SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI 
(PRAKERIN) 
DI 
DINAS PERTANIAN TANAMAN PANGAN PROVINSI JAWA BARAT 
JL.SURAPATI NO 71 BANDUNG, JAWA BARAT 
DISUSUN OLEH : 
1. Anjar Setia Permana NIS : 121016292 
2. M.Tsabit Mustaqim NIS : 121016316 
3. Sholihin Ryaldi NIS : 121016321 
4. Tomi Tri Hastomo NIS : 121016323 
KELAS : XII TKJ 1 
JURUSAN : TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN 
SMK MERDEKA BANDUNG 
Alamat: Jln. Pahlawan No.54 Bandung Telp./Fax (022) 7201621 
E-mail : smkmerdekabdg@yahoo.com 
Website : URL : http://smkmerdekabdg.com/
LEMBAR PENGESAHAN INDUSTRI 
Pimpinan Perusahaan Pembimbing 
Ir. DIDEN TRISNADI. MP (Nama Jelas dan Gelar ) 
NIP. 19560622 198503 1 011 NIP. 
LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH 
Peserta Uji 
SHOLIHIN RYALDI 
NIS. 121016321 
Ketua Program Keahlian Pembimbing 
( Nama Jelas dan Gelar ) ( Nama Jelas dan Gelar ) 
NIP. NIP. 
Mengetahui ; 
Kepala SMK Merdeka Bandung 
Drs. H.AGUS RUSDIANA. M.Si 
NIP. 19590829 198603 1 006
DAFTAR ISI 
Sampul depan / sampul judul …………………………………………… 
Lembar Pengesahan ……………………………………………………… … i 
Daftar Isi ………………………………………………………………….. ii 
Kata Pengantar ……………………………………………………………. iii 
BAB I PENDAHULUAN 
1.1 Latar Belakang …………………………………… 1 
1.2 Tujuan ……………………………………………. 2 
1.3 Waktu Pelaksanaan ………………………………. 3 
BAB II PROSES PRODUKSI / JASA 
 Membuat Topologi Jaringan 
2.1 Landasan Teori ……………………………………. 
2.2 Alat dan Bahan ……………………………………. 
2.3 Gambar Kerja ……………………………………… 
2.4 Proses Pengerjaan ………………………………….. 
2.5 Hasil yang Dicapai …………………………………. 
2.6 Perhitungan Biaya ………………………………….. 
2.7 Faktor Pendukung dan Penghambat ………………... 
BAB III PENUTUP 
3.1 Kesimpulan …………………………………………. 
3.2 Saran ………………………………………………… 
LAMPIRAN – LAMPIRAN ………………………………………………….
KATA PENGANTAR 
Assalamu’alaikum Wr.Wb. 
Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, karena atas campur tangan-Nya 
sehingga penyusunan laporan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) ini dapat terselesaikan 
dengan baik. Dan laporan ini sebagai bukti untuk memenuhi bahwa penulis telah 
melaksanakan Praktek Kerja industri (PRAKERIN) dengan baik. 
Penyusunan laporan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) ini adalah salah satu 
syarat untuk mengikuti Ujian Akhir Sekolah (UAS) dan Ujian Akhir Nasional (UAN) dan 
laporan ini sebagai bukti bahwa penulis telah melaksanakan dan menyelesaikan Praktek 
Kerja Industri di Dinas Pertanian Tanaman Pangan Provinsi Jawa Barat. 
Dengan ini penulis bertima kasih kepada kepala instansi yang selama kurang 
lebih 2 bulan ini telah memberikan kesempatan untuk melaksanakan praktek kerja 
industri (PRAKERIN). Laporan ini dapat terbuat dan diselesaikan dengan adanya 
bantuan dari pihak pembimbing dari pihak sekolah maupun pihak instansi, oleh karena itu 
penulis mengucapkan terima kasih kepada: Kepala SMK Merdeka Bandung Drs. H.Agus 
Rusdiana. M.Si, Ketua jurusan ( ), Pimpinan ( ) dan Guru Pembimbing 
( ) 
Akhir dari kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih kepada semua 
pihak yang turut membantu dalam upaya penyelesaian laporan ini. Penulis juga 
mengharapkan saran dan kritik demi perbaikan dan penyempurnaan laporan ini tersebut. 
Wassalamu’alaikum Wr. Wb. 
Bandung, Oktober 2014 
Penyusun 
SHOLIHIN RYALDI
BAB I 
PENDAHULUAN 
1.1. LATAR BELAKANG 
Praktek Kerja Industri adalah salah satu kegiatan yang dapat 
menambah ilmu pengetahuan, kedisiplinan, bertanggung jawab, jujur dan 
teknologi yang diperoleh disekolah menengah kejuruan (SMK) dengan 
keadaan diluar atau lapangan. 
Tujuan Praktek Kerja Industri merupakan tujuan Pembangunan 
dalam jangka panjang di Indonesia guna terciptanya sumber daya manusia 
(SDM) yang berkualitas, terampil, mandiri, kreatif, inovatif dan berjiwa 
swasta. Untuk itu perlu diadakannya pendidikan dan penerapan ilmu dunia 
pendidikan dan dunia industri melalui program Prakerin. 
Program SMK Merdeka Bandung jurusan Teknik Komputer dan 
Jaringan (TKJ) di Kota Bandung bertujuan menghasilkan tenaga kerja 
yang terampil di era industri pada masa yang akan datang, agar dapat 
menghasilkan lulusan terampil dan dapat melaksanakan tugas dalam 
bidangnya terutama teknologi industri. 
1.2. TUJUAN 
1. Memberikan bekal yang nyata bagi siswa/i menengah kejuruan pada 
bidang program Teknik Komputer dan Jaringan untuk lebih 
mengembangkan ilmu pengetahuan. 
2. Meningkatkan dalam penyerapan sesuatu hal yang baru dalam 
globalisasi. 
3. Menambah mental dan keterampilan serta kemampuan yang dimiliki 
untuk berusaha atau bekerja sehingga dapat menjadikan siswa/i 
menjadi calon tenaga yang handal di tengah dunia usaha. 
4. Melatih disiplin dan tanggung jawab pada pekerjaan yang dilakukan. 
5. Dapat membandingkan apa yang di pelajari di sekolah dan di dunia 
usaha.
1.3. WAKTU PELAKSANAAN 
Waktu prakerin dilaksanakan selama 2 bulan, yaitu mulai tanggal 1 
September sampai dengan 31 Oktober 2014. 
Prakerin ini dilaksanakan di DINAS PERTANIAN TANAMAN 
PANGAN PROVINSI JAWA BARAT.
BAB II 
