SlideShare a Scribd company logo
1 of 29
TUGAS DAN WEWENANG
JAKSA
UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 11 TAHUN 2021 TENTANG
PERUBAHAN ATAS UNDANG-UNDANG NOMOR 16 TAHUN 2004 TENTANG
KEJAKSAAN REPUBLIK INDONESIA
UU Nomor 11 Tahun 2021 tentang Perubahan
atas UU Nomor 16 Tahun 2004
tentang KejaksaanRI
Pasal 18
• Jaksa Agung merupakan Penuntut Umum tertinggi dan Pengacara Negara di
Negara Kesatuan Republik Indonesia.
• Jaksa Agung dengan kuasa khusus ataupun karena kedudukan dan jabatannya
bertindak sebagai Jaksa Pengacara Negara, di bidang Perdata dan Tata Usaha
Negara serta ketatanegaraan di semua lingkungan peradilan, baik di dalam
maupun di luar pengadilan untuk dan atas nama negara atau pemerintahan,
maupun kepentingan umum.
• Jaksa Agung bersama-sama menteri yang menyelenggarakan urusan
pemerintahan di bidang hukum dan/atau menteri lain yang ditunjuk oleh Presiden
dapat menjadi kuasa dalam menangani perkara di Mahkamah Konstitusi.
Pasal 1
2.Jaksaadalahpegawainegerisipildenganjabatanfungsionalyangmemilikikekhususandanmelaksanakantugas,fungsi,
dankewenangannyaberdasarkanUndang-Undang.
3.PenuntutUmumadalahJaksayangdiberiwewenangolehUndang-
UndanginiuntukmelakukanpenuntutandanmelaksanakanpenetapanhakimsertawewenanglainberdasarkanUndang-Undang.
PERATURANPRESIDENREPUBLIKINDONESIANOMOR15TAHUN2021TENTANG
PERUBAHANKEDUAATASPERATURANPRESIDENNOMOR38TAHUN2010TENTANG
ORGANISASIDANTATAKERJAKEJAKSAANREPUBLIKINDONESIA
TUGAS & WEWENANG KEJAKSAAN RI
• BIDANG PIDANA
1) melakukan penuntutan;
2) melaksanakan penetapan & putusan Hakim yang
telah memperoleh kekuatan hukum tetap;
3) melakukan penyidikan terhadap tindak pidana
tertentu berdasarkan Undang-Undang;
4) melengkapi berkas perkara tertentu & untuk itu
dapat melakukan pemeriksaan tambahan sebelum
dilimpahkan ke pengadilan yang dalam
pelaksanaannya dikoordinasikan degan Penyidik.
BIDANG PERDATA &
TATA USAHA NEGARA
Kejaksaan RI dengan Kuasa
Khusus, dapat bertindak baik di
dalam maupun di dalam
Pengadilan untuk dan atas nama
Negara atau Pemerintah.
BIDANG KETERTIBAN & KENTENTRAMAN UMUM
1) Peningkatan kesadaran hukum masyarakat;
2) Pegamanan kebijakan penegakan hukum;
3) Pengawasan peredaran barang cetakan;
4) Pengawasan aliran kepercayaan yang dapat
membahayakan masyarakat dan negara;
5) Pencegahan penyalahgunaan dan/atau
penodaan agama;
6) Penelitian & pengembangan hukum serta
statistik kriminal.
• Pasal 30A
• Dalam pemulihan aset, Kejaksaan berwenang melakukan kegiatan penelusuran, perampasan, dan
pengembalian aset perolehan tindak pidana dan aset lainnya kepada negara, korban, atau yang
berhak.
• Pasal 30B
• Dalam bidang intelijen penegakan hukum, Kejaksaan berwenang:
• menyelenggarakan fungsi penyelidikan, pengamanan, dan
penggalangan untuk kepentingan penegakan hukum;
• menciptakan kondisi yang mendukung dan mengamankan
pelaksanaan pembangunan;
• melakukan kerja sarna intelijen penegakan hukum dengan
lembaga intelijen dan/atau penyelenggara intelijen negara lainnya,
di dalam maupun di luar negeri;
• melaksanakan pencegahan korupsi, kolusi, dan nepotisme; dan
• melaksanakan pengawasan multimedia.
Pasal 30C
Selain melaksanakan tugas dan wewenang sebagaimana dimaksud dalam
Pasal 30, Pasal 30A, dan Pasal 30B Kejaksaan:
• menyelenggarakan kegiatan statistik kriminal dan kesehatan yustisial
Kejaksaan;
• turut serta dan aktif dalam pencarian kebenaran atas perkara
pelanggaran hak asasi manusia yang berat dan konflik sosial tertentu
demi terwujudnya keadilan;
• turut serta dan aktif dalam penanganan perkara pidana yang melibatkan
saksi dan korban serta proses rehabilitasi, restitusi, dan kompensasinya;
• melakukan mediasi penal, melakukan sita eksekusi untuk pembayaran
pidana denda dan pidana pengganti serta restitusi;
• dapat memberikan keterangan sebagai bahan informasi dan verifikasi
tentang ada atau tidaknya dugaan pelanggaran hukum yang sedang atau
telah diproses dalam perkara pidana untuk menduduki jabatan publik
atas permintaan instansi yang berwenang;
• menjalankan fungsi dan kewenangannya di bidang keperdataan
dan/atau bidang publik lainnya sebagaimana diatur dalam Undang-
Undang;
• melakukan sita eksekusi untuk pembayaran pidana denda dan uang
pengganti;
• mengajukan peninjauan kembali; dan
• melakukan penyadapan berdasarkan Undang-Undang khusus yang
mengatur mengenai penyadapan dan menyelenggarakan pusat
pemantauan di bidang tindak pidana.
Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah
• Bidang Tindak Pidana Umum
• Bidang Tindak Pidana Khusus
• Bidang Tindak Pidana Militer
• Bidang Intelijen
• Bidang Perdata & Tata Usaha Negara
• Bidang Pengawasan
• Bidang Pembinaan
• dapat memberikan keterangan sebagai bahan informasi dan verifikasi
tentang ada atau tidaknya dugaan pelanggaran hukum yang sedang atau
telah diproses dalam perkara pidana untuk menduduki jabatan publik
atas permintaan instansi yang berwenang;
• menjalankan fungsi dan kewenangannya di bidang keperdataan
dan/atau bidang publik lainnya sebagaimana diatur dalam Undang-
Undang;
• melakukan sita eksekusi untuk pembayaran pidana denda dan uang
pengganti;
• mengajukan peninjauan kembali; dan
• melakukan penyadapan berdasarkan Undang-Undang khusus yang
mengatur mengenai penyadapan dan menyelenggarakan pusat
pemantauan di bidang tindak pidana.
TUGAS SECARAUMUM SELAKUAPARAT HUKUM
1. PENINDAKAN ( represif )
a) Penuntutan dan eksekusi putusan pengadilan dalam perkara pidum atau aturan
