SlideShare a Scribd company logo
SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN INTERNAL
SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN INTERNAL
DOSEN: PROF. DR. HAPZI ALI, CMA
OLEH:
SEVRINDA ANGGIA SARI
55517110010
MAGISTER AKUNTANSI
PROGRAM PASCASARJANA (S2)
UNIVERSITAS MERCU BUANA
JAKARTA
2017
Sebagaimana yang telah saya jelaskan pada jawan quiz sebelum-sebelumnya tentang
kendala serta rekomendasi untuk perusahaan tempat saya pernah bekerja, yaitu PT
Belibis Muda Perkasa Palembang, penjelasannya sebagai berikut;
Entri Pesanan Penjualan
Ancaman atau kendala dalam tahapan entri pesanan penjualan adalah:
A. Entri Pesanan Penjualan
Ancaman atau kendala dalam tahapan entri pesanan penjualan adalah:
1. Pesanan Pelanggan Tidak Lengkap
Akibat:
 Menimbulkan ketidak efesiensian dalam hal waktu dan biaya karena
harus menghubungi kembali pelanggan
 Memberikan pengaruh buruk dari pelanggan terhadap perusahaan
Pengendalian:
 Pemeriksaan secara terperinci dan lebih teliti terhadap kelengkapan
data
 Menyimpan data pelanggan selengkap mungkin
2. Penjualan Kredit Ke Pelanggan yang Memiliki Catatan Kredit yang Buruk
Akibat:
 Kurangnya pengawasanaa terhadap kredit pelanggan mengakibatkan
tingginya piutang yang belum tertagih
 Hal diatas akan memungkinkan piutang yang belum tertagih menjadi
piutang yang tak tertagih
Pengendalian:
 Pengecekan secara berkala terhadap utang pelanggan dan piutang
perusahaan
 Persetujuan pemberian kredit benar-benar berasal dari pihak yang
berotoritas pada bagian tersebut
3. Kehabisan Pesanan/ Unrestock inventory
Akibat:
 Tingkat penjualan akan berkurang diakibatkan pelanggan akan
berpindah distributor
Pengendalian:
 Perhitungan fisik secara berkala
 Mengawasi kinerja pemasok
B. Pengiriman (Shipping)
Ancaman/kendala yang berkemungkinan timbul di dalam tahapan pengiriman,
antara lain:
1. Kesalahan Pengiriman
Akibat:
 Mengurangi tingkat kepuasan pelanggan terhadap kinerja perusahaan
 Hilangnya aset/ tidak adanya tanggung jawab atasa kehilangan barang
yang telah salah kirim
Pengendalian:
 Pemeriksaan dilakukan lebih dari satu orang
 Memverifikasi antara slip pengepakan dengan dokumen pengiriman
yang telah dicetak
C. Penagihan
Ancaman/kendala dan pengendalian dalam tahapan penagihan dan piutang usaha,
antara lain:
1. Kegagalan Penagihan
Akibat:
 Kegagalan menagih mengakibatkan kerugian aset
 Perkiraan piutang tak tertagih menjadi besar
Pengendalian:
 Penagihan dilakukan sebelum tanggal jatuh tempo
 Penginformasian kepada pelanggan atas tagihan yang jatuh tempo
2. Kesalahan dalam Penagihan
Akibat:
 Kelebihan penagihan kepada pelanggan mengakibatkan kurangnya
kepercayaan pelanggan terhadap kredibilitas perusahaan
Pengendalian:
 Menyimpan data penjualan dan data piutang dengan benar dan aman
 Pengecekan kembali pada data fisik dengan data pada program yang
digunakan
D. Penerimaan Kas (Cash Collection)
Prosedur pengendalian yang efektif adalah membatasi akses baik secara fisik
maupun data nonfisik terhadap pegawai yang benar-benar tidak mempunya
hubungan langsung terhadap wewenang dan tanggung jawab kerja pegawai. Pada
bagian ini sebaiknya yang turun langsung menghandle penerimaan kas adalah
bagian yang benar-benar terpercaya. Pengendalian lain untuk tahapan penagihan
kas adalah:
1. Semua kiriman uang dari pelanggan harus disimpan dan diarsipkan secara
utuh, serta dana tunai harus disetorkan ke bank setiap harinya.
2. Penyetoran kas dan cek ke bank harus dilakukan setiap hari agar mengurangi
risiko dicuri atau digelapkan
3. Pegawai yang merekonsiliasi laporan bank harus independen dari semua
aktivitas yang melibatkan penanganan atau pencatatan penerimaan kas.
PENGENDALIAN UMUM
Pengendalian umum bertujuan untuk memastikan pengendalian lingkungan dalam
keadaan stabil dan di kelola dengan baik. Contohnya mencakup keamanan, Infrastruktur
TI, dan akuisisi perangkat lunak, pengembangan dan pemeliharaan.
General control atau biasa disebut pengendalian umum dapat diartikan sebagai sebuah
kebijakan dan prosedur yang berhubungan dengan aplikasi sistem informasi dan
mendukung fungsi dari application control dengan cara membantu menjamin
keberlangsungan sistem informasi yang ada. Tujuan dari pengendalian umum ini adalah
untuk menjamin pengembangan dan implementasi aplikasi secara tepat dan menjamin
integritas dari program, data files, dan operasi komputer. General Control berlaku untuk
semua komponen sistem, proses, dan data untuk sebuah organisasi atau sistem
lingkungan tertentu, termasuk : tata kelola TI, manajemen risiko, manajemen sumber
daya, operasional TI, pengembangan aplikasi dan pemeliharaan, manajemen pengguna,
keamanan logis, keamanan fisik, manajemen perubahan, backup dan recovery, dan
kelangsungan usaha.
Pengendalian ini diperlukan untuk memberikan jaminan bahwa pengendalian aplikasi
berjalan dengan baik sebagaimana mestinya, yang bergantung pada sumber daya
komputer. Karena jika pengendalian aplikasi tidak berfungsi, misalnya ada format data
yang tidak sesuai tapi dapat dibaca komputer, pengendalian umum akan langsung
bereaksi dan memberikan umpan balik. Dengan begitu, petugas dapat segera melakukan
koreksi.
PENGENDALIAN APLIKASI
Pengendalian aplikasi bertujuan untuk mencegah, mendeteksi, dan memperbaiki
kesalahan transaksi dan fraud dalam program aplikasi. Pengendalian aplikasi berkaitan
dengan akurasi, kelengkapan, keabsahan, dan otorisasi dari data yang diambil,
dimasukkan, diproses, disimpan, dikirimkan ke sistem lain, dan dilaporkan.
Pengendalian aplikasi berkaitan dengan pekerjaan-pekerjaan tertentu yang dilakukan
dalam pengolahan data. Disebut sebagai pengendalian aplikasi karena semua
pengendalian akan ditempatkan pada masing-masing sistem atau aplikasi, dan dapat
merupakan pengendalian yang sifatnya manual maupun diprogramkan ke dalam sistem
itu sendiri. Pengendalian ini akan berfokus pada user karena user akan melakukan
masukan yang akan menghasilkan keluaran. Sementara itu user harus mengendalikan
masukan dan merekonsiliasi keluaran dengan masukan tersebut.
Beberapa tujuan dari pengendalian aplikasi antara lain:
1) Input data akurat, lengkap, terotorisasi dan benar;
2) Data diproses sebagaimana mestinya dalam periode waktu yang tepat;
3) Data disimpan secara tepat dan lengkap;
4) Output yang dihasilkan akurat dan lengkap;
5) Adanya catatan mengenai pemrosesan data dari input sampai menjadi output.
Jenis-jenis dari pengendalian aplikasi antara lain :
1. Input Control
2. Processing Control
3. Output Control
PENGENDALIAN KERAHASIAAN DAN PRIVASI
1. Menjaga Kerahasiaan
Menjaga kerahasiaan kekayaan intelektual organisasi dan informasi serupa yang
dibagi (shared) dengan rekan bisnis, telah lama dikenan sebagai sebuah tujuan
utama keamanan informasi. Empat tindakan dasar yang harus dilakukan untuk
menjaga kerahasiaan atas informasi sensitive yaitu :
a. Mengidentifikasi dan Klasifikasi Informasi
Langkah pertama untuk melindungi kerahasiaan kekayaan intelektual dan
informasi bisnis sensitive lainnya adalah mengidentifikasi letak informasi
tersebut disimpan dan orang yang mengaksesnya. Langkah selanjutnya adalah
mengklasifikasikan informasi untuk organisasi berdasarkan nilainya.
b. Enkripsi
Enkripsadalah alat yang sangat penting dan efektif untuk melindungi
kerahasiaan. Ia adalah satu-satunya cara untuk melindungi informasi dalam
lintasnya melalui internet.
c. Pengendalian Akses
Pengendalian akses terhadap informasi sensitive dapat dilakukan melalui :
1) IRM (Information Rights Management)
2) DLP (Data Loss Prevention)
3) Watermark Digital
d. Pelatihan
Para pegawai perlu mengetahui jenis informasi yang dapat mereka bagikan
dengan orang luar dan jenis informasi yang perlu dilindungi.
2. Privasi
Pengendalian yang perlu diimplementasikan untuk melindungi privasi sama dengan
pengendalian yang digunakan untuk melindungi kerahasiaan: identifikasi informasi
yang perlu dilindungi, enkripsi, pengendalian akses, dan pelatihan.
a. Pengendalian Privasi
Langkah pertama untuk melindungi privasi informasi pribadi yang dikumpulkan
oleh pelanggan, pegawai, pemasok, dan rekan bisnis, yaitu mengidentifikasi
jenis informasi yang dimiliki organisasi, letak ia disimpan, dan orang yang
memiliki akses terhadapnya.
b. Permasalahan Privasi
Dua permasalahan utama terkait privasi adalah spam dan pencurian identitas.
c. SPAM
Spam adalah e-mail tak diinginkan yang mengandung baik periklanan maupun
konten serangan.
d. Pencurian Identitas
Pencurian identitas (identity theft), yaitu penggunaan tidak sah atas informasi
pribadi seseorang demi keuntungan pelaku.
e. Regulasi Privasi dan Prindip-Prinsip Privasi yang Diterima Secara Umum
(Generally Accepted Privacy Principles-GAPP)
Untuk membantu organisasi agar hemat biaya dalam mematuhi banyaknya
persyaratan ini, American Institute of Certified Publik Accountant (AICPA) dan
Canadian Institute of Chartered Accountant (CICA) bersama-sama mengembangkan
sebuah kerangka yang disebut Prinsip-Prinsip Privasi yang Diterima secara Umum
(generally Accepted Privacy Principles-GAPP). Kerangka tersebut mengidentifikasi dan
mendefinisikan pelaksanaan 10 praktik terbaik yang diakui secara internasional untuk
melindungi privasi informasi pribadi para pelanggan.
PENGENDALIAN PREVENTIF, DETEKTIF DAN KOREKTIF.
Pengendalian dapat di kelompokkan menjadi Pengendalian Preventif dan Pengendalian
Detektif, Pengendalian Korektif. Pengendalian Preventif yaitu kegiatan pengendalian
yang dilakukan untuk mencegah terjadinya suatu permasalahan (error condition) dari
suatu proses bisnis, atau dengan kata lain pengendalian yang dilakukan sebelum
masalah timbul.
Contoh pengendalian preventif pada perusahaan saya:
• Dibuatnya standar operasional prosedur untuk suatu kegiatan perusahaan
