SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
Download to read offline
KALIBRASI RADIOMETRIK
Marita Ika Joesidawati
• Kalibrasi Radiometrik merupakan langkah
pertama yang harus dilakukan saat kita
mengolah data citra satelit.
• Tujuan utama dari Kalibrasi radiometrik ini
adalah untuk mengubah data pada citra yang
(pada umumnya) disimpan dalam bentuk
Digital Number (DN) menjadi radiance
dan/atau reflectance, bisa juga ke brightness
temperature (untuk kanal Termal Infra Red)
Sebelum Kalibrasi
• Sebelum melakukan kalibrasi radiometrik, penting
untuk mengetahui resolusi radiometrik dari citra yang
kita gunakan.
• Misal untuk Landsat 7, resolusi radiometriknya adalah
8 bits atau setara dengan ( 2 pangkat 8 ) 256 pixel
value, (atau Digital Number, atau Digital Count atau
dikenal juga dengan istilah grayscale), berarti data
yang kita gunakan memiliki gradasi grayscale dari 0
sampai 255.
• Contoh lainnya adalah Landsat 8 yang mengggunakan
16 bits, artinya digital number (DN) terletak dalam
rentang 0 sampai 2 pangkat 16 (==65536).
Metode Kalibrasi
• Menggunakan Gain dan Offset,
– data yang diperlukan adalah radiance atau
reflectance multiple rescalling factor (GAIN) dan
additive rescalling factor (OFFSET)
• Menggunakan nilai radiance atau reflectance
maksimum dan minimum.
1. GAIN-OFFSET
a). Konversi DN ke TOA Radiance (catatan: TOA = Top of atmosphere)
Lλ = MLQcal + AL
Lλ = TOA spectral radiance (Watts/( m2 * srad * μm))
ML = Band-specific multiplicative rescaling factor from the
metadata (RADIANCE_MULT_BAND_x, where x is the band number)
AL = Band-specific additive rescaling factor from the metadata
(RADIANCE_ADD_BAND_x, where x is the band number)
Qcal = Quantized and calibrated standard product pixel values (DN)
1. GAIN-OFFSET
b). Konversi DN ke TOA Reflectance (ρ) (catatan: TOA = Top of atmosphere)
ρλ‘ = MρQcal + Aρ
ρλ‘ = TOA planetary reflectance, without correction for solar angle. Note
that ρλ’ does not contain a correction for the sun angle. — untuk
mengoreksi reflectance terhadap sudut matahari lihat CARA KEDUA
bagian b
Mρ = Band-specific multiplicative rescaling factor from the metadata
(REFLECTANCE_MULT_BAND_x, where x is the band number)
Aρ = Band-specific additive rescaling factor from the metadata
(REFLECTANCE_ADD_BAND_x, where x is the band number)
Qcal = Quantized and calibrated standard product pixel values (DN)
2. MAX-MIN
a). Konversi DN ke TOA Radiance
Lλ={(Lmax-Lmin)/(Qcalmax-
Qcalmin)} * (Qcal-Qcalmax)
✓ Lλ = Spectral Radiance in watts/(meter squared * ster *
μm)
✓ LMAXR = Max Detected Radiance Level
✓ LMINR = Min Detected Radiance Level
✓ QCALMAX = Max Pixel Value
✓ QCALMIN = Min Pixel Value
✓ QCAL = Digital Number
2. MAX-MIN
b). Konversi DN ke TOA Reflectance (ρ) cara 1
ρλ`={(ρmax-ρmin)/(Qcalmax-
Qcalmin)} * (Qcal-Qcalmax)
✓ ρλ = Spectral reflectance (tanpa koreksi solar angle)
✓ ρMAXR = Max Detected Reflectance Level
✓ ρMINR = Min Detected Reflectance Level
✓ QCALMAX = Max Pixel Value
✓ QCALMIN = Min Pixel Value
✓ QCAL = Digital Number
2. MAX-MIN
c). Konversi DN ke TOA Reflectance (ρ) cara 2
ρ=(π*Lλ *d^2)/(Esunλ *cosθ)
✓ρ = Unitless Planetary Reflectance
✓Lλ = Spectral Radiance at The Sensor’s Aperture
✓d2 = Earth-Sun Distance in Astronomical Units
✓ESUNλ = Mean Solar Exoatmospheric Irradiances
✓θ = Solar Zenith Angle in Degrees
DN ke brightness temperature
T=K2/{ln(k1/Lλ +1)}
✓ T = At-satellite brightness temperature (K)
✓ Lλ = TOA spectral radiance (Watts/( m2 * srad *
μm))
✓ K1 = Band-specific thermal conversion constant
from the metadata (K1_CONSTANT_BAND_x, where x is
the band number, 10 or 11)
✓ K2 = Band-specific thermal conversion constant
from the metadata (K2_CONSTANT_BAND_x, where x is
the band number, 10 or 11)
Notes
Koreksi reflectance dengan solar angle
• ρλ* =ρλ/cos (θSZ )
• ρλ* =ρλ/sin(θSE)
Referensi
• http://lmjaelani.com/2013/12/kalibrasi-
radiometrik-mengubah-digital-number-dn-ke-
radiance-danatau-reflectance/
Praktikum
• Kalibrasi Citra Landsat dengan Bilko

