SlideShare a Scribd company logo
KOORDINASI & RENTANG MANAJEMEN
Tujuan Bab ini :
1. Menjelaskan mengapa koordinasi dari kegiatan dan tujuan dari organisasi penting untuk
dilakukan.
2. Mendefinisikam koordinasi yang efektif dan menjelaskan mengapa konflik yang
membangun sangat perlu dalam proses koordinasi.
3. Mengidentifikasikan dan menjelaskan mekanisme koordinasi yang dapat dipergunakan
para manajer.
4. Mendefinisikan rentang manajemen dan hubungannya dengan koordinasi.
5. Membedakan antara pendekatan tradisional dan moderen untuk memilih rentang
manajemen.
6. Menjelaskan efek dari rentang manajemen yang terlalu luas atau sempit.
7. Membedakan antara struktur organisasi yang tinggi dan yang datar.
8. Mengidentifikasi dan menjelaskan kriteria yang dipergunakan manajer dalam
menentukan rentang kendali manajemen yang dipilih.
KOORDINASI
Adalah proses pengintegrasian tujuan dan kegiatan pada satuan yang terpisah pada suatu
organisasi untuk mencapai tujuan organisasi secara efisien
Koordinasi penting bagi manajer karena melakukan secara bersamaan hal- hal sbb :
a) Membagi pekerjaan secara spesialisasi dan departementalisasi agar tercapai
produktifitas dan effisiensi tinggi.
b) Mengkoordinasikan bermacam-macam kegiatan yang ada dan telah effisien dan
produktif itu agar tercapai tujuan yang telah ditetapkan.
Tanpa koordinasi maka mereka akan memaksimalkan effisiensi bidang mereka tanpa
perduli bagian lain.
3 Macam Ketergantungan
• Saling ketergantungan yang menyatu
• Saling ketergantungan yang berurutan
• Saling ketergantungan timbal-balik
Masalah Dalam Koordinasi
• Perbedaan dalam orientasi terhadap tujuan tertentu
• Perbedaan dalam orientasi waktu
• Perbedaan dalam orientasi antar waktu
• Perbedaan dalam formalitas struktur
3 Pendekatan
• Teknik manajemen dasar
• Meningkatkan koordinasi potensial
• Mengurangi kebutuhan akan koordinasi
Masalah dalam koordinasi
Mekanisme Pengkoordinasi Dasar
.
• Hirarki manajerial
Jika ada karyawan dalam satu bagian mempunyai
pandangan berbeda tentang suatu masalah ,maka atasan
dibagian itu harus bisa menetapkan berdasarkan tujuan
secara benar dan masuk akal.
• Aturan dan prosedur
• Rencana dan penetapan tujuan
• Komunikasi antar departemen.
Sesama manajer dalam satu level mengkomunikasikan
pekerjaan mereka yang berkaitan dan satu dan lainnya
dan mengkaitkan pada kebijakan perusahaan.
• Komite
Suatu badan bentukan sementara ataurutin yang
mewadahi kerjasama antar departemen ,sehingga
masalah antara multi departemen dapat dirapatkan secara
rutin tiap minggu.
• Hubungan individu (Liaison individual).
Adalah sesorang yang mempunyai kemampuan cukup
mengenai beberapa departemen secara operasional detail dan
berfungsi menjembatani para manajer
RENTANG MANAJEMEN
Prinsip rentang manajemen berkaitan erat dengan jumlah bawahan yang dapat dikendalikan
secara efektif oleh manajer atau atasan. Antara rentang manajemen dan koordinasi saling
berhubungan erat. Ada anggapan bahwa semakin besar jumlah rentangan semakin sulit
untuk mengkoordinasikan kegiatan bawahan secara efektif
Penentuan rentang yang tepat
• Rentang manajemen mempengaruhi penggunaan efisien dari manajer dan
pelaksanaan kerja efektif dari bawahan mereka. Jika terlalu banyak anak buah
maka ,anak buah akan semakin kurang terkontrol dan kurang arahan. Kalau
terlalu sedikit maka ,manajer yang kurang dimanfaatkan tenaganya dan para bawahan
terlalu diawasi.
• Ada hubungan antara rentang manajemen di seluruh organisasi dan struktur
organisasi. Jika rentang terlalu sempit, yaitu anak buahnya sedikit, maka
