SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
PENYELENGGARAAN SISTEM
INFORMASI KELUARGA
kasbin2015@gmail.com
Penyediaan Data dan Informasi
keluarga
Penyelenggaraan Sistem Informasi Keluarga
sebagaimana dimaksud dalam Pasal 39 bertujuan
menyediakan Data dan Informasi Keluarga melalui
pendataan keluarga, untuk dapat digunakan oleh
Pemerintah dan Pemerintah Daerah sebagai dasar
penetapan kebijakan, penyelenggaraan
perkembangan kependudukan, pembangunan
keluarga, Keluarga Berencana, dan pembangunan
lain
Data Keluarga
(1) Data keluarga terdiri atas:
a. data rutin; dan b. data nonrutin.
(2) Data rutin dikumpulkan secara berkala sesuai
dengan jangka waktu yang telah ditetapkan.
(3) Data nonrutin dikumpulkan sewaktu-waktu sesuai
kebutuhan dan prioritas pembangunan keluarga
yang ditetapkan oleh Pemerintah.
(4) Data nonrutin sebagaimana dimaksud pada ayat (3)
terdiri atas:
a. data khusus; dan b. data luar biasa.
Informasi Keluarga
(1) Informasi keluarga meliputi:
a. data demografi;
b. data Keluarga Berencana;
c. data keluarga sejahtera; dan
d. data anggota keluarga.
(2) Data demografi meliputi:
a. data rumah tangga;
b. data kepala keluarga menurut status perkawinan
c. data anggota keluarga menurut jenis kelamin; dan
d. data kelompok umur
(3) Data Keluarga Berencana meliputi:
a. jumlah pasangan usia subur;
b. jumlah pasangan usia subur yang
sedang menjadi peserta KB; dan
c. jumlah pasangan usia subur yang tidak
menjadi peserta KB.
Data Keluarga Berencana
Data Keluarga Sejahtera
(4) Data Keluarga meliputi:
a. agama;
b. sandang;
c. pangan;
d. papan;
e. kesehatan;
f. pendidikan;
g. kepesertaan dalam program Keluarga Berencana;
h. tabungan;
i. interaksi dalam keluarga;
j. interaksi dalam lingkungan;
k. informasi; dan
l. peranan dalam masyarakat.
Data anggota keluarga
Data anggota keluarga sebagaimana
dimaksud pada ayat (1) huruf d paling
sedikit meliputi:
a. jumlah jiwa;
b. nama anggota keluarga;
c. alamat tempat tinggal;
d. hubungan dengan kepala keluarga; dan
e. jenis kelamin, tanggal/bulan/tahun
kelahiran.
Sumber Data dan Informasi
(1) Data dan Informasi Keluarga bersumber dari
keluarga dan fasilitas pelayanan kesehatan.
(2) Data dan Informasi Keluarga sebagaimana dimaksud
pada ayat (1) dikumpulkan oleh pembantu pembina
keluarga berencana desa, penyuluh Keluarga Berencana
dan/atau petugas lapangan Keluarga Berencana.
(3) Data dan Informasi Keluarga dapat diperoleh dari
institusi Pemerintah dan Pemerintah Daerah.
(4) Data dan informasi sebagaimana dimaksud pada
ayat (1) dikumpulkan oleh →
UNIT PENGELOLA SISTEM INFORMASI KELUARGA.
Data dan Informasi Keluarga yang
bersumber dari keluarga diperoleh melalui
pendataan keluarga dan survei, penelitian,
pelaporan, dan/atau cara lain yang
dilaksanakan sesuai dengan ketentuan
peraturan perundang-undangan
Data dan Informasi Keluarga yang
bersumber dari fasilitas pelayanan
kesehatan diperoleh dari pencatatan
kunjungan dan pelayanan Keluarga
