SlideShare a Scribd company logo
STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR BAHASA INDONESIA
SMP Luar Biasa Tunadaksa (SMPLB – D)
Kelas VII, Semester 1
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
Mendengarkan
1. Memahami wacana lisan
melalui kegiatan
mendengarkan berita dan
dongeng
1.1 Menyimpulkan isi berita yang dibacakan dalam
beberapa kalimat
1.2 Menuliskan kembali berita yang dibacakan ke dalam
beberapa kalimat
1.3 Menemukan hal-hal yang menarik dari dongeng yang
diperdengarkan
Berbicara
2. Mengungkapkan
pengalaman dan informasi
melalui kegiatan berbicara
dan menyampaikan
pengumuman
2.1 Menceritakan pengalaman yang paling mengesankan
dengan menggunakan pilihan kata dan kalimat efektif
2.2 Menyampaikan pengumuman dengan intonasi yang
tepat serta menggunakan kalimat-kalimat yang lugas
dan sederhana
Membaca
3. Memahami ragam teks sastra
dan non sastra dengan
berbagai cara membaca
3.1 Menemukan makna kata tertentu dalam kamus secara
cepat dan tepat sesuai konteks yang diinginkan
melalui kegiatan membaca memindai
3.2 Mengungkapkan isi bacaan setelah membaca cepat
150 kata permenit
3.3 Membacakan berbagai teks perangkat upacara
dengan intonasi yang tepat
3.4 Mengomentari buku cerita yang dibacakan
Menulis
4. Mengungkapkan pikiran dan
pengalaman dalam buku
harian dan surat pribadi
4.1 Menuliskan buku harian atau pengalaman pribadi
dengan memperhatikan cara pengungkapan dan
bahasa yang baik dan benar
4.2 Menuliskan surat pribadi dengan memperhatikan
komposisi, isi, dan bahasa.
4.3 Menuliskan teks pengumuman dengan bahasa yang
efektif, baik dan benar
Kelas VII, Semester 2
Sk-kd smp/smplb Bahasa Indonesia 1
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
Mendengarkan
5. Memahami wacana lisan
melalui kegiatan wawancara
dan pembacaan puisi
5.1 Menyimpulkan pikiran, pendapat, dan gagasan
seorang tokoh/narasumber yang disampaikan dalam
wawancara
5.2 Menuliskan dengan singkat hal-hal penting yang
dikemukakan narasumber dalam wawancara
5.3 Menanggapi cara pembacaan puisi
Berbicara
6. Mengungkapkan pikiran,
perasaan, informasi dan
pengalaman melalui
kegiatan menanggapi
cerita, cerpen dan
bertelepon.
6.1 Menceritakan tokoh idola dengan mengemukakan
identitas dan keunggulan tokoh, serta alasan
mengidolakannya dengan pilihan kata yang sesuai
6.2 Bertelepon dengan kalimat yang efektif dan bahasa
yang santun
6.3 Menjelaskan hubungan latar suatu cerpen dengan
realitas sosial
Membaca
7. Memahami wacana tulis
melalui kegiatan membaca
intensif dan membaca
memindai
7.1 Mengungkapkan hal-hal yang dapat meneladani dari
buku biografi yang dibaca dengan membaca intensif
dan
7.2 Menemukan gagasan utama dalam teks yang dibaca
7.3 Menentukan informasi secara tepat dari tabel/ diagram
yang dibaca dengan membaca memindai
Menulis
8. Mengungkapkan berbagai
informasi dalam bentuk
narasi, pesan singkat, dan
kegiatan menulis kreatif
puisi
8.1 Mengubah teks wawancara menjadi narasi dengan
memperhatikan cara penulisan kalimat langsung
8.2 Menuliskan pesan singkat sesuai dengan isi dengan
menggunakan kalimat efektif dan bahasa yang
santun
8.3 Menulis kreatif puisi berkenaan dengan keindahan
alam
Kelas VIII, Semester 1
Sk-kd smp/smplb Bahasa Indonesia 2
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
Mendengarkan
1. Memahami wacana lisan
berbentuk laporan dan
mengapresiasi pementasan
drama
1.1 Menganalisis laporan
1.2 Menanggapi isi laporan
1.3 Menanggapi unsur pementasan drama
Berbicara
2. Mengungkapkan berbagai
informasi melalui
wawancara dan presentasi
laporan
2.1 Berwawancara dengan narasumber dari berbagai
kalangan dengan memperhatikan etika
berwawancara
2.2 Menyampaikan laporan lisan dengan baik dan benar
Membaca
3. Memahami ragam wacana
tulis dengan membaca
memindai, membaca cepat
3.1 Menemukan informasi dengan cara cepat dan
tepat dari ensiklopedi/buku telepon dengan
membaca memindai
3.2 Menemukan tempat atau arah dengan konteks
yang sebenarnya sesuai dengan yang tertera
pada denah
3.3 Menyimpulkan isi suatu teks dengan membaca
cepat 200 kata permenit
Menulis
4. Mengungkapkan informasi
dalam bentuk laporan, surat
dinas, dan petunjuk
4.1 Menulis laporan dengan menggunakan bahasa
yang baik dan benar
4.2 Menulis surat dinas berkenaan dengan kegiatan
sekolah dengan sistematika yang tepat dan
bahasa baku
4.3 Menulis petunjuk melakukan sesuatu dengan
urutan yang tepat dengan menggunakan bahasa
yang efektif
Kelas VIII, Semester 2
Sk-kd smp/smplb Bahasa Indonesia 3
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
Mendengarkan
5. Memahami isi berita dari
radio/televisi
5.1 Menemukan pokok-pokok berita (apa, siapa, dimana,
kapan, mengapa, dan bagaimana) yang didengarkan
atau ditonton melalui radio/televisi
5.2 Mengemukakan kembali berita yang didengarkan
atau ditonton melalui radio/televisi
Berbicara
6. Mengemukakan pikiran,
perasaan, dan informasi
melalui kegiatan diskusi
dan protokoler
6.1 Menyampaikan persetujuan sanggahan, dan
penolakan pendapat dalam diskusi disertai
dengan bukti atau alasan
6.2 Membawakan cara dengan baik dan benar,
serta santun
Membaca
7. Memahami ragam wacana
tulis dengan membaca
ekstensif, membaca intensif,
dan membaca nyaring
7.1 Menemukan masalah utama dari beberapa berita
yang bertopik sama melalui membaca ekstensif
7.2 Menemukan informasi untuk bahan diskusi melalui
membaca intensif
