SlideShare a Scribd company logo
KEWIRAUSAHAAN
“RUJAK LAHAR DINGIN”
ANGGOTA KELOMPOK :
 Nasria Ika Nitasari
 El Sinta Lisnawati
(124254240)
(124254246)
 Alfiyani Firdah Rusdiana (124254250)
 Andhini Mareta Cika
 Puspita Aulia Haq
 Lidiana Rahmayanti
(124254251)
(124254253)
(124254254)
LATARBELAKANG
Usaha adalah suatu bentuk yang dapat menghasilkan uang dan
dapat meningkatkan taraf hidup seseorang untuk menjadi lebih baik.
Suatu usaha yang kita jalani dapat menghasilkan laba semaksimal
mungkin jika kita tekun dalam menjalani usaha tersebut. Banyak cara
yang dapat dilakukan oleh seseorang dalam memulai atau menjalani
kegiatan usaha, seperti sistem retail atau membuat sendiri produk yang
akan dijual. Kegiatan usaha dengan cara membuat sendiri produk yang
akan dijual akan lebih banyak kelebihannya dibandingkan sistem atau
cara kegiatan usaha lain. Selain produk yang dijual lebih menarik
minat, tentu cara ini lebih mudah dalam menafsirkan atau menargetkan
laba dengan total produk yang akan dijual ke konsumen.
MAKSUD DAN TUJUAN
Maksud dan tujuan dari tugas praktek kewirausahaan ini
adalah :
 Mengetahui perbedaan antara praktek dan teori
 Meningkatkan dan memperluas keterampilan, pengetahuan,
dan kreatifitas mahasiswa
 Menumbuhkan sikap profesionalisme
 Menambah imajinasi baru pada bidang penjualan
 Mendapatkan keuntungan atau penghasilan berwirausaha
 DLL
LANJUTAN…
Maksud dan tujuan dari penulisan proposal kewirausahaan ini adalah:
Bagi Penulis
 Menambah pengetahuan mengenai perputaran uang yang terjadi khususnya
pada usaha kecil
 Menumbuhkan sikap profesionalisme dengan melakukan sebuah kerjasama
dengan orang lain
 Untuk mengetahui apakah usaha rujaik buah ini dapat memenuhi kebutuhan
hidup sehari-hari
 Untuk mengetahui apakah usaha rujak buah dapat memperoleh keuntungan.
Bagi Pembaca
 Agar mendapatkan gambaran dan mengetahui perputaran uang yang terjadi
pada usaha kecil
 Menumbuhkan sikap profesionalisme dengan melakukan sebuah kerjasama
dengan orang lain
TEMPAT DAN WAKTU
 Lokasi (Tempat) Pemasaran
Pemasaran dilakukan di stand Penulis, yaitu lokasi tepatnya di depan gedung
I1 (Taman I1) Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Surabaya, Ketintang,
Surabaya. Selain promosi di stand yang telah dipersiapkan oleh panitia,
Penulis juga menjajakan produk dengan berkeliling di sekitar area Fakultas
Ilmu Sosial, Universitas Negeri Surabaya, Ketintang, Surabaya maupun
menjajakan ke stand-stand lain.
 Waktu Pemasaran
Waktu pemasaran produk Penulis dengan berkeliling di sekitar area Fakultas
Ilmu Sosial, Universitas Negeri Surabaya dilakukan saat dalam jam istirahat.
Dalam proses kerja, Penulis akan memproduksi dengan higienis dan rapi
sehingga tidak akan terjadi kontaminasi oleh bakteri maupun kuman ke
dalam rujak lahar dingin kami yang nantinya akan dikonsumsi oleh
mahasiswa Universitas Negeri Surabaya yang khususnya dalam lingkup
jurusan PMPKN.
PESERTA(PERSONALIA)
Sasaran atau objek mengenai siapa saja yang akan mengikuti
kegiatan pameran tersebut (atau lebih kenal dengan peserta)
adalah mahasiswa universitas negeri surabaya, ketintang. Selain
itu juga dosen-dosen serta kepala jurusan dan kepala prodi di
universitas negeri Surabaya, yang terutama di lingkungan
fakultas ilmu sosial. Promosi usaha yang penulis lakukan adalah
dengan memperkenalkan ide usaha yang akan dipamerkan dalam
pameran entrepreneurship fair 2014 di halaman I1 Fakultas Ilmu
Sosial Universitas Negeri Surabaya yang ditujukan kepada
seluruh mahasiswa fakultas ilmu sosial, terutama dalam ruang
lingkup jurusan PMPKN. Dengan adanya pameran tersebut maka
akan dapat mempermudah penulis dalam memperkenalkan
produk yang dibuat kepada semua mahasiswa jurusan PMPKN
dan mahasiswa universitas negeri Surabaya lainnya.
JENISKEGIATAN
Jenis kegiatan yang akan Penulis lakukan adalah dengan
memperkenalkan produk kewirausahaan pada mahasiswa
fakultas ilmu sosial dalam pameran “Enterpreneurship Fair
2014”. Sebuah ide usaha yang akan diperkenalkan dalam
pameran di Kegiatan Pameran Kewirausahaan Mahasiswa
S1 PPKN Angkatan Tahun 2012 adalah “Rujak Lahar
Dingin”. Dalam pembuatan rujak lahar dingin terdapat alat,
bahan, dan cara pembuatannya, serta skema cara
pembuatannya yang akan disebutkan sebagai berikut:
LANJUTAN…
Bahan : Bumbu : Alat :
Pepaya 1. Cabe 1. Pisau
Nanas 2. Gula Jawa 2. Parutan
Bengkoang 3. Terasi 3.GelasPlastik
Mangga 4. Asem 4. Sendok Plastik
Kedondong 5. Bawang Pth 5. Wadah Besar
Mentimun 6. Garam 6. Cobek
Ice Cream 7.Gula Pasir 7. Termos
(Es Batu)
CARA MEMBUAT (LANGKAH-LANGKAH):
 Siapkan semua bahan utama rujak (buah-buahan), bahan bumbu, dan alat-alat
yang dibutuhkan.
 Cucilah dan kupaslah semua buah (papaya, nanas, bengkoang, mangga,
kedondong, mentimun) dengan menggunakan pisau. Lalu letakkan di tempat
(wadah).
 Serut-lah buah kedondong, timun, mangga, dan bengkoang dengan
menggunakan parutan.
 Potong buah papaya dan nanas dalam bentuk dadu (kotak-kotak kecil).
 Untuk bumbunya, siapkan gula jawa, cabe, terasi, dan asem. Kemudian
haluskan (ulek) dengan menggunakan cobek, lalu rebuslah bumbu yang
sudah dihaluskan dengan diberi air secukupnya.
 Letakkan buah yang sudah diserut dan dipotong dadu kecil ke dalam gelas
plastic (cup). Lalu siramlah dengan bumbu yang sudah dihaluskan.
 Letakkan ice cream (es batu) diatas buah yang sudah disiram bumbu tadi.
 Kemudian ice cream di sprinkle (ditaburi) dengan hiasan permen warna-
warni.
SKEMAPEMBUATAN RUJAKLAHARDINGIN
BAHAN : BUMBU DAN ALAT :
CARAPEMBUATAN :

