SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
Download to read offline
Seleksi Ciri Antropometri menggunakan Pohon Keputusan
untuk Pemeriksaan Osteoporosis
Enny Itje Sela
STMIK AKAKOM, Yogyakarta
Email: ennysela@akakom.ac.id
Abstract— This study determines if anthropometric features is associated with a subject’s
femoral/lumbar WHO bone mineral density class. The study sample had their bone mineral
density (BMD) measured at the proximal femur/lumbar spine using dual-energy X-ray
absorptiometry (DXA). The anthropometric features considered were age, height, weight, and
body mass index (BMI). Decision tree (J.48 method) was used to evaluate anthropometric
features for classifying data. The study showed that anthropometric features have
considerably high accuracy, sensitivity, and specificity. The important anthropometric features
for osteoporosis screening are age, height, and body mass index.
Keywords: osteoporosis, anthropometric features, decision tree
Abstrak- Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ciri antropometri dapat digunakan untuk
memeriksa status bone mineral density (BMD) femoral/lumbar pada wanita menopause sesuai
dengan klasifikasi BMD dari WHO. Sampel BMD diperolah dari pengukuran femoral/lumbar
menggunakan dual-energy X-ray absorptiometry (DXA). Ciri antropometri yang digunakan adalah
umur, tinggi badan, berat badan, dan indeks massa tubuh (BMI), diperoleh dari kuisioner. Metode
analisis statistik dengan memanfaatkan pohon keputusan digunakan untuk melakukan seleksi ciri
berserta evaluasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pohon keputusan dapat digunakan untuk
menunjukkan cir-ciri yang penting dari ciri antropometri. Berdasarkan basis pengetahuan yang
diperoleh, ciri antropometri yang berperan adalah umur, tinggi badan, dan indeks massa tubuh. Nilai
akurasi, sensitifitas, dan spesifisitas yang tingi diperoleh saat seleksi ciri adalah 86.67%, 90.2%, dan
87.59%.
Kata kunci: osteoporosis, ciri antropometri, pohon keputusan
PENDAHULUAN
Osteoporosis merupakan penyakit metabolik yang mempunyai ciri berkurangnya massa tulang
(BMD) dan dapat mengakibatkan patah pada tulang belakang, panggul maupun pergelangan tangan
(Gueldner dkk, 2008). Pengukuran BMD merupakan metode yang paling banyak digunakan untuk
memeriksa osteoporosis karena patah tulang banyak diderita oleh pasien yang mempunyai nilai BMD
rendah. Salah satu peralatan yang dijadikan standar untuk memeriksa osteoporosis pada wanita pasca
menopause adalah DXA (Priyana, 2007). Namun, pemeriksaan menggunakan DXA masih relatif mahal.
Saat ini, pemeriksaan osteoporosis juga melibatkan ciri antropometri dan klinis pasien. Ciri
tersebut adalah umur, tinggi badan, berat badan, penyerapan kalsium, olah raga, Hingga saai ini, belum
diketahui apakah ciri antropometri juga dapat digunakan untuk pemeriksaan osteoporosis khusunya yang
menggunakan data wanita Indoensia. Penelitian ini bertujan untuk mengetahui ciri-ciri antropometri
yang berperan untuk pemeriksaan osteoporosis.
BAHAN
Ciri antropometri diperoleh dari Bagian Radiologi, RSGM Prof. Soedomo, Fakultas Kedokteran
Gigi, UGM. Untuk mendapatkan ciri antropometri, subyek harus mengisi identitas dan kuisioner yang
mencakup umur, tinggi badan, berat badan, kebiasaan minum susu, merokok. BMI dapat dihitung
menggunakan perbandingan antara berat badan(kg) dengan kuadrat dari tinggi badan (m). Ciri
antropometri yang dipertimbangkan pada penelitian ini adalah umur, tinggi badan (TB), berat badan (BB),
dan indeks massa tubuh (BMI). Hasil penilaian BMD menggunakan DXA diperoleh dari Bagian
Radiologi, RSUP Dr. Sardjito Hospital. Subyek diklasifikasikan dalam 3 kategori sesuai dengan krietria
WHO yaitu osteoporosis (OP), osteopenia (ON), dan normal (N) (Licks et al., 2010).
MODEL SELEKSI CIRI ANTROPOMETRI
Secara umum, model yang digunakan untuk pemeriksaan osteoporosis adalah memanggil data ciri
antropometri, seleksi ciri, visualisasi pohon keputusan, dan evaluasi (Gambar 1). Berikut penjelasan
masing-masing tahap.
Gambar. 1. Model yang diusulkan
Proses dimulai dengan memanggil sebuah dataset yang berisi 5 atribut (ciri) yaitu U, TB, BB,
BMI, dan kelas. Untuk data kelas terdiri atas normal (N), osteopenia (ON), dan osteoporosis (OP).
Banyaknya data yang digunakan pada penelitian adalah 45. Proses selanjutnya adalah melakukan seleksi
ciri. Seleksi ciri digunakan untuk mengetahui ciri-ciri yang berperan dalam pemeriksaan osteoporosis
karena tidak semua ciri pada dataset mempunyai peran yang penting. Proses ini menggunakan algoritma
C4.5 yang dikembangkan oleh Han dan Kamber (2001). Hasil seleksi ciri bisa dilihat dapat bentuk pohon
keputusan yang terdiri dari beberapa node. Sebuah node pada pohon keputusan melambangkan sebuah
ciri yang berperan pada pemeriksaaan osteoporosis. Konstruksi pohon keputusan dengan algoritma C4.5
(J.48 pada Weka) digunakan untuk mengklasifikasikan ciri antropometri dalam kelas N, ON, atau
OP..Proses evaluasi dilakukan untuk menilai pohon keputusan yang dihasilkan. Confusion matrix
Seleksi ciri
dengan
algoritam
C4.5
evaluasi
Ciri antropometri: umur, tinggi badan,
berat badan, BMI
Class target: klasifikasi BMD pada
lumbar/spine
Ciri yang
berperanPohon
keputus
an
digunakan untuk mengevaluasi kinerja model pohon keputusan. Dengan matirks ini, bisa diperoleh nilai
akurasi, spesifisitas, dan sensitivitas. Confusion matrix memberikan informasi hasil klasifikasi antara
fakta dengan prediksi yang dihasilkan model (Polat dan Gunes, 2007). Tabel 3.1 menunjukkan bentuk
confusion matrix.
Tabel 1. Confusion matrix
Aktual Prediksi
Negatif Positif
Negatif a b
Positif c d
dengan
a adalah banyaknya data yang diprediksi negatif tetapi oleh dokter dinyatakan sehat.
b adalah banyaknya data yang diprediksi positif dan oleh dokter dinyatakan sehat.
c adalah banyaknya data yang diprediksi negatif tetapi oleh dokter dinyatakan tidak sehat.
d adalah banyaknya data yang diprediksi positif dan oleh dokter dinyatakan tidak sehat.
Ada beberapa istilah berdasarkan Tabel 1
 True Positive (TP) adalah data positif yang terindikasi secara benar oleh model. Perhitungan nilai TP
dapat dihitung menggunakan Persamaan (1)
dc
d
TP


