SlideShare a Scribd company logo
NASKAH SOAL
OLIMPIADE MATEMATIKA ANAK BANGSA 2018
MADIUN, 11 FEBRUARI 2018
KELAS 3
Pusat Belajar Anak Bangsa
Pusat : Perumahan Taman Asri III/74 Madiun
Telepon : (0351) 452242 – HP/WA : +628125944927
Facebook : http://www.facebook.com/groups/anakbangsabelajar
E-mail : bangbangsasa@yahoo.com
Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018
2  Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun
KETENTUAN DAN PETUNJUK MENGERJAKAN SOAL
OLIMPIADE MATEMATIKA ANAK BANGSA 2018
1. Soal Olimpiade Matematika Anak Bangsa terdiri dari 30 soal. Waktu yang
disediakan adalah 90 menit.
2. Anda hanya diminta menuliskan jawaban akhir Anda pada Lembar Jawab
yang telah disediakan, tanpa langkah atau alasan yang Anda gunakan
untuk memperoleh jawaban tersebut.
3. Untuk soal yang jawabannya lebih dari satu, Anda harus menuliskan
semua jawabannya. Jawaban lengkap secara keseluruhan diberi skor 1
(satu). Jawaban yang tidak lengkap diberi skor 0 (nol).
4. Selama olimpiade, Anda tidak diperkenankan menggunakan buku,
catatan, alat bantu hitung, dan alat ukur, seperti: penggaris, busur
derajad. Anda juga tidak diperkenankan membawa handphone atau alat
komunikasi lainnya.
5. Peserta yang kedapatan membawa alat hitung, alat ukur, handphone
atau alat komunikasi lainnya akan didiskualifikasi, meskipun alat-alat
tersebut belum atau tidak digunakan.
6. Memasuki Ruang Lomba, Anda cukup membawa alat tulis (Bolpoin,
pensil, penghapus, dan tip-ex).
7. Tiap jawaban yang benar diberi skor 1. Jawaban yang salah atau kosong
tidak mendapat skor.
8. Tidak ada pengurangan skor untuk jawaban yang salah.
9. Peserta tidak boleh meningggalkan ruang lomba, hingga lomba selesai.
10. Peserta yang berbuat curang, akan didiskualifikasi.
11. Lembar jawaban harus dikembalikan ke Panitia Olimpiade Matematika
Anak Bangsa sebelum peserta meninggalkan ruangan,
12. Jika ada pertanyaan tentang soal olimpiade, peserta hanya boleh
bertanya kepada petugas dari Panitia Olimpiade Matematika Anak
Bangsa saja.
13. Jawablah dulu soal-soal yang menurut Anda mudah.
Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018
Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun  3
1. Tentukan banyaknya angka nol dari hasil perkalian
50
40
30
20 ×
×
×
2. Anak-anak peserta upacara berbaris membentuk persegi
panjang.
Sandi berada pada baris ke-tiga jika dihitung dari depan dan
berada pada baris ke-sepuluh, bila dihitung dari belakang.
Jika dihitung dari kiri, Sandi berada pada lajur ke-empat, dan
bila dihitung dari kanan, Sandi berada pada lajur ke-delapan.
Tentukan banyaknya siswa yang sedang mengikuti upacara.
3. Umur Heru lebih tua 9 tahun dari Ahmad. Umur Ahmad 7
tahun lebih muda dari Nurdin. Umur Nurdin sekarang 35
tahun. Tentukan umur Heru sekarang.
4. Sandra menggunakan beberapa koin untuk membuat
segitiga. Di setiap sudut segitiga terdapat koin. Ada 6 koin
pada setiap sisi segitiga. Tentukan banyaknya koin yang
diperlukan Sandra untuk membentuk segitiga tersebut.
5.
B C
+
A
B C
A
B C
7 5
6
1
Perhatikan penjumlahan di
samping.
A , B , dan C mewakili sebuah
angka.
Tentukan nilai dari A + B + C
Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018
4  Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun
6.
Pada gambar di atas, setiap empat bilangan dalam lingkaran
yang terletak pada satu garis lurus memiliki jumlah bilangan
yang sama.
Tentukan nilai dari C + D.
7. Gunawan sedang antri membeli tiket bioskop. Ada 20 orang
yang sedang antri. Gunawan berada pada urutan ke-9 bila
dihitung dari depan.
Bila dihitung dari belakang, Gunawan berada pada urutan
keberapa?
8. Perhatikan pola di bawah ini.
ABCDEDCBAABCDEDCBAABCDEDCBAABC …
Tentukan huruf ke-78.
1
1 A B C
2
9
5
3
D
Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018
Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun  5
9.  +  +  = 15
 +  +  = 18
 +  +  = 20
Tentukan nilai 
10.
11. Perhatikan pola di bawah ini, kemudian tentukan nilai N.
12. Jumlah tinggi Panji dan Rika adalah 238 cm. Rika lebih tinggi
20 cm dari Panji. Hitunglah tinggi Panji.
42 N
756
7 6 M
Perhatikan pola di samping.
Tentukan nilai dari M + N.
12
4
8
5
6
6
6
2
10
2
6
8
N
9
7
7
Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018
6  Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun
13.
Tentukan nilai dari
14. Dua buah papan yang mempunyai panjang yang sama
