SlideShare a Scribd company logo
1 of 76
BIOLOGI                3
^Sistem Peredaran Darah^

         Dewi Nurhidayati
         Syair Audi Liri Sacra
         Tika Ayu Triana Lestari
Taukah kamu mengenai sistem peredaran darah secarah
terperinci ???

Kita mau ngasih tau lo...??? Boleh gak ??? Mau gak ???


Mau tidak mau, yaa..
Harus mau ! !
SISTEM
PEREDARAN
DARAH PADA
 MANUSIA
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH

Sistem peredaran darah
ialah proses pengedaran
    berbagai zat yang
  diperlukan ke seluruh
 tubuh dan pengambilan
   zat-zat yang tidak
    diperlukan untuk
 dikeluarkan dari tubuh.
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH

               Peredaran darah
                manusia disebut
                peredaran darah
                tertutup karena
              peredaran darah nya
             melalui pembuluh darah
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH




 Pada manusia, sistem peredaran
darah terdiri atas 3 bagian utama ,
yaitu jantung, pembuluh darah, dan
               darah
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH


            Jantung
   terletak di rongga dada di
antara paru-paru kanan dan kiri,
dan dibelakang tulang dada dan
               iga
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH


Jantung berperan sebagai
 pusat peredaran darah
yaitu memompa darah ke
      seluruh tubuh
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH


         Dinding jantung terdiri atas
                 3 lapis yaitu
             perikardium(selaput
          pembungkus), miokardium
         (otot jantung), endokardium
            (selaput yg membatasi
               ruangan jantung).
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH
Jantung manusia
terbagi menjadi
4 ruangan yaitu:
bilik kanan, bilik
  kiri, serambi
 kanan, serambi
        kiri
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH

                   Jantung manusia
                  terbagi menjadi 4
                    ruangan yaitu:
                   bilik kanan, bilik
                     kiri, serambi
                    kanan, serambi
                           kiri
Serambi
   berfungsi
memompa darah
dari serambi ke
      bilik
Dinding bilik kiri lebih dari pada
 dinding bilik kanan karena bilik kiri
   berfungsi memompa darah dari
jantung keseluruh tubuh. Bilik kanan
   berfungsi memompa drah dari
        jantung ke paru-paru
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH

Jantung mempunyai
4 buah katub yang
   membuka dan
 menutup secara
  otomatis untuk
  menerima dan
mengeluarkan darah
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH
    Katup trikuspidalis ( terletak
 diantara serambi kanan dan bilik
kanan), katup bikuspidalis (terletak
  di antara serambi kiri dan bilik
kiri), katup pulmonal (diantara bilik
    kanan dan arteri pulmonalis)
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH




Kerja jantung di pengaruhi oleh 2
 saraf yaitu saraf simpatis dan
      saraf para simpatis.
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH

Jantung bekerja dalam tiga tahap;
  serambi jantung mengembang,
      darah masuk ke dalam
serambi;serambi menguncup, darah
     keluar menuju bilik; bilik
menguncup, darah keluar dari bilik
       menuju seluruh tubuh
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH




          Pembuluh darah dapat di bagi
       menjadi tiga macam yaitu pembuluh
       arteri, pembuluh vena dan pembuluh
arteri
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH
                 (pembuluh nadi)
                      adalah
                 pembuluh darah
                       yang
                   mengalirkan
                    darah dari
                     jantung.
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH
                  Dinding arteri
                     tebal di
               bandingkan dengan
                  dinding vena.
               Dinding arteri juga
                 lebih kuat dan
               elastis. Fungsinya;
                    membantu
               pemompaan darah
                   dari jantung
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH




  Arteri hanya mempunya 1
katup yg terletak tepat diluar
jantung. Fungsinya; mencegah
agar darah yg sudah bearada
   di arteri tidak mengalir
      kembali ke jantung
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH




  Ada 2 macam arteri
yaitu aorta (nadi besar)
 dan arteri pulmonalis
    (nadi paru-paru).
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH
 Aorta merupakan arteri
yang langsung keluar dari
  bilik kiri jantung(kaya
     akan O2), arteri
  pulmonalis merupakan
 arteri yang keluar dari
  bilik kanan menuju ke
         paru-paru
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH




 Pembuluh vena(pembuluh balik)
   adalah pembuluh darah yang
  mengalirkan darah menuju ke
jantung. Vena mempunya banyak
  katup di sepanjang pembuluh.
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH


 Katup-katup ini berfungsi menjaga
  agar darah mengalir dalam satu
arah dan menjaga agar darah tetap
  mengalir karena tidak ada pompa
             dalam vena
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH


  Pembuluh vena di bedakan
 menjadi 2 macam; pembuluh
   balik tubuh(vena kava),
pembuluh balik paru-paru(vena
         pulmonalis).
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH
Vena kava mengalirkan darah
yg berasal dari seluruh tubuh
  menuju ke serambi kanan
  jantung(kaya akan CO2).
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH




Vena pulmonalis; pembuluk balik paru-paru
 kanan yg mengangkut drah dari paru-paru
kanan dan pembuluh balik paru-paru kiri yg
mengangkut darah dari paru-paru kiri(kaya
                akan O2)
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH


 Pembuluh kapiler sangat kecil
  halus dan berdinding sangat
tipis( hanya terdiri dari selapis
              sel).
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH




Pembuluh kapiler hanya dapat dilewati
 eritrosit satu per satu. Di pembuluh
 inilah terjadi pertukaran gas(oksigen
          dan karbon dioksida)
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH



Darah, terdiri dari plasma
darah. Eritrosit, leukosit
     dan trombosit
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH

 Plasma darah;cairan
dara berwarna jernih
  kekuningan, terdiri
atas 90 % air dan gas
   yg terlarut dalam
  plasma darah O2,
   CO2 dan nitrogen
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH
   Fungsi plasma
darah;mengedaraka
n sari-sari makanan
      dan sisa
    metabolisme,
  berperan dalam
 pembekuan darah
dan melawan benda
 asing yg masuk ke
    dalam darah
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH

Eritrosit(sel darah merah);
 bagian utama sel darah.
Ciri-cirinya; bundar, pipih
 dan tidak mempunyai inti
             sel
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH
    Eritrosit berwarna merah karena
    mengandng hemoglobin(protein yg
mengandung senyawa besi heme dan globin).
        Hb mengikat O2 dan CO2
BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH
 Fungsi eritrosit; mengangkut O2
    dari paru-paru (alveoli) ke
  seluruh tubuh dan mengangkut
CO2 dari seluruh tubuh ke paru-
                paru.
Ciri-ciri Leukosit(sel darah
  putih); tetap, mempunyai
inti sel dan berbentuk bulat
         atau cekung.
Leukosit agranulosit memiliki
sitoplasma tidak bergranula(tidak
 mempunyai butir-butir), terdiri
    atas limfosit dan monosit.
Leukosit granulosit memiliki
sitoplasma bergranula terdiri atas
  neutrofil, bosofil dan eosinofil.
Leukosit berfungsi sebagai
  alat pertahanan tubuh.
Trombosit (sel darah
   pembeku/keping darah) ciri-
cirinya; berbentuk tidak teratur,
     tidak berinti dan rapuh.
Getah bening, Terbentuknya cairan ini
 karena darah keluar melalui dinding
  kapiler dan melalui ruang antarsel
 kemudian masuk ke pembuluh halus.
Peredaran
             darah besar

Bilik kiri       Seluruh tubuh   Serambi kanan
Peredaran darah kecil



bilik kanan      Paru-paru   Serambi kiri
Penyakit pada
 sistem peredaran
darah, antara lain;
      Hemofili
 Darah sulit/tidak
  bisa membeku,
 varises;Pelebaran
  pembuluh vena.
Atherosklerosis;Penyumbatan
       pembuluh darah oleh
lemak,leukopeni;jumlah sel darah
   putih kurang dari normal,
     leukimia; kanker darah
SISTEM
 PEREDARAN
DARAH PADA
   HEWAN
• Metazoa  hewan bersel
         banyak
• sistem transportasi
metazoa disusun berupa
→ jantung, pembuluh
   darah, dan darah
Hewan tingkat tinggi
memiliki dua sistem
peredaran darah
1. sistem peredaran terbuka
2. sistem peredaran
tertutup
Peredaran darah terbuka

