SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Download to read offline
A. Awal Mula Datangnya Islam di Jawa
1. De Graaf dan Pigeau, meyakini bahwa pada abad ke-13 sudah ada orang Islam
yang menetap di Jawa.
(Sebab, menurutnya jalan perdagangan di laut yang menyusuri pantai
timur Sumatera, melalui laut Jawa ke Indonesia bagian timur, sudah ditempuh
sejak zaman dahulu. Para pelaut itu, baik yang beragama Islam maupun yang
tidak, dalam perjalanan, mereka singgah di banyak tempat. Pusat-pusat
pemukiman di pantai utara Jawa menurutnya ternyata sangat cocok untuk itu.
Namun, Pendapat ini masih meragukan karena hipotesis tersebut terlalu umum
dan masih dapat diperdebatkan).
2. Pendapat lain, mengatakan: Islam datang ke Jawa pada abad ke-15 M.
(Hal ini diindikasikan oleh adanya pemukiman Islam di daerah ini.
Ma Huan, misalnya melaporkan bahwa antara tahun 1415-1432 M terdapat
komunitas Muslim di Jawa bagian Timur.
Selain itu di Jawa juga ditemukan sejumlah batu nisan pada abad yang
sama seperti pada makam Malik Ibrahim yang ber angka tahun 1419, dan Putri
Campa ber angka 1370 Caka (1448 M).
Menurut babad Jawa, Malik Ibrahim adalah ulama dari tanah Arab,
keturunan Zainal Abidin, cicit Nabi Muhammad. Pendapat senada dikemukakan
oleh Hamka, bahwa Maulana Malik Ibrahim adalah seorang bangsa Arab yang
datang dari Kasyan, Persia, yang datang ke Jawa sebagai penyebar agama Islam.
3. Menurut M.C. Ricklefs ada kemungkinan pada masa kerajaan Majapahit
berkuasa, Islam sudah ada di Jawa hanya saja masih belum berkembang saat itu
(agama minoritas).
B. Awal Mula Datangnya Islam di Jawa
Islam berkembang di Jawa bersamaan dengan melemahnya kekuasaan Raja Majapahit.
Pada saat kerajaan Majapahit mengalami masa surut, secara praktis wilayahwilayah
kekuasaannya mulai memisahkan diri. Hal ini memberi peluang kepada penguasa-
penguasa Islam di pesisir untuk membangun pusat-pusat kekuasaan yang independen.
Salah satu system pemerintahan yang kemudian berkembang menjadi kerajaan
C. Bukti Islam di Jawa
1. makam Fatimah, batu nisan Fatimah binti Maimun yang berada didaerah Gresik.
Dalam prasasti di batu nisan tersebut, menunjukan angka tahun 1082 Masehi.
2. makam lain yang ditemukan di Gresik adalah makam Malik Ibrahim dari
Kasyan, Persia. Ia meninggal pada tahun 822 H atau 1419 M.
3. Kemudian, masuk lagi ke wilayah agak pedalaman, ditemukan pula ratusan
kubur Islam kuno di Mojokerto. Makam-makam itu disebut berasal dari tahun
1374 M. Bahkan diperkirakan berasal dari makam keluarga istana Majapahit.
D. Kerajaan Demak
Berdirinya kerajaan Demak dimulai saat runtuhnya kerajaan Majapahit pada
abad ke-15.
Pendiri kerajaan Demak adalah Raden Fatah. Raden Fatah merupakan putra
terakhir dari raja Majapahit yaitu prabu Brawijaya. Setelah raden fatah wafat,
dilanjutkan oleh Pati unus yg menginginkan kerajaan Demak menjadi kerajaan
dengan kekuatan maritim yang kuat.
Setelah kematian Pati unus pada saat pertempuran melawan Portugis, kerajaan
Demak dipimpin oleh Sultan trenggono pada masa Sultan trenggono kerajaan