• Dibuatnya pemisahan fungsi antara karyawan
Pengendalian Detektif yaitu kegiatan pengendalian yang dilakukan dalam rangka
mencari atau mendeteksi adanya suatu permasalahan dan mencari akar permasalahan
tersebut, atau dengan kata lain pengendalian yang dilakukan dimana telah terdapat suatu
permasalahan.
Contoh pengendalian detektif pada perusahaan saya:
• Dilakukan rekonsiliasi kas dan rekonsiliasi bank
• Dilaksanakannya audit
Kegiatan Korektif yaitu kegiatan pengendalian yang dilakukan untuk
memperbaiki kondisi jika terdapat suatu permasalahan yang menyebabkan resiko tidak
tercapainya tujuan organisasi, yang telah ditemukan pada kegiatan pengendalian
preventif maupun detektif.
Contoh kegiatan korektif perusahaan saya:
Dilakukannya perbaikan suatu sistem informasi atas kesalahan data yang disebabkan
adanya eror dalam sistem informasi suatu entitas.
Integritas dan keandalan pemrosesan.
Integritas dan keandalan pemerosesan adalah pemprosesan sistem bersifat lengkap,
akurat,tepat waktu dan diotorisasi. Sebuah sistem dikatakan memiliki integritas apabila
dapat melaksanakan fungsi yang diperuntukan bagi sistem tersebut secara keseluruhan
dan bebas dari manipulasi sistem, baik yang tidak diotorisasi maupun yang tidak
disengaja.
Contoh Integritas dan keandalan pemerosesan dalam perusahaan yaiutu :
 Semua data disimpen dan disusun dengan baik, atau di back up, sehingga jika
ada data yang ilang atau nyari untuk tahun sebelumnya dapet dengan mudah di
temukan.
 Jika terjadi pengapusan data, yang tidak sengaja atau sengaja oleh karyawan
yang ingin berbuat jahat akan dapet dketahui, karena semua kegiatan masing2
komputer terhubung pada server.
AUTHORIZATION / ACCESS CONTROL
Access Control
Access Control adalah suatu proses untuk mengatur / mengontrol siapa saja yang berhak
mengakses suatu resource-rosource tertentu yang terdapat di dalam sebuah sistem.Di
dalam proses ini akan diidentifikasi siapa yang sedang melakukan request untuk
mengases suatu resource tertentu dan apakah orang tersebut memiliki hak akses
(authorized) untuk mengakses resource tersebut. Access control memproteksi data
terhadap unauthorize access atau akses yang dilakukan oleh orang yang memang tidak
memiliki hak akses terhadap reource tersebut.
Kontrol otorisasi, adalah proses membatasi akses pengguna dikonfirmasi ke bagian
tertentu dari sistem dan membatasi tindakan apa yang mereka diizinkan untuk
melakukan.
Kontrol otorisasi sering dilaksanakan dengan menciptakan matriks kontrol akses.
Kemudian, ketika seorang karyawan mencoba untuk mengakses sistem informasi
khususnya sumber daya, sistem melakukan tes kompatibilitas yang cocok kredensial
otentikasi pengguna terhadap matriks kontrol akses untuk menentukan apakah karyawan
yang harus diizinkan untuk mengakses sumber daya itu dan melakukan tindakan yang
diminta.
Contoh access control pada perusahaan saya:
 Devisi finance tidak dapet mengakses data devisi accounting, jika devisi
finance ingin mengakse data devisi accounting harus dapet ijin dulu dari defisi
accounting dan melalui devisi TI di perusahaan.
 Setiap karyawan mempunyai komputer masing dan setiap komputer di kunci
dengan password hanya karyawan sendiri yang tau password komputernya dan
manggunak komputernya sendiri.
Authorization
Authorization adalah proses dimana subyek atau pelaku, telah memenuhi kriteria
identifikasi dan otentikasi, diberikan hak akses atas sesua obyek yang dikendalikan. hak
akses dapat berupa tingkatan-tingkatan tertentu terhadap obyek. Misal: tingkatan
direktori, jenis/klasifikasi dokumen, dll.
Contoh Implementasi SI pada PT. X
Implementasi Sistem Informasi di salah satu Perusahaan (PT. X) adalah yang berkaitan
dengan accounting, finance, purchasing, marketing, inventory yang menggunakan satu
program berbasis database yaitu MYOB. Sistem akuntansi yang digunakan adalah
MYOB dimana sistem ini dirancang (customize) untuk keperluan seluruh departemen,
yaitu Finance, Accounting, Purchasing, Marketing & Inventory. Keempat departemen
tersebut masing-masing dipimpin oleh Kepala Departemen dan dibawah General
Manager.
Setiap departemen bekerja menggunakan menu dari tampilan MYOB sesuai dengan
nama departemennya. Dan melakukan entry data setiap transaksi harian hingga
reporting dari menu yang telah disediakan.
General Manager sebagai admin dalam sistem ini berperan antara lain:
 Membuat dan mengganti password masing-masing departemen
 Melakukan customize setiap menu yang digunakan oleh setiap departemen
 Membuat password setiap user masing-masing departemen
 Melakukan rekonsiliasi data
 Mengoreksi data yang telah diposting oleh user
 Backup data
 Create laporan konsolidasi seluruh departemen
 Memberikan laporan bulanan kepada management & komisaris
Pengendalian internal yang dilakukan oleh perusahaan dengan adanya sistem informasi
ini adalah:
 Masing-masing user memiliki ID dan password yang berbeda
 Password diganti secara periodik setiap 1 bulan sekali dengan cara me-reset
otomatis
 Masing-masing kepala departemen tidak mempunyai wewenang untuk masuk
ke menu atau tampilan departemen lain, termasuk dalam hal reporting.
 Setiap data diketahui user yang melakukan entry data.
 Kepala bagian meriew entry data yang dilakukan oleh user dengan melihat log
book yang ada.
 Format formulir laporan hanya dapat diganti oleh Kepala Bagian
 Melakukan stock opname secara rutin tiap akhir bulan untuk di crosscheck
dengan data dalam sistem.
 Memiliki sistem auto backup ke server untuk menanggulangi data hilang atau
rusak
Kendala yang dialami saat ini adalah:
 Sistem yang digunakan adalah produk jadi yang dibeli dari penyedia program
akuntansi
 Perusahaan hanya dapat melakukan customize dari menu setting yang sudah
disediakan
 Tidak semua menu sesuai dengan kebutuhan perusahaan
 Masih perlu adanya interfase program untuk menghubungkan seluruh
kebutuhan perusahaan agar dapat di adopt oleh sistem.
Rekomendasi untuk masa yang akan datang:
Memilih program interface sederhana namun dapat mengakomodir kebutuhan
perusahaan.
Contoh:
Karena sistem yang digunakan belum terdapat menu untuk HRD maka Perusahaan perlu
mencari sistem yang berkaitan dengan personalia atau payroll sistem. Hasil dari
keluaran (output) payroll sistem akan menjadi input bagi MYOB dalam membayar gaji
karyawan, lembur dan tunjangan lainnya.
Seiring dengan semakin besarnya bisnis perusahaan maka perlu dilakukan migrasi ke
program lain yang lebih baik sesuai dengan kebutuhan perusahaan.
Perusahaan harus memiliki programmer yang dapat melakukan modifikasi sistem agar
dapat efektif dan efisien.
Implementasi Sistem Informasi yang menunjang pekerjaan saya selama ini
mengggunakan Visual FoxPro , Software yang dipergunakan berupa Microsoft SQL
Server Reporting Service dengan prosedur yang dilakukan adalah melakukan
monitoring KPI terhadap laporan yang dihasilkan secara periodik. Produk informasi
yang dihasilkan berupa informasi Data Quality dan Data Cleansing Report, Key
Performance Indicator dari hasil output informasi aplikasi dengan kondisi aktual yang
terjadi
Sistem pengendalian internal diperusahaan :
 Pengendalian internal dengan cara pedoman, kebijakan, formulir, namun
dijalankan oleh orang dari setiap jenjang organisasi, yang mencakup dewan
komisaris, manajemen dan personil lain
 Pengendalian internal ditujukan untuk mencapai tujuan yang saling berkaitan
yaitu pelaporan keuangan, kepatuhan dan operasi kerja perusahaan
 Pendelegasian wewenang kepada petugas tertentu untuk menyetujui transaksi
dan penetapan tugas, pengecekan kepada petugas yang lain untuk mengetahui
bahwa transaksi telah disetujui oleh petugas yang berwenang
 Penyelenggaraan akuntansi sedemikian rupa sehingga mudah di cek
 Verifikasi secara periodik terhadap eksistensi aktiva yang dicatat
 Memiliki pegawai yang cakap, mempunyai kemampuan dan latihan yang
cukup, sesuai dengan tingkat pertanggung jawabannya
 Pemisahan fungsi penyimpanan aktiva dari fungsi pencatatan, dan dari
pelaksanaan transaksi yang bersangkutan
Kendala yang terjadi adalah :
 Terlalu sulit sistem jika ada gagasan menghasilkan variasi data laporan yang
diinginkan
 Sering kali ketika waktu sibuk sore hari system down, dikarenakan banyaknya
karyawan yang buka template laporan secara berlebihan, sehingga menganggu
aktivitas pekerjaan
 Tidak menunjang dalam pembentukan format csv untuk pelaporan perpajakan
 Sering koneksi internet down disore hari sehingga menggangu upload data
pajak
 Jika terjadi perubahan karyawan sering kali atasan departemen lain tidak cakap
dalam melakukan pengoperasian sistem
Rekomendasi untuk perbaikan dimasa mendatang :
 Pengembangan sistem aplikasi pekerjaan diperusahaan apakah harus diganti
dengan perangkat software yang lebih baik tentu akan melihat anggaran
perusahaan terlebih dahulu dan sebarapa manfaatnya atau team departemen IT
di develop dengan cara mengikuti training pengembangan sistem
 Cari provider internet yang lebih bagus jaringannya
 Melakukan training program aplikasi kepada user bersangkutan dan kepada
atasannya agar jika sewaktu – waktu terdapat teamnya yang tidak masuk kerja
atau berbagai halangan maka atasan departemen tersebut bertanggung jawab
atas kekosongan proses tersebut
Daftar Pustaka:
http://kemal-muhammad.blogspot.co.id/2012/09/pentingnya-pengndalian-korektif-
dalam.html
https://medium.com/@khristdamay/pengendalian-dalam-sistem-informasi-
2a6f87ad8408
http://nafisahpamelia.blogspot.co.id/2016/11/pengendalian-aplikasi-dan-
pengendalian.html
http://purnamiap.blogspot.co.id/2017/01/rmk-pengendalian-kerahasiaan-dan-
privasi.html
http://slideplayer.info/slide/2632563/
http://www.e-akuntansi.com/2015/11/pengendalian-umum-dan-aplikasi.html

