SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
TEKNIK
KOMPUTER
Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
SMA Negeri 1 Wanasalam
Kompetensi Dasar :
Kompetensi Inti 4 (Keterampilan)
4.2 Melakukan interaksi (transfer
data, tethering) antara dua atau
lebih perangkat yang
berbeda.gambar/foto.
Kompetensi Inti 3 (Pengetahuan)
3.2.1Memahami interaksi antara
perangkat keras, perangkat lunak
dan pengguna.
3.2.2Mengenal jenis-jenis persoalan
terkait penggunaan komputer
yang lebih kompleks dari
sebelumnya
2
PENGERTIAN KOMPUTER
Komputer berasal dari bahasa latin
yaitu Computare yang artinya
menghitung. Secara bahasa
komputer didefinisikan sebagai
alat yang melakukan proses
perhitungan aritmatika.
Komputer yaitu seperangkat alat
elektronik yang digunakan untuk
membantu pekerjaan manusia
3
Komputer adalah alat elektronik yang bekerja secara sistematis dan cermat untuk
mengolah berbagai macam data. Seperti data angka, suara dan gambar. (KBBI)
Komputer adalah suatu alat elektronik yang mampu melakukan beberapa tugas, yaitu
menerima input, memproses input sesuai dengan instruksi yang diberikan, menyimpan
perintah-perintah dan hasil pengolahannya, serta menyediakan output dalam bentuk
informasi. (Robert H Blissmer)
Komputer adalah mesin penghitung elektronik yang cepat dan dapat menerima informasi
input digital, kemudian memprosesnya sesuai dengan program yang tersimpan di
memorinya, dan menghasilkan output berupa informasi. (V.C Hamacher)
4
Menurut Para Ahli :
Komponen Utama Kompter :
1. Hardware (Perangkat Keras)
Komponen fisik komputer yang bisa dilihat dan diraba,
misalnya : Monitor, CPU, Keyboard, Mouse, Speaker, dll
2. Software (Perangkat Lunak)
Bagian sistem komputer yang tidak berwujud.
Misalnya : Office, Operating System (OS), Winamp, Chrome,
Media Player, Photoshop, dll
3. Brainware (Pengguna/Manusia)
Orang / manusia yang mengoperasikan Komputer, artinya
komputer tidak akan beroprasi tanpa adanya Pengguna.
Mengenal Perangkat Keras (Hardware)
6
Motherboard
Monitor
Harddisk/Rom
Memory/Ram
Keyboard
Mouse
Printer
Speaker
Mengenal Perangkat Lunak (Software)
7
Software dibagi menjadi beberapa kategori, diantaranya :
Sistem Operasi :
1. Windows
2. Linux
3. Mac OS
4. UNIX
5. MS DOS
Microsoft Office :
1. Office Word
2. Office Excel
3. Office Power Point
4. Office Publisher
Game/Permainan :
1. Solitaire
2. PUBG
3. Mobile Legend
4. Pointblank
5. Counter Strike
Multimedia :
1. Winamp
2. Media Player
3. KM Player
4. Jet Audio
Mengenal Pengguna /Manusia (Brainware)
8
Brainware atau Pengguna dibagi menjadi beberapa Kategori, diantaranya :
System Analist
Seseorang yang
bertanggung jawab
terhadap perencanaan
dan penelitian di dalam
memilih perangkat
lunak beserta dengan
kebutuhan yang sesuai
dengan organisasi
bisnis atau perusahaan
Programmer
Seseorang yang memiliki
kemampuan dan
keahlian dalam
menguasai salah satu
atau lebih bahasa
pemograman dalam
dunia komputerisasi atau
Orang yang membuat
software atau Program
Operator
Seseorang yang
menggunakan Komputer
untuk keperluan pribadi
Misalnya membuat
dokumen di aplikasi
Word, mengedit, dan
menyimpan, dan lainnya.
Teknisi
seseorang yang memiliki
kemampuan dan
keahlian untuk merawat
atau memperbaiki
berbagai jenis masalah
yang sering terjadi pada
komputer.
Prosedur Menggunakan Komputer
Menghidupkan Komputer :
- Pastikan terhubung dengan listrik
- Tekan tombol Power pada Monitor
- Tekan tombol Power pada CPU
- Tunggu proses booting sampai komputer siap digunakan
Mematikan Komputer
- Pastikan tidak ada software yang sedang dibuka/operasi
- Pilih tombol Start
- Klik tombol Shut Down
9
10
Thanks!
Any questions? Ada Pertanyaan?
Untuk pertanyaan silahkan berikan di
kolom komentar grup…

