SlideShare a Scribd company logo
1 of 81
SYUKUR KEPADA
ALLAH SWT
SIRI BINA INSAN 1
Allah SWT dengan kesempurnaan Zat-Nya, keagungan sifat-Nya dan
ketinggian nama-Nya telah mengajar manusia lafaz kesyukuran yang
layak bagi-Nya.
Dengan keagungan Allah SWT itu, manusia seterusnya mengharungi
kehidupan dengan segala ketaatan kepada-Nya semata.
Atas dasar inilah Allah SWT memulakan kalam-Nya dalam Ummul-
Kitab (surah al-Fatihah) dengan kalimah “Alhamdulillah”.
Syukur - dari segi bahasa ialah suatu tindakbalas
yang baik sama ada menerusi perkataan atau
perbuatan yang baik terhadap kebaikan yang diterima
oleh seseorang sebagai menghargai kebaikan itu.
Al-Allamah Syeikh al-Sya’rawi menyatakan bahawa sebijak mana pun
manusia di dunia ini dengan pelbagai gelaran yang disandang dalam
bidang kajian ilmu, percayalah tidak akan ada seorang pun manusia
yang mampu membuat kajian dan penyelidikan tentang bilangan
nikmat yang telah Allah SWT kurniakan.
Inilah kebenaran firman-Nya menerusi ayat suci al-Quran sebagaimana
yang telah termaktub dalam surah Ibrahim ayat 34 di atas.
Malah seramai mana pun pakar bahasa sastera dan ahli pidato di dunia
ini berkumpul untuk mencipta satu lagi kalimah bagi
menyatakan terima kasih dan kesyukuran atas nikmat yang diperoleh,
tidak akan ada kalimah yang terhasil benar-benar dapat menyatakan
rasa syukur terhadap nikmat-nikmat Allah SWT yang telah kita perolehi
itu
Allah SWT berfirman yang bermaksud:-
“Dan Dialah yang telah mengurniakan kepada
kamu daripada tiap-tiap apa jua yang kamu hajati.
Sekiranya kamu menghitung nikmat Allah pasti
kamu tidak dapat menghitungnya (satu persatu).
Sesungguhnya manusia itu sangat suka
menempatkan sesuatu bukan pada tempatnya
serta tidak menghargai nikmat Tuhannya.”
Surah Ibrahim 14:34
Hakikat dari ibadah adalah ungkapan rasa syukur seorang
hamba.
Sebuah hadis diriwayatkan Hakim dari Jabir bin Abdullah RA
menyebutkan, di akhirat nanti ada seorang hamba yang telah
beribadah selama 500 tahun.
Ahli ibadah tersebut pun dipersilakan Allah SWT untuk memasuki
surga. "Wahai hamba-Ku, masuklah engkau ke dalam surga
karena rahmat-Ku," bunyi Firman Allah dalam hadis qudsi
tersebut.
Namun, ada yang menyangkal dalam hati si ahli ibadah.
Mengapa ia masuk surga lantaran rahmat Allah? Bukankah ia
telah beribadah selama 500 tahun? "Ya Rabbi, mengapa aku
tidak dimasukkan kedalam surga karena amalku?" tanyanya.
Hakikat dari ibadah adalah ungkapan rasa syukur seorang hamba.
Allah SWT pun memperlihatkan nikmat yang telah diberikan-Nya bagi si
ahli ibadah. Nikmat Allah tersebut ditimbang dengan seluruh amal ibadah
yang telah ia kerjakan.
Ternyata, nikmat penglihatan dari sebelah matanya saja sudah melebihi
ibadah 500 tahun si ahli ibadah. Akhirnya, si ahli ibadah pun tunduk di
hadapan Allah dan menyadari betapa kecilnya nilai ibadahnya.
Tak ada alasan bagi seorang Muslim untuk tidak bersyukur kepada Allah.
Sebanyak apa pun ibadah yang dilakukan, tak akan sebanding dengan
nikmat dan karunia yang telah diterima dari Allah.
Demikianlah hakikat dari ibadah, sebagai ungkapan rasa syukur seorang
hamba kepada Rabb-nya. Jadi, menunaikan ibadah bukan hanya
sebatas pelunas utang dan menunaikan kewajiban saja.
Ketahuilah bahwa rasa syukur merupakan
tingkatan tertinggi, dan ini lebih tinggi
daripada kesabaran, ketakutan (khauf), dan
keterpisahan dari dunia (zuhud). – Imam
al-Ghazali
Seringkali kita hanya melihat satu waktu
saat kita sakit dan melupakan 99 kali saat
kita sehat. Kapan saja kita kehilangan rasa
syukur, maka kita akan kehilangan sifat
iman kita.
Syukur penambah nikmat
If you are grateful, I will surely increase
you [in favor]; but if you deny, indeed, My
punishment is severe. – QS. Ibrahim: 7
Sesungguhnya jika kamu bersyukur, pasti
Kami akan menambah (nikmat) kepadamu,
namun jika kamu mengingkari (nikmat-Ku),
maka sesungguhnya azab-Ku sangatlah
pedih. – surah Ibrahim: 7
Rahsia bahagia
Secret to happiness is in 3 things:
sabr, shukur and ikhlas.
Rahsia kebahagiaan itu ada dalam 3
hal:
1. Bersabar,
2. Bersyukur dan
3. Ikhlas.
Tak akan pernah bahagia
Happiness will never come to those
who fail to appreciate what they
already have.
Kebahagiaan tidak akan pernah sampai
kepada mereka yang gagal menghargai
apa yang sudah mereka miliki.
Dua bagian iman
Iman is of two halves: Half is patience
(Sabr), and half is being thankful
(Shukr). – Ibn Qayyim al-Jawziyyah
Iman terdiri dari dua bagian:
Setengahnya adalah kesabaran (Sabr),
dan setengahnya lagi adalah bersyukur
(Shukr). – Ibn Qayyim al-Jawziyyah
Fikirkanlah
Don’t think of the things you didn’t get
after praying. Think of the countless
blessings God gave you without asking.
Jangan memikirkan hal-hal yang tidak
kamu dapatkan setelah berdoa.
Pikirkanlah nikmat yang tak terhitung
jumlahnya yang Allah berikan kepadamu
tanpa kamu memintanya.
Balasan Allah
and Allah will give reward to those who
are grateful. – Ali Imran : 144
dan Allah akan memberi balasan kepada
orang-orang yang bersyukur.
– Ali Imran : 144
Supaya kamu bersyukur
It is He Who brought you forth from the wombs
of your mothers when ye knew nothing; and He
gave you hearing and sight and intelligence and
affections: that ye may give thanks (to Allah).
– An-Nahl: 78
Dan Allah telah mengeluarkan kamu dari perut
ibumu dalam keadaan tidak mengetahui
apapun, dan Dia memberi kamu pendengaran,
penglihatan dan hati, agar kamu bersyukur. –
An-Nahl: 78
Bersyukurlah
If Allah gave you just a piece of bread,
have it with shukr, because Allah
didn’t make you beg to others for it.
Jika Allah memberi kamu nikmat
sepotong roti saja, syukurilah itu,
karena Allah tidak membuat kamu
meminta-minta kepada orang lain
untuk mendapatkan itu.
Bukan sebatas ucapan
Being grateful is not just an act of saying
Alhamdulillah. Being grateful is an attitude.
It’s a lifestyle. It’s a way of thinking. You’re
constantly grateful. – Nouman Ali Khan
Bersyukur bukan hanya sebatas ucapan
Alhamdulillah. Bersyukur adalah sikap. Itu
adalah gaya hidup. Itu adalah cara berpikir.
Teruslah bersyukur. – Nouman Ali Khan
Sudahkah bersyukur?
If we don’t feel grateful for what we
already have, what makes us think we’d
be happy with more?
Jika kita saja tidak merasa bersyukur
atas apa yang sudah kita miliki, lalu apa
yang membuat kita berpikir bahwa kita
akan bahagia dengan memiliki yang
lebih banyak?
Apapun kondisimu
No matter how good or bad your life
is, wake up each morning and be
thankful that you still have one.
Tak peduli seberapa baik atau
buruknya hidupmu, bangunlah setiap
pagi dan bersyukurlah bahwa kamu
masih memilikinya.
Pandai bersyukur
Tidak ada kalimat “semua
akan indah pada waktunya”,
karena setiap hari pun
semuanya terlihat indah jika
kita pandai bersyukur.
Membuat kita bahagia
Bukan kebahagiaan yang
menjadikan kita bersyukur,
tapi bersyukurlah yang
membuat kita bahagia.
Hidup bahagia
Mimpi membuat hidup
bergairah,
Bersyukur membuat
hidup bahagia.
Jiwa yang bersyukur
Jiwa yang malas, tetap tersesat
walau sudah sampai. Jiwa yang
tamak, tetap mengeluh di atas
kekayaan. Jiwa yang bersyukur,
akan berbahagia bahkan di atas
masalah sekalipun.
Manusia yang lalai
Ciri kelalaian manusia
adalah sering mengeluh
ketika sedang diuji dan
jarang bersyukur ketika
mendapatkan nikmat.
Mensyukuri yang sedikit
Barangsiapa yang tidak
mensyukuri yang sedikit,
maka ia tidak akan mampu
mensyukuri sesuatu yang
banyak. (HR. Ahmad)
Syukur dan sabra
Gunakanlah syukur
ketika engkau dicintai,
dan gunakan sabar
ketika engkau dibenci.
Menggapai kebahagiaan
Cara yang paling sederhana
untuk mencapai kebahagiaan
adalah bersyukur dengan
apa yang telah engkau
miliki.
Jalan keluar
Orang yang ikhlas dan
pandai bersyukur akan
selalu mendapat jalan
keluar dari setiap
masalah.
Selalu bersyukur
Jangan dilepaskan dari tangan barang
yang telah ada, karena mengharapkan
barang yang jauh.
Seorang mukmin mensyukuri nikmat
yang telah ada dalam tangannya dan
menerima dengan mensyukuri bilamana
mendapatkan tambahan lagi. – HAMKA
Dua ujian
Tidaklah ada dari manusia melainkan:
diuji dengan keselamatan agar
diketahui bagaimana syukurnya, atau
diuji dengan sebuah bencana agar
diketahui bagaimana sabarnya.
– Ibnu Qayyim
Bagai dua sayap
Syukur dan sabar itu seperti sayap.
Sayap sebelah kanan adalah syukur,
sayap sebelah kiri adalah sabar.
Jika patah salah satunya, maka
jatuhlah kita. – HAMKA
Merasa cukup
Jangan merasa kurang,
jangan merasa lebih. Namun
merasa cukup,dengan cukup
menjadikan diri kita pribadi
yang bersyukur.
Selalu bisa bahagia
Hidup tak selalu sempurna.
Yang terjadi tak selalu kita
suka.
Tapi kita bisa selalu bahagia,
dengan cara mensyukuri
yang ada.
Menjadi mudah
Mengeluh hanya akan membuat
