SlideShare a Scribd company logo
TOTOK ADIHERMANTO, ST 1
SENI MENJUAL DAN HANDLING OBJECTION FOR CRISIS COVER
KIAT MENGHADAPI KEBERATAN DAN PENOLAKAN
Susahnya Mencari Uang Saat ini
Calon Nasabah : Untuk mencukupi kebutuhan hidup sehari-hari saja sudah sangat
payah, bagaimana bisa membeli crisis cover plan?
Agen : Kita tidak pernah tahu kapan dan dimana kita terserang penyakit kritis,
Anda akan membutuhkan sejumlah uang untuk biaya pengobatan,
bukankah ini akan menambah masalah bagi Anda?
Alangkah baiknya jika Anda memulai sedini mungkin untuk menabung,
dengan cara menyisihkan 10% dari pendapatan Anda guna menjamin
keadaan finansial di masa yang akan datang.
Calon Nasabah : Crisis cover itu mahal sekali. Saya tidak memiliki cukup uang untuk
bisa membelinya.
Agen : Diagnosa crisis cover bisa menimbulkan bencana besar dalam
perekonomian keluarga Anda. Kami menyarankan untuk memiliki
jaminan asuransi. sebab, hanya tabungan bulanan Anda yang dapat
menyelamatkan dan mengurangi kesulitan keuangan di masa yang
akan datang.
Tidak Penting
Calon Nasabah : Saya lebih senang berinvestasi dibidang lain seperti property dan
pasar saham. Sebab, lebih menguntungkan.
Agen : Risikoinvestasiitu amat tinggi, apabila tidak memberikanperlindungan
ketika Anda mendadak terkena penyakit kritis.
Karena itu Anda seharusnya membutuhkan crisis cover plan untuk
meminimalkan resiko.
Calon Nasabah : Garis keturunan kami semuanya sehat, maka saya tak butuh crisis
cover
Agen : Saya sangat sependapat dengan Anda. Namun di masa yang akan
datang kita tidak pernah tahu apa yang bakal terjadi.
Jika salah satu anggota keluarga kita terserang penyakit kritis, maka
praktis kita akan berhadapan dengan masalah keuangan yang serius.
Apakah Anda sudah siap dengan resiko tersebut?
TOTOK ADIHERMANTO, ST 2
Calon Nasabah : Lebih baik saya memiliki asuransi kesehatan dari pada crisis cover
plan
Agen : Anda benar sekali. Cuma, pernahkan Anda berfikir bahwa asuransi
medis itu hanya membayarkan biaya medis selama Anda dalam masa
Perawatan di rumah sakit.
Anda tidak memiliki biaya tambahan untuk biaya penyembuhan.
Jika dalam masa penyembuhan, praktis Anda belum atau tidak bisa
bekerja yang hal ini akan menimbulkan masalah keuangan.
Alangkah baiknya Anda memiliki perencanaan keuangan untuk
penanggulangan sedini mungkin terhadap penyakit kritis.
Calon Nasabah : Perusahaan kami menjamin biaya pengobatan, maka saya belum
membutuhkan crisis cover plan.
Agen : Bukankah jaminan itu hanya berlaku ketika Anda masih bekerja. Saat
Anda sudah tidak bekerja lagi, kebebasan finansial sebagai
perlindungan tahap dini.
Asuransi ini adalah perencana keuangan Anda yang sangat baik.
Young and Happy
Calon Nasabah : Saya masih sangat muda maka tidak butuh crisis cover
Agen : Penyakit kritis bisa menyerang kapan saja. Merupakan langkah yang
baik untuk mencegahnya sejak dini dengan crisis cover.
Calon Nasabah : Saya butuh waktu untuk mempertimbangkannya, melihat kondisi saya
masih sangat sehat.
Agen : Saya sangat memahami kondisi Anda saat ini. Namun, membuat
Keputusan secara cepat bisa menghasilkan sesuatu yang luar biasa
demi mencegah penyakit kritis yang menghantui saat ini.
Calon Nasabah : Saya masih bujangan, semua penghasilan saya titipkan kepada ibu,
maka saya tidak butuh crisis cover plan.
Agen : Sungguh baik itu. Tapi, apakah Anda tidak berfikir bila suatu saat Anda
terkena serangan penyakit kritis? Apakah mungkin ibu Anda siap
membiayai pengobatan dan perawatannya?
TOTOK ADIHERMANTO, ST 3
Asuransi Hanya Janji Manis Belaka
