SlideShare a Scribd company logo
Kelompok 2
PERUBAHAN TRADISI MASYARAKAT
SUKU SAMIN
1. Asri Hikmatus Z
2. Novi Dwi Ira Suryani
3. M. Mukhdor A
4. Ajrina Rantau
5. Ngasdianto
6. Marta Laily
7. Faradina P
8. Annisa Hidayati
9. Risnia A
Masyarakat ini adalah keturunan para pengikut Samin
Soersentiko yang mengajarkan sedulur sikep, dimana dia
mengobarkan semangat perlawanan terhadap Belanda
dalam bentuk lain diluar kekerasan. Bentuk yang dilakukan
adalah menolak membayar pajak, menolak segala peraturan
yang dibuat pemerintah kolonial.
Kelompok Samin ini tersebar sampai pantura timur Jawa
Tengah, namun konsentrasi terbesarnya berada di kawasan
Blora, Jawa Tengah dan Bojonegoro, Jawa Timur yang
masing-masing bermukim di perbatasan kedua wilayah.
 Tersebar pertamakali di daerah Klopoduwur, Blora, Jawa
Tengah. Pada 1890 pergerakan Samin berkembang di dua
desa hutan kawasan Randublatung, Kabupaten Bojonegoro,
Jawa Timur. Gerakan ini lantas dengan cepat menjalar ke
desa-desa lainnya. Mulai dari pantai utara Jawa sampai ke
seputar hutan di Pegunungan Kendeng Utara dan Kendeng
Selatan. Atau di sekitar perbatasan provinsi Jawa Tengah dan
Jawa Timur menurut peta sekarang.
 Dua tempat penting dalam pergerakan Samin adalah Desa
Klopodhuwur di Blora dan Desa Tapelan di Kecamatan
Ngraho, Bojonegoro, yang memiliki jumlah terbanyak
pengikut Samin.
Pandangan masyarakat Samin terhadap lingkungan sangat
positif, mereka memanfaatkan alam(misalnya mengambil
kayu) secukupnya saja dan tidak pernah mengeksploitasi.
Hal ini sesuai dengan pikiran masyarakat Samin yang cukup
sederhana, tidak berlebihan dan apa adanya. Tanah bagi
mereka ibarat ibu sendiri, artinya tanah memberi
penghidupan kepada mereka.
Sebagai petani tradisional maka tanah mereka perlakukan
sebaik-baiknya.Dalam pengolahan lahan (tumbuhan apa
yang akan ditanam) mereka hanya berdasarkan musim saja
yaitu penghujan dan kemarau. Masyarakat Samin menyadari
isi dan kekayaan alam habis atau tidak tergantung pada
pemakainya.
 tidak bersekolah,
 tidak memakai peci, tapi memakai “iket “, yaitu
semacam kain yang diikatkan di kepala mirip orang
Jawa dahulu,
 tidak berpoligami,
 tidak memakai celana panjang, dan hanya pakai
celana selutut,
 tidak berdagang.
Masyarakat Samin juga menggunakan bahan-bahan
anorganik seperti pupuk dan pestisida. Namun
penggunaannya masih dalam jumlah yang terbatas.
Masyarakat Samin menyadari bahwa penggunaan bahan
kimia secara berlebih dapat merusak lingkungan.
Untuk mencukupi kebutuhan unsur hara bagi tanaman,
masyarakat Samin menggunakan pupuk kandang sebagai
bahan penyubur tanah. Penggunaan pupuk kandang telah
berlangsung sejak lama dan diwariskan secara turun
temurun, terlebih sudah menjadi kebiasaan di daerah
pedesaan apabila petani memiliki hewan ternak.
 Namun saat ini hanya segelintir masyarakat Suku Samin yang
masih mempertahankan tradisi ini, Karena kemajuan
teknologi sehingga banyak yang telah terpengaruh dan
memakai zat – zat kimia dalam pengolahan pertaniannya
guna menghasilkan hasil pertanian yang lebih baik dan
dalam jumlah yang lebih banyak.
 Masyarakat samin sebagian besar telah terpengaruh oleh
moderenisasi sehingga kehidupannya yang dulunya sehat
karena tidak memakan makanan yang berbau bahan kimia,
bertani dengan menggunakan pupuk organik saja, mengolah
tanah dengan cara yang tradisional tanpa pencemaran,
sekarang sudah mulai berpindah ke makanan yang telah di
tambahkan bahan-bahan kimia makanan,pupuk-pupuk
kimia, menyebabkan pencemaran udara dalam mengolah
tanah serta kebudayaan sehari-hari terancam hilang karena
dengan masuknya kebudayaan barat yang merubah
kebudayaan asli dari masyarakat samin itu sendiri.
 Dengan adanya moderenisasi dalam bidang pertanian ini
memang memiliki dampak positif dan dampak negatif.
Dampak positifnya adalah dengan pemakaian teknologi dan
zat – zat kimia dalam pemeliharaan dan pengolahan
pertanian dapat menghasilkan hasil pertanian yang lebih
baik dan dalam jumlah yang lebih banyak. Dan petani pun
tidak perlu mencangkul dan mengolah sendiri sehingga tidak
terlalu banyak tenaga yang dikuras oleh para petani
dibandingkan mereka memakai alat-alat tradisional.
 Namun dampak negatifnya dengan pemakaian zat – zat
kimia seperti pestisida, yang sangat berbahaya bagi tubuh,
seperti yang telah kita ketahui bahwa zat pestisida adalah
zat toksik yang akan berdampak buruk bagi tubuh kita. Tidak
hanya bagi tubuh tetapi juga bagi lingkungan. Dengan
berubahnya budaya masyarakat samin yang menjadi
terbiasa memakan makanan yang berbau kimiapun sangat
tidak baik bagi tubuh, dimana zat – zat kimia tersebut akan
mengendap dalam tubuh dan dampaknya baru akan terasa
beberapa tahun kemudian.
 Seiring dengan perkembangan zaman dan kemajuan
teknologi, budaya masyarakat Suku Saminpun berubah, dari
yang awal mulanya memiliki kebudayaan sehat yaitu
menghindari terhadap zat – zat anorganik dan bahan –
bahan kimia dalam makanan dan pada saat ini kebudayaan
itupun telah luntur dan hanya segelintir masyarakat saja
yang masih mempertahankan kebudayaaan ini. Dan
seharusnya kebudayaan sehat Suku Samin ini dipertahankan
oleh masyarakat Suku Samin dan dapat di contoh oleh
masyarakat lainnya.
Suku Samin

