SlideShare a Scribd company logo
i
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR ......................................................................................................................i
DAFTAR ISI....................................................................................................................................ii
BAB I PENDAHULUAN............................................................................................................... 1
1.1 Latar Belakang..................................................................................................................... 1
1.2 Rumusan Masalah................................................................................................................ 2
BAB II PEMBAHASAN ................................................................................................................ 3
2.1 Tehnik Pembelajaran Berbicara........................................................................................... 3
2.2 Proses Pembelajaran Berbicara ........................................................................................... 6
2.3 Sistematika Penilaian................................................................................................................ 7
BAB III SIMPULAN DAN SARAN............................................................................................ 10
3.1 Simpulan ............................................................................................................................ 10
3.2 Saran................................................................................................................................... 10
ii
KATA PENGANTAR
Puji syukur kehadirat Allah SWT yang hingga saat ini masih memberikan kita nikmat iman dan
kesehatan, sehingga diberi kesempatan yang luar biasa ini yaitu kesempatan untuk
menyelesaikan tugas penulisan makalah tentang “Tehnik Pembelajaran Berbicara.”
Shalawat serta salam tidak lupa selalu kita haturkan untuk junjungan nabi gung kita, yaitu Nabi
Muhammad SAW yang telah menyampaikan petunjukan Allah SWT untuk kita semua, yang
merupakan sebuah pentunjuk yang paling benar yakni Syariah agama Islam yang sempurna dan
merupakan satu-satunya karunia paling besar bagi seluruh alam semesta.
Sekaligus pula kami menyampaikan rasa terimakasih yang sebanyak-banyaknya untuk Ibu Cucu
Reawati M.Pd selaku dosen mata kuliah Pengembangan Keterampilan Berbicara yang telah
menyerahkan kepercayaannya kepada kami guna menyelesaikan makalah ini dengan tepat
waktu.
Kami berharap makalah ini dapat dimengerti oleh setiap pihak yang membaca dan mohon maaf
yang sebesar-besarnya apabila dalam makalah kami terdapat perkataan yang tidak berkenan di
hati.
Bogor, 6 Oktober 2018
Penyusun
1
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Kemahiran berbicara merupakan salah satu jenis kemampuan berbahasa yang ingin dicapai dalam pengajaran bahasa modern termasuk
bahasa inggris.Berbicara merupakan sarana utama untuk membina saling pengertian, komunikasi timbal balik, dengan menggunakan
bahasa sebagai medianya.
Kegiatan berbicara didalam kelas bahasa mempunyai aspek komunikasi dua arah, yakni antara pembicara dengan pendengarnya secara
timbal balik. Dengan demikian latihan berbicara harus terlebih dahulu didasari oleh :
(1) kemampuan mendengarkan,
(2) kemampuan mengucapkan,
3) penguasaan (relatif) kosa kata dan ungkapan yang memungkinkan siswa dapat mengkomunikasikan maksud atau fikirannya.
1.2 Rumusan Masalah
Bagaimana Teknik dalam Pembelajaran Berbicara ( Speaking )?
Bagaimana Proses dalam Pembelajaran Berbicara ( Speaking )?
Bagaimana Sistematika Penilaian dalam Pembelajaran Berbicara ( Speaking )?
2
1
BAB II
PEMBAHASAN
2.1 Teknik Pembelajaran Berbicara ( Speaking )
Berbicara merupakan sarana utama untuk membina saling pengertian, komunikasi timbal balik,
dengan menggunakan bahasa sebagai medianya.Kegiatan berbicara didalam kelas bahasa
mempunyai aspek komunikasi dua arah, yakni antara pembicara dengan pendengarnya secara
timbal balik. Dengan demikian latihan berbicara harus terlebih dahulu didasari oleh :(1)
kemampuan mendengarkan, (2) kemampuan mengucapkan, dan (3) penguasaan (relatif) kosa
kata. Secara umum tujuan latihan berbicara untuk tingkat pemula dan menengah ialah agar siswa
dapat berkomunikasi lisan secara sederhana .Oleh karena itu, dalam pembelajarannya harus
mampu menggugah dan memotivasi siswa untuk berbicara dan mempunyai keberanian untuk
mempraktikkannya.
Berikut ini ada beberapa tahapan dalam latihan berbicara.Pada tahap-tahap permulaan, latihan
berbicara dapat dikatakan serupa dengan latihan menyimak.Sebagaimana telah dikemukakan
sebelumnya, dalam latihan menyimak ada tahap mendengarkan dan menirukan.Latihan
mendengarkan dan menirukan ini merupakan gabungan antara latihan dasar untuk kemahiran
menyimak dan kemahiran berbicara.
Adapun beberapa model latihan berbicara diantaranya adalah sebagai berikut :
1) Latihan Asosiasi dan Identifikasi
Latihan ini dimaksudkan untuk melatih spontanitas siswa dan kecepatannya dalam
mengidentifikasi dan mengasosiasikan makna ujaran yang didengarnya. Bentuk latihannya antara
lain :
a. Guru menyebut satu kata, siswa menyebut kata lain yang ada hubungannya dengan kata
tersebut. Contoh :
Guru Siswa
2
Kepala Rambut
Beras Petani
b. Guru menyebut satu kata, siswa menyebut kata lain yang tidak ada hubungannya dengan
kata tersebut. Contoh :
Guru Siswa
Bunga Sepatu
Meja Pisau
c. Guru menyebut satu kata benda (noun), siswa menyebut kata sifat yang sesuai. Contoh :
Guru Siswa
Pelajar Cerdas
Bayi Cantik
d. Guru menyebut satu kata kerja (verb), siswa menyebut pelaku (subyek) yang sesuai. Contoh :
Guru Siswa
Azan Umat muslim
Mengemudi Supir
e. Guru menyebut satu subyek, siswa 1 menyebut kata kerja yang cocok, siswa 2 melengkapi
dengan sebuah frasa, dan siswa 3 mengucapkan kalimat dengan menyusun kata yang telah ada.
Contoh :
Guru Siswa 1(kata kerja) Siswa 2(Frasa) Siswa 3(menyusun
kata)
Bapak Bekerja Banting tulang Bapak bekerja banting
tulang
3
1
f. Guru atau salah seorang siswa menulis satu kata (secara rahasia), kemudian siswa satu mengajukan pentanyaan untuk dapat
menebak kata yang ditulis.
2) Latihan Pola Kalimat ( Pattern Practice )
Secara garis besar macam model latihan dapat dibedakan menjadi tiga jenis :
 Latihan mekanis
Latihan ini bertujuan menanamkan kebiasaan dengan menberikan stimulus untuk mendapatkan respon yang benar.
