SlideShare a Scribd company logo
PROPOSAL USAHA PERTAMINI
“ASLI MURNI”
RINGKASAN EKSEKUTIF
• Sekarang ini, Bahan bakar diwilayah kecamatan muara
padang sudah merupakan sebuah kebutuhan masyarakat
dikarenakan masyarakat mayoritas memiliki kendaraan
bermotor baik roda dua ataupun roda empat.
• Untuk masyarakat luas, Bahan bakar minyak adalah salah
satu kebutuhan pokok, Bahkan, tidak jarang diantara
mereka memiliki kendaraan lebih dari satu dan juga banyak
masyarakat petani yang memiliki alat alat mesin pertanian
seperti, Traktor, Kombet, Jonder Mesin pengilingan Padi dll.
A
S
M
U
R
BBM
PELUANG DAN TAWARAN
• Dalam pekembangannya, BBM Asli muri cenderung diminati
masyarakat karena banyaknya BBM oplosan yang beredar
diwilayah kecamatan muara padang. Yang harganya
cenderung lebih murah , namun efeknya merusak kendaraan.
• Dengan BBM Murni pelanggan merasa puas karena kendaraan
makin awet mesin tidak mudah mogok.
PELUANG DAN TAWARAN
DESKRIPSI PRODUK YANG
DIJUAL
- Petralet
- Premium
- Petramax
- Bio Solar
KEUNGGULAN PRODUK
YANG DIJUAL
- Menyediakan BBM ASLI
MURNI
- Harga Bersaing dan
kualitas Kemurnianya
terjamin
BBM
A
S
M
U
R
KEUNGGULAN JASA YANG DITAWARKAN
- Layanan Purna Jual
- Buka setiap hari termasuk hari libur ( 08.00 -
21.30)
PELUANG DAN TAWARAN
PERTAMINI “ASLI MURNI”
A
S
M
U
R
BBM
PETRALET
ANALISA PASAR
• 5 Tahun terakhir BBM Asli Murni dikecamatan muara padang baru
mencapai 20 % per tahun
• 5 Tahun ke depan diproyeksikan BBM Asli murni mengalami kenaikan
sebesar 60% dari 5 tahun sebelumnya
• Segmentasi Pasar : Kebutuhan BBM Asli murni di kabupaten Banyuasin
Kecamatan Muara padang di Desa Purwodadi sangat banyak, dari menengah
kebawah sampai menengah ke atas maupun umum.
• Pola hidup masyarakat yang tinggal di kabupaten Banyuasin kecamatan
muara padang cenderung menggunakan BBM Asli murini untuk kebutuhan
sehari-hari, Baik Premium. Petralet, Petramax dan Solar sehingga membuka
peluang untuk usaha pertamini dan pengembangannya. Karna semakin hari
semakin bertamahnya julah kendaraan maupun alat mesin pertanian di
Kecamatan Muara Padang.
ANALISA SWOT
KEKUATAN ( STRENGT )
 Pelayanan yang cepat dan tepat
 Takaran dijamin Pass
 Menjual berbagai jenis, BBM
KELEMAHAN ( WEAKNESS)
• Banyaknya pesaing
• Kalau ngak cepat terjual BBM akan Berkurang / Menguap
• Menyesuwaikan Harga Pemerintah
• Lambatnya Mobilisasi dari Palembang. Dikarenakan Cuaca
UKURANDAN PERTUMBUHAN
PASAR
UKURAN PASAR
• Petramax 200 ltr x 12.000 2.400.000
• Premium 200 ltr x 10.000 2.000.000
• Bio Solar 200 ltr x 8.000 1.600.000
• Petralet 200 ltr x 10.000 2.000.000
PERTUMBUHAN PASAR
• Dengan pertumbuhan pasar/trend baru, yaitu BBM Murni
berbasis BBM Asli Murni maka ini menjadi suatu peluang
untuk berkonstrasi pada Peningkatkan kualitas BBM Asli Muri
ANALISA PASAR
PELUANG ( OPPORTUNITY )
 Berkembangnya Kepemilikan kendaraan dan alat mesin
pertanian yang semakin maju meningkat dan pesat membuat
orang-orang mencari BBM Asli murni untuk kebutuhan
kendaraan sehari harinya.
 Pengguna BBM Asli Murni yang semakin meningkat
 Menjadikan Peluang bisnis yang menjanjikan
THREAT/ Ancaman
• Mudah Terbakar dan menyusut (Menguap)
• Banyaknya pesaing yang meniru konsep yang telah kita buat.
FORMULASI STRATEGI
TUJUAN
1. Memenuhi Kebutuhan masyarakat akan
BBM Untuk menunjang kegiyatan oprasional
sehari – hari.
2. Dengan Menyediakan BBM Murni tujuannya
adlah agar kendaraan ataupun alat pertanian
konsumen lebih awet.
TEMPAT USAHA
FORMULASI STRATEGI
RENCANA PEMASARAN
• Kami berada ditempat yang
strategis di Jl. Lintas
Palembang jalur kecamatan
muara padang Kab Banyuasin
• Promosi yang akan kami
gunakan dalam memasarkan
jasa dan produk ini adalah
promosi secara langsung
1. Setiap pembelian 20 ltr BBM
Asli murni mendapat 1 kupon
undian (akan diundi setiap
akhir bulan) untuk
mendapatkan 1 buah souvenir
cantik.
2. Memanfaatkan teman
dekat, pelanggan setia
Toko atau pasang
Spanduk..
RENCANA PRODUKSI
Untuk mempersiapkan BBM Asli Murni
mengambil langsung dari SPBU Sehingga
Harga dapat menjadi lebih murah
dibandingkan membeli dengan Distributor.
PENANGGULANGANRISIKO
RISIKO YANG DIHADAPI
