SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Zaehol Fatah, S.Kom
PENGERTIAN
         SCIENTIFIC PROBLEM
               SOLVING

Scientific Problem solving sama artinya dengan
pemecahan masalah secara ilmiah. Scientific problem
solving adalah suatu pendekatan dalam menghadapi
masalah untuk mencari solusi secara ilmiah ( sesuai
kenyataan dan apa adanya).
APA ITU MASALAH?

Masalah dapat digambarkan sebagai suatu
keadaan (terlihat atau tidak terlihat) dimana
antara yang diharapkan dengan kenyataan
tidak sesuai. Antara apa yang direncanakan
dengan kenyataan tidak sesuai. Atau terdapat
hambatan antara yang diinginkan dengan
keadaan sebenarnya.
MERUMUSKAN
           MASALAH

Charles F. Kattering mengatakan “Suatu
masalah yang sudah didefinisikan dangan baik
berarti sudah separoh terpecahkan”. Sebuah
masalah dapat dirumuskan dalam bentuk kalimat
pernyataan atau kalimat pertanyaan.
Contoh : Kekurangan dana untuk mengadakan
Seminar Pendidikan?
ANALISA SEBAB AKIBAT

Dalam menganalisa sebab-akibat dari suatu
masalah memerlukan pengetahuan dan
pengalaman, memerlukan data dan fakta yang
jelas/akurat. Tanpa hal itu akan sulit mencari solusi
dari masalah yang dihadapi. Hal ini bertujuan
untuk memperkecil resiko yang muncul dari
sebuah keputusan yang akan diambil dari
pemecahan masalah yang dialami.
Mengapa terjadi kekurangan dana Untuk Seminar
Pendidikan, padahal Waktu semakin dekat?
MENGHIMPUN ALTERNATIF
       PEMECAHAN
Setiap alternatif harus dikaji faktor-faktor pendukung dan
faktor penghambat yang ada dalam setiap alternatif.
Keuntungan apakah yang diperoleh apabila alternatif tersebut
menjadi pilihan atau sebaliknya kerugian/resiko apa yang akan
muncul apabila alternatif tersebut akan dipilih. Disamping itu
juga harus diperhitungkan kekuatan kemauan dan kemampuan
untuk melaksanakannya untuk menghindari munculnya
masalah baru.
MEMILIH ALTERNATIF
       YANG PALING TEPAT
Untuk alternatif yang paling tepat dapat dilihat
dari segi biaya, waktu, sarana, kemampuan dalam
melaksanakannya. Dengan kata lain apakah apakah
alternatif yang dipilih dapat mempermudah
tercapainya tujuan, dapat mengurangi
kerugian, dapat mengurangi konflik dengan orang
lain, dapat memberikan kepuasan, mampu dan
mau melaksanakannya dan sebagainya.
MENURUT KEN WATANABE

pemecahan masalah merupakan keterampilan
yang selama ini sering dianggap remeh. Padahal
keterampilan tersebut sangat diperlukan dalam
meraih tujuan-tujuan kita. Cara berpikir yang
berorientasi pada pemecahan masalah dapat
membantu kita mengendalikan hidup dan bahkan
mengubah dunia.
PEMECAHAN MASALAH
Empat langkah pemecahan masalah:
(1)memahami situasi saat ini;
(2)mengidentifikasi akar penyebab masalah;
(3)mengembangkan rencana tindakan yang efektif;
(4)melakukan eksekusi hingga masalahnya
terpecahkan, dengan membuat perubahan bila diperlukan.

Langkah-langkah ini merupakan satu kesatuan. Sebelum
Anda bisa memecahkan suatu hal, pertama-tama Anda
harus menyadari adanya masalah. Pemecahan masalah
merupakan kombinasi antara berpikir dan bertindak
Scientific problem solving

More Related Content

What's hot

Manusia dan tanggung jawab (ppt)
Manusia dan tanggung jawab (ppt)Manusia dan tanggung jawab (ppt)
Manusia dan tanggung jawab (ppt)
pradnyakr
 
Faktor faktor yang mempengaruhi perilaku
Faktor faktor yang mempengaruhi perilakuFaktor faktor yang mempengaruhi perilaku
Faktor faktor yang mempengaruhi perilaku
hanafieminence
 
Puji syukur kita panjatkan kehadirat allah swt yang telah memberi rahmat dan ...
Puji syukur kita panjatkan kehadirat allah swt yang telah memberi rahmat dan ...Puji syukur kita panjatkan kehadirat allah swt yang telah memberi rahmat dan ...
Puji syukur kita panjatkan kehadirat allah swt yang telah memberi rahmat dan ...
Operator Warnet Vast Raha
 
contoh Ceramah pada peringatan isra mi
contoh Ceramah pada peringatan isra micontoh Ceramah pada peringatan isra mi
contoh Ceramah pada peringatan isra mi
MrToyb Rafiuddin
 
