SlideShare a Scribd company logo
1 of 18
RENCANA ANGGARAN BIAYA
SYAMSU BASIRI, ST., MT
2
APA ITU RAB ?
 Estimasi atau perkiraan biaya yang dibutuhkan untuk mengejarkan suatu proyek
 RAB diperlukan untuk memperhitungkan suatu bangunan atau proyek dengan
banyaknya biaya yang diperlukan untuk bahan dan upah, serta biaya-biaya lain
yang berhubungan dengan pelaksanaan bangunan atau proyek
 Semua estimasi RAB berasal dari gambar kerja dan spesifikasi bangunan
03
02
04
01
3
FUNGSI RAB
Mengetahui berapa besar rencana biaya yang diperlukan untuk menyelesaikan
kegiatan sebelum kegiatan dilaksanakan
Mengetahui jumlah/ volume kebutuhan tenaga kerja, bahan dan alat yang
diperlukan
Sebagai pedoman pada saat pelaksanaan kegiatan pembangunan proyek
Sebagai salah satu persyaratan dalam dokumen proposal usulan pelaksanaan
kegiatan
4
ACUAN REGULASI
Analisa Harga Satuan
● AHSP Bidang Umum
● AHSP
Permen PUPR No.28/PRT/M/2016 tentang pedoman harga satuan pekerjaan
bidang pekerjaan umum
5
Faktor-Faktor yang perlu diperhatikan dalam penyusunan RAB
Harga yang harus
dibayar untuk
membeli per-satuan
jenis bahan bangunan
Harga Satuan
Bahan
Harga Satuan
Upah
Harga yang harus
dibayar untuk
Pengadaan tenaga untuk
melaksanakan bangunan
Volume Pekerjaan
Diperoleh dari
gambar rencana dan
spesifikasi teknis
Harga Satuan
Pekerjaan
Analisa Pekerjaan
BOW/SNI
Harga yang harus dibayar
untuk menyelesaikan
satu jenis pekerjaan/
konstruksi
Faktor penggali/
koefisien kebutuhan
bahan dan tenaga untuk
mengejarkan setiap
satuan jenis pekerjaan,
yang diperoleh dari hasil
survey atau analisa
pekerja di lapangan
6
Jenis RAB dalam Proyek
RAB ARSITEKTUR
RAB
STRUKTUR
RAB
Mechanical
Electrical and
Plumbing
enggineering
(MEP)
RAB LANDSCAPE
Fungsi Konsultan Perencana Arsitektur
 1. DESAIN
Membuat gambar/desain dan dimensi bangunan
secara lengkap dengan spesifikasi teknis, fasilitas
dan penempatannya
7
 2. MEMBUAT KEPUTUSAN
Menentukan spesifikasi bahan bangunan untuk
finishing pada bangunan proyek
 3. PENANGGUNG JAWAB
Penanggung jawab sepenuhnya atas hasil
perencanaan yang dibuatnya apabila sewaktu-
waktu terjadi hal-hal yang tidak diinginkan
 5. REVISI
Membuat perencanaan dan gambar-gambar
ulang atau revisi bila mana diperlukan
 4. RKS
Membuat gambar-gambar rencana dan syarat-
syarat teknis secara administrasi untuk
melaksanakan proyek
Fungsi Konsultan Perencana Struktur
 1. MENGHITUNG
Membuat perhitungan seluruh proyek
berdasarkan teknis yang telah ditetapkan
sebelumnya
8
 2. MERANCANG
Membuat rancangan detail yang meliputi
pembuatan gambar-gambar detail serta rician