More Related Content

What's hot

Modul Quantum GIS 2 (Aplikasi)
Modul Quantum GIS 2 (Aplikasi) Modul Quantum GIS 2 (Aplikasi)
Modul Quantum GIS 2 (Aplikasi) bramantiyo marjuki
 
Pengenalan Bagian-Bagian Total Station TOPCON ES dan GM
Pengenalan Bagian-Bagian Total Station TOPCON ES dan GMPengenalan Bagian-Bagian Total Station TOPCON ES dan GM
Pengenalan Bagian-Bagian Total Station TOPCON ES dan GMRega Surveyor
 
Tutorial Pengukuran dengan Total Station (Nikon)
Tutorial Pengukuran dengan Total Station (Nikon)Tutorial Pengukuran dengan Total Station (Nikon)
Tutorial Pengukuran dengan Total Station (Nikon)Arif Usman
 
ATTRIBUT TABLE pada ARCGIS 10.0
ATTRIBUT TABLE pada ARCGIS 10.0ATTRIBUT TABLE pada ARCGIS 10.0
ATTRIBUT TABLE pada ARCGIS 10.0oriza steva andra
 
Tutorial penyusunan layer peta & pembuatan layout di arcgis
Tutorial penyusunan layer peta & pembuatan layout di arcgisTutorial penyusunan layer peta & pembuatan layout di arcgis
Tutorial penyusunan layer peta & pembuatan layout di arcgisEgi Septiana
 
Membuat Proyeksi Peta dengan Global mapper
Membuat Proyeksi Peta dengan Global mapperMembuat Proyeksi Peta dengan Global mapper
Membuat Proyeksi Peta dengan Global mapperMartin M. Baihaqi
 
Network Analyst dalam Sistem Informasi Geografis
Network Analyst dalam Sistem Informasi GeografisNetwork Analyst dalam Sistem Informasi Geografis
Network Analyst dalam Sistem Informasi GeografisSally Indah N
 
Analisis spasial
Analisis spasialAnalisis spasial
Analisis spasial11-1-20-1
 
Laprak Interpretasi Ruang: Cropping Citra dg ER Mapper
Laprak Interpretasi Ruang: Cropping Citra dg ER MapperLaprak Interpretasi Ruang: Cropping Citra dg ER Mapper
Laprak Interpretasi Ruang: Cropping Citra dg ER MapperLaras Kun Rahmanti Putri
 
Modul Agisoft Photoscan Tingkat Lanjut
Modul Agisoft Photoscan Tingkat LanjutModul Agisoft Photoscan Tingkat Lanjut
Modul Agisoft Photoscan Tingkat Lanjutbramantiyo marjuki
 

What's hot (20)

Modul Quantum GIS 2 (Aplikasi)
Modul Quantum GIS 2 (Aplikasi) Modul Quantum GIS 2 (Aplikasi)
Modul Quantum GIS 2 (Aplikasi)
 
Pengenalan Bagian-Bagian Total Station TOPCON ES dan GM
Pengenalan Bagian-Bagian Total Station TOPCON ES dan GMPengenalan Bagian-Bagian Total Station TOPCON ES dan GM
Pengenalan Bagian-Bagian Total Station TOPCON ES dan GM
 
SNI-JARING KONTROL VERTIKAL (JKV)
SNI-JARING KONTROL VERTIKAL (JKV)SNI-JARING KONTROL VERTIKAL (JKV)
SNI-JARING KONTROL VERTIKAL (JKV)
 
Tutorial Pengukuran dengan Total Station (Nikon)
Tutorial Pengukuran dengan Total Station (Nikon)Tutorial Pengukuran dengan Total Station (Nikon)
Tutorial Pengukuran dengan Total Station (Nikon)
 