hidup kita semakin tertekan,
sedangkan bersyukur akan
senantiasa membawa kita pada
jalan kemudahan.
Selalu ada kebaikan
Bersyukur itu bukan hanya
karena semuanya baik-baik
saja, tapi juga karena selalu
ada sisi baik di balik semua
yang terjadi.
Bentuk keserakahan manusia terhadap dunia ini digambarkan oleh
Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam dalam sebuah hadis dari Anas bin
Malik radliallahu ‘anhu,
َ‫ف‬ َ َ‫َل‬ْ‫م‬َ‫ي‬ ْ‫ن‬َ‫ل‬َ‫و‬ ‫ا‬‫ان‬َ‫ي‬‫ا‬‫د‬‫ا‬َ‫و‬ ُ‫ه‬َ‫ل‬ َ‫ُون‬‫ك‬َ‫ي‬ ْ‫ن‬َ‫أ‬ َّ‫ب‬َ‫ح‬َ‫أ‬ ٍ‫ب‬َ‫ه‬َ‫ذ‬ ْ‫ن‬‫ا‬‫م‬ ‫ا‬ً‫ي‬‫ا‬‫د‬‫ا‬َ‫و‬ َ‫م‬َ‫د‬‫آ‬ ‫ا‬‫ن‬ْ‫ب‬ ‫ا‬‫ِل‬ َّ‫ن‬َ‫أ‬ ْ‫و‬َ‫ل‬ُ‫ت‬َ‫ي‬َ‫و‬ ُ‫اب‬َ‫ر‬ُّ‫ت‬‫ال‬ َّ‫ِل‬‫ا‬‫إ‬ ُ‫ه‬‫ا‬َ‫اب‬َ‫ت‬ ْ‫ن‬َ‫م‬ ََََ ُ َّ‫اَّل‬ ُ‫وب‬
“Seandainya manusia memiliki satu bukit emas, niscaya ia akan
mengharapkan dua bukit emas lagi, dan tidaklah perutnya dipenuhi
melainkan dengan tanah, dan Allah akan menerima taubat siapa yang
bertaubat.” (HR. Bukhari no. 6439)
Imam Nawawi menjelaskan, “Dalam hadis ini ada celaan
terhadap sifat tamak kepada dunia, suka menumpuk-numpuk
dunia, dan cinta yang berlebihan terhadap dunia. Sedangkan
maksud dari ungkapan ‘tidaklah perutnya dipenuhi melainkan
dengan tanah’, bahwa manusia akan terus menerus tamak
terhadap dunia sampai datangnya kematian dan perutnya
dipenuhi dengan tanah dari liang lahatnya.” (Al Minhaj Syarh
Shahih Muslim, 7/139)
Dalam salah satu hadis, Rasulullah shallallahu
‘alaihi wasallam memuji orang yang memiliki
sifat qana’ah dan zuhud.
ُ‫ش‬ْ‫ي‬َ‫ع‬ َ‫ان‬َ‫ك‬ َ‫و‬ ِ‫م‬ َ‫َل‬ْ‫س‬ِ ْ‫اْل‬ ‫ى‬َ‫ل‬ِ‫إ‬ َ‫ي‬ِ‫د‬ُ‫ه‬ ْ‫ن‬َ‫م‬ِ‫ل‬ ‫ى‬َ‫ب‬‫و‬ُ‫ط‬ََََََ َ‫و‬ ‫ا‬‫ا‬ً‫ا‬َََ‫ك‬ ُ‫ه‬
“Beruntunglah orang yang telah diberikan
petunjuk kepada Islam, kehidupannya
tercukupi, dan ia memiliki sikap qana’ah.” (HR.
Tirmidzi no. 2349)
Sikap qana’ah inilah yang perlu ditanamkan dalam diri seorang mukmin.
Sikap qana’ah mampu menjadi rem untuk menghentikan laju tamak
terhadap dunia yang menjadi kecenderungan buruk setiap manusia.
Barangsiapa yang senantiasa qana’ah, ia akan meraih kebahagiaan hidup.
Sebaliknya, orang yang tidak qana’ah, maka ia tidak akan pernah merasa
cukup dengan harta yang dimilikinya meskipun banyak, tidak merasa puas
dengan jabatan yang diduduki meski bergaji tinggi, tidak juga merasa
cukup dengan berbagai kendaraan mewah yang sudah ada, dan berbagai
perkara dunia lainnya. Karena ia selalu ingin lebih unggul dari orang lain
dalam segala hal.
Tentu saja sifat tamak seperti ini tidak akan membawa kebahagiaan dalam
hidup.
Syeikh Ibnu Qayyim al-Jauziyah memberikan sebuah nasehat,
‫طيشه‬ ‫طال‬ َ‫طم‬ ‫ومن‬ ،‫عيشه‬ ‫طاب‬ َََ ‫من‬
“Barangsiapa merasa cukup, maka indah hidupnya. Barangsiapa merasa
tamak, panjang gundahnya.” (Siyar A’lamin Nubala’, 21/372)
Whoever seeks to compete with you in
Deen, compete with him. Whoever seeks to
compete with you in this Dunya, let him
have it. – Hasan Al-Bashri
Barangsiapa yang berusaha menyaingi
agamamu, maka berkompetisilah dan
kalahkan dia. Dan barangsiapa yang
berusaha menyaingi duniamu, maka
biarkanlah dia dengan dunia. – Hasan Al-
Bashri
Of the signs that Allah has turned away
from a person is that he becomes
occupied with that which does not
concern him. – Hasan Al-Bashri
Di antara tanda-tanda Allah berpaling
daripada seseorang ialah Allah
menjadikan kesibukannya pada perkara-
perkara yang tidak bermanfaat bagi
dirinya. – Hasan Al-Bashri
Sell this life for the next and you win
both of them. Sell the next life for this
and you loose both of them. – Hasan Al-
Bashri
Juallah duniamu untuk akhiratmu,
niscaya kamu beruntung di keduanya.
Dan janganlah kamu jual akhiratmu
untuk duniamu, karena kamu akan
merugi di keduanya. – Hasan Al-Bashri
The world is 3 days: 1) As for yesterday, it has
vanished along with all that was in it. 2) As for
tomorrow, you may never see it. 3) As for today,
it is yours, so work on it. – Hasan Al-Bashri
Dunia itu hanya tiga hari saja: 1) hari kemarin,
sudah pergi dengan segala isinya (tanpa bisa
diulang kembali). 2) hari esok, yang mungkin
saja engkau tidak bisa menjumpainya (lantaran
ajal menjemputmu). 3) hari ini, itulah yang
menjadi milikmu, maka isilah dengan amalan. –
Hasan Al-Bashri
Do not sit idle, for indeed
death is seeking you. – Hasan
Al-Bashri
Jangan hanya duduk diam,
karena sesungguhnya maut
sedang mencarimu. – Hasan
Al-Bashri
It has reached me that when Allah blesses a people and
gives them some good, he asks them to be grateful. If
they are grateful, He is all-able to give them more. But
if they are ungrateful, He is all-able to turn His blessings
into a punishment. – Hasan Al-Bashri
Telah sampai kepadaku bahwa ketika Allah memberi
nikmat kepada seseorang dan memberi mereka sesuatu
yang baik, Dia meminta mereka untuk bersyukur. Jika
mereka bersyukur, Dia mampu memberi yang lebih
banyak kepada mereka. Tetapi jika mereka tidak
bersyukur, Dia mampu untuk mengubah nikmat-Nya
menjadi azab. – Hasan Al-Bashri
Sesungguhnya jika Allah langsung
menghukum semua makhluk yang
berdosa dengan memutus rezekinya,
niscaya semua manusia di bumi ini
sudah habis binasa. – Hasan Al-Bashri
Lakukanlah kebaikan sekecil apapun.
Karena kau tak pernah tahu kebaikan
apa yang akan membawamu ke surga. –
Hasan Al-Bashri
Sesungguhnya di antara lemahnya imanmu
ialah engkau lebih percaya kepada harta
yang ada di tanganmu daripada apa yang
ada di sisi Allah. – Hasan Al-Bashri
Nikmat berumah tangga akan terasa dengan
3 cara;
1) Menegakkan peribadatan kepada Allah,
2) Qana’ah dengan apa yang dimiliki, dan
3) Mensyukuri pasangan hidup yang Allah
berikan untuknya. – Hasan Al-Bashri
Tadabbur alQuran itu tidak lain
dengan mengamalkannya. – Hasan
Al-Bashri
Jika kau melihat ada seseorang yang
mengunggulimu dalam urusan dunia,
maka unggulilah dia dalam urusan
akhirat. Sungguh, dunia mereka akan
hilang dan akhirat akan kekal. – Hasan
Al-Bashri
Seorang mukmin itu melakukan
ketaatan namun dia khawatir. Adapun
orang fajir melakukan kemaksiatan dan
dia merasa aman. – Hasan Al-Bashri
Barangsiapa mencela dirinya sendiri di
hadapan banyak orang, sesungguhnya
dia telah memuji dirinya. Dan hal itu
adalah salah satu tanda riya’. – Hasan
Al-Bashri
Seandainya bukan karena ulama, maka
manusia akan menjalani kehidupan
seperti binatang. – Hasan Al-Bashri
Jauhi olehmu “nanti”. Karena kamu sedang
berada di hari ini, bukan di hari esok. Bila
hari esok tidak menjelang, kamu tidak akan
menyesal. Dan bila masih menjelang, kamu
lebih mampu untuk berbuat seperti hari ini. –
Hasan Al-Bashri
Aku membaca ada 90 ayat dalam alQuran yang
mengajarkan bahwa Allah yang menakdirkan
rezeki, dan Dia yang menanggung rezeki semua
makhluk-Nya.
Sementara aku membaca satu ayat mengatakan,
“Setan menjanjikan kefakiran untuk kalian.”
Akan tetapi, mengapa kita masih ragu dengan
firman Allah yang Maha Benar di 90 ayat, dan
kita membenarkan ucapan setan sang pendusta
yang hanya ada di satu ayat?. – Hasan Al-Bashri
Woman is a ray of God. She is not that
earthly beloved: she is creative, not
created. – Jalaluddin Rumi
Wanita adalah seberkas sinar Tuhan: dia
bukan kekasih duniawi. Dia berdaya
cipta: engkau boleh mengatakan dia
bukan ciptaan. – Jalaluddin Rumi
I learned that every mortal will taste
death, But only some will taste life. –
Jalaluddin Rumi
Aku belajar bahwa setiap makhluk
hidup akan merasakan kematian,
tetapi hanya sebagian saja yang akan
merasakan kehidupan. – Jalaluddin
Rumi
Be grateful for whoever comes,
because each has been sent as a
guide from beyond. – Jalaluddin
Rumi
Bersyukurlah atas siapapun yang
datang. Karena masing-masing telah
dikirim sebagai pemandu dari luar. –
Jalaluddin Rumi
Why do you stay in prison, when
the door is so wide open?. –
Jalaluddin Rumi
Kenapa kamu tetap tinggal di
penjara, ketika pintunya terbuka
lebar?. – Jalaluddin Rumi
Set your life on fire. Seek those
who fan your flames.
– Jalaluddin Rumi
Jadikan hidupmu bersemangat.
Carilah mereka yang bisa
mengobarkan api semangatmu.
– Jalaluddin Rumi
Don’t ruin your happiness with worry, and don’t
ruin your mind with pessimism. Don’t ruin your
success with deception, and don’t ruin the
optimism of others by destroying it. Don’t ruin
your day by looking back at yesterday. – Ibnu
Qayyim
Jangan rusak kebahagiaanmu dengan
kekhawatiran, dan jangan rusak pikiranmu dengan
pesimisme. Jangan rusak kesuksesanmu dengan
kecurangan, dan jangan rusak optimisme orang
lain dengan menghancurkannya. Jangan rusak
harimu dengan melihat kembali hari kemarin. –
Ibnu Qayyim
Wasting time is worse than death,
because death separates you from this
world whereas wasting time separates
you from Allah. – Ibnu Qayyim
Membuang-buang waktu lebih buruk
daripada kematian. Karena kematian
memisahkan kamu dari dunia ini,
