SlideShare a Scribd company logo
-1-
PEMERINTAH KABUPATEN PANDEGLANG
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) NEGERI 1 PANDEGLANG
Jl. RayaLabuan Km.5 KadulisungTelp. (0253) 201012 Fax: 203441 Pandeglang
Website: www.smkn1pandeglang.sch.id. E-mail: smkn1pandeglang@yahoo.co.id
ULANGAN KENAIKAN KELAS
TAHUN PEMBELAJARAN 2014/2015
MATADIKLAT : PEMROGRAMANDASAR Hari/ Tanggal: Sabtu,23 Mei 2015
KELAS/JURUSAN : X - TKJ/RPL Waktu : 07.30-09.00
Pilihlah satu jawaban yang paling benar!
1. Urutan langkah-langkah untuk memecahkan masalah adalah pengertian dari…
a. Algoritma c. bahasa Natural e. Flowchart
b. Bahasa pemrograman d. Pseudocode
2. Yang tidak termasuk aspek penting dari algoritma adalah…
a. Finiteness c. Input e. Output
b. Definiteness d. Proses
3. Perhatikan algoritma dibawah ini:
1. start
2. read panjang, lebar, tinggi
3. volume = panjang * lebar * tinggi
4. print volume
5. stop
Penulisan algoritma diatas menggunakan…
a. Bahasa natural c. Bahasa C++ e. Pseudocode
b. Bahasa Pascal d. Flowchart
4. Algoritma pada nomor 3 diatas, jenis strukturnya adalah…
a. Berurutan c. Percabangan bersarang e. Perulangan While
b. Percabangan d. Perulangan For
5. Yang tidak termasuk ketentuan-ketentuan struktur algoritma berurutan adalah…
a. Tiap instruksi dikerjakan satu per satu
b. Tiap instruksi tidak ada yang diulang
c. Program akan berpindah urutan pelaksanaan jika suatu kondisi terpenuhi
d. Urutan instruksi menentukan keadaan akhir algoritma
e. Akhir dari instruksi terakhir merupakan akhir algoritma
6. Flowchart disamping merupakan bentuk umum flowchart dengan struktur…
a. Berurutan d. Perulangan For
b. Percabangan e. Perulangan While
c. Percabangan bersarang
7. Bagan-bagan yang mempunyai arus yang menggambarkan langkah-langkah penyelesaian
suatu masalah adalah pengertian dari…
a. Bahasa natural d. Flowchart
b. Bahasa Pascal e. Pseudocode
c. Bahasa C++
8. Diantara simbol flowchart berikut, yang berfungsi untuk menggambarkan proses perhitungan/ pengolahan data
adalah…
a. c. e.
b. d.
9. Diantara simbol flowchart berikut, yang berfungsi untuk menggambarkan proses inisialisasi/ pemberian harga
awaladalah…
a. c. e.
b. d.
-2-
10. Diantara simbol flowchart berikut, yang berfungsi untuk menggambarkan proses pengambilan keputusan
(kondisi if) adalah…
a. d.
b. e.
c.
11. Perhatikan Flowchart disamping ini. Flowchart tersebut memiliki struktur…
a. Berurutan
b. Percabangan
c. Percabangan bersarang
d. Perulangan For
e. Perulangan While
12. Perhatikan pseudocode dibawah ini:
1. start
2. read X, Y
3. P = X + Y
4. if P >= 10 then Q = X / Y else Q = X * Y
5. print Q
6. stop
Algoritma tersebut jika dibuat dengan flowchart, maka strukturnya adalah…
a. Berurutan c. Percabangan bersarang e. Perulangan While
b. Percabangan d. Perulangan For
13. Dari pseudocode pada nomor 12 diatas, jika kita menginput nilai X = 8 dan Y = 2 maka outputnya adalah…
a. Q = 4 d. Q = 10 e. Q = 20
b. Q = 6 e. Q = 16
14. Perhatikan pseudocode dibawah ini:
1. start
2. A = 1, B = 0
3. while A < 10 do print B
4. A = A + 2
5. B = A * A
6. stop
Hasil dari algoritma tersebut adalah…
a. 0, 9, 25, 49, 81 c. 1, 9, 25, 49, 81 e. 1, 9, 25, 49, 81, 121
b. 0, 9, 25, 49, 81, 121 d. 1, 9, 25, 49, 81, 100
15. Perhatikan pseudocode dibawah ini:
1. start
2. A = 2
3. for X = 1 to 20 do
4. print A
5. A = A + 3
6. stop
Hasil dari algoritma tersebut adalah…
a. 1,4,7,10,13,16,19 c. 2,5,8,11,14,17,20 e. 2,3,5,7,11,13,17,19
b. 1,4,7,10,13,16,19,22 d. 2,5,8,11,14,17,20,23
16. Diantara tipe data berikut, yang termasuk tipe data primitive adalah…
a. Array c. Date e. String
b. Boolean d. Record
17. Tipe data yang menangani bilangan bulat adalah…
a. Integer c. Date e. String
b. Real d. Character
18. Tipe data yang bisa digunakan untuk menangani bilangan pecahan (desimal) adalah…
a. Integer c. Date e. String
b. Real d. Byte
19. Perhatikan data berikut:
Variable : data yang diinput
 Kodebarang : BB014
 Namabarang : Black Bery Curve
 Hargabarang : Rp 2.500.000
 Tanggalproduksi : 09/10/2011
 Jumlahstok : 12 unit
Tipe data yang tepat untuk variable kodebarang dan namabarang di atas adalah…
a. Integer c. Date e. String
b. Real d. Byte
-3-
20. Untuk variable tanggalproduksi, tipe data yang tepat adalah…
a. Integer c. Date e. String
b. Real d. Byte
21. Contoh dari Konstanta adalah…
a. nama : String; c. Kode[i]:5
b. A = 1; d. Bil[J]>Bil(J+1); e. nama : array[1..20] of string [5];
22. Suatu pengenal yang menampung data yang terdapat pada memori yang nilainya tidak tetap adalah pengertian
dari…
a. Data Type d. Composite Type e. Variable
b. Primitive Type e. Constanta
23. Statement yang digunakan untuk melakukan proses seleksi pada suatu kondisi yang memiliki kondisi lebih dari
satu (misal: pilihan menu) adalah…
a. IF … THEN … ELSE … c. WHILE … DO … e. FOR … TO …
b. CASE … OF … d. REPEAT … UNTIL …
24. Perhatikan listing code Pascalberikut:
const
phi=3.14;
var
r:integer;
vol,luas:real;
begin
writeln('Masukkan jari-jari bola: ');
readln(r);
luas:=4*phi*r*r;
vol:=(4/3)*phi*r*r*r ;
writeln('Luas permukaan bola = ',luas:0:2,' cm^2');
writeln('Volume bola = ',vol:0:2,' cm^3');
end.
Algoritma tersebut jika dibuat dengan flowchart, maka strukturnya adalah…
a. Berurutan c. Percabangan bersarang e. Perulangan While
b. Percabangan d. Perulangan For
25. Yang tidak termasuk dalam rumus perulangan adalah...
a. For to do c. Case of
b. For down to do d. While do e. Repeat until