disambung dengan cara dipaku, seperti tampak pada
gambar di bawah ini. Setelah disambung, panjang total
kedua papan tersebut menjadi 255 cm.
Tentukan panjang masing-masing papan tersebut.
15. Selembar kertas berbentuk persegi dilipat menjadi dua
bagian yang sama sehingga membentuk persegi panjang
dengan keliling 90 cm.
Tentukan luas persegi sebelum dilipat.
+ + + + = 18
+ + = 14
+
255 cm
15 cm
Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018
Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun  7
16. Lima orang anak sedang makan malam. Cuplis makannya
lebih banyak dari Minul. Bondan makannya lebih sedikit dari
Kirun tetapi lebih banyak dari Tiwuk. Kirun makannya lebih
sedikit dari Minul. Urutkan banyaknya makan dari lima anak
tersebut, dari yang paling sedikit sampai yang paling banyak.
17.
Gambar di atas menunjukkan berat total dari benda-benda
yang ditimbang.
Hitunglah berat
18. Di suatu ruangan kelas, masing-masing siswa mempunyai
kursi dan meja. Jumlah kursi setiap baris sama.
Andita duduk di baris ke-tiga dari depan dan ke-lima dari
belakang. Di sebelah kanannya ada 3 siswa dan di sebelah
kirinya ada 2 siswa.
Berapakah jumlah siswa di ruangan kelas itu ?
19. Ravel membutuhkan waktu 12 menit untuk berjalan dari tiang
lampu pertama sampai tiang lampu ke empat. Tentukan
waktu yang dibutuhkan Ravel untuk berjalan dari tiang lampu
pertama sampai tiang lampu ke-12.
8 Kg 11 Kg 15 Kg
Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018
8  Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun
20. Joko, Juli , dan Junita adalah tiga sahabat karib, tetapi
berbeda umurnya.
Juli bukan yang paling muda.
Junita lebih tua dari Juli
Urutkan ketiga sahabat karib tersebut mulai dari yang paling
muda.
21. Romi, Feby, Lisa, Yeni, dan Andre berdiri membentuk satu
baris.
Romi berdiri di belakang Lisa.
Feby berdiri di depan Romi dan di belakang Yeni.
Yeni berdiri di depan Lisa, tetapi Yeni tidak berdiri di paling
depan.
Tentukan urutan posisi Andre berdiri.
22. A
B
Gambar di samping
menunjukkan jalan dan arah
lintasan yang diperbolehkan.
Tentukan banyaknya rute
berbeda dari A menuju B.
Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018
Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun  9
23. Perhatikan pola di bawah ini.
Tentukan nilai dari A + B
24. Banyaknya telur di keranjang A ditambah banyaknya telur
dikeranjang B adalah 48 butir.
17 butir telur dipindahkan dari keranjang A ke keranjang B,
kemudian 13 butir telur dipindahkan dari keranjang B ke
keranjang A.
Sekarang kedua keranjang berisi telur sama banyaknya.
Tentukan banyaknya telur di keranjang B mula-mula.
25.
15 4
8 3
21 5
10 6
19 8
A 4
24 6
12 B
D
C D
C D
A B
2 0 1 8
+
Tentukan nilai dari
A + B + C + D.
Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018
10  Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun
26.
Tentukan nilai dari ×
27.
Titik A , B , C , dan D terletak pada sebuah garis lurus,
seperti gambar di atas. Jarak titik A dan titik C adalah 19
meter. Jarak titik B dan titik D adalah 28 meter. Jarak titik A
dan titik D adalah 40 meter.
Tentukan jarak titik B dan titik C.
28. Sebuah akuarium yang berisi air penuh beratnya 2800 gram.
Akuarium tersebut jika berisi air setengahnya beratnya 2000
gram.
Tentukan berat akuarium tersebut dalam keadaan kosong.
A B C D
+ = 19
+ = 46
+ + +
Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018
Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun  11
29.
30.
Terdapat sembilan persegi yang diarsir yang disusun seperti
gambar 1. Berapa paling sedikit persegi yang diarsir harus
dipindahkan supaya gambar 1 dapat menjadi gambar 2?
8
9
4 N
5
Gambar di samping disebut
persegi ajaib, karena
jumlah bilangan dari setiap
baris, kolom, dan diagonal
selalu sama.
Tentukan nilai N.
Gambar 1 Gambar 2
Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018
12  Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun
KUNCI JAWABAN
OLIMPIADE MATEMATIKA ANAK BANGSA
KELAS 3 TAHUN 2018
1. 5 16.
Urutan: Tiwuk , Bondan ,
Kirun , Minul , Cuplis
2. 132 17. 6 kg
3. 37 18. 42 siswa
4. 15 19. 44 menit
5. 15 20. Urutan: Joko , Juli , Junita
6. 11 21. Paling depan (Nomor satu)
7. 12 22. 8 Rute
8. D 23. 13
9. 6 24. 20
10. 21 25. 21
11. 56 26. 88
12. 109 cm 27. 7 meter
13. 8 28. 1200 gram
14. 135 cm 29. 11
15. 900 2
cm 30. 2

