SlideShare a Scribd company logo
1 of 32
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS
PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI
PADA KURIKULUM MERDEKA
PELATIHAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA
BERBASIS KOMUNITAS
A
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Pengantar
❑ Pembelajaran dan asesmen merupakan satu kesatuan yang tidak terpisahkan. Pendidik dan
peserta didik perlu memahami kompetensi yang diharapkan, sehingga keseluruhan proses
pembelajaran dapat diarahkan untuk mencapai kompetensi tersebut.
❑ Tujuan Pembelajaran disusun dari Capaian Pembelajaran dengan mempertimbangkan
kekhasan dan karakteristik Satuan Pendidikan (madrasah).
❑ Pendidik diharapkan dapat memahami pola pikir tentang pengembangan pembelajaran
dengan memahami bahwa setiap peserta didik memiliki kekhasan, termasuk
kemampuannya, sehingga hal ini dapat menentukan tingkat kecepatan belajar yang
berbeda. Perencanaan pembelajaran yang dirancang pendidik harus menyesuaikan kondisi-
kondisi tersebut, atau dengan kata lain yang disebut dengan pembelajaran berdeferensiasi.
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Setelah mengikuti Unit ini, peserta
diharapkan mampu:
❑ Mereview pemahaman tentang
pembelajaran pada Kurikulum
Merdeka
❑ Menganalisis kasus Pembelajaran
Berdiferensiasi pada Kurikulum
Merdeka
❑ Menganalisis contoh TP – ATP dan
Modul Ajar/RPP Berdiferensiasi
❑ Menyusun Modul Ajar/RPP Berbasis
Diferensiasi Pembelajaran
❑ Menyimulasikan Pembelajaran
Berdiferensiasi
Tujuan
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Pokok Bahasan
Pokok Materi yang dibahas pada Unit ini:
▪ Review konsep pembelajaran
▪ Pembelajaran Berdiferensiasi
▪ Penyusunan TP - ATP
▪ Penyusunan Modul Ajar Berdiferensiasi
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Pendahuluan
Curah
Pendapat
Penguatan
Konsep
Pembelajaran
pada Kurikulum
Merdeka
Analisis Kasus
Pembelajaran
Berdiferensiasi
Analisis
Contoh CP-TP-
ATP
Penyusunan
TP-ATP
Analisis Modul
Ajar
Penyusunan
Modul Ajar
Berbasis
Diferensiasi
Pembelajaran
Simulasi
Pembelajaran
Berdiferensiasi
Penutup
Alur Kegiatan:
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Curah Pendapat
Apa saja yang dipelajari pada sesi pada MOOC Pintar terkait pembelajaran
pada Kurikulum Merdeka?
• Apa saja topiknya?
• Apa poin penting pada setiap topik tersebut?
• Apa yang harus dipelajari lebih lanjut untuk dapat mengimplementasikan topik
tersebut?
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Review materi dari MOOC PINTAR
Prinsip-prinsip Pembelajaran
Pembelajaran Berdiferensiasi
Capaian Pembelajaran dan Fase
Penyusunan TP – ATP
Penyusunan Modul Ajar
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Raudhatul Athfal
PRINSIP
PEMBELAJARAN
Berorientasi pada
dimensi ukhrowi
Membangun
pembelajar
sepanjang hayat
Mendukung
pengembangan
kompetensi dan
karakter secara
holistik
Dirancang secara
kontekstual dengan
melibatkan orang tua
dan komunitas sebagai
mitra
Berorientasi
pada masa depan
Dirancang sesuai
karakteristik peserta
didik
Pada kelas yang terdapat PDBK, pendidik merancang pembelajaran yang akomodatif, baik dari sisi
materi, metode, media/alat, durasi waktu, dan pengelolaan lingkungan belajar
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Kegiatan-1: Menganalisis Contoh Desain Pembelajaran
Berdiferensiasi
• Peserta dibagi menjadi beberapa kelompok.
• Peserta mengkaji secara berkelompok contoh kasus pembelajaran yang sudah disediakan
fasilitator dengan bantuan pertanyaan pemantik:
o Bagaimana ciri-ciri pembelajaran berdiferensiasi?
o Apa saja elemen pembelajaran berdiferensiasi?
o Apa pertimbangan pendidik dalam melakukan layanan pembelajaran berdiferensiasi?
o Apa manfaat pembelajaran berdiferensiasi bagi peserta didik?
o Bagaimana strategi guru dalam mendesain dan melaksanakan pembelajaran berdiferensiasi?
• Hasil diskusi dituliskan pada kertas plano dan dipresentasikan secara bergantian!
• Fasilitator memberikan penguatan tentang pembelajaran berdiferensiasi
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Lembar Kerja-1: Contoh Desain Pembelajaran Berdiferensiasi
Silahkan download dan contoh desain pembelajaran berdiferensiasi melalui link
berikut:
FILE CONTOH DESAIN PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Raudhatul Athfal
Pembelajaran Berdiferensiasi:
Pelaksanaan pembelajaran yang disesuaikan
dengan keadaan/kondisi peserta didik, dengan
tetap memberikan hak pendidikan yang sama
untuk semua peserta didik sesuai dengan
kebutuhan dan perbedaan setiap individu.
PEMBELAJARAN
BERDIFERENSIASI
Penguatan
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Raudhatul Athfal
PEMBELAJARAN
PARADIGMA
BARU
BERPUSAT PADA
PESERTA DIDIK
MERUMUSKAN
TUJUAN
PEMBELAJARAN
MENDESAIN
PEMBELAJARAN DAN
ASESMEN
PDBK
TEACHING AT THE
RIGHT LEVEL
PEMBELAJARAN
BERDIFERENSIASI
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Raudhatul Athfal
Elemen pembelajaran
berdiferensiasi
Pembelajaran Berdiferensiasi
Keragaman Peserta Didik
Minat
Kesiapan
Belajar
Gaya
Belajar
Proses
Produk
Lingkungan
Konten
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Kegiatan-2: Menganalisis contoh pengembangan
CP - TP - ATP
❑ Fasilitator memberikan contoh hasil pengembangan CP menjadi TP dan ATP
kepada peserta;
❑ Secara berkelompok peserta menganalisis komponen/unsur penting yang
ada pada CP sebagai dasar penyusunan TP;
❑ Peserta mengidentifikasi teknik penyusunan TP pada contoh
❑ Peserta menganalisis pertimbangan yang digunakan dalam menyusun ATP;
❑ Hasil analisis dipresentasikan oleh masing-masing kelompok dan kelompok lain
diminta memberikan tanggapan dan masukan;
❑ Fasilitator memberikan konfirmasi dan penguatan.
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Lembar Kerja-2: Contoh Pengembangan CP-TP-ATP