26. Perhatikan listing code berikut:
procedure TForrn1.Button4Click(Sender: TObject);
var
i : integer;
begin
i := 1;
repeat
i := i + 2;
edit1.selText := inttostr(i);
until i = 15;
end;
Bila program tersebut dijalankan maka hasilnya adalah...
a. 13579111315 c. 35791113
b. 3579111315 d. 2468101214 e. 123456789101112131415
27. Perhatikan listing code berikut:
procedure TForrn1.Button3Click(Sender: TObject);
var
i : integer;
begin
i := 0;
while i < 5 do
begin
edit1.selText := inttostr(i);
i := i + 1;
end;
end;
Bila program tersebut dijalankan maka hasilnya adalah...
a. 01234 c. 1234
b. 012345 d. 12345 e. 135
28. Perhatikan listing code berikut:
procedure TForm1.Button2Click(Sender: TObject);
var
i : integer;
-4-
begin
for i := 5 downto -1 do
edit1.SelText := inttostr(i);
end;
Bila program tersebut dijalankan maka hasilnya adalah...
a. 543210-1 c. 54321
b. 543210 d. 5310-1 e. -1012345
29. Perhatikan listing code berikut:
1. procedure TForm2.Button3Click(Sender: TObject);
2. Var JM,TU:integer;
3. STATUS;string;
4. begin
5. status := combobox1.Text;
6. jm := strtoint(edit1.Text);
7. if status :='Tetap' then begin
8. tu := jm * 200000 ;
9. edit2.Text := inttostr(tu);
10. end else begin
11. if jm > 24 then begin
12. tu := jm * 180000 ;
13. edit2.Text := inttostr(tu);
14. end else begin
15. tu := jm * 175000 ;
16. edit2.Text := inttostr (tu);
17. end; end; end;
Jika input data Status = ‘Tetap’ dan Jumlah Jam Kerja = 30 jam, maka upah yang diterima sebesar...
a. Rp 7.200.000 c. Rp 5.400.000
b. Rp 6.000.000 d. Rp 5.250.000 e. Rp 4.800.000
30. Perhatikan listing code berikut:
Procedure TForm1.btnprosesClick(Sender: TObject);
var usia : integer;
begin
usia:=StrToInt(Edusia.Text);
case usia of
11..20 : LblStatus.Caption:=’Remaja’;
21..40 : LblStatus.Caption:=’Pemuda’;
41..60 : LblStatus.Caption:=’Orang tua’;
61..100 : LblStatus.Caption:=’Manula’;
else
LblStatus.Caption :=’Input usia tidak sesuai’;
end; end;
Jika input data Usia = 10 tahun, maka outputnya adalah...
a. Anak-anak c. Pemuda
b. Remaja d. Orang Tua e. Input usia tidak sesuai
31. Perhatikan listing code berikut:
1 procedure TForm1.Button3Click(Sender: TObject);
2 Var JL,th:int;
3 Status:string;
4 begin
5 Status:=combobox1.Text;
6 JL:=strtoint(ejml_lmbr.Text);
7 if status='Langganan' then begin
8 TH := JL * 75 ;
9 Etotal_hrg.Text:=inttostr(TH);
10 end begin
11 if JL > 100 then begin
12 TH := JL * 85 ;
13 Etotal_hrg.Text:=inttostr(TH);
14 end else begin
15 TH := JL * 100 ;
16 Etotal_hrg.Text:=inttostr(TH);
17 end; end;
Jika input data Status = ‘Bukan Langganan’ dan Jumlah Lembar = 101 lembar, maka outputnya adalah...
a. Rp 10.100 c. Rp 8.500
b. Rp 8.585 d. Rp 7.575 e. Rp 7.500
32. Pada listing code diatas,baris yang mengandung kesalahan adalah...
a. 9,13,16 c. 2,9,13,16 e. 8,12,15,17
-5-
b. 2,10,17 d. 11,14,17
33. Tool yang berfungsi untuk mengkoneksikan aplikasi dari Delphi 7 ke database adalah...
a. c. e.
b. d.
34. Tool yang berfungsi untuk memilih table pada database menggunakan query adalah...
a. c. e.
b. d.
35. Tool yang berfungsi untuk menampilkan data yang ada pada database adalah...
a. c. e.
b. d.
36. Tool yang berfungsi untuk mengkoneksikan dari DbGrid ke ADOQuery adalah...
a. c. e.
b. d.
37. Listing code yang benar yang berfungsi untuk menyimpan data ke database adalah...
a. dbgrid1.DataSource.DataSet.Delete;
b. messagedlg(‘Data berhasil disimpan’,mtinformation,[mbok],0);
c. adoquery1.Edit;
adoquery1.FieldByName(‘jenis_obat’).Value:=ejenisobat.Text;
adoquery1.Post;
d. adoquery1.Append;
adoquery1.FieldByName(‘jenis_obat’).Value:=ejenisobat.Text;
adoquery1.Post;
e. eidobat.Text:=adoquery1[‘id_obat’];
38. Listing code yang berfungsi untuk menampilkan record pada TEdit ketika TDbgrid diklik adalah...
a. dbgrid1.DataSource.DataSet.Delete;
b. messagedlg(‘Data berhasil disimpan’,mtinformation,[mbok],0);
c. adoquery1.Edit;
adoquery1.FieldByName(‘jenis_obat’).Value:=ejenisobat.Text;
adoquery1.Post;
d. adoquery1.Append;
adoquery1.FieldByName(‘jenis_obat’).Value:=ejenisobat.Text;
adoquery1.Post;
e. eidobat.Text:=adoquery1[‘id_obat’];
39. Tes IQ:
Ada 8 kotak peti, masing-masing diberi nomor 1 sampai 7. Buah jambu, melon, semangka, jeruk, mangga dan
durian akan dimasukkan kedalam peti-peti tersebut dengan aturan sebagaiberikut :
• Durian harus dimasukkan ke peti nomor 4
• Semangka tidak boleh diletakkan tepat disamping melon
• Jeruk harus diletakkan disamping mangga
Jika melon diletakkan di peti nomor 2, maka manakah yang tidak boleh dilakukan?
a. Semangka diletakkan di nomor 3
b. Jeruk diletakkan di peti nomor 5
c. Mangga diletakkan di peti nomor 7
d. Semangka diletakkan di peti nomor 5
e. Jambu diletakkan di peti nomor 1
40. Ada seorang anak kecil yang ingin masuk ke ruang kerja ayahnya, tetapi hanya ayah dan ibunya yang tau
password dari pintu otomatis ke ruangan tersebut. Suatu hari ia bersembunyi di balik tirai dan diam-diam
memperhatikan ketika ayahnya masuk ke ruang kerja. Di layar pintu terlihat ‘TWELVE’ dan sang ayah menekan
angka ‘6’. Pintu pun terbuka. Tidak lama si ibu datang ke ruang kerja ayah. Di layar pintu terlihat ‘SIX’ dan si
ibu memasukkan angka ‘3’. Setelah dirasa aman, si anak kemudian menghampiri layar pintu, yang kemudian
bertuliskan ‘EIGHT’, si anak memasukkan angka ‘4’ tapi pintu tidak terbuka karena jawabannya salah. Apakah
jawaban yang benar?
a. 5 b. 6 c. 7 d. 8 e. 9
Selamat mengerjakan 