Calon Nasabah : Saya tidak percaya pada crisis cover plan karena yang sudah terjadi
yaitu sulit untuk mengklaim atas penyakit yang didiagnosa
Agen : Selama Anda menunggu masa diagnosis, kami akan asurasnsikan
dengan jaminan pengobatan penyakit seperti yang disebutkan dalam
polis.
Bagaimana mungkin Anda tahu klaim sangat sulit jika Anda tidak
memberikan kesempatan kepada Kami?
Calon Nasabah : Asuransi sangat sulit dipercaya, karena terkadang kami tidak bisa
menunjukkan bukti diagnosisi pernyakit kritis
Agen : Hal ini bisa saja terjadi karena kurang memahami terms dan kondidi
sebuah polis.
Semua crisis cover harus perlu dibuktikan dengan laporan medis oleh
dokter yang bersertifikat MMA atau menteri Kesehatan, laporan ini
harus asli dari rumah sakit yang sudah terdaftar.
Calon Nasabah : Jaminan crisis cover hanya dapat mengklaim satu jenis penyakit.
Bagaimana jika didiagnosa terdapat lebih dari satu jenis penyakit?
Kebanyakan perusahaan asuransi hanya mau membayar diagnosa
pertama, jadi percuma beli crisis cover plan.
Agen : Memang benar itu. Saat ini, kami memberikan penawaran berupa
rencana jaminan untuk klaim yang lebih dari satu.
Kamilah yang mengadakan terobosan untuk memberikan klaim untuk
diagnosa penyakit kedua dan ketiga.
Bukankah sangat menguntungkan bagi Anda?
Calon Nasabah : Agen-agen asuransi biasanya hanya bertahan sebentar. Jika terjadi
kepada siapa saya harus mengadukan?
Agen : Jangan khawatir, jika saya berhenti maka Anda bisa menghubungi
langsung pihak perusahaan. Apapun yang Anda butuhkan perusahaan
akan melayani yang terbaik.
Yang harus digarisbawahi, Anda dapat menjamin jumlah jaminan yang
cukup utuk penyakit kritis demi kebebasan finansial Anda di masa
depan.
TOTOK ADIHERMANTO, ST 4
24 Jam Yang Tak Pernah Cukup
Calon Nasabah : Umur saya sudah tidak memungkinkan untuk rencana perlindungan
penyakit kritis yang Anda tawarkan karena sangat mahal
Agen : Anda Benar. Tapi, apakah tidak terlintas seandainya Anda terkena
penyakit kritis? Sebenarnya Anda beruntung karena membayar premi
murah dibandingkan dengan mereka yang membayarnya sejak 30
tahun lalu.
Calon Nasabah : Saya Khawatir tidak bisa membayar premi secara rutin
Agen : Mungkin hal ini menjadi sebuah kekhawatiran, tetapi hal ini akan terjadi
apabila Anda kehilangan kemampuan untuk bekerja.
Yakinlah, selagi Anda memiliki kemampuan untuk bekerja,
perencanaan ini merupakan hal yang terbaik
Calon Nasabah : Sepertinya waktu saya sudah tidak lama lagi, maka sia-sialah saya
membeli crisis cover plan
Agen : Justrukarena usia Anda itulah, sayarasa risiko terkena penyakit parah
bisa saja mendadak terjadi.
Tidak akan pernah sia-sia karena jumlah jaminan Anda lebih besar
dibandingkan pembayaran premi Anda.
Seseorang hanya didiagnosa memiliki penyakit kritis, kami akan tetap
membayar Anda untuk keuntungan jaminan
Calon Nasabah : Belum sempat saya menikmati uang asuransi, saya sudah meninggal
terlebih dahulu
Agen : Itulah yang akan Anda alami jika hanya memiliki perlindungan dasar.
Tetapi dengan crisis cover plan kami akan membayarkan jaminan
kehidupan dari diagnosa penyakit kritis tersebut.
Uang yang akan diperoleh bisa digunakan untuk biaya pengobatan
dan kebutuhan hidup lainnya
Calon Nasabah : Saya takut putus ditengah jalan, apakah saya akan kehilangan uang?
Agen : Saya mengerti apa yang Anda khawatirkan, crisis cover plan adalah
tabungan dan investasi jangka panjang.
Semuanya akan sangat menguntungkan Anda, karena akan
dikembalikan dengan bonus bunga dan perlindungan penyakit kritis.

