SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
KELAS 7D
SMP NEGERI 48 BANDUNG
LEVANYA A. Z. M
Pengertian Makhluk Hidup
Makhluk Hidup adalah entitas individual yang mampu
menjalankan fungsi-fungsi kehidupan.
Makhluk hidup merupakan suatu organisme yang memiliki
kemampuan untuk bernapas, berpindah tempat, merespon
perubahan diri dan lingkungannya.
Ciri-Ciri Makhluk Hidup
Bernafas
suatu proses
pengambilan atau
penghirupan oksigen
dari lingkungan dan
mengeluarkan karbon
dioksida
01
Berkembang Biak
suatu proses yang terjadi pada
makhluk hidup untuk menghasilkan
keturunan
02
Peka
Terhadap
Rangsangan
Peka terhadap rangsangan atau
iritabilitas adalah kemampuan makhluk
hidup untuk menanggapi atau merespons
rangsangan, baik berupa sentuhan,
cahaya matahari, air, zat kimia, suhu dan
gravitasi bumi
04
Bergerak
aktivitas yang
menyebabkan
perubahan tempat
atau kedudukan, baik
hanya sekali maupun
berkali-kali
03
Tumbuh dan Kembang
Tumbuh adalah perubahan fisik yang
bisa diukur. Sedangkan, kembang
adalah pertambahan kemampuan
struktur dan fungsi tubuh yang lebih
kompleks
07
Adaptasi
Adaptasi merupakan cara
makhluk hidup dalam
mengatasi tekanan
lingkungan sekitarnya untuk
bertahan hidup
06
KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP
Tentang
Pengertian &
Penemu
Ragam
Tujuan /
Manfaat
Urutan
Takson
5 Kingdom
Pengertian Klasifikasi Makhluk Hidup
KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP
adalah suatu cara memilah dan mengelompokkan makhluk
hidup menjadi golongan atau unit tertentu.
Golongan-golongan ini disusun secara runtut sesuai dengan
tingkatannya (hierarkinya), yaitu mulai dari yang lebih kecil
tingkatannya hingga ke tingkatan yang lebih besar.
Ilmu yang mempelajari prinsip dan cara mengelompokkan
makhluk hidup ke dalam golongannya disebut TAKSONOMI.
Penemu Taksonomi
Pelopor taksonomi adalah Carolus
Linnaeus, dikenal sebagai bapak
Taksonomi dan metode cara
klasifikasinya masih tetap
digunakan sampai saat ini.
Carolus Linnaeus
Ragam Klasifikasi Makhluk Hidup
Klasifikasi
Sistem Alami
Klasifikasi makhluk hidup
berdasarkan atas adanya
persamaan
Klasifikasi
Buatan
Klasifikasi makhluk hidup yang
berdasarkan atas persamaan
dan perbedaan struktur tubuh
makhluk hidup
Klasifikasi Sistem
Filogenetik
Klasifikasi makhluk hidup
yang berdasarkan atas
hubungan kekerabatan
yang terjadi pada
antarorganisme dan
disesuaikan berdasarkan
proses evolusi
Tujuan/Manfaat Klasifikasi Makhluk Hidup
Menyederhanakan
objek makhluk hidup
yang beraneka ragam
sehingga lebih mudah
untuk mempelajarinya
Mengetahui adanya
hubungan kekerabatan
antar makhluk hidup
2
1 3 4
Membedakan makhluk
hidup yang satu
dengan yang lainnya
Memudahkan memberi
nama jika ada
penemuan spesies
baru
Urutan Takson Klasifikasi Makhluk Hidup
Kingdom merupakan tingkatan takson tertinggi dengan jumlah anggota takson
terbesar
Anggota tokson setiap ordo dikelompokkan lagi menjadi beberapa famili berdasarkan
persamaan ciri-ciri tertentu
Anggota takson pada setiap kelas dikelompokkan lagi menjadi beberapa ordo
berdasarkan persamaan ciri-ciri yang lebih khusus
Spesies merupakan tingkatan takson paling dasar atau terendah
Anggota takson setiap familia dikelompokkan algi menjadi beberapa genus
berdasarkan persamaan ciri-ciri tertentu yang lebih khusus
04
03
01
07
06
05
Dunia(Kingdom)
Famili (Suku)
Ordo (Bangsa)
Kelas
Jenis (Species)
Divisi/Filum
02
Marga (Genus)
Anggota takson pada setiap filum atau devisi dikelompokkan lagi berdasarkan
persamaan ciri-ciri tertentu
Filum digunakan untuk takson hewan, sedangkan pada divisi digunakan untuk takson
tumbuhan
Kunci Klasifikasi Makhluk Hidup
Kunci klasifikasi merupakan petunjuk yang dapat digunakan untuk
mengklasifikasi kelompok maupun jenis organisme, diantaranya :
1. Kunci percabangan, kunci dikotomi (kunci determinasi yang terdiri
atas dua keterangan yang berlawanan dari ciri-ciri yang dimiliki oleh
jenis kelompok makhluk hidup)
2. Kunci determinasi format tabel (kunci klasifikasi makhluk hidup yang
dibuat berdasarkan deskripsi dalam bentuk tabel).
5 Kingdom Klasifikasi Makhluk Hidup
Makhluk hidup bersel satu
(uniseluler) yang tidak memiliki
membran inti (prokariotik)
Kingdom Monera
Protista memiliki membran inti
(eukariotik), bersel tunggal, dan
multiseluler
Kingdom Protista
Anggota Fungi adalah
berbagai macam jamur, yang
berfungsi menguraikan
senyawa organic menjadi
senyawa anorganik
Kingdom Fungi
Terdiri atas beberapa divisio,
yaitu Bryophyta (tumbuhan
lumut), Pteridophyta (tumbuhan
paku), dan Spermatophyta
(tumbuhan berbiji)
Kingdom Plantae
Terdiri atas semua hewan yang
mempunyai sel eukariotik, bersel
banyak, dan terdeferensiasi membentuk
suatu jaringan tertentu, bersifat
heterotrof, dan dapat bergerak bebas
Kingdom Animalia
TERIMA
KASIH