7.3 Membacakan teks berita dengan intonasi yang tepat
serta artikulasi dan volume suara yang jelas
Menulis
8. Mengungkapkan informasi
dalam bentuk rangkuman,
teks berita,
selogan/poster, dan
menulis kreatif drama
8.1 Menulis rangkuman isi buku ilmu pengetahuan
populer
8.2 Menulis teks berita secara singkat, padat, dan jelas
8.3 Menulis slogan/poster untuk berbagai keperluan
dengan pilihan kata dan kalimat yang bervariasi,
serta persuasif.
8.4 Menulis kreatif naskah drama satu babak dengan
memperhatikan keaslian ide
Kelas IX, Semester 1
Sk-kd smp/smplb Bahasa Indonesia 4
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
Mendengarkan
1. Memahami dialog
interaktif pada tayangan
televisi/siaran radio
1.1 Menyimpulkan isi dialog interaktif beberapa
narasumber pada tanyangan televisi/siaran radio
1.2 Mengomentari pendapat narasumber dalam dialog
interaktif dari tayangan televisi/siaran radio
Berbicara
2. Mengungkapkan pikiran,
perasaan dan informasi
dalam bentuk komentar
dan laporan
2.1 Mengkritik/memuji berbagai karya (seni atau
produk) dengan bahasa yang lugas dan santun
2.2 Melaporkan secara lisan berbagai peristiwa dengan
menggunakan kalimat yang jelas
Membaca
3. Memahami ragam wacana
tulis dengan membaca
intensif membaca memindai,
dan buku novel remaja
3.1 Membedakan antara fakta dan opini dalam teks iklan
di surat kabar melalui kegiatan membaca intensif
3.2 Menemukan informasi yang ditemukan secara cepat
dan tepat dari indeks buku melalui kegiatan
membaca memindai
3.3 Menanggapi hal yang menarik dari kesiapan novel
remaja
Menulis
4. Mengungkapkan informasi
dalam bentuk iklan baris,
karangan, dan pikiran serta
perasaan dalam puisi bebas
4.1 Menulis iklan baris dengan bahasa yang singkat,
padat dan jelas
4.2 Menyunting karangan dengan berpedoman pada
ketepatan ejaan, tanda baca, pilihan kata, keefektifan
kalimat, keterpaduan paragraf, dan kebulatan wacana.
4.3 Menulis puisi bebas dengan menggunakan pilihan
kata yang sesuai
Kelas IX, Semester 2
Sk-kd smp/smplb Bahasa Indonesia 5
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
Mendengarkan
5. Memahami isi pidato/
khotbah/ceramah dan
wacana sastra jenis syair
5.1 Menyimpulkan pesan pidato/ceramah/khotbah yang
didengar
5.2 Memberi komentar tentang isi pidato/ceramah/
khotbah
5.3 Menemukan tema dan pesan syair yang
diperdengarkan
Berbicara
6. Mengungkapakan pikiran,
perasaan, dan informasi
dalam pidato dan diskusi
6.1 Berpidato/berceramah/berkhotbah dengan intonasi
yang tepat dan artikulasi serta volume suara yang
jelas
6.2 Menerapkan prinsip-prinsip diskusi
Membaca
7. Memahami ragam wacana
tulis dengan membaca
ekstensif, membaca intensif
dan membaca cepat
7.1 Menemukan gagasan dari beberapa artikel dan buku
melalui kegiatan membaca ekstensif
7.2 Mengubah sajian grafik, tabel, atau bagan menjadi
uraian melalui kegiatan membaca intensif
7.3 Menyimpulkan gagasan utama suatu teks dengan
membaca cepat + 100 kata permenit
Menulis
8. Mengungkapkan pikiran,
perasaan, dan informasi
dalam bentuk karya ilmiah
sederhana, teks pidato, surat
pembaca dan cerpen
8.1 Menulis karya ilmiah sederhana dengan menggunakan
berbagai sumber
8.2 Menulis teks pidato/ceramah/khotbah dengan
sistematika dan bahasa yang efektif
8.3 Menulis surat pembaca tentang lingkungan sekolah
8.4 Menuliskan kembali dengan kalimat sendiri yang
pernah dibaca.
Ruang Lingkup
Ruang lingkup mata pelajaran Bahasa Indonesia mencakup komponen kemampuan
berbahasa dan kemampuan bersastra yang meliputi aspek-aspek sebagai berikut.
1. Mendengarkan
2. Berbicara
3. Membaca
4. Menulis
Pada akhir pendidikan di SMPLB peserta didik telah membaca sekurang-kurangnya 8 buku
sastra dan nonsastra.
Sk-kd smp/smplb Bahasa Indonesia 6
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
Mendengarkan
5. Memahami isi pidato/
khotbah/ceramah dan
wacana sastra jenis syair
5.1 Menyimpulkan pesan pidato/ceramah/khotbah yang
didengar
5.2 Memberi komentar tentang isi pidato/ceramah/
khotbah
5.3 Menemukan tema dan pesan syair yang
diperdengarkan
Berbicara
6. Mengungkapakan pikiran,
perasaan, dan informasi
dalam pidato dan diskusi
6.1 Berpidato/berceramah/berkhotbah dengan intonasi
yang tepat dan artikulasi serta volume suara yang
jelas
6.2 Menerapkan prinsip-prinsip diskusi
Membaca
7. Memahami ragam wacana
tulis dengan membaca
ekstensif, membaca intensif
dan membaca cepat
7.1 Menemukan gagasan dari beberapa artikel dan buku
melalui kegiatan membaca ekstensif
7.2 Mengubah sajian grafik, tabel, atau bagan menjadi
uraian melalui kegiatan membaca intensif
7.3 Menyimpulkan gagasan utama suatu teks dengan
membaca cepat + 100 kata permenit
Menulis
8. Mengungkapkan pikiran,
perasaan, dan informasi
dalam bentuk karya ilmiah
sederhana, teks pidato, surat
pembaca dan cerpen
8.1 Menulis karya ilmiah sederhana dengan menggunakan
berbagai sumber
8.2 Menulis teks pidato/ceramah/khotbah dengan
sistematika dan bahasa yang efektif
8.3 Menulis surat pembaca tentang lingkungan sekolah
8.4 Menuliskan kembali dengan kalimat sendiri yang
pernah dibaca.
Ruang Lingkup
Ruang lingkup mata pelajaran Bahasa Indonesia mencakup komponen kemampuan
berbahasa dan kemampuan bersastra yang meliputi aspek-aspek sebagai berikut.
1. Mendengarkan
2. Berbicara
3. Membaca
4. Menulis
Pada akhir pendidikan di SMPLB peserta didik telah membaca sekurang-kurangnya 8 buku
sastra dan nonsastra.
Sk-kd smp/smplb Bahasa Indonesia 6

