SlideShare a Scribd company logo
1 of 39
ANALISA PERANCANGAN KERJA I
KELOMPOK 3
1. TRY MARTANTO (12.173.012)
2. PIRMANDA OKTANIA (12.173.018)
3. UUD SAPUTRA (12.173.011)
4. HERDIANSYAH (12.173.024)
5. M. SETIO BUDI (12.173.019)
Jurusan Teknik Industri
Fakultas Teknik
Universitas Bina Darma Palembang
PETA-PETA
KERJA
PENDAHULUAN
Pada awal berdirinya Teknik Industri, keilmuan Analisa
Perancangan Kerja (APK) ini masih bernama ”Methods
Engineering” atau dulu di Indonesia disebut sebagai Teknik
Tata Cara Kerja (TTCK). Sutalaksana, dkk (1979)
mendefinisikan Teknik Tata Cara Kerja ini sebagai suatu ilmu
yang mempelajari prinsip-prinsip dan teknik-teknik untuk
mendapatkan suatu rancangan sistem kerja yang terbaik.
Oleh karena itu, APK adalah ilmu yang terdiri dari prinsip-
prinsip dan teknik-teknik untuk mendapatkan rancangan terbaik
dari sistem kerja yang terdiri dari manusia, mesin, material, dan
peralatan kerja serta lingkungan kerja agar sistem kerja tersebut
efektif dan efisien.
APK Dalam Keilmuan Teknik
Industri
Keilmuan APK, dilihat dari sejarahnya, merupakan
cikal bakal disiplin Teknik Industri. Apa yang dilakukan
oleh para pendahulu Teknik Industri seperti Taylor
dengan Time Study-nya, pasangan suami istri Gilbreth
dengan Studi Gerak dan hubungan antar pekerja,
merupakan dasar-dasar perancangan sistem kerja.
Penerapan keilmuan APK dalam suatu sistem produksi,
juga tidak terlepas dari berbagai ilmu lain dalam Teknik
Industri. Kesemuanya ini berinteraksi untuk
mengoptimalkan sistem integral yang terdiri dari manusia,
material, mesin, peralatan, uang dan informasi.
PETA KERJA ..
APA ITU PETA KERJA ?
PETA KERJA
PETA KERJA DISEBUT JUGA SEBAGAI PETA
PROSES (PROCESS CHART).
Peta Kerja merupakan alat komunikasi yang sistematis
dan logis guna menganalisa proses kerja dari tahap awal
sampai akhir.
Peta Kerja berfungsi sebagai alat untuk menganalisa
aktivitas kerja.
PETA KERJA DIKLASIFIKASIKAN
MENJADI 2 JENIS, YAITU :
1. PETA KERJA KESELURUHAN
2. PETA KERJA SETEMPAT
1. PETA KERJA KESELURUHAN
yaitu suatu peta kerja yang bisa
mengungkapkan keadaan nyata suatu proses
secara keseluruhan yang kemudian bisa
digunakan sebagai alat untuk menganalisa
proses kerja yang berlangsung.
2. PETA KERJA SETEMPAT
yaitu peta kerja yang menggambarkan proses
yang terjadi pada suatu stasiun kerja atau
departemen yang dapat digunakan untuk
menganalisa dan memperbaiki proses kerja
yang ada dalam suatu stasiun kerja.
PETA KERJA KESELURUHAN
Simbol-simbol standar yang dipakai dalam
pembuatan peta kerja keseluruhan, antara lain :
1. Operasi =
Kegiatan operasi ini terjadi apabila benda kerja
mengalami perubahan sifat dan bentuk, baik fisik
maupun kimiawi, mengambil informasi maupun
memberikan informasi pada suatu keadaan juga
termasuk operasi, serta perakitan dengan objek
lainnya atau diurai – rakit dan lain – lain.
2. Transportasi =
Apabila benda kerja, pekerja atau perlengkapan
mengalami perpindahan tempat yang bukan
merupakan bagian dari suatu operasi. Kegiatan
transportasi terjadi bila mana sebuah objek
dipindahkan dari satu lokasi ke lokasi yang lain.
3. Inspeksi =
Inspeksi adalah kegiatan pemeriksaan. Kegiatan
inspeksi terjadi bila mana sebuah objek mengalami
pengujian ataupun pengecekan ditinjau dari segi
kuantitas (jumlah) ataupun kualitas.
4. Menunggu =
Proses menunggu terjadi apabila material, benda kerja,
operator atau fasilitas kerja dalam keadaan berhenti atau
tidak mengalami kegiatan apapun. Biasanya objek
terpaksa menunggu atau ditinggalkan sementara
sampai suatu saat dikerjakan/diperlukan kembali.
5. Menyimpan =
Proses penyimpanan ini terjadi bilamana objek
disimpan dalam jangka waktu yang cukup lama.
Disini objek akan disimpan secara permanen dan
dilindungi terhadap pengeluaran/pemindahan tanpa
ijin khusus.
6. Aktivitas Ganda =
Aktivitas Ganda ini berguna untuk menunjukkan
kegiatan – kegiatan yang secara bersama dilakukan
oleh operator pada stasiun kerja yang sama, seperti
kegiatan operasi yang harus dilakukan bersama
dengan kegiatan inspeksi (kegiatan pemeriksaan).
MACAM-MACAM PETA KERJA
KESELURUHAN
1. Peta Proses Operasi (Operation Process Chart)
2. Peta Aliran Proses (Flow Process Chart)
3. Diagram Aliran (Flow Diagram)
PETA PROSES OPERASI
(OPERATION PROCESS CHART)
Menunjukkan langkah-langkah secara kronologis dari
semua operasi, inspeksi, waktu longgar dan bahan
baku yang digunakan di dalam suatu proses
manufakturing yaitu mulai datangnya bahan baku
hingga ke proses packaging dari produk jadi yang
dihasilkan.
PETAALIRAN PROSES
(FLOW PROCESS CHART)
Peta aliran proses akan melukiskan aktivitas proses
produksi yang lebih detail, disini juga digambarkan
mengenai aktivitas perpindahan bahan, aktivitas
menunggu (delay) dan aktivitas penyimpanan
bahan/produk (storage).
DIAGRAM ALIRAN
(FLOW DIAGRAM)
Peta ini pada dasarnya sama dengan peta aliran proses
hanya saja penggambaran mengenai aliran proses
dilakukan diatas gambar layout dari fasilitas kerja.
MACAM-MACAM PETA KERJA
SETEMPAT
1. Peta Pekerja dan Mesin (Man and Machine
Process Chart)
2. Peta Tangan Kiri dan Tangan Kanan (Left and
Right Process Chart)
PETA PEKERJA DAN MESIN
(MAN AND MACHINE PROCESS CHART)
• Peta pekerja dan mesin merupakan suatu grafik yang
menggambarkan koordinasi antara waktu bekerja dan
waktu menganggur dari kombinasi antara pekerja dan
mesin.
• Peta pekerja dan mesin ini juga merupakan alat
analisa yang baik guna mengurangi waktu
menganggur.
PETA TANGAN KIRI DAN TANGAN KANAN
(LEFT AND RIGHT PROCESS CHART)
Peta yang menggambarkan semua gerakan-gerakan
pada saat bekerja dan waktu menganggur yang
dilakukan oleh tangan kiri dan tangan kanan, dan juga
menunjukkan perbandingan antara tugas yang
dibebankan pada tangan kiri dan tangan kanan ketika
melakukan pekerjaan.
KEGUNAAN PETA TANGAN KIRI DAN
TANGAN KANAN, ANTARA LAIN :
- Menyeimbangkan gerakan kedua tangan dan
mengurangi kelelahan.
- Menghilangkan atau mengurangi gerakan-
gerakan yang tidak efisien sehingga akan
mempersingkat waktu kerja.
- Sebagai alat untuk menganalisa tata letak stasiun
kerja.
- Sebagai alat untuk melatih pekerja baru dengan
cara kerja yang baik dan ideal.
ADAPUN ELEMEN-ELEMEN YANG DIGUNAKAN DALAM