PROSES PRODUKSI / JASA 
 MEMBUAT JARINGAN LAN ( LOCAL AREA NETWORK ) 
2.1. LANDASAN TEORI 
Local Area Network (LAN) 
Jaringan LAN adalah jaringan yang menghubungkan beberapa komputer 
dalam suatu local area (biasanya dalam satu gedung atau antar gedung). Biasanya 
digunakan di dalam rumah, perkantoran, perindustrian, universitas atau 
akademik, rumah sakit dan daerah yang sejenis. LAN mempunyai ukuran yang 
terbatas, yang berarti bahwa waktu transmisi pada 
keadaan terburuknya terbatas dan dapat diketahui sebelumnya. Dengan 
mengetahui keterbatasnnya, menyebabkan adanya kemungkinan untuk 
menggunakan jenis desain tertentu. Hal ini juga memudahkan manajemen 
jaringan. 
LAN seringkali menggunakan teknologih transmisi kabel tunggal. LAN 
tradisional beroperasi pada kecepatan mulai 10 sampai 100 Mbps (mega 
bit/detik) dengan delay rendah (puluhan mikro second) dan mempunyai faktor 
kesalahan yang kecil. LAN-LAN modern dapat beroperasi pada kecepatan yang 
lebih tinggi, sampai ratusan megabit/detik. 
Sistem LAN yang sering digunakan adalah system Ethernet yang 
dikembangkan oleh perusahaan Xerox. Penggunaan titik koneksi (titik koneksi) 
intermediate (sepert repeater, bridge, dan switch) memungkinkan LAN 
terkoneksi membentuk jaringan yang lebih luas. LAN juga dapat terkoneksi ke 
LAN, WAN (Wide Area Network), atau MAN (Metropolitan Area Network) lain 
menggunakan router.
Secara garis besar, LAN adalah sebuah jaringan komunikasi antar 
komputer yang : 
 Bersifat local. 
 Dikontrol oleh suatu kekuasaan administrative. 
 Pengguna dalam sebuah LAN dianggap dapat dipercaya. 
 Biasanya mempunyai kecepatan yang tinggi dan data dalam semua komputer 
selalu di sharing. 
Dan keuntungan menggunakan LAN adalah : 
 Akses data antar komputer berlangsung cepat dan mudah. 
 Dapat menghubungkan banyak komputer. 
 Dapat terkoneksi ke Internet. 
 Back up data berlangsung lebih mudah dan cepat. 
2.2. ALAT DAN BAHAN 
A. ALAT 
1. Tang 
2. Palu 
3. Tang Crimping 
4. Tester 
5. Gunting 
6. Paku 
7. Meteran 
8. Box Paralon 
B. BAHAN 
1. Kabel UTP 
2. Konektor 
3. Hub / Switch 
2.3. GAMBAR KERJA ( TERLAMPIR )
2.4. PROSES PENGERJAAN 
Langkah-langkah Membuat Jaringan Komputer LAN : 
1. Sebelum kita membuat jaringan LAN, pertama kita harus siapkan alat dan 
bahannya terlebih dahulu, alat dan bahannya adalah yang tertera di atas. Setelah 
itu sebelum kita membangun jaringan LAN, kita harus mengetahui dulu tipe 
jaringan yang akan digunakan. Tipe jaringan disini memakai tipe jaringan 
topologi star. 
2. Selanjutnya adalah kita buat kabel straight yang fungsinya untuk menghubungkan 
antara computer dan hub/switch ataupun sebaliknya. Format kabel straight, kedua 
ujung kabel sama warnanya yaitu : Putih Orange - Orange - Putih Hijau - Biru - 
Putih Biru - Hijau - Putih Cokelat - Cokelat. 
3. Setelah kabel straight di buat jangan lupa untuk di test menggunkan alat tester 
yang tadi sudah di siapkan, jika angka di tester berurutan dari angka 1 sampai 8 
menyala maka itu tandanya kabel straight sudah dapat digunakan dengan baik. 
Setelah tahap test sudah, selanjutnya kita hubungkan kabel straight ke PC dan 
Switch/Hub tiap tiap PC. 
4. Lalu Install Drive LAN Card dan driver lainnya yang diperlukan. . 
5. Selanjutnya tiap PC wajib memiliki IP Address baik itu IP kelas A,B,atau C yang 
fungsinya akan terhubung ke jaringan, , untuk mendapatkan IP tersebut biasanya 
sudah otomatis akan diberikan oleh komputer server, caranya kita konfigurasikan 
di PC client, yaitu yang pertama kita harus lakukan adalah mematikan firewall 
agar kita dapat memudahkan untuk melalui lalu lintas jaringan . Cara untuk 
mematikan firewall adalah kita masuk ke Control panel => Network 
Connections/Internet => Windows Firewall , lalu kita matikan dengan pilih (Off), 
kemudian kita konfigurasikan IP semua client dengan memilih obtain agar 
terkonfigurasi secara otomatis dari server . Caranya masuk ke control panel => 
Network connections/Internet => Network Sharing center => Adapter Setting => 
klik kanan pada Jaringan LAN => Properties => IPv4 => Pilih Obtain. Setelah 
itu maka akan otomatis PC Client mendapatkan Alamat IP dari server . 
6. Untuk mengetahui berhasil tidaknya koneksi lakukan perintah ping dari 
komputer satu ke komputer lainnya 
Misal dari komputer1 ke komputer2 : 
• Di Komputer1 : Klik Start -->Klik Run-->ketik CMD --> klik OK, maka akan 
tampil Command Prompt
•Misal Ketik ping 10.32.0.92 tekan enter 
harus ada Reply dari komputer2 
2.5. HASIL YANG DI CAPAI 
2.6. PERHITUNGAN BIAYA 
A. ALAT 
1. Tang 
2 Tang : 30.000 x 2 = Rp.60.000 
2. Palu 
2 Palu : 40.000 x 2 = Rp.80.000 
3. Tang Crimping 
2 Tang Crimping : 50.000 x 2 = Rp.100.000 
4. Tester 
1 Tester : Rp.40.000 
5. Gunting 
2 Gunting : 15.000 x 2 = Rp.30.000 
6. Paku 
7. Meteran 
1 Meteran : Rp.100.000 
8. Box Paralon 
B. BAHAN 
1. Kabel UTP 
Kabel UTP 100 M : Rp.110.000 
2. Konektor 
Konektor 1 Box ( 50 Pcs ) : Rp.85.000 
3. Hub / Switch 
6 Hub / Switch : 
- 2 Hub Switch 8 Port : 85.000 x 2 = Rp.170.000 
- Hub Switch 16 Port : Rp.175.000