organisasi jadi terlalu tinggi dan berjenjang sehingga efiktifitas manajer ditiap
tingkatan akan terpengaruh.
Jika anak buah merasa frustasi dan ada kecurangan maka dapat disimpulkan bahwa
rentang organisasi terlalu lebar, jadi tak effisien dan banyak tenaga yang tak
termanfaatkan dengan baik.
Pendekatan Graicunas
• Dalam memilih suatu rentangan, manajer harus mempertimbangkan tidak hanya
hubungan satu dengan satu secara langsung dengan bawahan yang diawasi tetapi juga
hubungan mereka dengan bawahan dalam kelompok dua atau lebih.
• Rumus: R=n{2(n-1)
+(n-1)}
dalam hal ini:
* R : jumlah hubungan
* n : jumlah bawahan
Pilihan dalam meningkatkan
jumlah karyawan
• Rentang manajemen naik
• Hirarki tingkatan manajemen naik
• Kombinasi keduanya
Gambar dibawah menunjukkan beberapa contoh hubungan antara rentang manajemen dangan
struktur organisasi.
Menurut Lockheed's tujuh faktor yang mempengaruhi manajer dalam penentuan
rentang manajemen adalah :
1) Kesamaan fungsi diawasi: sejauh mana fungsi atau tugas bawahan yang manajer
bertanggung jawab adalah sama atau berbeda.
2) Kedekatan geografis fungsi diawasi: seberapa dekat terletak kepada pengelola fungsi
atau bawahan.
3) Kompleksitas fungsi diawasi: sifat fungsi atau tugas yang bertanggung jawab
manajer.
4) Arah dan kontrol yang diperlukan oleh bawahan: derajat pengawasan yang
dibutuhkan bawahan.
5) Koordinasi yang diperlukan pengawas: sejauh mana manajer harus mencoba untuk
mengintegrasikan fungsi atau tugas dalam subunit atau di antara subunit dan bagian
lain dari organisasi.
6) Perencanaan yang diperlukan pengawas: sejauh mana manajer harus meninjau
program dan kegiatan subunit nya.
7) Bantuan pada atasan atas adanya organisasi : berapa banyak membantu dalam hal
asisten dan personil pendukung dapat diandalkan manajer.
Pertimbangan ekonomis sebagai hal terpenting dalam penentuan rentang manajemen
adalah :
Semakin lebar rentang manajemen maka biaya untuk manajer menurun dan biaya untuk
aktivitas operasional meningkat dan sebaliknya.
Semakin sempit rentang manajemen maka biaya untuk manajer meningkat dan biaya
untuk aktivitas operasional menurun.
Beberapa realita yang dihadapi adalah :
1 Realitas Bisnis.
Ini tidak hanya mempertimbangan nilai ekonomi dasar seperti yang baru saja kita bahas,
tetapi juga hal-hal lain seperti bagaimana tersebarnya operasional organisasi. Semakin
tersebar suatu organisasi (dalam hal fungsi atau operasi), maka kebutuhan akan manajer
tingkat menengah dan manajer tingkat yang lebih rendah kemungkinan akan diperlukan
lebih banyak lagi.
2 Realitas Manajemen.
Sistem organisasi manajemen juga akan mempengaruhi jenis rentang yang diperlukan.
Sebagai contoh, dalam organisasi dimana bawahan diizinkan banyak kemerdekaan,
rentang yang lebih luas mungkin diperlukan. Bawahan akan membuat lebih banyak
keputusan menurut mereka sendiri. Hal seperti itu terjadi pula, dalam organisasi dengan
program perencanaan yang efektif, bawahan akan lebih sadar akan tanggung jawab
mereka dan kemungkinan akan membutuhkan pengawasan kurang.
3 Realitas Manusia.
Kepribadian dan kemampuan para manajer dan bawahan juga akan mempengaruhi
rentang yang dipilih. Beberapa manajer mungkin ingin mengawasi (atau lebih mampu
mengawasi) bawahan mereka lebih dekat daripada yang lain, dalam hal rentang yang
mereka sukai akan cenderung sempit. Bawahan yang terlatih dan sangat mam pu (ahli)
biasanya tidak begitu suka diawasi terlalu ketat. Manajer dengan bawahan seperti itu akan
memerlukan rentang yang lebih luas.

