SlideShare a Scribd company logo
By ZAINUL ARIFIN, S. Kom
 Dengan kemajuan teknologi di bidang elektronika komunikasi dan komputer sangat
mendukung kemajuan dalam teknologi informasi. Sehingga kebutuhan akan
informasi dalam kehidupan modern seperti saat ini dapat terpenuhi dengan
pemanfaatan produk teknologi informasi.
 Produk-produk tersebut seperti : telex, facsimile, telepon, radio, televisi, jaringan
komputer atau internet dan satelit. Hal ini sangat membantu mempercepat dan
memperluas jangkaun arus informasi. Informasi yang masuk melalui media
elektronik sulit dibendung dan disaring, oleh karena itu harus diatasi dengan
mengimbangi dengan memberikan informasi dengan cara dan media yang sama.
Dengan kemajuan bidang teknologi informasi yang sangat pesat membuat dunia
terasa makin kecil dan transparan serta makin terasa cepat berubah. Apalagi
dengan adanya isu globalisasi, batas-batas yang selama ini membedakan suatu
bangsa dengan bangsa lain menjadi makin tipis dan kabur.
 Bahkan saat ini informasi telah menjadi komoditi yang memiliki arti ekonomis,
politis maupun strategis. Sehingga penguasaan dalam bidang informasi ini sangat
diperlukan oleh bangsa Indonesia agar dapat maju dan berkembang tidak
ketinggalan oleh bangsa lain di dunia.
 TERDAPAT BERBAGAI JENIS SIARAN TELEVISI, YANG DAPAT DIKELOMPOKKAN
MENJADI :
 Berita, Beberapa stasiun siaran TV mengemas berita ini sesuai dengan selera
masing-masing. Misalnya dengan menamakannya program liputan. Berdasarkan
waktu siarnya lalu dikenal dengan nama liputan pagi, liputan siang, liputan petang
dan liputan malam. Ada juga yang memberikan nama berita pagi, berita nusantara,
berita siang, berita nasional dan berita malam. Ada pula yang menamakan topic
pagi, topic siang, topic petang dan topic malam. Demikian pula yang menamakan
focus, seputar Indonesia, expose, redaksi, metro hari ini dan sebagainya. Informasi
jenis berita ini juga dapat dikemas menjadi bentuk dialog seperti dialog pro dan
kontra, dialog perikanan dan kelautan, dialog ekonomi, politik dan sebagainya.
 Hiburan, Siaran hiburan ini juga dikemas secara sangat variatif oleh setiap stasiun
siaran TV. Misalnya film, sinetron, musik, kesenian, drama dan sebagainya. Film
dapat dibedakan menjadi film anak-anak, dan untuk orang dewasa, Fim cerita,
legenda, komedi dan sebagainya.

 Entertaintmen, Jenis ini juga tergantung setiap stasiun siaran TV dalam mengemas
program ini. Mereka saling menyuguhkan yang terbaik dan berusaha membuat
semenarik mungkin untuk merebut pemirsanya. Hal ini kita sadari dan maklumi
karena saat ini telah banyak stasiun penyiaran TV dengan kualitas dan karakternya
masing-masing. Sebagai contoh acara ini adalah Dorce Show, Empat Mata, Kasak-
Kusuk, Kiss, Gosip, Wisata Kuliner, Kuis dan sebagainya.
 Iklan, Terdapat dua kelompok iklan yaitu iklan layanan masyarakat dan iklan
produk barang tertentu dengan tujuan profit/ mencari keuntungan. Iklan layanan
masyarakat seperti hemat energi, beralih dari minyak tanah ke kompor gas dan
sebagainya. Iklan yang profit misalnya rokok, pasta gigi, minyak goreng, dan
sebagainya.