More Related Content

What's hot

SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pengendalian Internal, Un...
SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pengendalian Internal, Un...SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pengendalian Internal, Un...
SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pengendalian Internal, Un...
Sari Kartika
 
Sia,rizeki yuliarti,dosen suryanih,se,.mm,stiami komputer dan keamanan,sia
Sia,rizeki yuliarti,dosen suryanih,se,.mm,stiami komputer dan keamanan,siaSia,rizeki yuliarti,dosen suryanih,se,.mm,stiami komputer dan keamanan,sia
Sia,rizeki yuliarti,dosen suryanih,se,.mm,stiami komputer dan keamanan,sia
rizeki yuliarti
 
6. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, KONSEP DASAR PENGENDALIAN INTERNAL, HUB...
6. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, KONSEP DASAR PENGENDALIAN INTERNAL, HUB...6. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, KONSEP DASAR PENGENDALIAN INTERNAL, HUB...
6. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, KONSEP DASAR PENGENDALIAN INTERNAL, HUB...
Fitria Nanda
 
Pengendalian Sistem Informasi berdasarkan Komputer
Pengendalian Sistem Informasi berdasarkan KomputerPengendalian Sistem Informasi berdasarkan Komputer
Pengendalian Sistem Informasi berdasarkan Komputer
Indah Agustina
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, KONSEP DASAR PENGEND...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, KONSEP DASAR PENGEND...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, KONSEP DASAR PENGEND...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, KONSEP DASAR PENGEND...
sevrindaanggia
 
Tugas 2, riview pengendalian internal
Tugas 2, riview pengendalian internalTugas 2, riview pengendalian internal
Tugas 2, riview pengendalian internalYusdi Sinathrya
 
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Konsep Dasar Pengendalian Internal, Univers...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Konsep Dasar Pengendalian Internal, Univers...SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Konsep Dasar Pengendalian Internal, Univers...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Konsep Dasar Pengendalian Internal, Univers...
Sandy Setiawan
 
9. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Konsep Dasar Pengendalian Internal, Univ...
9. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Konsep Dasar Pengendalian Internal, Univ...9. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Konsep Dasar Pengendalian Internal, Univ...
9. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Konsep Dasar Pengendalian Internal, Univ...
Sandy Setiawan
 
Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, siklus proses bisnis, universitas ...
Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, siklus proses bisnis, universitas ...Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, siklus proses bisnis, universitas ...
Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, siklus proses bisnis, universitas ...
Hutria Angelina Mamentu
 
SIA,DWI AJENG AGGRAENI,SURYANIH,STIAMI
SIA,DWI AJENG AGGRAENI,SURYANIH,STIAMISIA,DWI AJENG AGGRAENI,SURYANIH,STIAMI
SIA,DWI AJENG AGGRAENI,SURYANIH,STIAMI
Dwiajeng Anggraeni
 
Pengendalian SIA Berbasis Komputer
Pengendalian SIA Berbasis KomputerPengendalian SIA Berbasis Komputer
Pengendalian SIA Berbasis Komputer
dedidarwis
 
Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, membandingkan kerangka pengendalia...
Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, membandingkan kerangka pengendalia...Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, membandingkan kerangka pengendalia...
Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, membandingkan kerangka pengendalia...
Hutria Angelina Mamentu
 
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, implentasi & pengendalian preventif, d...
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, implentasi & pengendalian preventif, d...Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, implentasi & pengendalian preventif, d...
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, implentasi & pengendalian preventif, d...
Cilin christianto
 
Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi,siklus proses bisni...
Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi,siklus proses bisni...Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi,siklus proses bisni...
Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi,siklus proses bisni...
Yohanes Agung Nugroho
 
Pengendalian integritas pemrosesan dan ketersediaan
Pengendalian integritas pemrosesan dan ketersediaanPengendalian integritas pemrosesan dan ketersediaan
Pengendalian integritas pemrosesan dan ketersediaan
Arif Kasri
 
1, si & pi, m hasim rafsanjani, hapzi ali, pengenalan fraud, pelaku pelak...
1, si & pi, m hasim rafsanjani, hapzi ali, pengenalan fraud, pelaku pelak...1, si & pi, m hasim rafsanjani, hapzi ali, pengenalan fraud, pelaku pelak...
1, si & pi, m hasim rafsanjani, hapzi ali, pengenalan fraud, pelaku pelak...
Hasim Rafsanjani
 
Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI PADA PT.NIKKO STEEL
Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI PADA PT.NIKKO STEELSipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI PADA PT.NIKKO STEEL
Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI PADA PT.NIKKO STEEL
MuhammadFadhly6
 

What's hot (17)

SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pengendalian Internal, Un...
SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pengendalian Internal, Un...SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pengendalian Internal, Un...
SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pengendalian Internal, Un...
 
Sia,rizeki yuliarti,dosen suryanih,se,.mm,stiami komputer dan keamanan,sia
Sia,rizeki yuliarti,dosen suryanih,se,.mm,stiami komputer dan keamanan,siaSia,rizeki yuliarti,dosen suryanih,se,.mm,stiami komputer dan keamanan,sia
Sia,rizeki yuliarti,dosen suryanih,se,.mm,stiami komputer dan keamanan,sia
 
6. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, KONSEP DASAR PENGENDALIAN INTERNAL, HUB...
6. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, KONSEP DASAR PENGENDALIAN INTERNAL, HUB...6. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, KONSEP DASAR PENGENDALIAN INTERNAL, HUB...
6. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, KONSEP DASAR PENGENDALIAN INTERNAL, HUB...
 
Pengendalian Sistem Informasi berdasarkan Komputer
Pengendalian Sistem Informasi berdasarkan KomputerPengendalian Sistem Informasi berdasarkan Komputer
Pengendalian Sistem Informasi berdasarkan Komputer
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, KONSEP DASAR PENGEND...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, KONSEP DASAR PENGEND...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, KONSEP DASAR PENGEND...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, KONSEP DASAR PENGEND...
 
Tugas 2, riview pengendalian internal
Tugas 2, riview pengendalian internalTugas 2, riview pengendalian internal
Tugas 2, riview pengendalian internal
 
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Konsep Dasar Pengendalian Internal, Univers...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Konsep Dasar Pengendalian Internal, Univers...SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Konsep Dasar Pengendalian Internal, Univers...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Konsep Dasar Pengendalian Internal, Univers...
 
9. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Konsep Dasar Pengendalian Internal, Univ...
9. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Konsep Dasar Pengendalian Internal, Univ...9. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Konsep Dasar Pengendalian Internal, Univ...
9. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Konsep Dasar Pengendalian Internal, Univ...
 
Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, siklus proses bisnis, universitas ...
Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, siklus proses bisnis, universitas ...Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, siklus proses bisnis, universitas ...
Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, siklus proses bisnis, universitas ...
 
SIA,DWI AJENG AGGRAENI,SURYANIH,STIAMI
SIA,DWI AJENG AGGRAENI,SURYANIH,STIAMISIA,DWI AJENG AGGRAENI,SURYANIH,STIAMI
SIA,DWI AJENG AGGRAENI,SURYANIH,STIAMI
 
Pengendalian SIA Berbasis Komputer
Pengendalian SIA Berbasis KomputerPengendalian SIA Berbasis Komputer
Pengendalian SIA Berbasis Komputer
 
Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, membandingkan kerangka pengendalia...
Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, membandingkan kerangka pengendalia...Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, membandingkan kerangka pengendalia...
Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, membandingkan kerangka pengendalia...
 
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, implentasi & pengendalian preventif, d...
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, implentasi & pengendalian preventif, d...Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, implentasi & pengendalian preventif, d...
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, implentasi & pengendalian preventif, d...
 
Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi,siklus proses bisni...
Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi,siklus proses bisni...Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi,siklus proses bisni...
Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi,siklus proses bisni...
 
Pengendalian integritas pemrosesan dan ketersediaan
Pengendalian integritas pemrosesan dan ketersediaanPengendalian integritas pemrosesan dan ketersediaan
Pengendalian integritas pemrosesan dan ketersediaan
 
1, si & pi, m hasim rafsanjani, hapzi ali, pengenalan fraud, pelaku pelak...
1, si & pi, m hasim rafsanjani, hapzi ali, pengenalan fraud, pelaku pelak...1, si & pi, m hasim rafsanjani, hapzi ali, pengenalan fraud, pelaku pelak...
1, si & pi, m hasim rafsanjani, hapzi ali, pengenalan fraud, pelaku pelak...
 
Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI PADA PT.NIKKO STEEL
Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI PADA PT.NIKKO STEELSipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI PADA PT.NIKKO STEEL
Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI PADA PT.NIKKO STEEL
 

Similar to SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN INTERNAL, UNIVERSITAS MERCU BUANA, 2017.

Soal Pengendalian internal sia
Soal Pengendalian internal siaSoal Pengendalian internal sia
Soal Pengendalian internal siaEr Erlyta
 
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Bisn...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Bisn...SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Bisn...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Bisn...
Siti Maesaroh
 
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Prod...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Prod...SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Prod...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Prod...
Siti Maesaroh
 
12 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses B...
12 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses B...12 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses B...
12 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses B...
Siti Maesaroh
 
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, siklus pendapatan
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, siklus pendapatanSipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, siklus pendapatan
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, siklus pendapatan
WINDAYANI RAJAGUKGUK
 
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, review materi materi dan kasus-k...
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, review materi materi dan kasus-k...Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, review materi materi dan kasus-k...
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, review materi materi dan kasus-k...
WINDAYANI RAJAGUKGUK
 
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Bis...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Bis...SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Bis...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Bis...
Sandy Setiawan
 
Sipi, irena fatya, prof. dr. ir. h. hapzi ali, pre m sc, mm, mca, pengendalia...
Sipi, irena fatya, prof. dr. ir. h. hapzi ali, pre m sc, mm, mca, pengendalia...Sipi, irena fatya, prof. dr. ir. h. hapzi ali, pre m sc, mm, mca, pengendalia...
Sipi, irena fatya, prof. dr. ir. h. hapzi ali, pre m sc, mm, mca, pengendalia...
irenafatya
 
Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , informasi dalam pel...
Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , informasi dalam pel...Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , informasi dalam pel...
Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , informasi dalam pel...
mercubuana university
 
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses bis...
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses bis...Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses bis...
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses bis...
Wawan P
 
