan 23 April 2024.pdf
Deret berkala dan peramalan 23 April 2024.pdfDeret berkala dan peramalan 23 April 2024.pdf
Deret berkala dan peramalan 23 April 2024.pdfSupianSauri8
 
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5SubhiMunir3
 
Asam karboksilat dan esternya serta senyawa .pptx
Asam karboksilat dan esternya serta senyawa .pptxAsam karboksilat dan esternya serta senyawa .pptx
Asam karboksilat dan esternya serta senyawa .pptxRizkiMuhammad58
 
Presentasi Akad Wadiah#';/'..';'[]//'../
Presentasi Akad Wadiah#';/'..';'[]//'../Presentasi Akad Wadiah#';/'..';'[]//'../
Presentasi Akad Wadiah#';/'..';'[]//'../stfatimah131
 
509777263-PPT-Monetarisme-Versus-Ekonomika-Keynesian.pptx
509777263-PPT-Monetarisme-Versus-Ekonomika-Keynesian.pptx509777263-PPT-Monetarisme-Versus-Ekonomika-Keynesian.pptx
509777263-PPT-Monetarisme-Versus-Ekonomika-Keynesian.pptxdokumentasiutnd
 
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh CityAbortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh Cityjaanualu31
 
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptxSosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptxgulieglue
 
analisis biaya dan manfaatanalisis biaya dan manfaatanalisis biaya dan manfaat
analisis biaya dan manfaatanalisis biaya dan manfaatanalisis biaya dan manfaatanalisis biaya dan manfaatanalisis biaya dan manfaatanalisis biaya dan manfaat
analisis biaya dan manfaatanalisis biaya dan manfaatanalisis biaya dan manfaatlangkahgontay88
 

Recently uploaded (20)

MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdfMATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
 
MODEL TRANSPORTASI METODE LEAST COST.pptx
MODEL TRANSPORTASI METODE LEAST COST.pptxMODEL TRANSPORTASI METODE LEAST COST.pptx
MODEL TRANSPORTASI METODE LEAST COST.pptx
 
Jual Obat Aborsi Sorong, Wa : 0822/2310/9953 Apotik Jual Obat Cytotec Di Sorong
Jual Obat Aborsi Sorong, Wa : 0822/2310/9953 Apotik Jual Obat Cytotec Di SorongJual Obat Aborsi Sorong, Wa : 0822/2310/9953 Apotik Jual Obat Cytotec Di Sorong
Jual Obat Aborsi Sorong, Wa : 0822/2310/9953 Apotik Jual Obat Cytotec Di Sorong
 
Kemenkop LAPORAN KEUANGAN KOPERASI- SAK EP (25042024).pdf
Kemenkop LAPORAN KEUANGAN KOPERASI- SAK EP (25042024).pdfKemenkop LAPORAN KEUANGAN KOPERASI- SAK EP (25042024).pdf
Kemenkop LAPORAN KEUANGAN KOPERASI- SAK EP (25042024).pdf
 
5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...
5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...
5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...
 
Sistem Akuntansi Aktiva Tetap (Asset Tetap).pptx
Sistem Akuntansi Aktiva Tetap (Asset Tetap).pptxSistem Akuntansi Aktiva Tetap (Asset Tetap).pptx
Sistem Akuntansi Aktiva Tetap (Asset Tetap).pptx
 
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
 
MODEL TRANSPORTASI METODE VOGEL APPROXIMATIONAM.pptx
MODEL TRANSPORTASI METODE VOGEL APPROXIMATIONAM.pptxMODEL TRANSPORTASI METODE VOGEL APPROXIMATIONAM.pptx
MODEL TRANSPORTASI METODE VOGEL APPROXIMATIONAM.pptx
 
Deret berkala dan peramalan 23 April 2024.pdf
Deret berkala dan peramalan 23 April 2024.pdfDeret berkala dan peramalan 23 April 2024.pdf
Deret berkala dan peramalan 23 April 2024.pdf
 