 Latihan bermakna
1) alat peraga: baik berupa benda-benda alamiah maupun gambar-gambar yang dipakai untuk memberikan makna pada
kalimat-kalimat yang dilatihkan.
2) Situasi kelas: benda-benda yang ada didalam kelas dapat dimanfaatkan untuk pemberian makna.
 Latihan komunikatif
Latihan ini menumbuhkan daya kreasi siswa dan merupakan latihan yang sebenarnya.
3) Latihan percakapan
Banyak teknik dan model latihan percakapan yang telah dikembangkan oleh para pengajar bahasa. Diantara model-model latihan
percakapan itu ialah sebagai berikut:
a. Tanya Jawab
b. Menghafalkan Model Dialog
c. Percakapan Terpimpin
2
d. Percakapan Bebas
4) Bercerita
1
Bercerita mungkin salah satu kegiatan yang menyenangkan, tapi bagi yang mendapat tugas
bercerita kadang kala merupakan siksaan karena tidak punya gambaran apa yang akan
diceritakan. Oleh karena itu guru hendaknya membantu siswa dalam menemukan topik cerita.
5) Diskusi
Ada beberapa model diskusi yang bisa digunakan dalam latihan berbicara, antara lain:
a. Diskusi kelas dua kelompok berhadapan
b. Diskusi kelas bebas
c. Diskusi kelompok
d. Diskusi panel
Dalam pemilihan topik diskusi hendaknya dipertimbangkan hal-hal berikut ini :
 Disesuaikan dengan kemampuan siswa.
 Disesuaikan dengan minat dan selera siswa bukan minat dan selera guru.
 Topik hendaknya bersifat umum dan populer.
 Dalam menentukan topik, sebaiknya siswa diajak serta untuk merangsang keterlibatan
mereka dalam kegiatan berbicara.
6) Wawancara
a. Persiapan wawancara
1. Sebelum kegiatan dilaksanakan, pihak-pihak yang akan diwawancarai sudah
mempersiapkan pokok masalah yang akan dibicarakan.
2. Pewawancara dalam hal ini juga harus mempersiapkan pertanyaan-pertanyaan yang
diarahkan kepada sasaran informasi.
3. Dalam hal ini guru berkewajiban membimbing kearah pemakaian kalimat yang singkat
dan tepat.
2
b. Bentuk wawancara
Kegiatan wawancara ini dapat dilakukan dalam dua bentuk :
1. Wawancara dengan tamu
2. Wawancara dengan teman sekelas
Bahan wawancara adalah data pribadi siswa, misalnya data mengenai keluarga, kegiatan sehari-
hari, hobi dan sebagainya.
7) Drama
Drama merupakan kegiatan yang mengandung unsur rekreatif, karenanya menyenangkan.
Namun tidak setiap siswa berbakat atau mempunyai minat untuk bermain drama, oleh karena itu
guru memilih siswa-siswa tertentu untuk memainkan drama, sedang siswa yang lain sebagai
penonton.
8) Berpidato
Kegiatan ini hendaknya dilakukan setelah siswa mempunyai cukup pengalaman dalam berbagai
kegiatan berbicara yang lain seperti percakapan, bercerita, wawancara, diskusi dan lain-lain. hal
ini perlu karena kegiatan berpidato ini sifatnya selalu resmi dan membutuhkan gaya bahasa yang
lebih baik, oleh karena itu perlu waktu persiapan yang cukup.
3
2.2 Proses Pembelajaran Berbicara
Untuk mencapai kemampuan komunikatif, para pelajar perlu terlebih dahulu melalui beberapa
aktivitas komunikasi, yang terbagi menjadi dua tahap yaitu :
a) Aktivitas PraKomunikatif
Aktivitas Pra Komunikatif menyajikan beberapa hal sebagai berikut :
 Hafalan dialog
Menghafalkan kalimat dalam sebuah dialog dan mendramatisasikannya.
 Dialog melalui gambar
Guru membawa gambar-gambar dan menunjukkan satu persatu sambil menanyakan.
 Dialog terpimpin
Guru memberi latihan secara drill berbentuk tanya jawab. Misalnya,apakah kamu akan pergi
ke…..,sore nanti ? kemudian siswa menjawab sesuai dengan yang didrillkan, yakni tidak,saya
akan mengaji sore nanti.
 Teknik Tanya Jawab
Hendaknya guru terlebih dahulu menentukan materi dasar pelajaran yang meliputi struktur dan
kosa kata.
 Menjelaskan kalimat, paragraf atau cerita pendek
Misalnya : Guru bercerita, kakak perempuan saya suka pergi bioskop tetapi kaka laki-laki saya
lebih suka ……
lalu siswa melanjutkannya / menyelesaikannya dengan jawaban yang sesuai dengan keadaannya.
4
b) Aktifitas Komunikatif
Aktifitas komunikatif menyajikan beberapa hal, diantaranya :
1. Percakapan kelompok
Teknik ; guru membagi kelas menjadi beberapa kelompok yang setiap kelompok
mempunyai ketua. Para siswa bergantian untuk mengatakan sesuatu lalu disambung oleh
teman sekelompoknya sehingga menjadi satu cerita yang utuh.
2. Bermain peran
Pada aktifitas ini guru memberikan tugas peran tertentu yang harus di lakukan oleh para
pelajar.Peran yang di berikan harus disesuaikan dengan tingkat penguasaan bahasa para
pelajar.
3. Praktek ungkapan sosial
Ungkapan sosial maksudnya adalah perilaku-perilaku sosial saat berkomunikasi yang
diungkapkan secara lisanya memberi hormat pujian, ucapan sel;amat dan lain-lainya.
4. Menjawab pertanyaan berdasarkan pengalaman
5
2.3 Sistematika Penilaian
Aspek-aspek yang dinilai dalam kegiatan berbicara, sebagaimana disarankan oleh para ahli
adalah sebagai berikut :
A. Aspek kebahasaan
1) Pengucapan
2) Penempatan tekanan
3) Nada dan Irama
4) Pilihan kata
5) Susunan kalimat
6) Variasi
B. Aspek non kebahasaan
1) Kelancaran
2) Penguasaan topic
3) Keterampilan
4) Keberanian
5) Kelincahan
6) Ketertiban
7) Kerjasama
Skala penilaian ini dapat digunakan untuk penilaian individual maupun kelompok
6
BAB IIIPENUTUP
3.1 Kesimpulan
1. Teknik Pembelajaran Berbicara
Berikut ini beberapa model latihan berbicara diantaranya :
1) Latihan Asosiasi dan Identifikasi, Bentuk latihannya antara lain :
 Guru menyebut satu kata, siswa menyebut kata lain yang ada hubungannya dengan kata
tersebut
 Guru menyebut satu kata, siswa menyebut kata lain yang tidak ada hubungannya dengan
kata tersebut
2) Latihan Pola Kalimat
3) Latihan percakapan
Diantara model-model latihan percakapan itu ialah sebagai berikut:
 Tanya Jawab
 Menghafalkan Model Dialog
 Percakapan Terpimpin
 Percakapan Bebas
4) Bercerita
5) Diskusi
Ada beberapa model diskusi yang bisa digunakan dalam latihan berbicara, antara lain:
 Diskusi kelas dua kelompok berhadapan
7
 Diskusi kelas bebas
 Diskusi kelompok
 Diskusi panel
6) Wawancara
7) Drama
8) Berpidato
2. Proses Pembelajaran Berbicara
Ada dua tahap yaitu :
 Aktivitas Pra Komunikatif
 Aktifitas Komunikatif
3. Sistematika Penilaian
Aspek-aspek yang dinilai dalam kegiatan berbicara meliputi :
 Aspek kebahasaan
 Aspek non kebahasaan
3.2 Saran
Dengan selesaimya makalah ini kami ucapkan terimakasih pada semua pihak yang ikut andil
dalam penulisan makalah ini.tak lupa saya menyadari bahwa dalam penulisan makalah ini masih
jauh dari kesempurnaan, untuk itu saran dan kritik yang membangun selalu saya tunggu.

