SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Yang Saya Hormati, Kepala BKKBN Provinsi Kepulauan Riau
Yang Saya Hormati, Bupati Kabupaten Karimun
Yang Saya Hormati, Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Karimun
Yang Saya Hormati, Kemenag Kabupaten Karimun
Yang Saya Hormati, Camat se-Kabupaten Karimun
Yang Saya Hormati, Kepala Puskesmas se-Kabupaten Karimun
Yang Saya Hormati, KUA se-Kabupaten Karimun
Pertama-tama pada kesempatan yang mulia ini, terlebih dahulu
saya mengajak kita sekalian untuk mengucapkan puji dan syukur
kehadirat Allah Swt,Tuhan Yang Maha Esa, atas limpahan rahmat,
taufik dan hidayah-nya, pada hari ini kita semua masih diberi
ke’afiatan dan kesempatan serta dapat berkumpul di tempat ini
dalam rangka Penandatanganan Komitmen Bersama tentang
Pendampingan Konseling dan Pemeriksaan Kesehatan 3 (tiga)
Bulan Pra Nikah sebagai Upaya Pencegahan Stunting dari Hulu..
Selanjutnya, shalawat dan salam marilah kita curahkan ke haribaan
Nabi Muhammad SAW,kepada Keluarga, Sahabat dan Para
Pengikutnya hingga akhir zaman kelak. Semoga kita mendapat
syafa’at beliau di Yaumul Qiyamah, Amiin.
Hadirin yang saya hormati,
Sebagaimana kita ketahui Bersama, Stunting adalah kondisi gagal
tumbuh pada anak balita akibat kekurangan gizi kronis terutama
pada 1.000 Hari Pertama Kehidupan. Stunting mempengaruhi
pertumbuhan dan perkembangan otak. Anak stunting juga memiliki
risiko lebih tinggi menderita penyakit kronis dimasa dewasanya.
Bahkan, stunting dan Kekurangan Gizi pada Balita berkontribusi
pada berkurangnya 2-3% Produk Domestik Bruto setiap tahunnya.
Sebagai salah satu bentuk komitmen Pemerintah untuk
mempercepat penurunan stunting, Pemerintah telah menerbitkan
Peraturan Presiden nomor 72 tahun 2021 tentang Percepatan
Penurunan Stunting. Peraturan Presiden tersebut memberikan
payung hukum bagi Strategi Nasional Percepatan Penurunan
Stunting yang telah diluncurkan dan dilaksanakan sejak tahun 2018.
Peraturan 6 Presiden memberikan penguatan kerangka intervensi
yang harus dilakukan dan kelembagaan yang bertanggung jawab
dalam pelaksanaan percepatan penurunan stunting.
Hadirin yang saya hormati,
Dari sisi kerangka intervensi, seperti kita ketahui bersama
penanganan stunting secara garis besar dilakukan melalui intervensi
gizi spesifik dan intervensi gizi sensitif yang difokuskan pada 1000
(seribu) Hari Pertama Kehidupan. Intervensi gizi spesifik adalah
intervensi yang berhubungan dengan peningkatan gizi dan
kesehatan, sementara intervensi gizi sensitif adalah intervensi
pendukung seperti penyediaan air bersih dan sanitasi. Menurut
berbagai literatur, intervensi gizi sensitif ini memiliki kontribusi lebih
besar (yakni 70%) dalam upaya penurunan stunting. Seperti saya
singgung di atas, berbagai program yang terkait dengan penurunan
stunting selama ini sudah dijalankan oleh Organisasi Perangkat
Daerah (OPD) sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya, hingga
tingkat Desa/Kelurahan sesuai tugas dan kewenangannya. Untuk
diketahui Bersama dari DP2KBP3A sudah melakukan berbagai
macam program dan kegiatan dalam percepatan penurunan
stunting. Kami sudah membentuk Tim Pendamping Keluarga,
dimana setiap tim terdiri dari 3 orang yang beranggotakan Bidan,
Kader KB, dan Kader PKK. Untuk Kabupaten Karimun sendiri sudah
terbentuk sebanyak 153 Tim dengan total anggota 396 orang. TPK
ini tersebar disetiap Kelurahan dan Desa yang ada di Kabupaten
Karimun. TPK ini nantinya akan melakukan pendampingan pada Ibu
Hamil, Ibu PascaSalin, dan Calon Pengantin melalui Aplikasi Elsimil.
Lalu saat ini kami juga sedang melakukan pemutakhiran data
Pendataan Keluarga 2021 (PK21) sebagai upaya untuk penguatan
basis data. Dari OPD kami juga sedang menggiatkan kegiatan Alat
Kontrasepsi pada PUS dimana kegiatan ini merupakan salah satu
upaya kita dalam menurunkan jumlah stunting di Kabupaten
Karimun. Selain itu kami juga menyasar para Remaja yang ada di
Kabupaten Karimun dengan membentuk Pusat Informasi dan
Konseling Remaja yang ada di Sekolah-Sekolah.
Tentunya dari semua usaha yang telah kami lakukan tidak berjalan
mulus begitu saja, ada begitu banyak hambatan dan rintangan. Oleh
karena itu kami mengharapkan bantuan dan komitmen dari berbagai
pihak, terutama yang hadir diruangan ini untuk dapat turut serta
berkontribusi dan kegiatan-kegiatan ini dapat dilakukan secara
konvergen sampai di wilayah dan diterima oleh rumah tangga
sasaran.
Hadirin yang saya hormati,
Penandatanganan Komitmen pada hari ini bertujuan untuk
memperkuat komitmen dari Pihak-pihak yang terlibat untuk
melakukan upaya konvergensi percepatan penurunan stunting di
wilayahnya masing-masing.
Terimakasih saya ucapkan kepada semua pihak yang telah
berkontribusi sampai terlaksananya Acara kita pada hari ini. Harapan
saya kedepan semoga upaya kita dalam pencegahan dan
penurunan stunting di Kabupaten Karimun dapat terwujud. Selamat
berjuang, tetap semangat dan optimis dalam menjalankan tugas
dan tanggungjawab sebagai pelayan masyarakat.
Wabillahitaufikwalhidayah wassalamualaikum warahmatullohi
wabarakatuh

