SlideShare a Scribd company logo
Jurnal Karya Abdi P-ISSN:2580-1120
Volume 4 Nomor 2 Agustus 2020 E-ISSN:2580-2178
LPPM Universitas Jambi Halaman | 276
Sosialisasi dan Pelatihan Internet Marketing Bagi UMKM Sokasi di Desa
Tigawasa
A.A. Istri Ita Paramitha1, Gede Surya Mahendra2, I Made Artana3
1
Program Studi Teknik Informatika, STMIK Primakara,Indonesia
2
Program Studi Teknik Informatika, STMIK STIKOM, Indonesia
3
Program Studi Sistem Informasi, STMIK Primakara, Indonesia
ABSTRAK
Desa Tigawasa merupakan pusat berbagai kerajinan anyaman bambu seperti kerajinan “Sokasi”. Dari sejumlah
kerajinan tersebut, kerajinan “sokasi” merupakan ciri khas yang unik dan sekaligus menjadi kerajinan andalan di
Desa Tigawasa. Keunikan pada kerajinan “sokasi” terletak pada corak dekoratif khas Bali dengan ciri ungkap
khas Buleleng yang merupakan kepribadian seni kerajinan Tigawasa. Usaha Ibu Ni Ketut Sumiyani dimulai sejak
tahun 2002 sampai dengan saat ini. Awalnya usaha kerajinan “Sokasi” ini dirintis Bersama keluarga dan dibantu
oleh empat orang pekerja. Usaha yang dilakoni oleh Ibu Ni Ketut Sumiyani mengalami pasang surut dikarenakan
banyaknya persaingan usaha kerajinan sejenis di Desa Tigawasa. Selain itu minimnya pengetahuan mitra tentang
teknik produksi, teknik pemasaran, pengemasan dan variasi desain produk merupakan faktor yang menyebabkan
terjadinya penurunan hasil produksi. Perekonomian keluarga Ibu Ni Ketut Sumiyani sangat bergantung dari hasil
produksi usaha kerajinan “Sokasi” ini sebagai satu-satunya sumber pendapatan. Permasalahan yang saat ini
dialami mitra yaitu teknik pemasaran yang masih secara tradisional yaitu dengan menitipkan produk kepada
pengepul dan hanya mengerjakan produk sesuai pesanan, serta penyebaran informasi juga dilakukan secara
konvensional yaitu menyebarkan informasi dari mulut ke mulut. Solusi yang ditawarkan untuk mitra pelatihan
internet marketing seperti cara pembuatan akun bisnis, sosial media dan marketplace. Hasil atau luaran yang
dicapai dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah meningkatnya kemampuan mitra dalam menggunakan
teknologi untuk pemasaran.
Kata Kunci : Pelatihan, Internet, Markrting, Sakasi, Tigawasa.
1. PENDAHULUAN
Desa Tigawasa adalah sebuah desa tua (Bali Aga) yang terletak di daerah pegunungan, di
Kecamatan Banjar kabupaten Buleleng, Propinsi Bali, Desa Tigawasa berjarak 20 km dari
kota Singaraja (Profil desa Tigawasa, tahun 2011). Desa Tigawasa merupakan pusat berbagai
kerajinan anyaman bambu seperti kerajinan “Sokasi”. Dari sejumlah kerajinan tersebut,
kerajinan “sokasi” merupakan ciri khas yang unik dan sekaligus menjadi kerajinan andalan di
Desa Tigawasa. Keunikan pada kerajinan “sokasi” terletak pada corak dekoratif khas Bali
dengan ciri ungkap khas Buleleng yang merupakan kepribadian seni kerajinan Tigawasa.
Jenis produk kerajinan anyaman bambu “sokasi” yang dihasilkan oleh kelompok maupun
masyarakat di Desa Tigawasa antara lain: tempat nasi, tempat sarana upacara berbagai bentuk,
hiasan dinding, hiasan lampu, tas cantik, tempat tisu, tempat kue dengan gaya pokok dekoratif
dan gaya latar belakang adalah gaya naturalis . Produk ini dapat dipesan oleh konsumen
dengan berbagai design, pilihan warna dan motif anyaman yang berbeda sehingga konsumen
yang melakukan pre-order akan mendapatkan produk custom yang berbeda dengan orang lain,
sehingga kesan limited-edition menjadikan sokasi sebuah produk yang eksklusif [1].
Ibu Ni Ketut Sumiyani merupakan mitra dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini.
Usaha Ibu Ni Ketut Sumiyani dimulai sejak tahun 2002 sampai dengan saat ini. Awalnya
usaha kerajinan “Sokasi” ini dirintis Bersama keluarga dan dibantu oleh empat orang
Jurnal Karya Abdi P-ISSN:2580-1120
Volume 4 Nomor 2 Agustus 2020 E-ISSN:2580-2178
LPPM Universitas Jambi Halaman | 277
karyawan. Usaha yang dilakoni oleh Ibu Ni Ketut Sumiyani mengalami pasang surut
dikarenakan banyaknya persaingan usaha kerajinan sejenis di Desa Tigawasa. Selain itu
minimnya pengetahuan mitra tentang teknik produksi, teknik pemasaran, pengemasan dan
variasi desain produk merupakan faktor yang menyebabkan terjadinya penurunan hasil
produksi. Perekonomian keluarga Ibu Ni Ketut Sumiyani sangat bergantung dari hasil
produksi usaha kerajinan “Sokasi” ini sebagai satu-satunya sumber pendapatan.
Proses pemasaran produk yang saat ini dilakukan masih menggunakan sistem tradisional
yaitu menitipkan produk kepada pengepul dan hanya mengerjakan produk sesuai pesanan.
Penyebaran informasi juga dilakukan secara konvensional yaitu menyebarkan informasi dari
mulut ke mulut. Pesanan dari konsumen merupakan target pasar utama dari mitra, karena
memberikan profit yang secara signifikan lebih tinggi dari produksi massal yang diberikan
kepada pengepul, sehingga mitra lebih dapat mendapatkan manfaat ekonomis yang lebih baik
dari pesanan konsumen, dimana produk pre-order dapat di custom sesuai permintaan
konsumen, baik dari segi design, warna, bentuk, dan motif anyaman yang ditawarkan mitra.
Sehingga kendala yang terjadi dalam proses pemasaran tersebut konsumen tidak mengetahui
informasi jelas tentang tempat produksi dan jika konsumen berkeinginan untuk membeli
kembali produk tersebut tidak dapat menghubungi pengerajin dikarenakan informasi dalam
produk yang dikemas tidak tercantum informasi alamat serta nama usaha mitra. Keterbatasan
ekonomi mitra juga membuat mitra tidak memiliki lokasi usaha yang strategis untuk
pemasaran produk, dan kondisi geografis pegunungan menyulitkan konsumen perorangan
untuk datang langsung ke tempat mitra, sehingga mengurangi penetrasi pasar oleh mitra.
Solusi yang diberikan berupa sosialisasi tentang internet marketing disertai pelatihan
untuk memanfaatkan sosial media dan marketplace sebagai media pemasaran. Pelatihan yang
diberikan meliputi cara membuat akun google bisnis, sosial media (Instagram) dan
marketplace (Tokopedia). Indikator capaian dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan
kemampuan pemasaran mitra dalam memanfaatkan teknologi internet sebagai media
pemasaran. Setelah mengikuti pelatihan yang diberikan mitra diharapkan mampu melakukan
pemasaran prodok dengan memanfaatkan internet secara mandiri, sehingga mampu
meningkatkan pendapatan dari hasil penjualan yang dilakukan.
2. METODE PELAKSANAAN