More Related Content

What's hot

SK-KD Matematika SDLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD Matematika SDLB – B(Tuna Rungu)SK-KD Matematika SDLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD Matematika SDLB – B(Tuna Rungu)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Contoh penilaian unjuk kerja
Contoh penilaian unjuk kerjaContoh penilaian unjuk kerja
Contoh penilaian unjuk kerja
opiyuparfumazwar
 
SK-KD PKN SD-MI
SK-KD PKN SD-MISK-KD PKN SD-MI
SK-KD PKN SD-MI
SMA Negeri 9 KERINCI
 
RPP PJOK SMK Kelas X Semester 1 Kurikulum 2013
RPP PJOK SMK Kelas X Semester 1 Kurikulum 2013RPP PJOK SMK Kelas X Semester 1 Kurikulum 2013
RPP PJOK SMK Kelas X Semester 1 Kurikulum 2013
bimo kontaning
 
Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar PAI SMP Kls 7
Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar PAI SMP Kls 7Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar PAI SMP Kls 7
Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar PAI SMP Kls 7
Kementerian Agama Kota Pontianak Kalbar / SMPN 3 Kota Pontianak Kalbar
 
Cover tugas ipa ut
Cover tugas ipa utCover tugas ipa ut
Cover tugas ipa ut
Nurul Huda
 
Rpp sbk 2 a sd
Rpp sbk 2 a sdRpp sbk 2 a sd
Rpp sbk 2 a sd
Opertor MI Kbk
 
SK-KD Bahasa Indonesia SMP-MTs
SK-KD Bahasa Indonesia SMP-MTsSK-KD Bahasa Indonesia SMP-MTs
SK-KD Bahasa Indonesia SMP-MTs
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdfModul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
Irman Ramly
 
RHK PMM.pdf
RHK PMM.pdfRHK PMM.pdf
RHK PMM.pdf
HeruSantoso58
 
Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar Kelas IX
Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar Kelas IXStandar Kompetensi dan Kompetensi Dasar Kelas IX
Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar Kelas IX
Kementerian Agama Kota Pontianak Kalbar / SMPN 3 Kota Pontianak Kalbar
 
INSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIK
INSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIKINSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIK
INSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIKdhinnar
 
Contoh rubrik penilaian psikomotorik
Contoh rubrik penilaian psikomotorikContoh rubrik penilaian psikomotorik
Contoh rubrik penilaian psikomotorik
Muhammad Idris
 
Kompetensi dasar penjasorkes kelas x semester gasal Kurikulum 2013
Kompetensi dasar penjasorkes kelas x semester gasal Kurikulum 2013Kompetensi dasar penjasorkes kelas x semester gasal Kurikulum 2013
Kompetensi dasar penjasorkes kelas x semester gasal Kurikulum 2013
bimo kontaning
 
SK-KD bhs Indonesia SDLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD bhs Indonesia SDLB – B(Tuna Rungu)SK-KD bhs Indonesia SDLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD bhs Indonesia SDLB – B(Tuna Rungu)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Penilaian Afektif
Penilaian AfektifPenilaian Afektif
Penilaian Afektif
Pristiadi Utomo
 
Model RPP PJOK
Model RPP PJOKModel RPP PJOK
Model RPP PJOK
Gilang Asri Devianty
 
RPP SMK Gambar Teknik Kelas X
RPP SMK Gambar Teknik Kelas XRPP SMK Gambar Teknik Kelas X
RPP SMK Gambar Teknik Kelas X
Diva Pendidikan
 