More Related Content

What's hot

Materi Pelatihan tentang Selling Skills
Materi Pelatihan tentang Selling SkillsMateri Pelatihan tentang Selling Skills
Materi Pelatihan tentang Selling Skills
Yodhia Antariksa
 
Handling objections(sridhar)
Handling objections(sridhar)Handling objections(sridhar)
Handling objections(sridhar)
Pradeep Patil
 
Concept of 4 cs in life insurance selling
Concept of 4 cs in life insurance sellingConcept of 4 cs in life insurance selling
Concept of 4 cs in life insurance sellingsanjay sawant
 
Materi Presentasi Ke Sales Force - Dasar Self Motivation
Materi Presentasi Ke Sales Force - Dasar Self MotivationMateri Presentasi Ke Sales Force - Dasar Self Motivation
Materi Presentasi Ke Sales Force - Dasar Self Motivationfirmansyahw
 
Presentasi selling skill
Presentasi selling skillPresentasi selling skill
Presentasi selling skill
Ari Winarno
 
handling objection sales script
handling objection sales scripthandling objection sales script
handling objection sales scriptazri amin
 
Kenali Konsumen Anda & Handling Objection _ Materi Training "Umroh & Haji"
Kenali Konsumen Anda & Handling Objection _ Materi Training "Umroh & Haji"Kenali Konsumen Anda & Handling Objection _ Materi Training "Umroh & Haji"
Kenali Konsumen Anda & Handling Objection _ Materi Training "Umroh & Haji"
Kanaidi ken
 
project report
project reportproject report
project reportsapna-1988
 
TEKNIK CLOSING
TEKNIK CLOSINGTEKNIK CLOSING
Pharma selling challenges
Pharma selling challenges Pharma selling challenges
Pharma selling challenges
Taleb Hammad
 
Kotak mahindra life insurance project report on recruitment and selection pro...
Kotak mahindra life insurance project report on recruitment and selection pro...Kotak mahindra life insurance project report on recruitment and selection pro...
Kotak mahindra life insurance project report on recruitment and selection pro...
Roneet Kumar
 
Interpersonal Skill _ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"
Interpersonal Skill _ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"Interpersonal Skill _ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"
Interpersonal Skill _ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"
Kanaidi ken
 
Sales objection
Sales objectionSales objection
Sales objection
Larry Happiday
 
Professional Services Sales Techniques & Methodology
Professional Services Sales Techniques & MethodologyProfessional Services Sales Techniques & Methodology
Professional Services Sales Techniques & Methodology
Ambareesh Kulkarni
 
Buku 1 Quantum Kontak Healing Touch
Buku 1 Quantum Kontak Healing TouchBuku 1 Quantum Kontak Healing Touch
Buku 1 Quantum Kontak Healing Touch
Edi Sugianto
 
pazarlik becerileri
pazarlik becerileripazarlik becerileri
pazarlik becerileri
Yunus TUTAR
 
Kato - Despre amprenta energetică și purificarea obiectelor hainelor etc
Kato - Despre amprenta energetică și purificarea obiectelor hainelor etcKato - Despre amprenta energetică și purificarea obiectelor hainelor etc
Kato - Despre amprenta energetică și purificarea obiectelor hainelor etc
Katona Nicolaie
 
Percaya diri
Percaya diriPercaya diri
Percaya diri
Diana Anggraini
 

What's hot (20)

Materi Pelatihan tentang Selling Skills
Materi Pelatihan tentang Selling SkillsMateri Pelatihan tentang Selling Skills
Materi Pelatihan tentang Selling Skills
 
Handling objections(sridhar)
Handling objections(sridhar)Handling objections(sridhar)
Handling objections(sridhar)
 
Trust
TrustTrust
Trust
 
Concept of 4 cs in life insurance selling
Concept of 4 cs in life insurance sellingConcept of 4 cs in life insurance selling
Concept of 4 cs in life insurance selling
 
Materi Presentasi Ke Sales Force - Dasar Self Motivation
Materi Presentasi Ke Sales Force - Dasar Self MotivationMateri Presentasi Ke Sales Force - Dasar Self Motivation
Materi Presentasi Ke Sales Force - Dasar Self Motivation
 
Presentasi selling skill
Presentasi selling skillPresentasi selling skill
Presentasi selling skill
 
handling objection sales script
handling objection sales scripthandling objection sales script
handling objection sales script
 