yang secara umum dalam KUHP, penanganannya oleh bidang tindak Pidana
Umum ( Pidum ) dan tindak Pidana Militer ( Pidmil ).
b) Penyelidikan, penyidikan, penuntutan dan eksekusi putusan pengadilan dalam
tindak pidana khusus / korupsi penanganannya dilakukan oleh bidang intelijen,
bidang Pidana Khusus (Pidsus) dan tindak Pidana Militer ( Pidmil )
2. Pencegahan ( preventif )
a. Penkum ( Penerangan Hukum ) ditujukan pada audience yang sudah
punya pengetahuan hukum atau kadar intlektualnya tinggi seperti halnya
pegawai atau mahasiswa dll, penyuluhan hukum ( Luhkum ) ditujukan pada
audience yang masih belum ada pengetahuan hukum meliputi Jaksa Masuk
Sekolah setingkat SMA sedrajat maupun SMP, SD , Jaksa Masuk Pesantren dll.
b. Pam Gal ( Pengamanan dan penggalangan ) seperti halnya koordinasi
antar lembaga dalam bidang pengawasan aliran kepercayaan,
pengawasan beredarnya barang cetakan yang mengandung unsur
permasalahan SARA , monitoring terkait potensi kekerasan aksi serta
pengamanan proyek strategis nasional atau daerah dll , dasar hukum kegiatan UU
Kejaksaan No.11 thn 2021 ttg perubahan UU Kejaksaan No.16 thn 2004 dan UU No.
17
thn. 2011 ttg.Intelijen Negara.
c. Pendampingan kegiatan instansi pemerintah baik pusat maupun
daerah .
KEJAKSAAN TINGGI
JAWA TENGAH
PROSEDUR PENANGANAN
PERKARA TINDAK PIDANA KORUPSI
KEJAKSAAN TINGGI
JAWA TENGAH
PROSEDUR
PENUNTUTAN DAN PERSIDANGAN
Rekapitulasi Penyelidikan
Januari sd Desember 2021
1) Dugaan TPK Pengadaan Batik Tradisional di Sekda Kabupaten Rembang TA 2017.
diserahkan Inspektorat.
2) Kasus TPK pengadaan tanah oleh Perum Perindo yang berlokasi di pinggir jalan
Juwana Rembang, Desa Bumimulyo, Kecamatan Batangan, Kabupaten Pati TA 2016
3) Dugaan TPK dalam pelaksanaan Investasi PT. Rembang Bangkit Sejahtera kepada PT.
AGU dan penjualan aset milik PT. RBSI
4) Penyalahgunaan keuangan perusahaan pada PT. BKK Jateng (Persero) Cabang Brebes
Kantor Kas Peguyangan.
5) Dugaan TPK pada proyek pemasangan LPJUTS yang bersumber dari APBD Provinsi
Jateng TA 2018 di Kabupaten Pekalongan senilai Rp 18 Miliar.
3) Dugaan TPK penyalahgunaan keuangan perusahaan pada PT. BKK Jateng (perseroda)
Cabang Brebes Kantor Kas Peguyangan (m. Nasir, SE., )
4) Dugaan TPPU penyalahgunaan pengelolaan simpanan nasabah di PD Bank Salatiga
Tahun 2008 – 2018 (Sunarti)
2022
1) Dugaan penyimpangan dalam Bantuan Pangan Non Tunai Kabupaten Brebes TA
2018 sd 2020 (Januari 2022);
2) Dugaan TPK di Kantor Unit Layanan Cabang (UPC) PT Pegadaian Doplang TA 2019 sd
2021 (Februari 2022);
3) Dugaan TPK dalam pelaksanaan Investasi PT Rembang Bangkit Sejahtera kepada PT.
AGU dan penjualan Aset milik PT.RBSJ (April 2021) 2TSK;
4) Dugaan TPK di Bank Jateng Cabang Purworejo dalam pemberian Kredit Modal Kerja
kepada PT. Java Modern Teknologi dan CV. Gunug Mukti Indonesia Tahun 2018 -2019
(Februari 2022);
5) Dugaan TPK Pengadaan lahan seluas 25 Ha di Desa Bapangsari Kec. Bagelen Kab.
Purworejo oleh Yayasan Kesejahteraan Karyawan Angkasa Pura 1 (YAKKAP I) pada
BUMN PT. Angkasa Pura I (persero) April 2022;
6) Penyidikan TPK dalam pemberian Fasilitas Kredit PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk
Kantor Cabang Semarang kepada PT. Citra Guna Perkasa dan PT. Harsam Indo
Visitama pada tahun 2016 (Juni 2022);
7) Dugaan TPK dalam pemberian kredit PT. BRI Agroniaga Tbk. Kantor Cabang
Semarang kepada PT. Citra Guna Perkasa pada tahun 2016 (Juni 2022);
8) Dugaan TPK Korupsi dalam Pemberian Fasilitas Kredit PT. Bank Pembangunan
Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk. Kantor Cabang Semarang kepada PT. Seruni
Prima Perkasa pada tahun 2017 (Juni 2022).
Kasus RSUD
• 2020 Kejari Sragen amankan uang Rp 2,016 miliar terkait kasus korupsi
pembangunan ruang central operation komer RSUD Sragen;
• Polda Jateng ungkap korupsi di RS Paru Kota Salatiga 2009, membagikan uang
potongan harga obat kepada para dokter & petugas apotek;
• 2021 Polda Jateng mengungkap kasus pemotongan dana kesehatan RSUD Kudus,
indikasi pemotongan insentif nakes.
Kasus BPR
1) BPR BKK Kudus angka kredit macet perlu ditekan;
2) BPR BKK Sumbang Banyumas;
3) BPR BKK Temanggung 2019 114M;
4) BPR BKK Pringsurat Cabang Tretep;
5) BPR BKK Karanganyar 2017 Rp 477 juta;
Kredit Macet, Kredit Fiktif, Penempatan dana pada Koperasi.
6) BPR BKK Tasikmadu Karanganyar Rp 477 juta kasus kredit fiktif 7 menggelapkan
dana operasional kantor;
7) BPR BKK Eromoko Wonogiri 2020 Rp 2,7M membobol rekening nasabah;
8) BPR BKK Weru Sukoharjo Rp 2,8 M penyelewengan dana nasabah;
9) BPR BKK Salatiga 2019 Rp 24,7 M mengambil dana nasabah menyebabkan selisih
saldo simpanan nasabah;
10) BPR BKK Salatiga 2021 jemput bola setoran nasabah tidak setor ke kas;
11) BPR BKK Brebes 2012-2019 Rp 2,2 M menggasak deposito & kredit milik nasabah;
12) BPR BKK Kebumen Rp 8,7 M mengakali proses kredit, pengajuan, pencairan &
pengambilan kredit.
KASUS TP KORUPSI DPU JATENG
• 2022 Kasus korupsi pegadaan jalan, Polda Jateng tetapkan Sekda Pemalang sebagai
Tsk;
• Eks Kabid Bina Marga DPU Wonosobo ditahan karena rugikan negara Rp 1,53 Miliar
2011-2012 mengurangi volume ATB & HRS;
• 2015 Mantan Kabid Cipta Karya DPU Rembang korupsi 5 proyek TA 2013
pemeliharaan lingkungab pemukiman ;
Kasus PDAM
1) Kasus dugaan suap jual beli jabatan di PDAM Kudus;
2) Selewengkan iuran BPJS pegawai PDAM Banjarnegara;
3) Oknum karyawan PDAM Demak tipu 14 korban pencari kerja;
4) Diduga Korupsi beli pipa, mantan Kasubag PDAM Banjarnegara.
SEKIAN DAN TERIMAKASIH

