SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
4. PEMBAHASAN
4.1.Tabel hasil pengamatan TS
no volume sampel Berat cawan kosong Beratcawansetelahdi oven Kadar TS
1 5 ml 28 28.04 8
2 5ml 18.03 18.33 6
3 5ml 20.11 20.15 8
Pada percobaanini sampel air yang digunakankelompokkami adalahairsungai tawang.
Dari hasil pecobaandidapatkankadarTSpadaairsampel secaraberurutanyaitu8,6,8.Perbedaan
kandungan TS ini meskipun menggunakan air yang sama dapat disebabkan karena ketelitian
dalam pembacaanvolume gelasukursehinggadi dapat nilai filtrate yangberbedadanjuga alat
yang kurang bersih.
4.2.Kadar TSS
Vol sampel
(ml)
Vol tawas (ml) Berat cawan +
kertas saring
sblm di oven
Sesudah oven tss
5 3 43.46 43.49 3.75
5 3 42.48 42.52 5
5 3 43.46 43.55 11.25
Dari percobaan yang telah dilakukan berdasarkan table diatas di dapatkan kadar TSS
sebesar 3.75,5, 11.25. dalam percobaan dilakukan penambahan 3ml tawas pada air sampel
dengan berat koagulan pada variable I 3 gram dalam 50ml, 5gram pada 50 ml untuk variable II
serta7gr dalam50 ml untukvariable III.Dari datadiatasterlihatbahwasemakinbanyakkoagulan
yang di tambahkan maka padatan yang terendapkan juga semakin banyak sehingga kadar TSS
semakin besar.
4.3.Kadar TDS
Vol. sampel Vol tawas Sebelum oven Setelah di oven Tds
5 3 20.33 20.36 3.75
5 3 20.84 20.95 13.75
5 3 23.29 23.40 13.75
Dari table diatas terlihat bahwa kadar tds pada pratikum ialah 3,75 ;13,75 ;dan 13,75.
Pada pratikun TDS filtrate didapat dari hasil saring pada percobaan TSS. Dalam pratikum ini
didapatkadar tds yangnaikyang seharusnyamenurunkarenapenambahankoagulan.Hasil yang
tidak sesuai ini dapat disebabkan karena penyaringan yang tidak semupurna, alat yang kurang
bersih dan juga penambahan koagulan yang tidak sesuai.
4.4.Faktor – faktor yang mempengaruhi pratikum
4.4.1. Kebersihan alat
Alat yang kurang bersih atau belum kering akan mempengaruhi hasil percobaan karena zat
pengotor akan merubah hasil pratikum
4.4.2. Ketelitian pembacaan neraca
Pembacaan neraca yang salah dapat membuat perhitungan hasil pratikum yang salah.
4.4.3. Penambahan koagulan
penambahankoagulanyangtidaksesuaijugadapatmembuathasilpratikumberbedadengan
hasil sebenarnya
4.4.4. Pemahaman prosedur kerja
Pratikan yang kurang paham terhadap prosedur pratikum akan mempengaruhi hasil dari
pratikum.
5. KESIMPULAN
Total Solid(TS) adalahzatpadattotal /residutotalsetelah sampellimbahcairdikeringkan
padasuhu1050C yangbertujuanuntukmengetahuiparameterair.TSSadalahresidudaripadatan
total yang tertahan oleh jaringan dengan ukuran partikel maksimal 2μm akan lebih besar dari
ukuran partikel koloid. TDS adalah zat padat terlarut (residu terlarut dimana sampel disaring
dengan kertas saring , cairan yang lolos dikeringkan pada suhu 1050
C hingga garam akan
mengendap lebih dahulu.
Konsep dari percobaan ini adalah proses koagulasi dan flokulasi . koagulasi
adalahpenambahan bahan kimia seperti tawas atau penambahan ion positif untuk membuat
keadaan yang awalnya stabil menjadi tidak stabil (destabilisasi) sedangkan flokulasi adalah
penggumpalan partikel koloid yang telah mengalami destabilisasi membentuk flog yang
diendapkan. Kecepatan penggumpalan ini ditentukan oleh banyaknya tumbukan yang terjadi
antara partikel koloid dan efektifitas tumbukan yang terjadi .
Dalam percobaan analisa zat padat menggunakan TS, TSS dan TDS, klompok kami
menggunakanairdi dekatstasiuntawangdenganpenambahantawaspadapratikumTSSdanTDS
sebanyak 3ML dengan berat 3,5 ,7 yang telah dilarutkan dalam 50ml aquadest. Pada percobaan
TS didapatkan hasil 8,6,8 . Pada TSS di dapat kadar 3.75,5, 11.25. Pada TDS didapat kadar 3,75
;13,75 ;dan 13,75. Faktor yang mempengaruhi pratikum yaitu kebersihan alat, ketelitian
pembacaan neraca digital , penambahan jumlah koagulan serta pemahaman prosedur kerja.