Metode Penerapan Kegiatan
Metode pelaksanan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini diuraikan dalam beberapa
tahapan. Adapun alur pelaksanaan kegiatan ini dapat dilihat pada Gambar 1.
Jurnal Karya Abdi P-ISSN:2580-1120
Volume 4 Nomor 2 Agustus 2020 E-ISSN:2580-2178
LPPM Universitas Jambi Halaman | 278
Gambar 1. Alur Pelaksanaan
a. Identifikasi Masalah
Dalam hal ini penulis merumuskan permasalahan yang terjadi yaitu pemasaran
dilakukan dengan menitipkan produk kepada pengepul dan hanya mengerjakan produk
sesuai pesanan. Penyebaran informasi juga dilakukan secara konvensional yaitu
menyebarkan informasi dari mulut ke mulut.
b. Persiapan
Penulis mengumpulkan tim dan menyusun materi terkait dengan pelatihan internet
marketing kepada mitra UMKM.
c. Pelaksanaan Sosialiasi & Pelatihan
Pelaksanaan pelatihan dilaksanakan dalam 4 kali pertemuan seperti berikut:
• Pertemuan pertama, dilakukan dengan memberikan informasi kepada mitra tentang
kegiatan pengabdian masyarakat yang akan dilaksanakan. Memberikan
pemahaman kepada mitra tentang latar belakang kegiatan dan tujuan kegiatan.
• Pertemuan kedua, memberikan pelatihan pembuatan akun email google my
business dan membuat akun Instagram kepada mitra dan pekerjanya.
• Pertemuan ketiga, memberikan pelatihan cara membuat posting produk di akun
google my business dan Instagram.
• Pertemuan keempat, memberikan pengenalan dan pelatihan marketplace
Tokopedia.
d. Monitoring dan Evaluasi
Identifikasi Masalah
Persiapan
Pelaksanaan
Sosialisasi & Pelatihan
Monitoring dan
Evaluasi
Penyusunan Laporan
Jurnal Karya Abdi P-ISSN:2580-1120
Volume 4 Nomor 2 Agustus 2020 E-ISSN:2580-2178
LPPM Universitas Jambi Halaman | 279
Tahap evaluasi yang dilakukan dengan cara observasi di setiap pertemuan.
e. Penyusunan laporan
Penyelesaian laporan sebagai bentuk pertanggung jawaban terhadap pelaksanaan
pengabdian masyarakat kepada mitra.
Peserta Pengabdian
Peserta yang ikut dalam kegiatan pengabdian pada masyarakat ini adalah mitra pemilik
UMKM Sokasi Tigawasa.
3. HASIL DAN PEMBAHASAN
Hasil Kegiatan
Kegiatan dilaksanakan dalam empat kali pertemuan yang dilaksanakan pada tanggal 20 – 24
Januari 2020 di tempat UMKM mitra, Desa Tigawasa. Pertemuan pertama diberikan
sosialisasi mengenai maksud dan tujuan program pengabdian yang dijalankan. Selanjutnya
mitra diberikan pelatihan pembuatan akun email google my business mulai dari mendaftarkan
akun, melengkapi profil bisnis dan posting foto produk. Pada pertemuan ketiga kemudian
diberikan pelatohan dari membuat akun Instagram, melakukan foto produk, membuat
postingan produk serta menggunakan hashtag. Pertemuan terakhir yaitu diberikan tentang apa
tujuan dan fungsi marketplace, ragam marketplace yang ada di Indonesia kemudian
bagaimana membuat akun pada salah satu marketplace terbesar yaitu Tokopedia.
Gambar 2. Pelatihan Pembuatan Akun Instagram
Jurnal Karya Abdi P-ISSN:2580-1120
Volume 4 Nomor 2 Agustus 2020 E-ISSN:2580-2178
LPPM Universitas Jambi Halaman | 280
Gambar 3. Salah Satu Produk Sokasi Mitra
Penyelesaian Masalah
Masalah yang dialami mitra adalah proses pemasaran produk yang saat ini masih
menggunakan sistem tradisional. Penyebaran informasi produk yang dengan menyebarkan
informasi dari mulut ke mulut sehingga jangkauan konsumen menjadi sangat terbatas. Dengan
keterbatasan ini tentunya mengakibatkan pesanan dari konsumen lokal belum cukup
memberikan profit yang secara signifikan lebih tinggi. Selain itu, dengan keterbatasan
ekonomi mitra juga membuat mitra tidak memiliki lokasi usaha yang strategis untuk
melakukan pemasaran produk, dan kondisi geografis pegunungan tempat produksi juga
menyulitkan konsumen perorangan untuk datang langsung ke tempat mitra, sehingga
mengurangi penetrasi pasar oleh mitra. Oleh karenanya solusi yang diberikan berupa
sosialisasi tentang internet marketing disertai pelatihan untuk memanfaatkan sosial media dan
marketplace sebagai media pemasaran. Pelatihan yang diberikan meliputi cara membuat akun
google bisnis, sosial media (Instagram) dan marketplace (Tokopedia). Seluruh kegiatan sudah
dilaksanakan dengan baik dan indicator hasil dari program ini telah tercapai.
Jurnal Karya Abdi P-ISSN:2580-1120
Volume 4 Nomor 2 Agustus 2020 E-ISSN:2580-2178
LPPM Universitas Jambi Halaman | 281
Gambar 3. Indikator Capaian Hasil Pelatihan Pembuatan Akun Google My Business
Gambar 4. Indikator Capaian Hasil Pelatihan Sosial Media Instagram
Jurnal Karya Abdi P-ISSN:2580-1120
Volume 4 Nomor 2 Agustus 2020 E-ISSN:2580-2178
LPPM Universitas Jambi Halaman | 282
Gambar 5. Indikator Capaian Hasil Pelatihan Marketplace Tokopedia
4. KESIMPULAN DAN SARAN
Pelaksanaan kegiatan sosialisasi dan pelatihan internet marketing bagi UMKM Sokasi di Desa
Tigawasa sudah terlaksana dan peserta pelatihan sudah mampu menggunakan google my
business, Instagram dan Tokopedia. Dalam pelaksanaannya juga diketahui bahwa kegiatan ini
mendapatkan tanggapan yang sangat baik dari mitra. Indikator capaian dari kegiatan ini yaitu
adanya akun google my business (sokasitigawasa@gmail.com), akun sosial media Instagram
(https://www.instagram.com/sokasi.tigawasa/) dan akun marketplace Tokopedia
(https://www.tokopedia.com/sokasitigawasa). Selain itu keberhasilan kegiatan ini juga
dibuktikan dengan berhasilnya mitra melakukan posting produk pada ketiga akun tersebut.
Diharapkan pelatihan-pelatihan dasar internet marketing yang serupa dapat dilaksanakan
untuk meningkatkan kemampuan UMKM di Indonesia. Pelatihan ini dapat membangun
kesadaran dan pemahaman pemasaran memanfaatkan internet. Dengan memanfaatkan
teknologi dan internet UMKM diharapkan mampu menjadi pusat kekuatan ekonomi bangsa.
Jurnal Karya Abdi P-ISSN:2580-1120
Volume 4 Nomor 2 Agustus 2020 E-ISSN:2580-2178
LPPM Universitas Jambi Halaman | 283
DAFTAR PUSTAKA
K. Adiputra, I. W. Mudra, and N. P. Muliawati, “Inovasi Dekorasi dan Fungsi Kerajinan
Anyaman Besek di Desa Sidetapa Buleleng,” PRABANGKARA J. Seni Rupa dan
Desain, vol. 22, no. 1, pp. 38–43, 2018.
Kotler and Keller, Manajemen Pemasaran. Jilid I. Edisi ke 13, 13th ed. Jakarta: Erlangga,
2009.
D. N. S. Werastuti and D. S. Wahyuni, “Sistem Informasi Berbasis Web 2.0 Produk Unggulan
Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Kabupaten Buleleng,” Semin. Nas.
Ris. Inov., vol. 4, no. 1, pp. 49–58, 2016.