volume pekerjaan
 3. PENANGGUNG JAWAB LAPANGAN
Memberikan penjelasan atas permasalahan yang
timbul selama masa konstruksi
 5. REVISI
Membuat perencanaan dan gambar-gambar
ulang atau revisi bila mana diperlukan
 4. RKS
Membuat gambar-gambar rencana dan syarat-
syarat teknis secara administrasi untuk
melaksanakan proyek
Fungsi Konsultan Perencana
Mechanical Electrical and Plumbing
enggineering (MEP)
Merencanakan instalasi yang menggunakan tenaga mesin dan
listrik serta sebagai perlengkapan misalnya perlengkapan
penerangan dan sound system sesuai dengan keadaan dan
fungsi bangunan
9
DUKUMEN PERENCANAAN
10
 1. RANCANGAN/ DESAIAN
 Hasil Survey
 Soil Test/ Test Tanah
 Analisis Struktur
 Gambar Rencana
 2. RENCANA ANGGARAN BIAYA
 Daftar Rekapitulasi Biaya
 Daftar Volume dan Harga Satuan Pekerjaan
 Daftar Harga Satuan Upah Tenaga Kerja
 Daftar Harga Satuan Bahan
 3. RENCANA KERJA & SYARAT/ RKS
 Persyaratan Administrasi
 Persyaratan bahan, Pekerjaan dan umum
DIAGRAM ALIR PENYUSUNAN RAB
11
Sebagian besar RAB terdiri dari 2 komponen utama yaitu volume pekerjaan dan harga satuan pekerjaan
Volume dapat diperoleh dengan cara melakukan perhitungan dari gambar rencana yang tersedia atau
berdasarkan kebutuhan real di lapangan. Sedangkan harga satuan didapat dari analisa harga satuan
dengan mempertimbangkan banyak hal diantaranya upah tenaga kerja.
Harga Satuan Bahan
Harga Satuan Upah Analisis Pekerjaan (SNI) Harga Satuan Pekerjaan
Volume Pekerjaan RAB
Harga Satuan Pekerjaan
Harga Satuan Alat
LANGKA-LANGKA PENENTUAN RAB
12
Memecahkan tiap proses pekerjaan menjadi lebih detail. Hal ini dimaksudkan agar proses perencanaan
proyek memiliki tingkat yang lebih baik
Work Breakdown Structure/ WBS
Bill Of Quantity
Dari rincian kebutuhan bahan pekerjaan yang disusun secara sistematis menurut kelompok/ bagian
pekerjaan, disertai pekerjaan mengenai volume dan satuan setiap jinis pekerjaan
Volume
Mengetahui berapa volume yang diperlukan untuk berapa biaya yang dipakai dalam RAB
Analisa Harga Satuan
Mengetahui Biaya Tenaga Kerja, bahan dan peralatan untuk mendapatkan harga satuan atau jenis
pekerjaan tertentu
13
Suatu Hirarki dari susunan komponen Proyek atau total lingkup proyek yang dipecah dengan
mengelompokkan menjadi lebih kecil. WBS ditunjkkan dalam bentuk bagan.
Kamar Mandi
Work Breakdown Structure/ WBS
Pekerjaan Dinding
Pekerjaan Struktur
Utama
Pekerjaan Finishing
Pemasangan dinding
bata merah
Plesteran
Pekerjaan Acian
Pengecetan dinding
WBS Bertujuan:
1. Mengidentfikasi Aktivitas
2. Mengidentifikasi Pekerjaan
