SlideShare a Scribd company logo
1 of 62
Pengawasan Penyusunan
Penjadwalan
Online Single Submission (OSS) Berbasis
Risiko
Alur Diagram Proses Bisnis Kirim Data Penjadwalan Pengawasan
Rutin Oleh SuperAdmin
Alur Diagram Proses Bisnis Penjadwalan Pengawasan
Rutin Untuk ROLE Koordinator
Alur Diagram Proses Bisnis Penjadwalan Pengawasan
Rutin Untuk ROLE Koordinator
Alur Diagram Proses Bisnis Penjadwalan Pengawasan
Rutin Untuk ROLE Pengawas
Alur Diagram Proses Bisnis Penjadwalan Pengawasan
Rutin Untuk ROLE Pengawas
Langkah Penyusunan Penjadwalan Pengawasan
1
. Kunjungi https://oss.go.id/, klik MASUK
2 Masukkan Username dan Password, lalu klik tombol MASUK
3
. Masuk ke Menu PENJADWALAN, pilih PENGAWASAN RUTIN dan klik KIRIM PENJADWALAN
4
. Periksa Data Inspeksi Lapangan
5
. Mengatur Jadwal Pengawasan
6
. Lengkapi Data Ubah Pengusulan Pengawasan
7
. Menambahkan Jadwal Pengawasan
8
. Lengkapi Data Usulan Pengawasan
9
. Periksa Data Prioritas dan Mengirimkan Data Pengawasan
Menu PENJADWALAN, pilih PENGAWASAN RUTIN
dan klik KIRIM PENJADWALAN
● Setelah login berhasil,
masuk ke Menu
PENJADWALAN
● Klik PENGAWASAN RUTI
N
● Klik KI
RIM PENJADWALAN
untuk melanjutkan proses
kirim data penjadwalan
kepada Koordinator dan
Pengawas
Periksa Data Inspeksi Lapangan
● Sistem akan menampilkan data Badan Usaha dari Pelaku
Usaha yang memerlukan Pengawasan
● Sistem akan menampilkan data secara otomatis, berdasarkan:
1. Data Profil Pelaku Usaha
2. Data Perizinan Berusaha
3. Data Lokasi Usaha
4. Data Usaha
5. Data Detail Investasi
6. Data Detail Pengawasan Usaha
● Klik ikon “V” untuk menampilkan Data Pelaku Usaha secara
mendetail
● Klik LIHAT DETAIL USAHA untuk melihat Data Perizinan
Berusaha
● Klik PELACAKAN PERIZINAN BERUSAHA untuk melihat
daftar izin pelaku usaha
● Anda dapat mengunduh file Excel Data Inspeksi Lapangan
dengan menggunakan tombol UNDUH
● Klik LANJUT untuk melanjutkan pada halaman Atur Jadwal
Pengawasan
Mengatur Jadwal Pengawasan
● Pilih Kegiatan Usaha yang akan di
mengubah jadwal pengawasan dan klik
tanda “V”
● Klik UBAH USULAN PENGAWASAN
Lengkapi Data Ubah Usulan Pengawasan (Pembatalan
Penjadwalan)
● Sistem akan menampilkan secara otomatis
Data Bidang Usaha
● Data yang wajib Anda isi, yaitu:
1. Jenis Perubahan (Pembatalan
Pengawasan)
2. Nama Pengusul
3. Instansi Pengusul
4. Pangkat /Golongan Ruang
5. Nomor Handphone
6. Email
7. Catatan
● Klik SIMPAN untuk menyimpan perubahan
data jadwal pengawasan
Lengkapi Data Ubah Usulan Pengawasan (Perubahan
Pengawasan)
● Sistem akan menampilkan secara otomatis
Data Bidang Usaha dan Tanggal Sebelum
Perubahan
● Data yang wajib Anda isi, yaitu:
1. Jenis Perubahan (Perubahan
Pengawasan)
2. Tanggal Sebelum
3. Tanggal Sesudah
4. Nama Pengusul
5. Instansi Pengusul
6. Jabatan Pengusul
7. Pangkat /Golongan Ruang
8. Nomor Handphone
9. Email
10. Catatan
● Klik SIMPAN untuk menyimpan perubahan
data jadwal pengawasan
Hapus Data Proyek Pengawasan
● Anda bisa melakukan hapus data proyek
pengawasan
● Klik HAPUS untuk menghapus data proyek
pengawasan
Hapus Data Proyek Pengawasan
● Akan muncul pemberitahuan, Apakah
Anda yakin menghapus kegiatan proyek
ini?
● Klik Ya untuk melanjutkan menghapus
data proyek pengawasan
● Klik TIDAK untuk membatalkan
menghapus data proyek pengawasan
Melihat Detail Usaha Proyek
Sistem akan menampilkan beberapa element data detail usaha proyek
Melihat Data Pelacakan Perizinan Berusaha
● Sistem akan menampilkan beberapa
data pelacakan perizinan berusaha
● Sistem akan menampilkan data
otomatis berdasarkan :
1. Nama Perizinan
2. Kewenangan
3. K/L/D
4. Status
5. keterangan
6. Detail Penerbitan
7. Cetak
● Klik TUTUP untuk menutup halaman
Pelacakan Perizinan Berusaha
Tambah Data Pengawasan Pelaku Usaha
● Setelah melanjutkan dari halaman Atur
Jadwal Pengawasan maka akan
menampilkan halaman Tambah Data
● Klik TAMBAH DATA untuk mengusulkan
Pengawasan Pelaku Usaha
Tambah Data Pengawasan Pelaku Usaha - Pencarian Data
● Anda bisa melakukan pencarian data
proyek berdasarkan beberapa kriteria dan
beberapa sumber data
● Klik DETAIL untuk melihat detail data
proyek pengawasan
Tambah Data Pengawasan Pelaku Usaha - Bidang Usaha
● Sistem akan menampilkan bidang usaha
dengan beberapa detail kriteria
● Klik “V” untuk menampilkan detail bidang
usaha
● Klik TAMBAH DATA untuk menambahkan
data Pengawasan Pelaku Usaha
Tambah Data Pengawasan Pelaku Usaha - Pemberitahuan
● Sistem akan menampilakan
pemberitahuan Apakah Anda yakin akan
menambahkan data ini untuk
Pengawasan?
● Klik YA untuk menambahkan data
pengawasan
● Klik TIDAK untuk membatalkan tambah
data pengawasan
Tambah Data Pengawasan Pelaku Usaha - Pemberitahuan
● Sistem akan menampilkan pemberitahuan
