SlideShare a Scribd company logo
1 of 1
Download to read offline
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN,
RISET, DAN TEKNOLOGI
DIREKTORAT JENDERAL
GURU DAN TENAGA KEPENDIDIKAN
Jalan Jenderal Sudirman, Senayan, Jakarta 10270
Telepon (021) 57955141, Laman www.gtk.kemdikbud.go.id
Nomor :
Hal : Mekanisme Penyesuaian Angka Kredit Konvensional
ke Angka Kredit Integrasi bagi Pejabat Fungsional Guru,
Pejabat Fungsional Pengawas Sekolah, Pejabat Fungsional
Pamong Belajar, dan Pejabat Fungsional Penilik
Yth.
1. Sekretaris Jenderal Kementerian Agama;
2. Kepala BKD/BKPSDM Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota.
3. Kepala Dinas Pendidikan Provinsi/Kabupaten/Kota.
di tempat
Menindaklanjuti surat kami nomor 5137/B/HK.04.01/2023 tanggal 25 Agustus 2023 perihal
Penyesuaian Angka Kredit Konvensional ke Angka Kredit Integrasi bagi Pejabat Fungsional Guru,
Pejabat Fungsional Pengawas Sekolah, Pejabat Fungsional Pamong Belajar, dan Pejabat
Fungsional Penilik, dengan hormat kami sampaikan beberapa hal sebagai berikut:
1. Proses penyesuaian angka kredit integrasi bagi pejabat fungsional guru dan pejabat fungsional
pengawas sekolah yang memiliki pangkat penata muda golongan ruang III/a sampai dengan
pangkat pembina golongan ruang IV/a dilakukan oleh tim penilai sesuai dengan
kewenangannya menggunakan aplikasi Digitalisasi Sistem Penilaian Angka Kredit
Konvensional ke Integrasi (DISPAKATI) yang disediakan oleh BKN dengan mekanisme yang
dapat diakses melalui tautan https://dispakati.bkn.go.id
2. Bagi pejabat fungsional guru sebagaimana dimaksud pada angka 1 yang masih menggunakan
format penilaian angka kredit berdasarkan Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara
Nomor 84 Tahun 1993 tentang Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kreditnya perlu
menyesuaikan ke dalam format penilaian Angka Kredit berdasarkan Peraturan Menteri
Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 16 Tahun 2009 tentang
Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kreditnya.
3. Penyesuaian format penilaian angka kredit sebagaimana dimaksud pada angka 2 dilakukan
berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 4 Tahun 2014 tentang
Penyesuaian Penetapan Angka Kredit Guru Pegawai Negeri Sipil dan Guru Bukan Pegawai
Negeri Sipil.
4. Pejabat fungsional guru dan pejabat fungsional pengawas sekolah ahli madya yang memiliki
pangkat Pembina tingkat I golongan ruang IV/b ke atas di lingkungan instansi pusat dan daerah,
serta seluruh pejabat fungsional pamong belajar dan pejabat fungsional penilik melakukan
penyesuaian angka kredit secara mandiri menggunakan aplikasi Sistem Informasi Penyesuaian
Angka Kredit Integrasi (SIM-PAKIn) yang disediakan oleh Kemendikbudristek dengan
mekanisme yang dapat diakses melalui tautan https://gtk.kemdikbud.go.id/pakintegrasi.
5. Pedoman penyesuaian angka kredit bagi pejabat fungsional guru, pejabat fungsional pengawas
sekolah, pejabat fungsional pamong belajar, dan pejabat fungsional penilik dapat diakses
melalui tautan https://gtk.kemdikbud.go.id/pakintegrasi.
6. Proses penyesuaian Angka Kredit Konvensional ke Angka Kredit Integrasi tersebut dilakukan
paling lambat 31 Desember 2023.
Atas perhatian dan kerja sama yang baik, kami sampaikan terima kasih.
Direktur Jenderal,
Prof. Dr. Nunuk Suryani, M.Pd.
Tembusan : NIP 196611081990032001
1. Direktur Jabatan ASN, BKN; dan
2. Sekretaris Ditjen Guru dan Tenaga Kependidikan, Kemendikbudristek.
5750/B/HK.04.01/2023 26 September 2023

More Related Content

Similar to ANGKA_KREDIT

01 bantuan pengembangan_smk_pusat_layanan_tik
01 bantuan pengembangan_smk_pusat_layanan_tik01 bantuan pengembangan_smk_pusat_layanan_tik
01 bantuan pengembangan_smk_pusat_layanan_tiksmkn 4 padalarang
 