Silahkan download contoh pengembangan CP-TP-ATP mata pelajaran melalui link
masing-masing mata pelajaran sebagai bahan diskusi kelompok.
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Fase Pondasi Fase A Fase B Fase C Fase D Fase E Fase F
PAUD/RA SD/MI/Paket A
Kelas 1-2
SD/MI/Paket A
Kelas 3-4
SD/MI/Paket A
Kelas 5-6
SMP/Mts/Paket B
Kelas 7-9
SMA/MA/Paket C
Kelas 10
SMA/MA/Paket C
Kelas 11-12
“Capaian Pembelajaran (CP) merupakan kompetensi pembelajaran
yang harus dicapai peserta didik pada setiap fase, dimulai dari Fase
Fondasi pada PAUD. Untuk Pendidikan dasar dan menengah, CP
disusun untuk setiap mata pelajaran.”
Konsep Capaian Pembelajaran
Pemerintah hanya menetapkan tujuan akhir per fase (CP) dan waktu tempuhnya (fase). Satuan pendidikan
memiliki keleluasaan untuk menentukan strategi dan cara atau jalur untuk mencapainya. Agar bisa
menentukan strategi yang sesuai, kita perlu tau titik awal keberangkatan para peserta didik.
Pembagian
Fase
Penguatan
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
FASE CAPAIAN PEMBELAJARAN BAGI
PDBK DENGAN HAMBATAN INTELEKTUAL
Fase
Jenjang/Kelas
Non PDBK
Usia Mental
A Kelas I-II MI ≤ 7 tahun
B Kelas III-IV MI
± 8 tahun
C Kelas V-VI MI
D Kelas VII-IX MTs ± 9 tahun
E Kelas X MA/MAK/MAPK
± 10 tahun
F Kelas XI-XII
MA/MAK/MAPK
Sedangkan Fase bagi
PDBK tanpa hambatan
intelektual menggunakan
Fase peserta didik pada
umumnya dengan tetap
mempertimbangan
fleksibilitas dan kondisi
khususnya.
Fase PDBK dengan hambatan intelektual didasarkan pada usia
mental peserta didik.
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Kompetensi
kemampuan yang mencakup sikap, pengetahuan, dan
keterampilan yang dapat didemonstrasikan oleh peserta didik
yang menunjukkan telah berhasil mencapai tujuan
pembelajaran.
Tujuan pembelajaran yang dikembangkan perlu dicapai peserta didik dalam satu atau lebih jam pelajaran, hingga akhirnya
pada penghujung Fase mereka dapat mencapai CP. Oleh karena itu, untuk CP dalam satu fase, pendidik perlu
mengembangkan beberapa tujuan pembelajaran.
Merupakan rangkaian tujuan pembelajaran yang tersusun secara sistematis dan logis
menurut urutan dari awal hingga akhir fase.
Tujuan Pembelajaran (TP) dan Alur Tujuan
Pembelajaran (ATP)
Pendidik dan satuan pendidikan dapat menggunakan berbagai strategi untuk menyusun tujuan pembelajaran dan
alur tujuan pembelajaran. Harus dipastikan tujuan pembelajaran dan alur tujuan pembelajaran yang dipetakan
memenuhi kriteria berikut ini:
Tujuan
Pembelajaran
(TP)
terdiri atas: Lingkup materi
ilmu pengetahuan inti atau konsep utama yang perlu
dipahami di akhir satu unit pembelajaran
Kriteria
Alur Tujuan
Pembelajaran
(ATP)
Menggambarkan urutan pengembangan
kompetensi yang harus dikuasai secara
utuh dalam satu fase.
ATP menggambarkan cakupan dan
tahapan pembelajaran yang linear dari
awal hingga akhir fase.
ATP menggambarkan cakupan dan
tahapan pembelajaran yang
menggambarkan tahapan perkembangan
kompetensi dalam satu fase
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Kegiatan-3: Menyusun TP dan ATP
❑ Peserta diminta menyusun TP dan ATP
❑ Masing-masing kelompok diminta melakukan sharing gagasan hasil
kerja kelompok dengan metode “belanja ide/shooping idea
❑ Setiap kelompok diminta untuk menunjuk satu presenter dan
anggota lainnya akan melakukan kunjungan ke kelompok lainnya
❑ Kunjungan dilakukan dengan komando fasilitator untuk batas waktu
bergeser ke kelompok lain
❑ Setiap kelompok dapat memberikan masukan kepada kelompok lain
dengan menuliskan pada kertas sticky note dan ditempel di dekat
hasil kerja yang dimaksud
❑ Fasilitator memberikan konfirmasi dan penguatan hasil kerja peserta
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Lembar Kerja-3: Menyusun TP-ATP
Susunlah pengembangan CP mata pelajaran pada menjadi TP dengan teknik yang sesuai
dengan karakteristik mata pelajaran dan kemampuan peserta didik.
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Raudhatul Athfal
Teknik Perumusan Tujuan
Pembelajaran
1 Merumuskan Tujuan Pembelajaran secara
langsung melalui Capaian Pembelajaran
2
Merumuskan Tujuan Pembelajaran dengan
menganalisis “kompetensi” dan “lingkup
materi”pada Capaian Pembelajaran
3
Merumuskan Tujuan Pembelajaran lintas
elemen
Penguatan
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Bagaimana cara menyusun alur tujuan pembelajaran yang
efektif?
Pendidik yang merancang alur tujuan pembelajarannya sendiri, tujuan-tujuan pembelajaran yang telah dikembangkan dalam tahap sebelumnya akan
disusun sebagai satu alur (sequence) yang berurutan secara sistematis, dan logis awal hingga akhir fase.
Dalam menyusun alur tujuan pembelajaran, pendidik dapat mengacu pada berbagai cara yang diuraikan pada tabel di bawah ini:
Pengurutan dari
yang Konkret ke
yang Abstrak
Metode pengurutan dari konten yang konkret dan berwujud ke konten yang lebih abstrak dan simbolis. Contoh : memulai
pengajaran dengan menjelaskan tentang benda geometris (konkret) terlebih dahulu sebelum mengajarkan aturan teori objek
geometris tersebut (abstrak).
Pengurutan
Deduktif
Metode pengurutan dari konten bersifat umum ke konten yang spesifik. Contoh : mengajarkan konsep database terlebih dahulu
sebelum mengajarkan tentang tipe database, seperti hierarki atau relasional.
Pengurutan dari
Mudah ke yang
lebih Sulit
Metode pengurutan dari konten paling mudah ke konten paling sulit. Contoh: mengajarkan cara mengeja kata-kata pendek
dalam kelas bahasa sebelum mengajarkan kata yang lebih panjang.
Pengurutan
Hierarki
Metode ini dilaksanakan dengan mengajarkan keterampilan komponen konten yang lebih mudah terlebih dahulu sebelum
mengajarkan keterampilan yang lebih kompleks. Contoh : siswa perlu belajar tentang penjumlahan sebelum mereka dapat