More Related Content

Similar to sambutan OPDKB.docx

scribd.vdownloaders.com_rembuk-stunting-kota-bandung.pdf
scribd.vdownloaders.com_rembuk-stunting-kota-bandung.pdfscribd.vdownloaders.com_rembuk-stunting-kota-bandung.pdf
scribd.vdownloaders.com_rembuk-stunting-kota-bandung.pdf
Herman673394
 
Filosofi program keluarga harapan
Filosofi program keluarga harapanFilosofi program keluarga harapan
Filosofi program keluarga harapan
Nadie Odhie
 
KAK-Program-Kesga-2018 promkes ku.pdf
KAK-Program-Kesga-2018 promkes ku.pdfKAK-Program-Kesga-2018 promkes ku.pdf
KAK-Program-Kesga-2018 promkes ku.pdf
wadi29
 
Promosi kesehatan di kalimantan timur
Promosi kesehatan di kalimantan timur Promosi kesehatan di kalimantan timur
Promosi kesehatan di kalimantan timur
Nur Annissa Gyardany
 
1.KONSEP POSYANDU_EMMA KHUMAIRAH OK (1)_MAKASSAR - Astri lekitoo Astri.pptx
1.KONSEP POSYANDU_EMMA KHUMAIRAH OK (1)_MAKASSAR - Astri lekitoo Astri.pptx1.KONSEP POSYANDU_EMMA KHUMAIRAH OK (1)_MAKASSAR - Astri lekitoo Astri.pptx
1.KONSEP POSYANDU_EMMA KHUMAIRAH OK (1)_MAKASSAR - Astri lekitoo Astri.pptx
heni292343
 
Pengelolaan posyandu
Pengelolaan posyanduPengelolaan posyandu
Pengelolaan posyandu
asih gahayu
 
0 tugas 1 mei dani al dian
0 tugas 1 mei dani al dian0 tugas 1 mei dani al dian
0 tugas 1 mei dani al dian
Yonazira
 

Similar to sambutan OPDKB.docx (20)

Pedoman Pelayanan Kontrasepsi Kemenkes.pdf
Pedoman Pelayanan Kontrasepsi Kemenkes.pdfPedoman Pelayanan Kontrasepsi Kemenkes.pdf
Pedoman Pelayanan Kontrasepsi Kemenkes.pdf
 
30 sept, sambutan pencanangan tni manunggal kb kesehatan, pelantikan bpc a ku...
30 sept, sambutan pencanangan tni manunggal kb kesehatan, pelantikan bpc a ku...30 sept, sambutan pencanangan tni manunggal kb kesehatan, pelantikan bpc a ku...
30 sept, sambutan pencanangan tni manunggal kb kesehatan, pelantikan bpc a ku...
 
