Program tahunan mata pelajaran Bahasa Indonesia untuk kelas VI terdiri dari 8 kompetensi dasar yang mencakup kemampuan mendengarkan, berbicara, membaca dan menulis. Kompetensi-kompetensi tersebut akan dievaluasi melalui ulangan harian sepanjang tahun pelajaran.