   Darah (dari arteri)→sinus
   →jantung(melalui 3 katup/
   ostium) →(dipompa dg
   kontraksi otot) →kapiler
   →seluruh tubuh
Sistem peredaran
   darah terbuka ≈
distribusi ke seluruh
 tubuh, tidak selalu
melewati pembuluh
        darah
Dalam sistem peredaran
   darah terbuka tidak
 dapat dibedakan antara
darah & cairan intersisial
Cairan intersisial ≈
cairan yang mengisi
   ruang antarsel
Hewan dengan sistem
peredaran darah terbuka




                    belalang
Pada Daphnia &
  Crustacea plasma
    darahnya tak
     berwarna,
  mengandung sel
ameboid dg korpuskula
Korpuskula :
 sel darah
yang bebas
   dalam
  plasma
Didalam plasma darah
 terlarut suatu hemosianin ,
berguna untuk mengedarkan
  oksigen ke jaringan tubuh
Hemosianin :
pigmen respirasi
Jantung merupakan
 pusat peredaran darah.
   Yang dilengkapi dg
rongga (sinus) dan arteri
Jantung berbentuk
  sadel / tabung
 terbungkus oleh
     membran
   (perikardium)
Jantung terletak di
   bagian tengah
  belakang dada dg
dinding otot yg tebal
Saluran arteri
 memiliki katup –
 katup (valvula) ,
fungsi : mencegah
   darah masuk
kembali ke jantung
Arteri memiliki 4 macam;
 1.optalmik, 2.antena, 3.dua
saluran arteri hati, & 4.arteri
     dorso abdominalis
1.   Optalmik :
     letak di median
     dorsal, atas
     lambung, keluar
     menuju bagian
     muka, ke bawah
     bercabang menjadi
     dua
2.   Antena :
     bersebelahan dg optalmik,
     menuju bagian muka,
     bercabang ke bawah.
     Memberi darah ke
     lambung, alat ekskresi,
     otot, & jaringan kepala.
3.   Dua saluran arteri
     hati
     meninggalkan
     jantung menuju
     kelenjar
     pencernaan, berada
     dia bawah antena
4. Dorso
   abdominalis
   menuju
   posterior, fungsi
   : memberi darah
   ke dorsal /pun
   abdomen
Sinus → darah asal arteri
masuk ke rongga jaringan
Sistem peredaran darah tertutup

        Jantung (memopa) →
       saluran darah dorsal →
        saluran darah ventral
          → seluruh tubuh
          →dorsal →jantung
Peredaran darah tertutup : sirkulasi
  darah ke seluruh tubuh melalu
         pembuluh darah
Annelida & vertebrata contoh dari
 animalia yang sistem peredaran
        darahnya tertutup
Peredaran darah tertutup pada cacing
               tanah
Darah cacing tanah berwarna merah
disebabkan karena adanya hemoglobin
     yg larut dalam plasma darah

More Related Content

What's hot

Struktur dan fungsi tubuh tumbuhan
Struktur dan fungsi tubuh tumbuhanStruktur dan fungsi tubuh tumbuhan
Struktur dan fungsi tubuh tumbuhanRani Fidiasih
 
Sistem ekskresi pada manusia ppt
Sistem ekskresi pada manusia pptSistem ekskresi pada manusia ppt
Sistem ekskresi pada manusia ppthome
 
SISTEM RANGKA MANUSIA
SISTEM RANGKA MANUSIASISTEM RANGKA MANUSIA
SISTEM RANGKA MANUSIAFhyka Clalu
 
Sistem peredaran darah pada hewan dan manusia
Sistem peredaran darah pada hewan dan manusiaSistem peredaran darah pada hewan dan manusia
Sistem peredaran darah pada hewan dan manusiaRahayu Indah Safitri
 
Peredaran darah pada hewan
Peredaran darah pada hewanPeredaran darah pada hewan
Peredaran darah pada hewanayu larissa
 
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSP
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSPPeredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSP
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSPshovi fatimah
 
Sistem Pencernaan Hewan
Sistem Pencernaan HewanSistem Pencernaan Hewan
Sistem Pencernaan HewanAdy Erfy D'Nc
 
POWER POINT SISTEM EKSKRESI MANUSIA
POWER POINT SISTEM EKSKRESI MANUSIA POWER POINT SISTEM EKSKRESI MANUSIA
POWER POINT SISTEM EKSKRESI MANUSIA Edi Sutiono Mutiara
 
power point struktur dan fungsi jaringan tumbuhan (Nining Khoerunnisa)
power point struktur dan fungsi jaringan tumbuhan (Nining Khoerunnisa)power point struktur dan fungsi jaringan tumbuhan (Nining Khoerunnisa)
power point struktur dan fungsi jaringan tumbuhan (Nining Khoerunnisa)Athiyyah Yaa
 
Power point biologi organ dan sistem organ kelas XI
Power point biologi organ dan sistem organ kelas XIPower point biologi organ dan sistem organ kelas XI
Power point biologi organ dan sistem organ kelas XILatifa Syifa
 