Demak berhasil ke puncak kejayaannya. Pada saat itu Sunda kelapa, Pasuruan,
Tuban, Malang, dan Blambangan berhasil dikuasai. Setelah pertempuran
menaklukkan Pasuruan, sultan Trenggono gugur dan digantikan oleh sunan
Prawoto. Pada fase inilah para keturunan raja mulai bertikai memperebutkan tahta
kerajaan Demak.
2. (Kemudian baca PPT) tentang "Masa kejayaan & Prestasi Demak"
3. (Kemudian baca PPT) tentang "Masa Kemunduran Demak"
4. (Kemudian baca PPT) tentang "contoh peninggalan sejarahnya"
E. KERAJAAN PAJANG
Kerajaan pajang merupakan kelanjutan dari kerajaan Islam Demak, kerajaan
pajang didirikan oleh Jaka Tingkir yang berasal dari pengging yakni di lereng
gunung merapi. Jaka Tingkir mendapat gelar Sultan hadiwijaya dan sekaligus
menjadi raja pertama kerajaan pajang.
Islam yang semula berpusat di pesisir utara Jawa yaitu Demak dipindahkan ke
pedalaman membawa pengaruh yang besar dalam penyebarannya. Selain Islam yang
mengalami perkembangan politik juga mengalami perkembangan.
2. (Kemudian baca PPT) tentang "Masa kejayaan & Prestasi Pajang"
3. (Kemudian baca PPT) tentang "Masa Kemunduran Pajang"
4. (Kemudian baca PPT) tentang "contoh peninggalan sejarahnya"
F. KERAJAAN MATARAM
Kerajaan Mataram menjadi salah satu kesultanan Islam yang berkembang pesat
di tanah Jawa.
Ada berbagai macam cara yang dilakukan oleh penguasa di kala itu demi
menjadikan kerajaan Mataram sebagai pusat kerajaan Islam. Misalnya mendirikan
rumah ibadah selain itu kerajaan Mataram juga rutin menerjemahkan naskah Arab,
menerjemahkan Alquran ke bahasa Jawa hingga mendirikan pesantren-pesantren
demi menjadikan wilayah Mataram sebagai pusat agama Islam.
Masa kejayaan berhasil didapatkan saat Sultan agung hanyo prakusumo
menjabat menjadi raja. Ia diketahui berhasil menyatukan pulau Jawa dengan
menundukkan raja-raja lainnya. Adapun wilayah kekuasaannya meliputi Jawa
tengah Jawa timur dan sebagian Jawa barat. Sayangnya masa kejayaannya itu harus
berakhir ketika ia wafat saat ia menyerang VOC di Batavia pada tahun 1628 hingga
1629 Masehi. Raja pertama sekaligus pendiri kerajaan Mataram adalah Sultan
Wijaya atau dikenal dengan nama panembahan Senopati.
2. (Kemudian baca PPT) tentang "Masa kejayaan & Prestasi Mataram"
3. (Kemudian baca PPT) tentang "Masa Kemunduran Mataram"
4. (Kemudian baca PPT) tentang "contoh peninggalan sejarahnya"
G. KERAJAAN CIREBON
Kerajaan Cirebon didirikan sekitar abad ke-15 dan ke-16 Masehi.
Kesultanan Cirebon merupakan bagian dari kekuasaan kerajaan Pajajaran prabu
Siliwangi yang menugaskan putranya bernama pangeran walasungsang menjadi
Adipati di Cirebon. saat pemerintahan Cirebon kuat pangeran walangsungsang tidak
mau membayar upeti sehingga raja Pajajaran pun akhirnya marah dan mengirimkan
tentaranya untuk menyerang pangeran walangsungsang, namun tentara kerajaan
Pajajaran berhasil dikalahkan oleh pangeran walangsungsang.
Akhirnya walangsungsang mendirikan kerajaan Cirebon, ia memiliki keponakan
bernama Syarif Hidayatullah yang merupakan salah seorang penyiar agama Islam,
tentunya Syarif Hidayatullah memiliki peran yang sangat penting dalam mendirikan