Panduan e rapor smk
Panduan e rapor smkPanduan e rapor smk
Panduan e rapor smkLeni Ashara
 
PEDOMAN PENGAKUAN HASIL PAK DOSEN 10.03.2023.pptx
PEDOMAN PENGAKUAN HASIL PAK DOSEN 10.03.2023.pptxPEDOMAN PENGAKUAN HASIL PAK DOSEN 10.03.2023.pptx
PEDOMAN PENGAKUAN HASIL PAK DOSEN 10.03.2023.pptxssuser1fd932
 
Laporan pelatihan tata kelola bos smp islam sunan bonang
Laporan pelatihan tata kelola bos smp islam sunan bonangLaporan pelatihan tata kelola bos smp islam sunan bonang
Laporan pelatihan tata kelola bos smp islam sunan bonangMahriyoto S Kom
 
MATERI DAN KEBIJAKAN BOS 2022.pdf
MATERI DAN KEBIJAKAN BOS 2022.pdfMATERI DAN KEBIJAKAN BOS 2022.pdf
MATERI DAN KEBIJAKAN BOS 2022.pdfnovilianasari3
 
JUKNIS PPDB 2023-2024.pdf
JUKNIS PPDB 2023-2024.pdfJUKNIS PPDB 2023-2024.pdf
JUKNIS PPDB 2023-2024.pdfOviliyani
 
Panduan rakor pip kk 2015 draft3
Panduan rakor pip kk 2015 draft3Panduan rakor pip kk 2015 draft3
Panduan rakor pip kk 2015 draft3iman budiman
 
SK TUNJANGAN PROFESI TAHUN 2016
SK TUNJANGAN PROFESI TAHUN 2016SK TUNJANGAN PROFESI TAHUN 2016
SK TUNJANGAN PROFESI TAHUN 2016vie akbar
 
POLICY BRIEF DISDIK KABUPATEN SUMEDANG 2023.pdf
POLICY BRIEF DISDIK KABUPATEN SUMEDANG 2023.pdfPOLICY BRIEF DISDIK KABUPATEN SUMEDANG 2023.pdf
POLICY BRIEF DISDIK KABUPATEN SUMEDANG 2023.pdfssuser20325c
 
PEDOMAN PENGAKUAN HASIL PAK DOSEN 24.03.2023.pdf
PEDOMAN PENGAKUAN HASIL PAK DOSEN 24.03.2023.pdfPEDOMAN PENGAKUAN HASIL PAK DOSEN 24.03.2023.pdf
PEDOMAN PENGAKUAN HASIL PAK DOSEN 24.03.2023.pdfDennyHermawan15
 
Koordinasi Strategis Program Kesiswaan.pptx
Koordinasi Strategis Program Kesiswaan.pptxKoordinasi Strategis Program Kesiswaan.pptx
Koordinasi Strategis Program Kesiswaan.pptxAngkyRaditya2
 
Panduan tugas proktor pengawas utama dikdas (1)
Panduan tugas proktor pengawas utama dikdas (1)Panduan tugas proktor pengawas utama dikdas (1)
Panduan tugas proktor pengawas utama dikdas (1)RitaSyakira
 
Juknis penyaluran tunjangan profesi guru pnsd melalui mekanisme transfer daerah
Juknis penyaluran tunjangan profesi guru pnsd melalui mekanisme transfer daerahJuknis penyaluran tunjangan profesi guru pnsd melalui mekanisme transfer daerah
Juknis penyaluran tunjangan profesi guru pnsd melalui mekanisme transfer daerahMuhammad Idris
 
Panduan padamu untuk lpmp provinsi
Panduan padamu   untuk lpmp provinsiPanduan padamu   untuk lpmp provinsi
Panduan padamu untuk lpmp provinsievis f
 
POS AKREDITASI SEKOLAH 2021
POS AKREDITASI SEKOLAH 2021POS AKREDITASI SEKOLAH 2021
POS AKREDITASI SEKOLAH 2021Ujang Lukman
 
Kepmendikbudristek Nomor 210_M_2023 CAP_230726_183240.pdf
Kepmendikbudristek Nomor 210_M_2023 CAP_230726_183240.pdfKepmendikbudristek Nomor 210_M_2023 CAP_230726_183240.pdf
Kepmendikbudristek Nomor 210_M_2023 CAP_230726_183240.pdffuathalya
 
21 ps-2014 bantuan modul interaktif e-pembelajaran
21 ps-2014 bantuan modul interaktif e-pembelajaran21 ps-2014 bantuan modul interaktif e-pembelajaran
21 ps-2014 bantuan modul interaktif e-pembelajaranWinarto Winartoap
 