More Related Content

What's hot

Tugas II SIM tentang Perangkat Lunak Komputer
Tugas II SIM tentang Perangkat Lunak KomputerTugas II SIM tentang Perangkat Lunak Komputer
Tugas II SIM tentang Perangkat Lunak Komputerwidyamustika
 
Georgia gabriella wirawan 7 e 20 bab 4
Georgia gabriella wirawan 7 e 20 bab 4Georgia gabriella wirawan 7 e 20 bab 4
Georgia gabriella wirawan 7 e 20 bab 4georgiagabriella
 
Sistem komputer bab 4 Lovindi 7F
Sistem komputer bab 4 Lovindi 7FSistem komputer bab 4 Lovindi 7F
Sistem komputer bab 4 Lovindi 7FLovindiA
 
Tugas Teknologi Informasi
Tugas Teknologi InformasiTugas Teknologi Informasi
Tugas Teknologi Informasigagasrizky
 
TEKNOLOGI INFORMASI
TEKNOLOGI INFORMASITEKNOLOGI INFORMASI
TEKNOLOGI INFORMASITriskaKarim
 
Makalah perangkat lunak dan perangkat keras komputer
Makalah perangkat lunak dan perangkat keras komputerMakalah perangkat lunak dan perangkat keras komputer
Makalah perangkat lunak dan perangkat keras komputerMara Sutan Siregar
 
Slide master h&s.pptx [autosaved]
Slide master h&s.pptx [autosaved]Slide master h&s.pptx [autosaved]
Slide master h&s.pptx [autosaved]Adelia Hardini
 
Pengertian, Fungsi, dan Contoh dari Hardware dan Software
Pengertian, Fungsi, dan Contoh dari Hardware dan SoftwarePengertian, Fungsi, dan Contoh dari Hardware dan Software
Pengertian, Fungsi, dan Contoh dari Hardware dan SoftwareAditya Gusti Tammam
 
Bab IV sistem komputer 7E 29_Rafi Hamdan Khairi
Bab IV sistem komputer 7E 29_Rafi Hamdan KhairiBab IV sistem komputer 7E 29_Rafi Hamdan Khairi
Bab IV sistem komputer 7E 29_Rafi Hamdan KhairiMabrrrgamer
 
Pengelolaan Perangkat Keras 1
Pengelolaan Perangkat Keras 1Pengelolaan Perangkat Keras 1
Pengelolaan Perangkat Keras 1Dede Kurniadi
 
Teknologi informasi
Teknologi informasiTeknologi informasi
Teknologi informasiwiwikwirya
 
Teknologi informasi bab 2
Teknologi informasi bab 2Teknologi informasi bab 2
Teknologi informasi bab 2rositasari11
 
Ppt teknologi informasi
Ppt teknologi informasiPpt teknologi informasi
Ppt teknologi informasiSitiAlfiah9
 
Sistem komputer bab 4
Sistem komputer bab 4Sistem komputer bab 4
Sistem komputer bab 4arya36380
 
Materi kelas 7 sistem operasi
Materi kelas 7 sistem operasiMateri kelas 7 sistem operasi
Materi kelas 7 sistem operasiKhamandjana Orien
 