More Related Content

What's hot

Matematika Diskrit matriks relasi-dan_fungsi
Matematika Diskrit  matriks relasi-dan_fungsiMatematika Diskrit  matriks relasi-dan_fungsi
Matematika Diskrit matriks relasi-dan_fungsi
Siti Khotijah
 
Soal Latihan OSI Layer
Soal Latihan OSI LayerSoal Latihan OSI Layer
Soal Latihan OSI Layer
Denny Yahya
 
Matematika Diskrit - 01 pengantar matematika diskrit
Matematika Diskrit - 01 pengantar matematika diskrit Matematika Diskrit - 01 pengantar matematika diskrit
Matematika Diskrit - 01 pengantar matematika diskrit
KuliahKita
 
pertemuan 1 pengantar teknologi informasi.pptx
pertemuan 1 pengantar teknologi informasi.pptxpertemuan 1 pengantar teknologi informasi.pptx
pertemuan 1 pengantar teknologi informasi.pptx
hayatunmaghfirah
 
Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens - 01
Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens - 01Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens - 01
Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens - 01
KuliahKita
 
Organisasi Komputer- representasi informasi
Organisasi Komputer- representasi informasiOrganisasi Komputer- representasi informasi
Organisasi Komputer- representasi informasidaru2501
 
Contoh soal dan penyelesaian metode biseksi
Contoh soal dan penyelesaian metode biseksiContoh soal dan penyelesaian metode biseksi
Contoh soal dan penyelesaian metode biseksi
muhamadaulia3
 
Bab 1 laporan kerja praktek informatika
Bab 1 laporan kerja praktek informatikaBab 1 laporan kerja praktek informatika
Bab 1 laporan kerja praktek informatika
khafid10
 
Soal UTS TIK kelas 7 semester 2 hardware
Soal UTS TIK kelas 7 semester 2 hardwareSoal UTS TIK kelas 7 semester 2 hardware
Soal UTS TIK kelas 7 semester 2 hardware
Citra Aero
 
Jenis dan proses interupsi
Jenis dan proses interupsiJenis dan proses interupsi
Jenis dan proses interupsi
laurensius08
 
Proposisi Logika Informatika
Proposisi Logika InformatikaProposisi Logika Informatika
Proposisi Logika Informatika
DeviGayatri
 
Arsitektur desain data pada RPL
Arsitektur desain data pada RPLArsitektur desain data pada RPL
Arsitektur desain data pada RPL
ari alfian
 
Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010
Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010
Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010
eddie Ismantoe
 
Metode numerik persamaan non linier
Metode numerik persamaan non linierMetode numerik persamaan non linier
Metode numerik persamaan non linier
Izhan Nassuha
 
Tugas mandiri struktur data
Tugas mandiri struktur dataTugas mandiri struktur data
Tugas mandiri struktur data
Asep Jaenudin
 
Caesar cipher adalah algoritma cipher
Caesar cipher adalah algoritma cipherCaesar cipher adalah algoritma cipher
Caesar cipher adalah algoritma cipherHelmaKurniasari
 
Laporan Perakitan PC
Laporan Perakitan PCLaporan Perakitan PC
Laporan Perakitan PC
Fariz Arifuddin Arifuddin
 
Teori bahasa-dan-otomata
Teori bahasa-dan-otomataTeori bahasa-dan-otomata
Teori bahasa-dan-otomata
Banta Cut
 

What's hot (20)

Matematika Diskrit matriks relasi-dan_fungsi
Matematika Diskrit  matriks relasi-dan_fungsiMatematika Diskrit  matriks relasi-dan_fungsi
Matematika Diskrit matriks relasi-dan_fungsi
 
Soal Latihan OSI Layer
Soal Latihan OSI LayerSoal Latihan OSI Layer
Soal Latihan OSI Layer
 
Matematika Diskrit - 01 pengantar matematika diskrit
Matematika Diskrit - 01 pengantar matematika diskrit Matematika Diskrit - 01 pengantar matematika diskrit
Matematika Diskrit - 01 pengantar matematika diskrit
 
Soal uas struktur data
Soal uas struktur dataSoal uas struktur data
Soal uas struktur data
 
pertemuan 1 pengantar teknologi informasi.pptx
pertemuan 1 pengantar teknologi informasi.pptxpertemuan 1 pengantar teknologi informasi.pptx
pertemuan 1 pengantar teknologi informasi.pptx
 
Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens - 01
Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens - 01Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens - 01
Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens - 01
 
Organisasi Komputer- representasi informasi
Organisasi Komputer- representasi informasiOrganisasi Komputer- representasi informasi
Organisasi Komputer- representasi informasi
 
Contoh soal dan penyelesaian metode biseksi
Contoh soal dan penyelesaian metode biseksiContoh soal dan penyelesaian metode biseksi
Contoh soal dan penyelesaian metode biseksi
 
Bab 1 laporan kerja praktek informatika
Bab 1 laporan kerja praktek informatikaBab 1 laporan kerja praktek informatika
Bab 1 laporan kerja praktek informatika
 
Soal UTS TIK kelas 7 semester 2 hardware
Soal UTS TIK kelas 7 semester 2 hardwareSoal UTS TIK kelas 7 semester 2 hardware
Soal UTS TIK kelas 7 semester 2 hardware
 
Jenis dan proses interupsi
Jenis dan proses interupsiJenis dan proses interupsi
Jenis dan proses interupsi
 
Proposisi Logika Informatika
Proposisi Logika InformatikaProposisi Logika Informatika
Proposisi Logika Informatika
 
Arsitektur desain data pada RPL
Arsitektur desain data pada RPLArsitektur desain data pada RPL
Arsitektur desain data pada RPL
 
Latihan soal struktur data
Latihan soal struktur dataLatihan soal struktur data
Latihan soal struktur data
 
Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010
Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010
Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010
 
Metode numerik persamaan non linier
Metode numerik persamaan non linierMetode numerik persamaan non linier
Metode numerik persamaan non linier
 
Tugas mandiri struktur data
Tugas mandiri struktur dataTugas mandiri struktur data
Tugas mandiri struktur data
 
Caesar cipher adalah algoritma cipher
Caesar cipher adalah algoritma cipherCaesar cipher adalah algoritma cipher
Caesar cipher adalah algoritma cipher
 
Laporan Perakitan PC
Laporan Perakitan PCLaporan Perakitan PC
Laporan Perakitan PC
 
Teori bahasa-dan-otomata
Teori bahasa-dan-otomataTeori bahasa-dan-otomata
Teori bahasa-dan-otomata
 

Viewers also liked

Kunci jawaban Soal UAS Pemrograman Dasar dan Pemrograman Desktop kelas 11 sem...
Kunci jawaban Soal UAS Pemrograman Dasar dan Pemrograman Desktop kelas 11 sem...Kunci jawaban Soal UAS Pemrograman Dasar dan Pemrograman Desktop kelas 11 sem...
Kunci jawaban Soal UAS Pemrograman Dasar dan Pemrograman Desktop kelas 11 sem...
Saprudin Eskom
 