More Related Content

Similar to Sosialisasi dan Pelatihan Internet Marketing Bagi UMKM Sokasi di Desa Tigawasa

Artikel Ilmiah Jurnal Pengabdian Masyarakat KKN Non Reguler Pengembangan Pote...
Artikel Ilmiah Jurnal Pengabdian Masyarakat KKN Non Reguler Pengembangan Pote...Artikel Ilmiah Jurnal Pengabdian Masyarakat KKN Non Reguler Pengembangan Pote...
Artikel Ilmiah Jurnal Pengabdian Masyarakat KKN Non Reguler Pengembangan Pote...
Achmad Adhiaksa Hutomo
 
Action plan cipta kerja dt 15022020
Action plan cipta kerja dt 15022020Action plan cipta kerja dt 15022020
Action plan cipta kerja dt 15022020
Fajar Baskoro
 
PPT Monev.pptx
PPT Monev.pptxPPT Monev.pptx
PPT Monev.pptx
nurlailatul9
 
Jurnal pendidikan
Jurnal pendidikanJurnal pendidikan
Jurnal pendidikan
NananaStore
 
Training + Link materi Training "Effectiveness of DIGITAL MARKETING (Pemanfaa...
Training + Link materi Training "Effectiveness of DIGITAL MARKETING (Pemanfaa...Training + Link materi Training "Effectiveness of DIGITAL MARKETING (Pemanfaa...
Training + Link materi Training "Effectiveness of DIGITAL MARKETING (Pemanfaa...
Kanaidi ken
 
Link-link Materi Training "DIGITAL MARKETING (Pemanfaatan Media Promosi Produ...
Link-link Materi Training "DIGITAL MARKETING (Pemanfaatan Media Promosi Produ...Link-link Materi Training "DIGITAL MARKETING (Pemanfaatan Media Promosi Produ...
Link-link Materi Training "DIGITAL MARKETING (Pemanfaatan Media Promosi Produ...
Kanaidi ken
 
RENCANA & Link2 Materi TRAINING "DIGITAL MARKETING & MEDIA HANDLING" _LMKN
RENCANA & Link2 Materi  TRAINING  "DIGITAL MARKETING & MEDIA HANDLING" _LMKNRENCANA & Link2 Materi  TRAINING  "DIGITAL MARKETING & MEDIA HANDLING" _LMKN
RENCANA & Link2 Materi TRAINING "DIGITAL MARKETING & MEDIA HANDLING" _LMKN
Kanaidi ken
 
Silabus Training "Effective DIGITAL MARKETING di Era Revolusi 4.0 & Generasi ...
Silabus Training "Effective DIGITAL MARKETING di Era Revolusi 4.0 & Generasi ...Silabus Training "Effective DIGITAL MARKETING di Era Revolusi 4.0 & Generasi ...
Silabus Training "Effective DIGITAL MARKETING di Era Revolusi 4.0 & Generasi ...
Kanaidi ken
 
Laporanpkmbsjksksmsmsnnsbdbbdbdbdbjdjdmdnbdbd
LaporanpkmbsjksksmsmsnnsbdbbdbdbdbjdjdmdnbdbdLaporanpkmbsjksksmsmsnnsbdbbdbdbdbjdjdmdnbdbd
Laporanpkmbsjksksmsmsnnsbdbbdbdbdbjdjdmdnbdbd
jayalaia2004
 
Ukm bandoeng rumah seni
Ukm bandoeng rumah seni Ukm bandoeng rumah seni
Ukm bandoeng rumah seni Ricky Ramadhan
 
Template PPT Monev.pptx
Template PPT Monev.pptxTemplate PPT Monev.pptx
Template PPT Monev.pptx
Fajar Baskoro
 
Link-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING STRATEGY"_Berdiklat_Bank Lampung
Link-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING STRATEGY"_Berdiklat_Bank LampungLink-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING STRATEGY"_Berdiklat_Bank Lampung
Link-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING STRATEGY"_Berdiklat_Bank Lampung
Kanaidi ken
 
RIZKY KURNIAWAN DIGITAL LIFE.pptx
RIZKY KURNIAWAN DIGITAL LIFE.pptxRIZKY KURNIAWAN DIGITAL LIFE.pptx
RIZKY KURNIAWAN DIGITAL LIFE.pptx
RizkyKurniawanhaenda
 
Materi sosialisasi pengembangan usaha dt mart
Materi sosialisasi pengembangan usaha dt martMateri sosialisasi pengembangan usaha dt mart
Materi sosialisasi pengembangan usaha dt mart
Fajar Baskoro
 
Training "Strategi MARKETING PERBANKAN di Era DIGITAL"
Training "Strategi MARKETING PERBANKAN di Era DIGITAL"Training "Strategi MARKETING PERBANKAN di Era DIGITAL"
Training "Strategi MARKETING PERBANKAN di Era DIGITAL"
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Workshop "Effective DIGITAL MARKETING" Perbankan S...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Workshop "Effective DIGITAL MARKETING" Perbankan S...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Workshop "Effective DIGITAL MARKETING" Perbankan S...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Workshop "Effective DIGITAL MARKETING" Perbankan S...
Kanaidi ken
 
manajemen pemasaran dewi.pdf
manajemen pemasaran dewi.pdfmanajemen pemasaran dewi.pdf
manajemen pemasaran dewi.pdf
SyukurSujana
 
LAPORAN KARYA INOVASI PENGEMBANGAN PROGRAM KEWIRAUSAHAAN SMK SENTOSA BHAKTI B...
LAPORAN KARYA INOVASI PENGEMBANGAN PROGRAM KEWIRAUSAHAAN SMK SENTOSA BHAKTI B...LAPORAN KARYA INOVASI PENGEMBANGAN PROGRAM KEWIRAUSAHAAN SMK SENTOSA BHAKTI B...
LAPORAN KARYA INOVASI PENGEMBANGAN PROGRAM KEWIRAUSAHAAN SMK SENTOSA BHAKTI B...
Waita Rachmi Achir
 
Link-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING_Perbankan Syari'ah 4.0"_Bank Sumut
Link-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING_Perbankan Syari'ah 4.0"_Bank SumutLink-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING_Perbankan Syari'ah 4.0"_Bank Sumut
Link-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING_Perbankan Syari'ah 4.0"_Bank Sumut
Kanaidi ken
 

Similar to Sosialisasi dan Pelatihan Internet Marketing Bagi UMKM Sokasi di Desa Tigawasa (20)

Artikel Ilmiah Jurnal Pengabdian Masyarakat KKN Non Reguler Pengembangan Pote...
Artikel Ilmiah Jurnal Pengabdian Masyarakat KKN Non Reguler Pengembangan Pote...Artikel Ilmiah Jurnal Pengabdian Masyarakat KKN Non Reguler Pengembangan Pote...
Artikel Ilmiah Jurnal Pengabdian Masyarakat KKN Non Reguler Pengembangan Pote...
 