Sistem Informasi Manajemen - SOFTWARE
Sistem Informasi Manajemen - SOFTWARESistem Informasi Manajemen - SOFTWARE
Sistem Informasi Manajemen - SOFTWAREDharaniKassapa
 
Pengantar ilmu komputer2
Pengantar ilmu komputer2Pengantar ilmu komputer2
Pengantar ilmu komputer2wawankoerniawan
 
Tugas sistem informasi manajemen 2
Tugas sistem informasi manajemen 2Tugas sistem informasi manajemen 2
Tugas sistem informasi manajemen 2desiratnasariLA
 

What's hot (20)

Tugas II SIM tentang Perangkat Lunak Komputer
Tugas II SIM tentang Perangkat Lunak KomputerTugas II SIM tentang Perangkat Lunak Komputer
Tugas II SIM tentang Perangkat Lunak Komputer
 
Georgia gabriella wirawan 7 e 20 bab 4
Georgia gabriella wirawan 7 e 20 bab 4Georgia gabriella wirawan 7 e 20 bab 4
Georgia gabriella wirawan 7 e 20 bab 4
 
Sistem komputer bab 4 Lovindi 7F
Sistem komputer bab 4 Lovindi 7FSistem komputer bab 4 Lovindi 7F
Sistem komputer bab 4 Lovindi 7F
 
Tugas Teknologi Informasi
Tugas Teknologi InformasiTugas Teknologi Informasi
Tugas Teknologi Informasi
 
TEKNOLOGI INFORMASI
TEKNOLOGI INFORMASITEKNOLOGI INFORMASI
TEKNOLOGI INFORMASI
 
Makalah perangkat lunak dan perangkat keras komputer
Makalah perangkat lunak dan perangkat keras komputerMakalah perangkat lunak dan perangkat keras komputer
Makalah perangkat lunak dan perangkat keras komputer
 
Tik bab 4 (2)
Tik bab 4 (2)Tik bab 4 (2)
Tik bab 4 (2)
 
Slide master h&s.pptx [autosaved]
Slide master h&s.pptx [autosaved]Slide master h&s.pptx [autosaved]
Slide master h&s.pptx [autosaved]
 
Pengertian, Fungsi, dan Contoh dari Hardware dan Software
Pengertian, Fungsi, dan Contoh dari Hardware dan SoftwarePengertian, Fungsi, dan Contoh dari Hardware dan Software
Pengertian, Fungsi, dan Contoh dari Hardware dan Software
 
Bab IV sistem komputer 7E 29_Rafi Hamdan Khairi
Bab IV sistem komputer 7E 29_Rafi Hamdan KhairiBab IV sistem komputer 7E 29_Rafi Hamdan Khairi
Bab IV sistem komputer 7E 29_Rafi Hamdan Khairi
 
Pengelolaan Perangkat Keras 1
Pengelolaan Perangkat Keras 1Pengelolaan Perangkat Keras 1
Pengelolaan Perangkat Keras 1
 
Teknologi informasi
Teknologi informasiTeknologi informasi
Teknologi informasi
 
Uts tik
Uts tikUts tik
Uts tik
 
Teknologi informasi bab 2
Teknologi informasi bab 2Teknologi informasi bab 2
Teknologi informasi bab 2
 
Ppt teknologi informasi
Ppt teknologi informasiPpt teknologi informasi
Ppt teknologi informasi
 
Sistem komputer bab 4
Sistem komputer bab 4Sistem komputer bab 4
Sistem komputer bab 4
 
Materi kelas 7 sistem operasi
Materi kelas 7 sistem operasiMateri kelas 7 sistem operasi
Materi kelas 7 sistem operasi
 
Sistem Informasi Manajemen - SOFTWARE
Sistem Informasi Manajemen - SOFTWARESistem Informasi Manajemen - SOFTWARE
Sistem Informasi Manajemen - SOFTWARE
 
Pengantar ilmu komputer2
Pengantar ilmu komputer2Pengantar ilmu komputer2
Pengantar ilmu komputer2
 