kerajaan Cirebon sebagai kesultanan sehingga namanya menjadi kesultanan
Cirebon.
Disebutkan bahwa orang Islam sudah ada di Cirebon sejak pada tahun 1470
sampai 1475 Masehi, berawal dari peranan Syarif Hidayatullah atau yang dikenal
dengan sunan gunung jati, Islam dapat dikenal dan berkembang lebih luas di daerah
lain di sekitar Jawa barat seperti Kuningan, Sunda kelapa, Majalengka, dan Banten.
2. (Kemudian baca PPT) tentang "Masa kejayaan & Prestasi Cirebon"
3. (Kemudian baca PPT) tentang "Masa Kemunduran Cirebon"
4. (Kemudian baca PPT) tentang "contoh peninggalan sejarahnya"
H. KERAJAAN BANTEN
Kerajaan ini didirikan oleh Syarif Hidayatullah atau sunan gunung jati. Sunan
gunung jati menguasai bagian barat pantai utara Jawa pada tahun 1526, hal ini untuk
menundukkan kerajaan Pajajaran.
Raja pertamanya yakni putra Syarif Hidayatullah yaitu Maulana Hasanuddin.
Pada masa pemerintahan Maulana Hasanudin, penyiaran agama Islam dan hubungan
perdagangan berkembang luas. Penguasaan kerajaan Banten atas Lampung dan selat
Sunda sangat penting bagi kegiatan perdagangan Banten.
Maulana Hasanudin juga menjalin persahabatan dengan kerajaan Indrapura di
Sumatera, hubungan ini diperkuat melalui pernikahan politik antara Maulana
Hasanuddin dengan putri raja Indrapura.
Penguasa kerajaan Banten selanjutnya adalah Maulana Yusuf yang memimpin
kerajaan Banten dari tahun 1570 sampai 1580 Masehi. Lalu, tahta kerajaan Banten
dipegang oleh Maulana Muhammad yang merupakan putra Maulana Yusuf yg
berusia 9 tahun. Karena Maulana Muhammad ini usianya sangat muda,
pemerintahan dijalankan oleh badan perwalian yang terdiri dari kali atau jaksa
agung dan empat menteri.
Ketika Maulana Muhammad memimpin atas serangan-serangan terhadap
kerajaan Palembang. Penyerangan tidak berhasil dan Maulana Muhammad gugur.
Hal ini menyebabkan kosongnya kerajaan kerajaan Banten, karena putra Maulana
Muhammad yaitu abu mufahir masih berusia 5 bulan, maka pemerintahan
dijalankan oleh badan perwalian.
Pada masa ini Armada dagang Belanda pertama kali tiba di kerajaan Banten dan
dipimpin oleh Cornelis de Houtman. Agung mufahir berhasil menjalankan
kekuasaan pada tahun 1596.
Putranya meneruskan pemerintahan Banten dengan gelar Sultan abu ma'ali
Ahmad rohmatulloh, tetapi tidak lama kemudian ia wafat. Kerajaan Banten
selanjutnya yakni dikuasai oleh Sultan agung kertayasa, di bawah pemerintahan
Sultan ini, kerajaan Banten mencapai kejayaannya. Sultan ini berusaha keras
mengusir kekuasaan Armada Belanda atau VOC dari kerajaan Banten. Namun
usaha tersebut gagal.
Pada tahun 1671 Sultan Ageng Tirtayasa mengangkat putranya yaitu Sultan
Abdul Kahar atau Sultan haji sebagai raja muda. Namun Sultan haji cenderung
bersahabat dengan VOC, Sultan Ageng Tirtayasa tidak menyetujui hubungan ini.
Pada tahun 1683 Sultan Ageng Tirtayasa ditangkap dan dipenjarakan oleh Belanda
dan akhirnya wafat pada tahun 1692.
2. (Kemudian baca PPT) tentang "Masa kejayaan & Prestasi Banten"
3. (Kemudian baca PPT) tentang "Masa Kemunduran Banten"
4. (Kemudian baca PPT) tentang "contoh peninggalan sejarahnya"

