SlideShare a Scribd company logo
1 of 27
STANDAR KOMPETENSI
12. Mengungkapkan informasi dalam bentuk
rangkuman, teks berita, slogan / poster
KOMPETENSI DASAR
12.3 Menulis slogan/ poster untuk berbagai
keperluan dengan pilihan kata dan
kalimat yang bervariasi, serta persuasif
INDIKATOR PENCAPAIAN
KOMPETENSI
1. Menunjukkan jenis-jenis slogan/poster
2. Menulis slogan/poster sesuai dengan
DEFINISI SLOGAN
• Kata "slogan" sendiri diambil dari istilah dalam
bahasa Gaelik, sluagh-ghairm, yang berarti
"teriakan bertempur".
• Perkataan atau kalimat yang menarik, mencolok,
dan mudah diingat untuk menyampaikan sesuatu.
• Tulisan yang berupa kelompok kata atau kalimat
pendek yang menarik, mencolok, dan mudah
diingat untuk memberitahukan tujuan/visi suatu
organisasi, kegiatan, golongan, organisasi, atau
perusahaan.
• Semboyan/ kalimat dengan kata-kata menarik
untuk menjelaskan
tujuan suatu organisasi, mudah diingat untuk
DEFINISI POSTER
• Plakat atau reklame yang biasa dipasang di
tempat umum, berupa ajakan, pengumuman,
atau iklan.
• Poster adalah gambar pada selembar kertas
berukuran besar yang digantung atau ditempel
di dinding atau permukaan lain.
• Poster adalah karya seni atau desain grafis yang
memuat komposisi gambardan huruf di atas
kertas berukuran besar yang berisi pesan-pesan
atau informasi kesehatan yang biasanya di
tempel di tembok-tembok, di tempat-tempat
umum atau di kendaraan umum.
• Poster adalah salah satu seni grafis yang
TUJUAN SLOGAN
• Bertujuan untuk menyampaikan suatu informasi
dan memengaruhi pandangan serta pendapat
orang terhadap informasi tersebut
TUJUAN POSTER
• Bertujuan untuk menyampaikan suatu informasi
dan mempengaruhi pandangan serta pendapat
orang terhadap informasi tersebut yang dikemas
dengan kata-kata lebih singkat, padat, jelas dan
menarik.
• Poster merupakan alat mengiklankan sesuatu,
sebagai alat
CIRI-CIRI SLOGAN
1. Bersifat persuasif dan sugestif
2. Kata-katanya singkat, menarik, dan mudah
diingat
3. Disajikan dalam bentuk frasa, klausa, atau
kalimat
4. Merupakan semboyan berupa visi, misi, dan
tujuan suatu organisasi atau masyarakat
CIRI-CIRI POSTER
1.Isi dan muatan poster berupa imbauan, ajakan,
protes, penawaran produk, upaya pendidikan, dan
penyaluran aspirasi tertentu
2.Bersifat persuasif dan sugetif
PERBEDAAN SLOGAN DAN POSTER
• Slogan lebih mengarah/ menekankan pada kata-
kata/ kalimat
• Poster lebih menekankan informasinya dalam
suatu gambar/ ilustrasi
• Slogan berisi mengenai tujuan ideologi suatu
organisasi, golongan, dll
• Poster berisi mengenai himbauan, ajakan, upaya
pendidikan, dan penyaluran aspirasi tertentu.
CONTOH SLOGAN:
• Sekali merdeka, tetap merdeka
• Sekali di udara, tetap di udara
• TVRI menjalin persatuan dan kesatuan
• Bersatu kita teguh, bercerai kita runtuh!
JENIS SLOGAN
• Slogan Lingkungan Hidup yaitu slogan yang
berkaitan dengan lingkungan hidup.
• Slogan Pendidikan/ Penerangan yaitu slogan
yang berkaitan dengan pendidikan yang berisi