memahami konsep perkalian.
Pengurutan
Prosedural
Metode ini dilaksanakan dengan mengajarkan tahap pertama dari sebuah prosedur, kemudian membantu siswa untuk
menyelesaikan tahapan selanjutnya. Contoh : dalam mengajarkan cara menggunakan t-test dalam sebuah pertanyaan
penelitian, ada beberapa tahap prosedur yang harus dilalui, seperti menulis hipotesis, menentukan tipe tes yang akan
digunakan, memeriksa asumsi, dan menjalankan tes dalam sebuah perangkat lunak statistik.
Scaffolding Metode pengurutan yang meningkatkan standar performa sekaligus mengurangi bantuan secara bertahap. Contoh : dalam
mengajarkan berenang, guru perlu menunjukkan cara mengapung, dan ketika siswa mencobanya, guru hanya butuh membantu.
Setelah ini, bantuan yang diberikan akan berkurang secara bertahap. Pada akhirnya, siswa dapat berenang sendiri.
(Creating Learning Materials for Open and Distance Learning, 2005; Doolittle, 2001; Morrison, Ross, & Kemp, 2007; Reigeluth & Keller, 2009)
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Kegiatan-4: Menganalisis Modul Ajar
❑ Peserta diminta menganalisis contoh Modul Ajar yang telah disiapkan dengan
beberapa pertanyaan pemantik:
o Komponen apa saja yang terdapat pada Modul Ajar?
o Apakah terdapat KKTP yang disusun berdasarkan TP yang akan dicapai?
o Apakah terdapat perencanaan pembelajaran berdiferensiasi?
o Apakah dasar yang digunakan dalam merencanakan pembelajaran
berdiferensiasi?
o Apakah terdapat perencanaan asesmen awal dan asesmen sumatif?
o Apakah instrument asesmen yang direncanakan dapat mengukur ketercapaian TP?
❑ Peserta diminta menyampaikan hasil diskusi kelompok dan ditanggapi oleh peserta
dari kelompok lain
❑ Faslitator memberikan penguatan tentang penyusunan Modul Ajar berbasis
diferensiasi pembelajaran
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Lembar Kerja-4: Contoh Modul Ajar
Silahkan download dan diskusikan contoh modul ajar mata pelajaran melalui link
masing-masing mata pelajaran sebagai bahan diskusi kelompok.
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Dokumen Perencanaan pembelajaran
dapat berupa:
Rencana Pelaksanaan
Pembelajaran
1
Modul Ajar
2
Apabila pendidik menggunakan
modul ajar, maka ia tidak perlu
membuat RPP karena
komponen-komponen dalam
modul ajar meliputi
komponen-komponen dalam
RPP.
Komponen minimum dalam
rencana pelaksanaan
pembelajaran
Komponen minimum dalam
modul ajar
● Tujuan pembelajaran (salah
satu dari tujuan dalam alur
tujuan pembelajaran)
● Langkah-langkah atau
kegiatan pembelajaran.
Biasanya untuk satu atau lebih
pertemuan.
● Asesmen pembelajaran:
Rencana asesmen untuk di
awal pembelajaran dan
rencana asesmen di akhir
pembelajaran untuk mengecek
ketercapaian tujuan
pembelajaran
● Tujuan pembelajaran (salah satu
dari tujuan dalam alur tujuan
pembelajaran)
● Langkah-langkah atau kegiatan
pembelajaran. Biasanya untuk
satu tujuan pembelajaran yang
dicapai dalam satu atau lebih
pertemuan.
● Rencana asesmen untuk di awal
pembelajaran beserta instrumen
dan cara penilaiannya
● Rencana asesmen di akhir
pembelajaran untuk mengecek
ketercapaian tujuan pembelajaran
beserta instrumen dan cara
penilaiannya
● Media pembelajaran yang
digunakan, termasuk misalnya
bahan bacaan yang digunakan,
Pilihan Dokumen Perencanaan Pembelajaran
Penguatan
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Komponen Modul Ajar
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
❑ Peserta memilih salah satu TP dari ATP yang telah disusun sebelumnya dan diminta
untuk merumuskan KKTP (Kriteria/Indikator Ketercapaian Tujuan Pembelajaran
❑ Peserta diminta menentukan karakteristik peserta didik yang berbeda berdasarkan
hasil asesmen awal sebagai dasar menyusun desain pembelajaran berdiferensiasi.
❑ Berdasarkan desain pembelajaran tersebut, peserta diminta menyusun Modul
Ajar/RPP dengan menerapkan bentuk diferensiasi pembelajaran yang paling efektif
untuk memfasilitasi kebutuhan belajar peserta didik.
❑ Peserta diminta mempresentasikan hasil kerja kelompok
❑ Peserta pada kelompok lain diminta menyampaikan tanggapan terhadap paparan
yang disampaikan
❑ Fasilitator memberikan penguatan tentang Modul Ajar/RPP berbasis Diferensiasi
Pembelajaran
Kegiatan-5: Menyusun Modul Ajar/RPP Berbasis Diferensiasi
Pembelajaran
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Lembar Kerja-5: Menyusun Modul Ajar/RPP Berbasis
Diferensiasi Pembelajaran
Pilihlah salah satu TP dari ATP yang telah tersusun sebelumnya, buatlah desain
pembelajaran berdiferensiasi berdasarkan hasil asesmen awal.
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Lembar Kerja-6: Menyusun Modul Ajar/RPP Berbasis
Diferensiasi Pembelajaran
Susunlah satu modul ajar/RPP berbasis diferensiasi pembelajaran berdasarkan TP yang
telah dibuatkan desain pembelajarannya.
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Kegiatan-6: Simulasi Pembelajaran Berdiferensiasi
❑ Masing-masing kelompok menentukan guru model untuk
menyimulasikan pembelajaran berdiferensiasi salah satu
pertemuan pembelajaran dari Modul Ajar/RPP yang telah
disusun sebelumnya
❑ Peserta kelompok lain berperan sebagai peserta didik
sekaligus menjadi observer
❑ Setelah simulasi, peserta memberikan tanggapan terhadap
simulasi pembelajaran yang telah dilaksanakan
❑ Fasilitator mereview dan memberi penguatan pembelajaran
berdiferensiasi yang telah disimulasikan oleh peserta
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023
Penutup
❖ Fasilitator memberikan konfirmasi dan penguatan
tentang materi pembelajaran pada Kurikulum Merdeka
❖ Peserta diminta mengisi refleksi proses pelatihan
❖ Hasil refleksi ditempel pada kertas plano yang sudah
disediakan
Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis
PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN
TAHUN 2023