sedangkan membuang-buang waktu
memisahkan kamu dari Allah.
As long as you are performing prayer, you
are knocking at the door of Allah, and
whoever is knocking at the door of Allah,
Allah will open it for him. – Ibnu Qayyim
Sepanjang kamu mengerjakan shalat,
sejatinya kamu sedang mengetuk pintu
Allah, dan siapa saja yang mengetuk pintu
Allah, maka Allah akan membukakan pintu
itu untuknya. – Ibnu Qayyim
There is nothing more beloved to
Shaitan than a depressed believer.
– Ibnu Qayyim
Tidak ada sesuatu yang paling
disukai oleh setan, melainkan melihat
seorang mukmin yang berhati
murung. – Ibnu Qayyim
Beware of every hour and how it passes, and only spend
it in the best possible way, do not neglect yourself, but
render it accustomed to the noblest and best of actions,
and send to your grave that which will please you when
you arrive to it. – Ibnu Qayyim
Waspadalah terhadap setiap jam dan bagaimana ia
berlalu, dan hanya habiskanlah waktu itu dengan cara
sebaik mungkin. Jangan mengabaikan dirimu sendiri,
tetapi buatlah dirimu terbiasa dengan amalan yang
paling mulia dan terbaik, dan kirimkan ke kuburanmu
sesuatu yang kelak akan menyenangkan kamu ketika
tiba di sana. – Ibnu Qayyim
Sins have many side-effects. One of
them is that they steal knowledge
from you. – Ibnu Qayyim
Perbuatan dosa itu memiliki banyak
efek samping. Salah satunya adalah
bahwa mereka mencuri ilmu
pengetahuan dari dirimu.
– Ibnu Qayyim
Be sincere in your aim and you will
find the support of Allah surrounding
you. – Ibnu Qayyim
Ikhlaslah dalam usaha menggapai
tujuan, maka kamu akan mendapati
bantuan Allah di sekelilingmu. – Ibnu
Qayyim
Happiness is attained with 3 things:
1. Being patient when tested, 2
2. Being thankful when receiving a blessing
3. Being repentant upon sinning.
– Ibnu Qayyim
Kebahagiaan itu dicapai dengan tiga hal:
1. Bersabar ketika mendapat cobaan,
2. Bersyukur ketika mendapat kenikmatan
3. Bertaubat ketika melakukan kesalahan.
– Ibnu Qayyim
Whoever thinks of the greatness of
Allah will never be at ease in
committing wrong actions.
– Ibnu Qayyim
Siapa yang menyedari akan
kebesaran Allah tidak akan pernah
merasa nyaman dalam melakukan
perbuatan maksiat. – Ibnu Qayyim
The smaller a sin is in your eyes, the greater
it is in Allah’s, and the greater it is in your
eyes, thesmaller it is in Allah’s. – Ibnu
Qayyim
Semakin kecil suatu dosa dalam
pandanganmu , semakin besar dosa itu di
sisi Allah. Dan semakin besar suatu dosa
dalam pandanganmu, semakin kecil dosa itu
di sisi Allah. – Ibnu Qayyim
A real man is one who fears the
death of his heart, not of his
body. – Ibnu Qayyim
Lelaki sejati adalah ia yang takut
pada matinya hati, bukan
matinya raga. – Ibnu Qayyim
There is no joy for the one who does not bear sadness,
there is no sweetness for the one who does not have
patience, there is no delight for the one who does not
suffer, and there is no relaxation for the one who does
not endure fatigue. – Ibnu Qayyim
Tidak ada kegembiraan bagi seorang yang tidak
menanggung kesedihan, tidak ada kenikmatan bagi
seorang yang tidak memiliki kesabaran, tidak ada
kesenangan bagi orang yang tidak mengalami
penderitaan, dan tidak ada istirahat bagi orang yang
tidak tahan kelelahan. – Ibnu Qayyim
When Allah tests you it is never to destroy you.
When He removes something in your possession
it is only in order to empty your hands for an
even greater gift. – Ibnu Qayyim
Ketika Allah memberi cobaan kepadamu, itu tidak
dimaksudkan untuk menghancurkanmu. Saat Dia
menghapus sesuatu yang menjadi milikmu, itu
hanya untuk mengosongkan tanganmu untuk
menerima suatu pemberian yang lebih besar. –
Ibnu Qayyim
The hijrah to Allah includes abandoning
what He hates and doing what He loves
and accepts. – Ibnu Qayyim
Hijrah kepada Allah itu mencakup:
meninggalkan segala yang Dia benci,
melakukan segala yang Dia cintai, dan
menerima semua itu. – Ibnu Qayyim
If you could hear the sound of the pens of
the angels writing your name among those
who remember Allah, you’d die out of joy. –
Ibnu Qayyim
Andai kamu mendengar suara pena
malaikat yang tengah mencatatkan
namamu dalam daftar orang-orang yang
rajin berdzikir, niscaya kamu akan (memilih)
mati dalam keadaan penuh kerinduan
(kepada-Nya). – Ibnu Qayyim
He who keeps his heart near God will find
peace and tranquility, whilst he who gives
his heart to the people will find restlessness
and apprehension. – Ibnu Qayyim
Dia yang senantiasa menjaga hatinya dekat
dengan Tuhan akan menemukan kedamaian
dan ketentraman, sementara dia yang
senantiasa memberikan hatinya kepada
manusia akan menemukan kegelisahan dan
ketakutan. – Ibnu Qayyim
The mansions in Jannah are built based
on dhikr. If you stop dhikr, the Angels
stop building the mansion. – Ibnu
Qayyim
Sesungguhnya rumah-rumah di surge itu
dibangun dengan dzikir. Jika kamu
berhenti berdzikir, maka para malaikat
juga akan menghentikan
pembangunannya. – Ibnu Qayyim
The deen itself is entirely good
character, so whoever surpasses you
in character has surpassed you in
deen. – Ibnu Qayyim
Agama itu seluruhnya adalah akhlak.
Barangsiapa semakin baik
akhlaknya, maka semakin baik pula
agamanya. – Ibnu Qayyim
 Syukur adalah sifat Allah swt atas balasan setiap apa yang di
lakukan umat islam dengan memberikan pahala kepada setiap
rasa syukur atau kebaikan yang umat manusia lakukan , tanpa
luput satu pun tanpa terlewat satu amalan pun .
 Dalam surah asy-Syura: 23 - Allah berfirman
 " Sesungguhnya Allah itu Ghafur dan Syakur “ kandungan
dari ayat ini :
 Ghafur artinya Allah maha pengampun terhadap dosa dan
Syakur artinya maha pembalas kebaikan sehingga Allah lipat
ipatkan ganjarannya
 Syukur adalah sifat para nabi walau cobaan datang menghadang nabi senantiasa
bersyukur kepada Allah atas limpahan dan nikmat berterusan yang Allah berikan
 Syukur adalah ibadah dan bentuk ketaatan yang ummat kerjakan.
 Buah manis dari syukur terbagi menjadi beberapa bagian :
 Syukur adalah sifat orang beriman
 Merupakan sebab datangnya redha Allah
 Merupakan sebab selamatnya seseorang dari azab Allah
 Merupakan sebab di tambahnya nikmat
 Ganjaran di dunia dan di akhirat
 Tanda tanda orang yang bersyukur terbagi menjadi beberapa bagian :
 Mengakui dan menyedari bahwa Allah telah memberinya nikmat
 Menyebut nyebut nikmat yang di berikan Allah
 Menunjukan rasa syukur dalam bentuk ketaatan kepada Allah
1. Mensyukuri Dengan Menggunakan Hati
Mensyukuri dengan hati dilakukan dengan mengakui dan meyakini jika semua
nikmat yang kita rasakan hanya semata-mata berasal dari Allah swt dan kita
sebagai manusia hanya menjadi perantara sehingga segala sesuatu bisa terjadi
atas kehendak-Nya. Dengan bersyukur dalam hati, kita akan merasakan
ketulusan dari nikmat yang telah Allah swt berikan baik nikmat iman, ihsan, dan
islam selama hidup.
2. Mensyukuri Dengan Lisan
Seorang hamba yang mensyukuri, maka lisannya akan senantiasa dipergunakan
untuk dzikir serta mengucapkan Alhamdulillah yang dilakukan sebagai bentuk pujian
atas nikmat yang sudah diberikan Allah swt. Selain itu, berbicara tentang nikmat
yang diberikan Allah pada orang lain juga menjadi bentuk dari rasa syukur serta
pengakuan pada Allah. Ini semua dilakukan tidak untuk membanggakan diri sendiri
dan menyebabkan rasa iri untuk orang lain. Kemudian, mensyukuri dengan lisan
bukanlah suatu perbuatan Riya, karena tidak ada dalil yang menyatakan bahwa
mengucap syukur secara lisan adalah Riya.
3. Mensyukuri Dengan Anggota Tubuh
Mensyukuri dengan anggota tubuh adalah melakukan banyak ketaatan pada Allah dan tidak
memakai anggota tubuh untuk tujuan kemaksiatan. Mata hanya di pakai untuk melihat hal
baik, telinga hanya di pakai untuk mendengar yang bermanfaat dan anggota tubuh lain hanya
digunakan untuk beribadah pada Allah swt sekaligus menjalankan perkara yang sudah
diwajibkan Allah dan menjadi sunnah Rasulullah.
Semua anggota tubuh yang sudah diberikan Allah hanya dipakai untuk menunjukkan ketaatan
dan mempergunakan semua nikmat tersebut untuk beramal shalih beribadah pada Allah
4. Mensyukuri Dengan Lidah
Mensyukuri nikmat Allah dengan lidah dilakukan dengan cara memperbanyak ucapan
Alhamdulillah dan wasysyukru lillah.Juga dengan tafakkur pada Allah swt, pandangan mata
batin jika Allah merupakan Sang Maha Pemberi nikmat itu serta bersifat qana’ah yakni untuk
urusan duniawi melihat ke bawah dan urusan agama melihat ke atas.
Berpikirlah secara positif pada semua nikmat yang telah Allah berikan, sebab pada dasarnya,
nikmat merupakan bentuk ujian dari pandai tidaknya kita untuk bersyukur. Sebab banyak
orang hanya ingat Allah di kala susah yang merupakan ujian, namun sering lupa akan Allah
saat mendapat ujian dengan nikmat kesenangan.