PPT Biologi SMA Kelas X-Virus
PPT Biologi SMA Kelas X-VirusPPT Biologi SMA Kelas X-Virus
PPT Biologi SMA Kelas X-VirusRian Maulana
 
Biologi 11 jaringan tumbuhan
Biologi 11   jaringan tumbuhanBiologi 11   jaringan tumbuhan
Biologi 11 jaringan tumbuhanNisa 'Icha' El
 
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas XBIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas XKevinAnggono
 
Sistem ekskresi pada manusia
Sistem ekskresi pada manusiaSistem ekskresi pada manusia
Sistem ekskresi pada manusiasmp 4 bae kudus
 
Jaringan tumbuhan
Jaringan tumbuhanJaringan tumbuhan
Jaringan tumbuhanTiaraMay01
 

What's hot (20)

Struktur dan fungsi tubuh tumbuhan
Struktur dan fungsi tubuh tumbuhanStruktur dan fungsi tubuh tumbuhan
Struktur dan fungsi tubuh tumbuhan
 
Sistem ekskresi pada manusia ppt
Sistem ekskresi pada manusia pptSistem ekskresi pada manusia ppt
Sistem ekskresi pada manusia ppt
 
SISTEM RANGKA MANUSIA
SISTEM RANGKA MANUSIASISTEM RANGKA MANUSIA
SISTEM RANGKA MANUSIA
 
Sistem peredaran darah pada hewan dan manusia
Sistem peredaran darah pada hewan dan manusiaSistem peredaran darah pada hewan dan manusia
Sistem peredaran darah pada hewan dan manusia
 
Peredaran darah pada hewan
Peredaran darah pada hewanPeredaran darah pada hewan
Peredaran darah pada hewan
 
Ppt keanekaragaman hayati
Ppt keanekaragaman hayatiPpt keanekaragaman hayati
Ppt keanekaragaman hayati
 
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSP
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSPPeredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSP
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSP
 
Sistem Pencernaan Hewan
Sistem Pencernaan HewanSistem Pencernaan Hewan
Sistem Pencernaan Hewan
 
Jaringan Hewan dan Tumbuhan
Jaringan Hewan dan TumbuhanJaringan Hewan dan Tumbuhan
Jaringan Hewan dan Tumbuhan
 
POWER POINT SISTEM EKSKRESI MANUSIA
POWER POINT SISTEM EKSKRESI MANUSIA POWER POINT SISTEM EKSKRESI MANUSIA
POWER POINT SISTEM EKSKRESI MANUSIA
 
power point struktur dan fungsi jaringan tumbuhan (Nining Khoerunnisa)
power point struktur dan fungsi jaringan tumbuhan (Nining Khoerunnisa)power point struktur dan fungsi jaringan tumbuhan (Nining Khoerunnisa)
power point struktur dan fungsi jaringan tumbuhan (Nining Khoerunnisa)
 
Vertebrata
VertebrataVertebrata
Vertebrata
 
Sistem Peredaran Darah Pada Manusia
Sistem Peredaran Darah Pada ManusiaSistem Peredaran Darah Pada Manusia
Sistem Peredaran Darah Pada Manusia
 
Power point biologi organ dan sistem organ kelas XI
Power point biologi organ dan sistem organ kelas XIPower point biologi organ dan sistem organ kelas XI
Power point biologi organ dan sistem organ kelas XI
 
PPT Biologi SMA Kelas X-Virus
PPT Biologi SMA Kelas X-VirusPPT Biologi SMA Kelas X-Virus
PPT Biologi SMA Kelas X-Virus
 
Biologi 11 jaringan tumbuhan
Biologi 11   jaringan tumbuhanBiologi 11   jaringan tumbuhan
Biologi 11 jaringan tumbuhan
 
Sistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran DarahSistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran Darah
 
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas XBIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
 
Sistem ekskresi pada manusia
Sistem ekskresi pada manusiaSistem ekskresi pada manusia
Sistem ekskresi pada manusia
 
Jaringan tumbuhan
Jaringan tumbuhanJaringan tumbuhan
Jaringan tumbuhan
 

Viewers also liked

Presentasi sistem peredaran darah
Presentasi sistem peredaran darahPresentasi sistem peredaran darah
Presentasi sistem peredaran darahAgoes Setyawan
 
Sistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran DarahSistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran DarahnorazanePBSM
 