Berencana di fasilitas pelayanan kesehatan
yang dilaksanakan sesuai dengan
ketentuan peraturan perundang-
undangan.
Pengumpulan Data dan Informasi
a. pendataan Keluarga;
b. pencatatan dan pelaporan rutin pelayanan
kontrasepsi;
c. pencatatan dan pelaporan rutin Pengendalian
Lapangan Program Keluarga Berencana;
d. survei dengan menggunakan metode dan perangkat yang
dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah;
e. penelitian dan pengembangan;
f. pemanfaatan teknologi dan sumber lain yang sesuai
perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi serta dapat
dipertanggungjawabkan; dan
g. kegiatan lain sesuai dengan ketentuan peraturan
perundang-undangan
Pelaksanaan Pendataan keluarga
Pendataan keluarga wajib dilaksanakan Pemerintah
Daerah Kabupaten/Kota secara serentak setiap 5 (lima)
tahun untuk mendapatkan data keluarga yang akurat,
valid, relevan, dan dapat dipertanggungjawabkan
melalui proses pengumpulan, pengolahan, penyajian,
penyimpanan, serta pemanfaatan data dan informasi
kependudukan dan keluarga.
(2) Pendataan keluarga sebagaimana dimaksud pada
ayat (1) mencakup data yang bersifat nasional dan
daerah.
➢Pendataan keluarga sebagaimana dimaksud pada ayat
(2) dilakukan oleh Kader setempat di bawah
pembinaan penyuluh Keluarga Berencana dan/atau
petugas lapangan Keluarga Berencana.
➢Hasil pendataan keluarga sebagaimana dimaksud pada
ayat (1) wajib dilakukan pemutakhiran setiap tahun.
➢Hasil Pendataan Keluarga digunakan untuk
pengendalian operasional penyelenggaraan program
pengendalian penduduk dan Keluarga Berencana.
Pengolahan Data dan Informasi Keluarga
(1) Pengolahan Data dan Informasi Keluarga dilakukan
secara berjenjang untuk menetapkan sasaran dan
rencana operasional.
(2) Pengolahan Data dan Informasi Keluarga sebagaimana
dimaksud pada ayat (1) di daerah provinsi dan
kabupaten/kota dilakukan melalui cara elektronik
maupun nonelektronik.
(3) Pengolahan Data dan Informasi Keluarga sebagaimana
dimaksud pada ayat (1) dan ayat (2) dilakukan secara
berkala dalam rangka pengendalian pelaksanaan
program pengendalian penduduk dan keluarga
berencana.
(1) Pengolahan Data dan Informasi Keluarga
dilakukan dengan berbasis teknologi informasi
yang memiliki kemampuan transaksi elektronik
sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan.
(2) Dalam hal pengelola Sistem Informasi Keluarga
belum memiliki infrastuktur berbasis teknologi
informasi, pengolahan Data dan Informasi
Keluarga dapat dilakukan melalui sistem
nonelektronik
Pengolahan Data dan Informasi Keluarga
(1) Pengolahan Data dan Informasi Keluarga meliputi:
a. pemrosesan;
b. analisis; dan
c. penyajian.
(2) Pemrosesan dilakukan dengan cara:
a. validasi;
b. pengkodean;
c. perekaman data;
d. alih bentuk (transform);
e. pengelompokan; dan
f. pengecekan konsistensi data.
Analisis
(3) Analisis dilakukan dengan cara:
a. menentukan rancangan analisis;
b. penggalian data (data mining);
c. pelaksanaan analisis; dan
d. interpretasi.