Panduan Menyusun CP ke TP dan ATP.pptx
Panduan Menyusun CP ke TP dan ATP.pptxPanduan Menyusun CP ke TP dan ATP.pptx
Panduan Menyusun CP ke TP dan ATP.pptx
ErwinHariKurniawan2
 

What's hot (20)

SK-KD Matematika SDLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD Matematika SDLB – B(Tuna Rungu)SK-KD Matematika SDLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD Matematika SDLB – B(Tuna Rungu)
 
Contoh penilaian unjuk kerja
Contoh penilaian unjuk kerjaContoh penilaian unjuk kerja
Contoh penilaian unjuk kerja
 
SK-KD PKN SD-MI
SK-KD PKN SD-MISK-KD PKN SD-MI
SK-KD PKN SD-MI
 
RPP PJOK SMK Kelas X Semester 1 Kurikulum 2013
RPP PJOK SMK Kelas X Semester 1 Kurikulum 2013RPP PJOK SMK Kelas X Semester 1 Kurikulum 2013
RPP PJOK SMK Kelas X Semester 1 Kurikulum 2013
 
Manajemen Olahraga
Manajemen OlahragaManajemen Olahraga
Manajemen Olahraga
 
Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar PAI SMP Kls 7
Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar PAI SMP Kls 7Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar PAI SMP Kls 7
Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar PAI SMP Kls 7
 
Cover tugas ipa ut
Cover tugas ipa utCover tugas ipa ut
Cover tugas ipa ut
 
Rpp sbk 2 a sd
Rpp sbk 2 a sdRpp sbk 2 a sd
Rpp sbk 2 a sd
 
SK-KD Bahasa Indonesia SMP-MTs
SK-KD Bahasa Indonesia SMP-MTsSK-KD Bahasa Indonesia SMP-MTs
SK-KD Bahasa Indonesia SMP-MTs
 
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdfModul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
 
RHK PMM.pdf
RHK PMM.pdfRHK PMM.pdf
RHK PMM.pdf
 
Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar Kelas IX
Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar Kelas IXStandar Kompetensi dan Kompetensi Dasar Kelas IX
Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar Kelas IX
 
INSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIK
INSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIKINSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIK
INSTRUMEN SUPERVISI AKADEMIK
 
Contoh rubrik penilaian psikomotorik
Contoh rubrik penilaian psikomotorikContoh rubrik penilaian psikomotorik
Contoh rubrik penilaian psikomotorik
 
Kompetensi dasar penjasorkes kelas x semester gasal Kurikulum 2013
Kompetensi dasar penjasorkes kelas x semester gasal Kurikulum 2013Kompetensi dasar penjasorkes kelas x semester gasal Kurikulum 2013
Kompetensi dasar penjasorkes kelas x semester gasal Kurikulum 2013
 
SK-KD bhs Indonesia SDLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD bhs Indonesia SDLB – B(Tuna Rungu)SK-KD bhs Indonesia SDLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD bhs Indonesia SDLB – B(Tuna Rungu)
 
Penilaian Afektif
Penilaian AfektifPenilaian Afektif
Penilaian Afektif
 
Model RPP PJOK
Model RPP PJOKModel RPP PJOK
Model RPP PJOK
 
RPP SMK Gambar Teknik Kelas X
RPP SMK Gambar Teknik Kelas XRPP SMK Gambar Teknik Kelas X
RPP SMK Gambar Teknik Kelas X
 
Panduan Menyusun CP ke TP dan ATP.pptx
Panduan Menyusun CP ke TP dan ATP.pptxPanduan Menyusun CP ke TP dan ATP.pptx
Panduan Menyusun CP ke TP dan ATP.pptx
 

Similar to SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – D(Tuna Daksa)

SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – E(Tuna Laras)
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – E(Tuna Laras)SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – E(Tuna Laras)
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – E(Tuna Laras)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – A(Tuna Netra)
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – A(Tuna Netra)SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – A(Tuna Netra)
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – A(Tuna Netra)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
31. bhs.ind smp m ts
31. bhs.ind smp m ts31. bhs.ind smp m ts
31. bhs.ind smp m ts
Yayah Adrian
 
sk-kd bhs. indonesia sma-ma
sk-kd bhs. indonesia sma-mask-kd bhs. indonesia sma-ma
sk-kd bhs. indonesia sma-ma
SMA Negeri 9 KERINCI
 
sk kd bhs.ind. sd mi
sk kd bhs.ind. sd misk kd bhs.ind. sd mi
sk kd bhs.ind. sd mi
Agus S. Hidayat, S.Pd
 
[1] sk & kd bina
[1] sk & kd bina[1] sk & kd bina
[1] sk & kd bina
Anantha Fazrian
 
[1] sk & kd bina
[1] sk & kd bina[1] sk & kd bina
[1] sk & kd bina
maman Suparman
 
[2] pemetaan sk smp indo
[2] pemetaan sk smp indo[2] pemetaan sk smp indo
[2] pemetaan sk smp indo
Horas Handoko
 
[6] prota smp indo
[6] prota smp indo[6] prota smp indo
[6] prota smp indo
Horas Handoko
 
SK-KD bhs Indonesia SD-MI
SK-KD bhs Indonesia SD-MISK-KD bhs Indonesia SD-MI
SK-KD bhs Indonesia SD-MI
SMA Negeri 9 KERINCI
 
PPT Bahasa Indonesia di SD.pptx
PPT Bahasa Indonesia di SD.pptxPPT Bahasa Indonesia di SD.pptx
PPT Bahasa Indonesia di SD.pptx
muhammadriyanton1
 