PENUTUP
KESIMPULAN
Kegiatan kewirausahaan ini dapat melatih Penulis untuk turun langsung mengaplikasikan ilmu
teori yang telah didapatkan saat perkuliahan didalam kelas. Selain itu kegiatan ini juga
berguna untuk melatih softskill Penulis dalam hal produksi dan pemasaran karena
sesungguhnya teori tidak akan berguna tanpa adanya praktik secara langsung dilapangan.
Menurut Penulis usaha ini dapat berkembang dan akan mencapai keberhasilan jika dapat
dilakukan dengan tekun, kerja keras, selalu optimis, pantang menyerah, dan profesionalisme.
Sebagai wirausahawan yang baik, Penulis akan terus mencoba memperbaiki kualitas pekerjaan
agar para peminat atau konsumen puas atas pelayanan dan citarasa rujak lahar dingin yang
Penulis buat. Hal itu dikarenakan apabila kualitas citarasa rujak lahar dingin tidak sesuai
dengan peminat maka kemungkinan besar usaha ini tidak akan maju dan terancam bangkrut.
Dengan adanya praktek kewirausahaan diharapkan dapat menjadi motifasi bagi mahasiswa
untuk lebih kreatif dan menjadi awal dari pengalaman potensi yang dimulai sebagai acuan
dimasa yang akan datang.
SARAN
 Perbaharui dan perbaiki kualitas dan tampilan dari rujak lahar dingin yang Penulis produksi.
Buatlah rujak lahar dingin yang kriterianya sesuai dengan keinginan para konsumen
 Perlu dipikirkan juga outlet penjualan, apakah Penulis berencana membuka toko untuk
mengembangkan usaha rujak lahar dingin atau bekerjasama dengan pihak lain