More Related Content

What's hot

MATERI DASHAT.pptx
MATERI DASHAT.pptxMATERI DASHAT.pptx
MATERI DASHAT.pptxAchmadAS
 
Materi 6 [Pelatihan Kader Posyandu]
Materi 6 [Pelatihan Kader Posyandu]Materi 6 [Pelatihan Kader Posyandu]
Materi 6 [Pelatihan Kader Posyandu]Manji Lala
 
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)kahfi akhmad
 
Tugas dan fungsi pkb plkb
Tugas dan fungsi pkb plkbTugas dan fungsi pkb plkb
Tugas dan fungsi pkb plkbStiunus Esap
 
Peran plkb dalam memfasilitasi pelayanan kb (mbah )
Peran plkb  dalam memfasilitasi pelayanan kb (mbah )Peran plkb  dalam memfasilitasi pelayanan kb (mbah )
Peran plkb dalam memfasilitasi pelayanan kb (mbah )sugiyanto mendung
 
3 mekanisme dan tatacara pendataan (provinsi)
3 mekanisme dan tatacara pendataan (provinsi)3 mekanisme dan tatacara pendataan (provinsi)
3 mekanisme dan tatacara pendataan (provinsi)Bkkbd Sukabumi
 
Materi 3 [Pelatihan Kader Posyandu]
Materi 3 [Pelatihan Kader Posyandu]Materi 3 [Pelatihan Kader Posyandu]
Materi 3 [Pelatihan Kader Posyandu]Manji Lala
 
Peran Bpd Dalam Perencanaan Pembangunan Desa | Malming Desa 06 Feb 2021
Peran Bpd Dalam  Perencanaan Pembangunan Desa | Malming Desa 06 Feb 2021Peran Bpd Dalam  Perencanaan Pembangunan Desa | Malming Desa 06 Feb 2021
Peran Bpd Dalam Perencanaan Pembangunan Desa | Malming Desa 06 Feb 2021TV Desa
 
Kompetensi Kader Posyandu 2023
Kompetensi Kader Posyandu 2023Kompetensi Kader Posyandu 2023
Kompetensi Kader Posyandu 2023Muh Saleh
 
REMBUK STUNTING DESA (1).pptx
REMBUK STUNTING DESA (1).pptxREMBUK STUNTING DESA (1).pptx
REMBUK STUNTING DESA (1).pptxAladinBokingo
 
POSYANDU.ppt
POSYANDU.pptPOSYANDU.ppt
POSYANDU.pptfaid2
 
PEMBERDAYAAN DAN POS UKK.ppt
PEMBERDAYAAN DAN POS UKK.pptPEMBERDAYAAN DAN POS UKK.ppt
PEMBERDAYAAN DAN POS UKK.pptariefbudiyono7
 
SK JENIS - JENIS PELAYANAN PUSKESMAS
 SK JENIS - JENIS PELAYANAN PUSKESMAS SK JENIS - JENIS PELAYANAN PUSKESMAS
SK JENIS - JENIS PELAYANAN PUSKESMASSismiati bulu
 
Indikator strata-posyandu - copy
Indikator strata-posyandu - copyIndikator strata-posyandu - copy
Indikator strata-posyandu - copymoh ramli
 
Komunikasi data kementerian kesehatan (komdat)
Komunikasi data kementerian kesehatan (komdat)Komunikasi data kementerian kesehatan (komdat)
Komunikasi data kementerian kesehatan (komdat)James Jeferson Tallo
 

What's hot (20)

Posyandu
PosyanduPosyandu
Posyandu
 
Materi posyandu
Materi posyanduMateri posyandu
Materi posyandu
 
Pengelolaan imp
Pengelolaan  impPengelolaan  imp
Pengelolaan imp
 
MATERI DASHAT.pptx
MATERI DASHAT.pptxMATERI DASHAT.pptx
MATERI DASHAT.pptx
 
Materi 6 [Pelatihan Kader Posyandu]
Materi 6 [Pelatihan Kader Posyandu]Materi 6 [Pelatihan Kader Posyandu]
Materi 6 [Pelatihan Kader Posyandu]
 
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
 
Tugas dan fungsi pkb plkb
Tugas dan fungsi pkb plkbTugas dan fungsi pkb plkb
Tugas dan fungsi pkb plkb
 
Peran plkb dalam memfasilitasi pelayanan kb (mbah )
Peran plkb  dalam memfasilitasi pelayanan kb (mbah )Peran plkb  dalam memfasilitasi pelayanan kb (mbah )
Peran plkb dalam memfasilitasi pelayanan kb (mbah )
 
3 mekanisme dan tatacara pendataan (provinsi)
3 mekanisme dan tatacara pendataan (provinsi)3 mekanisme dan tatacara pendataan (provinsi)
3 mekanisme dan tatacara pendataan (provinsi)
 
Materi 3 [Pelatihan Kader Posyandu]
Materi 3 [Pelatihan Kader Posyandu]Materi 3 [Pelatihan Kader Posyandu]
Materi 3 [Pelatihan Kader Posyandu]
 
Peran Bpd Dalam Perencanaan Pembangunan Desa | Malming Desa 06 Feb 2021
Peran Bpd Dalam  Perencanaan Pembangunan Desa | Malming Desa 06 Feb 2021Peran Bpd Dalam  Perencanaan Pembangunan Desa | Malming Desa 06 Feb 2021
Peran Bpd Dalam Perencanaan Pembangunan Desa | Malming Desa 06 Feb 2021
 