PROTA BHS INDO
PROTA BHS INDOPROTA BHS INDO
PROTA BHS INDO
sutarso
 
Modul 5- Pendidikan Bahasa Indonesia di SD.pptx
Modul 5- Pendidikan Bahasa Indonesia di SD.pptxModul 5- Pendidikan Bahasa Indonesia di SD.pptx
Modul 5- Pendidikan Bahasa Indonesia di SD.pptx
achmadzakki2
 

Similar to SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – D(Tuna Daksa) (20)

SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – E(Tuna Laras)
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – E(Tuna Laras)SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – E(Tuna Laras)
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – E(Tuna Laras)
 
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)
 
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – A(Tuna Netra)
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – A(Tuna Netra)SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – A(Tuna Netra)
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – A(Tuna Netra)
 
Kd dan sk kelas vii,viii,ix
Kd dan sk kelas vii,viii,ixKd dan sk kelas vii,viii,ix
Kd dan sk kelas vii,viii,ix
 
31. bhs.ind smp m ts
31. bhs.ind smp m ts31. bhs.ind smp m ts
31. bhs.ind smp m ts
 
sk-kd bhs. indonesia sma-ma
sk-kd bhs. indonesia sma-mask-kd bhs. indonesia sma-ma
sk-kd bhs. indonesia sma-ma
 
Standar kompetensi sma
Standar kompetensi smaStandar kompetensi sma
Standar kompetensi sma
 
07. bahasa indonesia (b)
07. bahasa indonesia (b)07. bahasa indonesia (b)
07. bahasa indonesia (b)
 
07. bahasa indonesia (c)
07. bahasa indonesia (c)07. bahasa indonesia (c)
07. bahasa indonesia (c)
 
sk kd bhs.ind. sd mi
sk kd bhs.ind. sd misk kd bhs.ind. sd mi
sk kd bhs.ind. sd mi
 
[1] sk & kd bina
[1] sk & kd bina[1] sk & kd bina
[1] sk & kd bina
 
[1] sk & kd bina
[1] sk & kd bina[1] sk & kd bina
[1] sk & kd bina
 
[2] pemetaan sk smp indo
[2] pemetaan sk smp indo[2] pemetaan sk smp indo
[2] pemetaan sk smp indo
 
Program tahunan-kls-9
Program tahunan-kls-9Program tahunan-kls-9
Program tahunan-kls-9
 
[6] prota smp indo
[6] prota smp indo[6] prota smp indo
[6] prota smp indo
 
SK-KD bhs Indonesia SD-MI
SK-KD bhs Indonesia SD-MISK-KD bhs Indonesia SD-MI
SK-KD bhs Indonesia SD-MI
 
PPT Bahasa Indonesia di SD.pptx
PPT Bahasa Indonesia di SD.pptxPPT Bahasa Indonesia di SD.pptx
PPT Bahasa Indonesia di SD.pptx
 
PROTA BHS INDO
PROTA BHS INDOPROTA BHS INDO
PROTA BHS INDO
 
Modul 5- Pendidikan Bahasa Indonesia di SD.pptx
Modul 5- Pendidikan Bahasa Indonesia di SD.pptxModul 5- Pendidikan Bahasa Indonesia di SD.pptx
Modul 5- Pendidikan Bahasa Indonesia di SD.pptx
 
Program tahunan kls iv
Program tahunan kls ivProgram tahunan kls iv
Program tahunan kls iv
 

More from SMA Negeri 9 KERINCI

Latihan osp fisika soal 93
Latihan osp fisika soal 93Latihan osp fisika soal 93
Latihan osp fisika soal 93
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Latihan osp fisika soal 94
Latihan osp fisika soal 94Latihan osp fisika soal 94
Latihan osp fisika soal 94
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Latihan osp fisika soal 95
Latihan osp fisika soal 95Latihan osp fisika soal 95
Latihan osp fisika soal 95
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Latihan osp fisika soal 96
Latihan osp fisika soal 96Latihan osp fisika soal 96
Latihan osp fisika soal 96
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Latihan osp fisika soal 97
Latihan osp fisika soal 97Latihan osp fisika soal 97
Latihan osp fisika soal 97
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Latihan osp fisika soal 98
Latihan osp fisika soal 98Latihan osp fisika soal 98
Latihan osp fisika soal 98
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Latihan osp fisika soal 99
Latihan osp fisika soal 99Latihan osp fisika soal 99
Latihan osp fisika soal 99
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Latihan osp fisika soal 100
Latihan osp fisika soal 100Latihan osp fisika soal 100
Latihan osp fisika soal 100
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2014 osnk fisika (tkunci)
2014 osnk fisika (tkunci)2014 osnk fisika (tkunci)
2014 osnk fisika (tkunci)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2014 osnk fisika (soal)
2014 osnk fisika (soal)2014 osnk fisika (soal)
2014 osnk fisika (soal)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2013 osnk fisika (tkunci)
2013 osnk fisika (tkunci)2013 osnk fisika (tkunci)
2013 osnk fisika (tkunci)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2013 osnk fisika (soal)
2013 osnk fisika (soal)2013 osnk fisika (soal)
2013 osnk fisika (soal)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2012 osnk fisika (tkunci)
2012 osnk fisika (tkunci)2012 osnk fisika (tkunci)
2012 osnk fisika (tkunci)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2012 osnk fisika (soal)
2012 osnk fisika (soal)2012 osnk fisika (soal)
2012 osnk fisika (soal)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2011 osnk fisika (tkunci)
2011 osnk fisika (tkunci)2011 osnk fisika (tkunci)
2011 osnk fisika (tkunci)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2011 osnk fisika (soal)
2011 osnk fisika (soal)2011 osnk fisika (soal)
2011 osnk fisika (soal)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2010 osnk fisika (soal)
2010 osnk fisika (soal)2010 osnk fisika (soal)
2010 osnk fisika (soal)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2009 osnk fisika (tkunci)
2009 osnk fisika (tkunci)2009 osnk fisika (tkunci)
2009 osnk fisika (tkunci)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2009 osnk fisika (soal)
2009 osnk fisika (soal)2009 osnk fisika (soal)
2009 osnk fisika (soal)
SMA Negeri 9 KERINCI
 