PENGGAMBARAN PETA TANGAN KIRI DAN TANGAN
KANAN INI YAKNI DENGAN MENGGUNAKAN ELEMEN
THERBLIG SEPERTI DIBAWAH INI.
Nama Therblig
Lambang
Therblig
Mencari (Search) SH
Memilih (Select) ST
Memegang (Grasp) G
Menjangkau (Reach) RE
Membawa (Move) M
Memegang untuk Memakai (Hold) H
Melepas (Released load) RL
Pengarahan (Position) P
Pengarahan Sementara (Pre Position) PP
Memeriksa (Inspection) I
Merakit (Assemble) A
Lepas Rakit (Desassemble) DA
Memakai (Use) U
Kelambatan yang tak terhindar (Unavoidable delay) UD
Kelambatan yang dapat dihindarkan (Avoidable delay) AD
Merencanakan (Plan) Pn
Istirahat untuk menghilangkan fatique (Rest to
overcome fatique)
R
CONTOH PETA-PETA
KERJA
PETA PROSES OPERASI
(OPERATION PROCESS CHART)
DIAGRAM ALIRAN
(FLOW DIAGRAM)
PETA TANGAN KIRI DAN TANGAN KANAN
(LEFT AND RIGHT PROCESS CHART)
STUDI KASUS
PRODUK : MEMO GANTUNG
PRODUK : MEMO GANTUNG
KOMPONEN :
- TALI
- TRIPLEK BAWAH
- TRIPLEK TENGAH
- TRIPLEK ATAS
- KERTAS
GAMBAR PRODUK (PROTOTYPE)
“MEMO GANTUNG”
PETA TANGAN KIRI DAN TANGAN KANAN
PEKERJAAN : TRIPLEK BAGIAN BAWAH (15 CM X 6 CM)
DEPARTEMEN :
NOMOR PETA : 18
SEKARANG USULAN
DIPETAKAN OLEH : BRAM, HABIL DAN YOGIE
TANGGAL : 8 MARET 2009
15 cm
15 cm 0,3 cm
Tangan Kiri Jarak
Cm
Waktu
(detik)
Lambang Waktu
detik
Jarak
cm
Tangan Kanan
Menjangkau triplek 30 2 RE RE 2 30 Menjangkau triplek
Memegang triplek 2 G G 2 Memegang triplek
Membawa triplek 300 2 M M 2 300 membawa triplek
Melepaskan triplek 2 RL RL 2 Melepaskan triplek
Menjangkau penggaris 30 2 RE RE 2 30 Menjangkau pensil
Memegang penggaris 2 G G 2 memegang pensil
Membawa penggaris 20 1 M M 1 20 Membawa pensil
Mengarahkan penggaris ke
triplek
1 P P 1 Mengarahkan pensil
Memegang penggaris 44 G U 44 menandai triplek
Melepaskan penggaris 2 RL RL 2 melepaskan pensil
Menjangkau triplek 30 2 RE D 2 menganggur
Memegang triplek 2 G D 2 Menganggur
Membawa triplek 200 7 M D 7 menganggur
Memegang triplek 2 G RE 2 40 Menjangkau gergaji
Memegang triplek 2 G G 2 Memegang gergaji
Memegang triplek 1 G M 1 30 Membawa gergaji
Memegang triplek 2 G P 2 Mengarahkan gergaji
Memegang triplek 92 G U 92 memotong triplek
Memegang triplek 2 G RL 2 melepaskan gergaji
Memegang triplek 2 G RE 2 25 Menjangkau ampelas
Memegang triplek 1 G G 1 memegang ampelas
Memegang triplek 1 G M 1 15 Membawa ampelas
Memegang triplek 110 G U 110 menghaluskan triplek
Memegang triplek 2 G RL 2 melepaskan ampelas
Mambawa triplek 200 5 M D 5 Menganggur
Melepaskan triplek 2 RL D 2 Menganggur
Menjangkau penggaris 30 2 RE RE 2 30 Menjangkau pensil
Memegang penggaris 2 G G 2 memegang pensil
Membawa penggaris 20 2 M M 2 20 Membawa pensil
Mengarahkan penggaris ke
triplek
1 P P 1 Mengarahkan pensil
Memegang triplek 79 G U 79 menandai triplek
Melepaskan penggaris 2 RL RL 2 melepaskan pensil
Menjangkau triplek 30 5 RE D 5 menganggur
Memegang triplek 2 G D 2 menganggur
Tangan Kiri Jarak
cm
Waktu
(detik)
Lambang Waktu
detik
Jarak
cm
Tangan Kanan
Membawa triplek 200 7 M D 7 menganggur
Memegang triplek 2 G RE 2 45 Menjangkau mesin bor
Memegang triplek 3 G G 3 memegang mesin bor
Memegang triplek 2 G M 2 30 Membawa mesin bor
Memegang triplek 2 G P 2 Mengarahkan mesin
bor
Memegang triplek 68 G U 68 melubangi triplek
Memegang triplek 2 G RL 2 melepaskan mesin bor
Memegang triplek 7 M D 7 menganggur
Memegang triplek 2 G RE 2 25 Menjangkau ampelas
Memegang triplek 2 G G 2 memegang ampelas
Memegang triplek 2 G M 2 15 Membawa ampelas
Memegang triplek 30 G U 30 menghaluskan triplek
Memegang triplek 2 G RL 2 melepaskan ampelas
Membawa triplek 400 3 M D 3 Menganggur
Melepaskan triplek 2 M D 2 menganggur
Menjangkau pernis 30 1 RE RE 1 30 Menjangkau kuas
Memegang pernis 1 G G 1 Memegang kuas
Membawa pernis 20 1 M M 1 20 Membawa kuas
Melepaskan pernis 1 RL G 1 Memegang kuas
Menjangkau triplek 30 1 RE G 1 Memegang kuas
Memegang triplek 1 G G 1 Memegang kuas
Membawa triplek 20 1 M G 1 Memegang kuas
Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas
Memegang triplek 1 G RE 1 Menjangkau pernis
Memegang triplek 2 G P 2
Mengarahkan kuas ke
pernis
Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas
Memegang triplek 2 G P 2 Mengarahkan kuas ke
triplek
Memegang triplek 4 G U 4 Pernis triplek
Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas
Memegang triplek 1 G RE 1 Menjangkau pernis
Memegang triplek 2 G P 2
Mengarahkan kuas ke
pernis
Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas
Memegang triplek 2 G P 2
Mengarahkan kuas ke
triplek
Memegang triplek 4 G U 4 Pernis triplek
Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas
Memegang triplek 1 G RE 1 Menjangkau pernis
Memegang triplek 2 G P 2
Mengarahkan kuas ke
pernis
Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas
Memegang triplek 2 G P 2
Mengarahkan kuas ke
triplek
Memegang triplek 4 G U 4 Pernis triplek
Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas
Memegang triplek 1 G RE 1 Menjangkau pernis
Tangan Kiri Jarak
cm
Waktu
(detik)
Lambang Waktu
detik
Jarak
cm
Tangan Kanan
Memegang triplek 2 G P 2 Mengarahkan kuas ke
pernis
Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas
Memegang triplek 2 G P 2 Mengarahkan kuas ke
triplek
Memegang triplek 4 G U 4 Pernis triplek
Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas
Memegang triplek 1 G RE 1 Menjangkau pernis
Memegang triplek 2 G P 2
Mengarahkan kuas ke
pernis
Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas
Memegang triplek 2 G P 2 Mengarahkan kuas ke
triplek
Memegang triplek 4 G U 4 Pernis triplek
Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas
Memegang triplek 1 G RE 1 Menjangkau pernis
Memegang triplek 2 G P 2
Mengarahkan kuas ke
pernis
Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas
Memegang triplek 2 G P 2
Mengarahkan kuas ke
triplek
Memegang triplek 4 G U 4 Pernis triplek
Memegang triplek 2 G RL 2 melepaskan pernis
Membawa triplek 600 5 M D 5 menganggur
TOTAL 605 605
RINGKASAN
WAKTU SIKLUS TIAP DETIK : 605
JUMLAH PRODUK TIAP SIKLUS : 1
WAKTU UNTUK MEMBUAT SATU PRODUK (DETIK) : 605
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Laporan modul 4 Line Balancing
Laporan modul 4 Line BalancingLaporan modul 4 Line Balancing
Laporan modul 4 Line BalancingRewidya Astari
 