More Related Content

What's hot

Rpp Bahasa Inggris ida
Rpp Bahasa Inggris idaRpp Bahasa Inggris ida
Rpp Bahasa Inggris ida
vina2
 
Pembelajaran quran hadis
Pembelajaran quran hadisPembelajaran quran hadis
Pembelajaran quran hadisRohmah01
 
Program semester-bhs-inggris-kelas-xii-semester-1
Program semester-bhs-inggris-kelas-xii-semester-1Program semester-bhs-inggris-kelas-xii-semester-1
Program semester-bhs-inggris-kelas-xii-semester-1
Operator Warnet Vast Raha
 
[3] rpp bahasa arab kls vii
[3] rpp bahasa arab kls vii[3] rpp bahasa arab kls vii
[3] rpp bahasa arab kls viiAtho Jhak
 
Konsep modul literasi (program l inus) asas 3
Konsep modul literasi (program l inus) asas 3Konsep modul literasi (program l inus) asas 3
Konsep modul literasi (program l inus) asas 3Mohd Junal Seman
 
Tugas 3 (tasya 2 e)
Tugas 3 (tasya 2 e)Tugas 3 (tasya 2 e)
Tugas 3 (tasya 2 e)
PutriAuliaTasya
 
Bahan ajar pendidikan bahasa arab di mi
Bahan ajar pendidikan bahasa arab di miBahan ajar pendidikan bahasa arab di mi
Bahan ajar pendidikan bahasa arab di mi
Amsori Saari
 
Makalah bahasa bugis
Makalah bahasa bugisMakalah bahasa bugis
Makalah bahasa bugis
syukursalman
 
Modul literasi asas 1 murid jilid 2
Modul literasi  asas 1 murid jilid 2Modul literasi  asas 1 murid jilid 2
Modul literasi asas 1 murid jilid 2
Yusmaiwati Abdul Razab
 
34576952 jam-efekti f-prota-bahasa-arab-kelas-viii(1)
34576952 jam-efekti f-prota-bahasa-arab-kelas-viii(1)34576952 jam-efekti f-prota-bahasa-arab-kelas-viii(1)
34576952 jam-efekti f-prota-bahasa-arab-kelas-viii(1)MTs.N Cirebon II
 
Persediaan mengajar 2
Persediaan mengajar 2Persediaan mengajar 2
Persediaan mengajar 2lupet
 
913 Sukatan Pelajaran Bahasa Arab STPM (Baharu)
913 Sukatan Pelajaran Bahasa Arab STPM (Baharu)913 Sukatan Pelajaran Bahasa Arab STPM (Baharu)
913 Sukatan Pelajaran Bahasa Arab STPM (Baharu)RAMLAH BINTI A. RANI
 