More Related Content

What's hot

Kiat2 agar selalu berlapang_dada
Kiat2 agar selalu berlapang_dadaKiat2 agar selalu berlapang_dada
Kiat2 agar selalu berlapang_dadaHelmon Chan
 
Cara bersyukur kepada Allah
Cara bersyukur kepada AllahCara bersyukur kepada Allah
Cara bersyukur kepada AllahHelmon Chan
 
Ebook ruqyah mandiri untuk muslimah -ummu rafiq
Ebook   ruqyah mandiri untuk muslimah -ummu rafiqEbook   ruqyah mandiri untuk muslimah -ummu rafiq
Ebook ruqyah mandiri untuk muslimah -ummu rafiqsyamsuritahir1
 
Kiat Hidup Bahagia
Kiat Hidup BahagiaKiat Hidup Bahagia
Kiat Hidup Bahagiaarms lalala
 
Doa sholawak akasah pwrpoint2003-97
Doa sholawak akasah pwrpoint2003-97Doa sholawak akasah pwrpoint2003-97
Doa sholawak akasah pwrpoint2003-97ayaerdas
 
Doa sholawat akasah
Doa sholawat akasahDoa sholawat akasah
Doa sholawat akasahayaerdas
 
Allif khairun nasri,agama islam,ilmu komunikasi,dr.taufiq ramdani,s.th.i.,m.sos
Allif khairun nasri,agama islam,ilmu komunikasi,dr.taufiq ramdani,s.th.i.,m.sosAllif khairun nasri,agama islam,ilmu komunikasi,dr.taufiq ramdani,s.th.i.,m.sos
Allif khairun nasri,agama islam,ilmu komunikasi,dr.taufiq ramdani,s.th.i.,m.sosAllifNasri
 
Penyelesaian melalui taqwa
Penyelesaian melalui taqwaPenyelesaian melalui taqwa
Penyelesaian melalui taqwaAzmi Bahari
 
Risca Nur Afriani, Agama Islam, Ilmu Kommunikasi, Dr. Taufiq Ramdani, S.Th.I....
Risca Nur Afriani, Agama Islam, Ilmu Kommunikasi, Dr. Taufiq Ramdani, S.Th.I....Risca Nur Afriani, Agama Islam, Ilmu Kommunikasi, Dr. Taufiq Ramdani, S.Th.I....
Risca Nur Afriani, Agama Islam, Ilmu Kommunikasi, Dr. Taufiq Ramdani, S.Th.I....afrianiicha
 
Ramdhan Zoelva, Agama Islam, Ilmu Hukum, Dr. Taufiq Ramdani, S.Th.I., M.Sos
Ramdhan Zoelva, Agama Islam, Ilmu Hukum, Dr. Taufiq Ramdani, S.Th.I., M.SosRamdhan Zoelva, Agama Islam, Ilmu Hukum, Dr. Taufiq Ramdani, S.Th.I., M.Sos
Ramdhan Zoelva, Agama Islam, Ilmu Hukum, Dr. Taufiq Ramdani, S.Th.I., M.SosManusiaAlternatif
 
Lalu gilang rahmadi hamid l1 b021048_uas_PAI
Lalu gilang rahmadi hamid l1 b021048_uas_PAILalu gilang rahmadi hamid l1 b021048_uas_PAI
Lalu gilang rahmadi hamid l1 b021048_uas_PAILaluGilangRahmadiHam1
 
Agama Kelompok Moenica
Agama Kelompok MoenicaAgama Kelompok Moenica
Agama Kelompok MoenicaMoenica
 
Amalan menambah cahaya aura diwajah cahaya kalau bahasa
Amalan menambah cahaya aura diwajah cahaya kalau bahasaAmalan menambah cahaya aura diwajah cahaya kalau bahasa
Amalan menambah cahaya aura diwajah cahaya kalau bahasaTanpa Nama
 
ikhlas dan ridla kepada qodlo' dan qodar
ikhlas dan ridla kepada qodlo' dan qodarikhlas dan ridla kepada qodlo' dan qodar
ikhlas dan ridla kepada qodlo' dan qodarAzzahra Azzahra
 
Allif khairun nasri,agama islam,ilmu komunikasi,dr.taufiq ramdani,s.th.i.,m.sos
Allif khairun nasri,agama islam,ilmu komunikasi,dr.taufiq ramdani,s.th.i.,m.sosAllif khairun nasri,agama islam,ilmu komunikasi,dr.taufiq ramdani,s.th.i.,m.sos
Allif khairun nasri,agama islam,ilmu komunikasi,dr.taufiq ramdani,s.th.i.,m.sosAllifNasri
 

What's hot (20)

Meraih hidup bahagia
Meraih hidup bahagia Meraih hidup bahagia
Meraih hidup bahagia
 
Kiat2 agar selalu berlapang_dada
Kiat2 agar selalu berlapang_dadaKiat2 agar selalu berlapang_dada
Kiat2 agar selalu berlapang_dada
 
Menggapai keberhan hidup
Menggapai keberhan hidupMenggapai keberhan hidup
Menggapai keberhan hidup
 
Cara bersyukur kepada Allah
Cara bersyukur kepada AllahCara bersyukur kepada Allah
Cara bersyukur kepada Allah
 
Ebook ruqyah mandiri untuk muslimah -ummu rafiq
Ebook   ruqyah mandiri untuk muslimah -ummu rafiqEbook   ruqyah mandiri untuk muslimah -ummu rafiq
Ebook ruqyah mandiri untuk muslimah -ummu rafiq
 
23 kiat hidup bahagia
23 kiat hidup bahagia23 kiat hidup bahagia
23 kiat hidup bahagia
 
Kiat Hidup Bahagia
Kiat Hidup BahagiaKiat Hidup Bahagia
Kiat Hidup Bahagia
 
Doa sholawak akasah pwrpoint2003-97
Doa sholawak akasah pwrpoint2003-97Doa sholawak akasah pwrpoint2003-97
Doa sholawak akasah pwrpoint2003-97
 
Doa sholawat akasah
Doa sholawat akasahDoa sholawat akasah
Doa sholawat akasah
 
Allif khairun nasri,agama islam,ilmu komunikasi,dr.taufiq ramdani,s.th.i.,m.sos
Allif khairun nasri,agama islam,ilmu komunikasi,dr.taufiq ramdani,s.th.i.,m.sosAllif khairun nasri,agama islam,ilmu komunikasi,dr.taufiq ramdani,s.th.i.,m.sos
Allif khairun nasri,agama islam,ilmu komunikasi,dr.taufiq ramdani,s.th.i.,m.sos
 
Penyelesaian melalui taqwa
Penyelesaian melalui taqwaPenyelesaian melalui taqwa
Penyelesaian melalui taqwa
 
Surga dan neraka
Surga dan nerakaSurga dan neraka
Surga dan neraka
 
Risca Nur Afriani, Agama Islam, Ilmu Kommunikasi, Dr. Taufiq Ramdani, S.Th.I....
Risca Nur Afriani, Agama Islam, Ilmu Kommunikasi, Dr. Taufiq Ramdani, S.Th.I....Risca Nur Afriani, Agama Islam, Ilmu Kommunikasi, Dr. Taufiq Ramdani, S.Th.I....
Risca Nur Afriani, Agama Islam, Ilmu Kommunikasi, Dr. Taufiq Ramdani, S.Th.I....
 
Ramdhan Zoelva, Agama Islam, Ilmu Hukum, Dr. Taufiq Ramdani, S.Th.I., M.Sos
Ramdhan Zoelva, Agama Islam, Ilmu Hukum, Dr. Taufiq Ramdani, S.Th.I., M.SosRamdhan Zoelva, Agama Islam, Ilmu Hukum, Dr. Taufiq Ramdani, S.Th.I., M.Sos
Ramdhan Zoelva, Agama Islam, Ilmu Hukum, Dr. Taufiq Ramdani, S.Th.I., M.Sos
 
Lalu gilang rahmadi hamid l1 b021048_uas_PAI
Lalu gilang rahmadi hamid l1 b021048_uas_PAILalu gilang rahmadi hamid l1 b021048_uas_PAI
Lalu gilang rahmadi hamid l1 b021048_uas_PAI
 
Agama Kelompok Moenica
Agama Kelompok MoenicaAgama Kelompok Moenica
Agama Kelompok Moenica
 
Amalan menambah cahaya aura diwajah cahaya kalau bahasa
Amalan menambah cahaya aura diwajah cahaya kalau bahasaAmalan menambah cahaya aura diwajah cahaya kalau bahasa
Amalan menambah cahaya aura diwajah cahaya kalau bahasa
 
ikhlas dan ridla kepada qodlo' dan qodar
ikhlas dan ridla kepada qodlo' dan qodarikhlas dan ridla kepada qodlo' dan qodar
ikhlas dan ridla kepada qodlo' dan qodar
 
Allif khairun nasri,agama islam,ilmu komunikasi,dr.taufiq ramdani,s.th.i.,m.sos
Allif khairun nasri,agama islam,ilmu komunikasi,dr.taufiq ramdani,s.th.i.,m.sosAllif khairun nasri,agama islam,ilmu komunikasi,dr.taufiq ramdani,s.th.i.,m.sos
Allif khairun nasri,agama islam,ilmu komunikasi,dr.taufiq ramdani,s.th.i.,m.sos
 
M Alfandiansyah kumpulan artikel
M Alfandiansyah kumpulan artikelM Alfandiansyah kumpulan artikel
M Alfandiansyah kumpulan artikel
 

Similar to SYUKUR DAN NIKMAT ALLAH

Khutbah idul fitri ramadhan membentuk kepribadian yang shalih
Khutbah idul fitri  ramadhan membentuk kepribadian yang shalihKhutbah idul fitri  ramadhan membentuk kepribadian yang shalih
Khutbah idul fitri ramadhan membentuk kepribadian yang shalihOpissen Yudisyus
 
6 syukur dan seni kematian
6 syukur dan seni kematian 6 syukur dan seni kematian
6 syukur dan seni kematian Lis Kuw
 
Bahanajar_1599149822 (1).pptx
Bahanajar_1599149822 (1).pptxBahanajar_1599149822 (1).pptx
Bahanajar_1599149822 (1).pptxRyan654394
 
Sabar dan Syuku-WPS Office(1).pptx
Sabar dan Syuku-WPS Office(1).pptxSabar dan Syuku-WPS Office(1).pptx
Sabar dan Syuku-WPS Office(1).pptxKholisotutTahlia
 
Syukur, qonaah, sabar, dan ridho
Syukur, qonaah, sabar, dan ridhoSyukur, qonaah, sabar, dan ridho
Syukur, qonaah, sabar, dan ridhoNSS Slide
 
MUHADHARAH "BERSYUKUR KEPADA ALLAH"
MUHADHARAH "BERSYUKUR KEPADA ALLAH"MUHADHARAH "BERSYUKUR KEPADA ALLAH"
MUHADHARAH "BERSYUKUR KEPADA ALLAH"ambarsurniawati
 
Ramadhan sepanjang tahun
Ramadhan sepanjang tahunRamadhan sepanjang tahun
Ramadhan sepanjang tahunforsilam
 
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 3
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 3Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 3
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 3sitisarahrahmania
 
Tujuh kalimah dimuliakan allah swt dan malaikat
Tujuh kalimah dimuliakan allah swt dan malaikatTujuh kalimah dimuliakan allah swt dan malaikat
Tujuh kalimah dimuliakan allah swt dan malaikatHelmon Chan
 
Qur'an Hadist bab Syukur
Qur'an Hadist bab SyukurQur'an Hadist bab Syukur
Qur'an Hadist bab SyukurNida Chofiya
 

Similar to SYUKUR DAN NIKMAT ALLAH (20)

As-Syakur (asma'ul husna)
As-Syakur (asma'ul husna)As-Syakur (asma'ul husna)
As-Syakur (asma'ul husna)
 
