SlideShare a Scribd company logo
1 of 27
TIK BAB 5
DASAR JARINGAN
KOMPUTER
HOME
KELOMPOK
MATERI
SOAL
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
KELOMPOK
Anisa Fitri Hanita (04)
Galuh Dewi Oktaviani (11)
Hapsari Putri Arrizar (13)
Viona Regina Prayoga (28)
Sejarah Singkat Jaringan Komputer
Pada tahun 1940-an di Amerika ada sebuah penelitian yang ingin memanfaatkan sebuh perangkat
komputer secara bersamaan. Pada tahun 1950-an ketika jenis komputer membesar sampai
tercipta super komputer, karena mahalnya harga perangkat komputer maka ada tuntutan
sebuah komputer mesti melayani beberapa terminal. Dari sini maka mulcul konsep distribusi
proses berdasarkan waktu yang dikenal dengan nama Time Sharing System (TSS), bentuk
pertama kali jaringan komputer diaplikasikan. Pada system TSS beberapa terminal terhubung
secara seri kesebuah host komputer.
Selanjutnya konsep ini berkembang menjadi proses distribusi (Distributed Processing). Dalam
proses ini beberapa host komputer mengerjakan pekerjaan besar secara paralel untuk melayani
beberapa terminal yang tersambung secara seri disetiap host komputer.
Selanjutnya ketika harga-harga komputer kecil mulai menurun dan konsep proses distribusi sudah
matang, maka penggunaan komputer dan jaringannya mulai beragam, dari mulai menangani
proses bersama maupun komunikasi antar komputer(Peer to Peer System) saja tanpa melalui
komputer pusat. Untuk itu mulailah berkembang teknologi jaringan lokal yang dikenal dengan
Local Area Network (LAN). Demikian pula ketika internet mulai diperkenalkan, maka
sebagian besar LAN yang berdiri sendiri mulai berhubungan dan terbentuklah jaringan
raksasa ditingkat dunia yang disebut dengan Wide Area Network (WAN).
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MATERI
Jaringan Komputer adalah suatu sistem yang didalamnya terdiri dari dua atau lebih perangkat
komputer serta perangkat - perangkat lainnya yang dibuat atau dirancang untuk dapat berkerja
sama dengan tujuan agar dapat berkomunikasi, mengakses informasi, meminta serta
memberikan layanan atau service antara komputer satu dengan yang lainnya.
Macam macam jaringan komputer :
1. Berdasarkan distribusi sumber informasi/data
- Jaringan terpusat
Jaringan ini terdiri dari komputer klient dan server yang mana komputer klient yang berfungsi
sebagai perantara untuk mengakses sumber informasi/data yang berasal dari satu komputer
server
- Jaringan terdistribusi
Merupakan perpaduan beberapa jaringan terpusat sehingga terdapat beberapa komputer
server yang saling berhubungan dengan klient membentuk sistem jaringan tertentu.
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MATERI
2. Berdasarkan jangkauan geografis dibedakan menjadi:
- Jaringan LAN
merupakan jaringan yang menghubungkan 2 komputer atau lebih dalam cakupan seperti
laboratorium, kantor, serta dalam 1 warnet.
- Jaringan MAN
Merupakan jaringan yang mencakup satu kota besar beserta daerah setempat. Contohnya jaringan
telepon lokal, sistem telepon seluler, serta jaringan relay beberapa ISP internet.
- Jaringan WAN
Merupakan jaringan dengan cakupan seluruh dunia. Contohnya jaringan PT. Telkom, PT. Indosat,
serta jaringan GSM Seluler seperti Satelindo, Telkomsel, dan masih banyak lagi.
3. Berdasarkan peranan dan hubungan tiap komputer dalam memproses data
- Jaringan Client-Server
Pada jaringan ini terdapat 1 atau beberapa komputer server dan komputer client. Komputer yang
akan menjadi komputer server maupun menjadi komputer client dan diubah-ubah melalui software
jaringan pada protokolnya. Komputer client sebagai perantara untuk dapat mengakses data pada
komputer server sedangkan komputer server menyediakan informasi yang diperlukan oleh
komputer client.
-Jaringan Peer-to-peer
Pada jaringan ini tidak ada komputer client maupun komputer server karena semua komputer
dapat melakukan pengiriman maupun penerimaan informasi sehingga semua komputer berfungsi
sebagai client sekaligus sebagai server.
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MATERI
4. Berdasarkan media transmisi data
- Jaringan Berkabel (Wired Network)
Pada jaringan ini, untuk menghubungkan satu komputer dengan komputer lain diperlukan
penghubung berupa kabel jaringan. Kabel jaringan berfungsi dalam mengirim informasi
dalam bentuk sinyal listrik antar komputer jaringan.
-Jaringan Nirkabel (Wireless Network)
Merupakan jaringan dengan medium berupa gelombang elektromagnetik. Pada jaringan ini
tidak diperlukan kabel untuk menghubungkan antar komputer karena menggunakan
gelombang elektromagnetik yang akan mengirimkan sinyal informasi antar komputer
jaringan.
Bentuk – bentuk Jaringan Komputer
Bentuk – bentuk Jaringan Komputer
Setiap bentuk atau topologi memiliki karakteristik yang berbeda-beda dan masing-masing juga
memiliki keuntungan dan kerugian. Topologi tidak tergantung kepada medianya dan setiap
topologi biasanya menggunakan media, seperti twisted pair, coaxial cable, optical cable,
maupun wireless.
Adapun bentuk jaringan sebagai berikut :
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MATERI
Topologi Bus
Topologi ini mempunyai karakteristik sebagai berikut :
-Topologi Bus Merupakan satu kabel yang kedua ujungnya ditutup, dimana sepanjang kabel
terdapat node-node
-Umum digunakan karena sederhana dalam instalasi