Data Proyek berhasil ditambahkan
● Klik OK
Data Prioritas Penjadwalan Pengawasan
● Setelah melanjutkan dari halaman Tambah
Data maka akan menampilkan halaman
Data Prioritas
● Klik KIRIMDATA PENGAWASAN untuk
mengirimkan data pengawasan
Data Prioritas Penjadwalan Pengawasan - Pemberitahuan
● Sistem akan menampilkan pemberitahun
Apakah Anda yakin akan mengirimkan
data?
● Klik YA untuk mengirimkan data
penjadwalan pengawasan
● Klik TIDAK untuk membatalkan kirim data
penjadwalan pengawasan
● Setelah klik YA sistem akan menampilkan
pemberitahuan kembali bahwa data
proyek sudah terkirim kepada Koordinator
dan Pengawas
Koordinator Melakukan Usulan Proyek
● Setelah melakukan Login dengan akun
Koordinator, maka masuk pada menu
Penjadwalan >Pengawasan Rutin >Usulan
Proyek
Koordinator Tambah Data Usulan Proyek
● Setelah menampilkan halaman Daftar
Usulan Proyek Pengawasan,klik Tambah
Data
untuk menambahkan
● Klik TAMBAH DATA
data usulan proyek
Koordinator Tambah Data Usulan Proyek - Lanjutan
● Pilih Sektor Usaha yang akan
ditambahkan dengan mencentang pada
checkbox/kotak centang.Anda juga
dapat memilih semua sektor usaha
dengan menggunakan tombol PILIH
SEMUA
● Klik LANJUT
Koordinator Tambah Data Usulan Proyek - Lanjutan
● Anda dapat menggunakan fitur Pencarian
untuk menampilkan Data Pelaku Usaha yang
diusulkan. Fitur Pencarian ini dapat mencari
data pelaku usaha berdasarkan:
1. Nama Pelaku Usaha
2. NIB
3. NPWP
4. Provinsi Proyek
5. Nomor Kode Proyek
6. KBLI
7. Jenis Penanaman Modal
8. Sumber Data
● Klik DETAI
L pada Kegiatan Usaha dari Pelaku
Usaha yang dipilih
● Centang pada checkbox/kotak centang
centang pada Bidang Usaha yang dipilih
● Klik LANJUT
Koordinator Tambah Data Usulan Proyek - Lanjutan
● Sistem akan menampilkan beberapa element
data yang warus diisi
● Data yang wajib Anda isi, yaitu:
1. Tanggal Inspeksi Lapangan
2. Nama pengusul
3. Isntansi Pengusul
4. Jabatan Pengusul
5. Pangkat/Golongan Ruang
6. No Handphone
7. Email
8. Catatan
● Klik SIMPAN DATA USULAN untuk
menyimpan data usulan proyek
Koordinator Tambah Data Usulan Proyek - Lanjutan
● Sistem akan menampilkan pemberitahuan
Apakah Anda yakin akan menambahkan data
ini untuk Pengawasan
● Klik YA untuk menambahkan data usulan
proyek
● Klik TIDAK untuk membatalkan data usulan
proyek
Koordinator Tambah Data Usulan Proyek - Lanjutan
● Setelah berhasil melakukan tambah data
usulan proyek maka data yang diusulkan akan
masuk pada halaman Daftar Usulan Proyek
Pengawasan Rutin
Pengawas Membuka halaman Usulan Jadwal
● Setelah melakukan Login dengan user
Pengawas maka buka menu Penjadwalan
>Pengawasan Rutin >Usulan Jadwal
Pengawas Mengusulkan Penjadwalan
● Setelah menampilkan halaman daftar
usulan jadwal pengawasan,klik UBAH
JADWAL
● Klik UBAH JADWAL untuk mengubah
penjadwalan atau membatalkan
penjadwalan
Pengawas Mengusulkan Penjadwalan - Lanjutan
● Klik “V” untuk menampilkan detail data
pengawasan
● Klik UBAH USULAN PENGAWASAN
untuk melanjutkan usulan penjadwalan
Pengawas Mengusulkan Penjadwalan - Lanjutan
● Sistem akan menampilkan detail bidang
usaha dan beberapa data yang harus
diisi:
1. Jenis Perubahan
2. Tanggal Sebelum
3. Tanggal Sesudah
4. Nama Pengusul
5. Instansi Pengusul
6. Jabatan Pengusul
7. Pangkat/Golongan Ruang
8. No Handphone
9. Email
10.Catatan
● Klik SI
MPAN untuk menyimpan data
usulan jadwal
Pengawas Mengusulkan Penjadwalan - Lanjutan
● Sistem akan menampilkan
pemberitahuan Apakah Anda yakin akan
mengubah jadwal pengawasan proyek
ini?
● Klik YA untuk melanjutkan usulan
penjadwalan
● Klik TIDAK untuk membatalkan usulan
penjadwalan
● Jika klik YA maka akan muncul kembali
pemberitahuan Berhasil mengubah data
proyek pengawasan
● Klik OK untuk kembali pada halaman
daftar usulan penjadwalan pengawasan
Halaman Daftar Usulan Jadwal
● Setelah berhasil menambahkan usulan
jadwal, maka data usulan tersebut akan
masuk pada halaman Daftar Usulan
Jadwal Pengawasan dengan status
usulan Belum Diproses
● Data usulan jadwal akan masuk kepada
Instansi Pengusul untuk dilakukan
proses Persetujuan atau Penolakan
usulan jadwal
Proses Persetujuan Usulan Jadwal - Login Akun Approval
● Setelah masuk pada halaman beranda
buka menu Penjadwalan >Usulan
OPD/Kementerian >Usulan Jadwal
Proses Persetujuan Usulan Jadwal - Daftar Usulan Jadwal
● Sistem menampilkan halaman Daftar
Usulan Jadwal Pengawasan
● Klik “V” untuk melihat detail usulan
jadwal
Proses Persetujuan Usulan Jadwal -Lihat Usulan Jadwal
● Klik LIHAT USULAN JADWAL untuk
proses approval usulan jadwal
Proses Persetujuan Usulan Jadwal - Submit Approval
● Sistem akan menampilkan detail bidang
usaha dan data usulan jadwal
● Isi untuk data Catatan
Penyetuju/Penolak
● Klik SETUJUI untuk menyetujui usulan