 False Positive (FP) adalah data positif yang terindikasi salah oleh model. Perhitungan nilai FP dapat
dihitung menggunakan Persamaan (2)
ba
b
FP


 True Negatif (TN) adalah data negatif yang terindikasi benar oleh model. PErhitungan nilai TN dapat
dihitung menggunakan Persamaan (3)
ba
a
TN


 False Negatif (FN) adalah data negatif yang terindikasi salah oleh model. Perhitungan nilai
FN dapat dihitung menggunakan Persamaan (4)
dc
c
FN


(1)
(2)
(3)
(4)
 Akurasi adalah banyaknya data yang berhasil diprediksi benar oleh model baik negative
maupun positif. Perhitungan nilai akurasi dapat dihitung menggunakan Persamaan (5)
(%)
FNFPTNTP
TNTP
akurasi



 Sensitifitas adalah ukuran keberhasilan model mengidentifikasi data positif dengan benar.
Perhitungan nilai sensitifitas dapat dihitung menggunakan Persamaan (6)
(%)
FNTP
TP
assensitifit


 Spesifisitas adalah ukuran keberhasilan model mengidentifikasi data negatif dengan benar.
Perhitungan nilai spesifisitas dapat dihitung menggunakan Persamaan (7)
(%)
FPTN
TN
asspesifisit