 Khalayak sasaran siaran televisi didasarkan pada Umur dan Status Sosial.
Berdasarkan umur pemirsa televisi dikelompokan menjadi 3 yaitu :
 Anak-anak : Umur 5 sampai 10 tahun
 Remaja/ Teeneger : Umur 15 sampai 25 tahun
 Dewasa/ Adult : Diatas 25 tahun
 Berdasarkan Status Sosial pemirsa televisi dibagi menjadi 3 kategori/ class, yaitu :
 KATEGORI HIGH CLASS
Kategori ini merupakan komunitas orang yang mempunyai status sosial/ pekerjaan
tinggi seperti Pengusaha/ Boss, Orang Kaya dll.
 KATEGORI MEDIUM CLASS
Kategori ini merupakan komunitas orang yang mempunyai pekerjaaan sedang
seperti mahasiswa, pelajar, pegawai, TNI/Polri, wiraswasta, dll.
 KATEGORI LOW CLASS
Kategori ini diisi oleh komunitas buruh dan pengangguran.
STASIUN PEMANCAR
TELEVISI
By ZAINUL ARIFIN, S. Kom
 STUDIO PEMANCAR TELEVISI.
Sebuah stasiun pemancar harus mempunyai kelengkapan alat dan tempat/ruang
sebagai pendukung program acara yang sudah dibuat. Kelengkapan studio sebuah
stasiun siaran TV meliputi : Ruang Studio Siaran. Tempat penyiar / reporter
menyiarkan informasi/berita. Ruangan ini dilengkapi meja dan kursi serta dekorasi
ruang yang mendukung estetika, Sistem penerangan studio, mic jepit dan beberapa
kamera TV studio. Ruangan ini juga bisa digunakan untuk shoting paket siaran studio
yang lain seperti dialog dan sebagainya. Ruangan ini didesain kedap suara dan
berdampingan dengan ruang pengendali dan dibatasi dengan kaca yang hanya bisa
dilihat/tembus pandang dari ruang pengendali sehingga sutradara / producer bisa
mengamati secara langsung jalannya rekaman /siaran. Untuk keperluan cromakey
biasanya tersedia latar biru secara portable atau dibuat permanen.
 RUANG PENGENDALI (CONTROL ROOM)
Tempat produksi suatu acara bisa untuk Mixing paket siaran. Ruangan ini berfungsi
sebagai ruang pengendali rekaman yang di dalamnya dilengkapi dengan peralatan
studio seperti mixer video, TV monitor setiap sumber audio visual satu monitor dan
sebuah master monitor TV; Switcher Video, Switcher lampu, VTR, VCD/DVD player,
Telecine (pada stasiun yang besar memiliki ruang tersendiri), komputer dan sound
system untuk keperluan talk back dengan ruang siaran maupun sebagai sumber
audio/musik. Ruang ini dekat/ bersebelahan dengan ruang studio
rekaman dan dibatasi dengan kaca oneway yang hanya tembus pandang dari ruang
pengendali ke ruang rekaman.
 RUANG TELECINE.
Pada studio yang lengkap telecine diletakkan pada ruang tersendiri. Telecine adalah
peralatan transfer audio visual dari film, slide menjadi video audio. Peralatan yang ada
pada ruangan ini adalah proyektor film dari ukuran 8 mm, 16 mm, 35 mm, 70 mm.
ukuran ini disesuaikan dengan jenis ukuran film yang sudah standar ; Kamera Video
untuk shoting proyeksi film sehingga menjadi gambar video; sound system dan
sebagainya.
 RUANG PRODUKSI/EDITING PROGRAM
Tempat memproduksi suatu paket acara setelah proses shoting selesai. Ruangan ini
terdapat peralatan produksi analog atau peralatan produksi digital. Pada stasiun siaran
TV yang besar ruang studio produksi analog dan digital dibuat terpisah/tersendiri.
Proses produksi digital merupakan pengembangan proses analog dikarenakan
perkembangan teknologi peralatan karena perkembangan di bidang elektronika.
Sehingga studio produksi analog sudah tidak efektif lagi disamping bahan produksinya
semakin langka dan mahal. Peralatan studio produksi program analog terdiri dari
mixer/switcher video, sumber video seperti VTR, VCR, VCD/DVD player; VTR/VCR
untuk perekaman master, TV monitor, mixer audio, sumber audio seperti mic, tape
deck, equalizer, amplifier, PH, tape recorder, speaker, headpon dan sebagainya. program
yang sudah jadi.
 RUANG GANTI /MAKE UP.
Ruang ini juga sangat diperlukan untuk membuat obyek tetap tampil menarik sesuai
disain. Agar kualitas gambar yang dihasilkan tetap optimal dan menarik, maka obyek
atau artis harus di make up dan selalu dijaga agar tidak memantulkan cahaya sewaktu
dishoting akibat banyak berkeringat.
 RUANG PEMANCAR.
Adalah ruangan untuk menempatkan perangkat pemancar TV. Ruangan ini berisi cabin-
cabin peralatan elektronik pemancar dan penerima sinyal frekuensi gelombang TV
dengan maupun gelombang mikro dari dan ke satelit. Selanjutnya dipancarkan ke
masyarakat melalui peralatan pemancar dan antena yang dipasang di tower yang
berada di luar studio
 RUANG PROPERTI
Tempat pembuatan sarana pendukung untuk seting tempat/ruang sehingga sesuai
dengan situasi dan kondisi yang diharapkan oleh naskah produksi TV. Tempat ini
digunakan untuk merancang dekorasi, pembuatan lukisan untuk background,
pembuatan miniatur, maket dan sebagainya.
 AUDITORIUM.
Ruangan ini digunakan untuk berbagai acara seperti panggung musik,
kesenian/budaya, lawak, talkshow interaktif dan acara-acara life lain yang akan
melibatkan banyak artis maupun penonton/peserta. Peralatan yang dipasang di
ruangan ini diantaranya sound sistem, genset, lampu spot dan tata lampu panggung,
lcd monitor layar lebar, dan set peralatan rekaman video. Ruangan ini biasanya
lantainya didesain bagian belakang lebih tinggi, agar penonton yang berada dibelakang
bisa menyaksikan panggung dengan jelas tidak terhalang penonton di depannya.
 RUANG SIDANG/RAPAT.
Ruangan ini digunakan untuk pertemuan, rapat koordinasi, diskusi dan sebagainya.
Biasanya terdapat beberapa ruang jenis ini dengan ukuran yang bervariasi. Peralatan
yang ada ditempat ini diantaranya meja, kursi, laptop, lcd proyektor, layer dan sound
system. Seting tempat duduk dapat diatur berubahubah sesuai dengan selera/
menurut kebutuhan.
 RUANG DISCOTIQUE/PERPUSTAKAAN.
Ruangan ini sebagai tempat penyimpanan perangkat lunak seperti kaset video hasil
shoting sebagai bank gambar, kaset / tape / CD hasil produksi program dan musik
lagu,instrumental, sound efek dan sebagainya yang disusun rapi dengan penomeran
khusus, sehingga memudahkan pencarian. Disamping software (perangkat lunak) juga
untuk menyimpan arsip naskah program, buku-buku referensi dan sebagainya.
Ruangan ini dilengkapi dengan computer untuk keperluan administrasi dan juga
disediakan hardware(perangkat keras) untuk memutar ulang program serta ruang
baca.
 RUANG GUDANG/PERALATAN.
Ruangan ini digunakan untuk menyimpan berbagai peralatan stasiun siaran TV dengan
tujuan agar dapat diadministrasikan dengan baik. Peralatanperalatan tersebut
diantaranya kamera, lampu, tripot, kabel-kabel TV monitor, mixer video, sound sistem
dan peralatan lain yang tidak dipasang tetap. Peralatan ini biasa digunakan untuk
shoting outdoor. Apabila peralatan tersebut mau digunakan dapat dipinjam di gudang
dengan mekanisme yang telah ditetapkan yaitu mengisi formulir peminjaman alat.
Setelah selesai digunakan peralatan tersebut dikembalikan kepada petugas gudang.
Oleh petugas gudang dicatat dan dicek apakah ada yang rusak atau dalam keadaan
baik. Peralatan yang rusak dikirim kebagian perbaikan/bengkel.
 RUANG BENGKEL.
Ruangan ini digunakan oleh petugas perawatan dan perbaikan peralatan untuk
menangani peralatan-peralatan yang rusak untuk diperbaiki.
 RUANG HUMAS DAN MARKETING.
Ruangan ditempati oleh manager dan staf bagian humas dan pemasaran untuk
merencanakan dan menjual program siaran kepada masyarakat pengusaha melalui
pemasangan iklan.
 RUANG SEKRETARIAT.
Ruangan ini merupakan ruangan kantor yang ditempati oleh pimpinan dan staf
sekretariat untuk melaksanakan kegiatan administrasi perusahaan penyiaran TV.
 RUANG MANAGER.
Merupakan ruangan kantor yang ditempati oleh para manager untuk melaksanakan
tugasnya memanage perusahaan penyiaran TV

More Related Content

What's hot

struktur cangkang (sell structure) kel. 4
struktur cangkang (sell structure) kel. 4struktur cangkang (sell structure) kel. 4
struktur cangkang (sell structure) kel. 4
WSKT
 
Business plan rental alat berat bima langgeng
Business plan rental alat berat bima langgengBusiness plan rental alat berat bima langgeng
Business plan rental alat berat bima langgeng
Kimamura Wijaya
 
Teknik Bangunan Bentang Lebar
Teknik Bangunan Bentang LebarTeknik Bangunan Bentang Lebar
Teknik Bangunan Bentang LebarBarley Prima
 
PRAKTIK FEATURE & REPORTASE RTV - MATERI : CONTOH TREATMENT
PRAKTIK FEATURE & REPORTASE RTV - MATERI : CONTOH TREATMENTPRAKTIK FEATURE & REPORTASE RTV - MATERI : CONTOH TREATMENT
PRAKTIK FEATURE & REPORTASE RTV - MATERI : CONTOH TREATMENT
Diana Amelia Bagti
 
Pondasi Bagunan Pantai
Pondasi  Bagunan PantaiPondasi  Bagunan Pantai
Pondasi Bagunan Pantai
Nindita Setyahandani
 
Aplikasi motor listrik by suparman
Aplikasi motor listrik by suparmanAplikasi motor listrik by suparman
Aplikasi motor listrik by suparman
suparman unkhair
 
analisa.pptx
analisa.pptxanalisa.pptx
analisa.pptx
FILMINDONESIAFILMSUB
 
Shear Wall
Shear WallShear Wall
Shear Wall
PricilCornelia
 
STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR (STUPA) 5
STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR (STUPA) 5STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR (STUPA) 5
STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR (STUPA) 5
Agus Hendrowibowo
 
TUGAS PRESEDEN .pdf
TUGAS PRESEDEN .pdfTUGAS PRESEDEN .pdf
TUGAS PRESEDEN .pdf
YeremiasUmbulodong
 