-Signal melewati kabel dalam dua arah dan mungkin terjadi collision;
-Problem terbesar pada saat kabel putus. Jika salah satu segmen kabel putus maka seluruh
jaringan akan terhenti
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MATERI
Topologi Ring
Topologi mempunyai karakteristik sebagai berikut :
• Lingkaran tertutup yang berisi node-node
• Sederhana dalam layout.
• Signal mengalir dalam satu arah sehingga dapat menghindarkan terjadinya
collision (dua paket data bercampur) danmemungkinkan pergerakan data yang
cepat dan collision detection yang lebih sederhana.
• Problem: sama dengan topologi bus
• Biasanya topologi ring tidak dibuat secara fisik melainkan direalisasikan dengan
sebuah consentrator dan kelihatan seperti topologi star.
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MATERI
Topologi Star
Topologi ini mempunyai karakteristik sebagai berikut :
• Setiap node berkomunikasi langsung dengan central node,
traffic data mengalir dari node ke central node dan kembali lagi.
• Mudah dikembangkan karena setiap node hanya memiliki kabel
yang langsung terhubung ke central node.
• Keunggulannya adalah jika satu kabel node terputus yang
lainnya tidak terganggu.
• Dapat digunakan kabel yang “lower grade” karena hanya meng-
handel satu traffic node, biasanya digunakan kabel UTP.
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MATERI
Topologi Mesh
Mesh topology dibangun dengan memasang link diantara station-station. Sebuah
‘fully-connected mesh’ adalah sebuah jaringan dimana setiap terminal terhubung
secara langsung ke semua terminal-terminal yang lain. Biasanya digunakan pada
jaringan komputer kecil.
Topologi ini secara teori memungkinkan. Akan tetapi,tidak praktis dan biayanya cukup
tinggi untuk diimplementasikan. Mesh topology memiliki tingkat redundancy yang
tinggi sehingga jika terdapat satu link yang rusak maka suatu station dapat mencari
link yang lainnya.
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MATERI
PENGERTIAN INTERNET
Pengertian internet ( interconnection networking)
sendiri adalah jaringan komunikasi global yang
terbuka dan menghubungkan jutaan bahkan
milyaran jaringan komputer dengan berbagai tipe
dan jenis, dengan menggunakan tipe komunikasi
seperti telepon, satelit dan lain sebagainya.
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MATERI
• Sejarah internet :
Internet merupakan jaringan komputer yang dibentuk oleh
Departemen Pertahanan Amerika Serikat di tahun 1969, melalui
proyek ARPA yang disebut ARPANET (Advanced Research Project
Agency Network), di mana mereka mendemonstrasikan bagaimana
dengan hardware dan software komputer yang berbasis UNIX, kita
bisa melakukan komunikasi dalam jarak yang tidak terhingga
melalui saluran telepon. Proyek ARPANET merancang bentuk
jaringan, kehandalan, seberapa besar informasi dapat dipindahkan,
dan akhirnya semua standar yang mereka tentukan menjadi cikal
bakal pembangunan protokol baru yang sekarang dikenal sebagai
TCP/IP (Transmission Control Protocol/Internet Protocol).
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MATERI
• Tujuan awal dibangunnya proyek itu adalah untuk keperluan
militer. Pada saat itu Departemen Pertahanan Amerika Serikat
(US Department of Defense) membuat sistem jaringan
komputer yang tersebar dengan menghubungkan komputer di
daerah-daerah vital untuk mengatasi masalah bila terjadi
serangan nuklir dan untuk menghindari terjadinya informasi
terpusat, yang apabila terjadi perang dapat mudah
dihancurkan.
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MATERI
• Pada mulanya ARPANET hanya menghubungkan 4 situs saja
yaitu Stanford Research Institute, University of California,
Santa Barbara, University of Utah, di mana mereka
membentuk satu jaringan terpadu di tahun 1969, dan secara
umum ARPANET diperkenalkan pada bulan Oktober 1972.
Tidak lama kemudian proyek ini berkembang pesat di seluruh
daerah, dan semua universitas di negara tersebut ingin
bergabung, sehingga membuat ARPANET kesulitan untuk
mengaturnya.
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MATERI
• Oleh sebab itu ARPANET dipecah manjadi dua, yaitu
"MILNET" untuk keperluan militer dan "ARPANET"
baru yang lebih kecil untuk keperluan non-militer
seperti, universitas-universitas. Gabungan kedua
jaringan akhirnya dikenal dengan nama DARPA
Internet, yang kemudian disederhanakan menjadi
Internet.
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MATERI
MACAM MACAM APLIKASI INTERNET
• WWW (World Wide Web)
Istilah singkatnya adalah W3 (three doubleyou). WWW atau web adalah
sebuah sistem di mana informasi dalam bentuk teks, gambar, suara dan
lain-lain yang tersimpan dalam sebuah internet webserver
dipresentasikan dalam bentuk hypertext. WWW merupakan dokumen-
dokumen internet yang tersimpan di server-server yang terdapat di
seluruh dunia.Format WWW adalah hypertext dan hypermedia dengan
menggunakan Hypertext Markup Language (HTML). HTML mempunyai
kemampuan untuk menghubungkan sebuah dokumen dengan dokumen
yang lain.Informasi lainnya disajikan dalam bentuk grafis, suara, dan objek
multimedia lainnya.
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MATERI
• Email (Electronic Mail)
Email adalah sistem surat menyurat melalui komputer yang saling
terhubung dengan jaringan global. Email merupakan surat
elektronik yang memungkinkan pengguna untuk mengirimkan