More Related Content

Similar to Penjelasan SIAT. Fix.pdf

Proses Masuk dan Berkembangnya Islam di Indonesia.pptx
Proses Masuk dan Berkembangnya Islam di Indonesia.pptxProses Masuk dan Berkembangnya Islam di Indonesia.pptx
Proses Masuk dan Berkembangnya Islam di Indonesia.pptxNenengDwiminjawati
 
Kerajaan Banten dan Kerajaan Demak
Kerajaan Banten dan Kerajaan DemakKerajaan Banten dan Kerajaan Demak
Kerajaan Banten dan Kerajaan DemakValencia Rizal
 
sejarah masuknya islam di nusantara
sejarah masuknya islam di nusantarasejarah masuknya islam di nusantara
sejarah masuknya islam di nusantarahidayahinayati
 
PPT Kelompok 5 PAI Bab 5 (Meneladani Peran Ulama Penyebar Ajaran Islam di Ind...
PPT Kelompok 5 PAI Bab 5 (Meneladani Peran Ulama Penyebar Ajaran Islam di Ind...PPT Kelompok 5 PAI Bab 5 (Meneladani Peran Ulama Penyebar Ajaran Islam di Ind...
PPT Kelompok 5 PAI Bab 5 (Meneladani Peran Ulama Penyebar Ajaran Islam di Ind...Mchairulbanin
 
Makalah spi kerajaan islam sebelum penjajahan belanda
Makalah spi kerajaan islam sebelum penjajahan belandaMakalah spi kerajaan islam sebelum penjajahan belanda
Makalah spi kerajaan islam sebelum penjajahan belandajuniska efendi
 
Perkembangan islam di indonesia
Perkembangan islam di indonesiaPerkembangan islam di indonesia
Perkembangan islam di indonesiaMuhammad Firdaus
 
Sejarah Perkembangan Islam Di Nusantara
Sejarah Perkembangan Islam Di NusantaraSejarah Perkembangan Islam Di Nusantara
Sejarah Perkembangan Islam Di NusantaraFirdika Arini
 
Presentasi SKI XII IPA 1.pptx
Presentasi SKI XII IPA 1.pptxPresentasi SKI XII IPA 1.pptx
Presentasi SKI XII IPA 1.pptxFerriFirmansyah4
 
IPS SMP SEJARAH ISLAM MASUK KE INDONESIA
IPS SMP SEJARAH ISLAM MASUK KE INDONESIAIPS SMP SEJARAH ISLAM MASUK KE INDONESIA
IPS SMP SEJARAH ISLAM MASUK KE INDONESIAEmaHDN
 
makalah sejarah "kerajaan islam di Nusa Tenggara"
makalah sejarah "kerajaan islam di Nusa Tenggara"makalah sejarah "kerajaan islam di Nusa Tenggara"
makalah sejarah "kerajaan islam di Nusa Tenggara"fenty_febriani
 
Perkembangan dakwah islam
Perkembangan dakwah islam Perkembangan dakwah islam
Perkembangan dakwah islam School
 
Perkembangan islam di indonesia
Perkembangan islam di indonesiaPerkembangan islam di indonesia
Perkembangan islam di indonesiaReza Luthfi
 
Materi Sejarah SMA - Perkembangan Tradisi Islam di Indonesia
Materi Sejarah SMA - Perkembangan Tradisi Islam di IndonesiaMateri Sejarah SMA - Perkembangan Tradisi Islam di Indonesia
Materi Sejarah SMA - Perkembangan Tradisi Islam di IndonesiaRifda Latifa
 
Rangkuman x semester ii
Rangkuman x semester iiRangkuman x semester ii
Rangkuman x semester iilisna nurmala
 
SEJARAH KELAS 11 - KERAJAAN ISLAM DEMAK
SEJARAH KELAS 11 - KERAJAAN ISLAM DEMAKSEJARAH KELAS 11 - KERAJAAN ISLAM DEMAK
SEJARAH KELAS 11 - KERAJAAN ISLAM DEMAKmaghfiraputeri
 
Kerajaan islam di nusa tenggara
Kerajaan islam di nusa tenggaraKerajaan islam di nusa tenggara
Kerajaan islam di nusa tenggaraLuiz Hafidz
 

Similar to Penjelasan SIAT. Fix.pdf (20)