Rpp bhs arab xi ganjil
Rpp bhs arab xi ganjilRpp bhs arab xi ganjil
Rpp bhs arab xi ganjil
Operator Warnet Vast Raha
 
Program tahunan-bhs-inggris-kelas-xi
Program tahunan-bhs-inggris-kelas-xiProgram tahunan-bhs-inggris-kelas-xi
Program tahunan-bhs-inggris-kelas-xi
Operator Warnet Vast Raha
 
80555082 rpp-bahasa-arab
80555082 rpp-bahasa-arab80555082 rpp-bahasa-arab
80555082 rpp-bahasa-arab
Andristas Andristas
 
RPP Bahasa Arab MTS Kelas VII
RPP Bahasa Arab MTS Kelas VIIRPP Bahasa Arab MTS Kelas VII
RPP Bahasa Arab MTS Kelas VII
Arabic For Education
 
Rpp 411
Rpp 411Rpp 411
Rpp 411
Ujhe Aswan
 

What's hot (20)

Rpp Bahasa Inggris ida
Rpp Bahasa Inggris idaRpp Bahasa Inggris ida
Rpp Bahasa Inggris ida
 
Pembelajaran quran hadis
Pembelajaran quran hadisPembelajaran quran hadis
Pembelajaran quran hadis
 
Program semester-bhs-inggris-kelas-xii-semester-1
Program semester-bhs-inggris-kelas-xii-semester-1Program semester-bhs-inggris-kelas-xii-semester-1
Program semester-bhs-inggris-kelas-xii-semester-1
 
Pembelajaran Mendengarkan
Pembelajaran MendengarkanPembelajaran Mendengarkan
Pembelajaran Mendengarkan
 
[3] rpp bahasa arab kls vii
[3] rpp bahasa arab kls vii[3] rpp bahasa arab kls vii
[3] rpp bahasa arab kls vii
 
062 bahasa bugis
062 bahasa bugis062 bahasa bugis
062 bahasa bugis
 
Konsep modul literasi (program l inus) asas 3
Konsep modul literasi (program l inus) asas 3Konsep modul literasi (program l inus) asas 3
Konsep modul literasi (program l inus) asas 3
 
Tugas 3 (tasya 2 e)
Tugas 3 (tasya 2 e)Tugas 3 (tasya 2 e)
Tugas 3 (tasya 2 e)
 
Bahan ajar pendidikan bahasa arab di mi
Bahan ajar pendidikan bahasa arab di miBahan ajar pendidikan bahasa arab di mi
Bahan ajar pendidikan bahasa arab di mi
 
062 bahasa makassar
062 bahasa makassar062 bahasa makassar
062 bahasa makassar
 
Makalah bahasa bugis
Makalah bahasa bugisMakalah bahasa bugis
Makalah bahasa bugis
 
Modul literasi asas 1 murid jilid 2
Modul literasi  asas 1 murid jilid 2Modul literasi  asas 1 murid jilid 2
Modul literasi asas 1 murid jilid 2
 
34576952 jam-efekti f-prota-bahasa-arab-kelas-viii(1)
34576952 jam-efekti f-prota-bahasa-arab-kelas-viii(1)34576952 jam-efekti f-prota-bahasa-arab-kelas-viii(1)
34576952 jam-efekti f-prota-bahasa-arab-kelas-viii(1)
 
Persediaan mengajar 2
Persediaan mengajar 2Persediaan mengajar 2
Persediaan mengajar 2
 
913 Sukatan Pelajaran Bahasa Arab STPM (Baharu)
913 Sukatan Pelajaran Bahasa Arab STPM (Baharu)913 Sukatan Pelajaran Bahasa Arab STPM (Baharu)
913 Sukatan Pelajaran Bahasa Arab STPM (Baharu)
 
Rpp bhs arab xi ganjil
Rpp bhs arab xi ganjilRpp bhs arab xi ganjil
Rpp bhs arab xi ganjil
 
Program tahunan-bhs-inggris-kelas-xi
Program tahunan-bhs-inggris-kelas-xiProgram tahunan-bhs-inggris-kelas-xi
Program tahunan-bhs-inggris-kelas-xi
 
80555082 rpp-bahasa-arab
80555082 rpp-bahasa-arab80555082 rpp-bahasa-arab
80555082 rpp-bahasa-arab
 
RPP Bahasa Arab MTS Kelas VII
RPP Bahasa Arab MTS Kelas VIIRPP Bahasa Arab MTS Kelas VII
RPP Bahasa Arab MTS Kelas VII
 
Rpp 411
Rpp 411Rpp 411
Rpp 411
 

Similar to Tik rizky

Speaking
SpeakingSpeaking
Speaking
Angie Curly
 
studi wacana-pengajaran wacana
studi wacana-pengajaran wacanastudi wacana-pengajaran wacana
studi wacana-pengajaran wacana
AjengIlla
 
Tugas mandiri bahasa indonesia
Tugas mandiri bahasa indonesiaTugas mandiri bahasa indonesia
Tugas mandiri bahasa indonesia
Asep Jaenudin
 
Makalah Keterampilan Berbicara
Makalah Keterampilan BerbicaraMakalah Keterampilan Berbicara
Makalah Keterampilan Berbicara
milamarlina29
 
Teknik pengajaran keterampilan kalam
Teknik pengajaran keterampilan kalamTeknik pengajaran keterampilan kalam
Teknik pengajaran keterampilan kalam
Qurrota A'yun
 
congratulating.docx
congratulating.docxcongratulating.docx
congratulating.docx
IkaHestiPratiwi
 