surat, cerita, puisi bahkan bisa juga mengirimkan berupa file
dokumen, gambar, musik, film dan sebagainya. Dengan demikian e-
mail berfungsi sebagai alat komunikasi untuk
pengiriman/penerimaan yang hanya berisikan data elektronik.
Fasilitas yang dimiliki oleh email adalah membalas surat seperti Reply
of Author, Reply to All, meneruskan surat Forward sekaligus
menambahkan dengan Forward Attache, mengirim surat dengan
Send Receive, dan email yang kita kirim dapat disimpan dalam sent
item.
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MATERI
• Newsgroup
Newsgroup adalah aplikasi internet yang digunakan untuk
berkomunikasi antar satu dengan yang lainnya dalam sebuah forum
dengan ketertarikan dan kepentingan yang sama dalam membahas
topik-topik tertentu. News Group merupakan kelompok diskusi
dalam UseNet yang membahas suatu topik masalah tertentu yang
memiliki server sendiri. Sarana yang digunakan dapat berupa
multimedia (audio visual) dengan menggunakan fasilitas konferensi
video, bias berupa teks saja atau teks dan audio dengan
menggunakan fasilitas chat (IRC). Gambaran newsgroup hampir
mirip dengan sebuah majalah dinding dimana yang tergabung di
dalamnya dapat dengan bebas mengemukakan pendapatnya.
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MATERI
• Mailing List
Mailing List atau sering juga disebut milis adalah aplikasi internet
yang digunakan sebagai sarana diskusi atau bertukar informasi
dalam satu kelompok melalui email. Setiap kali berkirim email
ke alamat milis maka akan dikirimkan ke seluruh alamat email
yang terdaftar sebagai anggota milis. Fasilitas ini digunakan
oleh kelompok-kelompok untuk bertukar informasi dan
berdiskusi sesama anggota kelompok milis yang mempunyai
sifat yang sama dengan email.
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MATERI
• IRC(Internet Relay Chat)
IRC biasa disebut “chat” adalah sebuah bentuk komunikasi di internet yang
menggunakan sarana baris-baris tulisan yang diketikan melalui
keyboard.IRC berfungsi sebagai sarana untuk melakukan percakapan di
internet. Istilah bercakap-cakap di internet adalah chatting. Cara kerja
chatting yaitu dengan kita mengetik apa saja yang ingin kita katakan
dengan teman chatting kita dalam bentuk teks. Dengan chatting kita dapat
bercakap-cakap dengan semua orang di seluruh dunia. Saat ini chatting
sudah merebak dengan diikuti gaya bahasa tersendiri untuk
berkomunikasi. Orang yang melakukan chatting disebut chatter. Untuk
dapat chatting maka diperlukan koneksi internet dan ditambah program
chatting. Beberapa program chatting diantaranya Mirc, Pirch,Virc, Yahoo
Messenger, dan sebagainya.
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MATERI
• Facebook
Facebook adalah website jaringan sosial dimana para pengguna dapat bergabung
dalam komunitas seperti kota, kerja, sekolah, dan daerah untuk melakukan koneksi
dan berinteraksi dengan orang lain. Orang juga dapat menambahkan teman-teman
mereka, mengirim pesan, dan memperbarui profil pribadi agar orang lain dapat
melihat tentang dirinya.
Facebook didirikan oleh Mark Zuckerberg, seorang lulusan Harvard dan mantan murid
Ardsley High School diluncurkan pertama kali pada 4 Februari 2004 dan awalnya
hanya
untuk siswa Harvard College. Dalam dua bulan selanjutnya, keanggotaannya
diperluas ke
sekolah lain di wilayah Boston (Boston College, Boston University, MIT, Tufts),
Rochester, Stanford, NYU, Northwestern, dan semua sekolah yang termasuk dalam
Ivy League.
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MATERI
• FASILITAS INTERNET
 FTP (File Transfer Protocol)
FTP atau File Transfer Protocol adalah suatu fasilitas internet yang
memungkinkan pengguna untuk mengirimkan file ke pengguna lain
melalui suatu server. Contoh nyata dari fasilitas ini adalah layanan Upload
ataupun Download, jadi kita dapat mengunggah file kita untuk disimpan di
internet ataupun mengambil file yang sudah tersedia di internet.
 Gopher
Gorpher merupakan fasilitas internet yang menggunakan layer application
pada protokol TCP/IP yang dirancang khusus untuk keperluan distribusi,
pencarian, maupun pengambilan dokumen melalui jaringan intenet.
 Newsgroup
Sama seperti Mailing List Newsgroup merupakan grup diskusi di internet yang
membahas tentang suatu topik. Untuk mengakses Newsgroup kita
memerlukan sebuah jaringan khusus yang disebut dengan UseNet.
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MATERI
1. Secara umum jaringan komputer terdiri dari di bawah ini , kecuali...
a. Radio area network
b. Metropolitan area network
c. Loal area network
d. Wide area network
2. Apa yang dimaksud dengan jaringan komputer...
a. kumpulan komputer dalam suatu ruangan
b. dua komputer atau lebih yang saling berhubungansatu sama lain , saling
berkomunikasi secara elektronik
c. kumpulan kabel dan komputer yang saling terhubung
d. kumpulan modem
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
SOAL
1. Ciri – ciri jaringan komputer adalah sebagai berikut ini , kecuali...
a. hardware
b. Software
c. Brainware
d. Berbagi data dengan mudah
2. Jaringan komputer yg wilayahnya hanya mencakup kantor yg letaknya
berdekatan atau suatu kota disebut...
a. wireles LAN
b. metropolitan area network
c. WAN
d. Local area network
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
SOAL
BENAR
SALAH