More Related Content

What's hot

Laporan prakerin tkj smk 17 agustus 1945 genteng
Laporan prakerin tkj smk 17 agustus 1945 gentengLaporan prakerin tkj smk 17 agustus 1945 genteng
Laporan prakerin tkj smk 17 agustus 1945 gentengYota Hermansyah
 
Laporan prakerrin tkj lengkap
Laporan prakerrin tkj lengkapLaporan prakerrin tkj lengkap
Laporan prakerrin tkj lengkapChyron Supriyadi
 
Laporan Akhir (PKL)
Laporan Akhir (PKL)Laporan Akhir (PKL)
Laporan Akhir (PKL)Taufik
 
Kesimpulan dan saran
Kesimpulan dan saranKesimpulan dan saran
Kesimpulan dan saranitemagil
 
Laporan Praktik Industri SMKN Blambangan Umpu
Laporan Praktik Industri SMKN Blambangan UmpuLaporan Praktik Industri SMKN Blambangan Umpu
Laporan Praktik Industri SMKN Blambangan UmpuAtri Yuliansyah
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur afifah)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur afifah)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur afifah)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur afifah)Ahmad Sayadi
 
Laporan PRAKERIN
Laporan PRAKERINLaporan PRAKERIN
Laporan PRAKERINdennyrirama
 
Laporan PKL Perakitan PC Gamer & Kasir
Laporan PKL Perakitan PC Gamer & KasirLaporan PKL Perakitan PC Gamer & Kasir
Laporan PKL Perakitan PC Gamer & KasirIvan net
 
Contoh Laporan Prakerind
Contoh Laporan PrakerindContoh Laporan Prakerind
Contoh Laporan Prakerindloli wulandari
 
Laporan pkl SMK
Laporan pkl SMKLaporan pkl SMK
Laporan pkl SMKsertu3194
 
Contoh laporan pkl ( prakerin ) tkj
Contoh laporan pkl ( prakerin ) tkjContoh laporan pkl ( prakerin ) tkj
Contoh laporan pkl ( prakerin ) tkjkopihitambasi
 
Laporan Akhir (PKL)
Laporan Akhir (PKL)Laporan Akhir (PKL)
Laporan Akhir (PKL)Taufik_Yui
 
Laporan prakerin asli
Laporan prakerin asliLaporan prakerin asli
Laporan prakerin asliUli Syarief
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (ahmad fa...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015  (ahmad fa...Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015  (ahmad fa...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (ahmad fa...Ahmad Sayadi
 
Buku jurnal pkl siswa
Buku jurnal pkl siswaBuku jurnal pkl siswa
Buku jurnal pkl siswaNunung Jamil
 
Laporan final prakerin
Laporan final prakerinLaporan final prakerin
Laporan final prakerinAndi Susanto
 
tugas prakerin Laporan smk genggong
tugas prakerin Laporan smk genggongtugas prakerin Laporan smk genggong
tugas prakerin Laporan smk genggongismindar
 
Contoh sertifikat prakerin
Contoh sertifikat prakerinContoh sertifikat prakerin
Contoh sertifikat prakerinHadi Nursyam
 

What's hot (20)

Laporan prakerin tkj smk 17 agustus 1945 genteng
Laporan prakerin tkj smk 17 agustus 1945 gentengLaporan prakerin tkj smk 17 agustus 1945 genteng
Laporan prakerin tkj smk 17 agustus 1945 genteng
 
Laporan PRAKERIN MIKROTIK
Laporan PRAKERIN MIKROTIKLaporan PRAKERIN MIKROTIK
Laporan PRAKERIN MIKROTIK
 
Laporan prakerrin tkj lengkap
Laporan prakerrin tkj lengkapLaporan prakerrin tkj lengkap
Laporan prakerrin tkj lengkap
 
Laporan Akhir (PKL)
Laporan Akhir (PKL)Laporan Akhir (PKL)
Laporan Akhir (PKL)
 
Kesimpulan dan saran
Kesimpulan dan saranKesimpulan dan saran
Kesimpulan dan saran
 
Laporan Praktik Industri SMKN Blambangan Umpu
Laporan Praktik Industri SMKN Blambangan UmpuLaporan Praktik Industri SMKN Blambangan Umpu
Laporan Praktik Industri SMKN Blambangan Umpu
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur afifah)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur afifah)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur afifah)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur afifah)
 
Laporan PRAKERIN
Laporan PRAKERINLaporan PRAKERIN
Laporan PRAKERIN
 
Laporan PKL Perakitan PC Gamer & Kasir
Laporan PKL Perakitan PC Gamer & KasirLaporan PKL Perakitan PC Gamer & Kasir
Laporan PKL Perakitan PC Gamer & Kasir
 
Contoh Laporan Prakerind
Contoh Laporan PrakerindContoh Laporan Prakerind
Contoh Laporan Prakerind
 
Laporan pkl SMK
Laporan pkl SMKLaporan pkl SMK
Laporan pkl SMK
 
Contoh laporan pkl ( prakerin ) tkj
Contoh laporan pkl ( prakerin ) tkjContoh laporan pkl ( prakerin ) tkj
Contoh laporan pkl ( prakerin ) tkj
 
Laporan Akhir (PKL)
Laporan Akhir (PKL)Laporan Akhir (PKL)
Laporan Akhir (PKL)
 
Laporan prakerin asli
Laporan prakerin asliLaporan prakerin asli
Laporan prakerin asli
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (ahmad fa...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015  (ahmad fa...Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015  (ahmad fa...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (ahmad fa...
 