Kompetensi Kader Posyandu 2023
Kompetensi Kader Posyandu 2023Kompetensi Kader Posyandu 2023
Kompetensi Kader Posyandu 2023
 
KAK Jambore Kader.docx
KAK Jambore Kader.docxKAK Jambore Kader.docx
KAK Jambore Kader.docx
 
PPT LINSEK TW 2 (2).pptx
PPT LINSEK TW 2 (2).pptxPPT LINSEK TW 2 (2).pptx
PPT LINSEK TW 2 (2).pptx
 
REMBUK STUNTING DESA (1).pptx
REMBUK STUNTING DESA (1).pptxREMBUK STUNTING DESA (1).pptx
REMBUK STUNTING DESA (1).pptx
 
POSYANDU.ppt
POSYANDU.pptPOSYANDU.ppt
POSYANDU.ppt
 
PEMBERDAYAAN DAN POS UKK.ppt
PEMBERDAYAAN DAN POS UKK.pptPEMBERDAYAAN DAN POS UKK.ppt
PEMBERDAYAAN DAN POS UKK.ppt
 
SK JENIS - JENIS PELAYANAN PUSKESMAS
 SK JENIS - JENIS PELAYANAN PUSKESMAS SK JENIS - JENIS PELAYANAN PUSKESMAS
SK JENIS - JENIS PELAYANAN PUSKESMAS
 
Indikator strata-posyandu - copy
Indikator strata-posyandu - copyIndikator strata-posyandu - copy
Indikator strata-posyandu - copy
 
Komunikasi data kementerian kesehatan (komdat)
Komunikasi data kementerian kesehatan (komdat)Komunikasi data kementerian kesehatan (komdat)
Komunikasi data kementerian kesehatan (komdat)
 

Similar to Penyelenggaraan sistem informasi keluarga

Penyelenggaraan siga. 29.11.14.kabihom
Penyelenggaraan siga. 29.11.14.kabihomPenyelenggaraan siga. 29.11.14.kabihom
Penyelenggaraan siga. 29.11.14.kabihomsugiyanto mendung
 
1. bahan ajar kebijakan dan strategi pk 2020
1. bahan ajar kebijakan dan strategi pk 20201. bahan ajar kebijakan dan strategi pk 2020
1. bahan ajar kebijakan dan strategi pk 2020PusdiklatKKB
 
1. Bahan Ajar Kebijakan dan Strategi PK 2020
1. Bahan Ajar Kebijakan dan Strategi PK 20201. Bahan Ajar Kebijakan dan Strategi PK 2020
1. Bahan Ajar Kebijakan dan Strategi PK 2020Pusdiklat KKB
 
Kelmpk.2 ''Mengidentifikasi data dan dokumen kepend.pptx
Kelmpk.2 ''Mengidentifikasi data dan dokumen kepend.pptxKelmpk.2 ''Mengidentifikasi data dan dokumen kepend.pptx
Kelmpk.2 ''Mengidentifikasi data dan dokumen kepend.pptxI414MohSaputraTambor
 
4. Bahan Ajar Mekanisme dan Tata Cara PK2020
4. Bahan Ajar Mekanisme dan Tata Cara PK20204. Bahan Ajar Mekanisme dan Tata Cara PK2020
4. Bahan Ajar Mekanisme dan Tata Cara PK2020Pusdiklat KKB
 
4. bahan ajar mekanisme dan tata cara pk2020
4. bahan ajar mekanisme dan tata cara pk20204. bahan ajar mekanisme dan tata cara pk2020
4. bahan ajar mekanisme dan tata cara pk2020PusdiklatKKB
 
4. bahan ajar pelatihan teknis - mekanisme dan tata cara pk 2020
4. bahan ajar pelatihan teknis - mekanisme dan tata cara pk 20204. bahan ajar pelatihan teknis - mekanisme dan tata cara pk 2020
4. bahan ajar pelatihan teknis - mekanisme dan tata cara pk 2020PusdiklatKKB
 
Sistem informasi kesehatan
Sistem informasi kesehatanSistem informasi kesehatan
Sistem informasi kesehatanhananazila
 