Sipi, iis dewi herawati, prof. dr. ir. h. hapzi ali, pre m sc, mm, mca, penge...
Sipi, iis dewi herawati, prof. dr. ir. h. hapzi ali, pre m sc, mm, mca, penge...Sipi, iis dewi herawati, prof. dr. ir. h. hapzi ali, pre m sc, mm, mca, penge...
Sipi, iis dewi herawati, prof. dr. ir. h. hapzi ali, pre m sc, mm, mca, penge...
IISDEWI
 
PPT Digitalisasi Bidang Akuntansi.pptx
PPT Digitalisasi Bidang Akuntansi.pptxPPT Digitalisasi Bidang Akuntansi.pptx
PPT Digitalisasi Bidang Akuntansi.pptx
RifalDP11
 
SiPi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN ...
SiPi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN ...SiPi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN ...
SiPi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN ...
MuhammadFadhly6
 
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, implementasi & identifikasi major thre...
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, implementasi & identifikasi major thre...Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, implementasi & identifikasi major thre...
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, implementasi & identifikasi major thre...
Cilin christianto
 
Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, siklus proses review atas proses bis...
Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, siklus proses review atas proses bis...Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, siklus proses review atas proses bis...
Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, siklus proses review atas proses bis...
Christina Aprilyani
 
2, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, sistem informasi manajemen pada perusahaan...
2, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, sistem informasi manajemen pada perusahaan...2, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, sistem informasi manajemen pada perusahaan...
2, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, sistem informasi manajemen pada perusahaan...
Yuni Rahmayani
 
SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali,Sistem Informasi Dan Pengendalian Inter...
SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali,Sistem Informasi Dan Pengendalian Inter...SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali,Sistem Informasi Dan Pengendalian Inter...
SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali,Sistem Informasi Dan Pengendalian Inter...
khristina damayanti
 
Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dan pengendalian i...
Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dan pengendalian i...Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dan pengendalian i...
Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dan pengendalian i...
Yohanes Agung Nugroho
 
SIA,DWI AJENG A,SURYANIH,STIAMI
SIA,DWI AJENG A,SURYANIH,STIAMISIA,DWI AJENG A,SURYANIH,STIAMI
SIA,DWI AJENG A,SURYANIH,STIAMI
Dwiajeng Anggraeni
 
Makalah sia keamanan dan pengendalian komputer,DWI AJENG A,SURYANIH,STIAMI
Makalah sia keamanan dan pengendalian komputer,DWI AJENG A,SURYANIH,STIAMIMakalah sia keamanan dan pengendalian komputer,DWI AJENG A,SURYANIH,STIAMI
Makalah sia keamanan dan pengendalian komputer,DWI AJENG A,SURYANIH,STIAMI
Dwiajeng Anggraeni
 

Similar to SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN INTERNAL, UNIVERSITAS MERCU BUANA, 2017. (20)

Soal Pengendalian internal sia
Soal Pengendalian internal siaSoal Pengendalian internal sia
Soal Pengendalian internal sia
 
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Bisn...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Bisn...SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Bisn...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Bisn...
 
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Prod...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Prod...SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Prod...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Prod...
 
12 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses B...
12 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses B...12 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses B...
12 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses B...
 
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, siklus pendapatan
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, siklus pendapatanSipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, siklus pendapatan
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, siklus pendapatan
 
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, review materi materi dan kasus-k...
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, review materi materi dan kasus-k...Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, review materi materi dan kasus-k...
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, review materi materi dan kasus-k...
 
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Bis...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Bis...SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Bis...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses Bis...
 
Sipi, irena fatya, prof. dr. ir. h. hapzi ali, pre m sc, mm, mca, pengendalia...
Sipi, irena fatya, prof. dr. ir. h. hapzi ali, pre m sc, mm, mca, pengendalia...Sipi, irena fatya, prof. dr. ir. h. hapzi ali, pre m sc, mm, mca, pengendalia...
Sipi, irena fatya, prof. dr. ir. h. hapzi ali, pre m sc, mm, mca, pengendalia...
 
Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , informasi dalam pel...
Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , informasi dalam pel...Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , informasi dalam pel...
Sim, rani novita sari, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma , informasi dalam pel...
 
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses bis...
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses bis...Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses bis...
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses bis...
 
Sipi, iis dewi herawati, prof. dr. ir. h. hapzi ali, pre m sc, mm, mca, penge...
Sipi, iis dewi herawati, prof. dr. ir. h. hapzi ali, pre m sc, mm, mca, penge...Sipi, iis dewi herawati, prof. dr. ir. h. hapzi ali, pre m sc, mm, mca, penge...
Sipi, iis dewi herawati, prof. dr. ir. h. hapzi ali, pre m sc, mm, mca, penge...
 
PPT Digitalisasi Bidang Akuntansi.pptx
PPT Digitalisasi Bidang Akuntansi.pptxPPT Digitalisasi Bidang Akuntansi.pptx
PPT Digitalisasi Bidang Akuntansi.pptx
 
SiPi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN ...
SiPi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN ...SiPi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN ...
SiPi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018.SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN ...
 
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, implementasi & identifikasi major thre...
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, implementasi & identifikasi major thre...Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, implementasi & identifikasi major thre...
Si & Pi, cilin christianto, hapzi ali, implementasi & identifikasi major thre...
 
Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, siklus proses review atas proses bis...
Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, siklus proses review atas proses bis...Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, siklus proses review atas proses bis...
Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, siklus proses review atas proses bis...
 
2, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, sistem informasi manajemen pada perusahaan...
2, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, sistem informasi manajemen pada perusahaan...2, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, sistem informasi manajemen pada perusahaan...
2, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, sistem informasi manajemen pada perusahaan...
 
SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali,Sistem Informasi Dan Pengendalian Inter...
SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali,Sistem Informasi Dan Pengendalian Inter...SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali,Sistem Informasi Dan Pengendalian Inter...
SI-PI, Khristina Damayanti, Hapzi Ali,Sistem Informasi Dan Pengendalian Inter...
 
Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dan pengendalian i...
Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dan pengendalian i...Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dan pengendalian i...
Si-pi, yohanes agung nugroho, hapzi ali, sistem informasi, dan pengendalian i...
 
SIA,DWI AJENG A,SURYANIH,STIAMI
SIA,DWI AJENG A,SURYANIH,STIAMISIA,DWI AJENG A,SURYANIH,STIAMI
SIA,DWI AJENG A,SURYANIH,STIAMI
 
Makalah sia keamanan dan pengendalian komputer,DWI AJENG A,SURYANIH,STIAMI
Makalah sia keamanan dan pengendalian komputer,DWI AJENG A,SURYANIH,STIAMIMakalah sia keamanan dan pengendalian komputer,DWI AJENG A,SURYANIH,STIAMI
Makalah sia keamanan dan pengendalian komputer,DWI AJENG A,SURYANIH,STIAMI
 

More from sevrindaanggia

SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, SIKLUS PROSES BISNIS...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, SIKLUS PROSES BISNIS...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, SIKLUS PROSES BISNIS...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, SIKLUS PROSES BISNIS...
sevrindaanggia
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, SIKLUS PROSES BISNIS...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, SIKLUS PROSES BISNIS...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, SIKLUS PROSES BISNIS...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, SIKLUS PROSES BISNIS...
sevrindaanggia
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, MEMBANDINGKAN KERANG...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, MEMBANDINGKAN KERANG...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, MEMBANDINGKAN KERANG...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, MEMBANDINGKAN KERANG...
sevrindaanggia
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, INTERNAL CONTROL OVE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, INTERNAL CONTROL OVE...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, INTERNAL CONTROL OVE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, INTERNAL CONTROL OVE...
sevrindaanggia
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, IMPLEMENTASI SISTEM ...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, IMPLEMENTASI SISTEM ...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, IMPLEMENTASI SISTEM ...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, IMPLEMENTASI SISTEM ...
sevrindaanggia
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,SISTEM INFORMASI ORGANI...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,SISTEM INFORMASI ORGANI...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,SISTEM INFORMASI ORGANI...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,SISTEM INFORMASI ORGANI...
sevrindaanggia
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
sevrindaanggia
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,ISU SOSIAL DAN ETIKA DA...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,ISU SOSIAL DAN ETIKA DA...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,ISU SOSIAL DAN ETIKA DA...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,ISU SOSIAL DAN ETIKA DA...
sevrindaanggia
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,E_Business Global Bagai...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,E_Business Global Bagai...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,E_Business Global Bagai...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,E_Business Global Bagai...
sevrindaanggia
 