More Related Content

What's hot (10)

Tugas terstruktur kkpi (sejarah jaringan komputer)
Tugas terstruktur kkpi (sejarah jaringan komputer)Tugas terstruktur kkpi (sejarah jaringan komputer)
Tugas terstruktur kkpi (sejarah jaringan komputer)
 
Tugas terstruktur (kkpi)
Tugas  terstruktur (kkpi) Tugas  terstruktur (kkpi)
Tugas terstruktur (kkpi)
 
power point
power pointpower point
power point
 
MATERI TIK BAB 5
MATERI TIK BAB 5MATERI TIK BAB 5
MATERI TIK BAB 5
 
TIK Bab 5
TIK Bab 5TIK Bab 5
TIK Bab 5
 
Dasar jaringan komputer
Dasar jaringan komputerDasar jaringan komputer
Dasar jaringan komputer
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Sekelumit tentang Jaringan Komputer
Sekelumit tentang Jaringan KomputerSekelumit tentang Jaringan Komputer
Sekelumit tentang Jaringan Komputer
 
Ppt.tik bab 5
Ppt.tik bab 5Ppt.tik bab 5
Ppt.tik bab 5
 
BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9
 

Similar to SEJARAH DAN BENTUK JARINGAN

Similar to SEJARAH DAN BENTUK JARINGAN (20)

Tik bab5
Tik bab5Tik bab5
Tik bab5
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
 