More Related Content

What's hot

Tugas5
Tugas5Tugas5
Desain dan struktur organisasi
Desain dan struktur organisasiDesain dan struktur organisasi
Desain dan struktur organisasi
Prihadi Kuntoro
 
Desain dan struktur organisasi (Teori Organisasi Umum 2)
Desain dan struktur organisasi (Teori Organisasi Umum 2)Desain dan struktur organisasi (Teori Organisasi Umum 2)
Desain dan struktur organisasi (Teori Organisasi Umum 2)
dulkarin26
 
BAB 16 DASAR-DASAR STRUKTUR ORGANISAS
BAB 16 DASAR-DASAR  STRUKTUR ORGANISASBAB 16 DASAR-DASAR  STRUKTUR ORGANISAS
BAB 16 DASAR-DASAR STRUKTUR ORGANISAS
9elevenStarUnila
 
Ob2013 chapter 13 dasar-dasar struktur organisasi
Ob2013   chapter 13 dasar-dasar struktur organisasiOb2013   chapter 13 dasar-dasar struktur organisasi
Ob2013 chapter 13 dasar-dasar struktur organisasiAndi Iswoyo
 
Desain dan Struktur Organisasi
Desain dan Struktur OrganisasiDesain dan Struktur Organisasi
Desain dan Struktur Organisasi
Shifa Awaliyah Liengling
 
Dasa- dasar struktur organisasi
Dasa- dasar struktur organisasiDasa- dasar struktur organisasi
Dasa- dasar struktur organisasiannishafitrips
 
Desain dan Struktur Organisasi
Desain dan Struktur OrganisasiDesain dan Struktur Organisasi
Desain dan Struktur Organisasi
kreakenz
 
DIMENSI, DEPARTEMENTALISASI, dan MODEL ORGANISASI
DIMENSI, DEPARTEMENTALISASI, dan MODEL ORGANISASIDIMENSI, DEPARTEMENTALISASI, dan MODEL ORGANISASI
DIMENSI, DEPARTEMENTALISASI, dan MODEL ORGANISASI
Silmi Kaffah
 
Kelompok 2, desain & struktur organisasi
Kelompok 2, desain & struktur organisasiKelompok 2, desain & struktur organisasi
Kelompok 2, desain & struktur organisasiMuammar Muammar
 
Pertemuan 9&10
Pertemuan 9&10Pertemuan 9&10
Pertemuan 9&10
rivalhardiyanto
 
03 Teori Organisasi Adm Publik
03 Teori Organisasi   Adm Publik03 Teori Organisasi   Adm Publik
03 Teori Organisasi Adm Publik
Andi Iswoyo
 
Perilaku Organisasi - Struktur Organisasi
Perilaku Organisasi - Struktur OrganisasiPerilaku Organisasi - Struktur Organisasi
Perilaku Organisasi - Struktur Organisasi
Hafidh Rafsanjany
 
Dasar-dasar struktur organisasi
Dasar-dasar struktur organisasiDasar-dasar struktur organisasi
Dasar-dasar struktur organisasi
Tika Nafisah
 
Desain dan Struktur Organisasi
Desain dan Struktur OrganisasiDesain dan Struktur Organisasi
Desain dan Struktur Organisasi
Rossi Agisti
 
