SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
Materi Diklat
E-Modul
Oleh
Mansur
Pengawas Kaltim
Pengertian
• Bahan ajar merupakan informasi, alat dan teks yang
diperlukan guru/dosen/instruktur untuk perencanaan
dan penelaahan implementasi pembelajaran.
• Bahan ajar adalah segala bentuk bahan yang digunakan
untuk membantu guru/dosen/ instruktur dalam
melaksanakan kegiatan belajar mengajar di kelas.
• Bahan yang dimaksud bisa berupa bahan tertulis
maupun bahan tidak tertulis.
(National Center for Vocational Education Research
Ltd/National Center for Competency Based Training).
Bahan ajar adalah seperangkat materi yang disusun
secara sistematis baik tertulis maupun tidak sehingga
tercipta lingkungan/suasana yang memungkinkan
siswa/mahasiswa untuk belajar.
Bentuk Bahan Ajar
• Bahan cetak seperti: hand out, buku, modul,
lembar kerja siswa, brosur, leaflet, wallchart
• Audio Visual seperti: video/film,VCD, DVD
• Audio seperti: radio, kaset, CD audio, PH
• Visual: foto, gambar, model/maket
• Multi Media: CD interaktif, computer Based,
Internet
Jenis Bahan Ajar
1. Buku ajar , merupakan buku pegangan untuk suatu mata
pelajaran/mata kuliah yang ditulis dan disusun oleh pakar
di bidangnya dan diedit oleh pakar bidang terkait. Buku
ajar harus memenuhi kaidah buku teks dan diterbitkan
secara resmi serta disebarluaskan.
2. Diktat ajar, dapat didefinisikan sebagai bahan ajar untuk
suatu mata pelajaran/kuliah yang ditulis dan disusun oleh
pengajar mata pelajaran/kuliah tersebut. Diktat ajar juga
harus mengikuti kaidah tulisan ilmiah dan disebarluaskan
kepada peserta didik/mahasiswa.
3. Modul adalah bahan belajar yang disiapkan secara khusus
dan dirancang secara sistematis berdasarkan kurikulum
tertentu yang dikemas menjadi sebuah unit pembelajaran
terkecil (modular) yang dapat digunakan pembelajar
secara mandiri untuk mencapai tujuan pembelajaran
tertentu yang telah ditetapkan.
Pengertian
1. E-Module merupakan alat atau sarana pembelajaran
yang berisi materi, metode, batasan-batasan, dan cara
mengevaluasi yang dirancang secara sistematis dan
menarik untuk mencapai kompetensi yang diharapkan
sesuai dengan tingkat kompleksitasnya secara
elektronik (bagian dari e-learning).
2. e-modul merupakan sebuah bentuk penyajian bahan
belajar mandiri yang disusun secara sistematis ke
dalam unit pembelajaran tertentu, yang disajikan
dalam format elektronik, dimana setiap kegiatan
pembelajaran didalamnya dihubungkan dengan
tautan (link) sebagai navigasi yang membuat peserta
didik menjadi lebih interaktif dengan program,
dilengkapi dengan penyajian video tutorial, animasi
dan audio untuk memperkaya pengalaman belajar.
Manfaat
Digunakan secara mandiri, belajar sesuai dengan
kecepatan masing-masing individu secara efektif
dan efesien.
memiliki karakteristik stand alone
1. e-module dikembangkan tidak tergantung
pada media lain
2. bersahabat dengan user atau pemakai,
3. membantu kemudahan pemakai untuk
direspon atau diakses.
Mampu membelajarkan diri sendiri.
1. Tujuan antara dan tujuan akhir modul harus
dirumuskan secara jelas dan terukur,
2. Materi dikemas dalam unit-unit kecil dan tuntas,
3. Tersedia contoh-contoh,
4. Ilustrasi yang jelas,
5. Tersedia soal-soal latihan, tugas, dan sejenisnya
6. Materinya up to date dan kontekstual,
7. Bahasa sederhana lugas komunikatif,
8. Terdapat rangkuman materi pembelajaran,
9. Tersedia instrument penilaian yang
memungkinkan peserta diklat melakukan self
assessment
Karakteristik Modul
1. Self instructional, siswa mampu membelajarkan
diri sendiri, tidak tergantung pada pihak lain.
2. Self contained, seluruh materi pembelajaran
dari satu unit kompetensi yang dipelajari
terdapat didalam satu modul utuh.
3. Stand alone, modul yang dikembangkan tidak
tergantung pada media lain atau tidak harus
digunakan bersama-sama dengan media lain.
4. Adaptif, modul hendaknya memiliki daya adaptif
yang tinggi terhadap perkembangan ilmu dan
teknologi.
5. User friendly, modul hendaknya juga memenuhi
kaidah akrab bersahabat/akrab dengan
pemakainya.
Karakteristik Modul lanjutan
6. Konsisten dalam penggunaan font, spasi, dan
tata letak.
7. Disampaikan dengan menggunakan suatu
media elektronik berbasis komputer
8. Memanfaatkan berbagai fungsi media
elektronik sehingga disebut sebagai
multimedia.
9. Memanfaatkan berbagai fitur yang ada pada
aplikasi software
10.Perlu didesain secara cermat
(memperhatikan prinsip pembelajaran).
Prinsip pengembangan e-Modul
1. Diasumsikan menimbulkan minat bagi siswa.
2. Ditulis dan dirancang untuk digunakan oleh siswa.
3. Menjelaskan tujuan pembelajaran (goals &
objectives).
4. Disusun berdasarkan pola “belajar yang fleksibel”.
5. Disusun berdasarkan kebutuhan siswa yang belajar
dan pencapaian tujuan pembelajaran.
6. Berfokus pada pemberian kesempatan bagi siswa
untuk berlatih
7. Mengakomodasi kesulitan belajar.
8. Memerlukan sistem navigasi yang cermat.
Prinsip pengembangan e-Modul
lanjutan
9. Selalu memberikan rangkuman.
10. Gaya penulisan (bahasanya) komunikatif , interaktif,
dan semi formal.
11. Dikemas untuk digunakan dalam proses
pembelajaran.
12. Memerlukan strategi pembelajaran (pendahuluan,
penyajian, penutup).
13. Mempunyai mekanisme untuk mengumpulkan umpan
balik.
14. Menunjang self asessment.
15. Menjelaskan cara mempelajari buku ajar.
16. Perlu adanya petunjuk/pedoman sebelum sampai
sesudah menggunakan emodul.
Prosedur Penyusunan Modul
1. Tahap Persiapan
2. Kajian KTSP
3. SILABUS
4. Kompetensi Dasar
5. Indikator Pencapaian
Kompetensi
6. Materi Pembelajaran
7. Kegiatan Pembelajaran
8. AcuanPenilaian
9. Profil Kompetensi Lulusan
10. Kompetensi
11. Perumusan Judul-Judul Modul
12. Pengumpulan Buku-Buku
&Sumber Bahan
13. Rambu-RambuPemilihanJudul
14. Pemilihan/Perumusan Judul