jadwal
● Klik TOLAK untuk menolak usulan jadwal
Proses Persetujuan Usulan Jadwal - Submit Approval
● Sistem akan menampilkan
pemberitahun Anda akan menyetujui
Usulan Jadwal
● Klik YA untuk melanjutkan proses
persetujuan usulan jadwal
● Klik TIDAK untuk membatalkan proses
persetujuan jadwal
Halaman Daftar Usulan Jadwal Pengawasan
● Setelah data usulan jadwal disetujui
maka pada halaman daftar usulan jadwal
status usulan berubah menjadi
DISETUJUI
Pelacakan Penjadwalan Pengawasan - Koordinator
● Pada halaman beranda buka menu
Penjadwalan >Pengawasan Rutin >
Pelacakan
Halaman Daftar Kegiatan Berusaha Prioritas
Pengawasan Rutin
● Pada halaman daftar kegiatan berusaha
prioritas pengawasan rutin, akan muncul
beberapa notifikasi
● Klik “V” untuk menampilkan detail
kegiatan berusaha
Assign Pelaksana
● Setelah detail kegiatan berusaha
ditampilkan,klik assign pelakasana
untuk assign jadwal pengawasan
● Klik ASSI
GN PELAKSANA untuk
melanjutkan pada halaman Surat Tugas
Penjadwalan Pengawasan
Assign Pelaksana - Lanjutan
● Isi beberapa data pada profil pelaksana
pengawasan
● Klik TAMBAH untuk menambahkan data
pelaksana
Assign Pelaksana - Lanjutan
● Data yang ditambahkan akan masuk
pada tabel Daftar Pelaksana
● Klik NAI
KAN URUTAN untuk menaikkan
urutan
● Klik TURUNKAN URUTAN untuk
menurunkan urutan
● Klik UBAH untuk mengubah data
● Klik HAPUS untuk menghapus data
● Klik SIMPAN untuk menyimpan data
pelaksana
Assign Pelaksana - Lanjutan
● SIstem akan menampilkan
pemberitahuan Anda akan menyimpan
Daftar Pelaksana
● Klik YA untuk melanjutkan simpan data
pelaksana
● Klik TIDAK untuk membatalkan simpan
data pelaksana
● Sistem akan menampilkan
pemberitahuan kembali jika klik YA
● Klik TUTUP untuk kembali ke halaman
daftar kegiatan berusaha prioritas
● Klik BUAT UNDANGAN untuk
melanjutkan pada halaman membuat
undangan
Membuat Surat Undangan
● Sistem akan menampilkan detail
kegiatan berusaha
● Isi beberapa data undangan :
1. Instansi yang akan diundang
2. Alasan mengundang
● Klik TAMBAH untuk menambahkan data
undangan
● Klik HAPUS untuk menghapus data
undangan
● Klik KI
RIM UNDANGAN untuk
mengirimkan data undangan
Membuat Surat Undangan - Lanjutan
● Sistem akan menampilkan
pemberitahuan Apakah Anda yakin akan
mengirim undangan?
● Klik YA untuk melanjutkan kirim
undangan
● Klik TIDAK untuk membatalkan kirim
undangan
● Sistem akan menampilkan kembali
Pemberitahuan Berhasil mengirim
undangan jika klik YA
● Klik OK untuk kembali ke halaman daftar
kegiatan berusaha prioritas
Daftar Undangan Keluar
● Setelah undangan berhasil terkirim maka
akan masuk pada halaman Daftar
Undangan Keluar
● Klik TAMBAH DATA UNDANGAN untuk
menambah data undangan baru
Undangan Masuk
● Setelah data undangan berhasil terkirim,
maka data undangan tersebut akan
masuk pada user yang telah diundang
● Klik “V” untuk melihat detail kegiatan
berusaha dan Undangan Masuk
Proses Undangan Masuk
● Klik PROSES UNDANGAN untuk
memproses undangan yang telah masuk
Proses Undangan Masuk - Lanjutan
● Sistem berhasil menampilkan detail
kegiatan berusah dan beberapa data :
1. Instansi yang mengundanga
2. Alasan Mengundang
● Klik SETUJUIUNDANGAN untuk
menyetujui undangan
● Klik TOLAK UNDANGAN untuk menolak
undangan
Proses Undangan Masuk - Lanjutan
● Isi beberapa data pada profil pelaksana
pengawasan
● Klik TAMBAH untuk menambahkan data
pelaksana
Proses Undangan Masuk - Lanjutan
● Data yang ditambahkan akan masuk
pada tabel Daftar Pelaksana
● Klik NAI
KAN URUTAN untuk menaikkan
urutan
● Klik TURUNKAN URUTAN untuk
menurunkan urutan
● Klik UBAH untuk mengubah data
● Klik HAPUS untuk menghapus data
● Klik SIMPAN untuk menyimpan data
pelaksana
Proses Undangan Masuk - Lanjutan
Setelah undangan disetujui maka status
undangan akan berubah menjadi Terkirim,
Diterima
Daftar Hadir
● Klik DAFTAR HADIRuntuk melihat daftar
hadir
Daftar Hadir - Lanjutan
● Sistem berhasil menampilkan daftar
hadir dengan beberapa data Instansi dan
Profil Petugas
Input BAP (Berita Acara Pemeriksaan)
Sistem berhasil menampilkan beberapa data
dan beberapa yang hasrus diisi,diantaranya :
1. Data Profil Perusahaan
2. Penilaian Kepatuhan Teknis
3. Penilaian pelaksanaan kegiatan Usaha
4. Nilai Riwayat Pengenaan Sanksi
5. Permasalahan yang dihadapi
perusahaan
Input BAP (Berita Acara Pemeriksaan)
Sistem berhasil menampilkan beberapa data
dan beberapa yang hasrus diisi,diantaranya :
1. Hasil pengawasan koordinator
2. Rekomendasi Koordinator
3. Hasil Pengawasan Pengawas
4. Rekomendasi Pengawas
● Klik KI
RIM DATA PENGAWASAN untuk
submit BAP
TERIMA KASIH
Jl. Windu No. 26 Bandung
Website: dpmptsp.jabarprov.go.id
Call Center : 022 - 21125000
DinasPmptspProvJabar
@dpmptspjabar
@dinaspmptsp.jabar