2010 osnk fisika (tkunci)
2010 osnk fisika (tkunci)2010 osnk fisika (tkunci)
2010 osnk fisika (tkunci)
SMA Negeri 9 KERINCI
 

More from SMA Negeri 9 KERINCI (20)

Latihan osp fisika soal 93
Latihan osp fisika soal 93Latihan osp fisika soal 93
Latihan osp fisika soal 93
 
Latihan osp fisika soal 94
Latihan osp fisika soal 94Latihan osp fisika soal 94
Latihan osp fisika soal 94
 
Latihan osp fisika soal 95
Latihan osp fisika soal 95Latihan osp fisika soal 95
Latihan osp fisika soal 95
 
Latihan osp fisika soal 96
Latihan osp fisika soal 96Latihan osp fisika soal 96
Latihan osp fisika soal 96
 
Latihan osp fisika soal 97
Latihan osp fisika soal 97Latihan osp fisika soal 97
Latihan osp fisika soal 97
 
Latihan osp fisika soal 98
Latihan osp fisika soal 98Latihan osp fisika soal 98
Latihan osp fisika soal 98
 
Latihan osp fisika soal 99
Latihan osp fisika soal 99Latihan osp fisika soal 99
Latihan osp fisika soal 99
 
Latihan osp fisika soal 100
Latihan osp fisika soal 100Latihan osp fisika soal 100
Latihan osp fisika soal 100
 
2014 osnk fisika (tkunci)
2014 osnk fisika (tkunci)2014 osnk fisika (tkunci)
2014 osnk fisika (tkunci)
 
2014 osnk fisika (soal)
2014 osnk fisika (soal)2014 osnk fisika (soal)
2014 osnk fisika (soal)
 
2013 osnk fisika (tkunci)
2013 osnk fisika (tkunci)2013 osnk fisika (tkunci)
2013 osnk fisika (tkunci)
 
2013 osnk fisika (soal)
2013 osnk fisika (soal)2013 osnk fisika (soal)
2013 osnk fisika (soal)
 
2012 osnk fisika (tkunci)
2012 osnk fisika (tkunci)2012 osnk fisika (tkunci)
2012 osnk fisika (tkunci)
 
2012 osnk fisika (soal)
2012 osnk fisika (soal)2012 osnk fisika (soal)
2012 osnk fisika (soal)
 
2011 osnk fisika (tkunci)
2011 osnk fisika (tkunci)2011 osnk fisika (tkunci)
2011 osnk fisika (tkunci)
 
2011 osnk fisika (soal)
2011 osnk fisika (soal)2011 osnk fisika (soal)
2011 osnk fisika (soal)
 
2010 osnk fisika (soal)
2010 osnk fisika (soal)2010 osnk fisika (soal)
2010 osnk fisika (soal)
 
2009 osnk fisika (tkunci)
2009 osnk fisika (tkunci)2009 osnk fisika (tkunci)
2009 osnk fisika (tkunci)
 
2009 osnk fisika (soal)
2009 osnk fisika (soal)2009 osnk fisika (soal)
2009 osnk fisika (soal)
 
2010 osnk fisika (tkunci)
2010 osnk fisika (tkunci)2010 osnk fisika (tkunci)
2010 osnk fisika (tkunci)
 

Recently uploaded

LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
adelsimanjuntak
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 

Recently uploaded (20)

LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 

SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – D(Tuna Daksa)