Pp nomor 46 tahun 2014 tentang sistem informasi kesehatan
Pp nomor 46 tahun 2014 tentang sistem informasi kesehatanPp nomor 46 tahun 2014 tentang sistem informasi kesehatan
Pp nomor 46 tahun 2014 tentang sistem informasi kesehatanUlfah Hanum
 
Pp 46 th 2014 sistem informasi kesehatan
Pp 46 th 2014 sistem informasi kesehatanPp 46 th 2014 sistem informasi kesehatan
Pp 46 th 2014 sistem informasi kesehatanWinarto Winartoap
 
Workshop Aplikasi PK 2023.pptx
Workshop Aplikasi PK 2023.pptxWorkshop Aplikasi PK 2023.pptx
Workshop Aplikasi PK 2023.pptxaminnuddin5
 
Basis Data Terpadu untuk Perlindungan Sosial
Basis Data Terpadu untuk Perlindungan SosialBasis Data Terpadu untuk Perlindungan Sosial
Basis Data Terpadu untuk Perlindungan SosialOswar Mungkasa
 
Perpres nomor 39_tahun_2019 satu data
Perpres nomor 39_tahun_2019 satu dataPerpres nomor 39_tahun_2019 satu data
Perpres nomor 39_tahun_2019 satu datatemanna #LABEDDU
 
Peraturan Presiden (PERPRES) Nomor 39 Tahun 2019 Satu Data Indonesia
Peraturan Presiden (PERPRES) Nomor 39 Tahun 2019 Satu Data IndonesiaPeraturan Presiden (PERPRES) Nomor 39 Tahun 2019 Satu Data Indonesia
Peraturan Presiden (PERPRES) Nomor 39 Tahun 2019 Satu Data IndonesiaMuh Saleh
 
Perpres nomor 39_tahun_2019 satu data
Perpres nomor 39_tahun_2019 satu dataPerpres nomor 39_tahun_2019 satu data
Perpres nomor 39_tahun_2019 satu datatemanna #LABEDDU
 
Pengolahan Data dan Aplikasi Rumah Data Kependudukan
Pengolahan Data dan Aplikasi Rumah Data KependudukanPengolahan Data dan Aplikasi Rumah Data Kependudukan
Pengolahan Data dan Aplikasi Rumah Data KependudukanSuwardiAdi2
 
PEMUTAKHIRAN DAN PENYUSUNAN DAFTAR PEMILIH PEMILU 2024.pptx
PEMUTAKHIRAN DAN PENYUSUNAN DAFTAR PEMILIH PEMILU 2024.pptxPEMUTAKHIRAN DAN PENYUSUNAN DAFTAR PEMILIH PEMILU 2024.pptx
PEMUTAKHIRAN DAN PENYUSUNAN DAFTAR PEMILIH PEMILU 2024.pptxKPUTTS
 

Similar to Penyelenggaraan sistem informasi keluarga (20)

Penyelenggaraan siga. 29.11.14.kabihom
Penyelenggaraan siga. 29.11.14.kabihomPenyelenggaraan siga. 29.11.14.kabihom
Penyelenggaraan siga. 29.11.14.kabihom
 
1. bahan ajar kebijakan dan strategi pk 2020
1. bahan ajar kebijakan dan strategi pk 20201. bahan ajar kebijakan dan strategi pk 2020
1. bahan ajar kebijakan dan strategi pk 2020
 
1. Bahan Ajar Kebijakan dan Strategi PK 2020
1. Bahan Ajar Kebijakan dan Strategi PK 20201. Bahan Ajar Kebijakan dan Strategi PK 2020
1. Bahan Ajar Kebijakan dan Strategi PK 2020
 
Kelmpk.2 ''Mengidentifikasi data dan dokumen kepend.pptx
Kelmpk.2 ''Mengidentifikasi data dan dokumen kepend.pptxKelmpk.2 ''Mengidentifikasi data dan dokumen kepend.pptx
Kelmpk.2 ''Mengidentifikasi data dan dokumen kepend.pptx
 
4. Bahan Ajar Mekanisme dan Tata Cara PK2020
4. Bahan Ajar Mekanisme dan Tata Cara PK20204. Bahan Ajar Mekanisme dan Tata Cara PK2020
4. Bahan Ajar Mekanisme dan Tata Cara PK2020
 