More Related Content

Similar to Pembelajaran pada Kurikulum Merdeka.pptx

B5 spektrum keahlian pmk
B5 spektrum keahlian pmkB5 spektrum keahlian pmk
B5 spektrum keahlian pmkkhadik25
 
Kurikulum Merdeka Sudah Dapat Sertifikatnya
Kurikulum Merdeka Sudah Dapat SertifikatnyaKurikulum Merdeka Sudah Dapat Sertifikatnya
Kurikulum Merdeka Sudah Dapat Sertifikatnyabertolomeuskokong22
 
Modul Ajar.pptx
Modul Ajar.pptxModul Ajar.pptx
Modul Ajar.pptxAndiB7
 
00. Materi Pengelolaan Pembelajaran.pptx
00. Materi Pengelolaan Pembelajaran.pptx00. Materi Pengelolaan Pembelajaran.pptx
00. Materi Pengelolaan Pembelajaran.pptxFarAway36
 
Penyusunan RPS dan RTM.pdf
Penyusunan RPS dan RTM.pdfPenyusunan RPS dan RTM.pdf
Penyusunan RPS dan RTM.pdfFRomiPelleng
 
B1a cvxcAnaxcvxcvlixvxcvxcsis SKL, KI-KD.pptx
B1a cvxcAnaxcvxcvlixvxcvxcsis SKL, KI-KD.pptxB1a cvxcAnaxcvxcvlixvxcvxcsis SKL, KI-KD.pptx
B1a cvxcAnaxcvxcvlixvxcvxcsis SKL, KI-KD.pptxeliyana221
 
01-Kurikulum Merdeka.docx
01-Kurikulum Merdeka.docx01-Kurikulum Merdeka.docx
01-Kurikulum Merdeka.docxRomnahKistiari
 
Materi_Kerangka_Kur_SMK.pdf
Materi_Kerangka_Kur_SMK.pdfMateri_Kerangka_Kur_SMK.pdf
Materi_Kerangka_Kur_SMK.pdfGunawanAdi5
 
Asesmen dalam pembelajaran dan pendidikan
Asesmen dalam pembelajaran dan pendidikanAsesmen dalam pembelajaran dan pendidikan
Asesmen dalam pembelajaran dan pendidikanSugiyantoSugiyanto33
 
Dokumentasi Aksi Nyata - Bertolomeus Kokong.pdf
Dokumentasi Aksi Nyata - Bertolomeus Kokong.pdfDokumentasi Aksi Nyata - Bertolomeus Kokong.pdf
Dokumentasi Aksi Nyata - Bertolomeus Kokong.pdfbertolomeuskokong22
 
Dokumentasi Aksi Nyata - Bertolomeus Kokong.pdf
Dokumentasi Aksi Nyata - Bertolomeus Kokong.pdfDokumentasi Aksi Nyata - Bertolomeus Kokong.pdf
Dokumentasi Aksi Nyata - Bertolomeus Kokong.pdfbertolomeuskokong22
 
Mustafa - Workshop Implementasi Kurikulum Merdeka - SMK Farmasi Yamasi - Janu...
Mustafa - Workshop Implementasi Kurikulum Merdeka - SMK Farmasi Yamasi - Janu...Mustafa - Workshop Implementasi Kurikulum Merdeka - SMK Farmasi Yamasi - Janu...
Mustafa - Workshop Implementasi Kurikulum Merdeka - SMK Farmasi Yamasi - Janu...RUSMAN35
 
Paparan e-Rapor KM 12122022_Elly Final.pdf
Paparan e-Rapor KM 12122022_Elly Final.pdfPaparan e-Rapor KM 12122022_Elly Final.pdf
Paparan e-Rapor KM 12122022_Elly Final.pdfLaRahman2
 
Pengayaan PGDK Matematik-SMP.pdf
Pengayaan PGDK Matematik-SMP.pdfPengayaan PGDK Matematik-SMP.pdf
Pengayaan PGDK Matematik-SMP.pdfHasanBasri273805
 
Transformasi Standar Nasional dan Akreditasi Dikti-06 sept 2023.pptx
Transformasi Standar Nasional dan Akreditasi Dikti-06 sept 2023.pptxTransformasi Standar Nasional dan Akreditasi Dikti-06 sept 2023.pptx
Transformasi Standar Nasional dan Akreditasi Dikti-06 sept 2023.pptxdarmadi ir,mm
 
Kurikulum Merdeka dan Strategi Penyiapan IKM_27052022.pdf
Kurikulum Merdeka dan Strategi Penyiapan IKM_27052022.pdfKurikulum Merdeka dan Strategi Penyiapan IKM_27052022.pdf
Kurikulum Merdeka dan Strategi Penyiapan IKM_27052022.pdfTheresiaPardede3
 
Penyusunan Materi Modul Ajar Project based learning.pptx
Penyusunan Materi Modul Ajar Project based learning.pptxPenyusunan Materi Modul Ajar Project based learning.pptx
Penyusunan Materi Modul Ajar Project based learning.pptxssuseraacb3c
 

Similar to Pembelajaran pada Kurikulum Merdeka.pptx (20)

B5 spektrum keahlian pmk
B5 spektrum keahlian pmkB5 spektrum keahlian pmk
B5 spektrum keahlian pmk
 