3. Mengidentifikasi Biaya
4.Mengidentfikasi Resource yang dibutuhkan
5. Mengidentifikasi Penanggung Jawab
6. Memudahkan pengontrolan dan waktu
monitoring
Perhitungan Volume
14
Volume Dinding
Dalam Perencanaan panjang dinding yang mengililingi
bangunan terdapat dua bagian yaitu panjang 5 m dan lebar
3 m. dengan tinggi dinding adalah 3 m.
Maka volume pemasangan Bata Merah
Σtotal Volume pemasangan dinding = 38,88 m²
 Plesteran
dilakukan pada ke dua sisi dinding, sihingga Σtotal volume pemasangan dinding x 2 = 77,76 m²
 Pekerjaan Acian = 77,76 m²
 Pekerjaan dinding = 77,76 m²
15
Bill of Quantity BoQ
Dari rincian kebutuhan bahan pekerjaan yang disusun secara sistematis menurut kelompok/ bagian
pekerjaan, disertai pekrjaan mengenai volume dan satuan setiap jinis pekerjaan
Contoh :
No Uraian Pekerjaan Volume
1 Pekerjaan Dinding
1.1 Pemasangan dinding bata merah 38,88
1.2 Plesteran 77,76
1.3 Pekerjaan Acian 77,76
1.4 Pengecetan Dinding 77,76
16
Analisa Harga Satuan
Mengetahui Biaya Tenaga Kerja, bahan dan peralatan untuk mendapatkan harga
satuan atau jenis pekerjaan tertentu
Keofisien
Ditentukan Permen PUPR No. 28/PRT/M/2016 tentang pedoman Analisa Harga Satuan Pekerjaan bidang
Pekerjaan Umum.
Harga Satuan
Menentukan harga satuan yang didapatkan dalam survey toko/ sumber yang dapat dipertanggungjawabkan
Proses 1
Mengalikan koefisien dengan harga satuan
Proses 2
Menjumlahkan hasil kali koefisien dengan harga satuan untuk mendapatkan nilai harga satuan pokok
kegiatan (HSPK) untuk tiap item pekerjaan.
17
Harga Satuan Pekerjaan & Upah Pekerjaan
Harga Satuan Pekerjaan
 Harga pokok yang ditambah dengan nilai overhaead dan profit
 Pada setiap proyek konstruksi terdiri dari sejumlah faktor yang memiliki proporsi yang berbeda-
beda. ( Apa yang akan diukur, Bagaimana cara mengukurnya)
Upah Pekerjaan
 Suatu imbalan jasa yang diberikan untuk bekerja sebagai balas jasa terhadap hasil
kerja dalam suatu jenis pekerjaan. (Borongan/ harian)
18
Harga Satuan Pemasangan Dinding Batah Merah
Pemasangan dinding batu merah 1PC:3PP
No. Uraian Koefisien Satuan Harga Satuan Jumlah Harga
1 TENAGA KERJA
Kepala Tukang 0,02 OH Rp. 100.000 Rp. 2.000
Tukang 0,2 OH Rp. 80.000 Rp. 16.000
Pekerja 0,6 OH Rp. 60.000 Rp. 36.000
Jumlah Harga Tenaga Kerja Rp. 54.000
2 BAHAN
Bata Merah 70 buah Rp. 800 Rp. 56.000
Semen PC 6,5 Kg Rp. 1.366 Rp. 8.879
Pasir Pasang 0,05 M³ Rp. 142.300 Rp. 7.115
Jumlah Harga Bahan Rp. 71.994
3 JUMLAH HARGA TENAGA KERJA DAN BAHAN Rp. 125.994
4 OVERHEAD DAN PROFIT 10% Rp. 12.599
5 HARGA SATUA PEKERJAAN Rp. 138.593