MA POWER POINT 2007 BAB5
MA POWER POINT 2007 BAB5MA POWER POINT 2007 BAB5
MA POWER POINT 2007 BAB5
 
Ms Power Point BAB 5
Ms Power Point BAB 5Ms Power Point BAB 5
Ms Power Point BAB 5
 
TIK BAB 5
TIK BAB 5TIK BAB 5
TIK BAB 5
 
Salinan tik bab 5(4)
Salinan tik bab 5(4)Salinan tik bab 5(4)
Salinan tik bab 5(4)
 
MATERI BAB 5
MATERI BAB 5MATERI BAB 5
MATERI BAB 5
 
TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
 
MS Power Point 2007 bab 5
MS Power Point 2007 bab 5MS Power Point 2007 bab 5
MS Power Point 2007 bab 5
 
Materi Pembelajaran TIK Kelas IX BAB 5
Materi Pembelajaran TIK Kelas IX BAB 5Materi Pembelajaran TIK Kelas IX BAB 5
Materi Pembelajaran TIK Kelas IX BAB 5
 
Presentasi TIK kelas IX Bab 5
Presentasi TIK kelas IX Bab 5Presentasi TIK kelas IX Bab 5
Presentasi TIK kelas IX Bab 5
 
PRESENTATION TIK BAB 5
PRESENTATION TIK BAB 5PRESENTATION TIK BAB 5
PRESENTATION TIK BAB 5
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
 
Rening dwi (19)
Rening dwi (19)Rening dwi (19)
Rening dwi (19)
 
Rening dwi (19)
Rening dwi (19)Rening dwi (19)
Rening dwi (19)
 
Tentang Jaringan Komputer
Tentang Jaringan KomputerTentang Jaringan Komputer
Tentang Jaringan Komputer
 
BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9
 
BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9
 

Recently uploaded

REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 

Recently uploaded (20)

REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 

SEJARAH DAN BENTUK JARINGAN

  • 1. TIK BAB 5 DASAR JARINGAN KOMPUTER
  • 3. TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI KELOMPOK Anisa Fitri Hanita (04) Galuh Dewi Oktaviani (11) Hapsari Putri Arrizar (13) Viona Regina Prayoga (28)
  • 4. Sejarah Singkat Jaringan Komputer Pada tahun 1940-an di Amerika ada sebuah penelitian yang ingin memanfaatkan sebuh perangkat komputer secara bersamaan. Pada tahun 1950-an ketika jenis komputer membesar sampai tercipta super komputer, karena mahalnya harga perangkat komputer maka ada tuntutan sebuah komputer mesti melayani beberapa terminal. Dari sini maka mulcul konsep distribusi proses berdasarkan waktu yang dikenal dengan nama Time Sharing System (TSS), bentuk pertama kali jaringan komputer diaplikasikan. Pada system TSS beberapa terminal terhubung secara seri kesebuah host komputer. Selanjutnya konsep ini berkembang menjadi proses distribusi (Distributed Processing). Dalam proses ini beberapa host komputer mengerjakan pekerjaan besar secara paralel untuk melayani beberapa terminal yang tersambung secara seri disetiap host komputer. Selanjutnya ketika harga-harga komputer kecil mulai menurun dan konsep proses distribusi sudah matang, maka penggunaan komputer dan jaringannya mulai beragam, dari mulai menangani proses bersama maupun komunikasi antar komputer(Peer to Peer System) saja tanpa melalui komputer pusat. Untuk itu mulailah berkembang teknologi jaringan lokal yang dikenal dengan Local Area Network (LAN). Demikian pula ketika internet mulai diperkenalkan, maka sebagian besar LAN yang berdiri sendiri mulai berhubungan dan terbentuklah jaringan raksasa ditingkat dunia yang disebut dengan Wide Area Network (WAN). TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MATERI
  • 5. Jaringan Komputer adalah suatu sistem yang didalamnya terdiri dari dua atau lebih perangkat komputer serta perangkat - perangkat lainnya yang dibuat atau dirancang untuk dapat berkerja sama dengan tujuan agar dapat berkomunikasi, mengakses informasi, meminta serta memberikan layanan atau service antara komputer satu dengan yang lainnya. Macam macam jaringan komputer : 1. Berdasarkan distribusi sumber informasi/data - Jaringan terpusat Jaringan ini terdiri dari komputer klient dan server yang mana komputer klient yang berfungsi sebagai perantara untuk mengakses sumber informasi/data yang berasal dari satu komputer server - Jaringan terdistribusi Merupakan perpaduan beberapa jaringan terpusat sehingga terdapat beberapa komputer server yang saling berhubungan dengan klient membentuk sistem jaringan tertentu. TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MATERI
  • 6. 2. Berdasarkan jangkauan geografis dibedakan menjadi: - Jaringan LAN merupakan jaringan yang menghubungkan 2 komputer atau lebih dalam cakupan seperti laboratorium, kantor, serta dalam 1 warnet. - Jaringan MAN Merupakan jaringan yang mencakup satu kota besar beserta daerah setempat. Contohnya jaringan telepon lokal, sistem telepon seluler, serta jaringan relay beberapa ISP internet. - Jaringan WAN Merupakan jaringan dengan cakupan seluruh dunia. Contohnya jaringan PT. Telkom, PT. Indosat, serta jaringan GSM Seluler seperti Satelindo, Telkomsel, dan masih banyak lagi. 3. Berdasarkan peranan dan hubungan tiap komputer dalam memproses data - Jaringan Client-Server Pada jaringan ini terdapat 1 atau beberapa komputer server dan komputer client. Komputer yang akan menjadi komputer server maupun menjadi komputer client dan diubah-ubah melalui software jaringan pada protokolnya. Komputer client sebagai perantara untuk dapat mengakses data pada komputer server sedangkan komputer server menyediakan informasi yang diperlukan oleh komputer client. -Jaringan Peer-to-peer Pada jaringan ini tidak ada komputer client maupun komputer server karena semua komputer dapat melakukan pengiriman maupun penerimaan informasi sehingga semua komputer berfungsi sebagai client sekaligus sebagai server. TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MATERI
  • 7. 4. Berdasarkan media transmisi data - Jaringan Berkabel (Wired Network) Pada jaringan ini, untuk menghubungkan satu komputer dengan komputer lain diperlukan penghubung berupa kabel jaringan. Kabel jaringan berfungsi dalam mengirim informasi dalam bentuk sinyal listrik antar komputer jaringan. -Jaringan Nirkabel (Wireless Network) Merupakan jaringan dengan medium berupa gelombang elektromagnetik. Pada jaringan ini tidak diperlukan kabel untuk menghubungkan antar komputer karena menggunakan gelombang elektromagnetik yang akan mengirimkan sinyal informasi antar komputer jaringan. Bentuk – bentuk Jaringan Komputer Bentuk – bentuk Jaringan Komputer Setiap bentuk atau topologi memiliki karakteristik yang berbeda-beda dan masing-masing juga memiliki keuntungan dan kerugian. Topologi tidak tergantung kepada medianya dan setiap topologi biasanya menggunakan media, seperti twisted pair, coaxial cable, optical cable, maupun wireless. Adapun bentuk jaringan sebagai berikut : TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MATERI
  • 8. Topologi Bus Topologi ini mempunyai karakteristik sebagai berikut : -Topologi Bus Merupakan satu kabel yang kedua ujungnya ditutup, dimana sepanjang kabel terdapat node-node -Umum digunakan karena sederhana dalam instalasi -Signal melewati kabel dalam dua arah dan mungkin terjadi collision; -Problem terbesar pada saat kabel putus. Jika salah satu segmen kabel putus maka seluruh jaringan akan terhenti TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MATERI