Buku jurnal pkl siswa
Buku jurnal pkl siswaBuku jurnal pkl siswa
Buku jurnal pkl siswa
 
Laporan final prakerin
Laporan final prakerinLaporan final prakerin
Laporan final prakerin
 
Laporan prakerin
Laporan prakerinLaporan prakerin
Laporan prakerin
 
tugas prakerin Laporan smk genggong
tugas prakerin Laporan smk genggongtugas prakerin Laporan smk genggong
tugas prakerin Laporan smk genggong
 
Contoh sertifikat prakerin
Contoh sertifikat prakerinContoh sertifikat prakerin
Contoh sertifikat prakerin
 

Viewers also liked

CONTOH Laporan praktik kerja industri (SMK) PRAKERIN PROGRAM STUDI DKV
CONTOH Laporan praktik kerja industri (SMK) PRAKERIN PROGRAM STUDI DKVCONTOH Laporan praktik kerja industri (SMK) PRAKERIN PROGRAM STUDI DKV
CONTOH Laporan praktik kerja industri (SMK) PRAKERIN PROGRAM STUDI DKVFirdaus Firdaus
 
Laporan Praktek Kerja Lapangan(PKL)
Laporan Praktek Kerja Lapangan(PKL)Laporan Praktek Kerja Lapangan(PKL)
Laporan Praktek Kerja Lapangan(PKL)Ruth Dian
 
Contoh laporan pkl smk
Contoh laporan pkl smkContoh laporan pkl smk
Contoh laporan pkl smkBae Haqie
 
LAPORAN MAGANG PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL) PADA KANTOR PELAYANAN PERBENDAHAR...
LAPORAN MAGANG PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL) PADA KANTOR PELAYANAN PERBENDAHAR...LAPORAN MAGANG PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL) PADA KANTOR PELAYANAN PERBENDAHAR...
LAPORAN MAGANG PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL) PADA KANTOR PELAYANAN PERBENDAHAR...Sutny_Wulan_Sary_Puasa
 
Laporan Prakerin 2014 2015
Laporan Prakerin 2014 2015Laporan Prakerin 2014 2015
Laporan Prakerin 2014 2015Andi Suhandi
 
LAPORAN PRAKERIN SMKN 1 KARAWANG adittya aprillia arganata
LAPORAN PRAKERIN SMKN 1 KARAWANG adittya aprillia arganataLAPORAN PRAKERIN SMKN 1 KARAWANG adittya aprillia arganata
LAPORAN PRAKERIN SMKN 1 KARAWANG adittya aprillia arganataAditya Arga
 
Contoh persentasi laporan PKL
Contoh persentasi laporan PKLContoh persentasi laporan PKL
Contoh persentasi laporan PKLFirman Sufiana
 
Magang Dinkes KABUPATEN BULUNGAN
Magang Dinkes KABUPATEN BULUNGANMagang Dinkes KABUPATEN BULUNGAN
Magang Dinkes KABUPATEN BULUNGANMuhamad Rosadi
 
Natalia Nainggolan laporan PKL II siklus administrasi akuntansi
Natalia Nainggolan laporan PKL  II siklus administrasi akuntansiNatalia Nainggolan laporan PKL  II siklus administrasi akuntansi
Natalia Nainggolan laporan PKL II siklus administrasi akuntansiNatalia Nainggolan
 
Laporan bubut
Laporan bubutLaporan bubut
Laporan bubutRasyid22
 
Laporan prakerin xi tkj2 edit selesai
Laporan prakerin xi tkj2 edit selesaiLaporan prakerin xi tkj2 edit selesai
Laporan prakerin xi tkj2 edit selesaiistiakhidah
 
Laporan kegiatan praktek kerja indust ri di kantor universitas flores ...
Laporan kegiatan praktek kerja indust ri  di kantor universitas flores       ...Laporan kegiatan praktek kerja indust ri  di kantor universitas flores       ...
Laporan kegiatan praktek kerja indust ri di kantor universitas flores ...Nikmon Amal
 
LAPORAN PRAKERIN (ARISKA COMPNET)
LAPORAN PRAKERIN (ARISKA COMPNET)LAPORAN PRAKERIN (ARISKA COMPNET)
LAPORAN PRAKERIN (ARISKA COMPNET)ARISKA COMPNET
 
Laporan Prakerin PT PLN (Persero) Area Surabaya Utara
Laporan Prakerin PT PLN (Persero) Area Surabaya UtaraLaporan Prakerin PT PLN (Persero) Area Surabaya Utara
Laporan Prakerin PT PLN (Persero) Area Surabaya Utaraavsai
 
Laporan praktikum proses produksi
Laporan praktikum proses produksi Laporan praktikum proses produksi
Laporan praktikum proses produksi Novia Fitriany
 
Laporan praktikum proses produksi
Laporan praktikum proses produksiLaporan praktikum proses produksi
Laporan praktikum proses produksiMira Syafanurillah
 
Hasil Laporan Prakerin SMK Negeri 1 Rangkasbitung
Hasil Laporan Prakerin SMK Negeri 1 RangkasbitungHasil Laporan Prakerin SMK Negeri 1 Rangkasbitung
Hasil Laporan Prakerin SMK Negeri 1 RangkasbitungDicky Alejandro
 

Viewers also liked (20)

CONTOH Laporan praktik kerja industri (SMK) PRAKERIN PROGRAM STUDI DKV
CONTOH Laporan praktik kerja industri (SMK) PRAKERIN PROGRAM STUDI DKVCONTOH Laporan praktik kerja industri (SMK) PRAKERIN PROGRAM STUDI DKV
CONTOH Laporan praktik kerja industri (SMK) PRAKERIN PROGRAM STUDI DKV
 
Laporan Praktek Kerja Lapangan(PKL)
Laporan Praktek Kerja Lapangan(PKL)Laporan Praktek Kerja Lapangan(PKL)
Laporan Praktek Kerja Lapangan(PKL)
 
Contoh laporan pkl smk
Contoh laporan pkl smkContoh laporan pkl smk
Contoh laporan pkl smk
 
LAPORAN MAGANG PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL) PADA KANTOR PELAYANAN PERBENDAHAR...
LAPORAN MAGANG PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL) PADA KANTOR PELAYANAN PERBENDAHAR...LAPORAN MAGANG PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL) PADA KANTOR PELAYANAN PERBENDAHAR...
LAPORAN MAGANG PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL) PADA KANTOR PELAYANAN PERBENDAHAR...
 