Pengantar Tata Letak Fasilitas
Pengantar Tata Letak FasilitasPengantar Tata Letak Fasilitas
Pengantar Tata Letak FasilitasWisnu Dewobroto
 
Pengendalian dan Penjaminan Mutu
Pengendalian dan Penjaminan MutuPengendalian dan Penjaminan Mutu
Pengendalian dan Penjaminan MutuNuri Kartini
 
Modul 3 Biomechanic And Manual Material Handling
Modul 3 Biomechanic And Manual Material HandlingModul 3 Biomechanic And Manual Material Handling
Modul 3 Biomechanic And Manual Material HandlingDwi Andriyanto
 
Modul 10 Influence Diagram
Modul 10 Influence DiagramModul 10 Influence Diagram
Modul 10 Influence DiagramArif Rahman
 
Simulasi dengan menggunakan ProModel Software
Simulasi dengan menggunakan ProModel SoftwareSimulasi dengan menggunakan ProModel Software
Simulasi dengan menggunakan ProModel SoftwareMega Audina
 
Tabel faktor suku bunga majemuk
Tabel faktor suku bunga majemukTabel faktor suku bunga majemuk
Tabel faktor suku bunga majemukSimon Patabang
 
Pengukuran kerja tidak langsung
Pengukuran kerja tidak langsungPengukuran kerja tidak langsung
Pengukuran kerja tidak langsungDeni Irawan
 
3.1 PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - ANALISIS OPERASI PART 1 PETA-PETA K...
3.1 PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - ANALISIS OPERASI PART 1 PETA-PETA K...3.1 PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - ANALISIS OPERASI PART 1 PETA-PETA K...
3.1 PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - ANALISIS OPERASI PART 1 PETA-PETA K...Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
5.material handling
5.material handling5.material handling
5.material handlingDuta Pratama
 
2. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - STUDI GERAKAN &PRINSIP EKONOMI GERAKAN
2. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - STUDI GERAKAN &PRINSIP EKONOMI GERAKAN2. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - STUDI GERAKAN &PRINSIP EKONOMI GERAKAN
2. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - STUDI GERAKAN &PRINSIP EKONOMI GERAKANUniversitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
3. peta kerja simbol asme
3. peta kerja simbol asme3. peta kerja simbol asme
3. peta kerja simbol asmeDiery Sipayung
 