Action plan cipta kerja dt 15022020
Action plan cipta kerja dt 15022020Action plan cipta kerja dt 15022020
Action plan cipta kerja dt 15022020
 
PPT Monev.pptx
PPT Monev.pptxPPT Monev.pptx
PPT Monev.pptx
 
Jurnal pendidikan
Jurnal pendidikanJurnal pendidikan
Jurnal pendidikan
 
Power point
Power pointPower point
Power point
 
Training + Link materi Training "Effectiveness of DIGITAL MARKETING (Pemanfaa...
Training + Link materi Training "Effectiveness of DIGITAL MARKETING (Pemanfaa...Training + Link materi Training "Effectiveness of DIGITAL MARKETING (Pemanfaa...
Training + Link materi Training "Effectiveness of DIGITAL MARKETING (Pemanfaa...
 
Link-link Materi Training "DIGITAL MARKETING (Pemanfaatan Media Promosi Produ...
Link-link Materi Training "DIGITAL MARKETING (Pemanfaatan Media Promosi Produ...Link-link Materi Training "DIGITAL MARKETING (Pemanfaatan Media Promosi Produ...
Link-link Materi Training "DIGITAL MARKETING (Pemanfaatan Media Promosi Produ...
 
RENCANA & Link2 Materi TRAINING "DIGITAL MARKETING & MEDIA HANDLING" _LMKN
RENCANA & Link2 Materi  TRAINING  "DIGITAL MARKETING & MEDIA HANDLING" _LMKNRENCANA & Link2 Materi  TRAINING  "DIGITAL MARKETING & MEDIA HANDLING" _LMKN
RENCANA & Link2 Materi TRAINING "DIGITAL MARKETING & MEDIA HANDLING" _LMKN
 
Silabus Training "Effective DIGITAL MARKETING di Era Revolusi 4.0 & Generasi ...
Silabus Training "Effective DIGITAL MARKETING di Era Revolusi 4.0 & Generasi ...Silabus Training "Effective DIGITAL MARKETING di Era Revolusi 4.0 & Generasi ...
Silabus Training "Effective DIGITAL MARKETING di Era Revolusi 4.0 & Generasi ...
 
Laporanpkmbsjksksmsmsnnsbdbbdbdbdbjdjdmdnbdbd
LaporanpkmbsjksksmsmsnnsbdbbdbdbdbjdjdmdnbdbdLaporanpkmbsjksksmsmsnnsbdbbdbdbdbjdjdmdnbdbd
Laporanpkmbsjksksmsmsnnsbdbbdbdbdbjdjdmdnbdbd
 
Ukm bandoeng rumah seni
Ukm bandoeng rumah seni Ukm bandoeng rumah seni
Ukm bandoeng rumah seni
 
Template PPT Monev.pptx
Template PPT Monev.pptxTemplate PPT Monev.pptx
Template PPT Monev.pptx
 
Link-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING STRATEGY"_Berdiklat_Bank Lampung
Link-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING STRATEGY"_Berdiklat_Bank LampungLink-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING STRATEGY"_Berdiklat_Bank Lampung
Link-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING STRATEGY"_Berdiklat_Bank Lampung
 
RIZKY KURNIAWAN DIGITAL LIFE.pptx
RIZKY KURNIAWAN DIGITAL LIFE.pptxRIZKY KURNIAWAN DIGITAL LIFE.pptx
RIZKY KURNIAWAN DIGITAL LIFE.pptx
 
Materi sosialisasi pengembangan usaha dt mart
Materi sosialisasi pengembangan usaha dt martMateri sosialisasi pengembangan usaha dt mart
Materi sosialisasi pengembangan usaha dt mart
 
Training "Strategi MARKETING PERBANKAN di Era DIGITAL"
Training "Strategi MARKETING PERBANKAN di Era DIGITAL"Training "Strategi MARKETING PERBANKAN di Era DIGITAL"
Training "Strategi MARKETING PERBANKAN di Era DIGITAL"
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Workshop "Effective DIGITAL MARKETING" Perbankan S...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Workshop "Effective DIGITAL MARKETING" Perbankan S...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Workshop "Effective DIGITAL MARKETING" Perbankan S...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Workshop "Effective DIGITAL MARKETING" Perbankan S...
 
manajemen pemasaran dewi.pdf
manajemen pemasaran dewi.pdfmanajemen pemasaran dewi.pdf
manajemen pemasaran dewi.pdf
 
LAPORAN KARYA INOVASI PENGEMBANGAN PROGRAM KEWIRAUSAHAAN SMK SENTOSA BHAKTI B...
LAPORAN KARYA INOVASI PENGEMBANGAN PROGRAM KEWIRAUSAHAAN SMK SENTOSA BHAKTI B...LAPORAN KARYA INOVASI PENGEMBANGAN PROGRAM KEWIRAUSAHAAN SMK SENTOSA BHAKTI B...
LAPORAN KARYA INOVASI PENGEMBANGAN PROGRAM KEWIRAUSAHAAN SMK SENTOSA BHAKTI B...
 
Link-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING_Perbankan Syari'ah 4.0"_Bank Sumut
Link-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING_Perbankan Syari'ah 4.0"_Bank SumutLink-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING_Perbankan Syari'ah 4.0"_Bank Sumut
Link-Link Materi Training "DIGITAL MARKETING_Perbankan Syari'ah 4.0"_Bank Sumut
 

More from Gede Surya Mahendra

Decision Support System Using FUCOM-MARCOS for Airline Selection in Indonesia
Decision Support System Using FUCOM-MARCOS for Airline Selection in IndonesiaDecision Support System Using FUCOM-MARCOS for Airline Selection in Indonesia
Decision Support System Using FUCOM-MARCOS for Airline Selection in Indonesia
Gede Surya Mahendra
 
Penerapan Data Mining dengan Algoritma C4.5 dalam Pemesanan Obat Guna Meningk...
Penerapan Data Mining dengan Algoritma C4.5 dalam Pemesanan Obat Guna Meningk...Penerapan Data Mining dengan Algoritma C4.5 dalam Pemesanan Obat Guna Meningk...
Penerapan Data Mining dengan Algoritma C4.5 dalam Pemesanan Obat Guna Meningk...
Gede Surya Mahendra
 
Implementasi Pemilihan Maskapai Penerbangan Menggunakan FUCOM-MABAC Pada Sist...
Implementasi Pemilihan Maskapai Penerbangan Menggunakan FUCOM-MABAC Pada Sist...Implementasi Pemilihan Maskapai Penerbangan Menggunakan FUCOM-MABAC Pada Sist...
Implementasi Pemilihan Maskapai Penerbangan Menggunakan FUCOM-MABAC Pada Sist...
Gede Surya Mahendra
 