Kelompok viii
Kelompok viiiKelompok viii
Kelompok viii
Iklil Tariza
 
Silabus c1 pemrograman-dasar-klas_x_semester_2-final
Silabus c1 pemrograman-dasar-klas_x_semester_2-finalSilabus c1 pemrograman-dasar-klas_x_semester_2-final
Silabus c1 pemrograman-dasar-klas_x_semester_2-finalIkatan Guru Indonesia
 
Pengenalan c++ bagian 3
Pengenalan c++ bagian 3Pengenalan c++ bagian 3
Pengenalan c++ bagian 3
Fazar Ikhwan Guntara
 
Modul 6 Perulangan
Modul 6 PerulanganModul 6 Perulangan
Modul 6 Perulangan
Riki Afriansyah
 
MATERI PEMOGRAMAN DASAR
MATERI PEMOGRAMAN DASARMATERI PEMOGRAMAN DASAR
MATERI PEMOGRAMAN DASARndriehs
 
Jawaban soal uts dasar program komputer
Jawaban soal uts dasar program komputerJawaban soal uts dasar program komputer
Jawaban soal uts dasar program komputerPebrian Prestya
 
Pertemuan iv
Pertemuan ivPertemuan iv
Pertemuan iv
Putra Andry
 
Algoritma perulangan
Algoritma perulanganAlgoritma perulangan
Algoritma perulangan
azkiyaku
 
soal-latihan-logika-algoritma-semester1
soal-latihan-logika-algoritma-semester1soal-latihan-logika-algoritma-semester1
soal-latihan-logika-algoritma-semester1
Budi Kurniawan
 
Algoritma dan Pemrograman C++ (Pseudocode & Flowchart)
Algoritma dan Pemrograman C++ (Pseudocode & Flowchart)Algoritma dan Pemrograman C++ (Pseudocode & Flowchart)
Algoritma dan Pemrograman C++ (Pseudocode & Flowchart)Nabil Muhammad Firdaus
 
PENGERTIAN ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
PENGERTIAN ALGORITMA DAN PEMROGRAMANPENGERTIAN ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
PENGERTIAN ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
Aziz Moeslim
 
Rpp pemrograman dasar
Rpp pemrograman dasarRpp pemrograman dasar
Rpp pemrograman dasar
Muhammad Qomarulloh
 
Pengulangan for Algoritma
Pengulangan for AlgoritmaPengulangan for Algoritma
Pengulangan for Algoritma
casnadi
 
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan AlgoritmaAlgoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Ari Septiawan
 
Pertemuan 1 algoritma pemrograman dan flowchart
Pertemuan 1   algoritma pemrograman dan flowchartPertemuan 1   algoritma pemrograman dan flowchart
Pertemuan 1 algoritma pemrograman dan flowchartiphientcomp
 
Rpp perograman dasar smk kelas 11 semester ganjil
Rpp perograman dasar smk kelas 11 semester ganjilRpp perograman dasar smk kelas 11 semester ganjil
Rpp perograman dasar smk kelas 11 semester ganjil
Saprudin Eskom
 
Rpp pemrograman dasar kelas 10 semester ganjil
Rpp pemrograman dasar kelas 10 semester ganjilRpp pemrograman dasar kelas 10 semester ganjil
Rpp pemrograman dasar kelas 10 semester ganjil
Saprudin Eskom
 
Rpp pemrograman dasar kelas 10 semester genap
Rpp pemrograman dasar kelas 10 semester genapRpp pemrograman dasar kelas 10 semester genap
Rpp pemrograman dasar kelas 10 semester genap
Saprudin Eskom
 

Viewers also liked (20)

Kunci jawaban Soal UAS Pemrograman Dasar dan Pemrograman Desktop kelas 11 sem...
Kunci jawaban Soal UAS Pemrograman Dasar dan Pemrograman Desktop kelas 11 sem...Kunci jawaban Soal UAS Pemrograman Dasar dan Pemrograman Desktop kelas 11 sem...
Kunci jawaban Soal UAS Pemrograman Dasar dan Pemrograman Desktop kelas 11 sem...
 
Kelompok viii
Kelompok viiiKelompok viii
Kelompok viii
 
Silabus c1 pemrograman-dasar-klas_x_semester_2-final
Silabus c1 pemrograman-dasar-klas_x_semester_2-finalSilabus c1 pemrograman-dasar-klas_x_semester_2-final
Silabus c1 pemrograman-dasar-klas_x_semester_2-final
 
Pengenalan c++ bagian 3
Pengenalan c++ bagian 3Pengenalan c++ bagian 3
Pengenalan c++ bagian 3
 
Modul 6 Perulangan
Modul 6 PerulanganModul 6 Perulangan
Modul 6 Perulangan
 
MATERI PEMOGRAMAN DASAR
MATERI PEMOGRAMAN DASARMATERI PEMOGRAMAN DASAR
MATERI PEMOGRAMAN DASAR
 
Jawaban soal uts dasar program komputer
Jawaban soal uts dasar program komputerJawaban soal uts dasar program komputer
Jawaban soal uts dasar program komputer
 
Pertemuan iv
Pertemuan ivPertemuan iv
Pertemuan iv
 
Algoritma perulangan
Algoritma perulanganAlgoritma perulangan
Algoritma perulangan
 
soal-latihan-logika-algoritma-semester1
soal-latihan-logika-algoritma-semester1soal-latihan-logika-algoritma-semester1
soal-latihan-logika-algoritma-semester1
 
Materi 6. perulangan
Materi 6. perulanganMateri 6. perulangan
Materi 6. perulangan
 
Algoritma dan Pemrograman C++ (Pseudocode & Flowchart)
Algoritma dan Pemrograman C++ (Pseudocode & Flowchart)Algoritma dan Pemrograman C++ (Pseudocode & Flowchart)
Algoritma dan Pemrograman C++ (Pseudocode & Flowchart)
 
PENGERTIAN ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
PENGERTIAN ALGORITMA DAN PEMROGRAMANPENGERTIAN ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
PENGERTIAN ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
 
Rpp pemrograman dasar
Rpp pemrograman dasarRpp pemrograman dasar
Rpp pemrograman dasar
 
Pengulangan for Algoritma
Pengulangan for AlgoritmaPengulangan for Algoritma
Pengulangan for Algoritma
 
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan AlgoritmaAlgoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
 
Pertemuan 1 algoritma pemrograman dan flowchart
Pertemuan 1   algoritma pemrograman dan flowchartPertemuan 1   algoritma pemrograman dan flowchart
Pertemuan 1 algoritma pemrograman dan flowchart
 
Rpp perograman dasar smk kelas 11 semester ganjil
Rpp perograman dasar smk kelas 11 semester ganjilRpp perograman dasar smk kelas 11 semester ganjil
Rpp perograman dasar smk kelas 11 semester ganjil
 
Rpp pemrograman dasar kelas 10 semester ganjil
Rpp pemrograman dasar kelas 10 semester ganjilRpp pemrograman dasar kelas 10 semester ganjil
Rpp pemrograman dasar kelas 10 semester ganjil
 