HASIL
Berdasarkan dataset yang digunakan pada penelitian ini, hasil pohon keputusan dapat dilihat pada
Gambar 1. Dari gambar tersebut dapat dinyatakan bahwa ciri antropometri yang berperan pada
pemeriksaan osteoporosis adalah U, BMI, dan TB
Hasil uji dapat dilihat pada confusion matrix (Tabel 2). Nilai akurasi yang diperoleh saat pengujian adalah
86.67% artinya dari 45 data yang diuji, 39 data dapat diklasifikasikan dengan benar dan sisanya
diklasifikasikan tidak benar.
Gambar 1. Hasil Pohon Keputusan
(5)
(6)
(7)
Tabel 2 Confusion matrix seleksi ciri antropometri
Aktual Prediksi
N ON OP Total
N 8 0 0 8
ON 1 17 4 22
OP 0 1 14 15
Total 9 18 18 45
Dari Tabel 2 selain nilai akurasi, dapat diperoleh rata-rata nilai sensitivitas,dan spesifisitas,
seperti yang disajikan pada Tabel 3 berdasarkan Persamaan (5), (6), dan (7). Pada penelitian ini nilai rata-
rata sensitifitas yang diperoleh sebesar 90.2%, sedangkan nilai rata-rata spesifisitas sebesar 87.59%.
Tabel 3. Nilai akurasi, sensitifitas, dan spesifisitas
Akurasi
(%)
Sensitifitas
(%)
Spesifisitas
(%)
86.67
N 100 N 83.78
ON 77.27 ON 95.65
OP 93.33 OP 83.33
Rata 90.2 Rata 87.59
Dari penelitian ini dapat ditujukkan bahwa ciri antropometri dapat digunakan untuk pemeriksaan
osteoporosis. Penelitian ini serupa dengan penelitian yang dilakukan oleh Licks dkk. (2010) Ciri yang
paling penting pada penelitikan Licks adalah umur, sama dengan hasil pada penelitian ini. Pada penelitian
ini, ciri antropometri yang lain yang dipertimbangkan untuk pemeriksaan osteoporosis adalah BMI. Hasil
ini sesuai dengan hasil penelitian dari Licks dkk (2010). Hasil lain yang sesuai dengan penelitian Licks
dkk (2010) adalah ciri berat badan tidak berperan dalam pemeriksaan osteoporosis. Ada beberapa
kelemahan yang ada pada penelitian ini. Pertama, jumlah sample yang sederhan (sedikit) terutama pada
data kelas normal. Subyek penelitian tidak mengambil sample pria dan ciri antropometri yang diambil
adalah umur, berat badan, tinggi badan dan BMI. Untuk penelitian mendatang sebaiknya dipertimbangkan
ciri antropometri lain seperti kegiatan olah raga, kebiasaan merokok, atau konsusi obat-obatan.
KESIMPULAN
Penelitian ini menunjukkan bahwa ciri antropometri dapat digunakan untuk pemeriksaan osteoporosis.
Ciri-ciri yang berperan pada pemeriksaan osteoporosis adalah umur, BMI, dan tinggi badan.
REFERENSI
Gueldner, S., Graha, T.N., Newman, E.D., Cooper, D.R., 2008, Osteoporosis: Clinical
Guidelines for Prevention, Diagnosis, and Management, Springer Publishing Company,
New York.
Han, J., dan Kamber, M., 2001, Data Mining Comceps and Technique, Morgan Kaufmann
Publisher, USA
Licks. R., Licks, V., Ourique, F., Bittencourt, H.R., Fontanella, V., 2007, Development of prediction tool
for low bone mass based on clinical data and periapical radiography, Dentomaxillofacial Radiology
(2010) 39, 224-230, The British Institute of Radiology
Polat, K.dan Gunes, S., 2007, Brest Cancer Diagnosis using least square support vector machine,
Digital Signal Processing, Vol. 17, No. 4, Hal. 694-701
Priyana, A., 2007, Prean Pertanda Tulang dalam Serum pada Tata Laksana Osteoporosis,
Universa Medicina, Juni-September, 26, 3.