Pelatihan Peningkatan Pemahaman Penggunaan Facebook dan Instagram pada Kelomp...
Pelatihan Peningkatan Pemahaman Penggunaan Facebook dan Instagram pada Kelomp...Pelatihan Peningkatan Pemahaman Penggunaan Facebook dan Instagram pada Kelomp...
Pelatihan Peningkatan Pemahaman Penggunaan Facebook dan Instagram pada Kelomp...
Gede Surya Mahendra
 
SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN LOKASI PUSKESMAS MENGGUNAKAN GOOGLE MAPS...
 SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN LOKASI PUSKESMAS MENGGUNAKAN GOOGLE MAPS... SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN LOKASI PUSKESMAS MENGGUNAKAN GOOGLE MAPS...
SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN LOKASI PUSKESMAS MENGGUNAKAN GOOGLE MAPS...
Gede Surya Mahendra
 
Determination of Favorite E-Commerce in Indonesia in a Decision Support Syste...
Determination of Favorite E-Commerce in Indonesia in a Decision Support Syste...Determination of Favorite E-Commerce in Indonesia in a Decision Support Syste...
Determination of Favorite E-Commerce in Indonesia in a Decision Support Syste...
Gede Surya Mahendra
 
SISTEM INFORMASI KEUANGAN PADA PERUSAHAAN KOST ELIT DENGAN METODE WATERFALL
SISTEM INFORMASI KEUANGAN PADA PERUSAHAAN KOST ELIT DENGAN METODE WATERFALLSISTEM INFORMASI KEUANGAN PADA PERUSAHAAN KOST ELIT DENGAN METODE WATERFALL
SISTEM INFORMASI KEUANGAN PADA PERUSAHAAN KOST ELIT DENGAN METODE WATERFALL
Gede Surya Mahendra
 
Studi Geologi Lingkungan Berbasis Kearifan Lokal Pada Objek Wisata Candi Tebi...
Studi Geologi Lingkungan Berbasis Kearifan Lokal Pada Objek Wisata Candi Tebi...Studi Geologi Lingkungan Berbasis Kearifan Lokal Pada Objek Wisata Candi Tebi...
Studi Geologi Lingkungan Berbasis Kearifan Lokal Pada Objek Wisata Candi Tebi...
Gede Surya Mahendra
 
Arsitektur Pemodelan Data
Arsitektur Pemodelan DataArsitektur Pemodelan Data
Arsitektur Pemodelan Data
Gede Surya Mahendra
 
KUOTA KEMENDIKBUD, INFRASTRUKTUR DAN PEMBELAJARAN ADAPTIF SEBAGAI SOLUSI PEND...
KUOTA KEMENDIKBUD, INFRASTRUKTUR DAN PEMBELAJARAN ADAPTIF SEBAGAI SOLUSI PEND...KUOTA KEMENDIKBUD, INFRASTRUKTUR DAN PEMBELAJARAN ADAPTIF SEBAGAI SOLUSI PEND...
KUOTA KEMENDIKBUD, INFRASTRUKTUR DAN PEMBELAJARAN ADAPTIF SEBAGAI SOLUSI PEND...
Gede Surya Mahendra
 
PLATFORM VIDEO 360o SEBAGAI SOLUSI DOKUMENTASI PELESTARIAN CANDI (STUDI KASUS...
PLATFORM VIDEO 360o SEBAGAI SOLUSI DOKUMENTASI PELESTARIAN CANDI (STUDI KASUS...PLATFORM VIDEO 360o SEBAGAI SOLUSI DOKUMENTASI PELESTARIAN CANDI (STUDI KASUS...
PLATFORM VIDEO 360o SEBAGAI SOLUSI DOKUMENTASI PELESTARIAN CANDI (STUDI KASUS...
Gede Surya Mahendra
 
Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Dengan Metode Ahp-Vikor Dalam Penentua...
Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Dengan Metode Ahp-Vikor Dalam Penentua...Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Dengan Metode Ahp-Vikor Dalam Penentua...
Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Dengan Metode Ahp-Vikor Dalam Penentua...
Gede Surya Mahendra
 
Implementation of AHP-MAUT and AHP-Profile Matching Methods in OJT Student Pl...
Implementation of AHP-MAUT and AHP-Profile Matching Methods in OJT Student Pl...Implementation of AHP-MAUT and AHP-Profile Matching Methods in OJT Student Pl...
Implementation of AHP-MAUT and AHP-Profile Matching Methods in OJT Student Pl...
Gede Surya Mahendra
 
PENGADUAN ONLINE BERBASIS WEB (EC-RESOLVER) UNTUK MENUJU DESA DIGITAL
 PENGADUAN ONLINE BERBASIS WEB (EC-RESOLVER) UNTUK  MENUJU DESA DIGITAL PENGADUAN ONLINE BERBASIS WEB (EC-RESOLVER) UNTUK  MENUJU DESA DIGITAL
PENGADUAN ONLINE BERBASIS WEB (EC-RESOLVER) UNTUK MENUJU DESA DIGITAL
Gede Surya Mahendra
 
EXPLORASI ALGORITMA C4.5 DAN FORWARD FEATURE SELECTION UNTUK MENENTUKAN DEBIT...
EXPLORASI ALGORITMA C4.5 DAN FORWARD FEATURE SELECTION UNTUK MENENTUKAN DEBIT...EXPLORASI ALGORITMA C4.5 DAN FORWARD FEATURE SELECTION UNTUK MENENTUKAN DEBIT...
EXPLORASI ALGORITMA C4.5 DAN FORWARD FEATURE SELECTION UNTUK MENENTUKAN DEBIT...
Gede Surya Mahendra
 
SPK Penentuan Lokasi ATM Menggunakan Metode AHP dan SAW
SPK Penentuan Lokasi ATM Menggunakan Metode AHP dan SAWSPK Penentuan Lokasi ATM Menggunakan Metode AHP dan SAW
SPK Penentuan Lokasi ATM Menggunakan Metode AHP dan SAW
Gede Surya Mahendra
 
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI NILAI AKADEMIK BERBASIS SMS GATEWAY PADA UNIV...
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI NILAI AKADEMIK BERBASIS SMS GATEWAY PADA UNIV...RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI NILAI AKADEMIK BERBASIS SMS GATEWAY PADA UNIV...
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI NILAI AKADEMIK BERBASIS SMS GATEWAY PADA UNIV...
Gede Surya Mahendra
 

More from Gede Surya Mahendra (17)

Decision Support System Using FUCOM-MARCOS for Airline Selection in Indonesia
Decision Support System Using FUCOM-MARCOS for Airline Selection in IndonesiaDecision Support System Using FUCOM-MARCOS for Airline Selection in Indonesia
Decision Support System Using FUCOM-MARCOS for Airline Selection in Indonesia
 
Penerapan Data Mining dengan Algoritma C4.5 dalam Pemesanan Obat Guna Meningk...
Penerapan Data Mining dengan Algoritma C4.5 dalam Pemesanan Obat Guna Meningk...Penerapan Data Mining dengan Algoritma C4.5 dalam Pemesanan Obat Guna Meningk...
Penerapan Data Mining dengan Algoritma C4.5 dalam Pemesanan Obat Guna Meningk...
 