More Related Content

Similar to Ppt Kejaksaan tugas wewenang jaksa dalam lembaga negara

Dialog Nasional TIK BPPT 12/11/'14 - Presentasi Kemendagri
Dialog Nasional TIK BPPT 12/11/'14 - Presentasi Kemendagri Dialog Nasional TIK BPPT 12/11/'14 - Presentasi Kemendagri
Dialog Nasional TIK BPPT 12/11/'14 - Presentasi Kemendagri Iwan S
 
Tugas 2 paper keuangan negara_AYUNI.pdf
Tugas 2 paper keuangan negara_AYUNI.pdfTugas 2 paper keuangan negara_AYUNI.pdf
Tugas 2 paper keuangan negara_AYUNI.pdfAyuni945584
 
Materi Nefa Claudia Meliala - Eksaminasi Putusan Pinangki Sirna Malasari.pptx
Materi Nefa Claudia Meliala - Eksaminasi Putusan Pinangki Sirna Malasari.pptxMateri Nefa Claudia Meliala - Eksaminasi Putusan Pinangki Sirna Malasari.pptx
Materi Nefa Claudia Meliala - Eksaminasi Putusan Pinangki Sirna Malasari.pptxSpotterVarious
 
Komisi Pemberantasan Korupsi PPT Version
Komisi Pemberantasan Korupsi PPT VersionKomisi Pemberantasan Korupsi PPT Version
Komisi Pemberantasan Korupsi PPT VersionBambang Rimalio
 
Proposal Tesis PMH (1) (3).pptx
Proposal Tesis PMH (1) (3).pptxProposal Tesis PMH (1) (3).pptx
Proposal Tesis PMH (1) (3).pptxMNoorHR1
 
Perda kabupaten bekasi no. 10 tahun 2016
Perda kabupaten bekasi no. 10 tahun 2016Perda kabupaten bekasi no. 10 tahun 2016
Perda kabupaten bekasi no. 10 tahun 2016Harun Surya
 
Rakernas PA - 2010 versi B
Rakernas PA - 2010 versi BRakernas PA - 2010 versi B
Rakernas PA - 2010 versi BBeryl Syamwil
 
Buku "Mengukur Keterbukaan Badan Publik Sektor TKHL Di Kalimantan Barat
Buku "Mengukur Keterbukaan Badan Publik Sektor TKHL Di Kalimantan BaratBuku "Mengukur Keterbukaan Badan Publik Sektor TKHL Di Kalimantan Barat
Buku "Mengukur Keterbukaan Badan Publik Sektor TKHL Di Kalimantan BaratJARI Indonesia Borneo Barat
 