More Related Content

What's hot

Suku samin
Suku saminSuku samin
MASALAH SOSIAL
MASALAH SOSIALMASALAH SOSIAL
MASALAH SOSIAL
Phopy Dwi Pratiwi
 
Tugas makalah kualitatif
Tugas makalah kualitatifTugas makalah kualitatif
Tugas makalah kualitatif
cherry121082
 
IPS - Geografi "Contoh Gambar Perubahan Sosial"
IPS - Geografi "Contoh Gambar Perubahan Sosial"IPS - Geografi "Contoh Gambar Perubahan Sosial"
IPS - Geografi "Contoh Gambar Perubahan Sosial"SMK 10 NOPEMBER
 
Literasi Digital untuk Orang Tua - Mendampingi Anak di era Digital
Literasi Digital untuk Orang Tua - Mendampingi Anak di era DigitalLiterasi Digital untuk Orang Tua - Mendampingi Anak di era Digital
Literasi Digital untuk Orang Tua - Mendampingi Anak di era Digital
Indriyatno Banyumurti
 
Masalah Adat Istiadat, Norma, dan Hukum Masyarakat
Masalah Adat Istiadat, Norma, dan Hukum MasyarakatMasalah Adat Istiadat, Norma, dan Hukum Masyarakat
Masalah Adat Istiadat, Norma, dan Hukum Masyarakat
suher lambang
 
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan MenarikContoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
Muhammad Noer
 
7 Tradisi Komunikasi
7 Tradisi Komunikasi7 Tradisi Komunikasi
7 Tradisi Komunikasi
Eka Kristina Dewi
 
Makalah metode penelitian dalam Psikologi Sosial
Makalah metode penelitian dalam Psikologi SosialMakalah metode penelitian dalam Psikologi Sosial
Makalah metode penelitian dalam Psikologi Sosial
Anis Qurli
 