More Related Content

Similar to OSS-RISIKO

UML Aplikasi Rental Mobil
UML Aplikasi Rental MobilUML Aplikasi Rental Mobil
UML Aplikasi Rental MobilDwi Mardianti
 
Materi Pendampingan Gaji Web.pptx
Materi Pendampingan Gaji Web.pptxMateri Pendampingan Gaji Web.pptx
Materi Pendampingan Gaji Web.pptxssuser676e10
 
jbptunikompp-gdl-siskanirma-28692-12-seminar_-.pptx
jbptunikompp-gdl-siskanirma-28692-12-seminar_-.pptxjbptunikompp-gdl-siskanirma-28692-12-seminar_-.pptx
jbptunikompp-gdl-siskanirma-28692-12-seminar_-.pptxdestaadebagusstyawan
 
AKUNTANSI PENDAPATAN.pptx
AKUNTANSI PENDAPATAN.pptxAKUNTANSI PENDAPATAN.pptx
AKUNTANSI PENDAPATAN.pptxIndahAyuwardani
 
Pascakualifikasi SPSE v4.5.pdf
Pascakualifikasi  SPSE v4.5.pdfPascakualifikasi  SPSE v4.5.pdf
Pascakualifikasi SPSE v4.5.pdfNakulaFisher1
 
Aplikasi sak2010
Aplikasi sak2010Aplikasi sak2010
Aplikasi sak2010Humam1
 
Tutorial simbg-dinas
Tutorial simbg-dinasTutorial simbg-dinas
Tutorial simbg-dinasCakKartolo1
 
20210825--Panduan-Penggunaan-SIRENAKSI-PPBJ.pdf
20210825--Panduan-Penggunaan-SIRENAKSI-PPBJ.pdf20210825--Panduan-Penggunaan-SIRENAKSI-PPBJ.pdf
20210825--Panduan-Penggunaan-SIRENAKSI-PPBJ.pdfsisibocil7
 
Siroju Insan Pemaparan Aktualisasi.pptx
Siroju Insan Pemaparan Aktualisasi.pptxSiroju Insan Pemaparan Aktualisasi.pptx
Siroju Insan Pemaparan Aktualisasi.pptxSirojuInsan
 
Materi analisis biaya manfaat-1
Materi analisis biaya manfaat-1Materi analisis biaya manfaat-1
Materi analisis biaya manfaat-1Fajar Baskoro
 
Petunjuk Penggunaan Fitur Perubahan Data Penyedia, Distributor dan Penambahan...
Petunjuk Penggunaan Fitur Perubahan Data Penyedia, Distributor dan Penambahan...Petunjuk Penggunaan Fitur Perubahan Data Penyedia, Distributor dan Penambahan...
Petunjuk Penggunaan Fitur Perubahan Data Penyedia, Distributor dan Penambahan...RubyHaris1
 
2021-Juknis Siklus Perekaman Transaksi GUP.pdf
2021-Juknis Siklus Perekaman Transaksi GUP.pdf2021-Juknis Siklus Perekaman Transaksi GUP.pdf
2021-Juknis Siklus Perekaman Transaksi GUP.pdfSri Haryati
 
bab 3 Siklus akuntansi manual
bab 3 Siklus akuntansi manualbab 3 Siklus akuntansi manual
bab 3 Siklus akuntansi manualBeleke MetAll
 
APLIKASI KOMPUTER AKUNTANSI MYOB
APLIKASI KOMPUTER AKUNTANSI MYOBAPLIKASI KOMPUTER AKUNTANSI MYOB
APLIKASI KOMPUTER AKUNTANSI MYOBSptynlely Sptynlely
 
Paparan penggunaan Aplikasi P3dn.pptx
Paparan penggunaan Aplikasi P3dn.pptxPaparan penggunaan Aplikasi P3dn.pptx
Paparan penggunaan Aplikasi P3dn.pptxArifinSuaib2
 
lkpm-rba-edt (2).pdf
lkpm-rba-edt (2).pdflkpm-rba-edt (2).pdf
lkpm-rba-edt (2).pdfLLCPalembang
 
PANDUAN PENGGUNAAN SIWASLU.pptx
PANDUAN PENGGUNAAN SIWASLU.pptxPANDUAN PENGGUNAAN SIWASLU.pptx
PANDUAN PENGGUNAAN SIWASLU.pptxilhamas2
 
Project Mobile app inspection tower substation
Project Mobile app inspection tower substationProject Mobile app inspection tower substation
Project Mobile app inspection tower substationAdam Ann
 
Paparan E-Katalog.pptx
Paparan E-Katalog.pptxPaparan E-Katalog.pptx
Paparan E-Katalog.pptxMohRojii1
 

Similar to OSS-RISIKO (20)

UML Aplikasi Rental Mobil
UML Aplikasi Rental MobilUML Aplikasi Rental Mobil
UML Aplikasi Rental Mobil
 
Materi Pendampingan Gaji Web.pptx
Materi Pendampingan Gaji Web.pptxMateri Pendampingan Gaji Web.pptx
Materi Pendampingan Gaji Web.pptx
 
jbptunikompp-gdl-siskanirma-28692-12-seminar_-.pptx
jbptunikompp-gdl-siskanirma-28692-12-seminar_-.pptxjbptunikompp-gdl-siskanirma-28692-12-seminar_-.pptx
jbptunikompp-gdl-siskanirma-28692-12-seminar_-.pptx
 