• Mudah Terbakar dan menyusut (Menguap)
• Banyaknya pesaing yang meniru konsep yang
telah kita buat.
Cara Mengatasinya
Membuat Tulisan Peringatan Dengan Jelas
Dilarang Merokok/Menyalakan Api
Menutup dengan Rapat.
BiayaPerlengkapan 5.680.000Rp
200ltrPertamax 1.740.000Rp
200ltrPremium 1.300.000Rp
200ltrBiosolar 1.100.000Rp
200ltrPetralet 1.540.000Rp
BiayatambahanBBM 40.000Rp
BiayaAngkutan 300.000Rp
BiayaLain-Lain 100.000Rp
JumlahBiayaUsahaPerBulan 6.120.000Rp
JumlahBiayaUsahaPerHari 204.000Rp
BIAYAUSAHA
Petramax: 200xRp12000x30hari 2.400.000Rp
Premium:200xRp10000x30hari 2.000.000Rp
BioSolar 200xRp.8000x30hari 1.600.000Rp
Petralet:200xRp.10000x30hari 2.000.000Rp
JumlahPendapatanPerBulan 8.000.000Rp
JumlahPendapatanPerHari 266.667Rp
ESTIMASIPENDAPATAN
Laba/Rugi Per Bulan :
Jumlah Pendapatan Per Bulan 8.000.000Rp
Jumlah Biaya Usaha Per Bulan 6.120.000Rp
Laba Kotor Per Bulan 1.880.000Rp
Laba/Rugi Per Hari :
Jumlah Pendapatan Per Hari 266.667Rp
Jumlah Biaya Usaha Per Hari 204.000Rp
Laba Kotor Per Hari 62.667Rp
PERHITUNGAN LABA/RUGI
Untukmenambahmodalusaha,makaUsahaTambalBanmeminjamkeKopkarPansosSK
sebesarRp5.000.000denganbiungapinjaman2%menurunjangkawaktu6bulan.
Pembayarandilakukanperbulandanusahainimenyisihkan15%darilababersih
untukditabung.
BesarPinjaman 5.000.000Rp
AngsuranBulan1+Bunga 933.333Rp
AngsuranBulan2+Bunga 933.333Rp
AngsuranBulan3+Bunga 933.333Rp
AngsuranBulan4+Bunga 933.333Rp
AngsuranBulan5+Bunga 933.333Rp
AngsuranBulan6+Bunga 933.333Rp
PINJAMAN&TABUNGAN
Laba/RugiPerBulan:
LabaKotorPerBulan 1.880.000Rp
Angsuran+Bunga 933.333Rp
Tabungan 282.000Rp
LabaBersihPerBulan 664.667Rp
PERHITUNGANLABA/RUGIPASCAPINJAMAN
Nilai Investasi = Modal Awal + Biaya Usaha
Modal Awal 10.000.000Rp
Biaya Usaha 6.120.000Rp
Nilai Investasi 16.120.000Rp
Laba Kotor Per Bulan 1.880.000Rp
Persentase Keuntungan Bersih Terhadap Investasi :
Rumus = (Laba Kotor Per Bulan : Nilai Investasi) x 100
Laba Kotor Per Bulan 1.880.000Rp
Nilai Investasi 16.120.000Rp
Persentase 11,66%
Return On Investmen = (Nilai Investasi : Laba Kotor Per Bulan)
Nilai Investasi 16.120.000Rp
Laba Kotor Per Bulan 1.880.000Rp
ROI 8,574
Pengembalian Investasi = ROI x 30 hari
ROI = 8,574 x 30 hari
ROI = 257,22 hari dibulatkan menjadi 257 hari
Jadi tingkat pengembalian investasi selama 8 bulan 17 hari
ANALISA KELAYAKAN USAHA
Analisis Rasio Pendapatan dan Biaya (Revenue Cost Ratio)
Rumus : Jumlah Pendapatan Per Bulan : Jumlah Biaya Usaha Per Bulan
Jumlah Pendapatan Per Bulan 8.000.000Rp
Jumlah Biaya Usaha Per Bulan 6.120.000Rp
Revenue Cost Ratio 1,307189542
Jadi, untuk setiap penambahan biaya sebesar Rp 1.000 akan diperoleh
pendapatan sebesar Rp 3.250.
Pinjaman :
Total Pinjaman 5.000.000Rp
Total Bunga 6 Bulan 600.000Rp
Jumlah Tambahan Modal 5.600.000Rp
Tambahan Pendapatan Pasca Pinjaman
Rumus : Jumlah Tambahan Modal x Revenue Cost Ratio
Jumlah Tambahan Modal 5.600.000Rp
Revenue Cost Ratio 1,307189542
Tambahan Pendapatan 7.320.261Rp
ESTIMASI TOTAL PENDAPATAN PASCA PINJAMAN
Rumus : Jumlah Pendapatan Per Bulan + Tambahan Pendapatan
Jumlah Pendapatan Per Bulan 8.000.000Rp
Tambahan Pendapatan 7.320.261Rp
TOTAL 15.320.261Rp
ANALISA KELAYAKAN USAHA PASCA PINJAMAN 1
Analisis Rasio Keuntungan dan Biaya (Profit Cost Ratio)
Rumus : Laba Kotor Per Bulan : Jumlah Biaya Usaha Per Bulan
Laba Kotor Per Bulan 1.880.000Rp
Jumlah Biaya Usaha Per Bulan 6.120.000Rp
Profit Cost Ratio 0,31
Jadi, untuk setiap penambahan biaya sebesar Rp 1.000 akan diperoleh
keuntungan sebesar Rp 2.150.
Pinjaman :
Total Pinjaman 5.000.000Rp
Total Bunga 6 Bulan 600.000Rp
Jumlah Tambahan Modal 5.600.000Rp
Tambahan Keuntungan Pasca Pinjaman
Rumus : Jumlah Tambahan Modal x Profit Cost Ratio
Jumlah Tambahan Modal 5.600.000Rp
Profit Cost Ratio 0,31
Tambahan Keuntungan 1.720.261Rp
ESTIMASI TOTAL KEUNTUNGAN PASCA PINJAMAN
Rumus : Jumlah Laba Kotor Per Bulan + Tambahan Keuntungan
Jumlah Laba Kotor Per Bulan 1.880.000Rp
Tambahan Keuntungan 1.720.261Rp
TOTAL 3.600.261Rp
ANALISA KELAYAKAN USAHA PASCA PINJAMAN 2
Anda mau sukses, mari bergabunglah dengan
kami PERTAMINI “ASLI MURNI” Karna bisnis
kami sangat menjanjikan

