SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Download to read offline
Dosen: Ir. Sihar, M.T.
T. Informatika / FTI
Bandung - 2014
TIF306 Sistem Operasi (3 sks)
Silberschatz, A., Galvin, P.B. Operating Systems Concepts,
seventh edition. John Wiley & Sons. Inc. 2001.
Simamora, S.N.M.P. “Diktat Kuliah CE112 Sistem Operasi (3
sks)”, Program studi Teknik Komputer. Politeknik
TELKOM. Bandung. 2010.
Simamora, S.N.M.P. “Diktat Kuliah Sistem Operasi”. Dept.
Sistem Komputer. Fak. Teknik. ITHB. Bandung. 2002.
Simamora, S.N.M.P. “Diktat Kuliah FTI306 Sistem Operasi
(3 sks)”. Program studi Teknik Informatika. Fak. Teknologi
Informasi. Univ. BALE. Bandung. 2013.
Stallings, W. Operating Systems. Prentice Hall. 2001.
Tanenbaum, A.S., Modern Operating System. Prentice-Hall.
1992.
KONSEP DAN PENGENALAN PROSES
Proses dalam sistem komputer modern dapat dijelaskan sebagai
task/job yang sedang dijalankan atau sedang dieksekusi dalam proses yang
berjalan pada sistem komputer modern haruslah dapat terukur dengan alasan
untuk peningkatan kinerja/performance. Oleh sebab itu agar dapat diukur
maka digunakan parameter pengukur yang disebut metric. Proses yang
berjalan ada sistem komputer modern menggunakan metrik yang disebut slot-
waktu (time-slot).
Satu slot-waktu diidentikan dengan 1 ssw (satu-satuan-waktu) dimana
1-ssw dapat direpresentasikan dalam beberapa satuan waktu seperti detik,
menit, second, microsecond, nanosecond.
Berikut tingkatan metrik dalam satuan dasar waktu :
Tingkatan metrik
1. pico second
2. nano second
3. micro second
4. milli second
6. second (s): 10°
7. Kilo (k): 10³
8. Mega (M) 106
9. Giga (G): 109
10. Tera (T): 1012
Proses dalam sistem komputer modern dilakukan oleh procesor sebagai
kombinasi antara elemen CPU dan sistem operasi.
Contoh: Diagram-state untuk sebuah job/task dengan waktu proses (tT
= 3-ssw)
Gambar
1-kotak=1-ssw
Sebuah proses yang dijalankan pada sistem komputer modern dimulai
dari waktu inisialisasi t=0 (T ke-0).
Secara umum processor dibagi dua kelompok utama (berdasarkan
mekanisme pengerjaan).
Kasus:
Jika diketahui tabel task/job yang dilayani oleh sistem operasi:
job/task tT
1 3
2 4
3 4
Gambar
A). Single-Processor
Berdasarkan gambar berikut, diagram-state tersebut, job/task yang
belum dieksekusi akan diantrikan untuk menunggu dieksekusi. Dengan
demikian akan melewati suatu slot waktu yang disebut waktu-tunggu.
1-kotak=1-ssw
B). Multiple-processor (pemrosesan-jamak )
• Pada jenis pemrosesan ini, untuk Pemrosesan Paralel-Murni
mengenal sebuah parameter yang disebut selisih-waktu-paralel (xT). Bila
dituliskan xT=1-ssw, artinya sebelum 1-ssw proses eksisting diselesaikan
maka 1-ssw proses selanjutnya dapat dimulai untuk dilayani. Jika
merujuk pada Tabel Proses sebelumnya, maka:
•Gambar
1-kotak=1-ssw
Kasus :
Jelaskan apa yang dimaksud dengan waktu-proses (tT), waktu-
tunggu (tD), waktu-interrupt (tX) dan waktu-pengerjaan (tP).
Gambar
1-kotak=1-ssw
Waktu-tunggu (tD) job-1 ialah: jumlah waktu yang harus disediakan oleh job-1 oleh
sebab kondisi proses yang harus dilewati saat proses pengerjaan sedang dilakukan.
tDj1 = 1-ssw
tDj2 = 2-ssw
Waktu-interrupt (tX) job-1 ialah: waktu yang disediakan terhadap job-1 untuk
berhenti sejenak dari proses utama oleh sebab bekerja pada proses lain terhadap
waktu proses bertambah atau dengan lain waktu-interrupt menjadi bagian dari
waktu proses job-1 tersebut.
Misalkan pada Job-1 = X2-1 artinya terjadi interupsi pada slot ke-2 selama 1-ssw “tXj1
= 1-ssw”
Misalkan pada Job-2 = X2-2 artinya terjadi interupsi saat slot ke-2 selama 2-ssw “tXj2
= 2-ssw”
> waktu-pengerjaan (tP) job-1 adalah jumlah waktu yang digunakan untuk
mengeksekusi/mengerjakan job-1 ditambah dengan waktu-tunggu (tD) yang
dilewati sebelum job-1 akan dikerjakan.
tPj1 = tTj1 + tDj1 = 6 + 1 = 7-ssw
tPj2 = tTj2 + tDj2 = 6 + 2 = 8-ssw
Dari kedua klasifikasi proses tersebut akan terhitung total-waktu yang
terbagi atas “ total-waktu-proses (tTpr) dan total-waktu-pengerjaan (tTpe)”
Kedua proses tersebut (tunggal dan jamak) identik dengan klasifikasi
proses:
1. Proses tunggal diidentikan dengan sequential-process yaitu sejumlah
proses berlangsung secara berurutan dan tidak ada saling tumpang-
tindih; sebelum proses awal belum selesai yang berikutnya belum dapat
dilayani.
2. Proses jamak identik dengan proses paralel, terbagi atas :
a) proses paralel murni
yaitu sejumlah proses dapat dilayani secara bersama-sama tanpa
menunggu proses sebelumnya selesai.
b) proses paralel berpenggalan
yaitu proses paralel yang dilaksanakan setahap demi setahap oleh
sebab mengalami interrupt-time yang diistilahkan dengan quantum-time
“Q-time” (QT).