Proses Masuk dan Berkembangnya Islam di Indonesia.pptx
Proses Masuk dan Berkembangnya Islam di Indonesia.pptxProses Masuk dan Berkembangnya Islam di Indonesia.pptx
Proses Masuk dan Berkembangnya Islam di Indonesia.pptx
 
Kerajaan Banten dan Kerajaan Demak
Kerajaan Banten dan Kerajaan DemakKerajaan Banten dan Kerajaan Demak
Kerajaan Banten dan Kerajaan Demak
 
Kesultanan cirebon
Kesultanan cirebonKesultanan cirebon
Kesultanan cirebon
 
Kerajaan islam di nusantara
Kerajaan islam di nusantaraKerajaan islam di nusantara
Kerajaan islam di nusantara
 
sejarah masuknya islam di nusantara
sejarah masuknya islam di nusantarasejarah masuknya islam di nusantara
sejarah masuknya islam di nusantara
 
PPT Kelompok 5 PAI Bab 5 (Meneladani Peran Ulama Penyebar Ajaran Islam di Ind...
PPT Kelompok 5 PAI Bab 5 (Meneladani Peran Ulama Penyebar Ajaran Islam di Ind...PPT Kelompok 5 PAI Bab 5 (Meneladani Peran Ulama Penyebar Ajaran Islam di Ind...
PPT Kelompok 5 PAI Bab 5 (Meneladani Peran Ulama Penyebar Ajaran Islam di Ind...
 
Sejarah indonesia
Sejarah indonesiaSejarah indonesia
Sejarah indonesia
 
Makalah spi kerajaan islam sebelum penjajahan belanda
Makalah spi kerajaan islam sebelum penjajahan belandaMakalah spi kerajaan islam sebelum penjajahan belanda
Makalah spi kerajaan islam sebelum penjajahan belanda
 
Perkembangan islam di indonesia
Perkembangan islam di indonesiaPerkembangan islam di indonesia
Perkembangan islam di indonesia
 
Bab 7 Perkembangan Islam di Nusantara
Bab  7 Perkembangan Islam di NusantaraBab  7 Perkembangan Islam di Nusantara
Bab 7 Perkembangan Islam di Nusantara
 
Sejarah Perkembangan Islam Di Nusantara
Sejarah Perkembangan Islam Di NusantaraSejarah Perkembangan Islam Di Nusantara
Sejarah Perkembangan Islam Di Nusantara
 
Presentasi SKI XII IPA 1.pptx
Presentasi SKI XII IPA 1.pptxPresentasi SKI XII IPA 1.pptx
Presentasi SKI XII IPA 1.pptx
 
IPS SMP SEJARAH ISLAM MASUK KE INDONESIA
IPS SMP SEJARAH ISLAM MASUK KE INDONESIAIPS SMP SEJARAH ISLAM MASUK KE INDONESIA
IPS SMP SEJARAH ISLAM MASUK KE INDONESIA
 
makalah sejarah "kerajaan islam di Nusa Tenggara"
makalah sejarah "kerajaan islam di Nusa Tenggara"makalah sejarah "kerajaan islam di Nusa Tenggara"
makalah sejarah "kerajaan islam di Nusa Tenggara"
 
Perkembangan dakwah islam
Perkembangan dakwah islam Perkembangan dakwah islam
Perkembangan dakwah islam
 
Perkembangan islam di indonesia
Perkembangan islam di indonesiaPerkembangan islam di indonesia
Perkembangan islam di indonesia
 
Materi Sejarah SMA - Perkembangan Tradisi Islam di Indonesia
Materi Sejarah SMA - Perkembangan Tradisi Islam di IndonesiaMateri Sejarah SMA - Perkembangan Tradisi Islam di Indonesia
Materi Sejarah SMA - Perkembangan Tradisi Islam di Indonesia
 
Rangkuman x semester ii
Rangkuman x semester iiRangkuman x semester ii
Rangkuman x semester ii
 