More Related Content

What's hot

Indek perkembangan kawasan perdesaan
Indek perkembangan kawasan perdesaanIndek perkembangan kawasan perdesaan
Indek perkembangan kawasan perdesaan
EkoWahyudi107
 
Presentation Adaptasi Mitigasi Perubahan Iklim
Presentation Adaptasi Mitigasi Perubahan Iklim Presentation Adaptasi Mitigasi Perubahan Iklim
Presentation Adaptasi Mitigasi Perubahan Iklim
Musnanda Satar
 
Pemberdayaan Masyarakat Desa
Pemberdayaan Masyarakat DesaPemberdayaan Masyarakat Desa
Pemberdayaan Masyarakat Desa
Dadang Solihin
 
Penyusunan Indikator dan Target
Penyusunan Indikator dan TargetPenyusunan Indikator dan Target
Penyusunan Indikator dan Target
Dadang Solihin
 
Dokumen Sustainable Development Goals (SDGs)
Dokumen Sustainable Development Goals (SDGs)Dokumen Sustainable Development Goals (SDGs)
Dokumen Sustainable Development Goals (SDGs)
Muh Saleh
 
Pengembangan ekonomi lokal untuk meningkatkan daya saing daerah di era revol...
Pengembangan ekonomi lokal untuk meningkatkan daya saing  daerah di era revol...Pengembangan ekonomi lokal untuk meningkatkan daya saing  daerah di era revol...
Pengembangan ekonomi lokal untuk meningkatkan daya saing daerah di era revol...
Sugeng Budiharsono
 
Manajemen Operasional
Manajemen OperasionalManajemen Operasional
Manajemen Operasional
Aulia Ihza
 
Materi 5. perencanaan pengadaan
Materi 5. perencanaan pengadaanMateri 5. perencanaan pengadaan
Materi 5. perencanaan pengadaan
Mikhail Rasyid
 
Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara dalam Perekonomian Indonesia
Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara dalam Perekonomian IndonesiaAnggaran Pendapatan dan Belanja Negara dalam Perekonomian Indonesia
Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara dalam Perekonomian Indonesia
STIE EKUITAS BANDUNG
 
Product & Merchandising
Product & Merchandising Product & Merchandising
Product & Merchandising
RSO-Batch3
 
Laporan Ptlf
Laporan PtlfLaporan Ptlf
Laporan Ptlf
JonasManik1
 
Bahaya, kerentanan, resiko dan bencana
Bahaya, kerentanan, resiko dan bencanaBahaya, kerentanan, resiko dan bencana
Bahaya, kerentanan, resiko dan bencana
PT. Srikandi Pitaloka Dinamika
 
Ekoling3. valuasi ekonomi sda-klh
Ekoling3. valuasi ekonomi sda-klhEkoling3. valuasi ekonomi sda-klh
Ekoling3. valuasi ekonomi sda-klh
Wahyu Yuns
 
Roadmap for Mangrove Management
Roadmap for Mangrove ManagementRoadmap for Mangrove Management
Roadmap for Mangrove Management
CIFOR-ICRAF
 
Proses Pembangunan Daerah: Dari Perencanaan sampai Monitoring dan Evaluasi
Proses Pembangunan Daerah: Dari Perencanaan sampai Monitoring dan EvaluasiProses Pembangunan Daerah: Dari Perencanaan sampai Monitoring dan Evaluasi
Proses Pembangunan Daerah: Dari Perencanaan sampai Monitoring dan Evaluasi
Dadang Solihin
 
2 participatory rural appraisal-pengalaman di indonesia
2 participatory rural appraisal-pengalaman di indonesia2 participatory rural appraisal-pengalaman di indonesia
2 participatory rural appraisal-pengalaman di indonesia
Ria Dj
 
1. PermenLHK 18 Tahun 2021 tentang Sertifikasi Kompetensi Amdal, LPJP Amdal, ...
1. PermenLHK 18 Tahun 2021 tentang Sertifikasi Kompetensi Amdal, LPJP Amdal, ...1. PermenLHK 18 Tahun 2021 tentang Sertifikasi Kompetensi Amdal, LPJP Amdal, ...
1. PermenLHK 18 Tahun 2021 tentang Sertifikasi Kompetensi Amdal, LPJP Amdal, ...
rizkyanjana
 
Pembangunan berkelanjutan-fd
Pembangunan berkelanjutan-fdPembangunan berkelanjutan-fd
Pembangunan berkelanjutan-fd
Frans Dione
 
Pembangunan Ekonomi Lokal
Pembangunan Ekonomi LokalPembangunan Ekonomi Lokal
Pembangunan Ekonomi Lokal
Sri Wahyuni
 