PEREKONIMIAN EMPAT SEKTOR (PEREKONOMIAN TERBUKA).pptx
PEREKONIMIAN EMPAT SEKTOR (PEREKONOMIAN TERBUKA).pptxPEREKONIMIAN EMPAT SEKTOR (PEREKONOMIAN TERBUKA).pptx
PEREKONIMIAN EMPAT SEKTOR (PEREKONOMIAN TERBUKA).pptx
 
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5
 
TEORI DUALITAS TENTANG (PRIM AL-DUAL).pptx
TEORI DUALITAS TENTANG (PRIM AL-DUAL).pptxTEORI DUALITAS TENTANG (PRIM AL-DUAL).pptx
TEORI DUALITAS TENTANG (PRIM AL-DUAL).pptx
 
Asam karboksilat dan esternya serta senyawa .pptx
Asam karboksilat dan esternya serta senyawa .pptxAsam karboksilat dan esternya serta senyawa .pptx
Asam karboksilat dan esternya serta senyawa .pptx
 
Presentasi Akad Wadiah#';/'..';'[]//'../
Presentasi Akad Wadiah#';/'..';'[]//'../Presentasi Akad Wadiah#';/'..';'[]//'../
Presentasi Akad Wadiah#';/'..';'[]//'../
 
509777263-PPT-Monetarisme-Versus-Ekonomika-Keynesian.pptx
509777263-PPT-Monetarisme-Versus-Ekonomika-Keynesian.pptx509777263-PPT-Monetarisme-Versus-Ekonomika-Keynesian.pptx
509777263-PPT-Monetarisme-Versus-Ekonomika-Keynesian.pptx
 
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh CityAbortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
 
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptxSosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
 
Jual Obat Aborsi Banjarbaru ( ASLI ) 082223109953 Kami Jual Obat Penggugur Ka...
Jual Obat Aborsi Banjarbaru ( ASLI ) 082223109953 Kami Jual Obat Penggugur Ka...Jual Obat Aborsi Banjarbaru ( ASLI ) 082223109953 Kami Jual Obat Penggugur Ka...
Jual Obat Aborsi Banjarbaru ( ASLI ) 082223109953 Kami Jual Obat Penggugur Ka...
 
METODE TRANSPORTASI NORTH WEST CORNERWC.pptx
METODE TRANSPORTASI NORTH WEST CORNERWC.pptxMETODE TRANSPORTASI NORTH WEST CORNERWC.pptx
METODE TRANSPORTASI NORTH WEST CORNERWC.pptx
 
analisis biaya dan manfaatanalisis biaya dan manfaatanalisis biaya dan manfaat
analisis biaya dan manfaatanalisis biaya dan manfaatanalisis biaya dan manfaatanalisis biaya dan manfaatanalisis biaya dan manfaatanalisis biaya dan manfaat
analisis biaya dan manfaatanalisis biaya dan manfaatanalisis biaya dan manfaat
 