Khutbah idul fitri ramadhan membentuk kepribadian yang shalih
Khutbah idul fitri  ramadhan membentuk kepribadian yang shalihKhutbah idul fitri  ramadhan membentuk kepribadian yang shalih
Khutbah idul fitri ramadhan membentuk kepribadian yang shalih
 
Pai
PaiPai
Pai
 
Syukur man
Syukur manSyukur man
Syukur man
 
SYUKUR PENYUBUR IMAN
SYUKUR PENYUBUR IMANSYUKUR PENYUBUR IMAN
SYUKUR PENYUBUR IMAN
 
6 syukur dan seni kematian
6 syukur dan seni kematian 6 syukur dan seni kematian
6 syukur dan seni kematian
 
Bahanajar_1599149822 (1).pptx
Bahanajar_1599149822 (1).pptxBahanajar_1599149822 (1).pptx
Bahanajar_1599149822 (1).pptx
 
Sifat mahmudah
Sifat mahmudahSifat mahmudah
Sifat mahmudah
 
Dahsyatnya nikmat Allah
Dahsyatnya nikmat AllahDahsyatnya nikmat Allah
Dahsyatnya nikmat Allah
 
Sabar dan Syuku-WPS Office(1).pptx
Sabar dan Syuku-WPS Office(1).pptxSabar dan Syuku-WPS Office(1).pptx
Sabar dan Syuku-WPS Office(1).pptx
 
Syukur, qonaah, sabar, dan ridho
Syukur, qonaah, sabar, dan ridhoSyukur, qonaah, sabar, dan ridho
Syukur, qonaah, sabar, dan ridho
 
MUHADHARAH "BERSYUKUR KEPADA ALLAH"
MUHADHARAH "BERSYUKUR KEPADA ALLAH"MUHADHARAH "BERSYUKUR KEPADA ALLAH"
MUHADHARAH "BERSYUKUR KEPADA ALLAH"
 
Ramadhan sepanjang tahun
Ramadhan sepanjang tahunRamadhan sepanjang tahun
Ramadhan sepanjang tahun
 
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 3
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 3Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 3
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 3
 
7 indikator kebahagiaan
7 indikator kebahagiaan7 indikator kebahagiaan
7 indikator kebahagiaan
 
Tujuh kalimah dimuliakan allah swt dan malaikat
Tujuh kalimah dimuliakan allah swt dan malaikatTujuh kalimah dimuliakan allah swt dan malaikat
Tujuh kalimah dimuliakan allah swt dan malaikat
 
Y ayat kelompok 7syujud syukur
Y ayat kelompok 7syujud syukurY ayat kelompok 7syujud syukur
Y ayat kelompok 7syujud syukur
 
Qur'an Hadist bab Syukur
Qur'an Hadist bab SyukurQur'an Hadist bab Syukur
Qur'an Hadist bab Syukur
 
Program keajaiban sedekah
Program keajaiban sedekahProgram keajaiban sedekah
Program keajaiban sedekah
 
Program Keajaiban Sedekah
Program Keajaiban SedekahProgram Keajaiban Sedekah
Program Keajaiban Sedekah
 

More from Amiruddin Ahmad

Keusahawanan 4 rumusan falsafah dan tasawwuf
Keusahawanan 4    rumusan  falsafah  dan  tasawwufKeusahawanan 4    rumusan  falsafah  dan  tasawwuf
Keusahawanan 4 rumusan falsafah dan tasawwufAmiruddin Ahmad
 
Keusahawanan 3 perspektif islam dan pengalaman
Keusahawanan 3     perspektif islam dan pengalamanKeusahawanan 3     perspektif islam dan pengalaman
Keusahawanan 3 perspektif islam dan pengalamanAmiruddin Ahmad
 
Keusahawanan 2 produk dan marketing
Keusahawanan 2     produk dan marketingKeusahawanan 2     produk dan marketing
Keusahawanan 2 produk dan marketingAmiruddin Ahmad
 
Keusahawanan 1 peradaban dan pengenalan
Keusahawanan 1    peradaban dan pengenalanKeusahawanan 1    peradaban dan pengenalan
Keusahawanan 1 peradaban dan pengenalanAmiruddin Ahmad
 
PEMBINAAN ROHANI - SEMBUNYIKAN AMALAN KAMU
PEMBINAAN ROHANI - SEMBUNYIKAN AMALAN KAMUPEMBINAAN ROHANI - SEMBUNYIKAN AMALAN KAMU
PEMBINAAN ROHANI - SEMBUNYIKAN AMALAN KAMUAmiruddin Ahmad
 
Islam trivia 3 nama ahli badar dan muhajirin
Islam trivia  3   nama ahli badar dan muhajirinIslam trivia  3   nama ahli badar dan muhajirin
Islam trivia 3 nama ahli badar dan muhajirinAmiruddin Ahmad
 
Islam trivia 2 perihal sahabah
Islam trivia  2   perihal sahabahIslam trivia  2   perihal sahabah
Islam trivia 2 perihal sahabahAmiruddin Ahmad
 
MAQASID SYARAK UNTUK PEMULA
MAQASID SYARAK UNTUK PEMULAMAQASID SYARAK UNTUK PEMULA
MAQASID SYARAK UNTUK PEMULAAmiruddin Ahmad
 
1. FIQH AWLAWIYYAT DAN PENERAPANNYA
1. FIQH AWLAWIYYAT DAN PENERAPANNYA1. FIQH AWLAWIYYAT DAN PENERAPANNYA
1. FIQH AWLAWIYYAT DAN PENERAPANNYAAmiruddin Ahmad
 
1. FIQH AWLAWIYYAT DAN MAQASID SYRAK
1. FIQH AWLAWIYYAT DAN MAQASID SYRAK1. FIQH AWLAWIYYAT DAN MAQASID SYRAK
1. FIQH AWLAWIYYAT DAN MAQASID SYRAKAmiruddin Ahmad
 
1. FIQH AWLAWIYYAT DAN FIQH MUWAZZANAH
1. FIQH AWLAWIYYAT DAN FIQH MUWAZZANAH1. FIQH AWLAWIYYAT DAN FIQH MUWAZZANAH
1. FIQH AWLAWIYYAT DAN FIQH MUWAZZANAHAmiruddin Ahmad
 
MUHAMMAD IQBAL - SPIRITUAL FATHER OF PAKISTAN
MUHAMMAD IQBAL - SPIRITUAL FATHER OF PAKISTANMUHAMMAD IQBAL - SPIRITUAL FATHER OF PAKISTAN
MUHAMMAD IQBAL - SPIRITUAL FATHER OF PAKISTANAmiruddin Ahmad
 
KHALID AL WALID - GREATEST WARRIOR EVER
KHALID AL WALID  - GREATEST WARRIOR EVERKHALID AL WALID  - GREATEST WARRIOR EVER
KHALID AL WALID - GREATEST WARRIOR EVERAmiruddin Ahmad
 
DISRAELI AND WEISHAUPT -- THINKING
DISRAELI  AND  WEISHAUPT  -- THINKINGDISRAELI  AND  WEISHAUPT  -- THINKING
DISRAELI AND WEISHAUPT -- THINKINGAmiruddin Ahmad
 
Qawaribun najah .. BAHTERA PENYELAMAT UNTUK DUAT - FATHI YAKAN
Qawaribun najah .. BAHTERA PENYELAMAT UNTUK DUAT - FATHI YAKANQawaribun najah .. BAHTERA PENYELAMAT UNTUK DUAT - FATHI YAKAN
Qawaribun najah .. BAHTERA PENYELAMAT UNTUK DUAT - FATHI YAKANAmiruddin Ahmad
 
Ihsan management thoughts
Ihsan   management thoughtsIhsan   management thoughts
Ihsan management thoughtsAmiruddin Ahmad
 

More from Amiruddin Ahmad (20)

Nasihat As - Sya'rawi
Nasihat As - Sya'rawiNasihat As - Sya'rawi
Nasihat As - Sya'rawi
 
Keusahawanan 4 rumusan falsafah dan tasawwuf
Keusahawanan 4    rumusan  falsafah  dan  tasawwufKeusahawanan 4    rumusan  falsafah  dan  tasawwuf
Keusahawanan 4 rumusan falsafah dan tasawwuf
 
Keusahawanan 3 perspektif islam dan pengalaman
Keusahawanan 3     perspektif islam dan pengalamanKeusahawanan 3     perspektif islam dan pengalaman
Keusahawanan 3 perspektif islam dan pengalaman
 
Keusahawanan 2 produk dan marketing
Keusahawanan 2     produk dan marketingKeusahawanan 2     produk dan marketing
Keusahawanan 2 produk dan marketing
 
Keusahawanan 1 peradaban dan pengenalan
Keusahawanan 1    peradaban dan pengenalanKeusahawanan 1    peradaban dan pengenalan
Keusahawanan 1 peradaban dan pengenalan
 
PEMBINAAN ROHANI - SEMBUNYIKAN AMALAN KAMU
PEMBINAAN ROHANI - SEMBUNYIKAN AMALAN KAMUPEMBINAAN ROHANI - SEMBUNYIKAN AMALAN KAMU
PEMBINAAN ROHANI - SEMBUNYIKAN AMALAN KAMU
 
Maqasid syarak
Maqasid syarakMaqasid syarak
Maqasid syarak
 
Islam trivia 3 nama ahli badar dan muhajirin
Islam trivia  3   nama ahli badar dan muhajirinIslam trivia  3   nama ahli badar dan muhajirin
Islam trivia 3 nama ahli badar dan muhajirin
 
Islam trivia 2 perihal sahabah
Islam trivia  2   perihal sahabahIslam trivia  2   perihal sahabah
Islam trivia 2 perihal sahabah
 
MAQASID SYARAK UNTUK PEMULA
MAQASID SYARAK UNTUK PEMULAMAQASID SYARAK UNTUK PEMULA
MAQASID SYARAK UNTUK PEMULA
 
1. FIQH AWLAWIYYAT DAN PENERAPANNYA
1. FIQH AWLAWIYYAT DAN PENERAPANNYA1. FIQH AWLAWIYYAT DAN PENERAPANNYA
1. FIQH AWLAWIYYAT DAN PENERAPANNYA
 
1. FIQH AWLAWIYYAT DAN MAQASID SYRAK
1. FIQH AWLAWIYYAT DAN MAQASID SYRAK1. FIQH AWLAWIYYAT DAN MAQASID SYRAK
1. FIQH AWLAWIYYAT DAN MAQASID SYRAK
 
1. FIQH AWLAWIYYAT DAN FIQH MUWAZZANAH
1. FIQH AWLAWIYYAT DAN FIQH MUWAZZANAH1. FIQH AWLAWIYYAT DAN FIQH MUWAZZANAH
1. FIQH AWLAWIYYAT DAN FIQH MUWAZZANAH
 
MUHAMMAD IQBAL - SPIRITUAL FATHER OF PAKISTAN
MUHAMMAD IQBAL - SPIRITUAL FATHER OF PAKISTANMUHAMMAD IQBAL - SPIRITUAL FATHER OF PAKISTAN
MUHAMMAD IQBAL - SPIRITUAL FATHER OF PAKISTAN
 