Makalah Struktur Bentang Lebar
Makalah Struktur Bentang LebarMakalah Struktur Bentang Lebar
Makalah Struktur Bentang Lebar
SarahChan SarahChan
 
Konsep rancangan struktur & konstruksi
Konsep rancangan struktur & konstruksiKonsep rancangan struktur & konstruksi
Konsep rancangan struktur & konstruksi
Nana Roy
 
Data arsitek jilid 1
Data arsitek  jilid 1Data arsitek  jilid 1
Data arsitek jilid 1
romend08
 
ME 2. Sistem Utilitas Listrik Gedung.pdf
ME 2. Sistem Utilitas Listrik Gedung.pdfME 2. Sistem Utilitas Listrik Gedung.pdf
ME 2. Sistem Utilitas Listrik Gedung.pdf
HarriPurnomo2
 
Sistem struktur rangka ruang (space frame)
Sistem struktur rangka ruang (space frame)Sistem struktur rangka ruang (space frame)
Sistem struktur rangka ruang (space frame)
Ratna Dhani
 
Kasus Etika Arsitektur: Santiago Calatrava VS Bilbao Government
Kasus Etika Arsitektur: Santiago Calatrava VS Bilbao GovernmentKasus Etika Arsitektur: Santiago Calatrava VS Bilbao Government
Kasus Etika Arsitektur: Santiago Calatrava VS Bilbao Government
Ronny Fauzi
 
Pengantar ekologi dan eko arsitektur
Pengantar ekologi dan eko arsitekturPengantar ekologi dan eko arsitektur
Pengantar ekologi dan eko arsitektur
Novy Fajrina
 
2. Materi Pembelajaran Storyboard
2.  Materi Pembelajaran Storyboard2.  Materi Pembelajaran Storyboard
2. Materi Pembelajaran Storyboard
Martin Arale
 
Dari tiada menjadi ada
Dari tiada menjadi adaDari tiada menjadi ada
Dari tiada menjadi ada
einar syavira
 

What's hot (20)

struktur cangkang (sell structure) kel. 4
struktur cangkang (sell structure) kel. 4struktur cangkang (sell structure) kel. 4
struktur cangkang (sell structure) kel. 4
 
Business plan rental alat berat bima langgeng
Business plan rental alat berat bima langgengBusiness plan rental alat berat bima langgeng
Business plan rental alat berat bima langgeng
 
Teknik Bangunan Bentang Lebar
Teknik Bangunan Bentang LebarTeknik Bangunan Bentang Lebar
Teknik Bangunan Bentang Lebar
 
PRAKTIK FEATURE & REPORTASE RTV - MATERI : CONTOH TREATMENT
PRAKTIK FEATURE & REPORTASE RTV - MATERI : CONTOH TREATMENTPRAKTIK FEATURE & REPORTASE RTV - MATERI : CONTOH TREATMENT
PRAKTIK FEATURE & REPORTASE RTV - MATERI : CONTOH TREATMENT
 
Pondasi Bagunan Pantai
Pondasi  Bagunan PantaiPondasi  Bagunan Pantai
Pondasi Bagunan Pantai
 
Aplikasi motor listrik by suparman
Aplikasi motor listrik by suparmanAplikasi motor listrik by suparman
Aplikasi motor listrik by suparman
 
analisa.pptx
analisa.pptxanalisa.pptx
analisa.pptx
 
Shear Wall
Shear WallShear Wall
Shear Wall
 
STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR (STUPA) 5
STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR (STUPA) 5STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR (STUPA) 5
STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR (STUPA) 5
 
TUGAS PRESEDEN .pdf
TUGAS PRESEDEN .pdfTUGAS PRESEDEN .pdf
TUGAS PRESEDEN .pdf
 
Makalah Struktur Bentang Lebar
Makalah Struktur Bentang LebarMakalah Struktur Bentang Lebar
Makalah Struktur Bentang Lebar
 
Konsep rancangan struktur & konstruksi
Konsep rancangan struktur & konstruksiKonsep rancangan struktur & konstruksi
Konsep rancangan struktur & konstruksi
 
Data arsitek jilid 1
Data arsitek  jilid 1Data arsitek  jilid 1
Data arsitek jilid 1
 
Presentasi kelompok 5
Presentasi kelompok 5Presentasi kelompok 5
Presentasi kelompok 5
 
ME 2. Sistem Utilitas Listrik Gedung.pdf
ME 2. Sistem Utilitas Listrik Gedung.pdfME 2. Sistem Utilitas Listrik Gedung.pdf
ME 2. Sistem Utilitas Listrik Gedung.pdf
 
Sistem struktur rangka ruang (space frame)
Sistem struktur rangka ruang (space frame)Sistem struktur rangka ruang (space frame)
Sistem struktur rangka ruang (space frame)
 
Kasus Etika Arsitektur: Santiago Calatrava VS Bilbao Government
Kasus Etika Arsitektur: Santiago Calatrava VS Bilbao GovernmentKasus Etika Arsitektur: Santiago Calatrava VS Bilbao Government
Kasus Etika Arsitektur: Santiago Calatrava VS Bilbao Government
 
Pengantar ekologi dan eko arsitektur
Pengantar ekologi dan eko arsitekturPengantar ekologi dan eko arsitektur
Pengantar ekologi dan eko arsitektur
 
2. Materi Pembelajaran Storyboard
2.  Materi Pembelajaran Storyboard2.  Materi Pembelajaran Storyboard
2. Materi Pembelajaran Storyboard
 
Dari tiada menjadi ada
Dari tiada menjadi adaDari tiada menjadi ada
Dari tiada menjadi ada
 

Viewers also liked

Dasar penyiaran
Dasar penyiaran Dasar penyiaran
Materi Produksi Acara Televisi- Pertemuan ke-3
Materi Produksi Acara Televisi- Pertemuan ke-3Materi Produksi Acara Televisi- Pertemuan ke-3
Materi Produksi Acara Televisi- Pertemuan ke-3
Firdaus Azwar Ersyad
 
dasar penyiaran televisi
dasar  penyiaran televisidasar  penyiaran televisi
dasar penyiaran televisiAprilina astuti
 
Manajemen produksi siaran
Manajemen produksi siaranManajemen produksi siaran
Pertemuan ke 4 PATV
Pertemuan ke 4 PATVPertemuan ke 4 PATV
Pertemuan ke 4 PATV
Firdaus Azwar Ersyad
 
Teknik editing, animasi dan multimedia part 5
Teknik editing, animasi dan multimedia part 5Teknik editing, animasi dan multimedia part 5
Teknik editing, animasi dan multimedia part 5
Firdaus Azwar Ersyad
 
Kontrak Kuliah Produksi Acara TV
Kontrak Kuliah Produksi Acara TVKontrak Kuliah Produksi Acara TV
Kontrak Kuliah Produksi Acara TV
Firdaus Azwar Ersyad
 
Teknik editing, animasi dan multimedia part 6
Teknik editing, animasi dan multimedia part 6 Teknik editing, animasi dan multimedia part 6
Teknik editing, animasi dan multimedia part 6
Firdaus Azwar Ersyad
 