Pengukuran waktu kerja tidak langsung
Pengukuran waktu kerja tidak langsungPengukuran waktu kerja tidak langsung
Pengukuran waktu kerja tidak langsungISTA
 
CPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyek
CPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyekCPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyek
CPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyekKukuh Setiawan
 
Bab 15 Penjadwalan Mata Kuliah Manajemen Operasi A
Bab 15 Penjadwalan Mata Kuliah Manajemen Operasi ABab 15 Penjadwalan Mata Kuliah Manajemen Operasi A
Bab 15 Penjadwalan Mata Kuliah Manajemen Operasi Aalawwapnp
 
Peta peta proses kerja
Peta peta proses kerjaPeta peta proses kerja
Peta peta proses kerjaRiko Satrianto
 
Presentasi lab statistik
Presentasi lab statistikPresentasi lab statistik
Presentasi lab statistikJulita Anggrek
 
Acceptance sampling untuk data variabel
Acceptance sampling untuk data variabelAcceptance sampling untuk data variabel
Acceptance sampling untuk data variabelMahros Darsin
 

What's hot (20)

Laporan modul 4 Line Balancing
Laporan modul 4 Line BalancingLaporan modul 4 Line Balancing
Laporan modul 4 Line Balancing
 
Pengantar Tata Letak Fasilitas
Pengantar Tata Letak FasilitasPengantar Tata Letak Fasilitas
Pengantar Tata Letak Fasilitas
 
Pengendalian dan Penjaminan Mutu
Pengendalian dan Penjaminan MutuPengendalian dan Penjaminan Mutu
Pengendalian dan Penjaminan Mutu
 
Modul 3 Biomechanic And Manual Material Handling
Modul 3 Biomechanic And Manual Material HandlingModul 3 Biomechanic And Manual Material Handling
Modul 3 Biomechanic And Manual Material Handling
 
Modul 10 Influence Diagram
Modul 10 Influence DiagramModul 10 Influence Diagram
Modul 10 Influence Diagram
 
Simulasi dengan menggunakan ProModel Software
Simulasi dengan menggunakan ProModel SoftwareSimulasi dengan menggunakan ProModel Software
Simulasi dengan menggunakan ProModel Software
 
Tabel faktor suku bunga majemuk
Tabel faktor suku bunga majemukTabel faktor suku bunga majemuk
Tabel faktor suku bunga majemuk
 
Pengukuran kerja tidak langsung
Pengukuran kerja tidak langsungPengukuran kerja tidak langsung
Pengukuran kerja tidak langsung
 
Network planning 1
Network planning 1Network planning 1
Network planning 1
 
3.1 PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - ANALISIS OPERASI PART 1 PETA-PETA K...
3.1 PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - ANALISIS OPERASI PART 1 PETA-PETA K...3.1 PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - ANALISIS OPERASI PART 1 PETA-PETA K...
3.1 PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - ANALISIS OPERASI PART 1 PETA-PETA K...
 
5.material handling
5.material handling5.material handling
5.material handling
 
2. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - STUDI GERAKAN &PRINSIP EKONOMI GERAKAN
2. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - STUDI GERAKAN &PRINSIP EKONOMI GERAKAN2. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - STUDI GERAKAN &PRINSIP EKONOMI GERAKAN
2. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - STUDI GERAKAN &PRINSIP EKONOMI GERAKAN
 
3. peta kerja simbol asme
3. peta kerja simbol asme3. peta kerja simbol asme
3. peta kerja simbol asme
 
Pengukuran waktu kerja tidak langsung
Pengukuran waktu kerja tidak langsungPengukuran waktu kerja tidak langsung
Pengukuran waktu kerja tidak langsung
 
CPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyek
CPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyekCPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyek
CPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyek
 
Bab 15 Penjadwalan Mata Kuliah Manajemen Operasi A
Bab 15 Penjadwalan Mata Kuliah Manajemen Operasi ABab 15 Penjadwalan Mata Kuliah Manajemen Operasi A
Bab 15 Penjadwalan Mata Kuliah Manajemen Operasi A
 
Peta peta proses kerja
Peta peta proses kerjaPeta peta proses kerja
Peta peta proses kerja
 
Presentasi lab statistik
Presentasi lab statistikPresentasi lab statistik
Presentasi lab statistik
 
Penelitian Operasional 1 - Pendahuluan
Penelitian Operasional 1 - PendahuluanPenelitian Operasional 1 - Pendahuluan
Penelitian Operasional 1 - Pendahuluan
 
Acceptance sampling untuk data variabel
Acceptance sampling untuk data variabelAcceptance sampling untuk data variabel
Acceptance sampling untuk data variabel
 

Similar to PETA - PETA KERJA (Industrial Engineering)

Temu 2 (peta peta kerja) analisis & pengukuran kerja
Temu 2 (peta peta kerja) analisis & pengukuran kerjaTemu 2 (peta peta kerja) analisis & pengukuran kerja
Temu 2 (peta peta kerja) analisis & pengukuran kerjaHari Sumartono
 
Perbaikan metode perakitan steker melalui peta tangan kiri dan tangan kanan (...
Perbaikan metode perakitan steker melalui peta tangan kiri dan tangan kanan (...Perbaikan metode perakitan steker melalui peta tangan kiri dan tangan kanan (...
Perbaikan metode perakitan steker melalui peta tangan kiri dan tangan kanan (...Julita Anggrek
 
Peta peta proses kerja
Peta peta proses kerjaPeta peta proses kerja
Peta peta proses kerjayasmine22
 
Modul 1 ptlf
Modul 1 ptlfModul 1 ptlf
Modul 1 ptlfSi Pink
 
Brian Raafiu Perencanaan aliran bahan dan tata letak pabrik
Brian Raafiu Perencanaan aliran bahan dan tata letak pabrikBrian Raafiu Perencanaan aliran bahan dan tata letak pabrik
Brian Raafiu Perencanaan aliran bahan dan tata letak pabrikBrian Raafiu
 
646_kuliah_1-3_bag2.ppt
646_kuliah_1-3_bag2.ppt646_kuliah_1-3_bag2.ppt
646_kuliah_1-3_bag2.pptdendyharyadi1
 