More Related Content

Similar to tif306 M4 kls.krywn

Unit3
Unit3Unit3
Unit3
n k
 
Simulasi - Pertemuan III
Simulasi - Pertemuan IIISimulasi - Pertemuan III
Simulasi - Pertemuan III
Dimara Hakim
 
Kelompok 5 cpu schedule
Kelompok 5 cpu scheduleKelompok 5 cpu schedule
Kelompok 5 cpu schedule
novita dewi
 
5109100023 makalah
5109100023 makalah5109100023 makalah
5109100023 makalah
Budi Raharjo
 
Penjadwalan Proses CPU.ppt
Penjadwalan Proses CPU.pptPenjadwalan Proses CPU.ppt
Penjadwalan Proses CPU.ppt
UkiUngga
 

Similar to tif306 M4 kls.krywn (20)

Unit3
Unit3Unit3
Unit3
 
Simulasi - Pertemuan III
Simulasi - Pertemuan IIISimulasi - Pertemuan III
Simulasi - Pertemuan III
 
Modul 2-Praktikum DOS
Modul 2-Praktikum DOSModul 2-Praktikum DOS
Modul 2-Praktikum DOS
 
Minggu ke 5-TIF306-kls.krywn
Minggu ke 5-TIF306-kls.krywnMinggu ke 5-TIF306-kls.krywn
Minggu ke 5-TIF306-kls.krywn
 
Task assignment and scheduling (Real-time system)
Task assignment and scheduling (Real-time system)Task assignment and scheduling (Real-time system)
Task assignment and scheduling (Real-time system)
 