Panduan pengisian indeks inovasi daerah bappeda
Panduan pengisian indeks inovasi daerah bappedaPanduan pengisian indeks inovasi daerah bappeda
Panduan pengisian indeks inovasi daerah bappeda
AkB
 

What's hot (20)

Indek perkembangan kawasan perdesaan
Indek perkembangan kawasan perdesaanIndek perkembangan kawasan perdesaan
Indek perkembangan kawasan perdesaan
 
Presentation Adaptasi Mitigasi Perubahan Iklim
Presentation Adaptasi Mitigasi Perubahan Iklim Presentation Adaptasi Mitigasi Perubahan Iklim
Presentation Adaptasi Mitigasi Perubahan Iklim
 
Pemberdayaan Masyarakat Desa
Pemberdayaan Masyarakat DesaPemberdayaan Masyarakat Desa
Pemberdayaan Masyarakat Desa
 
Penyusunan Indikator dan Target
Penyusunan Indikator dan TargetPenyusunan Indikator dan Target
Penyusunan Indikator dan Target
 
Dokumen Sustainable Development Goals (SDGs)
Dokumen Sustainable Development Goals (SDGs)Dokumen Sustainable Development Goals (SDGs)
Dokumen Sustainable Development Goals (SDGs)
 
Pengembangan ekonomi lokal untuk meningkatkan daya saing daerah di era revol...
Pengembangan ekonomi lokal untuk meningkatkan daya saing  daerah di era revol...Pengembangan ekonomi lokal untuk meningkatkan daya saing  daerah di era revol...
Pengembangan ekonomi lokal untuk meningkatkan daya saing daerah di era revol...
 
Manajemen Operasional
Manajemen OperasionalManajemen Operasional
Manajemen Operasional
 
Materi 5. perencanaan pengadaan
Materi 5. perencanaan pengadaanMateri 5. perencanaan pengadaan
Materi 5. perencanaan pengadaan
 
Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara dalam Perekonomian Indonesia
Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara dalam Perekonomian IndonesiaAnggaran Pendapatan dan Belanja Negara dalam Perekonomian Indonesia
Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara dalam Perekonomian Indonesia
 
Product & Merchandising
Product & Merchandising Product & Merchandising
Product & Merchandising
 
Laporan Ptlf
Laporan PtlfLaporan Ptlf
Laporan Ptlf
 
Bahaya, kerentanan, resiko dan bencana
Bahaya, kerentanan, resiko dan bencanaBahaya, kerentanan, resiko dan bencana
Bahaya, kerentanan, resiko dan bencana
 
Ekoling3. valuasi ekonomi sda-klh
Ekoling3. valuasi ekonomi sda-klhEkoling3. valuasi ekonomi sda-klh
Ekoling3. valuasi ekonomi sda-klh
 
Roadmap for Mangrove Management
Roadmap for Mangrove ManagementRoadmap for Mangrove Management
Roadmap for Mangrove Management
 
Proses Pembangunan Daerah: Dari Perencanaan sampai Monitoring dan Evaluasi
Proses Pembangunan Daerah: Dari Perencanaan sampai Monitoring dan EvaluasiProses Pembangunan Daerah: Dari Perencanaan sampai Monitoring dan Evaluasi
Proses Pembangunan Daerah: Dari Perencanaan sampai Monitoring dan Evaluasi
 
2 participatory rural appraisal-pengalaman di indonesia
2 participatory rural appraisal-pengalaman di indonesia2 participatory rural appraisal-pengalaman di indonesia
2 participatory rural appraisal-pengalaman di indonesia
 
1. PermenLHK 18 Tahun 2021 tentang Sertifikasi Kompetensi Amdal, LPJP Amdal, ...
1. PermenLHK 18 Tahun 2021 tentang Sertifikasi Kompetensi Amdal, LPJP Amdal, ...1. PermenLHK 18 Tahun 2021 tentang Sertifikasi Kompetensi Amdal, LPJP Amdal, ...
1. PermenLHK 18 Tahun 2021 tentang Sertifikasi Kompetensi Amdal, LPJP Amdal, ...
 
Pembangunan berkelanjutan-fd
Pembangunan berkelanjutan-fdPembangunan berkelanjutan-fd
Pembangunan berkelanjutan-fd
 
Pembangunan Ekonomi Lokal
Pembangunan Ekonomi LokalPembangunan Ekonomi Lokal
Pembangunan Ekonomi Lokal
 
Panduan pengisian indeks inovasi daerah bappeda
Panduan pengisian indeks inovasi daerah bappedaPanduan pengisian indeks inovasi daerah bappeda
Panduan pengisian indeks inovasi daerah bappeda
 

Similar to Usaha bensin asli murni

Am Bester Malay.pdf
Am Bester Malay.pdfAm Bester Malay.pdf
Am Bester Malay.pdf
alexsheecheeweng
 
Harga pertamini digital
Harga pertamini digitalHarga pertamini digital
Harga pertamini digital
evosgirls
 
prop proudct
prop proudctprop proudct
prop proudct
yudi suwarya
 
Prop proudct
Prop proudctProp proudct
Prop proudct
yudi suwarya
 
Jurnal 3-optimasi-penentuan-kesepakatan-harga-nilam-pada-rantai-pasok-minyak
Jurnal 3-optimasi-penentuan-kesepakatan-harga-nilam-pada-rantai-pasok-minyakJurnal 3-optimasi-penentuan-kesepakatan-harga-nilam-pada-rantai-pasok-minyak
Jurnal 3-optimasi-penentuan-kesepakatan-harga-nilam-pada-rantai-pasok-minyak
Ayu Fitria
 
Ppt.smidoubel
Ppt.smidoubelPpt.smidoubel
Ppt.smidoubel
biospeedplus
 
Toratora Professional
Toratora ProfessionalToratora Professional
Toratora Professional
glow_win
 