Leaflet keluarga sehat
Leaflet keluarga sehatLeaflet keluarga sehat
Leaflet keluarga sehat
 
4. bahan ajar mekanisme dan tata cara pk2020
4. bahan ajar mekanisme dan tata cara pk20204. bahan ajar mekanisme dan tata cara pk2020
4. bahan ajar mekanisme dan tata cara pk2020
 
4. bahan ajar pelatihan teknis - mekanisme dan tata cara pk 2020
4. bahan ajar pelatihan teknis - mekanisme dan tata cara pk 20204. bahan ajar pelatihan teknis - mekanisme dan tata cara pk 2020
4. bahan ajar pelatihan teknis - mekanisme dan tata cara pk 2020
 
Sistem informasi kesehatan
Sistem informasi kesehatanSistem informasi kesehatan
Sistem informasi kesehatan
 
Pp nomor 46 tahun 2014 tentang sistem informasi kesehatan
Pp nomor 46 tahun 2014 tentang sistem informasi kesehatanPp nomor 46 tahun 2014 tentang sistem informasi kesehatan
Pp nomor 46 tahun 2014 tentang sistem informasi kesehatan
 
Pp 46 th 2014 sistem informasi kesehatan
Pp 46 th 2014 sistem informasi kesehatanPp 46 th 2014 sistem informasi kesehatan
Pp 46 th 2014 sistem informasi kesehatan
 
Workshop Aplikasi PK 2023.pptx
Workshop Aplikasi PK 2023.pptxWorkshop Aplikasi PK 2023.pptx
Workshop Aplikasi PK 2023.pptx
 
Basis Data Terpadu untuk Perlindungan Sosial
Basis Data Terpadu untuk Perlindungan SosialBasis Data Terpadu untuk Perlindungan Sosial
Basis Data Terpadu untuk Perlindungan Sosial
 
Perpres nomor 39_tahun_2019 satu data
Perpres nomor 39_tahun_2019 satu dataPerpres nomor 39_tahun_2019 satu data
Perpres nomor 39_tahun_2019 satu data
 
Peraturan Presiden (PERPRES) Nomor 39 Tahun 2019 Satu Data Indonesia
Peraturan Presiden (PERPRES) Nomor 39 Tahun 2019 Satu Data IndonesiaPeraturan Presiden (PERPRES) Nomor 39 Tahun 2019 Satu Data Indonesia
Peraturan Presiden (PERPRES) Nomor 39 Tahun 2019 Satu Data Indonesia
 
Perpres nomor 39_tahun_2019 satu data
Perpres nomor 39_tahun_2019 satu dataPerpres nomor 39_tahun_2019 satu data
Perpres nomor 39_tahun_2019 satu data
 
Perpres Nomor 39 tahun 2019 tentang Satu Data Indonesia
Perpres Nomor 39 tahun 2019   tentang Satu Data IndonesiaPerpres Nomor 39 tahun 2019   tentang Satu Data Indonesia
Perpres Nomor 39 tahun 2019 tentang Satu Data Indonesia
 
Pengolahan Data dan Aplikasi Rumah Data Kependudukan
Pengolahan Data dan Aplikasi Rumah Data KependudukanPengolahan Data dan Aplikasi Rumah Data Kependudukan
Pengolahan Data dan Aplikasi Rumah Data Kependudukan
 
upload 1.pptx
upload 1.pptxupload 1.pptx
upload 1.pptx
 
PEMUTAKHIRAN DAN PENYUSUNAN DAFTAR PEMILIH PEMILU 2024.pptx
PEMUTAKHIRAN DAN PENYUSUNAN DAFTAR PEMILIH PEMILU 2024.pptxPEMUTAKHIRAN DAN PENYUSUNAN DAFTAR PEMILIH PEMILU 2024.pptx
PEMUTAKHIRAN DAN PENYUSUNAN DAFTAR PEMILIH PEMILU 2024.pptx
 

More from sugiyanto mendung

More from sugiyanto mendung (9)

1. pengendalian penduduk dan kb
1. pengendalian penduduk dan kb 1. pengendalian penduduk dan kb
1. pengendalian penduduk dan kb
 