More Related Content

What's hot

contoh soal latihan matematika relasi dan fungsi kelas 8 smp
contoh soal latihan matematika relasi dan fungsi kelas 8 smpcontoh soal latihan matematika relasi dan fungsi kelas 8 smp
contoh soal latihan matematika relasi dan fungsi kelas 8 smp
Herizal Arman
 
Soal deret aritmatika beserta jawaban
Soal deret aritmatika beserta jawabanSoal deret aritmatika beserta jawaban
Soal deret aritmatika beserta jawaban
Jauharpolman
 
Peluang smp
Peluang smpPeluang smp
Soal osn
Soal osnSoal osn
Soal osn
Joe Zidane
 
Segitiga dan segiempat kelas 7
Segitiga dan segiempat kelas 7Segitiga dan segiempat kelas 7
Segitiga dan segiempat kelas 7
Amira Amanda
 
Pengukuran dan Angka Penting
Pengukuran dan Angka PentingPengukuran dan Angka Penting
Pengukuran dan Angka Penting
jumadsmanesi
 
Latihan formatif mtk pengolahan data kelas 5
Latihan formatif mtk pengolahan data kelas 5Latihan formatif mtk pengolahan data kelas 5
Latihan formatif mtk pengolahan data kelas 5
Wahyu Firmansyah
 
Senang Matematika 2 Untuk SD/MI Kelas 2
Senang Matematika 2 Untuk SD/MI Kelas 2Senang Matematika 2 Untuk SD/MI Kelas 2
Senang Matematika 2 Untuk SD/MI Kelas 2
Setiadji Sadewo
 
BARISAN DAN DERET (RPP & LKPD)
BARISAN DAN DERET (RPP & LKPD)BARISAN DAN DERET (RPP & LKPD)
BARISAN DAN DERET (RPP & LKPD)
Muhammad Alfiansyah Alfi
 
LATIHAN SOAL PYTHAGORAS
LATIHAN SOAL PYTHAGORASLATIHAN SOAL PYTHAGORAS
LATIHAN SOAL PYTHAGORASRadityo Pras
 
Soal dan pembahasan perbandingan senilai dan berbalik nilai
Soal dan pembahasan perbandingan senilai dan berbalik nilaiSoal dan pembahasan perbandingan senilai dan berbalik nilai
Soal dan pembahasan perbandingan senilai dan berbalik nilai
Bagas Ar-Rosyd
 
soal soal aritmatika sosial
soal soal aritmatika sosialsoal soal aritmatika sosial
soal soal aritmatika sosialAjrina Pia
 
1. kesebangunan
1. kesebangunan1. kesebangunan
1. kesebangunan
SDIT_ALKHOIRIYAH
 
Soal latihan matematika kelas 6
Soal latihan matematika kelas 6Soal latihan matematika kelas 6
Soal latihan matematika kelas 6
Supriyadi Banjarnegara
 
Penyajian dan Penafsiran Data Tunggal
Penyajian dan Penafsiran Data TunggalPenyajian dan Penafsiran Data Tunggal
Penyajian dan Penafsiran Data Tunggal
Eko Supriyadi
 
Matematika 3 Untuk Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah Kelas 3
Matematika 3 Untuk Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah Kelas 3Matematika 3 Untuk Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah Kelas 3
Matematika 3 Untuk Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah Kelas 3
Setiadji Sadewo
 
Latihan soal garis dan sudut
Latihan soal garis dan sudutLatihan soal garis dan sudut
Latihan soal garis dan sudut
neng Afit
 
Bahan ajar program linear
Bahan ajar program linearBahan ajar program linear
Bahan ajar program linear
Lalu Irpahlan
 
Deret Geometri Tak Hingga
Deret Geometri Tak HinggaDeret Geometri Tak Hingga
Deret Geometri Tak Hingga
Eman Mendrofa
 