ATTRIBUT TABLE pada ARCGIS 10.0
ATTRIBUT TABLE pada ARCGIS 10.0ATTRIBUT TABLE pada ARCGIS 10.0
ATTRIBUT TABLE pada ARCGIS 10.0
 
Tutorial penyusunan layer peta & pembuatan layout di arcgis
Tutorial penyusunan layer peta & pembuatan layout di arcgisTutorial penyusunan layer peta & pembuatan layout di arcgis
Tutorial penyusunan layer peta & pembuatan layout di arcgis
 
Membuat Proyeksi Peta dengan Global mapper
Membuat Proyeksi Peta dengan Global mapperMembuat Proyeksi Peta dengan Global mapper
Membuat Proyeksi Peta dengan Global mapper
 
Pemodelan 3 d photo modeler scanner
Pemodelan 3 d   photo modeler scannerPemodelan 3 d   photo modeler scanner
Pemodelan 3 d photo modeler scanner
 
Network Analyst dalam Sistem Informasi Geografis
Network Analyst dalam Sistem Informasi GeografisNetwork Analyst dalam Sistem Informasi Geografis
Network Analyst dalam Sistem Informasi Geografis
 
006 elips kesalahan
006 elips kesalahan006 elips kesalahan
006 elips kesalahan
 
Pemetaan digital
Pemetaan digital Pemetaan digital
Pemetaan digital
 
Analisis spasial
Analisis spasialAnalisis spasial
Analisis spasial
 
09 Data Raster Menggunakan QGIS 2.4
09 Data Raster Menggunakan QGIS 2.409 Data Raster Menggunakan QGIS 2.4
09 Data Raster Menggunakan QGIS 2.4
 
Laprak Interpretasi Ruang: Cropping Citra dg ER Mapper
Laprak Interpretasi Ruang: Cropping Citra dg ER MapperLaprak Interpretasi Ruang: Cropping Citra dg ER Mapper
Laprak Interpretasi Ruang: Cropping Citra dg ER Mapper
 
Modul Agisoft Photoscan Tingkat Lanjut
Modul Agisoft Photoscan Tingkat LanjutModul Agisoft Photoscan Tingkat Lanjut
Modul Agisoft Photoscan Tingkat Lanjut
 
Laporan kalibrasi kamera
Laporan kalibrasi kameraLaporan kalibrasi kamera
Laporan kalibrasi kamera
 
Laporan praktikum penginderaan jauh
Laporan praktikum penginderaan jauhLaporan praktikum penginderaan jauh
Laporan praktikum penginderaan jauh
 
04 Dasar-dasar QGIS dan Plugin
04 Dasar-dasar QGIS dan Plugin04 Dasar-dasar QGIS dan Plugin
04 Dasar-dasar QGIS dan Plugin
 
Laporan koreksi geometri citra satelit landsat
Laporan koreksi geometri citra satelit landsatLaporan koreksi geometri citra satelit landsat
Laporan koreksi geometri citra satelit landsat
 
Pengenalan Ilmu Ukur Tanah
Pengenalan Ilmu Ukur TanahPengenalan Ilmu Ukur Tanah
Pengenalan Ilmu Ukur Tanah
 

Similar to 6. kalibrasi radiometrik

Deskripsi file xml
Deskripsi file xmlDeskripsi file xml
Deskripsi file xmladnan yusuf
 
7 Analog Digital Converter
7 Analog Digital Converter7 Analog Digital Converter
7 Analog Digital ConverterSimon Patabang
 
1 prinsip dasar telekomunikasi radio
1 prinsip dasar telekomunikasi radio1 prinsip dasar telekomunikasi radio
1 prinsip dasar telekomunikasi radioiskandar815
 
Workshop n deso_makalah
Workshop n deso_makalahWorkshop n deso_makalah
Workshop n deso_makalahCatur Setiawan
 
Adc dan dac lanjutan
Adc dan dac lanjutanAdc dan dac lanjutan
Adc dan dac lanjutanpersonal
 
PREDICTIVE DECONVOLUTION IN SEISMIC DATA PROCESSING
PREDICTIVE DECONVOLUTION IN SEISMIC DATA PROCESSINGPREDICTIVE DECONVOLUTION IN SEISMIC DATA PROCESSING
PREDICTIVE DECONVOLUTION IN SEISMIC DATA PROCESSINGFajar Nawawi
 
Peningkatan Kualitas Citra Spasial.pdf
Peningkatan Kualitas Citra Spasial.pdfPeningkatan Kualitas Citra Spasial.pdf
Peningkatan Kualitas Citra Spasial.pdfAdam Superman
 