Rpp pemrograman dasar kelas 10 semester genap
Rpp pemrograman dasar kelas 10 semester genapRpp pemrograman dasar kelas 10 semester genap
Rpp pemrograman dasar kelas 10 semester genap
 

Similar to Soal UAS Pemrograman Dasar kelas 10 semester genap tahun ajaran 2014-2015

Soal UAS Pemrograman Dasar Kelas 11 SMK semester ganjil tahun ajaran 2014-2015
Soal UAS Pemrograman Dasar Kelas 11 SMK semester ganjil tahun ajaran 2014-2015Soal UAS Pemrograman Dasar Kelas 11 SMK semester ganjil tahun ajaran 2014-2015
Soal UAS Pemrograman Dasar Kelas 11 SMK semester ganjil tahun ajaran 2014-2015
Saprudin Eskom
 
Soalprogdasx
SoalprogdasxSoalprogdasx
Soalprogdasx
Musanif Efendi
 
Rangkuman soal TI SMK
Rangkuman soal TI SMKRangkuman soal TI SMK
Rangkuman soal TI SMK
Saprudin Eskom
 
Pertemuan 5 : Algoritma & Pemrograman
Pertemuan 5 : Algoritma & PemrogramanPertemuan 5 : Algoritma & Pemrograman
Pertemuan 5 : Algoritma & Pemrograman
Tri Retna
 
1. Algoritma, Struktur Data dan Pemrograman Terstruktur
1. Algoritma, Struktur Data dan Pemrograman Terstruktur1. Algoritma, Struktur Data dan Pemrograman Terstruktur
1. Algoritma, Struktur Data dan Pemrograman Terstruktur
Kelinci Coklat
 
Soal UAS Pemrograman Dasar kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015
Soal UAS Pemrograman Dasar kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015Soal UAS Pemrograman Dasar kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015
Soal UAS Pemrograman Dasar kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015
Saprudin Eskom
 
Intruksi Fundamental Lanjutan
Intruksi Fundamental LanjutanIntruksi Fundamental Lanjutan
Intruksi Fundamental Lanjutan
Akmal Fajar
 
Mid smt-1-kls-8-1011
Mid smt-1-kls-8-1011Mid smt-1-kls-8-1011
Mid smt-1-kls-8-1011
wawan one
 
Soal UAS Basis Data kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015
Soal UAS Basis Data kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015Soal UAS Basis Data kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015
Soal UAS Basis Data kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015
Saprudin Eskom
 
Soal UAS Pemrograman Desktop kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015
Soal UAS Pemrograman Desktop kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015Soal UAS Pemrograman Desktop kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015
Soal UAS Pemrograman Desktop kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015
Saprudin Eskom
 
modul algoritma Bab 1
modul algoritma Bab 1modul algoritma Bab 1
modul algoritma Bab 1
Eko Widyanto Napitupulu
 
670426587f8d8102a1eb712c3a13d9e5.doc
670426587f8d8102a1eb712c3a13d9e5.doc670426587f8d8102a1eb712c3a13d9e5.doc
670426587f8d8102a1eb712c3a13d9e5.doc
KikiFikriansyah1
 
6. variabel, tipe data, dan operator pada vb
6. variabel, tipe data, dan operator pada vb6. variabel, tipe data, dan operator pada vb
6. variabel, tipe data, dan operator pada vbAris Saputro
 
Soal - Soal KKPI
Soal - Soal KKPISoal - Soal KKPI
Soal - Soal KKPI
Adhe II
 

Similar to Soal UAS Pemrograman Dasar kelas 10 semester genap tahun ajaran 2014-2015 (20)

Soal UAS Pemrograman Dasar Kelas 11 SMK semester ganjil tahun ajaran 2014-2015
Soal UAS Pemrograman Dasar Kelas 11 SMK semester ganjil tahun ajaran 2014-2015Soal UAS Pemrograman Dasar Kelas 11 SMK semester ganjil tahun ajaran 2014-2015
Soal UAS Pemrograman Dasar Kelas 11 SMK semester ganjil tahun ajaran 2014-2015
 
Soalprogdasx
SoalprogdasxSoalprogdasx
Soalprogdasx
 
Rangkuman soal TI SMK
Rangkuman soal TI SMKRangkuman soal TI SMK
Rangkuman soal TI SMK
 
Kompilasi13 ka p
Kompilasi13 ka pKompilasi13 ka p
Kompilasi13 ka p
 
Kompilasi13 ka p (1)
Kompilasi13 ka p (1)Kompilasi13 ka p (1)
Kompilasi13 ka p (1)
 
Soal us kkpi 2014
Soal us kkpi 2014Soal us kkpi 2014
Soal us kkpi 2014
 
Kompilasi13 ka p (2)
Kompilasi13 ka p (2)Kompilasi13 ka p (2)
Kompilasi13 ka p (2)
 
Pertemuan 5 : Algoritma & Pemrograman
Pertemuan 5 : Algoritma & PemrogramanPertemuan 5 : Algoritma & Pemrograman
Pertemuan 5 : Algoritma & Pemrograman
 
1. Algoritma, Struktur Data dan Pemrograman Terstruktur
1. Algoritma, Struktur Data dan Pemrograman Terstruktur1. Algoritma, Struktur Data dan Pemrograman Terstruktur
1. Algoritma, Struktur Data dan Pemrograman Terstruktur
 
Soal UAS Pemrograman Dasar kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015
Soal UAS Pemrograman Dasar kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015Soal UAS Pemrograman Dasar kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015
Soal UAS Pemrograman Dasar kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015
 
Intruksi Fundamental Lanjutan
Intruksi Fundamental LanjutanIntruksi Fundamental Lanjutan
Intruksi Fundamental Lanjutan
 
207 p04
207 p04207 p04
207 p04
 
Mid smt-1-kls-8-1011
Mid smt-1-kls-8-1011Mid smt-1-kls-8-1011
Mid smt-1-kls-8-1011
 
Soal UAS Basis Data kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015
Soal UAS Basis Data kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015Soal UAS Basis Data kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015
Soal UAS Basis Data kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015
 
Soal UAS Pemrograman Desktop kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015
Soal UAS Pemrograman Desktop kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015Soal UAS Pemrograman Desktop kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015
Soal UAS Pemrograman Desktop kelas 11 semester genap tahun ajaran 2014-2015
 
modul algoritma Bab 1
modul algoritma Bab 1modul algoritma Bab 1
modul algoritma Bab 1
 
670426587f8d8102a1eb712c3a13d9e5.doc
670426587f8d8102a1eb712c3a13d9e5.doc670426587f8d8102a1eb712c3a13d9e5.doc
670426587f8d8102a1eb712c3a13d9e5.doc
 
Rini
RiniRini
Rini
 
6. variabel, tipe data, dan operator pada vb
6. variabel, tipe data, dan operator pada vb6. variabel, tipe data, dan operator pada vb
6. variabel, tipe data, dan operator pada vb
 