Modul yang akan Dibuat
Kerangka E- Modul
Deskripsi Kerangka e-Modul
I. Cover
Berisi antara lain:, judul modul, nama mata pelajaran,
topik/materi pembelajaran, kelas, penulis, logo sekolah
II. Kata Pengantar
Memuat informasi tentang peran e-modul dalam proses
pembelajaran.
III.Daftar Isi
Memuat kerangka (outline) e-modul
IV. Glosarium
Memuat penjelasan tentang arti dari setiap istilah, kata-
kata sulit dan asing yang digunakan dan disusun
menurut urutan abjad (alphabetis).
Deskripsi Kerangka e-Modul lanjutan
PENDAHULUAN memuat antara lain;
1. KD dan IPK
KD dan IPK yang akan dipelajari pada modul
2. Deskripsi
Penjelasan singkat tentang nama dan ruang lingkup
isi modul, kaitan modul dengan modul lainnya, hasil
belajar yang akan dicapai setelah menyelesaikan
modul, serta manfaat kompetensi tersebut dalam
proses pembelajaran dan kehidupan secara umum.
3. Waktu
Jumlah waktu yang dibutuhkan untuk menguasai
kompetensi yang menjadi target belajar.
Deskripsi Kerangka e-Modul lanjutan
4. Prasyarat (jika ada)
Kemampuan awal yang dipersyaratkan untuk
mempelajari modul tersebut, baik berdasarkan bukti
penguasaan modul lain maupun dengan menyebut
kemampuan spesifik yang diperlukan.
5. Petunjuk Penggunaan Modul
Memuat panduan tata cara menggunakan modul, yaitu:
 Langkah-langkah yang harus dilakukan untuk
mempelajari modul secara benar;
 Perlengkapan, seperti sarana/prasarana/ fasilitas
yang harus dipersiapkan sesuai dengan kebutuhan
belajar.
 pernyataan tujuan yang hendak dicapai peserta didik
setelah menyelesaikan modul.
Deskripsi Kerangka e-Modul lanjutan
Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran 1(tuliskan sub judulnya)
1)Tujuan Memuat kemampuan yang harus
dikuasai untuk satu kesatuan kegiatan belajar.
Rumusan tujuan kegiatan belajar relatif tidak
terikat dan tidak terlalu rinci.
2)Uraian Materi Berisi uraian pengetahuan/
konsep/ prinsip tentang kompetensi yang
sedang dipelajari.
3)Rangkuman Berisi ringkasan pengetahuan /
konsep / prinsip yang terdapat pada uraian
materi.
Deskripsi Kerangka e-Modul lanjutan
Pembelajaran
4)Tugas Berisi instruksi tugas yang bertujuan untuk penguatan
pemahaman terhadap konsep/ pengetahuan/prinsip-prinsip penting
yang dipelajari.
Bentukbentuk tugas dapat berupa: Kegiatan observasi untuk mengenal
fakta, Studi kasus, Kajian materi, Latihan-latihan. Setiap tugas yang
diberikan perlu dilengkapi dengan lembar tugas, instrumen observasi,
atau bentuk-bentuk instrumen yang lain sesuai dengan bentuk
tugasnya.
5)Lembar Kerja Keterampilan Berisi petunjuk (prosedur kerja) atau tugas
yang melatihkan keterampilan dari KD yang ditetapkan.
6)Latihan Berisi tes tertulis sebagai bahan pengecekan bagi peserta didik
dan guru untuk mengetahui sejauh mana penguasaan hasil belajar yang
telah dicapai, sebagai dasar untuk melaksanakan kegiatan berikut.
7)Penilaian Diri Menilai kemampuan dirinya sendiri yang membantu
peserta didik boleh melanjutkan ke kegiatan selanjutnya
Deskripsi Kerangka e-Modul lanjutan
Evaluasi
Teknik atau metoda evaluasi harus disesuaikan dengan ranah
(domain)yang dinilai, serta indikator keberhasilan yang diacu. Tes
kompetensi pengetahuan & kompetensi keterampilan (merangkum
semua IPK diantaranya memasukkan soal jenis HOTS)
1) Tes kompetensi pengetahuan Instrumen penilaian kompetensi
pengetahuan dirancang untuk mengukur dan menetapkan tingkat
pencapaian kemampuan kognitif (sesuai KD). Soal dikembangkan sesuai
dengan karakteristik aspek yang akan dinilai dan dapat menggunakan
jenis- jenis tes tertulis yang dinilai cocok.
2) Tes kompetensi keterampilan Instrumen penilaian keterampilan konkrit
dan atau keterampilan abstrak. Dirancang untuk mengukur dan
menetapkan tingkat pencapaian kemampuan psikomotorik dan
perubahan perilaku (sesuai KD). Soal dikembangkan sesuai dengan
karakteristik aspek yang akan dinilai.
3) Penilaian Sikap Instrumen penilaian sikap. Dirancang untuk mengukur
sikap spiritual dan sikap sosial (sesuai KD).
Deskripsi Kerangka e-Modul lanjutan
Kunci jawaban & pedoman penskoran
Kunci jawaban berisi jawaban pertanyaan dari tugas, latihan
setiap kegiatan pembelajaran (unit modul), dan tes akhir
modul, dilengkapi dengan kriteria penilaian pada setiap item
tes.
Daftar pustaka
Memuat semua referensi/pustaka yang digunakan sebagai
acuan pada saat penyusunan modul.
Lampiran
Berisi daftar tabel dan daftar gambar
REVISI/Penyempurnaan
1. Validasi dan Penyempurnaan
2. INSTRUMEN VALIDASI e-MODUL
3. EVALIDATOR
4. FILE ELEKTRONIK REVISI / Penyempurnaan MODUL
Keunggulan dan kelemahan e-Modul
Keunggulan
1. Meningkatkan motivasi siswa, karena setiap kali
mengerjakan tugas pelajaran yang dibatasi dengan jelas
dan sesuai dengan kemampuan.
2. Setelah dilakukan evaluasi, guru dan siswa mengetahui
benar, pada modul yang mana siswa telah berhasil dan
pada bagian modul yang mana mereka belum berhasil.
3. Bahan pelajaran terbagi lebih merata dalam satu
semester.
4. Pendidikan lebih berdaya guna, karena bahan pelajaran
disusun menurut jenjang akademik.
5. Penyajian yang bersifat statis pada modul cetak dapat
diubah menjadi lebih interaktif dan lebih dinamis.
6. Unsur verbalisme yang terlalu tinggi pada modul cetak
dapat dikurangi dengan menyajikan unsur visual dengan
penggunaan video tutorial.
Keunggulan dan kelemahan e-Modul
Kelemahan
1. Biaya pengembangan bahan tinggi dan waktu
yang dibutuhkan lama.
2. Menentukan disiplin belajar yang tinggi yang
mungkin kurang dimiliki oleh siswa pada
umumnya dan siswa yang belum matang pada
khususnya.
3. Membutuhkan ketekunan yang lebih tinggi dari
fasilitator untuk terus menerus memantau
proses belajar siswa, memberi motivasi dan
konsultasi secara individu setiap waktu siswa
membutuhkan
Contoh-contoh
e-modul sekolah berbasis Web
Sekian
Terima kasih
Semoga bermanfaat