Kurikulum Merdeka Sudah Dapat Sertifikatnya
Kurikulum Merdeka Sudah Dapat SertifikatnyaKurikulum Merdeka Sudah Dapat Sertifikatnya
Kurikulum Merdeka Sudah Dapat Sertifikatnya
 
Modul Ajar.pptx
Modul Ajar.pptxModul Ajar.pptx
Modul Ajar.pptx
 
00. Materi Pengelolaan Pembelajaran.pptx
00. Materi Pengelolaan Pembelajaran.pptx00. Materi Pengelolaan Pembelajaran.pptx
00. Materi Pengelolaan Pembelajaran.pptx
 
Penyusunan RPS dan RTM.pdf
Penyusunan RPS dan RTM.pdfPenyusunan RPS dan RTM.pdf
Penyusunan RPS dan RTM.pdf
 
B1a cvxcAnaxcvxcvlixvxcvxcsis SKL, KI-KD.pptx
B1a cvxcAnaxcvxcvlixvxcvxcsis SKL, KI-KD.pptxB1a cvxcAnaxcvxcvlixvxcvxcsis SKL, KI-KD.pptx
B1a cvxcAnaxcvxcvlixvxcvxcsis SKL, KI-KD.pptx
 
01-Kurikulum Merdeka.docx
01-Kurikulum Merdeka.docx01-Kurikulum Merdeka.docx
01-Kurikulum Merdeka.docx
 
Materi_Kerangka_Kur_SMK.pdf
Materi_Kerangka_Kur_SMK.pdfMateri_Kerangka_Kur_SMK.pdf
Materi_Kerangka_Kur_SMK.pdf
 
Asesmen dalam pembelajaran dan pendidikan
Asesmen dalam pembelajaran dan pendidikanAsesmen dalam pembelajaran dan pendidikan
Asesmen dalam pembelajaran dan pendidikan
 
Dokumentasi Aksi Nyata - Bertolomeus Kokong.pdf
Dokumentasi Aksi Nyata - Bertolomeus Kokong.pdfDokumentasi Aksi Nyata - Bertolomeus Kokong.pdf
Dokumentasi Aksi Nyata - Bertolomeus Kokong.pdf
 
Dokumentasi Aksi Nyata - Bertolomeus Kokong.pdf
Dokumentasi Aksi Nyata - Bertolomeus Kokong.pdfDokumentasi Aksi Nyata - Bertolomeus Kokong.pdf
Dokumentasi Aksi Nyata - Bertolomeus Kokong.pdf
 
PKP SP 2_Orientasi Pelatihan.pdf
PKP SP 2_Orientasi Pelatihan.pdfPKP SP 2_Orientasi Pelatihan.pdf
PKP SP 2_Orientasi Pelatihan.pdf
 
Mustafa - Workshop Implementasi Kurikulum Merdeka - SMK Farmasi Yamasi - Janu...
Mustafa - Workshop Implementasi Kurikulum Merdeka - SMK Farmasi Yamasi - Janu...Mustafa - Workshop Implementasi Kurikulum Merdeka - SMK Farmasi Yamasi - Janu...
Mustafa - Workshop Implementasi Kurikulum Merdeka - SMK Farmasi Yamasi - Janu...
 
PEMBELAJARAN DAN ASESMEN OK.pptx
PEMBELAJARAN DAN ASESMEN OK.pptxPEMBELAJARAN DAN ASESMEN OK.pptx
PEMBELAJARAN DAN ASESMEN OK.pptx
 
Paparan e-Rapor KM 12122022_Elly Final.pdf
Paparan e-Rapor KM 12122022_Elly Final.pdfPaparan e-Rapor KM 12122022_Elly Final.pdf
Paparan e-Rapor KM 12122022_Elly Final.pdf
 
Pengayaan PGDK Matematik-SMP.pdf
Pengayaan PGDK Matematik-SMP.pdfPengayaan PGDK Matematik-SMP.pdf
Pengayaan PGDK Matematik-SMP.pdf
 
Materi 1 KM.pptx
Materi 1 KM.pptxMateri 1 KM.pptx
Materi 1 KM.pptx
 
Transformasi Standar Nasional dan Akreditasi Dikti-06 sept 2023.pptx
Transformasi Standar Nasional dan Akreditasi Dikti-06 sept 2023.pptxTransformasi Standar Nasional dan Akreditasi Dikti-06 sept 2023.pptx
Transformasi Standar Nasional dan Akreditasi Dikti-06 sept 2023.pptx
 
Kurikulum Merdeka dan Strategi Penyiapan IKM_27052022.pdf
Kurikulum Merdeka dan Strategi Penyiapan IKM_27052022.pdfKurikulum Merdeka dan Strategi Penyiapan IKM_27052022.pdf
Kurikulum Merdeka dan Strategi Penyiapan IKM_27052022.pdf
 
Penyusunan Materi Modul Ajar Project based learning.pptx
Penyusunan Materi Modul Ajar Project based learning.pptxPenyusunan Materi Modul Ajar Project based learning.pptx
Penyusunan Materi Modul Ajar Project based learning.pptx
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...Kanaidi ken
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanTitaniaUtami
 
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptx
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptxAKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptx
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptxFipkiAdrianSarandi
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxMETODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxFidiaHananasyst
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxrandikaakbar11
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Fathan Emran
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuKhiyaroh1
 
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docxLK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docxsarimuliati80
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdfAndiCoc
 
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah Penggerak 1.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah Penggerak 1.pptxLokakarya Kepemimpinan Sekolah Penggerak 1.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah Penggerak 1.pptxDwiNovitaSari70
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptxyeniyoramapalimdam
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
 
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptx
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptxAKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptx
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxMETODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
 
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docxLK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdf
 
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah Penggerak 1.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah Penggerak 1.pptxLokakarya Kepemimpinan Sekolah Penggerak 1.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah Penggerak 1.pptx
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
 