Bangun Ruang Sisi Datar.ppt
Bangun Ruang Sisi Datar.pptBangun Ruang Sisi Datar.ppt
Bangun Ruang Sisi Datar.ppt
Aditya Galih Sulaksono
 

What's hot (20)

contoh soal latihan matematika relasi dan fungsi kelas 8 smp
contoh soal latihan matematika relasi dan fungsi kelas 8 smpcontoh soal latihan matematika relasi dan fungsi kelas 8 smp
contoh soal latihan matematika relasi dan fungsi kelas 8 smp
 
Soal deret aritmatika beserta jawaban
Soal deret aritmatika beserta jawabanSoal deret aritmatika beserta jawaban
Soal deret aritmatika beserta jawaban
 
Peluang smp
Peluang smpPeluang smp
Peluang smp
 
Soal osn
Soal osnSoal osn
Soal osn
 
Segitiga dan segiempat kelas 7
Segitiga dan segiempat kelas 7Segitiga dan segiempat kelas 7
Segitiga dan segiempat kelas 7
 
Pengukuran dan Angka Penting
Pengukuran dan Angka PentingPengukuran dan Angka Penting
Pengukuran dan Angka Penting
 
Latihan formatif mtk pengolahan data kelas 5
Latihan formatif mtk pengolahan data kelas 5Latihan formatif mtk pengolahan data kelas 5
Latihan formatif mtk pengolahan data kelas 5
 
Senang Matematika 2 Untuk SD/MI Kelas 2
Senang Matematika 2 Untuk SD/MI Kelas 2Senang Matematika 2 Untuk SD/MI Kelas 2
Senang Matematika 2 Untuk SD/MI Kelas 2
 
BARISAN DAN DERET (RPP & LKPD)
BARISAN DAN DERET (RPP & LKPD)BARISAN DAN DERET (RPP & LKPD)
BARISAN DAN DERET (RPP & LKPD)
 
LATIHAN SOAL PYTHAGORAS
LATIHAN SOAL PYTHAGORASLATIHAN SOAL PYTHAGORAS
LATIHAN SOAL PYTHAGORAS
 
Soal dan pembahasan perbandingan senilai dan berbalik nilai
Soal dan pembahasan perbandingan senilai dan berbalik nilaiSoal dan pembahasan perbandingan senilai dan berbalik nilai
Soal dan pembahasan perbandingan senilai dan berbalik nilai
 
soal soal aritmatika sosial
soal soal aritmatika sosialsoal soal aritmatika sosial
soal soal aritmatika sosial
 
1. kesebangunan
1. kesebangunan1. kesebangunan
1. kesebangunan
 
Soal latihan matematika kelas 6
Soal latihan matematika kelas 6Soal latihan matematika kelas 6
Soal latihan matematika kelas 6
 
Penyajian dan Penafsiran Data Tunggal
Penyajian dan Penafsiran Data TunggalPenyajian dan Penafsiran Data Tunggal
Penyajian dan Penafsiran Data Tunggal
 
Matematika 3 Untuk Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah Kelas 3
Matematika 3 Untuk Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah Kelas 3Matematika 3 Untuk Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah Kelas 3
Matematika 3 Untuk Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah Kelas 3
 
Latihan soal garis dan sudut
Latihan soal garis dan sudutLatihan soal garis dan sudut
Latihan soal garis dan sudut
 
Bahan ajar program linear
Bahan ajar program linearBahan ajar program linear
Bahan ajar program linear
 
Deret Geometri Tak Hingga
Deret Geometri Tak HinggaDeret Geometri Tak Hingga
Deret Geometri Tak Hingga
 
Bangun Ruang Sisi Datar.ppt
Bangun Ruang Sisi Datar.pptBangun Ruang Sisi Datar.ppt
Bangun Ruang Sisi Datar.ppt
 

Similar to soal-olimpiade-matematika-anak-bangsa-2018-kelas-3.pdf

Kelas 4 2013 1
Kelas 4 2013 1Kelas 4 2013 1
Kelas 4 2013 1
milaabida
 
Naskah Soal OSK Tahun 2014-dikonversi.docx
Naskah Soal OSK Tahun 2014-dikonversi.docxNaskah Soal OSK Tahun 2014-dikonversi.docx
Naskah Soal OSK Tahun 2014-dikonversi.docx
BaharBetha
 
Soal Osn Matematika smp tingkat kabupaten/kota tahun 2014
Soal Osn Matematika smp tingkat kabupaten/kota tahun 2014Soal Osn Matematika smp tingkat kabupaten/kota tahun 2014
Soal Osn Matematika smp tingkat kabupaten/kota tahun 2014
Sheryl Canely
 
master soal matematika sd 2020 paket 2
master soal matematika sd 2020 paket 2master soal matematika sd 2020 paket 2
master soal matematika sd 2020 paket 2
Endang Zahrow
 