More from sevrindaanggia (9)

SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, SIKLUS PROSES BISNIS...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, SIKLUS PROSES BISNIS...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, SIKLUS PROSES BISNIS...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, SIKLUS PROSES BISNIS...
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, SIKLUS PROSES BISNIS...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, SIKLUS PROSES BISNIS...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, SIKLUS PROSES BISNIS...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, SIKLUS PROSES BISNIS...
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, MEMBANDINGKAN KERANG...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, MEMBANDINGKAN KERANG...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, MEMBANDINGKAN KERANG...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, MEMBANDINGKAN KERANG...
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, INTERNAL CONTROL OVE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, INTERNAL CONTROL OVE...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, INTERNAL CONTROL OVE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, INTERNAL CONTROL OVE...
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, IMPLEMENTASI SISTEM ...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, IMPLEMENTASI SISTEM ...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, IMPLEMENTASI SISTEM ...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, IMPLEMENTASI SISTEM ...
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,SISTEM INFORMASI ORGANI...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,SISTEM INFORMASI ORGANI...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,SISTEM INFORMASI ORGANI...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,SISTEM INFORMASI ORGANI...
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,ISU SOSIAL DAN ETIKA DA...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,ISU SOSIAL DAN ETIKA DA...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,ISU SOSIAL DAN ETIKA DA...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,ISU SOSIAL DAN ETIKA DA...
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,E_Business Global Bagai...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,E_Business Global Bagai...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,E_Business Global Bagai...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,E_Business Global Bagai...
 

Recently uploaded

Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdfTabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
HuseinKewolz1
 
AUDITING II chapter25.ppt
AUDITING II                chapter25.pptAUDITING II                chapter25.ppt
AUDITING II chapter25.ppt
DwiAyuSitiHartinah
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
anselmusl280
 
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdfMateri Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
WiwikDewiSusilawati
 
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Meihotmapurba
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
muhammadarsyad77
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
muhammadarsyad77
 
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptxmateri perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
RaraStieAmkop
 
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
ritaseptia16
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
JaffanNauval
 
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuanganFinancial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
EnoCasmiSEMBA
 
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.pptMateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
kurikulumsdithidayah
 

Recently uploaded (13)

Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdfTabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
 
AUDITING II chapter25.ppt
AUDITING II                chapter25.pptAUDITING II                chapter25.ppt
AUDITING II chapter25.ppt
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
 
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdfMateri Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
 
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
 
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptxmateri perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
 
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
 
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuanganFinancial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
 
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.pptMateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
 

SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof. Dr. HAPZI ALI. CMA, SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN INTERNAL, UNIVERSITAS MERCU BUANA, 2017.