Desain dan Struktur Organisasi
Desain dan Struktur OrganisasiDesain dan Struktur Organisasi
Desain dan Struktur Organisasi
masaadepan
 
Desain dan Struktur Organisasi
Desain dan Struktur OrganisasiDesain dan Struktur Organisasi
Desain dan Struktur Organisasi
Satya Pranata
 
Struktur Organisasi
Struktur OrganisasiStruktur Organisasi
Struktur Organisasi
Lucky Maharani Safitri
 
Bab 9
Bab 9Bab 9

What's hot (20)

Tugas5
Tugas5Tugas5
Tugas5
 
Desain dan struktur organisasi
Desain dan struktur organisasiDesain dan struktur organisasi
Desain dan struktur organisasi
 
Desain dan struktur organisasi (Teori Organisasi Umum 2)
Desain dan struktur organisasi (Teori Organisasi Umum 2)Desain dan struktur organisasi (Teori Organisasi Umum 2)
Desain dan struktur organisasi (Teori Organisasi Umum 2)
 
BAB 16 DASAR-DASAR STRUKTUR ORGANISAS
BAB 16 DASAR-DASAR  STRUKTUR ORGANISASBAB 16 DASAR-DASAR  STRUKTUR ORGANISAS
BAB 16 DASAR-DASAR STRUKTUR ORGANISAS
 
Ob2013 chapter 13 dasar-dasar struktur organisasi
Ob2013   chapter 13 dasar-dasar struktur organisasiOb2013   chapter 13 dasar-dasar struktur organisasi
Ob2013 chapter 13 dasar-dasar struktur organisasi
 
Desain dan Struktur Organisasi
Desain dan Struktur OrganisasiDesain dan Struktur Organisasi
Desain dan Struktur Organisasi
 
Dasa- dasar struktur organisasi
Dasa- dasar struktur organisasiDasa- dasar struktur organisasi
Dasa- dasar struktur organisasi
 
Desain dan Struktur Organisasi
Desain dan Struktur OrganisasiDesain dan Struktur Organisasi
Desain dan Struktur Organisasi
 
DIMENSI, DEPARTEMENTALISASI, dan MODEL ORGANISASI
DIMENSI, DEPARTEMENTALISASI, dan MODEL ORGANISASIDIMENSI, DEPARTEMENTALISASI, dan MODEL ORGANISASI
DIMENSI, DEPARTEMENTALISASI, dan MODEL ORGANISASI
 
Kelompok 2, desain & struktur organisasi
Kelompok 2, desain & struktur organisasiKelompok 2, desain & struktur organisasi
Kelompok 2, desain & struktur organisasi
 
Pertemuan 9&10
Pertemuan 9&10Pertemuan 9&10
Pertemuan 9&10
 
Pertemuan 9&10
Pertemuan 9&10Pertemuan 9&10
Pertemuan 9&10
 
03 Teori Organisasi Adm Publik
03 Teori Organisasi   Adm Publik03 Teori Organisasi   Adm Publik
03 Teori Organisasi Adm Publik
 
Perilaku Organisasi - Struktur Organisasi
Perilaku Organisasi - Struktur OrganisasiPerilaku Organisasi - Struktur Organisasi
Perilaku Organisasi - Struktur Organisasi
 
Dasar-dasar struktur organisasi
Dasar-dasar struktur organisasiDasar-dasar struktur organisasi
Dasar-dasar struktur organisasi
 
Desain dan Struktur Organisasi
Desain dan Struktur OrganisasiDesain dan Struktur Organisasi
Desain dan Struktur Organisasi
 
Desain dan Struktur Organisasi
Desain dan Struktur OrganisasiDesain dan Struktur Organisasi
Desain dan Struktur Organisasi
 
Desain dan Struktur Organisasi
Desain dan Struktur OrganisasiDesain dan Struktur Organisasi
Desain dan Struktur Organisasi
 