Pergaulan remaja yang islami
Pergaulan remaja yang islamiPergaulan remaja yang islami
Pergaulan remaja yang islami
dela aristi
 

What's hot (20)

Membangun Kerjasama yang hebat
Membangun Kerjasama yang hebatMembangun Kerjasama yang hebat
Membangun Kerjasama yang hebat
 
Manusia dan tanggung jawab (ppt)
Manusia dan tanggung jawab (ppt)Manusia dan tanggung jawab (ppt)
Manusia dan tanggung jawab (ppt)
 
Makalah pencemaran air
Makalah pencemaran airMakalah pencemaran air
Makalah pencemaran air
 
Proposal Bakti Sosial : Berbagi Sembako Panti Asuhan - by Deen Assalam 2020
Proposal Bakti Sosial : Berbagi Sembako Panti Asuhan - by Deen Assalam 2020Proposal Bakti Sosial : Berbagi Sembako Panti Asuhan - by Deen Assalam 2020
Proposal Bakti Sosial : Berbagi Sembako Panti Asuhan - by Deen Assalam 2020
 
Faktor faktor yang mempengaruhi perilaku
Faktor faktor yang mempengaruhi perilakuFaktor faktor yang mempengaruhi perilaku
Faktor faktor yang mempengaruhi perilaku
 
Ppt Demokrasi Indonesia
Ppt Demokrasi IndonesiaPpt Demokrasi Indonesia
Ppt Demokrasi Indonesia
 
Powerpoint Akhlak
Powerpoint AkhlakPowerpoint Akhlak
Powerpoint Akhlak
 
Konsep Kewirausahaan Dalam Islam
Konsep Kewirausahaan Dalam IslamKonsep Kewirausahaan Dalam Islam
Konsep Kewirausahaan Dalam Islam
 
RATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTN
RATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTNRATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTN
RATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTN
 
Puji syukur kita panjatkan kehadirat allah swt yang telah memberi rahmat dan ...
Puji syukur kita panjatkan kehadirat allah swt yang telah memberi rahmat dan ...Puji syukur kita panjatkan kehadirat allah swt yang telah memberi rahmat dan ...
Puji syukur kita panjatkan kehadirat allah swt yang telah memberi rahmat dan ...
 
Format penulisan laporan
Format penulisan laporanFormat penulisan laporan
Format penulisan laporan
 
Mawaris
MawarisMawaris
Mawaris
 
Iqra 6
Iqra 6Iqra 6
Iqra 6
 
contoh Ceramah pada peringatan isra mi
contoh Ceramah pada peringatan isra micontoh Ceramah pada peringatan isra mi
contoh Ceramah pada peringatan isra mi
 
Ppt 6 kwu-peluang usaha
Ppt 6  kwu-peluang usahaPpt 6  kwu-peluang usaha
Ppt 6 kwu-peluang usaha
 
Pergaulan remaja yang islami
Pergaulan remaja yang islamiPergaulan remaja yang islami
Pergaulan remaja yang islami
 
001.al fatiha-pembukaan
001.al fatiha-pembukaan001.al fatiha-pembukaan
001.al fatiha-pembukaan
 
Kumpulan pertanyaan & jawaban mata kuliah filsafat ilmu
Kumpulan pertanyaan & jawaban mata kuliah filsafat ilmuKumpulan pertanyaan & jawaban mata kuliah filsafat ilmu
Kumpulan pertanyaan & jawaban mata kuliah filsafat ilmu
 
Mempersiapkan Rapat
Mempersiapkan RapatMempersiapkan Rapat
Mempersiapkan Rapat
 
Contoh teks pidato bulan bahasa
Contoh teks pidato bulan bahasaContoh teks pidato bulan bahasa
Contoh teks pidato bulan bahasa
 

Viewers also liked (9)

Islamic achievement motivation training
Islamic achievement motivation trainingIslamic achievement motivation training
Islamic achievement motivation training
 
Problem posing
Problem posingProblem posing
Problem posing
 
Strategi pembelajaran kooperatif 1
Strategi pembelajaran kooperatif 1Strategi pembelajaran kooperatif 1
Strategi pembelajaran kooperatif 1
 