Tugas sistem informasi manajemen 2
Tugas sistem informasi manajemen 2Tugas sistem informasi manajemen 2
Tugas sistem informasi manajemen 2
 

Similar to KOMPUTER

pelatihan_komputer 2023.pptx
pelatihan_komputer 2023.pptxpelatihan_komputer 2023.pptx
pelatihan_komputer 2023.pptxFarihAhyar
 
KELompok 1 - MEMAHAMI KOMPUTER_2024.pptx
KELompok 1 - MEMAHAMI KOMPUTER_2024.pptxKELompok 1 - MEMAHAMI KOMPUTER_2024.pptx
KELompok 1 - MEMAHAMI KOMPUTER_2024.pptxNinaNursida
 
Operasi Dasar dan Peralatan Penyusun Komputer
Operasi Dasar dan Peralatan Penyusun KomputerOperasi Dasar dan Peralatan Penyusun Komputer
Operasi Dasar dan Peralatan Penyusun Komputerrahmadnty
 
Tugas teknologi informasi
Tugas teknologi informasiTugas teknologi informasi
Tugas teknologi informasiFajarTommy
 
10-SISTEM KOMPUTER
10-SISTEM KOMPUTER10-SISTEM KOMPUTER
10-SISTEM KOMPUTERRiaJF
 
Komponen komputer.pptx
Komponen komputer.pptxKomponen komputer.pptx
Komponen komputer.pptxDwiPratiwi50
 
5. TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SUMBER DAYA ...
5. TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SUMBER DAYA ...5. TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SUMBER DAYA ...
5. TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SUMBER DAYA ...ArifPrasetyo19
 
Modul ms-excel-power-point-office-2007-6
Modul ms-excel-power-point-office-2007-6Modul ms-excel-power-point-office-2007-6
Modul ms-excel-power-point-office-2007-6Khoerur Roziqin
 
Pengenalan Teknologi Komputer
Pengenalan Teknologi KomputerPengenalan Teknologi Komputer
Pengenalan Teknologi Komputerseolangit4
 
2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.pptJumain dj
 
2presentasi-sistem-komputer informatika.ppt
2presentasi-sistem-komputer informatika.ppt2presentasi-sistem-komputer informatika.ppt
2presentasi-sistem-komputer informatika.pptHanyRaviAriyanto
 
materi tentang presentasi sistem komputer
materi tentang presentasi sistem komputermateri tentang presentasi sistem komputer
materi tentang presentasi sistem komputersmkislamtikung
 
2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.pptadhearie
 
2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.pptssuserd5a41f1
 

Similar to KOMPUTER (20)

pelatihan_komputer 2023.pptx
pelatihan_komputer 2023.pptxpelatihan_komputer 2023.pptx
pelatihan_komputer 2023.pptx
 
KELompok 1 - MEMAHAMI KOMPUTER_2024.pptx
KELompok 1 - MEMAHAMI KOMPUTER_2024.pptxKELompok 1 - MEMAHAMI KOMPUTER_2024.pptx
KELompok 1 - MEMAHAMI KOMPUTER_2024.pptx
 
Pertemuan 1
Pertemuan 1Pertemuan 1
Pertemuan 1
 
Ppt ti (2)
Ppt ti (2)Ppt ti (2)
Ppt ti (2)
 
PTI_3.ppt
PTI_3.pptPTI_3.ppt
PTI_3.ppt
 
Bab 1 pengantar komputer
Bab 1 pengantar komputerBab 1 pengantar komputer
Bab 1 pengantar komputer
 
Renaldi.ppt
Renaldi.pptRenaldi.ppt
Renaldi.ppt
 
Operasi Dasar dan Peralatan Penyusun Komputer
Operasi Dasar dan Peralatan Penyusun KomputerOperasi Dasar dan Peralatan Penyusun Komputer
Operasi Dasar dan Peralatan Penyusun Komputer
 
Tugas teknologi informasi
Tugas teknologi informasiTugas teknologi informasi
Tugas teknologi informasi
 
10-SISTEM KOMPUTER
10-SISTEM KOMPUTER10-SISTEM KOMPUTER
10-SISTEM KOMPUTER
 
Komponen komputer.pptx
Komponen komputer.pptxKomponen komputer.pptx
Komponen komputer.pptx
 
5. TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SUMBER DAYA ...
5. TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SUMBER DAYA ...5. TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SUMBER DAYA ...
5. TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SUMBER DAYA ...
 