motivasi atau yang lainnya
• Slogan Kesehatan yaitu slogan yang berisi
tentang pesan kesehatan.
• Slogan Motivasi yaitu slogan yang bertujuan
untuk memotivasi.
• Slogan Komersil, yaitu slogan yang bertujuan
menunjukan ideologi atau visi dan misi produk/
jasa
SLO
GAN
MENULIS SLOGAN
1. Menentukan fungsi slogan, antara lain
a.pendidikan masyarakat,
b.memacu semangat/ cita-cita,
c.iklan komersial,
d.propaganda politik.
2. Sasaran/ tujuan utama slogan tersebut dibuat.
Apakah remaja, anak-anak, atau orang dewasa.
3. Memperhatikan penulisan dan bahasa dengan
kriteria berikut:
a.Menggambarkan keseluruhan tujuan dengan
kalimat singkat
yang menarik dan mudah diingat masyarakat
b.Merupakan hal baru, tidak biasa, dan unik.
latihan
kompetensi
BUATLAH SLOGAN MENGENAI
:
1. Menjaga lingkungan
2. Meningkatkan minat
membaca
3. Kepedulian sosial
4. Bahasa indonesia
5. Kedisiplinan
menulis
POSTER
UNSUR-UNSUR POSTER
1. Pernyataan berupa frase, klausa, atau kalimat yang
efektif, sugestif dan komunikatif
2. Tulisan dibuat berukuran besar dan mudah dilihat.
Tulisan atau kalimat poster disesuaikan dengan
gambar
3. Gambar, ilustrasi,sketsa, foto atau warna yang
mecolok sesuai dengan ide yang hendak disampaikan
SYARAT POSTER
1. Menggunakan bahasa yang mudah dimengerti
2. Kalimatnya singkat, padat, jelas dan berisi
3. Dikombinasikan juga dalam bentuk gambar
4. Menarik minat untuk dilihat
5. Bahan yang digunakan bagus, tidak mudak rusak,
sobek.
JENIS POSTER
1. POSTER NIAGA
Poster yang berisi penawaran sebuah produk
atau jasa. Bersifat menarik pembaca untuk
membeli atau menggunakan suatu barang atau
jasa.
Contoh kalimat poster:
a. Gudang Garam Merah, Pria Punya Selera!
b. Lux, sabunnya para bintang!
c. Orang pintar minum tolak angin.
d. Relaxa, permen harum penyegar mulut
e. Faber Castle, pensilnya juara kelas
… Jenis Poster
2. POSTER KEGIATAN
Poster yang berisi pelaksanaan suatu kegiatan.
Bertujuan memberitahukan adanya suatu
kegiatan dan mengajak pembaca mengikuti atau
… Jenis Poster
3. POSTER PENDIDIKAN.
Poster yang bertujuan memberi penerangan
kepada masyarakat bersifat memberitahu atau
mendidik. Bersifat mempengaruhi pembaca
untuk melakukan atau tidak melakukan suatu
perilaku tertentu.
Contoh kalimat poster:
a. Keluarga kecil bahagia sejahtera dengan dua
anak cukup.
b. Kelas bersih pikiran jernih.
c. Hutan ditebang banjir bandang menerjang!
d. Dilihat, diraba, diterawang, 3D!
HAL-HAL YANG HARUS DIPERHATIKAN
DALAM MEMBUAT POSTER
1. Gambar dibuat mencolok sesuai dengan ide yang
ingin disampaikan.
2. Kata-kata efektif, sugestif, dan mudah diingat.
3. Tulisan dibuat besar-besar dan mudah dibaca.
4. Poster dipasang di tempat yang strategis.
•
KARAKTERISTIK POSTER YANG BAIK
1. Kepadatan dalam hal isi (singkat)
2. Kesesuaian dengan tujuan
3. Keaslian
4. Keindahan dan kemenarikan kata
5. Kesesuaian gambar dengan kalimat
LANGKAH-LANGKAH MENULIS POSTER
1. Menentukan jenis poster