More Related Content

What's hot

Petunjuk Teknis Menulis Modul Online
Petunjuk Teknis Menulis Modul OnlinePetunjuk Teknis Menulis Modul Online
Petunjuk Teknis Menulis Modul OnlineUwes Chaeruman
 
Isi domsun-modul-dllampiran
Isi domsun-modul-dllampiranIsi domsun-modul-dllampiran
Isi domsun-modul-dllampiranFitri Wijarini
 
Program mengajar-tik-ktsp-11-semester 2
Program mengajar-tik-ktsp-11-semester 2Program mengajar-tik-ktsp-11-semester 2
Program mengajar-tik-ktsp-11-semester 2eli priyatna laidan
 
Bahan ajar modul-lks-rev
Bahan ajar modul-lks-revBahan ajar modul-lks-rev
Bahan ajar modul-lks-revSuaidin -Dompu
 
Rpp ms. excel kelas xi
Rpp ms. excel kelas xiRpp ms. excel kelas xi
Rpp ms. excel kelas xisyatir
 
Silabus disain pemrogramanberorientasiobjek_iki10830
Silabus disain pemrogramanberorientasiobjek_iki10830Silabus disain pemrogramanberorientasiobjek_iki10830
Silabus disain pemrogramanberorientasiobjek_iki10830Jamil Jamil
 