Ppt materi sosiologi kelas x bab 1. sosiologi sebagai ilmu tentang masyarakat...
Ppt materi sosiologi kelas x bab 1. sosiologi sebagai ilmu tentang masyarakat...Ppt materi sosiologi kelas x bab 1. sosiologi sebagai ilmu tentang masyarakat...
Ppt materi sosiologi kelas x bab 1. sosiologi sebagai ilmu tentang masyarakat...
Daniel Arie
 
Struktur masyarakat-indonesia.selesai
Struktur masyarakat-indonesia.selesaiStruktur masyarakat-indonesia.selesai
Struktur masyarakat-indonesia.selesai
Bagoes Prasetya
 
Media sosial sebagai media pembelajaran
Media sosial sebagai media pembelajaranMedia sosial sebagai media pembelajaran
Media sosial sebagai media pembelajaran
Fityanaayu
 
Teori belajar sosiokultural
Teori belajar sosiokulturalTeori belajar sosiokultural
Teori belajar sosiokultural
titiwerdhy
 
Proposal pengabdian masyarakat (Diajukan pada program PKM tahun 2013)
Proposal pengabdian masyarakat (Diajukan pada program PKM tahun 2013)Proposal pengabdian masyarakat (Diajukan pada program PKM tahun 2013)
Proposal pengabdian masyarakat (Diajukan pada program PKM tahun 2013)
Dede Mirda
 
Makalah Media Sosial - ENSCHAi
Makalah Media Sosial - ENSCHAiMakalah Media Sosial - ENSCHAi
Makalah Media Sosial - ENSCHAiAlluka Tita
 
Rencana Kerja Sospol
Rencana Kerja SospolRencana Kerja Sospol
Rencana Kerja Sospol
guest2d5749
 
Tugas makalah sosiologi pedesaan
Tugas makalah sosiologi pedesaanTugas makalah sosiologi pedesaan
Tugas makalah sosiologi pedesaan
Irlan Vigier
 
Makalah Kedudukan Media dalam Pembelajaran
Makalah Kedudukan Media dalam PembelajaranMakalah Kedudukan Media dalam Pembelajaran
Makalah Kedudukan Media dalam PembelajaranWaQhyoe Arryee
 
KELOMPOK SOSIAL DAN PRANATA SOSIAL MENURUT PARA AHLI.pptx
KELOMPOK SOSIAL DAN PRANATA SOSIAL MENURUT PARA AHLI.pptxKELOMPOK SOSIAL DAN PRANATA SOSIAL MENURUT PARA AHLI.pptx
KELOMPOK SOSIAL DAN PRANATA SOSIAL MENURUT PARA AHLI.pptx
darma wati
 

What's hot (20)

Suku samin
Suku saminSuku samin
Suku samin
 
Ppt 11 postmodernisme
Ppt 11 postmodernismePpt 11 postmodernisme
Ppt 11 postmodernisme
 
MASALAH SOSIAL
MASALAH SOSIALMASALAH SOSIAL
MASALAH SOSIAL
 
Tugas makalah kualitatif
Tugas makalah kualitatifTugas makalah kualitatif
Tugas makalah kualitatif
 
IPS - Geografi "Contoh Gambar Perubahan Sosial"
IPS - Geografi "Contoh Gambar Perubahan Sosial"IPS - Geografi "Contoh Gambar Perubahan Sosial"
IPS - Geografi "Contoh Gambar Perubahan Sosial"
 
Literasi Digital untuk Orang Tua - Mendampingi Anak di era Digital
Literasi Digital untuk Orang Tua - Mendampingi Anak di era DigitalLiterasi Digital untuk Orang Tua - Mendampingi Anak di era Digital
Literasi Digital untuk Orang Tua - Mendampingi Anak di era Digital
 
Masalah Adat Istiadat, Norma, dan Hukum Masyarakat
Masalah Adat Istiadat, Norma, dan Hukum MasyarakatMasalah Adat Istiadat, Norma, dan Hukum Masyarakat
Masalah Adat Istiadat, Norma, dan Hukum Masyarakat
 
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan MenarikContoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
 
7 Tradisi Komunikasi
7 Tradisi Komunikasi7 Tradisi Komunikasi
7 Tradisi Komunikasi
 
Makalah metode penelitian dalam Psikologi Sosial
Makalah metode penelitian dalam Psikologi SosialMakalah metode penelitian dalam Psikologi Sosial
Makalah metode penelitian dalam Psikologi Sosial
 
Ppt materi sosiologi kelas x bab 1. sosiologi sebagai ilmu tentang masyarakat...
Ppt materi sosiologi kelas x bab 1. sosiologi sebagai ilmu tentang masyarakat...Ppt materi sosiologi kelas x bab 1. sosiologi sebagai ilmu tentang masyarakat...
Ppt materi sosiologi kelas x bab 1. sosiologi sebagai ilmu tentang masyarakat...
 