Laporan Prakerin 2014 2015
Laporan Prakerin 2014 2015Laporan Prakerin 2014 2015
Laporan Prakerin 2014 2015
 
LAPORAN PRAKERIN SMKN 1 KARAWANG adittya aprillia arganata
LAPORAN PRAKERIN SMKN 1 KARAWANG adittya aprillia arganataLAPORAN PRAKERIN SMKN 1 KARAWANG adittya aprillia arganata
LAPORAN PRAKERIN SMKN 1 KARAWANG adittya aprillia arganata
 
Contoh persentasi laporan PKL
Contoh persentasi laporan PKLContoh persentasi laporan PKL
Contoh persentasi laporan PKL
 
Magang Dinkes KABUPATEN BULUNGAN
Magang Dinkes KABUPATEN BULUNGANMagang Dinkes KABUPATEN BULUNGAN
Magang Dinkes KABUPATEN BULUNGAN
 
Natalia Nainggolan laporan PKL II siklus administrasi akuntansi
Natalia Nainggolan laporan PKL  II siklus administrasi akuntansiNatalia Nainggolan laporan PKL  II siklus administrasi akuntansi
Natalia Nainggolan laporan PKL II siklus administrasi akuntansi
 
Laporan Praktikum Pemesinan
Laporan Praktikum PemesinanLaporan Praktikum Pemesinan
Laporan Praktikum Pemesinan
 
Laporan bubut
Laporan bubutLaporan bubut
Laporan bubut
 
Laporan prakerin xi tkj2 edit selesai
Laporan prakerin xi tkj2 edit selesaiLaporan prakerin xi tkj2 edit selesai
Laporan prakerin xi tkj2 edit selesai
 
Laporan kegiatan praktek kerja indust ri di kantor universitas flores ...
Laporan kegiatan praktek kerja indust ri  di kantor universitas flores       ...Laporan kegiatan praktek kerja indust ri  di kantor universitas flores       ...
Laporan kegiatan praktek kerja indust ri di kantor universitas flores ...
 
LAPORAN PRAKERIN (ARISKA COMPNET)
LAPORAN PRAKERIN (ARISKA COMPNET)LAPORAN PRAKERIN (ARISKA COMPNET)
LAPORAN PRAKERIN (ARISKA COMPNET)
 
Laporan Prakerin PT PLN (Persero) Area Surabaya Utara
Laporan Prakerin PT PLN (Persero) Area Surabaya UtaraLaporan Prakerin PT PLN (Persero) Area Surabaya Utara
Laporan Prakerin PT PLN (Persero) Area Surabaya Utara
 
Laporan praktikum proses produksi
Laporan praktikum proses produksi Laporan praktikum proses produksi
Laporan praktikum proses produksi
 
Laporan praktikum proses produksi
Laporan praktikum proses produksiLaporan praktikum proses produksi
Laporan praktikum proses produksi
 
Tugas kelompok-makalah-mesin-bubut
Tugas kelompok-makalah-mesin-bubutTugas kelompok-makalah-mesin-bubut
Tugas kelompok-makalah-mesin-bubut
 
TATA NASKAH DINAS 2014
TATA NASKAH DINAS 2014TATA NASKAH DINAS 2014
TATA NASKAH DINAS 2014
 
Hasil Laporan Prakerin SMK Negeri 1 Rangkasbitung
Hasil Laporan Prakerin SMK Negeri 1 RangkasbitungHasil Laporan Prakerin SMK Negeri 1 Rangkasbitung
Hasil Laporan Prakerin SMK Negeri 1 Rangkasbitung
 

Similar to Laporan praktek kerja industri

Simulasi Jaringan Menghubungkan 2 Mikrotik Wireless Point to Point
Simulasi Jaringan Menghubungkan 2 Mikrotik Wireless Point to PointSimulasi Jaringan Menghubungkan 2 Mikrotik Wireless Point to Point
Simulasi Jaringan Menghubungkan 2 Mikrotik Wireless Point to Pointwisnu pandita
 
Makalah laporan praktek industri
Makalah laporan praktek industriMakalah laporan praktek industri
Makalah laporan praktek industrimuhamad yusuf
 
Contoh proposal manajemen_proyek
Contoh proposal manajemen_proyekContoh proposal manajemen_proyek
Contoh proposal manajemen_proyekRiski Prastyo
 
Laporan Prakerin di LAPAN Pameungpeuk
Laporan Prakerin di LAPAN PameungpeukLaporan Prakerin di LAPAN Pameungpeuk
Laporan Prakerin di LAPAN PameungpeukAcep Nugraha
 
Ukk 2016 debian 7 (instalasi,sett ip,dhcp,dns) - m.asyiq m
Ukk 2016   debian 7 (instalasi,sett ip,dhcp,dns) - m.asyiq mUkk 2016   debian 7 (instalasi,sett ip,dhcp,dns) - m.asyiq m
Ukk 2016 debian 7 (instalasi,sett ip,dhcp,dns) - m.asyiq mSyiroy Uddin
 
IoT Arduino untuk mengecek kelembaban tanah
IoT Arduino untuk mengecek kelembaban tanahIoT Arduino untuk mengecek kelembaban tanah
IoT Arduino untuk mengecek kelembaban tanahFarhan Agung
 
38991136 contoh-laporan
38991136 contoh-laporan38991136 contoh-laporan
38991136 contoh-laporanmadesuryautama
 
Pengendali Lampu Menggunakan WiFi
Pengendali Lampu Menggunakan WiFiPengendali Lampu Menggunakan WiFi
Pengendali Lampu Menggunakan WiFirandi abdul
 
2015-25. m. ainur rofiq - remote dekstop pada ubuntu 12.04
2015-25. m. ainur rofiq - remote dekstop pada ubuntu 12.042015-25. m. ainur rofiq - remote dekstop pada ubuntu 12.04
2015-25. m. ainur rofiq - remote dekstop pada ubuntu 12.04Syiroy Uddin
 
Program kerja tkj_2020-2021
Program kerja tkj_2020-2021Program kerja tkj_2020-2021
Program kerja tkj_2020-2021MisterTangguh
 
RANCANGAN JARINGAN KOMPUTER DI SMP MAJU TERUS MENGGUNAKAN CISCO PACKET TRACER...
RANCANGAN JARINGAN KOMPUTER DI SMP MAJU TERUS MENGGUNAKAN CISCO PACKET TRACER...RANCANGAN JARINGAN KOMPUTER DI SMP MAJU TERUS MENGGUNAKAN CISCO PACKET TRACER...
RANCANGAN JARINGAN KOMPUTER DI SMP MAJU TERUS MENGGUNAKAN CISCO PACKET TRACER...putrasedana03
 