More Related Content

Similar to PENGANTAR RAB.pptx

Revisi sni 03 2835-2002
Revisi sni 03 2835-2002Revisi sni 03 2835-2002
Revisi sni 03 2835-2002
Erwin Rakasi
 
Estimasi biaya
Estimasi  biayaEstimasi  biaya
Estimasi biaya
iky
 
Bab 4-tanggapan-terhadap-kak
Bab 4-tanggapan-terhadap-kakBab 4-tanggapan-terhadap-kak
Bab 4-tanggapan-terhadap-kak
DALVY DALVY
 
Tugas smm rmk_kelompok_4_a
Tugas smm rmk_kelompok_4_aTugas smm rmk_kelompok_4_a
Tugas smm rmk_kelompok_4_a
Yurisdal Azwan
 
METODE RSUP ADD 10 Juni 2021.docx
METODE RSUP ADD 10 Juni 2021.docxMETODE RSUP ADD 10 Juni 2021.docx
METODE RSUP ADD 10 Juni 2021.docx
suryaman10
 
KAK Gedung Sekwan 2022.pdf
KAK Gedung  Sekwan 2022.pdfKAK Gedung  Sekwan 2022.pdf
KAK Gedung Sekwan 2022.pdf
BUATDONLOTAJA
 
METODE PELAKSANAAN RSUP ROBOTIC TELESURGERY.docx
METODE PELAKSANAAN RSUP ROBOTIC TELESURGERY.docxMETODE PELAKSANAAN RSUP ROBOTIC TELESURGERY.docx
METODE PELAKSANAAN RSUP ROBOTIC TELESURGERY.docx
suryaman10
 

Similar to PENGANTAR RAB.pptx (20)

Revisi sni 03 2835-2002
Revisi sni 03 2835-2002Revisi sni 03 2835-2002
Revisi sni 03 2835-2002
 
Estimasi biaya
Estimasi  biayaEstimasi  biaya
Estimasi biaya
 
Bab 4-tanggapan-terhadap-kak
Bab 4-tanggapan-terhadap-kakBab 4-tanggapan-terhadap-kak
Bab 4-tanggapan-terhadap-kak
 
Metoda pelaksanaan Sheet Pile
Metoda pelaksanaan Sheet PileMetoda pelaksanaan Sheet Pile
Metoda pelaksanaan Sheet Pile
 
6 TUGAS TANGGUNG JAWAB & WEWENANG.pptx
6 TUGAS TANGGUNG JAWAB & WEWENANG.pptx6 TUGAS TANGGUNG JAWAB & WEWENANG.pptx
6 TUGAS TANGGUNG JAWAB & WEWENANG.pptx
 
Sni 2835-2008-tata cara perhitungan harga satuan pekerjaan tanah untuk konstr...
Sni 2835-2008-tata cara perhitungan harga satuan pekerjaan tanah untuk konstr...Sni 2835-2008-tata cara perhitungan harga satuan pekerjaan tanah untuk konstr...
Sni 2835-2008-tata cara perhitungan harga satuan pekerjaan tanah untuk konstr...
 
Pelaksana pekerjaan gedung jenjang /level
Pelaksana pekerjaan gedung jenjang /levelPelaksana pekerjaan gedung jenjang /level
Pelaksana pekerjaan gedung jenjang /level
 
Modul Pembelajaran 8 Manajemen Biaya Proyek
Modul Pembelajaran 8 Manajemen Biaya ProyekModul Pembelajaran 8 Manajemen Biaya Proyek
Modul Pembelajaran 8 Manajemen Biaya Proyek
 
Tata cara pengawasan.pptx
Tata cara pengawasan.pptxTata cara pengawasan.pptx
Tata cara pengawasan.pptx
 
Tugas smm rmk_kelompok_4_a
Tugas smm rmk_kelompok_4_aTugas smm rmk_kelompok_4_a
Tugas smm rmk_kelompok_4_a
 
PPT HSE PLAN (2).pptx
PPT HSE PLAN (2).pptxPPT HSE PLAN (2).pptx
PPT HSE PLAN (2).pptx
 
RAB AIR.pptx
RAB AIR.pptxRAB AIR.pptx
RAB AIR.pptx
 
Manajemen Biaya Proyek.pdf
Manajemen Biaya Proyek.pdfManajemen Biaya Proyek.pdf
Manajemen Biaya Proyek.pdf
 
METODE RSUP ADD 10 Juni 2021.docx
METODE RSUP ADD 10 Juni 2021.docxMETODE RSUP ADD 10 Juni 2021.docx
METODE RSUP ADD 10 Juni 2021.docx
 
Sni 2837-2008-tata cara perhitungan harga satuan pekerjaan plesteran untuk ko...
Sni 2837-2008-tata cara perhitungan harga satuan pekerjaan plesteran untuk ko...Sni 2837-2008-tata cara perhitungan harga satuan pekerjaan plesteran untuk ko...
Sni 2837-2008-tata cara perhitungan harga satuan pekerjaan plesteran untuk ko...
 