Kenali Konsumen Anda & Handling Objection _ Materi Training "Umroh & Haji"
Kenali Konsumen Anda & Handling Objection _ Materi Training "Umroh & Haji"Kenali Konsumen Anda & Handling Objection _ Materi Training "Umroh & Haji"
Kenali Konsumen Anda & Handling Objection _ Materi Training "Umroh & Haji"
 
project report
project reportproject report
project report
 
TEKNIK CLOSING
TEKNIK CLOSINGTEKNIK CLOSING
TEKNIK CLOSING
 
Pharma selling challenges
Pharma selling challenges Pharma selling challenges
Pharma selling challenges
 
Kotak mahindra life insurance project report on recruitment and selection pro...
Kotak mahindra life insurance project report on recruitment and selection pro...Kotak mahindra life insurance project report on recruitment and selection pro...
Kotak mahindra life insurance project report on recruitment and selection pro...
 
Interpersonal Skill _ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"
Interpersonal Skill _ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"Interpersonal Skill _ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"
Interpersonal Skill _ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"
 
Sales objection
Sales objectionSales objection
Sales objection
 
Professional Services Sales Techniques & Methodology
Professional Services Sales Techniques & MethodologyProfessional Services Sales Techniques & Methodology
Professional Services Sales Techniques & Methodology
 
Buku 1 Quantum Kontak Healing Touch
Buku 1 Quantum Kontak Healing TouchBuku 1 Quantum Kontak Healing Touch
Buku 1 Quantum Kontak Healing Touch
 
Sm10
Sm10Sm10
Sm10
 
pazarlik becerileri
pazarlik becerileripazarlik becerileri
pazarlik becerileri
 
Kato - Despre amprenta energetică și purificarea obiectelor hainelor etc
Kato - Despre amprenta energetică și purificarea obiectelor hainelor etcKato - Despre amprenta energetică și purificarea obiectelor hainelor etc
Kato - Despre amprenta energetică și purificarea obiectelor hainelor etc
 
Percaya diri
Percaya diriPercaya diri
Percaya diri
 

Viewers also liked

Teknik Dasar Gampang Closing
Teknik Dasar Gampang ClosingTeknik Dasar Gampang Closing
Teknik Dasar Gampang Closing
Afrizal N. Baharsyah
 
Psikologis perkembangan anak remaja
Psikologis perkembangan anak remajaPsikologis perkembangan anak remaja
Psikologis perkembangan anak remajaPian Caca' Ena'
 
konsentrasi-belajar
konsentrasi-belajarkonsentrasi-belajar
konsentrasi-belajar
bkupstegal
 
Basic Salesmanship Program Jakarta Sales Academy
Basic Salesmanship Program Jakarta Sales AcademyBasic Salesmanship Program Jakarta Sales Academy
Basic Salesmanship Program Jakarta Sales Academy
Dedy Budiman M.Pd, CMA
 
Teknik menjual produk
Teknik menjual produkTeknik menjual produk
Teknik menjual produk
Ricky Foeh
 
PPT (Motivasi Belajar)
PPT (Motivasi Belajar)PPT (Motivasi Belajar)
4 langkah jitu melakukan teknik closing
4 langkah jitu melakukan teknik closing4 langkah jitu melakukan teknik closing
4 langkah jitu melakukan teknik closing
Faztrack Consulting
 
Psikologi remaja
Psikologi remajaPsikologi remaja
Psikologi remaja
Hendri Putra
 
Materi training menjadi remaja berakhlak di era digital
Materi training menjadi remaja berakhlak di era digitalMateri training menjadi remaja berakhlak di era digital
Materi training menjadi remaja berakhlak di era digital
Namin AB Ibnu Solihin
 
Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan
Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan
Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan
Yodhia Antariksa
 
Motivasi Belajar Ppt
Motivasi Belajar PptMotivasi Belajar Ppt
Motivasi Belajar Ppt
desips_1012
 
Motivator Indonesia
Motivator IndonesiaMotivator Indonesia
Motivator Indonesia
iwel sastra
 
Presentasi motivasi diri
Presentasi motivasi diriPresentasi motivasi diri
Presentasi motivasi diriRona Binham
 
Materi training motivasi menggapai mimpi meraih prestasi untuk pelajar
Materi training motivasi menggapai mimpi meraih prestasi untuk pelajarMateri training motivasi menggapai mimpi meraih prestasi untuk pelajar
Materi training motivasi menggapai mimpi meraih prestasi untuk pelajar
Namin AB Ibnu Solihin
 