Try Out Un Matematika SMP 2015 Paket 1
Try Out Un Matematika SMP 2015 Paket 1Try Out Un Matematika SMP 2015 Paket 1
Try Out Un Matematika SMP 2015 Paket 1
Wasis Sukrisno
 
Soal osn smp bidang matematika tingkat kabupaten tahun 2015
Soal osn smp bidang matematika tingkat kabupaten tahun 2015Soal osn smp bidang matematika tingkat kabupaten tahun 2015
Soal osn smp bidang matematika tingkat kabupaten tahun 2015
Adhina Mentari
 
Pembahasan smp statistik p4tkmatematika-org
Pembahasan smp statistik p4tkmatematika-orgPembahasan smp statistik p4tkmatematika-org
Pembahasan smp statistik p4tkmatematika-orgTata
 
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 2
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 2Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 2
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 2
Wasis Sukrisno
 
Ujian Nasional Matematika SMP
Ujian Nasional Matematika SMPUjian Nasional Matematika SMP
Ujian Nasional Matematika SMPTata
 
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 3
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 3Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 3
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 3
Wasis Sukrisno
 
latihan soal US matematika 2012
latihan soal US matematika 2012latihan soal US matematika 2012
latihan soal US matematika 2012FransSimatupang
 
3. MATERI ESENSIAL ASPEK STATISTIKA DAN PELUANG.pptx
3. MATERI ESENSIAL ASPEK STATISTIKA DAN PELUANG.pptx3. MATERI ESENSIAL ASPEK STATISTIKA DAN PELUANG.pptx
3. MATERI ESENSIAL ASPEK STATISTIKA DAN PELUANG.pptx
AbdulWahid763806
 
Modul latihan Ujian Nasional 2015
Modul latihan Ujian Nasional 2015Modul latihan Ujian Nasional 2015
Modul latihan Ujian Nasional 2015
Wasis Sukrisno
 
Soal un 2018 ipa paket b1 [www.m4th lab.net]
Soal un 2018 ipa paket b1 [www.m4th lab.net]Soal un 2018 ipa paket b1 [www.m4th lab.net]
Soal un 2018 ipa paket b1 [www.m4th lab.net]
Rahmat Sujana
 
Soal osk matematika smp 2016
Soal osk matematika smp 2016Soal osk matematika smp 2016
Soal osk matematika smp 2016
Desty Erni
 
Kelas Vi Sd Matematika Yd Sumanto
Kelas Vi Sd Matematika Yd SumantoKelas Vi Sd Matematika Yd Sumanto
Kelas Vi Sd Matematika Yd Sumantosekolah maya
 
Gemar matematika 6 untuk kelas 6
Gemar matematika 6 untuk kelas 6Gemar matematika 6 untuk kelas 6
Gemar matematika 6 untuk kelas 6
primagraphology consulting
 
Latihan Soal semester gasal smp vii
Latihan Soal semester gasal smp viiLatihan Soal semester gasal smp vii
Latihan Soal semester gasal smp vii
Asfri Desi
 
Latihan Soal semester gasal smp ix
Latihan Soal semester gasal smp ixLatihan Soal semester gasal smp ix
Latihan Soal semester gasal smp ix
Asfri Desi
 
Gemar Matematika 6 Untuk SD/MI Kelas VI
Gemar Matematika 6 Untuk SD/MI Kelas VIGemar Matematika 6 Untuk SD/MI Kelas VI
Gemar Matematika 6 Untuk SD/MI Kelas VI
Setiadji Sadewo
 

Similar to soal-olimpiade-matematika-anak-bangsa-2018-kelas-3.pdf (20)

Kelas 4 2013 1
Kelas 4 2013 1Kelas 4 2013 1
Kelas 4 2013 1
 
Naskah Soal OSK Tahun 2014-dikonversi.docx
Naskah Soal OSK Tahun 2014-dikonversi.docxNaskah Soal OSK Tahun 2014-dikonversi.docx
Naskah Soal OSK Tahun 2014-dikonversi.docx
 
Soal Osn Matematika smp tingkat kabupaten/kota tahun 2014
Soal Osn Matematika smp tingkat kabupaten/kota tahun 2014Soal Osn Matematika smp tingkat kabupaten/kota tahun 2014
Soal Osn Matematika smp tingkat kabupaten/kota tahun 2014
 
master soal matematika sd 2020 paket 2
master soal matematika sd 2020 paket 2master soal matematika sd 2020 paket 2
master soal matematika sd 2020 paket 2
 