  • 9. Topologi Ring Topologi mempunyai karakteristik sebagai berikut : • Lingkaran tertutup yang berisi node-node • Sederhana dalam layout. • Signal mengalir dalam satu arah sehingga dapat menghindarkan terjadinya collision (dua paket data bercampur) danmemungkinkan pergerakan data yang cepat dan collision detection yang lebih sederhana. • Problem: sama dengan topologi bus • Biasanya topologi ring tidak dibuat secara fisik melainkan direalisasikan dengan sebuah consentrator dan kelihatan seperti topologi star. TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MATERI
  • 10. Topologi Star Topologi ini mempunyai karakteristik sebagai berikut : • Setiap node berkomunikasi langsung dengan central node, traffic data mengalir dari node ke central node dan kembali lagi. • Mudah dikembangkan karena setiap node hanya memiliki kabel yang langsung terhubung ke central node. • Keunggulannya adalah jika satu kabel node terputus yang lainnya tidak terganggu. • Dapat digunakan kabel yang “lower grade” karena hanya meng- handel satu traffic node, biasanya digunakan kabel UTP. TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MATERI
  • 11. Topologi Mesh Mesh topology dibangun dengan memasang link diantara station-station. Sebuah ‘fully-connected mesh’ adalah sebuah jaringan dimana setiap terminal terhubung secara langsung ke semua terminal-terminal yang lain. Biasanya digunakan pada jaringan komputer kecil. Topologi ini secara teori memungkinkan. Akan tetapi,tidak praktis dan biayanya cukup tinggi untuk diimplementasikan. Mesh topology memiliki tingkat redundancy yang tinggi sehingga jika terdapat satu link yang rusak maka suatu station dapat mencari link yang lainnya. TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MATERI
  • 12. PENGERTIAN INTERNET Pengertian internet ( interconnection networking) sendiri adalah jaringan komunikasi global yang terbuka dan menghubungkan jutaan bahkan milyaran jaringan komputer dengan berbagai tipe dan jenis, dengan menggunakan tipe komunikasi seperti telepon, satelit dan lain sebagainya. TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MATERI
  • 13. • Sejarah internet : Internet merupakan jaringan komputer yang dibentuk oleh Departemen Pertahanan Amerika Serikat di tahun 1969, melalui proyek ARPA yang disebut ARPANET (Advanced Research Project Agency Network), di mana mereka mendemonstrasikan bagaimana dengan hardware dan software komputer yang berbasis UNIX, kita bisa melakukan komunikasi dalam jarak yang tidak terhingga melalui saluran telepon. Proyek ARPANET merancang bentuk jaringan, kehandalan, seberapa besar informasi dapat dipindahkan, dan akhirnya semua standar yang mereka tentukan menjadi cikal bakal pembangunan protokol baru yang sekarang dikenal sebagai TCP/IP (Transmission Control Protocol/Internet Protocol). TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MATERI
  • 14. • Tujuan awal dibangunnya proyek itu adalah untuk keperluan militer. Pada saat itu Departemen Pertahanan Amerika Serikat (US Department of Defense) membuat sistem jaringan komputer yang tersebar dengan menghubungkan komputer di daerah-daerah vital untuk mengatasi masalah bila terjadi serangan nuklir dan untuk menghindari terjadinya informasi terpusat, yang apabila terjadi perang dapat mudah dihancurkan. TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MATERI
  • 15. • Pada mulanya ARPANET hanya menghubungkan 4 situs saja yaitu Stanford Research Institute, University of California, Santa Barbara, University of Utah, di mana mereka membentuk satu jaringan terpadu di tahun 1969, dan secara umum ARPANET diperkenalkan pada bulan Oktober 1972. Tidak lama kemudian proyek ini berkembang pesat di seluruh daerah, dan semua universitas di negara tersebut ingin bergabung, sehingga membuat ARPANET kesulitan untuk mengaturnya. TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MATERI
  • 16. • Oleh sebab itu ARPANET dipecah manjadi dua, yaitu "MILNET" untuk keperluan militer dan "ARPANET" baru yang lebih kecil untuk keperluan non-militer seperti, universitas-universitas. Gabungan kedua jaringan akhirnya dikenal dengan nama DARPA Internet, yang kemudian disederhanakan menjadi Internet. TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MATERI
  • 17. MACAM MACAM APLIKASI INTERNET • WWW (World Wide Web) Istilah singkatnya adalah W3 (three doubleyou). WWW atau web adalah sebuah sistem di mana informasi dalam bentuk teks, gambar, suara dan lain-lain yang tersimpan dalam sebuah internet webserver dipresentasikan dalam bentuk hypertext. WWW merupakan dokumen- dokumen internet yang tersimpan di server-server yang terdapat di seluruh dunia.Format WWW adalah hypertext dan hypermedia dengan menggunakan Hypertext Markup Language (HTML). HTML mempunyai kemampuan untuk menghubungkan sebuah dokumen dengan dokumen yang lain.Informasi lainnya disajikan dalam bentuk grafis, suara, dan objek multimedia lainnya. TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MATERI