Similar to ANGKA_KREDIT (20)

01 bantuan pengembangan_smk_pusat_layanan_tik
01 bantuan pengembangan_smk_pusat_layanan_tik01 bantuan pengembangan_smk_pusat_layanan_tik
01 bantuan pengembangan_smk_pusat_layanan_tik
 
Panduan e rapor smk
Panduan e rapor smkPanduan e rapor smk
Panduan e rapor smk
 
PEDOMAN PENGAKUAN HASIL PAK DOSEN 10.03.2023.pptx
PEDOMAN PENGAKUAN HASIL PAK DOSEN 10.03.2023.pptxPEDOMAN PENGAKUAN HASIL PAK DOSEN 10.03.2023.pptx
PEDOMAN PENGAKUAN HASIL PAK DOSEN 10.03.2023.pptx
 
Laporan pelatihan tata kelola bos smp islam sunan bonang
Laporan pelatihan tata kelola bos smp islam sunan bonangLaporan pelatihan tata kelola bos smp islam sunan bonang
Laporan pelatihan tata kelola bos smp islam sunan bonang
 
MATERI DAN KEBIJAKAN BOS 2022.pdf
MATERI DAN KEBIJAKAN BOS 2022.pdfMATERI DAN KEBIJAKAN BOS 2022.pdf
MATERI DAN KEBIJAKAN BOS 2022.pdf
 
JUKNIS PPDB 2023-2024.pdf
JUKNIS PPDB 2023-2024.pdfJUKNIS PPDB 2023-2024.pdf
JUKNIS PPDB 2023-2024.pdf
 
Edaran inpassing pak
Edaran inpassing pakEdaran inpassing pak
Edaran inpassing pak
 
Panduan rakor pip kk 2015 draft3
Panduan rakor pip kk 2015 draft3Panduan rakor pip kk 2015 draft3
Panduan rakor pip kk 2015 draft3
 
SK TUNJANGAN PROFESI TAHUN 2016
SK TUNJANGAN PROFESI TAHUN 2016SK TUNJANGAN PROFESI TAHUN 2016
SK TUNJANGAN PROFESI TAHUN 2016
 
POLICY BRIEF DISDIK KABUPATEN SUMEDANG 2023.pdf
POLICY BRIEF DISDIK KABUPATEN SUMEDANG 2023.pdfPOLICY BRIEF DISDIK KABUPATEN SUMEDANG 2023.pdf
POLICY BRIEF DISDIK KABUPATEN SUMEDANG 2023.pdf
 
PEDOMAN PENGAKUAN HASIL PAK DOSEN 24.03.2023.pdf
PEDOMAN PENGAKUAN HASIL PAK DOSEN 24.03.2023.pdfPEDOMAN PENGAKUAN HASIL PAK DOSEN 24.03.2023.pdf
PEDOMAN PENGAKUAN HASIL PAK DOSEN 24.03.2023.pdf
 
Koordinasi Strategis Program Kesiswaan.pptx
Koordinasi Strategis Program Kesiswaan.pptxKoordinasi Strategis Program Kesiswaan.pptx
Koordinasi Strategis Program Kesiswaan.pptx
 
Panduan tugas proktor pengawas utama dikdas (1)
Panduan tugas proktor pengawas utama dikdas (1)Panduan tugas proktor pengawas utama dikdas (1)
Panduan tugas proktor pengawas utama dikdas (1)
 
Juknis penyaluran tunjangan profesi guru pnsd melalui mekanisme transfer daerah
Juknis penyaluran tunjangan profesi guru pnsd melalui mekanisme transfer daerahJuknis penyaluran tunjangan profesi guru pnsd melalui mekanisme transfer daerah
Juknis penyaluran tunjangan profesi guru pnsd melalui mekanisme transfer daerah
 
RESUM HASIL DIKLAT.pptx
RESUM HASIL DIKLAT.pptxRESUM HASIL DIKLAT.pptx
RESUM HASIL DIKLAT.pptx
 
Panduan padamu untuk lpmp provinsi
Panduan padamu   untuk lpmp provinsiPanduan padamu   untuk lpmp provinsi
Panduan padamu untuk lpmp provinsi
 
POS AKREDITASI SEKOLAH 2021
POS AKREDITASI SEKOLAH 2021POS AKREDITASI SEKOLAH 2021
POS AKREDITASI SEKOLAH 2021
 
Peran E raport.pptx
Peran E raport.pptxPeran E raport.pptx
Peran E raport.pptx
 
Kepmendikbudristek Nomor 210_M_2023 CAP_230726_183240.pdf
Kepmendikbudristek Nomor 210_M_2023 CAP_230726_183240.pdfKepmendikbudristek Nomor 210_M_2023 CAP_230726_183240.pdf
Kepmendikbudristek Nomor 210_M_2023 CAP_230726_183240.pdf
 