Kuis sederhana
Kuis sederhanaKuis sederhana
Kuis sederhana
 
Penjadualan CPU
Penjadualan CPUPenjadualan CPU
Penjadualan CPU
 
Dasar sistem kontrol
Dasar sistem kontrolDasar sistem kontrol
Dasar sistem kontrol
 
Jamaludin - Proses pada Sistem Operasi
Jamaludin - Proses pada Sistem OperasiJamaludin - Proses pada Sistem Operasi
Jamaludin - Proses pada Sistem Operasi
 
Penjadwalan-Proses.ppt
Penjadwalan-Proses.pptPenjadwalan-Proses.ppt
Penjadwalan-Proses.ppt
 
Bernis Sagita - Manajemen proses
Bernis Sagita - Manajemen prosesBernis Sagita - Manajemen proses
Bernis Sagita - Manajemen proses
 
Kelompok 5 cpu schedule
Kelompok 5 cpu scheduleKelompok 5 cpu schedule
Kelompok 5 cpu schedule
 
5109100023 makalah
5109100023 makalah5109100023 makalah
5109100023 makalah
 
Algoritma penjadwalan proses
Algoritma penjadwalan prosesAlgoritma penjadwalan proses
Algoritma penjadwalan proses
 
Novita Duri - Poses - proses Sistem Operasi
Novita Duri - Poses - proses Sistem OperasiNovita Duri - Poses - proses Sistem Operasi
Novita Duri - Poses - proses Sistem Operasi
 
Penjadwalan Proses CPU.ppt
Penjadwalan Proses CPU.pptPenjadwalan Proses CPU.ppt
Penjadwalan Proses CPU.ppt
 
Penjadwalan Proses CPU.ppt
Penjadwalan Proses CPU.pptPenjadwalan Proses CPU.ppt
Penjadwalan Proses CPU.ppt
 
Muhammad Arifin - Proses pada Sistem Operasi
Muhammad Arifin - Proses pada Sistem OperasiMuhammad Arifin - Proses pada Sistem Operasi
Muhammad Arifin - Proses pada Sistem Operasi
 
Modul ajar dsp_2020-bab_4_sistem linear time invariant
Modul ajar dsp_2020-bab_4_sistem linear time invariantModul ajar dsp_2020-bab_4_sistem linear time invariant
Modul ajar dsp_2020-bab_4_sistem linear time invariant
 
algoritma
algoritmaalgoritma
algoritma
 

More from staffpengajar

More from staffpengajar (20)

Lthn_kasus_M13_alpro.pdf
Lthn_kasus_M13_alpro.pdfLthn_kasus_M13_alpro.pdf
Lthn_kasus_M13_alpro.pdf
 
M15_alpro_.pdf
M15_alpro_.pdfM15_alpro_.pdf
M15_alpro_.pdf
 
M09-jarKomp-1_.pdf
M09-jarKomp-1_.pdfM09-jarKomp-1_.pdf
M09-jarKomp-1_.pdf
 
M10-jarKomp-1.pdf
M10-jarKomp-1.pdfM10-jarKomp-1.pdf
M10-jarKomp-1.pdf
 
Dasar Operator Arithmatika_python.pdf
Dasar Operator Arithmatika_python.pdfDasar Operator Arithmatika_python.pdf
Dasar Operator Arithmatika_python.pdf
 
artikel_IoT_PR_snmpsimamora.pdf
artikel_IoT_PR_snmpsimamora.pdfartikel_IoT_PR_snmpsimamora.pdf
artikel_IoT_PR_snmpsimamora.pdf
 
data_dan_DBase_.pdf
data_dan_DBase_.pdfdata_dan_DBase_.pdf
data_dan_DBase_.pdf
 
Japaness multiplification 3 variables and 4 variables
Japaness multiplification 3 variables and 4 variablesJapaness multiplification 3 variables and 4 variables
Japaness multiplification 3 variables and 4 variables
 