Viewers also liked (16)

Handling objection panin
Handling objection paninHandling objection panin
Handling objection panin
 
Teknik Dasar Gampang Closing
Teknik Dasar Gampang ClosingTeknik Dasar Gampang Closing
Teknik Dasar Gampang Closing
 
Makalah mengatasi keberatan
Makalah mengatasi keberatanMakalah mengatasi keberatan
Makalah mengatasi keberatan
 
Psikologis perkembangan anak remaja
Psikologis perkembangan anak remajaPsikologis perkembangan anak remaja
Psikologis perkembangan anak remaja
 
konsentrasi-belajar
konsentrasi-belajarkonsentrasi-belajar
konsentrasi-belajar
 
Basic Salesmanship Program Jakarta Sales Academy
Basic Salesmanship Program Jakarta Sales AcademyBasic Salesmanship Program Jakarta Sales Academy
Basic Salesmanship Program Jakarta Sales Academy
 
Teknik menjual produk
Teknik menjual produkTeknik menjual produk
Teknik menjual produk
 
PPT (Motivasi Belajar)
PPT (Motivasi Belajar)PPT (Motivasi Belajar)
PPT (Motivasi Belajar)
 
4 langkah jitu melakukan teknik closing
4 langkah jitu melakukan teknik closing4 langkah jitu melakukan teknik closing
4 langkah jitu melakukan teknik closing
 
Psikologi remaja
Psikologi remajaPsikologi remaja
Psikologi remaja
 
Materi training menjadi remaja berakhlak di era digital
Materi training menjadi remaja berakhlak di era digitalMateri training menjadi remaja berakhlak di era digital
Materi training menjadi remaja berakhlak di era digital
 
Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan
Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan
Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan
 
Motivasi Belajar Ppt
Motivasi Belajar PptMotivasi Belajar Ppt
Motivasi Belajar Ppt
 
Motivator Indonesia
Motivator IndonesiaMotivator Indonesia
Motivator Indonesia
 
Presentasi motivasi diri
Presentasi motivasi diriPresentasi motivasi diri
Presentasi motivasi diri
 
Materi training motivasi menggapai mimpi meraih prestasi untuk pelajar
Materi training motivasi menggapai mimpi meraih prestasi untuk pelajarMateri training motivasi menggapai mimpi meraih prestasi untuk pelajar
Materi training motivasi menggapai mimpi meraih prestasi untuk pelajar
 

Similar to Seni menjual dan handling objection for crisis cover

Asuransi kesehatan Terbaik
Asuransi kesehatan TerbaikAsuransi kesehatan Terbaik
Asuransi kesehatan TerbaikDony Rahman
 
Kenapa perlu amik takaful prudential bsn
Kenapa perlu amik takaful prudential bsnKenapa perlu amik takaful prudential bsn
Kenapa perlu amik takaful prudential bsnSaiful Azwan
 
Asuransi dihindari saat sehat, dicari saat sekarat
Asuransi dihindari saat sehat, dicari saat sekaratAsuransi dihindari saat sehat, dicari saat sekarat
Asuransi dihindari saat sehat, dicari saat sekarat
Finansialku.com
 
Tips memilih asuransi jiwa
Tips memilih asuransi jiwaTips memilih asuransi jiwa
Tips memilih asuransi jiwa
Mitra Rencana Edukasi
 
Perencanaan keuangan masa depan keluarga
Perencanaan keuangan masa depan keluargaPerencanaan keuangan masa depan keluarga
Perencanaan keuangan masa depan keluarga
Muhammad Firdaus
 
Manajemen 15 asuransi
Manajemen 15 asuransiManajemen 15 asuransi
Manajemen 15 asuransi
Judianto Nugroho
 
Latihan soal tutorial aaji
Latihan soal tutorial aajiLatihan soal tutorial aaji
Latihan soal tutorial aaji
Munif Huda
 
Ansuransi jiwa
Ansuransi jiwaAnsuransi jiwa
Ansuransi jiwa
Jopri Satriadi
 
Tip memilih Medical card Terbaik - Ezytakaful com
Tip memilih Medical card Terbaik - Ezytakaful comTip memilih Medical card Terbaik - Ezytakaful com
Tip memilih Medical card Terbaik - Ezytakaful com
mohd zariff zahari
 
Pru early stage crisis cover
Pru early stage crisis coverPru early stage crisis cover
Pru early stage crisis cover
Muhammad Subhan Halimi
 