More Related Content

What's hot

Kerapatan Dan Berat Jenis
Kerapatan Dan Berat JenisKerapatan Dan Berat Jenis
Kerapatan Dan Berat JenisRidwan
 
Ppt larutan baku primer
Ppt larutan baku primerPpt larutan baku primer
Ppt larutan baku primerAnis Putri
 
Laporan farmasi fisika kerapatan bobot jenis zat cair
Laporan farmasi fisika kerapatan bobot jenis zat cairLaporan farmasi fisika kerapatan bobot jenis zat cair
Laporan farmasi fisika kerapatan bobot jenis zat cairMina Audina
 
Pengujian berat jenis dan penyerapan
Pengujian berat jenis dan penyerapanPengujian berat jenis dan penyerapan
Pengujian berat jenis dan penyerapanM Hayale
 
Uji Bahan Agregat & Campuran
Uji Bahan Agregat & CampuranUji Bahan Agregat & Campuran
Uji Bahan Agregat & CampuranAfianto Faisol
 
3 5-pengujian-berat-isi-agregat
3 5-pengujian-berat-isi-agregat3 5-pengujian-berat-isi-agregat
3 5-pengujian-berat-isi-agregatDwi Andini
 
Bab iii laporan granul paracetamol
Bab iii  laporan granul paracetamolBab iii  laporan granul paracetamol
Bab iii laporan granul paracetamolYudia Susilowati
 
Laporan praktikum kromatografi 1 (autosaved)
Laporan praktikum kromatografi 1 (autosaved)Laporan praktikum kromatografi 1 (autosaved)
Laporan praktikum kromatografi 1 (autosaved)aufia w
 
pemisahan, pemurnian, dan perubahan zat
pemisahan, pemurnian, dan perubahan zatpemisahan, pemurnian, dan perubahan zat
pemisahan, pemurnian, dan perubahan zatAvidia Sarasvati
 
Kromatografi
KromatografiKromatografi
Kromatografirebolegi
 
Kromatografi kertas
Kromatografi kertasKromatografi kertas
Kromatografi kertasDede Tarmana
 
53. resilient modulus
53. resilient modulus53. resilient modulus
53. resilient modulusYasruddin Mt
 
Bab 3 METODOLOGI PENGUJIAN
Bab 3 METODOLOGI PENGUJIANBab 3 METODOLOGI PENGUJIAN
Bab 3 METODOLOGI PENGUJIANAmrih Prayogo
 

What's hot (20)

Kerapatan Dan Berat Jenis
Kerapatan Dan Berat JenisKerapatan Dan Berat Jenis
Kerapatan Dan Berat Jenis
 
Ppt larutan baku primer
Ppt larutan baku primerPpt larutan baku primer
Ppt larutan baku primer
 
Laporan farmasi fisika kerapatan bobot jenis zat cair
Laporan farmasi fisika kerapatan bobot jenis zat cairLaporan farmasi fisika kerapatan bobot jenis zat cair
Laporan farmasi fisika kerapatan bobot jenis zat cair
 
Pengujian berat jenis dan penyerapan
Pengujian berat jenis dan penyerapanPengujian berat jenis dan penyerapan
Pengujian berat jenis dan penyerapan
 
