SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
PEMERINTAH KABUPATEN MUNA
KECAMATAN LASALEPA
DESA KOMBUNGO
KEPUTUSAN
KEPALA DESA KOMBUNGO
NOMOR : 05 / VIII / 2016
TENTANG
PENUNJUKAN BENDAHARA DESA KOMBUNGO
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
KEPALA DESA KOMBUNGO
Menimbang : a. Bahwa untuk kelancaran tugas-tugas operasional pemanfaatan Dana
Pembangunan Desa, amak perlu penunjukan Bendahara sebagai personil
Pengelola Keuangan Desa Kombungo;
b. Bahwa pengangkatan sebagaimana dimaksud huruf a diatas, perlu ditetapkan
dengan Keputusan Kepala Desa Kombungo;
Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 42 Tahun 2004 tentang Pemerintah Desa
2. Peraturan Pemerintah Nomor 72 Tahun 2005 tentang Pedoman Umum
Pengaturan mengenai Desa;
3. Undang-undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaaan Negara;
4. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan
Daerah;
5. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 66 Tahun 2007 tentang Perencanaan
Pembangunan Desa / Kelurahan;
6. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa / Kelurahan dan Kecamatan
7. Surat Keputusan Bupati Muna Nomor 09 Tahun 2014 tentang Pengalokasian
Alokasi Dana Desa (ADD).
MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Menunjuk Saudara ASRUL, S.Pd sebagai Bendahara Desa Kombungo
Kedua : Bendahara Desa Mempunyai Tanggung Jawab Sebagai Pengelola Administrasi
keuangan Fisik maupun non fisik;
Ketiga : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila
dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dan kesalahan dalam penetapannya,
maka akan diadakan perubahan dan perbaikan sebagaimana mestinya.
Ditetapkan di : Kombungo
Pada Tanggal : 01 Juni 2016
Kepala Desa Kambungo
SARDANI, SP
NIP. 19621231 1998503 1 180
Tembusan ;
1. Yth. Bupati Muna;
2. Yth. Kepada BPMPD Kabupaten Muna;
3. Yth. Kepala Bagian Pemerintahan Setda Kabupaten Muna;
4. Yth. Inspektorat Kabupaten Muna;
5. Yth. Camat Lasalepa;
6. Yth. Ketua BPD Desa Lasalepa;
7. Masing-masing yang bersangkutan;
8. Arsip.

More Related Content

What's hot

peran perikanan dalam pembangunan nasional
peran perikanan dalam pembangunan nasionalperan perikanan dalam pembangunan nasional
peran perikanan dalam pembangunan nasional
PT. SASA
 
Pengelolaan aset desa tanah kas desa - tanah bengkok
Pengelolaan aset desa tanah kas desa - tanah bengkokPengelolaan aset desa tanah kas desa - tanah bengkok
Pengelolaan aset desa tanah kas desa - tanah bengkok
Sumardi Arahbani
 
Rencana Kawasan Perkotaan
Rencana Kawasan PerkotaanRencana Kawasan Perkotaan
Rencana Kawasan Perkotaan
Sigit Pramulia
 

What's hot (18)

Status rp3 kp1111
Status rp3 kp1111Status rp3 kp1111
Status rp3 kp1111
 
Dad strategi
Dad strategiDad strategi
Dad strategi
 
Dad strategi
Dad strategiDad strategi
Dad strategi
 
peran perikanan dalam pembangunan nasional
peran perikanan dalam pembangunan nasionalperan perikanan dalam pembangunan nasional
peran perikanan dalam pembangunan nasional
 
Memorandum Program 4-1 Perencanaan dan Penganggaran Sanitasi
Memorandum Program   4-1 Perencanaan dan Penganggaran SanitasiMemorandum Program   4-1 Perencanaan dan Penganggaran Sanitasi
Memorandum Program 4-1 Perencanaan dan Penganggaran Sanitasi
 