Toratora profesional
Toratora profesionalToratora profesional
Toratora profesional
rgetoratora
 
MD Grand Akashu Riau
MD Grand Akashu RiauMD Grand Akashu Riau
MD Grand Akashu Riau
Zulfahmi Munir
 
Permintaan terhadap faktor faktor produksi
Permintaan terhadap faktor faktor produksiPermintaan terhadap faktor faktor produksi
Permintaan terhadap faktor faktor produksi
Ameerican Ahmedas
 
Analisa titik impas
Analisa titik impasAnalisa titik impas
Analisa titik impas
Anisa Ulya Darajat
 
studi kelayakan usaha pencucian motor
studi kelayakan usaha pencucian motorstudi kelayakan usaha pencucian motor
studi kelayakan usaha pencucian motor
Devdy
 
Remanufacture Toner in Bahasa
Remanufacture Toner in BahasaRemanufacture Toner in Bahasa
Remanufacture Toner in Bahasa
Logistic Expert Consulting
 
Bina Market Indonesia
Bina Market Indonesia Bina Market Indonesia
Bina Market Indonesia
dekkapm
 
G g pit shop presentation
G g pit shop presentationG g pit shop presentation
G g pit shop presentationIvan Rondonuwu
 
PT. SHUBARU INDONESIA
PT. SHUBARU INDONESIAPT. SHUBARU INDONESIA
PT. SHUBARU INDONESIAeatingear
 
Ide bisnis melihat genangan air di jalan
Ide bisnis melihat genangan air di jalanIde bisnis melihat genangan air di jalan
Ide bisnis melihat genangan air di jalan
Ridwan isnan
 
Ide bisnis melihat genangan air di jalan
Ide bisnis melihat genangan air di jalanIde bisnis melihat genangan air di jalan
Ide bisnis melihat genangan air di jalan
Ridwan isnan
 

Similar to Usaha bensin asli murni (20)

Am Bester Malay.pdf
Am Bester Malay.pdfAm Bester Malay.pdf
Am Bester Malay.pdf
 
Harga pertamini digital
Harga pertamini digitalHarga pertamini digital
Harga pertamini digital
 
prop proudct
prop proudctprop proudct
prop proudct
 
Prop proudct
Prop proudctProp proudct
Prop proudct
 
Jurnal 3-optimasi-penentuan-kesepakatan-harga-nilam-pada-rantai-pasok-minyak
Jurnal 3-optimasi-penentuan-kesepakatan-harga-nilam-pada-rantai-pasok-minyakJurnal 3-optimasi-penentuan-kesepakatan-harga-nilam-pada-rantai-pasok-minyak
Jurnal 3-optimasi-penentuan-kesepakatan-harga-nilam-pada-rantai-pasok-minyak
 
Ppt.smidoubel
Ppt.smidoubelPpt.smidoubel
Ppt.smidoubel
 
Toratora Professional
Toratora ProfessionalToratora Professional
Toratora Professional
 
Toratora profesional
Toratora profesionalToratora profesional
Toratora profesional
 
MD Grand Akashu Riau
MD Grand Akashu RiauMD Grand Akashu Riau
MD Grand Akashu Riau
 
Permintaan terhadap faktor faktor produksi
Permintaan terhadap faktor faktor produksiPermintaan terhadap faktor faktor produksi
Permintaan terhadap faktor faktor produksi
 
Analisa titik impas
Analisa titik impasAnalisa titik impas
Analisa titik impas
 
studi kelayakan usaha pencucian motor
studi kelayakan usaha pencucian motorstudi kelayakan usaha pencucian motor
studi kelayakan usaha pencucian motor
 
Remanufacture Toner in Bahasa
Remanufacture Toner in BahasaRemanufacture Toner in Bahasa
Remanufacture Toner in Bahasa
 
Bina Market Indonesia
Bina Market Indonesia Bina Market Indonesia
Bina Market Indonesia
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
G g pit shop presentation
G g pit shop presentationG g pit shop presentation
G g pit shop presentation
 
PT. SHUBARU INDONESIA
PT. SHUBARU INDONESIAPT. SHUBARU INDONESIA
PT. SHUBARU INDONESIA
 
Ide bisnis melihat genangan air di jalan
Ide bisnis melihat genangan air di jalanIde bisnis melihat genangan air di jalan
Ide bisnis melihat genangan air di jalan
 
Ide bisnis melihat genangan air di jalan
Ide bisnis melihat genangan air di jalanIde bisnis melihat genangan air di jalan
Ide bisnis melihat genangan air di jalan
 
Ppt.smilebihpasti
Ppt.smilebihpastiPpt.smilebihpasti
Ppt.smilebihpasti
 

More from Stefanus Aryanto

Usaha pupuk organik cair
Usaha pupuk organik cairUsaha pupuk organik cair
Usaha pupuk organik cair
Stefanus Aryanto
 
Proposal usaha ternak bebek pedaging makmur
Proposal usaha ternak bebek pedaging makmurProposal usaha ternak bebek pedaging makmur
Proposal usaha ternak bebek pedaging makmur
Stefanus Aryanto
 
Proposal usaha jamur tiram sehat
Proposal usaha jamur tiram sehatProposal usaha jamur tiram sehat
Proposal usaha jamur tiram sehat
Stefanus Aryanto
 
Proposal usaha ternak lele sentosa
Proposal usaha ternak lele sentosaProposal usaha ternak lele sentosa
Proposal usaha ternak lele sentosa
Stefanus Aryanto
 
Proposal usaha ternak belut artomoro
Proposal usaha ternak belut artomoroProposal usaha ternak belut artomoro
Proposal usaha ternak belut artomoro
Stefanus Aryanto
 