KHALIL GIBRAN
KHALIL GIBRANKHALIL GIBRAN
KHALIL GIBRAN
 
KHALID AL WALID - GREATEST WARRIOR EVER
KHALID AL WALID  - GREATEST WARRIOR EVERKHALID AL WALID  - GREATEST WARRIOR EVER
KHALID AL WALID - GREATEST WARRIOR EVER
 
DISRAELI AND WEISHAUPT -- THINKING
DISRAELI  AND  WEISHAUPT  -- THINKINGDISRAELI  AND  WEISHAUPT  -- THINKING
DISRAELI AND WEISHAUPT -- THINKING
 
Qawaribun najah .. BAHTERA PENYELAMAT UNTUK DUAT - FATHI YAKAN
Qawaribun najah .. BAHTERA PENYELAMAT UNTUK DUAT - FATHI YAKANQawaribun najah .. BAHTERA PENYELAMAT UNTUK DUAT - FATHI YAKAN
Qawaribun najah .. BAHTERA PENYELAMAT UNTUK DUAT - FATHI YAKAN
 
Leader vs manager
Leader vs managerLeader vs manager
Leader vs manager
 
Ihsan management thoughts
Ihsan   management thoughtsIhsan   management thoughts
Ihsan management thoughts
 

SYUKUR DAN NIKMAT ALLAH

  • 2. Allah SWT dengan kesempurnaan Zat-Nya, keagungan sifat-Nya dan ketinggian nama-Nya telah mengajar manusia lafaz kesyukuran yang layak bagi-Nya. Dengan keagungan Allah SWT itu, manusia seterusnya mengharungi kehidupan dengan segala ketaatan kepada-Nya semata. Atas dasar inilah Allah SWT memulakan kalam-Nya dalam Ummul- Kitab (surah al-Fatihah) dengan kalimah “Alhamdulillah”. Syukur - dari segi bahasa ialah suatu tindakbalas yang baik sama ada menerusi perkataan atau perbuatan yang baik terhadap kebaikan yang diterima oleh seseorang sebagai menghargai kebaikan itu.
  • 3.
  • 4. Al-Allamah Syeikh al-Sya’rawi menyatakan bahawa sebijak mana pun manusia di dunia ini dengan pelbagai gelaran yang disandang dalam bidang kajian ilmu, percayalah tidak akan ada seorang pun manusia yang mampu membuat kajian dan penyelidikan tentang bilangan nikmat yang telah Allah SWT kurniakan. Inilah kebenaran firman-Nya menerusi ayat suci al-Quran sebagaimana yang telah termaktub dalam surah Ibrahim ayat 34 di atas. Malah seramai mana pun pakar bahasa sastera dan ahli pidato di dunia ini berkumpul untuk mencipta satu lagi kalimah bagi menyatakan terima kasih dan kesyukuran atas nikmat yang diperoleh, tidak akan ada kalimah yang terhasil benar-benar dapat menyatakan rasa syukur terhadap nikmat-nikmat Allah SWT yang telah kita perolehi itu
  • 5. Allah SWT berfirman yang bermaksud:- “Dan Dialah yang telah mengurniakan kepada kamu daripada tiap-tiap apa jua yang kamu hajati. Sekiranya kamu menghitung nikmat Allah pasti kamu tidak dapat menghitungnya (satu persatu). Sesungguhnya manusia itu sangat suka menempatkan sesuatu bukan pada tempatnya serta tidak menghargai nikmat Tuhannya.” Surah Ibrahim 14:34
  • 6.
  • 7.
  • 8.
  • 9.
  • 10. Hakikat dari ibadah adalah ungkapan rasa syukur seorang hamba. Sebuah hadis diriwayatkan Hakim dari Jabir bin Abdullah RA menyebutkan, di akhirat nanti ada seorang hamba yang telah beribadah selama 500 tahun. Ahli ibadah tersebut pun dipersilakan Allah SWT untuk memasuki surga. "Wahai hamba-Ku, masuklah engkau ke dalam surga karena rahmat-Ku," bunyi Firman Allah dalam hadis qudsi tersebut. Namun, ada yang menyangkal dalam hati si ahli ibadah. Mengapa ia masuk surga lantaran rahmat Allah? Bukankah ia telah beribadah selama 500 tahun? "Ya Rabbi, mengapa aku tidak dimasukkan kedalam surga karena amalku?" tanyanya.
  • 11. Hakikat dari ibadah adalah ungkapan rasa syukur seorang hamba. Allah SWT pun memperlihatkan nikmat yang telah diberikan-Nya bagi si ahli ibadah. Nikmat Allah tersebut ditimbang dengan seluruh amal ibadah yang telah ia kerjakan. Ternyata, nikmat penglihatan dari sebelah matanya saja sudah melebihi ibadah 500 tahun si ahli ibadah. Akhirnya, si ahli ibadah pun tunduk di hadapan Allah dan menyadari betapa kecilnya nilai ibadahnya. Tak ada alasan bagi seorang Muslim untuk tidak bersyukur kepada Allah. Sebanyak apa pun ibadah yang dilakukan, tak akan sebanding dengan nikmat dan karunia yang telah diterima dari Allah. Demikianlah hakikat dari ibadah, sebagai ungkapan rasa syukur seorang hamba kepada Rabb-nya. Jadi, menunaikan ibadah bukan hanya sebatas pelunas utang dan menunaikan kewajiban saja.
  • 12. Ketahuilah bahwa rasa syukur merupakan tingkatan tertinggi, dan ini lebih tinggi daripada kesabaran, ketakutan (khauf), dan keterpisahan dari dunia (zuhud). – Imam al-Ghazali Seringkali kita hanya melihat satu waktu saat kita sakit dan melupakan 99 kali saat kita sehat. Kapan saja kita kehilangan rasa syukur, maka kita akan kehilangan sifat iman kita.
  • 13. Syukur penambah nikmat If you are grateful, I will surely increase you [in favor]; but if you deny, indeed, My punishment is severe. – QS. Ibrahim: 7 Sesungguhnya jika kamu bersyukur, pasti Kami akan menambah (nikmat) kepadamu, namun jika kamu mengingkari (nikmat-Ku), maka sesungguhnya azab-Ku sangatlah pedih. – surah Ibrahim: 7
  • 14. Rahsia bahagia Secret to happiness is in 3 things: sabr, shukur and ikhlas. Rahsia kebahagiaan itu ada dalam 3 hal: 1. Bersabar, 2. Bersyukur dan 3. Ikhlas.
  • 15. Tak akan pernah bahagia Happiness will never come to those who fail to appreciate what they already have. Kebahagiaan tidak akan pernah sampai kepada mereka yang gagal menghargai apa yang sudah mereka miliki.
  • 16. Dua bagian iman Iman is of two halves: Half is patience (Sabr), and half is being thankful (Shukr). – Ibn Qayyim al-Jawziyyah Iman terdiri dari dua bagian: Setengahnya adalah kesabaran (Sabr), dan setengahnya lagi adalah bersyukur (Shukr). – Ibn Qayyim al-Jawziyyah
  • 17. Fikirkanlah Don’t think of the things you didn’t get after praying. Think of the countless blessings God gave you without asking. Jangan memikirkan hal-hal yang tidak kamu dapatkan setelah berdoa. Pikirkanlah nikmat yang tak terhitung jumlahnya yang Allah berikan kepadamu tanpa kamu memintanya.
  • 18. Balasan Allah and Allah will give reward to those who are grateful. – Ali Imran : 144 dan Allah akan memberi balasan kepada orang-orang yang bersyukur. – Ali Imran : 144
  • 19. Supaya kamu bersyukur It is He Who brought you forth from the wombs of your mothers when ye knew nothing; and He gave you hearing and sight and intelligence and affections: that ye may give thanks (to Allah). – An-Nahl: 78 Dan Allah telah mengeluarkan kamu dari perut ibumu dalam keadaan tidak mengetahui apapun, dan Dia memberi kamu pendengaran, penglihatan dan hati, agar kamu bersyukur. – An-Nahl: 78
  • 20. Bersyukurlah If Allah gave you just a piece of bread, have it with shukr, because Allah didn’t make you beg to others for it. Jika Allah memberi kamu nikmat sepotong roti saja, syukurilah itu, karena Allah tidak membuat kamu meminta-minta kepada orang lain untuk mendapatkan itu.
  • 21. Bukan sebatas ucapan Being grateful is not just an act of saying Alhamdulillah. Being grateful is an attitude. It’s a lifestyle. It’s a way of thinking. You’re constantly grateful. – Nouman Ali Khan Bersyukur bukan hanya sebatas ucapan Alhamdulillah. Bersyukur adalah sikap. Itu adalah gaya hidup. Itu adalah cara berpikir. Teruslah bersyukur. – Nouman Ali Khan
  • 22. Sudahkah bersyukur? If we don’t feel grateful for what we already have, what makes us think we’d be happy with more? Jika kita saja tidak merasa bersyukur atas apa yang sudah kita miliki, lalu apa yang membuat kita berpikir bahwa kita akan bahagia dengan memiliki yang lebih banyak?
  • 23. Apapun kondisimu No matter how good or bad your life is, wake up each morning and be thankful that you still have one. Tak peduli seberapa baik atau buruknya hidupmu, bangunlah setiap pagi dan bersyukurlah bahwa kamu masih memilikinya.
  • 24. Pandai bersyukur Tidak ada kalimat “semua akan indah pada waktunya”, karena setiap hari pun semuanya terlihat indah jika kita pandai bersyukur.
  • 25. Membuat kita bahagia Bukan kebahagiaan yang menjadikan kita bersyukur, tapi bersyukurlah yang membuat kita bahagia.
  • 26. Hidup bahagia Mimpi membuat hidup bergairah, Bersyukur membuat hidup bahagia.
  • 27. Jiwa yang bersyukur Jiwa yang malas, tetap tersesat walau sudah sampai. Jiwa yang tamak, tetap mengeluh di atas kekayaan. Jiwa yang bersyukur, akan berbahagia bahkan di atas masalah sekalipun.
  • 28. Manusia yang lalai Ciri kelalaian manusia adalah sering mengeluh ketika sedang diuji dan jarang bersyukur ketika mendapatkan nikmat.
  • 29. Mensyukuri yang sedikit Barangsiapa yang tidak mensyukuri yang sedikit, maka ia tidak akan mampu mensyukuri sesuatu yang banyak. (HR. Ahmad)
  • 30. Syukur dan sabra Gunakanlah syukur ketika engkau dicintai, dan gunakan sabar ketika engkau dibenci.
  • 31. Menggapai kebahagiaan Cara yang paling sederhana untuk mencapai kebahagiaan adalah bersyukur dengan apa yang telah engkau miliki.
  • 32. Jalan keluar Orang yang ikhlas dan pandai bersyukur akan selalu mendapat jalan keluar dari setiap masalah.
  • 33. Selalu bersyukur Jangan dilepaskan dari tangan barang yang telah ada, karena mengharapkan barang yang jauh. Seorang mukmin mensyukuri nikmat yang telah ada dalam tangannya dan menerima dengan mensyukuri bilamana mendapatkan tambahan lagi. – HAMKA
  • 34. Dua ujian Tidaklah ada dari manusia melainkan: diuji dengan keselamatan agar diketahui bagaimana syukurnya, atau diuji dengan sebuah bencana agar diketahui bagaimana sabarnya. – Ibnu Qayyim