Perpres nomor 60 tahun 2015 rkp 2016
Perpres nomor 60 tahun 2015 rkp 2016Perpres nomor 60 tahun 2015 rkp 2016
Perpres nomor 60 tahun 2015 rkp 2016
 
01 pengelolaan-tanah kas desa-tanah bengkok
01 pengelolaan-tanah kas desa-tanah bengkok01 pengelolaan-tanah kas desa-tanah bengkok
01 pengelolaan-tanah kas desa-tanah bengkok
 
Keppres Nomor 17 Tahun 2020
Keppres Nomor 17 Tahun 2020Keppres Nomor 17 Tahun 2020
Keppres Nomor 17 Tahun 2020
 
Permen Kemenpera Nomor 12 tahun 2014 (Kemenpera Nomor 12 Tahun 2014 )
Permen Kemenpera Nomor 12 tahun 2014 (Kemenpera Nomor 12 Tahun 2014 )Permen Kemenpera Nomor 12 tahun 2014 (Kemenpera Nomor 12 Tahun 2014 )
Permen Kemenpera Nomor 12 tahun 2014 (Kemenpera Nomor 12 Tahun 2014 )
 
Dinas pemberdayaan masy, desa, ppa
Dinas pemberdayaan masy, desa, ppaDinas pemberdayaan masy, desa, ppa
Dinas pemberdayaan masy, desa, ppa
 
Laporan apbd fix
Laporan apbd fixLaporan apbd fix
Laporan apbd fix
 
Orientasi dewan pali dan oi
Orientasi dewan pali dan oiOrientasi dewan pali dan oi
Orientasi dewan pali dan oi
 
Pengelolaan aset desa tanah kas desa - tanah bengkok
Pengelolaan aset desa tanah kas desa - tanah bengkokPengelolaan aset desa tanah kas desa - tanah bengkok
Pengelolaan aset desa tanah kas desa - tanah bengkok
 
Keppres nomor 13 tahun 2018 tentang cuti bersama pns tahun 2018
Keppres nomor 13 tahun 2018 tentang cuti bersama pns tahun 2018Keppres nomor 13 tahun 2018 tentang cuti bersama pns tahun 2018
Keppres nomor 13 tahun 2018 tentang cuti bersama pns tahun 2018
 
31. Dinas kehutanan, lingkungan hidup dan pertambangan
31. Dinas kehutanan, lingkungan hidup dan pertambangan31. Dinas kehutanan, lingkungan hidup dan pertambangan
31. Dinas kehutanan, lingkungan hidup dan pertambangan
 
Rencana Kawasan Perkotaan
Rencana Kawasan PerkotaanRencana Kawasan Perkotaan
Rencana Kawasan Perkotaan
 
Rencana Strategis Kementrian Pekerjaan Umum 2010-2014
Rencana Strategis Kementrian Pekerjaan Umum 2010-2014Rencana Strategis Kementrian Pekerjaan Umum 2010-2014
Rencana Strategis Kementrian Pekerjaan Umum 2010-2014
 
Proposal
ProposalProposal
Proposal
 

Similar to Sk kepala desa kombungo

Sk tim penyusun rkp des
Sk tim penyusun rkp desSk tim penyusun rkp des
Sk tim penyusun rkp des
Abdul Kohar
 

Similar to Sk kepala desa kombungo (20)

Apbdes 2016
Apbdes 2016Apbdes 2016
Apbdes 2016
 
Peraturan Desa Pencil Nomor 1 Tahun 2018
Peraturan Desa Pencil Nomor 1 Tahun 2018Peraturan Desa Pencil Nomor 1 Tahun 2018
Peraturan Desa Pencil Nomor 1 Tahun 2018
 
Format perdes tentang apb des
Format perdes tentang apb desFormat perdes tentang apb des
Format perdes tentang apb des
 
Sk tim penyusun rkp des
Sk tim penyusun rkp desSk tim penyusun rkp des
Sk tim penyusun rkp des
 