Soal - Soal KKPI
Soal - Soal KKPISoal - Soal KKPI
Soal - Soal KKPI
 

More from Saprudin Eskom

soal + jawaban PAT DPPLG kelas X PPLG.docx
soal + jawaban PAT DPPLG kelas X PPLG.docxsoal + jawaban PAT DPPLG kelas X PPLG.docx
soal + jawaban PAT DPPLG kelas X PPLG.docx
Saprudin Eskom
 
Soal + jawaban PAT PBO Kelas XI RPL 2021.docx
Soal + jawaban PAT PBO Kelas XI RPL 2021.docxSoal + jawaban PAT PBO Kelas XI RPL 2021.docx
Soal + jawaban PAT PBO Kelas XI RPL 2021.docx
Saprudin Eskom
 
RPMS PAT PBO XI.docx
RPMS PAT PBO XI.docxRPMS PAT PBO XI.docx
RPMS PAT PBO XI.docx
Saprudin Eskom
 
RPMS PAT DPPLG X.docx
RPMS PAT DPPLG X.docxRPMS PAT DPPLG X.docx
RPMS PAT DPPLG X.docx
Saprudin Eskom
 
PAS Ganjil Digital Branding kelas XI Pemasaran
PAS Ganjil Digital Branding kelas XI PemasaranPAS Ganjil Digital Branding kelas XI Pemasaran
PAS Ganjil Digital Branding kelas XI Pemasaran
Saprudin Eskom
 
Tugas Praktikum Ms Excel.pdf
Tugas Praktikum Ms Excel.pdfTugas Praktikum Ms Excel.pdf
Tugas Praktikum Ms Excel.pdf
Saprudin Eskom
 
Tugas Praktikum Ms. Word.pdf
Tugas Praktikum Ms. Word.pdfTugas Praktikum Ms. Word.pdf
Tugas Praktikum Ms. Word.pdf
Saprudin Eskom
 
6. percabangan 2 kondisi
6. percabangan 2 kondisi6. percabangan 2 kondisi
6. percabangan 2 kondisi
Saprudin Eskom
 
4. tipe data dan operator java
4. tipe data dan operator java4. tipe data dan operator java
4. tipe data dan operator java
Saprudin Eskom
 
5. algoritma percabangan 1 kondisi
5. algoritma percabangan 1 kondisi5. algoritma percabangan 1 kondisi
5. algoritma percabangan 1 kondisi
Saprudin Eskom
 
1. konsep pbo
1. konsep pbo1. konsep pbo
1. konsep pbo
Saprudin Eskom
 
2. prosedur pbo
2. prosedur pbo2. prosedur pbo
2. prosedur pbo
Saprudin Eskom
 
3. struktur program java
3. struktur program java3. struktur program java
3. struktur program java
Saprudin Eskom
 
17. aplikasi crud java sederhana menggunakan database my sql
17. aplikasi crud java sederhana menggunakan database my sql17. aplikasi crud java sederhana menggunakan database my sql
17. aplikasi crud java sederhana menggunakan database my sql
Saprudin Eskom
 
14. java class library
14. java class library14. java class library
14. java class library
Saprudin Eskom
 
12. tambahan polymorphisme
12. tambahan polymorphisme12. tambahan polymorphisme
12. tambahan polymorphisme
Saprudin Eskom
 
17. aplikasi crud java sederhana menggunakan database my sql
17. aplikasi crud java sederhana menggunakan database my sql17. aplikasi crud java sederhana menggunakan database my sql
17. aplikasi crud java sederhana menggunakan database my sql
Saprudin Eskom
 
16. error handling
16. error handling16. error handling
16. error handling
Saprudin Eskom
 
15. konsep java class library (jcl)
15. konsep java class library (jcl)15. konsep java class library (jcl)
15. konsep java class library (jcl)
Saprudin Eskom
 
13. memahami interface di java (dan contohnya)
13. memahami interface di java (dan contohnya)13. memahami interface di java (dan contohnya)
13. memahami interface di java (dan contohnya)
Saprudin Eskom
 

More from Saprudin Eskom (20)

soal + jawaban PAT DPPLG kelas X PPLG.docx
soal + jawaban PAT DPPLG kelas X PPLG.docxsoal + jawaban PAT DPPLG kelas X PPLG.docx
soal + jawaban PAT DPPLG kelas X PPLG.docx
 
Soal + jawaban PAT PBO Kelas XI RPL 2021.docx
Soal + jawaban PAT PBO Kelas XI RPL 2021.docxSoal + jawaban PAT PBO Kelas XI RPL 2021.docx
Soal + jawaban PAT PBO Kelas XI RPL 2021.docx
 
RPMS PAT PBO XI.docx
RPMS PAT PBO XI.docxRPMS PAT PBO XI.docx
RPMS PAT PBO XI.docx
 
RPMS PAT DPPLG X.docx
RPMS PAT DPPLG X.docxRPMS PAT DPPLG X.docx
RPMS PAT DPPLG X.docx
 
PAS Ganjil Digital Branding kelas XI Pemasaran
PAS Ganjil Digital Branding kelas XI PemasaranPAS Ganjil Digital Branding kelas XI Pemasaran
PAS Ganjil Digital Branding kelas XI Pemasaran
 
Tugas Praktikum Ms Excel.pdf
Tugas Praktikum Ms Excel.pdfTugas Praktikum Ms Excel.pdf
Tugas Praktikum Ms Excel.pdf
 
Tugas Praktikum Ms. Word.pdf
Tugas Praktikum Ms. Word.pdfTugas Praktikum Ms. Word.pdf
Tugas Praktikum Ms. Word.pdf
 
6. percabangan 2 kondisi
6. percabangan 2 kondisi6. percabangan 2 kondisi
6. percabangan 2 kondisi
 
4. tipe data dan operator java
4. tipe data dan operator java4. tipe data dan operator java
4. tipe data dan operator java
 
5. algoritma percabangan 1 kondisi
5. algoritma percabangan 1 kondisi5. algoritma percabangan 1 kondisi
5. algoritma percabangan 1 kondisi
 
1. konsep pbo
1. konsep pbo1. konsep pbo
1. konsep pbo
 
2. prosedur pbo
2. prosedur pbo2. prosedur pbo
2. prosedur pbo
 
3. struktur program java
3. struktur program java3. struktur program java
3. struktur program java
 
17. aplikasi crud java sederhana menggunakan database my sql
17. aplikasi crud java sederhana menggunakan database my sql17. aplikasi crud java sederhana menggunakan database my sql
17. aplikasi crud java sederhana menggunakan database my sql
 
14. java class library
14. java class library14. java class library
14. java class library
 
12. tambahan polymorphisme
12. tambahan polymorphisme12. tambahan polymorphisme
12. tambahan polymorphisme
 
17. aplikasi crud java sederhana menggunakan database my sql
17. aplikasi crud java sederhana menggunakan database my sql17. aplikasi crud java sederhana menggunakan database my sql
17. aplikasi crud java sederhana menggunakan database my sql
 
16. error handling
16. error handling16. error handling
16. error handling
 
15. konsep java class library (jcl)
15. konsep java class library (jcl)15. konsep java class library (jcl)
15. konsep java class library (jcl)
 
13. memahami interface di java (dan contohnya)
13. memahami interface di java (dan contohnya)13. memahami interface di java (dan contohnya)
13. memahami interface di java (dan contohnya)
 