MAKALAH osmoregulasi PADA HEWAN
MAKALAH osmoregulasi PADA HEWANMAKALAH osmoregulasi PADA HEWAN
MAKALAH osmoregulasi PADA HEWANikhsan saputra
 
Penyajian dan Pengolahan Data Kelas 6
Penyajian dan Pengolahan Data Kelas 6Penyajian dan Pengolahan Data Kelas 6
Penyajian dan Pengolahan Data Kelas 6Ani Mahisarani
 
'Sistem Ekskresi.pdf'
'Sistem Ekskresi.pdf''Sistem Ekskresi.pdf'
'Sistem Ekskresi.pdf'gunungmulyo
 
1 ppt sistem sirkulasi
1 ppt   sistem sirkulasi1 ppt   sistem sirkulasi
1 ppt sistem sirkulasienda151510
 

Viewers also liked (8)

Presentasi sistem peredaran darah
Presentasi sistem peredaran darahPresentasi sistem peredaran darah
Presentasi sistem peredaran darah
 
Sistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran DarahSistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran Darah
 
Makalah osmoregulasi
Makalah osmoregulasiMakalah osmoregulasi
Makalah osmoregulasi
 
MAKALAH osmoregulasi PADA HEWAN
MAKALAH osmoregulasi PADA HEWANMAKALAH osmoregulasi PADA HEWAN
MAKALAH osmoregulasi PADA HEWAN
 
Penyajian dan Pengolahan Data Kelas 6
Penyajian dan Pengolahan Data Kelas 6Penyajian dan Pengolahan Data Kelas 6
Penyajian dan Pengolahan Data Kelas 6
 
Pertemuan 2
Pertemuan 2Pertemuan 2
Pertemuan 2
 
'Sistem Ekskresi.pdf'
'Sistem Ekskresi.pdf''Sistem Ekskresi.pdf'
'Sistem Ekskresi.pdf'
 
1 ppt sistem sirkulasi
1 ppt   sistem sirkulasi1 ppt   sistem sirkulasi
1 ppt sistem sirkulasi
 

Similar to SISTEM PEREDARAN DARAH

Ppt sistem transportasi darah mutmainnah
Ppt sistem transportasi darah mutmainnahPpt sistem transportasi darah mutmainnah
Ppt sistem transportasi darah mutmainnahMutmainnah Archuleta
 
Bab 7 Sistem Peredaran Darah Pada Manusia.pptx
Bab 7 Sistem Peredaran Darah Pada Manusia.pptxBab 7 Sistem Peredaran Darah Pada Manusia.pptx
Bab 7 Sistem Peredaran Darah Pada Manusia.pptxDinariasih1
 
8 IPA - SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA.pptx
8 IPA - SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA.pptx8 IPA - SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA.pptx
8 IPA - SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA.pptxAntonetaPriskaSardjo
 
Sistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusiaSistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusiaNurkholis Madjid
 
sistem peredaran darah manusia
sistem peredaran darah manusiasistem peredaran darah manusia
sistem peredaran darah manusiaUlva Susanti
 
Sistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran DarahSistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran DarahDiki Armanda
 
Circulatory system for present
Circulatory system for presentCirculatory system for present
Circulatory system for presentNata Dev
 
IPA_Kelas_8_BAB_7.ppt tugas sekolah anak
IPA_Kelas_8_BAB_7.ppt tugas sekolah anakIPA_Kelas_8_BAB_7.ppt tugas sekolah anak
IPA_Kelas_8_BAB_7.ppt tugas sekolah anakvitopradityagame2
 
Sistem Peredaran Darah - Biologi SMA Kelas XI
Sistem Peredaran Darah - Biologi SMA Kelas XISistem Peredaran Darah - Biologi SMA Kelas XI
Sistem Peredaran Darah - Biologi SMA Kelas XIamrinarosada7x
 
Sistem peredaran darah
Sistem peredaran darahSistem peredaran darah
Sistem peredaran darahLaksmi_Perwira
 
Sistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusiaSistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusiaFajar Hartanto
 
Sistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusiaSistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusiahatmaja
 
Sistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran DarahSistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran DarahMy own home
 
Sistem peredaran darah
Sistem peredaran darahSistem peredaran darah
Sistem peredaran darahBhyna ChelaLu
 
BIOLOGI_PPT_peredaran_darah.pptx
BIOLOGI_PPT_peredaran_darah.pptxBIOLOGI_PPT_peredaran_darah.pptx
BIOLOGI_PPT_peredaran_darah.pptxRachmatMeydi
 