AKUNTANSI PENDAPATAN.pptx
AKUNTANSI PENDAPATAN.pptxAKUNTANSI PENDAPATAN.pptx
AKUNTANSI PENDAPATAN.pptx
 
Pascakualifikasi SPSE v4.5.pdf
Pascakualifikasi  SPSE v4.5.pdfPascakualifikasi  SPSE v4.5.pdf
Pascakualifikasi SPSE v4.5.pdf
 
Aplikasi sak2010
Aplikasi sak2010Aplikasi sak2010
Aplikasi sak2010
 
Manual book damkar
Manual book damkarManual book damkar
Manual book damkar
 
Tutorial simbg-dinas
Tutorial simbg-dinasTutorial simbg-dinas
Tutorial simbg-dinas
 
20210825--Panduan-Penggunaan-SIRENAKSI-PPBJ.pdf
20210825--Panduan-Penggunaan-SIRENAKSI-PPBJ.pdf20210825--Panduan-Penggunaan-SIRENAKSI-PPBJ.pdf
20210825--Panduan-Penggunaan-SIRENAKSI-PPBJ.pdf
 
Siroju Insan Pemaparan Aktualisasi.pptx
Siroju Insan Pemaparan Aktualisasi.pptxSiroju Insan Pemaparan Aktualisasi.pptx
Siroju Insan Pemaparan Aktualisasi.pptx
 
Materi analisis biaya manfaat-1
Materi analisis biaya manfaat-1Materi analisis biaya manfaat-1
Materi analisis biaya manfaat-1
 
Petunjuk Penggunaan Fitur Perubahan Data Penyedia, Distributor dan Penambahan...
Petunjuk Penggunaan Fitur Perubahan Data Penyedia, Distributor dan Penambahan...Petunjuk Penggunaan Fitur Perubahan Data Penyedia, Distributor dan Penambahan...
Petunjuk Penggunaan Fitur Perubahan Data Penyedia, Distributor dan Penambahan...
 
2021-Juknis Siklus Perekaman Transaksi GUP.pdf
2021-Juknis Siklus Perekaman Transaksi GUP.pdf2021-Juknis Siklus Perekaman Transaksi GUP.pdf
2021-Juknis Siklus Perekaman Transaksi GUP.pdf
 
bab 3 Siklus akuntansi manual
bab 3 Siklus akuntansi manualbab 3 Siklus akuntansi manual
bab 3 Siklus akuntansi manual
 
APLIKASI KOMPUTER AKUNTANSI MYOB
APLIKASI KOMPUTER AKUNTANSI MYOBAPLIKASI KOMPUTER AKUNTANSI MYOB
APLIKASI KOMPUTER AKUNTANSI MYOB
 
Paparan penggunaan Aplikasi P3dn.pptx
Paparan penggunaan Aplikasi P3dn.pptxPaparan penggunaan Aplikasi P3dn.pptx
Paparan penggunaan Aplikasi P3dn.pptx
 
lkpm-rba-edt (2).pdf
lkpm-rba-edt (2).pdflkpm-rba-edt (2).pdf
lkpm-rba-edt (2).pdf
 
PANDUAN PENGGUNAAN SIWASLU.pptx
PANDUAN PENGGUNAAN SIWASLU.pptxPANDUAN PENGGUNAAN SIWASLU.pptx
PANDUAN PENGGUNAAN SIWASLU.pptx
 
Project Mobile app inspection tower substation
Project Mobile app inspection tower substationProject Mobile app inspection tower substation
Project Mobile app inspection tower substation
 
Paparan E-Katalog.pptx
Paparan E-Katalog.pptxPaparan E-Katalog.pptx
Paparan E-Katalog.pptx
 

Recently uploaded

MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1alvinjasindo
 
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptxerlyndakasim2
 
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptxBab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptxlulustugasakhirkulia
 
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdgNilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdgNajlaNazhira
 
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaTajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaHaseebBashir5
 
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...FORTRESS
 
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptxASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptxMuhammadDidikJasaGb
 
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing SoloCALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solojasa marketing online
 
Manajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf man
Manajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf manManajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf man
Manajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf manrasyidakhdaniyal10
 
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerMengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerHaseebBashir5
 
04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................rendisalay
 
Perspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan OrganisasiPerspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan OrganisasiSeta Wicaksana
 
DRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptx
DRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptxDRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptx
DRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptxnairaazkia89
 
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama LinkajaUNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkajaunikbetslotbankmaybank
 
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapak
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapaktugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapak
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapaksmkpelayarandemak1
 
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani""Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"HaseebBashir5
 
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaSlide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaNovrinKartikaTumbade
 
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptxKUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptxFORTRESS
 
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di IndonesiaPerkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesialangkahgontay88
 

Recently uploaded (20)

MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
 
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
 
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptxBab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
 
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdgNilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
 
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaTajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
 
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
 
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptxASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
 
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing SoloCALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
 
Manajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf man
Manajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf manManajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf man
Manajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf man
 
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerMengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
 
04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................
 
Perspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan OrganisasiPerspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
 
DRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptx
DRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptxDRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptx
DRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptx
 
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama LinkajaUNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
 
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapak
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapaktugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapak
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapak
 
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani""Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"
 
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotecabortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
 
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaSlide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
 
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptxKUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
 
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di IndonesiaPerkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
 