Implementasi Pemilihan Maskapai Penerbangan Menggunakan FUCOM-MABAC Pada Sist...
Implementasi Pemilihan Maskapai Penerbangan Menggunakan FUCOM-MABAC Pada Sist...Implementasi Pemilihan Maskapai Penerbangan Menggunakan FUCOM-MABAC Pada Sist...
Implementasi Pemilihan Maskapai Penerbangan Menggunakan FUCOM-MABAC Pada Sist...
 
Pelatihan Peningkatan Pemahaman Penggunaan Facebook dan Instagram pada Kelomp...
Pelatihan Peningkatan Pemahaman Penggunaan Facebook dan Instagram pada Kelomp...Pelatihan Peningkatan Pemahaman Penggunaan Facebook dan Instagram pada Kelomp...
Pelatihan Peningkatan Pemahaman Penggunaan Facebook dan Instagram pada Kelomp...
 
SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN LOKASI PUSKESMAS MENGGUNAKAN GOOGLE MAPS...
 SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN LOKASI PUSKESMAS MENGGUNAKAN GOOGLE MAPS... SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN LOKASI PUSKESMAS MENGGUNAKAN GOOGLE MAPS...
SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN LOKASI PUSKESMAS MENGGUNAKAN GOOGLE MAPS...
 
Determination of Favorite E-Commerce in Indonesia in a Decision Support Syste...
Determination of Favorite E-Commerce in Indonesia in a Decision Support Syste...Determination of Favorite E-Commerce in Indonesia in a Decision Support Syste...
Determination of Favorite E-Commerce in Indonesia in a Decision Support Syste...
 
SISTEM INFORMASI KEUANGAN PADA PERUSAHAAN KOST ELIT DENGAN METODE WATERFALL
SISTEM INFORMASI KEUANGAN PADA PERUSAHAAN KOST ELIT DENGAN METODE WATERFALLSISTEM INFORMASI KEUANGAN PADA PERUSAHAAN KOST ELIT DENGAN METODE WATERFALL
SISTEM INFORMASI KEUANGAN PADA PERUSAHAAN KOST ELIT DENGAN METODE WATERFALL
 
Studi Geologi Lingkungan Berbasis Kearifan Lokal Pada Objek Wisata Candi Tebi...
Studi Geologi Lingkungan Berbasis Kearifan Lokal Pada Objek Wisata Candi Tebi...Studi Geologi Lingkungan Berbasis Kearifan Lokal Pada Objek Wisata Candi Tebi...
Studi Geologi Lingkungan Berbasis Kearifan Lokal Pada Objek Wisata Candi Tebi...
 
Arsitektur Pemodelan Data
Arsitektur Pemodelan DataArsitektur Pemodelan Data
Arsitektur Pemodelan Data
 
KUOTA KEMENDIKBUD, INFRASTRUKTUR DAN PEMBELAJARAN ADAPTIF SEBAGAI SOLUSI PEND...
KUOTA KEMENDIKBUD, INFRASTRUKTUR DAN PEMBELAJARAN ADAPTIF SEBAGAI SOLUSI PEND...KUOTA KEMENDIKBUD, INFRASTRUKTUR DAN PEMBELAJARAN ADAPTIF SEBAGAI SOLUSI PEND...
KUOTA KEMENDIKBUD, INFRASTRUKTUR DAN PEMBELAJARAN ADAPTIF SEBAGAI SOLUSI PEND...
 
PLATFORM VIDEO 360o SEBAGAI SOLUSI DOKUMENTASI PELESTARIAN CANDI (STUDI KASUS...
PLATFORM VIDEO 360o SEBAGAI SOLUSI DOKUMENTASI PELESTARIAN CANDI (STUDI KASUS...PLATFORM VIDEO 360o SEBAGAI SOLUSI DOKUMENTASI PELESTARIAN CANDI (STUDI KASUS...
PLATFORM VIDEO 360o SEBAGAI SOLUSI DOKUMENTASI PELESTARIAN CANDI (STUDI KASUS...
 
Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Dengan Metode Ahp-Vikor Dalam Penentua...
Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Dengan Metode Ahp-Vikor Dalam Penentua...Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Dengan Metode Ahp-Vikor Dalam Penentua...
Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Dengan Metode Ahp-Vikor Dalam Penentua...
 
Implementation of AHP-MAUT and AHP-Profile Matching Methods in OJT Student Pl...
Implementation of AHP-MAUT and AHP-Profile Matching Methods in OJT Student Pl...Implementation of AHP-MAUT and AHP-Profile Matching Methods in OJT Student Pl...
Implementation of AHP-MAUT and AHP-Profile Matching Methods in OJT Student Pl...
 
PENGADUAN ONLINE BERBASIS WEB (EC-RESOLVER) UNTUK MENUJU DESA DIGITAL
 PENGADUAN ONLINE BERBASIS WEB (EC-RESOLVER) UNTUK  MENUJU DESA DIGITAL PENGADUAN ONLINE BERBASIS WEB (EC-RESOLVER) UNTUK  MENUJU DESA DIGITAL
PENGADUAN ONLINE BERBASIS WEB (EC-RESOLVER) UNTUK MENUJU DESA DIGITAL
 
EXPLORASI ALGORITMA C4.5 DAN FORWARD FEATURE SELECTION UNTUK MENENTUKAN DEBIT...
EXPLORASI ALGORITMA C4.5 DAN FORWARD FEATURE SELECTION UNTUK MENENTUKAN DEBIT...EXPLORASI ALGORITMA C4.5 DAN FORWARD FEATURE SELECTION UNTUK MENENTUKAN DEBIT...
EXPLORASI ALGORITMA C4.5 DAN FORWARD FEATURE SELECTION UNTUK MENENTUKAN DEBIT...
 
SPK Penentuan Lokasi ATM Menggunakan Metode AHP dan SAW
SPK Penentuan Lokasi ATM Menggunakan Metode AHP dan SAWSPK Penentuan Lokasi ATM Menggunakan Metode AHP dan SAW
SPK Penentuan Lokasi ATM Menggunakan Metode AHP dan SAW
 
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI NILAI AKADEMIK BERBASIS SMS GATEWAY PADA UNIV...
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI NILAI AKADEMIK BERBASIS SMS GATEWAY PADA UNIV...RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI NILAI AKADEMIK BERBASIS SMS GATEWAY PADA UNIV...
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI NILAI AKADEMIK BERBASIS SMS GATEWAY PADA UNIV...
 

Recently uploaded

RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptxAKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AdeRinaMuliawati1
 
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting KiesoChapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
AryaMahardhika3
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
abdinahyan
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
PikeKusumaSantoso
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptxALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
rusinaharva1
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
SholahuddinAslam
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 

Recently uploaded (20)

RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptxAKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
 
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting KiesoChapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptxALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 