ppt.pptx
ppt.pptxppt.pptx
ppt.pptx
 
PPT PELAKSANA KONSTRUKSI BANGUNAN UNIT DISTRIBUSI SPAM
PPT PELAKSANA KONSTRUKSI BANGUNAN UNIT  DISTRIBUSI SPAMPPT PELAKSANA KONSTRUKSI BANGUNAN UNIT  DISTRIBUSI SPAM
PPT PELAKSANA KONSTRUKSI BANGUNAN UNIT DISTRIBUSI SPAM
 
KAK Gedung Sekwan 2022.pdf
KAK Gedung  Sekwan 2022.pdfKAK Gedung  Sekwan 2022.pdf
KAK Gedung Sekwan 2022.pdf
 
METODE PELAKSANAAN RSUP ROBOTIC TELESURGERY.docx
METODE PELAKSANAAN RSUP ROBOTIC TELESURGERY.docxMETODE PELAKSANAAN RSUP ROBOTIC TELESURGERY.docx
METODE PELAKSANAAN RSUP ROBOTIC TELESURGERY.docx
 
METODE.pdf
METODE.pdfMETODE.pdf
METODE.pdf
 

Recently uploaded

Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
JuliBriana2
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 

Recently uploaded (20)

Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 

PENGANTAR RAB.pptx

  • 2. 2 APA ITU RAB ?  Estimasi atau perkiraan biaya yang dibutuhkan untuk mengejarkan suatu proyek  RAB diperlukan untuk memperhitungkan suatu bangunan atau proyek dengan banyaknya biaya yang diperlukan untuk bahan dan upah, serta biaya-biaya lain yang berhubungan dengan pelaksanaan bangunan atau proyek  Semua estimasi RAB berasal dari gambar kerja dan spesifikasi bangunan
  • 3. 03 02 04 01 3 FUNGSI RAB Mengetahui berapa besar rencana biaya yang diperlukan untuk menyelesaikan kegiatan sebelum kegiatan dilaksanakan Mengetahui jumlah/ volume kebutuhan tenaga kerja, bahan dan alat yang diperlukan Sebagai pedoman pada saat pelaksanaan kegiatan pembangunan proyek Sebagai salah satu persyaratan dalam dokumen proposal usulan pelaksanaan kegiatan
  • 4. 4 ACUAN REGULASI Analisa Harga Satuan ● AHSP Bidang Umum ● AHSP Permen PUPR No.28/PRT/M/2016 tentang pedoman harga satuan pekerjaan bidang pekerjaan umum
  • 5. 5 Faktor-Faktor yang perlu diperhatikan dalam penyusunan RAB Harga yang harus dibayar untuk membeli per-satuan jenis bahan bangunan Harga Satuan Bahan Harga Satuan Upah Harga yang harus dibayar untuk Pengadaan tenaga untuk melaksanakan bangunan Volume Pekerjaan Diperoleh dari gambar rencana dan spesifikasi teknis Harga Satuan Pekerjaan Analisa Pekerjaan BOW/SNI Harga yang harus dibayar untuk menyelesaikan satu jenis pekerjaan/ konstruksi Faktor penggali/ koefisien kebutuhan bahan dan tenaga untuk mengejarkan setiap satuan jenis pekerjaan, yang diperoleh dari hasil survey atau analisa pekerja di lapangan
  • 6. 6 Jenis RAB dalam Proyek RAB ARSITEKTUR RAB STRUKTUR RAB Mechanical Electrical and Plumbing enggineering (MEP) RAB LANDSCAPE
  • 7. Fungsi Konsultan Perencana Arsitektur  1. DESAIN Membuat gambar/desain dan dimensi bangunan secara lengkap dengan spesifikasi teknis, fasilitas dan penempatannya 7  2. MEMBUAT KEPUTUSAN Menentukan spesifikasi bahan bangunan untuk finishing pada bangunan proyek  3. PENANGGUNG JAWAB Penanggung jawab sepenuhnya atas hasil perencanaan yang dibuatnya apabila sewaktu- waktu terjadi hal-hal yang tidak diinginkan  5. REVISI Membuat perencanaan dan gambar-gambar ulang atau revisi bila mana diperlukan  4. RKS Membuat gambar-gambar rencana dan syarat- syarat teknis secara administrasi untuk melaksanakan proyek