Uji Bahan Agregat & Campuran
Uji Bahan Agregat & CampuranUji Bahan Agregat & Campuran
Uji Bahan Agregat & Campuran
 
3 5-pengujian-berat-isi-agregat
3 5-pengujian-berat-isi-agregat3 5-pengujian-berat-isi-agregat
3 5-pengujian-berat-isi-agregat
 
Berat Jenis dan Rapat Jenis
Berat Jenis dan Rapat JenisBerat Jenis dan Rapat Jenis
Berat Jenis dan Rapat Jenis
 
Bab iii laporan granul paracetamol
Bab iii  laporan granul paracetamolBab iii  laporan granul paracetamol
Bab iii laporan granul paracetamol
 
Evaluasi tablet
Evaluasi tabletEvaluasi tablet
Evaluasi tablet
 
Laporan praktikum kromatografi 1 (autosaved)
Laporan praktikum kromatografi 1 (autosaved)Laporan praktikum kromatografi 1 (autosaved)
Laporan praktikum kromatografi 1 (autosaved)
 
Evaluasi Granul
Evaluasi GranulEvaluasi Granul
Evaluasi Granul
 
pemisahan, pemurnian, dan perubahan zat
pemisahan, pemurnian, dan perubahan zatpemisahan, pemurnian, dan perubahan zat
pemisahan, pemurnian, dan perubahan zat
 
Kromatografi
KromatografiKromatografi
Kromatografi
 
Kromatografi kertas
Kromatografi kertasKromatografi kertas
Kromatografi kertas
 
Kromatografi nike
Kromatografi nikeKromatografi nike
Kromatografi nike
 
Evaluasi granulasi kering
Evaluasi granulasi keringEvaluasi granulasi kering
Evaluasi granulasi kering
 
Waktu perdarahan
Waktu perdarahanWaktu perdarahan
Waktu perdarahan
 
53. resilient modulus
53. resilient modulus53. resilient modulus
53. resilient modulus
 
kromatografi kertas
kromatografi kertaskromatografi kertas
kromatografi kertas
 
Bab 3 METODOLOGI PENGUJIAN
Bab 3 METODOLOGI PENGUJIANBab 3 METODOLOGI PENGUJIAN
Bab 3 METODOLOGI PENGUJIAN
 

Similar to Lanjutan analisa zat padat

Similar to Lanjutan analisa zat padat (11)

SNI 19-7119.4-2005 tentang Udara Ambien - Bagian 4: Cara Uji Kadar Timbal (Pb...
SNI 19-7119.4-2005 tentang Udara Ambien - Bagian 4: Cara Uji Kadar Timbal (Pb...SNI 19-7119.4-2005 tentang Udara Ambien - Bagian 4: Cara Uji Kadar Timbal (Pb...
SNI 19-7119.4-2005 tentang Udara Ambien - Bagian 4: Cara Uji Kadar Timbal (Pb...
 
Kimia rakter
Kimia rakterKimia rakter
Kimia rakter
 
Pengambilan Sampel dan Pemeriksaan Kekeruhan Air Sumur Gali
Pengambilan Sampel dan Pemeriksaan Kekeruhan Air Sumur GaliPengambilan Sampel dan Pemeriksaan Kekeruhan Air Sumur Gali
Pengambilan Sampel dan Pemeriksaan Kekeruhan Air Sumur Gali
 
Laporan tlc
Laporan tlcLaporan tlc
Laporan tlc
 
Pemisahan dan pemurnian zat cair
Pemisahan dan pemurnian zat cairPemisahan dan pemurnian zat cair
Pemisahan dan pemurnian zat cair
 
Ekstraksi cair cair
Ekstraksi cair cairEkstraksi cair cair
Ekstraksi cair cair
 
Limbah
LimbahLimbah
Limbah
 
Limbah
LimbahLimbah
Limbah
 
25 29
25 2925 29
25 29
 
Kelompok 7
Kelompok 7Kelompok 7
Kelompok 7
 
68857847 laporan-praktikum-kimia-analitik-gravimetri
68857847 laporan-praktikum-kimia-analitik-gravimetri68857847 laporan-praktikum-kimia-analitik-gravimetri
68857847 laporan-praktikum-kimia-analitik-gravimetri
 