Laporan KP Fix (Akhmad Sakir 13211120)
Laporan KP Fix (Akhmad Sakir 13211120)Laporan KP Fix (Akhmad Sakir 13211120)
Laporan KP Fix (Akhmad Sakir 13211120)Akhmad Sakir
 
Laporan praktek kerja lapangan
Laporan praktek kerja lapanganLaporan praktek kerja lapangan
Laporan praktek kerja lapanganfaizal206127
 
Laporan mikrotik (daryadi)
Laporan mikrotik (daryadi) Laporan mikrotik (daryadi)
Laporan mikrotik (daryadi) Suad Gra
 
Mulyo Puji Hadi - Peningkatan Kualitas Dengan Metode Define-Measure-Analyze-I...
Mulyo Puji Hadi - Peningkatan Kualitas Dengan Metode Define-Measure-Analyze-I...Mulyo Puji Hadi - Peningkatan Kualitas Dengan Metode Define-Measure-Analyze-I...
Mulyo Puji Hadi - Peningkatan Kualitas Dengan Metode Define-Measure-Analyze-I...Mulyo Puji Hadi
 
2015 07 ari anto - setting mikrotik level 4 full
2015   07 ari anto - setting mikrotik level 4 full2015   07 ari anto - setting mikrotik level 4 full
2015 07 ari anto - setting mikrotik level 4 fullSyiroy Uddin
 

Similar to Laporan praktek kerja industri (20)

Simulasi Jaringan Menghubungkan 2 Mikrotik Wireless Point to Point
Simulasi Jaringan Menghubungkan 2 Mikrotik Wireless Point to PointSimulasi Jaringan Menghubungkan 2 Mikrotik Wireless Point to Point
Simulasi Jaringan Menghubungkan 2 Mikrotik Wireless Point to Point
 
Makalah laporan praktek industri
Makalah laporan praktek industriMakalah laporan praktek industri
Makalah laporan praktek industri
 
Contoh proposal manajemen_proyek
Contoh proposal manajemen_proyekContoh proposal manajemen_proyek
Contoh proposal manajemen_proyek
 
Laporan Prakerin di LAPAN Pameungpeuk
Laporan Prakerin di LAPAN PameungpeukLaporan Prakerin di LAPAN Pameungpeuk
Laporan Prakerin di LAPAN Pameungpeuk
 
Ukk 2016 debian 7 (instalasi,sett ip,dhcp,dns) - m.asyiq m
Ukk 2016   debian 7 (instalasi,sett ip,dhcp,dns) - m.asyiq mUkk 2016   debian 7 (instalasi,sett ip,dhcp,dns) - m.asyiq m
Ukk 2016 debian 7 (instalasi,sett ip,dhcp,dns) - m.asyiq m
 
IoT Arduino untuk mengecek kelembaban tanah
IoT Arduino untuk mengecek kelembaban tanahIoT Arduino untuk mengecek kelembaban tanah
IoT Arduino untuk mengecek kelembaban tanah
 
38991136 contoh-laporan
38991136 contoh-laporan38991136 contoh-laporan
38991136 contoh-laporan
 
Pengendali Lampu Menggunakan WiFi
Pengendali Lampu Menggunakan WiFiPengendali Lampu Menggunakan WiFi
Pengendali Lampu Menggunakan WiFi
 
ETS
ETSETS
ETS
 
2015-25. m. ainur rofiq - remote dekstop pada ubuntu 12.04
2015-25. m. ainur rofiq - remote dekstop pada ubuntu 12.042015-25. m. ainur rofiq - remote dekstop pada ubuntu 12.04
2015-25. m. ainur rofiq - remote dekstop pada ubuntu 12.04
 
Program kerja tkj_2020-2021
Program kerja tkj_2020-2021Program kerja tkj_2020-2021
Program kerja tkj_2020-2021
 
RANCANGAN JARINGAN KOMPUTER DI SMP MAJU TERUS MENGGUNAKAN CISCO PACKET TRACER...
RANCANGAN JARINGAN KOMPUTER DI SMP MAJU TERUS MENGGUNAKAN CISCO PACKET TRACER...RANCANGAN JARINGAN KOMPUTER DI SMP MAJU TERUS MENGGUNAKAN CISCO PACKET TRACER...
RANCANGAN JARINGAN KOMPUTER DI SMP MAJU TERUS MENGGUNAKAN CISCO PACKET TRACER...
 
Laporan KP Fix (Akhmad Sakir 13211120)
Laporan KP Fix (Akhmad Sakir 13211120)Laporan KP Fix (Akhmad Sakir 13211120)
Laporan KP Fix (Akhmad Sakir 13211120)
 
Laporan praktek kerja lapangan
Laporan praktek kerja lapanganLaporan praktek kerja lapangan
Laporan praktek kerja lapangan
 
Laporan mikrotik (daryadi)
Laporan mikrotik (daryadi) Laporan mikrotik (daryadi)
Laporan mikrotik (daryadi)
 
LAPORAN UKK ADI.pdf
LAPORAN UKK ADI.pdfLAPORAN UKK ADI.pdf
LAPORAN UKK ADI.pdf
 
Mulyo Puji Hadi - Peningkatan Kualitas Dengan Metode Define-Measure-Analyze-I...
Mulyo Puji Hadi - Peningkatan Kualitas Dengan Metode Define-Measure-Analyze-I...Mulyo Puji Hadi - Peningkatan Kualitas Dengan Metode Define-Measure-Analyze-I...
Mulyo Puji Hadi - Peningkatan Kualitas Dengan Metode Define-Measure-Analyze-I...
 