Kertas kerja auditor
Kertas kerja auditorKertas kerja auditor
Kertas kerja auditor
Stefanus Aryanto
 

More from Stefanus Aryanto (6)

Usaha pupuk organik cair
Usaha pupuk organik cairUsaha pupuk organik cair
Usaha pupuk organik cair
 
Proposal usaha ternak bebek pedaging makmur
Proposal usaha ternak bebek pedaging makmurProposal usaha ternak bebek pedaging makmur
Proposal usaha ternak bebek pedaging makmur
 
Proposal usaha jamur tiram sehat
Proposal usaha jamur tiram sehatProposal usaha jamur tiram sehat
Proposal usaha jamur tiram sehat
 
Proposal usaha ternak lele sentosa
Proposal usaha ternak lele sentosaProposal usaha ternak lele sentosa
Proposal usaha ternak lele sentosa
 
Proposal usaha ternak belut artomoro
Proposal usaha ternak belut artomoroProposal usaha ternak belut artomoro
Proposal usaha ternak belut artomoro
 
Kertas kerja auditor
Kertas kerja auditorKertas kerja auditor
Kertas kerja auditor
 

Recently uploaded

MOTIVASI KEWIRAUSAHAAN bahan ajar bagi UMKM.pptx
MOTIVASI KEWIRAUSAHAAN bahan ajar bagi UMKM.pptxMOTIVASI KEWIRAUSAHAAN bahan ajar bagi UMKM.pptx
MOTIVASI KEWIRAUSAHAAN bahan ajar bagi UMKM.pptx
MohMahsus1
 
0818.0927.0089| Biaya Pembuatan Sertifikat Laik Fungsi di Bali| Duaznco Building
0818.0927.0089| Biaya Pembuatan Sertifikat Laik Fungsi di Bali| Duaznco Building0818.0927.0089| Biaya Pembuatan Sertifikat Laik Fungsi di Bali| Duaznco Building
0818.0927.0089| Biaya Pembuatan Sertifikat Laik Fungsi di Bali| Duaznco Building
MargionoPriadi
 
ACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdf
ACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdfACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdf
ACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdf
Azvan Enginering
 
2 Depresiasi & Pelepasan Aset Tetap.pptx
2 Depresiasi &  Pelepasan Aset Tetap.pptx2 Depresiasi &  Pelepasan Aset Tetap.pptx
2 Depresiasi & Pelepasan Aset Tetap.pptx
NicolasBayu
 
Project Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptx
Project Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptxProject Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptx
Project Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptx
abiddah0606
 
Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...
Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...
Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...
Habibatut Tijani
 
Bab 1: Asas keusahawanan Modul UES 3012 kolej vokasional .pdf
Bab 1: Asas keusahawanan Modul UES 3012 kolej vokasional .pdfBab 1: Asas keusahawanan Modul UES 3012 kolej vokasional .pdf
Bab 1: Asas keusahawanan Modul UES 3012 kolej vokasional .pdf
NURMUHDFIRDAUSAMINUL
 
3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx
3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx
3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx
NicolasBayu
 
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasarSTRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
rioeradeka
 
Proposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.ppt
Proposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.pptProposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.ppt
Proposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.ppt
muhamadrafiakbar
 
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptxIlmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
RamonaChasdiana
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdfPREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
FORTRESS
 
Paket 10 Buku Kurikulum Merdeka PAUD Usia 5-6 Tahun
Paket  10 Buku Kurikulum Merdeka PAUD Usia 5-6 TahunPaket  10 Buku Kurikulum Merdeka PAUD Usia 5-6 Tahun
Paket 10 Buku Kurikulum Merdeka PAUD Usia 5-6 Tahun
Redis Manik
 

Recently uploaded (13)

MOTIVASI KEWIRAUSAHAAN bahan ajar bagi UMKM.pptx
MOTIVASI KEWIRAUSAHAAN bahan ajar bagi UMKM.pptxMOTIVASI KEWIRAUSAHAAN bahan ajar bagi UMKM.pptx
MOTIVASI KEWIRAUSAHAAN bahan ajar bagi UMKM.pptx
 
0818.0927.0089| Biaya Pembuatan Sertifikat Laik Fungsi di Bali| Duaznco Building
0818.0927.0089| Biaya Pembuatan Sertifikat Laik Fungsi di Bali| Duaznco Building0818.0927.0089| Biaya Pembuatan Sertifikat Laik Fungsi di Bali| Duaznco Building
0818.0927.0089| Biaya Pembuatan Sertifikat Laik Fungsi di Bali| Duaznco Building
 
ACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdf
ACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdfACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdf
ACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdf
 
2 Depresiasi & Pelepasan Aset Tetap.pptx
2 Depresiasi &  Pelepasan Aset Tetap.pptx2 Depresiasi &  Pelepasan Aset Tetap.pptx
2 Depresiasi & Pelepasan Aset Tetap.pptx
 
Project Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptx
Project Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptxProject Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptx
Project Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptx
 
Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...
Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...
Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...
 