More Related Content

Similar to Enny seleksi ciri antropometri

2. Konsep Dasar pengambilan Sampel.pptx
2. Konsep Dasar pengambilan  Sampel.pptx2. Konsep Dasar pengambilan  Sampel.pptx
2. Konsep Dasar pengambilan Sampel.pptx
amrizal50
 
METLIT Populasi, Sampel & Sampling
METLIT Populasi, Sampel & SamplingMETLIT Populasi, Sampel & Sampling
METLIT Populasi, Sampel & Sampling
Reza J
 
materi gizi dalam daur kehidupan pemeriksaan ANTROPOMETRI.ppt
materi gizi dalam daur kehidupan pemeriksaan  ANTROPOMETRI.pptmateri gizi dalam daur kehidupan pemeriksaan  ANTROPOMETRI.ppt
materi gizi dalam daur kehidupan pemeriksaan ANTROPOMETRI.ppt
NicholasGmarzai1
 
Penilaian status gizi kelompok 2 kelas IKM 9
Penilaian status gizi kelompok 2 kelas IKM 9Penilaian status gizi kelompok 2 kelas IKM 9
Penilaian status gizi kelompok 2 kelas IKM 9
RendiDarmansyah1
 
Pemilihan-dan-penentuan-besar-sampel-pada-penelitian.heru-syahputra.syumarti....
Pemilihan-dan-penentuan-besar-sampel-pada-penelitian.heru-syahputra.syumarti....Pemilihan-dan-penentuan-besar-sampel-pada-penelitian.heru-syahputra.syumarti....
Pemilihan-dan-penentuan-besar-sampel-pada-penelitian.heru-syahputra.syumarti....
AngGa137055
 
Konsep pertumbuhan sebagai
Konsep pertumbuhan sebagaiKonsep pertumbuhan sebagai
Konsep pertumbuhan sebagai
Lilik Sholeha
 

Similar to Enny seleksi ciri antropometri (20)

Materi Ke 2 Antropometri.pptx
Materi Ke 2 Antropometri.pptxMateri Ke 2 Antropometri.pptx
Materi Ke 2 Antropometri.pptx
 
critical appraisal ANDREI contoh - ikmunair2009.pdf
critical appraisal ANDREI contoh - ikmunair2009.pdfcritical appraisal ANDREI contoh - ikmunair2009.pdf
critical appraisal ANDREI contoh - ikmunair2009.pdf
 
2. Konsep Dasar pengambilan Sampel.pptx
2. Konsep Dasar pengambilan  Sampel.pptx2. Konsep Dasar pengambilan  Sampel.pptx
2. Konsep Dasar pengambilan Sampel.pptx
 
11 teknik sampling
11 teknik sampling11 teknik sampling
11 teknik sampling
 
METLIT Populasi, Sampel & Sampling
METLIT Populasi, Sampel & SamplingMETLIT Populasi, Sampel & Sampling
METLIT Populasi, Sampel & Sampling
 
Statistik
StatistikStatistik
Statistik
 
Presentation populasi dan sampel
Presentation populasi dan sampel Presentation populasi dan sampel
Presentation populasi dan sampel
 
Laporan pemuliaan agus
Laporan pemuliaan agusLaporan pemuliaan agus
Laporan pemuliaan agus
 
materi gizi dalam daur kehidupan pemeriksaan ANTROPOMETRI.ppt
materi gizi dalam daur kehidupan pemeriksaan  ANTROPOMETRI.pptmateri gizi dalam daur kehidupan pemeriksaan  ANTROPOMETRI.ppt
materi gizi dalam daur kehidupan pemeriksaan ANTROPOMETRI.ppt
 
Anthropometry for Product Design (chap.11)
Anthropometry for Product Design (chap.11)Anthropometry for Product Design (chap.11)
Anthropometry for Product Design (chap.11)
 
Penilaian status gizi kelompok 2 kelas IKM 9
Penilaian status gizi kelompok 2 kelas IKM 9Penilaian status gizi kelompok 2 kelas IKM 9
Penilaian status gizi kelompok 2 kelas IKM 9
 