Recently uploaded

ESTIMASI BIAYA PEMELIHARAAN BANGUNAN BERDASARKAN PEDOMAN PEMELIHARAAN DAN.pptx
ESTIMASI BIAYA PEMELIHARAAN BANGUNAN BERDASARKAN PEDOMAN PEMELIHARAAN DAN.pptxESTIMASI BIAYA PEMELIHARAAN BANGUNAN BERDASARKAN PEDOMAN PEMELIHARAAN DAN.pptx
ESTIMASI BIAYA PEMELIHARAAN BANGUNAN BERDASARKAN PEDOMAN PEMELIHARAAN DAN.pptxadnijayautama
 
Electrostatic Precipitator handbook manual
Electrostatic Precipitator handbook manualElectrostatic Precipitator handbook manual
Electrostatic Precipitator handbook manualdendranov19
 
Jual Cytotec Di Batam Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Batam Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Batam Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Batam Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasissupi412
 
K3 INSTALASI PENYALUR PETIR PERMEN 31 TH 2015
K3 INSTALASI PENYALUR PETIR PERMEN 31 TH 2015K3 INSTALASI PENYALUR PETIR PERMEN 31 TH 2015
K3 INSTALASI PENYALUR PETIR PERMEN 31 TH 2015IrfanAdiPratomo1
 
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangun air Limbah Permukiman Madya
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangun air Limbah Permukiman MadyaPelaksana Lapangan Pekerjaan Bangun air Limbah Permukiman Madya
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangun air Limbah Permukiman Madyadedekhendro370
 
Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptx
Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptxPetunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptx
Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptxpkmcipakudrive
 
Materi evaporasi untuk kuliah Teknik Kimia
Materi evaporasi untuk kuliah Teknik KimiaMateri evaporasi untuk kuliah Teknik Kimia
Materi evaporasi untuk kuliah Teknik KimiaadesaputraTanjung1
 
tugas pelaksana lapangan pekerjaan saluran irigasi
tugas pelaksana lapangan pekerjaan saluran irigasitugas pelaksana lapangan pekerjaan saluran irigasi
tugas pelaksana lapangan pekerjaan saluran irigasifrenkytanzil5
 
Tanah bermasalah / Tanah Problematik.pdf
Tanah bermasalah / Tanah Problematik.pdfTanah bermasalah / Tanah Problematik.pdf
Tanah bermasalah / Tanah Problematik.pdfsmalaanto
 
PPT PELAKSANA LAPANGAN PERPIPAAN MADYA - IWAN SYAHRONI.pptx
PPT PELAKSANA LAPANGAN PERPIPAAN MADYA - IWAN SYAHRONI.pptxPPT PELAKSANA LAPANGAN PERPIPAAN MADYA - IWAN SYAHRONI.pptx
PPT PELAKSANA LAPANGAN PERPIPAAN MADYA - IWAN SYAHRONI.pptxHeruHadiSaputro
 
Representation Description_computer_enginering.pptx
Representation Description_computer_enginering.pptxRepresentation Description_computer_enginering.pptx
Representation Description_computer_enginering.pptxKrinesca
 

Recently uploaded (16)

obat aborsi Pangkal pinang Wa 082223109953 Jual obat aborsi Cytotec asli Di P...
obat aborsi Pangkal pinang Wa 082223109953 Jual obat aborsi Cytotec asli Di P...obat aborsi Pangkal pinang Wa 082223109953 Jual obat aborsi Cytotec asli Di P...
obat aborsi Pangkal pinang Wa 082223109953 Jual obat aborsi Cytotec asli Di P...
 
Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jual Ob...
Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jual Ob...Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jual Ob...
Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jual Ob...
 