  • 1. STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR BAHASA INDONESIA SMP Luar Biasa Tunadaksa (SMPLB – D) Kelas VII, Semester 1 Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Mendengarkan 1. Memahami wacana lisan melalui kegiatan mendengarkan berita dan dongeng 1.1 Menyimpulkan isi berita yang dibacakan dalam beberapa kalimat 1.2 Menuliskan kembali berita yang dibacakan ke dalam beberapa kalimat 1.3 Menemukan hal-hal yang menarik dari dongeng yang diperdengarkan Berbicara 2. Mengungkapkan pengalaman dan informasi melalui kegiatan berbicara dan menyampaikan pengumuman 2.1 Menceritakan pengalaman yang paling mengesankan dengan menggunakan pilihan kata dan kalimat efektif 2.2 Menyampaikan pengumuman dengan intonasi yang tepat serta menggunakan kalimat-kalimat yang lugas dan sederhana Membaca 3. Memahami ragam teks sastra dan non sastra dengan berbagai cara membaca 3.1 Menemukan makna kata tertentu dalam kamus secara cepat dan tepat sesuai konteks yang diinginkan melalui kegiatan membaca memindai 3.2 Mengungkapkan isi bacaan setelah membaca cepat 150 kata permenit 3.3 Membacakan berbagai teks perangkat upacara dengan intonasi yang tepat 3.4 Mengomentari buku cerita yang dibacakan Menulis 4. Mengungkapkan pikiran dan pengalaman dalam buku harian dan surat pribadi 4.1 Menuliskan buku harian atau pengalaman pribadi dengan memperhatikan cara pengungkapan dan bahasa yang baik dan benar 4.2 Menuliskan surat pribadi dengan memperhatikan komposisi, isi, dan bahasa. 4.3 Menuliskan teks pengumuman dengan bahasa yang efektif, baik dan benar Kelas VII, Semester 2 Sk-kd smp/smplb Bahasa Indonesia 1
  • 2. Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Mendengarkan 5. Memahami wacana lisan melalui kegiatan wawancara dan pembacaan puisi 5.1 Menyimpulkan pikiran, pendapat, dan gagasan seorang tokoh/narasumber yang disampaikan dalam wawancara 5.2 Menuliskan dengan singkat hal-hal penting yang dikemukakan narasumber dalam wawancara 5.3 Menanggapi cara pembacaan puisi Berbicara 6. Mengungkapkan pikiran, perasaan, informasi dan pengalaman melalui kegiatan menanggapi cerita, cerpen dan bertelepon. 6.1 Menceritakan tokoh idola dengan mengemukakan identitas dan keunggulan tokoh, serta alasan mengidolakannya dengan pilihan kata yang sesuai 6.2 Bertelepon dengan kalimat yang efektif dan bahasa yang santun 6.3 Menjelaskan hubungan latar suatu cerpen dengan realitas sosial Membaca 7. Memahami wacana tulis melalui kegiatan membaca intensif dan membaca memindai 7.1 Mengungkapkan hal-hal yang dapat meneladani dari buku biografi yang dibaca dengan membaca intensif dan 7.2 Menemukan gagasan utama dalam teks yang dibaca 7.3 Menentukan informasi secara tepat dari tabel/ diagram yang dibaca dengan membaca memindai Menulis 8. Mengungkapkan berbagai informasi dalam bentuk narasi, pesan singkat, dan kegiatan menulis kreatif puisi 8.1 Mengubah teks wawancara menjadi narasi dengan memperhatikan cara penulisan kalimat langsung 8.2 Menuliskan pesan singkat sesuai dengan isi dengan menggunakan kalimat efektif dan bahasa yang santun 8.3 Menulis kreatif puisi berkenaan dengan keindahan alam Kelas VIII, Semester 1 Sk-kd smp/smplb Bahasa Indonesia 2
  • 3. Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Mendengarkan 1. Memahami wacana lisan berbentuk laporan dan mengapresiasi pementasan drama 1.1 Menganalisis laporan 1.2 Menanggapi isi laporan 1.3 Menanggapi unsur pementasan drama Berbicara 2. Mengungkapkan berbagai informasi melalui wawancara dan presentasi laporan 2.1 Berwawancara dengan narasumber dari berbagai kalangan dengan memperhatikan etika berwawancara 2.2 Menyampaikan laporan lisan dengan baik dan benar Membaca 3. Memahami ragam wacana tulis dengan membaca memindai, membaca cepat 3.1 Menemukan informasi dengan cara cepat dan tepat dari ensiklopedi/buku telepon dengan membaca memindai 3.2 Menemukan tempat atau arah dengan konteks yang sebenarnya sesuai dengan yang tertera pada denah 3.3 Menyimpulkan isi suatu teks dengan membaca cepat 200 kata permenit Menulis 4. Mengungkapkan informasi dalam bentuk laporan, surat dinas, dan petunjuk 4.1 Menulis laporan dengan menggunakan bahasa yang baik dan benar 4.2 Menulis surat dinas berkenaan dengan kegiatan sekolah dengan sistematika yang tepat dan bahasa baku 4.3 Menulis petunjuk melakukan sesuatu dengan urutan yang tepat dengan menggunakan bahasa yang efektif Kelas VIII, Semester 2 Sk-kd smp/smplb Bahasa Indonesia 3
  • 4. Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Mendengarkan 5. Memahami isi berita dari radio/televisi 5.1 Menemukan pokok-pokok berita (apa, siapa, dimana, kapan, mengapa, dan bagaimana) yang didengarkan atau ditonton melalui radio/televisi 5.2 Mengemukakan kembali berita yang didengarkan atau ditonton melalui radio/televisi Berbicara 6. Mengemukakan pikiran, perasaan, dan informasi melalui kegiatan diskusi dan protokoler 6.1 Menyampaikan persetujuan sanggahan, dan penolakan pendapat dalam diskusi disertai dengan bukti atau alasan 6.2 Membawakan cara dengan baik dan benar, serta santun Membaca 7. Memahami ragam wacana tulis dengan membaca ekstensif, membaca intensif, dan membaca nyaring 7.1 Menemukan masalah utama dari beberapa berita yang bertopik sama melalui membaca ekstensif 7.2 Menemukan informasi untuk bahan diskusi melalui membaca intensif 7.3 Membacakan teks berita dengan intonasi yang tepat serta artikulasi dan volume suara yang jelas Menulis 8. Mengungkapkan informasi dalam bentuk rangkuman, teks berita, selogan/poster, dan menulis kreatif drama 8.1 Menulis rangkuman isi buku ilmu pengetahuan populer 8.2 Menulis teks berita secara singkat, padat, dan jelas 8.3 Menulis slogan/poster untuk berbagai keperluan dengan pilihan kata dan kalimat yang bervariasi, serta persuasif. 8.4 Menulis kreatif naskah drama satu babak dengan memperhatikan keaslian ide Kelas IX, Semester 1 Sk-kd smp/smplb Bahasa Indonesia 4