More Related Content

Similar to Klasifikasi Makhluk Hidup.pptx

Proses klasifikasi
Proses klasifikasiProses klasifikasi
Proses klasifikasiFebryani09
 
Klasifikasi makhluk hidup bahan ajar
Klasifikasi makhluk hidup bahan ajarKlasifikasi makhluk hidup bahan ajar
Klasifikasi makhluk hidup bahan ajarRezha Fahlevi
 
Bab iii biologi klas 7
Bab iii biologi klas 7Bab iii biologi klas 7
Bab iii biologi klas 7Ismail Hamim
 
Hakikat biologi kelas x
Hakikat biologi kelas xHakikat biologi kelas x
Hakikat biologi kelas xSMAK 5 Penabur
 
Hakikat biologi kelas x
Hakikat biologi kelas xHakikat biologi kelas x
Hakikat biologi kelas xSMAK 5 Penabur
 
Makhluk Hidup.docx
Makhluk Hidup.docxMakhluk Hidup.docx
Makhluk Hidup.docxAdhyIllusion
 
mata kuliah Biologi Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan
mata kuliah Biologi  Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan mata kuliah Biologi  Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan
mata kuliah Biologi Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan materikuliahpeternakan
 
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMP
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMPKeanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMP
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMPFatharaniPutriAdrian
 
Kelangsungan hidup makhluk hidup
Kelangsungan hidup makhluk hidup Kelangsungan hidup makhluk hidup
Kelangsungan hidup makhluk hidup Erreina Saifa
 
PPT SAINS DASAR KELOMPOK 5 (MAKHLUK HIDUP)
PPT SAINS DASAR KELOMPOK 5 (MAKHLUK HIDUP)PPT SAINS DASAR KELOMPOK 5 (MAKHLUK HIDUP)
PPT SAINS DASAR KELOMPOK 5 (MAKHLUK HIDUP)Sinur Angelina
 
Teks laporan hasil observasi
Teks laporan hasil observasiTeks laporan hasil observasi
Teks laporan hasil observasivivifebriyanti
 
Bab 2 Ciri - Ciri Makhluk Hidup.pptx
Bab 2 Ciri - Ciri Makhluk Hidup.pptxBab 2 Ciri - Ciri Makhluk Hidup.pptx
Bab 2 Ciri - Ciri Makhluk Hidup.pptxWahyuNugroho810922
 
Kelangsungan Hidup Organisme - P. Tri Nurcahyo, S.Si
Kelangsungan Hidup Organisme - P. Tri Nurcahyo, S.SiKelangsungan Hidup Organisme - P. Tri Nurcahyo, S.Si
Kelangsungan Hidup Organisme - P. Tri Nurcahyo, S.SiSatria
 
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas XBIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas XKevinAnggono
 

Similar to Klasifikasi Makhluk Hidup.pptx (20)

Proses klasifikasi
Proses klasifikasiProses klasifikasi
Proses klasifikasi
 
BAB 2.pptx
BAB 2.pptxBAB 2.pptx
BAB 2.pptx
 
Klasifikasi makhluk hidup bahan ajar
Klasifikasi makhluk hidup bahan ajarKlasifikasi makhluk hidup bahan ajar
Klasifikasi makhluk hidup bahan ajar
 