  • 8. Fungsi Konsultan Perencana Struktur  1. MENGHITUNG Membuat perhitungan seluruh proyek berdasarkan teknis yang telah ditetapkan sebelumnya 8  2. MERANCANG Membuat rancangan detail yang meliputi pembuatan gambar-gambar detail serta rician volume pekerjaan  3. PENANGGUNG JAWAB LAPANGAN Memberikan penjelasan atas permasalahan yang timbul selama masa konstruksi  5. REVISI Membuat perencanaan dan gambar-gambar ulang atau revisi bila mana diperlukan  4. RKS Membuat gambar-gambar rencana dan syarat- syarat teknis secara administrasi untuk melaksanakan proyek
  • 9. Fungsi Konsultan Perencana Mechanical Electrical and Plumbing enggineering (MEP) Merencanakan instalasi yang menggunakan tenaga mesin dan listrik serta sebagai perlengkapan misalnya perlengkapan penerangan dan sound system sesuai dengan keadaan dan fungsi bangunan 9
  • 10. DUKUMEN PERENCANAAN 10  1. RANCANGAN/ DESAIAN  Hasil Survey  Soil Test/ Test Tanah  Analisis Struktur  Gambar Rencana  2. RENCANA ANGGARAN BIAYA  Daftar Rekapitulasi Biaya  Daftar Volume dan Harga Satuan Pekerjaan  Daftar Harga Satuan Upah Tenaga Kerja  Daftar Harga Satuan Bahan  3. RENCANA KERJA & SYARAT/ RKS  Persyaratan Administrasi  Persyaratan bahan, Pekerjaan dan umum
  • 11. DIAGRAM ALIR PENYUSUNAN RAB 11 Sebagian besar RAB terdiri dari 2 komponen utama yaitu volume pekerjaan dan harga satuan pekerjaan Volume dapat diperoleh dengan cara melakukan perhitungan dari gambar rencana yang tersedia atau berdasarkan kebutuhan real di lapangan. Sedangkan harga satuan didapat dari analisa harga satuan dengan mempertimbangkan banyak hal diantaranya upah tenaga kerja. Harga Satuan Bahan Harga Satuan Upah Analisis Pekerjaan (SNI) Harga Satuan Pekerjaan Volume Pekerjaan RAB Harga Satuan Pekerjaan Harga Satuan Alat
  • 12. LANGKA-LANGKA PENENTUAN RAB 12 Memecahkan tiap proses pekerjaan menjadi lebih detail. Hal ini dimaksudkan agar proses perencanaan proyek memiliki tingkat yang lebih baik Work Breakdown Structure/ WBS Bill Of Quantity Dari rincian kebutuhan bahan pekerjaan yang disusun secara sistematis menurut kelompok/ bagian pekerjaan, disertai pekerjaan mengenai volume dan satuan setiap jinis pekerjaan Volume Mengetahui berapa volume yang diperlukan untuk berapa biaya yang dipakai dalam RAB Analisa Harga Satuan Mengetahui Biaya Tenaga Kerja, bahan dan peralatan untuk mendapatkan harga satuan atau jenis pekerjaan tertentu