02. wahidatul m proposal penelitian-dikonversi
02. wahidatul m  proposal penelitian-dikonversi02. wahidatul m  proposal penelitian-dikonversi
02. wahidatul m proposal penelitian-dikonversi
ArisSetiawan133891
 
Panduan Aksi Nyata.pptx
Panduan  Aksi Nyata.pptxPanduan  Aksi Nyata.pptx
Panduan Aksi Nyata.pptx
SDNegeriNambo01
 
14.vina serevina fandi cahya
14.vina serevina fandi cahya14.vina serevina fandi cahya
14.vina serevina fandi cahyavinaserevina
 
Bahan Ajar Modul Merancang Pembelajaran_semua sesi.pptx
Bahan Ajar Modul Merancang Pembelajaran_semua sesi.pptxBahan Ajar Modul Merancang Pembelajaran_semua sesi.pptx
Bahan Ajar Modul Merancang Pembelajaran_semua sesi.pptx
HANDINIPUTRIRAHAYUNI
 
(4). metode & media pembelajaran dlm standar proses pendidikan
(4). metode & media pembelajaran dlm standar proses pendidikan(4). metode & media pembelajaran dlm standar proses pendidikan
(4). metode & media pembelajaran dlm standar proses pendidikanProdalima Sinulingga, M.Kep
 
Berbicara mengenai kepentingan akademikpptx
Berbicara mengenai kepentingan akademikpptxBerbicara mengenai kepentingan akademikpptx
Berbicara mengenai kepentingan akademikpptx
apriliasnasution
 
BAHANA~1.PPT
BAHANA~1.PPTBAHANA~1.PPT
BAHANA~1.PPT
totoyuliarto2
 
Tugasan bmm 3104 pengajaran kemahiran bahasa melayu
Tugasan bmm 3104 pengajaran kemahiran bahasa melayuTugasan bmm 3104 pengajaran kemahiran bahasa melayu
Tugasan bmm 3104 pengajaran kemahiran bahasa melayu
Ahmad NazRi
 
Metode Mengajar Driill, Diskusi, Demonstrasi dan Penemuan
Metode Mengajar Driill, Diskusi, Demonstrasi dan PenemuanMetode Mengajar Driill, Diskusi, Demonstrasi dan Penemuan
Metode Mengajar Driill, Diskusi, Demonstrasi dan PenemuanYoshiie Srinita (II)
 
Metode Mengajar Driill, Diskusi, Demonstrasi dan Penemuan
Metode Mengajar Driill, Diskusi, Demonstrasi dan PenemuanMetode Mengajar Driill, Diskusi, Demonstrasi dan Penemuan
Metode Mengajar Driill, Diskusi, Demonstrasi dan PenemuanYoshiie Srinita
 
Rpp x 2019
Rpp x 2019Rpp x 2019
Rpp x 2019
Kerangka Langit
 
KD 2.7_RPP SMK XI Bahasa Indonesia
KD 2.7_RPP SMK XI Bahasa IndonesiaKD 2.7_RPP SMK XI Bahasa Indonesia
KD 2.7_RPP SMK XI Bahasa Indonesia
Dini Zakia
 

Similar to Tik rizky (20)

Speaking
SpeakingSpeaking
Speaking
 
Pembelajaran Berbicara
Pembelajaran BerbicaraPembelajaran Berbicara
Pembelajaran Berbicara
 
studi wacana-pengajaran wacana
studi wacana-pengajaran wacanastudi wacana-pengajaran wacana
studi wacana-pengajaran wacana
 
Tugas mandiri bahasa indonesia
Tugas mandiri bahasa indonesiaTugas mandiri bahasa indonesia
Tugas mandiri bahasa indonesia
 
Makalah Keterampilan Berbicara
Makalah Keterampilan BerbicaraMakalah Keterampilan Berbicara
Makalah Keterampilan Berbicara
 
Teknik pengajaran keterampilan kalam
Teknik pengajaran keterampilan kalamTeknik pengajaran keterampilan kalam
Teknik pengajaran keterampilan kalam
 
congratulating.docx
congratulating.docxcongratulating.docx
congratulating.docx
 
02. wahidatul m proposal penelitian-dikonversi
02. wahidatul m  proposal penelitian-dikonversi02. wahidatul m  proposal penelitian-dikonversi
02. wahidatul m proposal penelitian-dikonversi
 
Panduan Aksi Nyata.pptx
Panduan  Aksi Nyata.pptxPanduan  Aksi Nyata.pptx
Panduan Aksi Nyata.pptx
 
14.vina serevina fandi cahya
14.vina serevina fandi cahya14.vina serevina fandi cahya
14.vina serevina fandi cahya
 
Bahan Ajar Modul Merancang Pembelajaran_semua sesi.pptx
Bahan Ajar Modul Merancang Pembelajaran_semua sesi.pptxBahan Ajar Modul Merancang Pembelajaran_semua sesi.pptx
Bahan Ajar Modul Merancang Pembelajaran_semua sesi.pptx
 
(4). metode & media pembelajaran dlm standar proses pendidikan
(4). metode & media pembelajaran dlm standar proses pendidikan(4). metode & media pembelajaran dlm standar proses pendidikan
(4). metode & media pembelajaran dlm standar proses pendidikan
 
Berbicara mengenai kepentingan akademikpptx
Berbicara mengenai kepentingan akademikpptxBerbicara mengenai kepentingan akademikpptx
Berbicara mengenai kepentingan akademikpptx
 
BAHANA~1.PPT
BAHANA~1.PPTBAHANA~1.PPT
BAHANA~1.PPT
 
Tugasan bmm 3104 pengajaran kemahiran bahasa melayu
Tugasan bmm 3104 pengajaran kemahiran bahasa melayuTugasan bmm 3104 pengajaran kemahiran bahasa melayu
Tugasan bmm 3104 pengajaran kemahiran bahasa melayu
 