Modul ms-excel-power-point-office-2007-6
Modul ms-excel-power-point-office-2007-6Modul ms-excel-power-point-office-2007-6
Modul ms-excel-power-point-office-2007-6
 
Pengenalan Teknologi Komputer
Pengenalan Teknologi KomputerPengenalan Teknologi Komputer
Pengenalan Teknologi Komputer
 
2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt
 
2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt
 
2presentasi-sistem-komputer informatika.ppt
2presentasi-sistem-komputer informatika.ppt2presentasi-sistem-komputer informatika.ppt
2presentasi-sistem-komputer informatika.ppt
 
materi tentang presentasi sistem komputer
materi tentang presentasi sistem komputermateri tentang presentasi sistem komputer
materi tentang presentasi sistem komputer
 
2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt
 
2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt
 

More from SMAN 1 Wanasalam

More from SMAN 1 Wanasalam (15)

Materi 4.a analisis data
Materi 4.a analisis dataMateri 4.a analisis data
Materi 4.a analisis data
 
Tik 11 materi 4 basis data
Tik 11 materi 4 basis dataTik 11 materi 4 basis data
Tik 11 materi 4 basis data
 
10. materi 3 jaringan komputer
10. materi 3 jaringan komputer10. materi 3 jaringan komputer
10. materi 3 jaringan komputer
 
Materi 3 keamanan jaringan - firewall
Materi 3 keamanan jaringan - firewallMateri 3 keamanan jaringan - firewall
Materi 3 keamanan jaringan - firewall
 
Materi 02 jaringan komputer
Materi 02 jaringan komputerMateri 02 jaringan komputer
Materi 02 jaringan komputer
 
Materi Tik10 sem.1
Materi Tik10 sem.1 Materi Tik10 sem.1
Materi Tik10 sem.1
 
3.1 teknik komputer
3.1 teknik komputer3.1 teknik komputer
3.1 teknik komputer
 
Pengenalan
PengenalanPengenalan
Pengenalan
 
Ppt tm 1 3
Ppt tm 1 3Ppt tm 1 3
Ppt tm 1 3
 
Materi 4.b analisis data
Materi 4.b analisis dataMateri 4.b analisis data
Materi 4.b analisis data
 
Informatika bab 3 computational thinking
Informatika bab 3 computational thinkingInformatika bab 3 computational thinking
Informatika bab 3 computational thinking
 
Informatika bab 2
Informatika bab 2Informatika bab 2
Informatika bab 2
 
Materi ajar corel draw 11
Materi ajar corel draw 11Materi ajar corel draw 11
Materi ajar corel draw 11
 
Materi desain grafis corel draw
Materi desain grafis corel drawMateri desain grafis corel draw
Materi desain grafis corel draw
 