Sistem transportasi pada hewan
Sistem transportasi pada hewanSistem transportasi pada hewan
Sistem transportasi pada hewanSMAN 2 Indramayu
 

Similar to SISTEM PEREDARAN DARAH (20)

Ppt sistem transportasi darah mutmainnah
Ppt sistem transportasi darah mutmainnahPpt sistem transportasi darah mutmainnah
Ppt sistem transportasi darah mutmainnah
 
Bab 7 Sistem Peredaran Darah Pada Manusia.pptx
Bab 7 Sistem Peredaran Darah Pada Manusia.pptxBab 7 Sistem Peredaran Darah Pada Manusia.pptx
Bab 7 Sistem Peredaran Darah Pada Manusia.pptx
 
8 IPA - SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA.pptx
8 IPA - SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA.pptx8 IPA - SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA.pptx
8 IPA - SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA.pptx
 
Darah
DarahDarah
Darah
 
Sistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusiaSistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusia
 
sistem peredaran darah manusia
sistem peredaran darah manusiasistem peredaran darah manusia
sistem peredaran darah manusia
 
Sistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran DarahSistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran Darah
 
Circulatory system for present
Circulatory system for presentCirculatory system for present
Circulatory system for present
 
IPA_Kelas_8_BAB_7.ppt tugas sekolah anak
IPA_Kelas_8_BAB_7.ppt tugas sekolah anakIPA_Kelas_8_BAB_7.ppt tugas sekolah anak
IPA_Kelas_8_BAB_7.ppt tugas sekolah anak
 
Sistem Sirkulasi
Sistem SirkulasiSistem Sirkulasi
Sistem Sirkulasi
 
Sistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran DarahSistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran Darah
 
Sistem Peredaran Darah - Biologi SMA Kelas XI
Sistem Peredaran Darah - Biologi SMA Kelas XISistem Peredaran Darah - Biologi SMA Kelas XI
Sistem Peredaran Darah - Biologi SMA Kelas XI
 
Sistem peredaran darah
Sistem peredaran darahSistem peredaran darah
Sistem peredaran darah
 
Sistem Transportasi
Sistem TransportasiSistem Transportasi
Sistem Transportasi
 
Sistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusiaSistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusia
 
Sistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusiaSistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusia
 
Sistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran DarahSistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran Darah
 
Sistem peredaran darah
Sistem peredaran darahSistem peredaran darah
Sistem peredaran darah
 
BIOLOGI_PPT_peredaran_darah.pptx
BIOLOGI_PPT_peredaran_darah.pptxBIOLOGI_PPT_peredaran_darah.pptx
BIOLOGI_PPT_peredaran_darah.pptx
 
Sistem transportasi pada hewan
Sistem transportasi pada hewanSistem transportasi pada hewan
Sistem transportasi pada hewan
 

Recently uploaded

Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 

Recently uploaded (20)

Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 

SISTEM PEREDARAN DARAH

  • 1. BIOLOGI 3 ^Sistem Peredaran Darah^ Dewi Nurhidayati Syair Audi Liri Sacra Tika Ayu Triana Lestari
  • 2. Taukah kamu mengenai sistem peredaran darah secarah terperinci ??? Kita mau ngasih tau lo...??? Boleh gak ??? Mau gak ??? Mau tidak mau, yaa.. Harus mau ! !
  • 4. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Sistem peredaran darah ialah proses pengedaran berbagai zat yang diperlukan ke seluruh tubuh dan pengambilan zat-zat yang tidak diperlukan untuk dikeluarkan dari tubuh.
  • 5. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Peredaran darah manusia disebut peredaran darah tertutup karena peredaran darah nya melalui pembuluh darah
  • 6. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Pada manusia, sistem peredaran darah terdiri atas 3 bagian utama , yaitu jantung, pembuluh darah, dan darah
  • 7. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Jantung terletak di rongga dada di antara paru-paru kanan dan kiri, dan dibelakang tulang dada dan iga
  • 8. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Jantung berperan sebagai pusat peredaran darah yaitu memompa darah ke seluruh tubuh
  • 9. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Dinding jantung terdiri atas 3 lapis yaitu perikardium(selaput pembungkus), miokardium (otot jantung), endokardium (selaput yg membatasi ruangan jantung).
  • 10. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Jantung manusia terbagi menjadi 4 ruangan yaitu: bilik kanan, bilik kiri, serambi kanan, serambi kiri
  • 11. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Jantung manusia terbagi menjadi 4 ruangan yaitu: bilik kanan, bilik kiri, serambi kanan, serambi kiri
  • 12. Serambi berfungsi memompa darah dari serambi ke bilik
  • 13. Dinding bilik kiri lebih dari pada dinding bilik kanan karena bilik kiri berfungsi memompa darah dari jantung keseluruh tubuh. Bilik kanan berfungsi memompa drah dari jantung ke paru-paru
  • 14. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Jantung mempunyai 4 buah katub yang membuka dan menutup secara otomatis untuk menerima dan mengeluarkan darah
  • 15. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Katup trikuspidalis ( terletak diantara serambi kanan dan bilik kanan), katup bikuspidalis (terletak di antara serambi kiri dan bilik kiri), katup pulmonal (diantara bilik kanan dan arteri pulmonalis)
  • 16. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Kerja jantung di pengaruhi oleh 2 saraf yaitu saraf simpatis dan saraf para simpatis.
  • 17. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Jantung bekerja dalam tiga tahap; serambi jantung mengembang, darah masuk ke dalam serambi;serambi menguncup, darah keluar menuju bilik; bilik menguncup, darah keluar dari bilik menuju seluruh tubuh
  • 18. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH
  • 19. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Pembuluh darah dapat di bagi menjadi tiga macam yaitu pembuluh arteri, pembuluh vena dan pembuluh
  • 20. arteri BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH (pembuluh nadi) adalah pembuluh darah yang mengalirkan darah dari jantung.
  • 21. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Dinding arteri tebal di bandingkan dengan dinding vena. Dinding arteri juga lebih kuat dan elastis. Fungsinya; membantu pemompaan darah dari jantung
  • 22. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Arteri hanya mempunya 1 katup yg terletak tepat diluar jantung. Fungsinya; mencegah agar darah yg sudah bearada di arteri tidak mengalir kembali ke jantung
  • 23. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Ada 2 macam arteri yaitu aorta (nadi besar) dan arteri pulmonalis (nadi paru-paru).
  • 24. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Aorta merupakan arteri yang langsung keluar dari bilik kiri jantung(kaya akan O2), arteri pulmonalis merupakan arteri yang keluar dari bilik kanan menuju ke paru-paru
  • 25. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Pembuluh vena(pembuluh balik) adalah pembuluh darah yang mengalirkan darah menuju ke jantung. Vena mempunya banyak katup di sepanjang pembuluh.
  • 26. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Katup-katup ini berfungsi menjaga agar darah mengalir dalam satu arah dan menjaga agar darah tetap mengalir karena tidak ada pompa dalam vena
  • 27. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Pembuluh vena di bedakan menjadi 2 macam; pembuluh balik tubuh(vena kava), pembuluh balik paru-paru(vena pulmonalis).
  • 28. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Vena kava mengalirkan darah yg berasal dari seluruh tubuh menuju ke serambi kanan jantung(kaya akan CO2).
  • 29. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Vena pulmonalis; pembuluk balik paru-paru kanan yg mengangkut drah dari paru-paru kanan dan pembuluh balik paru-paru kiri yg mengangkut darah dari paru-paru kiri(kaya akan O2)