Struktur masyarakat-indonesia.selesai
Struktur masyarakat-indonesia.selesaiStruktur masyarakat-indonesia.selesai
Struktur masyarakat-indonesia.selesai
 
Media sosial sebagai media pembelajaran
Media sosial sebagai media pembelajaranMedia sosial sebagai media pembelajaran
Media sosial sebagai media pembelajaran
 
Teori belajar sosiokultural
Teori belajar sosiokulturalTeori belajar sosiokultural
Teori belajar sosiokultural
 
Proposal pengabdian masyarakat (Diajukan pada program PKM tahun 2013)
Proposal pengabdian masyarakat (Diajukan pada program PKM tahun 2013)Proposal pengabdian masyarakat (Diajukan pada program PKM tahun 2013)
Proposal pengabdian masyarakat (Diajukan pada program PKM tahun 2013)
 
Makalah Media Sosial - ENSCHAi
Makalah Media Sosial - ENSCHAiMakalah Media Sosial - ENSCHAi
Makalah Media Sosial - ENSCHAi
 
Rencana Kerja Sospol
Rencana Kerja SospolRencana Kerja Sospol
Rencana Kerja Sospol
 
Tugas makalah sosiologi pedesaan
Tugas makalah sosiologi pedesaanTugas makalah sosiologi pedesaan
Tugas makalah sosiologi pedesaan
 
Makalah Kedudukan Media dalam Pembelajaran
Makalah Kedudukan Media dalam PembelajaranMakalah Kedudukan Media dalam Pembelajaran
Makalah Kedudukan Media dalam Pembelajaran
 
KELOMPOK SOSIAL DAN PRANATA SOSIAL MENURUT PARA AHLI.pptx
KELOMPOK SOSIAL DAN PRANATA SOSIAL MENURUT PARA AHLI.pptxKELOMPOK SOSIAL DAN PRANATA SOSIAL MENURUT PARA AHLI.pptx
KELOMPOK SOSIAL DAN PRANATA SOSIAL MENURUT PARA AHLI.pptx
 

Similar to Suku Samin

Omar niode foundation ebook makanan ramah iklim
Omar niode foundation   ebook makanan ramah iklimOmar niode foundation   ebook makanan ramah iklim
Omar niode foundation ebook makanan ramah iklim
Nur Hasan Murtiaji
 
Artikel tentang industri pertanian 2
Artikel tentang industri pertanian 2Artikel tentang industri pertanian 2
Artikel tentang industri pertanian 2
vickysyu5mercu
 
Konsumsi berkelanjutan
Konsumsi berkelanjutanKonsumsi berkelanjutan
Konsumsi berkelanjutan
ResikaSiboro
 
Copy-of-PERTANIAN-ORGANIK.pptx
Copy-of-PERTANIAN-ORGANIK.pptxCopy-of-PERTANIAN-ORGANIK.pptx
Copy-of-PERTANIAN-ORGANIK.pptx
ArmanS12
 
tugas observasi
tugas observasitugas observasi
tugas observasi
Khafi'ah Rizki
 
Corak Kehidupan Masyarakat Praaksara
Corak Kehidupan Masyarakat PraaksaraCorak Kehidupan Masyarakat Praaksara
Corak Kehidupan Masyarakat Praaksara
X-MIA5 SMANCIL
 
Tm 1 arti & sejarah pertanian (PIP_1)
Tm 1 arti & sejarah pertanian (PIP_1)Tm 1 arti & sejarah pertanian (PIP_1)
Tm 1 arti & sejarah pertanian (PIP_1)
Lia Kristiana
 
Corak Kehidupan Masyarakat praaksara
Corak Kehidupan Masyarakat praaksaraCorak Kehidupan Masyarakat praaksara
Corak Kehidupan Masyarakat praaksara
X-MIA5 SMANCIL
 
Pertanian konvensional
Pertanian konvensionalPertanian konvensional
Pertanian konvensionalDedi Kuswandi
 