2. Tentukan konsep pokok yang akan
dipublikasikan.
3. Pahami kembali intisari yang tertulis di dalam
poster.
4. Tentukan ukuran poster.
5. Tentukan unsur-unsur yang akan digunakan untuk
mengisi poster.
a. Pilihan kata : Abratif (mempunyai
daya tarik, sehingga menimbulkan
rasa ingin tahu)
b. Kalimat : Singkat, padat, menarik, dan
mudah dipahami
LANGKAH-LANGKAH MENULIS POSTER
6. Poster memiliki kriteria sebagai berikut:
a. Judul harus terlihat dari jarak 7-10 meter.
b. Gunakan sedikit variasi huruf, gunakan huruf-
huruf yang mudah terbaca.
c. Untuk memberi penekanan pada huruf,
gunakan BOLD, UNDERLINE, atau berikan
WARNA.
7. Jangan gunakan huruf miring karena sulit dibaca.
a. Teks kecil dapat dibaca dari jarak kurang lebih
3 meter.
b. Perbandingan yang disarankan: teks 20% dari
poster, grafis 40% dari poster, sisanya kosong.
c. Warna dasar yang samar-samar, tetapi isi
PRINSIP DESAIN POSTER
1. Keseimbangan/ Balencing
Keseimbangan merupakan prinsip dalam
komposisi tata letak, yaitu:
a. Keseimbangan desain simetris/ formal dan
tidaksimetris/ asimetris/ non-formal.
b. Keseimbangan dalam bentuk dan ukuran
c. Keseimbangan dalam warna
d. Keseimbangan yang diperoleh karena tekstur
2. Alur Baca/ Movement
Alur baca yang diatur secara sistematis oleh
desainer
untuk mengarahkan “mata pembaca” dalam
menelusuri
… prinsip desain poster
3. Penekanan/ Emphasis
Penekanan bisa dicapai dengan membuat judul
atau illustrasi yang jauh lebih menonjol dari
elemen desain lain berdasarkan urutan prioritas.
Penekanan bisa dicapai dengan:
a. Perbandingan ukuran
b. Latar belakang yang kontras dengan tulisan
atau gambar
c. Perbedaan warna yang mencolok
d. Memanfaatkan bidang kosong
e. Perbedaan jenis, ukuran, dan warna huruf
… prinsip desain poster
4. Kesatuan/ Unity
Beberapa bagian dalam poster harus digabung
atau dipisah sedemikian rupa menjadi
kelompok-kelompok informasi.
Misalnya :
nama gedung tempat acara berlangsung harus
dekat dengan teks alamat.
Kesatuan dapat dicapai dengan:
a. Mendekatkan beberapa elemen desain
b. Dibuat bertumpuk
c. Memanfaatkan garis untuk pemisahan
informasi dan perbedaan informasi
d. Perbedaan warna latar belakang
… prinsip desain poster
5. Kesan/ Specific Appeal
Poster dirancang untuk keperluan khusus
berdasarkan suatu tema.Hal ini untuk
memberikan “kesan” suatu sentuhan yang
sesuaidengan produk, acara, atau layanan.
Misalnya:
a. Poster untuk parfum wanita sebaiknya
terkesan feminin, lembut atau dekoratif.
b. Poster untuk menjual truk, sebaiknya
menggunakan warna-warna yang berat,
huruf-huruf yang tebal dan masif.
latihan
kompetensi
PETUNJUK:
1. Bentuklah kelompok secara
berpasangan
2. Buatlah sebuah poster dengan tujuan:
a. KEGIATAN (program computer)
b. PENDIDIKAN (gambar manual)
3. Perhatikan kaidah penulisan poster
4. Pajanglah poster di madding sekolah
setelah mendapatkan nilai dari guru
5. Tugas dikumpulkan paling lambat dua
minggu setelah hari ini.
Slogan dan Poster.ppt