  • 18. • Email (Electronic Mail) Email adalah sistem surat menyurat melalui komputer yang saling terhubung dengan jaringan global. Email merupakan surat elektronik yang memungkinkan pengguna untuk mengirimkan surat, cerita, puisi bahkan bisa juga mengirimkan berupa file dokumen, gambar, musik, film dan sebagainya. Dengan demikian e- mail berfungsi sebagai alat komunikasi untuk pengiriman/penerimaan yang hanya berisikan data elektronik. Fasilitas yang dimiliki oleh email adalah membalas surat seperti Reply of Author, Reply to All, meneruskan surat Forward sekaligus menambahkan dengan Forward Attache, mengirim surat dengan Send Receive, dan email yang kita kirim dapat disimpan dalam sent item. TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MATERI
  • 19. • Newsgroup Newsgroup adalah aplikasi internet yang digunakan untuk berkomunikasi antar satu dengan yang lainnya dalam sebuah forum dengan ketertarikan dan kepentingan yang sama dalam membahas topik-topik tertentu. News Group merupakan kelompok diskusi dalam UseNet yang membahas suatu topik masalah tertentu yang memiliki server sendiri. Sarana yang digunakan dapat berupa multimedia (audio visual) dengan menggunakan fasilitas konferensi video, bias berupa teks saja atau teks dan audio dengan menggunakan fasilitas chat (IRC). Gambaran newsgroup hampir mirip dengan sebuah majalah dinding dimana yang tergabung di dalamnya dapat dengan bebas mengemukakan pendapatnya. TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MATERI
  • 20. • Mailing List Mailing List atau sering juga disebut milis adalah aplikasi internet yang digunakan sebagai sarana diskusi atau bertukar informasi dalam satu kelompok melalui email. Setiap kali berkirim email ke alamat milis maka akan dikirimkan ke seluruh alamat email yang terdaftar sebagai anggota milis. Fasilitas ini digunakan oleh kelompok-kelompok untuk bertukar informasi dan berdiskusi sesama anggota kelompok milis yang mempunyai sifat yang sama dengan email. TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MATERI
  • 21. • IRC(Internet Relay Chat) IRC biasa disebut “chat” adalah sebuah bentuk komunikasi di internet yang menggunakan sarana baris-baris tulisan yang diketikan melalui keyboard.IRC berfungsi sebagai sarana untuk melakukan percakapan di internet. Istilah bercakap-cakap di internet adalah chatting. Cara kerja chatting yaitu dengan kita mengetik apa saja yang ingin kita katakan dengan teman chatting kita dalam bentuk teks. Dengan chatting kita dapat bercakap-cakap dengan semua orang di seluruh dunia. Saat ini chatting sudah merebak dengan diikuti gaya bahasa tersendiri untuk berkomunikasi. Orang yang melakukan chatting disebut chatter. Untuk dapat chatting maka diperlukan koneksi internet dan ditambah program chatting. Beberapa program chatting diantaranya Mirc, Pirch,Virc, Yahoo Messenger, dan sebagainya. TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MATERI
  • 22. • Facebook Facebook adalah website jaringan sosial dimana para pengguna dapat bergabung dalam komunitas seperti kota, kerja, sekolah, dan daerah untuk melakukan koneksi dan berinteraksi dengan orang lain. Orang juga dapat menambahkan teman-teman mereka, mengirim pesan, dan memperbarui profil pribadi agar orang lain dapat melihat tentang dirinya. Facebook didirikan oleh Mark Zuckerberg, seorang lulusan Harvard dan mantan murid Ardsley High School diluncurkan pertama kali pada 4 Februari 2004 dan awalnya hanya untuk siswa Harvard College. Dalam dua bulan selanjutnya, keanggotaannya diperluas ke sekolah lain di wilayah Boston (Boston College, Boston University, MIT, Tufts), Rochester, Stanford, NYU, Northwestern, dan semua sekolah yang termasuk dalam Ivy League. TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MATERI
  • 23. • FASILITAS INTERNET  FTP (File Transfer Protocol) FTP atau File Transfer Protocol adalah suatu fasilitas internet yang memungkinkan pengguna untuk mengirimkan file ke pengguna lain melalui suatu server. Contoh nyata dari fasilitas ini adalah layanan Upload ataupun Download, jadi kita dapat mengunggah file kita untuk disimpan di internet ataupun mengambil file yang sudah tersedia di internet.  Gopher Gorpher merupakan fasilitas internet yang menggunakan layer application pada protokol TCP/IP yang dirancang khusus untuk keperluan distribusi, pencarian, maupun pengambilan dokumen melalui jaringan intenet.  Newsgroup Sama seperti Mailing List Newsgroup merupakan grup diskusi di internet yang membahas tentang suatu topik. Untuk mengakses Newsgroup kita memerlukan sebuah jaringan khusus yang disebut dengan UseNet. TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MATERI
  • 24. 1. Secara umum jaringan komputer terdiri dari di bawah ini , kecuali... a. Radio area network b. Metropolitan area network c. Loal area network d. Wide area network 2. Apa yang dimaksud dengan jaringan komputer... a. kumpulan komputer dalam suatu ruangan b. dua komputer atau lebih yang saling berhubungansatu sama lain , saling berkomunikasi secara elektronik c. kumpulan kabel dan komputer yang saling terhubung d. kumpulan modem TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI SOAL
  • 25. 1. Ciri – ciri jaringan komputer adalah sebagai berikut ini , kecuali... a. hardware b. Software c. Brainware d. Berbagi data dengan mudah 2. Jaringan komputer yg wilayahnya hanya mencakup kantor yg letaknya berdekatan atau suatu kota disebut... a. wireles LAN b. metropolitan area network c. WAN d. Local area network TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI SOAL
  • 26. BENAR
  • 27. SALAH