Recently uploaded

Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 

Recently uploaded (20)

Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 

Soal UAS Pemrograman Dasar kelas 10 semester genap tahun ajaran 2014-2015

  • 1. -1- PEMERINTAH KABUPATEN PANDEGLANG DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) NEGERI 1 PANDEGLANG Jl. RayaLabuan Km.5 KadulisungTelp. (0253) 201012 Fax: 203441 Pandeglang Website: www.smkn1pandeglang.sch.id. E-mail: smkn1pandeglang@yahoo.co.id ULANGAN KENAIKAN KELAS TAHUN PEMBELAJARAN 2014/2015 MATADIKLAT : PEMROGRAMANDASAR Hari/ Tanggal: Sabtu,23 Mei 2015 KELAS/JURUSAN : X - TKJ/RPL Waktu : 07.30-09.00 Pilihlah satu jawaban yang paling benar! 1. Urutan langkah-langkah untuk memecahkan masalah adalah pengertian dari… a. Algoritma c. bahasa Natural e. Flowchart b. Bahasa pemrograman d. Pseudocode 2. Yang tidak termasuk aspek penting dari algoritma adalah… a. Finiteness c. Input e. Output b. Definiteness d. Proses 3. Perhatikan algoritma dibawah ini: 1. start 2. read panjang, lebar, tinggi 3. volume = panjang * lebar * tinggi 4. print volume 5. stop Penulisan algoritma diatas menggunakan… a. Bahasa natural c. Bahasa C++ e. Pseudocode b. Bahasa Pascal d. Flowchart 4. Algoritma pada nomor 3 diatas, jenis strukturnya adalah… a. Berurutan c. Percabangan bersarang e. Perulangan While b. Percabangan d. Perulangan For 5. Yang tidak termasuk ketentuan-ketentuan struktur algoritma berurutan adalah… a. Tiap instruksi dikerjakan satu per satu b. Tiap instruksi tidak ada yang diulang c. Program akan berpindah urutan pelaksanaan jika suatu kondisi terpenuhi d. Urutan instruksi menentukan keadaan akhir algoritma e. Akhir dari instruksi terakhir merupakan akhir algoritma 6. Flowchart disamping merupakan bentuk umum flowchart dengan struktur… a. Berurutan d. Perulangan For b. Percabangan e. Perulangan While c. Percabangan bersarang 7. Bagan-bagan yang mempunyai arus yang menggambarkan langkah-langkah penyelesaian suatu masalah adalah pengertian dari… a. Bahasa natural d. Flowchart b. Bahasa Pascal e. Pseudocode c. Bahasa C++ 8. Diantara simbol flowchart berikut, yang berfungsi untuk menggambarkan proses perhitungan/ pengolahan data adalah… a. c. e. b. d. 9. Diantara simbol flowchart berikut, yang berfungsi untuk menggambarkan proses inisialisasi/ pemberian harga awaladalah… a. c. e. b. d.
  • 2. -2- 10. Diantara simbol flowchart berikut, yang berfungsi untuk menggambarkan proses pengambilan keputusan (kondisi if) adalah… a. d. b. e. c. 11. Perhatikan Flowchart disamping ini. Flowchart tersebut memiliki struktur… a. Berurutan b. Percabangan c. Percabangan bersarang d. Perulangan For e. Perulangan While 12. Perhatikan pseudocode dibawah ini: 1. start 2. read X, Y 3. P = X + Y 4. if P >= 10 then Q = X / Y else Q = X * Y 5. print Q 6. stop Algoritma tersebut jika dibuat dengan flowchart, maka strukturnya adalah… a. Berurutan c. Percabangan bersarang e. Perulangan While b. Percabangan d. Perulangan For 13. Dari pseudocode pada nomor 12 diatas, jika kita menginput nilai X = 8 dan Y = 2 maka outputnya adalah… a. Q = 4 d. Q = 10 e. Q = 20 b. Q = 6 e. Q = 16 14. Perhatikan pseudocode dibawah ini: 1. start 2. A = 1, B = 0 3. while A < 10 do print B 4. A = A + 2 5. B = A * A 6. stop Hasil dari algoritma tersebut adalah… a. 0, 9, 25, 49, 81 c. 1, 9, 25, 49, 81 e. 1, 9, 25, 49, 81, 121 b. 0, 9, 25, 49, 81, 121 d. 1, 9, 25, 49, 81, 100 15. Perhatikan pseudocode dibawah ini: 1. start 2. A = 2 3. for X = 1 to 20 do 4. print A 5. A = A + 3 6. stop Hasil dari algoritma tersebut adalah… a. 1,4,7,10,13,16,19 c. 2,5,8,11,14,17,20 e. 2,3,5,7,11,13,17,19 b. 1,4,7,10,13,16,19,22 d. 2,5,8,11,14,17,20,23 16. Diantara tipe data berikut, yang termasuk tipe data primitive adalah… a. Array c. Date e. String b. Boolean d. Record 17. Tipe data yang menangani bilangan bulat adalah… a. Integer c. Date e. String b. Real d. Character 18. Tipe data yang bisa digunakan untuk menangani bilangan pecahan (desimal) adalah… a. Integer c. Date e. String b. Real d. Byte 19. Perhatikan data berikut: Variable : data yang diinput  Kodebarang : BB014  Namabarang : Black Bery Curve  Hargabarang : Rp 2.500.000  Tanggalproduksi : 09/10/2011  Jumlahstok : 12 unit Tipe data yang tepat untuk variable kodebarang dan namabarang di atas adalah… a. Integer c. Date e. String b. Real d. Byte
  • 3. -3- 20. Untuk variable tanggalproduksi, tipe data yang tepat adalah… a. Integer c. Date e. String b. Real d. Byte 21. Contoh dari Konstanta adalah… a. nama : String; c. Kode[i]:5 b. A = 1; d. Bil[J]>Bil(J+1); e. nama : array[1..20] of string [5]; 22. Suatu pengenal yang menampung data yang terdapat pada memori yang nilainya tidak tetap adalah pengertian dari… a. Data Type d. Composite Type e. Variable b. Primitive Type e. Constanta 23. Statement yang digunakan untuk melakukan proses seleksi pada suatu kondisi yang memiliki kondisi lebih dari satu (misal: pilihan menu) adalah… a. IF … THEN … ELSE … c. WHILE … DO … e. FOR … TO … b. CASE … OF … d. REPEAT … UNTIL … 24. Perhatikan listing code Pascalberikut: const phi=3.14; var r:integer; vol,luas:real; begin writeln('Masukkan jari-jari bola: '); readln(r); luas:=4*phi*r*r; vol:=(4/3)*phi*r*r*r ; writeln('Luas permukaan bola = ',luas:0:2,' cm^2'); writeln('Volume bola = ',vol:0:2,' cm^3'); end. Algoritma tersebut jika dibuat dengan flowchart, maka strukturnya adalah… a. Berurutan c. Percabangan bersarang e. Perulangan While b. Percabangan d. Perulangan For 25. Yang tidak