Perlindungan Hukum dalam pelaksanaan tugas & fungsi pengadaan tanah bagi pemb...
Perlindungan Hukum dalam pelaksanaan tugas & fungsi pengadaan tanah bagi pemb...Perlindungan Hukum dalam pelaksanaan tugas & fungsi pengadaan tanah bagi pemb...
Perlindungan Hukum dalam pelaksanaan tugas & fungsi pengadaan tanah bagi pemb...digitalisasipsbisaef
 
hukum Anti korupsi & Pencucian uang studi kasus AKIL MOCHTAR_Kelompok 3.pptx
hukum Anti korupsi & Pencucian uang studi kasus AKIL MOCHTAR_Kelompok 3.pptxhukum Anti korupsi & Pencucian uang studi kasus AKIL MOCHTAR_Kelompok 3.pptx
hukum Anti korupsi & Pencucian uang studi kasus AKIL MOCHTAR_Kelompok 3.pptxmaxandrew9
 
Pn jkt.sel 2018_pid.pra_24_putusan_anonimisasi.doc
Pn jkt.sel 2018_pid.pra_24_putusan_anonimisasi.docPn jkt.sel 2018_pid.pra_24_putusan_anonimisasi.doc
Pn jkt.sel 2018_pid.pra_24_putusan_anonimisasi.docFajar Pratama
 
Pn jkt.sel 2018_pid.pra_24_putusan_anonimisasi.doc
Pn jkt.sel 2018_pid.pra_24_putusan_anonimisasi.docPn jkt.sel 2018_pid.pra_24_putusan_anonimisasi.doc
Pn jkt.sel 2018_pid.pra_24_putusan_anonimisasi.docFajar Pratama
 
UU_No_12_Tahun_2011_1.pdf
UU_No_12_Tahun_2011_1.pdfUU_No_12_Tahun_2011_1.pdf
UU_No_12_Tahun_2011_1.pdfSnowAngel27
 
Uu 2011 nomor 12 pembentukan peraturan perundangan
Uu 2011 nomor 12 pembentukan peraturan perundanganUu 2011 nomor 12 pembentukan peraturan perundangan
Uu 2011 nomor 12 pembentukan peraturan perundanganMystic333
 
Hbl 6, dyana anggraini, hapzi ali, tindak pidana pencucian uang, universitas ...
Hbl 6, dyana anggraini, hapzi ali, tindak pidana pencucian uang, universitas ...Hbl 6, dyana anggraini, hapzi ali, tindak pidana pencucian uang, universitas ...
Hbl 6, dyana anggraini, hapzi ali, tindak pidana pencucian uang, universitas ...Dyana Anggraini
 
Garuda1336190
Garuda1336190Garuda1336190
Garuda1336190pkkjagang
 
Hbl, dyana anggraini, hapzi ali, tindak pidana pencucian uang, universitas me...
Hbl, dyana anggraini, hapzi ali, tindak pidana pencucian uang, universitas me...Hbl, dyana anggraini, hapzi ali, tindak pidana pencucian uang, universitas me...
Hbl, dyana anggraini, hapzi ali, tindak pidana pencucian uang, universitas me...Dyana Anggraini
 
Seminar hasil, judul 'gadai saham oleh PT Pegadaian'
Seminar hasil, judul 'gadai saham oleh PT Pegadaian'Seminar hasil, judul 'gadai saham oleh PT Pegadaian'
Seminar hasil, judul 'gadai saham oleh PT Pegadaian'Adilah126
 

Similar to Ppt Kejaksaan tugas wewenang jaksa dalam lembaga negara (20)

Dialog Nasional TIK BPPT 12/11/'14 - Presentasi Kemendagri
Dialog Nasional TIK BPPT 12/11/'14 - Presentasi Kemendagri Dialog Nasional TIK BPPT 12/11/'14 - Presentasi Kemendagri
Dialog Nasional TIK BPPT 12/11/'14 - Presentasi Kemendagri
 
Tugas 2 paper keuangan negara_AYUNI.pdf
Tugas 2 paper keuangan negara_AYUNI.pdfTugas 2 paper keuangan negara_AYUNI.pdf
Tugas 2 paper keuangan negara_AYUNI.pdf
 
Materi Nefa Claudia Meliala - Eksaminasi Putusan Pinangki Sirna Malasari.pptx
Materi Nefa Claudia Meliala - Eksaminasi Putusan Pinangki Sirna Malasari.pptxMateri Nefa Claudia Meliala - Eksaminasi Putusan Pinangki Sirna Malasari.pptx
Materi Nefa Claudia Meliala - Eksaminasi Putusan Pinangki Sirna Malasari.pptx
 
Komisi Pemberantasan Korupsi PPT Version
Komisi Pemberantasan Korupsi PPT VersionKomisi Pemberantasan Korupsi PPT Version
Komisi Pemberantasan Korupsi PPT Version
 
Proposal Tesis PMH (1) (3).pptx
Proposal Tesis PMH (1) (3).pptxProposal Tesis PMH (1) (3).pptx
Proposal Tesis PMH (1) (3).pptx
 
Perda kabupaten bekasi no. 10 tahun 2016
Perda kabupaten bekasi no. 10 tahun 2016Perda kabupaten bekasi no. 10 tahun 2016
Perda kabupaten bekasi no. 10 tahun 2016
 
PPID.ppt
PPID.pptPPID.ppt
PPID.ppt
 
Rakernas PA - 2010 versi B
Rakernas PA - 2010 versi BRakernas PA - 2010 versi B
Rakernas PA - 2010 versi B
 
Buku "Mengukur Keterbukaan Badan Publik Sektor TKHL Di Kalimantan Barat
Buku "Mengukur Keterbukaan Badan Publik Sektor TKHL Di Kalimantan BaratBuku "Mengukur Keterbukaan Badan Publik Sektor TKHL Di Kalimantan Barat
Buku "Mengukur Keterbukaan Badan Publik Sektor TKHL Di Kalimantan Barat
 