More Related Content

Similar to tugas kewirausahaan.pptx

PROPOSAL PERENCANAAN BISNIS
PROPOSAL PERENCANAAN BISNISPROPOSAL PERENCANAAN BISNIS
PROPOSAL PERENCANAAN BISNIS
Linda Rosita
 
Tugas kewirausahaan
Tugas kewirausahaanTugas kewirausahaan
Tugas kewirausahaan
herman hambali
 
Proposal Pembicara Seminar Inhouse Training Pensiun
Proposal Pembicara Seminar Inhouse Training PensiunProposal Pembicara Seminar Inhouse Training Pensiun
Proposal Pembicara Seminar Inhouse Training Pensiun
Bambang Suharno
 
Kewirausahaan (1).pdf
Kewirausahaan (1).pdfKewirausahaan (1).pdf
Kewirausahaan (1).pdf
BambangSetyawan26
 
Cara dan Strategi memulai Usaha/Bisnis (Business Plan)
Cara dan Strategi memulai Usaha/Bisnis (Business Plan)Cara dan Strategi memulai Usaha/Bisnis (Business Plan)
Cara dan Strategi memulai Usaha/Bisnis (Business Plan)
Fkip Sda7
 
Bussiness plan cx
Bussiness plan cxBussiness plan cx
Bussiness plan cx
Tri Martins
 
PROPOSAL USAHA
PROPOSAL USAHAPROPOSAL USAHA
PROPOSAL USAHA
Mira Agustin
 
Modul Projek Kewirausahaan - Digital Enterpreneurship untuk Mewujudkan Gen-Z ...
Modul Projek Kewirausahaan - Digital Enterpreneurship untuk Mewujudkan Gen-Z ...Modul Projek Kewirausahaan - Digital Enterpreneurship untuk Mewujudkan Gen-Z ...
Modul Projek Kewirausahaan - Digital Enterpreneurship untuk Mewujudkan Gen-Z ...
dyantiajalah
 
Modul Projek Kewirausahaan - Digital Enterpreneurship untuk Mewujudkan Gen-Z ...
Modul Projek Kewirausahaan - Digital Enterpreneurship untuk Mewujudkan Gen-Z ...Modul Projek Kewirausahaan - Digital Enterpreneurship untuk Mewujudkan Gen-Z ...
Modul Projek Kewirausahaan - Digital Enterpreneurship untuk Mewujudkan Gen-Z ...
TentaraSorgawi
 
Proposal Kewirusahaan Kelompok 1 Beyond.docx
Proposal Kewirusahaan Kelompok 1 Beyond.docxProposal Kewirusahaan Kelompok 1 Beyond.docx
Proposal Kewirusahaan Kelompok 1 Beyond.docx
Nyimas Dhita Hafizha Asri Asri
 
Laporan wirausaha keripik tempe
Laporan wirausaha keripik tempeLaporan wirausaha keripik tempe
Laporan wirausaha keripik tempe
Indra SHkm
 
Tantangan wirausaha.naneth
Tantangan wirausaha.nanethTantangan wirausaha.naneth
Tantangan wirausaha.naneth
Naneth A. Ekopriyono
 
Business Plan Raja Keripik
Business Plan Raja KeripikBusiness Plan Raja Keripik
Business Plan Raja Keripik
AldiyansahSuryanto
 
Proposal bisnis
Proposal bisnisProposal bisnis
Proposal bisnis
miftah_rahmat
 
Laporan Prakerin
Laporan PrakerinLaporan Prakerin
Laporan Prakerin
agus susianta
 
Modul Projek Kewirausahaan - X - Fase E.pdf
Modul Projek Kewirausahaan - X - Fase E.pdfModul Projek Kewirausahaan - X - Fase E.pdf
Modul Projek Kewirausahaan - X - Fase E.pdf
JohnMasAndriyanto
 
Proposal Kewirausahaan
Proposal KewirausahaanProposal Kewirausahaan
Proposal Kewirausahaan
Fajar Kusuma
 