04. Konsep Perancangan Sistem Produksi, Teknik Tata Cara Kerja, dan Peta Kerja
04. Konsep Perancangan Sistem Produksi, Teknik Tata Cara Kerja, dan Peta Kerja04. Konsep Perancangan Sistem Produksi, Teknik Tata Cara Kerja, dan Peta Kerja
04. Konsep Perancangan Sistem Produksi, Teknik Tata Cara Kerja, dan Peta KerjaMercu Buana University
 
Peringkat Kinerja Operator
Peringkat Kinerja OperatorPeringkat Kinerja Operator
Peringkat Kinerja Operatorprihase
 
Makalah method engineering Teknik Industri
Makalah method engineering Teknik IndustriMakalah method engineering Teknik Industri
Makalah method engineering Teknik IndustriYoga Firmansyah
 
Teknik perbaikan kualitas
Teknik perbaikan kualitasTeknik perbaikan kualitas
Teknik perbaikan kualitasISTA
 
Peta kerja keseluruhan
Peta kerja keseluruhanPeta kerja keseluruhan
Peta kerja keseluruhanQorinatul
 
Presentasi tol cijago (pt. hutama karya) ok
Presentasi tol cijago (pt. hutama karya) okPresentasi tol cijago (pt. hutama karya) ok
Presentasi tol cijago (pt. hutama karya) okafinarahma
 
Tm 2 perancangan dan pengukuran kerja
Tm 2 perancangan dan pengukuran kerjaTm 2 perancangan dan pengukuran kerja
Tm 2 perancangan dan pengukuran kerjaSuseno Suseno
 
Laporan praktikum statistika
Laporan praktikum statistikaLaporan praktikum statistika
Laporan praktikum statistikaIqbalRafii
 

Similar to PETA - PETA KERJA (Industrial Engineering) (20)

Temu 2 (peta peta kerja) analisis & pengukuran kerja
Temu 2 (peta peta kerja) analisis & pengukuran kerjaTemu 2 (peta peta kerja) analisis & pengukuran kerja
Temu 2 (peta peta kerja) analisis & pengukuran kerja
 
Kuliah 3 apk
Kuliah 3 apkKuliah 3 apk
Kuliah 3 apk
 
Pengantar teknik industri, modul 2
Pengantar teknik industri,  modul 2 Pengantar teknik industri,  modul 2
Pengantar teknik industri, modul 2
 
Perbaikan metode perakitan steker melalui peta tangan kiri dan tangan kanan (...
Perbaikan metode perakitan steker melalui peta tangan kiri dan tangan kanan (...Perbaikan metode perakitan steker melalui peta tangan kiri dan tangan kanan (...
Perbaikan metode perakitan steker melalui peta tangan kiri dan tangan kanan (...
 
Peta peta proses kerja
Peta peta proses kerjaPeta peta proses kerja
Peta peta proses kerja
 
Modul 1 ptlf
Modul 1 ptlfModul 1 ptlf
Modul 1 ptlf
 
Brian Raafiu Perencanaan aliran bahan dan tata letak pabrik
Brian Raafiu Perencanaan aliran bahan dan tata letak pabrikBrian Raafiu Perencanaan aliran bahan dan tata letak pabrik
Brian Raafiu Perencanaan aliran bahan dan tata letak pabrik
 
646_kuliah_1-3_bag2.ppt
646_kuliah_1-3_bag2.ppt646_kuliah_1-3_bag2.ppt
646_kuliah_1-3_bag2.ppt
 
Jurnal sistem manusia mesin
Jurnal sistem manusia mesinJurnal sistem manusia mesin
Jurnal sistem manusia mesin
 
04. Konsep Perancangan Sistem Produksi, Teknik Tata Cara Kerja, dan Peta Kerja
04. Konsep Perancangan Sistem Produksi, Teknik Tata Cara Kerja, dan Peta Kerja04. Konsep Perancangan Sistem Produksi, Teknik Tata Cara Kerja, dan Peta Kerja
04. Konsep Perancangan Sistem Produksi, Teknik Tata Cara Kerja, dan Peta Kerja
 
Peringkat Kinerja Operator
Peringkat Kinerja OperatorPeringkat Kinerja Operator
Peringkat Kinerja Operator
 
Makalah method engineering Teknik Industri
Makalah method engineering Teknik IndustriMakalah method engineering Teknik Industri
Makalah method engineering Teknik Industri
 
Teknik perbaikan kualitas
Teknik perbaikan kualitasTeknik perbaikan kualitas
Teknik perbaikan kualitas
 
Peta kerja keseluruhan
Peta kerja keseluruhanPeta kerja keseluruhan
Peta kerja keseluruhan
 
Presentasi tol cijago (pt. hutama karya) ok
Presentasi tol cijago (pt. hutama karya) okPresentasi tol cijago (pt. hutama karya) ok
Presentasi tol cijago (pt. hutama karya) ok
 
Tm 2 perancangan dan pengukuran kerja
Tm 2 perancangan dan pengukuran kerjaTm 2 perancangan dan pengukuran kerja
Tm 2 perancangan dan pengukuran kerja
 
Laporan praktikum statistika
Laporan praktikum statistikaLaporan praktikum statistika
Laporan praktikum statistika
 
Peta kerja
Peta kerjaPeta kerja
Peta kerja
 
13. Konsep Penelitian Operasional
13. Konsep Penelitian Operasional13. Konsep Penelitian Operasional
13. Konsep Penelitian Operasional
 
Analisis Jaringan
Analisis JaringanAnalisis Jaringan
Analisis Jaringan
 

Recently uploaded

B_Kelompok 4_Tugas 2_Arahan Pengelolaan limbah pertambangan Bauksit_PPT.pdf
B_Kelompok 4_Tugas 2_Arahan Pengelolaan limbah pertambangan Bauksit_PPT.pdfB_Kelompok 4_Tugas 2_Arahan Pengelolaan limbah pertambangan Bauksit_PPT.pdf
B_Kelompok 4_Tugas 2_Arahan Pengelolaan limbah pertambangan Bauksit_PPT.pdf114210034
 
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdfPengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdffitriAnnisa54
 
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE TriwulanpptxLaporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptxilanarespatinovitari1
 
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptxUTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptxAndimarini2
 
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...rororasiputra
 
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptxVinaAmelia23
 
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptxppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptxArisatrianingsih
 
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).pptBAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).pptDellaEkaPutri2
 
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptxPresentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptxyoodika046
 