Pembelajaran pada Kurikulum Merdeka.pptx

  • 1. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI PADA KURIKULUM MERDEKA PELATIHAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA BERBASIS KOMUNITAS A
  • 2. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Pengantar ❑ Pembelajaran dan asesmen merupakan satu kesatuan yang tidak terpisahkan. Pendidik dan peserta didik perlu memahami kompetensi yang diharapkan, sehingga keseluruhan proses pembelajaran dapat diarahkan untuk mencapai kompetensi tersebut. ❑ Tujuan Pembelajaran disusun dari Capaian Pembelajaran dengan mempertimbangkan kekhasan dan karakteristik Satuan Pendidikan (madrasah). ❑ Pendidik diharapkan dapat memahami pola pikir tentang pengembangan pembelajaran dengan memahami bahwa setiap peserta didik memiliki kekhasan, termasuk kemampuannya, sehingga hal ini dapat menentukan tingkat kecepatan belajar yang berbeda. Perencanaan pembelajaran yang dirancang pendidik harus menyesuaikan kondisi- kondisi tersebut, atau dengan kata lain yang disebut dengan pembelajaran berdeferensiasi.
  • 3. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Setelah mengikuti Unit ini, peserta diharapkan mampu: ❑ Mereview pemahaman tentang pembelajaran pada Kurikulum Merdeka ❑ Menganalisis kasus Pembelajaran Berdiferensiasi pada Kurikulum Merdeka ❑ Menganalisis contoh TP – ATP dan Modul Ajar/RPP Berdiferensiasi ❑ Menyusun Modul Ajar/RPP Berbasis Diferensiasi Pembelajaran ❑ Menyimulasikan Pembelajaran Berdiferensiasi Tujuan
  • 4. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Pokok Bahasan Pokok Materi yang dibahas pada Unit ini: ▪ Review konsep pembelajaran ▪ Pembelajaran Berdiferensiasi ▪ Penyusunan TP - ATP ▪ Penyusunan Modul Ajar Berdiferensiasi
  • 5. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Pendahuluan Curah Pendapat Penguatan Konsep Pembelajaran pada Kurikulum Merdeka Analisis Kasus Pembelajaran Berdiferensiasi Analisis Contoh CP-TP- ATP Penyusunan TP-ATP Analisis Modul Ajar Penyusunan Modul Ajar Berbasis Diferensiasi Pembelajaran Simulasi Pembelajaran Berdiferensiasi Penutup Alur Kegiatan:
  • 6. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Curah Pendapat Apa saja yang dipelajari pada sesi pada MOOC Pintar terkait pembelajaran pada Kurikulum Merdeka? • Apa saja topiknya? • Apa poin penting pada setiap topik tersebut? • Apa yang harus dipelajari lebih lanjut untuk dapat mengimplementasikan topik tersebut?
  • 7. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Review materi dari MOOC PINTAR Prinsip-prinsip Pembelajaran Pembelajaran Berdiferensiasi Capaian Pembelajaran dan Fase Penyusunan TP – ATP Penyusunan Modul Ajar
  • 8. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Raudhatul Athfal PRINSIP PEMBELAJARAN Berorientasi pada dimensi ukhrowi Membangun pembelajar sepanjang hayat Mendukung pengembangan kompetensi dan karakter secara holistik Dirancang secara kontekstual dengan melibatkan orang tua dan komunitas sebagai mitra Berorientasi pada masa depan Dirancang sesuai karakteristik peserta didik Pada kelas yang terdapat PDBK, pendidik merancang pembelajaran yang akomodatif, baik dari sisi materi, metode, media/alat, durasi waktu, dan pengelolaan lingkungan belajar
  • 9. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Kegiatan-1: Menganalisis Contoh Desain Pembelajaran Berdiferensiasi • Peserta dibagi menjadi beberapa kelompok. • Peserta mengkaji secara berkelompok contoh kasus pembelajaran yang sudah disediakan fasilitator dengan bantuan pertanyaan pemantik: o Bagaimana ciri-ciri pembelajaran berdiferensiasi? o Apa saja elemen pembelajaran berdiferensiasi? o Apa pertimbangan pendidik dalam melakukan layanan pembelajaran berdiferensiasi? o Apa manfaat pembelajaran berdiferensiasi bagi peserta didik? o Bagaimana strategi guru dalam mendesain dan melaksanakan pembelajaran berdiferensiasi? • Hasil diskusi dituliskan pada kertas plano dan dipresentasikan secara bergantian! • Fasilitator memberikan penguatan tentang pembelajaran berdiferensiasi
  • 10. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Lembar Kerja-1: Contoh Desain Pembelajaran Berdiferensiasi Silahkan download dan contoh desain pembelajaran berdiferensiasi melalui link berikut: FILE CONTOH DESAIN PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI
  • 11. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Raudhatul Athfal Pembelajaran Berdiferensiasi: Pelaksanaan pembelajaran yang disesuaikan dengan keadaan/kondisi peserta didik, dengan tetap memberikan hak pendidikan yang sama untuk semua peserta didik sesuai dengan kebutuhan dan perbedaan setiap individu. PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI Penguatan
  • 12. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Raudhatul Athfal PEMBELAJARAN PARADIGMA BARU BERPUSAT PADA PESERTA DIDIK MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN MENDESAIN PEMBELAJARAN DAN ASESMEN PDBK TEACHING AT THE RIGHT LEVEL PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI
  • 13. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Raudhatul Athfal Elemen pembelajaran berdiferensiasi Pembelajaran Berdiferensiasi Keragaman Peserta Didik Minat Kesiapan Belajar Gaya Belajar Proses Produk Lingkungan Konten
  • 14. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Kegiatan-2: Menganalisis contoh pengembangan CP - TP - ATP ❑ Fasilitator memberikan contoh hasil pengembangan CP menjadi TP dan ATP kepada peserta; ❑ Secara berkelompok peserta menganalisis komponen/unsur penting yang ada pada CP sebagai dasar penyusunan TP; ❑ Peserta mengidentifikasi teknik penyusunan TP pada contoh ❑ Peserta menganalisis pertimbangan yang digunakan dalam menyusun ATP; ❑ Hasil analisis dipresentasikan oleh masing-masing kelompok dan kelompok lain diminta memberikan tanggapan dan masukan; ❑ Fasilitator memberikan konfirmasi dan penguatan.