Try Out Un Matematika SMP 2015 Paket 1
Try Out Un Matematika SMP 2015 Paket 1Try Out Un Matematika SMP 2015 Paket 1
Try Out Un Matematika SMP 2015 Paket 1
 
Soal osn smp bidang matematika tingkat kabupaten tahun 2015
Soal osn smp bidang matematika tingkat kabupaten tahun 2015Soal osn smp bidang matematika tingkat kabupaten tahun 2015
Soal osn smp bidang matematika tingkat kabupaten tahun 2015
 
Pembahasan smp statistik p4tkmatematika-org
Pembahasan smp statistik p4tkmatematika-orgPembahasan smp statistik p4tkmatematika-org
Pembahasan smp statistik p4tkmatematika-org
 
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 2
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 2Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 2
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 2
 
Ujian Nasional Matematika SMP
Ujian Nasional Matematika SMPUjian Nasional Matematika SMP
Ujian Nasional Matematika SMP
 
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 3
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 3Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 3
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 3
 
latihan soal US matematika 2012
latihan soal US matematika 2012latihan soal US matematika 2012
latihan soal US matematika 2012
 
3. MATERI ESENSIAL ASPEK STATISTIKA DAN PELUANG.pptx
3. MATERI ESENSIAL ASPEK STATISTIKA DAN PELUANG.pptx3. MATERI ESENSIAL ASPEK STATISTIKA DAN PELUANG.pptx
3. MATERI ESENSIAL ASPEK STATISTIKA DAN PELUANG.pptx
 
Modul latihan Ujian Nasional 2015
Modul latihan Ujian Nasional 2015Modul latihan Ujian Nasional 2015
Modul latihan Ujian Nasional 2015
 
Soal un 2018 ipa paket b1 [www.m4th lab.net]
Soal un 2018 ipa paket b1 [www.m4th lab.net]Soal un 2018 ipa paket b1 [www.m4th lab.net]
Soal un 2018 ipa paket b1 [www.m4th lab.net]
 
Soal osk matematika smp 2016
Soal osk matematika smp 2016Soal osk matematika smp 2016
Soal osk matematika smp 2016
 
Kelas Vi Sd Matematika Yd Sumanto
Kelas Vi Sd Matematika Yd SumantoKelas Vi Sd Matematika Yd Sumanto
Kelas Vi Sd Matematika Yd Sumanto
 
Gemar matematika 6 untuk kelas 6
Gemar matematika 6 untuk kelas 6Gemar matematika 6 untuk kelas 6
Gemar matematika 6 untuk kelas 6
 
Latihan Soal semester gasal smp vii
Latihan Soal semester gasal smp viiLatihan Soal semester gasal smp vii
Latihan Soal semester gasal smp vii
 
Latihan Soal semester gasal smp ix
Latihan Soal semester gasal smp ixLatihan Soal semester gasal smp ix
Latihan Soal semester gasal smp ix
 
Gemar Matematika 6 Untuk SD/MI Kelas VI
Gemar Matematika 6 Untuk SD/MI Kelas VIGemar Matematika 6 Untuk SD/MI Kelas VI
Gemar Matematika 6 Untuk SD/MI Kelas VI
 

Recently uploaded

Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdfTahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
NathanielIbram
 
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptxMATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
emiliawati098
 
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptxMI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
almiraulimaz2521988
 
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
nadyahermawan
 
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
athayaahzamaulana1
 
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdfFinal_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
FazaKhilwan1
 
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
ArumNovita
 
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
ProfesorCilikGhadi
 
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptxPPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
emiliawati098
 
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
LEESOKLENGMoe
 

Recently uploaded (10)

Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdfTahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
 
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptxMATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
 
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptxMI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
 
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
 
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
 
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdfFinal_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
 
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
 
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
 
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptxPPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
 