Sistem pembelajaran jarak jauh
Sistem pembelajaran jarak jauhSistem pembelajaran jarak jauh
Sistem pembelajaran jarak jauhrickygunawan84
 
17 silabus teknik_pemrograman
17 silabus teknik_pemrograman17 silabus teknik_pemrograman
17 silabus teknik_pemrogramanEKO SUPRIYADI
 
Jurnal hilman arafah
Jurnal hilman arafahJurnal hilman arafah
Jurnal hilman arafahStr Balondero
 
Pengantar Learning Management System
Pengantar Learning Management SystemPengantar Learning Management System
Pengantar Learning Management Systemrickygunawan84
 
Pemanfaatan CMS Moodle dalam Menganalisa Uji Coba Soal
Pemanfaatan CMS Moodle dalam Menganalisa Uji Coba SoalPemanfaatan CMS Moodle dalam Menganalisa Uji Coba Soal
Pemanfaatan CMS Moodle dalam Menganalisa Uji Coba Soalomcivics
 
533 teknik elektronika audio video smk
533 teknik elektronika audio video smk533 teknik elektronika audio video smk
533 teknik elektronika audio video smkWinarto Winartoap
 
01 Administrasi Infrastruktur Jaringan.pdf
01 Administrasi Infrastruktur Jaringan.pdf01 Administrasi Infrastruktur Jaringan.pdf
01 Administrasi Infrastruktur Jaringan.pdfTAbdulFatah
 
Penyusunan RPP Kurikulum 2013 yang Mengintegrasikan TIK dalam Pembelajaran
Penyusunan RPP Kurikulum 2013 yang Mengintegrasikan TIK dalam PembelajaranPenyusunan RPP Kurikulum 2013 yang Mengintegrasikan TIK dalam Pembelajaran
Penyusunan RPP Kurikulum 2013 yang Mengintegrasikan TIK dalam PembelajaranWinastwan Gora
 
Contoh rencana pelaksanaan pembelajaran mapel TIK kelas XI SMA/MA
Contoh rencana pelaksanaan pembelajaran mapel TIK kelas XI SMA/MAContoh rencana pelaksanaan pembelajaran mapel TIK kelas XI SMA/MA
Contoh rencana pelaksanaan pembelajaran mapel TIK kelas XI SMA/MAAbdullah Azzam Al Haqqoni
 
Aplikasi model addie
Aplikasi model addieAplikasi model addie
Aplikasi model addieEni Nasution
 

What's hot (18)

Petunjuk Teknis Menulis Modul Online
Petunjuk Teknis Menulis Modul OnlinePetunjuk Teknis Menulis Modul Online
Petunjuk Teknis Menulis Modul Online
 
Isi domsun-modul-dllampiran
Isi domsun-modul-dllampiranIsi domsun-modul-dllampiran
Isi domsun-modul-dllampiran
 
Bahan ajar
Bahan ajarBahan ajar
Bahan ajar
 
Program mengajar-tik-ktsp-11-semester 2
Program mengajar-tik-ktsp-11-semester 2Program mengajar-tik-ktsp-11-semester 2
Program mengajar-tik-ktsp-11-semester 2
 
Bahan ajar modul-lks-rev
Bahan ajar modul-lks-revBahan ajar modul-lks-rev
Bahan ajar modul-lks-rev
 
Rpp ms. excel kelas xi
Rpp ms. excel kelas xiRpp ms. excel kelas xi
Rpp ms. excel kelas xi
 
Silabus disain pemrogramanberorientasiobjek_iki10830
Silabus disain pemrogramanberorientasiobjek_iki10830Silabus disain pemrogramanberorientasiobjek_iki10830
Silabus disain pemrogramanberorientasiobjek_iki10830
 
Sistem pembelajaran jarak jauh
Sistem pembelajaran jarak jauhSistem pembelajaran jarak jauh
Sistem pembelajaran jarak jauh
 
17 silabus teknik_pemrograman
17 silabus teknik_pemrograman17 silabus teknik_pemrograman
17 silabus teknik_pemrograman
 
Jurnal hilman arafah
Jurnal hilman arafahJurnal hilman arafah
Jurnal hilman arafah
 
Pengantar Learning Management System
Pengantar Learning Management SystemPengantar Learning Management System
Pengantar Learning Management System
 
Contoh RPP TIK
Contoh RPP TIKContoh RPP TIK
Contoh RPP TIK
 
Pemanfaatan CMS Moodle dalam Menganalisa Uji Coba Soal
Pemanfaatan CMS Moodle dalam Menganalisa Uji Coba SoalPemanfaatan CMS Moodle dalam Menganalisa Uji Coba Soal
Pemanfaatan CMS Moodle dalam Menganalisa Uji Coba Soal
 
533 teknik elektronika audio video smk
533 teknik elektronika audio video smk533 teknik elektronika audio video smk
533 teknik elektronika audio video smk
 
01 Administrasi Infrastruktur Jaringan.pdf
01 Administrasi Infrastruktur Jaringan.pdf01 Administrasi Infrastruktur Jaringan.pdf
01 Administrasi Infrastruktur Jaringan.pdf
 