Struktur Organisasi
Struktur OrganisasiStruktur Organisasi
Struktur Organisasi
 
Bab 9
Bab 9Bab 9
Bab 9
 

Similar to Tugas kelompok Pengantar Organisasi dan Bisnis

authority and control 1.pptx
authority and control 1.pptxauthority and control 1.pptx
authority and control 1.pptx
MuhammadShadiqSyah
 
Pertemuan 7 Koordinasi dan Rentang Manajemen.pptx
Pertemuan 7 Koordinasi dan Rentang Manajemen.pptxPertemuan 7 Koordinasi dan Rentang Manajemen.pptx
Pertemuan 7 Koordinasi dan Rentang Manajemen.pptx
rezarahmadi8
 
Pertemuan 10
Pertemuan 10Pertemuan 10
M14 desain struktur organisasi
M14 desain struktur organisasiM14 desain struktur organisasi
M14 desain struktur organisasiJosua Sitorus
 
Desain dan struktur organisasi
Desain dan struktur organisasiDesain dan struktur organisasi
Desain dan struktur organisasi
yudharushendrawan
 
Pertemuan 9&10
Pertemuan 9&10Pertemuan 9&10
Pertemuan 9&10
rivalhardiyanto
 
Desain dan struktur organisasi
Desain dan struktur organisasiDesain dan struktur organisasi
Desain dan struktur organisasi
Surya Pratama
 
8. koordinasi dan rentang manajemen
8. koordinasi dan rentang manajemen8. koordinasi dan rentang manajemen
8. koordinasi dan rentang manajemen
Yosie Andre Victora
 
Organization structure and change
Organization structure and changeOrganization structure and change
Organization structure and change
ainiainul91
 
kelompok 5.pptx
kelompok 5.pptxkelompok 5.pptx
kelompok 5.pptx
Abdurrahman695376
 
TOPIK 3 PENGORGANISASIAN (pengurusan.pdf
TOPIK 3 PENGORGANISASIAN (pengurusan.pdfTOPIK 3 PENGORGANISASIAN (pengurusan.pdf
TOPIK 3 PENGORGANISASIAN (pengurusan.pdf
SafwahBatrisyia3
 
Fungsi manajemen pengorganisasian
Fungsi manajemen   pengorganisasianFungsi manajemen   pengorganisasian
Fungsi manajemen pengorganisasian
Sthefanie Parera
 
Ppt Merancang Organiasi Adaptif
Ppt Merancang Organiasi AdaptifPpt Merancang Organiasi Adaptif
Ppt Merancang Organiasi Adaptif
Jabbaraqwan
 
Organisasi dalam Manajemen (Organizing)
Organisasi dalam Manajemen (Organizing)Organisasi dalam Manajemen (Organizing)
Organisasi dalam Manajemen (Organizing)
Diah Ayu
 
Bab 5 pengorganisasian
Bab 5 pengorganisasianBab 5 pengorganisasian
Bab 5 pengorganisasian
PT. SASA
 
Aspek Manajemen dan Organisasi dalam Bisnis
Aspek Manajemen dan Organisasi dalam BisnisAspek Manajemen dan Organisasi dalam Bisnis
Aspek Manajemen dan Organisasi dalam Bisnis
Muhammad Fajar
 
Dimensi struktur organisasi
Dimensi struktur organisasi Dimensi struktur organisasi
Dimensi struktur organisasi
alhikmahraja
 
Pengorganisasian
PengorganisasianPengorganisasian
Pengorganisasian
Lugas Angkoro
 
Ekma4116 manajemen modul 4
Ekma4116 manajemen   modul 4Ekma4116 manajemen   modul 4
Ekma4116 manajemen modul 4Ratzman III
 
Kuliah 6 struktur organisasi
Kuliah 6 struktur organisasiKuliah 6 struktur organisasi
Kuliah 6 struktur organisasi
Mukhrizal Effendi
 