More Related Content

Similar to Slogan dan Poster.ppt

6. menulis slogan atau poster
6. menulis slogan atau poster6. menulis slogan atau poster
6. menulis slogan atau poster
Idan Ridwan
 
Bhs.Indo kelas 8 iklan, slogan, dan poseter.pptx
Bhs.Indo kelas 8 iklan, slogan, dan poseter.pptxBhs.Indo kelas 8 iklan, slogan, dan poseter.pptx
Bhs.Indo kelas 8 iklan, slogan, dan poseter.pptx
SisiHalidasyah
 
Media proyeksi (poster,kartun, dan komik)
Media proyeksi (poster,kartun, dan komik)Media proyeksi (poster,kartun, dan komik)
Media proyeksi (poster,kartun, dan komik)
IkaKusumaNindyah
 

Similar to Slogan dan Poster.ppt (20)

PPT IKLAN G.8 2023.ppt
PPT IKLAN G.8 2023.pptPPT IKLAN G.8 2023.ppt
PPT IKLAN G.8 2023.ppt
 
poster_slogan_dan_iklan_2.ppt
poster_slogan_dan_iklan_2.pptposter_slogan_dan_iklan_2.ppt
poster_slogan_dan_iklan_2.ppt
 
poster_slogan_dan_iklan_2.ppt
poster_slogan_dan_iklan_2.pptposter_slogan_dan_iklan_2.ppt
poster_slogan_dan_iklan_2.ppt
 
6. menulis slogan atau poster
6. menulis slogan atau poster6. menulis slogan atau poster
6. menulis slogan atau poster
 
Pembuatan Iklan Layanan Masyarakat (Poster)
Pembuatan Iklan Layanan Masyarakat (Poster)Pembuatan Iklan Layanan Masyarakat (Poster)
Pembuatan Iklan Layanan Masyarakat (Poster)
 
Poster
PosterPoster
Poster
 
Bind9 kd2
Bind9 kd2Bind9 kd2
Bind9 kd2
 
Poster sebagai media informasi
Poster sebagai media informasiPoster sebagai media informasi
Poster sebagai media informasi
 
Pk8-KD2T3. Poster sebagai Media Informasi.pdf
Pk8-KD2T3. Poster sebagai Media Informasi.pdfPk8-KD2T3. Poster sebagai Media Informasi.pdf
Pk8-KD2T3. Poster sebagai Media Informasi.pdf
 
Iklan, poster dan slogan
Iklan, poster dan slogan Iklan, poster dan slogan
Iklan, poster dan slogan
 
TEKS-IKLAN-B.INDO-VIII.pptx
TEKS-IKLAN-B.INDO-VIII.pptxTEKS-IKLAN-B.INDO-VIII.pptx
TEKS-IKLAN-B.INDO-VIII.pptx
 
PPTBHSINDONESIASMPVIIIABab2_dd559214-b5bc-483e-9087-93c8de51f9e1_24898_.ppt
PPTBHSINDONESIASMPVIIIABab2_dd559214-b5bc-483e-9087-93c8de51f9e1_24898_.pptPPTBHSINDONESIASMPVIIIABab2_dd559214-b5bc-483e-9087-93c8de51f9e1_24898_.ppt
PPTBHSINDONESIASMPVIIIABab2_dd559214-b5bc-483e-9087-93c8de51f9e1_24898_.ppt
 
SENI BUDAYA Kelas VIII Materi Mengenai Bagaimana Cara Membuat Poster
SENI BUDAYA  Kelas VIII Materi Mengenai Bagaimana Cara Membuat PosterSENI BUDAYA  Kelas VIII Materi Mengenai Bagaimana Cara Membuat Poster
SENI BUDAYA Kelas VIII Materi Mengenai Bagaimana Cara Membuat Poster
 
poster.ppt
poster.pptposter.ppt
poster.ppt
 
Bhs.Indo kelas 8 iklan, slogan, dan poseter.pptx
Bhs.Indo kelas 8 iklan, slogan, dan poseter.pptxBhs.Indo kelas 8 iklan, slogan, dan poseter.pptx
Bhs.Indo kelas 8 iklan, slogan, dan poseter.pptx
 
Bhs.Indo kelas 8 iklan, slogan, dan poseter.pptx
Bhs.Indo kelas 8 iklan, slogan, dan poseter.pptxBhs.Indo kelas 8 iklan, slogan, dan poseter.pptx
Bhs.Indo kelas 8 iklan, slogan, dan poseter.pptx
 
Media proyeksi
Media proyeksiMedia proyeksi
Media proyeksi
 
Media proyeksi (poster,kartun, dan komik)
Media proyeksi (poster,kartun, dan komik)Media proyeksi (poster,kartun, dan komik)
Media proyeksi (poster,kartun, dan komik)
 