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.pptPresentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.pptarifyudianto3
 
sample for Flow Chart Permintaan Spare Part
sample for Flow Chart Permintaan Spare Partsample for Flow Chart Permintaan Spare Part
sample for Flow Chart Permintaan Spare Parthusien3
 
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdfLAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdfIftitahKartika
 
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptxEnginerMine
 
POWER POINT TEKLING UNTUK SARJANA KEATAS
POWER POINT TEKLING UNTUK SARJANA KEATASPOWER POINT TEKLING UNTUK SARJANA KEATAS
POWER POINT TEKLING UNTUK SARJANA KEATASMuhammadFiqi8
 
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptxSOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptxFahrizalTriPrasetyo
 
Konsep rangkaian filter aktif berbasis operational amplifier
Konsep rangkaian filter aktif berbasis operational amplifierKonsep rangkaian filter aktif berbasis operational amplifier
Konsep rangkaian filter aktif berbasis operational amplifierbudi194705
 
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptxManajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptxarifyudianto3
 
PEMELIHARAAN JEMBATAN pada Ujian Kompete
PEMELIHARAAN JEMBATAN pada Ujian KompetePEMELIHARAAN JEMBATAN pada Ujian Kompete
PEMELIHARAAN JEMBATAN pada Ujian KompeteIwanBasinu1
 
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdfTEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdfYogiCahyoPurnomo
 

Recently uploaded (20)

B_Kelompok 4_Tugas 2_Arahan Pengelolaan limbah pertambangan Bauksit_PPT.pdf
B_Kelompok 4_Tugas 2_Arahan Pengelolaan limbah pertambangan Bauksit_PPT.pdfB_Kelompok 4_Tugas 2_Arahan Pengelolaan limbah pertambangan Bauksit_PPT.pdf
B_Kelompok 4_Tugas 2_Arahan Pengelolaan limbah pertambangan Bauksit_PPT.pdf
 
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdfPengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
 
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE TriwulanpptxLaporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
 
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptxUTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
 
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
 
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
 
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptxppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
 
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).pptBAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
 
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptxPresentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
 
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.pptPresentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
 
sample for Flow Chart Permintaan Spare Part
sample for Flow Chart Permintaan Spare Partsample for Flow Chart Permintaan Spare Part
sample for Flow Chart Permintaan Spare Part
 
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdfLAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
 
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get CytotecAbortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
 
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
 
POWER POINT TEKLING UNTUK SARJANA KEATAS
POWER POINT TEKLING UNTUK SARJANA KEATASPOWER POINT TEKLING UNTUK SARJANA KEATAS
POWER POINT TEKLING UNTUK SARJANA KEATAS
 
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptxSOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
 
Konsep rangkaian filter aktif berbasis operational amplifier
Konsep rangkaian filter aktif berbasis operational amplifierKonsep rangkaian filter aktif berbasis operational amplifier
Konsep rangkaian filter aktif berbasis operational amplifier
 
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptxManajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
 
PEMELIHARAAN JEMBATAN pada Ujian Kompete
PEMELIHARAAN JEMBATAN pada Ujian KompetePEMELIHARAAN JEMBATAN pada Ujian Kompete
PEMELIHARAAN JEMBATAN pada Ujian Kompete
 
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdfTEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
 

PETA - PETA KERJA (Industrial Engineering)