METODE SEGMENTASI UNTUK ANALISIS CITRA DIGITAL HEAD CT-SCAN
METODE SEGMENTASI UNTUK ANALISIS CITRA DIGITAL HEAD CT-SCAN METODE SEGMENTASI UNTUK ANALISIS CITRA DIGITAL HEAD CT-SCAN
METODE SEGMENTASI UNTUK ANALISIS CITRA DIGITAL HEAD CT-SCAN agusandreansya
 
7 faktor degradasi sistem
7 faktor degradasi sistem7 faktor degradasi sistem
7 faktor degradasi sistemajus ady
 
Dua ld
Dua ldDua ld
Dua lddeaqu
 
08-Image-Enhancement-Bagian1.pptx
08-Image-Enhancement-Bagian1.pptx08-Image-Enhancement-Bagian1.pptx
08-Image-Enhancement-Bagian1.pptxnyomans1
 
Pengertian sinyal
Pengertian sinyalPengertian sinyal
Pengertian sinyalDina Aprila
 
Pengolahan citra digital__peningkatan_mutu_citra
Pengolahan citra digital__peningkatan_mutu_citraPengolahan citra digital__peningkatan_mutu_citra
Pengolahan citra digital__peningkatan_mutu_citraMuhammad Rdiansyah
 

Similar to 6. kalibrasi radiometrik (20)

Deskripsi file xml
Deskripsi file xmlDeskripsi file xml
Deskripsi file xml
 
Makalah adc
Makalah adcMakalah adc
Makalah adc
 
7 Analog Digital Converter
7 Analog Digital Converter7 Analog Digital Converter
7 Analog Digital Converter
 
8 Kuantisasi
8 Kuantisasi8 Kuantisasi
8 Kuantisasi
 
1 prinsip dasar telekomunikasi radio
1 prinsip dasar telekomunikasi radio1 prinsip dasar telekomunikasi radio
1 prinsip dasar telekomunikasi radio
 
Laporan
LaporanLaporan
Laporan
 
Slide minggu ke 13
Slide minggu ke 13Slide minggu ke 13
Slide minggu ke 13
 
Workshop n deso_makalah
Workshop n deso_makalahWorkshop n deso_makalah
Workshop n deso_makalah
 
Adc dan dac lanjutan
Adc dan dac lanjutanAdc dan dac lanjutan
Adc dan dac lanjutan
 
PREDICTIVE DECONVOLUTION IN SEISMIC DATA PROCESSING
PREDICTIVE DECONVOLUTION IN SEISMIC DATA PROCESSINGPREDICTIVE DECONVOLUTION IN SEISMIC DATA PROCESSING
PREDICTIVE DECONVOLUTION IN SEISMIC DATA PROCESSING
 
3512100004
35121000043512100004
3512100004
 
Peningkatan Kualitas Citra Spasial.pdf
Peningkatan Kualitas Citra Spasial.pdfPeningkatan Kualitas Citra Spasial.pdf
Peningkatan Kualitas Citra Spasial.pdf
 
METODE SEGMENTASI UNTUK ANALISIS CITRA DIGITAL HEAD CT-SCAN
METODE SEGMENTASI UNTUK ANALISIS CITRA DIGITAL HEAD CT-SCAN METODE SEGMENTASI UNTUK ANALISIS CITRA DIGITAL HEAD CT-SCAN
METODE SEGMENTASI UNTUK ANALISIS CITRA DIGITAL HEAD CT-SCAN
 
Slide minggu 6 jul
Slide minggu 6 julSlide minggu 6 jul
Slide minggu 6 jul
 
7 faktor degradasi sistem
7 faktor degradasi sistem7 faktor degradasi sistem
7 faktor degradasi sistem
 
Dua ld
Dua ldDua ld
Dua ld
 
08-Image-Enhancement-Bagian1.pptx
08-Image-Enhancement-Bagian1.pptx08-Image-Enhancement-Bagian1.pptx
08-Image-Enhancement-Bagian1.pptx
 
Pengertian sinyal
Pengertian sinyalPengertian sinyal
Pengertian sinyal
 
Teknik pengkodean sinyal
Teknik pengkodean sinyalTeknik pengkodean sinyal
Teknik pengkodean sinyal
 
Pengolahan citra digital__peningkatan_mutu_citra
Pengolahan citra digital__peningkatan_mutu_citraPengolahan citra digital__peningkatan_mutu_citra
Pengolahan citra digital__peningkatan_mutu_citra
 