PERDES No 4 Tahun 2021
PERDES No 4 Tahun 2021 PERDES No 4 Tahun 2021
PERDES No 4 Tahun 2021
 
Perdes No. 7 Tahun 2017 Tentang APBDes
Perdes No. 7 Tahun 2017 Tentang APBDesPerdes No. 7 Tahun 2017 Tentang APBDes
Perdes No. 7 Tahun 2017 Tentang APBDes
 
LPPD 2016
LPPD 2016LPPD 2016
LPPD 2016
 
Perdes No. 6 Tahun 2021
Perdes No. 6 Tahun 2021Perdes No. 6 Tahun 2021
Perdes No. 6 Tahun 2021
 
APBDES Desa Warungbanten Tahun 2018
APBDES Desa Warungbanten Tahun 2018APBDES Desa Warungbanten Tahun 2018
APBDES Desa Warungbanten Tahun 2018
 
PERDES NO 7 Tahun 2020
PERDES NO 7 Tahun 2020 PERDES NO 7 Tahun 2020
PERDES NO 7 Tahun 2020
 
LKPJ 2016
LKPJ 2016LKPJ 2016
LKPJ 2016
 
Lkpj 2016
Lkpj 2016Lkpj 2016
Lkpj 2016
 
Sk no. 24 lkmd 2019
Sk no. 24  lkmd 2019Sk no. 24  lkmd 2019
Sk no. 24 lkmd 2019
 
Perdes no. 01 thn 2017 laporan pertanggungjawaban realisasi pelaksanaan angga...
Perdes no. 01 thn 2017 laporan pertanggungjawaban realisasi pelaksanaan angga...Perdes no. 01 thn 2017 laporan pertanggungjawaban realisasi pelaksanaan angga...
Perdes no. 01 thn 2017 laporan pertanggungjawaban realisasi pelaksanaan angga...
 
Sk.kepala urusan dan kasi
Sk.kepala urusan dan kasiSk.kepala urusan dan kasi
Sk.kepala urusan dan kasi
 
Sk pengelola no. 15 tahun 2021 bumdes
Sk pengelola no.  15  tahun 2021  bumdesSk pengelola no.  15  tahun 2021  bumdes
Sk pengelola no. 15 tahun 2021 bumdes
 
SK BENDAHARA DESA 2017 DESA WAKEAKEA
SK BENDAHARA DESA  2017  DESA WAKEAKEASK BENDAHARA DESA  2017  DESA WAKEAKEA
SK BENDAHARA DESA 2017 DESA WAKEAKEA
 
APB DESA TA. 2017
APB DESA TA. 2017APB DESA TA. 2017
APB DESA TA. 2017
 
Perdes apb desa
Perdes apb desaPerdes apb desa
Perdes apb desa
 
Perdes apb desa 2017
Perdes apb desa 2017Perdes apb desa 2017
Perdes apb desa 2017
 

More from Operator Warnet Vast Raha

More from Operator Warnet Vast Raha (20)

Stiker kk bondan
Stiker kk bondanStiker kk bondan
Stiker kk bondan
 
Proposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bolaProposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bola
 
Surat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehatSurat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehat
 
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajarSurat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
 
Halaman sampul target
Halaman sampul targetHalaman sampul target
Halaman sampul target
 
Makalah seni kriya korea
Makalah seni kriya koreaMakalah seni kriya korea
Makalah seni kriya korea
 
Makalah makromolekul
Makalah makromolekulMakalah makromolekul
Makalah makromolekul
 
126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
 
Lingkungan hidup
Lingkungan hidupLingkungan hidup
Lingkungan hidup
 
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
 
Odher scout community
Odher scout communityOdher scout community
Odher scout community
 
Surat izin keramaian
Surat izin keramaianSurat izin keramaian
Surat izin keramaian
 