2-1-1-SM (1).pdf
2-1-1-SM (1).pdf2-1-1-SM (1).pdf
2-1-1-SM (1).pdf
 
2-1-1-SM.pdf
2-1-1-SM.pdf2-1-1-SM.pdf
2-1-1-SM.pdf
 
Teknik Sampling
Teknik SamplingTeknik Sampling
Teknik Sampling
 
Sampel dan metode_sampling
Sampel dan metode_samplingSampel dan metode_sampling
Sampel dan metode_sampling
 
Ca.paru
Ca.paruCa.paru
Ca.paru
 
Pemilihan-dan-penentuan-besar-sampel-pada-penelitian.heru-syahputra.syumarti....
Pemilihan-dan-penentuan-besar-sampel-pada-penelitian.heru-syahputra.syumarti....Pemilihan-dan-penentuan-besar-sampel-pada-penelitian.heru-syahputra.syumarti....
Pemilihan-dan-penentuan-besar-sampel-pada-penelitian.heru-syahputra.syumarti....
 
Konsep pertumbuhan sebagai
Konsep pertumbuhan sebagaiKonsep pertumbuhan sebagai
Konsep pertumbuhan sebagai
 
Bab IR
Bab IRBab IR
Bab IR
 
Materi 6 # populasi, sampel dan uji normalitas data
Materi 6 # populasi, sampel dan uji normalitas dataMateri 6 # populasi, sampel dan uji normalitas data
Materi 6 # populasi, sampel dan uji normalitas data
 

Recently uploaded

Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponenDiac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
BangMahar
 
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotecAbortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Riyadh +966572737505 get cytotec
 
4. PENGELOLAAN ALAT MEDIS BEKAS PAKAIhbnbbv PPI DASAR (1).pdf
4. PENGELOLAAN ALAT MEDIS BEKAS PAKAIhbnbbv PPI DASAR (1).pdf4. PENGELOLAAN ALAT MEDIS BEKAS PAKAIhbnbbv PPI DASAR (1).pdf
4. PENGELOLAAN ALAT MEDIS BEKAS PAKAIhbnbbv PPI DASAR (1).pdf
sonyaawitan
 
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.pptKeracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
DIGGIVIO2
 
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerjaContoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
IniiiHeru
 
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Riyadh +966572737505 get cytotec
 
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
TaufikTito
 
undang undang penataan ruang daerah kabupaten bogor
undang undang penataan ruang daerah kabupaten bogorundang undang penataan ruang daerah kabupaten bogor
undang undang penataan ruang daerah kabupaten bogor
ritch4
 
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdshKISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
DosenBernard
 

Recently uploaded (20)

PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppT
PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppTPERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppT
PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppT
 
materi konsep dan Model TRIASE Bencana.pptx
materi konsep dan Model TRIASE Bencana.pptxmateri konsep dan Model TRIASE Bencana.pptx
materi konsep dan Model TRIASE Bencana.pptx
 
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponenDiac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
 
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotecAbortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
 
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa IndonesiaSalinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
 
4. PENGELOLAAN ALAT MEDIS BEKAS PAKAIhbnbbv PPI DASAR (1).pdf
4. PENGELOLAAN ALAT MEDIS BEKAS PAKAIhbnbbv PPI DASAR (1).pdf4. PENGELOLAAN ALAT MEDIS BEKAS PAKAIhbnbbv PPI DASAR (1).pdf
4. PENGELOLAAN ALAT MEDIS BEKAS PAKAIhbnbbv PPI DASAR (1).pdf
 
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.pptKeracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
 
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdfAlur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
 
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerjaContoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
 
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjanacontoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
 
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
 
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
 
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MAMateri Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
 
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
 
undang undang penataan ruang daerah kabupaten bogor
undang undang penataan ruang daerah kabupaten bogorundang undang penataan ruang daerah kabupaten bogor
undang undang penataan ruang daerah kabupaten bogor
 
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdshKISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
 
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIFPPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
 
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda 2024.pptx
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda  2024.pptxBimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda  2024.pptx
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda 2024.pptx
 
DATA MINING : ESTIMASI, PREDIKSI, KLASIFIKASI, KLASTERING, DAN ASOSIASI.ppt
DATA MINING : ESTIMASI, PREDIKSI, KLASIFIKASI, KLASTERING, DAN ASOSIASI.pptDATA MINING : ESTIMASI, PREDIKSI, KLASIFIKASI, KLASTERING, DAN ASOSIASI.ppt
DATA MINING : ESTIMASI, PREDIKSI, KLASIFIKASI, KLASTERING, DAN ASOSIASI.ppt
 