Metode Mengajar Driill, Diskusi, Demonstrasi dan Penemuan
Metode Mengajar Driill, Diskusi, Demonstrasi dan PenemuanMetode Mengajar Driill, Diskusi, Demonstrasi dan Penemuan
Metode Mengajar Driill, Diskusi, Demonstrasi dan Penemuan
 
Metode Mengajar Driill, Diskusi, Demonstrasi dan Penemuan
Metode Mengajar Driill, Diskusi, Demonstrasi dan PenemuanMetode Mengajar Driill, Diskusi, Demonstrasi dan Penemuan
Metode Mengajar Driill, Diskusi, Demonstrasi dan Penemuan
 
Kd 3.13
Kd 3.13Kd 3.13
Kd 3.13
 
Rpp x 2019
Rpp x 2019Rpp x 2019
Rpp x 2019
 
KD 2.7_RPP SMK XI Bahasa Indonesia
KD 2.7_RPP SMK XI Bahasa IndonesiaKD 2.7_RPP SMK XI Bahasa Indonesia
KD 2.7_RPP SMK XI Bahasa Indonesia
 

Recently uploaded

template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docxtemplate undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
ansproduction72
 
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipaMateri pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
sarahshintia630
 
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
TeguhWinarno6
 
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.pptPPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
WewikAyuPrimaDewi
 
Teori konflik Lewis Coser aaaaaaaaaaaaaa
Teori konflik Lewis Coser aaaaaaaaaaaaaaTeori konflik Lewis Coser aaaaaaaaaaaaaa
Teori konflik Lewis Coser aaaaaaaaaaaaaa
Sayidsabiq2
 
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptxTugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
SunakonSulistya
 
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay..."Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
Muhammad Nur Hadi
 
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
RizkyAji15
 
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan (1).pptx
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan  (1).pptxPresentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan  (1).pptx
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan (1).pptx
muhammadfauzi951
 
slide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.ppt
slide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.pptslide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.ppt
slide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.ppt
tobol95991
 
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahirPPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
yardsport
 
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptxBahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
dwiagus41
 

Recently uploaded (12)

template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docxtemplate undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
 
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipaMateri pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
 
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
 
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.pptPPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
 
Teori konflik Lewis Coser aaaaaaaaaaaaaa
Teori konflik Lewis Coser aaaaaaaaaaaaaaTeori konflik Lewis Coser aaaaaaaaaaaaaa
Teori konflik Lewis Coser aaaaaaaaaaaaaa
 
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptxTugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
 
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay..."Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
 
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
 
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan (1).pptx
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan  (1).pptxPresentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan  (1).pptx
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan (1).pptx
 
slide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.ppt
slide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.pptslide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.ppt
slide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.ppt
 
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahirPPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
 
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptxBahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
 