  • 35. Bagai dua sayap Syukur dan sabar itu seperti sayap. Sayap sebelah kanan adalah syukur, sayap sebelah kiri adalah sabar. Jika patah salah satunya, maka jatuhlah kita. – HAMKA
  • 36. Merasa cukup Jangan merasa kurang, jangan merasa lebih. Namun merasa cukup,dengan cukup menjadikan diri kita pribadi yang bersyukur.
  • 37. Selalu bisa bahagia Hidup tak selalu sempurna. Yang terjadi tak selalu kita suka. Tapi kita bisa selalu bahagia, dengan cara mensyukuri yang ada.
  • 38. Menjadi mudah Mengeluh hanya akan membuat hidup kita semakin tertekan, sedangkan bersyukur akan senantiasa membawa kita pada jalan kemudahan.
  • 39. Selalu ada kebaikan Bersyukur itu bukan hanya karena semuanya baik-baik saja, tapi juga karena selalu ada sisi baik di balik semua yang terjadi.
  • 40. Bentuk keserakahan manusia terhadap dunia ini digambarkan oleh Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam dalam sebuah hadis dari Anas bin Malik radliallahu ‘anhu, َ‫ف‬ َ َ‫َل‬ْ‫م‬َ‫ي‬ ْ‫ن‬َ‫ل‬َ‫و‬ ‫ا‬‫ان‬َ‫ي‬‫ا‬‫د‬‫ا‬َ‫و‬ ُ‫ه‬َ‫ل‬ َ‫ُون‬‫ك‬َ‫ي‬ ْ‫ن‬َ‫أ‬ َّ‫ب‬َ‫ح‬َ‫أ‬ ٍ‫ب‬َ‫ه‬َ‫ذ‬ ْ‫ن‬‫ا‬‫م‬ ‫ا‬ً‫ي‬‫ا‬‫د‬‫ا‬َ‫و‬ َ‫م‬َ‫د‬‫آ‬ ‫ا‬‫ن‬ْ‫ب‬ ‫ا‬‫ِل‬ َّ‫ن‬َ‫أ‬ ْ‫و‬َ‫ل‬ُ‫ت‬َ‫ي‬َ‫و‬ ُ‫اب‬َ‫ر‬ُّ‫ت‬‫ال‬ َّ‫ِل‬‫ا‬‫إ‬ ُ‫ه‬‫ا‬َ‫اب‬َ‫ت‬ ْ‫ن‬َ‫م‬ ََََ ُ َّ‫اَّل‬ ُ‫وب‬ “Seandainya manusia memiliki satu bukit emas, niscaya ia akan mengharapkan dua bukit emas lagi, dan tidaklah perutnya dipenuhi melainkan dengan tanah, dan Allah akan menerima taubat siapa yang bertaubat.” (HR. Bukhari no. 6439) Imam Nawawi menjelaskan, “Dalam hadis ini ada celaan terhadap sifat tamak kepada dunia, suka menumpuk-numpuk dunia, dan cinta yang berlebihan terhadap dunia. Sedangkan maksud dari ungkapan ‘tidaklah perutnya dipenuhi melainkan dengan tanah’, bahwa manusia akan terus menerus tamak terhadap dunia sampai datangnya kematian dan perutnya dipenuhi dengan tanah dari liang lahatnya.” (Al Minhaj Syarh Shahih Muslim, 7/139)
  • 41. Dalam salah satu hadis, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam memuji orang yang memiliki sifat qana’ah dan zuhud. ُ‫ش‬ْ‫ي‬َ‫ع‬ َ‫ان‬َ‫ك‬ َ‫و‬ ِ‫م‬ َ‫َل‬ْ‫س‬ِ ْ‫اْل‬ ‫ى‬َ‫ل‬ِ‫إ‬ َ‫ي‬ِ‫د‬ُ‫ه‬ ْ‫ن‬َ‫م‬ِ‫ل‬ ‫ى‬َ‫ب‬‫و‬ُ‫ط‬ََََََ َ‫و‬ ‫ا‬‫ا‬ً‫ا‬َََ‫ك‬ ُ‫ه‬ “Beruntunglah orang yang telah diberikan petunjuk kepada Islam, kehidupannya tercukupi, dan ia memiliki sikap qana’ah.” (HR. Tirmidzi no. 2349)
  • 42. Sikap qana’ah inilah yang perlu ditanamkan dalam diri seorang mukmin. Sikap qana’ah mampu menjadi rem untuk menghentikan laju tamak terhadap dunia yang menjadi kecenderungan buruk setiap manusia. Barangsiapa yang senantiasa qana’ah, ia akan meraih kebahagiaan hidup. Sebaliknya, orang yang tidak qana’ah, maka ia tidak akan pernah merasa cukup dengan harta yang dimilikinya meskipun banyak, tidak merasa puas dengan jabatan yang diduduki meski bergaji tinggi, tidak juga merasa cukup dengan berbagai kendaraan mewah yang sudah ada, dan berbagai perkara dunia lainnya. Karena ia selalu ingin lebih unggul dari orang lain dalam segala hal. Tentu saja sifat tamak seperti ini tidak akan membawa kebahagiaan dalam hidup. Syeikh Ibnu Qayyim al-Jauziyah memberikan sebuah nasehat, ‫طيشه‬ ‫طال‬ َ‫طم‬ ‫ومن‬ ،‫عيشه‬ ‫طاب‬ َََ ‫من‬ “Barangsiapa merasa cukup, maka indah hidupnya. Barangsiapa merasa tamak, panjang gundahnya.” (Siyar A’lamin Nubala’, 21/372)
  • 43. Whoever seeks to compete with you in Deen, compete with him. Whoever seeks to compete with you in this Dunya, let him have it. – Hasan Al-Bashri Barangsiapa yang berusaha menyaingi agamamu, maka berkompetisilah dan kalahkan dia. Dan barangsiapa yang berusaha menyaingi duniamu, maka biarkanlah dia dengan dunia. – Hasan Al- Bashri
  • 44. Of the signs that Allah has turned away from a person is that he becomes occupied with that which does not concern him. – Hasan Al-Bashri Di antara tanda-tanda Allah berpaling daripada seseorang ialah Allah menjadikan kesibukannya pada perkara- perkara yang tidak bermanfaat bagi dirinya. – Hasan Al-Bashri
  • 45. Sell this life for the next and you win both of them. Sell the next life for this and you loose both of them. – Hasan Al- Bashri Juallah duniamu untuk akhiratmu, niscaya kamu beruntung di keduanya. Dan janganlah kamu jual akhiratmu untuk duniamu, karena kamu akan merugi di keduanya. – Hasan Al-Bashri
  • 46. The world is 3 days: 1) As for yesterday, it has vanished along with all that was in it. 2) As for tomorrow, you may never see it. 3) As for today, it is yours, so work on it. – Hasan Al-Bashri Dunia itu hanya tiga hari saja: 1) hari kemarin, sudah pergi dengan segala isinya (tanpa bisa diulang kembali). 2) hari esok, yang mungkin saja engkau tidak bisa menjumpainya (lantaran ajal menjemputmu). 3) hari ini, itulah yang menjadi milikmu, maka isilah dengan amalan. – Hasan Al-Bashri
  • 47. Do not sit idle, for indeed death is seeking you. – Hasan Al-Bashri Jangan hanya duduk diam, karena sesungguhnya maut sedang mencarimu. – Hasan Al-Bashri
  • 48. It has reached me that when Allah blesses a people and gives them some good, he asks them to be grateful. If they are grateful, He is all-able to give them more. But if they are ungrateful, He is all-able to turn His blessings into a punishment. – Hasan Al-Bashri Telah sampai kepadaku bahwa ketika Allah memberi nikmat kepada seseorang dan memberi mereka sesuatu yang baik, Dia meminta mereka untuk bersyukur. Jika mereka bersyukur, Dia mampu memberi yang lebih banyak kepada mereka. Tetapi jika mereka tidak bersyukur, Dia mampu untuk mengubah nikmat-Nya menjadi azab. – Hasan Al-Bashri
  • 49. Sesungguhnya jika Allah langsung menghukum semua makhluk yang berdosa dengan memutus rezekinya, niscaya semua manusia di bumi ini sudah habis binasa. – Hasan Al-Bashri Lakukanlah kebaikan sekecil apapun. Karena kau tak pernah tahu kebaikan apa yang akan membawamu ke surga. – Hasan Al-Bashri
  • 50. Sesungguhnya di antara lemahnya imanmu ialah engkau lebih percaya kepada harta yang ada di tanganmu daripada apa yang ada di sisi Allah. – Hasan Al-Bashri Nikmat berumah tangga akan terasa dengan 3 cara; 1) Menegakkan peribadatan kepada Allah, 2) Qana’ah dengan apa yang dimiliki, dan 3) Mensyukuri pasangan hidup yang Allah berikan untuknya. – Hasan Al-Bashri
  • 51. Tadabbur alQuran itu tidak lain dengan mengamalkannya. – Hasan Al-Bashri Jika kau melihat ada seseorang yang mengunggulimu dalam urusan dunia, maka unggulilah dia dalam urusan akhirat. Sungguh, dunia mereka akan hilang dan akhirat akan kekal. – Hasan Al-Bashri
  • 52. Seorang mukmin itu melakukan ketaatan namun dia khawatir. Adapun orang fajir melakukan kemaksiatan dan dia merasa aman. – Hasan Al-Bashri Barangsiapa mencela dirinya sendiri di hadapan banyak orang, sesungguhnya dia telah memuji dirinya. Dan hal itu adalah salah satu tanda riya’. – Hasan Al-Bashri
  • 53. Seandainya bukan karena ulama, maka manusia akan menjalani kehidupan seperti binatang. – Hasan Al-Bashri Jauhi olehmu “nanti”. Karena kamu sedang berada di hari ini, bukan di hari esok. Bila hari esok tidak menjelang, kamu tidak akan menyesal. Dan bila masih menjelang, kamu lebih mampu untuk berbuat seperti hari ini. – Hasan Al-Bashri
  • 54. Aku membaca ada 90 ayat dalam alQuran yang mengajarkan bahwa Allah yang menakdirkan rezeki, dan Dia yang menanggung rezeki semua makhluk-Nya. Sementara aku membaca satu ayat mengatakan, “Setan menjanjikan kefakiran untuk kalian.” Akan tetapi, mengapa kita masih ragu dengan firman Allah yang Maha Benar di 90 ayat, dan kita membenarkan ucapan setan sang pendusta yang hanya ada di satu ayat?. – Hasan Al-Bashri
  • 55. Woman is a ray of God. She is not that earthly beloved: she is creative, not created. – Jalaluddin Rumi Wanita adalah seberkas sinar Tuhan: dia bukan kekasih duniawi. Dia berdaya cipta: engkau boleh mengatakan dia bukan ciptaan. – Jalaluddin Rumi
  • 56. I learned that every mortal will taste death, But only some will taste life. – Jalaluddin Rumi Aku belajar bahwa setiap makhluk hidup akan merasakan kematian, tetapi hanya sebagian saja yang akan merasakan kehidupan. – Jalaluddin Rumi
  • 57. Be grateful for whoever comes, because each has been sent as a guide from beyond. – Jalaluddin Rumi Bersyukurlah atas siapapun yang datang. Karena masing-masing telah dikirim sebagai pemandu dari luar. – Jalaluddin Rumi
  • 58. Why do you stay in prison, when the door is so wide open?. – Jalaluddin Rumi Kenapa kamu tetap tinggal di penjara, ketika pintunya terbuka lebar?. – Jalaluddin Rumi
  • 59. Set your life on fire. Seek those who fan your flames. – Jalaluddin Rumi Jadikan hidupmu bersemangat. Carilah mereka yang bisa mengobarkan api semangatmu. – Jalaluddin Rumi
  • 60. Don’t ruin your happiness with worry, and don’t ruin your mind with pessimism. Don’t ruin your success with deception, and don’t ruin the optimism of others by destroying it. Don’t ruin your day by looking back at yesterday. – Ibnu Qayyim Jangan rusak kebahagiaanmu dengan kekhawatiran, dan jangan rusak pikiranmu dengan pesimisme. Jangan rusak kesuksesanmu dengan kecurangan, dan jangan rusak optimisme orang lain dengan menghancurkannya. Jangan rusak harimu dengan melihat kembali hari kemarin. – Ibnu Qayyim