Problem solving
Problem solvingProblem solving
Problem solving
 
Logika7
Logika7Logika7
Logika7
 
Teknik Persidangan Organisasi
Teknik Persidangan OrganisasiTeknik Persidangan Organisasi
Teknik Persidangan Organisasi
 
Achievement Motivation Training
Achievement Motivation Training Achievement Motivation Training
Achievement Motivation Training
 
Achievement motivation
Achievement motivationAchievement motivation
Achievement motivation
 
Achievement motivation
Achievement motivationAchievement motivation
Achievement motivation
 

Similar to Scientific problem solving

Bab 7-problem-solving (1)
Bab 7-problem-solving (1)Bab 7-problem-solving (1)
Bab 7-problem-solving (1)
AlIslam11
 
Penyelesaian masalah
Penyelesaian masalahPenyelesaian masalah
Penyelesaian masalah
Pendidikan
 
20140418084519 sbfs1103 topik 1 penyelesaian masalah
20140418084519 sbfs1103 topik 1 penyelesaian masalah20140418084519 sbfs1103 topik 1 penyelesaian masalah
20140418084519 sbfs1103 topik 1 penyelesaian masalah
Semut Hitam
 
presentasi mendefinisikan dan memulihkan masalah.pptx
presentasi mendefinisikan dan memulihkan masalah.pptxpresentasi mendefinisikan dan memulihkan masalah.pptx
presentasi mendefinisikan dan memulihkan masalah.pptx
AfiqAgus
 
Materi problem solving askar
Materi problem solving askarMateri problem solving askar
Materi problem solving askar
Muhammad Askar
 
Problem solving2
Problem solving2Problem solving2
Problem solving2
elmakrufi
 

Similar to Scientific problem solving (20)

Problem solving dalam menganalisa masalah dan mendapatkan solusi terbaik.pptx
Problem solving dalam menganalisa masalah dan mendapatkan solusi terbaik.pptxProblem solving dalam menganalisa masalah dan mendapatkan solusi terbaik.pptx
Problem solving dalam menganalisa masalah dan mendapatkan solusi terbaik.pptx
 
Bab 7-problem-solving (1)
Bab 7-problem-solving (1)Bab 7-problem-solving (1)
Bab 7-problem-solving (1)
 
Penyelesaian masalah
Penyelesaian masalahPenyelesaian masalah
Penyelesaian masalah
 
Thinking skills
Thinking skillsThinking skills
Thinking skills
 
Pemecahan Masalah & Pengambilan Keputusan
Pemecahan Masalah & Pengambilan KeputusanPemecahan Masalah & Pengambilan Keputusan
Pemecahan Masalah & Pengambilan Keputusan
 
Ho 3 mp model pembelajaran
Ho 3 mp model pembelajaranHo 3 mp model pembelajaran
Ho 3 mp model pembelajaran
 
20140418084519 sbfs1103 topik 1 penyelesaian masalah
20140418084519 sbfs1103 topik 1 penyelesaian masalah20140418084519 sbfs1103 topik 1 penyelesaian masalah
20140418084519 sbfs1103 topik 1 penyelesaian masalah
 
CREATIVE PROBLEM SOLVING.pptx
CREATIVE PROBLEM SOLVING.pptxCREATIVE PROBLEM SOLVING.pptx
CREATIVE PROBLEM SOLVING.pptx
 
Pengambilan Keputusan di Menwa
Pengambilan Keputusan di MenwaPengambilan Keputusan di Menwa
Pengambilan Keputusan di Menwa
 
bab_7_problem_solving_1_ppt.ppt
bab_7_problem_solving_1_ppt.pptbab_7_problem_solving_1_ppt.ppt
bab_7_problem_solving_1_ppt.ppt
 
presentasi mendefinisikan dan memulihkan masalah.pptx
presentasi mendefinisikan dan memulihkan masalah.pptxpresentasi mendefinisikan dan memulihkan masalah.pptx
presentasi mendefinisikan dan memulihkan masalah.pptx
 
Bang pim pertemuan 9 2016 2017
Bang pim pertemuan 9 2016 2017Bang pim pertemuan 9 2016 2017
Bang pim pertemuan 9 2016 2017
 
Masalah Pembelajaran Matematika
Masalah Pembelajaran MatematikaMasalah Pembelajaran Matematika
Masalah Pembelajaran Matematika
 
MAULANA YUSUF Mahasiswa Psikologi Univ. Pancasila
MAULANA YUSUF Mahasiswa Psikologi Univ. PancasilaMAULANA YUSUF Mahasiswa Psikologi Univ. Pancasila
MAULANA YUSUF Mahasiswa Psikologi Univ. Pancasila
 