SEJARAH KELAS 11 - KERAJAAN ISLAM DEMAK
SEJARAH KELAS 11 - KERAJAAN ISLAM DEMAKSEJARAH KELAS 11 - KERAJAAN ISLAM DEMAK
SEJARAH KELAS 11 - KERAJAAN ISLAM DEMAK
 
Kerajaan islam di nusa tenggara
Kerajaan islam di nusa tenggaraKerajaan islam di nusa tenggara
Kerajaan islam di nusa tenggara
 

Recently uploaded

Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 

Recently uploaded (20)

Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 

Penjelasan SIAT. Fix.pdf

  • 1. A. Awal Mula Datangnya Islam di Jawa 1. De Graaf dan Pigeau, meyakini bahwa pada abad ke-13 sudah ada orang Islam yang menetap di Jawa. (Sebab, menurutnya jalan perdagangan di laut yang menyusuri pantai timur Sumatera, melalui laut Jawa ke Indonesia bagian timur, sudah ditempuh sejak zaman dahulu. Para pelaut itu, baik yang beragama Islam maupun yang tidak, dalam perjalanan, mereka singgah di banyak tempat. Pusat-pusat pemukiman di pantai utara Jawa menurutnya ternyata sangat cocok untuk itu. Namun, Pendapat ini masih meragukan karena hipotesis tersebut terlalu umum dan masih dapat diperdebatkan). 2. Pendapat lain, mengatakan: Islam datang ke Jawa pada abad ke-15 M. (Hal ini diindikasikan oleh adanya pemukiman Islam di daerah ini. Ma Huan, misalnya melaporkan bahwa antara tahun 1415-1432 M terdapat komunitas Muslim di Jawa bagian Timur. Selain itu di Jawa juga ditemukan sejumlah batu nisan pada abad yang sama seperti pada makam Malik Ibrahim yang ber angka tahun 1419, dan Putri Campa ber angka 1370 Caka (1448 M). Menurut babad Jawa, Malik Ibrahim adalah ulama dari tanah Arab, keturunan Zainal Abidin, cicit Nabi Muhammad. Pendapat senada dikemukakan oleh Hamka, bahwa Maulana Malik Ibrahim adalah seorang bangsa Arab yang datang dari Kasyan, Persia, yang datang ke Jawa sebagai penyebar agama Islam. 3. Menurut M.C. Ricklefs ada kemungkinan pada masa kerajaan Majapahit berkuasa, Islam sudah ada di Jawa hanya saja masih belum berkembang saat itu (agama minoritas). B. Awal Mula Datangnya Islam di Jawa Islam berkembang di Jawa bersamaan dengan melemahnya kekuasaan Raja Majapahit. Pada saat kerajaan Majapahit mengalami masa surut, secara praktis wilayahwilayah kekuasaannya mulai memisahkan diri. Hal ini memberi peluang kepada penguasa- penguasa Islam di pesisir untuk membangun pusat-pusat kekuasaan yang independen. Salah satu system pemerintahan yang kemudian berkembang menjadi kerajaan C. Bukti Islam di Jawa 1. makam Fatimah, batu nisan Fatimah binti Maimun yang berada didaerah Gresik. Dalam prasasti di batu nisan tersebut, menunjukan angka tahun 1082 Masehi. 2. makam lain yang ditemukan di Gresik adalah makam Malik Ibrahim dari Kasyan, Persia. Ia meninggal pada tahun 822 H atau 1419 M. 3. Kemudian, masuk lagi ke wilayah agak pedalaman, ditemukan pula ratusan kubur Islam kuno di Mojokerto. Makam-makam itu disebut berasal dari tahun 1374 M. Bahkan diperkirakan berasal dari makam keluarga istana Majapahit. D. Kerajaan Demak Berdirinya kerajaan Demak dimulai saat runtuhnya kerajaan Majapahit pada abad ke-15. Pendiri kerajaan Demak adalah Raden Fatah. Raden Fatah merupakan putra terakhir dari raja Majapahit yaitu prabu Brawijaya. Setelah raden fatah wafat, dilanjutkan oleh Pati unus yg