Perlindungan Hukum dalam pelaksanaan tugas & fungsi pengadaan tanah bagi pemb...
Perlindungan Hukum dalam pelaksanaan tugas & fungsi pengadaan tanah bagi pemb...Perlindungan Hukum dalam pelaksanaan tugas & fungsi pengadaan tanah bagi pemb...
Perlindungan Hukum dalam pelaksanaan tugas & fungsi pengadaan tanah bagi pemb...
 
hukum Anti korupsi & Pencucian uang studi kasus AKIL MOCHTAR_Kelompok 3.pptx
hukum Anti korupsi & Pencucian uang studi kasus AKIL MOCHTAR_Kelompok 3.pptxhukum Anti korupsi & Pencucian uang studi kasus AKIL MOCHTAR_Kelompok 3.pptx
hukum Anti korupsi & Pencucian uang studi kasus AKIL MOCHTAR_Kelompok 3.pptx
 
Pn jkt.sel 2018_pid.pra_24_putusan_anonimisasi.doc
Pn jkt.sel 2018_pid.pra_24_putusan_anonimisasi.docPn jkt.sel 2018_pid.pra_24_putusan_anonimisasi.doc
Pn jkt.sel 2018_pid.pra_24_putusan_anonimisasi.doc
 
Pn jkt.sel 2018_pid.pra_24_putusan_anonimisasi.doc
Pn jkt.sel 2018_pid.pra_24_putusan_anonimisasi.docPn jkt.sel 2018_pid.pra_24_putusan_anonimisasi.doc
Pn jkt.sel 2018_pid.pra_24_putusan_anonimisasi.doc
 
UU_No_12_Tahun_2011_1.pdf
UU_No_12_Tahun_2011_1.pdfUU_No_12_Tahun_2011_1.pdf
UU_No_12_Tahun_2011_1.pdf
 
Uu 2011 nomor 12 pembentukan peraturan perundangan
Uu 2011 nomor 12 pembentukan peraturan perundanganUu 2011 nomor 12 pembentukan peraturan perundangan
Uu 2011 nomor 12 pembentukan peraturan perundangan
 
Hasil Pemantauan Kejaksaan Periode 2003-2004
Hasil Pemantauan Kejaksaan Periode 2003-2004Hasil Pemantauan Kejaksaan Periode 2003-2004
Hasil Pemantauan Kejaksaan Periode 2003-2004
 
Hbl 6, dyana anggraini, hapzi ali, tindak pidana pencucian uang, universitas ...
Hbl 6, dyana anggraini, hapzi ali, tindak pidana pencucian uang, universitas ...Hbl 6, dyana anggraini, hapzi ali, tindak pidana pencucian uang, universitas ...
Hbl 6, dyana anggraini, hapzi ali, tindak pidana pencucian uang, universitas ...
 
Garuda1336190
Garuda1336190Garuda1336190
Garuda1336190
 
Hbl, dyana anggraini, hapzi ali, tindak pidana pencucian uang, universitas me...
Hbl, dyana anggraini, hapzi ali, tindak pidana pencucian uang, universitas me...Hbl, dyana anggraini, hapzi ali, tindak pidana pencucian uang, universitas me...
Hbl, dyana anggraini, hapzi ali, tindak pidana pencucian uang, universitas me...
 
Seminar hasil, judul 'gadai saham oleh PT Pegadaian'
Seminar hasil, judul 'gadai saham oleh PT Pegadaian'Seminar hasil, judul 'gadai saham oleh PT Pegadaian'
Seminar hasil, judul 'gadai saham oleh PT Pegadaian'
 

Recently uploaded

PENANGANAN PELANGGARAN PEMILU TAHUN 2024.pptx
PENANGANAN PELANGGARAN PEMILU TAHUN 2024.pptxPENANGANAN PELANGGARAN PEMILU TAHUN 2024.pptx
PENANGANAN PELANGGARAN PEMILU TAHUN 2024.pptxmuhammadarsyad77
 
Etika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.ppt
Etika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.pptEtika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.ppt
Etika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.pptAlMaliki1
 
HUKUM PERDATA di Indonesia (dasar-dasar Hukum Perdata)
HUKUM PERDATA di Indonesia (dasar-dasar Hukum Perdata)HUKUM PERDATA di Indonesia (dasar-dasar Hukum Perdata)
HUKUM PERDATA di Indonesia (dasar-dasar Hukum Perdata)ErhaSyam
 
Hukum Adat Islam Institut Agama Islam Negeri Bone.pptx
Hukum Adat Islam Institut Agama Islam Negeri Bone.pptxHukum Adat Islam Institut Agama Islam Negeri Bone.pptx
Hukum Adat Islam Institut Agama Islam Negeri Bone.pptxAudyNayaAulia
 
2. MACAM MACAM KORBAN.ppt Materi Kuliah Hukum Viktimologi
2. MACAM MACAM KORBAN.ppt Materi Kuliah Hukum Viktimologi2. MACAM MACAM KORBAN.ppt Materi Kuliah Hukum Viktimologi
2. MACAM MACAM KORBAN.ppt Materi Kuliah Hukum ViktimologiSaktaPrwt
 
Sesi 3 MKDU 4221 PAI 2020 Universitas Terbuka
Sesi 3 MKDU 4221 PAI 2020 Universitas TerbukaSesi 3 MKDU 4221 PAI 2020 Universitas Terbuka
Sesi 3 MKDU 4221 PAI 2020 Universitas TerbukaYogaJanuarR
 
Sosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan Pendahuluan
Sosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan PendahuluanSosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan Pendahuluan
Sosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan PendahuluanIqbaalKamalludin1
 
Luqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertama
Luqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertamaLuqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertama
Luqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertamaIndra Wardhana
 
HAK PATEN yang merupakan salah satu bagian dari HAKI
HAK PATEN yang merupakan salah satu bagian dari HAKIHAK PATEN yang merupakan salah satu bagian dari HAKI
HAK PATEN yang merupakan salah satu bagian dari HAKIdillaayuna
 
BENTUK NEGARA ,BENTUK PEMERINTAHAN DAN SISTEM PEMERINTAHAN
BENTUK NEGARA ,BENTUK PEMERINTAHAN DAN SISTEM PEMERINTAHANBENTUK NEGARA ,BENTUK PEMERINTAHAN DAN SISTEM PEMERINTAHAN
BENTUK NEGARA ,BENTUK PEMERINTAHAN DAN SISTEM PEMERINTAHANharri34
 

Recently uploaded (10)

PENANGANAN PELANGGARAN PEMILU TAHUN 2024.pptx
PENANGANAN PELANGGARAN PEMILU TAHUN 2024.pptxPENANGANAN PELANGGARAN PEMILU TAHUN 2024.pptx
PENANGANAN PELANGGARAN PEMILU TAHUN 2024.pptx
 
Etika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.ppt
Etika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.pptEtika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.ppt
Etika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.ppt
 
HUKUM PERDATA di Indonesia (dasar-dasar Hukum Perdata)
HUKUM PERDATA di Indonesia (dasar-dasar Hukum Perdata)HUKUM PERDATA di Indonesia (dasar-dasar Hukum Perdata)
HUKUM PERDATA di Indonesia (dasar-dasar Hukum Perdata)
 
Hukum Adat Islam Institut Agama Islam Negeri Bone.pptx
Hukum Adat Islam Institut Agama Islam Negeri Bone.pptxHukum Adat Islam Institut Agama Islam Negeri Bone.pptx
Hukum Adat Islam Institut Agama Islam Negeri Bone.pptx
 
2. MACAM MACAM KORBAN.ppt Materi Kuliah Hukum Viktimologi
2. MACAM MACAM KORBAN.ppt Materi Kuliah Hukum Viktimologi2. MACAM MACAM KORBAN.ppt Materi Kuliah Hukum Viktimologi
2. MACAM MACAM KORBAN.ppt Materi Kuliah Hukum Viktimologi
 
Sesi 3 MKDU 4221 PAI 2020 Universitas Terbuka
Sesi 3 MKDU 4221 PAI 2020 Universitas TerbukaSesi 3 MKDU 4221 PAI 2020 Universitas Terbuka
Sesi 3 MKDU 4221 PAI 2020 Universitas Terbuka
 
Sosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan Pendahuluan
Sosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan PendahuluanSosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan Pendahuluan
Sosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan Pendahuluan
 
Luqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertama
Luqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertamaLuqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertama
Luqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertama
 
HAK PATEN yang merupakan salah satu bagian dari HAKI
HAK PATEN yang merupakan salah satu bagian dari HAKIHAK PATEN yang merupakan salah satu bagian dari HAKI
HAK PATEN yang merupakan salah satu bagian dari HAKI
 
BENTUK NEGARA ,BENTUK PEMERINTAHAN DAN SISTEM PEMERINTAHAN
BENTUK NEGARA ,BENTUK PEMERINTAHAN DAN SISTEM PEMERINTAHANBENTUK NEGARA ,BENTUK PEMERINTAHAN DAN SISTEM PEMERINTAHAN
BENTUK NEGARA ,BENTUK PEMERINTAHAN DAN SISTEM PEMERINTAHAN
 