ESTIMASI BIAYA PEMELIHARAAN BANGUNAN BERDASARKAN PEDOMAN PEMELIHARAAN DAN.pptx
ESTIMASI BIAYA PEMELIHARAAN BANGUNAN BERDASARKAN PEDOMAN PEMELIHARAAN DAN.pptxESTIMASI BIAYA PEMELIHARAAN BANGUNAN BERDASARKAN PEDOMAN PEMELIHARAAN DAN.pptx
ESTIMASI BIAYA PEMELIHARAAN BANGUNAN BERDASARKAN PEDOMAN PEMELIHARAAN DAN.pptx
 
Electrostatic Precipitator handbook manual
Electrostatic Precipitator handbook manualElectrostatic Precipitator handbook manual
Electrostatic Precipitator handbook manual
 
Jual Cytotec Di Batam Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Batam Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Batam Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Batam Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
K3 INSTALASI PENYALUR PETIR PERMEN 31 TH 2015
K3 INSTALASI PENYALUR PETIR PERMEN 31 TH 2015K3 INSTALASI PENYALUR PETIR PERMEN 31 TH 2015
K3 INSTALASI PENYALUR PETIR PERMEN 31 TH 2015
 
Obat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli Di Sungai Penuh
Obat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli Di Sungai PenuhObat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli Di Sungai Penuh
Obat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli Di Sungai Penuh
 
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangun air Limbah Permukiman Madya
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangun air Limbah Permukiman MadyaPelaksana Lapangan Pekerjaan Bangun air Limbah Permukiman Madya
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangun air Limbah Permukiman Madya
 
Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptx
Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptxPetunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptx
Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptx
 
Materi evaporasi untuk kuliah Teknik Kimia
Materi evaporasi untuk kuliah Teknik KimiaMateri evaporasi untuk kuliah Teknik Kimia
Materi evaporasi untuk kuliah Teknik Kimia
 
tugas pelaksana lapangan pekerjaan saluran irigasi
tugas pelaksana lapangan pekerjaan saluran irigasitugas pelaksana lapangan pekerjaan saluran irigasi
tugas pelaksana lapangan pekerjaan saluran irigasi
 
Obat Aborsi jakarta WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di jakarta
Obat Aborsi jakarta WA 082223109953  Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di jakartaObat Aborsi jakarta WA 082223109953  Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di jakarta
Obat Aborsi jakarta WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di jakarta
 
Tanah bermasalah / Tanah Problematik.pdf
Tanah bermasalah / Tanah Problematik.pdfTanah bermasalah / Tanah Problematik.pdf
Tanah bermasalah / Tanah Problematik.pdf
 
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
 
PPT PELAKSANA LAPANGAN PERPIPAAN MADYA - IWAN SYAHRONI.pptx
PPT PELAKSANA LAPANGAN PERPIPAAN MADYA - IWAN SYAHRONI.pptxPPT PELAKSANA LAPANGAN PERPIPAAN MADYA - IWAN SYAHRONI.pptx
PPT PELAKSANA LAPANGAN PERPIPAAN MADYA - IWAN SYAHRONI.pptx
 
Representation Description_computer_enginering.pptx
Representation Description_computer_enginering.pptxRepresentation Description_computer_enginering.pptx
Representation Description_computer_enginering.pptx
 