Similar to Tugas kelompok Pengantar Organisasi dan Bisnis (20)

authority and control 1.pptx
authority and control 1.pptxauthority and control 1.pptx
authority and control 1.pptx
 
Pertemuan 7 Koordinasi dan Rentang Manajemen.pptx
Pertemuan 7 Koordinasi dan Rentang Manajemen.pptxPertemuan 7 Koordinasi dan Rentang Manajemen.pptx
Pertemuan 7 Koordinasi dan Rentang Manajemen.pptx
 
Pertemuan 10
Pertemuan 10Pertemuan 10
Pertemuan 10
 
M14 desain struktur organisasi
M14 desain struktur organisasiM14 desain struktur organisasi
M14 desain struktur organisasi
 
Desain dan struktur organisasi
Desain dan struktur organisasiDesain dan struktur organisasi
Desain dan struktur organisasi
 
Pertemuan 9&10
Pertemuan 9&10Pertemuan 9&10
Pertemuan 9&10
 
Desain dan struktur organisasi
Desain dan struktur organisasiDesain dan struktur organisasi
Desain dan struktur organisasi
 
8. koordinasi dan rentang manajemen
8. koordinasi dan rentang manajemen8. koordinasi dan rentang manajemen
8. koordinasi dan rentang manajemen
 
Organization structure and change
Organization structure and changeOrganization structure and change
Organization structure and change
 
kelompok 5.pptx
kelompok 5.pptxkelompok 5.pptx
kelompok 5.pptx
 
TOPIK 3 PENGORGANISASIAN (pengurusan.pdf
TOPIK 3 PENGORGANISASIAN (pengurusan.pdfTOPIK 3 PENGORGANISASIAN (pengurusan.pdf
TOPIK 3 PENGORGANISASIAN (pengurusan.pdf
 
Fungsi manajemen pengorganisasian
Fungsi manajemen   pengorganisasianFungsi manajemen   pengorganisasian
Fungsi manajemen pengorganisasian
 
Ppt Merancang Organiasi Adaptif
Ppt Merancang Organiasi AdaptifPpt Merancang Organiasi Adaptif
Ppt Merancang Organiasi Adaptif
 
Organisasi dalam Manajemen (Organizing)
Organisasi dalam Manajemen (Organizing)Organisasi dalam Manajemen (Organizing)
Organisasi dalam Manajemen (Organizing)
 
Bab 5 pengorganisasian
Bab 5 pengorganisasianBab 5 pengorganisasian
Bab 5 pengorganisasian
 
Aspek Manajemen dan Organisasi dalam Bisnis
Aspek Manajemen dan Organisasi dalam BisnisAspek Manajemen dan Organisasi dalam Bisnis
Aspek Manajemen dan Organisasi dalam Bisnis
 
Dimensi struktur organisasi
Dimensi struktur organisasi Dimensi struktur organisasi
Dimensi struktur organisasi
 
Pengorganisasian
PengorganisasianPengorganisasian
Pengorganisasian
 
Ekma4116 manajemen modul 4
Ekma4116 manajemen   modul 4Ekma4116 manajemen   modul 4
Ekma4116 manajemen modul 4
 
Kuliah 6 struktur organisasi
Kuliah 6 struktur organisasiKuliah 6 struktur organisasi
Kuliah 6 struktur organisasi
 