Penyusunan RPP Kurikulum 2013 yang Mengintegrasikan TIK dalam Pembelajaran
Penyusunan RPP Kurikulum 2013 yang Mengintegrasikan TIK dalam PembelajaranPenyusunan RPP Kurikulum 2013 yang Mengintegrasikan TIK dalam Pembelajaran
Penyusunan RPP Kurikulum 2013 yang Mengintegrasikan TIK dalam Pembelajaran
 
Contoh rencana pelaksanaan pembelajaran mapel TIK kelas XI SMA/MA
Contoh rencana pelaksanaan pembelajaran mapel TIK kelas XI SMA/MAContoh rencana pelaksanaan pembelajaran mapel TIK kelas XI SMA/MA
Contoh rencana pelaksanaan pembelajaran mapel TIK kelas XI SMA/MA
 
Aplikasi model addie
Aplikasi model addieAplikasi model addie
Aplikasi model addie
 

Similar to Presentasi e modul plus

Pengembangan bahan ajar
Pengembangan bahan ajarPengembangan bahan ajar
Pengembangan bahan ajarslametwdt
 
3. Desain Strategi Literasi dan Numerasi dalam Pembelajaran.pptx
3. Desain Strategi Literasi dan Numerasi dalam Pembelajaran.pptx3. Desain Strategi Literasi dan Numerasi dalam Pembelajaran.pptx
3. Desain Strategi Literasi dan Numerasi dalam Pembelajaran.pptxRisalNurdin1
 
3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi).pptx
3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi).pptx3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi).pptx
3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi).pptxDamayKurniawan1
 
3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi) google sheet.pdf
3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi) google sheet.pdf3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi) google sheet.pdf
3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi) google sheet.pdfSitiDayyanah
 
CP ATP Modul Ajar.pptx
CP ATP Modul Ajar.pptxCP ATP Modul Ajar.pptx
CP ATP Modul Ajar.pptxnurdian13
 
MODUL AJAR.pptx
MODUL AJAR.pptxMODUL AJAR.pptx
MODUL AJAR.pptxNunuOeng
 
Pengembangan Bahan Ajar
Pengembangan Bahan AjarPengembangan Bahan Ajar
Pengembangan Bahan Ajarsisvvanto
 
Tugas power pont modul
Tugas power pont modulTugas power pont modul
Tugas power pont modulambarlestari
 
11 pengembangan bahan_ajar
11 pengembangan bahan_ajar11 pengembangan bahan_ajar
11 pengembangan bahan_ajardearma
 
Pengembangan Bahan Ajar
Pengembangan Bahan AjarPengembangan Bahan Ajar
Pengembangan Bahan Ajarsmpbudiagung
 
Media pembelajaran
Media pembelajaranMedia pembelajaran
Media pembelajaranhardanu
 
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdfRamisHusein1
 
1. Konsep & Komponen Modul Ajar.pdf
1. Konsep & Komponen Modul Ajar.pdf1. Konsep & Komponen Modul Ajar.pdf
1. Konsep & Komponen Modul Ajar.pdfAlamSyah755798
 
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdfDefison Chan
 
1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pdf
1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pdf1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pdf
1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pdfHabeebElmaduri
 
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptxIsnanFatihul
 
Materi 10 BAHAN TAYANG MODUL AJAR 1 Konsep & Komponen Modul Ajar.pptx
Materi 10 BAHAN TAYANG MODUL AJAR 1 Konsep & Komponen Modul Ajar.pptxMateri 10 BAHAN TAYANG MODUL AJAR 1 Konsep & Komponen Modul Ajar.pptx
Materi 10 BAHAN TAYANG MODUL AJAR 1 Konsep & Komponen Modul Ajar.pptxMichaelLangi
 
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptxEmanuelFernandezNumb
 
Konsep & Komponen Modul Ajar.pptx
Konsep & Komponen Modul Ajar.pptxKonsep & Komponen Modul Ajar.pptx
Konsep & Komponen Modul Ajar.pptxRezzaDenis
 

Similar to Presentasi e modul plus (20)

Pengembangan bahan ajar
Pengembangan bahan ajarPengembangan bahan ajar
Pengembangan bahan ajar
 
3. Desain Strategi Literasi dan Numerasi dalam Pembelajaran.pptx
3. Desain Strategi Literasi dan Numerasi dalam Pembelajaran.pptx3. Desain Strategi Literasi dan Numerasi dalam Pembelajaran.pptx
3. Desain Strategi Literasi dan Numerasi dalam Pembelajaran.pptx
 
3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi).pptx
3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi).pptx3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi).pptx
3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi).pptx
 
3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi) google sheet.pdf
3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi) google sheet.pdf3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi) google sheet.pdf
3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi) google sheet.pdf
 
CP ATP Modul Ajar.pptx
CP ATP Modul Ajar.pptxCP ATP Modul Ajar.pptx
CP ATP Modul Ajar.pptx
 
MODUL AJAR.pptx
MODUL AJAR.pptxMODUL AJAR.pptx
MODUL AJAR.pptx
 
PPG_Modul_Ajar.pptx
PPG_Modul_Ajar.pptxPPG_Modul_Ajar.pptx
PPG_Modul_Ajar.pptx
 
Pengembangan Bahan Ajar
Pengembangan Bahan AjarPengembangan Bahan Ajar
Pengembangan Bahan Ajar
 