Lanjutan analisa zat padat

  • 1. 4. PEMBAHASAN 4.1.Tabel hasil pengamatan TS no volume sampel Berat cawan kosong Beratcawansetelahdi oven Kadar TS 1 5 ml 28 28.04 8 2 5ml 18.03 18.33 6 3 5ml 20.11 20.15 8 Pada percobaanini sampel air yang digunakankelompokkami adalahairsungai tawang. Dari hasil pecobaandidapatkankadarTSpadaairsampel secaraberurutanyaitu8,6,8.Perbedaan kandungan TS ini meskipun menggunakan air yang sama dapat disebabkan karena ketelitian dalam pembacaanvolume gelasukursehinggadi dapat nilai filtrate yangberbedadanjuga alat yang kurang bersih. 4.2.Kadar TSS Vol sampel (ml) Vol tawas (ml) Berat cawan + kertas saring sblm di oven Sesudah oven tss 5 3 43.46 43.49 3.75 5 3 42.48 42.52 5 5 3 43.46 43.55 11.25 Dari percobaan yang telah dilakukan berdasarkan table diatas di dapatkan kadar TSS sebesar 3.75,5, 11.25. dalam percobaan dilakukan penambahan 3ml tawas pada air sampel dengan berat koagulan pada variable I 3 gram dalam 50ml, 5gram pada 50 ml untuk variable II serta7gr dalam50 ml untukvariable III.Dari datadiatasterlihatbahwasemakinbanyakkoagulan yang di tambahkan maka padatan yang terendapkan juga semakin banyak sehingga kadar TSS semakin besar. 4.3.Kadar TDS Vol. sampel Vol tawas Sebelum oven Setelah di oven Tds 5 3 20.33 20.36 3.75 5 3 20.84 20.95 13.75 5 3 23.29 23.40 13.75 Dari table diatas terlihat bahwa kadar tds pada pratikum ialah 3,75 ;13,75 ;dan 13,75. Pada pratikun TDS filtrate didapat dari hasil saring pada percobaan TSS. Dalam pratikum ini didapatkadar tds yangnaikyang seharusnyamenurunkarenapenambahankoagulan.Hasil yang tidak sesuai ini dapat disebabkan karena penyaringan yang tidak semupurna, alat yang kurang bersih dan juga penambahan koagulan yang tidak sesuai. 4.4.Faktor – faktor yang mempengaruhi pratikum 4.4.1. Kebersihan alat Alat yang kurang bersih atau belum kering akan mempengaruhi hasil percobaan karena zat pengotor akan merubah hasil pratikum 4.4.2. Ketelitian pembacaan neraca Pembacaan neraca yang salah dapat membuat perhitungan hasil pratikum yang salah.
  • 2. 4.4.3. Penambahan koagulan penambahankoagulanyangtidaksesuaijugadapatmembuathasilpratikumberbedadengan hasil sebenarnya 4.4.4. Pemahaman prosedur kerja Pratikan yang kurang paham terhadap prosedur pratikum akan mempengaruhi hasil dari pratikum. 5. KESIMPULAN Total Solid(TS) adalahzatpadattotal /residutotalsetelah sampellimbahcairdikeringkan padasuhu1050C yangbertujuanuntukmengetahuiparameterair.TSSadalahresidudaripadatan total yang tertahan oleh jaringan dengan ukuran partikel maksimal 2μm akan lebih besar dari ukuran partikel koloid. TDS adalah zat padat terlarut (residu terlarut dimana sampel disaring dengan kertas saring , cairan yang lolos dikeringkan pada suhu 1050 C hingga garam akan mengendap lebih dahulu. Konsep dari percobaan ini adalah proses koagulasi dan flokulasi . koagulasi adalahpenambahan bahan kimia seperti tawas atau penambahan ion positif untuk membuat keadaan yang awalnya stabil menjadi tidak stabil (destabilisasi) sedangkan flokulasi adalah penggumpalan partikel koloid yang telah mengalami destabilisasi membentuk flog yang diendapkan. Kecepatan penggumpalan ini ditentukan oleh banyaknya tumbukan yang terjadi antara partikel koloid dan efektifitas tumbukan yang terjadi . Dalam percobaan analisa zat padat menggunakan TS, TSS dan TDS, klompok kami menggunakanairdi dekatstasiuntawangdenganpenambahantawaspadapratikumTSSdanTDS sebanyak 3ML dengan berat 3,5 ,7 yang telah dilarutkan dalam 50ml aquadest. Pada percobaan TS didapatkan hasil 8,6,8 . Pada TSS di dapat kadar 3.75,5, 11.25. Pada TDS didapat kadar 3,75 ;13,75 ;dan 13,75. Faktor yang mempengaruhi pratikum yaitu kebersihan alat, ketelitian pembacaan neraca digital , penambahan jumlah koagulan serta pemahaman prosedur kerja.