Digitalisasi Penyiaran di Indonesia
Digitalisasi Penyiaran di IndonesiaDigitalisasi Penyiaran di Indonesia
Digitalisasi Penyiaran di Indonesia
Cut Ayu Rahimainita
 
Wisata mudik 2016 by Isnaini Fahmi
Wisata mudik 2016 by Isnaini FahmiWisata mudik 2016 by Isnaini Fahmi
Wisata mudik 2016 by Isnaini Fahmi
Isnaini Fahmi
 
ISSUES CREATE PROFIT - Study of Media Economics & Governance
ISSUES CREATE PROFIT - Study of Media Economics & Governance ISSUES CREATE PROFIT - Study of Media Economics & Governance
ISSUES CREATE PROFIT - Study of Media Economics & Governance
Gemala Citra
 
Peningkatan Kapasitas Rantai Industri TV Digital & IPTV Dalam Negeri
Peningkatan Kapasitas Rantai Industri TV Digital & IPTV Dalam NegeriPeningkatan Kapasitas Rantai Industri TV Digital & IPTV Dalam Negeri
Peningkatan Kapasitas Rantai Industri TV Digital & IPTV Dalam NegeriFeriandi Mirza
 
Strategi pemasaran pariwisata diy prof wiendu,tour operator di jogja,tour ope...
Strategi pemasaran pariwisata diy prof wiendu,tour operator di jogja,tour ope...Strategi pemasaran pariwisata diy prof wiendu,tour operator di jogja,tour ope...
Strategi pemasaran pariwisata diy prof wiendu,tour operator di jogja,tour ope...
Auditors to the field of business travel agency
 
Memahami alir proses produksi produk multimedia 3 english
Memahami alir proses produksi produk multimedia 3 englishMemahami alir proses produksi produk multimedia 3 english
Memahami alir proses produksi produk multimedia 3 englishEko Supriyadi
 
Peran Tenagaahli dan Pakar pada Lembaga Legislatif Daerah
Peran Tenagaahli dan Pakar pada Lembaga Legislatif DaerahPeran Tenagaahli dan Pakar pada Lembaga Legislatif Daerah
Peran Tenagaahli dan Pakar pada Lembaga Legislatif Daerah
Deddy Supriady Bratakusumah
 
Peran Legislatif Daerah
Peran Legislatif DaerahPeran Legislatif Daerah
Peran Legislatif Daerah
Deddy Supriady Bratakusumah
 
Etika jurnalisme
Etika jurnalismeEtika jurnalisme
Etika jurnalisme
Randi Triyudanto
 

Viewers also liked (20)

Dasar penyiaran
Dasar penyiaran Dasar penyiaran
Dasar penyiaran
 
Materi Produksi Acara Televisi- Pertemuan ke-3
Materi Produksi Acara Televisi- Pertemuan ke-3Materi Produksi Acara Televisi- Pertemuan ke-3
Materi Produksi Acara Televisi- Pertemuan ke-3
 
dasar penyiaran televisi
dasar  penyiaran televisidasar  penyiaran televisi
dasar penyiaran televisi
 
Manajemen produksi siaran
Manajemen produksi siaranManajemen produksi siaran
Manajemen produksi siaran
 
Pertemuan ke 4 PATV
Pertemuan ke 4 PATVPertemuan ke 4 PATV
Pertemuan ke 4 PATV
 
Teknik editing, animasi dan multimedia part 5
Teknik editing, animasi dan multimedia part 5Teknik editing, animasi dan multimedia part 5
Teknik editing, animasi dan multimedia part 5
 
Kontrak Kuliah Produksi Acara TV
Kontrak Kuliah Produksi Acara TVKontrak Kuliah Produksi Acara TV
Kontrak Kuliah Produksi Acara TV
 
Teknik editing, animasi dan multimedia part 6
Teknik editing, animasi dan multimedia part 6 Teknik editing, animasi dan multimedia part 6
Teknik editing, animasi dan multimedia part 6
 
Digitalisasi Penyiaran di Indonesia
Digitalisasi Penyiaran di IndonesiaDigitalisasi Penyiaran di Indonesia
Digitalisasi Penyiaran di Indonesia
 
Wisata mudik 2016 by Isnaini Fahmi
Wisata mudik 2016 by Isnaini FahmiWisata mudik 2016 by Isnaini Fahmi
Wisata mudik 2016 by Isnaini Fahmi
 
ISSUES CREATE PROFIT - Study of Media Economics & Governance
ISSUES CREATE PROFIT - Study of Media Economics & Governance ISSUES CREATE PROFIT - Study of Media Economics & Governance
ISSUES CREATE PROFIT - Study of Media Economics & Governance
 
Peningkatan Kapasitas Rantai Industri TV Digital & IPTV Dalam Negeri
Peningkatan Kapasitas Rantai Industri TV Digital & IPTV Dalam NegeriPeningkatan Kapasitas Rantai Industri TV Digital & IPTV Dalam Negeri
Peningkatan Kapasitas Rantai Industri TV Digital & IPTV Dalam Negeri
 
Strategi pemasaran pariwisata diy prof wiendu,tour operator di jogja,tour ope...
Strategi pemasaran pariwisata diy prof wiendu,tour operator di jogja,tour ope...Strategi pemasaran pariwisata diy prof wiendu,tour operator di jogja,tour ope...
Strategi pemasaran pariwisata diy prof wiendu,tour operator di jogja,tour ope...
 
Memahami alir proses produksi produk multimedia 3 english
Memahami alir proses produksi produk multimedia 3 englishMemahami alir proses produksi produk multimedia 3 english
Memahami alir proses produksi produk multimedia 3 english
 
Peran Tenagaahli dan Pakar pada Lembaga Legislatif Daerah
Peran Tenagaahli dan Pakar pada Lembaga Legislatif DaerahPeran Tenagaahli dan Pakar pada Lembaga Legislatif Daerah
Peran Tenagaahli dan Pakar pada Lembaga Legislatif Daerah
 
etika penyiaran
etika penyiaranetika penyiaran
etika penyiaran
 
Membuat animasi 2 d dengan adobe flash pewarnaan object (pertemuan 1)
Membuat animasi 2 d dengan adobe flash pewarnaan object (pertemuan 1)Membuat animasi 2 d dengan adobe flash pewarnaan object (pertemuan 1)
Membuat animasi 2 d dengan adobe flash pewarnaan object (pertemuan 1)
 
Ppt jalan du2
Ppt jalan du2Ppt jalan du2
Ppt jalan du2
 
Peran Legislatif Daerah
Peran Legislatif DaerahPeran Legislatif Daerah
Peran Legislatif Daerah
 
Etika jurnalisme
Etika jurnalismeEtika jurnalisme
Etika jurnalisme
 

Similar to Stasiun siaran tv

Pertemuan 2
Pertemuan 2Pertemuan 2
Pertemuan 2
Saleh Wati
 
Pertemuan 2
Pertemuan 2Pertemuan 2
Pertemuan 2
Saleh Wati
 
Dasar dasar-penyiaran
Dasar dasar-penyiaranDasar dasar-penyiaran
Dasar dasar-penyiaran
iwayan suta
 
Menjelaskan prinsip konversi
Menjelaskan prinsip konversiMenjelaskan prinsip konversi
Menjelaskan prinsip konversiEko Supriyadi
 
Menjelaskan prinsip konversi
Menjelaskan prinsip konversiMenjelaskan prinsip konversi
Menjelaskan prinsip konversiEko Supriyadi
 