Makalah keganasan
Makalah keganasanMakalah keganasan
Makalah keganasan
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Makalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetikaMakalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetika
 
Undangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepaUndangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepa
 
Bukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajakBukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajak
 

Recently uploaded (6)

modul lingkaran kelas 8.docxmnkjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjj
modul lingkaran kelas 8.docxmnkjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjmodul lingkaran kelas 8.docxmnkjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjj
modul lingkaran kelas 8.docxmnkjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjj
 
PPT Sistem Rekayasa Air Limbah dan Pembuangannya.pptx
PPT Sistem Rekayasa Air Limbah dan Pembuangannya.pptxPPT Sistem Rekayasa Air Limbah dan Pembuangannya.pptx
PPT Sistem Rekayasa Air Limbah dan Pembuangannya.pptx
 
JSA jsa working at height , job safety analisis
JSA jsa working at height , job safety analisisJSA jsa working at height , job safety analisis
JSA jsa working at height , job safety analisis
 
penjaminan mutu analisis kimia laboratorium
penjaminan mutu analisis kimia laboratoriumpenjaminan mutu analisis kimia laboratorium
penjaminan mutu analisis kimia laboratorium
 
Teori Analisis Risiko Lingkungan (PowerPoint Presentation)
Teori Analisis Risiko Lingkungan (PowerPoint Presentation)Teori Analisis Risiko Lingkungan (PowerPoint Presentation)
Teori Analisis Risiko Lingkungan (PowerPoint Presentation)
 
GEJALA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA.pptx
GEJALA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA.pptxGEJALA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA.pptx
GEJALA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA.pptx
 

Sk kepala desa kombungo

  • 1. PEMERINTAH KABUPATEN MUNA KECAMATAN LASALEPA DESA KOMBUNGO KEPUTUSAN KEPALA DESA KOMBUNGO NOMOR : 05 / VIII / 2016 TENTANG PENUNJUKAN BENDAHARA DESA KOMBUNGO DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA KEPALA DESA KOMBUNGO Menimbang : a. Bahwa untuk kelancaran tugas-tugas operasional pemanfaatan Dana Pembangunan Desa, amak perlu penunjukan Bendahara sebagai personil Pengelola Keuangan Desa Kombungo; b. Bahwa pengangkatan sebagaimana dimaksud huruf a diatas, perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala Desa Kombungo; Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 42 Tahun 2004 tentang Pemerintah Desa 2. Peraturan Pemerintah Nomor 72 Tahun 2005 tentang Pedoman Umum Pengaturan mengenai Desa; 3. Undang-undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaaan Negara; 4. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah; 5. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 66 Tahun 2007 tentang Perencanaan Pembangunan Desa / Kelurahan; 6. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa / Kelurahan dan Kecamatan 7. Surat Keputusan Bupati Muna Nomor 09 Tahun 2014 tentang Pengalokasian Alokasi Dana Desa (ADD).
  • 2. MEMUTUSKAN Menetapkan : Pertama : Menunjuk Saudara ASRUL, S.Pd sebagai Bendahara Desa Kombungo Kedua : Bendahara Desa Mempunyai Tanggung Jawab Sebagai Pengelola Administrasi keuangan Fisik maupun non fisik; Ketiga : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dan kesalahan dalam penetapannya, maka akan diadakan perubahan dan perbaikan sebagaimana mestinya. Ditetapkan di : Kombungo Pada Tanggal : 01 Juni 2016 Kepala Desa Kambungo SARDANI, SP NIP. 19621231 1998503 1 180 Tembusan ; 1. Yth. Bupati Muna; 2. Yth. Kepada BPMPD Kabupaten Muna; 3. Yth. Kepala Bagian Pemerintahan Setda Kabupaten Muna; 4. Yth. Inspektorat Kabupaten Muna; 5. Yth. Camat Lasalepa; 6. Yth. Ketua BPD Desa Lasalepa; 7. Masing-masing yang bersangkutan; 8. Arsip.