Bab Iii
Bab IiiBab Iii
Bab Iii
 
Bab iii biologi klas 7
Bab iii biologi klas 7Bab iii biologi klas 7
Bab iii biologi klas 7
 
Hakikat biologi kelas x
Hakikat biologi kelas xHakikat biologi kelas x
Hakikat biologi kelas x
 
Hakikat biologi kelas x
Hakikat biologi kelas xHakikat biologi kelas x
Hakikat biologi kelas x
 
Makhluk Hidup.docx
Makhluk Hidup.docxMakhluk Hidup.docx
Makhluk Hidup.docx
 
Kunci determinasi
Kunci determinasiKunci determinasi
Kunci determinasi
 
mata kuliah Biologi Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan
mata kuliah Biologi  Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan mata kuliah Biologi  Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan
mata kuliah Biologi Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan
 
Klasifikasi dan Adaptasi Mahluk Hidup
Klasifikasi dan Adaptasi Mahluk HidupKlasifikasi dan Adaptasi Mahluk Hidup
Klasifikasi dan Adaptasi Mahluk Hidup
 
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMP
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMPKeanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMP
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMP
 
Kelangsungan hidup makhluk hidup
Kelangsungan hidup makhluk hidup Kelangsungan hidup makhluk hidup
Kelangsungan hidup makhluk hidup
 
PPT SAINS DASAR KELOMPOK 5 (MAKHLUK HIDUP)
PPT SAINS DASAR KELOMPOK 5 (MAKHLUK HIDUP)PPT SAINS DASAR KELOMPOK 5 (MAKHLUK HIDUP)
PPT SAINS DASAR KELOMPOK 5 (MAKHLUK HIDUP)
 
Makalah klasifikasi makhluk hidup
Makalah klasifikasi makhluk hidupMakalah klasifikasi makhluk hidup
Makalah klasifikasi makhluk hidup
 
Klasifikasi MH.ppt
Klasifikasi MH.pptKlasifikasi MH.ppt
Klasifikasi MH.ppt
 
Teks laporan hasil observasi
Teks laporan hasil observasiTeks laporan hasil observasi
Teks laporan hasil observasi
 
Bab 2 Ciri - Ciri Makhluk Hidup.pptx
Bab 2 Ciri - Ciri Makhluk Hidup.pptxBab 2 Ciri - Ciri Makhluk Hidup.pptx
Bab 2 Ciri - Ciri Makhluk Hidup.pptx
 
Kelangsungan Hidup Organisme - P. Tri Nurcahyo, S.Si
Kelangsungan Hidup Organisme - P. Tri Nurcahyo, S.SiKelangsungan Hidup Organisme - P. Tri Nurcahyo, S.Si
Kelangsungan Hidup Organisme - P. Tri Nurcahyo, S.Si
 
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas XBIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
 

Recently uploaded

Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8
Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8
Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8RiniWulandari49
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikNegustinNegustin
 
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAgusSuarno2
 
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakPWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakOcieocietralalatrilili Tharigan
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfAndiCoc
 
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?AdePutraTunggali
 
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptxMateri Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptxAvivThea
 
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docxMateri E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docxAmmar Ahmad
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxrandikaakbar11
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurDoddiKELAS7A
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfssuser29a952
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bSisiliaFil
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxMas PauLs
 
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)Ammar Ahmad
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.pptDemokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.pptretno12886
 
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxMekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxEkoPoerwantoe2
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8
Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8
Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
 
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
 
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakPWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
 
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
 
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptxMateri Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
 
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docxMateri E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
 
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.pptDemokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
 
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxMekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 