  • 13. 13 Suatu Hirarki dari susunan komponen Proyek atau total lingkup proyek yang dipecah dengan mengelompokkan menjadi lebih kecil. WBS ditunjkkan dalam bentuk bagan. Kamar Mandi Work Breakdown Structure/ WBS Pekerjaan Dinding Pekerjaan Struktur Utama Pekerjaan Finishing Pemasangan dinding bata merah Plesteran Pekerjaan Acian Pengecetan dinding WBS Bertujuan: 1. Mengidentfikasi Aktivitas 2. Mengidentifikasi Pekerjaan 3. Mengidentifikasi Biaya 4.Mengidentfikasi Resource yang dibutuhkan 5. Mengidentifikasi Penanggung Jawab 6. Memudahkan pengontrolan dan waktu monitoring
  • 14. Perhitungan Volume 14 Volume Dinding Dalam Perencanaan panjang dinding yang mengililingi bangunan terdapat dua bagian yaitu panjang 5 m dan lebar 3 m. dengan tinggi dinding adalah 3 m. Maka volume pemasangan Bata Merah Σtotal Volume pemasangan dinding = 38,88 m²  Plesteran dilakukan pada ke dua sisi dinding, sihingga Σtotal volume pemasangan dinding x 2 = 77,76 m²  Pekerjaan Acian = 77,76 m²  Pekerjaan dinding = 77,76 m²
  • 15. 15 Bill of Quantity BoQ Dari rincian kebutuhan bahan pekerjaan yang disusun secara sistematis menurut kelompok/ bagian pekerjaan, disertai pekrjaan mengenai volume dan satuan setiap jinis pekerjaan Contoh : No Uraian Pekerjaan Volume 1 Pekerjaan Dinding 1.1 Pemasangan dinding bata merah 38,88 1.2 Plesteran 77,76 1.3 Pekerjaan Acian 77,76 1.4 Pengecetan Dinding 77,76
  • 16. 16 Analisa Harga Satuan Mengetahui Biaya Tenaga Kerja, bahan dan peralatan untuk mendapatkan harga satuan atau jenis pekerjaan tertentu Keofisien Ditentukan Permen PUPR No. 28/PRT/M/2016 tentang pedoman Analisa Harga Satuan Pekerjaan bidang Pekerjaan Umum. Harga Satuan Menentukan harga satuan yang didapatkan dalam survey toko/ sumber yang dapat dipertanggungjawabkan Proses 1 Mengalikan koefisien dengan harga satuan Proses 2 Menjumlahkan hasil kali koefisien dengan harga satuan untuk mendapatkan nilai harga satuan pokok kegiatan (HSPK) untuk tiap item pekerjaan.
  • 17. 17 Harga Satuan Pekerjaan & Upah Pekerjaan Harga Satuan Pekerjaan  Harga pokok yang ditambah dengan nilai overhaead dan profit  Pada setiap proyek konstruksi terdiri dari sejumlah faktor yang memiliki proporsi yang berbeda- beda. ( Apa yang akan diukur, Bagaimana cara mengukurnya) Upah Pekerjaan  Suatu imbalan jasa yang diberikan untuk bekerja sebagai balas jasa terhadap hasil kerja dalam suatu jenis pekerjaan. (Borongan/ harian)
  • 18. 18 Harga Satuan Pemasangan Dinding Batah Merah Pemasangan dinding batu merah 1PC:3PP No. Uraian Koefisien Satuan Harga Satuan Jumlah Harga 1 TENAGA KERJA Kepala Tukang 0,02 OH Rp. 100.000 Rp. 2.000 Tukang 0,2 OH Rp. 80.000 Rp. 16.000 Pekerja 0,6 OH Rp. 60.000 Rp. 36.000 Jumlah Harga Tenaga Kerja Rp. 54.000 2 BAHAN Bata Merah 70 buah Rp. 800 Rp. 56.000 Semen PC 6,5 Kg Rp. 1.366 Rp. 8.879 Pasir Pasang 0,05 M³ Rp. 142.300 Rp. 7.115 Jumlah Harga Bahan Rp. 71.994 3 JUMLAH HARGA TENAGA KERJA DAN BAHAN Rp. 125.994 4 OVERHEAD DAN PROFIT 10% Rp. 12.599 5 HARGA SATUA PEKERJAAN Rp. 138.593