Randomize number vbscript_sns
Randomize number vbscript_snsRandomize number vbscript_sns
Randomize number vbscript_sns
 
sns77 vb script_politel
sns77 vb script_politelsns77 vb script_politel
sns77 vb script_politel
 
Diktat c++ d76_dev-cpp
Diktat c++ d76_dev-cppDiktat c++ d76_dev-cpp
Diktat c++ d76_dev-cpp
 
Algoritma Matematika Informasi dalam Pemrograman C++
Algoritma Matematika Informasi dalam Pemrograman C++Algoritma Matematika Informasi dalam Pemrograman C++
Algoritma Matematika Informasi dalam Pemrograman C++
 
Artikel sns op-bndg_2000
Artikel sns op-bndg_2000Artikel sns op-bndg_2000
Artikel sns op-bndg_2000
 
sns about struct-cpp
sns about struct-cppsns about struct-cpp
sns about struct-cpp
 
Allen d76 matlab-adjoe_
Allen d76 matlab-adjoe_Allen d76 matlab-adjoe_
Allen d76 matlab-adjoe_
 
What about spim-simulator
What about spim-simulatorWhat about spim-simulator
What about spim-simulator
 
Notes reliability engineering
Notes reliability engineeringNotes reliability engineering
Notes reliability engineering
 
Matlab sns_77
Matlab sns_77Matlab sns_77
Matlab sns_77
 
Matlab tutor sns
Matlab tutor snsMatlab tutor sns
Matlab tutor sns
 
sns es oop_
sns es oop_sns es oop_
sns es oop_
 

Recently uploaded

mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdfmengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
saptari3
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
JuliBriana2
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
ssuser35630b
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
AlfandoWibowo2
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 

Recently uploaded (20)

MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdfmengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 