2015 07 ari anto - setting mikrotik level 4 full
2015   07 ari anto - setting mikrotik level 4 full2015   07 ari anto - setting mikrotik level 4 full
2015 07 ari anto - setting mikrotik level 4 full
 
Laporan Tugas Akhir Pendeteksi Cuaca
Laporan Tugas Akhir Pendeteksi CuacaLaporan Tugas Akhir Pendeteksi Cuaca
Laporan Tugas Akhir Pendeteksi Cuaca
 
JOBSHEET K6.docx
JOBSHEET K6.docxJOBSHEET K6.docx
JOBSHEET K6.docx
 

Recently uploaded

Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxImahMagwa
 
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptx
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptxInstrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptx
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptxZhardestiny
 
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxPPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxsitifaiza3
 
393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas
393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas
393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugaslisapalena
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningSamFChaerul
 
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksdanzztzy405
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxzidanlbs25
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfAuliaAulia63
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Shary Armonitha
 

Recently uploaded (9)

Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
 
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptx
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptxInstrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptx
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptx
 
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxPPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
 
393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas
393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas
393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
 
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
 

Laporan praktek kerja industri

  • 1. LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN) DI DINAS PERTANIAN TANAMAN PANGAN PROVINSI JAWA BARAT JL.SURAPATI NO 71 BANDUNG, JAWA BARAT DISUSUN OLEH : 1. Anjar Setia Permana NIS : 121016292 2. M.Tsabit Mustaqim NIS : 121016316 3. Sholihin Ryaldi NIS : 121016321 4. Tomi Tri Hastomo NIS : 121016323 KELAS : XII TKJ 1 JURUSAN : TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN SMK MERDEKA BANDUNG Alamat: Jln. Pahlawan No.54 Bandung Telp./Fax (022) 7201621 E-mail : smkmerdekabdg@yahoo.com Website : URL : http://smkmerdekabdg.com/
  • 2. LEMBAR PENGESAHAN INDUSTRI Pimpinan Perusahaan Pembimbing Ir. DIDEN TRISNADI. MP (Nama Jelas dan Gelar ) NIP. 19560622 198503 1 011 NIP. LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH Peserta Uji SHOLIHIN RYALDI NIS. 121016321 Ketua Program Keahlian Pembimbing ( Nama Jelas dan Gelar ) ( Nama Jelas dan Gelar ) NIP. NIP. Mengetahui ; Kepala SMK Merdeka Bandung Drs. H.AGUS RUSDIANA. M.Si NIP. 19590829 198603 1 006
  • 3. DAFTAR ISI Sampul depan / sampul judul …………………………………………… Lembar Pengesahan ……………………………………………………… … i Daftar Isi ………………………………………………………………….. ii Kata Pengantar ……………………………………………………………. iii BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang …………………………………… 1 1.2 Tujuan ……………………………………………. 2 1.3 Waktu Pelaksanaan ………………………………. 3 BAB II PROSES PRODUKSI / JASA  Membuat Topologi Jaringan 2.1 Landasan Teori ……………………………………. 2.2 Alat dan Bahan ……………………………………. 2.3 Gambar Kerja ……………………………………… 2.4 Proses Pengerjaan ………………………………….. 2.5 Hasil yang Dicapai …………………………………. 2.6 Perhitungan Biaya ………………………………….. 2.7 Faktor Pendukung dan Penghambat ………………... BAB III PENUTUP 3.1 Kesimpulan …………………………………………. 3.2 Saran ………………………………………………… LAMPIRAN – LAMPIRAN ………………………………………………….
  • 4. KATA PENGANTAR Assalamu’alaikum Wr.Wb. Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, karena atas campur tangan-Nya sehingga penyusunan laporan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) ini dapat terselesaikan dengan baik. Dan laporan ini sebagai bukti untuk memenuhi bahwa penulis telah melaksanakan Praktek Kerja industri (PRAKERIN) dengan baik. Penyusunan laporan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) ini adalah salah satu syarat untuk mengikuti Ujian Akhir Sekolah (UAS) dan Ujian Akhir Nasional (UAN) dan laporan ini sebagai bukti bahwa penulis telah melaksanakan dan menyelesaikan Praktek Kerja Industri di Dinas Pertanian Tanaman Pangan Provinsi Jawa Barat. Dengan ini penulis bertima kasih kepada kepala instansi yang selama kurang lebih 2 bulan ini telah memberikan kesempatan untuk melaksanakan praktek kerja industri (PRAKERIN). Laporan ini dapat terbuat dan diselesaikan dengan adanya bantuan dari pihak pembimbing dari pihak sekolah maupun pihak instansi, oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih kepada: Kepala SMK Merdeka Bandung Drs. H.Agus Rusdiana. M.Si, Ketua jurusan ( ), Pimpinan ( ) dan Guru Pembimbing ( ) Akhir dari kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang turut membantu dalam upaya penyelesaian laporan ini. Penulis juga mengharapkan saran dan kritik demi perbaikan dan penyempurnaan laporan ini tersebut. Wassalamu’alaikum Wr. Wb. Bandung, Oktober 2014 Penyusun SHOLIHIN RYALDI