Bahasa Indonesia SMP.pptx
Bahasa Indonesia SMP.pptxBahasa Indonesia SMP.pptx
Bahasa Indonesia SMP.pptx
 
Materi bahasa indonesia kelas 8 tentang teks iklan, poster dan slogan
Materi bahasa indonesia kelas 8 tentang teks iklan, poster dan sloganMateri bahasa indonesia kelas 8 tentang teks iklan, poster dan slogan
Materi bahasa indonesia kelas 8 tentang teks iklan, poster dan slogan
 

Recently uploaded

KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.docKISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
riska190321
 
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptxMateri Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
AvivThea
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Khiyaroh1
 
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
AgusSuarno2
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
 
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.docKISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
KISI KISI SAS GENAP-PAI 7- KUMER-2023.doc
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
 
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
 
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptAnalisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
 
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptxMateri Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
 
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxMETODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdf
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
 
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
 

Slogan dan Poster.ppt

  • 1.
  • 2. STANDAR KOMPETENSI 12. Mengungkapkan informasi dalam bentuk rangkuman, teks berita, slogan / poster KOMPETENSI DASAR 12.3 Menulis slogan/ poster untuk berbagai keperluan dengan pilihan kata dan kalimat yang bervariasi, serta persuasif INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI 1. Menunjukkan jenis-jenis slogan/poster 2. Menulis slogan/poster sesuai dengan
  • 3. DEFINISI SLOGAN • Kata "slogan" sendiri diambil dari istilah dalam bahasa Gaelik, sluagh-ghairm, yang berarti "teriakan bertempur". • Perkataan atau kalimat yang menarik, mencolok, dan mudah diingat untuk menyampaikan sesuatu. • Tulisan yang berupa kelompok kata atau kalimat pendek yang menarik, mencolok, dan mudah diingat untuk memberitahukan tujuan/visi suatu organisasi, kegiatan, golongan, organisasi, atau perusahaan. • Semboyan/ kalimat dengan kata-kata menarik untuk menjelaskan tujuan suatu organisasi, mudah diingat untuk
  • 4. DEFINISI POSTER • Plakat atau reklame yang biasa dipasang di tempat umum, berupa ajakan, pengumuman, atau iklan. • Poster adalah gambar pada selembar kertas berukuran besar yang digantung atau ditempel di dinding atau permukaan lain. • Poster adalah karya seni atau desain grafis yang memuat komposisi gambardan huruf di atas kertas berukuran besar yang berisi pesan-pesan atau informasi kesehatan yang biasanya di tempel di tembok-tembok, di tempat-tempat umum atau di kendaraan umum. • Poster adalah salah satu seni grafis yang
  • 5. TUJUAN SLOGAN • Bertujuan untuk menyampaikan suatu informasi dan memengaruhi pandangan serta pendapat orang terhadap informasi tersebut TUJUAN POSTER • Bertujuan untuk menyampaikan suatu informasi dan mempengaruhi pandangan serta pendapat orang terhadap informasi tersebut yang dikemas dengan kata-kata lebih singkat, padat, jelas dan menarik. • Poster merupakan alat mengiklankan sesuatu, sebagai alat