MAKALAH mobilitas penduduk dan tenaga kerja.pptx

  • 2. A. Pengertian Mobilitas penduduk atau gerakan penduduk ialah perpindahan penduduk dari suatu daerah ke daerah lain. B. Jenis-jenis Mobilitas Penduduk Ada dua macam mobilitas penduduk, yaitu sebagai berikut. 1) Migrasi, yaitu mobilitas penduduk yang bertujuan untuk menetap di daerah baru. 2) Mobilitas sirkuler (mobilitas sementara), yaitu mobilitas penduduk untuk sementara waktu, tidak untuk menetap. Contohnya, setelah panen dan tidak ada kegiatan, para petani pergi ke kota untuk mencari nafkah (migrasi musiman); atau para pekerja yang pada waktu pagi pergi ke kota, sorenya kembali ke tempat tinggalnya di pinggiran kota.
  • 3. c. Migrasi Migrasi adalah perpindahan penduduk dari suatu tempat ke tempat lain di dalam negeri maupun dari suatu negara ke negara lain untuk menetap, baik secara perorangan, keluarga maupun berkelompok. Pengertian menetap menurut Sensus Penduduk Indonesia adalah orang yang tinggal di daerah baru selama enam bulan atau lebih. 1) Sebab-Sebab Terjadinya Migrasi Ada beberapa sebab terjadinya migrasi, yaitu sebagai berikut. a) Alasan ekonomi, karena kesukaran hidup di suatu daerah mendorong keinginan untuk mencari kehidupan yang lebih baik ke daerah lain. b) Alasan politis, yaitu adanya pergolakan politik dalam suatu Negara sehingga kaum politisi pindah ke negara lain untuk mencari perlindungan dan keamanan dirinya. c) Alasan agama, karena kurang terjamin atau terkekang dalam kehidupan beragama penduduk pindah ke daerah lain yang sesuai dengan kehidupan agamanya. d) Alasan lain, misalnya bencana alam, kekeringan yang panjang, peperangan, kelaparan, dan wabah penyakit.
  • 4. 2) Jenis-Jenis Migrasi Ada 2 jenis migrasi, yaitu sebagai berikut. a) Migrasi antarnegara (internasional), yaitu perpindahan penduduk dari suatu negara ke negara lain. Yang termasuk migrasi antarnegara adalah sebagai berikut. 1) Imigrasi, yaitu masuknya penduduk negara lain ke satu negara. Misalnya, masuknya orang Malaysia ke Indonesia. Orang Malaysia tersebut disebut sebagai imigran. Perpindahannya itu disebut imigrasi. Imigrasi dapat bersifat permanen, artinya tinggal menetap untuk selamanya. Sebaliknya, dapat pula bersifat sementara, misalnya TKI ke Arab Saudi berdasarkan kontrak selama dua tahun. 2) Emigrasi, yaitu keluarnya penduduk dari suatu negara ke Negara lain. Misalnya, orang-orang Indonesia yang pindah ke New Caledonia dan Suriname. Mereka disebut emigran. Perpindahannya disebut emigrasi. 3) Remigrasi, yaitu kembalinya para emigran ke negara asalnya. Misalnya, orang-orang Ambon yang tadinya pindah ke Belanda sebagai emigran, kemudian kembali lagi pindah ke Indonesia.
  • 5. b) Migrasi dalam negeri (nasional), yaitu perpindahan penduduk dari suatu daerah ke daerah lain di wilayah negara itu. Misalnya, perpindahan penduduk antarprovinsi. Yang termasuk imigrasi dalam negeri adalah sebagai berikut 1) Transmigrasi (migrasi intern), gambar foto udara kawasan transmigrasi Transmigrasi yaitu perpindahan penduduk dari suatu pulau atau provinsi yang berpenduduk padat ke suatu pulau atau provinsi lain yang berpenduduk jarang di negara sendiri. Macam-macam transmigrasi adalah sebagai berikut. a) Transmigrasi umum, yaitu transmigrasi yang semua biayanya ditanggung pemerintah b) Transmigrasi swakarsa, yaitu transmigrasi yang pembiayaannya sebagian ditanggung sendiri dan sebagian ditanggung pemerintah. c) Transmigrasi spontan, yaitu transmigrasi yang seluruh biaya ditanggung oleh transmigran itu sendiri. d) Transmigrasi bedol desa, yaitu transmigrasi yang dilakukan oleh seluruh penduduk desa beserta pejabat pemerintah desa.