Widyaiswara prof
Widyaiswara profWidyaiswara prof
Widyaiswara prof
 
Widyaiswara prof
Widyaiswara profWidyaiswara prof
Widyaiswara prof
 
Widyaiswara prof
Widyaiswara profWidyaiswara prof
Widyaiswara prof
 
Sertifikasi mbah
Sertifikasi mbahSertifikasi mbah
Sertifikasi mbah
 
Penyelenggaraan sistem informasi keluarga
Penyelenggaraan sistem informasi keluargaPenyelenggaraan sistem informasi keluarga
Penyelenggaraan sistem informasi keluarga
 
Sertifikasi Penyuluh KB (mbah mendung)
Sertifikasi Penyuluh KB (mbah mendung)Sertifikasi Penyuluh KB (mbah mendung)
Sertifikasi Penyuluh KB (mbah mendung)
 
Implementasi. uu 52 pptx
Implementasi. uu 52 pptxImplementasi. uu 52 pptx
Implementasi. uu 52 pptx
 
Sertifikasi mbah
Sertifikasi mbahSertifikasi mbah
Sertifikasi mbah
 

Recently uploaded

Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Shary Armonitha
 
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfPerlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfjeffrisovana999
 
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptxAbidinMaulana
 
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptxASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptxAdrimanMulya
 
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksdanzztzy405
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningSamFChaerul
 
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa IndonesiaSalinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesiasdn4mangkujayan
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxzidanlbs25
 
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHANKONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHANDevonneDillaElFachri
 

Recently uploaded (11)

Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
 
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfPerlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
 
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
 
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptxASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
 
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
 
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
 
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa IndonesiaSalinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
 
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHANKONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
 
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotecAbortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
 