Asuransi
AsuransiAsuransi
Pedoman asuransi jiwa
Pedoman asuransi jiwaPedoman asuransi jiwa
Pedoman asuransi jiwa
Univ of Brawijaya
 
Portofolio asuransi ( kel 1 )(1)
Portofolio asuransi ( kel 1 )(1)Portofolio asuransi ( kel 1 )(1)
Portofolio asuransi ( kel 1 )(1)asiskash
 
Sebelum pergi liburan 9 hal penting ini wajib anda siapkan
Sebelum pergi liburan 9 hal penting ini wajib anda siapkanSebelum pergi liburan 9 hal penting ini wajib anda siapkan
Sebelum pergi liburan 9 hal penting ini wajib anda siapkan
Java Wisata Tours & Travel
 
Diskusi 4 manajamen resiko dan asuransi
Diskusi 4 manajamen resiko dan asuransiDiskusi 4 manajamen resiko dan asuransi
Diskusi 4 manajamen resiko dan asuransi
Han Doko
 
M logika revisi
M logika revisiM logika revisi
M logika revisi
Winda nawangasari
 
M logika revisi
M logika revisiM logika revisi
M logika revisi
Winda nawangasari
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
jeanrudolf
 
Tabungan 2 in 1 corporate
Tabungan 2 in 1 corporateTabungan 2 in 1 corporate
Tabungan 2 in 1 corporate
Ismail Haromain
 
Asuransi
AsuransiAsuransi
Asuransi
panggih basuki
 

Similar to Seni menjual dan handling objection for crisis cover (20)

Asuransi kesehatan Terbaik
Asuransi kesehatan TerbaikAsuransi kesehatan Terbaik
Asuransi kesehatan Terbaik
 
Kenapa perlu amik takaful prudential bsn
Kenapa perlu amik takaful prudential bsnKenapa perlu amik takaful prudential bsn
Kenapa perlu amik takaful prudential bsn
 
Asuransi dihindari saat sehat, dicari saat sekarat
Asuransi dihindari saat sehat, dicari saat sekaratAsuransi dihindari saat sehat, dicari saat sekarat
Asuransi dihindari saat sehat, dicari saat sekarat
 
Tips memilih asuransi jiwa
Tips memilih asuransi jiwaTips memilih asuransi jiwa
Tips memilih asuransi jiwa
 
Perencanaan keuangan masa depan keluarga
Perencanaan keuangan masa depan keluargaPerencanaan keuangan masa depan keluarga
Perencanaan keuangan masa depan keluarga
 
Manajemen 15 asuransi
Manajemen 15 asuransiManajemen 15 asuransi
Manajemen 15 asuransi
 
Latihan soal tutorial aaji
Latihan soal tutorial aajiLatihan soal tutorial aaji
Latihan soal tutorial aaji
 
Ansuransi jiwa
Ansuransi jiwaAnsuransi jiwa
Ansuransi jiwa
 
Tip memilih Medical card Terbaik - Ezytakaful com
Tip memilih Medical card Terbaik - Ezytakaful comTip memilih Medical card Terbaik - Ezytakaful com
Tip memilih Medical card Terbaik - Ezytakaful com
 
Pru early stage crisis cover
Pru early stage crisis coverPru early stage crisis cover
Pru early stage crisis cover
 
Asuransi
AsuransiAsuransi
Asuransi
 
Pedoman asuransi jiwa
Pedoman asuransi jiwaPedoman asuransi jiwa
Pedoman asuransi jiwa
 
Portofolio asuransi ( kel 1 )(1)
Portofolio asuransi ( kel 1 )(1)Portofolio asuransi ( kel 1 )(1)
Portofolio asuransi ( kel 1 )(1)
 
Sebelum pergi liburan 9 hal penting ini wajib anda siapkan
Sebelum pergi liburan 9 hal penting ini wajib anda siapkanSebelum pergi liburan 9 hal penting ini wajib anda siapkan
Sebelum pergi liburan 9 hal penting ini wajib anda siapkan
 
Diskusi 4 manajamen resiko dan asuransi
Diskusi 4 manajamen resiko dan asuransiDiskusi 4 manajamen resiko dan asuransi
Diskusi 4 manajamen resiko dan asuransi
 
M logika revisi
M logika revisiM logika revisi
M logika revisi
 
M logika revisi
M logika revisiM logika revisi
M logika revisi
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Tabungan 2 in 1 corporate
Tabungan 2 in 1 corporateTabungan 2 in 1 corporate
Tabungan 2 in 1 corporate
 