Pertambangan peti
Pertambangan petiPertambangan peti
Pertambangan peti
universitas samawa
 
Kehidupan-awal-manusia-Indonesia-pada-aspek-kepercayaan-kelas-X-S2.ppt
Kehidupan-awal-manusia-Indonesia-pada-aspek-kepercayaan-kelas-X-S2.pptKehidupan-awal-manusia-Indonesia-pada-aspek-kepercayaan-kelas-X-S2.ppt
Kehidupan-awal-manusia-Indonesia-pada-aspek-kepercayaan-kelas-X-S2.ppt
Muhammad Saukani Dabutar
 
BAB II (perubahan sosial dan globalisasi).pptx
BAB II (perubahan sosial dan globalisasi).pptxBAB II (perubahan sosial dan globalisasi).pptx
BAB II (perubahan sosial dan globalisasi).pptx
NADIARAHMI15
 
Pertanian organik
Pertanian organikPertanian organik
Pertanian organik
Pekerja Sosial Masyarakat
 
Makalah hukum lingkungan
Makalah hukum lingkunganMakalah hukum lingkungan
Makalah hukum lingkungan
Ningrum Ambarsari
 
Sistem Mata Pencaharian
Sistem Mata PencaharianSistem Mata Pencaharian
Sistem Mata Pencaharian
Erna Mariana
 
Pengolahan lahan pertanian organik
Pengolahan lahan pertanian organikPengolahan lahan pertanian organik
Pengolahan lahan pertanian organik
D'Richo BlackZkull
 
Pertemuan ke 6 (5. Fungsi Kearifan Lokal 6.Contoh Kearifan Lokal 7. Tantangan...
Pertemuan ke 6 (5. Fungsi Kearifan Lokal 6.Contoh Kearifan Lokal 7. Tantangan...Pertemuan ke 6 (5. Fungsi Kearifan Lokal 6.Contoh Kearifan Lokal 7. Tantangan...
Pertemuan ke 6 (5. Fungsi Kearifan Lokal 6.Contoh Kearifan Lokal 7. Tantangan...
MaxciYusminto
 
Kepentingan Revolusi Pertanian
Kepentingan Revolusi PertanianKepentingan Revolusi Pertanian
Kepentingan Revolusi Pertanian
Nur Mahudai
 
24843114 materi-pengelolaan-sampah
24843114 materi-pengelolaan-sampah24843114 materi-pengelolaan-sampah
24843114 materi-pengelolaan-sampahgerygerger
 

Similar to Suku Samin (20)

Antro present
Antro presentAntro present
Antro present
 
Omar niode foundation ebook makanan ramah iklim
Omar niode foundation   ebook makanan ramah iklimOmar niode foundation   ebook makanan ramah iklim
Omar niode foundation ebook makanan ramah iklim
 
Artikel tentang industri pertanian 2
Artikel tentang industri pertanian 2Artikel tentang industri pertanian 2
Artikel tentang industri pertanian 2
 
Konsumsi berkelanjutan
Konsumsi berkelanjutanKonsumsi berkelanjutan
Konsumsi berkelanjutan
 
Copy-of-PERTANIAN-ORGANIK.pptx
Copy-of-PERTANIAN-ORGANIK.pptxCopy-of-PERTANIAN-ORGANIK.pptx
Copy-of-PERTANIAN-ORGANIK.pptx
 
tugas observasi
tugas observasitugas observasi
tugas observasi
 
Corak Kehidupan Masyarakat Praaksara
Corak Kehidupan Masyarakat PraaksaraCorak Kehidupan Masyarakat Praaksara
Corak Kehidupan Masyarakat Praaksara
 
Tm 1 arti & sejarah pertanian (PIP_1)
Tm 1 arti & sejarah pertanian (PIP_1)Tm 1 arti & sejarah pertanian (PIP_1)
Tm 1 arti & sejarah pertanian (PIP_1)
 
Corak Kehidupan Masyarakat praaksara
Corak Kehidupan Masyarakat praaksaraCorak Kehidupan Masyarakat praaksara
Corak Kehidupan Masyarakat praaksara
 
Pertanian konvensional
Pertanian konvensionalPertanian konvensional
Pertanian konvensional
 