Pembuatan Cd Interaktif Multimedia untuk Perusahaan & Pribadi
Pembuatan Cd Interaktif Multimedia untuk Perusahaan & PribadiPembuatan Cd Interaktif Multimedia untuk Perusahaan & Pribadi
Pembuatan Cd Interaktif Multimedia untuk Perusahaan & Pribadi
Hendi Hendratman
 
Materi Mingguan UKM DCFC.pptx
Materi Mingguan UKM DCFC.pptxMateri Mingguan UKM DCFC.pptx
Materi Mingguan UKM DCFC.pptx
SwanDharu1
 
Menjelaskan kebutuhan peralatan
Menjelaskan kebutuhan peralatanMenjelaskan kebutuhan peralatan
Menjelaskan kebutuhan peralatanEko Supriyadi
 
Master control
Master controlMaster control
203383927 proposal-pendirian-stasiun-televisi
203383927 proposal-pendirian-stasiun-televisi203383927 proposal-pendirian-stasiun-televisi
203383927 proposal-pendirian-stasiun-televisi
Koe Laah
 
SLIDE KAT AUDIO VIDEO penataran .pdf
SLIDE KAT AUDIO VIDEO  penataran .pdfSLIDE KAT AUDIO VIDEO  penataran .pdf
SLIDE KAT AUDIO VIDEO penataran .pdf
Aditya386105
 
Pertemuan 6 Database Multimedia
Pertemuan 6 Database MultimediaPertemuan 6 Database Multimedia
Pertemuan 6 Database Multimedia
Afandi Nur Aziz Thohari
 
Menjelaskan kebutuhan peralatan
Menjelaskan kebutuhan peralatanMenjelaskan kebutuhan peralatan
Menjelaskan kebutuhan peralatanEko Supriyadi
 
3.proses produksi konten multimedia
3.proses produksi konten multimedia3.proses produksi konten multimedia
3.proses produksi konten multimedia
Rakhmi Khalida, M.M.S.I
 

Similar to Stasiun siaran tv (20)

Bab 5 penyiaran tv
Bab 5 penyiaran tvBab 5 penyiaran tv
Bab 5 penyiaran tv
 
Bab 6 perfilman
Bab 6 perfilmanBab 6 perfilman
Bab 6 perfilman
 
Pertemuan 2
Pertemuan 2Pertemuan 2
Pertemuan 2
 
Pertemuan 2
Pertemuan 2Pertemuan 2
Pertemuan 2
 
Dasar dasar-penyiaran
Dasar dasar-penyiaranDasar dasar-penyiaran
Dasar dasar-penyiaran
 
Bab 8 home teater
Bab 8 home teaterBab 8 home teater
Bab 8 home teater
 
Menjelaskan prinsip konversi
Menjelaskan prinsip konversiMenjelaskan prinsip konversi
Menjelaskan prinsip konversi
 
Menjelaskan prinsip konversi
Menjelaskan prinsip konversiMenjelaskan prinsip konversi
Menjelaskan prinsip konversi
 
Pembuatan Cd Interaktif Multimedia untuk Perusahaan & Pribadi
Pembuatan Cd Interaktif Multimedia untuk Perusahaan & PribadiPembuatan Cd Interaktif Multimedia untuk Perusahaan & Pribadi
Pembuatan Cd Interaktif Multimedia untuk Perusahaan & Pribadi
 
Materi Mingguan UKM DCFC.pptx
Materi Mingguan UKM DCFC.pptxMateri Mingguan UKM DCFC.pptx
Materi Mingguan UKM DCFC.pptx
 
2Q 2016 Service
2Q 2016 Service2Q 2016 Service
2Q 2016 Service
 
Awand
AwandAwand
Awand
 
Menjelaskan kebutuhan peralatan
Menjelaskan kebutuhan peralatanMenjelaskan kebutuhan peralatan
Menjelaskan kebutuhan peralatan
 
Master control
Master controlMaster control
Master control
 
203383927 proposal-pendirian-stasiun-televisi
203383927 proposal-pendirian-stasiun-televisi203383927 proposal-pendirian-stasiun-televisi
203383927 proposal-pendirian-stasiun-televisi
 
SLIDE KAT AUDIO VIDEO penataran .pdf
SLIDE KAT AUDIO VIDEO  penataran .pdfSLIDE KAT AUDIO VIDEO  penataran .pdf
SLIDE KAT AUDIO VIDEO penataran .pdf
 
Pertemuan 6 Database Multimedia
Pertemuan 6 Database MultimediaPertemuan 6 Database Multimedia
Pertemuan 6 Database Multimedia
 
Menjelaskan kebutuhan peralatan
Menjelaskan kebutuhan peralatanMenjelaskan kebutuhan peralatan
Menjelaskan kebutuhan peralatan
 
Produksi Part 1
Produksi Part 1Produksi Part 1
Produksi Part 1
 
3.proses produksi konten multimedia
3.proses produksi konten multimedia3.proses produksi konten multimedia
3.proses produksi konten multimedia
 