Sosialisasi kegiatan konvergensi pencegahan stunting (hamparan rawang)
Sosialisasi kegiatan konvergensi pencegahan stunting (hamparan rawang)Sosialisasi kegiatan konvergensi pencegahan stunting (hamparan rawang)
Sosialisasi kegiatan konvergensi pencegahan stunting (hamparan rawang)
 
scribd.vdownloaders.com_rembuk-stunting-kota-bandung.pdf
scribd.vdownloaders.com_rembuk-stunting-kota-bandung.pdfscribd.vdownloaders.com_rembuk-stunting-kota-bandung.pdf
scribd.vdownloaders.com_rembuk-stunting-kota-bandung.pdf
 
Webinar-PAUD_Dirjen_Bangda_KONVERGENSI-PEMENUHAN-LAYANAN-PENDIDIKAN-ANAK-USIA...
Webinar-PAUD_Dirjen_Bangda_KONVERGENSI-PEMENUHAN-LAYANAN-PENDIDIKAN-ANAK-USIA...Webinar-PAUD_Dirjen_Bangda_KONVERGENSI-PEMENUHAN-LAYANAN-PENDIDIKAN-ANAK-USIA...
Webinar-PAUD_Dirjen_Bangda_KONVERGENSI-PEMENUHAN-LAYANAN-PENDIDIKAN-ANAK-USIA...
 
PEMBUDAYAAN GERMAS
PEMBUDAYAAN GERMAS PEMBUDAYAAN GERMAS
PEMBUDAYAAN GERMAS
 
Filosofi program keluarga harapan
Filosofi program keluarga harapanFilosofi program keluarga harapan
Filosofi program keluarga harapan
 
KAK-Program-Kesga-2018 promkes ku.pdf
KAK-Program-Kesga-2018 promkes ku.pdfKAK-Program-Kesga-2018 promkes ku.pdf
KAK-Program-Kesga-2018 promkes ku.pdf
 
Ppa pkh
Ppa pkhPpa pkh
Ppa pkh
 
Materi Rembuk Stunting Desa.pptx
Materi Rembuk Stunting Desa.pptxMateri Rembuk Stunting Desa.pptx
Materi Rembuk Stunting Desa.pptx
 
20190401101243_INTERVENSI_LANJUT (2).pptx
20190401101243_INTERVENSI_LANJUT (2).pptx20190401101243_INTERVENSI_LANJUT (2).pptx
20190401101243_INTERVENSI_LANJUT (2).pptx
 
Promosi kesehatan di kalimantan timur
Promosi kesehatan di kalimantan timur Promosi kesehatan di kalimantan timur
Promosi kesehatan di kalimantan timur
 
Posyandu
PosyanduPosyandu
Posyandu
 
Sambutan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke 50
Sambutan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke 50Sambutan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke 50
Sambutan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke 50
 
Mencegah Stunting Dari Desa
Mencegah Stunting Dari DesaMencegah Stunting Dari Desa
Mencegah Stunting Dari Desa
 
1.KONSEP POSYANDU_EMMA KHUMAIRAH OK (1)_MAKASSAR - Astri lekitoo Astri.pptx
1.KONSEP POSYANDU_EMMA KHUMAIRAH OK (1)_MAKASSAR - Astri lekitoo Astri.pptx1.KONSEP POSYANDU_EMMA KHUMAIRAH OK (1)_MAKASSAR - Astri lekitoo Astri.pptx
1.KONSEP POSYANDU_EMMA KHUMAIRAH OK (1)_MAKASSAR - Astri lekitoo Astri.pptx
 
posyandu
posyanduposyandu
posyandu
 
Pengelolaan posyandu
Pengelolaan posyanduPengelolaan posyandu
Pengelolaan posyandu
 
Sambutan bupati harganas
Sambutan bupati harganasSambutan bupati harganas
Sambutan bupati harganas
 