21 ps-2014 bantuan modul interaktif e-pembelajaran
21 ps-2014 bantuan modul interaktif e-pembelajaran21 ps-2014 bantuan modul interaktif e-pembelajaran
21 ps-2014 bantuan modul interaktif e-pembelajaran
 

Recently uploaded

Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptxHR MUSLIM
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 

Recently uploaded (20)

Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 

ANGKA_KREDIT

  • 1. KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI DIREKTORAT JENDERAL GURU DAN TENAGA KEPENDIDIKAN Jalan Jenderal Sudirman, Senayan, Jakarta 10270 Telepon (021) 57955141, Laman www.gtk.kemdikbud.go.id Nomor : Hal : Mekanisme Penyesuaian Angka Kredit Konvensional ke Angka Kredit Integrasi bagi Pejabat Fungsional Guru, Pejabat Fungsional Pengawas Sekolah, Pejabat Fungsional Pamong Belajar, dan Pejabat Fungsional Penilik Yth. 1. Sekretaris Jenderal Kementerian Agama; 2. Kepala BKD/BKPSDM Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota. 3. Kepala Dinas Pendidikan Provinsi/Kabupaten/Kota. di tempat Menindaklanjuti surat kami nomor 5137/B/HK.04.01/2023 tanggal 25 Agustus 2023 perihal Penyesuaian Angka Kredit Konvensional ke Angka Kredit Integrasi bagi Pejabat Fungsional Guru, Pejabat Fungsional Pengawas Sekolah, Pejabat Fungsional Pamong Belajar, dan Pejabat Fungsional Penilik, dengan hormat kami sampaikan beberapa hal sebagai berikut: 1. Proses penyesuaian angka kredit integrasi bagi pejabat fungsional guru dan pejabat fungsional pengawas sekolah yang memiliki pangkat penata muda golongan ruang III/a sampai dengan pangkat pembina golongan ruang IV/a dilakukan oleh tim penilai sesuai dengan kewenangannya menggunakan aplikasi Digitalisasi Sistem Penilaian Angka Kredit Konvensional ke Integrasi (DISPAKATI) yang disediakan oleh BKN dengan mekanisme yang dapat diakses melalui tautan https://dispakati.bkn.go.id 2. Bagi pejabat fungsional guru sebagaimana dimaksud pada angka 1 yang masih menggunakan format penilaian angka kredit berdasarkan Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor 84 Tahun 1993 tentang Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kreditnya perlu menyesuaikan ke dalam format penilaian Angka Kredit berdasarkan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 16 Tahun 2009 tentang Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kreditnya. 3. Penyesuaian format penilaian angka kredit sebagaimana dimaksud pada angka 2 dilakukan berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 4 Tahun 2014 tentang Penyesuaian Penetapan Angka Kredit Guru Pegawai Negeri Sipil dan Guru Bukan Pegawai Negeri Sipil. 4. Pejabat fungsional guru dan pejabat fungsional pengawas sekolah ahli madya yang memiliki pangkat Pembina tingkat I golongan ruang IV/b ke atas di lingkungan instansi pusat dan daerah, serta seluruh pejabat fungsional pamong belajar dan pejabat fungsional penilik melakukan penyesuaian angka kredit secara mandiri menggunakan aplikasi Sistem Informasi Penyesuaian Angka Kredit Integrasi (SIM-PAKIn) yang disediakan oleh Kemendikbudristek dengan mekanisme yang dapat diakses melalui tautan https://gtk.kemdikbud.go.id/pakintegrasi. 5. Pedoman penyesuaian angka kredit bagi pejabat fungsional guru, pejabat fungsional pengawas sekolah, pejabat fungsional pamong belajar, dan pejabat fungsional penilik dapat diakses melalui tautan https://gtk.kemdikbud.go.id/pakintegrasi. 6. Proses penyesuaian Angka Kredit Konvensional ke Angka Kredit Integrasi tersebut dilakukan paling lambat 31 Desember 2023. Atas perhatian dan kerja sama yang baik, kami sampaikan terima kasih. Direktur Jenderal, Prof. Dr. Nunuk Suryani, M.Pd. Tembusan : NIP 196611081990032001 1. Direktur Jabatan ASN, BKN; dan 2. Sekretaris Ditjen Guru dan Tenaga Kependidikan, Kemendikbudristek. 5750/B/HK.04.01/2023 26 September 2023