Laporan praktikum menjual
Laporan praktikum menjualLaporan praktikum menjual
Laporan praktikum menjualkang chua
 

Similar to tugas kewirausahaan.pptx (20)

PROPOSAL PERENCANAAN BISNIS
PROPOSAL PERENCANAAN BISNISPROPOSAL PERENCANAAN BISNIS
PROPOSAL PERENCANAAN BISNIS
 
Tugas kewirausahaan
Tugas kewirausahaanTugas kewirausahaan
Tugas kewirausahaan
 
Proposal Pembicara Seminar Inhouse Training Pensiun
Proposal Pembicara Seminar Inhouse Training PensiunProposal Pembicara Seminar Inhouse Training Pensiun
Proposal Pembicara Seminar Inhouse Training Pensiun
 
Kewirausahaan (1).pdf
Kewirausahaan (1).pdfKewirausahaan (1).pdf
Kewirausahaan (1).pdf
 
Cara dan Strategi memulai Usaha/Bisnis (Business Plan)
Cara dan Strategi memulai Usaha/Bisnis (Business Plan)Cara dan Strategi memulai Usaha/Bisnis (Business Plan)
Cara dan Strategi memulai Usaha/Bisnis (Business Plan)
 
Bussiness plan cx
Bussiness plan cxBussiness plan cx
Bussiness plan cx
 
Skb cafe burdas
Skb cafe burdasSkb cafe burdas
Skb cafe burdas
 
PROPOSAL USAHA
PROPOSAL USAHAPROPOSAL USAHA
PROPOSAL USAHA
 
Modul Projek Kewirausahaan - Digital Enterpreneurship untuk Mewujudkan Gen-Z ...
Modul Projek Kewirausahaan - Digital Enterpreneurship untuk Mewujudkan Gen-Z ...Modul Projek Kewirausahaan - Digital Enterpreneurship untuk Mewujudkan Gen-Z ...
Modul Projek Kewirausahaan - Digital Enterpreneurship untuk Mewujudkan Gen-Z ...
 
Modul Projek Kewirausahaan - Digital Enterpreneurship untuk Mewujudkan Gen-Z ...
Modul Projek Kewirausahaan - Digital Enterpreneurship untuk Mewujudkan Gen-Z ...Modul Projek Kewirausahaan - Digital Enterpreneurship untuk Mewujudkan Gen-Z ...
Modul Projek Kewirausahaan - Digital Enterpreneurship untuk Mewujudkan Gen-Z ...
 
Proposal Kewirusahaan Kelompok 1 Beyond.docx
Proposal Kewirusahaan Kelompok 1 Beyond.docxProposal Kewirusahaan Kelompok 1 Beyond.docx
Proposal Kewirusahaan Kelompok 1 Beyond.docx
 
Laporan wirausaha keripik tempe
Laporan wirausaha keripik tempeLaporan wirausaha keripik tempe
Laporan wirausaha keripik tempe
 
Tantangan wirausaha.naneth
Tantangan wirausaha.nanethTantangan wirausaha.naneth
Tantangan wirausaha.naneth
 
Business Plan Raja Keripik
Business Plan Raja KeripikBusiness Plan Raja Keripik
Business Plan Raja Keripik
 
Proposal bisnis
Proposal bisnisProposal bisnis
Proposal bisnis
 
Laporan Prakerin
Laporan PrakerinLaporan Prakerin
Laporan Prakerin
 
Farha new (2)
Farha new (2)Farha new (2)
Farha new (2)
 
Modul Projek Kewirausahaan - X - Fase E.pdf
Modul Projek Kewirausahaan - X - Fase E.pdfModul Projek Kewirausahaan - X - Fase E.pdf
Modul Projek Kewirausahaan - X - Fase E.pdf
 
Proposal Kewirausahaan
Proposal KewirausahaanProposal Kewirausahaan
Proposal Kewirausahaan
 
Laporan praktikum menjual
Laporan praktikum menjualLaporan praktikum menjual
Laporan praktikum menjual
 

More from ssuserb7d229

Slide-INF308-INF308-Slide-10.pptx
Slide-INF308-INF308-Slide-10.pptxSlide-INF308-INF308-Slide-10.pptx
Slide-INF308-INF308-Slide-10.pptx
ssuserb7d229
 
Pekan 10 - Persamaan Polinomial.pptx
Pekan 10 - Persamaan Polinomial.pptxPekan 10 - Persamaan Polinomial.pptx
Pekan 10 - Persamaan Polinomial.pptx
ssuserb7d229
 