Ppt Kejaksaan tugas wewenang jaksa dalam lembaga negara

  • 1. TUGAS DAN WEWENANG JAKSA UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 11 TAHUN 2021 TENTANG PERUBAHAN ATAS UNDANG-UNDANG NOMOR 16 TAHUN 2004 TENTANG KEJAKSAAN REPUBLIK INDONESIA
  • 2. UU Nomor 11 Tahun 2021 tentang Perubahan atas UU Nomor 16 Tahun 2004 tentang KejaksaanRI Pasal 18 • Jaksa Agung merupakan Penuntut Umum tertinggi dan Pengacara Negara di Negara Kesatuan Republik Indonesia. • Jaksa Agung dengan kuasa khusus ataupun karena kedudukan dan jabatannya bertindak sebagai Jaksa Pengacara Negara, di bidang Perdata dan Tata Usaha Negara serta ketatanegaraan di semua lingkungan peradilan, baik di dalam maupun di luar pengadilan untuk dan atas nama negara atau pemerintahan, maupun kepentingan umum. • Jaksa Agung bersama-sama menteri yang menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang hukum dan/atau menteri lain yang ditunjuk oleh Presiden dapat menjadi kuasa dalam menangani perkara di Mahkamah Konstitusi.
  • 5. TUGAS & WEWENANG KEJAKSAAN RI • BIDANG PIDANA 1) melakukan penuntutan; 2) melaksanakan penetapan & putusan Hakim yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap; 3) melakukan penyidikan terhadap tindak pidana tertentu berdasarkan Undang-Undang; 4) melengkapi berkas perkara tertentu & untuk itu dapat melakukan pemeriksaan tambahan sebelum dilimpahkan ke pengadilan yang dalam pelaksanaannya dikoordinasikan degan Penyidik.
  • 6. BIDANG PERDATA & TATA USAHA NEGARA Kejaksaan RI dengan Kuasa Khusus, dapat bertindak baik di dalam maupun di dalam Pengadilan untuk dan atas nama Negara atau Pemerintah.
  • 7. BIDANG KETERTIBAN & KENTENTRAMAN UMUM 1) Peningkatan kesadaran hukum masyarakat; 2) Pegamanan kebijakan penegakan hukum; 3) Pengawasan peredaran barang cetakan; 4) Pengawasan aliran kepercayaan yang dapat membahayakan masyarakat dan negara; 5) Pencegahan penyalahgunaan dan/atau penodaan agama; 6) Penelitian & pengembangan hukum serta statistik kriminal.
  • 8. • Pasal 30A • Dalam pemulihan aset, Kejaksaan berwenang melakukan kegiatan penelusuran, perampasan, dan pengembalian aset perolehan tindak pidana dan aset lainnya kepada negara, korban, atau yang berhak. • Pasal 30B • Dalam bidang intelijen penegakan hukum, Kejaksaan berwenang: • menyelenggarakan fungsi penyelidikan, pengamanan, dan penggalangan untuk kepentingan penegakan hukum; • menciptakan kondisi yang mendukung dan mengamankan pelaksanaan pembangunan; • melakukan kerja sarna intelijen penegakan hukum dengan lembaga intelijen dan/atau penyelenggara intelijen negara lainnya, di dalam maupun di luar negeri; • melaksanakan pencegahan korupsi, kolusi, dan nepotisme; dan • melaksanakan pengawasan multimedia.
  • 9. Pasal 30C Selain melaksanakan tugas dan wewenang sebagaimana dimaksud dalam Pasal 30, Pasal 30A, dan Pasal 30B Kejaksaan: • menyelenggarakan kegiatan statistik kriminal dan kesehatan yustisial Kejaksaan; • turut serta dan aktif dalam pencarian kebenaran atas perkara pelanggaran hak asasi manusia yang berat dan konflik sosial tertentu demi terwujudnya keadilan; • turut serta dan aktif dalam penanganan perkara pidana yang melibatkan saksi dan korban serta proses rehabilitasi, restitusi, dan kompensasinya; • melakukan mediasi penal, melakukan sita eksekusi untuk pembayaran pidana denda dan pidana pengganti serta restitusi;
  • 10. • dapat memberikan keterangan sebagai bahan informasi dan verifikasi tentang ada atau tidaknya dugaan pelanggaran hukum yang sedang atau telah diproses dalam perkara pidana untuk menduduki jabatan publik atas permintaan instansi yang berwenang; • menjalankan fungsi dan kewenangannya di bidang keperdataan dan/atau bidang publik lainnya sebagaimana diatur dalam Undang- Undang; • melakukan sita eksekusi untuk pembayaran pidana denda dan uang pengganti; • mengajukan peninjauan kembali; dan • melakukan penyadapan berdasarkan Undang-Undang khusus yang mengatur mengenai penyadapan dan menyelenggarakan pusat pemantauan di bidang tindak pidana.
  • 11. Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah • Bidang Tindak Pidana Umum • Bidang Tindak Pidana Khusus • Bidang Tindak Pidana Militer • Bidang Intelijen • Bidang Perdata & Tata Usaha Negara • Bidang Pengawasan • Bidang Pembinaan
  • 12. • dapat memberikan keterangan sebagai bahan informasi dan verifikasi tentang ada atau tidaknya dugaan pelanggaran hukum yang sedang atau telah diproses dalam perkara pidana untuk menduduki jabatan publik atas permintaan instansi yang berwenang; • menjalankan fungsi dan kewenangannya di bidang keperdataan dan/atau bidang publik lainnya sebagaimana diatur dalam Undang- Undang; • melakukan sita eksekusi untuk pembayaran pidana denda dan uang pengganti; • mengajukan peninjauan kembali; dan • melakukan penyadapan berdasarkan Undang-Undang khusus yang mengatur mengenai penyadapan dan menyelenggarakan pusat pemantauan di bidang tindak pidana.
  • 13. TUGAS SECARAUMUM SELAKUAPARAT HUKUM 1. PENINDAKAN ( represif ) a) Penuntutan dan eksekusi putusan pengadilan dalam perkara pidum atau aturan yang secara umum dalam KUHP, penanganannya oleh bidang tindak Pidana Umum ( Pidum ) dan tindak Pidana Militer ( Pidmil ). b) Penyelidikan, penyidikan, penuntutan dan eksekusi putusan pengadilan dalam tindak pidana khusus / korupsi penanganannya dilakukan oleh bidang intelijen, bidang Pidana Khusus (Pidsus) dan tindak Pidana Militer ( Pidmil )