OSS-RISIKO

  • 1. Pengawasan Penyusunan Penjadwalan Online Single Submission (OSS) Berbasis Risiko
  • 2. Alur Diagram Proses Bisnis Kirim Data Penjadwalan Pengawasan Rutin Oleh SuperAdmin
  • 3. Alur Diagram Proses Bisnis Penjadwalan Pengawasan Rutin Untuk ROLE Koordinator
  • 4. Alur Diagram Proses Bisnis Penjadwalan Pengawasan Rutin Untuk ROLE Koordinator
  • 5. Alur Diagram Proses Bisnis Penjadwalan Pengawasan Rutin Untuk ROLE Pengawas
  • 6. Alur Diagram Proses Bisnis Penjadwalan Pengawasan Rutin Untuk ROLE Pengawas
  • 7. Langkah Penyusunan Penjadwalan Pengawasan 1 . Kunjungi https://oss.go.id/, klik MASUK 2 Masukkan Username dan Password, lalu klik tombol MASUK 3 . Masuk ke Menu PENJADWALAN, pilih PENGAWASAN RUTIN dan klik KIRIM PENJADWALAN 4 . Periksa Data Inspeksi Lapangan 5 . Mengatur Jadwal Pengawasan 6 . Lengkapi Data Ubah Pengusulan Pengawasan 7 . Menambahkan Jadwal Pengawasan 8 . Lengkapi Data Usulan Pengawasan 9 . Periksa Data Prioritas dan Mengirimkan Data Pengawasan
  • 8. Menu PENJADWALAN, pilih PENGAWASAN RUTIN dan klik KIRIM PENJADWALAN ● Setelah login berhasil, masuk ke Menu PENJADWALAN ● Klik PENGAWASAN RUTI N ● Klik KI RIM PENJADWALAN untuk melanjutkan proses kirim data penjadwalan kepada Koordinator dan Pengawas
  • 9. Periksa Data Inspeksi Lapangan ● Sistem akan menampilkan data Badan Usaha dari Pelaku Usaha yang memerlukan Pengawasan ● Sistem akan menampilkan data secara otomatis, berdasarkan: 1. Data Profil Pelaku Usaha 2. Data Perizinan Berusaha 3. Data Lokasi Usaha 4. Data Usaha 5. Data Detail Investasi 6. Data Detail Pengawasan Usaha ● Klik ikon “V” untuk menampilkan Data Pelaku Usaha secara mendetail ● Klik LIHAT DETAIL USAHA untuk melihat Data Perizinan Berusaha ● Klik PELACAKAN PERIZINAN BERUSAHA untuk melihat daftar izin pelaku usaha ● Anda dapat mengunduh file Excel Data Inspeksi Lapangan dengan menggunakan tombol UNDUH ● Klik LANJUT untuk melanjutkan pada halaman Atur Jadwal Pengawasan
  • 10. Mengatur Jadwal Pengawasan ● Pilih Kegiatan Usaha yang akan di mengubah jadwal pengawasan dan klik tanda “V” ● Klik UBAH USULAN PENGAWASAN
  • 11. Lengkapi Data Ubah Usulan Pengawasan (Pembatalan Penjadwalan) ● Sistem akan menampilkan secara otomatis Data Bidang Usaha ● Data yang wajib Anda isi, yaitu: 1. Jenis Perubahan (Pembatalan Pengawasan) 2. Nama Pengusul 3. Instansi Pengusul 4. Pangkat /Golongan Ruang 5. Nomor Handphone 6. Email 7. Catatan ● Klik SIMPAN untuk menyimpan perubahan data jadwal pengawasan
  • 12. Lengkapi Data Ubah Usulan Pengawasan (Perubahan Pengawasan) ● Sistem akan menampilkan secara otomatis Data Bidang Usaha dan Tanggal Sebelum Perubahan ● Data yang wajib Anda isi, yaitu: 1. Jenis Perubahan (Perubahan Pengawasan) 2. Tanggal Sebelum 3. Tanggal Sesudah 4. Nama Pengusul 5. Instansi Pengusul 6. Jabatan Pengusul 7. Pangkat /Golongan Ruang 8. Nomor Handphone 9. Email 10. Catatan ● Klik SIMPAN untuk menyimpan perubahan data jadwal pengawasan
  • 13. Hapus Data Proyek Pengawasan ● Anda bisa melakukan hapus data proyek pengawasan ● Klik HAPUS untuk menghapus data proyek pengawasan
  • 14. Hapus Data Proyek Pengawasan ● Akan muncul pemberitahuan, Apakah Anda yakin menghapus kegiatan proyek ini? ● Klik Ya untuk melanjutkan menghapus data proyek pengawasan ● Klik TIDAK untuk membatalkan menghapus data proyek pengawasan
  • 15. Melihat Detail Usaha Proyek Sistem akan menampilkan beberapa element data detail usaha proyek
  • 16. Melihat Data Pelacakan Perizinan Berusaha ● Sistem akan menampilkan beberapa data pelacakan perizinan berusaha ● Sistem akan menampilkan data otomatis berdasarkan : 1. Nama Perizinan 2. Kewenangan 3. K/L/D 4. Status 5. keterangan 6. Detail Penerbitan 7. Cetak ● Klik TUTUP untuk menutup halaman Pelacakan Perizinan Berusaha
  • 17. Tambah Data Pengawasan Pelaku Usaha ● Setelah melanjutkan dari halaman Atur Jadwal Pengawasan maka akan menampilkan halaman Tambah Data ● Klik TAMBAH DATA untuk mengusulkan Pengawasan Pelaku Usaha
  • 18. Tambah Data Pengawasan Pelaku Usaha - Pencarian Data ● Anda bisa melakukan pencarian data proyek berdasarkan beberapa kriteria dan beberapa sumber data ● Klik DETAIL untuk melihat detail data proyek pengawasan
  • 19. Tambah Data Pengawasan Pelaku Usaha - Bidang Usaha ● Sistem akan menampilkan bidang usaha dengan beberapa detail kriteria ● Klik “V” untuk menampilkan detail bidang usaha ● Klik TAMBAH DATA untuk menambahkan data Pengawasan Pelaku Usaha
  • 20. Tambah Data Pengawasan Pelaku Usaha - Pemberitahuan ● Sistem akan menampilakan pemberitahuan Apakah Anda yakin akan menambahkan data ini untuk Pengawasan? ● Klik YA untuk menambahkan data pengawasan ● Klik TIDAK untuk membatalkan tambah data pengawasan
  • 21. Tambah Data Pengawasan Pelaku Usaha - Pemberitahuan ● Sistem akan menampilkan pemberitahuan Data Proyek berhasil ditambahkan ● Klik OK