Pekan 6 - Metode Grafik Tugas 1.pptx
Pekan 6 - Metode Grafik Tugas 1.pptxPekan 6 - Metode Grafik Tugas 1.pptx
Pekan 6 - Metode Grafik Tugas 1.pptx
ssuserb7d229
 
pekan-9-interpolasi-linear.pptx
pekan-9-interpolasi-linear.pptxpekan-9-interpolasi-linear.pptx
pekan-9-interpolasi-linear.pptx
ssuserb7d229
 
MetNum3-Sistem_Persamaan_Non_Linier.ppt
MetNum3-Sistem_Persamaan_Non_Linier.pptMetNum3-Sistem_Persamaan_Non_Linier.ppt
MetNum3-Sistem_Persamaan_Non_Linier.ppt
ssuserb7d229
 
Bab 2 Penyelesaian Sistem Persamaan Linier.ppt
Bab 2 Penyelesaian Sistem Persamaan Linier.pptBab 2 Penyelesaian Sistem Persamaan Linier.ppt
Bab 2 Penyelesaian Sistem Persamaan Linier.ppt
ssuserb7d229
 
MetNum4-Penyelesaian_Persamaan_Linier_Simultan_baru.ppt
MetNum4-Penyelesaian_Persamaan_Linier_Simultan_baru.pptMetNum4-Penyelesaian_Persamaan_Linier_Simultan_baru.ppt
MetNum4-Penyelesaian_Persamaan_Linier_Simultan_baru.ppt
ssuserb7d229
 
polinomial-150410025441-conversion-gate01.pptx
polinomial-150410025441-conversion-gate01.pptxpolinomial-150410025441-conversion-gate01.pptx
polinomial-150410025441-conversion-gate01.pptx
ssuserb7d229
 
polinomial.ppt
polinomial.pptpolinomial.ppt
polinomial.ppt
ssuserb7d229
 
REGRESI-LINEAR-BERGANDA.ppt
REGRESI-LINEAR-BERGANDA.pptREGRESI-LINEAR-BERGANDA.ppt
REGRESI-LINEAR-BERGANDA.ppt
ssuserb7d229
 
Metode Numerik Secara Umum.ppt
Metode Numerik Secara Umum.pptMetode Numerik Secara Umum.ppt
Metode Numerik Secara Umum.ppt
ssuserb7d229
 
Pengenalan+Program+Matlab+Menggunakan+Operasi+operasi+Matriks.pdf
Pengenalan+Program+Matlab+Menggunakan+Operasi+operasi+Matriks.pdfPengenalan+Program+Matlab+Menggunakan+Operasi+operasi+Matriks.pdf
Pengenalan+Program+Matlab+Menggunakan+Operasi+operasi+Matriks.pdf
ssuserb7d229
 
Eliminasi-gauss-jordan.ppt
Eliminasi-gauss-jordan.pptEliminasi-gauss-jordan.ppt
Eliminasi-gauss-jordan.ppt
ssuserb7d229
 
Contoh Perencanaan Usaha.pptx
Contoh Perencanaan Usaha.pptxContoh Perencanaan Usaha.pptx
Contoh Perencanaan Usaha.pptx
ssuserb7d229
 
Contoh Perencanaan Usaha.pptx
Contoh Perencanaan Usaha.pptxContoh Perencanaan Usaha.pptx
Contoh Perencanaan Usaha.pptx
ssuserb7d229
 
Perencanaan Usaha.pptx
Perencanaan Usaha.pptxPerencanaan Usaha.pptx
Perencanaan Usaha.pptx
ssuserb7d229
 
evolusi kewirausahaan.pptx
evolusi kewirausahaan.pptxevolusi kewirausahaan.pptx
evolusi kewirausahaan.pptx
ssuserb7d229
 
konsep kewirausahaan.pptx
konsep kewirausahaan.pptxkonsep kewirausahaan.pptx
konsep kewirausahaan.pptx
ssuserb7d229
 
kewirausahaan.ppt
kewirausahaan.pptkewirausahaan.ppt
kewirausahaan.ppt
ssuserb7d229
 

More from ssuserb7d229 (19)