Procedure2
Procedure2Procedure2
Procedure2
 

Recently uploaded

AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 

KOMPUTER

  • 1. TEKNIK KOMPUTER Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) SMA Negeri 1 Wanasalam
  • 2. Kompetensi Dasar : Kompetensi Inti 4 (Keterampilan) 4.2 Melakukan interaksi (transfer data, tethering) antara dua atau lebih perangkat yang berbeda.gambar/foto. Kompetensi Inti 3 (Pengetahuan) 3.2.1Memahami interaksi antara perangkat keras, perangkat lunak dan pengguna. 3.2.2Mengenal jenis-jenis persoalan terkait penggunaan komputer yang lebih kompleks dari sebelumnya 2
  • 3. PENGERTIAN KOMPUTER Komputer berasal dari bahasa latin yaitu Computare yang artinya menghitung. Secara bahasa komputer didefinisikan sebagai alat yang melakukan proses perhitungan aritmatika. Komputer yaitu seperangkat alat elektronik yang digunakan untuk membantu pekerjaan manusia 3
  • 4. Komputer adalah alat elektronik yang bekerja secara sistematis dan cermat untuk mengolah berbagai macam data. Seperti data angka, suara dan gambar. (KBBI) Komputer adalah suatu alat elektronik yang mampu melakukan beberapa tugas, yaitu menerima input, memproses input sesuai dengan instruksi yang diberikan, menyimpan perintah-perintah dan hasil pengolahannya, serta menyediakan output dalam bentuk informasi. (Robert H Blissmer) Komputer adalah mesin penghitung elektronik yang cepat dan dapat menerima informasi input digital, kemudian memprosesnya sesuai dengan program yang tersimpan di memorinya, dan menghasilkan output berupa informasi. (V.C Hamacher) 4 Menurut Para Ahli :
  • 5. Komponen Utama Kompter : 1. Hardware (Perangkat Keras) Komponen fisik komputer yang bisa dilihat dan diraba, misalnya : Monitor, CPU, Keyboard, Mouse, Speaker, dll 2. Software (Perangkat Lunak) Bagian sistem komputer yang tidak berwujud. Misalnya : Office, Operating System (OS), Winamp, Chrome, Media Player, Photoshop, dll 3. Brainware (Pengguna/Manusia) Orang / manusia yang mengoperasikan Komputer, artinya komputer tidak akan beroprasi tanpa adanya Pengguna.
  • 6. Mengenal Perangkat Keras (Hardware) 6 Motherboard Monitor Harddisk/Rom Memory/Ram Keyboard Mouse Printer Speaker
  • 7. Mengenal Perangkat Lunak (Software) 7 Software dibagi menjadi beberapa kategori, diantaranya : Sistem Operasi : 1. Windows 2. Linux 3. Mac OS 4. UNIX 5. MS DOS Microsoft Office : 1. Office Word 2. Office Excel 3. Office Power Point 4. Office Publisher Game/Permainan : 1. Solitaire 2. PUBG 3. Mobile Legend 4. Pointblank 5. Counter Strike Multimedia : 1. Winamp 2. Media Player 3. KM Player 4. Jet Audio
  • 8. Mengenal Pengguna /Manusia (Brainware) 8 Brainware atau Pengguna dibagi menjadi beberapa Kategori, diantaranya : System Analist Seseorang yang bertanggung jawab terhadap perencanaan dan penelitian di dalam memilih perangkat lunak beserta dengan kebutuhan yang sesuai dengan organisasi bisnis atau perusahaan Programmer Seseorang yang memiliki kemampuan dan keahlian dalam menguasai salah satu atau lebih bahasa pemograman dalam dunia komputerisasi atau Orang yang membuat software atau Program Operator Seseorang yang menggunakan Komputer untuk keperluan pribadi Misalnya membuat dokumen di aplikasi Word, mengedit, dan menyimpan, dan lainnya. Teknisi seseorang yang memiliki kemampuan dan keahlian untuk merawat atau memperbaiki berbagai jenis masalah yang sering terjadi pada komputer.
  • 9. Prosedur Menggunakan Komputer Menghidupkan Komputer : - Pastikan terhubung dengan listrik - Tekan tombol Power pada Monitor - Tekan tombol Power pada CPU - Tunggu proses booting sampai komputer siap digunakan Mematikan Komputer - Pastikan tidak ada software yang sedang dibuka/operasi - Pilih tombol Start - Klik tombol Shut Down 9
  • 10. 10 Thanks! Any questions? Ada Pertanyaan? Untuk pertanyaan silahkan berikan di kolom komentar grup…