More from MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO

KD Mendiskusikan format gambar
KD Mendiskusikan format gambarKD Mendiskusikan format gambar
Menerapkan tata cahaya dalam pengambilan gambar
Menerapkan tata cahaya dalam pengambilan gambarMenerapkan tata cahaya dalam pengambilan gambar
Menerapkan tata cahaya dalam pengambilan gambar
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
Menerapkan prinsip desain user interface pada multimedia interaktif berbasis ...
Menerapkan prinsip desain user interface pada multimedia interaktif berbasis ...Menerapkan prinsip desain user interface pada multimedia interaktif berbasis ...
Menerapkan prinsip desain user interface pada multimedia interaktif berbasis ...
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
Menerapkan struktur kontrol percabangan dalam bahasa pemrograman
Menerapkan struktur kontrol percabangan dalam bahasa pemrogramanMenerapkan struktur kontrol percabangan dalam bahasa pemrograman
Menerapkan struktur kontrol percabangan dalam bahasa pemrograman
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
Menerapkan struktur kontrol perulangan dalam bahasa pemrograman.
Menerapkan struktur kontrol perulangan dalam bahasa pemrograman.Menerapkan struktur kontrol perulangan dalam bahasa pemrograman.
Menerapkan struktur kontrol perulangan dalam bahasa pemrograman.
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
PEMROGRAMAN DASAR KD. Menganalisis penggunaan array untuk penyimpanan data di...
PEMROGRAMAN DASAR KD. Menganalisis penggunaan array untuk penyimpanan data di...PEMROGRAMAN DASAR KD. Menganalisis penggunaan array untuk penyimpanan data di...
PEMROGRAMAN DASAR KD. Menganalisis penggunaan array untuk penyimpanan data di...
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
Menerapkan tipografi
Menerapkan tipografiMenerapkan tipografi
KD. Menganalisi video sesuai naskah produksi.
KD. Menganalisi video sesuai naskah produksi.KD. Menganalisi video sesuai naskah produksi.
KD. Menganalisi video sesuai naskah produksi.
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
Memahami perancangan alur multimedia interaktif berbasis halaman web dan medi...
Memahami perancangan alur multimedia interaktif berbasis halaman web dan medi...Memahami perancangan alur multimedia interaktif berbasis halaman web dan medi...
Memahami perancangan alur multimedia interaktif berbasis halaman web dan medi...
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
TEKNIK PENGOLAHAN AUDIO dan VIDEO KD Menganalisis proses pengemasan produksi ...
TEKNIK PENGOLAHAN AUDIO dan VIDEO KD Menganalisis proses pengemasan produksi ...TEKNIK PENGOLAHAN AUDIO dan VIDEO KD Menganalisis proses pengemasan produksi ...
TEKNIK PENGOLAHAN AUDIO dan VIDEO KD Menganalisis proses pengemasan produksi ...
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
Menganalisis prosedur pengukuran bidang pandang dan sudut pengambilan gambar
Menganalisis prosedur pengukuran bidang pandang dan sudut pengambilan gambarMenganalisis prosedur pengukuran bidang pandang dan sudut pengambilan gambar
Menganalisis prosedur pengukuran bidang pandang dan sudut pengambilan gambar
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
Menerapkan pengoperasian kamera digital dan perawatan peralatan fotografi
Menerapkan pengoperasian kamera digital dan perawatan peralatan fotografiMenerapkan pengoperasian kamera digital dan perawatan peralatan fotografi
Menerapkan pengoperasian kamera digital dan perawatan peralatan fotografi
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
KD Menerapkan pengalamanatan ip pada jaringan komputer
KD Menerapkan pengalamanatan ip pada jaringan komputerKD Menerapkan pengalamanatan ip pada jaringan komputer
KD Menerapkan pengalamanatan ip pada jaringan komputer
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
Menganalisis permasalahan pada instalasi software aplikasi
Menganalisis permasalahan pada instalasi software aplikasiMenganalisis permasalahan pada instalasi software aplikasi
Menganalisis permasalahan pada instalasi software aplikasi
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menganalisis permasalahan pada perangkat keras
KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menganalisis permasalahan pada perangkat kerasKOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menganalisis permasalahan pada perangkat keras
KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menganalisis permasalahan pada perangkat keras
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menerapkan instalasi driver perangkat keras k...
KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menerapkan instalasi driver perangkat keras k...KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menerapkan instalasi driver perangkat keras k...
KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menerapkan instalasi driver perangkat keras k...
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
KD 3.6 Menerapkan gerak digital puppetter pada animasi 2 d
KD 3.6 Menerapkan gerak digital puppetter pada animasi 2 dKD 3.6 Menerapkan gerak digital puppetter pada animasi 2 d
KD 3.6 Menerapkan gerak digital puppetter pada animasi 2 d
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
Animasi 2 d dan 3d memahami prinsip dasar menggambar latar
Animasi 2 d dan 3d memahami prinsip dasar menggambar latarAnimasi 2 d dan 3d memahami prinsip dasar menggambar latar
Animasi 2 d dan 3d memahami prinsip dasar menggambar latar
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
Animasi 2D dan 3D KD: Memahami teknik rendering pada object 3d
Animasi 2D dan 3D KD: Memahami teknik rendering pada object 3dAnimasi 2D dan 3D KD: Memahami teknik rendering pada object 3d
Animasi 2D dan 3D KD: Memahami teknik rendering pada object 3d
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
ANIMASI 2D dan 3D KD : Menerapkan model obyek sederhana berbasis 3 d hardsurface
ANIMASI 2D dan 3D KD : Menerapkan model obyek sederhana berbasis 3 d hardsurfaceANIMASI 2D dan 3D KD : Menerapkan model obyek sederhana berbasis 3 d hardsurface
ANIMASI 2D dan 3D KD : Menerapkan model obyek sederhana berbasis 3 d hardsurface
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 

More from MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO (20)

KD Mendiskusikan format gambar
KD Mendiskusikan format gambarKD Mendiskusikan format gambar
KD Mendiskusikan format gambar
 
Menerapkan tata cahaya dalam pengambilan gambar
Menerapkan tata cahaya dalam pengambilan gambarMenerapkan tata cahaya dalam pengambilan gambar
Menerapkan tata cahaya dalam pengambilan gambar
 
Menerapkan prinsip desain user interface pada multimedia interaktif berbasis ...
Menerapkan prinsip desain user interface pada multimedia interaktif berbasis ...Menerapkan prinsip desain user interface pada multimedia interaktif berbasis ...
Menerapkan prinsip desain user interface pada multimedia interaktif berbasis ...
 
Menerapkan struktur kontrol percabangan dalam bahasa pemrograman
Menerapkan struktur kontrol percabangan dalam bahasa pemrogramanMenerapkan struktur kontrol percabangan dalam bahasa pemrograman
Menerapkan struktur kontrol percabangan dalam bahasa pemrograman
 
Menerapkan struktur kontrol perulangan dalam bahasa pemrograman.
Menerapkan struktur kontrol perulangan dalam bahasa pemrograman.Menerapkan struktur kontrol perulangan dalam bahasa pemrograman.
Menerapkan struktur kontrol perulangan dalam bahasa pemrograman.
 
PEMROGRAMAN DASAR KD. Menganalisis penggunaan array untuk penyimpanan data di...
PEMROGRAMAN DASAR KD. Menganalisis penggunaan array untuk penyimpanan data di...PEMROGRAMAN DASAR KD. Menganalisis penggunaan array untuk penyimpanan data di...
PEMROGRAMAN DASAR KD. Menganalisis penggunaan array untuk penyimpanan data di...
 
Menerapkan tipografi
Menerapkan tipografiMenerapkan tipografi
Menerapkan tipografi
 
KD. Menganalisi video sesuai naskah produksi.
KD. Menganalisi video sesuai naskah produksi.KD. Menganalisi video sesuai naskah produksi.
KD. Menganalisi video sesuai naskah produksi.
 
Memahami perancangan alur multimedia interaktif berbasis halaman web dan medi...
Memahami perancangan alur multimedia interaktif berbasis halaman web dan medi...Memahami perancangan alur multimedia interaktif berbasis halaman web dan medi...
Memahami perancangan alur multimedia interaktif berbasis halaman web dan medi...
 
TEKNIK PENGOLAHAN AUDIO dan VIDEO KD Menganalisis proses pengemasan produksi ...
TEKNIK PENGOLAHAN AUDIO dan VIDEO KD Menganalisis proses pengemasan produksi ...TEKNIK PENGOLAHAN AUDIO dan VIDEO KD Menganalisis proses pengemasan produksi ...
TEKNIK PENGOLAHAN AUDIO dan VIDEO KD Menganalisis proses pengemasan produksi ...
 
Menganalisis prosedur pengukuran bidang pandang dan sudut pengambilan gambar
Menganalisis prosedur pengukuran bidang pandang dan sudut pengambilan gambarMenganalisis prosedur pengukuran bidang pandang dan sudut pengambilan gambar
Menganalisis prosedur pengukuran bidang pandang dan sudut pengambilan gambar
 
Menerapkan pengoperasian kamera digital dan perawatan peralatan fotografi
Menerapkan pengoperasian kamera digital dan perawatan peralatan fotografiMenerapkan pengoperasian kamera digital dan perawatan peralatan fotografi
Menerapkan pengoperasian kamera digital dan perawatan peralatan fotografi
 
KD Menerapkan pengalamanatan ip pada jaringan komputer
KD Menerapkan pengalamanatan ip pada jaringan komputerKD Menerapkan pengalamanatan ip pada jaringan komputer
KD Menerapkan pengalamanatan ip pada jaringan komputer
 
Menganalisis permasalahan pada instalasi software aplikasi
Menganalisis permasalahan pada instalasi software aplikasiMenganalisis permasalahan pada instalasi software aplikasi
Menganalisis permasalahan pada instalasi software aplikasi
 
KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menganalisis permasalahan pada perangkat keras
KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menganalisis permasalahan pada perangkat kerasKOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menganalisis permasalahan pada perangkat keras
KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menganalisis permasalahan pada perangkat keras
 
KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menerapkan instalasi driver perangkat keras k...
KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menerapkan instalasi driver perangkat keras k...KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menerapkan instalasi driver perangkat keras k...
KOMPUTER DAN JARINGAN DASR KD : Menerapkan instalasi driver perangkat keras k...
 