  • 1. ANALISA PERANCANGAN KERJA I KELOMPOK 3 1. TRY MARTANTO (12.173.012) 2. PIRMANDA OKTANIA (12.173.018) 3. UUD SAPUTRA (12.173.011) 4. HERDIANSYAH (12.173.024) 5. M. SETIO BUDI (12.173.019) Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Bina Darma Palembang
  • 3. PENDAHULUAN Pada awal berdirinya Teknik Industri, keilmuan Analisa Perancangan Kerja (APK) ini masih bernama ”Methods Engineering” atau dulu di Indonesia disebut sebagai Teknik Tata Cara Kerja (TTCK). Sutalaksana, dkk (1979) mendefinisikan Teknik Tata Cara Kerja ini sebagai suatu ilmu yang mempelajari prinsip-prinsip dan teknik-teknik untuk mendapatkan suatu rancangan sistem kerja yang terbaik. Oleh karena itu, APK adalah ilmu yang terdiri dari prinsip- prinsip dan teknik-teknik untuk mendapatkan rancangan terbaik dari sistem kerja yang terdiri dari manusia, mesin, material, dan peralatan kerja serta lingkungan kerja agar sistem kerja tersebut efektif dan efisien.
  • 4. APK Dalam Keilmuan Teknik Industri Keilmuan APK, dilihat dari sejarahnya, merupakan cikal bakal disiplin Teknik Industri. Apa yang dilakukan oleh para pendahulu Teknik Industri seperti Taylor dengan Time Study-nya, pasangan suami istri Gilbreth dengan Studi Gerak dan hubungan antar pekerja, merupakan dasar-dasar perancangan sistem kerja. Penerapan keilmuan APK dalam suatu sistem produksi, juga tidak terlepas dari berbagai ilmu lain dalam Teknik Industri. Kesemuanya ini berinteraksi untuk mengoptimalkan sistem integral yang terdiri dari manusia, material, mesin, peralatan, uang dan informasi.
  • 5. PETA KERJA .. APA ITU PETA KERJA ?
  • 6. PETA KERJA PETA KERJA DISEBUT JUGA SEBAGAI PETA PROSES (PROCESS CHART). Peta Kerja merupakan alat komunikasi yang sistematis dan logis guna menganalisa proses kerja dari tahap awal sampai akhir. Peta Kerja berfungsi sebagai alat untuk menganalisa aktivitas kerja.
  • 7. PETA KERJA DIKLASIFIKASIKAN MENJADI 2 JENIS, YAITU : 1. PETA KERJA KESELURUHAN 2. PETA KERJA SETEMPAT
  • 8. 1. PETA KERJA KESELURUHAN yaitu suatu peta kerja yang bisa mengungkapkan keadaan nyata suatu proses secara keseluruhan yang kemudian bisa digunakan sebagai alat untuk menganalisa proses kerja yang berlangsung.
  • 9. 2. PETA KERJA SETEMPAT yaitu peta kerja yang menggambarkan proses yang terjadi pada suatu stasiun kerja atau departemen yang dapat digunakan untuk menganalisa dan memperbaiki proses kerja yang ada dalam suatu stasiun kerja.
  • 11. Simbol-simbol standar yang dipakai dalam pembuatan peta kerja keseluruhan, antara lain : 1. Operasi = Kegiatan operasi ini terjadi apabila benda kerja mengalami perubahan sifat dan bentuk, baik fisik maupun kimiawi, mengambil informasi maupun memberikan informasi pada suatu keadaan juga termasuk operasi, serta perakitan dengan objek lainnya atau diurai – rakit dan lain – lain.
  • 12. 2. Transportasi = Apabila benda kerja, pekerja atau perlengkapan mengalami perpindahan tempat yang bukan merupakan bagian dari suatu operasi. Kegiatan transportasi terjadi bila mana sebuah objek dipindahkan dari satu lokasi ke lokasi yang lain.
  • 13. 3. Inspeksi = Inspeksi adalah kegiatan pemeriksaan. Kegiatan inspeksi terjadi bila mana sebuah objek mengalami pengujian ataupun pengecekan ditinjau dari segi kuantitas (jumlah) ataupun kualitas.
  • 14. 4. Menunggu = Proses menunggu terjadi apabila material, benda kerja, operator atau fasilitas kerja dalam keadaan berhenti atau tidak mengalami kegiatan apapun. Biasanya objek terpaksa menunggu atau ditinggalkan sementara sampai suatu saat dikerjakan/diperlukan kembali.
  • 15. 5. Menyimpan = Proses penyimpanan ini terjadi bilamana objek disimpan dalam jangka waktu yang cukup lama. Disini objek akan disimpan secara permanen dan dilindungi terhadap pengeluaran/pemindahan tanpa ijin khusus.
  • 16. 6. Aktivitas Ganda = Aktivitas Ganda ini berguna untuk menunjukkan kegiatan – kegiatan yang secara bersama dilakukan oleh operator pada stasiun kerja yang sama, seperti kegiatan operasi yang harus dilakukan bersama dengan kegiatan inspeksi (kegiatan pemeriksaan).
  • 17. MACAM-MACAM PETA KERJA KESELURUHAN 1. Peta Proses Operasi (Operation Process Chart) 2. Peta Aliran Proses (Flow Process Chart) 3. Diagram Aliran (Flow Diagram)
  • 18. PETA PROSES OPERASI (OPERATION PROCESS CHART) Menunjukkan langkah-langkah secara kronologis dari semua operasi, inspeksi, waktu longgar dan bahan baku yang digunakan di dalam suatu proses manufakturing yaitu mulai datangnya bahan baku hingga ke proses packaging dari produk jadi yang dihasilkan.
  • 19. PETAALIRAN PROSES (FLOW PROCESS CHART) Peta aliran proses akan melukiskan aktivitas proses produksi yang lebih detail, disini juga digambarkan mengenai aktivitas perpindahan bahan, aktivitas menunggu (delay) dan aktivitas penyimpanan bahan/produk (storage).
  • 20. DIAGRAM ALIRAN (FLOW DIAGRAM) Peta ini pada dasarnya sama dengan peta aliran proses hanya saja penggambaran mengenai aliran proses dilakukan diatas gambar layout dari fasilitas kerja.
  • 21. MACAM-MACAM PETA KERJA SETEMPAT 1. Peta Pekerja dan Mesin (Man and Machine Process Chart) 2. Peta Tangan Kiri dan Tangan Kanan (Left and Right Process Chart)
  • 22. PETA PEKERJA DAN MESIN (MAN AND MACHINE PROCESS CHART) • Peta pekerja dan mesin merupakan suatu grafik yang menggambarkan koordinasi antara waktu bekerja dan waktu menganggur dari kombinasi antara pekerja dan mesin. • Peta pekerja dan mesin ini juga merupakan alat analisa yang baik guna mengurangi waktu menganggur.
  • 23. PETA TANGAN KIRI DAN TANGAN KANAN (LEFT AND RIGHT PROCESS CHART) Peta yang menggambarkan semua gerakan-gerakan pada saat bekerja dan waktu menganggur yang dilakukan oleh tangan kiri dan tangan kanan, dan juga menunjukkan perbandingan antara tugas yang dibebankan pada tangan kiri dan tangan kanan ketika melakukan pekerjaan.
  • 24. KEGUNAAN PETA TANGAN KIRI DAN TANGAN KANAN, ANTARA LAIN : - Menyeimbangkan gerakan kedua tangan dan mengurangi kelelahan. - Menghilangkan atau mengurangi gerakan- gerakan yang tidak efisien sehingga akan mempersingkat waktu kerja. - Sebagai alat untuk menganalisa tata letak stasiun kerja. - Sebagai alat untuk melatih pekerja baru dengan cara kerja yang baik dan ideal.