Tugas power pont modul
Tugas power pont modulTugas power pont modul
Tugas power pont modul
 
11 pengembangan bahan_ajar
11 pengembangan bahan_ajar11 pengembangan bahan_ajar
11 pengembangan bahan_ajar
 
Pengembangan Bahan Ajar
Pengembangan Bahan AjarPengembangan Bahan Ajar
Pengembangan Bahan Ajar
 
Media pembelajaran
Media pembelajaranMedia pembelajaran
Media pembelajaran
 
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf
 
1. Konsep & Komponen Modul Ajar.pdf
1. Konsep & Komponen Modul Ajar.pdf1. Konsep & Komponen Modul Ajar.pdf
1. Konsep & Komponen Modul Ajar.pdf
 
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf
 
1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pdf
1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pdf1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pdf
1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pdf
 
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx
 
Materi 10 BAHAN TAYANG MODUL AJAR 1 Konsep & Komponen Modul Ajar.pptx
Materi 10 BAHAN TAYANG MODUL AJAR 1 Konsep & Komponen Modul Ajar.pptxMateri 10 BAHAN TAYANG MODUL AJAR 1 Konsep & Komponen Modul Ajar.pptx
Materi 10 BAHAN TAYANG MODUL AJAR 1 Konsep & Komponen Modul Ajar.pptx
 
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx
 
Konsep & Komponen Modul Ajar.pptx
Konsep & Komponen Modul Ajar.pptxKonsep & Komponen Modul Ajar.pptx
Konsep & Komponen Modul Ajar.pptx
 

Recently uploaded

Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 

Recently uploaded (20)

Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 

Presentasi e modul plus

  • 2. Pengertian • Bahan ajar merupakan informasi, alat dan teks yang diperlukan guru/dosen/instruktur untuk perencanaan dan penelaahan implementasi pembelajaran. • Bahan ajar adalah segala bentuk bahan yang digunakan untuk membantu guru/dosen/ instruktur dalam melaksanakan kegiatan belajar mengajar di kelas. • Bahan yang dimaksud bisa berupa bahan tertulis maupun bahan tidak tertulis. (National Center for Vocational Education Research Ltd/National Center for Competency Based Training). Bahan ajar adalah seperangkat materi yang disusun secara sistematis baik tertulis maupun tidak sehingga tercipta lingkungan/suasana yang memungkinkan siswa/mahasiswa untuk belajar.
  • 3. Bentuk Bahan Ajar • Bahan cetak seperti: hand out, buku, modul, lembar kerja siswa, brosur, leaflet, wallchart • Audio Visual seperti: video/film,VCD, DVD • Audio seperti: radio, kaset, CD audio, PH • Visual: foto, gambar, model/maket • Multi Media: CD interaktif, computer Based, Internet
  • 4. Jenis Bahan Ajar 1. Buku ajar , merupakan buku pegangan untuk suatu mata pelajaran/mata kuliah yang ditulis dan disusun oleh pakar di bidangnya dan diedit oleh pakar bidang terkait. Buku ajar harus memenuhi kaidah buku teks dan diterbitkan secara resmi serta disebarluaskan. 2. Diktat ajar, dapat didefinisikan sebagai bahan ajar untuk suatu mata pelajaran/kuliah yang ditulis dan disusun oleh pengajar mata pelajaran/kuliah tersebut. Diktat ajar juga harus mengikuti kaidah tulisan ilmiah dan disebarluaskan kepada peserta didik/mahasiswa. 3. Modul adalah bahan belajar yang disiapkan secara khusus dan dirancang secara sistematis berdasarkan kurikulum tertentu yang dikemas menjadi sebuah unit pembelajaran terkecil (modular) yang dapat digunakan pembelajar secara mandiri untuk mencapai tujuan pembelajaran tertentu yang telah ditetapkan.
  • 5. Pengertian 1. E-Module merupakan alat atau sarana pembelajaran yang berisi materi, metode, batasan-batasan, dan cara mengevaluasi yang dirancang secara sistematis dan menarik untuk mencapai kompetensi yang diharapkan sesuai dengan tingkat kompleksitasnya secara elektronik (bagian dari e-learning). 2. e-modul merupakan sebuah bentuk penyajian bahan belajar mandiri yang disusun secara sistematis ke dalam unit pembelajaran tertentu, yang disajikan dalam format elektronik, dimana setiap kegiatan pembelajaran didalamnya dihubungkan dengan tautan (link) sebagai navigasi yang membuat peserta didik menjadi lebih interaktif dengan program, dilengkapi dengan penyajian video tutorial, animasi dan audio untuk memperkaya pengalaman belajar.
  • 6. Manfaat Digunakan secara mandiri, belajar sesuai dengan kecepatan masing-masing individu secara efektif dan efesien. memiliki karakteristik stand alone 1. e-module dikembangkan tidak tergantung pada media lain 2. bersahabat dengan user atau pemakai, 3. membantu kemudahan pemakai untuk direspon atau diakses.
  • 7. Mampu membelajarkan diri sendiri. 1. Tujuan antara dan tujuan akhir modul harus dirumuskan secara jelas dan terukur, 2. Materi dikemas dalam unit-unit kecil dan tuntas, 3. Tersedia contoh-contoh, 4. Ilustrasi yang jelas, 5. Tersedia soal-soal latihan, tugas, dan sejenisnya 6. Materinya up to date dan kontekstual, 7. Bahasa sederhana lugas komunikatif, 8. Terdapat rangkuman materi pembelajaran, 9. Tersedia instrument penilaian yang memungkinkan peserta diklat melakukan self assessment
  • 8. Karakteristik Modul 1. Self instructional, siswa mampu membelajarkan diri sendiri, tidak tergantung pada pihak lain. 2. Self contained, seluruh materi pembelajaran dari satu unit kompetensi yang dipelajari terdapat didalam satu modul utuh. 3. Stand alone, modul yang dikembangkan tidak tergantung pada media lain atau tidak harus digunakan bersama-sama dengan media lain. 4. Adaptif, modul hendaknya memiliki daya adaptif yang tinggi terhadap perkembangan ilmu dan teknologi. 5. User friendly, modul hendaknya juga memenuhi kaidah akrab bersahabat/akrab dengan pemakainya.
  • 9. Karakteristik Modul lanjutan 6. Konsisten dalam penggunaan font, spasi, dan tata letak. 7. Disampaikan dengan menggunakan suatu media elektronik berbasis komputer 8. Memanfaatkan berbagai fungsi media elektronik sehingga disebut sebagai multimedia. 9. Memanfaatkan berbagai fitur yang ada pada aplikasi software 10.Perlu didesain secara cermat (memperhatikan prinsip pembelajaran).
  • 10. Prinsip pengembangan e-Modul 1. Diasumsikan menimbulkan minat bagi siswa. 2. Ditulis dan dirancang untuk digunakan oleh siswa. 3. Menjelaskan tujuan pembelajaran (goals & objectives). 4. Disusun berdasarkan pola “belajar yang fleksibel”. 5. Disusun berdasarkan kebutuhan siswa yang belajar dan pencapaian tujuan pembelajaran. 6. Berfokus pada pemberian kesempatan bagi siswa untuk berlatih 7. Mengakomodasi kesulitan belajar. 8. Memerlukan sistem navigasi yang cermat.
  • 11. Prinsip pengembangan e-Modul lanjutan 9. Selalu memberikan rangkuman. 10. Gaya penulisan (bahasanya) komunikatif , interaktif, dan semi formal. 11. Dikemas untuk digunakan dalam proses pembelajaran. 12. Memerlukan strategi pembelajaran (pendahuluan, penyajian, penutup). 13. Mempunyai mekanisme untuk mengumpulkan umpan balik. 14. Menunjang self asessment. 15. Menjelaskan cara mempelajari buku ajar. 16. Perlu adanya petunjuk/pedoman sebelum sampai sesudah menggunakan emodul.
  • 12. Prosedur Penyusunan Modul 1. Tahap Persiapan 2. Kajian KTSP 3. SILABUS 4. Kompetensi Dasar 5. Indikator Pencapaian Kompetensi 6. Materi Pembelajaran 7. Kegiatan Pembelajaran 8. AcuanPenilaian 9. Profil Kompetensi Lulusan 10. Kompetensi 11. Perumusan Judul-Judul Modul 12. Pengumpulan Buku-Buku &Sumber Bahan 13. Rambu-RambuPemilihanJudul 14. Pemilihan/Perumusan Judul Modul yang akan Dibuat