  • 5. BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG Praktek Kerja Industri adalah salah satu kegiatan yang dapat menambah ilmu pengetahuan, kedisiplinan, bertanggung jawab, jujur dan teknologi yang diperoleh disekolah menengah kejuruan (SMK) dengan keadaan diluar atau lapangan. Tujuan Praktek Kerja Industri merupakan tujuan Pembangunan dalam jangka panjang di Indonesia guna terciptanya sumber daya manusia (SDM) yang berkualitas, terampil, mandiri, kreatif, inovatif dan berjiwa swasta. Untuk itu perlu diadakannya pendidikan dan penerapan ilmu dunia pendidikan dan dunia industri melalui program Prakerin. Program SMK Merdeka Bandung jurusan Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ) di Kota Bandung bertujuan menghasilkan tenaga kerja yang terampil di era industri pada masa yang akan datang, agar dapat menghasilkan lulusan terampil dan dapat melaksanakan tugas dalam bidangnya terutama teknologi industri. 1.2. TUJUAN 1. Memberikan bekal yang nyata bagi siswa/i menengah kejuruan pada bidang program Teknik Komputer dan Jaringan untuk lebih mengembangkan ilmu pengetahuan. 2. Meningkatkan dalam penyerapan sesuatu hal yang baru dalam globalisasi. 3. Menambah mental dan keterampilan serta kemampuan yang dimiliki untuk berusaha atau bekerja sehingga dapat menjadikan siswa/i menjadi calon tenaga yang handal di tengah dunia usaha. 4. Melatih disiplin dan tanggung jawab pada pekerjaan yang dilakukan. 5. Dapat membandingkan apa yang di pelajari di sekolah dan di dunia usaha.
  • 6. 1.3. WAKTU PELAKSANAAN Waktu prakerin dilaksanakan selama 2 bulan, yaitu mulai tanggal 1 September sampai dengan 31 Oktober 2014. Prakerin ini dilaksanakan di DINAS PERTANIAN TANAMAN PANGAN PROVINSI JAWA BARAT.
  • 7. BAB II PROSES PRODUKSI / JASA  MEMBUAT JARINGAN LAN ( LOCAL AREA NETWORK ) 2.1. LANDASAN TEORI Local Area Network (LAN) Jaringan LAN adalah jaringan yang menghubungkan beberapa komputer dalam suatu local area (biasanya dalam satu gedung atau antar gedung). Biasanya digunakan di dalam rumah, perkantoran, perindustrian, universitas atau akademik, rumah sakit dan daerah yang sejenis. LAN mempunyai ukuran yang terbatas, yang berarti bahwa waktu transmisi pada keadaan terburuknya terbatas dan dapat diketahui sebelumnya. Dengan mengetahui keterbatasnnya, menyebabkan adanya kemungkinan untuk menggunakan jenis desain tertentu. Hal ini juga memudahkan manajemen jaringan. LAN seringkali menggunakan teknologih transmisi kabel tunggal. LAN tradisional beroperasi pada kecepatan mulai 10 sampai 100 Mbps (mega bit/detik) dengan delay rendah (puluhan mikro second) dan mempunyai faktor kesalahan yang kecil. LAN-LAN modern dapat beroperasi pada kecepatan yang lebih tinggi, sampai ratusan megabit/detik. Sistem LAN yang sering digunakan adalah system Ethernet yang dikembangkan oleh perusahaan Xerox. Penggunaan titik koneksi (titik koneksi) intermediate (sepert repeater, bridge, dan switch) memungkinkan LAN terkoneksi membentuk jaringan yang lebih luas. LAN juga dapat terkoneksi ke LAN, WAN (Wide Area Network), atau MAN (Metropolitan Area Network) lain menggunakan router.
  • 8. Secara garis besar, LAN adalah sebuah jaringan komunikasi antar komputer yang :  Bersifat local.  Dikontrol oleh suatu kekuasaan administrative.  Pengguna dalam sebuah LAN dianggap dapat dipercaya.  Biasanya mempunyai kecepatan yang tinggi dan data dalam semua komputer selalu di sharing. Dan keuntungan menggunakan LAN adalah :  Akses data antar komputer berlangsung cepat dan mudah.  Dapat menghubungkan banyak komputer.  Dapat terkoneksi ke Internet.  Back up data berlangsung lebih mudah dan cepat. 2.2. ALAT DAN BAHAN A. ALAT 1. Tang 2. Palu 3. Tang Crimping 4. Tester 5. Gunting 6. Paku 7. Meteran 8. Box Paralon B. BAHAN 1. Kabel UTP 2. Konektor 3. Hub / Switch 2.3. GAMBAR KERJA ( TERLAMPIR )
  • 9. 2.4. PROSES PENGERJAAN Langkah-langkah Membuat Jaringan Komputer LAN : 1. Sebelum kita membuat jaringan LAN, pertama kita harus siapkan alat dan bahannya terlebih dahulu, alat dan bahannya adalah yang tertera di atas. Setelah itu sebelum kita membangun jaringan LAN, kita harus mengetahui dulu tipe jaringan yang akan digunakan. Tipe jaringan disini memakai tipe jaringan topologi star. 2. Selanjutnya adalah kita buat kabel straight yang fungsinya untuk menghubungkan antara computer dan hub/switch ataupun sebaliknya. Format kabel straight, kedua ujung kabel sama warnanya yaitu : Putih Orange - Orange - Putih Hijau - Biru - Putih Biru - Hijau - Putih Cokelat - Cokelat. 3. Setelah kabel straight di buat jangan lupa untuk di test menggunkan alat tester yang tadi sudah di siapkan, jika angka di tester berurutan dari angka 1 sampai 8 menyala maka itu tandanya kabel straight sudah dapat digunakan dengan baik. Setelah tahap test sudah, selanjutnya kita hubungkan kabel straight ke PC dan Switch/Hub tiap tiap PC. 4. Lalu Install Drive LAN Card dan driver lainnya yang diperlukan. . 5. Selanjutnya tiap PC wajib memiliki IP Address baik itu IP kelas A,B,atau C yang fungsinya akan terhubung ke jaringan, , untuk mendapatkan IP tersebut biasanya sudah otomatis akan diberikan oleh komputer server, caranya kita konfigurasikan di PC client, yaitu yang pertama kita harus lakukan adalah mematikan firewall agar kita dapat memudahkan untuk melalui lalu lintas jaringan . Cara untuk mematikan firewall adalah kita masuk ke Control panel => Network Connections/Internet => Windows Firewall , lalu kita matikan dengan pilih (Off), kemudian kita konfigurasikan IP semua client dengan memilih obtain agar terkonfigurasi secara otomatis dari server . Caranya masuk ke control panel => Network connections/Internet => Network Sharing center => Adapter Setting => klik kanan pada Jaringan LAN => Properties => IPv4 => Pilih Obtain. Setelah itu maka akan otomatis PC Client mendapatkan Alamat IP dari server . 6. Untuk mengetahui berhasil tidaknya koneksi lakukan perintah ping dari komputer satu ke komputer lainnya Misal dari komputer1 ke komputer2 : • Di Komputer1 : Klik Start -->Klik Run-->ketik CMD --> klik OK, maka akan tampil Command Prompt
  • 10. •Misal Ketik ping 10.32.0.92 tekan enter harus ada Reply dari komputer2 2.5. HASIL YANG DI CAPAI 2.6. PERHITUNGAN BIAYA A. ALAT 1. Tang 2 Tang : 30.000 x 2 = Rp.60.000 2. Palu 2 Palu : 40.000 x 2 = Rp.80.000 3. Tang Crimping 2 Tang Crimping : 50.000 x 2 = Rp.100.000 4. Tester 1 Tester : Rp.40.000 5. Gunting 2 Gunting : 15.000 x 2 = Rp.30.000 6. Paku 7. Meteran 1 Meteran : Rp.100.000 8. Box Paralon B. BAHAN 1. Kabel UTP Kabel UTP 100 M : Rp.110.000 2. Konektor Konektor 1 Box ( 50 Pcs ) : Rp.85.000 3. Hub / Switch 6 Hub / Switch : - 2 Hub Switch 8 Port : 85.000 x 2 = Rp.170.000 - Hub Switch 16 Port : Rp.175.000