Hasil wawancara usaha lumpia basah tugas PKWU
Hasil wawancara usaha lumpia basah tugas PKWUHasil wawancara usaha lumpia basah tugas PKWU
Hasil wawancara usaha lumpia basah tugas PKWU
 

Enny seleksi ciri antropometri

  • 1. Seleksi Ciri Antropometri menggunakan Pohon Keputusan untuk Pemeriksaan Osteoporosis Enny Itje Sela STMIK AKAKOM, Yogyakarta Email: ennysela@akakom.ac.id Abstract— This study determines if anthropometric features is associated with a subject’s femoral/lumbar WHO bone mineral density class. The study sample had their bone mineral density (BMD) measured at the proximal femur/lumbar spine using dual-energy X-ray absorptiometry (DXA). The anthropometric features considered were age, height, weight, and body mass index (BMI). Decision tree (J.48 method) was used to evaluate anthropometric features for classifying data. The study showed that anthropometric features have considerably high accuracy, sensitivity, and specificity. The important anthropometric features for osteoporosis screening are age, height, and body mass index. Keywords: osteoporosis, anthropometric features, decision tree Abstrak- Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ciri antropometri dapat digunakan untuk memeriksa status bone mineral density (BMD) femoral/lumbar pada wanita menopause sesuai dengan klasifikasi BMD dari WHO. Sampel BMD diperolah dari pengukuran femoral/lumbar menggunakan dual-energy X-ray absorptiometry (DXA). Ciri antropometri yang digunakan adalah umur, tinggi badan, berat badan, dan indeks massa tubuh (BMI), diperoleh dari kuisioner. Metode analisis statistik dengan memanfaatkan pohon keputusan digunakan untuk melakukan seleksi ciri berserta evaluasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pohon keputusan dapat digunakan untuk menunjukkan cir-ciri yang penting dari ciri antropometri. Berdasarkan basis pengetahuan yang diperoleh, ciri antropometri yang berperan adalah umur, tinggi badan, dan indeks massa tubuh. Nilai akurasi, sensitifitas, dan spesifisitas yang tingi diperoleh saat seleksi ciri adalah 86.67%, 90.2%, dan 87.59%. Kata kunci: osteoporosis, ciri antropometri, pohon keputusan PENDAHULUAN Osteoporosis merupakan penyakit metabolik yang mempunyai ciri berkurangnya massa tulang (BMD) dan dapat mengakibatkan patah pada tulang belakang, panggul maupun pergelangan tangan (Gueldner dkk, 2008). Pengukuran BMD merupakan metode yang paling banyak digunakan untuk memeriksa osteoporosis karena patah tulang banyak diderita oleh pasien yang mempunyai nilai BMD rendah. Salah satu peralatan yang dijadikan standar untuk memeriksa osteoporosis pada wanita pasca menopause adalah DXA (Priyana, 2007). Namun, pemeriksaan menggunakan DXA masih relatif mahal. Saat ini, pemeriksaan osteoporosis juga melibatkan ciri antropometri dan klinis pasien. Ciri tersebut adalah umur, tinggi badan, berat badan, penyerapan kalsium, olah raga, Hingga saai ini, belum diketahui apakah ciri antropometri juga dapat digunakan untuk pemeriksaan osteoporosis khusunya yang