Slide-INF308-INF308-Slide-10.pptx
Slide-INF308-INF308-Slide-10.pptxSlide-INF308-INF308-Slide-10.pptx
Slide-INF308-INF308-Slide-10.pptx
 
Pekan 10 - Persamaan Polinomial.pptx
Pekan 10 - Persamaan Polinomial.pptxPekan 10 - Persamaan Polinomial.pptx
Pekan 10 - Persamaan Polinomial.pptx
 
Pekan 6 - Metode Grafik Tugas 1.pptx
Pekan 6 - Metode Grafik Tugas 1.pptxPekan 6 - Metode Grafik Tugas 1.pptx
Pekan 6 - Metode Grafik Tugas 1.pptx
 
pekan-9-interpolasi-linear.pptx
pekan-9-interpolasi-linear.pptxpekan-9-interpolasi-linear.pptx
pekan-9-interpolasi-linear.pptx
 
MetNum3-Sistem_Persamaan_Non_Linier.ppt
MetNum3-Sistem_Persamaan_Non_Linier.pptMetNum3-Sistem_Persamaan_Non_Linier.ppt
MetNum3-Sistem_Persamaan_Non_Linier.ppt
 
Bab 2 Penyelesaian Sistem Persamaan Linier.ppt
Bab 2 Penyelesaian Sistem Persamaan Linier.pptBab 2 Penyelesaian Sistem Persamaan Linier.ppt
Bab 2 Penyelesaian Sistem Persamaan Linier.ppt
 
MetNum4-Penyelesaian_Persamaan_Linier_Simultan_baru.ppt
MetNum4-Penyelesaian_Persamaan_Linier_Simultan_baru.pptMetNum4-Penyelesaian_Persamaan_Linier_Simultan_baru.ppt
MetNum4-Penyelesaian_Persamaan_Linier_Simultan_baru.ppt
 
polinomial-150410025441-conversion-gate01.pptx
polinomial-150410025441-conversion-gate01.pptxpolinomial-150410025441-conversion-gate01.pptx
polinomial-150410025441-conversion-gate01.pptx
 
polinomial.ppt
polinomial.pptpolinomial.ppt
polinomial.ppt
 
REGRESI-LINEAR-BERGANDA.ppt
REGRESI-LINEAR-BERGANDA.pptREGRESI-LINEAR-BERGANDA.ppt
REGRESI-LINEAR-BERGANDA.ppt
 
Metode Numerik Secara Umum.ppt
Metode Numerik Secara Umum.pptMetode Numerik Secara Umum.ppt
Metode Numerik Secara Umum.ppt
 
Pengenalan+Program+Matlab+Menggunakan+Operasi+operasi+Matriks.pdf
Pengenalan+Program+Matlab+Menggunakan+Operasi+operasi+Matriks.pdfPengenalan+Program+Matlab+Menggunakan+Operasi+operasi+Matriks.pdf
Pengenalan+Program+Matlab+Menggunakan+Operasi+operasi+Matriks.pdf
 
Eliminasi-gauss-jordan.ppt
Eliminasi-gauss-jordan.pptEliminasi-gauss-jordan.ppt
Eliminasi-gauss-jordan.ppt
 
Contoh Perencanaan Usaha.pptx
Contoh Perencanaan Usaha.pptxContoh Perencanaan Usaha.pptx
Contoh Perencanaan Usaha.pptx
 
Contoh Perencanaan Usaha.pptx
Contoh Perencanaan Usaha.pptxContoh Perencanaan Usaha.pptx
Contoh Perencanaan Usaha.pptx
 
Perencanaan Usaha.pptx
Perencanaan Usaha.pptxPerencanaan Usaha.pptx
Perencanaan Usaha.pptx
 
evolusi kewirausahaan.pptx
evolusi kewirausahaan.pptxevolusi kewirausahaan.pptx
evolusi kewirausahaan.pptx
 
konsep kewirausahaan.pptx
konsep kewirausahaan.pptxkonsep kewirausahaan.pptx
konsep kewirausahaan.pptx
 
kewirausahaan.ppt
kewirausahaan.pptkewirausahaan.ppt
kewirausahaan.ppt
 

Recently uploaded

BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
arda89
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
aciambarwati
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
PavingBlockBolong
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
AzisahAchmad
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
HalomoanHutajulu3
 
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdfAnalisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
afaturooo
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
RahmanAnshari3
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
flashretailindo
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
indrioktuviani10
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Rajaclean
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
SendowoResiden
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
EchaNox
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
fatamorganareborn88
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
mediamandirinusantar
 