KD 3.6 Menerapkan gerak digital puppetter pada animasi 2 d
KD 3.6 Menerapkan gerak digital puppetter pada animasi 2 dKD 3.6 Menerapkan gerak digital puppetter pada animasi 2 d
KD 3.6 Menerapkan gerak digital puppetter pada animasi 2 d
 
Animasi 2 d dan 3d memahami prinsip dasar menggambar latar
Animasi 2 d dan 3d memahami prinsip dasar menggambar latarAnimasi 2 d dan 3d memahami prinsip dasar menggambar latar
Animasi 2 d dan 3d memahami prinsip dasar menggambar latar
 
Animasi 2D dan 3D KD: Memahami teknik rendering pada object 3d
Animasi 2D dan 3D KD: Memahami teknik rendering pada object 3dAnimasi 2D dan 3D KD: Memahami teknik rendering pada object 3d
Animasi 2D dan 3D KD: Memahami teknik rendering pada object 3d
 
ANIMASI 2D dan 3D KD : Menerapkan model obyek sederhana berbasis 3 d hardsurface
ANIMASI 2D dan 3D KD : Menerapkan model obyek sederhana berbasis 3 d hardsurfaceANIMASI 2D dan 3D KD : Menerapkan model obyek sederhana berbasis 3 d hardsurface
ANIMASI 2D dan 3D KD : Menerapkan model obyek sederhana berbasis 3 d hardsurface
 

Recently uploaded

INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 

Recently uploaded (20)

INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 

Stasiun siaran tv

  • 2.  Dengan kemajuan teknologi di bidang elektronika komunikasi dan komputer sangat mendukung kemajuan dalam teknologi informasi. Sehingga kebutuhan akan informasi dalam kehidupan modern seperti saat ini dapat terpenuhi dengan pemanfaatan produk teknologi informasi.  Produk-produk tersebut seperti : telex, facsimile, telepon, radio, televisi, jaringan komputer atau internet dan satelit. Hal ini sangat membantu mempercepat dan memperluas jangkaun arus informasi. Informasi yang masuk melalui media elektronik sulit dibendung dan disaring, oleh karena itu harus diatasi dengan mengimbangi dengan memberikan informasi dengan cara dan media yang sama. Dengan kemajuan bidang teknologi informasi yang sangat pesat membuat dunia terasa makin kecil dan transparan serta makin terasa cepat berubah. Apalagi dengan adanya isu globalisasi, batas-batas yang selama ini membedakan suatu bangsa dengan bangsa lain menjadi makin tipis dan kabur.  Bahkan saat ini informasi telah menjadi komoditi yang memiliki arti ekonomis, politis maupun strategis. Sehingga penguasaan dalam bidang informasi ini sangat diperlukan oleh bangsa Indonesia agar dapat maju dan berkembang tidak ketinggalan oleh bangsa lain di dunia.
  • 3.  TERDAPAT BERBAGAI JENIS SIARAN TELEVISI, YANG DAPAT DIKELOMPOKKAN MENJADI :  Berita, Beberapa stasiun siaran TV mengemas berita ini sesuai dengan selera masing-masing. Misalnya dengan menamakannya program liputan. Berdasarkan waktu siarnya lalu dikenal dengan nama liputan pagi, liputan siang, liputan petang dan liputan malam. Ada juga yang memberikan nama berita pagi, berita nusantara, berita siang, berita nasional dan berita malam. Ada pula yang menamakan topic pagi, topic siang, topic petang dan topic malam. Demikian pula yang menamakan focus, seputar Indonesia, expose, redaksi, metro hari ini dan sebagainya. Informasi jenis berita ini juga dapat dikemas menjadi bentuk dialog seperti dialog pro dan kontra, dialog perikanan dan kelautan, dialog ekonomi, politik dan sebagainya.  Hiburan, Siaran hiburan ini juga dikemas secara sangat variatif oleh setiap stasiun siaran TV. Misalnya film, sinetron, musik, kesenian, drama dan sebagainya. Film dapat dibedakan menjadi film anak-anak, dan untuk orang dewasa, Fim cerita, legenda, komedi dan sebagainya. 
  • 4.  Entertaintmen, Jenis ini juga tergantung setiap stasiun siaran TV dalam mengemas program ini. Mereka saling menyuguhkan yang terbaik dan berusaha membuat semenarik mungkin untuk merebut pemirsanya. Hal ini kita sadari dan maklumi karena saat ini telah banyak stasiun penyiaran TV dengan kualitas dan karakternya masing-masing. Sebagai contoh acara ini adalah Dorce Show, Empat Mata, Kasak- Kusuk, Kiss, Gosip, Wisata Kuliner, Kuis dan sebagainya.  Iklan, Terdapat dua kelompok iklan yaitu iklan layanan masyarakat dan iklan produk barang tertentu dengan tujuan profit/ mencari keuntungan. Iklan layanan masyarakat seperti hemat energi, beralih dari minyak tanah ke kompor gas dan sebagainya. Iklan yang profit misalnya rokok, pasta gigi, minyak goreng, dan sebagainya. 
  • 5.  Khalayak sasaran siaran televisi didasarkan pada Umur dan Status Sosial. Berdasarkan umur pemirsa televisi dikelompokan menjadi 3 yaitu :  Anak-anak : Umur 5 sampai 10 tahun  Remaja/ Teeneger : Umur 15 sampai 25 tahun  Dewasa/ Adult : Diatas 25 tahun  Berdasarkan Status Sosial pemirsa televisi dibagi menjadi 3 kategori/ class, yaitu :  KATEGORI HIGH CLASS Kategori ini merupakan komunitas orang yang mempunyai status sosial/ pekerjaan tinggi seperti Pengusaha/ Boss, Orang Kaya dll.  KATEGORI MEDIUM CLASS Kategori ini merupakan komunitas orang yang mempunyai pekerjaaan sedang seperti mahasiswa, pelajar, pegawai, TNI/Polri, wiraswasta, dll.  KATEGORI LOW CLASS Kategori ini diisi oleh komunitas buruh dan pengangguran.
  • 7.  STUDIO PEMANCAR TELEVISI. Sebuah stasiun pemancar harus mempunyai kelengkapan alat dan tempat/ruang sebagai pendukung program acara yang sudah dibuat. Kelengkapan studio sebuah stasiun siaran TV meliputi : Ruang Studio Siaran. Tempat penyiar / reporter menyiarkan informasi/berita. Ruangan ini dilengkapi meja dan kursi serta dekorasi ruang yang mendukung estetika, Sistem penerangan studio, mic jepit dan beberapa kamera TV studio. Ruangan ini juga bisa digunakan untuk shoting paket siaran studio yang lain seperti dialog dan sebagainya. Ruangan ini didesain kedap suara dan berdampingan dengan ruang pengendali dan dibatasi dengan kaca yang hanya bisa dilihat/tembus pandang dari ruang pengendali sehingga sutradara / producer bisa mengamati secara langsung jalannya rekaman /siaran. Untuk keperluan cromakey biasanya tersedia latar biru secara portable atau dibuat permanen.
  • 8.  RUANG PENGENDALI (CONTROL ROOM) Tempat produksi suatu acara bisa untuk Mixing paket siaran. Ruangan ini berfungsi sebagai ruang pengendali rekaman yang di dalamnya dilengkapi dengan peralatan studio seperti mixer video, TV monitor setiap sumber audio visual satu monitor dan sebuah master monitor TV; Switcher Video, Switcher lampu, VTR, VCD/DVD player, Telecine (pada stasiun yang besar memiliki ruang tersendiri), komputer dan sound system untuk keperluan talk back dengan ruang siaran maupun sebagai sumber audio/musik. Ruang ini dekat/ bersebelahan dengan ruang studio rekaman dan dibatasi dengan kaca oneway yang hanya tembus pandang dari ruang pengendali ke ruang rekaman.
  • 9.  RUANG TELECINE. Pada studio yang lengkap telecine diletakkan pada ruang tersendiri. Telecine adalah peralatan transfer audio visual dari film, slide menjadi video audio. Peralatan yang ada pada ruangan ini adalah proyektor film dari ukuran 8 mm, 16 mm, 35 mm, 70 mm. ukuran ini disesuaikan dengan jenis ukuran film yang sudah standar ; Kamera Video untuk shoting proyeksi film sehingga menjadi gambar video; sound system dan sebagainya.
  • 10.  RUANG PRODUKSI/EDITING PROGRAM Tempat memproduksi suatu paket acara setelah proses shoting selesai. Ruangan ini terdapat peralatan produksi analog atau peralatan produksi digital. Pada stasiun siaran TV yang besar ruang studio produksi analog dan digital dibuat terpisah/tersendiri. Proses produksi digital merupakan pengembangan proses analog dikarenakan perkembangan teknologi peralatan karena perkembangan di bidang elektronika. Sehingga studio produksi analog sudah tidak efektif lagi disamping bahan produksinya semakin langka dan mahal. Peralatan studio produksi program analog terdiri dari mixer/switcher video, sumber video seperti VTR, VCR, VCD/DVD player; VTR/VCR untuk perekaman master, TV monitor, mixer audio, sumber audio seperti mic, tape deck, equalizer, amplifier, PH, tape recorder, speaker, headpon dan sebagainya. program yang sudah jadi.
  • 11.  RUANG GANTI /MAKE UP. Ruang ini juga sangat diperlukan untuk membuat obyek tetap tampil menarik sesuai disain. Agar kualitas gambar yang dihasilkan tetap optimal dan menarik, maka obyek atau artis harus di make up dan selalu dijaga agar tidak memantulkan cahaya sewaktu dishoting akibat banyak berkeringat.  RUANG PEMANCAR. Adalah ruangan untuk menempatkan perangkat pemancar TV. Ruangan ini berisi cabin- cabin peralatan elektronik pemancar dan penerima sinyal frekuensi gelombang TV dengan maupun gelombang mikro dari dan ke satelit. Selanjutnya dipancarkan ke masyarakat melalui peralatan pemancar dan antena yang dipasang di tower yang berada di luar studio
  • 12.  RUANG PROPERTI Tempat pembuatan sarana pendukung untuk seting tempat/ruang sehingga sesuai dengan situasi dan kondisi yang diharapkan oleh naskah produksi TV. Tempat ini digunakan untuk merancang dekorasi, pembuatan lukisan untuk background, pembuatan miniatur, maket dan sebagainya.  AUDITORIUM. Ruangan ini digunakan untuk berbagai acara seperti panggung musik, kesenian/budaya, lawak, talkshow interaktif dan acara-acara life lain yang akan melibatkan banyak artis maupun penonton/peserta. Peralatan yang dipasang di ruangan ini diantaranya sound sistem, genset, lampu spot dan tata lampu panggung, lcd monitor layar lebar, dan set peralatan rekaman video. Ruangan ini biasanya lantainya didesain bagian belakang lebih tinggi, agar penonton yang berada dibelakang bisa menyaksikan panggung dengan jelas tidak terhalang penonton di depannya.
  • 13.  RUANG SIDANG/RAPAT. Ruangan ini digunakan untuk pertemuan, rapat koordinasi, diskusi dan sebagainya. Biasanya terdapat beberapa ruang jenis ini dengan ukuran yang bervariasi. Peralatan yang ada ditempat ini diantaranya meja, kursi, laptop, lcd proyektor, layer dan sound system. Seting tempat duduk dapat diatur berubahubah sesuai dengan selera/ menurut kebutuhan.  RUANG DISCOTIQUE/PERPUSTAKAAN. Ruangan ini sebagai tempat penyimpanan perangkat lunak seperti kaset video hasil shoting sebagai bank gambar, kaset / tape / CD hasil produksi program dan musik lagu,instrumental, sound efek dan sebagainya yang disusun rapi dengan penomeran khusus, sehingga memudahkan pencarian. Disamping software (perangkat lunak) juga untuk menyimpan arsip naskah program, buku-buku referensi dan sebagainya. Ruangan ini dilengkapi dengan computer untuk keperluan administrasi dan juga disediakan hardware(perangkat keras) untuk memutar ulang program serta ruang baca.
  • 14.  RUANG GUDANG/PERALATAN. Ruangan ini digunakan untuk menyimpan berbagai peralatan stasiun siaran TV dengan tujuan agar dapat diadministrasikan dengan baik. Peralatanperalatan tersebut diantaranya kamera, lampu, tripot, kabel-kabel TV monitor, mixer video, sound sistem dan peralatan lain yang tidak dipasang tetap. Peralatan ini biasa digunakan untuk shoting outdoor. Apabila peralatan tersebut mau digunakan dapat dipinjam di gudang dengan mekanisme yang telah ditetapkan yaitu mengisi formulir peminjaman alat. Setelah selesai digunakan peralatan tersebut dikembalikan kepada petugas gudang. Oleh petugas gudang dicatat dan dicek apakah ada yang rusak atau dalam keadaan baik. Peralatan yang rusak dikirim kebagian perbaikan/bengkel.  RUANG BENGKEL. Ruangan ini digunakan oleh petugas perawatan dan perbaikan peralatan untuk menangani peralatan-peralatan yang rusak untuk diperbaiki.
  • 15.  RUANG HUMAS DAN MARKETING. Ruangan ditempati oleh manager dan staf bagian humas dan pemasaran untuk merencanakan dan menjual program siaran kepada masyarakat pengusaha melalui pemasangan iklan.  RUANG SEKRETARIAT. Ruangan ini merupakan ruangan kantor yang ditempati oleh pimpinan dan staf sekretariat untuk melaksanakan kegiatan administrasi perusahaan penyiaran TV.  RUANG MANAGER. Merupakan ruangan kantor yang ditempati oleh para manager untuk melaksanakan tugasnya memanage perusahaan penyiaran TV