  • 22. Data Prioritas Penjadwalan Pengawasan ● Setelah melanjutkan dari halaman Tambah Data maka akan menampilkan halaman Data Prioritas ● Klik KIRIMDATA PENGAWASAN untuk mengirimkan data pengawasan
  • 23. Data Prioritas Penjadwalan Pengawasan - Pemberitahuan ● Sistem akan menampilkan pemberitahun Apakah Anda yakin akan mengirimkan data? ● Klik YA untuk mengirimkan data penjadwalan pengawasan ● Klik TIDAK untuk membatalkan kirim data penjadwalan pengawasan ● Setelah klik YA sistem akan menampilkan pemberitahuan kembali bahwa data proyek sudah terkirim kepada Koordinator dan Pengawas
  • 24. Koordinator Melakukan Usulan Proyek ● Setelah melakukan Login dengan akun Koordinator, maka masuk pada menu Penjadwalan >Pengawasan Rutin >Usulan Proyek
  • 25. Koordinator Tambah Data Usulan Proyek ● Setelah menampilkan halaman Daftar Usulan Proyek Pengawasan,klik Tambah Data untuk menambahkan ● Klik TAMBAH DATA data usulan proyek
  • 26. Koordinator Tambah Data Usulan Proyek - Lanjutan ● Pilih Sektor Usaha yang akan ditambahkan dengan mencentang pada checkbox/kotak centang.Anda juga dapat memilih semua sektor usaha dengan menggunakan tombol PILIH SEMUA ● Klik LANJUT
  • 27. Koordinator Tambah Data Usulan Proyek - Lanjutan ● Anda dapat menggunakan fitur Pencarian untuk menampilkan Data Pelaku Usaha yang diusulkan. Fitur Pencarian ini dapat mencari data pelaku usaha berdasarkan: 1. Nama Pelaku Usaha 2. NIB 3. NPWP 4. Provinsi Proyek 5. Nomor Kode Proyek 6. KBLI 7. Jenis Penanaman Modal 8. Sumber Data ● Klik DETAI L pada Kegiatan Usaha dari Pelaku Usaha yang dipilih ● Centang pada checkbox/kotak centang centang pada Bidang Usaha yang dipilih ● Klik LANJUT
  • 28. Koordinator Tambah Data Usulan Proyek - Lanjutan ● Sistem akan menampilkan beberapa element data yang warus diisi ● Data yang wajib Anda isi, yaitu: 1. Tanggal Inspeksi Lapangan 2. Nama pengusul 3. Isntansi Pengusul 4. Jabatan Pengusul 5. Pangkat/Golongan Ruang 6. No Handphone 7. Email 8. Catatan ● Klik SIMPAN DATA USULAN untuk menyimpan data usulan proyek
  • 29. Koordinator Tambah Data Usulan Proyek - Lanjutan ● Sistem akan menampilkan pemberitahuan Apakah Anda yakin akan menambahkan data ini untuk Pengawasan ● Klik YA untuk menambahkan data usulan proyek ● Klik TIDAK untuk membatalkan data usulan proyek
  • 30. Koordinator Tambah Data Usulan Proyek - Lanjutan ● Setelah berhasil melakukan tambah data usulan proyek maka data yang diusulkan akan masuk pada halaman Daftar Usulan Proyek Pengawasan Rutin
  • 31. Pengawas Membuka halaman Usulan Jadwal ● Setelah melakukan Login dengan user Pengawas maka buka menu Penjadwalan >Pengawasan Rutin >Usulan Jadwal
  • 32. Pengawas Mengusulkan Penjadwalan ● Setelah menampilkan halaman daftar usulan jadwal pengawasan,klik UBAH JADWAL ● Klik UBAH JADWAL untuk mengubah penjadwalan atau membatalkan penjadwalan
  • 33. Pengawas Mengusulkan Penjadwalan - Lanjutan ● Klik “V” untuk menampilkan detail data pengawasan ● Klik UBAH USULAN PENGAWASAN untuk melanjutkan usulan penjadwalan
  • 34. Pengawas Mengusulkan Penjadwalan - Lanjutan ● Sistem akan menampilkan detail bidang usaha dan beberapa data yang harus diisi: 1. Jenis Perubahan 2. Tanggal Sebelum 3. Tanggal Sesudah 4. Nama Pengusul 5. Instansi Pengusul 6. Jabatan Pengusul 7. Pangkat/Golongan Ruang 8. No Handphone 9. Email 10.Catatan ● Klik SI MPAN untuk menyimpan data usulan jadwal
  • 35. Pengawas Mengusulkan Penjadwalan - Lanjutan ● Sistem akan menampilkan pemberitahuan Apakah Anda yakin akan mengubah jadwal pengawasan proyek ini? ● Klik YA untuk melanjutkan usulan penjadwalan ● Klik TIDAK untuk membatalkan usulan penjadwalan ● Jika klik YA maka akan muncul kembali pemberitahuan Berhasil mengubah data proyek pengawasan ● Klik OK untuk kembali pada halaman daftar usulan penjadwalan pengawasan
  • 36. Halaman Daftar Usulan Jadwal ● Setelah berhasil menambahkan usulan jadwal, maka data usulan tersebut akan masuk pada halaman Daftar Usulan Jadwal Pengawasan dengan status usulan Belum Diproses ● Data usulan jadwal akan masuk kepada Instansi Pengusul untuk dilakukan proses Persetujuan atau Penolakan usulan jadwal
  • 37. Proses Persetujuan Usulan Jadwal - Login Akun Approval ● Setelah masuk pada halaman beranda buka menu Penjadwalan >Usulan OPD/Kementerian >Usulan Jadwal
  • 38. Proses Persetujuan Usulan Jadwal - Daftar Usulan Jadwal ● Sistem menampilkan halaman Daftar Usulan Jadwal Pengawasan ● Klik “V” untuk melihat detail usulan jadwal
  • 39. Proses Persetujuan Usulan Jadwal -Lihat Usulan Jadwal ● Klik LIHAT USULAN JADWAL untuk proses approval usulan jadwal
  • 40. Proses Persetujuan Usulan Jadwal - Submit Approval ● Sistem akan menampilkan detail bidang usaha dan data usulan jadwal ● Isi untuk data Catatan Penyetuju/Penolak ● Klik SETUJUI untuk menyetujui usulan jadwal ● Klik TOLAK untuk menolak usulan jadwal