Asuransi
AsuransiAsuransi
Asuransi
 

Recently uploaded

RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 

Recently uploaded (20)

RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 

Seni menjual dan handling objection for crisis cover

  • 1. TOTOK ADIHERMANTO, ST 1 SENI MENJUAL DAN HANDLING OBJECTION FOR CRISIS COVER KIAT MENGHADAPI KEBERATAN DAN PENOLAKAN Susahnya Mencari Uang Saat ini Calon Nasabah : Untuk mencukupi kebutuhan hidup sehari-hari saja sudah sangat payah, bagaimana bisa membeli crisis cover plan? Agen : Kita tidak pernah tahu kapan dan dimana kita terserang penyakit kritis, Anda akan membutuhkan sejumlah uang untuk biaya pengobatan, bukankah ini akan menambah masalah bagi Anda? Alangkah baiknya jika Anda memulai sedini mungkin untuk menabung, dengan cara menyisihkan 10% dari pendapatan Anda guna menjamin keadaan finansial di masa yang akan datang. Calon Nasabah : Crisis cover itu mahal sekali. Saya tidak memiliki cukup uang untuk bisa membelinya. Agen : Diagnosa crisis cover bisa menimbulkan bencana besar dalam perekonomian keluarga Anda. Kami menyarankan untuk memiliki jaminan asuransi. sebab, hanya tabungan bulanan Anda yang dapat menyelamatkan dan mengurangi kesulitan keuangan di masa yang akan datang. Tidak Penting Calon Nasabah : Saya lebih senang berinvestasi dibidang lain seperti property dan pasar saham. Sebab, lebih menguntungkan. Agen : Risikoinvestasiitu amat tinggi, apabila tidak memberikanperlindungan ketika Anda mendadak terkena penyakit kritis. Karena itu Anda seharusnya membutuhkan crisis cover plan untuk meminimalkan resiko. Calon Nasabah : Garis keturunan kami semuanya sehat, maka saya tak butuh crisis cover Agen : Saya sangat sependapat dengan Anda. Namun di masa yang akan datang kita tidak pernah tahu apa yang bakal terjadi. Jika salah satu anggota keluarga kita terserang penyakit kritis, maka praktis kita akan berhadapan dengan masalah keuangan yang serius. Apakah Anda sudah siap dengan resiko tersebut?
  • 2. TOTOK ADIHERMANTO, ST 2 Calon Nasabah : Lebih baik saya memiliki asuransi kesehatan dari pada crisis cover plan Agen : Anda benar sekali. Cuma, pernahkan Anda berfikir bahwa asuransi medis itu hanya membayarkan biaya medis selama Anda dalam masa Perawatan di rumah sakit. Anda tidak memiliki biaya tambahan untuk biaya penyembuhan. Jika dalam masa penyembuhan, praktis Anda belum atau tidak bisa bekerja yang hal ini akan menimbulkan masalah keuangan. Alangkah baiknya Anda memiliki perencanaan keuangan untuk penanggulangan sedini mungkin terhadap penyakit kritis. Calon Nasabah : Perusahaan kami menjamin biaya pengobatan, maka saya belum membutuhkan crisis cover plan. Agen : Bukankah jaminan itu hanya berlaku ketika Anda masih bekerja. Saat Anda sudah tidak bekerja lagi, kebebasan finansial sebagai perlindungan tahap dini. Asuransi ini adalah perencana keuangan Anda yang sangat baik. Young and Happy Calon Nasabah : Saya masih sangat muda maka tidak butuh crisis cover Agen : Penyakit kritis bisa menyerang kapan saja. Merupakan langkah yang baik untuk mencegahnya sejak dini dengan crisis cover. Calon Nasabah : Saya butuh waktu untuk mempertimbangkannya, melihat kondisi saya masih sangat sehat. Agen : Saya sangat memahami kondisi Anda saat ini. Namun, membuat Keputusan secara cepat bisa menghasilkan sesuatu yang luar biasa demi mencegah penyakit kritis yang menghantui saat ini. Calon Nasabah : Saya masih bujangan, semua penghasilan saya titipkan kepada ibu, maka saya tidak butuh crisis cover plan. Agen : Sungguh baik itu. Tapi, apakah Anda tidak berfikir bila suatu saat Anda terkena serangan penyakit kritis? Apakah mungkin ibu Anda siap membiayai pengobatan dan perawatannya?