  • 15. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Lembar Kerja-2: Contoh Pengembangan CP-TP-ATP Silahkan download contoh pengembangan CP-TP-ATP mata pelajaran melalui link masing-masing mata pelajaran sebagai bahan diskusi kelompok.
  • 16. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Fase Pondasi Fase A Fase B Fase C Fase D Fase E Fase F PAUD/RA SD/MI/Paket A Kelas 1-2 SD/MI/Paket A Kelas 3-4 SD/MI/Paket A Kelas 5-6 SMP/Mts/Paket B Kelas 7-9 SMA/MA/Paket C Kelas 10 SMA/MA/Paket C Kelas 11-12 “Capaian Pembelajaran (CP) merupakan kompetensi pembelajaran yang harus dicapai peserta didik pada setiap fase, dimulai dari Fase Fondasi pada PAUD. Untuk Pendidikan dasar dan menengah, CP disusun untuk setiap mata pelajaran.” Konsep Capaian Pembelajaran Pemerintah hanya menetapkan tujuan akhir per fase (CP) dan waktu tempuhnya (fase). Satuan pendidikan memiliki keleluasaan untuk menentukan strategi dan cara atau jalur untuk mencapainya. Agar bisa menentukan strategi yang sesuai, kita perlu tau titik awal keberangkatan para peserta didik. Pembagian Fase Penguatan
  • 17. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 FASE CAPAIAN PEMBELAJARAN BAGI PDBK DENGAN HAMBATAN INTELEKTUAL Fase Jenjang/Kelas Non PDBK Usia Mental A Kelas I-II MI ≤ 7 tahun B Kelas III-IV MI ± 8 tahun C Kelas V-VI MI D Kelas VII-IX MTs ± 9 tahun E Kelas X MA/MAK/MAPK ± 10 tahun F Kelas XI-XII MA/MAK/MAPK Sedangkan Fase bagi PDBK tanpa hambatan intelektual menggunakan Fase peserta didik pada umumnya dengan tetap mempertimbangan fleksibilitas dan kondisi khususnya. Fase PDBK dengan hambatan intelektual didasarkan pada usia mental peserta didik.
  • 18. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Kompetensi kemampuan yang mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan yang dapat didemonstrasikan oleh peserta didik yang menunjukkan telah berhasil mencapai tujuan pembelajaran. Tujuan pembelajaran yang dikembangkan perlu dicapai peserta didik dalam satu atau lebih jam pelajaran, hingga akhirnya pada penghujung Fase mereka dapat mencapai CP. Oleh karena itu, untuk CP dalam satu fase, pendidik perlu mengembangkan beberapa tujuan pembelajaran. Merupakan rangkaian tujuan pembelajaran yang tersusun secara sistematis dan logis menurut urutan dari awal hingga akhir fase. Tujuan Pembelajaran (TP) dan Alur Tujuan Pembelajaran (ATP) Pendidik dan satuan pendidikan dapat menggunakan berbagai strategi untuk menyusun tujuan pembelajaran dan alur tujuan pembelajaran. Harus dipastikan tujuan pembelajaran dan alur tujuan pembelajaran yang dipetakan memenuhi kriteria berikut ini: Tujuan Pembelajaran (TP) terdiri atas: Lingkup materi ilmu pengetahuan inti atau konsep utama yang perlu dipahami di akhir satu unit pembelajaran Kriteria Alur Tujuan Pembelajaran (ATP) Menggambarkan urutan pengembangan kompetensi yang harus dikuasai secara utuh dalam satu fase. ATP menggambarkan cakupan dan tahapan pembelajaran yang linear dari awal hingga akhir fase. ATP menggambarkan cakupan dan tahapan pembelajaran yang menggambarkan tahapan perkembangan kompetensi dalam satu fase
  • 19. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Kegiatan-3: Menyusun TP dan ATP ❑ Peserta diminta menyusun TP dan ATP ❑ Masing-masing kelompok diminta melakukan sharing gagasan hasil kerja kelompok dengan metode “belanja ide/shooping idea ❑ Setiap kelompok diminta untuk menunjuk satu presenter dan anggota lainnya akan melakukan kunjungan ke kelompok lainnya ❑ Kunjungan dilakukan dengan komando fasilitator untuk batas waktu bergeser ke kelompok lain ❑ Setiap kelompok dapat memberikan masukan kepada kelompok lain dengan menuliskan pada kertas sticky note dan ditempel di dekat hasil kerja yang dimaksud ❑ Fasilitator memberikan konfirmasi dan penguatan hasil kerja peserta
  • 20. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Lembar Kerja-3: Menyusun TP-ATP Susunlah pengembangan CP mata pelajaran pada menjadi TP dengan teknik yang sesuai dengan karakteristik mata pelajaran dan kemampuan peserta didik.
  • 21. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Raudhatul Athfal Teknik Perumusan Tujuan Pembelajaran 1 Merumuskan Tujuan Pembelajaran secara langsung melalui Capaian Pembelajaran 2 Merumuskan Tujuan Pembelajaran dengan menganalisis “kompetensi” dan “lingkup materi”pada Capaian Pembelajaran 3 Merumuskan Tujuan Pembelajaran lintas elemen Penguatan
  • 22. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Bagaimana cara menyusun alur tujuan pembelajaran yang efektif? Pendidik yang merancang alur tujuan pembelajarannya sendiri, tujuan-tujuan pembelajaran yang telah dikembangkan dalam tahap sebelumnya akan disusun sebagai satu alur (sequence) yang berurutan secara sistematis, dan logis awal hingga akhir fase. Dalam menyusun alur tujuan pembelajaran, pendidik dapat mengacu pada berbagai cara yang diuraikan pada tabel di bawah ini: Pengurutan dari yang Konkret ke yang Abstrak Metode pengurutan dari konten yang konkret dan berwujud ke konten yang lebih abstrak dan simbolis. Contoh : memulai pengajaran dengan menjelaskan tentang benda geometris (konkret) terlebih dahulu sebelum mengajarkan aturan teori objek geometris tersebut (abstrak). Pengurutan Deduktif Metode pengurutan dari konten bersifat umum ke konten yang spesifik. Contoh : mengajarkan konsep database terlebih dahulu sebelum mengajarkan tentang tipe database, seperti hierarki atau relasional. Pengurutan dari Mudah ke yang lebih Sulit Metode pengurutan dari konten paling mudah ke konten paling sulit. Contoh: mengajarkan cara mengeja kata-kata pendek dalam kelas bahasa sebelum mengajarkan kata yang lebih panjang. Pengurutan Hierarki Metode ini dilaksanakan dengan mengajarkan keterampilan komponen konten yang lebih mudah terlebih dahulu sebelum mengajarkan keterampilan yang lebih kompleks. Contoh : siswa perlu belajar tentang penjumlahan sebelum mereka dapat memahami