termasuk dalam rumus perulangan adalah... a. For to do c. Case of b. For down to do d. While do e. Repeat until 26. Perhatikan listing code berikut: procedure TForrn1.Button4Click(Sender: TObject); var i : integer; begin i := 1; repeat i := i + 2; edit1.selText := inttostr(i); until i = 15; end; Bila program tersebut dijalankan maka hasilnya adalah... a. 13579111315 c. 35791113 b. 3579111315 d. 2468101214 e. 123456789101112131415 27. Perhatikan listing code berikut: procedure TForrn1.Button3Click(Sender: TObject); var i : integer; begin i := 0; while i < 5 do begin edit1.selText := inttostr(i); i := i + 1; end; end; Bila program tersebut dijalankan maka hasilnya adalah... a. 01234 c. 1234 b. 012345 d. 12345 e. 135 28. Perhatikan listing code berikut: procedure TForm1.Button2Click(Sender: TObject); var i : integer;
  • 4. -4- begin for i := 5 downto -1 do edit1.SelText := inttostr(i); end; Bila program tersebut dijalankan maka hasilnya adalah... a. 543210-1 c. 54321 b. 543210 d. 5310-1 e. -1012345 29. Perhatikan listing code berikut: 1. procedure TForm2.Button3Click(Sender: TObject); 2. Var JM,TU:integer; 3. STATUS;string; 4. begin 5. status := combobox1.Text; 6. jm := strtoint(edit1.Text); 7. if status :='Tetap' then begin 8. tu := jm * 200000 ; 9. edit2.Text := inttostr(tu); 10. end else begin 11. if jm > 24 then begin 12. tu := jm * 180000 ; 13. edit2.Text := inttostr(tu); 14. end else begin 15. tu := jm * 175000 ; 16. edit2.Text := inttostr (tu); 17. end; end; end; Jika input data Status = ‘Tetap’ dan Jumlah Jam Kerja = 30 jam, maka upah yang diterima sebesar... a. Rp 7.200.000 c. Rp 5.400.000 b. Rp 6.000.000 d. Rp 5.250.000 e. Rp 4.800.000 30. Perhatikan listing code berikut: Procedure TForm1.btnprosesClick(Sender: TObject); var usia : integer; begin usia:=StrToInt(Edusia.Text); case usia of 11..20 : LblStatus.Caption:=’Remaja’; 21..40 : LblStatus.Caption:=’Pemuda’; 41..60 : LblStatus.Caption:=’Orang tua’; 61..100 : LblStatus.Caption:=’Manula’; else LblStatus.Caption :=’Input usia tidak sesuai’; end; end; Jika input data Usia = 10 tahun, maka outputnya adalah... a. Anak-anak c. Pemuda b. Remaja d. Orang Tua e. Input usia tidak sesuai 31. Perhatikan listing code berikut: 1 procedure TForm1.Button3Click(Sender: TObject); 2 Var JL,th:int; 3 Status:string; 4 begin 5 Status:=combobox1.Text; 6 JL:=strtoint(ejml_lmbr.Text); 7 if status='Langganan' then begin 8 TH := JL * 75 ; 9 Etotal_hrg.Text:=inttostr(TH); 10 end begin 11 if JL > 100 then begin 12 TH := JL * 85 ; 13 Etotal_hrg.Text:=inttostr(TH); 14 end else begin 15 TH := JL * 100 ; 16 Etotal_hrg.Text:=inttostr(TH); 17 end; end; Jika input data Status = ‘Bukan Langganan’ dan Jumlah Lembar = 101 lembar, maka outputnya adalah... a. Rp 10.100 c. Rp 8.500 b. Rp 8.585 d. Rp 7.575 e. Rp 7.500 32. Pada listing code diatas,baris yang mengandung kesalahan adalah... a. 9,13,16 c. 2,9,13,16 e. 8,12,15,17
  • 5. -5- b. 2,10,17 d. 11,14,17 33. Tool yang berfungsi untuk mengkoneksikan aplikasi dari Delphi 7 ke database adalah... a. c. e. b. d. 34. Tool yang berfungsi untuk memilih table pada database menggunakan query adalah... a. c. e. b. d. 35. Tool yang berfungsi untuk menampilkan data yang ada pada database adalah... a. c. e. b. d. 36. Tool yang berfungsi untuk mengkoneksikan dari DbGrid ke ADOQuery adalah... a. c. e. b. d. 37. Listing code yang benar yang berfungsi untuk menyimpan data ke database adalah... a. dbgrid1.DataSource.DataSet.Delete; b. messagedlg(‘Data berhasil disimpan’,mtinformation,[mbok],0); c. adoquery1.Edit; adoquery1.FieldByName(‘jenis_obat’).Value:=ejenisobat.Text; adoquery1.Post; d. adoquery1.Append; adoquery1.FieldByName(‘jenis_obat’).Value:=ejenisobat.Text; adoquery1.Post; e. eidobat.Text:=adoquery1[‘id_obat’]; 38. Listing code yang berfungsi untuk menampilkan record pada TEdit ketika TDbgrid diklik adalah... a. dbgrid1.DataSource.DataSet.Delete; b. messagedlg(‘Data berhasil disimpan’,mtinformation,[mbok],0); c. adoquery1.Edit; adoquery1.FieldByName(‘jenis_obat’).Value:=ejenisobat.Text; adoquery1.Post; d. adoquery1.Append; adoquery1.FieldByName(‘jenis_obat’).Value:=ejenisobat.Text; adoquery1.Post; e. eidobat.Text:=adoquery1[‘id_obat’]; 39. Tes IQ: Ada 8 kotak peti, masing-masing diberi nomor 1 sampai 7. Buah jambu, melon, semangka, jeruk, mangga dan durian akan dimasukkan kedalam peti-peti tersebut dengan aturan sebagaiberikut : • Durian harus dimasukkan ke peti nomor 4 • Semangka tidak boleh diletakkan tepat disamping melon • Jeruk harus diletakkan disamping mangga Jika melon diletakkan di peti nomor 2, maka manakah yang tidak boleh dilakukan? a. Semangka diletakkan di nomor 3 b. Jeruk diletakkan di peti nomor 5 c. Mangga diletakkan di peti nomor 7 d. Semangka diletakkan di peti nomor 5 e. Jambu diletakkan di peti nomor 1 40. Ada seorang anak kecil yang ingin masuk ke ruang kerja ayahnya, tetapi hanya ayah dan ibunya yang tau password dari pintu otomatis ke ruangan tersebut. Suatu hari ia bersembunyi di balik tirai dan diam-diam memperhatikan ketika ayahnya masuk ke ruang kerja. Di layar pintu terlihat ‘TWELVE’ dan sang ayah menekan angka ‘6’. Pintu pun terbuka. Tidak lama si ibu datang ke ruang kerja ayah. Di layar pintu terlihat ‘SIX’ dan si ibu memasukkan angka ‘3’. Setelah dirasa aman, si anak kemudian menghampiri layar pintu, yang kemudian bertuliskan ‘EIGHT’, si anak memasukkan angka ‘4’ tapi pintu tidak terbuka karena jawabannya salah. Apakah jawaban yang benar? a. 5 b. 6 c. 7 d. 8 e. 9 Selamat mengerjakan 