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
 

soal-olimpiade-matematika-anak-bangsa-2018-kelas-3.pdf

  • 1. NASKAH SOAL OLIMPIADE MATEMATIKA ANAK BANGSA 2018 MADIUN, 11 FEBRUARI 2018 KELAS 3 Pusat Belajar Anak Bangsa Pusat : Perumahan Taman Asri III/74 Madiun Telepon : (0351) 452242 – HP/WA : +628125944927 Facebook : http://www.facebook.com/groups/anakbangsabelajar E-mail : bangbangsasa@yahoo.com Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018 2 Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun KETENTUAN DAN PETUNJUK MENGERJAKAN SOAL OLIMPIADE MATEMATIKA ANAK BANGSA 2018 1. Soal Olimpiade Matematika Anak Bangsa terdiri dari 30 soal. Waktu yang disediakan adalah 90 menit. 2. Anda hanya diminta menuliskan jawaban akhir Anda pada Lembar Jawab yang telah disediakan, tanpa langkah atau alasan yang Anda gunakan untuk memperoleh jawaban tersebut. 3. Untuk soal yang jawabannya lebih dari satu, Anda harus menuliskan semua jawabannya. Jawaban lengkap secara keseluruhan diberi skor 1 (satu). Jawaban yang tidak lengkap diberi skor 0 (nol). 4. Selama olimpiade, Anda tidak diperkenankan menggunakan buku, catatan, alat bantu hitung, dan alat ukur, seperti: penggaris, busur derajad. Anda juga tidak diperkenankan membawa handphone atau alat komunikasi lainnya. 5. Peserta yang kedapatan membawa alat hitung, alat ukur, handphone atau alat komunikasi lainnya akan didiskualifikasi, meskipun alat-alat tersebut belum atau tidak digunakan. 6. Memasuki Ruang Lomba, Anda cukup membawa alat tulis (Bolpoin, pensil, penghapus, dan tip-ex). 7. Tiap jawaban yang benar diberi skor 1. Jawaban yang salah atau kosong tidak mendapat skor. 8. Tidak ada pengurangan skor untuk jawaban yang salah. 9. Peserta tidak boleh meningggalkan ruang lomba, hingga lomba selesai. 10. Peserta yang berbuat curang, akan didiskualifikasi. 11. Lembar jawaban harus dikembalikan ke Panitia Olimpiade Matematika Anak Bangsa sebelum peserta meninggalkan ruangan, 12. Jika ada pertanyaan tentang soal olimpiade, peserta hanya boleh bertanya kepada petugas dari Panitia Olimpiade Matematika Anak Bangsa saja. 13. Jawablah dulu soal-soal yang menurut Anda mudah.
  • 2. Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018 Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun 3 1. Tentukan banyaknya angka nol dari hasil perkalian 50 40 30 20 × × × 2. Anak-anak peserta upacara berbaris membentuk persegi panjang. Sandi berada pada baris ke-tiga jika dihitung dari depan dan berada pada baris ke-sepuluh, bila dihitung dari belakang. Jika dihitung dari kiri, Sandi berada pada lajur ke-empat, dan bila dihitung dari kanan, Sandi berada pada lajur ke-delapan. Tentukan banyaknya siswa yang sedang mengikuti upacara. 3. Umur Heru lebih tua 9 tahun dari Ahmad. Umur Ahmad 7 tahun lebih muda dari Nurdin. Umur Nurdin sekarang 35 tahun. Tentukan umur Heru sekarang. 4. Sandra menggunakan beberapa koin untuk membuat segitiga. Di setiap sudut segitiga terdapat koin. Ada 6 koin pada setiap sisi segitiga. Tentukan banyaknya koin yang diperlukan Sandra untuk membentuk segitiga tersebut. 5. B C + A B C A B C 7 5 6 1 Perhatikan penjumlahan di samping. A , B , dan C mewakili sebuah angka. Tentukan nilai dari A + B + C Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018 4 Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun 6. Pada gambar di atas, setiap empat bilangan dalam lingkaran yang terletak pada satu garis lurus memiliki jumlah bilangan yang sama. Tentukan nilai dari C + D. 7. Gunawan sedang antri membeli tiket bioskop. Ada 20 orang yang sedang antri. Gunawan berada pada urutan ke-9 bila dihitung dari depan. Bila dihitung dari belakang, Gunawan berada pada urutan keberapa? 8. Perhatikan pola di bawah ini. ABCDEDCBAABCDEDCBAABCDEDCBAABC … Tentukan huruf ke-78. 1 1 A B C 2 9 5 3 D
  • 3. Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018 Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun 5 9. + + = 15 + + = 18 + + = 20 Tentukan nilai 10. 11. Perhatikan pola di bawah ini, kemudian tentukan nilai N. 12. Jumlah tinggi Panji dan Rika adalah 238 cm. Rika lebih tinggi 20 cm dari Panji. Hitunglah tinggi Panji. 42 N 756 7 6 M Perhatikan pola di samping. Tentukan nilai dari M + N. 12 4 8 5 6 6 6 2 10 2 6 8 N 9 7 7 Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018 6 Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun 13. Tentukan nilai dari 14. Dua buah papan yang mempunyai panjang yang sama disambung dengan cara dipaku, seperti tampak pada gambar di bawah ini. Setelah disambung, panjang total kedua papan tersebut menjadi 255 cm. Tentukan panjang masing-masing papan tersebut. 15. Selembar kertas berbentuk persegi dilipat menjadi dua bagian yang sama sehingga membentuk persegi panjang dengan keliling 90 cm. Tentukan luas persegi sebelum dilipat. + + + + = 18 + + = 14 + 255 cm 15 cm