Klasifikasi Makhluk Hidup.pptx

  • 1. KELAS 7D SMP NEGERI 48 BANDUNG
  • 3. Pengertian Makhluk Hidup Makhluk Hidup adalah entitas individual yang mampu menjalankan fungsi-fungsi kehidupan. Makhluk hidup merupakan suatu organisme yang memiliki kemampuan untuk bernapas, berpindah tempat, merespon perubahan diri dan lingkungannya.
  • 4. Ciri-Ciri Makhluk Hidup Bernafas suatu proses pengambilan atau penghirupan oksigen dari lingkungan dan mengeluarkan karbon dioksida 01 Berkembang Biak suatu proses yang terjadi pada makhluk hidup untuk menghasilkan keturunan 02 Peka Terhadap Rangsangan Peka terhadap rangsangan atau iritabilitas adalah kemampuan makhluk hidup untuk menanggapi atau merespons rangsangan, baik berupa sentuhan, cahaya matahari, air, zat kimia, suhu dan gravitasi bumi 04 Bergerak aktivitas yang menyebabkan perubahan tempat atau kedudukan, baik hanya sekali maupun berkali-kali 03 Tumbuh dan Kembang Tumbuh adalah perubahan fisik yang bisa diukur. Sedangkan, kembang adalah pertambahan kemampuan struktur dan fungsi tubuh yang lebih kompleks 07 Adaptasi Adaptasi merupakan cara makhluk hidup dalam mengatasi tekanan lingkungan sekitarnya untuk bertahan hidup 06
  • 5. KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP Tentang Pengertian & Penemu Ragam Tujuan / Manfaat Urutan Takson 5 Kingdom
  • 6. Pengertian Klasifikasi Makhluk Hidup KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP adalah suatu cara memilah dan mengelompokkan makhluk hidup menjadi golongan atau unit tertentu. Golongan-golongan ini disusun secara runtut sesuai dengan tingkatannya (hierarkinya), yaitu mulai dari yang lebih kecil tingkatannya hingga ke tingkatan yang lebih besar. Ilmu yang mempelajari prinsip dan cara mengelompokkan makhluk hidup ke dalam golongannya disebut TAKSONOMI.
  • 7. Penemu Taksonomi Pelopor taksonomi adalah Carolus Linnaeus, dikenal sebagai bapak Taksonomi dan metode cara klasifikasinya masih tetap digunakan sampai saat ini. Carolus Linnaeus
  • 8. Ragam Klasifikasi Makhluk Hidup Klasifikasi Sistem Alami Klasifikasi makhluk hidup berdasarkan atas adanya persamaan Klasifikasi Buatan Klasifikasi makhluk hidup yang berdasarkan atas persamaan dan perbedaan struktur tubuh makhluk hidup Klasifikasi Sistem Filogenetik Klasifikasi makhluk hidup yang berdasarkan atas hubungan kekerabatan yang terjadi pada antarorganisme dan disesuaikan berdasarkan proses evolusi
  • 9. Tujuan/Manfaat Klasifikasi Makhluk Hidup Menyederhanakan objek makhluk hidup yang beraneka ragam sehingga lebih mudah untuk mempelajarinya Mengetahui adanya hubungan kekerabatan antar makhluk hidup 2 1 3 4 Membedakan makhluk hidup yang satu dengan yang lainnya Memudahkan memberi nama jika ada penemuan spesies baru
  • 10. Urutan Takson Klasifikasi Makhluk Hidup Kingdom merupakan tingkatan takson tertinggi dengan jumlah anggota takson terbesar Anggota tokson setiap ordo dikelompokkan lagi menjadi beberapa famili berdasarkan persamaan ciri-ciri tertentu Anggota takson pada setiap kelas dikelompokkan lagi menjadi beberapa ordo berdasarkan persamaan ciri-ciri yang lebih khusus Spesies merupakan tingkatan takson paling dasar atau terendah Anggota takson setiap familia dikelompokkan algi menjadi beberapa genus berdasarkan persamaan ciri-ciri tertentu yang lebih khusus 04 03 01 07 06 05 Dunia(Kingdom) Famili (Suku) Ordo (Bangsa) Kelas Jenis (Species) Divisi/Filum 02 Marga (Genus) Anggota takson pada setiap filum atau devisi dikelompokkan lagi berdasarkan persamaan ciri-ciri tertentu Filum digunakan untuk takson hewan, sedangkan pada divisi digunakan untuk takson tumbuhan
  • 11. Kunci Klasifikasi Makhluk Hidup Kunci klasifikasi merupakan petunjuk yang dapat digunakan untuk mengklasifikasi kelompok maupun jenis organisme, diantaranya : 1. Kunci percabangan, kunci dikotomi (kunci determinasi yang terdiri atas dua keterangan yang berlawanan dari ciri-ciri yang dimiliki oleh jenis kelompok makhluk hidup) 2. Kunci determinasi format tabel (kunci klasifikasi makhluk hidup yang dibuat berdasarkan deskripsi dalam bentuk tabel).
  • 12. 5 Kingdom Klasifikasi Makhluk Hidup Makhluk hidup bersel satu (uniseluler) yang tidak memiliki membran inti (prokariotik) Kingdom Monera Protista memiliki membran inti (eukariotik), bersel tunggal, dan multiseluler Kingdom Protista Anggota Fungi adalah berbagai macam jamur, yang berfungsi menguraikan senyawa organic menjadi senyawa anorganik Kingdom Fungi Terdiri atas beberapa divisio, yaitu Bryophyta (tumbuhan lumut), Pteridophyta (tumbuhan paku), dan Spermatophyta (tumbuhan berbiji) Kingdom Plantae Terdiri atas semua hewan yang mempunyai sel eukariotik, bersel banyak, dan terdeferensiasi membentuk suatu jaringan tertentu, bersifat heterotrof, dan dapat bergerak bebas Kingdom Animalia

Editor's Notes

  1. © Copyright PresentationGO.com – The free PowerPoint template library