Tugas kelompok Pengantar Organisasi dan Bisnis

  • 1. KOORDINASI & RENTANG MANAJEMEN Tujuan Bab ini : 1. Menjelaskan mengapa koordinasi dari kegiatan dan tujuan dari organisasi penting untuk dilakukan. 2. Mendefinisikam koordinasi yang efektif dan menjelaskan mengapa konflik yang membangun sangat perlu dalam proses koordinasi. 3. Mengidentifikasikan dan menjelaskan mekanisme koordinasi yang dapat dipergunakan para manajer. 4. Mendefinisikan rentang manajemen dan hubungannya dengan koordinasi. 5. Membedakan antara pendekatan tradisional dan moderen untuk memilih rentang manajemen. 6. Menjelaskan efek dari rentang manajemen yang terlalu luas atau sempit. 7. Membedakan antara struktur organisasi yang tinggi dan yang datar. 8. Mengidentifikasi dan menjelaskan kriteria yang dipergunakan manajer dalam menentukan rentang kendali manajemen yang dipilih. KOORDINASI Adalah proses pengintegrasian tujuan dan kegiatan pada satuan yang terpisah pada suatu organisasi untuk mencapai tujuan organisasi secara efisien Koordinasi penting bagi manajer karena melakukan secara bersamaan hal- hal sbb : a) Membagi pekerjaan secara spesialisasi dan departementalisasi agar tercapai produktifitas dan effisiensi tinggi. b) Mengkoordinasikan bermacam-macam kegiatan yang ada dan telah effisien dan produktif itu agar tercapai tujuan yang telah ditetapkan. Tanpa koordinasi maka mereka akan memaksimalkan effisiensi bidang mereka tanpa perduli bagian lain.
  • 2. 3 Macam Ketergantungan • Saling ketergantungan yang menyatu • Saling ketergantungan yang berurutan • Saling ketergantungan timbal-balik Masalah Dalam Koordinasi • Perbedaan dalam orientasi terhadap tujuan tertentu • Perbedaan dalam orientasi waktu • Perbedaan dalam orientasi antar waktu • Perbedaan dalam formalitas struktur 3 Pendekatan • Teknik manajemen dasar • Meningkatkan koordinasi potensial • Mengurangi kebutuhan akan koordinasi
  • 3. Masalah dalam koordinasi Mekanisme Pengkoordinasi Dasar .
  • 4. • Hirarki manajerial Jika ada karyawan dalam satu bagian mempunyai pandangan berbeda tentang suatu masalah ,maka atasan dibagian itu harus bisa menetapkan berdasarkan tujuan secara benar dan masuk akal. • Aturan dan prosedur • Rencana dan penetapan tujuan • Komunikasi antar departemen. Sesama manajer dalam satu level mengkomunikasikan pekerjaan mereka yang berkaitan dan satu dan lainnya dan mengkaitkan pada kebijakan perusahaan. • Komite Suatu badan bentukan sementara ataurutin yang mewadahi kerjasama antar departemen ,sehingga masalah antara multi departemen dapat dirapatkan secara rutin tiap minggu. • Hubungan individu (Liaison individual). Adalah sesorang yang mempunyai kemampuan cukup mengenai beberapa departemen secara operasional detail dan berfungsi menjembatani para manajer RENTANG MANAJEMEN Prinsip rentang manajemen berkaitan erat dengan jumlah bawahan yang dapat dikendalikan secara efektif oleh manajer atau atasan. Antara rentang manajemen dan koordinasi saling berhubungan erat. Ada anggapan bahwa semakin besar jumlah rentangan semakin sulit untuk mengkoordinasikan kegiatan bawahan secara efektif Penentuan rentang yang tepat • Rentang manajemen mempengaruhi penggunaan efisien dari manajer dan pelaksanaan kerja efektif dari bawahan mereka. Jika terlalu banyak anak buah maka ,anak buah akan semakin kurang terkontrol dan kurang arahan. Kalau terlalu sedikit maka ,manajer yang kurang dimanfaatkan tenaganya dan para bawahan terlalu diawasi.