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
GalihHardiansyah2
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
wear7
 
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdfPresentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
perumahanbukitmentar
 

Recently uploaded (17)

BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
 
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdfAnalisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
 
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
 
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdfPresentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
 

tugas kewirausahaan.pptx

  • 2. ANGGOTA KELOMPOK :  Nasria Ika Nitasari  El Sinta Lisnawati (124254240) (124254246)  Alfiyani Firdah Rusdiana (124254250)  Andhini Mareta Cika  Puspita Aulia Haq  Lidiana Rahmayanti (124254251) (124254253) (124254254)
  • 3. LATARBELAKANG Usaha adalah suatu bentuk yang dapat menghasilkan uang dan dapat meningkatkan taraf hidup seseorang untuk menjadi lebih baik. Suatu usaha yang kita jalani dapat menghasilkan laba semaksimal mungkin jika kita tekun dalam menjalani usaha tersebut. Banyak cara yang dapat dilakukan oleh seseorang dalam memulai atau menjalani kegiatan usaha, seperti sistem retail atau membuat sendiri produk yang akan dijual. Kegiatan usaha dengan cara membuat sendiri produk yang akan dijual akan lebih banyak kelebihannya dibandingkan sistem atau cara kegiatan usaha lain. Selain produk yang dijual lebih menarik minat, tentu cara ini lebih mudah dalam menafsirkan atau menargetkan laba dengan total produk yang akan dijual ke konsumen.
  • 4. MAKSUD DAN TUJUAN Maksud dan tujuan dari tugas praktek kewirausahaan ini adalah :  Mengetahui perbedaan antara praktek dan teori  Meningkatkan dan memperluas keterampilan, pengetahuan, dan kreatifitas mahasiswa  Menumbuhkan sikap profesionalisme  Menambah imajinasi baru pada bidang penjualan  Mendapatkan keuntungan atau penghasilan berwirausaha  DLL
  • 5. LANJUTAN… Maksud dan tujuan dari penulisan proposal kewirausahaan ini adalah: Bagi Penulis  Menambah pengetahuan mengenai perputaran uang yang terjadi khususnya pada usaha kecil  Menumbuhkan sikap profesionalisme dengan melakukan sebuah kerjasama dengan orang lain  Untuk mengetahui apakah usaha rujaik buah ini dapat memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari  Untuk mengetahui apakah usaha rujak buah dapat memperoleh keuntungan. Bagi Pembaca  Agar mendapatkan gambaran dan mengetahui perputaran uang yang terjadi pada usaha kecil  Menumbuhkan sikap profesionalisme dengan melakukan sebuah kerjasama dengan orang lain
  • 6. TEMPAT DAN WAKTU  Lokasi (Tempat) Pemasaran Pemasaran dilakukan di stand Penulis, yaitu lokasi tepatnya di depan gedung I1 (Taman I1) Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Surabaya, Ketintang, Surabaya. Selain promosi di stand yang telah dipersiapkan oleh panitia, Penulis juga menjajakan produk dengan berkeliling di sekitar area Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Surabaya, Ketintang, Surabaya maupun menjajakan ke stand-stand lain.  Waktu Pemasaran Waktu pemasaran produk Penulis dengan berkeliling di sekitar area Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Surabaya dilakukan saat dalam jam istirahat. Dalam proses kerja, Penulis akan memproduksi dengan higienis dan rapi sehingga tidak akan terjadi kontaminasi oleh bakteri maupun kuman ke dalam rujak lahar dingin kami yang nantinya akan dikonsumsi oleh mahasiswa Universitas Negeri Surabaya yang khususnya dalam lingkup jurusan PMPKN.