  • 25. ADAPUN ELEMEN-ELEMEN YANG DIGUNAKAN DALAM PENGGAMBARAN PETA TANGAN KIRI DAN TANGAN KANAN INI YAKNI DENGAN MENGGUNAKAN ELEMEN THERBLIG SEPERTI DIBAWAH INI. Nama Therblig Lambang Therblig Mencari (Search) SH Memilih (Select) ST Memegang (Grasp) G Menjangkau (Reach) RE Membawa (Move) M Memegang untuk Memakai (Hold) H Melepas (Released load) RL Pengarahan (Position) P Pengarahan Sementara (Pre Position) PP Memeriksa (Inspection) I Merakit (Assemble) A Lepas Rakit (Desassemble) DA Memakai (Use) U Kelambatan yang tak terhindar (Unavoidable delay) UD Kelambatan yang dapat dihindarkan (Avoidable delay) AD Merencanakan (Plan) Pn Istirahat untuk menghilangkan fatique (Rest to overcome fatique) R
  • 29. PETA TANGAN KIRI DAN TANGAN KANAN (LEFT AND RIGHT PROCESS CHART)
  • 30. STUDI KASUS PRODUK : MEMO GANTUNG
  • 31. PRODUK : MEMO GANTUNG KOMPONEN : - TALI - TRIPLEK BAWAH - TRIPLEK TENGAH - TRIPLEK ATAS - KERTAS
  • 33.
  • 34.
  • 35. PETA TANGAN KIRI DAN TANGAN KANAN PEKERJAAN : TRIPLEK BAGIAN BAWAH (15 CM X 6 CM) DEPARTEMEN : NOMOR PETA : 18 SEKARANG USULAN DIPETAKAN OLEH : BRAM, HABIL DAN YOGIE TANGGAL : 8 MARET 2009 15 cm 15 cm 0,3 cm Tangan Kiri Jarak Cm Waktu (detik) Lambang Waktu detik Jarak cm Tangan Kanan Menjangkau triplek 30 2 RE RE 2 30 Menjangkau triplek Memegang triplek 2 G G 2 Memegang triplek Membawa triplek 300 2 M M 2 300 membawa triplek Melepaskan triplek 2 RL RL 2 Melepaskan triplek Menjangkau penggaris 30 2 RE RE 2 30 Menjangkau pensil Memegang penggaris 2 G G 2 memegang pensil Membawa penggaris 20 1 M M 1 20 Membawa pensil Mengarahkan penggaris ke triplek 1 P P 1 Mengarahkan pensil Memegang penggaris 44 G U 44 menandai triplek Melepaskan penggaris 2 RL RL 2 melepaskan pensil Menjangkau triplek 30 2 RE D 2 menganggur Memegang triplek 2 G D 2 Menganggur Membawa triplek 200 7 M D 7 menganggur Memegang triplek 2 G RE 2 40 Menjangkau gergaji Memegang triplek 2 G G 2 Memegang gergaji Memegang triplek 1 G M 1 30 Membawa gergaji Memegang triplek 2 G P 2 Mengarahkan gergaji Memegang triplek 92 G U 92 memotong triplek Memegang triplek 2 G RL 2 melepaskan gergaji Memegang triplek 2 G RE 2 25 Menjangkau ampelas Memegang triplek 1 G G 1 memegang ampelas
  • 36. Memegang triplek 1 G M 1 15 Membawa ampelas Memegang triplek 110 G U 110 menghaluskan triplek Memegang triplek 2 G RL 2 melepaskan ampelas Mambawa triplek 200 5 M D 5 Menganggur Melepaskan triplek 2 RL D 2 Menganggur Menjangkau penggaris 30 2 RE RE 2 30 Menjangkau pensil Memegang penggaris 2 G G 2 memegang pensil Membawa penggaris 20 2 M M 2 20 Membawa pensil Mengarahkan penggaris ke triplek 1 P P 1 Mengarahkan pensil Memegang triplek 79 G U 79 menandai triplek Melepaskan penggaris 2 RL RL 2 melepaskan pensil Menjangkau triplek 30 5 RE D 5 menganggur Memegang triplek 2 G D 2 menganggur Tangan Kiri Jarak cm Waktu (detik) Lambang Waktu detik Jarak cm Tangan Kanan Membawa triplek 200 7 M D 7 menganggur Memegang triplek 2 G RE 2 45 Menjangkau mesin bor Memegang triplek 3 G G 3 memegang mesin bor Memegang triplek 2 G M 2 30 Membawa mesin bor Memegang triplek 2 G P 2 Mengarahkan mesin bor Memegang triplek 68 G U 68 melubangi triplek Memegang triplek 2 G RL 2 melepaskan mesin bor Memegang triplek 7 M D 7 menganggur Memegang triplek 2 G RE 2 25 Menjangkau ampelas Memegang triplek 2 G G 2 memegang ampelas Memegang triplek 2 G M 2 15 Membawa ampelas Memegang triplek 30 G U 30 menghaluskan triplek Memegang triplek 2 G RL 2 melepaskan ampelas Membawa triplek 400 3 M D 3 Menganggur
  • 37. Melepaskan triplek 2 M D 2 menganggur Menjangkau pernis 30 1 RE RE 1 30 Menjangkau kuas Memegang pernis 1 G G 1 Memegang kuas Membawa pernis 20 1 M M 1 20 Membawa kuas Melepaskan pernis 1 RL G 1 Memegang kuas Menjangkau triplek 30 1 RE G 1 Memegang kuas Memegang triplek 1 G G 1 Memegang kuas Membawa triplek 20 1 M G 1 Memegang kuas Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas Memegang triplek 1 G RE 1 Menjangkau pernis Memegang triplek 2 G P 2 Mengarahkan kuas ke pernis Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas Memegang triplek 2 G P 2 Mengarahkan kuas ke triplek Memegang triplek 4 G U 4 Pernis triplek Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas Memegang triplek 1 G RE 1 Menjangkau pernis Memegang triplek 2 G P 2 Mengarahkan kuas ke pernis Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas Memegang triplek 2 G P 2 Mengarahkan kuas ke triplek Memegang triplek 4 G U 4 Pernis triplek Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas Memegang triplek 1 G RE 1 Menjangkau pernis Memegang triplek 2 G P 2 Mengarahkan kuas ke pernis Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas Memegang triplek 2 G P 2 Mengarahkan kuas ke triplek Memegang triplek 4 G U 4 Pernis triplek Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas Memegang triplek 1 G RE 1 Menjangkau pernis
  • 38. Tangan Kiri Jarak cm Waktu (detik) Lambang Waktu detik Jarak cm Tangan Kanan Memegang triplek 2 G P 2 Mengarahkan kuas ke pernis Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas Memegang triplek 2 G P 2 Mengarahkan kuas ke triplek Memegang triplek 4 G U 4 Pernis triplek Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas Memegang triplek 1 G RE 1 Menjangkau pernis Memegang triplek 2 G P 2 Mengarahkan kuas ke pernis Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas Memegang triplek 2 G P 2 Mengarahkan kuas ke triplek Memegang triplek 4 G U 4 Pernis triplek Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas Memegang triplek 1 G RE 1 Menjangkau pernis Memegang triplek 2 G P 2 Mengarahkan kuas ke pernis Memegang triplek 1 G M 1 20 Membawa kuas Memegang triplek 2 G P 2 Mengarahkan kuas ke triplek Memegang triplek 4 G U 4 Pernis triplek Memegang triplek 2 G RL 2 melepaskan pernis Membawa triplek 600 5 M D 5 menganggur TOTAL 605 605 RINGKASAN WAKTU SIKLUS TIAP DETIK : 605 JUMLAH PRODUK TIAP SIKLUS : 1 WAKTU UNTUK MEMBUAT SATU PRODUK (DETIK) : 605