More from Marita Ika Joesidawati (7)

1 2 principles_of_remote_sensing
1 2 principles_of_remote_sensing1 2 principles_of_remote_sensing
1 2 principles_of_remote_sensing
 
9. spatial subsetting
9. spatial subsetting9. spatial subsetting
9. spatial subsetting
 
7. klasifikasi citra
7. klasifikasi citra7. klasifikasi citra
7. klasifikasi citra
 
5. penggunaan formula
5. penggunaan formula5. penggunaan formula
5. penggunaan formula
 
4. interpretasi citra
4. interpretasi citra4. interpretasi citra
4. interpretasi citra
 
3. koreksi geometrik
3. koreksi geometrik3. koreksi geometrik
3. koreksi geometrik
 
Uu no 1 2014
Uu no 1 2014Uu no 1 2014
Uu no 1 2014
 

Recently uploaded

modul lingkaran kelas 8.docxmnkjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjj
modul lingkaran kelas 8.docxmnkjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjmodul lingkaran kelas 8.docxmnkjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjj
modul lingkaran kelas 8.docxmnkjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjAdeIrawan190202
 
Sukses Budidaya Jagung Manis hibrida .ppt
Sukses Budidaya Jagung Manis hibrida .pptSukses Budidaya Jagung Manis hibrida .ppt
Sukses Budidaya Jagung Manis hibrida .pptngishomudin
 
JSA jsa working at height , job safety analisis
JSA jsa working at height , job safety analisisJSA jsa working at height , job safety analisis
JSA jsa working at height , job safety analisisbarryYOno
 
GEJALA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA.pptx
GEJALA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA.pptxGEJALA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA.pptx
GEJALA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA.pptxAisyhaDewiII
 
Teori Analisis Risiko Lingkungan (PowerPoint Presentation)
Teori Analisis Risiko Lingkungan (PowerPoint Presentation)Teori Analisis Risiko Lingkungan (PowerPoint Presentation)
Teori Analisis Risiko Lingkungan (PowerPoint Presentation)Izzana Fatima
 
PPT Sistem Rekayasa Air Limbah dan Pembuangannya.pptx
PPT Sistem Rekayasa Air Limbah dan Pembuangannya.pptxPPT Sistem Rekayasa Air Limbah dan Pembuangannya.pptx
PPT Sistem Rekayasa Air Limbah dan Pembuangannya.pptxmagangfim17
 

Recently uploaded (6)

modul lingkaran kelas 8.docxmnkjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjj
modul lingkaran kelas 8.docxmnkjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjmodul lingkaran kelas 8.docxmnkjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjj
modul lingkaran kelas 8.docxmnkjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjj
 
Sukses Budidaya Jagung Manis hibrida .ppt
Sukses Budidaya Jagung Manis hibrida .pptSukses Budidaya Jagung Manis hibrida .ppt
Sukses Budidaya Jagung Manis hibrida .ppt
 
JSA jsa working at height , job safety analisis
JSA jsa working at height , job safety analisisJSA jsa working at height , job safety analisis
JSA jsa working at height , job safety analisis
 
GEJALA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA.pptx
GEJALA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA.pptxGEJALA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA.pptx
GEJALA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA.pptx
 
Teori Analisis Risiko Lingkungan (PowerPoint Presentation)
Teori Analisis Risiko Lingkungan (PowerPoint Presentation)Teori Analisis Risiko Lingkungan (PowerPoint Presentation)
Teori Analisis Risiko Lingkungan (PowerPoint Presentation)
 
PPT Sistem Rekayasa Air Limbah dan Pembuangannya.pptx
PPT Sistem Rekayasa Air Limbah dan Pembuangannya.pptxPPT Sistem Rekayasa Air Limbah dan Pembuangannya.pptx
PPT Sistem Rekayasa Air Limbah dan Pembuangannya.pptx
 