Tik rizky

  • 1. i DAFTAR ISI KATA PENGANTAR ......................................................................................................................i DAFTAR ISI....................................................................................................................................ii BAB I PENDAHULUAN............................................................................................................... 1 1.1 Latar Belakang..................................................................................................................... 1 1.2 Rumusan Masalah................................................................................................................ 2 BAB II PEMBAHASAN ................................................................................................................ 3 2.1 Tehnik Pembelajaran Berbicara........................................................................................... 3 2.2 Proses Pembelajaran Berbicara ........................................................................................... 6 2.3 Sistematika Penilaian................................................................................................................ 7 BAB III SIMPULAN DAN SARAN............................................................................................ 10 3.1 Simpulan ............................................................................................................................ 10 3.2 Saran................................................................................................................................... 10
  • 2. ii KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT yang hingga saat ini masih memberikan kita nikmat iman dan kesehatan, sehingga diberi kesempatan yang luar biasa ini yaitu kesempatan untuk menyelesaikan tugas penulisan makalah tentang “Tehnik Pembelajaran Berbicara.” Shalawat serta salam tidak lupa selalu kita haturkan untuk junjungan nabi gung kita, yaitu Nabi Muhammad SAW yang telah menyampaikan petunjukan Allah SWT untuk kita semua, yang merupakan sebuah pentunjuk yang paling benar yakni Syariah agama Islam yang sempurna dan merupakan satu-satunya karunia paling besar bagi seluruh alam semesta. Sekaligus pula kami menyampaikan rasa terimakasih yang sebanyak-banyaknya untuk Ibu Cucu Reawati M.Pd selaku dosen mata kuliah Pengembangan Keterampilan Berbicara yang telah menyerahkan kepercayaannya kepada kami guna menyelesaikan makalah ini dengan tepat waktu. Kami berharap makalah ini dapat dimengerti oleh setiap pihak yang membaca dan mohon maaf yang sebesar-besarnya apabila dalam makalah kami terdapat perkataan yang tidak berkenan di hati. Bogor, 6 Oktober 2018 Penyusun
  • 3. 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kemahiran berbicara merupakan salah satu jenis kemampuan berbahasa yang ingin dicapai dalam pengajaran bahasa modern termasuk bahasa inggris.Berbicara merupakan sarana utama untuk membina saling pengertian, komunikasi timbal balik, dengan menggunakan bahasa sebagai medianya. Kegiatan berbicara didalam kelas bahasa mempunyai aspek komunikasi dua arah, yakni antara pembicara dengan pendengarnya secara timbal balik. Dengan demikian latihan berbicara harus terlebih dahulu didasari oleh : (1) kemampuan mendengarkan, (2) kemampuan mengucapkan, 3) penguasaan (relatif) kosa kata dan ungkapan yang memungkinkan siswa dapat mengkomunikasikan maksud atau fikirannya. 1.2 Rumusan Masalah Bagaimana Teknik dalam Pembelajaran Berbicara ( Speaking )? Bagaimana Proses dalam Pembelajaran Berbicara ( Speaking )? Bagaimana Sistematika Penilaian dalam Pembelajaran Berbicara ( Speaking )?
  • 4. 2
  • 5. 1 BAB II PEMBAHASAN 2.1 Teknik Pembelajaran Berbicara ( Speaking ) Berbicara merupakan sarana utama untuk membina saling pengertian, komunikasi timbal balik, dengan menggunakan bahasa sebagai medianya.Kegiatan berbicara didalam kelas bahasa mempunyai aspek komunikasi dua arah, yakni antara pembicara dengan pendengarnya secara timbal balik. Dengan demikian latihan berbicara harus terlebih dahulu didasari oleh :(1) kemampuan mendengarkan, (2) kemampuan mengucapkan, dan (3) penguasaan (relatif) kosa kata. Secara umum tujuan latihan berbicara untuk tingkat pemula dan menengah ialah agar siswa dapat berkomunikasi lisan secara sederhana .Oleh karena itu, dalam pembelajarannya harus mampu menggugah dan memotivasi siswa untuk berbicara dan mempunyai keberanian untuk mempraktikkannya. Berikut ini ada beberapa tahapan dalam latihan berbicara.Pada tahap-tahap permulaan, latihan berbicara dapat dikatakan serupa dengan latihan menyimak.Sebagaimana telah dikemukakan sebelumnya, dalam latihan menyimak ada tahap mendengarkan dan menirukan.Latihan mendengarkan dan menirukan ini merupakan gabungan antara latihan dasar untuk kemahiran menyimak dan kemahiran berbicara. Adapun beberapa model latihan berbicara diantaranya adalah sebagai berikut : 1) Latihan Asosiasi dan Identifikasi Latihan ini dimaksudkan untuk melatih spontanitas siswa dan kecepatannya dalam mengidentifikasi dan mengasosiasikan makna ujaran yang didengarnya. Bentuk latihannya antara lain : a. Guru menyebut satu kata, siswa menyebut kata lain yang ada hubungannya dengan kata tersebut. Contoh : Guru Siswa
  • 6. 2 Kepala Rambut Beras Petani b. Guru menyebut satu kata, siswa menyebut kata lain yang tidak ada hubungannya dengan kata tersebut. Contoh : Guru Siswa Bunga Sepatu Meja Pisau c. Guru menyebut satu kata benda (noun), siswa menyebut kata sifat yang sesuai. Contoh : Guru Siswa Pelajar Cerdas Bayi Cantik d. Guru menyebut satu kata kerja (verb), siswa menyebut pelaku (subyek) yang sesuai. Contoh : Guru Siswa Azan Umat muslim Mengemudi Supir e. Guru menyebut satu subyek, siswa 1 menyebut kata kerja yang cocok, siswa 2 melengkapi dengan sebuah frasa, dan siswa 3 mengucapkan kalimat dengan menyusun kata yang telah ada. Contoh : Guru Siswa 1(kata kerja) Siswa 2(Frasa) Siswa 3(menyusun kata) Bapak Bekerja Banting tulang Bapak bekerja banting tulang
  • 7. 3