  • 5. • Ada hubungan antara rentang manajemen di seluruh organisasi dan struktur organisasi. Jika rentang terlalu sempit, yaitu anak buahnya sedikit, maka organisasi jadi terlalu tinggi dan berjenjang sehingga efiktifitas manajer ditiap tingkatan akan terpengaruh. Jika anak buah merasa frustasi dan ada kecurangan maka dapat disimpulkan bahwa rentang organisasi terlalu lebar, jadi tak effisien dan banyak tenaga yang tak termanfaatkan dengan baik. Pendekatan Graicunas • Dalam memilih suatu rentangan, manajer harus mempertimbangkan tidak hanya hubungan satu dengan satu secara langsung dengan bawahan yang diawasi tetapi juga hubungan mereka dengan bawahan dalam kelompok dua atau lebih. • Rumus: R=n{2(n-1) +(n-1)} dalam hal ini: * R : jumlah hubungan * n : jumlah bawahan Pilihan dalam meningkatkan jumlah karyawan • Rentang manajemen naik • Hirarki tingkatan manajemen naik • Kombinasi keduanya Gambar dibawah menunjukkan beberapa contoh hubungan antara rentang manajemen dangan struktur organisasi.
  • 6. Menurut Lockheed's tujuh faktor yang mempengaruhi manajer dalam penentuan rentang manajemen adalah : 1) Kesamaan fungsi diawasi: sejauh mana fungsi atau tugas bawahan yang manajer bertanggung jawab adalah sama atau berbeda.
  • 7. 2) Kedekatan geografis fungsi diawasi: seberapa dekat terletak kepada pengelola fungsi atau bawahan. 3) Kompleksitas fungsi diawasi: sifat fungsi atau tugas yang bertanggung jawab manajer. 4) Arah dan kontrol yang diperlukan oleh bawahan: derajat pengawasan yang dibutuhkan bawahan. 5) Koordinasi yang diperlukan pengawas: sejauh mana manajer harus mencoba untuk mengintegrasikan fungsi atau tugas dalam subunit atau di antara subunit dan bagian lain dari organisasi. 6) Perencanaan yang diperlukan pengawas: sejauh mana manajer harus meninjau program dan kegiatan subunit nya. 7) Bantuan pada atasan atas adanya organisasi : berapa banyak membantu dalam hal asisten dan personil pendukung dapat diandalkan manajer. Pertimbangan ekonomis sebagai hal terpenting dalam penentuan rentang manajemen adalah : Semakin lebar rentang manajemen maka biaya untuk manajer menurun dan biaya untuk aktivitas operasional meningkat dan sebaliknya. Semakin sempit rentang manajemen maka biaya untuk manajer meningkat dan biaya untuk aktivitas operasional menurun. Beberapa realita yang dihadapi adalah : 1 Realitas Bisnis. Ini tidak hanya mempertimbangan nilai ekonomi dasar seperti yang baru saja kita bahas, tetapi juga hal-hal lain seperti bagaimana tersebarnya operasional organisasi. Semakin tersebar suatu organisasi (dalam hal fungsi atau operasi), maka kebutuhan akan manajer tingkat menengah dan manajer tingkat yang lebih rendah kemungkinan akan diperlukan lebih banyak lagi. 2 Realitas Manajemen. Sistem organisasi manajemen juga akan mempengaruhi jenis rentang yang diperlukan. Sebagai contoh, dalam organisasi dimana bawahan diizinkan banyak kemerdekaan,
  • 8. rentang yang lebih luas mungkin diperlukan. Bawahan akan membuat lebih banyak keputusan menurut mereka sendiri. Hal seperti itu terjadi pula, dalam organisasi dengan program perencanaan yang efektif, bawahan akan lebih sadar akan tanggung jawab mereka dan kemungkinan akan membutuhkan pengawasan kurang. 3 Realitas Manusia. Kepribadian dan kemampuan para manajer dan bawahan juga akan mempengaruhi rentang yang dipilih. Beberapa manajer mungkin ingin mengawasi (atau lebih mampu mengawasi) bawahan mereka lebih dekat daripada yang lain, dalam hal rentang yang mereka sukai akan cenderung sempit. Bawahan yang terlatih dan sangat mam pu (ahli) biasanya tidak begitu suka diawasi terlalu ketat. Manajer dengan bawahan seperti itu akan memerlukan rentang yang lebih luas.