6. kalibrasi radiometrik

  • 2.
  • 3. • Kalibrasi Radiometrik merupakan langkah pertama yang harus dilakukan saat kita mengolah data citra satelit. • Tujuan utama dari Kalibrasi radiometrik ini adalah untuk mengubah data pada citra yang (pada umumnya) disimpan dalam bentuk Digital Number (DN) menjadi radiance dan/atau reflectance, bisa juga ke brightness temperature (untuk kanal Termal Infra Red)
  • 4. Sebelum Kalibrasi • Sebelum melakukan kalibrasi radiometrik, penting untuk mengetahui resolusi radiometrik dari citra yang kita gunakan. • Misal untuk Landsat 7, resolusi radiometriknya adalah 8 bits atau setara dengan ( 2 pangkat 8 ) 256 pixel value, (atau Digital Number, atau Digital Count atau dikenal juga dengan istilah grayscale), berarti data yang kita gunakan memiliki gradasi grayscale dari 0 sampai 255. • Contoh lainnya adalah Landsat 8 yang mengggunakan 16 bits, artinya digital number (DN) terletak dalam rentang 0 sampai 2 pangkat 16 (==65536).
  • 5. Metode Kalibrasi • Menggunakan Gain dan Offset, – data yang diperlukan adalah radiance atau reflectance multiple rescalling factor (GAIN) dan additive rescalling factor (OFFSET) • Menggunakan nilai radiance atau reflectance maksimum dan minimum.
  • 6. 1. GAIN-OFFSET a). Konversi DN ke TOA Radiance (catatan: TOA = Top of atmosphere) Lλ = MLQcal + AL Lλ = TOA spectral radiance (Watts/( m2 * srad * μm)) ML = Band-specific multiplicative rescaling factor from the metadata (RADIANCE_MULT_BAND_x, where x is the band number) AL = Band-specific additive rescaling factor from the metadata (RADIANCE_ADD_BAND_x, where x is the band number) Qcal = Quantized and calibrated standard product pixel values (DN)
  • 7. 1. GAIN-OFFSET b). Konversi DN ke TOA Reflectance (ρ) (catatan: TOA = Top of atmosphere) ρλ‘ = MρQcal + Aρ ρλ‘ = TOA planetary reflectance, without correction for solar angle. Note that ρλ’ does not contain a correction for the sun angle. — untuk mengoreksi reflectance terhadap sudut matahari lihat CARA KEDUA bagian b Mρ = Band-specific multiplicative rescaling factor from the metadata (REFLECTANCE_MULT_BAND_x, where x is the band number) Aρ = Band-specific additive rescaling factor from the metadata (REFLECTANCE_ADD_BAND_x, where x is the band number) Qcal = Quantized and calibrated standard product pixel values (DN)
  • 8. 2. MAX-MIN a). Konversi DN ke TOA Radiance Lλ={(Lmax-Lmin)/(Qcalmax- Qcalmin)} * (Qcal-Qcalmax) ✓ Lλ = Spectral Radiance in watts/(meter squared * ster * μm) ✓ LMAXR = Max Detected Radiance Level ✓ LMINR = Min Detected Radiance Level ✓ QCALMAX = Max Pixel Value ✓ QCALMIN = Min Pixel Value ✓ QCAL = Digital Number
  • 9. 2. MAX-MIN b). Konversi DN ke TOA Reflectance (ρ) cara 1 ρλ`={(ρmax-ρmin)/(Qcalmax- Qcalmin)} * (Qcal-Qcalmax) ✓ ρλ = Spectral reflectance (tanpa koreksi solar angle) ✓ ρMAXR = Max Detected Reflectance Level ✓ ρMINR = Min Detected Reflectance Level ✓ QCALMAX = Max Pixel Value ✓ QCALMIN = Min Pixel Value ✓ QCAL = Digital Number
  • 10. 2. MAX-MIN c). Konversi DN ke TOA Reflectance (ρ) cara 2 ρ=(π*Lλ *d^2)/(Esunλ *cosθ) ✓ρ = Unitless Planetary Reflectance ✓Lλ = Spectral Radiance at The Sensor’s Aperture ✓d2 = Earth-Sun Distance in Astronomical Units ✓ESUNλ = Mean Solar Exoatmospheric Irradiances ✓θ = Solar Zenith Angle in Degrees
  • 11. DN ke brightness temperature T=K2/{ln(k1/Lλ +1)} ✓ T = At-satellite brightness temperature (K) ✓ Lλ = TOA spectral radiance (Watts/( m2 * srad * μm)) ✓ K1 = Band-specific thermal conversion constant from the metadata (K1_CONSTANT_BAND_x, where x is the band number, 10 or 11) ✓ K2 = Band-specific thermal conversion constant from the metadata (K2_CONSTANT_BAND_x, where x is the band number, 10 or 11)
  • 12. Notes Koreksi reflectance dengan solar angle • ρλ* =ρλ/cos (θSZ ) • ρλ* =ρλ/sin(θSE)
  • 14. Praktikum • Kalibrasi Citra Landsat dengan Bilko