Materi problem solving askar
Materi problem solving askarMateri problem solving askar
Materi problem solving askar
 
fungsi ilmu untk problem solvin.pptx
fungsi ilmu untk problem solvin.pptxfungsi ilmu untk problem solvin.pptx
fungsi ilmu untk problem solvin.pptx
 
Bang pim pertemuan 14 2016 2017
Bang pim pertemuan 14  2016 2017Bang pim pertemuan 14  2016 2017
Bang pim pertemuan 14 2016 2017
 
#10 Berpikir dan Menalar.pdf
#10 Berpikir dan Menalar.pdf#10 Berpikir dan Menalar.pdf
#10 Berpikir dan Menalar.pdf
 
Decision making
Decision makingDecision making
Decision making
 
Problem solving2
Problem solving2Problem solving2
Problem solving2
 

Recently uploaded

Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
DessyArliani
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
furqanridha
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 

Recently uploaded (20)

OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 

Scientific problem solving

  • 2. PENGERTIAN SCIENTIFIC PROBLEM SOLVING Scientific Problem solving sama artinya dengan pemecahan masalah secara ilmiah. Scientific problem solving adalah suatu pendekatan dalam menghadapi masalah untuk mencari solusi secara ilmiah ( sesuai kenyataan dan apa adanya).
  • 3. APA ITU MASALAH? Masalah dapat digambarkan sebagai suatu keadaan (terlihat atau tidak terlihat) dimana antara yang diharapkan dengan kenyataan tidak sesuai. Antara apa yang direncanakan dengan kenyataan tidak sesuai. Atau terdapat hambatan antara yang diinginkan dengan keadaan sebenarnya.
  • 4. MERUMUSKAN MASALAH Charles F. Kattering mengatakan “Suatu masalah yang sudah didefinisikan dangan baik berarti sudah separoh terpecahkan”. Sebuah masalah dapat dirumuskan dalam bentuk kalimat pernyataan atau kalimat pertanyaan. Contoh : Kekurangan dana untuk mengadakan Seminar Pendidikan?
  • 5. ANALISA SEBAB AKIBAT Dalam menganalisa sebab-akibat dari suatu masalah memerlukan pengetahuan dan pengalaman, memerlukan data dan fakta yang jelas/akurat. Tanpa hal itu akan sulit mencari solusi dari masalah yang dihadapi. Hal ini bertujuan untuk memperkecil resiko yang muncul dari sebuah keputusan yang akan diambil dari pemecahan masalah yang dialami. Mengapa terjadi kekurangan dana Untuk Seminar Pendidikan, padahal Waktu semakin dekat?
  • 6. MENGHIMPUN ALTERNATIF PEMECAHAN Setiap alternatif harus dikaji faktor-faktor pendukung dan faktor penghambat yang ada dalam setiap alternatif. Keuntungan apakah yang diperoleh apabila alternatif tersebut menjadi pilihan atau sebaliknya kerugian/resiko apa yang akan muncul apabila alternatif tersebut akan dipilih. Disamping itu juga harus diperhitungkan kekuatan kemauan dan kemampuan untuk melaksanakannya untuk menghindari munculnya masalah baru.
  • 7. MEMILIH ALTERNATIF YANG PALING TEPAT Untuk alternatif yang paling tepat dapat dilihat dari segi biaya, waktu, sarana, kemampuan dalam melaksanakannya. Dengan kata lain apakah apakah alternatif yang dipilih dapat mempermudah tercapainya tujuan, dapat mengurangi kerugian, dapat mengurangi konflik dengan orang lain, dapat memberikan kepuasan, mampu dan mau melaksanakannya dan sebagainya.
  • 8. MENURUT KEN WATANABE pemecahan masalah merupakan keterampilan yang selama ini sering dianggap remeh. Padahal keterampilan tersebut sangat diperlukan dalam meraih tujuan-tujuan kita. Cara berpikir yang berorientasi pada pemecahan masalah dapat membantu kita mengendalikan hidup dan bahkan mengubah dunia.
  • 9. PEMECAHAN MASALAH Empat langkah pemecahan masalah: (1)memahami situasi saat ini; (2)mengidentifikasi akar penyebab masalah; (3)mengembangkan rencana tindakan yang efektif; (4)melakukan eksekusi hingga masalahnya terpecahkan, dengan membuat perubahan bila diperlukan. Langkah-langkah ini merupakan satu kesatuan. Sebelum Anda bisa memecahkan suatu hal, pertama-tama Anda harus menyadari adanya masalah. Pemecahan masalah merupakan kombinasi antara berpikir dan bertindak