menginginkan kerajaan Demak menjadi kerajaan dengan kekuatan maritim yang kuat. Setelah kematian Pati unus pada saat pertempuran melawan Portugis, kerajaan Demak dipimpin oleh Sultan trenggono pada masa Sultan trenggono kerajaan Demak berhasil ke puncak kejayaannya. Pada saat itu Sunda kelapa, Pasuruan, Tuban, Malang, dan Blambangan berhasil dikuasai. Setelah pertempuran menaklukkan Pasuruan, sultan Trenggono gugur dan digantikan oleh sunan Prawoto. Pada fase inilah para keturunan raja mulai bertikai memperebutkan tahta kerajaan Demak. 2. (Kemudian baca PPT) tentang "Masa kejayaan & Prestasi Demak"
  • 2. 3. (Kemudian baca PPT) tentang "Masa Kemunduran Demak" 4. (Kemudian baca PPT) tentang "contoh peninggalan sejarahnya" E. KERAJAAN PAJANG Kerajaan pajang merupakan kelanjutan dari kerajaan Islam Demak, kerajaan pajang didirikan oleh Jaka Tingkir yang berasal dari pengging yakni di lereng gunung merapi. Jaka Tingkir mendapat gelar Sultan hadiwijaya dan sekaligus menjadi raja pertama kerajaan pajang. Islam yang semula berpusat di pesisir utara Jawa yaitu Demak dipindahkan ke pedalaman membawa pengaruh yang besar dalam penyebarannya. Selain Islam yang mengalami perkembangan politik juga mengalami perkembangan. 2. (Kemudian baca PPT) tentang "Masa kejayaan & Prestasi Pajang" 3. (Kemudian baca PPT) tentang "Masa Kemunduran Pajang" 4. (Kemudian baca PPT) tentang "contoh peninggalan sejarahnya" F. KERAJAAN MATARAM Kerajaan Mataram menjadi salah satu kesultanan Islam yang berkembang pesat di tanah Jawa. Ada berbagai macam cara yang dilakukan oleh penguasa di kala itu demi menjadikan kerajaan Mataram sebagai pusat kerajaan Islam. Misalnya mendirikan rumah ibadah selain itu kerajaan Mataram juga rutin menerjemahkan naskah Arab, menerjemahkan Alquran ke bahasa Jawa hingga mendirikan pesantren-pesantren demi menjadikan wilayah Mataram sebagai pusat agama Islam. Masa kejayaan berhasil didapatkan saat Sultan agung hanyo prakusumo menjabat menjadi raja. Ia diketahui berhasil menyatukan pulau Jawa dengan menundukkan raja-raja lainnya. Adapun wilayah kekuasaannya meliputi Jawa tengah Jawa timur dan sebagian Jawa barat. Sayangnya masa kejayaannya itu harus berakhir ketika ia wafat saat ia menyerang VOC di Batavia pada tahun 1628 hingga 1629 Masehi. Raja pertama sekaligus pendiri kerajaan Mataram adalah Sultan Wijaya atau dikenal dengan nama panembahan Senopati. 2. (Kemudian baca PPT) tentang "Masa kejayaan & Prestasi Mataram" 3. (Kemudian baca PPT) tentang "Masa Kemunduran Mataram" 4. (Kemudian baca PPT) tentang "contoh peninggalan sejarahnya"
  • 3. G. KERAJAAN CIREBON Kerajaan Cirebon didirikan sekitar abad ke-15 dan ke-16 Masehi. Kesultanan Cirebon merupakan bagian dari kekuasaan kerajaan Pajajaran prabu Siliwangi yang menugaskan putranya bernama pangeran walasungsang menjadi Adipati di Cirebon. saat pemerintahan Cirebon kuat pangeran walangsungsang tidak mau membayar upeti sehingga raja Pajajaran pun akhirnya marah dan mengirimkan tentaranya untuk menyerang pangeran walangsungsang, namun tentara kerajaan Pajajaran berhasil dikalahkan oleh pangeran walangsungsang. Akhirnya walangsungsang mendirikan kerajaan Cirebon, ia memiliki keponakan bernama Syarif Hidayatullah