  • 2. menggunakan data wanita Indoensia. Penelitian ini bertujan untuk mengetahui ciri-ciri antropometri yang berperan untuk pemeriksaan osteoporosis. BAHAN Ciri antropometri diperoleh dari Bagian Radiologi, RSGM Prof. Soedomo, Fakultas Kedokteran Gigi, UGM. Untuk mendapatkan ciri antropometri, subyek harus mengisi identitas dan kuisioner yang mencakup umur, tinggi badan, berat badan, kebiasaan minum susu, merokok. BMI dapat dihitung menggunakan perbandingan antara berat badan(kg) dengan kuadrat dari tinggi badan (m). Ciri antropometri yang dipertimbangkan pada penelitian ini adalah umur, tinggi badan (TB), berat badan (BB), dan indeks massa tubuh (BMI). Hasil penilaian BMD menggunakan DXA diperoleh dari Bagian Radiologi, RSUP Dr. Sardjito Hospital. Subyek diklasifikasikan dalam 3 kategori sesuai dengan krietria WHO yaitu osteoporosis (OP), osteopenia (ON), dan normal (N) (Licks et al., 2010). MODEL SELEKSI CIRI ANTROPOMETRI Secara umum, model yang digunakan untuk pemeriksaan osteoporosis adalah memanggil data ciri antropometri, seleksi ciri, visualisasi pohon keputusan, dan evaluasi (Gambar 1). Berikut penjelasan masing-masing tahap. Gambar. 1. Model yang diusulkan Proses dimulai dengan memanggil sebuah dataset yang berisi 5 atribut (ciri) yaitu U, TB, BB, BMI, dan kelas. Untuk data kelas terdiri atas normal (N), osteopenia (ON), dan osteoporosis (OP). Banyaknya data yang digunakan pada penelitian adalah 45. Proses selanjutnya adalah melakukan seleksi ciri. Seleksi ciri digunakan untuk mengetahui ciri-ciri yang berperan dalam pemeriksaan osteoporosis karena tidak semua ciri pada dataset mempunyai peran yang penting. Proses ini menggunakan algoritma C4.5 yang dikembangkan oleh Han dan Kamber (2001). Hasil seleksi ciri bisa dilihat dapat bentuk pohon keputusan yang terdiri dari beberapa node. Sebuah node pada pohon keputusan melambangkan sebuah ciri yang berperan pada pemeriksaaan osteoporosis. Konstruksi pohon keputusan dengan algoritma C4.5 (J.48 pada Weka) digunakan untuk mengklasifikasikan ciri antropometri dalam kelas N, ON, atau OP..Proses evaluasi dilakukan untuk menilai pohon keputusan yang dihasilkan. Confusion matrix Seleksi ciri dengan algoritam C4.5 evaluasi Ciri antropometri: umur, tinggi badan, berat badan, BMI Class target: klasifikasi BMD pada lumbar/spine Ciri yang berperanPohon keputus an
  • 3. digunakan untuk mengevaluasi kinerja model pohon keputusan. Dengan matirks ini, bisa diperoleh nilai akurasi, spesifisitas, dan sensitivitas. Confusion matrix memberikan informasi hasil klasifikasi antara fakta dengan prediksi yang dihasilkan model (Polat dan Gunes, 2007). Tabel 3.1 menunjukkan bentuk confusion matrix. Tabel 1. Confusion matrix Aktual Prediksi Negatif Positif Negatif a b Positif c d dengan a adalah banyaknya data yang diprediksi negatif tetapi oleh dokter dinyatakan sehat. b adalah banyaknya data yang diprediksi positif dan oleh dokter dinyatakan sehat. c adalah banyaknya data yang diprediksi negatif tetapi oleh dokter dinyatakan tidak sehat. d adalah banyaknya data yang diprediksi positif dan oleh dokter dinyatakan tidak sehat. Ada beberapa istilah berdasarkan Tabel 1  True Positive (TP) adalah data positif yang terindikasi secara benar oleh model. Perhitungan nilai TP dapat dihitung menggunakan Persamaan (1) dc d TP    False Positive (FP) adalah data positif yang terindikasi salah oleh model. Perhitungan nilai FP dapat dihitung menggunakan Persamaan (2) ba b FP    True Negatif (TN) adalah data negatif yang terindikasi benar oleh model. PErhitungan nilai TN dapat dihitung menggunakan Persamaan (3) ba a TN    False Negatif (FN) adalah data negatif yang terindikasi salah oleh model. Perhitungan nilai FN dapat dihitung menggunakan Persamaan (4) dc c FN   (1) (2) (3) (4)