  • 8. 1 f. Guru atau salah seorang siswa menulis satu kata (secara rahasia), kemudian siswa satu mengajukan pentanyaan untuk dapat menebak kata yang ditulis. 2) Latihan Pola Kalimat ( Pattern Practice ) Secara garis besar macam model latihan dapat dibedakan menjadi tiga jenis :  Latihan mekanis Latihan ini bertujuan menanamkan kebiasaan dengan menberikan stimulus untuk mendapatkan respon yang benar.  Latihan bermakna 1) alat peraga: baik berupa benda-benda alamiah maupun gambar-gambar yang dipakai untuk memberikan makna pada kalimat-kalimat yang dilatihkan. 2) Situasi kelas: benda-benda yang ada didalam kelas dapat dimanfaatkan untuk pemberian makna.  Latihan komunikatif Latihan ini menumbuhkan daya kreasi siswa dan merupakan latihan yang sebenarnya. 3) Latihan percakapan Banyak teknik dan model latihan percakapan yang telah dikembangkan oleh para pengajar bahasa. Diantara model-model latihan percakapan itu ialah sebagai berikut: a. Tanya Jawab b. Menghafalkan Model Dialog c. Percakapan Terpimpin
  • 10. 1 Bercerita mungkin salah satu kegiatan yang menyenangkan, tapi bagi yang mendapat tugas bercerita kadang kala merupakan siksaan karena tidak punya gambaran apa yang akan diceritakan. Oleh karena itu guru hendaknya membantu siswa dalam menemukan topik cerita. 5) Diskusi Ada beberapa model diskusi yang bisa digunakan dalam latihan berbicara, antara lain: a. Diskusi kelas dua kelompok berhadapan b. Diskusi kelas bebas c. Diskusi kelompok d. Diskusi panel Dalam pemilihan topik diskusi hendaknya dipertimbangkan hal-hal berikut ini :  Disesuaikan dengan kemampuan siswa.  Disesuaikan dengan minat dan selera siswa bukan minat dan selera guru.  Topik hendaknya bersifat umum dan populer.  Dalam menentukan topik, sebaiknya siswa diajak serta untuk merangsang keterlibatan mereka dalam kegiatan berbicara. 6) Wawancara a. Persiapan wawancara 1. Sebelum kegiatan dilaksanakan, pihak-pihak yang akan diwawancarai sudah mempersiapkan pokok masalah yang akan dibicarakan. 2. Pewawancara dalam hal ini juga harus mempersiapkan pertanyaan-pertanyaan yang diarahkan kepada sasaran informasi. 3. Dalam hal ini guru berkewajiban membimbing kearah pemakaian kalimat yang singkat dan tepat.
  • 11. 2 b. Bentuk wawancara Kegiatan wawancara ini dapat dilakukan dalam dua bentuk : 1. Wawancara dengan tamu 2. Wawancara dengan teman sekelas Bahan wawancara adalah data pribadi siswa, misalnya data mengenai keluarga, kegiatan sehari- hari, hobi dan sebagainya. 7) Drama Drama merupakan kegiatan yang mengandung unsur rekreatif, karenanya menyenangkan. Namun tidak setiap siswa berbakat atau mempunyai minat untuk bermain drama, oleh karena itu guru memilih siswa-siswa tertentu untuk memainkan drama, sedang siswa yang lain sebagai penonton. 8) Berpidato Kegiatan ini hendaknya dilakukan setelah siswa mempunyai cukup pengalaman dalam berbagai kegiatan berbicara yang lain seperti percakapan, bercerita, wawancara, diskusi dan lain-lain. hal ini perlu karena kegiatan berpidato ini sifatnya selalu resmi dan membutuhkan gaya bahasa yang lebih baik, oleh karena itu perlu waktu persiapan yang cukup.
  • 12. 3 2.2 Proses Pembelajaran Berbicara Untuk mencapai kemampuan komunikatif, para pelajar perlu terlebih dahulu melalui beberapa aktivitas komunikasi, yang terbagi menjadi dua tahap yaitu : a) Aktivitas PraKomunikatif Aktivitas Pra Komunikatif menyajikan beberapa hal sebagai berikut :  Hafalan dialog Menghafalkan kalimat dalam sebuah dialog dan mendramatisasikannya.  Dialog melalui gambar Guru membawa gambar-gambar dan menunjukkan satu persatu sambil menanyakan.  Dialog terpimpin Guru memberi latihan secara drill berbentuk tanya jawab. Misalnya,apakah kamu akan pergi ke…..,sore nanti ? kemudian siswa menjawab sesuai dengan yang didrillkan, yakni tidak,saya akan mengaji sore nanti.  Teknik Tanya Jawab Hendaknya guru terlebih dahulu menentukan materi dasar pelajaran yang meliputi struktur dan kosa kata.  Menjelaskan kalimat, paragraf atau cerita pendek Misalnya : Guru bercerita, kakak perempuan saya suka pergi bioskop tetapi kaka laki-laki saya lebih suka …… lalu siswa melanjutkannya / menyelesaikannya dengan jawaban yang sesuai dengan keadaannya.
  • 13. 4 b) Aktifitas Komunikatif Aktifitas komunikatif menyajikan beberapa hal, diantaranya : 1. Percakapan kelompok Teknik ; guru membagi kelas menjadi beberapa kelompok yang setiap kelompok mempunyai ketua. Para siswa bergantian untuk mengatakan sesuatu lalu disambung oleh teman sekelompoknya sehingga menjadi satu cerita yang utuh. 2. Bermain peran Pada aktifitas ini guru memberikan tugas peran tertentu yang harus di lakukan oleh para pelajar.Peran yang di berikan harus disesuaikan dengan tingkat penguasaan bahasa para pelajar. 3. Praktek ungkapan sosial Ungkapan sosial maksudnya adalah perilaku-perilaku sosial saat berkomunikasi yang diungkapkan secara lisanya memberi hormat pujian, ucapan sel;amat dan lain-lainya. 4. Menjawab pertanyaan berdasarkan pengalaman
  • 14. 5 2.3 Sistematika Penilaian Aspek-aspek yang dinilai dalam kegiatan berbicara, sebagaimana disarankan oleh para ahli adalah sebagai berikut : A. Aspek kebahasaan 1) Pengucapan 2) Penempatan tekanan 3) Nada dan Irama 4) Pilihan kata 5) Susunan kalimat 6) Variasi B. Aspek non kebahasaan 1) Kelancaran 2) Penguasaan topic 3) Keterampilan 4) Keberanian 5) Kelincahan 6) Ketertiban 7) Kerjasama Skala penilaian ini dapat digunakan untuk penilaian individual maupun kelompok
  • 15. 6 BAB IIIPENUTUP 3.1 Kesimpulan 1. Teknik Pembelajaran Berbicara Berikut ini beberapa model latihan berbicara diantaranya : 1) Latihan Asosiasi dan Identifikasi, Bentuk latihannya antara lain :  Guru menyebut satu kata, siswa menyebut kata lain yang ada hubungannya dengan kata tersebut  Guru menyebut satu kata, siswa menyebut kata lain yang tidak ada hubungannya dengan kata tersebut 2) Latihan Pola Kalimat 3) Latihan percakapan Diantara model-model latihan percakapan itu ialah sebagai berikut:  Tanya Jawab  Menghafalkan Model Dialog  Percakapan Terpimpin  Percakapan Bebas 4) Bercerita 5) Diskusi Ada beberapa model diskusi yang bisa digunakan dalam latihan berbicara, antara lain:  Diskusi kelas dua kelompok berhadapan
  • 16. 7  Diskusi kelas bebas  Diskusi kelompok  Diskusi panel 6) Wawancara 7) Drama 8) Berpidato 2. Proses Pembelajaran Berbicara Ada dua tahap yaitu :  Aktivitas Pra Komunikatif  Aktifitas Komunikatif 3. Sistematika Penilaian Aspek-aspek yang dinilai dalam kegiatan berbicara meliputi :  Aspek kebahasaan  Aspek non kebahasaan 3.2 Saran Dengan selesaimya makalah ini kami ucapkan terimakasih pada semua pihak yang ikut andil dalam penulisan makalah ini.tak lupa saya menyadari bahwa dalam penulisan makalah ini masih jauh dari kesempurnaan, untuk itu saran dan kritik yang membangun selalu saya tunggu.