  • 14. 2. Pencegahan ( preventif ) a. Penkum ( Penerangan Hukum ) ditujukan pada audience yang sudah punya pengetahuan hukum atau kadar intlektualnya tinggi seperti halnya pegawai atau mahasiswa dll, penyuluhan hukum ( Luhkum ) ditujukan pada audience yang masih belum ada pengetahuan hukum meliputi Jaksa Masuk Sekolah setingkat SMA sedrajat maupun SMP, SD , Jaksa Masuk Pesantren dll. b. Pam Gal ( Pengamanan dan penggalangan ) seperti halnya koordinasi antar lembaga dalam bidang pengawasan aliran kepercayaan, pengawasan beredarnya barang cetakan yang mengandung unsur permasalahan SARA , monitoring terkait potensi kekerasan aksi serta pengamanan proyek strategis nasional atau daerah dll , dasar hukum kegiatan UU Kejaksaan No.11 thn 2021 ttg perubahan UU Kejaksaan No.16 thn 2004 dan UU No. 17 thn. 2011 ttg.Intelijen Negara. c. Pendampingan kegiatan instansi pemerintah baik pusat maupun daerah .
  • 15. KEJAKSAAN TINGGI JAWA TENGAH PROSEDUR PENANGANAN PERKARA TINDAK PIDANA KORUPSI
  • 17. Rekapitulasi Penyelidikan Januari sd Desember 2021 1) Dugaan TPK Pengadaan Batik Tradisional di Sekda Kabupaten Rembang TA 2017. diserahkan Inspektorat. 2) Kasus TPK pengadaan tanah oleh Perum Perindo yang berlokasi di pinggir jalan Juwana Rembang, Desa Bumimulyo, Kecamatan Batangan, Kabupaten Pati TA 2016
  • 18. 3) Dugaan TPK dalam pelaksanaan Investasi PT. Rembang Bangkit Sejahtera kepada PT. AGU dan penjualan aset milik PT. RBSI 4) Penyalahgunaan keuangan perusahaan pada PT. BKK Jateng (Persero) Cabang Brebes Kantor Kas Peguyangan. 5) Dugaan TPK pada proyek pemasangan LPJUTS yang bersumber dari APBD Provinsi Jateng TA 2018 di Kabupaten Pekalongan senilai Rp 18 Miliar.
  • 19. 3) Dugaan TPK penyalahgunaan keuangan perusahaan pada PT. BKK Jateng (perseroda) Cabang Brebes Kantor Kas Peguyangan (m. Nasir, SE., ) 4) Dugaan TPPU penyalahgunaan pengelolaan simpanan nasabah di PD Bank Salatiga Tahun 2008 – 2018 (Sunarti)
  • 20. 2022 1) Dugaan penyimpangan dalam Bantuan Pangan Non Tunai Kabupaten Brebes TA 2018 sd 2020 (Januari 2022); 2) Dugaan TPK di Kantor Unit Layanan Cabang (UPC) PT Pegadaian Doplang TA 2019 sd 2021 (Februari 2022); 3) Dugaan TPK dalam pelaksanaan Investasi PT Rembang Bangkit Sejahtera kepada PT. AGU dan penjualan Aset milik PT.RBSJ (April 2021) 2TSK;
  • 21. 4) Dugaan TPK di Bank Jateng Cabang Purworejo dalam pemberian Kredit Modal Kerja kepada PT. Java Modern Teknologi dan CV. Gunug Mukti Indonesia Tahun 2018 -2019 (Februari 2022); 5) Dugaan TPK Pengadaan lahan seluas 25 Ha di Desa Bapangsari Kec. Bagelen Kab. Purworejo oleh Yayasan Kesejahteraan Karyawan Angkasa Pura 1 (YAKKAP I) pada BUMN PT. Angkasa Pura I (persero) April 2022;
  • 22. 6) Penyidikan TPK dalam pemberian Fasilitas Kredit PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk Kantor Cabang Semarang kepada PT. Citra Guna Perkasa dan PT. Harsam Indo Visitama pada tahun 2016 (Juni 2022); 7) Dugaan TPK dalam pemberian kredit PT. BRI Agroniaga Tbk. Kantor Cabang Semarang kepada PT. Citra Guna Perkasa pada tahun 2016 (Juni 2022);
  • 23. 8) Dugaan TPK Korupsi dalam Pemberian Fasilitas Kredit PT. Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk. Kantor Cabang Semarang kepada PT. Seruni Prima Perkasa pada tahun 2017 (Juni 2022).
  • 24. Kasus RSUD • 2020 Kejari Sragen amankan uang Rp 2,016 miliar terkait kasus korupsi pembangunan ruang central operation komer RSUD Sragen; • Polda Jateng ungkap korupsi di RS Paru Kota Salatiga 2009, membagikan uang potongan harga obat kepada para dokter & petugas apotek; • 2021 Polda Jateng mengungkap kasus pemotongan dana kesehatan RSUD Kudus, indikasi pemotongan insentif nakes.
  • 25. Kasus BPR 1) BPR BKK Kudus angka kredit macet perlu ditekan; 2) BPR BKK Sumbang Banyumas; 3) BPR BKK Temanggung 2019 114M; 4) BPR BKK Pringsurat Cabang Tretep; 5) BPR BKK Karanganyar 2017 Rp 477 juta; Kredit Macet, Kredit Fiktif, Penempatan dana pada Koperasi.
  • 26. 6) BPR BKK Tasikmadu Karanganyar Rp 477 juta kasus kredit fiktif 7 menggelapkan dana operasional kantor; 7) BPR BKK Eromoko Wonogiri 2020 Rp 2,7M membobol rekening nasabah; 8) BPR BKK Weru Sukoharjo Rp 2,8 M penyelewengan dana nasabah; 9) BPR BKK Salatiga 2019 Rp 24,7 M mengambil dana nasabah menyebabkan selisih saldo simpanan nasabah; 10) BPR BKK Salatiga 2021 jemput bola setoran nasabah tidak setor ke kas; 11) BPR BKK Brebes 2012-2019 Rp 2,2 M menggasak deposito & kredit milik nasabah; 12) BPR BKK Kebumen Rp 8,7 M mengakali proses kredit, pengajuan, pencairan & pengambilan kredit.
  • 27. KASUS TP KORUPSI DPU JATENG • 2022 Kasus korupsi pegadaan jalan, Polda Jateng tetapkan Sekda Pemalang sebagai Tsk; • Eks Kabid Bina Marga DPU Wonosobo ditahan karena rugikan negara Rp 1,53 Miliar 2011-2012 mengurangi volume ATB & HRS; • 2015 Mantan Kabid Cipta Karya DPU Rembang korupsi 5 proyek TA 2013 pemeliharaan lingkungab pemukiman ;
  • 28. Kasus PDAM 1) Kasus dugaan suap jual beli jabatan di PDAM Kudus; 2) Selewengkan iuran BPJS pegawai PDAM Banjarnegara; 3) Oknum karyawan PDAM Demak tipu 14 korban pencari kerja; 4) Diduga Korupsi beli pipa, mantan Kasubag PDAM Banjarnegara.