konsep perkalian. Pengurutan Prosedural Metode ini dilaksanakan dengan mengajarkan tahap pertama dari sebuah prosedur, kemudian membantu siswa untuk menyelesaikan tahapan selanjutnya. Contoh : dalam mengajarkan cara menggunakan t-test dalam sebuah pertanyaan penelitian, ada beberapa tahap prosedur yang harus dilalui, seperti menulis hipotesis, menentukan tipe tes yang akan digunakan, memeriksa asumsi, dan menjalankan tes dalam sebuah perangkat lunak statistik. Scaffolding Metode pengurutan yang meningkatkan standar performa sekaligus mengurangi bantuan secara bertahap. Contoh : dalam mengajarkan berenang, guru perlu menunjukkan cara mengapung, dan ketika siswa mencobanya, guru hanya butuh membantu. Setelah ini, bantuan yang diberikan akan berkurang secara bertahap. Pada akhirnya, siswa dapat berenang sendiri. (Creating Learning Materials for Open and Distance Learning, 2005; Doolittle, 2001; Morrison, Ross, & Kemp, 2007; Reigeluth & Keller, 2009)
  • 23. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Kegiatan-4: Menganalisis Modul Ajar ❑ Peserta diminta menganalisis contoh Modul Ajar yang telah disiapkan dengan beberapa pertanyaan pemantik: o Komponen apa saja yang terdapat pada Modul Ajar? o Apakah terdapat KKTP yang disusun berdasarkan TP yang akan dicapai? o Apakah terdapat perencanaan pembelajaran berdiferensiasi? o Apakah dasar yang digunakan dalam merencanakan pembelajaran berdiferensiasi? o Apakah terdapat perencanaan asesmen awal dan asesmen sumatif? o Apakah instrument asesmen yang direncanakan dapat mengukur ketercapaian TP? ❑ Peserta diminta menyampaikan hasil diskusi kelompok dan ditanggapi oleh peserta dari kelompok lain ❑ Faslitator memberikan penguatan tentang penyusunan Modul Ajar berbasis diferensiasi pembelajaran
  • 24. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Lembar Kerja-4: Contoh Modul Ajar Silahkan download dan diskusikan contoh modul ajar mata pelajaran melalui link masing-masing mata pelajaran sebagai bahan diskusi kelompok.
  • 25. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Dokumen Perencanaan pembelajaran dapat berupa: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 1 Modul Ajar 2 Apabila pendidik menggunakan modul ajar, maka ia tidak perlu membuat RPP karena komponen-komponen dalam modul ajar meliputi komponen-komponen dalam RPP. Komponen minimum dalam rencana pelaksanaan pembelajaran Komponen minimum dalam modul ajar ● Tujuan pembelajaran (salah satu dari tujuan dalam alur tujuan pembelajaran) ● Langkah-langkah atau kegiatan pembelajaran. Biasanya untuk satu atau lebih pertemuan. ● Asesmen pembelajaran: Rencana asesmen untuk di awal pembelajaran dan rencana asesmen di akhir pembelajaran untuk mengecek ketercapaian tujuan pembelajaran ● Tujuan pembelajaran (salah satu dari tujuan dalam alur tujuan pembelajaran) ● Langkah-langkah atau kegiatan pembelajaran. Biasanya untuk satu tujuan pembelajaran yang dicapai dalam satu atau lebih pertemuan. ● Rencana asesmen untuk di awal pembelajaran beserta instrumen dan cara penilaiannya ● Rencana asesmen di akhir pembelajaran untuk mengecek ketercapaian tujuan pembelajaran beserta instrumen dan cara penilaiannya ● Media pembelajaran yang digunakan, termasuk misalnya bahan bacaan yang digunakan, Pilihan Dokumen Perencanaan Pembelajaran Penguatan
  • 26. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Komponen Modul Ajar
  • 27. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 ❑ Peserta memilih salah satu TP dari ATP yang telah disusun sebelumnya dan diminta untuk merumuskan KKTP (Kriteria/Indikator Ketercapaian Tujuan Pembelajaran ❑ Peserta diminta menentukan karakteristik peserta didik yang berbeda berdasarkan hasil asesmen awal sebagai dasar menyusun desain pembelajaran berdiferensiasi. ❑ Berdasarkan desain pembelajaran tersebut, peserta diminta menyusun Modul Ajar/RPP dengan menerapkan bentuk diferensiasi pembelajaran yang paling efektif untuk memfasilitasi kebutuhan belajar peserta didik. ❑ Peserta diminta mempresentasikan hasil kerja kelompok ❑ Peserta pada kelompok lain diminta menyampaikan tanggapan terhadap paparan yang disampaikan ❑ Fasilitator memberikan penguatan tentang Modul Ajar/RPP berbasis Diferensiasi Pembelajaran Kegiatan-5: Menyusun Modul Ajar/RPP Berbasis Diferensiasi Pembelajaran
  • 28. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Lembar Kerja-5: Menyusun Modul Ajar/RPP Berbasis Diferensiasi Pembelajaran Pilihlah salah satu TP dari ATP yang telah tersusun sebelumnya, buatlah desain pembelajaran berdiferensiasi berdasarkan hasil asesmen awal.
  • 29. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Lembar Kerja-6: Menyusun Modul Ajar/RPP Berbasis Diferensiasi Pembelajaran Susunlah satu modul ajar/RPP berbasis diferensiasi pembelajaran berdasarkan TP yang telah dibuatkan desain pembelajarannya.
  • 30. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Kegiatan-6: Simulasi Pembelajaran Berdiferensiasi ❑ Masing-masing kelompok menentukan guru model untuk menyimulasikan pembelajaran berdiferensiasi salah satu pertemuan pembelajaran dari Modul Ajar/RPP yang telah disusun sebelumnya ❑ Peserta kelompok lain berperan sebagai peserta didik sekaligus menjadi observer ❑ Setelah simulasi, peserta memberikan tanggapan terhadap simulasi pembelajaran yang telah dilaksanakan ❑ Fasilitator mereview dan memberi penguatan pembelajaran berdiferensiasi yang telah disimulasikan oleh peserta
  • 31. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023 Penutup ❖ Fasilitator memberikan konfirmasi dan penguatan tentang materi pembelajaran pada Kurikulum Merdeka ❖ Peserta diminta mengisi refleksi proses pelatihan ❖ Hasil refleksi ditempel pada kertas plano yang sudah disediakan
  • 32. Pusdiklat Tenaga Teknis pusdiklat_teknis Pusdiklat Tenaga Teknis PUSDIKLAT TENAGA TEKNIS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN TAHUN 2023