  • 7. PESERTA(PERSONALIA) Sasaran atau objek mengenai siapa saja yang akan mengikuti kegiatan pameran tersebut (atau lebih kenal dengan peserta) adalah mahasiswa universitas negeri surabaya, ketintang. Selain itu juga dosen-dosen serta kepala jurusan dan kepala prodi di universitas negeri Surabaya, yang terutama di lingkungan fakultas ilmu sosial. Promosi usaha yang penulis lakukan adalah dengan memperkenalkan ide usaha yang akan dipamerkan dalam pameran entrepreneurship fair 2014 di halaman I1 Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Surabaya yang ditujukan kepada seluruh mahasiswa fakultas ilmu sosial, terutama dalam ruang lingkup jurusan PMPKN. Dengan adanya pameran tersebut maka akan dapat mempermudah penulis dalam memperkenalkan produk yang dibuat kepada semua mahasiswa jurusan PMPKN dan mahasiswa universitas negeri Surabaya lainnya.
  • 8. JENISKEGIATAN Jenis kegiatan yang akan Penulis lakukan adalah dengan memperkenalkan produk kewirausahaan pada mahasiswa fakultas ilmu sosial dalam pameran “Enterpreneurship Fair 2014”. Sebuah ide usaha yang akan diperkenalkan dalam pameran di Kegiatan Pameran Kewirausahaan Mahasiswa S1 PPKN Angkatan Tahun 2012 adalah “Rujak Lahar Dingin”. Dalam pembuatan rujak lahar dingin terdapat alat, bahan, dan cara pembuatannya, serta skema cara pembuatannya yang akan disebutkan sebagai berikut:
  • 9. LANJUTAN… Bahan : Bumbu : Alat : Pepaya 1. Cabe 1. Pisau Nanas 2. Gula Jawa 2. Parutan Bengkoang 3. Terasi 3.GelasPlastik Mangga 4. Asem 4. Sendok Plastik Kedondong 5. Bawang Pth 5. Wadah Besar Mentimun 6. Garam 6. Cobek Ice Cream 7.Gula Pasir 7. Termos (Es Batu)
  • 10. CARA MEMBUAT (LANGKAH-LANGKAH):  Siapkan semua bahan utama rujak (buah-buahan), bahan bumbu, dan alat-alat yang dibutuhkan.  Cucilah dan kupaslah semua buah (papaya, nanas, bengkoang, mangga, kedondong, mentimun) dengan menggunakan pisau. Lalu letakkan di tempat (wadah).  Serut-lah buah kedondong, timun, mangga, dan bengkoang dengan menggunakan parutan.  Potong buah papaya dan nanas dalam bentuk dadu (kotak-kotak kecil).  Untuk bumbunya, siapkan gula jawa, cabe, terasi, dan asem. Kemudian haluskan (ulek) dengan menggunakan cobek, lalu rebuslah bumbu yang sudah dihaluskan dengan diberi air secukupnya.  Letakkan buah yang sudah diserut dan dipotong dadu kecil ke dalam gelas plastic (cup). Lalu siramlah dengan bumbu yang sudah dihaluskan.  Letakkan ice cream (es batu) diatas buah yang sudah disiram bumbu tadi.  Kemudian ice cream di sprinkle (ditaburi) dengan hiasan permen warna- warni.
  • 13. PENUTUP KESIMPULAN Kegiatan kewirausahaan ini dapat melatih Penulis untuk turun langsung mengaplikasikan ilmu teori yang telah didapatkan saat perkuliahan didalam kelas. Selain itu kegiatan ini juga berguna untuk melatih softskill Penulis dalam hal produksi dan pemasaran karena sesungguhnya teori tidak akan berguna tanpa adanya praktik secara langsung dilapangan. Menurut Penulis usaha ini dapat berkembang dan akan mencapai keberhasilan jika dapat dilakukan dengan tekun, kerja keras, selalu optimis, pantang menyerah, dan profesionalisme. Sebagai wirausahawan yang baik, Penulis akan terus mencoba memperbaiki kualitas pekerjaan agar para peminat atau konsumen puas atas pelayanan dan citarasa rujak lahar dingin yang Penulis buat. Hal itu dikarenakan apabila kualitas citarasa rujak lahar dingin tidak sesuai dengan peminat maka kemungkinan besar usaha ini tidak akan maju dan terancam bangkrut. Dengan adanya praktek kewirausahaan diharapkan dapat menjadi motifasi bagi mahasiswa untuk lebih kreatif dan menjadi awal dari pengalaman potensi yang dimulai sebagai acuan dimasa yang akan datang. SARAN  Perbaharui dan perbaiki kualitas dan tampilan dari rujak lahar dingin yang Penulis produksi. Buatlah rujak lahar dingin yang kriterianya sesuai dengan keinginan para konsumen  Perlu dipikirkan juga outlet penjualan, apakah Penulis berencana membuka toko untuk mengembangkan usaha rujak lahar dingin atau bekerjasama dengan pihak lain