Sosialisasi dan Pelatihan Internet Marketing Bagi UMKM Sokasi di Desa Tigawasa

  • 1. Jurnal Karya Abdi P-ISSN:2580-1120 Volume 4 Nomor 2 Agustus 2020 E-ISSN:2580-2178 LPPM Universitas Jambi Halaman | 276 Sosialisasi dan Pelatihan Internet Marketing Bagi UMKM Sokasi di Desa Tigawasa A.A. Istri Ita Paramitha1, Gede Surya Mahendra2, I Made Artana3 1 Program Studi Teknik Informatika, STMIK Primakara,Indonesia 2 Program Studi Teknik Informatika, STMIK STIKOM, Indonesia 3 Program Studi Sistem Informasi, STMIK Primakara, Indonesia ABSTRAK Desa Tigawasa merupakan pusat berbagai kerajinan anyaman bambu seperti kerajinan “Sokasi”. Dari sejumlah kerajinan tersebut, kerajinan “sokasi” merupakan ciri khas yang unik dan sekaligus menjadi kerajinan andalan di Desa Tigawasa. Keunikan pada kerajinan “sokasi” terletak pada corak dekoratif khas Bali dengan ciri ungkap khas Buleleng yang merupakan kepribadian seni kerajinan Tigawasa. Usaha Ibu Ni Ketut Sumiyani dimulai sejak tahun 2002 sampai dengan saat ini. Awalnya usaha kerajinan “Sokasi” ini dirintis Bersama keluarga dan dibantu oleh empat orang pekerja. Usaha yang dilakoni oleh Ibu Ni Ketut Sumiyani mengalami pasang surut dikarenakan banyaknya persaingan usaha kerajinan sejenis di Desa Tigawasa. Selain itu minimnya pengetahuan mitra tentang teknik produksi, teknik pemasaran, pengemasan dan variasi desain produk merupakan faktor yang menyebabkan terjadinya penurunan hasil produksi. Perekonomian keluarga Ibu Ni Ketut Sumiyani sangat bergantung dari hasil produksi usaha kerajinan “Sokasi” ini sebagai satu-satunya sumber pendapatan. Permasalahan yang saat ini dialami mitra yaitu teknik pemasaran yang masih secara tradisional yaitu dengan menitipkan produk kepada pengepul dan hanya mengerjakan produk sesuai pesanan, serta penyebaran informasi juga dilakukan secara konvensional yaitu menyebarkan informasi dari mulut ke mulut. Solusi yang ditawarkan untuk mitra pelatihan internet marketing seperti cara pembuatan akun bisnis, sosial media dan marketplace. Hasil atau luaran yang dicapai dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah meningkatnya kemampuan mitra dalam menggunakan teknologi untuk pemasaran. Kata Kunci : Pelatihan, Internet, Markrting, Sakasi, Tigawasa. 1. PENDAHULUAN Desa Tigawasa adalah sebuah desa tua (Bali Aga) yang terletak di daerah pegunungan, di Kecamatan Banjar kabupaten Buleleng, Propinsi Bali, Desa Tigawasa berjarak 20 km dari kota Singaraja (Profil desa Tigawasa, tahun 2011). Desa Tigawasa merupakan pusat berbagai kerajinan anyaman bambu seperti kerajinan “Sokasi”. Dari sejumlah kerajinan tersebut, kerajinan “sokasi” merupakan ciri khas yang unik dan sekaligus menjadi kerajinan andalan di Desa Tigawasa. Keunikan pada kerajinan “sokasi” terletak pada corak dekoratif khas Bali dengan ciri ungkap khas Buleleng yang merupakan kepribadian seni kerajinan Tigawasa. Jenis produk kerajinan anyaman bambu “sokasi” yang dihasilkan oleh kelompok maupun masyarakat di Desa Tigawasa antara lain: tempat nasi, tempat sarana upacara berbagai bentuk, hiasan dinding, hiasan lampu, tas cantik, tempat tisu, tempat kue dengan gaya pokok dekoratif dan gaya latar belakang adalah gaya naturalis . Produk ini dapat dipesan oleh konsumen dengan berbagai design, pilihan warna dan motif anyaman yang berbeda sehingga konsumen yang melakukan pre-order akan mendapatkan produk custom yang berbeda dengan orang lain, sehingga kesan limited-edition menjadikan sokasi sebuah produk yang eksklusif [1]. Ibu Ni Ketut Sumiyani merupakan mitra dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini. Usaha Ibu Ni Ketut Sumiyani dimulai sejak tahun 2002 sampai dengan saat ini. Awalnya usaha kerajinan “Sokasi” ini dirintis Bersama keluarga dan dibantu oleh empat orang
  • 2. Jurnal Karya Abdi P-ISSN:2580-1120 Volume 4 Nomor 2 Agustus 2020 E-ISSN:2580-2178 LPPM Universitas Jambi Halaman | 277 karyawan. Usaha yang dilakoni oleh Ibu Ni Ketut Sumiyani mengalami pasang surut dikarenakan banyaknya persaingan usaha kerajinan sejenis di Desa Tigawasa. Selain itu minimnya pengetahuan mitra tentang teknik produksi, teknik pemasaran, pengemasan dan variasi desain produk merupakan faktor yang menyebabkan terjadinya penurunan hasil produksi. Perekonomian keluarga Ibu Ni Ketut Sumiyani sangat bergantung dari hasil produksi usaha kerajinan “Sokasi” ini sebagai satu-satunya sumber pendapatan. Proses pemasaran produk yang saat ini dilakukan masih menggunakan sistem tradisional yaitu menitipkan produk kepada pengepul dan hanya mengerjakan produk sesuai pesanan. Penyebaran informasi juga dilakukan secara konvensional yaitu menyebarkan informasi dari mulut ke mulut. Pesanan dari konsumen merupakan target pasar utama dari mitra, karena memberikan profit yang secara signifikan lebih tinggi dari produksi massal yang diberikan kepada pengepul, sehingga mitra lebih dapat mendapatkan manfaat ekonomis yang lebih baik dari pesanan konsumen, dimana produk pre-order dapat di custom sesuai permintaan konsumen, baik dari segi design, warna, bentuk, dan motif anyaman yang ditawarkan mitra. Sehingga kendala yang terjadi dalam proses pemasaran tersebut konsumen tidak mengetahui informasi jelas tentang tempat produksi dan jika konsumen berkeinginan untuk membeli kembali produk tersebut tidak dapat menghubungi pengerajin dikarenakan informasi dalam produk yang dikemas tidak tercantum informasi alamat serta nama usaha mitra. Keterbatasan ekonomi mitra juga membuat mitra tidak memiliki lokasi usaha yang strategis untuk pemasaran produk, dan kondisi geografis pegunungan menyulitkan konsumen perorangan untuk datang langsung ke tempat mitra, sehingga mengurangi penetrasi pasar oleh mitra. Solusi yang diberikan berupa sosialisasi tentang internet marketing disertai pelatihan untuk memanfaatkan sosial media dan marketplace sebagai media pemasaran. Pelatihan yang diberikan meliputi cara membuat akun google bisnis, sosial media (Instagram) dan marketplace (Tokopedia). Indikator capaian dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan kemampuan pemasaran mitra dalam memanfaatkan teknologi internet sebagai media pemasaran. Setelah mengikuti pelatihan yang diberikan mitra diharapkan mampu melakukan pemasaran prodok dengan memanfaatkan internet secara mandiri, sehingga mampu meningkatkan pendapatan dari hasil penjualan yang dilakukan. 2. METODE PELAKSANAAN Metode Penerapan Kegiatan Metode pelaksanan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini diuraikan dalam beberapa tahapan. Adapun alur pelaksanaan kegiatan ini dapat dilihat pada Gambar 1.