Pertambangan peti
Pertambangan petiPertambangan peti
Pertambangan peti
 
Kehidupan-awal-manusia-Indonesia-pada-aspek-kepercayaan-kelas-X-S2.ppt
Kehidupan-awal-manusia-Indonesia-pada-aspek-kepercayaan-kelas-X-S2.pptKehidupan-awal-manusia-Indonesia-pada-aspek-kepercayaan-kelas-X-S2.ppt
Kehidupan-awal-manusia-Indonesia-pada-aspek-kepercayaan-kelas-X-S2.ppt
 
BAB II (perubahan sosial dan globalisasi).pptx
BAB II (perubahan sosial dan globalisasi).pptxBAB II (perubahan sosial dan globalisasi).pptx
BAB II (perubahan sosial dan globalisasi).pptx
 
Pertanian organik
Pertanian organikPertanian organik
Pertanian organik
 
Makalah hukum lingkungan
Makalah hukum lingkunganMakalah hukum lingkungan
Makalah hukum lingkungan
 
Sistem Mata Pencaharian
Sistem Mata PencaharianSistem Mata Pencaharian
Sistem Mata Pencaharian
 
Pengolahan lahan pertanian organik
Pengolahan lahan pertanian organikPengolahan lahan pertanian organik
Pengolahan lahan pertanian organik
 
Pertemuan ke 6 (5. Fungsi Kearifan Lokal 6.Contoh Kearifan Lokal 7. Tantangan...
Pertemuan ke 6 (5. Fungsi Kearifan Lokal 6.Contoh Kearifan Lokal 7. Tantangan...Pertemuan ke 6 (5. Fungsi Kearifan Lokal 6.Contoh Kearifan Lokal 7. Tantangan...
Pertemuan ke 6 (5. Fungsi Kearifan Lokal 6.Contoh Kearifan Lokal 7. Tantangan...
 
Kepentingan Revolusi Pertanian
Kepentingan Revolusi PertanianKepentingan Revolusi Pertanian
Kepentingan Revolusi Pertanian
 
24843114 materi-pengelolaan-sampah
24843114 materi-pengelolaan-sampah24843114 materi-pengelolaan-sampah
24843114 materi-pengelolaan-sampah
 

Recently uploaded

Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 

Recently uploaded (20)

Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 

Suku Samin

  • 1. Kelompok 2 PERUBAHAN TRADISI MASYARAKAT SUKU SAMIN
  • 2. 1. Asri Hikmatus Z 2. Novi Dwi Ira Suryani 3. M. Mukhdor A 4. Ajrina Rantau 5. Ngasdianto 6. Marta Laily 7. Faradina P 8. Annisa Hidayati 9. Risnia A
  • 3. Masyarakat ini adalah keturunan para pengikut Samin Soersentiko yang mengajarkan sedulur sikep, dimana dia mengobarkan semangat perlawanan terhadap Belanda dalam bentuk lain diluar kekerasan. Bentuk yang dilakukan adalah menolak membayar pajak, menolak segala peraturan yang dibuat pemerintah kolonial. Kelompok Samin ini tersebar sampai pantura timur Jawa Tengah, namun konsentrasi terbesarnya berada di kawasan Blora, Jawa Tengah dan Bojonegoro, Jawa Timur yang masing-masing bermukim di perbatasan kedua wilayah.
  • 4.  Tersebar pertamakali di daerah Klopoduwur, Blora, Jawa Tengah. Pada 1890 pergerakan Samin berkembang di dua desa hutan kawasan Randublatung, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur. Gerakan ini lantas dengan cepat menjalar ke desa-desa lainnya. Mulai dari pantai utara Jawa sampai ke seputar hutan di Pegunungan Kendeng Utara dan Kendeng Selatan. Atau di sekitar perbatasan provinsi Jawa Tengah dan Jawa Timur menurut peta sekarang.  Dua tempat penting dalam pergerakan Samin adalah Desa Klopodhuwur di Blora dan Desa Tapelan di Kecamatan Ngraho, Bojonegoro, yang memiliki jumlah terbanyak pengikut Samin.
  • 5. Pandangan masyarakat Samin terhadap lingkungan sangat positif, mereka memanfaatkan alam(misalnya mengambil kayu) secukupnya saja dan tidak pernah mengeksploitasi. Hal ini sesuai dengan pikiran masyarakat Samin yang cukup sederhana, tidak berlebihan dan apa adanya. Tanah bagi mereka ibarat ibu sendiri, artinya tanah memberi penghidupan kepada mereka. Sebagai petani tradisional maka tanah mereka perlakukan sebaik-baiknya.Dalam pengolahan lahan (tumbuhan apa yang akan ditanam) mereka hanya berdasarkan musim saja yaitu penghujan dan kemarau. Masyarakat Samin menyadari isi dan kekayaan alam habis atau tidak tergantung pada pemakainya.
  • 6.  tidak bersekolah,  tidak memakai peci, tapi memakai “iket “, yaitu semacam kain yang diikatkan di kepala mirip orang Jawa dahulu,  tidak berpoligami,  tidak memakai celana panjang, dan hanya pakai celana selutut,  tidak berdagang.
  • 7. Masyarakat Samin juga menggunakan bahan-bahan anorganik seperti pupuk dan pestisida. Namun penggunaannya masih dalam jumlah yang terbatas. Masyarakat Samin menyadari bahwa penggunaan bahan kimia secara berlebih dapat merusak lingkungan. Untuk mencukupi kebutuhan unsur hara bagi tanaman, masyarakat Samin menggunakan pupuk kandang sebagai bahan penyubur tanah. Penggunaan pupuk kandang telah berlangsung sejak lama dan diwariskan secara turun temurun, terlebih sudah menjadi kebiasaan di daerah pedesaan apabila petani memiliki hewan ternak.
  • 8.  Namun saat ini hanya segelintir masyarakat Suku Samin yang masih mempertahankan tradisi ini, Karena kemajuan teknologi sehingga banyak yang telah terpengaruh dan memakai zat – zat kimia dalam pengolahan pertaniannya guna menghasilkan hasil pertanian yang lebih baik dan dalam jumlah yang lebih banyak.
  • 9.  Masyarakat samin sebagian besar telah terpengaruh oleh moderenisasi sehingga kehidupannya yang dulunya sehat karena tidak memakan makanan yang berbau bahan kimia, bertani dengan menggunakan pupuk organik saja, mengolah tanah dengan cara yang tradisional tanpa pencemaran, sekarang sudah mulai berpindah ke makanan yang telah di tambahkan bahan-bahan kimia makanan,pupuk-pupuk kimia, menyebabkan pencemaran udara dalam mengolah tanah serta kebudayaan sehari-hari terancam hilang karena dengan masuknya kebudayaan barat yang merubah kebudayaan asli dari masyarakat samin itu sendiri.
  • 10.  Dengan adanya moderenisasi dalam bidang pertanian ini memang memiliki dampak positif dan dampak negatif. Dampak positifnya adalah dengan pemakaian teknologi dan zat – zat kimia dalam pemeliharaan dan pengolahan pertanian dapat menghasilkan hasil pertanian yang lebih baik dan dalam jumlah yang lebih banyak. Dan petani pun tidak perlu mencangkul dan mengolah sendiri sehingga tidak terlalu banyak tenaga yang dikuras oleh para petani dibandingkan mereka memakai alat-alat tradisional.
  • 11.  Namun dampak negatifnya dengan pemakaian zat – zat kimia seperti pestisida, yang sangat berbahaya bagi tubuh, seperti yang telah kita ketahui bahwa zat pestisida adalah zat toksik yang akan berdampak buruk bagi tubuh kita. Tidak hanya bagi tubuh tetapi juga bagi lingkungan. Dengan berubahnya budaya masyarakat samin yang menjadi terbiasa memakan makanan yang berbau kimiapun sangat tidak baik bagi tubuh, dimana zat – zat kimia tersebut akan mengendap dalam tubuh dan dampaknya baru akan terasa beberapa tahun kemudian.
  • 12.  Seiring dengan perkembangan zaman dan kemajuan teknologi, budaya masyarakat Suku Saminpun berubah, dari yang awal mulanya memiliki kebudayaan sehat yaitu menghindari terhadap zat – zat anorganik dan bahan – bahan kimia dalam makanan dan pada saat ini kebudayaan itupun telah luntur dan hanya segelintir masyarakat saja yang masih mempertahankan kebudayaaan ini. Dan seharusnya kebudayaan sehat Suku Samin ini dipertahankan oleh masyarakat Suku Samin dan dapat di contoh oleh masyarakat lainnya.