  • 4.  Akurasi adalah banyaknya data yang berhasil diprediksi benar oleh model baik negative maupun positif. Perhitungan nilai akurasi dapat dihitung menggunakan Persamaan (5) (%) FNFPTNTP TNTP akurasi     Sensitifitas adalah ukuran keberhasilan model mengidentifikasi data positif dengan benar. Perhitungan nilai sensitifitas dapat dihitung menggunakan Persamaan (6) (%) FNTP TP assensitifit    Spesifisitas adalah ukuran keberhasilan model mengidentifikasi data negatif dengan benar. Perhitungan nilai spesifisitas dapat dihitung menggunakan Persamaan (7) (%) FPTN TN asspesifisit   HASIL Berdasarkan dataset yang digunakan pada penelitian ini, hasil pohon keputusan dapat dilihat pada Gambar 1. Dari gambar tersebut dapat dinyatakan bahwa ciri antropometri yang berperan pada pemeriksaan osteoporosis adalah U, BMI, dan TB Hasil uji dapat dilihat pada confusion matrix (Tabel 2). Nilai akurasi yang diperoleh saat pengujian adalah 86.67% artinya dari 45 data yang diuji, 39 data dapat diklasifikasikan dengan benar dan sisanya diklasifikasikan tidak benar. Gambar 1. Hasil Pohon Keputusan (5) (6) (7)
  • 5. Tabel 2 Confusion matrix seleksi ciri antropometri Aktual Prediksi N ON OP Total N 8 0 0 8 ON 1 17 4 22 OP 0 1 14 15 Total 9 18 18 45 Dari Tabel 2 selain nilai akurasi, dapat diperoleh rata-rata nilai sensitivitas,dan spesifisitas, seperti yang disajikan pada Tabel 3 berdasarkan Persamaan (5), (6), dan (7). Pada penelitian ini nilai rata- rata sensitifitas yang diperoleh sebesar 90.2%, sedangkan nilai rata-rata spesifisitas sebesar 87.59%. Tabel 3. Nilai akurasi, sensitifitas, dan spesifisitas Akurasi (%) Sensitifitas (%) Spesifisitas (%) 86.67 N 100 N 83.78 ON 77.27 ON 95.65 OP 93.33 OP 83.33 Rata 90.2 Rata 87.59 Dari penelitian ini dapat ditujukkan bahwa ciri antropometri dapat digunakan untuk pemeriksaan osteoporosis. Penelitian ini serupa dengan penelitian yang dilakukan oleh Licks dkk. (2010) Ciri yang paling penting pada penelitikan Licks adalah umur, sama dengan hasil pada penelitian ini. Pada penelitian ini, ciri antropometri yang lain yang dipertimbangkan untuk pemeriksaan osteoporosis adalah BMI. Hasil ini sesuai dengan hasil penelitian dari Licks dkk (2010). Hasil lain yang sesuai dengan penelitian Licks dkk (2010) adalah ciri berat badan tidak berperan dalam pemeriksaan osteoporosis. Ada beberapa kelemahan yang ada pada penelitian ini. Pertama, jumlah sample yang sederhan (sedikit) terutama pada data kelas normal. Subyek penelitian tidak mengambil sample pria dan ciri antropometri yang diambil adalah umur, berat badan, tinggi badan dan BMI. Untuk penelitian mendatang sebaiknya dipertimbangkan ciri antropometri lain seperti kegiatan olah raga, kebiasaan merokok, atau konsusi obat-obatan. KESIMPULAN Penelitian ini menunjukkan bahwa ciri antropometri dapat digunakan untuk pemeriksaan osteoporosis. Ciri-ciri yang berperan pada pemeriksaan osteoporosis adalah umur, BMI, dan tinggi badan.
  • 6. REFERENSI Gueldner, S., Graha, T.N., Newman, E.D., Cooper, D.R., 2008, Osteoporosis: Clinical Guidelines for Prevention, Diagnosis, and Management, Springer Publishing Company, New York. Han, J., dan Kamber, M., 2001, Data Mining Comceps and Technique, Morgan Kaufmann Publisher, USA Licks. R., Licks, V., Ourique, F., Bittencourt, H.R., Fontanella, V., 2007, Development of prediction tool for low bone mass based on clinical data and periapical radiography, Dentomaxillofacial Radiology (2010) 39, 224-230, The British Institute of Radiology Polat, K.dan Gunes, S., 2007, Brest Cancer Diagnosis using least square support vector machine, Digital Signal Processing, Vol. 17, No. 4, Hal. 694-701 Priyana, A., 2007, Prean Pertanda Tulang dalam Serum pada Tata Laksana Osteoporosis, Universa Medicina, Juni-September, 26, 3.