  • 3. Jurnal Karya Abdi P-ISSN:2580-1120 Volume 4 Nomor 2 Agustus 2020 E-ISSN:2580-2178 LPPM Universitas Jambi Halaman | 278 Gambar 1. Alur Pelaksanaan a. Identifikasi Masalah Dalam hal ini penulis merumuskan permasalahan yang terjadi yaitu pemasaran dilakukan dengan menitipkan produk kepada pengepul dan hanya mengerjakan produk sesuai pesanan. Penyebaran informasi juga dilakukan secara konvensional yaitu menyebarkan informasi dari mulut ke mulut. b. Persiapan Penulis mengumpulkan tim dan menyusun materi terkait dengan pelatihan internet marketing kepada mitra UMKM. c. Pelaksanaan Sosialiasi & Pelatihan Pelaksanaan pelatihan dilaksanakan dalam 4 kali pertemuan seperti berikut: • Pertemuan pertama, dilakukan dengan memberikan informasi kepada mitra tentang kegiatan pengabdian masyarakat yang akan dilaksanakan. Memberikan pemahaman kepada mitra tentang latar belakang kegiatan dan tujuan kegiatan. • Pertemuan kedua, memberikan pelatihan pembuatan akun email google my business dan membuat akun Instagram kepada mitra dan pekerjanya. • Pertemuan ketiga, memberikan pelatihan cara membuat posting produk di akun google my business dan Instagram. • Pertemuan keempat, memberikan pengenalan dan pelatihan marketplace Tokopedia. d. Monitoring dan Evaluasi Identifikasi Masalah Persiapan Pelaksanaan Sosialisasi & Pelatihan Monitoring dan Evaluasi Penyusunan Laporan
  • 4. Jurnal Karya Abdi P-ISSN:2580-1120 Volume 4 Nomor 2 Agustus 2020 E-ISSN:2580-2178 LPPM Universitas Jambi Halaman | 279 Tahap evaluasi yang dilakukan dengan cara observasi di setiap pertemuan. e. Penyusunan laporan Penyelesaian laporan sebagai bentuk pertanggung jawaban terhadap pelaksanaan pengabdian masyarakat kepada mitra. Peserta Pengabdian Peserta yang ikut dalam kegiatan pengabdian pada masyarakat ini adalah mitra pemilik UMKM Sokasi Tigawasa. 3. HASIL DAN PEMBAHASAN Hasil Kegiatan Kegiatan dilaksanakan dalam empat kali pertemuan yang dilaksanakan pada tanggal 20 – 24 Januari 2020 di tempat UMKM mitra, Desa Tigawasa. Pertemuan pertama diberikan sosialisasi mengenai maksud dan tujuan program pengabdian yang dijalankan. Selanjutnya mitra diberikan pelatihan pembuatan akun email google my business mulai dari mendaftarkan akun, melengkapi profil bisnis dan posting foto produk. Pada pertemuan ketiga kemudian diberikan pelatohan dari membuat akun Instagram, melakukan foto produk, membuat postingan produk serta menggunakan hashtag. Pertemuan terakhir yaitu diberikan tentang apa tujuan dan fungsi marketplace, ragam marketplace yang ada di Indonesia kemudian bagaimana membuat akun pada salah satu marketplace terbesar yaitu Tokopedia. Gambar 2. Pelatihan Pembuatan Akun Instagram
  • 5. Jurnal Karya Abdi P-ISSN:2580-1120 Volume 4 Nomor 2 Agustus 2020 E-ISSN:2580-2178 LPPM Universitas Jambi Halaman | 280 Gambar 3. Salah Satu Produk Sokasi Mitra Penyelesaian Masalah Masalah yang dialami mitra adalah proses pemasaran produk yang saat ini masih menggunakan sistem tradisional. Penyebaran informasi produk yang dengan menyebarkan informasi dari mulut ke mulut sehingga jangkauan konsumen menjadi sangat terbatas. Dengan keterbatasan ini tentunya mengakibatkan pesanan dari konsumen lokal belum cukup memberikan profit yang secara signifikan lebih tinggi. Selain itu, dengan keterbatasan ekonomi mitra juga membuat mitra tidak memiliki lokasi usaha yang strategis untuk melakukan pemasaran produk, dan kondisi geografis pegunungan tempat produksi juga menyulitkan konsumen perorangan untuk datang langsung ke tempat mitra, sehingga mengurangi penetrasi pasar oleh mitra. Oleh karenanya solusi yang diberikan berupa sosialisasi tentang internet marketing disertai pelatihan untuk memanfaatkan sosial media dan marketplace sebagai media pemasaran. Pelatihan yang diberikan meliputi cara membuat akun google bisnis, sosial media (Instagram) dan marketplace (Tokopedia). Seluruh kegiatan sudah dilaksanakan dengan baik dan indicator hasil dari program ini telah tercapai.
  • 6. Jurnal Karya Abdi P-ISSN:2580-1120 Volume 4 Nomor 2 Agustus 2020 E-ISSN:2580-2178 LPPM Universitas Jambi Halaman | 281 Gambar 3. Indikator Capaian Hasil Pelatihan Pembuatan Akun Google My Business Gambar 4. Indikator Capaian Hasil Pelatihan Sosial Media Instagram
  • 7. Jurnal Karya Abdi P-ISSN:2580-1120 Volume 4 Nomor 2 Agustus 2020 E-ISSN:2580-2178 LPPM Universitas Jambi Halaman | 282 Gambar 5. Indikator Capaian Hasil Pelatihan Marketplace Tokopedia 4. KESIMPULAN DAN SARAN Pelaksanaan kegiatan sosialisasi dan pelatihan internet marketing bagi UMKM Sokasi di Desa Tigawasa sudah terlaksana dan peserta pelatihan sudah mampu menggunakan google my business, Instagram dan Tokopedia. Dalam pelaksanaannya juga diketahui bahwa kegiatan ini mendapatkan tanggapan yang sangat baik dari mitra. Indikator capaian dari kegiatan ini yaitu adanya akun google my business (sokasitigawasa@gmail.com), akun sosial media Instagram (https://www.instagram.com/sokasi.tigawasa/) dan akun marketplace Tokopedia (https://www.tokopedia.com/sokasitigawasa). Selain itu keberhasilan kegiatan ini juga dibuktikan dengan berhasilnya mitra melakukan posting produk pada ketiga akun tersebut. Diharapkan pelatihan-pelatihan dasar internet marketing yang serupa dapat dilaksanakan untuk meningkatkan kemampuan UMKM di Indonesia. Pelatihan ini dapat membangun kesadaran dan pemahaman pemasaran memanfaatkan internet. Dengan memanfaatkan teknologi dan internet UMKM diharapkan mampu menjadi pusat kekuatan ekonomi bangsa.
  • 8. Jurnal Karya Abdi P-ISSN:2580-1120 Volume 4 Nomor 2 Agustus 2020 E-ISSN:2580-2178 LPPM Universitas Jambi Halaman | 283 DAFTAR PUSTAKA K. Adiputra, I. W. Mudra, and N. P. Muliawati, “Inovasi Dekorasi dan Fungsi Kerajinan Anyaman Besek di Desa Sidetapa Buleleng,” PRABANGKARA J. Seni Rupa dan Desain, vol. 22, no. 1, pp. 38–43, 2018. Kotler and Keller, Manajemen Pemasaran. Jilid I. Edisi ke 13, 13th ed. Jakarta: Erlangga, 2009. D. N. S. Werastuti and D. S. Wahyuni, “Sistem Informasi Berbasis Web 2.0 Produk Unggulan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Kabupaten Buleleng,” Semin. Nas. Ris. Inov., vol. 4, no. 1, pp. 49–58, 2016.