Bab 1: Asas keusahawanan Modul UES 3012 kolej vokasional .pdf
Bab 1: Asas keusahawanan Modul UES 3012 kolej vokasional .pdfBab 1: Asas keusahawanan Modul UES 3012 kolej vokasional .pdf
Bab 1: Asas keusahawanan Modul UES 3012 kolej vokasional .pdf
 
3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx
3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx
3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx
 
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasarSTRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
 
Proposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.ppt
Proposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.pptProposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.ppt
Proposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.ppt
 
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptxIlmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdfPREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
 
Paket 10 Buku Kurikulum Merdeka PAUD Usia 5-6 Tahun
Paket  10 Buku Kurikulum Merdeka PAUD Usia 5-6 TahunPaket  10 Buku Kurikulum Merdeka PAUD Usia 5-6 Tahun
Paket 10 Buku Kurikulum Merdeka PAUD Usia 5-6 Tahun
 

Usaha bensin asli murni

  • 2. RINGKASAN EKSEKUTIF • Sekarang ini, Bahan bakar diwilayah kecamatan muara padang sudah merupakan sebuah kebutuhan masyarakat dikarenakan masyarakat mayoritas memiliki kendaraan bermotor baik roda dua ataupun roda empat. • Untuk masyarakat luas, Bahan bakar minyak adalah salah satu kebutuhan pokok, Bahkan, tidak jarang diantara mereka memiliki kendaraan lebih dari satu dan juga banyak masyarakat petani yang memiliki alat alat mesin pertanian seperti, Traktor, Kombet, Jonder Mesin pengilingan Padi dll. A S M U R BBM
  • 3. PELUANG DAN TAWARAN • Dalam pekembangannya, BBM Asli muri cenderung diminati masyarakat karena banyaknya BBM oplosan yang beredar diwilayah kecamatan muara padang. Yang harganya cenderung lebih murah , namun efeknya merusak kendaraan. • Dengan BBM Murni pelanggan merasa puas karena kendaraan makin awet mesin tidak mudah mogok.
  • 4. PELUANG DAN TAWARAN DESKRIPSI PRODUK YANG DIJUAL - Petralet - Premium - Petramax - Bio Solar KEUNGGULAN PRODUK YANG DIJUAL - Menyediakan BBM ASLI MURNI - Harga Bersaing dan kualitas Kemurnianya terjamin BBM A S M U R
  • 5. KEUNGGULAN JASA YANG DITAWARKAN - Layanan Purna Jual - Buka setiap hari termasuk hari libur ( 08.00 - 21.30) PELUANG DAN TAWARAN
  • 7. ANALISA PASAR • 5 Tahun terakhir BBM Asli Murni dikecamatan muara padang baru mencapai 20 % per tahun • 5 Tahun ke depan diproyeksikan BBM Asli murni mengalami kenaikan sebesar 60% dari 5 tahun sebelumnya • Segmentasi Pasar : Kebutuhan BBM Asli murni di kabupaten Banyuasin Kecamatan Muara padang di Desa Purwodadi sangat banyak, dari menengah kebawah sampai menengah ke atas maupun umum. • Pola hidup masyarakat yang tinggal di kabupaten Banyuasin kecamatan muara padang cenderung menggunakan BBM Asli murini untuk kebutuhan sehari-hari, Baik Premium. Petralet, Petramax dan Solar sehingga membuka peluang untuk usaha pertamini dan pengembangannya. Karna semakin hari semakin bertamahnya julah kendaraan maupun alat mesin pertanian di Kecamatan Muara Padang.
  • 8. ANALISA SWOT KEKUATAN ( STRENGT )  Pelayanan yang cepat dan tepat  Takaran dijamin Pass  Menjual berbagai jenis, BBM KELEMAHAN ( WEAKNESS) • Banyaknya pesaing • Kalau ngak cepat terjual BBM akan Berkurang / Menguap • Menyesuwaikan Harga Pemerintah • Lambatnya Mobilisasi dari Palembang. Dikarenakan Cuaca
  • 9. UKURANDAN PERTUMBUHAN PASAR UKURAN PASAR • Petramax 200 ltr x 12.000 2.400.000 • Premium 200 ltr x 10.000 2.000.000 • Bio Solar 200 ltr x 8.000 1.600.000 • Petralet 200 ltr x 10.000 2.000.000 PERTUMBUHAN PASAR • Dengan pertumbuhan pasar/trend baru, yaitu BBM Murni berbasis BBM Asli Murni maka ini menjadi suatu peluang untuk berkonstrasi pada Peningkatkan kualitas BBM Asli Muri
  • 10. ANALISA PASAR PELUANG ( OPPORTUNITY )  Berkembangnya Kepemilikan kendaraan dan alat mesin pertanian yang semakin maju meningkat dan pesat membuat orang-orang mencari BBM Asli murni untuk kebutuhan kendaraan sehari harinya.  Pengguna BBM Asli Murni yang semakin meningkat  Menjadikan Peluang bisnis yang menjanjikan THREAT/ Ancaman • Mudah Terbakar dan menyusut (Menguap) • Banyaknya pesaing yang meniru konsep yang telah kita buat.
  • 11. FORMULASI STRATEGI TUJUAN 1. Memenuhi Kebutuhan masyarakat akan BBM Untuk menunjang kegiyatan oprasional sehari – hari. 2. Dengan Menyediakan BBM Murni tujuannya adlah agar kendaraan ataupun alat pertanian konsumen lebih awet.