  • 41. Proses Persetujuan Usulan Jadwal - Submit Approval ● Sistem akan menampilkan pemberitahun Anda akan menyetujui Usulan Jadwal ● Klik YA untuk melanjutkan proses persetujuan usulan jadwal ● Klik TIDAK untuk membatalkan proses persetujuan jadwal
  • 42. Halaman Daftar Usulan Jadwal Pengawasan ● Setelah data usulan jadwal disetujui maka pada halaman daftar usulan jadwal status usulan berubah menjadi DISETUJUI
  • 43. Pelacakan Penjadwalan Pengawasan - Koordinator ● Pada halaman beranda buka menu Penjadwalan >Pengawasan Rutin > Pelacakan
  • 44. Halaman Daftar Kegiatan Berusaha Prioritas Pengawasan Rutin ● Pada halaman daftar kegiatan berusaha prioritas pengawasan rutin, akan muncul beberapa notifikasi ● Klik “V” untuk menampilkan detail kegiatan berusaha
  • 45. Assign Pelaksana ● Setelah detail kegiatan berusaha ditampilkan,klik assign pelakasana untuk assign jadwal pengawasan ● Klik ASSI GN PELAKSANA untuk melanjutkan pada halaman Surat Tugas Penjadwalan Pengawasan
  • 46. Assign Pelaksana - Lanjutan ● Isi beberapa data pada profil pelaksana pengawasan ● Klik TAMBAH untuk menambahkan data pelaksana
  • 47. Assign Pelaksana - Lanjutan ● Data yang ditambahkan akan masuk pada tabel Daftar Pelaksana ● Klik NAI KAN URUTAN untuk menaikkan urutan ● Klik TURUNKAN URUTAN untuk menurunkan urutan ● Klik UBAH untuk mengubah data ● Klik HAPUS untuk menghapus data ● Klik SIMPAN untuk menyimpan data pelaksana
  • 48. Assign Pelaksana - Lanjutan ● SIstem akan menampilkan pemberitahuan Anda akan menyimpan Daftar Pelaksana ● Klik YA untuk melanjutkan simpan data pelaksana ● Klik TIDAK untuk membatalkan simpan data pelaksana ● Sistem akan menampilkan pemberitahuan kembali jika klik YA ● Klik TUTUP untuk kembali ke halaman daftar kegiatan berusaha prioritas ● Klik BUAT UNDANGAN untuk melanjutkan pada halaman membuat undangan
  • 49. Membuat Surat Undangan ● Sistem akan menampilkan detail kegiatan berusaha ● Isi beberapa data undangan : 1. Instansi yang akan diundang 2. Alasan mengundang ● Klik TAMBAH untuk menambahkan data undangan ● Klik HAPUS untuk menghapus data undangan ● Klik KI RIM UNDANGAN untuk mengirimkan data undangan
  • 50. Membuat Surat Undangan - Lanjutan ● Sistem akan menampilkan pemberitahuan Apakah Anda yakin akan mengirim undangan? ● Klik YA untuk melanjutkan kirim undangan ● Klik TIDAK untuk membatalkan kirim undangan ● Sistem akan menampilkan kembali Pemberitahuan Berhasil mengirim undangan jika klik YA ● Klik OK untuk kembali ke halaman daftar kegiatan berusaha prioritas
  • 51. Daftar Undangan Keluar ● Setelah undangan berhasil terkirim maka akan masuk pada halaman Daftar Undangan Keluar ● Klik TAMBAH DATA UNDANGAN untuk menambah data undangan baru
  • 52. Undangan Masuk ● Setelah data undangan berhasil terkirim, maka data undangan tersebut akan masuk pada user yang telah diundang ● Klik “V” untuk melihat detail kegiatan berusaha dan Undangan Masuk
  • 53. Proses Undangan Masuk ● Klik PROSES UNDANGAN untuk memproses undangan yang telah masuk
  • 54. Proses Undangan Masuk - Lanjutan ● Sistem berhasil menampilkan detail kegiatan berusah dan beberapa data : 1. Instansi yang mengundanga 2. Alasan Mengundang ● Klik SETUJUIUNDANGAN untuk menyetujui undangan ● Klik TOLAK UNDANGAN untuk menolak undangan
  • 55. Proses Undangan Masuk - Lanjutan ● Isi beberapa data pada profil pelaksana pengawasan ● Klik TAMBAH untuk menambahkan data pelaksana
  • 56. Proses Undangan Masuk - Lanjutan ● Data yang ditambahkan akan masuk pada tabel Daftar Pelaksana ● Klik NAI KAN URUTAN untuk menaikkan urutan ● Klik TURUNKAN URUTAN untuk menurunkan urutan ● Klik UBAH untuk mengubah data ● Klik HAPUS untuk menghapus data ● Klik SIMPAN untuk menyimpan data pelaksana
  • 57. Proses Undangan Masuk - Lanjutan Setelah undangan disetujui maka status undangan akan berubah menjadi Terkirim, Diterima
  • 58. Daftar Hadir ● Klik DAFTAR HADIRuntuk melihat daftar hadir
  • 59. Daftar Hadir - Lanjutan ● Sistem berhasil menampilkan daftar hadir dengan beberapa data Instansi dan Profil Petugas
  • 60. Input BAP (Berita Acara Pemeriksaan) Sistem berhasil menampilkan beberapa data dan beberapa yang hasrus diisi,diantaranya : 1. Data Profil Perusahaan 2. Penilaian Kepatuhan Teknis 3. Penilaian pelaksanaan kegiatan Usaha 4. Nilai Riwayat Pengenaan Sanksi 5. Permasalahan yang dihadapi perusahaan
  • 61. Input BAP (Berita Acara Pemeriksaan) Sistem berhasil menampilkan beberapa data dan beberapa yang hasrus diisi,diantaranya : 1. Hasil pengawasan koordinator 2. Rekomendasi Koordinator 3. Hasil Pengawasan Pengawas 4. Rekomendasi Pengawas ● Klik KI RIM DATA PENGAWASAN untuk submit BAP
  • 62. TERIMA KASIH Jl. Windu No. 26 Bandung Website: dpmptsp.jabarprov.go.id Call Center : 022 - 21125000 DinasPmptspProvJabar @dpmptspjabar @dinaspmptsp.jabar