0 tugas 1 mei dani al dian
0 tugas 1 mei dani al dian0 tugas 1 mei dani al dian
0 tugas 1 mei dani al dian
 

Recently uploaded

Jual Obat Cytotec Di Karanganyar 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Ber...
Jual Obat Cytotec Di Karanganyar 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Ber...Jual Obat Cytotec Di Karanganyar 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Ber...
Jual Obat Cytotec Di Karanganyar 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Ber...
ssupi412
 
WA/TELP : 0822-3006-6162, Pusat Tas Selempang Kurir, Pusat Tas Kurir Termurah...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Pusat Tas Selempang Kurir, Pusat Tas Kurir Termurah...WA/TELP : 0822-3006-6162, Pusat Tas Selempang Kurir, Pusat Tas Kurir Termurah...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Pusat Tas Selempang Kurir, Pusat Tas Kurir Termurah...
imrotus nur istiqomah
 
Jual Cytotec Di Mamasa Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Mamasa Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Mamasa Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Mamasa Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
 

Recently uploaded (6)

WA 0821-2636-0569, Kelas Akademi Online Pra Nikah Terbaik Di Medan
WA 0821-2636-0569, Kelas Akademi Online Pra Nikah Terbaik Di MedanWA 0821-2636-0569, Kelas Akademi Online Pra Nikah Terbaik Di Medan
WA 0821-2636-0569, Kelas Akademi Online Pra Nikah Terbaik Di Medan
 
Modul 5 & 6 - Konsep Dasar IPS - Kelompok 3.pdf
Modul 5 & 6 - Konsep Dasar IPS - Kelompok 3.pdfModul 5 & 6 - Konsep Dasar IPS - Kelompok 3.pdf
Modul 5 & 6 - Konsep Dasar IPS - Kelompok 3.pdf
 
Jual Obat Cytotec Di Karanganyar 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Ber...
Jual Obat Cytotec Di Karanganyar 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Ber...Jual Obat Cytotec Di Karanganyar 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Ber...
Jual Obat Cytotec Di Karanganyar 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Ber...
 
WA/TELP : 0822-3006-6162, Pusat Tas Selempang Kurir, Pusat Tas Kurir Termurah...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Pusat Tas Selempang Kurir, Pusat Tas Kurir Termurah...WA/TELP : 0822-3006-6162, Pusat Tas Selempang Kurir, Pusat Tas Kurir Termurah...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Pusat Tas Selempang Kurir, Pusat Tas Kurir Termurah...
 
Jual Cytotec Di Mamasa Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Mamasa Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Mamasa Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Mamasa Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
DRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdf
DRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdfDRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdf
DRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdf
 