yang merupakan salah seorang penyiar agama Islam, tentunya Syarif Hidayatullah memiliki peran yang sangat penting dalam mendirikan kerajaan Cirebon sebagai kesultanan sehingga namanya menjadi kesultanan Cirebon. Disebutkan bahwa orang Islam sudah ada di Cirebon sejak pada tahun 1470 sampai 1475 Masehi, berawal dari peranan Syarif Hidayatullah atau yang dikenal dengan sunan gunung jati, Islam dapat dikenal dan berkembang lebih luas di daerah lain di sekitar Jawa barat seperti Kuningan, Sunda kelapa, Majalengka, dan Banten. 2. (Kemudian baca PPT) tentang "Masa kejayaan & Prestasi Cirebon" 3. (Kemudian baca PPT) tentang "Masa Kemunduran Cirebon" 4. (Kemudian baca PPT) tentang "contoh peninggalan sejarahnya" H. KERAJAAN BANTEN Kerajaan ini didirikan oleh Syarif Hidayatullah atau sunan gunung jati. Sunan gunung jati menguasai bagian barat pantai utara Jawa pada tahun 1526, hal ini untuk menundukkan kerajaan Pajajaran. Raja pertamanya yakni putra Syarif Hidayatullah yaitu Maulana Hasanuddin. Pada masa pemerintahan Maulana Hasanudin, penyiaran agama Islam dan hubungan perdagangan berkembang luas. Penguasaan kerajaan Banten atas Lampung dan selat Sunda sangat penting bagi kegiatan perdagangan Banten. Maulana Hasanudin juga menjalin persahabatan dengan kerajaan Indrapura di Sumatera, hubungan ini diperkuat melalui pernikahan politik antara Maulana Hasanuddin dengan putri raja Indrapura. Penguasa kerajaan Banten selanjutnya adalah Maulana Yusuf yang memimpin kerajaan Banten dari tahun 1570 sampai 1580 Masehi. Lalu, tahta kerajaan Banten dipegang oleh Maulana Muhammad yang merupakan putra Maulana Yusuf yg berusia 9 tahun. Karena Maulana Muhammad ini usianya sangat muda, pemerintahan dijalankan oleh badan perwalian yang terdiri dari kali atau jaksa agung dan empat menteri. Ketika Maulana Muhammad memimpin atas serangan-serangan terhadap kerajaan Palembang. Penyerangan tidak berhasil dan Maulana Muhammad gugur. Hal ini menyebabkan kosongnya kerajaan kerajaan Banten, karena putra Maulana Muhammad yaitu abu mufahir masih berusia 5 bulan, maka pemerintahan dijalankan oleh badan perwalian. Pada masa ini Armada dagang Belanda pertama kali tiba di kerajaan Banten dan dipimpin oleh Cornelis de Houtman. Agung mufahir berhasil menjalankan kekuasaan pada tahun 1596. Putranya meneruskan pemerintahan Banten dengan gelar Sultan abu ma'ali Ahmad rohmatulloh, tetapi tidak lama kemudian ia wafat. Kerajaan Banten selanjutnya yakni dikuasai oleh Sultan agung kertayasa, di bawah pemerintahan Sultan ini, kerajaan Banten mencapai kejayaannya. Sultan ini berusaha keras mengusir kekuasaan Armada Belanda atau VOC dari kerajaan Banten. Namun usaha tersebut gagal. Pada tahun 1671 Sultan Ageng Tirtayasa mengangkat putranya yaitu Sultan Abdul Kahar atau Sultan haji sebagai raja muda. Namun Sultan haji cenderung bersahabat dengan VOC, Sultan Ageng Tirtayasa tidak menyetujui hubungan ini.
  • 4. Pada tahun 1683 Sultan Ageng Tirtayasa ditangkap dan dipenjarakan oleh Belanda dan akhirnya wafat pada tahun 1692. 2. (Kemudian baca PPT) tentang "Masa kejayaan & Prestasi Banten" 3. (Kemudian baca PPT) tentang "Masa Kemunduran Banten" 4. (Kemudian baca PPT) tentang "contoh peninggalan sejarahnya"