  • 61. Wasting time is worse than death, because death separates you from this world whereas wasting time separates you from Allah. – Ibnu Qayyim Membuang-buang waktu lebih buruk daripada kematian. Karena kematian memisahkan kamu dari dunia ini, sedangkan membuang-buang waktu memisahkan kamu dari Allah.
  • 62. As long as you are performing prayer, you are knocking at the door of Allah, and whoever is knocking at the door of Allah, Allah will open it for him. – Ibnu Qayyim Sepanjang kamu mengerjakan shalat, sejatinya kamu sedang mengetuk pintu Allah, dan siapa saja yang mengetuk pintu Allah, maka Allah akan membukakan pintu itu untuknya. – Ibnu Qayyim
  • 63. There is nothing more beloved to Shaitan than a depressed believer. – Ibnu Qayyim Tidak ada sesuatu yang paling disukai oleh setan, melainkan melihat seorang mukmin yang berhati murung. – Ibnu Qayyim
  • 64. Beware of every hour and how it passes, and only spend it in the best possible way, do not neglect yourself, but render it accustomed to the noblest and best of actions, and send to your grave that which will please you when you arrive to it. – Ibnu Qayyim Waspadalah terhadap setiap jam dan bagaimana ia berlalu, dan hanya habiskanlah waktu itu dengan cara sebaik mungkin. Jangan mengabaikan dirimu sendiri, tetapi buatlah dirimu terbiasa dengan amalan yang paling mulia dan terbaik, dan kirimkan ke kuburanmu sesuatu yang kelak akan menyenangkan kamu ketika tiba di sana. – Ibnu Qayyim
  • 65. Sins have many side-effects. One of them is that they steal knowledge from you. – Ibnu Qayyim Perbuatan dosa itu memiliki banyak efek samping. Salah satunya adalah bahwa mereka mencuri ilmu pengetahuan dari dirimu. – Ibnu Qayyim
  • 66. Be sincere in your aim and you will find the support of Allah surrounding you. – Ibnu Qayyim Ikhlaslah dalam usaha menggapai tujuan, maka kamu akan mendapati bantuan Allah di sekelilingmu. – Ibnu Qayyim
  • 67. Happiness is attained with 3 things: 1. Being patient when tested, 2 2. Being thankful when receiving a blessing 3. Being repentant upon sinning. – Ibnu Qayyim Kebahagiaan itu dicapai dengan tiga hal: 1. Bersabar ketika mendapat cobaan, 2. Bersyukur ketika mendapat kenikmatan 3. Bertaubat ketika melakukan kesalahan. – Ibnu Qayyim
  • 68. Whoever thinks of the greatness of Allah will never be at ease in committing wrong actions. – Ibnu Qayyim Siapa yang menyedari akan kebesaran Allah tidak akan pernah merasa nyaman dalam melakukan perbuatan maksiat. – Ibnu Qayyim
  • 69. The smaller a sin is in your eyes, the greater it is in Allah’s, and the greater it is in your eyes, thesmaller it is in Allah’s. – Ibnu Qayyim Semakin kecil suatu dosa dalam pandanganmu , semakin besar dosa itu di sisi Allah. Dan semakin besar suatu dosa dalam pandanganmu, semakin kecil dosa itu di sisi Allah. – Ibnu Qayyim
  • 70. A real man is one who fears the death of his heart, not of his body. – Ibnu Qayyim Lelaki sejati adalah ia yang takut pada matinya hati, bukan matinya raga. – Ibnu Qayyim
  • 71. There is no joy for the one who does not bear sadness, there is no sweetness for the one who does not have patience, there is no delight for the one who does not suffer, and there is no relaxation for the one who does not endure fatigue. – Ibnu Qayyim Tidak ada kegembiraan bagi seorang yang tidak menanggung kesedihan, tidak ada kenikmatan bagi seorang yang tidak memiliki kesabaran, tidak ada kesenangan bagi orang yang tidak mengalami penderitaan, dan tidak ada istirahat bagi orang yang tidak tahan kelelahan. – Ibnu Qayyim
  • 72. When Allah tests you it is never to destroy you. When He removes something in your possession it is only in order to empty your hands for an even greater gift. – Ibnu Qayyim Ketika Allah memberi cobaan kepadamu, itu tidak dimaksudkan untuk menghancurkanmu. Saat Dia menghapus sesuatu yang menjadi milikmu, itu hanya untuk mengosongkan tanganmu untuk menerima suatu pemberian yang lebih besar. – Ibnu Qayyim
  • 73. The hijrah to Allah includes abandoning what He hates and doing what He loves and accepts. – Ibnu Qayyim Hijrah kepada Allah itu mencakup: meninggalkan segala yang Dia benci, melakukan segala yang Dia cintai, dan menerima semua itu. – Ibnu Qayyim
  • 74. If you could hear the sound of the pens of the angels writing your name among those who remember Allah, you’d die out of joy. – Ibnu Qayyim Andai kamu mendengar suara pena malaikat yang tengah mencatatkan namamu dalam daftar orang-orang yang rajin berdzikir, niscaya kamu akan (memilih) mati dalam keadaan penuh kerinduan (kepada-Nya). – Ibnu Qayyim
  • 75. He who keeps his heart near God will find peace and tranquility, whilst he who gives his heart to the people will find restlessness and apprehension. – Ibnu Qayyim Dia yang senantiasa menjaga hatinya dekat dengan Tuhan akan menemukan kedamaian dan ketentraman, sementara dia yang senantiasa memberikan hatinya kepada manusia akan menemukan kegelisahan dan ketakutan. – Ibnu Qayyim
  • 76. The mansions in Jannah are built based on dhikr. If you stop dhikr, the Angels stop building the mansion. – Ibnu Qayyim Sesungguhnya rumah-rumah di surge itu dibangun dengan dzikir. Jika kamu berhenti berdzikir, maka para malaikat juga akan menghentikan pembangunannya. – Ibnu Qayyim
  • 77. The deen itself is entirely good character, so whoever surpasses you in character has surpassed you in deen. – Ibnu Qayyim Agama itu seluruhnya adalah akhlak. Barangsiapa semakin baik akhlaknya, maka semakin baik pula agamanya. – Ibnu Qayyim
  • 78.  Syukur adalah sifat Allah swt atas balasan setiap apa yang di lakukan umat islam dengan memberikan pahala kepada setiap rasa syukur atau kebaikan yang umat manusia lakukan , tanpa luput satu pun tanpa terlewat satu amalan pun .  Dalam surah asy-Syura: 23 - Allah berfirman  " Sesungguhnya Allah itu Ghafur dan Syakur “ kandungan dari ayat ini :  Ghafur artinya Allah maha pengampun terhadap dosa dan Syakur artinya maha pembalas kebaikan sehingga Allah lipat ipatkan ganjarannya
  • 79.  Syukur adalah sifat para nabi walau cobaan datang menghadang nabi senantiasa bersyukur kepada Allah atas limpahan dan nikmat berterusan yang Allah berikan  Syukur adalah ibadah dan bentuk ketaatan yang ummat kerjakan.  Buah manis dari syukur terbagi menjadi beberapa bagian :  Syukur adalah sifat orang beriman  Merupakan sebab datangnya redha Allah  Merupakan sebab selamatnya seseorang dari azab Allah  Merupakan sebab di tambahnya nikmat  Ganjaran di dunia dan di akhirat  Tanda tanda orang yang bersyukur terbagi menjadi beberapa bagian :  Mengakui dan menyedari bahwa Allah telah memberinya nikmat  Menyebut nyebut nikmat yang di berikan Allah  Menunjukan rasa syukur dalam bentuk ketaatan kepada Allah
  • 80. 1. Mensyukuri Dengan Menggunakan Hati Mensyukuri dengan hati dilakukan dengan mengakui dan meyakini jika semua nikmat yang kita rasakan hanya semata-mata berasal dari Allah swt dan kita sebagai manusia hanya menjadi perantara sehingga segala sesuatu bisa terjadi atas kehendak-Nya. Dengan bersyukur dalam hati, kita akan merasakan ketulusan dari nikmat yang telah Allah swt berikan baik nikmat iman, ihsan, dan islam selama hidup. 2. Mensyukuri Dengan Lisan Seorang hamba yang mensyukuri, maka lisannya akan senantiasa dipergunakan untuk dzikir serta mengucapkan Alhamdulillah yang dilakukan sebagai bentuk pujian atas nikmat yang sudah diberikan Allah swt. Selain itu, berbicara tentang nikmat yang diberikan Allah pada orang lain juga menjadi bentuk dari rasa syukur serta pengakuan pada Allah. Ini semua dilakukan tidak untuk membanggakan diri sendiri dan menyebabkan rasa iri untuk orang lain. Kemudian, mensyukuri dengan lisan bukanlah suatu perbuatan Riya, karena tidak ada dalil yang menyatakan bahwa mengucap syukur secara lisan adalah Riya.
  • 81. 3. Mensyukuri Dengan Anggota Tubuh Mensyukuri dengan anggota tubuh adalah melakukan banyak ketaatan pada Allah dan tidak memakai anggota tubuh untuk tujuan kemaksiatan. Mata hanya di pakai untuk melihat hal baik, telinga hanya di pakai untuk mendengar yang bermanfaat dan anggota tubuh lain hanya digunakan untuk beribadah pada Allah swt sekaligus menjalankan perkara yang sudah diwajibkan Allah dan menjadi sunnah Rasulullah. Semua anggota tubuh yang sudah diberikan Allah hanya dipakai untuk menunjukkan ketaatan dan mempergunakan semua nikmat tersebut untuk beramal shalih beribadah pada Allah 4. Mensyukuri Dengan Lidah Mensyukuri nikmat Allah dengan lidah dilakukan dengan cara memperbanyak ucapan Alhamdulillah dan wasysyukru lillah.Juga dengan tafakkur pada Allah swt, pandangan mata batin jika Allah merupakan Sang Maha Pemberi nikmat itu serta bersifat qana’ah yakni untuk urusan duniawi melihat ke bawah dan urusan agama melihat ke atas. Berpikirlah secara positif pada semua nikmat yang telah Allah berikan, sebab pada dasarnya, nikmat merupakan bentuk ujian dari pandai tidaknya kita untuk bersyukur. Sebab banyak orang hanya ingat Allah di kala susah yang merupakan ujian, namun sering lupa akan Allah saat mendapat ujian dengan nikmat kesenangan.