  • 6. CIRI-CIRI SLOGAN 1. Bersifat persuasif dan sugestif 2. Kata-katanya singkat, menarik, dan mudah diingat 3. Disajikan dalam bentuk frasa, klausa, atau kalimat 4. Merupakan semboyan berupa visi, misi, dan tujuan suatu organisasi atau masyarakat CIRI-CIRI POSTER 1.Isi dan muatan poster berupa imbauan, ajakan, protes, penawaran produk, upaya pendidikan, dan penyaluran aspirasi tertentu 2.Bersifat persuasif dan sugetif
  • 7. PERBEDAAN SLOGAN DAN POSTER • Slogan lebih mengarah/ menekankan pada kata- kata/ kalimat • Poster lebih menekankan informasinya dalam suatu gambar/ ilustrasi • Slogan berisi mengenai tujuan ideologi suatu organisasi, golongan, dll • Poster berisi mengenai himbauan, ajakan, upaya pendidikan, dan penyaluran aspirasi tertentu. CONTOH SLOGAN: • Sekali merdeka, tetap merdeka • Sekali di udara, tetap di udara • TVRI menjalin persatuan dan kesatuan • Bersatu kita teguh, bercerai kita runtuh!
  • 8. JENIS SLOGAN • Slogan Lingkungan Hidup yaitu slogan yang berkaitan dengan lingkungan hidup. • Slogan Pendidikan/ Penerangan yaitu slogan yang berkaitan dengan pendidikan yang berisi motivasi atau yang lainnya • Slogan Kesehatan yaitu slogan yang berisi tentang pesan kesehatan. • Slogan Motivasi yaitu slogan yang bertujuan untuk memotivasi. • Slogan Komersil, yaitu slogan yang bertujuan menunjukan ideologi atau visi dan misi produk/ jasa
  • 10. MENULIS SLOGAN 1. Menentukan fungsi slogan, antara lain a.pendidikan masyarakat, b.memacu semangat/ cita-cita, c.iklan komersial, d.propaganda politik. 2. Sasaran/ tujuan utama slogan tersebut dibuat. Apakah remaja, anak-anak, atau orang dewasa. 3. Memperhatikan penulisan dan bahasa dengan kriteria berikut: a.Menggambarkan keseluruhan tujuan dengan kalimat singkat yang menarik dan mudah diingat masyarakat b.Merupakan hal baru, tidak biasa, dan unik.
  • 12. BUATLAH SLOGAN MENGENAI : 1. Menjaga lingkungan 2. Meningkatkan minat membaca 3. Kepedulian sosial 4. Bahasa indonesia 5. Kedisiplinan
  • 14. UNSUR-UNSUR POSTER 1. Pernyataan berupa frase, klausa, atau kalimat yang efektif, sugestif dan komunikatif 2. Tulisan dibuat berukuran besar dan mudah dilihat. Tulisan atau kalimat poster disesuaikan dengan gambar 3. Gambar, ilustrasi,sketsa, foto atau warna yang mecolok sesuai dengan ide yang hendak disampaikan SYARAT POSTER 1. Menggunakan bahasa yang mudah dimengerti 2. Kalimatnya singkat, padat, jelas dan berisi 3. Dikombinasikan juga dalam bentuk gambar 4. Menarik minat untuk dilihat 5. Bahan yang digunakan bagus, tidak mudak rusak, sobek.
  • 15. JENIS POSTER 1. POSTER NIAGA Poster yang berisi penawaran sebuah produk atau jasa. Bersifat menarik pembaca untuk membeli atau menggunakan suatu barang atau jasa. Contoh kalimat poster: a. Gudang Garam Merah, Pria Punya Selera! b. Lux, sabunnya para bintang! c. Orang pintar minum tolak angin. d. Relaxa, permen harum penyegar mulut e. Faber Castle, pensilnya juara kelas
  • 16. … Jenis Poster 2. POSTER KEGIATAN Poster yang berisi pelaksanaan suatu kegiatan. Bertujuan memberitahukan adanya suatu kegiatan dan mengajak pembaca mengikuti atau
  • 17. … Jenis Poster 3. POSTER PENDIDIKAN. Poster yang bertujuan memberi penerangan kepada masyarakat bersifat memberitahu atau mendidik. Bersifat mempengaruhi pembaca untuk melakukan atau tidak melakukan suatu perilaku tertentu. Contoh kalimat poster: a. Keluarga kecil bahagia sejahtera dengan dua anak cukup. b. Kelas bersih pikiran jernih. c. Hutan ditebang banjir bandang menerjang! d. Dilihat, diraba, diterawang, 3D!