Penyelenggaraan sistem informasi keluarga

  • 2. Penyediaan Data dan Informasi keluarga Penyelenggaraan Sistem Informasi Keluarga sebagaimana dimaksud dalam Pasal 39 bertujuan menyediakan Data dan Informasi Keluarga melalui pendataan keluarga, untuk dapat digunakan oleh Pemerintah dan Pemerintah Daerah sebagai dasar penetapan kebijakan, penyelenggaraan perkembangan kependudukan, pembangunan keluarga, Keluarga Berencana, dan pembangunan lain
  • 3. Data Keluarga (1) Data keluarga terdiri atas: a. data rutin; dan b. data nonrutin. (2) Data rutin dikumpulkan secara berkala sesuai dengan jangka waktu yang telah ditetapkan. (3) Data nonrutin dikumpulkan sewaktu-waktu sesuai kebutuhan dan prioritas pembangunan keluarga yang ditetapkan oleh Pemerintah. (4) Data nonrutin sebagaimana dimaksud pada ayat (3) terdiri atas: a. data khusus; dan b. data luar biasa.
  • 4. Informasi Keluarga (1) Informasi keluarga meliputi: a. data demografi; b. data Keluarga Berencana; c. data keluarga sejahtera; dan d. data anggota keluarga. (2) Data demografi meliputi: a. data rumah tangga; b. data kepala keluarga menurut status perkawinan c. data anggota keluarga menurut jenis kelamin; dan d. data kelompok umur
  • 5. (3) Data Keluarga Berencana meliputi: a. jumlah pasangan usia subur; b. jumlah pasangan usia subur yang sedang menjadi peserta KB; dan c. jumlah pasangan usia subur yang tidak menjadi peserta KB. Data Keluarga Berencana
  • 6. Data Keluarga Sejahtera (4) Data Keluarga meliputi: a. agama; b. sandang; c. pangan; d. papan; e. kesehatan; f. pendidikan; g. kepesertaan dalam program Keluarga Berencana; h. tabungan; i. interaksi dalam keluarga; j. interaksi dalam lingkungan; k. informasi; dan l. peranan dalam masyarakat.
  • 7. Data anggota keluarga Data anggota keluarga sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf d paling sedikit meliputi: a. jumlah jiwa; b. nama anggota keluarga; c. alamat tempat tinggal; d. hubungan dengan kepala keluarga; dan e. jenis kelamin, tanggal/bulan/tahun kelahiran.
  • 8. Sumber Data dan Informasi (1) Data dan Informasi Keluarga bersumber dari keluarga dan fasilitas pelayanan kesehatan. (2) Data dan Informasi Keluarga sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dikumpulkan oleh pembantu pembina keluarga berencana desa, penyuluh Keluarga Berencana dan/atau petugas lapangan Keluarga Berencana. (3) Data dan Informasi Keluarga dapat diperoleh dari institusi Pemerintah dan Pemerintah Daerah. (4) Data dan informasi sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dikumpulkan oleh → UNIT PENGELOLA SISTEM INFORMASI KELUARGA.
  • 9. Data dan Informasi Keluarga yang bersumber dari keluarga diperoleh melalui pendataan keluarga dan survei, penelitian, pelaporan, dan/atau cara lain yang dilaksanakan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan
  • 10. Data dan Informasi Keluarga yang bersumber dari fasilitas pelayanan kesehatan diperoleh dari pencatatan kunjungan dan pelayanan Keluarga Berencana di fasilitas pelayanan kesehatan yang dilaksanakan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang- undangan.
  • 11. Pengumpulan Data dan Informasi a. pendataan Keluarga; b. pencatatan dan pelaporan rutin pelayanan kontrasepsi; c. pencatatan dan pelaporan rutin Pengendalian Lapangan Program Keluarga Berencana; d. survei dengan menggunakan metode dan perangkat yang dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah; e. penelitian dan pengembangan; f. pemanfaatan teknologi dan sumber lain yang sesuai perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi serta dapat dipertanggungjawabkan; dan g. kegiatan lain sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan
  • 12. Pelaksanaan Pendataan keluarga Pendataan keluarga wajib dilaksanakan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota secara serentak setiap 5 (lima) tahun untuk mendapatkan data keluarga yang akurat, valid, relevan, dan dapat dipertanggungjawabkan melalui proses pengumpulan, pengolahan, penyajian, penyimpanan, serta pemanfaatan data dan informasi kependudukan dan keluarga. (2) Pendataan keluarga sebagaimana dimaksud pada ayat (1) mencakup data yang bersifat nasional dan daerah.
  • 13. ➢Pendataan keluarga sebagaimana dimaksud pada ayat (2) dilakukan oleh Kader setempat di bawah pembinaan penyuluh Keluarga Berencana dan/atau petugas lapangan Keluarga Berencana. ➢Hasil pendataan keluarga sebagaimana dimaksud pada ayat (1) wajib dilakukan pemutakhiran setiap tahun. ➢Hasil Pendataan Keluarga digunakan untuk pengendalian operasional penyelenggaraan program pengendalian penduduk dan Keluarga Berencana.
  • 14. Pengolahan Data dan Informasi Keluarga (1) Pengolahan Data dan Informasi Keluarga dilakukan secara berjenjang untuk menetapkan sasaran dan rencana operasional. (2) Pengolahan Data dan Informasi Keluarga sebagaimana dimaksud pada ayat (1) di daerah provinsi dan kabupaten/kota dilakukan melalui cara elektronik maupun nonelektronik. (3) Pengolahan Data dan Informasi Keluarga sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dan ayat (2) dilakukan secara berkala dalam rangka pengendalian pelaksanaan program pengendalian penduduk dan keluarga berencana.
  • 15. (1) Pengolahan Data dan Informasi Keluarga dilakukan dengan berbasis teknologi informasi yang memiliki kemampuan transaksi elektronik sesuai dengan ketentuan peraturan perundang- undangan. (2) Dalam hal pengelola Sistem Informasi Keluarga belum memiliki infrastuktur berbasis teknologi informasi, pengolahan Data dan Informasi Keluarga dapat dilakukan melalui sistem nonelektronik
  • 16. Pengolahan Data dan Informasi Keluarga (1) Pengolahan Data dan Informasi Keluarga meliputi: a. pemrosesan; b. analisis; dan c. penyajian. (2) Pemrosesan dilakukan dengan cara: a. validasi; b. pengkodean; c. perekaman data; d. alih bentuk (transform); e. pengelompokan; dan f. pengecekan konsistensi data.
  • 17. Analisis (3) Analisis dilakukan dengan cara: a. menentukan rancangan analisis; b. penggalian data (data mining); c. pelaksanaan analisis; dan d. interpretasi.