  • 30. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Pembuluh kapiler sangat kecil halus dan berdinding sangat tipis( hanya terdiri dari selapis sel).
  • 31. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Pembuluh kapiler hanya dapat dilewati eritrosit satu per satu. Di pembuluh inilah terjadi pertukaran gas(oksigen dan karbon dioksida)
  • 32. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Darah, terdiri dari plasma darah. Eritrosit, leukosit dan trombosit
  • 33. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Plasma darah;cairan dara berwarna jernih kekuningan, terdiri atas 90 % air dan gas yg terlarut dalam plasma darah O2, CO2 dan nitrogen
  • 34. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Fungsi plasma darah;mengedaraka n sari-sari makanan dan sisa metabolisme, berperan dalam pembekuan darah dan melawan benda asing yg masuk ke dalam darah
  • 35. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Eritrosit(sel darah merah); bagian utama sel darah. Ciri-cirinya; bundar, pipih dan tidak mempunyai inti sel
  • 36. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Eritrosit berwarna merah karena mengandng hemoglobin(protein yg mengandung senyawa besi heme dan globin). Hb mengikat O2 dan CO2
  • 37. BIOLOGI – SISTEM PEREDARAN DARAH Fungsi eritrosit; mengangkut O2 dari paru-paru (alveoli) ke seluruh tubuh dan mengangkut CO2 dari seluruh tubuh ke paru- paru.
  • 38. Ciri-ciri Leukosit(sel darah putih); tetap, mempunyai inti sel dan berbentuk bulat atau cekung.
  • 39. Leukosit agranulosit memiliki sitoplasma tidak bergranula(tidak mempunyai butir-butir), terdiri atas limfosit dan monosit.
  • 40. Leukosit granulosit memiliki sitoplasma bergranula terdiri atas neutrofil, bosofil dan eosinofil.
  • 41. Leukosit berfungsi sebagai alat pertahanan tubuh.
  • 42. Trombosit (sel darah pembeku/keping darah) ciri- cirinya; berbentuk tidak teratur, tidak berinti dan rapuh.
  • 43.
  • 44. Getah bening, Terbentuknya cairan ini karena darah keluar melalui dinding kapiler dan melalui ruang antarsel kemudian masuk ke pembuluh halus.
  • 45. Peredaran darah besar Bilik kiri Seluruh tubuh Serambi kanan
  • 46. Peredaran darah kecil bilik kanan Paru-paru Serambi kiri
  • 47. Penyakit pada sistem peredaran darah, antara lain; Hemofili Darah sulit/tidak bisa membeku, varises;Pelebaran pembuluh vena.
  • 48. Atherosklerosis;Penyumbatan pembuluh darah oleh lemak,leukopeni;jumlah sel darah putih kurang dari normal, leukimia; kanker darah
  • 50. • Metazoa  hewan bersel banyak
  • 51. • sistem transportasi metazoa disusun berupa → jantung, pembuluh darah, dan darah
  • 52. Hewan tingkat tinggi memiliki dua sistem peredaran darah 1. sistem peredaran terbuka 2. sistem peredaran tertutup
  • 53. Peredaran darah terbuka Darah (dari arteri)→sinus →jantung(melalui 3 katup/ ostium) →(dipompa dg kontraksi otot) →kapiler →seluruh tubuh
  • 54. Sistem peredaran darah terbuka ≈ distribusi ke seluruh tubuh, tidak selalu melewati pembuluh darah
  • 55. Dalam sistem peredaran darah terbuka tidak dapat dibedakan antara darah & cairan intersisial
  • 56. Cairan intersisial ≈ cairan yang mengisi ruang antarsel
  • 57. Hewan dengan sistem peredaran darah terbuka belalang
  • 58. Pada Daphnia & Crustacea plasma darahnya tak berwarna, mengandung sel ameboid dg korpuskula
  • 59. Korpuskula : sel darah yang bebas dalam plasma
  • 60. Didalam plasma darah terlarut suatu hemosianin , berguna untuk mengedarkan oksigen ke jaringan tubuh
  • 62. Jantung merupakan pusat peredaran darah. Yang dilengkapi dg rongga (sinus) dan arteri
  • 63. Jantung berbentuk sadel / tabung terbungkus oleh membran (perikardium)
  • 64. Jantung terletak di bagian tengah belakang dada dg dinding otot yg tebal
  • 65. Saluran arteri memiliki katup – katup (valvula) , fungsi : mencegah darah masuk kembali ke jantung
  • 66. Arteri memiliki 4 macam; 1.optalmik, 2.antena, 3.dua saluran arteri hati, & 4.arteri dorso abdominalis
  • 67. 1. Optalmik : letak di median dorsal, atas lambung, keluar menuju bagian muka, ke bawah bercabang menjadi dua
  • 68. 2. Antena : bersebelahan dg optalmik, menuju bagian muka, bercabang ke bawah. Memberi darah ke lambung, alat ekskresi, otot, & jaringan kepala.
  • 69. 3. Dua saluran arteri hati meninggalkan jantung menuju kelenjar pencernaan, berada dia bawah antena
  • 70. 4. Dorso abdominalis menuju posterior, fungsi : memberi darah ke dorsal /pun abdomen
  • 71. Sinus → darah asal arteri masuk ke rongga jaringan
  • 72. Sistem peredaran darah tertutup Jantung (memopa) → saluran darah dorsal → saluran darah ventral → seluruh tubuh →dorsal →jantung
  • 73. Peredaran darah tertutup : sirkulasi darah ke seluruh tubuh melalu pembuluh darah
  • 74. Annelida & vertebrata contoh dari animalia yang sistem peredaran darahnya tertutup
  • 75. Peredaran darah tertutup pada cacing tanah
  • 76. Darah cacing tanah berwarna merah disebabkan karena adanya hemoglobin yg larut dalam plasma darah