  • 18. HAL-HAL YANG HARUS DIPERHATIKAN DALAM MEMBUAT POSTER 1. Gambar dibuat mencolok sesuai dengan ide yang ingin disampaikan. 2. Kata-kata efektif, sugestif, dan mudah diingat. 3. Tulisan dibuat besar-besar dan mudah dibaca. 4. Poster dipasang di tempat yang strategis. • KARAKTERISTIK POSTER YANG BAIK 1. Kepadatan dalam hal isi (singkat) 2. Kesesuaian dengan tujuan 3. Keaslian 4. Keindahan dan kemenarikan kata 5. Kesesuaian gambar dengan kalimat
  • 19. LANGKAH-LANGKAH MENULIS POSTER 1. Menentukan jenis poster 2. Tentukan konsep pokok yang akan dipublikasikan. 3. Pahami kembali intisari yang tertulis di dalam poster. 4. Tentukan ukuran poster. 5. Tentukan unsur-unsur yang akan digunakan untuk mengisi poster. a. Pilihan kata : Abratif (mempunyai daya tarik, sehingga menimbulkan rasa ingin tahu) b. Kalimat : Singkat, padat, menarik, dan mudah dipahami
  • 20. LANGKAH-LANGKAH MENULIS POSTER 6. Poster memiliki kriteria sebagai berikut: a. Judul harus terlihat dari jarak 7-10 meter. b. Gunakan sedikit variasi huruf, gunakan huruf- huruf yang mudah terbaca. c. Untuk memberi penekanan pada huruf, gunakan BOLD, UNDERLINE, atau berikan WARNA. 7. Jangan gunakan huruf miring karena sulit dibaca. a. Teks kecil dapat dibaca dari jarak kurang lebih 3 meter. b. Perbandingan yang disarankan: teks 20% dari poster, grafis 40% dari poster, sisanya kosong. c. Warna dasar yang samar-samar, tetapi isi
  • 21. PRINSIP DESAIN POSTER 1. Keseimbangan/ Balencing Keseimbangan merupakan prinsip dalam komposisi tata letak, yaitu: a. Keseimbangan desain simetris/ formal dan tidaksimetris/ asimetris/ non-formal. b. Keseimbangan dalam bentuk dan ukuran c. Keseimbangan dalam warna d. Keseimbangan yang diperoleh karena tekstur 2. Alur Baca/ Movement Alur baca yang diatur secara sistematis oleh desainer untuk mengarahkan “mata pembaca” dalam menelusuri
  • 22. … prinsip desain poster 3. Penekanan/ Emphasis Penekanan bisa dicapai dengan membuat judul atau illustrasi yang jauh lebih menonjol dari elemen desain lain berdasarkan urutan prioritas. Penekanan bisa dicapai dengan: a. Perbandingan ukuran b. Latar belakang yang kontras dengan tulisan atau gambar c. Perbedaan warna yang mencolok d. Memanfaatkan bidang kosong e. Perbedaan jenis, ukuran, dan warna huruf
  • 23. … prinsip desain poster 4. Kesatuan/ Unity Beberapa bagian dalam poster harus digabung atau dipisah sedemikian rupa menjadi kelompok-kelompok informasi. Misalnya : nama gedung tempat acara berlangsung harus dekat dengan teks alamat. Kesatuan dapat dicapai dengan: a. Mendekatkan beberapa elemen desain b. Dibuat bertumpuk c. Memanfaatkan garis untuk pemisahan informasi dan perbedaan informasi d. Perbedaan warna latar belakang
  • 24. … prinsip desain poster 5. Kesan/ Specific Appeal Poster dirancang untuk keperluan khusus berdasarkan suatu tema.Hal ini untuk memberikan “kesan” suatu sentuhan yang sesuaidengan produk, acara, atau layanan. Misalnya: a. Poster untuk parfum wanita sebaiknya terkesan feminin, lembut atau dekoratif. b. Poster untuk menjual truk, sebaiknya menggunakan warna-warna yang berat, huruf-huruf yang tebal dan masif.
  • 26. PETUNJUK: 1. Bentuklah kelompok secara berpasangan 2. Buatlah sebuah poster dengan tujuan: a. KEGIATAN (program computer) b. PENDIDIKAN (gambar manual) 3. Perhatikan kaidah penulisan poster 4. Pajanglah poster di madding sekolah setelah mendapatkan nilai dari guru 5. Tugas dikumpulkan paling lambat dua minggu setelah hari ini.