sambutan OPDKB.docx

  • 1. Yang Saya Hormati, Kepala BKKBN Provinsi Kepulauan Riau Yang Saya Hormati, Bupati Kabupaten Karimun Yang Saya Hormati, Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Karimun Yang Saya Hormati, Kemenag Kabupaten Karimun Yang Saya Hormati, Camat se-Kabupaten Karimun Yang Saya Hormati, Kepala Puskesmas se-Kabupaten Karimun Yang Saya Hormati, KUA se-Kabupaten Karimun Pertama-tama pada kesempatan yang mulia ini, terlebih dahulu saya mengajak kita sekalian untuk mengucapkan puji dan syukur kehadirat Allah Swt,Tuhan Yang Maha Esa, atas limpahan rahmat, taufik dan hidayah-nya, pada hari ini kita semua masih diberi ke’afiatan dan kesempatan serta dapat berkumpul di tempat ini dalam rangka Penandatanganan Komitmen Bersama tentang Pendampingan Konseling dan Pemeriksaan Kesehatan 3 (tiga) Bulan Pra Nikah sebagai Upaya Pencegahan Stunting dari Hulu.. Selanjutnya, shalawat dan salam marilah kita curahkan ke haribaan Nabi Muhammad SAW,kepada Keluarga, Sahabat dan Para Pengikutnya hingga akhir zaman kelak. Semoga kita mendapat syafa’at beliau di Yaumul Qiyamah, Amiin. Hadirin yang saya hormati, Sebagaimana kita ketahui Bersama, Stunting adalah kondisi gagal tumbuh pada anak balita akibat kekurangan gizi kronis terutama pada 1.000 Hari Pertama Kehidupan. Stunting mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan otak. Anak stunting juga memiliki risiko lebih tinggi menderita penyakit kronis dimasa dewasanya. Bahkan, stunting dan Kekurangan Gizi pada Balita berkontribusi pada berkurangnya 2-3% Produk Domestik Bruto setiap tahunnya. Sebagai salah satu bentuk komitmen Pemerintah untuk mempercepat penurunan stunting, Pemerintah telah menerbitkan Peraturan Presiden nomor 72 tahun 2021 tentang Percepatan Penurunan Stunting. Peraturan Presiden tersebut memberikan payung hukum bagi Strategi Nasional Percepatan Penurunan Stunting yang telah diluncurkan dan dilaksanakan sejak tahun 2018. Peraturan 6 Presiden memberikan penguatan kerangka intervensi yang harus dilakukan dan kelembagaan yang bertanggung jawab dalam pelaksanaan percepatan penurunan stunting. Hadirin yang saya hormati, Dari sisi kerangka intervensi, seperti kita ketahui bersama penanganan stunting secara garis besar dilakukan melalui intervensi gizi spesifik dan intervensi gizi sensitif yang difokuskan pada 1000 (seribu) Hari Pertama Kehidupan. Intervensi gizi spesifik adalah intervensi yang berhubungan dengan peningkatan gizi dan kesehatan, sementara intervensi gizi sensitif adalah intervensi pendukung seperti penyediaan air bersih dan sanitasi. Menurut berbagai literatur, intervensi gizi sensitif ini memiliki kontribusi lebih
  • 2. besar (yakni 70%) dalam upaya penurunan stunting. Seperti saya singgung di atas, berbagai program yang terkait dengan penurunan stunting selama ini sudah dijalankan oleh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya, hingga tingkat Desa/Kelurahan sesuai tugas dan kewenangannya. Untuk diketahui Bersama dari DP2KBP3A sudah melakukan berbagai macam program dan kegiatan dalam percepatan penurunan stunting. Kami sudah membentuk Tim Pendamping Keluarga, dimana setiap tim terdiri dari 3 orang yang beranggotakan Bidan, Kader KB, dan Kader PKK. Untuk Kabupaten Karimun sendiri sudah terbentuk sebanyak 153 Tim dengan total anggota 396 orang. TPK ini tersebar disetiap Kelurahan dan Desa yang ada di Kabupaten Karimun. TPK ini nantinya akan melakukan pendampingan pada Ibu Hamil, Ibu PascaSalin, dan Calon Pengantin melalui Aplikasi Elsimil. Lalu saat ini kami juga sedang melakukan pemutakhiran data Pendataan Keluarga 2021 (PK21) sebagai upaya untuk penguatan basis data. Dari OPD kami juga sedang menggiatkan kegiatan Alat Kontrasepsi pada PUS dimana kegiatan ini merupakan salah satu upaya kita dalam menurunkan jumlah stunting di Kabupaten Karimun. Selain itu kami juga menyasar para Remaja yang ada di Kabupaten Karimun dengan membentuk Pusat Informasi dan Konseling Remaja yang ada di Sekolah-Sekolah. Tentunya dari semua usaha yang telah kami lakukan tidak berjalan mulus begitu saja, ada begitu banyak hambatan dan rintangan. Oleh karena itu kami mengharapkan bantuan dan komitmen dari berbagai pihak, terutama yang hadir diruangan ini untuk dapat turut serta berkontribusi dan kegiatan-kegiatan ini dapat dilakukan secara konvergen sampai di wilayah dan diterima oleh rumah tangga sasaran. Hadirin yang saya hormati, Penandatanganan Komitmen pada hari ini bertujuan untuk memperkuat komitmen dari Pihak-pihak yang terlibat untuk melakukan upaya konvergensi percepatan penurunan stunting di wilayahnya masing-masing. Terimakasih saya ucapkan kepada semua pihak yang telah berkontribusi sampai terlaksananya Acara kita pada hari ini. Harapan saya kedepan semoga upaya kita dalam pencegahan dan penurunan stunting di Kabupaten Karimun dapat terwujud. Selamat berjuang, tetap semangat dan optimis dalam menjalankan tugas dan tanggungjawab sebagai pelayan masyarakat. Wabillahitaufikwalhidayah wassalamualaikum warahmatullohi wabarakatuh