  • 6. Permasalahan yang berkaitan dengan urbanisasi adalah sebagai berikut. 2) Urbanisasi, ialah perpindahan penduduk dari desa ke kota atau kotakota besar. a) Keadaan di desa, Banyak penduduk tidak memiliki tanah, pendapatan penduduk rendah, dan sulit mencari pekerjaan di luar bidang pertanian. b) Keadaan di kota, Banyak daya tarik di kota, misalnya hiburan, rekreasi, adanya gedung-gedung, fasilitas pendidikan lengkap, dan luasnya kesempatan kerja di desa. c) Akibat urbanisasi, Kekurangan tenaga kerja di desa. Akibatnya, sulit mencari tenaga yang berpendidikan di desa dan sulit mencari tenaga penggerak pembangunan di desa. d) Akibat urbanisasi di kota, Timbul pengangguran karena tidak semua yang urbanisasi dapat bekerja; timbul tuna wisma, dan daerah slum (kumuh); meningkatnya kejahatan; dan angkutan umum tidak dapat mencukupi kebutuhan penumpang yang terus meningkat. gambar slum area (daerah kumuh) e) Usaha pemerintah mengurangi urbanisasi, Pemerintah membatasi penduduk desa pindah ke kota; melaksanakan pembangunan sampai ke daerah-daerah;
  • 7. B. Tenaga kerja Mobilitas tenaga kerja merupakan pergerakan atau peralihan geografis serta pekerjaan tenaga kerja. Istilah ini yang paling baik diukur berdasarkan kurangnya hambatan yang timbul dalam proses peralihan. Kemudahan peralihan kerja menjadi salah satu faktor penting dalam studi ekonomi. Alasannya karena melihat bagaimana tenaga kerja, menjadi salah satu faktor utama dalam produksi, bisa mempengaruhi pertumbuhan serta produksi. 2. Jenis-jenis mobilitas tenaga kerja Terdapat 2 jenis mobilitas atau peralihan tenaga kerja, yaitu geografis dan pekerjaan. Mobilitas geografis mengacu kepada kemampuan pekerja dalam bekerja di lokasi tertentu. Sedangkan mobilitas pekerjaan mengacu kepada kemampuan pekerja dalam mengubah jenis pekerjaan. Berikut penjelasannya:
  • 8. •Mobilitas geografis Jenis mobilitas ini merujuk pada kemudahan seorang pekerja saat ia beralih ke lokasi maupun wilayah yang berbeda. Wilayah tersebut ketika merujuk area yang masih berada dalam satu kabupaten, provinsi, negara, bahkan negara. Mobilitas geografis memungkinkan keterlibatan pergerakan faktor lintas industri di daerah yang berbeda. Misalnya, seorang pekerja meninggalkan pekerjaan di sebuah perusahaan tekstil di Semarang, Jawa Tengah. Lalu ia mulai bekerja di pabrik mobil yang berlokasi di Bekasi. •Mobilitas pekerjaan Pada jenis ini umumnya dibagi lagi menjadi dua, yaitu mobilitas vertikal dan horizontal. Mobilitas vertikal terjadi ketika pekerja berpindah dari satu tingkatan menuju tingkatan lainnya. Misalnya ada seorang asisten manajer bank hendak berpindah ke pekerjaan menjadi manajer bank. Mobilitas horizontal merupakan perpindahan pekerja yang sebelumnya dari satu pekerjaan menuju pekerjaan lain yang masih dalam tingkatan yang setara. Contohnya officer bank pindah ke account officer bank lain.
  • 9. 3. Dampak mobilitas tenaga kerja Setiap kebijakan ekonomi memiliki efek langsung dan tidak langsung terhadap tingkat pertumbuhan penghasilan, baik pertumbuhan penghasilan di pedesaan maupun perkotaan. Inilah yang membuat kehadirannya bisa memengaruhi keadaan serta besarnya arus terhadap peralihan tenaga kerja. Terkait hal tersebut, pemahaman tentang permasalahan, determinan serta konsekuensi dari peralihan tenaga kerja akan jadi titik sentral. Terutama untuk mencapai pengertian yang lebih baik tentang sifat serta karakter tahap pembangunan. Di samping itu, mengamati dan mempelajari permasalahan seputar kemudahan peralihan kerja bermanfaat untuk merumuskan kebijakan-kebijakan. Tujuannya agar sesuai untuk memengaruhi sifat dan watak tahap pembangunan dengan metode yang dibutuhkan oleh masyarakat.