  • 5. Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Mendengarkan 1. Memahami dialog interaktif pada tayangan televisi/siaran radio 1.1 Menyimpulkan isi dialog interaktif beberapa narasumber pada tanyangan televisi/siaran radio 1.2 Mengomentari pendapat narasumber dalam dialog interaktif dari tayangan televisi/siaran radio Berbicara 2. Mengungkapkan pikiran, perasaan dan informasi dalam bentuk komentar dan laporan 2.1 Mengkritik/memuji berbagai karya (seni atau produk) dengan bahasa yang lugas dan santun 2.2 Melaporkan secara lisan berbagai peristiwa dengan menggunakan kalimat yang jelas Membaca 3. Memahami ragam wacana tulis dengan membaca intensif membaca memindai, dan buku novel remaja 3.1 Membedakan antara fakta dan opini dalam teks iklan di surat kabar melalui kegiatan membaca intensif 3.2 Menemukan informasi yang ditemukan secara cepat dan tepat dari indeks buku melalui kegiatan membaca memindai 3.3 Menanggapi hal yang menarik dari kesiapan novel remaja Menulis 4. Mengungkapkan informasi dalam bentuk iklan baris, karangan, dan pikiran serta perasaan dalam puisi bebas 4.1 Menulis iklan baris dengan bahasa yang singkat, padat dan jelas 4.2 Menyunting karangan dengan berpedoman pada ketepatan ejaan, tanda baca, pilihan kata, keefektifan kalimat, keterpaduan paragraf, dan kebulatan wacana. 4.3 Menulis puisi bebas dengan menggunakan pilihan kata yang sesuai Kelas IX, Semester 2 Sk-kd smp/smplb Bahasa Indonesia 5
  • 6. Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Mendengarkan 5. Memahami isi pidato/ khotbah/ceramah dan wacana sastra jenis syair 5.1 Menyimpulkan pesan pidato/ceramah/khotbah yang didengar 5.2 Memberi komentar tentang isi pidato/ceramah/ khotbah 5.3 Menemukan tema dan pesan syair yang diperdengarkan Berbicara 6. Mengungkapakan pikiran, perasaan, dan informasi dalam pidato dan diskusi 6.1 Berpidato/berceramah/berkhotbah dengan intonasi yang tepat dan artikulasi serta volume suara yang jelas 6.2 Menerapkan prinsip-prinsip diskusi Membaca 7. Memahami ragam wacana tulis dengan membaca ekstensif, membaca intensif dan membaca cepat 7.1 Menemukan gagasan dari beberapa artikel dan buku melalui kegiatan membaca ekstensif 7.2 Mengubah sajian grafik, tabel, atau bagan menjadi uraian melalui kegiatan membaca intensif 7.3 Menyimpulkan gagasan utama suatu teks dengan membaca cepat + 100 kata permenit Menulis 8. Mengungkapkan pikiran, perasaan, dan informasi dalam bentuk karya ilmiah sederhana, teks pidato, surat pembaca dan cerpen 8.1 Menulis karya ilmiah sederhana dengan menggunakan berbagai sumber 8.2 Menulis teks pidato/ceramah/khotbah dengan sistematika dan bahasa yang efektif 8.3 Menulis surat pembaca tentang lingkungan sekolah 8.4 Menuliskan kembali dengan kalimat sendiri yang pernah dibaca. Ruang Lingkup Ruang lingkup mata pelajaran Bahasa Indonesia mencakup komponen kemampuan berbahasa dan kemampuan bersastra yang meliputi aspek-aspek sebagai berikut. 1. Mendengarkan 2. Berbicara 3. Membaca 4. Menulis Pada akhir pendidikan di SMPLB peserta didik telah membaca sekurang-kurangnya 8 buku sastra dan nonsastra. Sk-kd smp/smplb Bahasa Indonesia 6
  • 7. Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Mendengarkan 5. Memahami isi pidato/ khotbah/ceramah dan wacana sastra jenis syair 5.1 Menyimpulkan pesan pidato/ceramah/khotbah yang didengar 5.2 Memberi komentar tentang isi pidato/ceramah/ khotbah 5.3 Menemukan tema dan pesan syair yang diperdengarkan Berbicara 6. Mengungkapakan pikiran, perasaan, dan informasi dalam pidato dan diskusi 6.1 Berpidato/berceramah/berkhotbah dengan intonasi yang tepat dan artikulasi serta volume suara yang jelas 6.2 Menerapkan prinsip-prinsip diskusi Membaca 7. Memahami ragam wacana tulis dengan membaca ekstensif, membaca intensif dan membaca cepat 7.1 Menemukan gagasan dari beberapa artikel dan buku melalui kegiatan membaca ekstensif 7.2 Mengubah sajian grafik, tabel, atau bagan menjadi uraian melalui kegiatan membaca intensif 7.3 Menyimpulkan gagasan utama suatu teks dengan membaca cepat + 100 kata permenit Menulis 8. Mengungkapkan pikiran, perasaan, dan informasi dalam bentuk karya ilmiah sederhana, teks pidato, surat pembaca dan cerpen 8.1 Menulis karya ilmiah sederhana dengan menggunakan berbagai sumber 8.2 Menulis teks pidato/ceramah/khotbah dengan sistematika dan bahasa yang efektif 8.3 Menulis surat pembaca tentang lingkungan sekolah 8.4 Menuliskan kembali dengan kalimat sendiri yang pernah dibaca. Ruang Lingkup Ruang lingkup mata pelajaran Bahasa Indonesia mencakup komponen kemampuan berbahasa dan kemampuan bersastra yang meliputi aspek-aspek sebagai berikut. 1. Mendengarkan 2. Berbicara 3. Membaca 4. Menulis Pada akhir pendidikan di SMPLB peserta didik telah membaca sekurang-kurangnya 8 buku sastra dan nonsastra. Sk-kd smp/smplb Bahasa Indonesia 6