  • 1. SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN INTERNAL SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN INTERNAL DOSEN: PROF. DR. HAPZI ALI, CMA OLEH: SEVRINDA ANGGIA SARI 55517110010 MAGISTER AKUNTANSI PROGRAM PASCASARJANA (S2) UNIVERSITAS MERCU BUANA JAKARTA 2017
  • 2. Sebagaimana yang telah saya jelaskan pada jawan quiz sebelum-sebelumnya tentang kendala serta rekomendasi untuk perusahaan tempat saya pernah bekerja, yaitu PT Belibis Muda Perkasa Palembang, penjelasannya sebagai berikut; Entri Pesanan Penjualan Ancaman atau kendala dalam tahapan entri pesanan penjualan adalah: A. Entri Pesanan Penjualan Ancaman atau kendala dalam tahapan entri pesanan penjualan adalah: 1. Pesanan Pelanggan Tidak Lengkap Akibat:  Menimbulkan ketidak efesiensian dalam hal waktu dan biaya karena harus menghubungi kembali pelanggan  Memberikan pengaruh buruk dari pelanggan terhadap perusahaan Pengendalian:  Pemeriksaan secara terperinci dan lebih teliti terhadap kelengkapan data  Menyimpan data pelanggan selengkap mungkin 2. Penjualan Kredit Ke Pelanggan yang Memiliki Catatan Kredit yang Buruk Akibat:  Kurangnya pengawasanaa terhadap kredit pelanggan mengakibatkan tingginya piutang yang belum tertagih  Hal diatas akan memungkinkan piutang yang belum tertagih menjadi piutang yang tak tertagih Pengendalian:  Pengecekan secara berkala terhadap utang pelanggan dan piutang perusahaan  Persetujuan pemberian kredit benar-benar berasal dari pihak yang berotoritas pada bagian tersebut 3. Kehabisan Pesanan/ Unrestock inventory Akibat:  Tingkat penjualan akan berkurang diakibatkan pelanggan akan berpindah distributor Pengendalian:  Perhitungan fisik secara berkala  Mengawasi kinerja pemasok B. Pengiriman (Shipping) Ancaman/kendala yang berkemungkinan timbul di dalam tahapan pengiriman, antara lain: 1. Kesalahan Pengiriman Akibat:  Mengurangi tingkat kepuasan pelanggan terhadap kinerja perusahaan
  • 3.  Hilangnya aset/ tidak adanya tanggung jawab atasa kehilangan barang yang telah salah kirim Pengendalian:  Pemeriksaan dilakukan lebih dari satu orang  Memverifikasi antara slip pengepakan dengan dokumen pengiriman yang telah dicetak C. Penagihan Ancaman/kendala dan pengendalian dalam tahapan penagihan dan piutang usaha, antara lain: 1. Kegagalan Penagihan Akibat:  Kegagalan menagih mengakibatkan kerugian aset  Perkiraan piutang tak tertagih menjadi besar Pengendalian:  Penagihan dilakukan sebelum tanggal jatuh tempo  Penginformasian kepada pelanggan atas tagihan yang jatuh tempo 2. Kesalahan dalam Penagihan Akibat:  Kelebihan penagihan kepada pelanggan mengakibatkan kurangnya kepercayaan pelanggan terhadap kredibilitas perusahaan Pengendalian:  Menyimpan data penjualan dan data piutang dengan benar dan aman  Pengecekan kembali pada data fisik dengan data pada program yang digunakan D. Penerimaan Kas (Cash Collection) Prosedur pengendalian yang efektif adalah membatasi akses baik secara fisik maupun data nonfisik terhadap pegawai yang benar-benar tidak mempunya hubungan langsung terhadap wewenang dan tanggung jawab kerja pegawai. Pada bagian ini sebaiknya yang turun langsung menghandle penerimaan kas adalah bagian yang benar-benar terpercaya. Pengendalian lain untuk tahapan penagihan kas adalah: 1. Semua kiriman uang dari pelanggan harus disimpan dan diarsipkan secara utuh, serta dana tunai harus disetorkan ke bank setiap harinya. 2. Penyetoran kas dan cek ke bank harus dilakukan setiap hari agar mengurangi risiko dicuri atau digelapkan 3. Pegawai yang merekonsiliasi laporan bank harus independen dari semua aktivitas yang melibatkan penanganan atau pencatatan penerimaan kas.
  • 4. PENGENDALIAN UMUM Pengendalian umum bertujuan untuk memastikan pengendalian lingkungan dalam keadaan stabil dan di kelola dengan baik. Contohnya mencakup keamanan, Infrastruktur TI, dan akuisisi perangkat lunak, pengembangan dan pemeliharaan. General control atau biasa disebut pengendalian umum dapat diartikan sebagai sebuah kebijakan dan prosedur yang berhubungan dengan aplikasi sistem informasi dan mendukung fungsi dari application control dengan cara membantu menjamin keberlangsungan sistem informasi yang ada. Tujuan dari pengendalian umum ini adalah untuk menjamin pengembangan dan implementasi aplikasi secara tepat dan menjamin integritas dari program, data files, dan operasi komputer. General Control berlaku untuk semua komponen sistem, proses, dan data untuk sebuah organisasi atau sistem lingkungan tertentu, termasuk : tata kelola TI, manajemen risiko, manajemen sumber daya, operasional TI, pengembangan aplikasi dan pemeliharaan, manajemen pengguna, keamanan logis, keamanan fisik, manajemen perubahan, backup dan recovery, dan kelangsungan usaha. Pengendalian ini diperlukan untuk memberikan jaminan bahwa pengendalian aplikasi berjalan dengan baik sebagaimana mestinya, yang bergantung pada sumber daya komputer. Karena jika pengendalian aplikasi tidak berfungsi, misalnya ada format data yang tidak sesuai tapi dapat dibaca komputer, pengendalian umum akan langsung bereaksi dan memberikan umpan balik. Dengan begitu, petugas dapat segera melakukan koreksi. PENGENDALIAN APLIKASI Pengendalian aplikasi bertujuan untuk mencegah, mendeteksi, dan memperbaiki kesalahan transaksi dan fraud dalam program aplikasi. Pengendalian aplikasi berkaitan dengan akurasi, kelengkapan, keabsahan, dan otorisasi dari data yang diambil, dimasukkan, diproses, disimpan, dikirimkan ke sistem lain, dan dilaporkan. Pengendalian aplikasi berkaitan dengan pekerjaan-pekerjaan tertentu yang dilakukan dalam pengolahan data. Disebut sebagai pengendalian aplikasi karena semua pengendalian akan ditempatkan pada masing-masing sistem atau aplikasi, dan dapat merupakan pengendalian yang sifatnya manual maupun diprogramkan ke dalam sistem itu sendiri. Pengendalian ini akan berfokus pada user karena user akan melakukan masukan yang akan menghasilkan keluaran. Sementara itu user harus mengendalikan masukan dan merekonsiliasi keluaran dengan masukan tersebut. Beberapa tujuan dari pengendalian aplikasi antara lain: 1) Input data akurat, lengkap, terotorisasi dan benar; 2) Data diproses sebagaimana mestinya dalam periode waktu yang tepat; 3) Data disimpan secara tepat dan lengkap; 4) Output yang dihasilkan akurat dan lengkap; 5) Adanya catatan mengenai pemrosesan data dari input sampai menjadi output.
  • 5. Jenis-jenis dari pengendalian aplikasi antara lain : 1. Input Control 2. Processing Control 3. Output Control PENGENDALIAN KERAHASIAAN DAN PRIVASI 1. Menjaga Kerahasiaan Menjaga kerahasiaan kekayaan intelektual organisasi dan informasi serupa yang dibagi (shared) dengan rekan bisnis, telah lama dikenan sebagai sebuah tujuan utama keamanan informasi. Empat tindakan dasar yang harus dilakukan untuk menjaga kerahasiaan atas informasi sensitive yaitu : a. Mengidentifikasi dan Klasifikasi Informasi Langkah pertama untuk melindungi kerahasiaan kekayaan intelektual dan informasi bisnis sensitive lainnya adalah mengidentifikasi letak informasi tersebut disimpan dan orang yang mengaksesnya. Langkah selanjutnya adalah mengklasifikasikan informasi untuk organisasi berdasarkan nilainya. b. Enkripsi Enkripsadalah alat yang sangat penting dan efektif untuk melindungi kerahasiaan. Ia adalah satu-satunya cara untuk melindungi informasi dalam lintasnya melalui internet. c. Pengendalian Akses Pengendalian akses terhadap informasi sensitive dapat dilakukan melalui : 1) IRM (Information Rights Management) 2) DLP (Data Loss Prevention) 3) Watermark Digital d. Pelatihan Para pegawai perlu mengetahui jenis informasi yang dapat mereka bagikan dengan orang luar dan jenis informasi yang perlu dilindungi. 2. Privasi Pengendalian yang perlu diimplementasikan untuk melindungi privasi sama dengan pengendalian yang digunakan untuk melindungi kerahasiaan: identifikasi informasi yang perlu dilindungi, enkripsi, pengendalian akses, dan pelatihan. a. Pengendalian Privasi Langkah pertama untuk melindungi privasi informasi pribadi yang dikumpulkan oleh pelanggan, pegawai, pemasok, dan rekan bisnis, yaitu mengidentifikasi jenis informasi yang dimiliki organisasi, letak ia disimpan, dan orang yang memiliki akses terhadapnya.
  • 6. b. Permasalahan Privasi Dua permasalahan utama terkait privasi adalah spam dan pencurian identitas. c. SPAM Spam adalah e-mail tak diinginkan yang mengandung baik periklanan maupun konten serangan. d. Pencurian Identitas Pencurian identitas (identity theft), yaitu penggunaan tidak sah atas informasi pribadi seseorang demi keuntungan pelaku. e. Regulasi Privasi dan Prindip-Prinsip Privasi yang Diterima Secara Umum (Generally Accepted Privacy Principles-GAPP) Untuk membantu organisasi agar hemat biaya dalam mematuhi banyaknya persyaratan ini, American Institute of Certified Publik Accountant (AICPA) dan Canadian Institute of Chartered Accountant (CICA) bersama-sama mengembangkan sebuah kerangka yang disebut Prinsip-Prinsip Privasi yang Diterima secara Umum (generally Accepted Privacy Principles-GAPP). Kerangka tersebut mengidentifikasi dan mendefinisikan pelaksanaan 10 praktik terbaik yang diakui secara internasional untuk melindungi privasi informasi pribadi para pelanggan. PENGENDALIAN PREVENTIF, DETEKTIF DAN KOREKTIF. Pengendalian dapat di kelompokkan menjadi Pengendalian Preventif dan Pengendalian Detektif, Pengendalian Korektif. Pengendalian Preventif yaitu kegiatan pengendalian yang dilakukan untuk mencegah terjadinya suatu permasalahan (error condition) dari suatu proses bisnis, atau dengan kata lain pengendalian yang dilakukan sebelum masalah timbul. Contoh pengendalian preventif pada perusahaan saya: • Dibuatnya standar operasional prosedur untuk suatu kegiatan perusahaan • Dibuatnya pemisahan fungsi antara karyawan Pengendalian Detektif yaitu kegiatan pengendalian yang dilakukan dalam rangka mencari atau mendeteksi adanya suatu permasalahan dan mencari akar permasalahan tersebut, atau dengan kata lain pengendalian yang dilakukan dimana telah terdapat suatu permasalahan. Contoh pengendalian detektif pada perusahaan saya: • Dilakukan rekonsiliasi kas dan rekonsiliasi bank • Dilaksanakannya audit