  • 4. Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018 Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun 7 16. Lima orang anak sedang makan malam. Cuplis makannya lebih banyak dari Minul. Bondan makannya lebih sedikit dari Kirun tetapi lebih banyak dari Tiwuk. Kirun makannya lebih sedikit dari Minul. Urutkan banyaknya makan dari lima anak tersebut, dari yang paling sedikit sampai yang paling banyak. 17. Gambar di atas menunjukkan berat total dari benda-benda yang ditimbang. Hitunglah berat 18. Di suatu ruangan kelas, masing-masing siswa mempunyai kursi dan meja. Jumlah kursi setiap baris sama. Andita duduk di baris ke-tiga dari depan dan ke-lima dari belakang. Di sebelah kanannya ada 3 siswa dan di sebelah kirinya ada 2 siswa. Berapakah jumlah siswa di ruangan kelas itu ? 19. Ravel membutuhkan waktu 12 menit untuk berjalan dari tiang lampu pertama sampai tiang lampu ke empat. Tentukan waktu yang dibutuhkan Ravel untuk berjalan dari tiang lampu pertama sampai tiang lampu ke-12. 8 Kg 11 Kg 15 Kg Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018 8 Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun 20. Joko, Juli , dan Junita adalah tiga sahabat karib, tetapi berbeda umurnya. Juli bukan yang paling muda. Junita lebih tua dari Juli Urutkan ketiga sahabat karib tersebut mulai dari yang paling muda. 21. Romi, Feby, Lisa, Yeni, dan Andre berdiri membentuk satu baris. Romi berdiri di belakang Lisa. Feby berdiri di depan Romi dan di belakang Yeni. Yeni berdiri di depan Lisa, tetapi Yeni tidak berdiri di paling depan. Tentukan urutan posisi Andre berdiri. 22. A B Gambar di samping menunjukkan jalan dan arah lintasan yang diperbolehkan. Tentukan banyaknya rute berbeda dari A menuju B.
  • 5. Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018 Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun 9 23. Perhatikan pola di bawah ini. Tentukan nilai dari A + B 24. Banyaknya telur di keranjang A ditambah banyaknya telur dikeranjang B adalah 48 butir. 17 butir telur dipindahkan dari keranjang A ke keranjang B, kemudian 13 butir telur dipindahkan dari keranjang B ke keranjang A. Sekarang kedua keranjang berisi telur sama banyaknya. Tentukan banyaknya telur di keranjang B mula-mula. 25. 15 4 8 3 21 5 10 6 19 8 A 4 24 6 12 B D C D C D A B 2 0 1 8 + Tentukan nilai dari A + B + C + D. Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018 10 Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun 26. Tentukan nilai dari × 27. Titik A , B , C , dan D terletak pada sebuah garis lurus, seperti gambar di atas. Jarak titik A dan titik C adalah 19 meter. Jarak titik B dan titik D adalah 28 meter. Jarak titik A dan titik D adalah 40 meter. Tentukan jarak titik B dan titik C. 28. Sebuah akuarium yang berisi air penuh beratnya 2800 gram. Akuarium tersebut jika berisi air setengahnya beratnya 2000 gram. Tentukan berat akuarium tersebut dalam keadaan kosong. A B C D + = 19 + = 46 + + +
  • 6. Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018 Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun 11 29. 30. Terdapat sembilan persegi yang diarsir yang disusun seperti gambar 1. Berapa paling sedikit persegi yang diarsir harus dipindahkan supaya gambar 1 dapat menjadi gambar 2? 8 9 4 N 5 Gambar di samping disebut persegi ajaib, karena jumlah bilangan dari setiap baris, kolom, dan diagonal selalu sama. Tentukan nilai N. Gambar 1 Gambar 2 Olimpiade Matematika Anak Bangsa Tingkat SD/MI Kelas 3 Tahun 2018 12 Pusat Belajar Anak Bangsa Madiun KUNCI JAWABAN OLIMPIADE MATEMATIKA ANAK BANGSA KELAS 3 TAHUN 2018 1. 5 16. Urutan: Tiwuk , Bondan , Kirun , Minul , Cuplis 2. 132 17. 6 kg 3. 37 18. 42 siswa 4. 15 19. 44 menit 5. 15 20. Urutan: Joko , Juli , Junita 6. 11 21. Paling depan (Nomor satu) 7. 12 22. 8 Rute 8. D 23. 13 9. 6 24. 20 10. 21 25. 21 11. 56 26. 88 12. 109 cm 27. 7 meter 13. 8 28. 1200 gram 14. 135 cm 29. 11 15. 900 2 cm 30. 2