  • 13. FORMULASI STRATEGI RENCANA PEMASARAN • Kami berada ditempat yang strategis di Jl. Lintas Palembang jalur kecamatan muara padang Kab Banyuasin • Promosi yang akan kami gunakan dalam memasarkan jasa dan produk ini adalah promosi secara langsung 1. Setiap pembelian 20 ltr BBM Asli murni mendapat 1 kupon undian (akan diundi setiap akhir bulan) untuk mendapatkan 1 buah souvenir cantik. 2. Memanfaatkan teman dekat, pelanggan setia Toko atau pasang Spanduk..
  • 14. RENCANA PRODUKSI Untuk mempersiapkan BBM Asli Murni mengambil langsung dari SPBU Sehingga Harga dapat menjadi lebih murah dibandingkan membeli dengan Distributor.
  • 15. PENANGGULANGANRISIKO RISIKO YANG DIHADAPI • Mudah Terbakar dan menyusut (Menguap) • Banyaknya pesaing yang meniru konsep yang telah kita buat. Cara Mengatasinya Membuat Tulisan Peringatan Dengan Jelas Dilarang Merokok/Menyalakan Api Menutup dengan Rapat.
  • 16.
  • 17. BiayaPerlengkapan 5.680.000Rp 200ltrPertamax 1.740.000Rp 200ltrPremium 1.300.000Rp 200ltrBiosolar 1.100.000Rp 200ltrPetralet 1.540.000Rp BiayatambahanBBM 40.000Rp BiayaAngkutan 300.000Rp BiayaLain-Lain 100.000Rp JumlahBiayaUsahaPerBulan 6.120.000Rp JumlahBiayaUsahaPerHari 204.000Rp BIAYAUSAHA
  • 18. Petramax: 200xRp12000x30hari 2.400.000Rp Premium:200xRp10000x30hari 2.000.000Rp BioSolar 200xRp.8000x30hari 1.600.000Rp Petralet:200xRp.10000x30hari 2.000.000Rp JumlahPendapatanPerBulan 8.000.000Rp JumlahPendapatanPerHari 266.667Rp ESTIMASIPENDAPATAN
  • 19. Laba/Rugi Per Bulan : Jumlah Pendapatan Per Bulan 8.000.000Rp Jumlah Biaya Usaha Per Bulan 6.120.000Rp Laba Kotor Per Bulan 1.880.000Rp Laba/Rugi Per Hari : Jumlah Pendapatan Per Hari 266.667Rp Jumlah Biaya Usaha Per Hari 204.000Rp Laba Kotor Per Hari 62.667Rp PERHITUNGAN LABA/RUGI
  • 21. Laba/RugiPerBulan: LabaKotorPerBulan 1.880.000Rp Angsuran+Bunga 933.333Rp Tabungan 282.000Rp LabaBersihPerBulan 664.667Rp PERHITUNGANLABA/RUGIPASCAPINJAMAN
  • 22. Nilai Investasi = Modal Awal + Biaya Usaha Modal Awal 10.000.000Rp Biaya Usaha 6.120.000Rp Nilai Investasi 16.120.000Rp Laba Kotor Per Bulan 1.880.000Rp Persentase Keuntungan Bersih Terhadap Investasi : Rumus = (Laba Kotor Per Bulan : Nilai Investasi) x 100 Laba Kotor Per Bulan 1.880.000Rp Nilai Investasi 16.120.000Rp Persentase 11,66% Return On Investmen = (Nilai Investasi : Laba Kotor Per Bulan) Nilai Investasi 16.120.000Rp Laba Kotor Per Bulan 1.880.000Rp ROI 8,574 Pengembalian Investasi = ROI x 30 hari ROI = 8,574 x 30 hari ROI = 257,22 hari dibulatkan menjadi 257 hari Jadi tingkat pengembalian investasi selama 8 bulan 17 hari ANALISA KELAYAKAN USAHA
  • 23. Analisis Rasio Pendapatan dan Biaya (Revenue Cost Ratio) Rumus : Jumlah Pendapatan Per Bulan : Jumlah Biaya Usaha Per Bulan Jumlah Pendapatan Per Bulan 8.000.000Rp Jumlah Biaya Usaha Per Bulan 6.120.000Rp Revenue Cost Ratio 1,307189542 Jadi, untuk setiap penambahan biaya sebesar Rp 1.000 akan diperoleh pendapatan sebesar Rp 3.250. Pinjaman : Total Pinjaman 5.000.000Rp Total Bunga 6 Bulan 600.000Rp Jumlah Tambahan Modal 5.600.000Rp Tambahan Pendapatan Pasca Pinjaman Rumus : Jumlah Tambahan Modal x Revenue Cost Ratio Jumlah Tambahan Modal 5.600.000Rp Revenue Cost Ratio 1,307189542 Tambahan Pendapatan 7.320.261Rp ESTIMASI TOTAL PENDAPATAN PASCA PINJAMAN Rumus : Jumlah Pendapatan Per Bulan + Tambahan Pendapatan Jumlah Pendapatan Per Bulan 8.000.000Rp Tambahan Pendapatan 7.320.261Rp TOTAL 15.320.261Rp ANALISA KELAYAKAN USAHA PASCA PINJAMAN 1
  • 24. Analisis Rasio Keuntungan dan Biaya (Profit Cost Ratio) Rumus : Laba Kotor Per Bulan : Jumlah Biaya Usaha Per Bulan Laba Kotor Per Bulan 1.880.000Rp Jumlah Biaya Usaha Per Bulan 6.120.000Rp Profit Cost Ratio 0,31 Jadi, untuk setiap penambahan biaya sebesar Rp 1.000 akan diperoleh keuntungan sebesar Rp 2.150. Pinjaman : Total Pinjaman 5.000.000Rp Total Bunga 6 Bulan 600.000Rp Jumlah Tambahan Modal 5.600.000Rp Tambahan Keuntungan Pasca Pinjaman Rumus : Jumlah Tambahan Modal x Profit Cost Ratio Jumlah Tambahan Modal 5.600.000Rp Profit Cost Ratio 0,31 Tambahan Keuntungan 1.720.261Rp ESTIMASI TOTAL KEUNTUNGAN PASCA PINJAMAN Rumus : Jumlah Laba Kotor Per Bulan + Tambahan Keuntungan Jumlah Laba Kotor Per Bulan 1.880.000Rp Tambahan Keuntungan 1.720.261Rp TOTAL 3.600.261Rp ANALISA KELAYAKAN USAHA PASCA PINJAMAN 2
  • 25. Anda mau sukses, mari bergabunglah dengan kami PERTAMINI “ASLI MURNI” Karna bisnis kami sangat menjanjikan