  • 7. Kegiatan Korektif yaitu kegiatan pengendalian yang dilakukan untuk memperbaiki kondisi jika terdapat suatu permasalahan yang menyebabkan resiko tidak tercapainya tujuan organisasi, yang telah ditemukan pada kegiatan pengendalian preventif maupun detektif. Contoh kegiatan korektif perusahaan saya: Dilakukannya perbaikan suatu sistem informasi atas kesalahan data yang disebabkan adanya eror dalam sistem informasi suatu entitas. Integritas dan keandalan pemrosesan. Integritas dan keandalan pemerosesan adalah pemprosesan sistem bersifat lengkap, akurat,tepat waktu dan diotorisasi. Sebuah sistem dikatakan memiliki integritas apabila dapat melaksanakan fungsi yang diperuntukan bagi sistem tersebut secara keseluruhan dan bebas dari manipulasi sistem, baik yang tidak diotorisasi maupun yang tidak disengaja. Contoh Integritas dan keandalan pemerosesan dalam perusahaan yaiutu :  Semua data disimpen dan disusun dengan baik, atau di back up, sehingga jika ada data yang ilang atau nyari untuk tahun sebelumnya dapet dengan mudah di temukan.  Jika terjadi pengapusan data, yang tidak sengaja atau sengaja oleh karyawan yang ingin berbuat jahat akan dapet dketahui, karena semua kegiatan masing2 komputer terhubung pada server. AUTHORIZATION / ACCESS CONTROL Access Control Access Control adalah suatu proses untuk mengatur / mengontrol siapa saja yang berhak mengakses suatu resource-rosource tertentu yang terdapat di dalam sebuah sistem.Di dalam proses ini akan diidentifikasi siapa yang sedang melakukan request untuk mengases suatu resource tertentu dan apakah orang tersebut memiliki hak akses (authorized) untuk mengakses resource tersebut. Access control memproteksi data terhadap unauthorize access atau akses yang dilakukan oleh orang yang memang tidak memiliki hak akses terhadap reource tersebut. Kontrol otorisasi, adalah proses membatasi akses pengguna dikonfirmasi ke bagian tertentu dari sistem dan membatasi tindakan apa yang mereka diizinkan untuk melakukan. Kontrol otorisasi sering dilaksanakan dengan menciptakan matriks kontrol akses. Kemudian, ketika seorang karyawan mencoba untuk mengakses sistem informasi khususnya sumber daya, sistem melakukan tes kompatibilitas yang cocok kredensial otentikasi pengguna terhadap matriks kontrol akses untuk menentukan apakah karyawan
  • 8. yang harus diizinkan untuk mengakses sumber daya itu dan melakukan tindakan yang diminta. Contoh access control pada perusahaan saya:  Devisi finance tidak dapet mengakses data devisi accounting, jika devisi finance ingin mengakse data devisi accounting harus dapet ijin dulu dari defisi accounting dan melalui devisi TI di perusahaan.  Setiap karyawan mempunyai komputer masing dan setiap komputer di kunci dengan password hanya karyawan sendiri yang tau password komputernya dan manggunak komputernya sendiri. Authorization Authorization adalah proses dimana subyek atau pelaku, telah memenuhi kriteria identifikasi dan otentikasi, diberikan hak akses atas sesua obyek yang dikendalikan. hak akses dapat berupa tingkatan-tingkatan tertentu terhadap obyek. Misal: tingkatan direktori, jenis/klasifikasi dokumen, dll. Contoh Implementasi SI pada PT. X Implementasi Sistem Informasi di salah satu Perusahaan (PT. X) adalah yang berkaitan dengan accounting, finance, purchasing, marketing, inventory yang menggunakan satu program berbasis database yaitu MYOB. Sistem akuntansi yang digunakan adalah MYOB dimana sistem ini dirancang (customize) untuk keperluan seluruh departemen, yaitu Finance, Accounting, Purchasing, Marketing & Inventory. Keempat departemen tersebut masing-masing dipimpin oleh Kepala Departemen dan dibawah General Manager. Setiap departemen bekerja menggunakan menu dari tampilan MYOB sesuai dengan nama departemennya. Dan melakukan entry data setiap transaksi harian hingga reporting dari menu yang telah disediakan. General Manager sebagai admin dalam sistem ini berperan antara lain:  Membuat dan mengganti password masing-masing departemen  Melakukan customize setiap menu yang digunakan oleh setiap departemen  Membuat password setiap user masing-masing departemen  Melakukan rekonsiliasi data  Mengoreksi data yang telah diposting oleh user  Backup data  Create laporan konsolidasi seluruh departemen  Memberikan laporan bulanan kepada management & komisaris
  • 9. Pengendalian internal yang dilakukan oleh perusahaan dengan adanya sistem informasi ini adalah:  Masing-masing user memiliki ID dan password yang berbeda  Password diganti secara periodik setiap 1 bulan sekali dengan cara me-reset otomatis  Masing-masing kepala departemen tidak mempunyai wewenang untuk masuk ke menu atau tampilan departemen lain, termasuk dalam hal reporting.  Setiap data diketahui user yang melakukan entry data.  Kepala bagian meriew entry data yang dilakukan oleh user dengan melihat log book yang ada.  Format formulir laporan hanya dapat diganti oleh Kepala Bagian  Melakukan stock opname secara rutin tiap akhir bulan untuk di crosscheck dengan data dalam sistem.  Memiliki sistem auto backup ke server untuk menanggulangi data hilang atau rusak Kendala yang dialami saat ini adalah:  Sistem yang digunakan adalah produk jadi yang dibeli dari penyedia program akuntansi  Perusahaan hanya dapat melakukan customize dari menu setting yang sudah disediakan  Tidak semua menu sesuai dengan kebutuhan perusahaan  Masih perlu adanya interfase program untuk menghubungkan seluruh kebutuhan perusahaan agar dapat di adopt oleh sistem. Rekomendasi untuk masa yang akan datang: Memilih program interface sederhana namun dapat mengakomodir kebutuhan perusahaan. Contoh: Karena sistem yang digunakan belum terdapat menu untuk HRD maka Perusahaan perlu mencari sistem yang berkaitan dengan personalia atau payroll sistem. Hasil dari keluaran (output) payroll sistem akan menjadi input bagi MYOB dalam membayar gaji karyawan, lembur dan tunjangan lainnya. Seiring dengan semakin besarnya bisnis perusahaan maka perlu dilakukan migrasi ke program lain yang lebih baik sesuai dengan kebutuhan perusahaan. Perusahaan harus memiliki programmer yang dapat melakukan modifikasi sistem agar dapat efektif dan efisien.
  • 10. Implementasi Sistem Informasi yang menunjang pekerjaan saya selama ini mengggunakan Visual FoxPro , Software yang dipergunakan berupa Microsoft SQL Server Reporting Service dengan prosedur yang dilakukan adalah melakukan monitoring KPI terhadap laporan yang dihasilkan secara periodik. Produk informasi yang dihasilkan berupa informasi Data Quality dan Data Cleansing Report, Key Performance Indicator dari hasil output informasi aplikasi dengan kondisi aktual yang terjadi Sistem pengendalian internal diperusahaan :  Pengendalian internal dengan cara pedoman, kebijakan, formulir, namun dijalankan oleh orang dari setiap jenjang organisasi, yang mencakup dewan komisaris, manajemen dan personil lain  Pengendalian internal ditujukan untuk mencapai tujuan yang saling berkaitan yaitu pelaporan keuangan, kepatuhan dan operasi kerja perusahaan  Pendelegasian wewenang kepada petugas tertentu untuk menyetujui transaksi dan penetapan tugas, pengecekan kepada petugas yang lain untuk mengetahui bahwa transaksi telah disetujui oleh petugas yang berwenang  Penyelenggaraan akuntansi sedemikian rupa sehingga mudah di cek  Verifikasi secara periodik terhadap eksistensi aktiva yang dicatat  Memiliki pegawai yang cakap, mempunyai kemampuan dan latihan yang cukup, sesuai dengan tingkat pertanggung jawabannya  Pemisahan fungsi penyimpanan aktiva dari fungsi pencatatan, dan dari pelaksanaan transaksi yang bersangkutan Kendala yang terjadi adalah :  Terlalu sulit sistem jika ada gagasan menghasilkan variasi data laporan yang diinginkan  Sering kali ketika waktu sibuk sore hari system down, dikarenakan banyaknya karyawan yang buka template laporan secara berlebihan, sehingga menganggu aktivitas pekerjaan  Tidak menunjang dalam pembentukan format csv untuk pelaporan perpajakan  Sering koneksi internet down disore hari sehingga menggangu upload data pajak  Jika terjadi perubahan karyawan sering kali atasan departemen lain tidak cakap dalam melakukan pengoperasian sistem
  • 11. Rekomendasi untuk perbaikan dimasa mendatang :  Pengembangan sistem aplikasi pekerjaan diperusahaan apakah harus diganti dengan perangkat software yang lebih baik tentu akan melihat anggaran perusahaan terlebih dahulu dan sebarapa manfaatnya atau team departemen IT di develop dengan cara mengikuti training pengembangan sistem  Cari provider internet yang lebih bagus jaringannya  Melakukan training program aplikasi kepada user bersangkutan dan kepada atasannya agar jika sewaktu – waktu terdapat teamnya yang tidak masuk kerja atau berbagai halangan maka atasan departemen tersebut bertanggung jawab atas kekosongan proses tersebut Daftar Pustaka: http://kemal-muhammad.blogspot.co.id/2012/09/pentingnya-pengndalian-korektif- dalam.html https://medium.com/@khristdamay/pengendalian-dalam-sistem-informasi- 2a6f87ad8408 http://nafisahpamelia.blogspot.co.id/2016/11/pengendalian-aplikasi-dan- pengendalian.html http://purnamiap.blogspot.co.id/2017/01/rmk-pengendalian-kerahasiaan-dan- privasi.html http://slideplayer.info/slide/2632563/ http://www.e-akuntansi.com/2015/11/pengendalian-umum-dan-aplikasi.html