  • 3. TOTOK ADIHERMANTO, ST 3 Asuransi Hanya Janji Manis Belaka Calon Nasabah : Saya tidak percaya pada crisis cover plan karena yang sudah terjadi yaitu sulit untuk mengklaim atas penyakit yang didiagnosa Agen : Selama Anda menunggu masa diagnosis, kami akan asurasnsikan dengan jaminan pengobatan penyakit seperti yang disebutkan dalam polis. Bagaimana mungkin Anda tahu klaim sangat sulit jika Anda tidak memberikan kesempatan kepada Kami? Calon Nasabah : Asuransi sangat sulit dipercaya, karena terkadang kami tidak bisa menunjukkan bukti diagnosisi pernyakit kritis Agen : Hal ini bisa saja terjadi karena kurang memahami terms dan kondidi sebuah polis. Semua crisis cover harus perlu dibuktikan dengan laporan medis oleh dokter yang bersertifikat MMA atau menteri Kesehatan, laporan ini harus asli dari rumah sakit yang sudah terdaftar. Calon Nasabah : Jaminan crisis cover hanya dapat mengklaim satu jenis penyakit. Bagaimana jika didiagnosa terdapat lebih dari satu jenis penyakit? Kebanyakan perusahaan asuransi hanya mau membayar diagnosa pertama, jadi percuma beli crisis cover plan. Agen : Memang benar itu. Saat ini, kami memberikan penawaran berupa rencana jaminan untuk klaim yang lebih dari satu. Kamilah yang mengadakan terobosan untuk memberikan klaim untuk diagnosa penyakit kedua dan ketiga. Bukankah sangat menguntungkan bagi Anda? Calon Nasabah : Agen-agen asuransi biasanya hanya bertahan sebentar. Jika terjadi kepada siapa saya harus mengadukan? Agen : Jangan khawatir, jika saya berhenti maka Anda bisa menghubungi langsung pihak perusahaan. Apapun yang Anda butuhkan perusahaan akan melayani yang terbaik. Yang harus digarisbawahi, Anda dapat menjamin jumlah jaminan yang cukup utuk penyakit kritis demi kebebasan finansial Anda di masa depan.
  • 4. TOTOK ADIHERMANTO, ST 4 24 Jam Yang Tak Pernah Cukup Calon Nasabah : Umur saya sudah tidak memungkinkan untuk rencana perlindungan penyakit kritis yang Anda tawarkan karena sangat mahal Agen : Anda Benar. Tapi, apakah tidak terlintas seandainya Anda terkena penyakit kritis? Sebenarnya Anda beruntung karena membayar premi murah dibandingkan dengan mereka yang membayarnya sejak 30 tahun lalu. Calon Nasabah : Saya Khawatir tidak bisa membayar premi secara rutin Agen : Mungkin hal ini menjadi sebuah kekhawatiran, tetapi hal ini akan terjadi apabila Anda kehilangan kemampuan untuk bekerja. Yakinlah, selagi Anda memiliki kemampuan untuk bekerja, perencanaan ini merupakan hal yang terbaik Calon Nasabah : Sepertinya waktu saya sudah tidak lama lagi, maka sia-sialah saya membeli crisis cover plan Agen : Justrukarena usia Anda itulah, sayarasa risiko terkena penyakit parah bisa saja mendadak terjadi. Tidak akan pernah sia-sia karena jumlah jaminan Anda lebih besar dibandingkan pembayaran premi Anda. Seseorang hanya didiagnosa memiliki penyakit kritis, kami akan tetap membayar Anda untuk keuntungan jaminan Calon Nasabah : Belum sempat saya menikmati uang asuransi, saya sudah meninggal terlebih dahulu Agen : Itulah yang akan Anda alami jika hanya memiliki perlindungan dasar. Tetapi dengan crisis cover plan kami akan membayarkan jaminan kehidupan dari diagnosa penyakit kritis tersebut. Uang yang akan diperoleh bisa digunakan untuk biaya pengobatan dan kebutuhan hidup lainnya Calon Nasabah : Saya takut putus ditengah jalan, apakah saya akan kehilangan uang? Agen : Saya mengerti apa yang Anda khawatirkan, crisis cover plan adalah tabungan dan investasi jangka panjang. Semuanya akan sangat menguntungkan Anda, karena akan dikembalikan dengan bonus bunga dan perlindungan penyakit kritis.