  • 14. Deskripsi Kerangka e-Modul I. Cover Berisi antara lain:, judul modul, nama mata pelajaran, topik/materi pembelajaran, kelas, penulis, logo sekolah II. Kata Pengantar Memuat informasi tentang peran e-modul dalam proses pembelajaran. III.Daftar Isi Memuat kerangka (outline) e-modul IV. Glosarium Memuat penjelasan tentang arti dari setiap istilah, kata- kata sulit dan asing yang digunakan dan disusun menurut urutan abjad (alphabetis).
  • 15. Deskripsi Kerangka e-Modul lanjutan PENDAHULUAN memuat antara lain; 1. KD dan IPK KD dan IPK yang akan dipelajari pada modul 2. Deskripsi Penjelasan singkat tentang nama dan ruang lingkup isi modul, kaitan modul dengan modul lainnya, hasil belajar yang akan dicapai setelah menyelesaikan modul, serta manfaat kompetensi tersebut dalam proses pembelajaran dan kehidupan secara umum. 3. Waktu Jumlah waktu yang dibutuhkan untuk menguasai kompetensi yang menjadi target belajar.
  • 16. Deskripsi Kerangka e-Modul lanjutan 4. Prasyarat (jika ada) Kemampuan awal yang dipersyaratkan untuk mempelajari modul tersebut, baik berdasarkan bukti penguasaan modul lain maupun dengan menyebut kemampuan spesifik yang diperlukan. 5. Petunjuk Penggunaan Modul Memuat panduan tata cara menggunakan modul, yaitu:  Langkah-langkah yang harus dilakukan untuk mempelajari modul secara benar;  Perlengkapan, seperti sarana/prasarana/ fasilitas yang harus dipersiapkan sesuai dengan kebutuhan belajar.  pernyataan tujuan yang hendak dicapai peserta didik setelah menyelesaikan modul.
  • 17. Deskripsi Kerangka e-Modul lanjutan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran 1(tuliskan sub judulnya) 1)Tujuan Memuat kemampuan yang harus dikuasai untuk satu kesatuan kegiatan belajar. Rumusan tujuan kegiatan belajar relatif tidak terikat dan tidak terlalu rinci. 2)Uraian Materi Berisi uraian pengetahuan/ konsep/ prinsip tentang kompetensi yang sedang dipelajari. 3)Rangkuman Berisi ringkasan pengetahuan / konsep / prinsip yang terdapat pada uraian materi.
  • 18. Deskripsi Kerangka e-Modul lanjutan Pembelajaran 4)Tugas Berisi instruksi tugas yang bertujuan untuk penguatan pemahaman terhadap konsep/ pengetahuan/prinsip-prinsip penting yang dipelajari. Bentukbentuk tugas dapat berupa: Kegiatan observasi untuk mengenal fakta, Studi kasus, Kajian materi, Latihan-latihan. Setiap tugas yang diberikan perlu dilengkapi dengan lembar tugas, instrumen observasi, atau bentuk-bentuk instrumen yang lain sesuai dengan bentuk tugasnya. 5)Lembar Kerja Keterampilan Berisi petunjuk (prosedur kerja) atau tugas yang melatihkan keterampilan dari KD yang ditetapkan. 6)Latihan Berisi tes tertulis sebagai bahan pengecekan bagi peserta didik dan guru untuk mengetahui sejauh mana penguasaan hasil belajar yang telah dicapai, sebagai dasar untuk melaksanakan kegiatan berikut. 7)Penilaian Diri Menilai kemampuan dirinya sendiri yang membantu peserta didik boleh melanjutkan ke kegiatan selanjutnya
  • 19. Deskripsi Kerangka e-Modul lanjutan Evaluasi Teknik atau metoda evaluasi harus disesuaikan dengan ranah (domain)yang dinilai, serta indikator keberhasilan yang diacu. Tes kompetensi pengetahuan & kompetensi keterampilan (merangkum semua IPK diantaranya memasukkan soal jenis HOTS) 1) Tes kompetensi pengetahuan Instrumen penilaian kompetensi pengetahuan dirancang untuk mengukur dan menetapkan tingkat pencapaian kemampuan kognitif (sesuai KD). Soal dikembangkan sesuai dengan karakteristik aspek yang akan dinilai dan dapat menggunakan jenis- jenis tes tertulis yang dinilai cocok. 2) Tes kompetensi keterampilan Instrumen penilaian keterampilan konkrit dan atau keterampilan abstrak. Dirancang untuk mengukur dan menetapkan tingkat pencapaian kemampuan psikomotorik dan perubahan perilaku (sesuai KD). Soal dikembangkan sesuai dengan karakteristik aspek yang akan dinilai. 3) Penilaian Sikap Instrumen penilaian sikap. Dirancang untuk mengukur sikap spiritual dan sikap sosial (sesuai KD).
  • 20. Deskripsi Kerangka e-Modul lanjutan Kunci jawaban & pedoman penskoran Kunci jawaban berisi jawaban pertanyaan dari tugas, latihan setiap kegiatan pembelajaran (unit modul), dan tes akhir modul, dilengkapi dengan kriteria penilaian pada setiap item tes. Daftar pustaka Memuat semua referensi/pustaka yang digunakan sebagai acuan pada saat penyusunan modul. Lampiran Berisi daftar tabel dan daftar gambar
  • 21. REVISI/Penyempurnaan 1. Validasi dan Penyempurnaan 2. INSTRUMEN VALIDASI e-MODUL 3. EVALIDATOR 4. FILE ELEKTRONIK REVISI / Penyempurnaan MODUL
  • 22. Keunggulan dan kelemahan e-Modul Keunggulan 1. Meningkatkan motivasi siswa, karena setiap kali mengerjakan tugas pelajaran yang dibatasi dengan jelas dan sesuai dengan kemampuan. 2. Setelah dilakukan evaluasi, guru dan siswa mengetahui benar, pada modul yang mana siswa telah berhasil dan pada bagian modul yang mana mereka belum berhasil. 3. Bahan pelajaran terbagi lebih merata dalam satu semester. 4. Pendidikan lebih berdaya guna, karena bahan pelajaran disusun menurut jenjang akademik. 5. Penyajian yang bersifat statis pada modul cetak dapat diubah menjadi lebih interaktif dan lebih dinamis. 6. Unsur verbalisme yang terlalu tinggi pada modul cetak dapat dikurangi dengan menyajikan unsur visual dengan penggunaan video tutorial.
  • 23. Keunggulan dan kelemahan e-Modul Kelemahan 1. Biaya pengembangan bahan tinggi dan waktu yang dibutuhkan lama. 2. Menentukan disiplin belajar yang tinggi yang mungkin kurang dimiliki oleh siswa pada umumnya dan siswa yang belum matang pada khususnya. 3. Membutuhkan ketekunan yang lebih tinggi dari fasilitator untuk terus menerus memantau proses belajar siswa, memberi motivasi dan konsultasi secara individu setiap waktu siswa membutuhkan