tif306 M4 kls.krywn

  • 1. Dosen: Ir. Sihar, M.T. T. Informatika / FTI Bandung - 2014 TIF306 Sistem Operasi (3 sks)
  • 2. Silberschatz, A., Galvin, P.B. Operating Systems Concepts, seventh edition. John Wiley & Sons. Inc. 2001. Simamora, S.N.M.P. “Diktat Kuliah CE112 Sistem Operasi (3 sks)”, Program studi Teknik Komputer. Politeknik TELKOM. Bandung. 2010. Simamora, S.N.M.P. “Diktat Kuliah Sistem Operasi”. Dept. Sistem Komputer. Fak. Teknik. ITHB. Bandung. 2002. Simamora, S.N.M.P. “Diktat Kuliah FTI306 Sistem Operasi (3 sks)”. Program studi Teknik Informatika. Fak. Teknologi Informasi. Univ. BALE. Bandung. 2013. Stallings, W. Operating Systems. Prentice Hall. 2001. Tanenbaum, A.S., Modern Operating System. Prentice-Hall. 1992.
  • 3. KONSEP DAN PENGENALAN PROSES Proses dalam sistem komputer modern dapat dijelaskan sebagai task/job yang sedang dijalankan atau sedang dieksekusi dalam proses yang berjalan pada sistem komputer modern haruslah dapat terukur dengan alasan untuk peningkatan kinerja/performance. Oleh sebab itu agar dapat diukur maka digunakan parameter pengukur yang disebut metric. Proses yang berjalan ada sistem komputer modern menggunakan metrik yang disebut slot- waktu (time-slot). Satu slot-waktu diidentikan dengan 1 ssw (satu-satuan-waktu) dimana 1-ssw dapat direpresentasikan dalam beberapa satuan waktu seperti detik, menit, second, microsecond, nanosecond. Berikut tingkatan metrik dalam satuan dasar waktu : Tingkatan metrik 1. pico second 2. nano second 3. micro second 4. milli second 6. second (s): 10° 7. Kilo (k): 10³ 8. Mega (M) 106 9. Giga (G): 109 10. Tera (T): 1012
  • 4. Proses dalam sistem komputer modern dilakukan oleh procesor sebagai kombinasi antara elemen CPU dan sistem operasi. Contoh: Diagram-state untuk sebuah job/task dengan waktu proses (tT = 3-ssw) Gambar 1-kotak=1-ssw
  • 5. Sebuah proses yang dijalankan pada sistem komputer modern dimulai dari waktu inisialisasi t=0 (T ke-0). Secara umum processor dibagi dua kelompok utama (berdasarkan mekanisme pengerjaan). Kasus: Jika diketahui tabel task/job yang dilayani oleh sistem operasi: job/task tT 1 3 2 4 3 4
  • 6. Gambar A). Single-Processor Berdasarkan gambar berikut, diagram-state tersebut, job/task yang belum dieksekusi akan diantrikan untuk menunggu dieksekusi. Dengan demikian akan melewati suatu slot waktu yang disebut waktu-tunggu. 1-kotak=1-ssw
  • 7. B). Multiple-processor (pemrosesan-jamak ) • Pada jenis pemrosesan ini, untuk Pemrosesan Paralel-Murni mengenal sebuah parameter yang disebut selisih-waktu-paralel (xT). Bila dituliskan xT=1-ssw, artinya sebelum 1-ssw proses eksisting diselesaikan maka 1-ssw proses selanjutnya dapat dimulai untuk dilayani. Jika merujuk pada Tabel Proses sebelumnya, maka: •Gambar 1-kotak=1-ssw
  • 8. Kasus : Jelaskan apa yang dimaksud dengan waktu-proses (tT), waktu- tunggu (tD), waktu-interrupt (tX) dan waktu-pengerjaan (tP). Gambar 1-kotak=1-ssw
  • 9. Waktu-tunggu (tD) job-1 ialah: jumlah waktu yang harus disediakan oleh job-1 oleh sebab kondisi proses yang harus dilewati saat proses pengerjaan sedang dilakukan. tDj1 = 1-ssw tDj2 = 2-ssw Waktu-interrupt (tX) job-1 ialah: waktu yang disediakan terhadap job-1 untuk berhenti sejenak dari proses utama oleh sebab bekerja pada proses lain terhadap waktu proses bertambah atau dengan lain waktu-interrupt menjadi bagian dari waktu proses job-1 tersebut. Misalkan pada Job-1 = X2-1 artinya terjadi interupsi pada slot ke-2 selama 1-ssw “tXj1 = 1-ssw” Misalkan pada Job-2 = X2-2 artinya terjadi interupsi saat slot ke-2 selama 2-ssw “tXj2 = 2-ssw”
  • 10. > waktu-pengerjaan (tP) job-1 adalah jumlah waktu yang digunakan untuk mengeksekusi/mengerjakan job-1 ditambah dengan waktu-tunggu (tD) yang dilewati sebelum job-1 akan dikerjakan. tPj1 = tTj1 + tDj1 = 6 + 1 = 7-ssw tPj2 = tTj2 + tDj2 = 6 + 2 = 8-ssw Dari kedua klasifikasi proses tersebut akan terhitung total-waktu yang terbagi atas “ total-waktu-proses (tTpr) dan total-waktu-pengerjaan (tTpe)” Kedua proses tersebut (tunggal dan jamak) identik dengan klasifikasi proses: 1. Proses tunggal diidentikan dengan sequential-process yaitu sejumlah proses berlangsung secara berurutan dan tidak ada saling tumpang- tindih; sebelum proses awal belum selesai yang berikutnya belum dapat dilayani. 2. Proses jamak identik dengan proses paralel, terbagi atas : a) proses paralel murni yaitu sejumlah proses dapat dilayani secara bersama-sama tanpa menunggu proses sebelumnya selesai. b) proses paralel berpenggalan yaitu proses paralel yang dilaksanakan setahap demi setahap oleh sebab mengalami interrupt-time yang diistilahkan dengan quantum-time “Q-time” (QT).